Haluanriau 2014 01 06

Page 1

Harian Umum MEDIA GROUP

SENIN

TERBIT SEJAK 1948

6 JANUARI 2014 4 Rabiul Awal 1435 H

ISSN

SUBUH 04:54

ZUHUR 12:22

ASHAR 15:48

MAGHRIB 18:27

HARGA ECERAN Rp3.500,HARGA LANGGANAN Rp90.000,-

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

TERBIT : 28 HALAMAN-NO 5 / 1 TAHUN KE 14

(UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM)

ISYA 19:41

Bangkinang +2m, Tandun +4m, Pasirpengaraian +4m, Bagansiapsiapi +4m, Langgam -1m, Bengkalis -3m, Pelalawan -3m, Selatpanjang -5m, Rengat -4m, Tembilahan -8m.

Keluarkan Lava Lava pijar mengalir dari puncak Gunung Sinabung, Sumatera Utara, Minggu (5/1). Dalam beberapa hari terakhir aktivitas Gunung Sinabung terus meningkat dengan ditandai seringnya terjadi luncuran awan panas dan aliran lava ke lereng gunung. HALUAN RIAU/ANTARA

q PENGECER NGAKU BELI RP150 RIBU DI AGEN

Elpiji 12 Kg Kacau Balau Hatta Isyaratkan akan Turun JAKARTA (HR)-Presiden Susilo Bambang Yudhoyono telah melangsungkan rapat dengan para menteri ekonomi termasuk PT Pertamina terkait kenaikan harga gas elpiji 12 kilogram. Hasilnya, kebijakan tersebut harus ditinjau ulang bersama Badan Pemeriksa Keuangan (BPK). Menko Perekonomian Hatta Rajasa mengatakan arahan Presiden SBY adalah untuk menurunkan harga elpiji 12 kilogram dari harga saat ini. Untuk itu dilakukan peninjauan ulang kembali dalam bentuk Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) yang kali ini menghadirkan BPK.

... Hatta Hal 7

PEKANBARU (HR)-Sejak PT Pertamina menaikkan harga jual gas elpiji ukuran 12 kilogram, kondisi di lapangan saat ini sungguh kacau balau. Selain langka, harganya juga melonjak tajam dan tak terkendali. Tidak itu saja, kenaikan harga ini juga sudah mulai berdampak terhadap naiknya harga barang kebutuhan lain. Bila pun ada, maka bisa dipastikan harga sudah selangit. Kondisi ini tidak saja terjadi pada gas elpiji ukuran 12 kilogram,

TIM HALUAN RIAU HALUAN RIAU/ANTARA

PRESIDEN SBY didampingi Wapres Boediono memberikan keterangan pers terkait kenaikan harga gas Elpiji 12 Kg non subsidi, Minggu (5/1).

Langkanya gas elpiji tersebut di pasaran, membuat masyarakat kesulitan mendapatkannya.

... Elpiji Hal 7

Banyak Penduduk Jadi Pengangguran

BARCELONA 4 VS 0 ELCHE

PEKANBARU (HR)Naiknya angka penduduk miskin di Bumi Lancang Kuning pada tahun 2013, juga ikut dipicu jumlah pengangguran, yang juga meningkat di Riau. Bahkan, faktor ini Edyanus Herman Halim bisa jadi merupakan faktor utama yang menjadi penyebab meningkatnya angka kemiskinan tersebut. Penilaian itu dilontarkan pengamat ekonomi Riau, Edyanus Herman Halim. Seperti dirilis sebelumnya, dalam rilis yang dikeluarkan Badan Pusat Statistik (BPS) Riau, jumlah penduduk miskin di Riau, hingga September 2013, ... Banyak Hal 7

BARCELONA (HR)-Barcelona kembali mengambil alih puncak klasemen sementara dari Atletico Madrid setelah mengalahkan Elche 4-0 di Stadion Camp Nou, Minggu (5/1) malam. Pada pertandingan itu, Alexis Sanchez menjadi bintang dengan mencetak hattrick. Sedangkan satu gol lain-

Alexis Sanchez HASIL PERTANDINGAN LAIN l Liga Spanyol Sevilla vs Getafe: 3-0 l Liga Italia Chievo vs Cagliari: 0-0 l Piala FA Nottingham vs West Ham: 5-0 Sunderland vs Carlisle United: 3-1 Derby County vs Chelsea: 0-2 Liverpool vs Oldham Athletic: 2-0 Port Vale vs Plymouth Argyle: 2-2

nya diciptakan Pedro Rodriguez. Dengan kemenangan itu, Barca mengoleksi 49 poin dan unggul selisih gol dari Atletico Madrid. Barca memiliki selisih gol 53-12. Sedangkan Atletico hanya 47-11. Pertandingan itu, ditandai dengan absennya Lionel Messi dan kembalinya Victor Valdes. Pelatih Tata Martino membuat kejutan. Tidak ada nama Neymar dan Javier Mascherano di line up.

Tim Herman Siapkan Bukti dan Saksi

... Ambil Hal 7

q BEBASKAN 4 DESA TERISOLIR DI KAMPAR KIRI HULU

Butuh Puluhan Jembatan dan Box Culvert KAMPAR KIRI HULU (HR)-Kecamatan Kampar Kiri Hulu, Kabupaten Kampar, adalah termasuk daerah yang paling merasakan dampak banjir yang terjadi sejak musim penghujan datang, akhir tahun 2013 kemarin. Akibat banjir tersebut, empat desa di kecamatan itu jadi terosilir. Hal itu disebabkan puluhan jembatan serta badan jalan rusak. Dibutuhkan puluhan jembatan dan box culvert untuk melepaskan beberapa desa itu dari keterisoliran. ... Butuh Hal 7

www.haluanriaupress.com

Haluan Riau

Rp125.000,Rp136.000,Rp129.500,Rp148.500,Rp141.000,Rp139.000,Rp132.000.Rp134.000,Rp122.300,Rp138.000,Rp131.000,Rp151.000,-

q NAIKNYA ANGKA KEMISKINAN DI RIAU

Warga Kembali Gunakan Sampan

q REDAKTUR: SISWANDI

1. Pekanbaru 2. Bengkalis 3. Kampar 4. Indragiri Hilir 5. Indragiri Hulu 6. Rokan Hulu 7. Rokan Hilir 8. Siak 9. Dumai 10.Kuansing 11. Pelalawan 12.Kep Meranti

Sumber: Humas Pertamina

q KOTO LAMO-SUNGAI SANTI DIHANTAM LONGSOR

KAMPAR KIRI HULU (HR)-Akibat longsor yang terjadi Sabtu (28/12) lalu, akses transportasi dari Desa Koto Lamo ke Desa Sungai Santi, Kecamatan Kampar Kiri Hulu, praktis terputus. Saat ini, jalan yang tersedia hanya bisa dilalui dengan kendaraan roda dua sejak Kamis (2/12) kemarin. Sebagian warga juga kembali mengandalkan Robin (sampan bermesin, red) dari Koto Lamo ke desa lainnya. Kepala Desa Koto Lamo, Reska Darto ketika dijumpai di rumah kediaman Camat Kampar Kiri Hulu Yasnimar di Lipat Kain, Jumat (3/1), menerangkan, longsor terjadi akibat hujan deras. Longsor terjadi di sepanjang jalan di Bukit ... Warga Hal 7

Harga Resmi Gas Elpiji 12 Kg di Agen

@haluan_riau

HALUAN RIAU/AKHIR YANI

SALAH satu sungai di Desa Lubuk Bigau yang belum dibangun jembatan.

L A N G G A N A N

&

I K L A N

PEKANBARU (HR)Berbagai persiapan terus dilakukan tim pemenangan pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Riau, Herman Abdullah-Agus Widayat. Di antaranya adalah bukti-bukti berikut para saksi, terkait dugaan pelanggaran dalam pelaksanaan Pilgubri putaran kedua, beberapa waktu lalu. Persiapan itu dilakukan mengingat sidang gugatan pasangan ini ke Mahkamah Konstitusi (MK), akan digelar Selasa (7/1) besok. Seperti diketahui, pasangan Herman-Agus mengajukan gugatan ke MK, menuntut pemungutan suara ulang (PSU) dalam ajang Pilgubri. Karena pada saat pelaksanaan Pilgubri ... Tim Hal 7

H U B U N G I : 0823 808080 35 q LAYOUT: JUMAILIS


BISNIS & KEUANGAN

2

n PROFIL

Kenaikan Elpiji Akalakalan Pertamina JAKARTA (HR)-Awal tahun ini PT Pertamina mengumumkan kenaikan harga elpiji. Tepatnya 1 Januari 2014, pukul 00.00 WIB, perseroan memberlakukan harga baru elpiji non subsidi di seluruh Indonesia dengan rata-rata kenaikan di tingkat konsumen sebesar Rp3.959 per kg. Sehingga, harga elpiji saat ini mencapai di atas Rp120 ribu per tabung. Besaran kenaikan di tingkat konsumen akan bervariasi berdasarkan jarak stasiun pengisian bahan bakar Bambang S elpiji (SPBBE) ke titik serah (supply point). Namun, dengan kenaikan ini, Pertamina mengaku masih menjual rugi kepada konsumen elpiji non subsidi kemasan 12 kg sebesar Rp2.100. Menanggapi hal tersebut, Bambang Soesatyo Wakil Bendahara Umum Fraksi Golkar DPR RI menggatakan, kenaikan harga elpiji 12 Kg hanya akal-akalan Pertamina. Ia menyebutnya pengulangan skenario, yang sebenarnya sudah direncanakan sejak 2012 lalu. "Saya paham bisnis ini, karena ada beberapa anggota Kadin Indonesia yang menjadi pemain eceran dan agen Pertamina," katanya Bambang yang juga menjabat Wakil Ketua Umum Kadin Indonesia, saat dihubungi, Minggu (5/1). Anggota Komisi III DPR RI ini mengatakan, mungkin masyarakat masih ingat pada tahun 2012 lalu Pertamina luncurkan Bright Gas-gas dengan berat 12 Kg bertabung ungu. Saat itu harga jualnya sudah mencapai Rp 135.000 per tabung. Proyek Bright Gas ini untuk mengganti elpiji tabung biru yang beredar hingga hari ini. Sayang proyek ini gagal karena harganya terlalu mahal. Tahun ini Pertamina ingin mengulang skenario lama yang tertunda.(viv/ara)

GELIAT PASAR Hari Ini, 1 Lot Saham Menjadi 100 Lembar JAKARTA (HR)-PT Bursa Efek Indonesia merubah satuan perdagangan saham (lot size) dan fraksi harga saham menjadi 1 lot berisi 100 lembar. Perubahan tersebut berlaku efektif mulai, hari ini, Senin (6/1). Seperti diketahui, sebelumnya satuan perdagangan saham 1 lot berisi 500 lembar, namun kini menjadi 100 lembar. Selain itu, maksimum volume order di pasar reguler dan pasar tunai yang semula 10 ribu lot menjadi 50 ribu lot. Sementara itu, perubahan fraksi harga saham yaitu besaran perubahan harga yang diperbolehkan dalam transaksi jual beli saham juga dirubah. Perubahan fraksi harga antara lain kelompok harga saham kurang dari Rp500 mengalami fraksi harga Rp1 dengan maksimum perubahan Rp20. Lalu harga saham Rp500 hingga kurang dari Rp5.000 maka fraksi harga sahamnya Rp5 dengan maksimum perubahan Rp100. Sementara itu, harga saham, lebih dari Rp5.000 maka fraksi harganya Rp25 dengan maksimum perubahan Rp500. Sebelumnya, Direktur Utama BEI Ito Warsito mengungkapkan bahwa perubahan lot tersebut diharapkan mampu meningkatkan transaksi haria saham. Selain itu, penurunan ini juga bertujuan untuk meningkatkan likuiditas pasar modal Indonesia. "Kami memperkirakan dengan pengurangan ini dapat meningkatkan transaksi harian saham hingga Rp7 triliun per hari," ucapnya di BEI.(okz/ara)

BNI Lirik Pesantren Perkenalkan Jasa Keuangan JAKARTA (HR)-PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk terus memperkenalkan jasa keuangan atau financial inclusion di seluruh Indonesia. Salah satu elemen bangsa yang kali ini diajak bekerjasama oleh BNI adalah Gerakan Pemuda (GP) Ansor, organisasi kepemudaan yang memiliki basis komunitas kuat di lingkungan pesantren di bawah naungan Nahdatul Ulama (NU). BNI menilai GP Ansor memiliki kemampuan dan motivasi untuk terus membantu komunitas di sekitar pesantren dalam mengembangkan perekonomiannya, dari masyarakat pra sejahtera menjadi sejahtera. Salah satunya adalah dengan melakukan pengujian terhadap pesantren-pesantren yang memiliki catatan sukses dalam mengembangkan perekonomian komunitasnya dalam dua dekade terakhir. Melalui proses penjurian yang ketat, GP Ansor menetapkan 3 (tiga) pondok pesantren yang terbaik dalam mengembangkan usaha berbasis komunitasnya, yaitu (1) Pondok Pesantren AlIttifaq Ciwidey, Bandung, Jawa Barat. (2) BMT/ Koperasi Simpan

Pinjam Pondok Pesantren Sidogiri Syariah, Pasuruan, Jawa Timur. (3) Usaha dagang pupuk organik, obat-obat herbal, dan air minum Pondok Pesantren Sunan Drajat, Lamongan, Jawa Timur. BNI tertarik turut memperkuat usaha yang telah dirintis ketiga pesantren tersebut, sehingga sebagai langkah awal, Direktur Utama BNI Gatot M Suwondo dan Ketua Umum GP Ansor Nusron Wahid bersepakat me nan dat a ngani Nota Kesepahaman (MoU) di sela-sela Harlah ke-80 GP Ansor. "Kami ingin memperkenalkan jasa-jasa keuangan ke komunitas pesantren, yang kali ini kami awali melalui MoU dengan GP Ansor. Bukan hanya produk perbankan, kami juga akan memperkenalkan produkproduk keuangan lain, seperti asuransi, sehingga upaya pengembangan financial inclusion semakin menguat," ujar Gatot dalam siaran persnya, Minggu (5/1). Dengan adanya MoU tersebut, pada tahap awal, atau

DENPASAR (HR)-Pesatnya pembangunan infrastruktur di Indonesia belum dinikamati kontraktor kecil di daerah, hal tersebut lantaran kucuran alokasi anggaran proyek sebesar Rp431 Triliun lebih dikuasi kon-

traktor besar. Ketua Umum Badan Pimpinan Pusat BPP Gabungan Pelasana Kontruksi Nasional Indonesia (Gapensi) Soeharsojo, ironisnya lagi, kontraktor besar itu didomimasi oleh kontraktor asing.

DIBUTUHKAN SEGERA Sebuah koran harian terbaik di Riau membutuhkan segera tenaga-tenaga tangguh dan kreatif serta memiliki dedikasi tinggi untuk bergabung menjadi :

Syarat Member : - Pendaftaran Rp. 100.000,- Keanggotaan Rp. 50.000,-/bulan Keuangan Member : - Mendapatkan program komputer sesuai dengan jenis usaha. Seperti : sistem kasir, sistem stock barang, Penjualan, Perbengkelan, Apotik, Sekolah, dll - Mendapatkan maintenance program setiap bulan - Gratis pembuatan website Alamat : Jl. As-Shofa Komp. Tirta Mas Blok D No. 5-6 Pekanbaru

1. Koordinator Marketing Sirkulasi 2. Pengembangan koran (Loper) Syarat : - Berpengalaman, sanggup bekerja dengan tim - Berpenampilan menarik, profesional dan bisa berkomunikasi dengan baik - Mempunyai kendaraan pribadi - Bersedia bekerja dibawah tekanan Fasilitas : Mempunyai gaji tetap. Lamaran dikirim ke: Bagian HRD Haluan Riau, Gedung Riau Pers, Jalan Tuanku Tambusai No 7, Pekanbaru.

Telp. (0761) 7875700 HP. 0812 6806 0000 website : www.mattcom.info email : admin@mattcom.info

Seminggu setelah penerbitan iklan ini.

Haluan Riau memanggil Anda yang tertarik untuk mengembangkan diri di dunia jurnalistik menjadi: WARTAWAN/FOTOGRAFER Kualifikasi: - Lajang dengan usia maksimal 28 tahun, sehat dan tidak buta warna - Pendidikan Min. S1 semua jurusan - Mandiri, tangguh, menyukai tantangan, kreatif dan berinisiatif tinggi - Analitis, antusias, sanggup bekerja cepat dan akurat - Lebih disukai jika memiliki pengalaman menulis atau aktivitas pers kampus - Bersedia mengikuti pendidikan wartawan Haluan Riau - Familiar dengan social & digital media Bila Anda merasa terpanggil untuk memenuhi panggilan ini serta memenuhi seluruh kualifikasi, kami tunggu surat lamaran Anda paling lambat dua minggu sejak pengumuman ini diterbitkan. Lamaran dilengkapi dengan curriculum vitae (disertai foto terbaru), KTP dan SIM, transkrip nilai dan ijazah pendidikan terakhir, dan contoh tulisan (bila ada). Lamaran dikirim ke: Bagian HRD Haluan Riau, Gedung Riau Pers, Jalan Tuanku Tambusai No 7, Pekanbaru. Atau melalui email ke:

haluanriaupress@gmail.com q REDAKTUR: EDHAR DARLIS

II 2014, BNI akan mengupayakan agar penguatan ekonomi berbasis komunitas pesantren ini menjadi proyek percontohan yang dapat direplikasi ke pesantrenpesantren lainnya. "Untuk tahap pertama kami kembangkan terlebih dahulu ketiga pondok pesantren yang sudah diuji oleh GP Ansor itu, kemudian

kami ingin agar mereka menjadi contoh yang dapat diterapkan di pesantren lain. Dengan MoU kami berupaya mengenal usaha mereka, lalu selanjutnya akan ditingkatkan dengan PKS (Perjanjian Kerja Sama). Setelah itu kami akan mereplikasi proyek percontohan ini ke pesantren yang lain," tutur Gatot.(dtf/ara)

haluan riau/int BNI mulai memperkenalkan jasa keuangan melalui pesantren.

Anggaran Konstruksi Rp431 Triliun

Mattcom Indonesia Membuka Kesempatan kepada Seluruh Usaha-usaha Kecil & Menengah untuk Menjadi Member Mattcom Indonesia l Owner & Programer Mattcom Indonesia Ketua Inkai Riau l Litbang (APINDO) Kota Pekanbaru

sekitar kuartal I 2014, BNI akan berupaya mengenal lebih dalam kegiatan usaha yang telah dilakukan oleh ketiga pondok pesantren pemenang award Nahnu Ansorulloh itu dan kemudian memperkenalkan program Kampoeng BNI sebagai salah satu sarana penguatan ekonomi masyarakat. Kemudian, pada kuartal

DIKUASAI KONTRAKTOR BESAR

DUNIA USAHA MAJU INDONESIA KUAT

l

SENIN 6 JANUARI 2014

Untuk itu, dalam Munas Gapensi yang akan digelar di Bali pada 19 Januari mendatang, diharapkan menjadi momentum konsolidasi nasional para kontraktor agar bisa lebih berperan lagi dalam pembangunan infrastruktur di Tanah Air. "Kita akan terus dorong konsolidasi lebih besar lagi termasuk dengan pihak kementerian terkait, untuk lebih mengangkat lagi kontraktor kita," tegasnya di sela penanaman pohon dalam rangka Ultah ke-51 dan Munas Gapensi di Kampus Universitas Udayana, Minggu (5/1). Sebenarnya, pemerintah telah memberi iklim kondusif bagi kontraktor lewat program MP3EI yang bertumpu pada pembangunan infrastruktur. Hanya saja, program itu dinilai belum terkonsolidasi secara baik di lapangan atau tingkat bawah. Selain itu, iklim investasi dan bisnis yang kian kondusif telah menarik banyak investor asing karena memandang Indonesia sebagai pasar potensial dan menjadikan terlebih bidang in-

frastruktur. Soeharsojo menyebutkan, pada tahun 2013 pemerintah telah mengalokasikan anggaran konstruksi mencapai Rp431 Triliun di mana 85 persennnya dikuasi oleh kontraktor besar dan menengah. "Sekira 85 persen yang menguasi berbagai proyek infrastruktur adalah kontraktor besar dan menengah,

sisanya 15 persen kontraktor kecil hanya gigit jari," tuturnya didampingi Ketua BPD Gapensi Bali Wayan Adnyana. Saat ini, data di Gapensi, terdapat sekira 186 ribu kontraktor di Indonesia dari jumlah itu, hanya satu persen saja yang masuk kategori kontraktor besar sedangkan 9 persen lainnya kategori menengah.(okz/ara)

RUPIAH TEMBUS 12.000/USD

Maskapai Segera Naikkan Harga Tiket JAKARTA (HR)-Nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika (USD) masih terus melemah dan bertahan di angka Rp 12.000 per USD. Kenaikan nilai tukar ini disebut sangat membebani operasional maskapai di Indonesia. Terlebih, harga avtur (bahan bakar pesawat) dunia juga terus merangkak naik. Pelemahan nilai tukar rupiah ini akan berdampak pada kenaikan batas atas harga tiket pesawat. Hal ini dibu-

tuhkan untuk menutup biaya operasional yang terus membengkak. Direktur Jenderal Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan Herry Bakti mengatakan, kemungkinan tarif pesawat naik antara Rp 45.000 - Rp 50.000. "Itu saya lupa sekitar Rp 40 ribu - Rp 50 ribu. Itu sudah prinsip tapi diajukan ke menteri oleh Inaca mintanya Rp 85.000," ujar Herry di Jakarta, akhir pekan lalu. Rencana kenaikan ini disebut juga sudah matang dan tinggal menunggu persetujuan Menteri Perhubungan EE Mangindaan."Pada prinsipnya Menhub setujui awal bulan ini bisa di tanda tangani," ungkap dia. Di lain kesempatan, Menteri Perhubungan EE Mangindaan mengaku belum memutuskan kapan kenaikan tarif pesawat terbang tersebut diberlakukan. Mangindaan masih belum mau memberatkan masyarakat karena baru selesai moment Natal dan tahun baru. "Segera akan kita rapatkan berapa persen yang bisa dinaikkan. Belum bisa dipastikan kapan. Tapi Januari sudah. Kita belum berani tentukan. Karena juga mempertimbangkan pengguna jasa. Mungkin kemarin tinggi, karena harganya rendah. Apakah dengan kenaikan tarif akan berpindah (moda)," tutupnya singkat.(mer/ara) q LAYOUT:MELISA


SENIN 6 JANUARI 2014

EKONOMI BISNIS

3

PROMO NEW YEAR EXPERIENCE

Ace Hardware Gelar Video Contest PEKANBARU (HR)-ACE, pusat perkakas dan gaya hidup terlengkap menghadirkan program New Year New Experience dari tanggal 2- 29 Januari mendatang. SYAFRI ARIO Liputan Pekanbaru Duty Manager Ace Hardware Pekanbaru, Leo mengatakan bagi pemegang kartu ACE Rewards bisa mendapatkan hadiah menarik (Gift With Purchase) berupa Free Gift Payung ACE Golf Besar (tersedia dalam 2 warna Merah dan Hitam) untuk pembelanjaan minimal mulai dari Rp3.000.000. ACE juga masih mengundang semua untuk Ikut serta dalam ACE Hardware Video Contest dengan tema Show Off Our Logo. Pemenangnya akan diumumkan pada Maret 2014 mendatang. "Caranya mudah, cukup ikuti beberapa step berikut ini.Semua peserta yang ingin mengikuti kompetisi harus mendaftarkan diri pada microsite Ace Everywhere dan follow akun twitter serta like facebook page Ace Hardware Indonesia," terangnya. Layanan upload video akan berada pada microsite dan peserta di wajibkan mengupload videonya pada Youtube dalam resolusi tertinggi yang di miliki. Video akan menampilkan logo ACE Hardware de-

ngan keunikan ide dari masing-masing peserta. Format Video yang diterima adalah *.mov;*.avi;*.mpg;*.mpeg;*.mp4*;.dvi;*.flv; Maximum length of video is 3 mins (180 seconds), Size: 640x480 minimum, (disarankan 720p), Encoding: MPEG 4, H/264, XVID, Quicktime. Video: 400 kb/s minimal, Audio encoding: MP3 Audio: 64 kb/s minimal. Pada akhir masa kompetisi akan di pilih 1 pemenang utama dengan hadiah Rp100.000.000 dan 6 pemenang pada kategori yang di sediakan. Kategori yang di sediakan& Total hadiah adalah People Choice : Rp10.000.000 Best Location : Rp15.000.000, Best euphoria on screen : Rp10.000.000, Best Media expose Rp15.000.000 Best Cinematography Rp20.000.000, Best Logo on-scene Rp10.000.000 "Selain itu, berbelanja di ACE kini menjadi semakin mudah dalam hal pembayaran, dengan adanya fasilitas cicilan 0 persen hingga 12 bulan dari 5 bank ternama, yaitu Mandiri, BCA, HSBC, BNI, dan Citibank. Syarat dan ketentuan berlaku," kata Leo, di Mall Pekanbaru, Minggu (5/1). ***

HALUAN RIAU/AHMAD AFDALI

SEJUMLAH pedagang menggelar dagangannya di lapangan Politeknik Rumbai, Minggu(5/1). Pedagang memanfaatkan hari libur yang kerap dipadati pengunjung.

Elzatta Hadirkan 2 Store di Pekanbaru PEKANBARU (HR)-Ingin tampil modis, beauty dan anggun dalam berhijab, kini Elzatta menjawab kebutuhan warga Pekanbaru. Memasuki awal 2014, Elzatta membuka store baru di Kota Pekabaru.

"Pekanbaru sebagai daerah yang religius dengan komunitas hijab cukup banyak, maka untuk memenuhi permintaan yang tinggi terhadap produk hijab yang berkualitas, nyaman dipakai dan terjang-

kau. Kita hadirkan disini bagi kaum perempuan untuk tetap tampil cantik, modis dan anggun," ujar GM Sales & Operation Elzatta Aries Kusuma Nugraha dalam Opening Store di Mall Pekanbaru, Sabtu (4/1).

Selain di Mall Pekanbaru, tempat penjualan aneka hijab dan pakaian muslimah ini pada hari yang sama Elzatta juga resmi dibuka di Mal SKA Pekanbaru. "Store Elzatta di mall SKA adalah yang ke 47 dan 48 di MP , kita optimis sukses disini dan siap melayani kebutuhan hijab yang stylish bagi warga Pekanbaru, Riau," ucapnya. Dikatakan, Elzatta sudah mempersiapkan berbagai model dan desain hijab yang indah dan menarik. Koleksi kerudung maupun bajunya simpel dan modern. Lengkap dengan motif-motif scarf, selendang dan bergo terbaru dengan banyak pilihan warna.

Selain itu, dalam opening store di Mall Pekanbaru tersebut, Elzatta juga mengadakan sejumlah promo-promo menarik. Mulai dari diskon 20 persen all item, member gratis hingga voucher belanja Rp50 ribu untuk pembelajaan minimal Rp300 ribu bagi semua pengunjung. Opening store di SKA Mall, Elzatta juga membagikan 100 kerudung gratis untuk 100 orang pengunjung pertama. Dimeriahkan pula oleh acara demo kreasi hijab dan lomba kreasi hijab berhadiah."Kami siap membantu konsumen dan memberikan pelayanan yang ramah," imbuh Aries.(syf)

Jl. Soekarno Hatta No. 53 Telp. (0761) 571900 Pekanbaru l Jl. Sudirman No. 414-416-418 (samp. Bukopin/Mayapada) Telp. (0761) 23686, 34730 Pekanbaru l Jl. Sudirman No. 115 Telp. (0765) 92878 Duri l

q REDAKTUR: EDHAR DARLIS

q LAYOUT: DONI


SENIN

GAGASAN

4 Taj u k Harga Elpiji Naik, Salah Siapa? DI tengah kondisi perekonomian Indonesia yang tak stabil, awal tahun ini PT Pertamina (Persero) justru menaikkan harga elpiji 12 kilogram (kg). Kenaikan harga elpiji ini diduga akibat salah kelola sistem pengelolaan migas sehingga masyarakat yang harus menanggungnya. Pengamat Perminyakan dan Migas Kurtubi mengatakan kenaikan harga elpiji 12 Kg diakibatkan dari sistem tata kelola migas yang salah selama ini. Ada Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2001 tentang Minyak dan Gas Bumi yang mengakibatkan regulasi minyak dan gas di dalam negeri menjadi salah. "Jadi saya tidak kaget dengan kenaikan karena sejak awalnya hitung-hitungannya sudah salah," kata Kurtubi. Dampak dari pemberlakuan Undang-Undang Migas itu mengakibatkan anjloknya produksi minyak dan gas. Karena wewenang Pertamina untuk mengelola sektor industri hulu minyak dan gas dicabut oleh UU ini. Anjloknya produksi migas ini membuat pengelolaan migas tergantung pada impor. Terkait dengan naiknya harga elpiji, ada tiga pihak yang kemungkinan bertanggung jawab terhadap persoalan kenaikan ini. Direksi dan Komisaris Pertamina, kemudian RUPS Pertamina, dan Deputi Menteri BUMN atau Menteri BUMN sendiri DPR pun mendorong penelusuran kenaikkan harga elpiji 12 kg itu. Perlu ada transparansi siapa yang bertanggung jawab atas keputusan kenaikkan harga. Menteri BUMN Dahlan Iskan seharusnya mengetahui kenaikan harga elpiji hingga mencapai sekitar 70 persen itu. Itu di bawah kewenangan Dahlan langsung. Dahlan menjadi sorotan terkait dengan persoalan kebijakan menaikkan harga elpiji 12 kg. Sebagai Menteri BUMN, Dahlan dianggap seharusnya tahu dan bisa tidak memberi persetujuan atas kenaikan itu. Menteri Koordinator Perekonomian Hatta Rajasa meyakini Menteri BUMN tahu persis tentang kenaikan harga elpiji 12 kilogram. Sebab, keputusan PT Pertamina (persero) itu dilakukan melalui Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS). Dalam rapat tersebut pasti dihadiri oleh para pemegang saham termasuk pemerintah yang diwakilkan oleh Menteri BUMN. Keputusan diambil melalui RUPS. RUPS ada Menteri BUMN yang sudah tahu duluan bahwa harga elpiji 12 kg naik. RUPS Pertamina itu sepenuhnya di tangan pemerintah karena seratus persen milik negara. Ada beberapa kemungkinan, pihak yang berperan atas keputusan untuk menaikkan harga elpiji dalam RUPS. Bisa jadi keputusan itu murni berasal dari jajaran direksi atau komisaris PT Pertamina. Mungkin juga, Dahlan Iskan atau Deputi Menteri BUMN yang menyetujui langsung. Namun demikian kita tetap berharap dalam satu hari ini, perintah Presiden SBY kepada Pertamina dan sejumlah menteri terkait bisa membuat keputusan yang bijaksana atas kenaikan harga elpiji 12 kg tersebut. Tentu rakyat berharap kenaikan tersebut dibatalkan dan kembali ke harga semula. Semoga. ***

POKOK PIKIRAN

Santer Dibicarakan DUGAAN ini santer dibicarakan masyarakat, aktivitas PETI selama ini tak pernah tuntas. Dugaan keterlibatan oknum yang membeking ini diperkuat dengan selalu bocornya informasi setiap razia PETI dilakukan di Kuansing. Untuk mencari kebenarannya kita mendesak Kapolda Riau membentuk tim investigasi. Ungkapkan apakah ada oknum Mayandri Suzarman anggotanya yang Direktur Eksekutif RCW terlibat dan menerima aliran dana PETI ini. Karena permasalahan PETI di Kuansing tak pernah bisa tuntas ditertibkan.

POJOK HALUAN - Dewan: Polisi Harus Lebih Profesional + Dan jadi keniscayaan Pak Cik - Kafe Karaoke Salahi Perizinan, Satpol PP akan Bongkar Paksa + Keberadaannye dah lame Pak Cik, tapi kok tak diambil tindakan tegas

TERBIT SEJAK 1 AGUSTUS 2000 (RIAU MANDIRI)

HALUAN MEDIA GRUP

Pemimpin Umum : H Basrizal Koto Wakil Pemimpin Umum / Pemimpin Perusahaan : H Dheni Kurnia Pemimpin Redaksi ( Non Aktif) : Zul Effendi Wakil Pemimpin Redaksi / Penanggungjawab : Mohd Moralis Wakil Pemimpin Perusahaan : Sonya Basko

Hukum Itu Mengabdi pada Manusia K

ETIKA orang banyak bicara tentang pro sedur hukum yang harus dilalui, memahami kepastian hukum yang identik dengan teks undang-undang, justru semua itu menunjukan betapa mereka tidak memiliki kemampuan untuk menghayati diri sebagai bagian dari negara hukum. Mereka harus diingatkan, bahwa negara Indonesia adalah negara hukum. Negara hukum yang dimaksud merupakan pilihan para pendiri negara ini, yang termuat jelas dalam penjelasan UUD 1945. Bunyinya, adalah bahwa, "Indonesia adalah negara berdasar atas hukum (rechtsstaat), tidak berdasar atas kekuasaan belaka (machtsstaat)". Kini ketetapan sebagai negara hukum telah dimantapkan menjadi muatan UUD 1945, dalam pasal 1 ayat (3) bahwa: "Negara Indonesia adalah negara hukum". Oleh sebab itu bangsa ini semestinya mempunyai kemampuan menghayati diri sebagai bagian dari negara hukum itu. Harus disadari, bahwa hukum di negara hukum keberadaannya adalah mengabdi untuk kepentingan manusia. Demikian diajarkan oleh salah seorang begawan hukum negeri ini, yakni almarhum Prof Satjipto Rahardjo. Bukan sebaliknya, manusia untuk hukum dan juga bukan untuk pembuat hukum. Dengan demikian, tujuan hukum adalah untuk mengabdikan diri kepada kepentingan manusia secara keseluruhan, bukan hanya kepada kepentingan segelintir atau sekelompok orang. Bangsa Indonesia perlu belajar dari sejarah kemunculan negara hukum agar tidak memiliki cara pandang yang sempit dalam menghayati negara hukum. Sebab jika pandangan sempit itu yang digunakan, maka hanya akan menghasilkan pemahaman "pokoknya ada landasan hukumnya" tanpa melihat bagaimana isi hukum yang dimaksud serta bagaimana proses pembuatnnya. Mestinya membaca hukum adalah menafsirkan hukum. Kontek dari hukum harus diberi jiwa. Oleh sebab itu pantas diingat, bahwa sebelum negara hukum itu menjadi bagian dari kosa kata perkembangan negara modern sekarang negara-negara di dunia ini (terutama di Eropa) selama abad XVII dan XVIII, dijalankan atas kemauan penguasa negara yang pada waktu itu

Oleh Sulardi umumnya dikenal dengan sebutan raja. Raja-raja pada masa itu berkuasa dengan kekuasaan absolut, sehingga raja adalah kukum. Keabsolutan penguasa pada waktu itu ditopang oleh para ahli filsafat, Niccolo Machiavelli, (1469 -1627) dengan Il Le Principe-

(1588 - 1679) dengan bukunya yang sangat popular Leviathan, telah meletakkan pondasi yang kuat bagi terbentuknya negara yang kekuasaan-nya absolut. Dengan raja yang memiliki kekuasaan yang tidak terbatas itu terjadilah apa

sa itu untuk menentang arus pikir kearah absoluisme. Para pemikir itu antara lain, John Locke (1632-1704) dan JJ Rousou (1712-1778) yang merekontruksi ulang kontak sosial yang dibangun oleh Thomas Hobbes. Yaitu, yang semula rakyat menyerahkan haknya

nya, mengidentikan antara hukum dan kekuasaan. Sehingga, raja yang memegang kekuasaan sama halnya dengan raja yang memiliki hukum. Demikian halnya Jean Bodin (1530-1596) dengan Six Livres de la Republiqus pada tahun 1676 yang di dalamnya memuat, bahwa kekuasaan raja adalah mutlak. Serta Filosof Inggris Thomas Hobbes

yang dinamakan penindasan terhadap hak asasi manusia, kesewenangan ada dimanamana, baik buruk nasib rakyat sangat tergantung pada sifat-sifat individual raja yang sedang berkuasa. Artinya, tidak ada jaminan secara hukum dan perlindungan hukum bagi masyarakat jelata. Situasi yang sedemikian itu, menggugah filsuf lain ma-

sepenuhnya kepada raja, maka direkontruksi, bahwa sejak awal manusia lahir memiliki kebebasan, dan kemerdekaan, sehingga ketika terjadi kontrak sosial, raja memiliki kewajibam melindungi dan mampu mengupayakan tegaknya jaminan hak hak warga negaranya. John Locke menggagas perlunya pembatasan kekua-

Pemberlakuan Undang-undang Minerba No 4 Tahun 2009 tinggal menghitung hari. Namun, implementasi regulasi ini masih menimbulkan polemik. Dan, sejak 12 Januari 2014, perusahaan tambang dilarang mengekspor barang tambang mentah. Bagaimana reaksi Pengusaha? Bagaimana pula dengan resiko terjadinya ancaman Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) terhadap para pekerja perusahaan industri tambang di tahun 2014 ini? Dalam regulasi Undangundang No 4 Tahun 2009 tentang Mineral dan Batu Bara itu disebutkan, bahwa perusahaan tambang wajib membangun pabrik pengolahan dan pemurnian barang tambang (smelter). Terhitung, mulai 12 Januari 2014 men-

Oleh Jenar Wonsopati datang, perusahaan tambang dilarang mengekspor barang tambang mentah. Misalnya, emas, tembaga, biji besi, nikel, batu bara, dan bauksit. Tujuan Pemerintah meregulasi UU Minerba ini tentunya demi progres bagi perkembangan industri pertambangan nasional, serta menguntungkan para pengusaha di sisi bisnis. Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) juga mendesak Pemerintah agar segera melaksanakan UU Minerba tersebut secara konsisten. Artinya, sejak 12 Januari 2014, kegia_tan ekspor mineral mentah tidak akan diizinkan lagi. Dan perusahaan-peru-

sahaan yang belum melakukan pengolahan dan pemurnian dilarang mengekspor mineral mentah. Lalu, bagaimana dengan perusahaan yang sudah melakukan pengolahan dan pemurnian mineral mentah setelah UU Minerba diregulasikan? Bagaimanakah sanksi hukumnya? Atau, apakah pemerintah akan merumuskan kebijakan regulasi baru lagi? Bagaimana reaksi Pengusaha? Bagaimana pula dengan risiko terjadinya ancaman Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) terhadap para pekerja perusahaan industri tambang di tahun 2014 ini? Dalam penerapan regulasi

ini, pemerintah mendapat respons dari para pengusaha dan pekerja. Seperti ancaman pemutusan hubungan kerja (PHK) oleh perusahaan tambang raksasa, dan penerimaan negara yang berpotensi turun. Penerimaan negara turun 45% dikali US$8 miliar dari Freeport Indonesia dan Newmont Nusa Tenggara. Kedua perusahaan tersebut menopang pendapatan asli daerah Sumbawa Barat dan Timika. Sumbawa memperoleh pendapatan sebesar 92% dari Newmont, sedang Timika mendapat 96% dari Freeport. Dan, nasib 22 ribu pekerja di Freeport dan 10 ribu pekerja di Newmont kini terancam ter-

Direktur Haluan Media Grup: H. Desfandri Majid. Dewan Redaksi: H. Basrizal Koto, H. Djufri Hasan Basri, H. Dheni Kurnia, H. Edhy Zahar Koto, Mohammad Moralis, Doni Rahim. Ombudsman: H. Edhy Zahar Koto SH, Alhendri Tanjung, SH. Redaktur Senior: Siswandi Syofyan Redaktur: Erina Djohar, Edhar Darlis, Erma Sri Melyati, Imelda Vinolia, Nursyamsi, Arlen Ara Guci, Perdana Putra, Dara Fitria. Sekretaris Redaksi: Widya Ayuni Staf Redaksi: Jhoni Hasben, Nurmadi, Rudi Yanto, Anom Sumantri, Renny Rahayu,Syafri Ario . Redaktur Foto: Azwar. Fotografer: Ahmad Afdhali. Manager TI & Web: Budhy Prasetyo. Staf IT/Website/Litbang: Ivan Ihromi, M. Ivan Aditama. Layout: Muharmi (Koordinator), Wiwin Hariadi, Jumailis, Doni Jas, Taufik Hidayat, Dede Sartika, Siti Nuraini Grafis: Zulhelmi. Desain Iklan: Alwin Hasan, Tengku Afrizal. Perwakilan Daerah: Inhil: Jumiyardi Ali (Kepala), Irwandi, Ario Gusra. Kuansing: Robi Susanto (Kepala). Inhu: Argus Yandra (Kepala), Efril Reza. Kampar: Akhir Yani (Kepala), Khairuddin Domo. Rokan Hulu: Agustian (Kepala) Yusrizal. Rokan Hilir: Wahyu (Kepala). Bengkalis: Usman Malik (Kepala). Siak: Ali Masruri (Kepala). Pelalawan: Supendi (Kepala), Suhemri Hasan. Meranti: Johanes Sinaga (Kepala). Dumai: Edwar Pasaribu. Biro: Duri: Jhoni Saputra (Kepala), Susiyanti, Pangkalan Kuras: Zulkarnaidi Zola, Perawang: Abdussalam, Tapung: Herman Jhoni. Jaringan HMG Jakarta: H. Desfandri Majid, Sumatera Barat: Yon Erizon. Kepulauan Riau: Sofialdi.

Koordinator Liputan : Elpi Alkhairi Manajer Pracetak/Grafis : Zul Pramana S

WARTAWAN HALUAN RIAU TIDAK DIBENARKAN MEMINTA APAPUN DARI NARA SUMBER DAN SELALU DIBEKALI KARTU PERS

General Manager Minggu : Hendra Saputra

saan penguasa negara dilakukan dengan pembagian kekuasaan, sehingga kekuasaan negara terpecah dalam tiga bagian yaitu kekuasaan eksekutif, legislatif dan federatif. Itu, selanjutnya dikembangkan oleh Montesquieu (1688 1755) menjadi trias politika, seperti yang dikenal saat ini eksekutif, legislatif, dan yudikatif. Sedangkan JJ Rousou menyerukan bahwa pemegang kekuasaan tertinggi adalah rakyat - volonte generale. Yang melalui ajaran kedaulatan rakyat-nya, disampaikan, bahwa raja dapat dijatuhkan atau diganti jika ternyata kebijakan raja tersebut menyimpang dari apa yang diinginkan rakyatnya. Seiring dengan semangat membatasi kekuasaan terhadap penguasa negara, maka munculah dua konsep negara hukum, pertama rechstaat yang dikemukakan oleh Fredericht Julius Stahl berkembang di Eropa Kontinental yang lebih mengutamakan rechmatigheid. Kedua, adalah konsep rule of law yang dikemukakan oleh AV Dicey berkembang di Anglo Saxon yang mengutamakan equality before the law. Walau demikian kedua konsep ini sama-sama menghendaki adanya perlindungan hak asasi manusia. Indonesia mencampuradukan kedua konsep itu ke dalam UUD 1945, dimana yang termuat dalam penjelasan UUD 1945 sampai sekarang sudah tidak berlaku, memilih istilah rechtsstaat, sedang muatan dalam pasal-pasal dalam UUD 1945 mencerminkan semangat rule of law. Kini para penerus bangsa di negeri ini harus paham, bahwa negara hukum itu memiliki makna yang amat luas, tidak hanya "pokoknya berdasar pada hukum yang ada". Harus dicermati juga, bahwa rule of game yang harus dilakukan oleh penguasa negara dan siapa pun yang bermain dengan hukum, harus berdasar pada hukum yang dibuat secara benar, berkeadilan, dan berkejujuran. Bukan hukum yang asal dibuat oleh lembaga hukum dengan mengabaikan nilai-nilai kebenaran, kejujuran dan keadilan. Lebih-lebih, saat ini pembuatan hukum harus lebih melibatkan partisipasi masyarakat, agar ajaran, bahwa hukum mengabdi pada manusia dapat tercapai. (sko) Penulis, dekan Fakultas HukumUniversitas Muham madiyah Malang.

UU Minerba dan Polemik Pertambangan 2014

Jaringan HMG di Luar Negeri: Harimurti Dika Utama (Los Angeles, USA), Nina Fitri Kurnia (Melbourne, Australia), Dirman Haji Mustafa, Eko Hero (Kuala Lumpur, Malaysia). Alamat Redaksi: Gedung Riau Pers Jalan Tuanku Tambusai No. 7 Pekanbaru 28282. Redaksi menerima tulisan dalam bentuk artikel, laporan perjalanan, opini, diketik dua spasi maksimal 5 halaman kwarto. Redaksi juga menerima foto-foto menarik. Tulisan harus orisinil dan belum pernah dikirim ke media lain. Redaksi berhak mengedit tanpa mengubah subtansi.

Redaktur Pelaksana : Doni Rahim

q REDAKTUR: DONI RAHIM

6 JANUARI 2014

kena PHK. Selain itu, diperkirakan puluhan industri kabel di Indonesia terancam gulung tikar. Di sisi lain, para ekonom juga mengajukan uji kelayakan (judicial review) ke Mahkamah Konstitusi terhadap UU Minerba No 4 Tahun 2009. Pihak asosiasi, perusahaan, dan serikat pekerja merasa dirugikan. Lalu, bagaimana nasib industri pertambangan nasional pada 2014? Semoga, Pemerintah juga siap mengantisipasi berbagai potensi kerawanan yang dapat muncul setelah regulasi UU Minerba diimplementasikan. Terutama, nasib kesejahteraan para pekerja. (moc) Penulis adalah praktisi seni sastra Taman Budaya Jogjakarta

Plt Manager Sirkulasi & Pengembangan Pengembangan: Efridel Asisten/ ger Iklan: Muhardi Yance.. Staf Sirkulasi: Syahfari, Arman. Mana Manag Manager Hrd & Adm Sirkulasi: Andri Suryaningsih. Account ger Executive Manag Executive: Jefri Zein, Suherman, Alimudin, Nursadik. Mana Keuangan: Yandes Maksus, Kasir: Netu Okta Fera, Firman. Accounting: Sri Esti Arora. Penagihan: Hendrik Panca Abdi, Agus Salim Harahap. Iklan & Sirkulasi: Telp (0761) 7051960, 572168, Fax: (0761) 572168. Kantor Haluan Media Group Jakarta: Jl. Kebon Kacang XXIX. No 2A Jakarta. Telp elp. (021) 3161472-3161056. Faks. (021) 3153878 dan 3915790. Iklan Halaman I (Pertama) Full Colour Rp.60.000,-/mm kolom Spot Colour Rp.40.000,-/mm kolom Black White (BW) Rp.35.000,-/mm kolom

Iklan Halaman Dalam Full Colour Rp.35.000,-/mm klm Spot Colour Rp.25.000,-/mm klm Black White Rp.17.500,-/mm klm Sosial Rp.10.000,-/mm klm Kolom Rp.150.000/terbit

Penerbit: PT Inti Kharisma Mandiri Riau - Terdaftar sebagai anggota Serikat Penerbit Surat Kabar (SPS) dengan No. 308/2002/ 06/A/2002. Direktur Percetakan: H. Dheni Kurnia. Koordinator Percetakan: Irman Sasrianto. Staf Percetakan: Ramalius, Heru, Ibnu, Supris, Hamzah, Zulfadly, Syahratul, Wahyudi, Rahmad, Abdi. Dicetak oleh PT IKMR Pekanbaru Riau. Isi di luar tanggung jawab percetakan. q LAYOUT: WIWIN


SENIN 6 JANUARI 2014

HUKUM KRIMINAL PRO JUSTITIA

DUGAAN POLISI TERIMA SETORAN PETI

Kapolda Riau Didesak Bentuk Tim Investigasi

Ngaku Pindah Rumah, Motor Sahabat Dilarikan. PEKANBARU (HR)-Niat hati ingin menolong teman yang mau pindah rumah, Teguh Budi (29) warga Jalan AMD, No 50 RT 7 RW 5, Kelurahan Tangkerang Barat, malah jadi korban pencurian oleh IY, temannya sendiri. Bermula pada Kamis (2/1) sekitar pukul 10.00 WIB, pelaku datang untuk meminjam sepeda motor korban, dengan alasan membutuhkan untuk pindah rumah. Kenyataannya hingga saat ini YI tak kunjung mengembalikan sepeda motor korban, bahkan telepon genggam pelaku tidak aktif saat dihubungi. Namun hingga berita ini dinaikkan, IY tak kunjung mengembalikan sepeda motor korban. Telepon seluler IY juga tidak dapat dihubungi. Merasa tidak senang atas tindakan pelaku, korban yang dirugikan sekitar Rp 18 juta itu, lantas melaporkan tindakan IY ke Mapolsek Payung Sekaki, berharap Kepolisian dapat memproses pelaku. Kapolsek Payung Sekaki AKP Deddy Herman SIK, saat dikonfirmasi melalui Kanit Reskrim Iptu RA Gismadiningrat, Ahad (6/1) mengatakan, kasus tersebut masih dalam peyelidikan." Korban sudah kita mintai keterangan, saat ini masih dalam penyelidikan pihak kita," kata Gisma.(nom)

Polda Riau Amankan 6.139 Ekstasi PEKANBARU (HR)-Kepolisian Daerah Riau bersama jajaran mengamankan sebanyak 6.139 butir pil ekstasi dari tangan ratusan tersangka pemiliknya sepanjang 2013. "Jumlah tersebut meningkat jika dibandingkan dengan 2012, pada 2012 barang bukti yang diamankan hanya 4.779 butir," kata Kapolda Riau Brigjen Condro Kirono, Minggu (5/1). Dengan demikian, kata dia, terjadi tambahan sebesar 1.360 butir pil ekstasi yang diamankan atau naik sekitar 28,46 persen. Peredaran narkotika jenis ekstasi di berbagai wilayah kabupaten/ kota di Riau dalam satu tahun terakhir kian marak, khususnya di tempat-tempat hiburan malam yang ada di Pekanbaru. Kasus cukup besar yang bernah diungkap Direktorat Reserse Narkoba Polda Riau ada beberapa, pertama dilakukan pada awal Februari 2013. Saat itu, aparat mengamankan 150 butir pil ekstasi dan tangan dua tersangka yang telah sejak lama menjadi terget operasi. Direktur Reserse Narkoba Polda Riau, Kombes Pol Hermansyah mengatakan, bahwa pihaknya hanya dalam kurun waktu JanuariSeptember 2013 telah berhasil menyita sebanyak 5.788 butir pil ekstasi dari 33 kasus yang ditangani. "Itu belum termasuk keberhasilan pada Oktober hingga Desember yang jika ditotalkan mencapai 6.139 butir," katanya.(ant/yki)

Polisi Buru Pembobol ATM BNI PEKANBARU (HR)-Aparat Kepolisian Resor Kota Pekanbaru, masih memburu para pelaku yang mencoba membobol mesin anjungan tunai mandiri milik Bank Negara Indoensia. "Meski gagal, tapi tetap saja kejahatan itu telah mendatangkan keresahan bagi masyarakat," kata Kepala Bidang Humas Polda Riau AKBP Guntur Aryo Tejo di Pekanbaru, Minggu (5/1). Kasus percobaan pencurian uang tunai di dalam mesin ATN BNI 46 yang berada di Kompleks Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) Jalan Hangtuah, Kelurahan Sail, Kecamatan Tenayan Raya, Pekanbaru, terjadi pada Sabtu (4/1) dini hari. Percobaan kejahatan itu sempat diketahui oleh petugas satuan keamanan (Satpam) perusahaan perbankan dan SPBU yang ketika itu langsung mengambil tindakan. Alhasil, kawanan penjahat itu gagal membawa uang yang berada di dalam mesin ATM tersebut. "Tapi mereka berhasil lolos dan sekarang masih dalam pengejaran," kata AKBP Guntur. Kasus pencurian dengan kekerasan dan pemberatan dengan sasaran mesin ATM perbankan sejak beberapa bulan terakhir marak terjadi di Kota Pekanbaru. Pada akhir 2013, sekelompok penjahat berhasil membobol mesin ATM Bank Rakyat Indonesia (BRI) yang berada di dalam toko swalayan Alfamart. Bahkan menurut informasi kepolisian, kejadian pencurian uang di ATM BRI terjadi dua kali dalam sepekan dengan modus yang tidak jauh berbeda.(ant/yki)

TELUK KUANTAN(HR)-Direktur Eksekutif Riau Coruption Watch (RCW) mendesak Kapolda Riau untuk membentuk tim investigasi untuk mengusut dugaan keterlibatan oknum aparat kepolisian di Kuansing yang menerima aliran dana dari aktivitas ilegal minning atau PETI. Dugaan ini santer dibicarakan masyarakat, aktivitas PETI selama ini tak pernah tuntas. Dugaan keterlibatan oknum yang membeking ini diperkuat dengan selalu bocornya informasi setiap razia PETI dilakukan di Kuansing.

"Hal ini selalu menjadi perbincangan masyarakat, untuk mencari kebenarannya kita mendesak Kapolda Riau membentuk tim investigasi. Ungkapkan apakah ada oknum anggotanya yang terlibat dan menerima ali-

ROBI SUSANTO Liputan Teluk Kuantan ran dana PETI ini. Karena permasalahan PETI di Kuansing tak pernah bisa tuntas ditertibkan," tegas Direktur eksekutif RCW, Mayandri Suzarman, Minggu (5/1). Menurutnya, dugaan ini bukan tanpa alasan, karena kalau dilihat saat ini aktivitas PETI tumbuh dan berkembang di tengah pemukiman masyarakat. Bahkan telah masuk ke tengah ibukota kabupaten. Kalau hal ini tidak disikapi dengan

serius oleh Kapolda Riau, dikhawatirkan kepercayaan masyarakat terhadap penegakan hukum akan menurun. "Ada baiknya Kapolda Riau segera bertindak, jangan sampai masyarakat memperbincangkan masalah ini terus. Pasalnya aktivitas ini ilegal, kenapa sampai marak dan tak pernah tuntas," pungkasnya. Menurut Mayandri, tidak ada alasan penegakan hukum. Bagi yang melakukan pelanggaran hendaknya ditindak tegas, agar ada efek jera. Apalagi semua pihak tahu jika aktivitas ini ilegal,

kenapa bisa berkembang. "Yang mampu untuk menindak pelanggaran hukum itu hanya penegak hukum dan masyarakat harus mendukung ini," katanya. Selama ini, masyarakat selalu menjadi korban terutama yang bekerja pada PETI ini. Sementara para pengusaha PETI ini masih berkeliaran dengan aman, sambil menikmati hasil dari tambang ilegal ini. Kedepan kita berharap, salah satu sasaran penangkapan pengusaha PETI. "Pengusaha PETI ini harus diburu dan dijatuhi sanksi hukum," ujarnya. ***

MALING MESIN BOR DAN POLES

Pengangguran Ditangkap Polisi PEKANBARU (HR)-RS (30) warga Jalan Meranti Batu, Senapelan ditangkap jajaran Reskrim Polsek Bukit Raya. Lantaran mencuri mesin bor merek makita dan mesin poles merek ocford, Jumat (3/1) sekitar pukul 22.00 WIB di rumah Jono (50) Jalan Rambai, Kecamatan Marpoyan Damai. Informasi yang dihimpun dari kepolisian, saat beraksi di rumah korban. Pelaku masuk ke dalam rumah dengan cara merusak kunci dan mengambil barang milik korban berupa mesin bor merek makita dan mesin poles merek Ocford. Begitu mengetahui rumahnya dimasuki pencuri, korban langsung melapor ke Mapolsek Bukit Raya. Begitu mendapat laporan warga, anggota langsung melakukan penyelidikan, dan mengumpulkan sejumlah bukti-bukti untuk dijadikan petunjuk mengungkap siapa pelakunya. Setelah melakukan penyelidikan terhadap laporan korban. Petugas kemudian mendapatkan titik

terang, dan diketahui pelakunya adalah RS. Setelah mengetahui keberadaan tersangka, anggota langsung mengamankan tersangka di rumahnya Jumat (3/1) kemarin. Saat ini tersangka masih dalam penanganan penyidik untuk pengembangan keterlibatannya, dalam sejumlah kasus pencurian. Kapolsek Bukit Raya Kompol M Sembiring, melalui Kanit Reskrim Iptu Arry Prasetyo, Ahad (6/1) mengatakan, masih kita lakukan pengembangan terhadap tersangka, terkait kasus-kasus pencurian dengan pemberatan yang terjadi di tkp lainnya. "Tersangka telah kita amankan dan masih dilakukan pengembangan," katanya. Ditambahkan, terhadap tersangka diancam pasal 363 KUHP tentang pencurian dengan pemberatan dengan ancaman kurungan maksimal 7 tahun penjara, sementara dengan kejadian ini korban mengalami kerugian hingga Rp5 juta.(nom)

HALUAN RIAU/

PELAKU pencurian mesin bor saat digiring anggota Polsek Bukit raya, Minggu ( 5/1).

Curi Kabel Pertamina, Dua Buruh Diamankan DUMAI (HR)-Tim Opsnal

JOB VACANCY Premier Basko Hotel, the first Hotel Five Stars in Padang, Now we have a challenge for the people who are highly motivated professionals to join our team as: 1. 2. 3. 4.

5

Reskrim Polsek Dumai Timur, meringkus 2 orang remaja tersangka pelaku kriminal pencurian dengan pemberatan, pada Sabtu (4/1) karena melangsungkan aksinya di kilang operasional PT Pertamina RU II Dumai. Adalah MA alias Ad (21) seorang buruh warga Jalan Suka Ramai Kelurahan Ratu Sima, ditangkap bersama rekannya MW alias At (20) warga Jalan Pinang Merah Kelurahan Ratu Sima kecamatan

Dumai Selatan. Kapolsek Dumai Timur Kompol Bayu Wicaksono, Minggu (5/1) mengungkapkan, bahwa penangkapan pelaku curat berdasarkan laporan polisi No.Pol: LP/02 /I/ 2014 - 4 Januari 2014 tentang pencurian. "Kejadian berlangsung di kilang Pertamina, Sabtu sekitar pukul 01.30 WIB. Kedua orang pelaku melakukan pencurian kabel dengan cara memotong menggunakan

gergaji besi. Mereka menyusup masuk ke areal melalui pipa pembuangan limbah kilang," ungkap Kapolsek. Pelaku sempat mencoba kabur bersama barang bukti, namun akhirnya berhasil diamankan di areal pelabuhan penumpang Pelindo Dumai, bersama sepeda motor jenis Vega R yang tidak memiliki plat nomor polisi, sekitar pukul 03.00 WIB. "Saat ini pelaku beserta barang bukti

sudah kita amankan di Mapolsek Dumai Timur guna penyelidikan dan penyidikan," ujar Kapolsek. Dari tangan tersangka, diamankan barang bukti berupa 2 potong kabel sepanjang 2 meter, 2 gergaji besi, dan satu unit sepeda motor. "Atas perbuatan kedua tersangka dijerat pasal pencurian dengan pemberatan sanksi pasal 363 KUHP ancaman 7 tahun penjara." tandas Kompol Bayu.(grc/yki)

HR MANAGER FO MANAGER FB MANAGER CHIEF ENGINEERING l Male or Female, with extensive experience and proven track record. ( 1,2,3,4 ) l Minimum 2 years experiences in the same position ( 1,2,3,4 ) l Excellent and good looking performance. ( 1,2,3,4 ) l Strong customer service orientation and skills. l Outstanding standards of ethics, integrity and honesty. l Must have excellent capability in computer: MS word, excel, internet l Good command of written & spoken both English. l Clear, concise in written and verbal communication skills. l Strong leadership skills is a must

Interested candidates who must be able to work independently, long and irregular hours, under pressure are requested to send your application & recent photograph at latest on January 15th, 2014 to:

Human Resources Department HRD Premier Basko Hotel Jl. Prof. Dr. Hamka No. 2A Padang - Indonesia 25132 or email : hr@baskohotel.com Only applicant fulfilling qualification to be processed. q LAYOUT: SITI NURAINI L.


SENIN

6

BUPATI Rohul, Drs. H. Achmad, MSi berjabat tangan dengan Wabup Rohul, Ir. Hafith Syukri pada peringatan HAB ke-68 Riau di Rohul.

6 JANUARI 2014

PASIRPENGARAIAN(HR)Puncak upacara peringatan Hari Amal Bhakti (HAB) ke 68 Tahun 2014 tingkat Provinsi Riau, dipusatkan di Kabupaten Rokan Hulu Jumat (3/1). Pada kesempatan itu, Bupati Rohul Achmad menanda tangani MoU dengan UIN Suska Riau, untuk pelaksanaan 4 program bidang studi, seperti aqidah ahklak, tauhid, Sejarah Kebudayaan Islam, Alquran dan Alhadits. Dalam MoU tersebut Bupati Rohul, meminta UIN Suska menyiapkan sekitar 257 guru agama, yang nantinya akan ditugaskan di 16 sekolah tingkat SMP dan 2 sekolah di Rohul. Seiring pencanangan program pendidikan agama di sekolah umum untuk pengembangan syiar Islam ditengah masyarakat. Pada tahun 2014 ini juga,

kata Bupati Rohul, akan menerapkan program wajib belajar agama 12 tahun, dan semua anggaran ditanggung APBD Rohul. Dan sesuai rencana perekrutan para guru yang memiliki kompetensi dibidang agama akan dilakukan pada tahun 2014 ini. “Dengan dilakukannya perekrutan guru agama ini tentu akan mengurangi angka pengangguran nantinya,� imbuhnya. Rektor UIN Suska Riau, M. Nazir, kepada sejumlah wartawan menyampaikan pihaknya siap untuk bekerjasama dalam meningkatkan pendidikan Agama Islam di Rohul. Karena menurutnya lulusan UIN Suska sangat berkualitas dan sanggup serta memiliki keilmuan yang cukup dibidang keagamaan. (gus)

BUPATI Rohul, memukul gong pertanda Riau Expo tingkat Provinsi Riau dibuka, Kamis (2/1).

TARMIZI Tohor, didampingi Bupati Rohul Achmad, lepas balon pertanda dibukanya Riau Expo HAB ke-68.

KETUA TP-PKK Rohul, Maghdalisni gunting pita pembukaan stan Expo HAB ke-68.

BUPATI Rohul, Achmad, didampingi Hafith Syukri, menandatangani buku tamu stan pada pembukaan Riau Expo HAB ke-68.

BUPATI Rohul, Achmad, didampingi Wabup Hafith Sukri, Kanwil Kemenag Riau, Tarmizi beserta Forkompinda, saat pembukaan HAB Riau ke-68 di Rohul.

BUPATI Rohul, Achmad, bersama Kanwil Kemenag Riau, Tarmizi dan Wabup Rohul, Hafith Syukri, saat membuka Riau Expo di Purna MTQ

BUPATI Rohul, Achmad, didampingi Kanwil Kemenag Riau mencoba teropong milik pelajar yang dipajang di Stan pada pembukaan Riau Expo HAB ke-68 Riau.

BUPATI Rohul, menyampaikan sambutan pada pembukaan Riau Expo HAB ke 68 Riau yang dipusatkan di Rohul.

BUPATI Rohul, menerima sirih sebagai ritual adat Rohul, sebelum acara dimulai. SERAYA bergurau Bupati Rohul, Achmad memberikan selamat kepada siswa yang mengenakan pakaian pengantin pada Riau Expo HAB ke-68.

BUPATI Rohul, saat meninjau stan Riau Expo HAB ke-68 tingkat Provinsi Riau yang dipusatkan di Rohul, Kamis (2/1).

q REDAKTUR: PERDANA PUTRA

BUPATI Rohul, didamping Wabup Rohul dan Kakanwil Kemenag Riau duduk berdampingan sesaat sebelum melaksanaan HAB ke-68 Riau.

BUPATI Rohul, didampingi Kanwil Kemenag Riau membuka selubung pencanangan MDTU dan MDTW 2014.

q LAYOUT: TAUFIK


SENIN

SAMBUNGAN

6 JANUARI 2014

7

DPRD Sumbar Tolak Bahas Program Biro Binsos PADANG (HR)-Kekecewaan penerima dana hibah dan bantuan sosial 2013 yang tidak kunjung menerima bantuan, membuat sejumlah anggota DPRD Sumatera Barat kecewa. Buntutnya, Dewan tidak melibatkan Biro Bina Sosial Setdaprov Sumbar dalam pembahasan Kebijakan Umum Anggaran Prioritas Plafon Sementara APBD Sumbar tahun 2014 yang saat ini sedang berjalan. Tidak itu saja, Dewan juga meminta Gubernur Sum-

bar memberhentikan Kepala Biro Bina Sosial Eko Faisal. "Kami mau membahas jika kepala bironya orang yang profesional dan taat aturan. Tidak seperti ini. Melakukan tugas yang sudah melampaui kewenangannya. Jika sudah ada kepala biro yang baru, baru kami akan bahas,� kata Zulkifli Jaelani dari Fraksi Gerindra, Sabtu akhir pekan kemarin. Penolakan terhadap pembahasan program yang berada di Biro Bina Sosial (Binsos)

karena Kepala Biro dianggap tidak mematuhi aturan pencairan hibah dan bansos sesuai aturan yang berlaku. Sesuai dengan SK Gubernur Sumbar bernomor 903-242-2013 tentang Perubahan Atas Keputusan Gubernur Sumbar Nomor 903-242-2013 tentang Penetapan Belanja Hibah dan Bansos kepada Pemerintah atau Non Pemerintah, Organisasi Masyarakat, Kelompok dan Anggota Masyarakat pada APBD Tahun Anggaran 2013.Hanya

separuh dari 6.149 penerima hibah dan Bansos yang direalisir. Artinya, dari Rp97, 83 miliar dana yang dialokasikan untuk hibah dan bansos pada APBD 2013, hanya sekitar Rp50 miliar yang dicairkan. Penerima hibah dan bansos ini tidak menerima hibah dan bansos di tahun 2013 karena dinyatakan tidak layak menerima sesuai dengan rekomenasi kepala SKPD. Lantaran sudah dilakukan verifikasi sebelumnya, masyarakat pun merasa

dipermainkan. "Coba bayangkan bagaimana rasanya ketika penerima hibah dan bansos sudah melihat namanya tertera dalam SK dan sudah memegang kwitansi, sementara sewaktu mengurus ke SKPD ternyata malah dinyatakan tidak layak," terang anggota DPRD Sumbar Nurnas dari Fraksi Demokrat. Dikatakan Nurnas, apa yang sudah dilakukan Kabiro Binsos ini sudah menyalahi aturan. Masa, rekomendasi se-

orang kepala dinas bisa mengalahkan SK Gubernur Sumbar. Zulkifi Jaelani kembali menjelaskan dengan kondisi Kabiro Binsos saat ini, Gubernur Sumbar perlu menjelaskan apa yang terjadi saat ini. Kenapa masyarakat malah dirugikan dengan hal seperti ini. Menanggapi karut marut pencairan hibah dan bansos ini, Wakil Gubernur Sumbar Muslim Kasim mengatakan jika keadaannya demikian, maka tidak masalah jika Kepala Biro

Binsos harus diganti. Menurut Muslim, pencairan hibah dan bansos kali ini juga melukai hatinya. Dari Rp10 juta yang mestinya diterima masyarakat, tiba-tiba berubah menjadi Rp5 juta, padahal sebelumnya mereka sudah menerima kwitansi dengan nilai Rp10 juta. Wagub berjanji, akan membicarakan permasalahan tersebut dengan gubernur, terkait upaya penyelesaikan persoalan dana hibah dan Bansos tersebut.(h/eni)

Seperti diakui Setyo (28) warga Sail, Pekanbaru, Minggu (5/1). Menurutnya sejak beberapa hari terakhir, gas elpiji isi 12 kilogram tidak saja sulit dicari, namun harganya sudah selangit. Ia mengaku sempat menanyakan salah satu pengecer di Jalan Sisingamangaraja atau depan Kantor Pertamina Pemasaran Cabang Pekanbaru. Namun di situ harganya sangat tinggi, mencapai Rp180 ribu per tabung.

"Padahal dulu harganya mulai Rp95 ribu hingga Rp105 ribu, tapi sekarang mereka menjual Rp180 ribu," ujar Setyo kesal. Akhirnya, dirinya membeli elpiji isi 12 kg di salah satu pengecer di Jalan Kinibalu."Saya akhirnya membeli di pengecer Jalan Kinibalu seharga Rp160 ribu," ujar Setyo. Dikatakan Setyo, menurut pengakuan pengecer di Jalan Kinibalu tersebut, dirinya terpaksa menjual elpiji seharga

Rp160 ribu per tabung karena dirinya membeli di agen elpiji di Jalan Tuanku Tambusai seharga Rp150 ribu per tabung. "Sebenarnya ini hanya untuk beli minyak honda bang, kami menjemput di agen Jalan Tuanku Tambusai seharga Rp150 ribu, kami cuma ambil untung Rp10 ribu," ujarnya menirukan pengecer elpiji di Jalan Kinibalu. Menurut Setyo, tabung elpiji yang dibelinya di pengecer Jalan Kinibalu tersebut segel plastiknya berwarna hijau. "Warna segel plastik yang dibeli pengecer di salah satu agen di Jalan Tuanku Tambusai tersebut, warnanya hijau," imbuhnya. Picu Kenaikan Sembako Sementara itu di Bangkinang, Kampar, selain langka, harga jual elpiji yang mahal juga mulai memicu naiknya harga barang kebutuhan pokok yang lain. Dari yang dihimpun di Kompleks Plaza Bangkinang, Minggu (5/1) menyebutkan, kenaikan harga kebutuhan pokok itu mencapai 10 persen. Misalnya harga cabe merah yang biasanya Rp37 ribu per kilo, saat ini naik menjadi Rp50 ribu. Cabe hijau naik dari Rp20 ribu menjadi Rp28 ribu perkilo. Begitu pula bawang naik dari Rp22 ribu menjadi Rp 30 ribu per kilo. Kenaikan harga juga

terjadi pada komoditas lain seperti telur ayam, gula putih, beras, daging ayam, bawang dan lain sebagainya. "Ini katanya gara-gara gas elpiji naik harganya. Saya sendiri khawatir, jangan-jangan uang yang diberi suami tak cukup lagi untuk belanja kebutuhan," keluh salah seorang ibu rumah tangga yang ditemui di lapangan. Hingga kini gas elpiji ukuran 12 kilogram tersebut juga masih langka. Bila pun ada, harganya juga sudah terlanjur meroket. Di kedai-kedai, harganya bisa mencapai Rp150 ribu per tabung. Salah seorang warga Kota Bangkinang, Lisma (37), mengaku terkejut dengan kenaikan harga elpiji ini. "Memang kita sudah mendengar isu kenaikan ini lewat media massa, tapi kenaikannya mencapai 50 persen ini cukup memberatkan," ujarnya. Salah seorang sub agen Elpiji di Bangkinang Kota Remon Gas ketika ditemui Haluan Riau Minggu (5/1) mengaku penjualannya menurun sejak kenaikan harga elpiji. Biasanya ia bisa menjual 3040 unit per hari. Namun sejak ada kenaikan harga, beberapa hari terakhir ia hanya bisa menjual 20 tong sehari. . Tembus Rp160 Ribu Kondisi tak berbeda, juga terjadi di Kota Pangkalan Ke-

rinci, Kabupaten Pelalawan. "Sekarang harganya bisa Rp160 ribu, naik Rp50 ribu dari harga awal yang hanya Rp110 ribu. Harga itu sudah termasuk diantar sampai ke rumah, kalau tak diantar harganya hanya beda Rp5 ribu saja," terang salah satu agen elpiji Dua Putri, Agus, Minggu (5/1). Dikatakan, kenaikan harga hanya terjadi pada elpiji 12 kilogram, sedangkan untuk 3 kilogram masih normal. Kelangkaan yang terjadi saat ini, menurutnya juga akibat pasokan dari Pekanbaru agak terhambat. "Kami juga tak tahu apa penyebab terhambatnya distribusi ini. Semalam saja tidak masuk pendistribusiannya," katanya. Diakuinya, bahwa saat ini harga elpiji 12 kilo di tingkat pengecer bervariasi. Kalau di tingkat agen saja dijual sampai Rp160 ribu, kemungkinan besar di tingkat pengecer bisa lebih dari itu harganya. Tapi dirinya tak menampik jika untuk masalah harga memang tergantung dari masing-masing pengecer. Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian Pelalawan, Zuerman Das, mengatakan, untuk menyikapi kelangkaan itu, pihaknya akan berkoordinasi dengan Disperindag Provinsi. "Rencananya, kita pastikan akan lakukan sidak soal kelangkaan elpiji 12 kilo

ini," ujarnya. Skorsing 3 Bulan Sementara itu, Fitri Erika, Senior Supervisor External Relation PT Pertamina Marketing Operation Region I Sumbagut, mengatakan, Pertamina akan memasang spanduk yang berisi ketetapan harga di seluruh agen resmi. Selain itu, Pertamina akan mengoptimalkan SPBU dan modern outlet sebagai tempat penjualan elpiji 12 kg dengan harga sekitar Rp4 ribu per tabung di atas harga agen. "Untuk agen yang terbukti menjual di atas harga yang telah ditetapkan, Pertamina telah menyiapkan sanksi tegas berupa skorsing tiga bulan, hingga pemutusan hubungan usaha. Pertamina juga secara pro aktif akan melakukan pengecekan harga ke agen-agen," tegas Erika. Namun demikian, Erika juga meminta kerja sama dari masyarakat selaku konsumen. Apabila menemukan hal hal di luar ketentuan tersebut, warga dapat melaporkannya melalui Pertamina Contcat Centre 500000, atau pesan singkat ke 08159500000 atau email ke pcc@pertamina.com. Khusus untuk penyaluran gas elpiji ukuran 12 kilo di wilayah Riau, konsumen dilayani 19 agen dengan rata-rata penyaluran 100 metric ton per hari. (hai/dom/oni/pen/yki)

saksi dan bukti-bukti pelanggaran pada Pilgubri putaran kedua lalu. Untuk mendampingi Herman di persidangan nanti, sebanyak tujuh pengacara dari Pekanbaru ikut turun. Saat persidangan nanti, mereka akan bergabung dengan pengacara dari Yusril Ihza Mahendra."Jumlah pengacara ada 22 orang semuanya," katanya. Pasangan HA dalam materi gugatan pertama memohon MK mendiskualifikasi peme-

nang hasil Pilgubri putaran kedua versi Komisi Pemilihan Umum (KPU) Riau. Dalam sidang nanti, kubu Herman, ujar Muharnis, akan fokus pada indikasi pelanggaran secara Terstruktur, Sistematis dan Masif (TSM). Ditambahkannya, dari 12 kabupaten/kota di Riau, dugaan pelanggaran itu ditemukan ada di 10 kabupaten/kota. Pelanggaran itu terjadi secara TSM. Ada yang dilakukan ok-

num kepala daerah, camat dan kades, dengan memberi imbauan dan mengajak masyarakat memberikan dukungan kepada calon Gubri/wagubri lainnya. "Hanya Kabupaten Kuansing dan Pelalawan yang tidak masuk dalam gugatan tersebut, kalau 10 kabupaten/kota masuk. Karena ada indikasi pelanggaran yang dilakukan oknum pejabat di daerah tersebut," ujarnya. (rob)

Elpiji... NAMUN juga sudah berimbas pada gas elpiji ukuran 3 kilogram, yang masih disubsidi pemerintah. Meski Pertamina telah mengeluarkan daftar harga baru, namun aturan itu tampaknya tak berjalan lancar. Khususnya di tingkat pengecer. Di Pekanbaru, ada pengecer yang menjualnya hingga mencapai Rp180 ribu per tabung. Alasannya, ketika membeli dari agen, harganya sudah mencapai Rp150 ribu.

Dari Hal. 1

Ambil... TRIO di depan diisi oleh AlexisFabregas-Pedro. Sementara itu, Elche yang tanpa beban datang ke Camp Nou, memakai skema 4-2-3-1 dengan tumpuan Richmond Boakye. Barcelona cuma membutuhkan tujuh menit untuk unggul terlebih dahulu. Menit 7, Jordi Alba yang leluasa di sisi kanan pertahanan lawan mengirimkan umpan silang yang tak bisa dipotong dua bek Elche. Hukuman bagi tim tamu datang dari Alexis Sanchez yang membobol gawang Tono dari jarak dekat. Elche sempat memberikan perlawanan dengan sepakan Boakye yang membentur tiang di menit 14. Namun, lagi-lagi kemampuan membunuh kedua tim sangat berbeda. Menit

Dari Hal. 1 16, Pedro Rodriguez membuat gol kedua Barca memanfaatkan umpan terobosan Cesc Fabregas. Ambisi tim Tata Martino untuk menambah sederetan gol, terbentur pada penyelesaian akhir yang kurang memuaskan. Pedro ('30), Andres Iniesta ('35), dan Alexis ('43) membuang peluang. Sementara itu, penalti Xavi Hernandez tiga menit setelah turun minum, menyamping dari gawang Tono. Namun, kelegaan itu akhirnya datang juga. Di menit 62, Pedro Rodriguez menunjukkan ketidakserakahannya. Sudah berhadapan dengan Tono yang maju, dikirimkannya bola ke arah Alexis Sanchez yang tidak melakukan kesalahan kala mendorong bola masuk. Skor

pun berubah menjadi 3-0. Lalu, momentum lagi-lagi datang untuk Alexis. Tendangan bebasnya 20 menit jelang bubaran masuk dengan telak. Seisi stadion menyambut gol itu dengan gemuruh. Barcelona semakin kokoh dalam bermain. Gol kelima seperti akan datang. Meski akhirnya hal tersebut tak terjadi, sudah cukup. Barca meraih kemenangan lagi, dan kembali ke puncak klasemen. Pekan depan akan menjadi penentuan puncak klasemen. Pasalnya, Barca akan berhadapan dengan Atletico Madrid di Stadion Vicente Calderon, Madrid. Kesempatan bagi Barca untuk memperlebar jarak atau malahan menyerahkan tahta pimpinan klasemen kepada Atletico. (sdc/ssc/pep)

dapi warga Koto Lamo. "Kalau dikerjakan dengan alat berat, lima hari selesai. Satu hari butuh biaya lima juta," ucap Yasnimar. Sedangkan Kepala BPBD Kampar Ali Zabar menyatakan, proposal bantuan yang diterimanya dari pihak desa, akan segera disampaikan kepada Bupati Kampar. "Kalau dana di BPBD sudah tak ada lagi, tapi dana di sekretariat masih ada," ujarnya. Belum Bisa Dilintasi Hingga Minggu (5/1) kemarin, Reska Darto yang kembali dikonfirmasi terkait kondisi jalan di daerahnya mengatakan alat berat eksavator sudah mulai bekerja menyingkirkan material longsor. Namun kendaraan mobil juga belum bisa lewat. Jika tidak turun hujan,

diperkirakan pengerjaan jalan ini selesai dalam tiga hari. "Dari pagi tadi alat bekerja terus, kalau besok cuaca panas dan tak turun hujan, kira-kira tiga hari kerja selesai ini," ujar Reska. Akibat putusnya akses transportasi jalan darat, kata Reska, warga terpaksa lewat jalur Sungai Bio jika ingin ke Muara Bio. Begitu juga hendak ke ibukota kecamatan di Gema, warga menggunakan Robin (sampan bermesin, red). Waktu tempuh menggunakan sampan ini cukup panjang. Dengan jalan darat biasanya Koto Lamo menuju rakit di Sungai Pencong sebelum menyeberang ke Gema hanya butuh waktu 15 menit. Sementara menggunakan robin butuh waktu dua jam. (hir)

otomatis harus merogoh kocek terlebih dahulu. Dikatakan Ali Zabar, setelah menghitung jumlah jembatan dan box culvert yang dibutuhkan, pihaknya akan menghitung berapa biaya yang dibutuhkan. Selanjutnya, hasil akan diserahkan kepada Bupati Kampar, Senin (6/1) hari ini. "Selanjutnya kita tunggu arahan. Berapa yang akan dibangun, siapa pelaksananya dan lainnya," terangnya. Survei akhir kemarin juga diikuti instansi terkait seperti Tim Reaksi Cepat (TRC) Dinas Bina Marga dan Pengairan Kabupaten Kampar, Camat Kampar Kiri Hulu Hj Yasnimar, Danramil 05 KK Kapten Karidon Sitio, Kepala Desa Lubuk Bigau Rinas, anggota BPD Lubuk Bigau Arika, Kades Tanjung Permai Dahlis, Kades Kebun Tinggi Joni Antoni, tokoh pemuda Serantau Kampar Kiri Arif Subayang dan beberapa tokoh masyarakat lainya. Hasilnya, dari Desa Batu Sasak hingga Desa Tanjung Permai yang berbatasan langsung dengan Provinsi Sumatera Barat. dibutuhkan pembangunan jembatan baru minimal sebanyak 16 unit, tujuh box culvert dan dua dwiker. Sedangkan dari Desa Batu Sasak menuju Desa Lubuk Bigau tepatnya di Sungai Kering, diperlukan pembangunan jembatan sepanjang 8 meter. Begitu pula di Sungai Lontiak Cubadak Godang dibutuhkan jembatan sepanjang 20 meter. "Itu baru beberapa, data lainnya sudah kita simpan. Memang banyak jembatan dan box culvert yang dibutuhkan. Namun datanya sudah leng-

kap," terangnya. Sementara Camat Kampar Kiri Hulu Hj Yasnimar, berharap Pemkab Kampar tidak lagi membangun jembatan kayu karena jembatan kayu dinilai rentan rusak dan hanya bertahan paling lama dua tahun. "Kita tak mau lagi jembatan kayu. Yang penting permanen, biarlah tidak semuanya dibangun tahun 2014 ini. Pemkab bangunlah sampai dimana sanggupnya, sisanya kita akan perjuangkan dari dana lain, baik provinsi, pusat ataupun pihak swasta," ujar Yasnimar. Dikatakannya, kalau jembatan bagus maka jalan dengan sendirinya juga akan bagus karena akan terus bisa dilalui kendaraan sehingga jalan akan dirawat warga. Sedangkan Kades Tanjung Permai Dahlis mengungkapkan, hampir semua jembatan dari Batu Sasak ke Tanjung Permai tak bisa dilewati karena banyak yang rusak parah bahkan ambruk. "Kalau tak juga diperbaiki pemerintah, mungkin tiap bulan masyarakat akan merasakan rawan pangan," katanya. Sementara itu tokoh pemuda Serantau Kampar Kiri Syarifudin atau akrab disapa Arif Subayang menyampaikan agar Pemkab benar-benar merealisasikan harapan masyarakat di Kampar Kiri Hulu. "Kalau Bupati kita apresiasilah karena sudah ada perhatian yang telah diberikannya untuk membuka keterisolasiran dengan menurunkan tim ke empat desa ini. Untuk itu kita berharap perbaikan ini segera terealisasi," ujar Arif. (hir)

Warga... BETUNG Koto Lamo sebanyak tiga titik. Masing-masing titik panjangnya antara 20 meter hingga 30 meter. Selain itu, di jalan yang menghubungkan Kota LamoSungai Santi, juga terdapat satu titik longsor sepanjang 25 meter. "Jalan tersebut putus dan tak bisa dilewati mobil. Sementara jalan penghubung Kota Lamo-Sungai Santi tidak bisa dilewati roda dua. Saat ini warga secara swadaya bergotong royong menyingkirkan kayu dan tanah yang muncul akibat longsor itu,' tambahnya lagi. Sementara itu Camat Kampar Kiri Hulu Yasnimar, mengharapkan agar Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kampar segera mencari solusi persoalan yang diha-

Dari Hal. 1

Butuh... DEMIKIAN kesimpulan sementara Tim Darurat Pemulihan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kampar, usai melakukan survei ke Desa Lubuk Bigau, Kebun Tinggi, Pangkalan Kapas dan Tanjung Permai, di Kecamatan Kampar Kiri Hulu, Jumat akhir pekan kemarin. Keempat desa itu menjadi terisolir, sejak banjir menghantam kawasan itu, seiring dengan meluapnya sejumlah sungai yang membuat jembatan rusak. Tidak itu saja, kondisi jalanan yang masih berupa pengerasan, juga membuat akses transportasi darat di kecamatan itu jadi rusak. "Kalau melihat kondisinya sekarang, butuh puluhan jembatan dan box culvert agar daerah di sini terlepas dari keterisoliran," terang Kepala BPBD Kampar, Ali Zabar yang didampingi Camat Kampar Kiri Hulu Hj Yasnimar. Dari pantauan lapangan, umumnya medan jalan yang dilalui dari arah Lipat Kain menuju Desa Tanjung Permai sangat berat. Kondisi jalan rusak parah, penuh lumpur dan bebatuan besar. Jalan juga penuh tanjakan dan jurang yang dalam. Belasan jembatan tampak rusak dan ambruk. Banyak sungai dan anak sungai yang membelah jalan belum dibangun jembatan. Sungai baru bisa dilalui apabila permukaan air sungai dangkal. Jika musim hujan, sungai tak bisa dilalui. Kendaraan roda dua yang ingin menyeberang juga mengandalkan rakit dari kayu dan bambu. Bagi pemilik kendaraan yang memanfaatkan sarana ini, q REDAKTUR: SISWANDI

Dari Hal. 1

Tim ... PUTARAN kedua lalu, dinilai telah terjadi pelanggaran secara terstruktur, sistematis dan masif. "Selasa (besok,red) sidang perdana akan digelar di MK. Agendanya pembacaan gugatan," ujar Ketua Tim Advokasi Hukum pasangan Herman-Agus, Muharnis, akhir pekan kemarin. Sesuai jadwal, pihaknya akan berangkat ke Jakarta Senin (hari ini, red) dengan membawa

Dari Hal. 1

Banyak... TERCATAT sebanyak 522,53 ribu atau 8,42 persen dari jumlah penduduk Riau. Jumlah ini mengalami peningkatan sebanyak 41,22 ribu jiwa jika dibandingkan dengan penduduk miskin pada September 2012. Ketika itu jumlah penduduk miskin tercatat berjumlah 481,31 ribu atau sekitar 8,05 persen dari jumlah penduduk Riau. Terjadi kenaikan persentase penduduk miskin dari 8,05 persen pada September 2012 menjadi 8,42 persen pada bulan September 2013. Menurut Edyanus, naiknya angka kemiskinan di Riau disebabkan banyaknya penduduk yang tidak memiliki pekerjaan alias pengangguran. "Kondisi ini dapat disebabkan banyaknya penduduk yang datang ke

Dari Hal. 1 Riau karena merasa bisa mendapatkan pekerjaan. Namun dalam kenyataannya tidak sesuai dengan keinginan," ujarnya, Minggu (5/1). Untuk menekakan angka itu, masyarakat harus lebih produktif dan kreatif agar mampu bersaing dalam dunia kerja dan tidak terlalu berharap kepada bantuan pemerintah yang bersifat stimulan. Selain sektor pengangguran, kondisi itu juga imbas dari melemahnya ekonomi dalam negeri. Sementara untuk beberapa sektor ekonomi, seharusnya bisa menjadi sumber pendapatan bagi masyarakat. Dalam hal ini, tambahnya, pemerintah juga dituntut lebih intensif dan cermat dalam mendata kependudukan sehingga penduduk Riau bisa di-

klasifikasikan berdasarkan tingkat pendidikan, jumlah lapangan pekerjaan dan keahlian yang dimiliki. "Dengan adanya manajemen kependudukan yang baik, maka Pemprov Riau akan lebih mudah mendata atau menganalisa potensi penduduk yang ada di Riau," jelasnya. Tidak hanya itu, pemerintah juga dituntut terus meningkatkan pembangunan infrastruktur untuk menggenjot sektor investasi di Riau. "Idealnya, pembangunan saat ini harus diarahkan ke arah pembangunan yang mengarah ke daerah pedesaan," tambahnya. Tak Memihak Masyarakat Di tempat terpisah, Ketua Komisi D DPRD Riau, Bagus Santoso menilai, meningkat-

nya angka kemiskinan di Riau merupakan akibat kebijakan pemerintah yang tidak sepenuhnya memihak rakyat miskin. Buktinya adalah, ketika pemerintah terus mengatakan bahwa laju ekonomi terus naik, namun di sisi lain justru angka kemiskinan terus bertambah. Menurutnya kemiskinan identik dengan kebutuhan pangan di mana pangan sebagai kebutuhan utama masyarakat namun dalam kenyataannya pemerintah gagal dalam menyediakan kesediaan pangan yang murah kepada masyarakat. Untuk mengatasi kemiskinan itu, sudah seharusnya pemerintah meningkatkan pemberian bantuan sosial dan menjamin ketersediaan bahan pangan dan jasa yang murah kepada masyarakat. (mg10)

kan. "Jadi besok (hari ini,red) paling lama setengah empat sore," kata Hatta. Sementara itu, kenaikan harga gas elpiji 12 kilogram itu juga mendapat perhatian dari DPR. Dewan berencana akan memanggil Pertamina terkait hal itu. "Pemerintah seharusnya meninjau ulang keputusan Pertamina yang menaikan harga elpiji, saya kira cukup sudah rakyat terbebani. Termasuk gas elpiji ini," ungkap Sekretaris Fraksi Golkar di DPR, Ade Komaruddin. Ia merasa heran dengan ucapan Menteri ESDM Jero Wacik yang mengaku, tak tahu perihal keputusan tersebut. Meski dia tak yakin ini ada hubungannya dengan Pemilu. Deadline Satu Hari Tidak hanya itu, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) juga memberi waktu kepada Pertamina dan Kementerian terkait untuk berkoordinasi dalam menentukan kenaikan harga elpiji 12 kilogram. SBY memberi deadline

1x24 jam agar harga kenaikan elpiji dikaji ulang. "Dan saya meminta Pertamina dan menteri-menteri terkait untuk melakukan peninjauan kembali itu dalam waktu 1 hari, 1x24 jam," ujar SBY, usai memimpin sidang kabinet terbatas di Bandara Halim Perdanakusuma, Minggu kemarin. Dikatakan SBY, kewenangan menaikkan harga elpiji adalah domain Pertamina. Meski begitu, pemerintah merasa perlu turun tangan mengenai dampak sosial akibat kenaikan elpiji 12 kg yang dianggap masyarakat terlalu tinggi. "Sebagai pemegang saham Pertamina, pemerintah mendorong meninjau harga elpiji 12 kg, saya harap peninjauan itu melalui prosedur dan mekanisme UU," tuturnya. Sedangkan Menteri BUMN Dahlan Iskan mengaku salah atas kekisruhan yang terjadi terkait kenaikan harga gas elpiji tersebut. Menurutnya hal itu disebabkan karena kurang koordinasi antara perusahaan dengan pemerintah saat mene-

tapkan kebijakan itu. "Semua saya yang salah. Kurang koordinasi, saya yang salah," akunya. Ia menuturkan, kebijakan Pertamina merupakan tidak lanjut dari hasil audit Badan Pemeriksa Keuangan (BPK). Disebutkan, perusahaan selalu rugi setiap tahunnya sejak 2009 karena bisnis gas elpiji yang non subsidi. "Pertamina harus patuh dengan BPK. Karena ini non subsidi. Makanya Pertamina memilih untuk menaikkan harga elpiji," sebutnya. Dari sisi pemerintah menyebutkan kenaikan harga dari Rp70.200 menjadi Rp117.708 per tabung terlalu tinggi. Sehingga menimbulkan dampak yang besar terhadap masyarakat. Dahlan mengatakan, oleh karena itu persoalan ini dibahas kembali. "Jadi harga ini dianggap ketinggian. Nggak apa-apa, kita akan tinjau ulang kembali. Semuanya saya yang salah," ujar Dahlan. (bbs/ara/mel/ kom/sis)

Hatta... "KALAU tidak turun, ya berarti tidak ada bapak Presiden mengatakan dilakukan Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) dengan mendengarkan pertimbangan BPK tadi itu," kata Hatta di Bandara Halim Perdanakusumah, Jakarta, Minggu (5/1). Kebijakan ini menurutnya juga harus melihat dari sisi masyarakat yang mayoritas merasa berat akan kenaikan ini. Karena, gas elpiji merupakan salah satu kebutuhan utama yang memiliki dampak cukup besar bila dinaikkan. "Hanya memang besok kita akan konsultasi dengan BPK karena BPK yang meminta dinaikkan, rekomendasinya. Sudah sangat jelas pemerintah juga dengarkan suara masyarakat," jelasnya. Presiden SBY menginginkan Pertamina melakukan peninjauan ulang dalam waktu maksimal 1x24 jam. Keputusan tersebut diharapkan saling menguntungkan, baik bagi Pertamina, maupun masyarakat luas dan segera akan ditetap-

Dari Hal. 1

q LAYOUT: DONI


POLITIKA

8

SENIN 6 JANUARI 2014

ATRIBUT ISRAN NOOR DOMINASI ARENA

Konvensi Rakyat Resmi Digelar SURABAYA (HR)-Konvensi Rakyat untuk menentukan Calon Presiden 2014, digelar perdana di Hotel Majapahit, Surabaya, Jawa Timur. Setidaknya, dalam konvensi kali ini diikuti tujuh tokoh nasional yang bakal beradu gagasan. Sejak pukul 08.00 WIB, ribuan massa mulai membanjiri kawasan hotel yang berada di kawasan Jalan Tunjungan. Sejumlah atribut Konvensi Rakyat untuk Capres 2014 terpampang di beberapa titik hotel tersebut. Sementara massa yang hadir banyak didominasi dengan atribut salah satu peserta Konvensi Rakyat yakni, Bupati Kutai Kertanegara Isran Noor. Setidaknya atribut berupa kaos dan tas bertuliskan Isran Noor sebagai capres membanjiri lokasi. Ketua Komite Konvensi Rakyat KH Salahuddin Wahid mengatakan, dalam konvensi ini tujuh peserta akan muncul beradu gagasan di hadapan tiga panelis yang ditunjuk. Nantinya, dari tujuh tokoh itu yang dianggap layak akan dipilih satu sebagai capres hasil Konvensi Rakyat. "Kita lihat dulu. Mereka akan kita pilih satu orang. Jika menurut survei bagus dan dinilai layak untuk menjadi capres, ya akan kita usung," kata pria yang akrab disapa Gus Solah di Surabaya, Minggu (5/1/ 2014). Ia juga mengatakan, konvensi ini tidak hanya digelar di Surabaya saja, melainkan akan disusul di beberapa kota di Indonesia, seperti Medan, Samarinda, Makasar, Bandung dan Jakarta. Sementara itu, salah satu peserta Konvensi Rakyat, Rizal Ramli mengatakan, konvensi ini sangat baik untuk

q REDAKTUR: YUKI CHANDRA

menentukan pemimpin Indonesia ke depan. Dalam konvensi ini para peserta tidak terpaku dalam proses pencitraan saja, melainkan menyuguhkan ide-ide untuk Indonesia. Mantan Menteri Perekonomian era Presiden Abdurrahman Wahid (Gus Dur) ini, sempat menyindir konvensi yang digelar oleh Partai Demokrat. Menurutnya, Konvensi Partai Demokrat hanya untuk pencitraan saja. "Ini Konvensi Rakyat tidak untuk pencitraan. Tidak seperti konvensi yang lain itu. Kita hasil pemimpin dari pencitraan. Negara ada miss manajeman dan di dalamnya kropos," tegasnya. Tentunya, setelah terpilih dalam konvensi pasti akan ada kebingungan terkiat partai. Kata Rizal, kondisi itu tidak ada masalah. Karena beberapa peserta Konvensi Rakyat ada juga dari kader partai. "Saya kira Pak Yusril (Yusril Izha Mahendra) juga punya partai (Partai Bulan Bintang). Jadi enggak ada masalah," ujarnya. Dalam Konvensi Rakyat perdana ini diikuti tujuh tokoh. Mereka adalah, Anni Iwasaki (tokoh perempuan), Isran Noor (Bupati Kutai Timur), Ricky Sutanto (pengusaha), Rizal Ramli (mantan Menteri Ekonomi), Sofjan Siregar (Rektor Universitas Islam Eropa), Tony Ardie (aktivis senior), dan Yusril Ihza Mahendra (mantan Menkum HAM).(sdc/yki)

HALUAN RIAU/AHMAD AFDALI

Masih Terlihat

Meski pemasangan baliho di setiap sarana publik dilarang, masih saja terlihat adanya caleg yang memasang baliho di portal Jembatan Siak I, Minggu (5/1). Seharusnya baliho ini sudah ditertibkan Panwaslu.

PPP SIAPKAN SANKSI PEMECATAN

Ketahuan Selingkuh dengan Parpol Lain PEKANBARU (HR)-Partai Persatuan Pembangunan (PPP) tak akan memberi toleransi terhadap kader yang terdaftar sebagai calon legislatif, jika ketahuan berselingkuh alias bekerjasama dengan partai lain, selama tahapan pemilihan legislatif 2014 mendatang. Sikap ini ditegaskan Ketua DPP PPP Rusli Effendi saat menjadi inspektur upacara dalam Upacara Peringatan Hari Lahir PPP ke-41, Minggu (5/1) di Kantor DPC PPP Kota Pekanbaru, Jalan Teratai. "Dewan Pimpinan Pusat

(DPP) akan memecat kader yang terbukti berselingkuh, meski menang dalam Pileg April mendatang! Pemecatan juga akan dilakukan terhadap anggota yang sudah dilantik menjadi anggota DPRD, DPP tak akan mentolerirnya," tegas Rusli Effendi. Dikatakan Rusli Effendi, aturan main tentang hal ini sudah ditegaskan dalam instruksi DPP Nomor 1109, bahwa tidak ada istilah perselingkuhan. Apabila ditemukan sebelum suarat suara itu dicetak, maka akan dikeluarkan dari caleg.

"Kalau itu nanti dia menjadi pemenang, kita akan berikan sanksi pemecatan dari partai. Otomatis kalau sebelum dilantik itu dibatalkan dan kalau sudah dilantik itu akan diberhentikan dari kader partai dan dari anggota DPRD," tegas Rusli. Dijelaskannya, bentuk perselingkuhan itu seperti sosialisasi bersama kader partai lain, bekerjasama dalam membagikan atribut dan mereka turun secara bersamasama dalam sosialisasi. Bisa juga membuat kegiatan bersama seperti gotong royong

dan membuat spanduk bersama. Disebutkan, instruksi sudah disampaikan kepada seluruh pengurus PPP mulai dari tingkat Provinsi hingga Kabupaten dan Kota. Selain upacara, sebagai bentuk kepeduliaannya kepada masyarakat PPP juga melakukan pengasapan di RW 2 dan 3 Kelurahan Sukajadi, Pekanbaru. Juga dihadiri Ketua DPC PPP Kota Pekanbaru, Said Usman Abdullah, Sekretaris, Zulkarnain, Sekretaris DPW PPP Riau, T.Nazlah Khairati dan caleg tingkat provinsi dan ka-

bupaten kota di Riau. Sekretaris DPW PPP Riau, T Nazlah Khairati mengharapkan di usia ke 41 ini, PPP dapat merajut kembali menjadi kekuatan besar politik nasional. Dan PPP hendaklah menjadi rumah besar umat Islam. "Sukses penyelenggaraan Pemilu 2014 harus disosialisasikan, hal ini menjadi tanggung jawab bersama, bukan hanya kader partai tapi juga bagaimana kita menghimbau masyarakat untuk menggunakan hak pilihnya," tandasnya.(rud)

Satpol PP Diminta Anggarkan Penertiban APK PEKANBARU (HR)-Panitia Pengawas Pemilihan Umum Kota Pekanbaru meminta Satpol PP Kota Pekanbaru untuk mengajukan usulan anggaran untuk penertiban alat peraga kampanye calon anggota DPR, DPD dan DPRD yang akan bertarung 2014 ini. Divisi Hukum dan Penindakan Pelanggaran Panwaslu, Kota Pekanbaru Bustami Ramzi mengatakan, mengingat regulasi penertiban alat peraga kampanye (APK) itu ranah pemerintah kota, yakni Satpol PP. Sesuai dengan Peraturan KPU nomor 15 tahun 2013 tentang penempatan alat peraga kampanye dan penertibanya. ‘’Kita melakukan penertiban lebih kepada pendampingan Satpol PP dan penegakan aturan main. Domain eksekusi itu berada di tangan peserta itu sendiri yakni caleg dan parpol. Namun ketika peserta tidak mengindahkan aturan main. Maka wewenang pencabutan itu diberikan kepada pemerintah daerah berdasarkan

rekomendasi Panwaslu,’’ kata Bustami, Minggu (5/1). Sebagai ibukota provinsi dan miniatur penyelenggaraan Pemilu berkualitas 9 April mendatang. Satpol PP kota diminta untuk mengalokasikan anggaran operasional terkait implementasi peraturan KPU dan penerapan undang-undang nomor 8 tahun 2012 tentang Pemilu anggota DPR, DPD dan

DPRD. ‘’Dalam undang-undang nomor 8 tahun 2012 cukup jelas dikatakan bahwa pemasangan alat peraga kampanye itu harus mempertimbangkan etika, estetika, kebersihan dan keindahan kota. Dan ketentuan lain yang sudah diatur dalam peraturan KPU serta hasil koordinasi dengan pemerintah daerah setempat,’’

tambahnya "Jadi, pengalokasian anggaran operasional Satpol itu lebih kepada upaya antisipasi kemungkinan terbesar, peserta tidak menertibkan alat peraga kampanye, masing-masing paling lambat satu hari menjelang hari pemungutan suara,’’ katanya. Hal ini terbukti sebelum dilakukan penertiban oleh

Satpol PP dan Panwaslu beberapa pekan lalu, spanduk dan baliho calon berserakan di sejumlah tempat di Kota Pekanbaru. " Itu baru tahun 2013 lalu. Bagaimana ke depan? Dan dimulainya kampanye terbuka nantinya. Aturannya kan jelas, baliho itu untuk partai dan pengurus partai yang bukan calon legislatif,’’ pungkas Bustami.(mg09)

PDIP Umumkan Capres Setelah Pileg JAKARTA (HR)-Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan menegaskan pihaknya akan menentukan Calon Presiden dan Calon Wakil Presiden dari PDI-P pada bulan April 2014 nanti, setelah Pemilu Legislatif berlangsung. Pasalnya, sebelum menentukan Capres dan Cawapres yang akan diusung, PDIP harus mencermati perkembangan politik nasional sebelum dilaksanakannya Pilpres. "Keputusan partai sebagaimana keputusan Rakernas I, sudah menyerahkan keputusan calon Presiden dan wakilnya

kepada Ibu Ketua Umum (Megawati). Kapan momentum yang tepat dideklarasikan dan siapa yang diputuskannya (untuk menjadi Capres dan Cawapres) sambil mencermati perkembangan gelagat dinamika politik Nasional," kata Sekretaris Jenderal PDI-P, Tjahjo Kumolo kepada wartawan di Jakarta, Minggu (5/1). Tjahjo menambahkan bahwa Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputeri juga akan cermat dan berhati-hati dalam menyikapi hasil servei dari seluruh lembaga survei nasional.

Pasalnya, Tjahjo meyakini mengusung Capres dan Cawapres dari PDIP tidak mudah, harus ada persetujuan dari seluruh kader PDI-P. "Kalau merujuk hasil berbagai lembaga survey muncul 2 kader PDI-P dan 5 tokoh partai lain sebagai Capres yang diapresiasi dan dinominasikan sebagai Capres yaitu Ibu Mega dan nama Jokowi sekarang Gubernur DKI Jakarta," papar Tjahjo. Untuk itu, Tjahjo mengatakan bahwa pihaknya akan lebih cermat dan teliti untuk mengusung Capres dan Cawapres dari PDI-P.(sdc/yki)

q LAYOUT: WIWIN


SENIN 6 JANUARI 2014

ZONA PEKAN

9

HASIL TES CPNS TETAP DIUMUMKAN

Pemko Tunggu Jawaban Kemenpan-RB PEKANBARU (HR)-Kepala Badan Kepegawaian Daerah Kota Pekanbaru, Hermanius menegaskan, Pemko Pekanbaru tetap akan mengumumkan hasil tes CPNS tahun 2013 jalur umum. RUDI YANTO Liputan Pekanbaru Namun, pengumuman dilakukan Badan Kepegawaian Daerah (BKD) setelah ada jawaban Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan-RB) terkait surat yang dilayangkan Pemko untuk mengisi dua formasi yang tidak terisi dari 30 kursi jatah PNS Pemko Pekanbaru tahun 2013. Dua kursi yang tidak terisi adalah guru kelas SMK dari 30 formasi tenaga pendidik. "Kita tetap akan mengumumkan. Hermanius Namun masih ada surat menyurat kita yang belum terselesaikan," ungkap Hermanius, pekan lalu. Dijelaskannya, sebenarnya hasilnya sudah ada 28 nama yang sudah masuk dalam formasi lulus CPNS, namun ada dua kursi masih kosong. Pemko mempertanyakan tentang hak daerah ke Kemenpan-RB untuk mengisi dua kursi yang kosong tersebut. "Itu kan nantinya akan dijawab tertulis. Sebelumnya, target kita di bawah tanggal 15 Januari itu tuntas melengkapi administrasi ulang. Berdasarkan informasinya pengumuman itu bisa dilakukan sampai akhir Januari dan sesuai ketentuan kelengkapan administrasi PNS yang diterima 15 hari setelah hasil diumumkan," terang Hermanius.

Pemko... 15

Tujuh PNS Pemko Diberi Sanksi Berat PEKANBARU (HR)-Kepala Badan Kepegawaian Daerah Kota Pekanbaru, Hermanius, mengungkapkan, sepanjang tahun 2013 ada tujuh orang PNS yang diberikan hukuman sanksi berat. Dikatakannya, sanksi berat yang diberikan mulai dari penurunan pangkat sampai pemecatan. "Jadi, ada 7 orang yang dihukum berat dan bukan dipecat semuanya. Ada juga pegawai yang pangkatnya diturunkan tiga tahun," ungkap Hermanius, akhir pekan lalu. Sementara itu, katanya, PNS yang dipecat berjumlah tiga orang. "Dan PNS dipecat tersebut juga ada yang dalam proses banding," terang-

nya. Di tempat berbeda, dalam acara coffee morning dengan wartawan, Jumat (3/1) lalu, di kediaman dinasnya, Walikota Pekanbaru, Firdaus mengaku, sudah memecat tujuh orang PNS di lingkungan Pemko Pekanbaru yang melakukan pelanggaran disiplin berat. Ketika ditanya pernyataan yang dilontarkan Walikota tersebut, menurut Hermanius, kemungkinan yang disampaikan Walikota termasuk tiga PNS Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kota Pekanbaru.

Tujuh... 15

HALUAN RIAU/AZWAR

KETUA RW terpilih Samsul Bahri BZ (3 kiri) bersama RT terpilih di wilayah RW 04, Kelurahan Tangkerang Barat, Kecamatan Marpoyan Damai, foto bersama anggota DPRD Riau Hj Mukhniarti, SE, MSi (4 kiri), usai pengukuan perangkat RW dan RT di Jalan Duyung (Udang Putih), Minggu (5/1). (Berita terkait hal 10)

JUGA HADIRI PELANTIKAN KETUA RW 04 TANGKERANG BARAT

Mukhniarti Serahkan Bantuan ke Masjid Al Muttaqin PEKANBARU (HR)-Anggota DPRD Riau dari Partai Demokrat, Hj Mukhniarti, SE, MSi, menyerahkan bantuan kepada pengurus Masjid Al Muttaqin, di Jalan Rawa Indah, Kelurahan Sidomulyo, Kecamatan Marpoyan Da-

mai, Minggu (5/1). Bantuan yang diserahkan Mukhniarti yang juga calon anggota DPR RI Daerah Pemilihan Riau 1 ini, adalah bantuan dana pembangunan masjid sebesar Rp50 juta yang berasal dari dana bantuan sosial

Pemerintah Provinsi Riau. Penyerahan bantuan tersebut juga dirangkaikan dengan acara tablig akbar dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW. Dalam sambutannya, Mukhniarti berharap agar

bantuan bagi kelansungan pembangunan Masjid Al Muttaqin dapat digunakan dengan sebaik-baiknya. "Mudah-mudahan dana yang kita salurkan ini memberikan manfaat bagi pembangunan masjid ini,� kata Eti Basko, demikian po-

litisi perempuan ini akrab disapa. Bantuan tersebut langsung diterima oleh Ketua Pengurus Masjid Al Muttaqin, Adi Pranoto, disaksikan oleh ratusan warga

Mukhniarti... 15

TEKAN ANGKA KRIMINALITAS

Dewan: Polisi Harus Lebih Profesional PEKANBARU (HR)-Sepanjang tahun 2013, tindak kriminal yang terjadi di Kota Pekanbaru terus meningkat, di antaranya, kasus perampokan dengan kekerasan atau senjata api, aksi pencurian kendaraan bermotor, hingga tindak kriminal geng motor. Menyikapi hal ini anggota DPRD Kota Pekanbaru meminta aparat Kepolisian da-

pat menjadikan kasus yang terjadi di tahun lalu sebagai pemacu untuk lebih profesional lagi dalam bertugas. "Kita ucapkan selamat kepada Kapolresta yang baru untuk melaksanakan tugasnya. Karena di tahun 2013 luar biasa tindak kriminal, yang paling memprihatinkan itu adalah perampokan termasuk geng motor. Tentu ini harus jadi catatan tersendiri

bagi aparat untuk langkah antisipasi di tahun akan datang," ungkap anggota Komisi I DPRD Kota Pekanbaru, Yose Saputra, Minggu (5/ 1) saat dihubungi via selularnya. Data dari Kepolisian, tercatat pada tahun 2013,

Yose Saputra

41 kasus perampokan di Riau, curanmor 1.000 kasus. Memang untuk kasus curanmor ini mengalami sedikit penuruan dibanding tahun sebelumnya. Pada tahun 2012 kasus curanmor tercatat 1.009 kasus.

"Tentu ada yang belum terungkap, ini akan menjadi "PR" ke depannya. Namun bagi penanganannya yang tuntas maka ini perlu kita beri apresiasi juga," kata Yose. Menurut politisi Partai Golkar ini, sesuai informasi yang diperolehnya, tidak sampai separuh dari jumlah kasus itu yang bisa

Dewan... 15

ANTISIPASI MASUKNYA NARKOBA

Rutan Pekanbaru Perketat Pengawasan Beralih Seorang pembuat kerupuk kulit di Jalan Todak, menggoreng kerupuk kulit olahannya, Minggu (5/1). Naiknya harga elpiji 12 kilogram menyebabkannya harus beraliha memakain elpiji 3 kilogram dan menggunakan kayu bakar.

HALUAN RIAU/AZWAR

q REDAKTUR: MOH MORALIS

PEKANBARU (HR)-Rumah Tahanan Klas II B, Kota Pekanbaru, memperketat pengawasan terhadap para pengunjung guna mengantisipasi masuknya narkotika dan obat-obatan terlarang secara ilegal. "Tidak jarang tahanan dan napi (narapidana) di dalam rutan atau lapas masih bisa bertransaksi narkoba dan menggunakannya di dalam. Itu yang kami antisipasi," kata Kepala Rutan Kelas II B Pekanbaru Sugeng Hardono kepada wartawan, Minggu (5/1).

Menurut Sugeng, pasokan narkoba ke dalam rutan atau lapas dilakukan oleh para pengunjung dengan terlebih dulu dipesan oleh napi atau tahanan. Maka dari itu, demikian Sugeng, perlu diperkatat pengawasan terhadap pengunjung agar hal tersebut tidak kembali terjadi. Upaya yang dilakukan petugas kata dia, adalah mulai dari memeriksa barang bawaan, hingga cek fisik dengan menggunakan alat detektor atau secara manual.

"Kalau pengunjung perempuan akan diperiksa oleh petugas wanita. Itu untuk menghindari dugaan terjadi pelecehan seksual," kata dia. Beberapa hari sebelumnya, Rutan Kelas II B Pekanbaru juga sempat dihebohkan dengan kabar petugas rutan yang hendak memasok narkoba ke dalam lapas. Kemudian, ada juga petugas Lapas Kelas II A Pekanbaru yang hendak memasok barang itu untuk para napi yang mendekam di dalamnya.

Kadiv Pemasyarakatan Kanwil Kemenkumham Riau Lulik Heri Sutrisno mengatakan terkait oknum petugas yang terlibat sindikat peredaran narkoba di dalam lapas atau rutan akan diantisipasi. "Salah satunya yang telah rutin dilakukan yakni dengan memeriksa kesehatan seluruh petugas bekerja sama dengan Badan Narkotika Nasional (BNN). Mereka yang ketahuan mengonsumsi narkoba akan ditindak tegas," katanya. (ant)

q LAYOUT: JUMAILIS


SENIN

KOTA BERTUAH

10

6 JANUARI 2014

PENGELOLAAN PASAR MASIH SEMRAWUT

Penertiban Juga Dilakukan Pengelola PEKANBARU(HR)-Anggota Komisi II DPRD Kota Pekanbaru, yang juga sebagai Ketua Ikatan Sosial Pedagang Pasar, Zaidir Albaiza SH, menjelaskan buruknya kondisi penertiban dan pengelolaan pasar. Hal ini bukan hanya kesalahan Pemko Pekanbaru semata.

JHONI HASBEN Liputan Pekanbaru "Selama ini banyak yang belum tahu bahwa penertiban PKL itu tidak hanya dilakukan Pemko saja, namun juga dilakukan pengelola pasar," kata Zaidir, Minggu (5/1).

Pengelola pasar yang ingin meramaikan pasarnya, cerita Zaidir, meminta Satpol PP untuk melakukan penertiban. "Pemerintah, hanya sesekali menertibkan. Itu pun kalau pengelola membayar uang lelah untuk penertiban itu," sebutnya. Apabila Pemko serius

dalam menertibkan PKL dan menata pasar. Politisi PKB ini, memperkirakan impian Kota Pekanbaru ingin menciptakan ketertibn umum akan tercapai. Pemko diminta bermuhasabah dengan apa yang telah dilakukan pada 2013 kemarin. "Kita berharap kedepan pemerintah lebih serius lagi mengelola pasar. Gratiskan saja, pasti pedagang mau pindah ke pasar. Seperti yang dilakukan salah satu pengelola pasar, yang bersedia menggratiskan lapak

(meja) dan kios selama 6 bulan untuk pedagang yang baru pindah," katanya. Selagi pemerintah belum sepenuhnya berkomitmen untuk menertibkan PKL. Maka berseraklah pedagang dimana-mana, dan kucingkucingan dengan Satpol PP. Mengenai beberapa pasar yang telah disediakan pemerintah, seperti Pasar Wisata Purwodadi dan Pasar Senggol MTC, menurut Zaidir, kondisi pasar yang tidak layak, membuat pedagang enggan menempati

lapak di pasar tersebut. "Kalau memang berkomitmen menata pedagang, ayo gratiskan kios dan lapak, setidaknya setahun. Ketika pedagang sudah dapat pelanggan, baru dipungut sewanya," sebut Zaidir lagi. Ditambahkan Zaidir, ketika sudah ada tempat berjualan yang disediakan pemerintah, maka PKL yang masih melanggar dengan berjualan di lokasi yang bukan tempat berjualan, harus ditindak tegas, jangan tebang pilih.***

WARGA ANTUSIAS BEROBAT GRATIS

Emilia Gelar Baksos di Jalan Hang Tuah

HALUAN RIAU/IST

Menimbun Jalan Sejumlah warga Jalan Todak ,Kelurahan Tangkerang Barat, Kecamatan Marpoyan Damai, Minggu (5/1), bergotong royong untuk menimbun badan jalan yang telah lama rusak sejak tiga tahun yang lalu, hingga saat ini belum ada tindakan dari pemerintah.

TUNTUT DIANGKAT JADI PNS

Ratusan Honorer akan Lakukan Aksi Damai PEKANBARU (HR)-Perjuangan tenaga honorer Provinsi Riau untuk diangkat menjadi Pegawai Negeri Sipil belum juga selesai. Sekitar ratusan honorer yang tergabung dalam Forum Komunikasi Tenaga Honorer K2 Provinsi Riau kembali akan turun ke jalan untuk menuntut untuk diangkat jadi PNS, Senin (6/1). "Kami lakukan aksi damai ke Kantor Gubernur Riau untuk mendorong pemprov agar memperjuangkan kuota penerimaan CPNS dari jalur honorer K2 di Riau

lebih banyak," ungkap Koordinator Forum Komunikasi Tenaga Honorer K2 Provinsi Riau, Syahran Ritonga kepada wartawan, Minggu (5/1). Disebutkannya, aksi yang akan dilakukan dilatar belakangi adanya informasi permintaan penambahan kuota CPNS oleh Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Riau ke Kementerian Pemberdayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemen PAN-RB). Syahran menjelaskan, penetapan kuota memang menjadi kewenangan peme-

rintah pusat. Forum mendesak Pemprov agar menyampaikan aspirasi kepada pemerintah pusat. "Diharapkan pemerintah pusat dapat mendengar, kemudian memenuhinya," terangnya. Desakan sangat perlu dilakukan agar pemerintah pusat dapat memperhatikan permasalahan tersebut. Dan menunjukan keseriusan menanggapi aspirasi para tenaga honorer. Karena, kebanyakan sudah mengabdi pada negara rata-rata di atas 15 tahun. "Apalagi, saat ini keba-

nyakan tenaga honorer yang sudah berusia di atas 45 tahun. Artinya, dalam usia tersebut tidak ada lagi peluang ikut tes CPNS dari jalur reguler," paparnya. Menurutnya, dari segi anggaran, Provinsi Riau sebenarnya mencukupi jika harus membiayai CPNS baru. "Jadi, tidak tidak adil rasanya jika anggaran daerah mampu, sebaliknya MenPAN-RB memberi kuota sedikit. Padahal kebutuhan pemerintah daerah akan pegawai memang penting," terang Syahran. (rud)

PEKANBARU(HR)-Ratusan warga Jalan Hangtuah, Gang Ros, Kelurahan Rejosari, Tenayan Raya, Pekanbaru, antusias menuju Masjid Nurul untuk memeriksa kesehatan dan gigi secara gratis. Kegiatan yang digelar Hj Emilia ini, diikuti 150 warga dari seluruh tingkatan usia, Minggu (5/1). Pemeriksaan kesehatan dilakukan dr Dina Febriani dan drg Ratih Fitria, mendapat antusias warga. Seperti Santi (40) seorang ibu rumah tangga, mengaku sangat senang dengan pemeriksaan kesehatan secara gratis plus obat yang digelar ini. Karena dia dan warga lain bisa mengetahui kondisi kesehatan terkini meski saat ini tidak sakit. "Pastilah kita senang, karena kesehatan itukan mahal harganya. Jadi dengan pemeriksaan kesehatan oleh dokter Dina dan diberi obat ini sangat membantu saya tentunya," ujar Aromi salah satu warga yang turut memeriksakan kesehatannya. Dari pemeriksaan yang telah dilakukan, drg Ratih Fitria mengungkapkan anak-anak di Gang Ros ini memiliki gigi yang kurang

terawat, kemungkinan disebankan tidak rutin menggosok gigi pagi dan sebelum tidur. "Gigi depan dan belakang 25 anak yang saya periksa itu rata-rata rusak. Saya sarankan agar orangtua mereka lebih telaten meminta anaknya untuk gosok gigi sesudah makan dan sebelum tidur," sarannya. Sedangkan dr Dina Febriani mengatakan, ratarata usia di atas 40 tahun itu kena asam urat, tekanan darah tinggi dan ada yang baru sembuh dari stroke. Dia menyarankan, agar para warga yang sudah diperiksa bisa menahan selera untuk tidak memakan makanan yang dipantangkan. Terima Kasih Sementara Ketua RW 22 M Nasir Sulong, Ketua RT 2/RW 22 Rusli dan Ketua Panitia Pelaksana Baksos Mulyadi mengucapkan terima kasih atas kegiatan baksos kesehatan yang digelar Hj Emilia dan dr umum Dina Febriani dan drg Ratih Fitria ini. Karena dengan begitu, dapat meringankan beban warga, dengan pengobatan gratis ini.

"Kita mengucapkan terima kasih kepada ibu Emilia, dr Dina Febriani dan drg Ratih Fitria atas pengobatan dan obat gratisnya. Harapan kita semoga pengobatan ini bisa digelar sebulan sekali, sehingga kesehatan warga bisa lebih terjaga ke depan," harapnya. Sementara Hj Emilia yang menjadi penggagas bakti sosial mengatakan, akan berupaya agar kegiatan pengobatan ini bisa digelar berkelanjutan. Sebagai seorang perempuan dan ibu, dia sangat memperhatikan kesehatan warga. Terlebih kedua dokter itu adalah putri sulung dan putri bungsunya. "Beruntung dr Dina dan drg Ratih adalah anak sulung dan putri bungsu saya. Sehingga, Insya Allah pengobatan ini akan kita lakukan ke depannya," sebutnya. Dikatakan Emilia, dia berharap, agar warga bisa lebih peduli kesehatan karena mahal harganya. Sebagai wanita ditambahkan Emilia, dia ingin mewakili perempuan untuk duduk di DPRD Kota Pekanbaru, Dapil 3 dengan nomor urut 7 Partai Nasdem.(mel)

DIHADIRI HJ MUKHNIARTI, ANGGOTA DPRD RIAU

Pengukuhan RW RT Berlangsung Meriah PEKANBARU (HR)-Pengukuhan Ketua RW 04 dan RT di wilayah RW 04, Kelurahan Tangkerang Barat, berlangsung meriah. Acara yang dilaksanakan di Jalan Duyung/Udang Putih tersebut berlangsung dengan penuh kekeluargaan, meriahkan acara hiburan orgen tunggal serta diakhiri makan siang bersama warga, Minggu (5/1). Papan bunga ucapan selamat dari undangan berjejer di sepanjang jalan dan ratusan warga di wilayah RW 04 terlihat antusias menghadiri acara pengukuhan tersebut. Sekaligus menjadi ajang berkumpul

bagi warga, pasca pemilihan yang dilakukan secara demokratis beberapa waktu yang lalu, untuk memilih perangkat RW 04 dan RT se Wilayah RW 04. Acara menjadi terasa semakin istimewa dengan kehadiran anggota DPRD Provinsi Riau Hj Mukhniarti Basko, anggota DPRD Kota Pekanbaru, Camat Marpoyan Damai, Lurah Tangkerang Barat dan sejumlah tokoh masyarakat yang ada di lingkungan Kelurahan Tangkerang Barat. Dalam kata sambutannya Ketua RW 04 terpilih Samsul Bahri BZ, mengu-

capkan terimakasih kepada warga di lingkungannya, atas kepercayaan yang diberikan untuk menjadi RW diwilayah tersebut. " Kedepan kita bersama akan mensinergikan program pembangunan di wilayah kita dengan pemerintah Kota Pekanbaru, agar terwujudkan Pekanbaru sebagai Kota Metropolitan yang Madani. Kita tidak mau lagi adanya permasalahan tentang pembangunan semenisasi jalan yang kerap terjadi di Kecamatan Marpoyan Damai ini. Kita akan berupaya menagih janji pemerintah Kota Pekanbaru

untuk melakukan pengaspalan jalan di wilayah RW 04 dan Jalan Todak, yang sampai saat ini belum juga terealisasi " ungkap Samsul. Di tempat terpisah Lizwar (50), tokoh masyarakat di wilayah RW 04, Kelurahan Tangkerang Barat mengatakan, "Kita bersyukur dengan telah dikukuhkannya Ketua RW dan RT di wilayah RW O4 ini, kita berharap RW dan RT yang baru saja dikukuhkan ini dapat bekerja secara maksimal, bahu membahu, amanah dan mampu mengayomi masyarakat serta dapat menyalurkan aspirasi masyarakat " tutupnya. (azw)

HALUAN RIAU/MEL

DR Dina Febriani sedang memeriksa dan memberikan penjelasan penyakit salah seorang warga yang berobat didampingi Hj Emilia (2 kanan), Minggu (5/1).

Email Iklan : haluanriaupress@gmail.com q REDAKTUR: MOHD MORALIS

q LAYOUT:MELISA


SENIN

ROKAN HULU

6 JANUARI 2014

DENYUT

11

ADVERTORIAL

NEGERI SERIBU SULUK MINIM GURU DI DAERAH TERPENCIL

Disdikpora akan Terima 200 Tenaga Pendidik PASIRPENGARAIAN(HR)Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olah Raga Kabupaten Rokan Hulu berencana akan menerima 200 orang tenaga honorer untuk mengisi kekosongan guru di daerah-daerah terpencil. Dijelaskan Kepala Disdikpora M Zen, Minggu (5/1), daerah-daerah terpencil yang membutuhkan guru diantaranya Kecamatan Pendalian IV Koto, Kecamatan Rokan IV Koto, Kecamatan Tambusai Utara, Kecamatan BonaiDarussalam, Kecamatan Kunto Darussalam, Kecamatan Ke-

M Zen

penuhan dan lainnya. Untuk mengisi kekosongan tersebut pihaknya mengusulkan kepada DPRD Rohul melakukan penerimaan tenaga pendidik honorer sebanyak 200 orang di tahun 2014 ini. Hal ini dilakukan karena penerimaan Pegawai Negeri Sipil tidak ada, sementara kebutuhan guru di sekolah-sekolah tersebut sangat urgen. "Kita minta DPRD Rohul menyetujui penambahan guru honorer di daerah terpencil sebanyak 200 orang. Kalau DPRD menyetujuinya, maka akan dilakukan penerimaan guru honorer itu, sebab ini sangat dibutuhkan oleh masyarakat," ujarnya. Kadis juga menyampaikan sesuai rencana guru honorer yang akan diterima diutamakan dari warga tempatan di daerah terpencil tersebut. Rencananya mereka akan digaji Rp2 juta per orang. Sebab mereka ditempatkan di daerah terpencil agar mereka bisa aktif mengajar. M Zen juga menambahkan saat ini tenaga pendidik yang minim ada di Kecamatan Bonai Darussalam dan Kecamatan Tambusai Utara. Bahkan ada sekolah cuma kepala sekolah saja PNS, kondisi itulah membuat Pemkab Rohul perihatin. Namun kendalanya adalah kemampuan keuangan daerah sangat terbatas.(yus)

HALUAN RIAU/HUMAS

Pencanangan PDTW Bupati Achmad buka selubung nama pencanangan PDTW dan PDTU di Rohul, Jumat (3/1), dalam puncak Hari Amal Bakti ke-68 Tingkat Riau.

ROHUL SUKSES SEBAGAI TUAN RUMAH HAB KE-68 TINGKAT RIAU

Kanwil Kemenag Riau Berikan Apresiasi

OPTIMALISASI PELAYANAN

Polsek Kabun Lakukan Sertijab PASIRPENGARAIAN(HR)-Optimalisasi pelayanan pada masyarakat dan penyegaran, maka Polres Rohul lakukan serah terima jabatan Kapolsek Kabun dilakukan di halaman Markas Polres Rohul, Kota Pasir Pangaraian, Jumat (3/1). Sertijab itu berlangsung khidmat dan dihadiri, Wakapolres Rohul, Kompol Indra, sepuluh Kapolsek di Rohul, Kasat, Kabag, Kasubbag dan seluruh jajaran Mapolres Rohul. Kapolsek Kabun yang sebelumnya dijabat AKP Agus Supriadi akan bertugas di Mapolda Riau. Posisinya digantikan AKP Joni Narta yang sebelumnya bertugas di Kabupaten Siak. Wakapolres Rohul Kompol Indra mengimbau pada kapolsek baru supaya lebih optimal dan lebih baik dalam memberikan pelayanan pada masyarakat serta mampu menciptakan suasana kondusifitas di wilayah kerjanya. "Polisi harus menyatu dengan masyarakat dan bersosialisasi di tengah-tengah masyarakat. Sesuai program Polri door to door, dalam memperbaiki citra Polri di mata masyarakat," ujarnya Kompol Indra. Ketika ditanya seputar penanganan narkoba tahun 2014 mendatang, Polres Rohul tidak akan tebang pilih. Terbukti selama tahun 2013 lalu empat anggota mendapat hukuman sesuai dengan aturan. "Kita akan terus memberikan shock terapi pada anggota yang bermasalah. Khususnya narkoba akan kita tangani secara internal, termasuk melakukan tes urine dan tidak memberitahukan kapan dilaksanakan untuk menghindari anggota tersebut menghindar," pungkas Wakapolres Rohul. (pal)

TELEPON PENTING Sekretariat DPRD Rohul

(0762) 91460

Kejari Pasirpengaraian

(0762) 91226

Polres Rohul

(0762) 91110

Pengadilan Negeri

(0762) 91677

Kantor Pos dan Giro

(0762) 91221

PLN Ranting

(0762) 91160

RSUD Rohul

(0762) 91777

PASIRPENGARAIAN(HR)- Kanwil Kemenag Riau memberikan apresiasi kepada Pemerintah Kabupaten Rokan Hulu atas suksesnya pelaksanaan Hari Amal Bakti ke-68 Riau. Apalagi pada acara ini juga dicanangkan program Pendidikan Diniyah Takmiliyah Wustho dan Pendidikan Diniyah Takmiliyah Ulya yang akan diterapkan tahun 2014. Kegiatan HAB ke-68 Riau yang dipusatkan di lapangan Purna MTQ Pasir Pengaraian ini dihadiri ribuan peserta yang terdiri dari siswa, Kemenag se Riau, para guru dan masyarakat setempat. Selain itu juga hadir Wakil Bupati Hafith Syukri, Sekda Rohul, Damri, Rektor UIN Suska, M Nazir, Kakan Kemenag Rohul, Ahmad Supardi, Ketua TPPKK Rohul Magdalisni, seluruh kepala dinas, badan dan

kantor Pemda Rohul. Kanwil Kemenag Riau, Tarmizi Tohor, dalam sambutannya menyampaikan kegiatan HAB ke-68 tingkat Riau, merupakan kegiatan yang paling meriah dan yang pertama dilaksanakan di Kabupaten Rokan Hulu. Karena kegiatan ini didukung penuh oleh Pemerintah Kabupaten Rokan Hulu. Tidak itu saja, Kanwil Kemenag Riau ini juga mendukung program

Pemda Rohul, yang akan menerapkan program PDTW dan PDTU di sekolahsekolah umum. "Selaku Kanwil Kemenag Riau, kami memberikan apresiasi sebesar-besarnya kepada Pemda Rohul atas dukungan dan terlaksananya kegiatan HAB ke-68 ini. Karena HAB kali ini merupakan termeriah sepanjang sejarah Riau. Kemudian program PDTW dan PDTU yang dicanangkan Pemda Rohul, akan kita dukung sepenuhnya,” ujar Tarmizi. Bagi-bagi Hadiah Kementrian Agama Kabupaten Rokan Hulu bagibagi hadiah terkait dengan memperingati Hari Amal Bakti ke-68, Jumat (3/1), di lapangan Purna MTQ Pasir Pengaraian. Pembagian hadiah tersebut diberikan kepada 8 guru madrasah teladan,

KUA Kecamatan Teladan, keluarga sakinah teladan, juara pidato pentas PAI tingkat Nasional tahun 2013, lomba pidato berbahasa Arab, juara tenis meja dan bulu tangkis. Kakan Kemenag Rohul Ahmad Supardi mengatakan, hadiah yang diberikan sesuai dengan penilaian-penilaian yang dilakukan tim. Penghargaan ini untuk memotivasi para kepala sekolah dan KUA dalam meningkatkan kinerjanya masing-masing. Untuk kepala madrasah, Ahmad meminta tahun 2014 ini kegiatan belajarmengajar semakin ditingkatkan. Sehingga anak didiknya mampu meraih prestasi sesuai dengan program yang diberikan. Sedangkan untuk KUA, mereka harus bertanggung jawab dengan kemajuan agama di kecamatan. Selain itu,

KUA harus mampu memenej setiap kegiatan yang ada, sehingga kegiatan agama semakin hari semakin berkembang di Kecamatannya. Sementara itu Bupati Achmad mengatakan, selama ini orang mengetahui tugas KUA Kecamatan hanya mengawinkan orang dan mengurus buku nikah. Padahal anggapan ini tidak benar. Menurut Bupati tugas KUA itu disamping menikahkan orang juga bertanggung jawab di bidang peningkatan agama. Caranya dengan memberikan pengajian di setiap masjid secara bergiliran dan menangkis aliran-aliran sesat yang tidak sesuai dengan ajaran Islam. "Selain itu , kita juga berharao KUA bisa mengambil peran dalam peningkatan ekstrakurikuler Agama di tingkat SMP dan SMU," kata Achmad. (adv/hms)

LAMR ROHUL AKAN GELAR PERTEMUAN BAHAS HAK-HAK ADAT

Meredam Konflik Warga dengan Perusahaan PASIRPENGARAIAN(HR)Kalau tidak aral melintang, Lembaga Adat Melayu Riau Kabupaten Rokan Hulu, dalam waktu dekat akan menggelar pertemuan dengan LAMR Riau, Kabag Hukum dan Badan Pertanahan Nasional untuk berkonsultasi tentang hak-hak tanah ulayat masyarakat. Hal itu disampaikan Ketua LAMR Rokan Hulu, Teng ku Rafli Armien, Minggu (5/1) terkait usaha perampungan

usulan Peraturan Da erah tentang hak-hak adat dan tanah ulayat. Us ulan ini nantinya akan disampaikan ke DPRD Rokan Hulu dan di bahas oleh ang gota Dewan. Sehingga dalam waktu dekat bisa diputuskan menjadi peraturan daerah.

Sesuai rencana, konsultasi tentang hak-hak tanah ulayat ini akan me libatkan tiga orang setiap Lembaga Kerapatan Adat (LKA) ya ng ada di Ke ca matan se Kabupaten Rokan Hulu.”Ka lau tak ada haTengku Rafli Armien langan dan sesuai jadwal yang sudah di-

rencanakan, konsultasi ini akan kita laksanakan minggu depan," kata Rafli. Ditambahkan ketua LAMR Rohul, usulan pembuatan Perda hak-hak adat dan tanah ulayat ini dilakukan untuk meminimalisir konflik sengketa lahan masyarakat dengan pihak perusahaan. Maka dari itu, LAMR Rohul saat ini tengah berupaya melakukan pengkajian tentang usulan Perda hak-hak adat dan tanah ulayat ini.

“Harapan kita, usulan perda hak-hak adat dan tanah ulayat ini dapat meredam konflik sengketa lahan antara warga dan perusahaan. Karena kajian yang kita buat adalah bagi perusahaan yang bermasalah dan setelah masa Hak Guna Usaha berakhir, kalau bisa jangan diperpanjang lagi. Semua hak-hak adat dan tanah ulayat minta dikembalikan,” tegas Ketua LAMR Rohul. (gus)

PASCA KENAIKAN ELPIJI 12 KG

Harga Melonjak Jadi Rp155 ribu Per Tabung

Apel Perdana Bupati Achmad memimpin apel perdana di tahun 2014, Kamis (2/1). q REDAKTUR: NURSYAMSI

HALUAN RIAU/GUS

PASIRPENGARAIAN(HR)Pasca naiknya harga elpiji 12 kg sejak 1 Januari lalu, berimbas pada pasokan dan harga gas elpiji di Kabupaten Rokan Hulu. Kalau sebelumnya elpiji 3 kg dijual Rp18 ribu per tabung, sekarang naik menjadi Rp21 ribu per tabung. Sedangkan gas elpiji yang 12 kilo sebelumnya Rp100 ribu sekarang naik menjadi Rp155 ribu. Tingginya harga tabung gas ini mulai meresahkan warga yang ekonominya menengah kebawah. Hal ini dibenarkan Maidaliza dan Haryanti,

warga Pasir Pengaraian yang aktif sebagai pengguna gas elpiji, Minggu (5/1). Menurut kedua ibu rumah tangga ini, kenaikkan harga gas elpiji 3 kg sudah berlangsung sebulan yang lalu. Sedangkan gas elpiji yang 12 kg baru naik sejak 1 Januari lalu. Naiknya harga gas elpiji ini sangat meresahkan mereka karena kenaikkan sangat signifikan. “Masyarakat yang ekonominya menengah ke bawah memang meresahkan. Karena kejadian belakangan sangat mempengaruhi ekonomi. Selain musim

penghujan, harga karet juga turun. Ditambah lagi gas elpiji naik. Sebagai warga kami meminta supaya harga gas elpiji ini normal kembali seperti biasa,” harap Maidaliza yang diamini Haryanti. Hal senada juga disampaikan Armansah, warga Kelurahan Pasir Pengaraian. Menurutnya, di Pasir Pengaraian sendiri harga gas elpiji bervariasi. Dimana setiap agen memiliki harga yang berbeda-beda. Misalnya, gas elpiji yang 3 kg dijual Rp20 ribu hingga Rp21 ribu. Bahkan ada yang Rp22 ribu per tabung.

Demikian juga dengan gas elpiji 12 kg, juga mengalami harga yang berbeda-beda. “Kalau bisa, Pemerintah meninjau kembali harga gas elpiji ini. Karena setiap pengecer memiliki harga yang berbeda-beda. Kalau perlu disubsidi dan mudah dijangkau semua kalangan masyarakat. Karena sejak diprogramkannya pemakaian gas elpiji ini oleh Pemerintah, gas elpiji sudah menjadi kebutuhan mendasar bagi masyarakat,” ujar Armansah, kecewa. (gus) q LAYOUT: TAUFIK


12 INDRAGIRI HULU - DUMAI

SENIN 6 JANUARI 2014

DENYUT

DUA NEGERI Dana Hibah tak Cair, LAMR Kecewa RENGAT (HR)-Lembaga Adat Melayu Riau Inhu, kecewa dengan Pemkab. Pasalnya, sampai saat ini dana hibah yang dijanjikan Pemkab untuk LAMR Inhu sebesar Rp200 juta tak kunjung dicairkan. Demikian disampaikan Ketua Dewan Pimpinan Harian (DPH) Lembaga Adat Melayu Riau (LAMR) Inhu Zulkifli Gani, didampingi sejumlah pengurus dan LAMR Kecamatan Rengat Barat kepada Haluan Riau, Minggu (5/1). Dijelaskan, awalnya dana hibah untuk LAMR yang dialokasikan melalui APBD murni 2013 sebesar Rp20 juta, namun jumlah tersebut dianggap tidak wajar, maka beberapa waktu lalu pengurus dan anggota LAMR Inhu sempat berunjuk rasa dan menyampaikan aspirasi pada DPRD Inhu dan Pemkab. Aksi ini direspon positif oleh Bupati Inhu Yopi Arianto. Bahkan saat itu Bupati sempat menjanjikan dana hibah untuk LAMR ditambah menjadi Rp200 juta pada APBD Perubahan 2013. Maka, lanjutnya, pertengahan November 2013 lalu, LAMR kembali mengajukan proposal atau permohonan dana hibah pada Pemkab. Semua proses telah dilalui, mulai masukan proposal, kemudian disposisi sejumlah Kepala Bagian (Kabag), Asisten 1,2 dan 3 serta pengajuan Naskah Perjanjian Hibah Daerah (NPHD) dari Sekdakab Inhu HR Erisman, pada Bupati. Namun, hingga akhir Desember dana tersebut tak kunjung cair. Ketika hal ini ditanyakan pengurus LAMR ke Sekda, lanjutnya, justru Sekda tidak bisa menjelaskan kendala pencairan dana hibah tersebut. Tanggal 31 Desember lalu, pengurus kembali mendatangi Sekda mempertanyakan tindak lanjut pencairan dana hibah, tapi Sekda mengatakan jika dana tersebut tidak bisa lagi dicairkan, karena sesuai ketentuan berlaku, APBD tidak bisa lagi digunakan karena sudah tutup buku pada akhir tahun anggaran. "Setelah mendengarkan penjelasan dari Sekda, kami sepakat mengambil kembali proposal pengajuan dana hibah tersebut untuk kami pertanggung jawabkan dengan pengurus," ujarnya. Diungkapkan, dampak tidak cairnya dana hibah tersebut, LAMR tak bisa melaksanakan Rapat Kerja (Raker) LAMR Inhu tahun 2013 yang rencananya dilaksanakan Desember 2013 kemarin. Padahal, Raker tersebut sangat penting karena tujuannya untuk mengevaluasi program kerja selama tahun 2013 dan penyusunan program kerja 2014. Tidak hanya itu, semua kegiatan LAMR Kecamatan vakum karena dana hibah salah satunya digunakan untuk menunjang kegiatan atau program LAMR Kecamatan. "Pengurus LAMR kecamatan sering menanyakan soal dana hibah dan saya tidak bisa menjawab karena memang belum cair," ujarnya kecewa. Sementara itu, Sekdakab Inhu HR Erisman, ketika dihubungi via ponselnya tidak bisa menjelaskan kendala pencairan dana hibah itu, dengan alasan sedang sibuk. (rez)

BELANJA DI PASAR MALAM

Warga Desa Kehilangan Sepeda Motor BATANG CENAKU (HR)– AM (46) warga Desa Puntianai, Kecamatan Batang Cenaku, kehilangan satu unit sepeda motor honda miliknya, Jumat (3/1). Kehilangan tersebut terjadi saat korban belanja di pasar malam. Setelah 20 menit meninggalkan sepeda motornya, korban kembali ke parkiran mengambilnya, tapi alangkan terkejutnya korban ternyata sepeda motor tidak berada di parkir. “Korban dibantu sejumlah warga dusun Batu Papan melakukan pencarian, tapi hasilnya sepeda motor tersebut tidak ditemukan,“ ucap Kapolres Inhu AKBP Aris Prasetyo Indaryanto, melalui Kasubag Humas Polres Inhu Ipda Yarmen Djambak, Minggu (5/1) Setelah merasa sepeda motornya hilang, korban melaporkan ke Polsek Batang Cenaku untuk proses penyelidikan. “Kerugian korban atas kehilangan itu sekitar Rp18 juta, dan saat ini Polisi tengah melakukan penyelidikan terhadap kasus tersebut, dan sejumlah saksi sudah dimintai keterangan,“ sebut Yarmen. (gus)

TELEPON PENTING Walikota Dumai

0765 7007301

Wakil Walikota

0765 7007302

Sekdako Dumai

0765 7007303

BU Sekdako

0765 7007307

Polresta Dumai

0765 31007

Wakapolresta

0765 31350

HALUAN RIAU/ARGUS YANDRA

KEPALA Dinas Pendapatan Daerah (Dipenda) Kabupaten Indragiri Hulu Arief Fadillah, menerima Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) APBD Inhu TA 2014 dari Bupati Inhu Yopi Arianto (kiri), baru-baru ini

HASIL VERIFIKASI GUBERNUR

APBD 2014 Mengalami Perubahan RENGAT BARAT (HR) –Hasil verifikasi Gubernur Riau terhadap Peraturan Daerah Kabupaten Inhu tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Inhu tahun 2014 mengalami perubahan dari Rp1,718 triliun menjadi Rp1,713 triliun. “Besaran APBD Inhu Tahun Anggaran (TA) 2014 mengalami perubahan, perubahan ini sudah kita sampaikan dan kita bahas bersama Badan Anggaran DPRD dengan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) Pemkab Inhu,“ ucap Sekretaris Daerah (Sekda) Inhu Raja Erisman melalui Kepala Bagian Keuangan Setdakab Inhu Hendry Anop, saat di konfirmasi belum lama ini. Setelah dibahas dan mendapatkan persetujuan dari Badan Anggaran DPRD,

selanjutnya APBD kembali disampaikan ke Gubernur Riau untuk dilakukan verifikasi, guna mendapatkan Surat Keputusan (SK) sebelum anggaran digunakan sesuai prafon anggaran di masingmasing Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD). Dijelaskan, berdasarkan hasil verifikasi APBD Inhu tahun Anggaran 2013 sebesar Rp1.713 triliun dengan pendapatan asli daerah Rp47.4 miliar, dana perimbangan Rp1.107 triliun dengan rincian dana bagi Hasil Pa-

ARGUS YANDRA Liputan Rengat jak/Bagi hasil Bukan Pajak sebesar Rp464,2 miliar, Dana Alokasi Umum (DAU) Rp631,1 miliar dan Dana Alokasi Khusus (DAK) Rp11.9 miliar. Sedangkan pendapatan lain-lain Rp110,7 miliar. Sementara itu, belanja daerah meliputi Belanja Tidak Langsung (BTL) Rp635,5 miliar dengan rincian belanja daerah Rp543,4 miliar belanja hibah Rp27 miliar, belanja bantuan sosial Rp7,1 miliar dan belanja bantuan keuangan kepada provinsi/ kabupaten/kota dan pemerintah desa Rp55,4 miliar, serta belanja tak terduga Rp2 miliar. Sedangkan Belanja Langsung (BL) Rp1,077,9 tri-

liun, dengan rincian belanja pegawai Rp106,6 miliar, belanja barang dan jasa Rp405,4 miliar dan belanja modal Rp565,8 miliar. Sedangkan, penerimaan pembiayaan daerah dari sisa lebih perhitungan anggaran tahun sebelumnya Rp448 miliar Sementara itu, Ketua DPRD Inhu Ahmad Arief Ramli, melalui Anggota Badan Anggaran (Banggar) Arifuddin Ahalik, menyebutkan pengurangan itu diakibatkan pos anggaran bantuan Pemerintah Provinsi Riau sebesar Rp5 miliar tidak bisa dialokasikan pada APBD Inhu 2014, hal ini disebabkan Perda APBD Provinsi Riau TA 2014 belum disyahkan. Dijelaskan, Badan Anggaran (Banggar) DPRD Inhu sudah membahaskan hasil

verifikasi yang disampaikan Gubernur Riau. "Hasil verifikasi sudah kita bahas bersama TAPD dan hasilnya sudah kita tetapkan, besaran APBD Inhu TA 2014 mengalami perubahan menjadi Rp 1.713 triliun,” jelasnya. Sebelumnya, Bupati Indragiri Hulu Yopi Arianto, secara simbolis sudah menyerahkan Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) TA 2014 kepada masing-masing Kepala Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) dilingkungan Pemkab Inhu. Penyerahan DPA tersebut dilakukan dalam rangka mempercepat proses pelaksanaan program kegiatan Pembangunan yang sudah disusun dan direncanakan. ***

BUPATI IMBAU

Proses Lelang Segera Dilaksanakan RENGAT BARAT (HR)– Bupati Inhu Yopi Arianto, mengimbau, kepada seluruh kepala Satuan Kerja Perangkat Daerah di lingkungan Pemkab Inhu, segera melaksanakan proses pelelangan terhadap program pembangunan yang sudah dianggarkan pada APBD Inhu 2014. “Proses lelang harus segera dilaksanakan, Unit Pengadaan Lelang (UPL) sudah siap untuk melaksanakan proses tersebut,“ ucap Bupati, pada acara penyerahan Dokumen Pelaksa-

naan Anggaran (DPA) Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) TA 2014 kepada Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) dilingkungan Pemkab Inhu, barubaru ini. “Saya ingin proses lelang ini berjalan sesuai aturan dan seluruh Kepala SKPD harus paham dan tidak melakukan hal-hal yang melanggar hukum, apabila hal ini ditemukan, saya akan giring mereka untuk diproses sesuai aturan yang berlaku,” tegas Bupati. Disebutkan, selaku Ke-

pala Daerah yang dipilih langsung dan bertanggungjawab dengan masyarakat, ia tidak akan segan-segan mencopot secara mendadak kepala SKPD yang terlibat dan bermain-main dengan lelang kegiatan pembangunan, untuk kepentingan pribadi dan kelompoknya. Ditambahkan, sejumlah oknum pejabat telah dicopot secara mendadak, hal ini dilakukan agar mereka tidak bermainmain ataupun menyimpan paket kegiatan untuk dicarikan rekanan yang mau memberi sesuatu.

Rekanan Harus Miliki kantor Terkait hal itu, tahun ini Pemerintah Kabupaten Indragiri Hulu akan mewajibkan rekanan yang mendapatkan kegiatan pengadaan barang dan jasa memiliki kantor.“Kita akan membentuk tim verifikasi terhadap rekanan yang bekerja dilingkungan Pemkab Inhu, salah satunya memiliki kantor sendiri dengan alamat yang jelas dan terdaftar,“ tegas Bupat. Dengan memiliki kantor kerja, secara tidak langsung

rekanan juga memberikan konstribusi kepada daerah, berupa Pendapatan Asli Daerah (PAD) dengan mengurus surat izin tempat usaha dan lain sebagainya. “Kita juga senang melakukan pembinaan, sebab alamat dan kantor mereka jelas keberadaannya,“ sebut Bupati. Ditegaskan Bupati, bagi rekanan yang tidak memiliki kantor dengan alamat yang jelas, pihaknya akan memberikan pertimbangan apakah mereka layak diberikan pekerjaan atau tidak di lingkungan Pemkab Inhu. (gus)

Roberto Dilantik Jadi Ketua Himapuja

HALUAN RIAU/ARGUS YANDRA

Pelantikan Roberto Muslim Harianja sebagai Ketua Himpunan Pemuda Jaya Mukti, belum lama ini. q REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI

DUMAI (HR)-Pengurus Himpunan Pemuda Jayamukti, Kelurahan Jayamukti, Kecamatan Dumai Timur resmi dilantik oleh Lurah kelurahan Jayamukti, Andry Martin. Prosesi pelantikan berlangsung khidmat di Aula Serbaguna Santani, Sabtu (28/12). Dalam pelantikan itu, sebanyak 100 pemuda yang tergabung di dalam organisasi pemuda resmi dilantik. Program organisasi sudah mulai digagas semenjak bulan Juni 2013, tapi bulan Desember lalu baru resmi. Pemilihan Ketua dipilih secara musyawarah mufakat oleh Pemuda Jaya Mukti. Terpilih sebagai Ketua Himapuja Roberto Muslim Harianja, Sekretaris M Jufri

Harianto dan Bendahara Andi Sadiman. Pemuda yang tergabung dalam himpunan pemuda Jayamukti diminta, mendukung misi pembangunan yang sedang digalakkan Pemerintah Kota (Pemko) setempat. Pelantikan Himapuja dimeriahkan atraksi sulap, marching band, pawai keliling dengan mobil hias yang tergabung dalam pengurus organisasi pemuda setempat, terdiri dari tiga Kelurahan yakni Kelurahan Jayamukti, Kelurahan Tanjung Palas dan Kelurahan Bukit Batrem. Dalam pelantikan kepengurusan Himapuja dihadiri tokoh masyarakat Juremi, tokoh agama Arifin Syamsuddin, ketua karang taruna

Hasyim dan pengurusnya, Lurah Jaya Mukti Andri Martin, dan 23 RT. Saat ditemui, usai pelantikan pengurus Himpunan Pemuda Jayamukti (Himapuja), Ketua Himapuja Roberto Muslim Harianja mengatakan, Himapuja sebuah organisasi pemuda setempat yang peduli terhadap pembangunan daerah. Untuk mencapai hasil yang optimal, Himapuja akan membuat wahana dan sarana untuk berpartisipasi dalam perhimpunan sebagai organisasi yang bebas, terbuka, demokratis, profesional dan bertanggung jawab. Dikatakan, Himapuja sebuah organisasi berasaskan Pancasila dan UndangUndang Dasar (UUD) 1945.

Organisasi pemuda setempat ini berdasarkan semangat, asas serta nilai kerakyatan, persamaan, kemandirian, emansipasi, persaudaraan dan anti kekerasan. Sedang Lurah Jaya Mukti menjelaskan, siapa saja boleh membuat sebuah organisasi pemuda setempat, asalkan berdasarkan undang-undang dan sesuai dengan tujuan dan maksudnya. Dengan dibentuknya Himapuja, bisa merubah pembangunan buat Kelurahan Jayamukti. "Terima kasih buat pemuda-pemudi Kelurahan Jayamukti sudah membuat organisasi kepemudaan setempat. Selamat buat ketua dan pengurus telah dilantik," ujarnya. (war) q LAYOUT: MELISA


SENIN

INDRAGIRI HILIR

6 JANUARI 2014

DENYUT

13

ADVERTORIAL

NEGERISERIBUJEMBATAN Wacana, Wardan Pimpin DPD II Golkar Inhil TEMBILAHAN (HR)-Aura kepemimpinan Bupati HM Wardan ternyata tidak hanya mengantarkan dirinya sebagai Bupati terpilih oleh masyarakat masyarakat Inhil. Kini Mantan Kadisdik Provinsi Riau tersebut, disebut-sebut layak memimpin satu organisasi partai politik DPD II Golkar Inhil. Wacana ingin menjadikan Wardan Sebagai Ketua Golkar DPD II Inhil, juga dilontarkan Wakil Ketua Bidang Infokom Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Golongan Karya (Golkar) Riau, Eddy Ahmad RM. Pada saat itu, Wardan dinilai bisa saja dipilih untuk memimpin Golkar Inhil yang merupakan perahunya meraih jabatan Bupati Kabupaten Inhil pada Pilkada Inhil lalu. Namun wacana tersebut sempat mendapat penilaian buruk karena dikeluarkan beberapa saat menjelang diselenggarakannya Pilgubri Riau Putaran Kedua sehinga dinilai dapat merusak kesolidan para kader, khususnya di Inhil. “Wacana tersebut wajar dan sah-sah saja. Namun seharusya tidak dikeluarkan disaat para kader di masing-masing daerah sedang fokus untuk memenangkan Ketua Golkar Riau dalam Pilgubri putaran 2 nanti,” ungkap Afrizon, selaku Plt DPD II Golkar Inhil baru-baru ini. Kini dengan munculnya kembali isu tersebut, Afrizon selaku Plt menyebutkan, hal tersebut merupakan yang yang menarik jika memang keinginan tersebut datang dari Wardan sendiri. “Kita tidak menampikan ketokohan Wardan sebagai orang yang dititipkan harapan besar akan perubahan Inhil yang lebih baik. Namun ada tantangan, yaitu beranikah beliau meninggalkan status PNS dan paling penting pedomani aturan Golkar serta restu DPD Golkar Provinsi Riau,” ungkapnya. Namun, HM Wardan sendiri sepertinya belum ingin mengomentari hal tersebut. (rio)

Kondisi Hutan Mangrove di Inhil Makin Parah TEMBILAHAN (HR)-Kondisi hutan mangrove di Indragiri Hilir kini semakin mengkhawatirkan, karena ekploitasi yang terus menerus oleh masyarakat maupun perusahaan. Sementara upaya rehabilitasi tak pernah dilakukan. Kerusakan hutan mangrove ini memberikan dampak negatif yang cukup signifikan, mulai dari rusaknya habitat ekosistem mangrove termasuk fauna yang hidup di dalamnya. Selain itu juga mempercepat abrasi daratan, terutama di daerah pesisir. Seperti dikatakan Nurbaini (45), pemerhati hutan di Kecamatan Pelangiran, makin cepatnya proses abrasi di kawasan tepi sungai seperti yang terjadi di perairan Mandah hingga Desa Teluk Lanjut hampir bisa dipastikan diakibatkan terus berkurangnya kawasan hutan mangrove. Karena salah satu fungsinya adalah penahan sungai dari serangan abrasi. ''Jika hutan mangrove terus dieksploitasi seperti sekarang tanpa memikirkan pelestariannya, ke depan akan semakin banyak daratan yang tenggelam oleh terjangan abrasi,'' katanya. Dijelaskan, tanaman mangrove di sepanjang bibir pantai dan sungai hanya berjarak sekitar 30 meter hingga 50 meter dari bibir pantai. Sedangkan bagian dalamnya hampir semuanya sudah ludes. Pantauan lapangan, kondisi mangrove di kawasan pesisir Inhil kini memang sudah sangat mengkhawatirkan. Meski sudah ada upaya dari Dinas Kehutan Inhil untuk melakukan kegiatan reboisasi, namun dinilai masih belum mampu mengimbangi laju ekploitasi. Untuk melestarikan kawasan hutan bakai perlu adanya tindakan yang lebih tegas dan serius dari semua pihak. Reboisasi harus diimbangi dengan adanya pengawasan agar tindakan ekploitasi yang tidak memperhatikan dampak lingkungan yang dapat ditekan.(inf/aag)

Irwandi, Kerusakan Jalan Mendominasi Keluhan Warga TEMBILAHAN (HR)-Masalah kerusakan jalan lintas provinsi dan infrastruktur pedesaan, masih menjadi masalah yang menyelimuti masyarakat Inhil, khususnya di pedesaan. Berbagai faktor dan akibat dari persoalan tersebut, seakan menjadi PR pemerintah daerah, agar dapat mencarikan solusi permasalahan tersebut dalam memberikan infrastruktur yang layak kepada masyarakat daerah. Keluhan kerusakan jalan yang terjadi di sepanjang jalan lintas provinsi dan beberapa perdesaan tersebut, kembali diungkapkan masyarakat dalam reses salah seorang anggota Komisi II DPRD Inhil Irwandi. Di samping permasalahan lainya, disebutkan permasalahan kerusakan jalan khususnya di daerah pemenangannya, Teluk Jira, Suangai Salak, Kempas, Tembilahan Kota, Pulau Palas, Mumpa dan Kelurahan Pangkal Tujuh, menjadi keluhan warga. “Tidak banyak yang berubah, dari hasil reses kita kemaren masalah kerusakan jalan masih menjadi keluhan masyarakat h a m p i r d i s e t i a p d e s a ,” u n g k a p n y a , b e l u m l a m a i n i . Menurutnya, berbagai upaya juga terus dilakukan DPRD Inhil untuk meminta Pemkab dapat mencarikan solusi dari permasalahan yang telah lama mengganggu kenyamanan masyarakat Inhil, khususnya berpro aktif untuk meminta dilakukannya perbaikan jalan lintas provinsi yang menjadi kewenangan pihak provinsi. Dalam reses yang dilakukan, ia juga menanggapi berbagai keluhan masyarakat seperti, pendidikan keagamaan yang kurang tenaga pendidik, penerangan pemukiman warga hingga permasalahan penyediaan perlengkapan kematian. (rio)

TELEPON PENTING Kantor Bupati

21010 - 21182

Kantor Sekretariat DPRD

21007 - 22051

Polres Indragiri Hilir

22110

Kodim

22425

Kejaksaan

21501

Pengadilan

24684

Pemadam Kebakaran

24488

Kantor Pos

21994

PDAM Tirta Indragiri

22040

Imigrasi

21074 - 23969

RSUD Puri Husada

22118

Pengadilan Agama

21223

Gangguan Listrik / PLN

22113

q REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI

HALUAN RIAU/HUMAS

BUPATI Inhil HM Wardan dan Wabup Rosman Malomo, bersalaman dengan warga saat menghadiri peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1435 H di Batang Tuaka, Sabtu (4/1).

SEMPENA SYUKURAN

Bupati dan Wabup Hadiri Maulid Nabi TEMBILAHAN (HR)-Bupati Indragiri Hilir HM Wardan, didampingi Wakil Bupati Rosman Malomo, menghadiri peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1435 H, di Masjid Raya AlMukhlisin Sungai Piring, Kecamatan Batang Tuaka, Sabtu (4/1). Kegiatan yang dilaksanakan sempena syukuran atas terpilihnya duet pasangan birokrasi-politisi sebagai Bupati dan Wabup Inhil periode 2013-2018 ini, turut dihadiri oleh Ketua DPRD Inhil, unsur Muspida, Kepala Dinas, Badan dan

Bagian di lingkungan Pemkab Inhil, serta seluruh lapisan masyarakat yang ada di Kecamatan Batang Tuaka. Bupati Inhil dalam sambutannya mengucapkan, terima kasih yang setinggitingginya kepada seluruh

masyarakat Kecamatan Batang Tuaka, khususnya masyarakat Kelurahan Sungai Piring, yang telah memberikan kepercayaan kepada dirinya untuk memimpin Kabupaten Inhil selama lima tahun ke depan. “Saya dan Pak Rosman sangat mengharapkan dukungan dan kerja sama dari seluruh masyarakat, terutama dalam upaya menjalankan amanah dan kepercayaan yang telah diberikan oleh masyarakat dengan sebaik-baiknya, " tutur Bupati. Dengan dukungan yang diberikan tersebut, lanjut

Bupati, Pemkab Inhil akan dapat melaksanakan dan menyukseskan semua program-program yang telah direncanakan, demi mewujudkan Kabupaten Inhil yang lebih maju, sejahtera, bermarwah dan bermartabat. “Semoga dengan spirit baru ini, kita bisa mewujudkan Inhil yang gemilang dan cemerlang tahun 2020,” tambahnya. Sementara itu, Al Ustadz Nawawi dalam tausiahnya berpesan kepada seluruh masyarakat terutama umat Islam, agar dalam memberikan nama kepada anak atau bayi yang

baru lahir, hendaknya mempunyai arti dan makna yang baik, karena nama itu merupakan doa bagi anak dalam menjalankan hidupnya di masa mendatang. “Selain memberikan nama yang baik bagi anak, kita sebagai orang tua juga berkewajiban untuk memberikan pendidikan yang bermutu dan berkualitas, serta tidak melupakan pendidikan keagamaan, sebagai bekalnya hidup untuk memperoleh keselamatan hidup di dunia dan akhirat,” imbuhnya. (adv/humas)

PemkabKomit Kembalikan Tembilahan SebagaiKota Ibadah TEMBILAHAN (HR)-Pemerintah Kabupaten Indragiri Hilir berkomitmen, untuk segera mengembalikan Tembilahan sebagai Kota Ibadah. Penegasan tersebut disampaikan Bupati Inhil HM Wardan, saat melakukan pertemuan dan diskusi bersama sejumlah wartawan liputan Kabupaten Inhil, Minggu (5/1). Menurut Bupati, komitmen dan keseriusan Pemkab

Inhil untuk mewujudkan hal itu, salah satunya adalah dengan program Maghrib Mengaji, yang akan dicanangkan pada tanggal 17 Januari 2014 mendatang. “Sebelum pencanangannya tanggal 17 Januari nanti, kita akan melakukan rapat persiapan terlebih dahulu, yakni pada tanggal 15 Januari. Untuk itu, kita juga telah menyiapkan dan menetapkan beberapa kebijakan, diantaranya peneta-

pan tempat atau lokasi pelaksanaan, yakni di masjid dan mushalla,” tutur Bupati, yang didampingi Wabup Rosman Malomo. Dijelaskan Bupati, program Magrib Mengaji dimaksudkan, agar para generasi muda terutama anak-anak, dapat dipusatkan dan berkumpul di masjid atau mushalla ketika waktu Magrib hingga Isya, guna mendapatkan pendidikan keagamaan, seperti belajar membaca Al-

Quran dan lain sebagainya. “Dengan program ini, kita harapkan nantinya tidak ada lagi generasi muda kita yang tidak bisa membaca AlQuran, karena AlQuran merupakan pedoman hidup kita, untuk mendapatkan keselamatan hidup di dunia dan akhirat,” terangnya. Selain itu, lanjut Bupati, program tersebut juga sebagai langkah awal dan persiapan Kabupaten Inhil dalam menghadapi iven-iven

besar nantinya, seperti pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) tingkat Provinsi Riau mendatang. “Insya Allah, pada akhir tahun 2014 nanti, Kabupaten Inhil ditunjuk sebagai tuan rumah MTQ tingkat provinsi. Jadi, mulai saat ini kita harus mempersiapkan segala sesuatunya, sehingga pelaksanaan iven tahunan tersebut dapat berjalan dengan sukses dan lancar,” imbuhnya. (jum)

KASBKBT Gelar Pementasan Seni Kalsel TEMBILAHAN (HR)-Komunitas Adat Seni dan Budaya Kalimantan Benua Tembilahan (KASBKBT) menggelar pementasan seni Kalimantan Selatan, Sabtu (4/1). Kegiatan yang dipusatkan di Taman Kota, Jalan Gajah Mada Tembilahan ini, menampilkan berbagai kesenian khas Kalimantan Selatan (Kalsel), seperti Kuda Kipang, Pencak Silat Kuntau dan Teater Mamandak. Pada kesempatan itu, salah seorang tokoh masyarakat Kabupaten Inhil keturunan Kalsel Arsuli Saleh, mengatakan, saat ini masyarakat Suku Banjar yang berdomisi di Kabupaten Inhil sebahagian besarnya merupakan masyarakat Suku Banjar Riau. Dimana, mereka lahir dan besar di tanah Riau, meskipun dahulunya nenek moyang mereka adalah suku banjar yang berasal dari Provinsi Kalsel. “Sejak lahir kita berada di tanah Riau. Jadi, saya yakin tidak semua generasi

kita masih mengenal adat dan budaya tanah kelahiran nenek moyang kita. Oleh karenanya, pementasan serupa ini tentunya sangat kita sambut baik, paling sebagai sebuah langkah awal kita agar seni dan budaya masyarakat adat Banjar ini tidak sampai terlupakan,” tutur Arsuli. Koordinator Pelaksana, Wahyu menjelaskan, ide untuk menampilkan pementasan seni dan budaya masyarakat Banjar ini muncul dari gagasan komunitas kaum muda Banjar Inhil, yang merasa prihatin dan khawatir generasi penerus Suku Banjar tidak lagi mengenal adat dan budaya nenek moyang mereka. Oleh karena itu, lanjut Wahyu, banyak hikmah dan pembelajaran yang bisa diambil dari pagelaran tersebut, yakni disamping agar seni dan budaya tetap dikenal warga keturunan Banjar, juga diharapkan dapat menjadi pemersatu dan pengikat silaturahim. “Mudah-mudahan, kedepannya pementasan serupa

HALUAN RIAU/HUMAS

HUSNI salah seorang tokoh masyarakat Banjar Kabupaten Inhil, memukul gong sebagai tanda dibukanya Pagelaran Seni Kalsel, Sabtu (4/1). ini secara berkala bisa terus dilakukan agar ia tetap ada, dikenal dan dicintai oleh masyarakat,” tambahnya. Pementasan seni dan

budaya Kalsel yang dimulai pada sore hari ini, menampilkan seni kuda kipang dan diselingi penampilan silat kuntau. Kemudian, pada ma-

lam harinya dilanjutkan dengan pementasan teater mamandak, yang menceritakan tentang kisah-kisah kerajaan kalsel duhulu. (jum) q LAYOUT: SITI NURAINI L.


SENIN

KAMPAR

14

6 JANUARI 2014

KAFE KARAOKE SALAHI PERIZINAN

Satpol PP akan Bongkar Paksa BANGKINANG (HR)-Satuan Polisi Pamong Praja Kampar, akan membongkar paksa setiap kafe yang tak sesuai dengan perizinan. Apalagi bagi kafe yang menyediakan karaoke dan pelayan wanita dan beroperasi hingga larut malam. Kepala Satuan Polisi dibongkar apalagi (Satpol) Pamong Praja (PP) Kampar H Syafruddin, Jumat (3/1) menegaskan setiap warung ataupun kafe yang tidak sesuai dengan perizinan yang dikantonginya akan

menyediakan musik atau karaoke diserta dengan perempuan pelayan. "Kita akan bongkar seluruh kafe yang tidak sesuai dengan perizinannya apalagi menyediakan karaoke dan

DENYUT

KHAIRUDDIN DOMO Liputan Bangkinang wanita pelayan yang buka hingga dini hari," tegasnya. Saat ini lanjutnya, pihaknya telah berkoordinasi dengan Bagian Hukum Setda Kampar guna mencarikan payung hukumnya karena selama ini selalu digelar razia namun tenaga dan anggaran habis tapi pemberantasanya tak juga tuntas.

Syafruddin menyebutkan bahwa Kampar yang dijuluki dengan Serambi Mekkah tak bisa sembarangan dan harus bebas dari kemaksiatan dan di sisi agama dan moral yang ditunjang dengan lima pilar pembangunan Kampar yakni peningkatan akhlak dan moral serta peningkatan SDM harus benar-benar terwujud karena jika mental rusak tentu akan rusak pula lainnya. "Saya minta dukungan

dari seluruh ninik mamak, tokoh adat, tokoh agama dan orang tua yang punya anak untuk ikut bersamasama membasmi pekat (penyakit masyarakat). Termasuk pemerintah daerah yang mempunyai tugas pokok dan fungsi. Namun, jika tidak samasama memberantasnya maka tidak akan bisa diberantas, termasuk camat dan kepala desa," urainya. Bahkan Bupati Kampar bersama jajarannya telah melakukan introspeksi

dengan melakukan iktikaf di LP Bangkinang dan Satpol PP tentunya akan membina anggotanya karena Satpol PP selaku penegak perda harus bersih dulu. "Jika penegak hukum perda tak bersih tentunya tak juga akan berjalan," ujarnya. Sementara itu, Badan Intelijen Aset Negara, Muslim mendukung upaya yang dilakukan Satpol PP dalam memberantas penyakit masyarakat di wilayah Kabupaten Kampar .

Kafe Karaoke Pantauan di lapangan, sejumlah kafe di kawasan Kelok Indah, Kecamatan XIII Koto Kampar beroperasi dengan menyediakan sarana karaoke didukung dengan lampu beraneka warna yang menghiasi ruangan kafe. Aktivitas karaoke kafe terdengar hingga ke jalan lintas Sumbar-Riau. Jelas saja, keberadaannya dinilai miris oleh warga, karena kafe karaoke ini berada di Bumi Serambi Mekkah.***

ADVERTORIAL

NEGERI SERAMBI MEKKAH Pengurus KONI Rumbio Jaya Dilantik BANGKINANG (HR)-Peri Firmansyah dipercaya menjadi ketua harian Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kecamatan Rumbio Jaya. Peri bersama pengurus dilantik Ketua KONI Kampar H Herman Gazali, Jumat (3/1) di aula Camat Rumbio Jaya. Ketua KONI Kampar, Herman Gazali mengingatkan kepada seluruh pengurus untuk bekerja dan mengurus cabang olahraga unggulan yang ada di setiap kecamatan dengan menggali seluruh potensi dari bibit atlit yang bisa membanggakan Kampar di masa yang akan datang, khususnya dan Riau serta tingkat nasional. Sesuai dengan agenda dan program KONI Kampar, setiap KONI kecamatan harus telah terbentuk seluruhnya, mengingat periodesasi pengurus KONI kecamatan telah berakhir pada awal 2013. Hal ini ditunjukkan oleh SK kepengurusan dan pelantikan serentak yang dilakukan oleh Koni Kampar pada tahun 2009. "Selain itu, pelaksanaan Pekan Olahraga Kabupaten (Porkab) yang akan dilaksanakan pada awal Maret 2014, tentu membuat KONI Kampar akan terus melakukan pembenahan seluruh aspek, termasuk struktur KONI yang berada di kecamatan,"tambahnya. Ketua harian Koni Kecamatan Rumbio Jaya, Peri Firmansyah dalam kata sambutannya sangat merespons positif program dan agenda KONI Kampar, karena KONI kecamatan merupakan ujung tombak dalam meraih prestasi pada cabang olahraga. “Kami telah membentuk koordinator setiap desa untuk menjaring atlet yang berada di desa baik atlet perorangan maupun beregu," ujarnya. Artinya dari koordinator desa itu pihaknya akan melakukan seleksi di tingkat kecamatan dengan melihat kemampuan atlet serta prestasi yang pernah dicapai dengan menunjukkan sertifikat, piagam atau medali yang pernah diraih sebelum dikirim untuk Porkab Kampar. Sementara, Camat Rumbio Jaya, Darusmar menginginkan seluruh pengurus KONI Rumbio Jaya yang dilantik untuk selalu berkoordinasi dengan pihaknya. Karena KONI merupakan mitra kerja. Dengan demikian diharapkan seluruh potensi pada cabang olahraga yang ada di Rumbio Jaya dapat diseleksi dan dibina untuk melahirkan atlet yang aandal.(dom)

PERINGATI HARLAH

PPP Kampar Gelar Upacara BANGKINANG (HR)-Dalam rangka memperingati Hari Lahir (Harlah) ke-41 Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Kabupaten Kampar menggelar upacara peringatan Harlah. Upacara digelar di halaman Kantor DPC PPP Kabupaten Kampar Jalan Jenderal Sudirman Bangkinang, Minggu (5/1). Rangkaian upacara digelar pada pukul 10.00 WIB. Bertindak sebagai inspektur upacara Ketua DPC PPP Kabupaten Kampar H Yurmailis Saruji. Tampak hadir pada upacara tersebut, Sekretaris DPC PPP Kampar Hendra Yani , anggota DPRD Kampar Marzuki Malik serta sejumlah caleg DPC PPP Kampar, Angkatan Muda Kabah, pengurus harian DPC PPP Kampar, pengurus Pimpinan Anak Cabang (PAC) dan Pimpinan Ranting. Sebelum melaksanakan upacara, kepada Haluan Riau, Yurmailis mengatakan bahwa bersempena Harlah ke 41, seluruh DPC Kabupaten dan Kota di Indonesia memang diinstruksikan untuk melaksanakan upacara pengibaran bendera. "Tema Harlah kali ini adalah memperkokoh rumah besar umat Islam," ujarnya. Disampaikannya, bahwa di samping melaksanakan upacara, DPC PPP Kampar juga menggelar sejumlah kegiatan seperti bakti sosial di setiap kecamatan dan juga melaksanakan beberapa kegiatan keagamaan. Berhubung momentum Harlah kali ini merupakan momentum strategis karena berdekatan dengan Pemilihan Umum (Pemilu), Yurmailis berpesan kepada seluruh kader PPP Kampar untuk berjuang semaksimal mungkin, kembali menemui para tokoh ulama. Kemudian, Yurmailis juga mengingatkan pesan dari DPP PPP bahwa para kader tidak dibenarkan melakukan perselingkuhan politik, seperti menjalankan kampanye dengan menyatu bersama caleg partai lain. (oni)

ADV/HUMAS

Bagikan Nasi Goreng

Bupati Kampar H Jefry Noer saat membagikan nasi goreng untuk peserta pada acara iktikaf Safari Dakwah Pembangunan di Lapas Kelas IIb, Bangkinang, belum lama ini.

Panen Cabai, Muslim CS Jadi Jutawan Lagi TAPUNG HULU(HR)-Muslim (32) dan 7 orang temannya kembali menghitung duit. Baru 10 kali panen, sudah 20 ton cabai merah yang mereka petik dari lahan seluas 6 hektare. Cabai itu dijual ke pengumpul dengan harga rata-rata Rp25 ribu per kilogram. Belakangan, harga jual melonjak naik di angka Rp30 ribu per kilogram. “Masih ada masa panen 13 kali lagi. Persis di bulan Februari, masa panen baru akan berakhir. Insya Allah, hasil yang akan kami dapat maksimal 45 ton. Kalau dirata-ratakan, hasil per pohon itu hanya satu kilogram. Hasil ini masih lebih rendah dibanding periode pertama tanam Agustus lalu. Waktu itu kami bisa menghasilkan 48 ton cabai merah dari 30 ribu batang,” cerita Muslim, Jumat (3/1) sore. Hitung-hitungan warga Dusun V Desa Danau Lancang, Kecamatan Tapung Hulu itu, dari hasil panen periode kedua ini, dia dan kawan-kawan hanya bisa mengantongi untung sekitar Rp100 juta per orang. Beda dengan untung di periode pertama lalu yang

mencapai Rp1,2 miliar untuk 6 orang. Kalau saja tak dihajar banjir kata Muslim, 48 ribu batang cabai merah jenis Kopay dan Lado F1 yang mereka tanam akhir September lalu dipastikan akan hidup semua. Tapi garagara banjir kiriman yang membikin genangan berhari-hari itu, 5 ribu batang cabai tadi mati. Di dusun I desa yang sama, Ajirman dan kawan-kawan baru akan panen pada akhir bulan ini. Lelaki ini juga Kepala Desa Danau Lancang, bersama warga sekitar menanam 25 ribu batang cabai di atas lahan seluas 2 hektare. Lantas di Kampung Baru, masih di desa yang sama, ada juga kelompok yang menanam 5 ribu batang di atas lahan seluas setengah hektare. Nasib cabai Ajirman dan kawankawan sama saja dengan cabai milik Muslim dan kawan-kawan. “Ada 1 hektare yang stres gara-gara kena banjir. Tadinya, cabai yang kami tanam mencapai 43 ribu batang. Tapi yang hidup cuma 25 ribu batang,” cerita Ajirman. Sebenarnya, Ajirman dan warga

lain tadi tertarik menanam cabai lantaran tergiur dengan untung yang didapat oleh Muslim dan kawan-kawan di periode pertama tanam Agustus lalu. Tapi sayang, baru periode pertama tanam, cabai Ajirman dan kawan-kawan bermasalah. Meski tanaman kali ini hasilnya kurang memuaskan, Muslim mengaku tak patah semangat. Alumni Pusat Pelatihan Pertanian Perdesaan Swadaya (P4S) Kubang Jaya ini malah bertekad membikin Desa Danau Lancang menjadi sentra cabai merah di Kampar, bahkan di Riau. “Bulan ini kami sudah akan menanam 80 ribu batang di atas lahan 8 hektare. Lalu bulan Maret kami juga akan menanam 40 ribu batang di atas lahan 3 hektare. Biar cabai tak putus dari desa ini,” katanya. “Sejak kami menanam cabai merah, kendala teknis tak ada. Persoalan yang kami hadapi hanya banjir. Itu pun lantaran kami memang menanam cabai merah ini pas di cuaca yang ekstrem,” ujarnya. Bagi Muslim, bertanam cabai

merah justru masih sangat menjanjikan. Jauh lebih menjanjikan dari pada bertanam kelapa sawit. Dia kemudian membikin hitungan begini. Modal satu batang cabai merah hanya Rp6000. Modal itu sudah termasuk beli bibit, penanaman, peratawan hingga pemetikan hasil. Lama masa tanam hingga panen berakhir mencapai 6 bulan. “Kalau 1.000 batang, modalnya baru Rp6 juta. Jika tak kena banjir kayak sekarang, hasil per batang cabai itu mencapai 1,5 kilogram. Kalau dijual Rp10 ribu perkilogram saja, hasil per pohon sudah Rp15 ribu. Berarti untung yang kita dapat masih ada Rp9 ribu per pohon cabai. Tapi, sepanjang kami bertanam cabai, harga termurah yang kami jual baru sekitar Rp20 ribu per kilogram,” ujarnya. Sekedar informasi, dari untung bersih periode pertama tanaman cabai, Muslim bisa membeli mobil xenia baru plus lahan untuk rumah. Lima rekannya yang lain bisa membeli lahan kelapa sawit, lahan rumah dan sepeda motor baru. (adv/hms)

DI DESA TARAI BANGUN

Insentif RT/RW 1 Tahun tak Dibayarkan Kades

HALUAN RIAU/HMS

Silaturahmi Humas Setda Kampar melakukan silaturahmi ke Kepala Kejaksaan Negeri Bangkinang, Jumat, (3/1).

TELEPON PENTING Pengaduan Polres

081378366866

Polres Kampar

(0762) 20260

Kantor Bupati Kampar

(0762) 20016

DPRD Kampar

(0762) 20572

RSUD Bangkinang

(0762) 7000029

Kejaksaan Negeri Bkn

(0762) 20041

Pengadilan Negeri Bkn

(0762) 20070

q REDAKTUR: DONI RAHIM

TAMBANG (HR)-Sudah satu tahun perangkat desa di Tarai Bangun, Kecamatan Tambang Kabupaten Kampar, tepatnya sejak bulan Januari sampai Desember 2013 lalu, belum menerima honor atau insentif dari Kepala Desa Tarai Bangun H Kamiruddin. Menurut Ketua RW 01 Dusun II Tarab Mandiri Nur Iklas, didampingi Amiralis Ketua RW 01 Dusun IV Tarab Mulya, Desa Tarai Bangun, Sabtu (4/1) lalu, insentif yang seharusnya mereka terima sekali enam bulan atau dua kali dalam setahun yang telah dianggarkan dalam Alokasi Dana Desa (ADD), sudah satu tahun ini tidak dibayarkan oleh kepala desa.

Diterangkan Nur Ikhlas, ada sekitar 43 RT dan 11 RW yang ada di Desa Tarai Bangun yang belum menerima insentif tersebut. Bukan itu saja, insentif lembaga lainnya yang juga didanai oleh ADD seperti insentif anggota BPD, LPM, Linmas, pemuda dan sebagainya juga belum dibayarkan sang kades. Sementara itu alasan kades tidak jelas, karena kades hanya bisa mengumbar janji-janji dan sering berada di luar kota, sehingga sulit untuk ditemui. Akibat tidak dibayarkannya insentif tersebut, beban mereka sebagai aparat desa semakin berat. Banyak program yang terhambat pelaksanaannya dan juga beberapa

kegiatan di tingkat bawah terpaksa memakai dana pribadi perangkat desa. Diterangkannya, beberapa tahun sebelumnya sang kades pun pernah terlambat membayar insentif mereka selama 6 bulan. Namun keterlambatan itu dapat segera diatasi setelah Camat Tambang waktu itu H Asmansyah turun tangan. Namun untuk saat ini sang kades menunggak pembayaran insentif perangkatnya sudah satu tahun. Permasalahan ini telah dilaporkannya ke Camat Tambang, baik kepada Kasi Pemerintahan maupun Camat Tambang. Namun sampai saat ini, menurut Nur Ikhlas, pihak kecamatan baru sebatas

memberikan surat teguran atau peringatan kepada sang kades. Inspektorat Kabupaten Kampar pun sekitar satu bulan lalu telah melakukan pemeriksaan pada aparat desa di Kantor Desa Tarai Bangun, namun hasil pemeriksaan dan juga insentif RT/RW belum ada titik terangnya. "Sudah kita laporkan permasalahan ini kepada pihak kecamatan, namun hasilnya tidak jelas karena sebatas memberikan surat teguran atau peringatan. Begitu juga pihak Inspektorat sudah melakukan pemeriksaan pada kantor desa, tapi hasilnya pun sampai saat ini belum ada titik terangnya," jelas Nur Ikhlas.

Sementara itu, Amiralis menyebut, karena ketidakjelasan nasib insentif ini, perangkat Desa Tarai Bangun bersepakat Senin ini akan mengadukan permasalahan ini ke DPRD Kampar dan instansi terkait lainnya. Ketika hal ini dikonfirmasikan kepada Kepala Desa Tarai Bangun H Kamiruddin, melalui telepon selularnya, dari tiga nomor handphone kades yang diperoleh wartawan, baik dari kades sendiri ketika berjumpa beberapa bulan lalu, maupun diperoleh dari orang-orang terdekat kades, namun semua nomor tersebut tidak bisa dihubungi karena tidak aktif lagi. (ben) q LAYOUT: WIWIN


SENIN

ZONA RIAU

15 Caleg Kampar Bentuk Forum Dapil I Balungguok 6 JANUARI 2014

BANGKINANG (HR)-Dalam rangka memberikan pembelajaran politik yang benar kepada masyarakat sekaligus untuk mencerdaskan masyarakat dalam berpolitik, calon legislatif dari daerah pemilihan Kampar I, membentuk forum yang diberi nama Dapil I Balungguok yang berarti Dapil I berkumpul. Pembentukan Forum Dapil I Balungguok ini diinisiator oleh caleg Partai Golkar Zulhendri Zainur dan

Yulihendra. Forum Dapil I Balungguok ini terbentuk, Sabtu (4/1) kemarin. Saat forum Dapil I Ba-

HERMAN JHONI Liputan Kampar lungguok ini terbentuk, maka caleg dari Dapil I ini langsung melakukan pertemuan di Black Cafe dan dilanjutkan di Rumah Pondok Patin Air Tiris. Caleg ini berasal dari berbagai partai politik seperti Partai Golkar, Demokrat, PDIP, Hanura, Gerindra dan partai lainnya. Zulhendri kepada Haluan Riau menyampaikan bahwa ide untuk membentuk fo-

rum ini berasal dari keinginan mencerdaskan masyarakat, membangun kebersamaan sesama caleg. "Kita ingin tunjukkan kepada masyarakat bahwa caleg bisa membangun kebersamaan, kompak," ujarnya. Forum ini juga ingin tunjukkan kepada masyarakat bahwa pemilihan legislatif merupakan wadah untuk memperjuangkan kepentingan masyarakat di lembaga politik. "Kita tidak ingin, pemilu jadi ajang pemecah belah baik antar masyara-

kat maupun antar caleg itu sendiri," ujar Zulhendri. Menurut Zulhendri, mereka menyadari bahwa dari 118 caleg Dapil I, hanya 10 orang yang akan duduk di DPRD. "Lebih banyak yang tidak duduk daripada yang akan duduk, dan dari awal ini sudah disadari oleh rekan-rekan caleg sehingga kita perlu bangun kebersamaan sejak dini," ujarnya. Setelah terbentuk forum ini selanjutnya, Dapil I Balungguok ini akan melakukan pertemuan berkala, di

antaranya menggelar coffe morning setiap dua minggu sekali yang akan mengunjungi tiga desa dalam sehari. "Tanggal 18 mendatang pertemuan akan dilakukan di Tanjung Rambutan, dilanjutkan ke Air Tiris, dan Penyasawan," ujarnya. Pertemuan berikutnya di Kampar Utara, Kampar Timur dan Tambang. "Kita akan memberikan contoh yang baik kepada masyarakat, bahwa sesama caleg saja kompak apalagi masyarakat, karena tujuannya sama

memperjuangkan kepentingan masyarakat," ujarnya. Caleg PDIP Haryanto Arbi kepada Haluan Riau menyampaikan bahwa terbentuknya forum ini bisa membangun komunikasi yang baik antar caleg, mem berikan pembelajaran politik yang baik, berkompetisi yang santun dan politik yang beretika. "Kami rasa ini pendidikan politik yang baik, saat pertemuan seluruh caleg boleh memakai atribut partai masing-masing," ujarnya. ***

APBD Pekanbaru Rampung Pertengahan Januari Pekanbaru (HR)-Legislator DPRD Kota Pekanbaru Wahyudianto menyatakan pengesahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah rampung pertengahan Januari 2014 karena saat ini masih dibahas oleh Badan Anggaran. "Memang agak terlambat pengesahan APBD karena harus mendalami Rancangan Kegiatan Anggaran (RKA) masing-masing dinas dan badan," kata anggota Badan Anggaran (Bangar) DPRD Kota Pekanbaru Wahyudianto di Pekanbaru, Sabtu (4/1). Politisi Partai Golkar itu mengatakan lambannya pengesahan APBD setempat berdampak terhadap realisasi program Pemko Pekanbaru. Padahal seharusnya APBD Kota Pekanbaru 2014 sudah disahkan paling lambat akhir Desember 2013, tapi karena kendala di antaranya anggota dewan yang reses ke

daerah pemilihan masingmasing. Demikian pula, kendala lain yakni pihaknya harus mendalami RKA tiap-tiap Satuan Kerja Perangkat Dinas (SKPD) dan dilakukan secara cermat dan tepat agar dapat dimanfaatkan untuk kepentingan warga. Namun APBD Kota Pekanbaru pada tahun 2013 sebesar Rp1,9 triliun naik sebesar 13,57 persen dari tahun lalu. Setelah APBD Pekanbaru tersebut disahkan DPRD setempat, maka diajukan ke Gubernur Riau untuk disetujui penggunaannya. Menurut anggota Banggar yang juga Ketua Komisi I DPRD Kota Pekanbaru itu bahwa tahun 2013, pengesahan APBD sudah selesai pertengahan Desember, tapi untuk saat ini mengalami keterlambatan. (ant)

Pekanbaru akan Bangun Labor Klinik Rp2 M PEKANBARU (HR)-Pemerintah Kota Pekanbaru akan membangun satu unit laboratorium klinik senilai Rp2 miliar guna memudahkan masyarakat melakukan bermacam-macam tes pada spesimen biologis untuk mendapatkan informasi tentang kesehatan mereka. "Laboratorium klinik atau laboratorium medis ini nantinya bisa dimanfaatkan khususnya untuk pasien yang mendapatkan rujukan dari Puskesmas untuk mengetahui kimia darah, darah rutin, urine serta tinja," kata Kepala Dinas Kesehatan Kota Pekanbaru Rini Hermiyati, akhir pekan lalu. Menurut Rini, Pemko baru memiliki satu unit labarotorium namun hanya untuk menguji kualitas air, sedangkan laboratorium klinik ini diperlukan berkaitan dengan tuntutan kebutuhan masyarakat. Laboratorium klinik di Pekanbaru memang sudah ada satu unit, katanya, akan tetapi dikelola oleh swasta dan tentunya masyarakat mengeluarkan biaya sendiri. "Oleh karena itu, pada tahun 2014 dilakukan pengerjaan fisik gedung laboratorium dengan luas bangunan 120 m atau dua lantai itu sedangkan pengadaan peralatan dilakukan pada 2015," katanya dan menambahkan anggaran pembangunan berasal dari APBD Pekanbaru 2014. Sementara itu untuk sumber daya manusia pendukung operasional labor ini sudah diberikan berbagai pelatihan. Awal tahun ini, katanya, lagi detail engineering design (DED) adalah produk konsultan perencana yang biasa digunakan dalam membuat sebuah perencanaan detail bangunan sipil seperti laboratorium ini. (ant)

Tujuh... "ITU belum ada pemecatan tiga PNS Disperindag jarang masuk kantor dan mungkin

Dari Hal. 9 tujuh orang yang dimaksudkan termasuk itu," jelas Hermanius. (rud)

Pemko.. KETIKA ditanya adanya keterlambatan pengumuman hasil tersebut, apakah tidak mengancam kuota CPNS tahun berikutnya, seperti Kabupaten Meranti yang terancam kuota CPNS berikutnya. Hermanius menyebutkan, sistem ujian yang diterapkan Pemko berbeda dengan pemkab lainnya di Riau. "Tidak tahu saya itu, kita

q REDAKTUR: MOHD MORALIS

HALUAN RIAU/AHMAD AFDALI

Kembali Diaspal Sejumlah Pekerja Dinas Pekerjaan Umum kembali melakukan pengaspalan Jalan Yos Sudarso, Rumbai, yang telah lama rusak dan bergelombang, Minggu (5/1). Pengerjaan ini dilakukan setelah sekian lama terhenti.

Dewan... DIUNGKAP oleh aparat Kepolisian Maka ke depan, harus menjadi catatan penting bagi aparat penegak hukum dalam hal ini Satuan Reserse Kriminal di Kepolisian. Selanjutnya kasus geng motor masih muncul di Kota Pekanbaru. Padahal, aparat Kepolisian telah mengamankan bos besar geng motor yang Dari Hal. 9

kan tidak sama karena kita kan menggunakan sistem CAT (Computer Assisted Test) dan tidak bisa disamakan," ujarnya. Selanjutnya, ketika disinggung apakah belum adanya kepastian kapan diumumkan akan menimbulkan prasangka atau persepsi adanya dugaan kongkalikong, Hermanius mengimbau masyarakat jangan ragu

dengan transparansi tes menggunakan sistem CAT. Sebab, katanya, ke mana pun nilainya dikirim, tetap tidak akan berubah dan tidak ada celah untuk kecurangan karena nilainya sudah ditayangkan. "Setiap peserta sudah memegang nilainya masing-masing. Cuma sekarang itu untuk menetapkan perlu pengumuman dan sekarang menunggu itu," terangnya. ***

Dari Hal. 9 bernama Klewang. Untuk itu diminta aparat Kepolisian terus meningkatkan pengawasan mengamankan berbagai tindakan kejahatan baik besar maupun kecil. "Perlu peningkatan ki-

nerja para intelijen kita untuk mengungkap tindakan kriminal di negeri ini. Karena semakin hari tindakan kriminal ini akan semakin tinggi," pintanya. Yose juga menambahkan,

sebagai wakil rakyat dirinya berharap agar pada tahun 2014 ini aparat Kepolisian dapat meminimalisir segala bentuk tindakan kriminal di Pekanbaru dan Riau secara umumnya. "Ini pengalaman

Mukhniarti... SEKITAR Jalan Rawa Indah yang memang hadir menyaksikan rangkaian acara tablig akbar dan doa bersama. Adi mengatakan, ia sangat bersyukur dengan adanya bantuan dari pemerintah provinsi sebesar Rp50 juta karena memangsaat ini pembangunan Masjid Al Muttaqin tengah terbengkalai. "Ini adalah dana bantuan yang paling besar yang pernah kami dapatkan, tentunya kami sangat berterima kasih atas perjuangan dan

yang luar biasa, begitu banyak pelajar yang terlibat aksi tindak kriminal, ke depan yang kita harapkan agar yang bagus dipertahankan dan yang buruk diperbaiki," imbuhnya. (ben) Dari Hal. 9

kepedulian ibu Mukhniarti sehingga Masjid Al Muttaqin mendapatkan bantuan dana yang besar dari pemerintah provinsi," ujar Adi. "Kita juga tidak menyangka bisa dapat dana bantuan sebanyak ini dari Pemprov, sedangkan dari Pemko Pekanbaru saja kami belum dapat bantuan," katanya lagi. Adi berharap Pemko juga memperhatikan pembangunan infrastruktur di kawasan Rawa Indah, karena

sampai saat ini masih ada jalan yang belum diaspal. "Kemarin sudah ada swadaya dari masyarakat untuk perbaikan jalan di sini, tapi tidak mendapatkan izin dari AURI. Alhasil tidak jadi, sekarang kami berharap bantuan dari Pemko soal jalan ini," ungkapnya. Hadiri Pelantikan Usai menyerahkan bantuan ke Masjid Al Muttaqin, Mukhniarti, menghadiri pelantikan Ketua RW 04 dan RT se-wilayah RW 04, Kelu

rahan Tangkerang Barat, Marpoyan Damai. Acara yang dilaksanakan di Jalan Duyung (Udang Putih) tersebut berlangsung dengan penuh rasa kekeluargaan dan diisi dengan acara hiburan organ tunggal serta makan siang bersama warga. Selain Mukhniarti, juga tampak hadir anggota DPRD Pekanbaru, Camat Marpoyan Damai, Lurah Tangkerang Barat dan sejumlah tokoh masyarakat setempat. (mg10/azw)

q LAYOUT:TAUFIK


SIAK

16

SENIN 6 JANUARI 2014

NEGERI ISTANA

DENYUT

NEGERI ISTANA Warga Harapkan Jembatan Penghubung Diperbaiki SUNGAI APIT (HR)-Warga Desa Tanjung Kuras, Kecamatan Sungai Apit kususnya Dusun II Kampung baru mengeluhkan kondisi jembatan penghubung yang rusak parah. Warga berharap, Pemerintah Kabupaten Siak dapat segera memperbaikinya. Kepala Dusun II Arizal, Minggu (5/1) mengatakan, kondisi jembatan di Dusun II sangat memprihatinkan dan harus diperbaiki. "Kami berharap agar perbaikan jembatan tersebut bisa segera direalisasikan, karena jembatan tersebut sudah cukup lama, mulai dari pemekaran Kabupaten Siak memisahkan diri dari Kabupaten Bengkalis hingga sekarang belum juga dibangun. Jembatan ini adalah salah satu akses masyarakat di sini. Baik itu para petani, anak sekolah dan lain-lain untuk melakukan aktivitas sehari hari," jelas Kadus. Senada dengan Syamsir, anggota BPD Desa Tanjung Kuras, Kecamtan Sungai Apit. Syamsir mengungkapkan, pihaknya sangat berharap jembatan penghubung tersebut segera dibanggun. "Jembatan ini sudah cukup parah rusaknya dan perlu diperhatikan agar jembatan tersebut tidak memakan korban seperti terpeleset, jatuh ataupun ban bocor karena paku yang menganga dan lain-lain," ungkap Syamsir. Sementara itu, Kades Tanjung Kuras Badaruddin membenarkan keluhan warganya tersebut. "Warga sudah lama mengharapkan jembatan itu segera dibangun, namun sampai sekarang belum terealisasi. Kita sudah berusaha seoptimal mungkin untuk mengusulkan agar jembatan tersebut segera dibangun. Belum lama ini, kita juga langsung menyampaikan kepada Bupati agar jembatan ini segera diperbaiki dan Bupati sudah menjajikan untuk tahun 2014 jembatan tersebut akan dibangun, tapi kita belum tau persis bulan berapa," paparnya. Kades berharap, Bupati dapat komit dengan janjinya yang disampaikan saat kunjungan kerja ke Desa Tanjung Kuras, yakni segera membangun jembatan tersebut. (mg5)

HALUAN RIAU/ABDUS SALAM

MASSA berkumpul di simpang 3 depan Masjid Sungai Bayam, mereka menahan mobil Perusahaan Artakindo dan menuntut perusahaan memperbaiki jalan, Minggu (5/1).

TUNTUT ARTAKINDO PERBAIKI JALAN

HALUAN RIAU/SUGIANTO

KONDISI Jembatan Dusun II, Desa Tanjung Kuras, Kecamatan Sungai Apit sangat memprihatinkan. Foto diambil, Minggu (4/1).

SEMPANA BULAN ULANG TAHUN

Perguruan IKS PI Kera Sakti Gelar Berbagai Kegiatan SIAK (HR)-Perguruan Ikatan Keluarga Silat Putra Indonesia Kera Sakti Cabang Kabupaten Siak akan menggelar berbagai kegiatan, dalam rangka mengisi Bulan Ulang Tahun Perguruan di Januari 2014 ini. Walau pemusatan perayaan ulang tahun baru akan dilaksanakan pada 19 Januari mendatang, namun serangkaian kegiatan sudah mulai dilaksanakan. Antara lain, melakukan pelatihan persamaan gerak sekaligus tes kenaikan sabuk di Kecamatan Bungaraya dan sebelumnya juga sudah mengisi atraksi di Komunitas Fotografer Siak dan Agenda Bakti Sosial serta menanam Pohon. "Kami bersyukur karena sampai saat ini perguruan ini masih eksis dan tetap bertahan dalam mengembangkan ajaran perguruan yang berorientasi kaderisasi, keteladanan dan kepahlawanan melalui beladiri dan kerohanian," ujar Ketua Cabang Tarsono. Kegiatan tersebut terlaksana, sebutnya, tidak lepas dari dukungan dan semangat warga Kera Sakti yang tidak kenal lelah untuk berkarya secara mandiri dalam kesederhanaan hidupnya. Sementara itu, Ketua Panitia Tes Kenaikan Sabuk Didik Asmadi mengaku bangga bisa mengumpulkan warga peguruan dari berbagai penjuru, untuk memeriahkan berbagai acara tersebut. "Alhamdulilah dari kabupaten lain seperti Pelalawan dan Bengkalis dalam acara tes ini juga datang. Ini artinya, perguruan IKS sangat berkembang pesat untuk mendidik kader bangsa yang berbudi pekerti yang baik," terangnya. (mg5)

Puluhan Warga Turun ke Jalan SABAK AUH (HR)-Sekitar 50 an masyarakat Desa Rempak kembali turun ke jalan, Minggu (5/1). Mereka menuntut PT Artakindo memperbaiki jalan poros Dusun Sungai Bayam yang hancur. ABDUS SALAM Liputan Sabak Auh Masyarakat menganggap kendaraan perusahaan aspal jalan tersebut yang mengakibatkan jalan rusak. Kali ini merupakan aski yang kelima, sebagaimana diberitakan sebelumnya, pada tanggal 27 Desember lalu masayarakat menggelar aksi hingga bermalam. Di malam itu perusahaan langsung melakukan penimbunan, dan sekitar pukul 4 pagi, pekerja berhenti dan berjanji akan melanjutkan pada pukul 08.00 WIB. Lanjutnya, setelah aksi pada september lalu, perusa-

haan sempat melakukan penimbunan pada jalan yang berlubang, itupun dengan tanah dan hanya dilakukan di bagian depan. "Perusahaan ini banyak bohongnya, pertama janji September, ditunda ke 25 November, kemaren waktu kita aksi malam mereka langsung mengerjakan, namun berhenti malam itu juga, janjinya akan dilanjutkan pagi jam 8. Namun setelah seminggu lebih tak kunjung dilanjutkan, makanya kami turun lagi," ujar Ibon (35) masa aksi, warga Dusun Sungai Bayam. Dijelaskannya, aksi dimulai sejak pagi sekitar pukul 08.00 WIB, beberapa mobil

perusahaan sempat ditahan beberapa jam, setelah itu baru pihak perusahaan turun dan menyerahkan alatnya lagi. "Kali ini kami akan mengawasi pengerjaannya hingga selesai, kemungkinan kalau kami tinggal mereka bisa berhenti kerja," tegasnya Pantauan lapangan sekita pukul 15.00, masyarakat berkumpul di tiga titik, tepatnya dekat alat berat yang sedang menimbus dan mengaspal jalan. Ada yang duduk di atas motor, duduk diatas pipa minyak sebagian berdiri beberapa meter dari pekerja sambil mengawasi langsung. "Sepertinya perusahaan tidak serius melakukan perjanjiannya dengan masyarakat, buktinya nunggu kami melakukan hal seperti ini baru mereka mau mengerjakan. Kami tahan mobilnya, baru mereka menanggapi keluhan masyarakat," tegas Ujang, warga Rempak yang juga masa aksi Senada disampaikan

oleh kepala desa Rempak, Salma Alfarizi, dikatakannya seluruh masyarakatnya telah kompak menuntut tanggungjawab perusahaan, jika perbaikan nanti terlihat terkesan asal dan tidak dilanjutkan, maka masyarakat akan memblokir kendaraan perusahaan Artakindo, dan mempersilahkan perusahaan itu membuat jalan sendiri atau lewat sungai. "Pokonya, kalau Artakindo tidak mau memperbaiki, kami akan blokir jalan, perusahaan silakan beroperasi, tapi jangan lewat jalan kami, silahkan lewat sungai," tegas Kades Informasi di lapangan, perusahaan yang beroperasi dibibis sungai Siak itu mendatangkan sebagian bahan material melalui jalur sungai, tampak ada pintu masuk Ponton di Bibir sungai samping pintu masuk perusahaan, tepatnya pas di samping pompa pengeboran

minyak PT. BOB/BSP. "Untuk bahan kasarnya lewat sungai, bahan halus lewat darat. Yang jelas perusahaan menggunakan jalan ini untuk membawa bahan yang sudah di olah dan dibawa ke tempat proyeknya, dan juga memasukan bahan pasir," ujar salah seorang masa aksi Saat itu, perusahaan hanya mengutus bagian Finance, yakni Afrianti dan satu orang rekanny. Afrianti mengaku Humas perusahaannya yakni Desrianto sedang ke luar kota. Saat dimintai keterangan, dirinya berkilah bahwa perusahaannya sedang fokus mengerjakan beberapa proyek yang mendekati jatuh tempo. "Bukan tidak mau memperbaiki, kami sedang fokus mengerjakan proyek yang waktunya sudah detline, lagian untuk mengaspal ulang kita harus melakukan pengerasan dulu, baru bisa diaspal," pungkasnya.***

ADVERTORIAL HALUAN RIAU/SUGIANTO

PERWAKILAN anggota Perguruan IKS PI Kera Sakti seKabupaten Siak foto bersama dalam acara kenaikan sabuk atau tingkatan siswa.

DESEMBER LALU GUBRI KELUARKAN SK

PAW Ariadi Tarigan Menunggu Banmus SIAK (HR)-Kendati Gubernur Riau telah mengeluarkan SK PAW pada anggota DPRD Siak Ariadi Tarigan, namun Badan Musyawarah (Banmus) DPRD Siak belum mengeluarkan SK penggantinya. Informasi yang dirangkum, SK PAW tersebut telah dikeluarkan Gubri per tanggal 13 Desember lalu. Ariadi Tarigan, politis dari PPRN yang merupakan anggota Komi III DPRD Siak ini akan digantikan Masyuruddin Siregar. Ketua DPRD Siak Zulfi Mursal dikonfirmasi melalui telepon seluler mengaku, belum melihat langsung SK tersebut. Namun dirinya membenarkan telah mendengar informasi itu sejak Desember lalu. "Masalah PAW itu merupakan kebijakan Gubernur dan keputusannya bukan ditangan saya. Keputusannya ada ditangan Banmus," ujarnya. Dirinya menjelaskan, saat ini jadwal Banmus padat, kemungkinan terkait PAW tersebut akan dibicarakan pada tanggal 3 Februari mendatang. Hal itu menandakan, masa jabatan Ariadi Tarigan sebagai Wakil Rakyat masih berlangsung hingga Februari mendatang. "Jadwal Banmus saat ini padat, dari 2 Januari lalu hingga 3 Februari terisi dengan agenda. Namun, jika dinilai mendesak, pembicaraan PAW tersebut bisa dilakukan cepat, itu tergantung kebijakan Banmus," tuturnya.(lam)

TELEPON PENTING Langganan Koran Kantor Bupati DPRD Polres q REDAKTUR: NURSYAMSI

08127664045 0764-20200, 322120 0764-322019 0764-20110

BUPATI BUKA PELATIHAN GURU MENGAJI

"Tingkatkan Pemahaman Alquran kepada Anak Didik" SIAK (HR)-Bupati Siak H Syamsuar menyampaikan kepada seluruh guru mengaji agar lebih meningkatkan pemahaman pembacaan dan pendalaman membaca Alquran kepada anak didik. Hal itu perlu dilakukan, agar pemahaman terhadap Alquran lebih sempurna. Demikian disampaikan Bupati saat membuka Pelatihan Guru Mengaji di Aula Hotel Yasmin, Siak, Minggu (4/1). Dengan adanya pelati-

han tersebut, lanjut Bupati, guru mengaji dapat menimba ilmu dan lebih meningkatkan pengetahuannya untuk dapat diteruskan kepada anak didik di wilayah masing-masing. "Dalam pelatihan ini diharapkan dapat meningkatkan bacaan serta memahami segala hukum dan tajwid bacaan Alquran, dengan tujuan agar pembacaan dan pemahaman terhadap Alquran lebih sempurna sesuai dengan ketentuan dalam membaca

Alquran," ujarnya. Terkait itu juga, Bupati mengharapkan para ustad dan pemuka agama agar dapat memberikan contoh kepada anak-anak untuk gemar membaca Alquran. "Serta diharapkan agar semua anak-anak kita tidak ada lagi yang tidak bisa membaca Alquran," tuturnya. Sementara itu, Ketua pelaksana Pelatihan Guru Mengaji, Ustad Kaspul Anwar mengatakan, kegiatan pelatihan guru mengaji tersebut merupakan kegia-

tan Lembaga Pengembangan Tilawatil Quran Siak, yang diselenggarakan mulai, 3-17 Januari mendatang. Kegiatan tersebut diikuti sebanyak 300 orang peserta yang dibagi dalam tiga angkatan. "Guru mengaji ini berasal dari 14 kecamatan yang ada di wilayah Kabupaten Siak, mereka ini akan kita beri pelatihan dan ilmu-ilmu membaca dan mempelajari Alquran dengan cepat dan mudah dipahami dan dikuasai anak anak," jelasnya.

Pada kesempatan itu juga, Bupati memnyerahkan bingkisan kepada peserta guru mengaji berupa CD Tilawah dan Tartil Quran, buku Tajwid serta Alquran yang masing-masing peserta mendapatkan lima eksamplar. "Semoga pelatihan guru mengaji ini sangat bermanfaat bagi setiap peserta dan kami berharap semoga nantinya dapat menerapkan ilmu yang didapat dan diajarkan kepada anak didik di wilayahnya masing-masing," pungkas Kaspul.(adv/humas)

Pembagunan Sumber Air Bersih Jadi Prioritas SIAK (HR)-Pembangunan sumber air bersih merupakan salah satu program pemerintah Kabupaten Siak yang menjadi prioritas di tahun 2014. Hal itu, mengingat warga di beberapa kecamatan yang ada di Kabupaten Siak sulit untuk mendapatkan air bersih, karena faktor alam. Bupati Siak H Syamsuar mengatakan, Pemkab Siak dalam waktu dekat

akan segera membangun sumber air bersih dibeberapa daerah di Kabupaten Siak, kegiatan ini telah ditetapkan dalam anggaran APBD Siak tahun 2014. "Pembangun sarana sumber air bersih dibeberapa wilayah di Siak yang kesulitan air bersih, seperti Kecamatan Pusako, Sabag Auh, Kerinci Kanan, Siak Lubuk Dalam dan beberapa daerah lainnya yang kesulitan air

bersih akan segera dibangun sumber air bersih," ujar Bupati, baru-baru ini. Bupati menjelaskan, permasalah air bersih merupakan sekala prioritas. Ia berharap persolan air bersih akan segera dapat di tuntaskan pada tahun 2014 ini. Selain persoalan air besih, pada tahun anggaran 2014, pembangunan lebih diarahkan pada peningkatan infrastruktur di Pedesaan.

"Fokus pembanguna fisik, seperti pembangunan sumber air bersih, semenisasi jalan desa, dan infrastruktur lainnya menjadi fokus kita pada APBD 2014 ini," ungkapnya. Peningkatan infrastruktur di desa, seperti jalan, pelabuhan, pasar di daerah pedesaan, diharapkan dapat berdampak positif pada perekonomian masyarakat, karena akses yang akan sema-

kin mudah dan lancar. Dan hal itu diharapakan akan memicu tumbuhnya pusat perekonomian baru dimasyarakat seperti pasar-pasar. Baru yang akan tumbuh didesa. "Melalui peningkatan infrastruktur itu, kesenjangan pembangunan antara desa dan kota juga semakin tipis. Dan akses dari desa ke kota pun akan semakin mudah," jelasnya.(adv/humas) q LAYOUT: JUMAILIS


SK R

SENIN 6 JANUARI 2014

17

MADRID (HR)-Madrid memulai awal tahun ini menghadapi tim papan bawah, Celta Vigo di Stadion Santiago Bernabeu, Selasa (7/1) dinihari WIB. Kemenangan menjadi incaran pelatih Carlo Ancelotti. Jelang menghadapi Celta, Madrid memiliki modal bagus ketika mengalahkan PSG dalam pertandingan uji coba pada awal tahun ini. "Awal tahun ini kami mesti tancap gas. Tertinggal delapan poin dari Atletico bukanlah sedikit. Jika menang kami bisa memangkas menjadi lima poin. Kami tidak ingin kecolongan lagi," ujar Ancelotti di situs klub. Menghadapi Celta, empat pemain Madrid masih diragukan tampil. Mereka adalah Sami Khedira, Gareth Bale, Raphael Varane dan Fabio Coentrao. Kendati kondisi pemain sudah membaik pasca cedera, namun belum tentu

LIVE SELASA 7 JANUARI PUKUL 01.00 WIB PERKIRAAN SUSUNAN PEMAIN REAL MADRID Lopez, Arbeloa, Ramos, Pepe, Marcelo, Alonso, Modric, Di Maria, Isco, Ronaldo, Benzema CELTA VIGO Yoel, Fontas, Aurtenetxe, Castro, Costas, Krohn-Dehli, Oubina, Fernandez, Orellana, Rafinha, Santi Mina REKOR PERTEMUAN 10/01/13 Liga Celta Vigo vs Madrid: 1-2

sudah bisa dimainkan Ancelotti. Sementara di kubu tamu, tekad mencuri poin dicanangkan. Tim penghuni peringkat 16 klasemen sementara itu memiliki tugas berat. Meskipun timnya berada dalam posisi underdog, namun winger Celta, Augusto Fernandez, menolak untuk menyerah lebih awal dan menjanjikan

perlawanan berarti kepada tim tuan rumah. Pemain asal Argentina ini menegaskan bahwa timnya mengunjungi Madrid dengan misi mencuri poin. "Jika anda mengunjungi Santiago Bernabeu dengan niat untuk berjalan-jalan, lebih baik anda tetap di rumah saja," tegas pria 27 tahun ini. "Semua laga melawan Real Madrid, Barcelona, dan Atletico Madrid terasa menyenangkan karena disaksikan oleh seluruh dunia. Namun laga ini memiliki arti penting bagi kami, seluruh tim akan mempersiapkan diri sebaik mungkin." Madrid sendiri saat ini berada 12 tangga lebih baik ketimbang Celta dengan bertengger di posisi ketiga dengan 41 poin, berselisih lima angka dari Atletico dan Barca yang bersaing di puncak klasemen. (ozc/blc/pep)

13/12/12 Copa Madrid vs Celta Vigo: 4-0 13/12/12 Copa Celta Vigo vs Madrid: 2-1 20/10/12 Liga Madrid vs Celta Vigo: 2-0 02/04/07 Liga Celta Vigo vs Madrid: 1-2

ARSENAL 2 VS 0 TOTTENHAM

The Gunners Kuasai London Utara LONDON (HR)-Derby London Utara di babak ketiga Piala FA akhirnya menghasilkan Arsenal sebagai pemenang. Arsenal menundukkan tetangganya, Tottenham Hotspur, dengan skor 2-0 dan lolos ke babak keempat. Pada pertandingan di Emirates Stadium, Minggu SUSUNAN PEMAIN ARSENAL Fabianski, Sagna, Vermaelen (Mertesacker 46'), Koscielny, Monreal, Arteta (Oezil 75'), Wilshere (Flamini 71'), Rosicky, Cazorla, Gnabry, Walcott TOTTENHAM Lloris; Walker, Chiriches, Dawson, Rose; Lennon, Bentaleb, Dembele, Eriksen; Adebayor, Soldado (Chadli 63')

q REDAKTUR: PERDANA PUTRA

(5/1) dinihari WIB, Arsenal yang mengalami krisis penyerang memasang Theo Walcott sebagai striker. Sementara itu, Tottenham tetap mengandalkan duet Emmanuel Adebayor-Roberto Soldado di lini depan. Arsenal mengakhiri babak pertama dengan keunggulan 10. Santi Cazorla membawa The Gunners memimpin lewat golnya. Pada babak kedua, Arsenal mencetak satu gol tambahan lewat kaki Tomas Rosicky. Tak ada satu pun gol balasan dari Tottenham. Penampilan Arsenal ketika mengalahkan Tottenham Hotspur di babak ketiga Piala FA membuat manajer Arsene Wenger senang. Wenger menilai The Gunners bermain baik pada laga itu. "Pertandingan dimainkan

pada kecepatan yang bagus dan saya pikir kami mengontrol dengan cukup baik dua sisi permainan: pertahanan dan serangan," ujar Wenger di situs resmi klub. "Kami selalu terlihat disiplin dan ketat di lini belakang. Setiap kali, ketika permainan kami berdasar pada pergerakan dan cepat, umpan-umpan yang tajam, kami terlihat berbahaya," tambahnya. Wenger juga secara khusus memberikan pujian kepada salah satu pemain mudanya, Serge Gnabry. Gnabry bermain penuh pada laga melawan Tottenham dan memberi assist untuk gol Cazorla. "Dia punya beberapa pertandingan bagus, tapi mungkin kami sedang tampil di luar kandang. Dia bermain

bagus di Swansea, di Crystal Palace, dan secara umum pada hari ini dia telah menunjukkan bahwa dia adalah kualitas. Dia tampil sangat bagus," kata Wenger. "Dia masih sangat muda. Dia lahir pada tahun 1995. Jadi, itu menunjukkan bahwa dia masih sangat muda dan dia punya kualitas. Dia cerah dan punya otak sepakbola yang bagus," pujinya.(ozc/ dtc/pep)

q LAYOUT: JUMAILIS


18

ARENA TENIS SYDNEY INTERNATIONAL

KLASEMEN SEMENTARA LIGA SPANYOL 1. Atletico 2. Barcelona 3. Madrid 4. Bilbao 5. Sociedad 6. Villarreal 7. Sevilla 8. Valencia 9. Getafe 10. Espanyol 11. Malaga 12. Levante 13. Granada 14. Almeria 15. Elche 16. Celta Vigo 17. Valladolid 18. Osasuna 19. Vallecano 20. Betis

18 16 1 1 47-11 17 15 1 1 49-12 17 13 2 2 48-20 17 10 3 4 26-21 17 8 5 4 33-23 17 8 4 5 27-18 17 7 5 5 32-29 18 7 2 9 25-29 17 7 2 8 20-27 17 6 4 7 22-23 18 5 5 8 19-23 18 5 5 8 16-26 18 6 2 10 15-25 18 5 4 9 20-32 17 4 5 8 16-23 17 4 4 9 21-27 18 3 7 8 21-29 17 4 3 10 14-28 17 4 1 12 16-40 18 2 5 11 15-36 Hasil Sabtu (4/1) Malaga vs Atletico: 0-1 Minggu (5/1) Valladolid vs Betis: 0-0 Valencia vs Levante: 2-0 Almeria vs Granada: 3-0 Sevilla vs Getafe Barcelona vs Elche Senin (6/1) Osasuna vs Espanyol Sociedad vs Bilbao Selasa (7/1) Madrid vs Celta Vigo Vallecano vs Villarreal Top Skorer 19-Diego Costa (Atletico) 18-Cristiano Ronaldo (Madrid) 11-Antonie Griezmann (Sociedad) 11-Javi Guerra (Valladolid)

SENIN 6 JANUARI 2014

49 46 41 33 29 28 26 23 23 22 20 20 20 19 17 16 16 15 13 11

Errani Belum Terbendung SYDNEY (HR)–Petenis asal Italia, Sara Errani mampu melewati babak pertama Sydney International dengan mulus. Errani mampu mengalahkan rekan senegara, Roberto Vinci. Errani boleh dibilang menang mudah dengan dua set langsung 6-4 dan 6-2. Petenis peringkat tujuh dunia itu juga mengaku telah memberikan penampilan terbaik meskipun harus bertanding di cuaca yang cukup panas. “Saya suka cuacanya. Yang sulit bukan pertandingannya karena kami telah saling mengenal satu sama lain. Bertanding melawan teman baik Anda merupakan hal yang sulit,” ujar Errani seperti dikutip Supersport, Minggu (5/1). “Tidak mudah bermain dengan sahabat, tapi saya pikir

kami bermain dengan cukup bagus,” sambung Errani. Kemenangan ini merupakan modal penting untuk menghadapi tantangan pada babak selanjutnya. Diketahui, gelaran Sydney International ini diikuti lima petenis ternama dunia termasuk juara bertahan Agnieszka Radwanska dan Petra Kvitova.(ozc/pep)

LIGA INGGRIS 1. Arsenal 2. Man. City 3. Chelsea 4. Liverpool 5. Everton 6. Tottenham 7. Man. United 8. Newcastle 9. Southampton 10. Hull 11. Aston Villa 12. Stoke 13. Swansea 14. West Brom 15. Norwich 16. Fulham 17. Cardiff 18. Crystal Palace 19. West Ham 20. Sunderland

20 14 3 3 39-18 20 14 2 4 57-23 20 13 4 3 38-19 20 12 3 5 46-22 20 10 8 2 32-19 20 11 4 5 24-25 20 10 4 6 33-24 20 10 3 7 29-25 20 7 6 7 26-23 20 6 5 9 22-25 20 6 5 9 19-25 20 5 7 8 19-30 20 5 6 8 26-28 20 4 9 7 23-27 20 5 5 10 17-33 20 6 1 13 21-42 20 4 6 10 15-32 20 5 2 13 13-29 20 3 6 11 19-30 20 3 5 12 15-33 Topskor 20-Luis Suarez (Liverpool) 13-Sergio Aguero (Man. City) 10-Loic Remy (Newcastle) 10-Yaya Toure (Man. City)

45 44 43 39 38 37 34 33 27 23 23 22 21 21 20 19 18 17 15 14

SK GUBRI AKAN TIMBULKAN POLEMIK

LIGA JERMAN 1. Munchen 2. Leverkusen 3. Gladbach 4. Dortmund 5. Wolfsburg 6. Schalke 7. Hertha Berlin 8. Augsburg 9. Mainz 10. Stuttgart 11. Bremen 12. Hoffenheim 13. Hannover 14. Hamburg 15. Frankfurt 16. Freiburg 17. Nurnberg 18. Braunschweig

16 14 2 0 42-8 17 12 1 4 32-16 17 10 3 4 35-19 17 10 2 5 38-20 17 9 3 5 27-19 17 8 4 5 32-28 17 8 4 5 27-20 17 7 3 7 21-25 17 7 3 7 25-30 16 5 4 7 38-30 17 5 4 8 22-37 17 4 6 7 36-38 17 5 3 9 23-31 17 4 4 9 33-38 17 3 6 6 20-29 17 3 5 9 16-31 17 0 11 6 17-33 17 3 2 12 10-32 Top Skorer 11-Robert Lewandowski (Dortmund) 11-Adrian Ramos (Hertha Berlin) 10-Mario Mandzukic (Munchen)

105 Atlet Dispora Tempati Wisma Atlet

LIGA ITALIA 1. Juventus 2. AS Roma 3. Napoli 4. Fiorentina 5. Inter 6. Verona 7. Torino 8. Parma 9. Genoa 10. Lazio 11. Udinese 12. Cagliari 13. AC Milan 14. Sampdoria 15. Atalanta 16. Chievo 17. Bologna 18. Sassuolo 19. Livorno 20. Catania

17 15 1 1 39-11 17 12 5 0 35-7 17 11 3 3 36-20 17 10 3 4 33-20 17 8 7 2 37-21 17 9 2 6 31-26 17 6 7 4 30-24 17 4 8 5 23-25 17 5 5 7 17-20 17 5 5 7 22-26 17 6 2 9 17-22 17 4 8 5 18-24 17 4 7 6 25-26 17 4 6 7 19-25 17 5 3 9 18-25 17 4 3 10 13-23 17 3 6 8 17-31 17 3 5 9 17-36 17 3 4 10 16-29 17 2 4 11 10-32 Hasil Minggu (5/1) Chievo vs Cagliari Senin (6/1) Fiorentina vs Livorno Juventus vs Roma Napoli vs Sampdoria Milan vs Atalanta Catania vs Bologna Genoa vs Sassuolo Parma vs Torino Udinese vs Verona Selasa (7/1) Lazio vs Inter Top Skor 13-Giuseppe Rossi (Fiorentina) 11-Carlos Tevez (Juventus) 10-Rodrigo Palacio (Inter) 9-Alessio Cerci (Torino) 9-Gonzalo Higuain (Napoli)

Gunakan Istilah Porda dan Porprov

44 37 33 32 30 28 28 24 24 19 19 18 17 16 15 14 11 11

46 41 36 33 31 29 25 20 20 20 20 20 19 18 18 15 15 14 13 10

PEKANBARU (HR)-Sebakan ke wisma atlet. Hanya saja, nyak 105 atlet dan pelatih bikapasitas wisma atlet sekitar naan Dinas Pemuda dan Olah400 atlet ini tidak semuanya haraga Riau menemparus terisi. Pasalnya, ti wisma atlet Riau wisma atlet ini juga di kompleks Sports diperuntukkan bagi Centre Rumbai, tertamu-tamu luar yang hitung Sabtu (4/1) mengikuti pertandimalam. ngan atau event di Mereka terdiri Pekanbaru," terangdari enam cabor Punya didampingi Kesat Pembinaan dan pala UPT dan PelaLatihan Pelajar dan tihan, H Akhyar dan dua cabor Pusat Kabid PPOD, Sanusi Pembinaan dan LatiAnwar. Edi Satria han Mahasiswa. DaDengan sudah ri PPLP ada cabor ter k o s e nt r a s i n y a atletik, renang, senam, seatlet dengan sarana olahraga, pakbola, judo dan karate. SeEdi Satria mengharapkan dangkan PPLM cabor atletik prestasi atlet bisa semakin medan tinju. ningkat. Disamping itu, kekom"Mulai malam ini (Sabtu, red) pakan dan rasa kedaerahan bisa atlet binaan Dispora menempati semakin meningkat dengan wisma atlet. Mereka yang masuk berkumpulnya atlet-atlet terseadalah atlet dari cabor yang but dalam satu wisma atlet. memiliki sarana olahraga di "Harapannya memang dekompleks Sports Centre Rumbai ngan berkumpulnya atlet dalam ini seperti renang, senam, sepaksatu wisma ini bisa melahirkan bola dan lainnya," ujar Kadispora prestasi, kekompakan dan meRiau, Edi Satria kepada Haluan ningkatkan motivasi," jelasnya. Riau, Sabtu (4/1) malam usai Untuk pengawasan atlet di acara syukuran penempatan wisma, menurutnya, pihaknya wisma atlet itu. telah menyiapkan pengelola Edi mengatakan belum yang mengawasi atlet. Selain semua cabor binaan Dispora itu, Dispora juga menerapkan Riau bisa dipindahkan sebab sistem pelatih piket untuk beberapa cabor lain masih bermenambah pengawasan atlet. tahan di tempat lama seperti "Di wisma ini, fungsi kita panahan, golf, dayung dan lainakan lebih. Bukan hanya nya. Hal itu disebabkan sarana menciptakan prestasi atlet, tapi latihannya masih berada di juga membentuk karakter atlet, luar Sport Centre Rumbai. kepribadian dan meningkatkan "Sekarang masih tahap uji spiritual mereka. Untuk itu, coba. Artinya, secara bertahap kita akan melakukan pengaatlet tersebut akan kita pindahwasan," ujarnya. (pep)

PEKANBARU (HR)-Surat Keputusan Gubernur Riau terkait penyelenggaraan ajang olah raga multi even di Kabupaten Indragiri Hulu yang dijadwalkan berlangsung September atau Oktober 2014, ternyata memunculkan dua persepsi yang terkesan membingungkan terkait istilah ajang. Pada Surat Keputusan (SK) Gubri No Kpts 467/V/2013 tertanggal 13 Mei 2013, tentang Penetapan Kabupaten Indragiri Hulu sebagai Penyelenggara Porprov VIII. Pada SK ini, disebutkan istilah Porprov atau Pekan Olah Raga Provinsi. Sementara pada pada SK Gubri Np Kpts 561/VIII/2013 tertanggal 16 Juni 2013, tentang Pembentukan Panitia Pelaksana, serta Tim Pengarah dan Pengawas Porda VIII di Kabupaten Indragiri Hulu,

hendaknya disecara tegas mencantumkan istilah komunikasikan dengan pemePorda atau Pekan rintah provinsi Olah Raga Daerah. Tentunya secara dan KONI. "Namun teknis administrasi, secara teknis penggunaan kedua istilah yang berbeda penggunaan istilah pelaksadalam dua buah surat naan kegiatan, keputusan yang saling mengait tersebut kita harus menmenimbulkan ke- Ahmadsyah Harrofie gacu pada UU Sistem Keolahrancuan. Jelas, kedua ragaan Nasional, yang istilah tersebut berimplikasi pada dualisme administrasi secara tegas mengatakan bahwa istilah yang digunayang pada akhirnya, akan mekan adalah Porprov. Ini yang nyulit tuan rumah Indragiri menjadi acuan KONI Riau," Hulu dalam menyelesaikan proses pertanggungjawaban adtegas Ahmadsyah. Sementara itu, Kepala ministrasi. Biro Hukum Sudarmana Menanggapi hal tersebut, penanggung jawab adminiAhmadsyah Harrofie, Wakil Sekretaris KONI Riau demistrasi keputusan Gubernur, tak dapat dihubungi melasioner mengingatkan bahwa lui seluler. (yki) persoalan administrasi tersebut

BASKET NBA

Heat Sikat Magic ORLANDO (HR)–Miami Heat mampu mengalahkan Orlando Magic dalam lanjutan NBA. Kendati tampil di Amway Center markas dari Magic, Minggu (5/1) LeBron James cs tetap memperlihatkan performa menawan sehingga mampu meraih hasil maksimal. Tim asuhan Erik Spoelstra itu mampu unggul 110-94. Heat sendiri bermain cukup dominan dan menguasai jalannya pertandingan. Sementara Magic, hanya sesekali mampu mendulang poin untuk mengejar ketertinggalan. Kuarter pertama berjalan, Heat langsung menggebrak lewat aksi dua pemain andalannya, Dwyane Wade dan Chris Bosh. Keduanya mampu bergantian mencetak poin sehingga membawa Heat unggul 30-24. Lanjut di kuarter kedua, Magic coba mengejar lewat aksi Guard E’Twaun Moore. Aksi jump-shoot dan free-throw Moore mampu membuat Magic memperkecil skor menjadi 38-34. Sayang, setelah itu Heat kembali unggul berkat aksi lay-up shoot James. Skor berubah menjadi 4846 untuk keunggulan Heat. Setelah bertanding sengit di

dua kuarter awal, Heat dan Magic memulai kuarter ketiga dengan tidak menurunkan tempo permainan. Kubu tuan rumah coba memanfaatkan aksi Forward Arron Affalo yang mempunyai akurasi tembakan yang baik. Kedudukan pun sempat menjadi 74-64. Tapi, Forward Heat, Michael Beasley mampu membawa Heat unggul 81-70 di kuarter ketiga. Di kuarter pamungkas, pertandingan semakin seru. Baik kubu Heat dan Magic silih ganti

mencetak poin. Heat melalui Bosh dan Mario Chalmers mampu membuat Magic kesulitan mengejar angka. Di kubu Magic, Affalo tetap menjadi andalan untuk mendulang poin bersama Guard Jameer Nelson. Sayang, usaha kedua pemain itu tidak cukup untuk membantu Magic memenangkan pertandingan. Heat mengunci pertandingan dengan skor akhir 110-94.(okz/pep)

HASIL NBA LAINNYA: New Orleans 82-99 INDIANA Cleveland 82-89 BROOKLYN Atlanta 84-91 CHICAGO LA Clippers 92-116 SAN ANTONIO Milwaukee 100-116 PHOENIX PHILADELPIA 101-99 Portland CHARLOTTE 113-103 Sacramento

q REDAKTUR: PERDANA PUTRA q LAYOUT: DONI


SENIN

19

LIGA

6 JANUARI 2014

LAZIO VS INTER LIVE BEIN SPORT 1 SELASA 7 JANUARI PUKUL 00.30 WIB

Misi Bangkit ROMA (HR)-Setelah menikmati libur kompetisi pada pergantian tahun 2014, genderang perang kompetisi Serie A kembali ditabuh akhir pekan ini. Laga ketat akan tersaji di Olimpico saat tuan rumah Lazio dijadwalkan menjamu Internazionale, Selasa (7/1). Ini akan menjadi laga debut bagi pelatih baru tapi lama Biancocelesti, Edy Reja. Pria yang sempat mundur dari posisi pelatih Lazio ini kembali

diangkat untuk menggantikan Vladimir Petkovic yang dipecat pada 4 Januari 2014. Misi Reja untuk mengangkat Lazio dari papan tengah terganggu dengan absennya kapten Stefano Mauri akibat skorsing dan juga hilangnya Stefan Radu serta Alvaro Gonzalez karena cedera. Di sisi lain, armada Walter

Mazzarri tengah termotivasi setelah berhasil menutup tahun dengan kemenangan masif atas rival abadi, AC Milan. Mereka tentu memburu kemenangan selanjutnya untuk bisa menembus zona Liga Champions. Inter masih tidak akan diperkuat Christian Chivu, Saphir Taider, dan McDonald Mariga yang tengah cedera. Sementara bek tengah Hugo Campagnaro juga dipastikan absen akibat cedera. Dalam pertemuan terakhir di tempat yang sama musim lalu, Lazio berhasil membekuk Inter 1-0 berkat gol tunggal Miroslav Klose.

Patut ditunggu apakah tim tuan rumah mampu mengulang hasil serupa dalam pertemuan kali ini.(blc/ssc/pep)

REKOR PERTEMUAN 09/05/13 Liga 16/12/12 Liga 14/05/12 Liga 23/01/12 Liga 23/04/11 Liga

Inter Lazio Lazio Inter Inter

vs vs vs vs vs

Lazio: Inter: Inter: Lazio: Lazio:

1-3 1-0 3-1 2-1 2-1

PERKIRAAN SUSUNAN PEMAIN LAZIO: Marchetti; Konko, Cana, Dias, Lulic; Ederson, Ledesma, Biglia, Candreva, Onazi; Klose Pelatih: Edy Reja INTERNAZIONALE: Handanovic; Juan, Rolando, Ranocchia; Nagatomo, Jonathan, Zanetti, Cambiasso, Guarin; Icardi, Palacio Pelatih: Walter Mazzarri

RODRIGO PALACIO

Lewy Milik Munchen Musim Depan MUNICH (HR)-Spekulasi yang menyebut Robert Lewandowski bakal bergabung dengan Bayern Munich akhirnya benarbenar terjadi. Striker Borussia Dortmund ini sudah sepakat bergabung dengan skuad peraih treble winners itu. Dalam pengumuman resminya, pihak Bayern menyatakan bahwa mereka telah menjalin kesepakatan dengan Lewy -sapaan akrab Lewandowski. Striker internasional Polandia didapat dengan status bebas transfer alias gratis. Namun, Lewandowski baru akan bergabung dengan Bayern pada akhir musim ini, atau setelah kontraknya bersama Dortmund berakhir. Di pa-

ruh kedua musim ini, striker 25 tahun ini akan tetap menjadi bagian Die Borussen. Bergabungnya Lewandowski tentu disambut hangat oleh para petinggi Bayern. CEO Bayern, Karl-Heinz Rummenigge meyakini kehadiran Lewandowski akan membuat skuad besutan Pep Guardiola semakin tangguh di musim depan. “Kami sangat senang bahwa kami berhasil menyelesaikan proses transfer Lewandowski. Dia adalah salah satu striker terbaik dunia. Dia akan membuat tim kami semakin kuat, dia akan jadi tambahan amunisi yang sangat berguna,� ujar Rummenigge sebagaimana dikutip Goal , Sabtu (5/1). Dengan kepastian ini, maka Lewandowski mengikuti jejak rekan setimnya Mario Gotze yang telah lebih dulu membelot ke Allianz Arena. Gotze meninggalkan Dortmund dan bergabung dengan Bayern pada awal musim 2013-2014, setelah bersedia mengaktifkan klasul pelepasan kontraknya senilai 37 juta euro. (ozc/pep)

Indra Sjafri Coret 5 Pemain Lagi MALANG (HR)-Menjelang akhir Trainning Center di Kota Batu. Timnas U-19 melakukan perampingan. Sebanyak lima pemain kembali dicoret. Kelima pemain itu adalah Dio Permana (tengah), Angga Febrianto (depan), Dimas Sumantri (belakang), Vicky Meilano (tengah), dan Rosad Setiawan (belakang). Skuat 'Garuda Muda' asuhan Indra Sjafri berjumlah 29 pemain dari 34 pemain mengikuti TC sebagai persiapan Piala Asia U-19 pada

q REDAKTUR: PERDANA PUTRA

Oktober 2014. Para pemain ini nantinya akan mengikuti TC tahan kedua di Yogjakarta pertengah Januari 2014 nanti. Pengurangan pemain ini menyusul rencana TC di Yogyakarta," kata Indra, Minggu (5/1). Ia mengaku, pencoretan sesuai dengan hasil tes selama TC serta berbagai pertimbangan ketat untuk pengambilan keputusan. "Para pemain yang lolos, itulah yang terbaik," kata pelatih asal Sumatera

Barat ini. TC tahap pertama digelar di Agrowisata Kota Batu ini diikuti sebanyak 40 pemain. Sebelumnya, enam pemain dipulangkan karena dinilai tidak memenuhi syarat dan kalah bersaing dengan pemain lain. Keenam pemain itu, yakni Dikri Yusron Afafa (kiper), Rully Desrian (kiper), Terens Puhiri (depan), Dalmiansah Matutu (depan), Untung Wibowo (gelandang), dan M Junda Irawan (belakang). (dtc/pep)

q LAYOUT: WIWIN


Hiburan

20

SENIN 6 JANUARI 2014

Akhirnya Cut Tari Bercerai AKHIRNYA Cut Tari bercerai juga dengan suaminya Johannes Jusuf Subrata. Tak seperti pasangan kebanyakan yang terlalu mempermasalahkan harta gono-gini saat memilih untuk berpisah., keduanya sepakat tak akan membahas masalah itu.

"Harta sih nggak ya. Itu sama sekali nggak ada dalam gugatan cerai," ucap Jusuf saat ditemui di kediamannya di Pondok Kelapa, Jakarta Timur, Minggu (5/1) dini hari. Yang terpenting bagi pasangan beda profesi itu hanya

berpisah secara baik-baik tanpa ada yang harus diperebutkan. Begitu pula dengan hak asuh anak. "Kita bertemu secara baikbaik. Maunya kalau pun memang harus seperti ini ya kembali baik-baik. Tidak ada yang diributkan," kata Jusuf

lagi. Dari pernikahan 9 tahun silam, kedua pasangan itu kini telah memiliki anak yang berusia 6 tahun bernama Sidney. Sementrara, Sidney tinggal bersama Tari hingga beranjak dewasa dan bisa memilih.(dth/mel)

RUMAH TANGGA CHRISTY JUSUNG

Diguncang Isu Perceraian TAK hanya kabar perceraian Cut Tari dan Johannes Jusuf Subrata yang muncul ke permukaan di awal tahun 2014. Christy Jusung dan Jay Alatas yang usia pernikahannya masih seumur jagung, diguncang prahara yang sama. "Kabar apa itu? Kabar dari mana? Kata siapa?" jawab artis berusia 31 tahun itu saat dikonfirmasi. Ketika disinggung masalah tersebut lebih dalam, Christy yang ditemui di kawasan Kebon Sirih, Jakarta Pusat, Sabtu (4/1) malam, tidak membantah ataupun membenarkan. Ia hanya meminta didoakan. "Benar atau nggaknya (isu perceraian) kita lihat saja waktu berbicara," ucap artis yang dinikahi Jay pada 28 April 2013 itu. Isu retaknya hubungan Christy dan suami yang merupakan pengusaha dan musisi jazz itu diperkuat dengan tanda-tanda renggangnya hubungan mereka berdua. Apalagi, Christy yang sebelumnya sering tampil mesra bersama suami ketika meng-

hadiri sebuah acara, belakangan lebih sering tampil sendirian. Christy dan Jay menjalani hubungan lima bulan sebelum akhirnya memutuskan untuk menikah. Jay adalah seorang duda beranak tiga yang berumur 25 tahun lebih tua dari Christy. Sementara Christy yang terkenal lewat perannya di sinetron 'Lorong Waktu' itu sebelumnya menikah dengan Hengky Kurniawan dan dikaruniai seorang anak lelaki.(dth/ mel)

KULIAH DI AS

JELANG NIKAH

Cinta Laura Ingin Cum Laude

Oki Setiana Dewi Masih Syuting Sinetron JIKA ada tradisi calon pengantin untuk dipingit, artis Oki Setiana Dewi malah semakin sibuk dengan aktivitasnya. Ia masih komitmen untuk stripping sinetron religi di salah satu televisi swasta. "Syuting mulai dari siang sampai malam,

terus ka-

SEJAK kuliah di Amerika Serikat pada pertengahan 2011 lalu, Cinta Laura sudah mengincar target tinggi. Ia ingin lulus cum laude dan lebih cepat satu tahun dari masa belaj a r n o r mal. "Mei 2014 aku mau lulus, harusnya aku lulus tahun 2015," ucap Cinta dengan logat bicaranya yang khas saat ditemui di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Minggu (5/1). Cinta mengambil jurusan Psikologi dan Ilmu Politik di Universitas Columbia. Saat ini ia sedang libur, dan memilih balik ke Indonesia. "Aku kan masih muda ya, aku suka juga trevelling. Aku lagi suka bgt

lau waktu istirahat pagi aja," ucap Oki saat ditemui di Grand Indonesia, Jakarta Pusat, Minggu (5/1). Aktris berusia 24 tahun yang memulai karier dari film 'Ketika Cinta Bertasbih' pada 2008 itu tak keberatan dengan jam kerjanya yang padat. Sang calon suami juga memahami dan bisa menerima. "Tadi pagi saya demam. Bukan karena stres, memang kerjaan. Nanti saya baru ngambil cuti sehari sebelum acara pernikahan," terang Oki. Oki dan Ory Vitrio menjalani ta'aruf sejak September 2013. Rio mengaku diperkenalkan Dude Herlino kepada Oki ketika ia sedang main ke lokasi syuting sahabatnya itu. "Alhamdulillah dia sosok yang sempurna di mata saya," puji Rio pada calon istrinya itu.(dth/mel)

DIJUAL MOTOR SUZUKI DICARI Lembaga Bimbingan Belajar Al-Hazendia Dibutuhkan segera tenaga pengajar bidang : - MTK (SMP/SMA) : 2 org - Biologi (SMP/SMA) : 2 org - Fisika (SMA) : 2 org - Kimia (SMA) : 1 org - B. Inggris (SD/SMA) : 2 org - IPS (SD) : 1 org - IPA (SD) : 1 org - Geografi (SMA) : 1 org - Ekonomi (SMP/SMA) : 1 org - Front Office : 1 org Persyaratan : l Muslim l Lulusan (S-1/D3) atau sedang Tugas Akhir l IPK > 3,0 l Memiliki prestasi akademik/non akademik l Memiliki jiwa pendidikan, visioner dan jiwa social. l Memiliki kendaraan bermotor l Mampu bekerja dalam team l Lulus seleksi (Adm + Micro Teaching + Interview) Berkas yang disiapkan : l Surat lamaran l Curriculum Vitae (biodata diri) l Ijazah/Transkip nilai terakhir l Pas foto warna (3x4, 2 lembar) l Riwayat pekerjaan + organisasi Pendaftaran : Datang langsung ke kantor LBB ALHAZENDIA di Jl. Tiung Ujung No. 37 Labuh Baru Timur. Hp. 0853 5582 6017/0857 6322 7195 q REDAKTUR: IMELDA VINOLIA

MITRA TONER -

Refill tinta & Toner Laserjet Pasang infus Canon & Espson Service printer & komputer Alamat : Jl. Arifin Ahmad (simp. Paus) Pekanbaru HP 085272134569

Email Iklan : haluanriaupress@gmail.com

Dijual Suzuki Shogun Axelio, warna silver hitam merah, tahun 2013, motor masih baru seperti di dealer. Hub : 081275341055

di NY (New York), kalau di sini aku suka sama mami papi aku tapi di NY aku juga kangen sama temanteman di sana," tambah artis berusia 20 tahun yang memiliki darah Jerman itu. Cinta mengaku cepat beradaptasi dengan lingkungannya selama belajar di kampus. Ia juga sering mempromosikan Indonesia sebagai negara yang indah dan menarik untuk dikunjungi. "Aku ceritanya paling kalau di Yogya ada Borobudur dan Prambanan. Kalau detail ya tentang Jakarta dan Bali karena aku lama di sana," cetusnya. Lalu, apakah teman-teman kuliah tahu bahwa Cinta seorang entertainer di Indonesia? "Nggak, aku nggak mau bilang-bilang kalau aku artis di sini karena aku nggak mau dapat perlakuan khusus. Tapi ya kadang mereka tahu dan suka nanya-nanya karena followers aku banyak banget," lanjut penyanyi yang sempat berduet dengan Rayi 'RAN' itu.(dth/mel)

DIJUAL MOTOR KAWASAKI Dijual Kawasaki, warna hijau hitam, tahun 2013, motor masih baru seperti di dealer, harga nego. Hub : 081275341055

q LAYOUT: SITI NURAINI L.


SENIN

NASIONAL-INTERNASIONAL 21

6 JANUARI 2014

Kerry: Perdamaian Timteng Harus Adil dan Seimbang JAKARTA (HR)-Menteri Luar Negeri Amerika Serikat John Kerry, Minggu (5/1), mengatakan, setiap rencana perdamaian Timur Tengah harus adil dan seimbang. Sementara ia berusaha mendesak para pemimpin Israel dan Palestina menuju status akhir perundingan. Kerry mengeluarkan pernyataan-pernyataan itu sebelum terbang ke Amman dari Jerusalem setelah tiga hari melakukan diplomasi ulang alik antara Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu dan Presiden Palestina Mahmud Abbas. Menlu AS itu, dalam kunjugan kesepuluhnya ke kawasan itu sejak memangku jabatannya kurang dari

setahun lalu, memulai sembilan bulan perundinganperundingan langsung Juli, setelah tiga tahun terhenti. Ia sejak itu meningkatkan usaha-usahanya untuk mewujudkan perjanjian perdamaian seperti yang disepakati batas waktu akhir April dan kedua pihak menolak mengalah mengenai tuntutan-tuntutan mereka yang sebagian besar tidak dapat

didamaikan. "Saya dapat menjamin semua pihak yang Presiden AS Barack Obama dan saya berjanji untuk mendorong gagasan-gagasan yang adil, seimbang dan meningkatkan keamanan bagi semua penduduk kawasan ini," kata Kerry kepada wartawan sebelum bertolak menuju ibu kota Jordania itu. Kerry mendesak para pemimpin Israel dan Palestina melakukan "pilihanpilihan berat" untuk mewujudkan perdamaian abadi setelah puluhan tahun konflik, dengan mengatakan masih ada "ketegangan". "Kita berada di meja perundingan sekarang karena tekad itu untuk berusaha

menyelesaikan masalah ini, dan kedua pihak (Netanyahu dan Abbas) harus membuat pilihan-pilihan berat di meja perundingan." Kita sekarang berada pada satu titik di mana pilihan-pilihan terbaJohn tas, dan pilihanpilihan itu adalah riil dan sulit. Kerry berjanji untuk berusaha lebih intensif dalam bulan-bulan mendatang, pertama untuk menyetujui satu kerangka memimpin perundingan itu. Perjanjian perdamaian akan menangani semua ma-

Kerry

salah penting yang memisahkan kedua pihak termasuk mengenai garis perbatasan satu negara Palestina, pengungsi, nasib Jerusalem yang diklaim kedua pihak sebagai ibu kota, keamanan dan saling

pengakuan. Kerry pada Sabtu menekankan telah ada "kemajuan" dalam perundinganperundingan itu, kendatipun ada saling tuduh oleh kedua pihak dan tuntutan-tuntutan yang tidak dapat dirundingkan bagi perjanjian perdamaian masa depan.

Tetapi kunjungan terbaru Kerry ke kawasan itu ditandai tuduhan-tuduhan pahit antara para pemimpin Israel dan Palestina, Seorang anggota kabinet yang dekat dengan Netanyahu, Ahad, mengatakan Israel menolak setiap konsesi keamanan yang diusulkan AS bagi Lembah Jordan, tempat perbatasan Tepi Barat dengan Jordania. "Status keamanan harus tetap berada pada kekuasaan kami, Siapapun yang mengusulkan satu solusi atas Lembah Jordan dengan mengerahkan pasukan internasional, polisi Palestina atau peralatan teknologi ... tidak mengerti soal Timur Tengah," kata Menteri Intel-

ijen Yuval Steinitz. Komentar-komentar itu dikeluarkan setelah satu sumber Palestina mengatakan, AS mengusulkan satu kehadiran militer gabungan Israel-Palestina untuk menjamin keamanan di daerah itu, tanpa menetapkan satu batas waktu kapan pasukan Israel akan ditarik. Palestina mendukung satu pasukan keamanan internasional melakukan patroli di Lembah Jordan berdasarkan satu perjanjian perdamaian, tetapi Israel menekankan akan tetap mempertahankan kehadiran militer untuk jangka waktu lama di daerah itu yang kini didudukinya.(rol/mel)

JAGAT RAYA Seniman Slamet Gundono Wafat SURAKARTA (HR)-Kabar duka datang dari jagad kesenian Tanah Air. Seniman Slamet Gundono wafat di usia yang relatif masih muda. Dalang kontemporer tersebut tak kuasa melawan komplikasi penyakit. Slamet Gundono masuk RSI Yarsis Surakarta pada 31 Desember 2013 malam lalu sudah dalam kondisi sangat lemah. Dua hari terakhir dia sudah dalam kondisi koma, hingga akhirnya menghembuskan napas terakhir pada Minggu (5/1) pukul 08.30 WIB di Ruang ICU rumah sakit tersebut. "Mas Gundono meninggal dengan tenang meskipun dalam kondisi kritis selama beberapa hari. Dokter sempat memasang alat bantu pernapasan namun sudah tidak berfungsi. Saat ini jenazah masih di RSI Yarsis" ujar penari Fafa Utami, yang saat ini sudah berada di rumah sakit menemani keluarga Gundono. Menurut keluarga, Gundono menderita penyakit diabetes sudah cukup lama. Penyakit itu kemudian menyebabkan komplikasi dan mempengaruhi kerja organ dalam lainnya. "Kondisi terakhir Mas Gundono juga mengalami gangguan fungsi jantung, liver, paru-patru dan ginjal," lanjut Fafa. Gundono, atau yang kemudian akrab dipanggil Slamet Gundono lahir di Tegal, 19 Juni 1966, dari keluarga dalang. menghabiskan masa kecil di kampung halaman dan pesantren, Gundono kemudian masuk Jurusan Teater di Institut Kesenian Jakarta (IKJ). Hanya bertahan bertahan beberapa semester di IKJ, dia kemudian pindah ke Jurusan Pedalangan di Sekolah Tinggi Seni Indonesia (sekarang kini ISI Surakarta) hingga lulus. Kemunculan Gundono sebagai sosok dalang dan seniman kreatif dimulai sejak tahun 1995. Dia menggegerkan panggung festival dalang di Solo yang digelar untuk peringatan 50 tahun Indonesia Merdeka.(dtc/mel)

SAUDI ARABIAN ARLINES MENDARAT DARURAT DI MADINAH

Perkecil Ukuran Roti

29 Penumpang Cedera

Produsen roti rumahan membuat roti di kawasan Cipondoh, Tangerang, Banten, Minggu (5/1). Pembuat roti yang menggunakan gas 12 kg tersebut mensiasati kenaikan elpiji 12kg dengan mengecilkan ukuran roti dari ukuran biasanya.

MADINAH (HR)-Pesawat penumpang Saudi Arabia Airlines melakukan pendaratan darurat di kota suci Madinah, Arab Saudi. 29 Orang mengalami luka akibat peristiwa itu. Seperti diberitakan AFP, Minggu (5/1), juru bicara penerbangan sipil setempat, Khalid al-Khaybari, mengatakan pesawat itu berangkat dari kota Mashhad dengan total 315 penumpang. Pada kejadian itu, 29 penumpang cedera, 11 di antaranya harus dilarikan ke rumah sakit dan sisanya mendapatkan perawatan di pusat pengobatan di bandara. Sayangnya, Khaybari tidak menjelaskan secara terperenci jenis tipe pesawat dan alasan pesawat itu melakukan pendaratan darurat. Informasi yang didapatkan pesawat itu melakukan pendaratan darurat di landasan dan meninggalkan percikan api di jalur landasan.(dtc/mel)

HALUAN RIAU/ANT

KPK Minta Atut Dinonaktifkan JAKARTA (HR)-Komisi Pemberantasan Korupsi telah melakukan penahanan terhadap Gubernur Banten, Ratu Atut Chosiyah sebagai tersangka dalam pengembangan kasus suap penanganan sengketa pilkada Kabupaten Lebak di Mahkamah Konstitusi. KPK juga mengupayakan untuk meminta agar Atut dinonaktifkan dari jabatannya sebagai Gubernur Banten. "Memang belum (diminta untuk dinonaktifkan), tapi bisa saja (diupayakan),"

kata juru bicara KPK, Johan Budi SP yang dihubungi ROL, Minggu (5/1). Johan membantah jika KPK melarang atau menolak permintaan izin untuk menjenguk Atut di Rutan Pondok Bambu yang diajukan sejumlah pejabat di Pemprov Banten. Menurutnya izin tersebut akan diberikan jika sesuai dengan peraturan yaitu sesuai dengan jam besuk setiap Senin dan Kamis. Lagipula surat yang diajukan Pemprov Banten bukanlah untuk menjenguk.

Surat yang dikirimkan Pemprov Banten, lanjutnya, melainkan surat permohonan permintaan penandatanganan surat terkait pelaksanaan pemerintahan Banten. "Sampai saat ini permintaan itu masih dipelajari oleh pimpinan KPK," tegas Johan. Sebelumnya KPK menetapkan Gubernur Banten Ratu Atut Chosiyah sebagai tersangka dalam pengembangan kasus suap penanganan sengketa pilkada Kabupaten Lebak di MK.

Atut bersama dengan adik kandungnya, Tubagus Chaeri Wardana alias Wawan diduga sebagai tersangka pemberi suap kepada Ketua MK saat itu, Akil Mochtar melalui pengacara Susi Tur Andayani. Selain kasus tersebut, KPK juga menetapkan Atut sebagai tersangka dalam kasus dugaan korupsi dalam pengadaan alkes di Pemprov Banten Tahun Anggaran 2010-2012. Akan tetapi KPK masih belum menerbitkan sprindik untuk Atut dalam

kasus ini karena masih merumuskan pasal jeratan untuk Atut. Selain kasus alkes di Banten ini, KPK juga sedang melakukan penyelidikan terhadap kasus bantuan sosial (bansos) di Pemprov Banten. Kasus ini juga diduga ikut melibatkan Atut selaku Gubernur Banten karena diduga uang bansos ini juga mengalir ke perusahaan atau organisasi yang dimiliki atau dipimpin dari keluarga besar Atut.(rol/mel)

PERTAMA KALI DALAM SEJARAH

Mahasiswa RI Juara Lomba Debat Internasional 13 orang tewas dan 20 orang terperangkap di gedung runtuh di India.

GEDUNG RUNTUH DI INDIA

13 Tewas dan 20 Orang Terperangkap GOA (HR)-Sebuah gedung di wilayah Goa, Indiam ambruk dan menewaskan belasan orang di dalamnya. Tim penyelamat masih HALUAN RIAU/DTC mencari sekitar 20 korban yang diduga masih berada di dalam gedung. Seperti diberitakan AFP, Minggu (5/1), tim penyelamat telah mengeluarkan 13 jenazah di bangunan itu. Seorang perwira senior yang mengawasi penyelamatan tersebut mengatakan terdapat sekitar 15-20 orang masuh terkubur di dalam reruntuhan gedung, namun kecil kemungkinan masih ada korban yang selamat dari peristiwa naas itu. "Ada sekitar 40 orang yang bekerja saat bangunan runtuh. Kami telah mengeluarkan 25 hidup dan mati, jadi kami percaya masih 20 orang masih di dalam," kata petugas yang enggan disebut namanya. Petugas itu juga mengatakan korban tewas berjumlah 13 orang dan diperkirakan akan meningkat. Tim penyelamat terlihat menggunakan crane dan buldoser, sekop dan tangan untuk menggeser lempengan beton dan puing-puing lainnya. Tentara bergabung dengan pemadam kebakaran untuk menggali reruntuhan dan memotong batang besi bangunan. Sementara itu, pihak kepolisian Goa sedang mencari pemilik gedung dan kontraktor yang melarikan diri sejak tragedi itu. Petugas menyebut pemilik dan kontraktor bertanggungjawab terlibat dakwaaan kelalaian yang menyebabkan kematian. "Baik pemilik dan kontraktor telah menghilang,Kami terus berusaha melacak mereka," kata Inspektur Harish Madkaikar.(dtc/mel) q REDAKTUR: PERDANA PUTRA

JAKARTA (HR)-Dua mahasiswa Indonesia asal Institut Teknologi Bandung Fauzan Reza Maulana dan Vicario Reinaldo mencatatkan sejarah baru di dunia debat internasional. Untuk pertama kalinya mereka mampu membawa Indonesia menjadi juara debat antar universitas dunia. Fauzan dan Vicario mengalahkan mahasiswa asal Rusia (New Economic School), Polandia (University of

Warsaw) dan Jerman (Eberhard Karls University Tubingen) dalam kategori English-as-Foreign-Language. Tema debat yang diusung adalah 'This House Believes That Multinational Companies Should be Liable for Human Rights Abuses That Occur Anywhere in Their Supply Chain". Untuk dua kategori lain yang lebih tinggi, diraih mahasiswa Jerman dan Harvard AS. Kedua mahasiswa ITB

itu datang sebagai pesaing terlemah dalam kejuaraan. Namun berkat keberaniannya, strategi oposisi yang diterapkan untuk menyerang kesalahan pemerintah berhasil. "Vicario Reinaldo and Fauzan Reza Maulana of Bandung A are the EFL debate champions of the world. Congratulations! #wudc" demikian isi twitter resmi debat tersebut. Kompetisi ini digelar

tanggal 26 Desember 2013 hingga 4 Januari 2014 di Chennai India. Ada tiga kategori lomba yakni EFL, ESL dan terbuka. ESL adalah untuk universitas yang menjadikan bahasa Inggris sebagai pengantar di universitasnya. Dari Indonesia, UI dan Bina Nusantara mengirim perwakilannya. Kompetisi debat internasional ini sudah digelar sejak tahun 1982 lalu. Ber-

awal dari kompetisi kecil di Inggris, Amerika Utara dan Australia, akhirnya berkembang hingga diikuti 200 universitas dari 45 negara. Turnamen debat ini menggunakan sistem debat parlemen Inggris. Topiknya diumumkan beberapa saat sebelum debat dimulai. Kontestan dibagi menjadi empat tim, dua mewakili pro pemerintah dan dua mewakili oposisi.(dtc/mel)

NILAI RP500 JUTA

Mengapa Istri Perwira Polisi Simpan Perhiasan di Bagasi? JAKARTA (HR)-Istri seorang perwira di Polda Kalbar menyimpan perhiasan senilai Rp500 juta di bagasi saat menumpang Lion Air rute Pontianak-Jakarta. Mengapa wanita bernama Titi Yusnawati itu menyimpan benda berharga di tas dan dimasukkan ke bagasi pesawat? "Dia kan berharap perusahaan penerbangan itu tidak melakukan pencurian barang di bagasi," kata Ke-

pala Divisi Humas Polri Irjen Ronny F Sompie kepada detikcom, Minggu (5/1/2014). Menurut Ronny, walau sudah ada regulasi terkait benda berharga di bagasi harus diberitahukan terlebih dahulu ke petugas atau dibawa ke bagasi kabin, Titi mempercayai maskapai Lion Air yang ia tumpangi tersebut. Namun ternyata perhiasannya sempat hilang dan pelakunya adalah porter dari

maskapai low cost carrier itu. "Dengan pengalaman ini, kita harus waspada terhadap barang berharga di bagasi," kata Ronny menasehati. Lebih lanjut, Ronny meminta kepada seluruh maskapai untuk mengawasi setiap pegawainya di lapangan dengan lebih optimal. Sehingga kasus serupa tak muncul kembali di kemudian hari. "Kita berharap perusahaan penerbangan lebih ber-

hati-hati kepada karyawan dan pengawasan terhadap barang yang dititipkan penumpang ya diharapkan aman," tutup Ronny. Direktur Umum Lion Air Edward Sirait saat dikonfirmasi belum bersedia memberikan jawaban. "Saya sedang ke gereja dulu," jawab Edward. Pencurian ini terjadi ketika Titi Yusnawati menggunakan Lion Air JT 715 pada

hari Jumat (3/1). Perhiasan baru diketahui hilang setelah tiba di Bandara Soekarno-Hatta, Jakarta. Polisi menyebutkan perhiasan tersebut bukan milik Titi melainkan keluarganya, yang akan digunakan dalam pernikahan adiknya. Sempat beredar nilai perhiasan itu mencapai angka miliaran rupiah. Namun polisi menyebut hanya Rp500 juta.(dtc/mel) q LAYOUT : SITI NURAINI L.


SENIN

22 SUMBAR - SUMUT - KEPRI ANDALAS Tabiang Tinggi Dilanda Banjir 6 JANUARI 2014

BESOK

Puncak HUT Dharmasraya di Gedung Baru DPRD DHARMASRAYA (HR)-Rapat paripurna Hari Ulang Tahun ke-10 Kabupaten Dharmasraya, pertama kalinya digelar di Gedung DPRD yang baru di Nagari Tabiang Tinggi, Kecamatan Pulau Punjung. Rapat Paripurna Istimewa DPRD yang akan digelar pada, Selasa (7/1) besok, diawali dengan peresmian gedung oleh Gubernur Sumbar yang ditandai dengan penanda tanganan prasasti dan pengguntingan pita. Gedung tersebut sudah layak untuk dipakai meski belum lengkapnya perlengkapan interior, begitu pula eksterior gedung yang belum ditata dengan baik, namun dalam momen yang sangat baik ini, gedung langsung diresmikan pemakaiannya. “Kegiatan puncak acara hari jadi yaitu Rapat Paripurna Istimewa DPRD Kabupaten Dharmasraya akan digelar di gedung baru ini, yang mana sebelumnya terlebih dahulu diresmikan oleh Gubernur Sumbar,” tutur Kabag Persidangan Stwan Dharmasraya Berlian Omar di Gedung DPRD baru, Minggu (5/1). Ia menjelaskan, memang secara kelengkapan seperti gedung yang sudah representative belum terlihat seperti mobile-mobiler tambahan belum ada, begitu pula halaman gedung belum tertata. Namun untuk kegiatan sehari-hari anggota dewan, gedung sudah layak untuk dipakai. Untuk itu katanya, pada momen hari jadi, gedung tersebut diresmikan dan langsung dipakai untuk kegiatan rapat paripurna istimewa. Ia berharap, kegiatan acara puncak tersebut akan berjalan dengan baik dan lebih ramai dari tahun sebelumnya, karena nuansa acara cukup berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya. Dan lagi ucap Berlian, pada momen ulang tahun ini, gedung baru tersebut diperkenalkan, karena masih banyak warga yang belum tahu bahwa gedung yang cukup mewah tersebut merupakan gedung wakil rakyat.(pdc/mel)

DHARMASRAYA (HR)-Setelah Bukit Mindawa Jorong Padang Sari, Nagari Tabiang Tinggi, Kecamatan Pulau Punjung dihantam banjir, Sabtu (4/1) lalu. Pada malam harinya, Jorong Koto Tabiang Tinggi juga dihantam banjir. “Ini merupakan banjir kiriman akibat Sungai Batang Palangko meluap, besarnya debit air tidak terbendung dengan kecilnya saluran air yang ada di bawah saluran

Iirigasi,” tutur Kepala Jorong Koto Tabiang Tinggi, Ibnu Abbas, Minggu (5/1). Menurut Ibnu Abbas, sebelum adanya irigasi, setiap curah hujan tetap

terjadi genangan air, tetapi tidak sebesar yang terjadi saat ini. Akibat dari kecilnya saluran yang tidak mampu menampung debit air, maka puluhan hektar sawah petani dan kolam ikan yang berisikan ikan Patin, habis dihanyutkan air. Sebagai tokoh masyarakat setempat, ketika pembangunan irigasi ia sudah menyarankan kepada pihak irigasi agar saluran yang akan dibuat sebagai

pembuangan air lebih besar dari yang direncanakan. Ia sudah lama tinggal di wilayah itu dan sudah melihat besarnya air kiriman Batang Palangko. "Tapi saran kami tidak digubris, makanya banjir langganan akan tiba setiap dua tahun sekali," ungkapnya. Menurut data sementara yang ada, untuk korban jiwa tidak ada, sedangkan harta benda yang habis total adalah sawah baru tanam seluas 13

hektare di Jorong Koto Tabiang Tinggi dan 12 hektare siap panen seluas dan kolam ikan warga sekitar 15 kolam ikan berisi ikan Patin siap panen juga habis dihantam air. Sedangkan jumlah rumah yang terendam sebanyak 21 rumah, namun untuk harta benda dapat diselamatkan karena warga sudah tahu bahwa air sudah memebesar di hulu sungai yaitunya di Bukit Mindawa.(pdc/mel)

Polisi Boyong 60 Unit Mesin Judi dari Kampung Kubur MEDAN (HR)-Unit Judi sila Satreskrim Polresta Medan, kembali melakukan penggerebekan di Kampung Kubur, Minggu (5/1) sekitar pukul 05.30 WIB. Penggerebekan yang dipimpin Kasat Reskrim Polresta Medan Jean Calvijn Simanjuntak dan Kanit VC (Judi Sila) Iptu Jamakita Purba ini berhasil mengamankan 60 mesin judi jackpot, belasan orang pemain dan kasir, serta sepeda motor milik para penjudi. Kasat Reskrim Polresta Medan Jean Kompol Calvijn Simanjuntak mengatakan, penggerebekan tersebut guna menindak lanjuti informasi dari masyarakat yang mengutarakan kalau di lokasi tersebut tengah beroperasi puluhan mesin judi jackpot sekaligus menjadi lokasi tempat prostitusi. Setelah melakukan pengecekan di lapangan dan memastikan kebenaran informasi tersebut, polisi langsung menggerebek lokasi dengan mengamankan puluhan mesin Jackpot dan belasan pelaku kejahatan praktik perjudian. "Selain sebagai arena judi, tempat ini kita sinyallir juga sebagai ajang prostitusi terselubung. Kita masih mendalami dan seluruh barang bukti dan beberapa orang yang kita amankan dibawa ke mako untuk proses penyidikan lebih lanjut," katanya singkat.(mbc/mel)

Bentrok Antarlorong di Belawan, 1 Tewas MEDAN (HR)-Bentrok antarlorong melibatkan warga Lorong Papan dan Gudang Arang pecah lagi di Belawan dan kali ini kembali memakan korban jiwa. Muklis (18) warga Jalan TM Pahlawan, Lorong Sukut, Kelurahan Belawan 1, tewas setelah dadanya terkena tikaman senjata tajam dari kubu lawan. Bentrokan berdarah ini terjadi pada Minggu (5/1) sekitar pukul 02.00 dinihari. Tidak diketahui jelas apa penyebab terjadinya bentrok ini. Namun pertikaian berujung bentrok melibatkan pemuda maupun warga Lorong Papan dengan Gudang Arang kerap terjadi bahkan sudah berlangsung bertahun-tahun lamanya. Informasi yang dihimpun, Muklis tewas setelah dadanya ditikam milik salah seorang dari kubu yang bermukim di kawasan Gudang Arang. Saat bentrokan terjadi, kedua kubu saling serang dengan batu dan senjata tajam. Di lokasi bekas bentrokan terlihat banyak dipenuhi batu. Bentrokan ini berakhir setelah pihak kepolisian dari Polres Pelabuhan Belawan datang ke lokasi untuk membubarkan massa.(mbc/mel)

HALUAN RIAU/ANT

Penjualan Jeruk Menurun Pemilik kebun jeruk, Tarigan, memetik buah jeruk di ladangnya, di Desa Gajah, kawasan kaki Gunung Sinabung, Karo, Sumut, Minggu (5/1).

HALUAN RIAU/ANT

PENGUNGSI bersama petugas BNPB memasang tenda pengungsian erupsi Gunung Sinabung, di halaman Kantor Gereja Batak Karo Protestan (GBKP) Klasis, Brastagi, Karo, Sumut, Minggu (5/1). Akibat erupsi Gunung Sinabung yang terus terjadi beberapa hari terakhir, jumlah pengungsi semakin bertambah, yakni sedikitnya 20.491 warga mengungsi.

JUMLAH PENGUNGSI SINABUNG

Tembus 20 Ribu Jiwa Lebih MEDAN (HR)-Jumlah warga yang mengungsi akibat erupsi Gunung Sinabung di Tanah Karo, sudah menembus angka 20 ribu jiwa. Menurut Kepala Pusat Data Informasi dan Humas BNPB, Sutopo Purwo Nugroho, data jumlah pengungsi saat ini 20.491 jiwa atau 6.387 Kepala Keluarga dan tersebar di 32 titik. Menurutnya, pengungsi tersebut terdapat kelompok rentan yaitu 1.200 jiwa lansia, 179 ibu hamil, dan 606

bayi. "Pengungsi berasal dari 25 desa di sekitar Sinabung. Konsentrasi pengungsi terbanyak di Losd Tiga Binanga yaitu 2.805 jiwa (873 KK)," ujar Sutopo dalam keterangannya, Minggu (5/1). Untuk kebutuhan logistik pengungsi, jelas Sutopo, masih mencukupi hingga 3tiga hari ke depan. Sementara untuk masa tanggap darurat telah diperpanjang hingga 18 Januari 2014.

"Masyarakat dihimbau untuk terus waspada. Jangan terpancing isu-isu yang menyesatkan. Ikuti semua arahan pemerintah. Aktivitas Gunung Sinabung dipantau secara intensif. BNPB hadir di Posko nasional di Karo untuk memberikan pendampingan dan memperkuat Pemda Karo dan BPBD Sumut," ujarnya. Bupati Karo terus diharapkan hadir dalam rapat koordinasi penanganan peng-

ungsi dan memberikan penjelasan ke warganya sehingga tenang. Sementara aktivitas Gunung Sinabung saat ini masih sangat tinggi. Letusan yang terjadi sejak Sabtu dan Minggu masih intensif. Sejak Sabtu sampai pagi ini pukul 6 Wib telah terjadi 77 kali letusan dengan tinggi 500-4.000 m disertai awan panas dengan jarak luncur 1.500-4.500 m ke arah selatan-tenggara. Luncuran awan panas ma-

kin meningkat dan semakin jauh. Gempa hybrid sebagai penanda proses pembentukan kubah lava juga makin meningkat. "PVMBG Badan Geologi terus melaporkan perkembangan aktivitas Sinabung kepada BNPB, BPBD Sumut dan Pemda Karo. Status tetap Awas (level IV). Radius masih 5 km dan 7 km di sisi tenggara di Desa Pintu Besi dan Desa Jeraya yang harus dikosongkan," pungkasnya.(pdc/mel)

TAHUN 2013

Realisasi Investasi Sumut Rp10 Triliun Lebih MEDAN (HR)-Di tengah keterbatasan energi dan infrastruktur, sepanjang 2013, Sumatera Utara masih menjadi idola para investor. Total realisasi investasi Sumut hingga Triwulan III 2013 sudah mencapai Rp10,4 triliun. Angka ini melampaui target Badan Koordinasi Penanaman Modal Pusat sebesar Rp9 triliun. Dari angka di atas modal asing (PMA) mendominasi dengan 155 proyek senilai Rp6,7 triliun, disusul modal dalam negeri (PMDN) dengan 81 proyek senilai Rp 3,7 triliun. Keberhasilan melampaui target nasional ini diungkapkan Kepala Badan Penanaman Modal dan Promosi Purnama Dewi, Minggu (5/1). Menurutnya angka-angka di atas berdasarkan Laporan Kegiatan Penanaman Modal sampai dengan Triwulan III Tahun

2013. Realisasi Investasi Sumatera Utara Tahun 2013 ini telah melampaui target Badan Koordinasi Penanaman Modal Nasional sebesar Rp 9 Triliun. Dengan rincian PMA sebanyak 155 proyek dengan realisasi investasi US$. 697 juta atau senilai Rp. 6,7 triliun. Sedangkan realisasi investasi untuk PMDN sebanyak 81 proyek dengan realisasi sebesar Rp 3,7 triliun. "Total realisasi investasi PMA/PMDN di Sumatera Utara sampai dengan Triwulan III Tahun 2013 sebesar Rp 10,4 triliun. Dengan demikian, Provinsi Sumatera Utara pada Triwulan III Tahun 2013 telah melampui target yang di berikan oleh BKPM untuk tahun 2013," ujar Purnama Dewi sembari menambahkan otal investasi di Sumut hingga triwulan IV tahun 2013 hingga kini masih

dihimpun oleh BKPM. Purnama juga mengungkapkan berbagai prestasi yang diraih Sumatera Utara di tahun 2013. Diantaranya mendapat penghargaan Regional Champion Tahun 2013 dari BKPM RI yaitu sebagai Nominasi 10 Besar Provinsi Terbaik di Bidang Investasi Tahun 2013. Tak hanya itu, di tengah masih adanya keterbatasan baik energi dan infrastruktur Provinsi Sumatera Utara dipercaya sebagai provinsi terpilih yang difasilitasi penuh oleh BKPM RI untuk mengikuti Investment Promotion Forum Regional Potential Investment Opportunities di Roma, Italia. Capaian 2013 membuat Prrovinsi Sumatera Utara tetap optimistis memasuki tahun 2014 yang ditegaskan Gubernur Sumut sebagai tahun kerja keras. Badan Pe-

nanaman Modal dan Promosi Provinsi Sumatera Utara akan terus mengembangkan, mengawasi dan mengendalikan serta mempromosikan potensi dan peluang investasi sebanyak mungkin untuk menarik minat investor menanamkan modal dan membuka usaha di provinsi ini. "Karena melalui kegiatan investasi dengan berbagai bidang usaha tentu akan mempercepat proses pembangunan, penyediaan lapangan kerja/ mengurangi pengangguran yang pada akhirnya meningkatkan kesejahteraan rakyat Sumatera Utara,"ujarnya. Purnama Dewi menjelaskan untuk mendukung visi Pemprovsu menuju masyarakat yang sejahtera dan berdaya saing, pihaknya mendorong peningkatan daya saing penanaman modal melalui penye-

lenggaraan sistem PTSP (Pelayanan Terpadu Satu Pintu) di bidang penanaman modal untuk Tingkat Provinsi Sumatera Utara yang mendapat pelimpahan wewenang dari Pemerintah Pusat. Pelayanan perizinan menduduki peran penting dan strategis dalam upaya peningkatan daya saing penanaman modal. Namun masih terdapat kendala yaitu masih adanya Pemerintah kabupaten/ kota di Sumatera Utara yang belum memiliki PTSP di Bidang Penanaman Modal. Karena itu, sasaran harmonisasi kebijakan di pusat, antara pusat dengan Provinsi, dan antar Provinsi dan Kab/Kota di bidang penanaman modal yang akan terus diupayakan oleh BPMP Provsu masih akan menghadapi tantangan berat di lapangan.(mbc/mel)

ELPIJI MELAMBUNG

Bukti Pemerintah tak Berpihak kepada Rakyat MELEJITNYA harga jual gas elpiji sejak awal tahun 2014, menunjukkan bukti ketidakberpihakan pemerintah kepada rakyat. Setelah masyarakat diiming-imingi dengan pemberian tabung elpiji dan kompor gas gratis, tiba-tiba saja harga elpiji di pasaran melambung setinggi langit. Novrianto, pemerhati sosial dan masalah kemiskinan di Kota Padang menilai, meski pun yang naik saat ini adalah elpiji 12 kilogram, dipastikan akan berdampak q REDAKTUR: ERMA SRI MELYATI

terhadap harga elpiji 3 kilogram yang baru beberapa pekan ini dibagikan pemerintah kepada masyarakat sebagai kompensasi dari kebijakan pemerintah melakukan kon-

versi minyak tanah ke gas. "Ini membuktikan pemerintah tidak berpihak kepada rakyat. Setelah dibagikan gratis, harga gas melambung sehingga bukannya membantu masyarakat malah menambah sengsara," kata Novrianto, Minggu (5/1). Ia merasakan miris dengan kondisi harga elpiji pasca dibagikannya tabung gas 3 kilogram berikut kompor gas sebagai kompensasi dari kebijakan yang tidak berpihak tersebut. Di kota Padang sendiri, katanya, program kon-

versi itu sudah berjalan dan masyarakat kota sudah menerima tabung gas 3 kilogram. "Tapi tak banyak masyarakat yang mengerti bahwa program tersebut artinya mengurangi jatah minyak tanah sehingga ketika terjadi kenaikan harga elpiji, masyarakat juga tidak bisa mendapatkan minyak tanah karena quotanya sudah ditarik atau dikurangi," ujarnya. Seperti ramai diberitakan, saat ini harga elpiji 12 kilogram melambung tinggi hingga mencapai Rp147 ribu dari

harga normal Rp105 ribu. Novrianto meminta pemerintah tidak melanjutkan program konversi yang tidak berpihak tersebut supaya masyarakat tidak semakin sengsara. "Pemerintah mestinya memikirkan kesejahteraan masyarakat bukan membikin masyarakat tambah sengsara," ketusnya. Sementara itu, dari Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) Sumatera Barat, kenaikan harga elpiji juga diperkirakan akan menyumbang tekanan kepada inflasi di Kota Padang dan Sumbar pa-

da Januari 2014 ini. Inflasi Kota Padang masih akan berada di level yang tinggi dengan prakiraan antara 0,68 persen sampai 0,98 persen (mtm) atau 10,08 persen-sampai 10,48 persen (yoy). "Tekanan inflasi diprakirakan bersumber dari kelompok administrative price akibat adanya kenaikan harga elpiji 12 kilogram. Selain itu juga terdapat potensi resiko tekanan inflasi dari kelompok inti karena nilai tukar rupiah yang masih lemah dan dampak lanjutan

dari kenaikan harga gas elpiji 12 kilogram ke subkelompok makanan jadi," kata Ketua Tim Teknis II TPID Sumbar Erwin Syafii. TPID Sumbar menilai, upaya paling penting yang perlu ditempuh oleh TPID Sumbar dalam waktu dekat adalah meningkatkan pengawasan distribusi elpiji di daerah untuk mencegah kelangkaan elpiji 3 kilogram karena disparitas harganya yang semakin melebar akibat kenaikan harga elpiji 12 kilogram.(pdc/mel) q LAYOUT: WIWIN


SENIN

KUANSING

6 JANUARI 2014

DENYUT

KOTA JALUR TAHUN INI

Ruas Jalan Koto KombuSaik Dilakukan Pengerasan TELUK KUANTAN (HR)-Pada tahun 2014, ruas jalan Koto Kombu-Saik akan dilakukan pengerasan menggunakan timbunan bess oleh Pemerintah Kabupaten Kuantan Singingi melalui Dinas Bina Marga Kuansing. Usulan perbaikan jalan Koto Kombu-Saik menuju Sungai Ulo di Desa Koto Kombu, Kecamatan Hulu Kuantan ini masuk usulan pada pembahasan APBD 2014. Rencana tahun ini akan dibangun menggunakan anggaran sebesar Rp200 juta. "Ruas jalan yang akan ditimbun menggunakan bess ini, merupakan jalan bekas jalur kereta api, yang digunakan masyarakat untuk akses ke kebun dan jalan menuju permukiman masyarakat," kata Kepala Dinas Bina Marga SDA Kuansing, Azwan kepada Haluan Riau, Jumat lalu di Teluk Kuantan. Pengerasan ruas jalan ini akan dimulai dari simpang jalan masuk menuju permukiman masyarakat, sampai ke daerah Sungai Ulo, Desa Koto Kombu. Masuknya usulan tersebut, sesuai dengan permintaan masyarakat Koto Kombu yang menginginkan ruas jalan bekas kereta api ini dibangun dan diperbaiki."Kalau akses jalan ini dibangun, tinggal kita bangun jembatan di Sungai Ulo, jalan ini akan tembus sampai ke Desa Saik di Kuantan Mudik," ujarnya. Menurut Azwan, pembangunan ruas jalan ini dilakukan bertahap dilakukan pemerintah, mengingat permintaan masyarakat untuk jalan ini cukup banyak setiap tahunnya."Selain itu pada 2014, ruas jalan Koto Kombu-Jake juga masuk dan akan diperbaiki melalui dana sewakelola," katanya.(rob)

23

ADVERTORIAL SUBSIDI RASKIN TAHUN INI

Pemkab Anggarkan Rp2,1 Miliar TELUK KUANTAN (HR)-Pada tahun ini, Pemerintah Kabupaten Kuantan Singingi melalui Bagian Ekonomi Pembangunan Setdakab Kuansing menganggarkan Rp2,1 miliar untuk subsidi beras miskin. "2014, anggaran untuk raskin ini kita usulkan Rp2,1 miliar, berkurang dari tahun lalu, karena tahun lalu dianggarkan Rp2,4 miliar,"kata Kepala Bagian Ekbang Setdakab Kuansing, Ade Fahrer Arif kepada Haluan Riau, barubaru ini. Pengurangan anggaran raskin ini menurut Ade,

pada tahun ini tidak ada lagi anggaran untuk pelaksana, dimana anggaran untuk pelaksana diusulkan ke Sekretariat Daerah, mulai untuk transport dan honor para pelaksana yang menyalurkan raskin ke kecamatan-kecamatan. "Ini dilakukan, supaya tidak ada lagi anggaran raskin ini dipotong untuk

penyalurannya, jadi tahun ini murni dana raskin diperuntukkan untuk masyarakat miskin. Kecuali nanti untuk kecamatan, memang dananya ada di anggaran raskin tersebut," ujarnya. Sementara untuk data raskin tahun 2014, masih sama dengan tahun lalu, dimana jumlahnya sesuai data yang ada di Ekbang, jumlah penerima raskin di Kuansing sebanyak 13,623 Rumah Tangga Sasaran (RTS) masih menggunakan data tahun 2011, dimana setiap bulannya disalurkan 204.345 kilogram raskin. "Kalau ada perubahan

tentunya kita menunggu data BPS dan TNP2K.Jadi, sampai saat ini kita masih menggunakan data tahun 2011 yang merupakan data BPLS dari Tim Nasional Percepatan Penanggulangan Kemiskinan (TNP2K) Pusat," terangnya. Dari data Ekbang tahun 2013, Kecamatan Kuantan Tengah terbanyak menerima beras miskin sebanyak 24,345 kilogram dengan jumlah RTS 1.623, disusul Kecamatan Singingi Hilir 21.765 kg jumlah RTS 1.451, Pangean 19.740 kilogram jumlah RTS 1.316, Singingi 19.020 jumlah RTS 1.268, Kuantan Mudik

16.500 kg jumlah RTS 1.100, SEntajo Raya 15.675 kg jumlah RTS 1.045, Inuman 12.690 jumlah RTS 846, Benai 12.630 jumlah RTS 842. Kemudian disusul Gunung Toar 11.565 kg jumlah RTS 771, Logas Tanah Darat 11.310 kg jumlah RTS 754, Hulu Kuantan 10.680 kg jumlah RTS 712, Cerenti 9.495 kg jumlah RTS 633, Pucuk Rantau 6.945 kg jumlah RTS 463, Kuantan Hilir Seberang 6.735 kg jumlah RTS 449, dan terakhir Kecamatan Kuantan Hilir 5.250 kg dengan jumlah RTS 350.(adv/humas)

BULAN INI, BANGUNAN RAWAT INAP DITEMPATI

RSUD Usulkan Pembangunan Gedung Rawat Inap Baru TELUK KUANTAN (HR)-Setelah sempat terbengkalai pembangunannya selama dua tahun, rencananya bulan ini, RSUD Teluk Kuantan mulai berbenah melakukan persiapan untuk pindah ruangan rawat inap, yang pekerjaan rehabnya selesai dikerjakan. "Semua pasien rencananya mulai Januari ini pindah ke ruangan rawat inap yang telah tuntas pekerjaan rehabnya,"kata Kepala RSUD Teluk Kuantan, David Oloan kepada Haluan Riau, Minggu (5/1). Menurutnya, dengan pindahnya pasien ke ruang rawat inap ini, ruangan yang ditempati sebelumnya, mulai tahun ini akan kembali ke fungsi semula. Selain itu, Pemerintah Kabupaten Kuantan Singingi melalui RSUD Teluk Kuantan, juga telah mengusulkan pembangunan ruang rawat inap baru yang diusulkan ke Pemerintah Pusat. "Pembangunan ruang rawat inap yang kita usulkan ke Pusat untuk dibangun dua tingkat di lahan yang telah kita siapkan di samping bangunan ruang rawat inap yang lama," kata David. Usulan tersebut menurut David dilakukan, mengingat APBD Kuansing masih minim, dan APBD terserap oleh pembangunan tiga pilar pada 2014 ini. "Mudah-mudahan tahun ini Pemerintah Pusat menyetujui pembangunan ruang rawat inap baru di RSUD Teluk Kuantan yang akan dibangun dua tingkat," harapnya.(rob).

Air Terjun Batang Koban tak Terawat dan Memprihatinkan HULU KUANTAN (HR)-Objek wisata air terjun Batang Koban di bagian Hulu Sungai Kuantan wilayah Desa Lubuk Ambacang, Kecamatan Hulu Kuantan. saat ini kondisinya tidak terawat memprihatinkan. Menurut pengakuan salah seorang pengunjung, Roni kepada Haluan Riau Minggu (5/1), saat ini kondisi air terjun tidak terawat dan memprihatinkan. Dermaga yang dibangun beberapa tahun lalu saat ini sudah terbelah dan ambruk ke Sungai Kuantan. Selain itu jalan atau jembatan yang dibangun menuju lokasi air terjun dari pinggir Sungai Kuantan tidak bisa lagi dilalui karena bangunannya ambruk dan rusak. Akibatnya pengunjung kesulitan untuk mencapai lokasi air terjun, boat yang dibawa harus masuk menyusuri sungai kecil ke dalam lokasi air terjun, kalau singgah di tepi sungai di pintu masuk air terjun sulit untuk dilalui. Selain itu, di lokasi objek wisata ini, pengaman tangga yang dibangun sudah banyak yang ambruk, begitu juga papan plang yang terpasang sudah tumbang."Kondisinya cukup mengerikan, banyak yang dibangun sudah rusak," katanya. Tangga yang dibangun untuk jalan menuju air terjun juga sudah banyak ditumbuhi semak, begitupun bangunan yang ada di lokasi objek wisata. "kalau ke lokasi air terjun ini kita harus hati-hati, jalan tangga banyak semak dan licin," ujarnya. Menurutnya, harus ada perhatian pemerintah untuk melakukan perawatan terhadap air terjun ini."Mengingat objek wisata air terjun batang koban ini masih banyak diminati pengunjung baik lokal maupun luar daerah," imbuhnya.(rob)

HALUAN RIAU/ROB

Hadiri Kegiatan Pemkab Sekdakab Kuansing H Muharman (kiri) menghadiri suatu acara Pemkab Kuansing belum lama ini di Teluk KUantan.

BELUM ADA YANG TERSERET HUKUM

Diperkirakan 8 Ribu Hektare HPT Sumpu Dibabat TELUK KUANTAN (HR)Hingga saat ini, kawasan Hutan Produksi Terbatas Sumpu di Kecamatan Hulu Kuantan yang telah dibabat diperkirakan sudah mencapai delapan ribu hektare, namun sampai saat ini belum satupun yang terseret dalam kasus pembabatan hutan tersebut. Menyikapi hal tersebut, tokoh masyarakat Hulu Kuantan Muharnis mengaku kecewa dengan penegakan hukum di Kuansing. Padahal kasus perambahan dan pembabatan HPT ini berada di depan mata, tapi sejauh ini belum terdengar ada yang bertanggung jawab dan ditangkap. Diperkirakan HPT Sumpu ini telah dirambah men-

capai 8 ribu hektare dan sebagian sudah dijadikan perkebunan sawit."Ini karena tidak ada kemauan, kalau ada kemauan yang membabat HPT Sumpu ini sudah lama ditangkap, sedang teroris saja bisa ditangkap, masa yang di depan mata melakukan perambahan hutan negara tidak bisa,"kata Muharnis kepada Haluan Riau, Sabtu lalu. Menurut Muharnis, longgarnya penegakan hukum di Kuansing menjadi salah satu penyebab, tidak pernah tuntasnya kasus pembabatan hutan negara seperti yang terjadi di HPT Sumpu. Padahal masalah ini sudah lama terjadi dan ribuan hektare di HPT ini juga telah

ditanami sawit, baik oleh perusahaan maupun secara pribadi. Bahkan patut menjadi pertanyaan, kemana ribuan kubik kayu HPT ini dijual, karena kawasan HPT yang dulunya hutan lebat dan banyak pepohonan sekarang sudah gundul dibabat dan kayunya dijual. "Orang yang menduduki hutan milik Negara dan merubah HPT menjadi kebun sawit murni melanggar hukum dan sanksinya pidana. Karena mereka jelas tidak mengantongi izin," kata Murharnis. Menurut Muharnis, tidak adanya yang terseret masalah HPT Sumpu ini menimbulkan kecurigaan di tengah masyarakat. Seperti ada in-

dikasi oknum yang bermain dengan para pengusaha yang menguasai lahan HPT Sumpu sekarang ini. Pembabatan dan pembukaan lahan di HPT Sumpu ini katanya, banyak yang terlibat, baik dari oknum pemerintahan maupun oknum aparat yang diduga bermain. "Kita sudah melapor kanan kiri, ke Polres sudah kita lapor katanya itu kewenangan kehutanan, ke Dinas kehutanan kita juga telah lapor, katanya penyidik di kehutanan belum ada," katanya. Muharnis mendesak, agar Pemerintah dan aparat penegak hukum serius untuk menangkap oknum yang sudah melakukan pembabatan dan dan menduduki lahan di HPT

Sumpu ini. "Kalau ini tidak ditanggapi serius, hutan negara yang ada di Kuansing akan terus dibabat dan dijadikan kebun, karena penegakan hukum longgar,"katanya. Kemudian Muharnis juga berharap, agar lahan di HPT Sumpu ini dikembalikan lagi dan tidak ada yang mendudukinya, karena status HPT Sumpu ini merupakan milik negara dan tanah ulayat masyarakat. "Jadi saya sarankan, agar lahan di HPT ini harus di-status quokan terlebih dahulu, tidak boleh lagi diduduki oleh pengusaha.Lahan ini harus dikembalikan lagi ke masyarakat karena statusnya juga tanah ulayat," katanya.(rob)

AKIBAT MOBIL BERAT

Jalan Nasional Lubuk Jambi-Teluk KuantanPekanbaru Kembali Rusak HALUAN RIAU/ROB

KONDISI salah satu jembatan yang ambruk di objek wisata Air Terjun Batang Koban di Hulu Sungai Kuantan di Kecamatan Hulu Kuantan, foto diambil, Rabu (1/1).

TELEPON PENTING Kantor Bupati Kuansing

0760 561616

Fax Kantor Bupati

0760 561617

Sekretariat DPRD

0760 561604

Mapolres Kuansing

0760 561604

Kejari Teluk Kuantan

0760 20123

RSUD Teluk Kuantan

0760 561858

Pemadam Kebakaran

0760 20957

q REDAKTUR: ELPI ALKHAIRI

TELUK KUANTAN (HR)Kerusakan ruas jalan Nasional yang dimulai dari Lubuk Jambi-Teluk Kuantan-Pekanbaru kondisinya makin memprihatinkan. Meskipun beberapa bulan lalu kondisinya sudah mulus, namun saat ini kembali hancur dan bergelombang. Salah satu penyebabnya angkutan yang melewati ruas jalan tersebut tidak tidak sesuai dengan beban jalan yang dilalui. Meskipun sudah ada jembatan timbang di Muara Lembu, namun mobil-mobil berat seperti batu bara dan kayu alam serta mobil pengangkut CPO tetap lewat, kendati muatannya yang diduga melebihi tonase. Pantauan Haluan Riau Sabtu lalu, keberadaan jembatan timbang Muara Lembu terlihat masih melakukan pembiaran mobil-mobil berat ini melintas dengan muatan yang melambung. Meskipun terlihat ada beberapa unggukan batu bara dan kayu yang dibongkar. Maraknya mobil berat yang muatanya melambung

memunculkan dugaan masyarakat, kalau praktik pungutan liar diduga masih berlangsung di jembatan timbang Muara Lembu. Salah seorang tokoh masyarakat Kuansing Muharnis saat bincang-bincang dengan Haluan Riau, Sabtu lalu mengatakan, kalau tidak ada pungli mana berani mobil berat ini melintas dengan muatan yang begitu banyak dan menggunung. Ada indikasi kalau praktik pungli di jembatan timbang ini masih berlangsung. "Sekarang lihat ruas jalan Nasional di Kuansing, selain banyak lobang juga ruas jalan banyak bergelombang. Ini memang disebabkan mobil berat masih dibiarkan melintas," kata Muharnis. Kerusakan ruas jalan Nasional di Kuansing tentunya sangat merugikan masyarakat terutama pengendara roda dua, karena kecenderungan kecelakaan lalu lintas akan tinggi. "Jalan rusak ini akan menimbulkan lakalantas yang tinggi,sekarang kalau masya-

rakat celaka dan meregang nyawa tidak ada tanggung jawab pemerintah, padahal mereka seharusnya bertanggung jawab," tegasnya. Masyarakat yang menjadi korban dan sampai meninggal dunia, harus ditanggung sendiri. Pemerintah terkesan me-

lakukan pembiaran terhadap mobil berat yang melintas yang tidak sesuai beban jalan yang dilalui. "Ditambah lagi sekarang musim hujan, kondisi jalan yang dilalui mobil berat ini semakin hancur,"katanya. Saat ini, mobil berat yang melintas di ruas jalan Na-

sional dimanfaatkan sejumlah oknum untuk meraup keuntungan. Tidak hanya di jembatan timbang yang diduga melakukan pungli, akan tetapi pos polisi tumbuh subur di sepanjang ruas jalan raya mengutip uang dari mobil berat yang melintas.(rob)

HALUAN RIAU/ROB

Tinjau Khitanan Massal Bupati H Sukarmis didampingi Ketua DPD KNPI, Andi Putra pada acara Sunatan Massal yang digelar KNPI di Teluk KUantan, baru-baru ini. q LAY OUT: MELISA


24

SENIN

PELALAWAN

6 JANUARI 2014

DENYUT

NEGERI SEIYA SEKATA PROGRAM BPJS

Dewan Panggil Seluruh Direktur RS dan Instansi Terkait PANGKALAN KERINCI (HR)-Guna kelancaran Program BPJS yang digulirkan awal Januari lalu, Dewan memanggil seluruh pimpinan Rumah Sakit yang ada di Kabupaten Pelalawan, beserta sejumlah instansi terkait guna membahas kesiapan program. Seperti disampaikan anggota Komisi A DPRD Pelalawan Sozifao Hia kepada Haluan Riau Minggu (5/1). Dikatakan, pemanggilan seluruh pimpinan rumah sakit dan sejumlah instansi terkait oleh Komisi A DPRD Pelalawan untuk membahas program pelaksanaan BPJS. Terkait program ini, Komisi A menggelar Rapat Dengar Pendapat, apakah semua pihak sudah siap melaksanakan program tersebut dan juga ingin mengetahui, apakah dengan program ini ada kendala di lapangan yang dihadapi. “Komisi A menggelar RDP dengan Kadis Kesehatan, RSUD Selasih, RS Efarina, RS Amalia, Askes, Kadisnaker dan Asisten II Setdakab Pelalawan, kita membahas tentang BPJS. Sesuai dengan arahan Pemerintah Pusat, bahwa BPJS Kesehatan mulai terhitung sejak 01 Januari 2014 kan sudah harus berjalan,” ungkap Sozifao. Ditambahkan, peserta Jamsostek, Askes, Jamkesmas, Jampersal sudah otomatis menjadi anggota BPJS, Sementara peserta Jamkesda dan peserta Surat Keterangan Miskin ternyata masih tetap berlaku di tahun 2014, “Sedangkan masyarakat umum di luar itu bisa langsung mendaftarkan diri di Kantor BPJS terdekat, kalau di Pangkalan Kerinci bisa datang ke Kantor Askes Jalan Akasia Pangkalan Kerinci,” ujarnya. Diharapkan, dengan berjalannya program ini, maka masyarakat umum bisa proaktif untuk mendaftarkan diri di Kantor Askes. "Semuanya termasuk pimpinan Rumah Sakit komit dan siap memberikan pelayanan maksimal terhadap masyarakat yang sudah terdaftar di keanggotaan Program BPJS, selain itu untuk pelayanan kesehatan ini sendiri juga bisa dilakukan secara berjenjang mulai dari Puskesmas terdekat, bisa dirujuk ke Rumah Sakit Umum atau Swasta sampai ke Rumah Sakit Pusat. Sehingga masyarakat yang sudah tergabung menjadi anggota BPJS bisa merasakan pelayanan kesehatan yang sesuai dengan harapan,” tutupnya. (pen) HALUAN RIAU/SUPENDI

CAMAT MINTA

Terima Penghargaan

Perusahaan Ikut Membangun Kecamatan

Sekdakab Pelalawan Zardewan MM (3 dari kanan) foto bersama dengan Kasat Lantas Afrizal, dan sejumlah kepala SKPD serta Jasa Raharja, usai memperoleh penghargaan tertinggi Road Safety Partnership Action (RSPA) peringkat pertama se-Riau dalam menekan angka kecelakaan di Pekanbaru, baru-baru ini.

PANGKALAN LESUNG(HR)-Camat Firdaus Wahidin, meminta, semua perusahaan yang beroperasi di wilayah Kecamatan Pangkalan Lesung supaya ikut serta membangun kecamatan. Perusahaan melalui program CSR-nya dapat melakukan, supaya masyarakat merasa terbantu atas keberadaan perusahaan yang beroperasi di Pangkalan Lesung. ''Kalau pengakuan masyarakat Pangkalan Lesung, selama ini sejumlah perusahaan yang beroperasi di Kecamatan Pangkalan Lesung memang sudah ada yang berpartisipasi dalam berbagai pembangunan, dan kita mengapresiasikan kepedulian perusahaan itu. Namun perlu ditingkatkan lagi perhatian perusahaan merealisasikan program CSR-nya, baik untuk pembangunan di bidang fisik maupun non fisik, termasuk pendidikan, kepemudaan dan kegiatan sosial kepemudaan lainnya," pinta Camat, Ahad (5/1). Ditambahkan, pemerintah dan masyarakat mendesak semua perusahaan, baik perusahaan bergerak dibidang perkebunan dan usaha lainnya, secara kontinyu ikut merealisasikan pembangunan. Pembangunan yang mendesak dan perlu perhatian perusahaan, masalah pembangunan di bidang pendidikan keagamaan. “Sebelum ini pembangunan sekolah kegamaan itu sudah ada dibantu oleh salah satu perusahaan perkebunan sawit. Bahkan perusahaan itu juga membantu dana tiap bulannya, meski dinilai belum memadai dan perlu ditingkatkan lagi. Tapi bantuan itu baru diberikan salah satu perusahaan, dan kita berharap dari sejumlah perusahaan yang lain juga diminta ikut membantu," desaknya. Disebutkan, berbagai kegiatan sosial dan kepemudaan hendaknya diperhatikan oleh perusahaan melalui program CSRnya setiap tahunnya. ''Dengan adanya perhatian perusahaan yang beroperasi di wilayah kami, sehingga masyarakat makin merasa memiliki atas keberadaan perusahaan yang ada di kampung mereka. Kalaulah tidak ada perhatian perusahaan, tentu warga merasa apatis. Kedepannya,semua perusahaaan, kita minta adanya saling koordinasi. Jangan setelah ada masalah dihadapi perusahaan baru melakukan koordinasi dengan pihak pemerintah kecamatan,” tuturnya.(hem)

Siswa SMK Bertabrakan dengan Mobil Boks PANGKALAN LESUNG (HR)-Laka Lantas kembali terjadi di Jalan Lintas Timur, Kelurahan Pangkalan Lesung, Kecamatan Pangkalan Lesung. Kecelakaan terjadi antara sepeda motor vixion dengan mobil suzuki baru-baru ini. Demikian diungkapkan Kapolsek Pangkalan Lesung AKP Dodi Z Hasibuan. Menurutnya, dari keterangan 2 orang saksi, JA (19) dan AR (19), kronologis kejadian bermula saat sepeda motor yang dikendarai DW (18) pelajar SMK 1 Pangkalan Lesung, bergerak dari Ukui menuju Sorek. Setibanya di TKP, sepeda motor tersebut bergerak ke kanan jalan hendak memasuki gerbang SMK 1, tanpa memperhatikan kendaraan yang datang dari arah berlawanan, tak ayal mobil yang dikendarai HE (31) menabraknya. Akibatnya, pengendara sepeda motor terpental ke aspal, kejadian tersebut menyebabkan pengendara sepeda motoe mengalami luka memar pada wajah kiri dan luka robek pada betis kiri lalu dibawa ke RS Medicare Sorek. Kemudian dirujuk ke RS Efarina Pangkalan Kerinci. Sedangkan pengemudi motor mengalami luka memar pada wajah kanan dan telinga mengeluarkan darah, lalu korban juga dibawa ke RS Medicare Sorek, seterusnya dirujuk ke RS Bina Kasih Pekanbaru. Sementara penumpang mobil DO (26) luka ringan. Barang bukti diamankan di Polsek Pangkalan Lesung untuk proses lebih lanjut. (zol)

TELEPON PENTING Layanan Langganan Koran

Dan Iklan

0812-7567834

Layanan SMS Bupati

Panwaslu Sayangkan Sikap Caleg dan Parpol Pengusung PANGKALAN KERINCI (HR)-Atribut dan baliho para calon anggota legislatif yang sudah dibongkar petugas beberapa waktu lalu, kembali dipasang oleh partai pengusungnya. Meyikapi hal ini, Panwanslu menyayangkan sikap Caleg dan Parpol terkait. Ketua Panwaslu Kabupaten Pelalawan Pandapotan Marpaung, Minggu (5/1), mengatakan, pemasangan alat peraga tersebut ditetapkan saat musim kampanye April

07617050053

Kantor DPRD

0761 95922

Pengadilan Negeri

07617051048

mendatang, dan kalau dipasang sekarang merupakan pelanggaran. Diharapkan kepada partai politik (parpol) dan calon anggota legislatif (caleg) dapat mentaati atu-

SUPENDI Liputan Pangkalan kerinci ran, serta memberikan pencerdasan dan pendidikan politik kepada masyarakat , bukan memasang baliho yang merusak keindahan kota. "Baru pada 24 Desember lalu, kami bersama Satpol PP melakukan pembersihan alat peraga kampanye, dan hari ini kembali bermunculan lagi, ini mereka yang tak tau aturan atau mereka sengaja membandel, soalnya

kerja kitakan tak membersihkan baliho saja, masih banyak pekerjaan lain," kata Pandapotan. Dikatakan, Panwaslu akan kembali melakukan koordinasi dengan KPU Pelalawan atas pemasangan alat peraga kampanye yang kembali dipasang. "Kita akan terus memantau, Panwaslu dan Satpol PP sebagai eksekutor di lapangan. Bisa jadi Panwaslu bersama Satpol PP akan kembali melakukan penertipan kembali terhadap baliho

ataupun alat peraga kampanye yang melanggar aturan serta akan memberikan teguran keras dengan memberikan sanksi tegas sebagai ancamannya, apabila dilanggar kembali," bebernya. Sesuai peraturan yang ada, Pandapotan menegaskan, atribut dan alat peraga kampanye yang terbukti melanggar Peraturan KPU Nomor 15 Tahun 2013 Tentang Pedoman Pelaksanaan Kampanye Pemilu Anggota DPR, DPD dan DPRD akan dibersihkan. ***

Izin Minimart Masih Dikaji Pemerintah Daerah PANGKALAN KERINCI (HR)-Beroperasionalnya Minimart di Pelalawan dinilai mengganggu para pedagang kecil, karena belum siap bersaing. Menyikapi hal ini, Pemda kembali mengkaji layak atau tidak. Demikian disampaikan Kepala Badan Penanaman Modal Pelayanan Perizinan Terpadu (BPMP2T) Kabupaten Pelalawan HT Mukhtarudin, Minggu (5/1), ketika ditanyakan soal perizinan usaha Minimart. Dikatakan, kalau perizinan tersebut diakuinya sudah dimasukkan ke pemerintah daerah, namun sejauh ini belum bisa dikeluarkan karena harus dilakukan studi kelayakan terlebih

dahulu, terkait dampak positif dan dampak negatifnya kepada pedagang lainnya. “Untuk lebih jelasnya coba tanyakan ke bagian hukum setdakab, soalya mereka semalam yang memprosesnya dengan bagian ekonomi,” kata Mukhtarudin. Sementara itu, Devitson Kepala Bagian Hukum Setdakab Pelalawan, ketika dikonfirmasi mengaku, kalau permohonan izin dari pihak Minimart sudah diajukan ke pemeritah daerah dan saat ini masih di lakukan studi kelayakan. “Permohonan mereka sudah masuk ke kita, tapi belum dikeluarkan, soalnya kita sarankan juga ke bagian ekonomi, su-

paya melakukan studi kelayakannya terlebih dahulu sebelum mereka beroperasi, yang jelas apakan dampak positifnya dan negatifnya bagi para pedagang lain, kalau memang banyak dan lebih dominan dampak negatif, maka saya rasa izinnya tidak bisa kita keluarkan," kata Devitson. Hal ini membuat sejumlah pengusaha pedagang barang harian mulai bimbang. Bahkan kabar kehadiran beberapa minimart lainnya, membuat mereka mengeluh. Sebab dikhawatirkan berdampak langsung pada penjualan para pedagang, karena harga jual yang di pasarkan pestinya lebih murah

dari harga jual toko biasa. “Kami sesama pedagang sejak datangnya minimart di Pangkalan Kerinci tidak tenang dan gelisah, entah itu Indomaret atau Alfamart, yang jelas mereka memiliki modal besar dan memiliki cabang ribuan. Kalau kami harus bersaing dengan mereka pastinya kami kalah dan ini sangat terasa dampaknya, apalagi tempatnya di beberapa lokasi strategis. Kami kami berharap, pemerintah memikirkan pedagang kecil seperti kami,” demikian disampaikan Tengku Anwar, perwakilan pedagang toko harian, Minggu (5/1). Ditambahkan, kalau memang izin minimart dipro-

ses dan disetujui pemerintah, pihaknya akan melakukan unjuk rasa dan meminta Bupati, izin mereka dicabut. Hal ini mengingat beberapa pengalaman, di beberapa kota besar apabila minimart masuk dan menguasai pasar, para pedagang kecil akan merasakan dampaknya. Ketika ditanyakan satu minimart yang sudah beroperasi di samping RS Amalia Medika, Kabag Setdakab mengatakan, untuk menghindari hal yang tak diinginkan, ia meminta pengelola menutup, sebelum izin dikeluarkan. “Saat itu juga saya telpon pengelolanya, agar menutup dulu, sebelum izin keluar,” ungkapnya. (pen)

Bila Harga Stabil, Mereka Bernapas Lega WARGA Kecamatan Kuala Kampar, kawasan perairan yang masih tergabung ke dalam kawasan Kabupaten Pelalawan, sedikit bernapas lega. Pasalnya, setelah sekian lama harga komoditi kelapa terpuruk, sebulan terakhir harganya mengalami kenaikan. ZULKARNAIDI ZOLA

Pelalawan: Kantor Bupati

q REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI

BONGKAR PASANG BALIHO

Liputan Pelalawan Tentu saja, para petani kelapa telah tersungging senyum penuh makna, tak lagi senyum hambar menghiasi harinya. "Sebelumnya harga kelapa per kilogramnya hanya Rp300 sampai Rp400 saja, namun dalam sebulan

terakhir harga kelapa sudah mencapai Rp1.400 per kilogramnya,"ungkap Abdul Murad (40), salah seorang petani kelapa asal Kuala Kampar, Minggu (5/1). Murad bersama warga lainnya yang berprofesi sebagai petani kelapa untuk memenuhi hasrat keluarganya, telah menekuni profesinya dengan setia. Hingga berta-

hun-tahun, senantiasa senyum tak sempurna ia lakoni akibat harga komoditi kelapa yang jauh dari harapan. Namun, berbekal kesabaran yang tiada batas, kondisi saat ini harga jual buah penghasil minyak goreng itu secara perlahan mulai merangkak naik. Senyum terkembang, asa kehidupan membaik, jelas terpancar di roman Murad dan petani kelapa lainnya. "Buah kelapa ini menjadi sandaran hidup kami di negeri perairan, dan sebagian besar masyarakat menggantungkan hidupnya dari hasil penjualan buah kelapa. Sejak dahulu sampai saat ini nyaris 80 persen masyarakat bergantung hidup pada kelapa ini. Bahkan, sudah menjadi

urat nadi, menjadi sumber kehidupan bagi masyarakat di wilayah Kecamatan Kuala Kampar dan sekitarnya," ungkapnya berbinar. Merunut ke masa lampau, harga kelapa petani itu konon pada tahun 1997 pernah mencapai kejayaannya, satu kilogram kelapa pernah dihargai mencapai Rp2.000. Jika harga tersebut bisa bertahan hingga kini dan seterusnya, pasti Murad beserta petani kelapa lain hidup berkecukupan. Seharusnya, harga kelapa saat ini idealnya Rp1.500 sampai Rp 2.000 per kilogramnya. Sehingga Murad terus bisa bernafas lega. Dewi fortuna seakan masih menjauh dari asa para petani itu, hingga sampai saat ini tidak

ada perhatian khusus dari pemerintah daerah. "Selama ini pemerintah daerah maupun instansi terkait hanya diam, padahal terpuruknya harga kelapa ini sudah berlangsung sekian lama," ungkapnya. Hasil panen kelapa Murad, saat ini di jual ke Pulau Guntung, Tembilahan. Bahkan, dalam satu bulan terakhir hasil panen mulai dipasarkan ke negara tetangga. Sungguh luar biasa. "Kelapa kami mulai dijual ke negeri tetangga, seperti Malaysia dan Thailand. Tentunya ini sangat membantu para petani disini, apalagi harganya cukup baik," tutup Murad berharap, harga terus stabil dan pemerintah sudi mengawal harga komoditi andalan ini. *** q LAY OUT: JUMAILIS


SENIN

KEPULAUAN MERANTI 25

6 JANUARI 2014

WARGA TANJUNG SAMAK KELUHKAN HARGA GAS ELPIJI 3 KG

Melonjak Jadi Rp30 Ribu Per Tabung DENYUT

KOTA SAGU

TANJUNGSAMAK(HR)-Warga Desa Tanjung Samak, Kecamatan Rangsang mengeluhkan harga jual gas elpiji ukuran 3 kilogram yang jauh di atas HET. Kenaikkan harga itu cukup mencolok jika dibandingkan dengan harga jual yang ada di kota Selatpanjang yang berkisar Rp22 ribu sampai Rp24 ribu per tabung. JOHANES SINAGA Liputan Tanjung Samak

HALUAN RIAU/JOS

Reses

Edy Amin anggota DPRD dari Partai PKS saat melakukan reses di beberapa kelurahan di Kota Selatpanjang baru-baru ini.

PASOKAN LISTRIK DI DESA LEMANG TERGANGGU

Minta PLN Hadirkan Mesin Genset Baru LEMANG(HR)-Kepala Desa Lemang Kecamatan Rangsang Barat, Edy Murkan, meminta kepada PLN Sub Rayon Desa Lemang menghadirkan mesin pembangkit baru. Sehingga gangguan pasokan listrik di Rangsang Barat tidak lagi menjadi persoalan. "Kita sangat berharap PLN Cabang Dumai bersedia mengadakan mesin baru untuk kebutuhan di Kecamatan Rangsang Barat ini. Sebab seluruh mesin yang ada di Desa Lemang hingga saat ini hanya mesin yang bekas, sehingga gangguan Edy Murkan pemadaman listrik menjadi rutinitas yang dialami masyarakat," kata Edy, Minggu (5/1). Ditambahkan Edy, warga sangat berharap pada tahun 2014 ini, ada perubahan kebijakan dari PT PLN baik di cabang maupun di Kanwil WRKR untuk mengatasi kendala mesin yang rusak berkepanjangan. Diakuinya, kebutuhan listrik bagi masyarakat dewasa ini menjadi kebutuhan primer di luar kebutuhan sembako. Sebab tanpa listrik, maka berbagai aktivitas masyarakat terkendala. Listrik juga telah menjadi pendukung bahkan motor utama dalam menggerakkan roda ekonomi masyarakat. Untuk itu listrik harus mampu hadir di berbagai ruang dan gerak masyarakat. "Melalui perencanaan yang matang dan terus berkembang, listrik akan menjadi patner atau mitra usaha masyarakat. Bahkan kehadirannya menjadi salah satu kebutuhan pokok masyarakat,” katanya. Lebih lanjut dikatakan Edy, PT PLN harus mampu memberikan pelayanan kelistrikan tersebut kepada masyarakat. Pertumbuhan penduduk dan pertumbuhan dunia usaha hendaknya menjadi acuan dalam meningkatkan kapasitas listrik dari hari ke hari. Manager PT PLN Rayon Selatpanjang, belum dapat dikonfirmasi terkait harapan masyarakat Desa Lemang tersebut.(jos)

DESA BETING

2014, Warga Berharap Ada Mesin Listrik Desa BETING(HR)-Indonesia sudah menikmati alam kemerdekaan itu selama 68 tahun. Namun masih banyak masyarakat di berbagai desa dan dusun di Kepulauan Meranti yang masih terbelenggu dengan berbagai ketertinggalan dan kemiskinan. Seperti yang dialami warga Desa Beting Kecamatan Rangsang Pesisir, yang hingga saat ini masih mengalami keterbelakangan dari berbagai bidang pembangunan. Salah satunya adalah masih belum tersedianya sarana listrik yang bisa menerangi rumah penduduk di sana. "Warga berharap tahun 2014 ini Pemerintah Kabupaten Kepulauan Meranti, memasukkan Desa Beting pada program listrik desa melalui pengadaan mesin genset," ungkap Edison warga RT 3, RW 2, Dusun II Desa Beting, Minggu (5/1). Diungkapkannya, hingga saat ini ratusan KK di desa tersebut hanya menggunakan lampu teplok jika malam hari. Bahkan ada sebagian warga saat malam hari tiba tidak menggunakan lampu. Sebab bahan bakar minyak tanah saat ini juga semakin sulit ditemukan. Jikapun ada harganya tidak terjangkau lagi oleh masyarakat miskin. Diungkapkan Edison, sudah lama masyarakat mendambakan mesin genset dalam program lisrik desa itu. Namun sejauh ini desa tersebut belum berhasil mendapatkannya. Untuk itu diharapkan pada program yang sama tahun 2014 ini Desa Beting mendapat pengadaan mesin genset tersebut. Listrik Tenaga Surya Diungkapkan Edison akrab disapa Birong ini, di desa tersebut pernah mendapat bantuan penerangan listrik melalui program tenaga surya. Ada puluhan tiang yang sempat berdiri tegak di desa itu. Namun tak lama kemudian entah apa alasan, lalu tiang-tiang listrik tersebut dicabut, dan saat ini terlihat menumpuk di kantor desa. Ada juga informasi seluruh peralatan listrik tenaga surya itu tidak bisa digunakan lagi akibat sudah rusak dimakan usia. “Kita berharap jika pengadaan mesin genset itu sulit terlaksana, ada baiknya program listrik tenaga surya ini menjadi salah satu alternatif. Setidaknya untuk menerangi sudut-sudut desa," kata Edison. Terkait peralatan listrik tenaga surya yang dicabut dan sempat hilang beberapa waktu lalu itu, Edison meminta ditelusuri. "Apa alasan alat itu dicabut. Yang mencabut tiag-tiang itu agar diminta pertanggungjawaban, karena tiang-tiang tersebut bantuan dari luar negeri itu,” imbuh Birong.(jos)

"Kita berharap pemerintah kabupaten agar melakukan survei lapangan untuk mengetahui benang kusut mengakibatkan tingginya harga jual itu,” keluh Syarif, warga Tanjung Samak Minggu (5/1). Selain harga tinggi, isi tabung itu juga dirasakan warga tidak cukup 3 kilogram. Kalau sebelumnya masyarakat mengeluh kurangnya pasokan tabung gas itu, belakangan tabung cukup tersedia. Namun harga dan volume diduga cukup memberatkan masyarakat. "Untuk itu kepada Pemerintah Kabupaten Kepulauan Meranti kami meminta turun melakukan penelitian. Jika menemukan penyimpangan agar ditindak sesuai hukum yang berlaku," katanya. Lebih lanjut dijelaskan

Syarif, di Tanjung Samak ada 2 agen yang ditunjuk membawa tabung gas itu dari Buton langsung ke Tanjung Samak. Kedua agen yang ditunjuk itu Apeng dan Muzi. Di kedua agen tersebut harga jual gas elpiji 3 kilogram itu dijual Rp25 ribu. Sedangkan di tingkat pengecer harga itu menjadi Rp28 ribu per tabung. Di tingkat desa, harga makin bertambah menjadi Rp30 ribu bahkan lebih. "Kami pernah mendengar Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan UKM dan Koperasi Kabupaten Kepulauan Meranti mengatakan, HET gas elpiji 3 kg di Tanjung Samak tidak sampai Rp30 ribu per tabung. Namun kenyataan tidak demikian. Apalagi harga jual di 12 desa lainnya yang ada di Kecamatan Rangsang, tentu harganya akan jauh lebih mahal lagi," pungkasnya. Warga tidak bisa ber-

buat apa-apa. Karena baik di agen maupun di pengecer tidak menyediakan sarana timbangan sebagaimana mestinya. Warga yang datang membeli gas hanya mengganti tabung yang berisi dan meninggalkan tabung kosong. Tidak ada penimbangan yang dilakukan. Se-

Kempang penyeberangan di Selat Rengit masih menjadi salah satu sarana vital untuk menyeberangkan masyarakat di kedua pulau. Foto diambil beberapa waktu lalu.

KISRUH CPNS KABUPATEN MERANTI

Pusat Harus Beri Toleransi Lebih ke Daerah SELATPANJANG(HR)Ketua Yayasan Pejuang Meranti Ramlan mendukung sikap Pemerintah Daerah Kabupaten Kepulauan Meranti yang tidak mengumumkan hasil tes CPNS 2013 lalu. Pasalnya harapan masyarakat Meranti mendapat porsi lebih banyak dalam penerimaan CPNS harus diakomodir Pemerintah Pusat. "Untuk itu kita minta agar ada toleransi terhadap harapan masyarakat dan pemerintah daerah itu,” ungkap Ramlan, tokoh masyarakat Meranti sekaligus selaku Ketua Yayasan Pejuang Meranti, Minggu (5/1), di Selatpanjang. Ditegaskannya, seluruh tokoh masyarakat Meranti

sangat mendukung sikap yang diambil Pemerintah Kabupaten Kepulauan Meranti dalam pengumuman CPNS tersebut. Sebagaimana pernah dilontarkan Bupati Irwan, pengumuman CPNS lewat internet yang dilakukan Men-Pan RB belum lama ini, terlihat angka kelulusan anak Meranti tidak sampai 5 persen. Hal ini menjadi dilema bagi Meranti yang baru saja mekar menjadi sebuah daerah otonomi baru. Dengan kondisi seperti itu akan memaksa terjadinya gejolak sosial yang pada akhirnya akan memposisikan anak-anak Meranti menjadi penonton di daerahnya sendiri. Padahal, salah satu ha-

kekat pemekaran daerah tersebut untuk meningkatkan peran serta masyarakat daerah dalam mengelola dan menjalankan roda pemerintahan daerahnya. Demi tercapainya kemajuan dan peningkatan eknomi masyarakat. “Jika harapan ini tidak diakomodir oleh Pemerintah Pusat, maka nasib anakanak Meranti tidak akan berubah sebagaimana pada kondisi di zaman pemerintahan Bengkalis dulunya," lanjut Ramlan. Dahulu kala, tambah Ramlan, setiap kali rekrutmen CPNS di Bengkalis, maka anak-anak Meranti-pun berbondong-bondong berangkat ke sana dengan harapan dapat diterima men-

RSUD

0763-32006

Ambulance

0763-700377

q REDAKTUR: IMELDA VINOLIA

jadi PNS. Sebanyak 4 kapal yang mengangkut calon peserta tes PNS dari Meranti mengikuti ujian itu, namun seluruhnya pulang kembali tanpa ada yang nyangkut menjadi PNS. Dengan adanya pemekaran dan menjadi sebuah daerah baru di Riau, warga berharap penerimaan tenaga kerja PNS bisa diisi oleh anak-anak Meranti itu sendiri. "Sehingga secara tidak langsung masyarakat Meranti nantinya menjadi penentu bagi kemajuan dan masa depan daerahnya itu sendiri. Bukan sebaliknya hanya menjadi penonton di daerahnya sendiri,” kata Ramlan. Solusi yang diajukan Ramlan yakni Kemen PAN me-

lakukan review atas kebijakan yang dilakukan. Baik terhadap pengumuman itu sendiri atau kemungkinan dilakukannya ujian ulang. Dengan demikian, anak-anak dari Kepulauan Meranti mendapat prioritas," ungkapnya. Di sisi lain, sebut Ramlan, fenomena ini juga menjadi motivasi bagi seluruh masyarakat Meranti maupun pemerintah daerah di masa datang. Sehingga seluruh pihak bertekad meningkatkan mutu pendidikan. Dengan pondasi mutu pendidikan yang kuat, maka anak-anak Meranti di masa datang akan mampu bersaing dan memenangkan setiap kompetisi yang dilakukan,” imbuhnya.(jos)

TINGKATKAN LAYANAN KESEHATAN

DPRD Dukung Kerja Sama dengan RS Swasta SELATPANJANG(HR)Anggota DPRD Kabupaten Kepulauan Meranti mendukung sepenuhnya wacana

kerja sama yang akan dilakukan Pemerintah Kabupaten Kepulauan Meranti dengan rumah sakit swasta

yang ada di Pekanbaru. Dengan adanya kerja sama iniakan memberikan peningkatan pelayanan kese-

Kantor Pemerintahan 0763-434715

Ia berharap keluhan ini menjadi perhatian bagi pemerintah, sehingga harga jual gas 3 kg tidak terlalu memberatkan masyarakat. Apalagi umumnya warga Tanjung Samak hanya mengharapkan hasil getah karet yang menjadi tumpuan hidup keluarga.***

HALUAN RIAU/JOS

Sarana Vital

TELEPON PENTING Kantor Bupati

hingga tidak diketahui, apakah tabung gas 3 kilo gram itu tepat ukuran. "Kita juga meminta kepada pemerintah agar menganjurkan para agen mengadakan timbangan guna memastikan volume gas tersebut tidak berkurang,” katanya lagi.

Tugu Malacca

HALUAN RIAU/JOS

Tugu Malacca Strait SA di Taman Base Camp EMP di Kurau mengingatkan masyarakat tentang sejarah awal dibukanya ladang minyak di Pulau Padang.

hatan bagi masyarakat Meranti. Terutama bagi warga yang tidak terjaring pada program Jamkesmas dan Jamkesda yang telah diubah menjadi Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) yang mulai berlaku sejak 1 Januari 2014. "Untuk itu kita mendesak pemerintah daerah segera merealisasikan kerja sama tersebut. Sehingga dalam waktu dekat masyarakat Meranti sudah bisa mendapatkan pelayanan kesehatan dengan lebih baik," ungkap Aprizal Cik, Ketua Komisi III DPRD Kepulauan Meranti didampingi Sekretaris Komisi III, Edi Amin, di Selatpanjang Minggu (5/1). Dijelaskan Edi Amin, kondisi RSUD Selatpanjang sejauh ini masih terbatas dalam melayani masyarakat. Dengan adanya kerja sama ini nantinya akan mampu memberikan pelayanan kesehatan bagi masyarakat Kabupaten Kepulauan Meranti. "Sebab sudah banyak rumah sakit swasta di Pekanbaru saat ini memiliki standar operasional layanan yang prima. Bahkan ada RS berstandar internaaional dan memiliki sarana infrastruktur lengkap, jumlah para medis dan peralatan kesehatan yang bisa diandal-

kan guna mendiagnosa maupun mengobati berbagai jenis penyakit," kata Edi. Sementara banyak kasus penyakit yang dialami masyarakat Meranti selama ini belum bisa ditangani sepenuhnya oleh RSUD. Kerja sama ini diyakini akan memberikan jalan keluar terbaik atas pelayanan kesehatan bagi masyarakat. Walau jarak RS swasta di Pekanbaru lebih jauh dibanding ke Bengkalis atau Tanjung Balai Karimun, namun harus diakui peralatan dan kelengkapan alat-alat kesehatan di Pekanbaru jauh lebih lengkap, dibanding dengan rumah sakit lainnya di dua daerah tersebut. "Dengan demikian wacana Pemkab Meranti akan melakukan kerja sama dengan rumah sakit swasta Pekanbaru merupakan langkah tepat menuju peningkatan pelayanan kesehatan itu,” ujar Edi politisi Partai PKS itu. Sementara itu, Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Kepulauan Meranti, belum dapat dikonfirmasikan soal rencana kerja sama antara Pemkab Meranti dengan rumah swasta yang ada di Pekanbaru tahun 2014 tersebut. Beberapa kali ponsel Kadiskes tersebut dikontak, namun tidak ada jawaban.(jos) q LAYOUT: TAUFIK


SENIN

ROKAN HILIR

26 DENYUT

6 JANUARI 2014

ADVERTORIAL

NEGERI SERIBU KUBAH Pemuda Sei Daun Gelar Motocross PANIPAHAN (HR)-Pemuda Sei Daun, Kecamatan Pasir Limau Kapas menggelar acra lomba motocroos. Kegiatan yang di pusatkan di Teluk Nuram, Kepenghuluan Teluk Pulai, Kecamatan Pasir Limau Kapas tersebut diikuti 20 peserta, Kamis (2/1). Peserta yang mengikuti lomba berasal dari Sumatra Utara dan orang asli Panipahan. Hasilnya, keluah sebagai pemenag Akbar Way salah seorang peserta dari Panipahan. Lomba bertajuk Motocross Daffaunation sengaja digelar sebagai salah satu ajang melatih minat dan bakat pemuda. Pemenang lomba Akbar mengatakan, dirinya rutin mengikuti lomba, baik yang digelar di Panipahan maupun Pujud. Sehingga, ia mengaku senang atas acara yang dilaksanakan. Apalagi, peminat balap ini sangat banyak. “Saya berlatih rutin ya di tanah lapang saja, makanya dengan prestasi ini saya berharap ada acara yang lebih besar ke depan,” ujarnya. Salah seorang panitia Abdi mengatakan, acara tersebut rutin dilaksanakan. Abdi berharap, seluruh peserta nantinya lebih giat lagi berlatih dan selaku tuan rumah merasa bangga atas prestasi yang ditorehkan anak Palika. “Kegiatan ini sebagai ajang silahturahmi saja. Ke depan, kita harapkan acara ini bisa digelar Pemkab, agar gaungnya lebih besar,” pungkas Abdi. Kegiatan diakhir dengan penyerahan hadiah kepada para pemenang.(mg8)

Bocah Tenggelam Ditemukan Tewas PANIPAHAN (HR)-Seorang bocah, Felix (5) ditemukan tewas setelah tenggelam, Sabtu (4/1) di kawasan Jalan Antara Dusun II, Kepenghuluan Teluk Pulai, Kecamatan Pasir Limau Kapas (Palika), Sabtu (4/1) kemarin. "Ya kecelakaan laut, di mana korban meninggal dunia, kejadiannya sekitar pukul 17.30 WIB kemarin," ujar Kapolres Rohil AKBP Tonny Hermawan R Sik melalui Kasubag Humas Polres AKP Ali Suhud, Minggu (5/1). Diterangkan Kasubag Humas, sorenya pada hari nahas itu, pihak keluarga korban merasa kehilangan karena tidak melihat keberadaan Felix di rumah seperti mana biasa. "Karena tidak dijumpai di sekitaran rumah, maka dilakukan pencarian melibatkan masyarakat termasuk anggota polsek Panipahan dan unit Polair Polsek, kebetulan pada saat itu air laut sedang pasang," jelasnya. Beberapa jam pencarian tidak membuahkan hasil, hingga hampir tengah malam sekitar pukul 22.00 WIB korban ditemukan dalam keadaan sudah tak bernyawa lagi. "Korban pertama ditemukan saksi Boru Sirait posisinya lebih kurang 20 meter dari rumah," terangnya. Ia menambahkan, Kepolisian telah melakukan tindakan menerima laporan, mendatangi TKP, mencatatkan keterangan saksi, visum dan lidik serta sidik terkait dengan kejadian tersebut.(mg8)

Peringatan HUT Dharma Wanita

ADV/HUMAS

Ketua Dharma Wanita Hj Latifah Hanum Annas pada acara peringatan HUT Dharma Wanita di Kabupaten Rokan Hilir, baru-baru ini.

Pujud Potensi Pengembangan Ternak PUJUD (HR)-Potensi pengembangan ternak sapi di Kecamatan Pujud cukup besar. Ini mengingat masih tersedianya lahan yang luas di beberapa kepenghuluan di kecamatan tersebut. Penilaian ini diungkapkan anggota DPRD Rokan Hilir Darmalis, Minggu (5/1). Menurut Darmalis, ketersediaan pakan yang diperlukan juga memadai, sehingga dirinya optimis bahwa potensi di bidang peternakan bila benar-benar dijalankan

dengan baik di Pujud bakal mampu mengangkat kesejahteraan warga. "Kita lihat lahan yang belum dimanfaatkan itu masih banyak, di sisi lain pakan juga ada dari

lahan yang tersedia itu, maka kita minta kepada Dinas Pertanian dan Peternakan Kabupaten Rohil untuk dapat melakukan program pengembangan ternak dengan sasaran khususnya di Kecamatan Pujud," ujar Darmalis. Peningkatan potensi peternakan ini menurut Darmalis dapat disebut sebagai alih kegiatan bagi warga setempat, mengingat telah terjadi penurunan hasil tangkap ikan sungai. "Orang sekarang sudah kesuli-

tan mencari ikan, jadi kalau dialihkan dengan kegiatan beternak bagi warga yang kehilangan kegiatan potensi, maka pasti terjadi penyerapan tenaga kerja secara tak langsung," jelasnya. Lanjutnya, peternakan tidak hanya menyangkut daging saja, tapi ada siklus kegiatan lainnya, pengembangan untuk pupuk kompos dan lain-lain. "Pasti banyak kegiatan yang dapat dijalankan tidak semata pada menjaga hewan ternak saja," pungkasnya.(adv/humas)

Masyarakat Jangan Alih Fungsi Lahan

HALUAN RIAU/AZMI

Badan Jalan

Para pedagang masih menggelar dagangannya di badan Jalan Pahlawan ujung, Bagansiapiapi. Akibatnya, ruas jalan menjadi sempit dan kumuh. Foto diambil, Minggu (5/1).

TELEPON PENTING Langganan

0853 15953208 0852 78808222

Sekretariat DPRD

0767 - 24567

Ambulance

0767 - 21040

Pemadam Kebakaran

0767 – 21130

Polsek Bangko

0767 - 21110

Kantor Kec. Bangko

0767- 21010

Dinas Kesehatan

0767- 24381

q REDAKTUR: DARA FITRIA

BAGANSIAPIAPI (HR)-Warga Kabupaten Rokan Hilir diimbau tidak melakukan alih fungsi lahan, dari pertanian menjadi areal perkebunan kelapa sawit. Hal itu perlu dilakukan, sebagai salah satu upaya agar sentral pertanian tidak berkurang. “Kita setuju agar masyarakat tak alih fungsi lahan, bukan berarti kita tak mengizinkan masyarakat untuk berkebun, hanya saja untuk menyesuaikan dengan areal yang ditanam,” kata Kepala Dinas Perkebunan Pemda Rohil Syahril, akhir pekan lalu. Bila menggunakan lahan pertanian untuk berkebun, lanjutnya, hasil pertanian sawit juga kurang bagus, jadi hanya mengurangi lahan pertanian saja. Lanjutnya, pihaknya mendukung apabila masyarakat ingin berkebun terutama untuk menanam sawit, namun kurang tepat apabila lahan pertanian dialih fungsikan untuk menanam sawit. “Kalau menanam sawit itu tidak boleh di areal yang banyak air. Nah, kalau lahan pertanian kan biasanya banyak genangan air makanya kurang bagus apabila ditanami kelapa sawit,” jelasnya.

Dengan demikian, bukan berarti pihaknya tak melakukan peluasan lahan perkebunan, karena juga merupakan program yang harus dijalankan, sebab salah satu

sektor yang mensejahterakan masyarakat adalah perkebunan terutama komoditi kelapa sawit. “Perluasan lahan perkebunan tetap ada, namun kita sesuaikan

dengan areal, kita tak menggunakan areal pertanian melainkan areal perkebunan yang memang cocok untuk ditanam sawit," pungkasnya.(adv/humas)

ADVHUMAS

Hadiri Acara Wakil Bupati Suyatno saat hadir di salah satu acara di Baganbatu Kecamatan, Bagansinembah, beberapa waktu lalu.

Dua Orang Calon Anggota KPU Gugur BAGANSIAPIAPI (HR)Tahapan seleksi calon anggota Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Rokan Hilir terus bergulir. Pelaksanaan tes kesehatan 31 Desember lalu menggugurkan sebanyak dua orang peserta, yang diakibatkan pengunduran diri dan keterlambatan mengantar berkas. Demikian diungkapkan Ketua Tim Seleksi H Bustami, Sabtu (4/1).

"Kita sudah lewati tahapan tes kesehatan, yang mana dari awalnya 31 orang yang mengantarkan berkas hasil tes hanya 29 orang,” kata Bustami. Adapun gugurnya kedua orang tersebut disebabkan satunya memang tak mengantarkan berkas sedangkan yang satunya terlambat mengantar dari waktu yang telah ditentukan. “Kita beri waktu sampai

31 Desember, salah satu peserta mengantarkan tanggal 2 Januari, sudah pasti terlambat dan kita nyatakan gugur,” jelasnya. Bustami mengatakan, pihaknya melakukan seleksi sesuai aturan, sehingga apabila tak sesuai dengan aturan, maka pihaknya menegaskan akan menggugurkan peserta. Sementara itu, untuk tes kesehatan yang dilaksana-

kan berada di dua lokasi, untuk cek kesehatan di RSUD dr Pratomo sedangkan tes kesehtan jiwa di Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Tampan yang kini berkasnya sudah diterima tim seleksi. Menngenai hasil, pihaknya belum mengetahui karena belum dilakukan pengecekan, namun nantinya hasil ini akan menjadi salah satu penilian penting terhadap hasil akhir apabila seluruh rangkaian

sudah dilaksanakan. “Hasilnya masih belum kita ketahui, yang jelas kita akan lihat dan cek dan tes lainnya akan terus dilakukan,” lanjutnya. Untuk tahapan selanjutnya, seluruh calon anggota KPU akan melakukan tes psikologis yang dipusatkan di Gedung Serbaguna SMP Negeri 1 Bangko yang dijadwalkan selama tiga hari, dimulai 4-6 Januari 2013.(mg8) q LAYOUT: TAUFIK


SENIN

27

PENDIDIKAN

6 JANUARI 2014

Sekolah Anti-Korupsi Dibangun di Tangerang

CAKRAWALA

HALUAN RIAU/INT

KOLONI mungil berjumlah empat orang yang berangkat dari bumi tersebut rencananya akan tinggal di dalam.

JADI CALON MANUSIA PERTAMA DI MARS

1.000 Orang Terpilih JAKARTA (HR)-Lebih dari 1.000 orang terpilih untuk diseleksi sebagai kelompok manusia pertama yang akan menempati Planet Mars. Perusahaan Belanda bernama Mars One mengatakan, ke-1.000 orang itu berasal dari 140 negara. Mereka disaring dari total 200.000 peminat yang menyatakan bersedia untuk menjalani misi sekali jalan itu. Mars One mengatakan, para calon peserta memenuhi kriteria utama yaitu "semangat kuat, mampu menilai situasi dan mengambil keputusan, bisa bekerja sama, bebas penyakit dan bebas narkotika, serta fasih berbahasa Inggris." Persyaratan itu dianggap sangat penting karena mewakili "sifat-sifat manusia yang terpuji". Tak akan pulang ke Bumi Mereka tidak akan kembali ke Bumi karena biaya untuk perjalanan ulang-alik sangat mahal. Jarak dari Bumi ke Mars sendiri ditempuh dalam waktu enam bulan dan perusahaan tersebut akan membuat program televisi yang diharapkan bisa menghasilkan cukup uang untuk membiayai rencana futuristik tersebut. Dalam periode dua tahun mendatang, calon peserta yang terpilih akan menjalani serangkaian tes untuk menguji kekuatan fisik dan mental mereka. Penyaringan akan terus berlanjut hingga terpilih 24 orang yang akan mulai diberangkatkan pada 2024.(kom/ara)

TANGERANG (HR)-Sejumlah penggiat antikorupsi yang terdiri dari Tangerang Public Transparency Watch, Perkumpulan Masyarakat Untuk Demokrasi dan Indonesian Corruption Watch membangun Sekolah Anti-Korupsi Tangerang. Koordinator TRUTH Aru Wijayanto di Tangerang, mengatakan Sekolah AntiKorupsi Tangerang ini dibangun untuk menguatkan kapasitas gerakan masyarakat sipil, khususnya pada

isu pencegahan, pengawasan, serta pengungkapan kasus korupsi. "Nantinya peserta Sekolah Anti Korupsi akan mempelajari materi seperti tinjauan umum kasus ko-

rupsi di Banten, Modus Korupsi di Sektor Pelayanan Publik, Identifikasi Korupsi Anggaran, Metode Advokasi Korupsi, Model Investigasi Korupsi, Penyusunan Laporan Korupsi, serta praktek investigasi korupsi", ujar Aru (5/1). Ia mengatakan, materi yang akan diberikan kepada siswa sekolah anti-korupsi yakni mengenai metode pembelajaran dengan mengedepankan konsep dialogis. "Proses belajar-mengajar yang dilakukan di dalam

kelas terbagi menjadi tiga tahapan, yakni ceramah, diskusi, serta simulasi kasus", ujarnya. Aru menambahkan, program Sekolah Anti Korupsi ini tidak memungut biaya untuk peserta, dan akan dilakukan setiap dua bulan sekali atau enam angkatan dalam setahun. Koordinator ICW, Danang Widyoko, menjelaskan bahwa kasus-kasus korupsi yang terjadi di Provinsi Banten mayoritas melibatkan keluarga Dinasti Banten.

Hal ini terbukti dengan hasil penyidikan KPK pada Dinas Kesehatan Tangsel dan melibatkan suami Wali Kota Tangsel dan Adik Gubernur Banten. "Bukti-bukti yang ada menunjukkan bahwa ada keterlibatan otoritas penguasa di Tangsel maupun di wilayah Banten lainnya", kata Danang. Untuk penyelenggaraan program Sekolah anti-korupsi ini akan dilaksanakan di Sekretariat TRUTH yaitu di Komplek Bukit Pamulang Indah (BPI).(rol/ara)

Beasiswa MBA di Paris JAKARTA (HR)-HEC Foundation, Paris, menawarkan beasiswa S-2 bagi pelajar internasional. Beasiswa berdasarkan kebutuhan finansial ini dirancang hanya bagi pelajar yang membutuhkan bantuan untuk menyelesaikan studi MBA mereka. Untuk melamar, harus memiliki gelar S-1 yang dibuktikan dengan transkrip akademik. Pelamar boleh saja belum lulus S-1, dengan syarat menunjukkan bukti telah lulus SMA dan harus memiliki pengalaman profesional minimal lima tahun dengan tiga tahun di antaranya berada pada level manajerial. Pelamar juga boleh dari kalangan atlet nasional di tiap negara. Beasiswa akan diberikan dengan mengurangi biaya studi yang harus dibayar tiap penerima beasiswa sesuai cicilan terakhir. Perlu diketahui, HEC Paris tidak menyediakan beasiswa penuh. Besaran beasiswa bervariasi antara 6.000 hingga 24 ribu euro. Seleksi dilakukan dengan mempertimbangkan berkas lamaran yang termasuk esai dan deskripsi detail tentang kondisi finansial pelamar. Selain itu, pelamar juga harus menyertakan rencana keuangan mereka selama di Paris. Pendaftaran beasiswa dilakukan secara online dan ditutup seminggu setelah tenggat waktu pendaftaran kuliah berakhir. Tenggat untuk masa perkuliahan yang dimulai September adalah 1 Februari, 1 Maret, 1 April, 1 Mei, 1 Juni dan 1 Juli.(okz/ara)

HALUAN RIAU/INT

RENTANG lokasi jatuhnya asteroid 2014 AA.

Sebuah Asteroid Jatuh di Samudera Atlantik

AKSI WAHANA CINA DI BULAN

Satelit Amerika Menangkap Basah JAKARTA (HR)-Satelit Amerika Serikat yang mengorbit Bulan, Lunar Reconnaissance Orbiter, menangkap citra mini wahana Chang'e 3 dan kendaraan penjelajah Yutu milik China yang sedang menjalankan misi di Bulan. Yutu dibawa oleh wahana Chang'e 3 ke Bulan dan mendarat di dekat Sinus Iridum pada 14 Desember 2014. Sementara LRO menangkap citra Yutu dan Chang'e 3 tepat pada hari Natal, 25 Desember 2013, pada jarak 150 km dari lokasi Chang'e 3. Chang'e 3 dan Yutu yang seberat 120 kg tampak sebagai titik putih terang dalam citra wahana milik Badan Penerbangan dan Antariksa Amerika Serikat (NASA). Keduanya bisa tertangkap kamera sebab panel surya yang dimilikinya memantulkan cahaya Matahari yang mengenai permukaan Bulan. Untuk mengonfirmasi bahwa dua titik putih itu adalah Yutu dan Chang'e 3, Mark Robinson dari School of Earth and Space Exploration di University of Arizona menguraikan bahwa caranya adalah membandingkan citra tempat yang sama yang juga diperoleh LRO pada 30 Juni 2013. Dengan perbandingan itu, Robinson mengonfirmasi bahwa citra yang ditangkap LRO memang benar Chang'e 3 dan Yutu. Selain itu, lokasi wahana itu juga bisa ditentukan, yakni pada 44.1214 derajat Lintang Utara, 340.4884 derajat Bujur Timur Bulan. Citra Yutu dan Chang'e 3 tersebut ditangkap oleh Narrow Angle Camera (NAC) yang terdapat pada wahana LRO. Wahana LRO itu mengorbit dari jarak 50 km dari permukaan Bulan. Yutu sendiri saat ini tengah beraksi menjelajahi Bulan. Ke depan, kendaraan ini berencana menyelidiki geologi satelit Bumi itu.(kom/ara)

JAKARTA (HR)-Sebuah asteroid ditemukan tepat pada 1 Januari 2014 waktu Indonesia dan jatuh ke Samudera Atlantik lebih kurang sehari semalam setelah penemuannya. Asteroid yang kemudian dinamai 2014 AA tersebut ditemukan oleh Richard Kowalski ketika melakukan survei benda langit dekat Bumi dengan teleskop 60 inci di fasilitas observasi di Mount Lemmon, Arizona. Saat pengamatan, Rabu (1/1) sekitar pukul 08.16 WIB atau Selasa (31/12), ia menjumpai obyek redup de-

PEKANBARU (HR)-Kepedulian terhadap lingkungan bagi warga sekolah yang selalu diterapkan membuahkan hasil yang

PROGRAM DIII & STRATA 1 (S1) ASM (AKADEMI SEKRETARIS & MANAJEMEN) STISIP (SEKOLAH TINGGI ILMU SOSIAL ILMU POLITIK)

SK.Mendikbud RI No. 001/BAN-PT/Ak-X/Dpl-III/IV/2010 Terakreditasi : SK No : 017/BAH-PT/AK-II/ DIPL-III/X/2002 JURUSAN : 1. Bahasa Inggris (1 & D3)

STIE (SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI) SK.Mendikbud RI No. 049/BAN-PT/Ak-XII/S1/III/2010 Terakreditasi : SK No : 014/BAH-PT/AK-IV/S1/VIII/2002 JURUSAN : 1. Manajemen (S1) 2. Manajemen Pemasaran (D3) 3. Akuntansi (D3)

STIBA (SEKOLAH TINGGI ILMU BAHASA ASING) SK.Mendikbud RI No. 042/BAN-PT/Ak-XV/S1/XI/2010 JURUSAN : 1. Bahasa dan Sastra Inggris (S1) q REDAKTUR:DARA FITRA

SYARAT PENDAFTARAN 1. Berijazah SMU/SMK/MAN atau sederajat 2. Pria/Wanita yang sehat jasmani dan rohani 3. Mengisi Formulir Pendaftaran STIH (SEKOLAH TINGGI ILMU HUKUM) 4. Foto Copy Ijazah/STTB atau sederajat, dilegalisir (3 lbr) SK.Mendikbud RI No. 004/BAN-PT/Ak-XV/S1/IV/2012 5. Foto Copy NEM/Nilai, Terakreditasi : SK No. 027/BAN.PT/AK-XII/SI/XI/2009 dilegalisir (3 lbr) JURUSAN : 1. Ilmu Hukum (S1) 6. Pas Foto 3 x 4 = 4 lbr 2. Hukum Bisnis (S1) 7. Membayar Uang Pendaftaran Rp. 350.000,3. Hukum Udara (S1) 8. Mengikuti Ujian Saringan Masuk

SK.Mendiknas RI No. 173/D/O/2000 JURUSAN : 1. Administrasi Negara (S1) 2. Administrasi Niaga (S1) 3. Ilmu Komunikasi (S1)

STAI (SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM)

DK. DIRJEN PENDIDIKAN ISLAM No. DJ.1/495/2007 JURUSAN : 1. Pemikiran Islam (S1) 2. Ekonomi Islam (S1) 3. Perbankan Syriah (S1) KETUA YAYASAN HAZNIL ZAINAL, SE, MM

besar untuk ukuran manusia, 500 - 1.000 TNT. Astronom amatir Ma'rufin Sudibyo mengatakan, berdasarkan analisis kasarnya, asteroid itu 38 ton dan masuk ke dalam atmosfer Bumi dengan kecepatan 15 km/detik. Saat memasuki atmofer, asteroid menjelma menjadi meteor yang seterang bulan pada fase separuh. "Meteor terang ini nampaknya mulai terpecah-belah di ketinggian sekitar 45 km dpl (dari paras laut ratarata) dan selanjutnya meledak di atas ketinggian 37

km dpl," katanya. Karena terpecah, asteroidnya terlalu kecil untuk jatuh ke muka Bumi dengan ukuran yang signifikan. Meski mekanisme jatuhnya sama dengan asteroid penyebab ledakan Chelyabinsk, Rusia, 15 Februari 2013 lalu, karena ukurannya kecil, dampak ledakan tak signifikan. "Dengan energi 'sekecil' itu, tak ada dampak signifikan yang terjadi di Samudera Atlantik di lokasi titik ledaknya, apalagi di daratan terdekat," kata Ma'rufin.(kom/ara)

SMKN 4 Raih Penghargaan Adiwiyata Nasional

MENERIMA MAHASISWA BARU

ABA (AKADEMI BAHASA ASING)

bergerak cepat sehingga, Kamis (2/1) pukul 10.00 WIB asteroid itu memasuki atmosfer Bumi, jatuh di wilayah Atlantik. Posisi jatuhnya asteroid sekitar 40 derajat Bujur Barat dan 12 derajat Lintang Utara, kira-kira sebelah timur Caracas, Venezuela, di Samudera Atlantik, antara Afrika dan Amerika Selatan. Peter Brown dari University of Western Ontario mengatakan bahwa energi akustik akibat ledakan kecil. Sementara itu, energi ledakannya sebenarnya cukup

PEDULI LINGKUNGAN

Persada Bunda SK. MENDIKBUD RI No. 017BAN-PT/Ak-X/Dpl-III/X/2011 Terakreditasi : SK NO : 017/BAH-PT/AK-II/DIPL-III/X/2002 JURUSAN : 1. Sekretaris Eksekutif (D1, D2, D3) 2. Manajemen Administrasi Perkantoran Modern (D1, D2, D3)

ngan magnitudo 19 melewati rasi Orion. Dengan pengamatan lebih lanjut, diketahui kemudian bahwa asteroid ini memiliki perihelion (jarak terdekat dengan Matahari) 138 juta km dan aphelion (jarak terjauh dengan Matahari) 211,5 juta km. Terungkap pula, periode revolusi asteroid itu 1,26 tahun sementara diameternya sekitar 2,7 meter. Menurut Sky and Telescope, Rabu, saat ditemukan, asteroid itu sedang berada pada jarak 500.000 km dari Bumi. Namun, asteroid itu

Kampus : Jl. Diponegoro No. 42 Pekanbaru 28116 Telp. (0761) 23181 Fax. (0761) 40218 Call: 0812 755 3848 /0761-7082525 Home Page : http:/www.persadabunda.co.id SEKRETARIS YAYASAN DIDI. Y. FIKRI, SE

DEWAN PEMBINA Prof. Drs. H. ZAINAL ZEIN

Dengan Iptek dan Imtaq Kita Wujudkan Visi Riau 2020

membanggakan. nya lulus 3 seHal ini ditandai kolah yakni SMdengan diraihnya KN 4, SMKN 2 prestasi gemilang dan SDN 150. oleh Sekolah Me"Kita sangat nengah Kejuruan bangga karena Negeri 4 Pekandari 600 lebih, baru, yang meraih sekolah kita terpenghargaan semasuk sebagai bagai sekolah adi peraih pengharwiyata nasional gaan adiwiyata Sudarti pada Desember Nasional. Hal 2013 lalu. ini merupakan bukti atas Kepala Sekolah SMKN kepedulian warga sekolah 4 Sudarti menuturkan, daterhadap lingkungan. Mari 650 sekolah mulai dari ka nya sekolah tetap bertingkat SD, SMP, SMA dan tekad untuk tetap eksis SMK seluruh Indonesia mempertahankan program yang diusulkan, terjaring adiwiyata di lingkungan sebanyak 426 sekolah yang sekolah," ungkapnya. lulus sesuai dengan kriDikatakannya, dengan teria lengkap dan meraih terpilihnya SMKN 4 senilai diatas 75. Padahal bagai sekolah yang berbatas nilai yang ditetapwawasan lingkungan adikan adalah 72, ini mewiyata nasional, tugas serupakan satu prestasi yang kolah tidak hanya berhenti cukup membanggakan kasampai disitu saja. Karena rena dari 18 peserta peradiwiyata nasional meruwakilan Riau yang lulus pakan langkah untuk menhanya 15 peserta, semencapai mendapatkan pengtara untuk Pekanbaru hahargaan adiwiyata man-

diri. Untuk itu, sekolah berkewajiban untuk melakukan pembinaan bagi 10 sekolah berprestasi untuk menjadi sekolah adiwiyata tingkat kota mau--pun propinsi. Namun selain itu, faktor lain juga terus ditingkatkan seperti meningkatkan rasa peduli lingkungan, dan mempertahankan kelangsungan sekolah peduli lingkungan. Untuk itu, saat ini SMKN 4 sudah berhasil menjalin kerjasama bagi sekolah yang mau dibina yang ditandai dengan penanadatangan MOU oleh beberapa sekolah diantaranya, SDN 105, SDN 130, SDN 163, SMPN 9, SMKN 6, SMK Nurul Falah. Serta SMKN 7, SMPN 21, SMPN 23 dan SMPN 15, SMA Cendana yang dalam tahap sosialisasi. Untuk itu, SMKN 4 juga mulai melakukan persiapan diantaranya melaku-

kan sosialisasi, menyiapkan dokumen tasi, mempersiapkan kurikulum yang bagus dan minimal 75 persen gurunya harus membuat silabus sendiri. Selain itu juga, sekolah juga menerapkan kebiasaan untuk membawa 10 sampah sebagai tiket pulang. Peraturan ini tidak hanya berlaku bagi siswa tetapi juga bagi seluruh warga lingkungan sekolah termasuk guru, dengan istilah KUBUS atau Kutib Buang Sampah. Diharapkan dengan penerimaan penghargaan ini nantinya tidak hanya sebatas meraih penghargaan saja, tetapi rasa peduli lingkungan ini bisa menjadi kebiasaan (habbit) yang mengkarakter didalam diri seluruh warga lingkungan. Sehingga menjadi suatu kebiasaan yang membudaya dan tidak hanya berorientasi untuk mendapatkan hadiah saja.(nie) q LAYOUT: MELISA


BENGKALIS

28

SENIN 6 JANUARI 2014

NEGERI JUNJUNGAN

DENYUT

ADVERTORIAL

NEGERI JUNJUNGAN PEMILIK RELAKAN TANAH MEREKA UNTUK JALAN

Pagar Menjorok ke Jalan Dibongkar Pakai Alat Berat DURI(HR)- Pagar rumah milik keluarga marga Hasibuan di depan RS Thursina Jalan Hang Tuah Duri dibongkar menggunakan alat berat backhoe loader, Minggu (5/1) pagi. Pembongkaran tersebut dilakukan setelah ahli waris pemilik tanah, Hasrul Hasibuan yang tinggal di Jakarta memberi izin kepada pemerintah daerah untuk menggunakan tanah itu untuk kepentingan jalan umum. Camat Mandau Hasan Basri beserta staf, Mukhlis Yazid turun langsung memantau pembongkaran pagar tersebut pagi kemarin. Kasubag TU UPTD PU Kecamatan Mandau, Deny Charna juga terlihat berada di TKP. Juga ada perwakilan pemilik tanah. "Pembongkaran ini kita lakukan setelah ahli waris pemilik merelakan tanah mereka dipakai untuk kepentingan pelebaran jalan. Sedianya, ganti ruginya akan dibayar tahun 2013 lalu. Karena terkendala pengesahan BPN, rencananya ganti rugi itu akan dibayar setelah ketok palu APBD 2014 nanti. Insya Allah, ahli waris pemilik tidak keberatan," kata Camat Hasan Basri. Usai dibongkar dan tanah hitamnya dikeruk, menurut Camat, badan jalan yang menyempit di tempat tersebut akan segera diperlebar. Untuk tahap awal akan diupayakan menebar base. Selanjutnya akan dilakukan proyek betonisasi. Pasalnya, pengaspalan dinilai tidak memungkinkan lantaran volumenya sangat terbatas. Ditambahkan Camat, sejak tahun 2007 silam, ada empat pemilik tanah di tiga titik di Jalan Hang Tuah yang belum bersedia tanahnya digunakan untuk pelebaran jalan dengan berbagai alasan. Total luas keempat persil tanah itu 671 meter persegi. Masing-masing terletak di depan RS Thursina, dekat Jalan Swadaya dan dekat Bank Mandiri Hang Tuah. "Berkat pendekatan dari hati ke hati dan silaturahmi yang kita jalin secara intensif, Alhamdulillah keempat pemilik tanah yang terkena pelebaran jalan itu bisa merelakan lahan mereka dipakai untuk kepentingan umum. Mereka pun sepakat nilai ganti ruginya sama dengan yang diterima warga lain tahun 2006 dan 2007 lewat," pungkasnya.(sus)

ADV/HUMAS

Bea Siswa Khusus

Bupati Herliyan Saleh menyerahkan bea siswa khusus kepada pelajar dan mahasiswa dari keluarga kurang mampu, termasuk komunitas adat terpencil, pekan lalu.

PASCA DIBERLAKUKANNYA UU BPJS

Jamkesmasda Ditangani Pemkab BENGKALIS(HR)-Terhitung 1 Januari 2014, PT Askes berubah menjadi BPJS Kesehatan dan PT Jamsostek berubah menjadi BPJS Ketenagakerjaan.

HALUAN RIAU/USMAN MALIK

INILAH tanah direlakan warga untuk pembangunan jalan raya.

YPIT Mutiara Taja Workshop Kurikulum 2013 DURI(HR)-Menyambut semester dua tahun ajaran 2013-2014 Yayasan Pendidikan Islam Terpadu Mutiara mengadakan workshop Kurikulum Pendidikan 2013 yang diselaraskan dengan Standar Mutu Sekolah Islam Terpadu. Workshop diselenggarakan di Kampus YPIT Duri, Jumat (3/1) hingga Minggu (5/1). Sebanyak 148 peserta yang terdiri dari guru-guru YPIT Mutiara dan Sekolah Islam di seputar kecamatan Pinggir dan Mandau hadir dalam workshop itu. Menghadirkan empat orang instruktur dari Jaringan Sekolah Islam Terpadu (JSIT) pusat workshop berlangsung atraktif. Para peserta terlihat antusias mengikuti workshop itu. Ketua YPIT Mutiara, Agus Saepul Dahlan, menyampaikan harapannya agar pada tahun 2014 YPIT Mutiara dapat sepenuhnya melaksanakan Kurikulum Diknas 2013 dan memenuhi Standar Mutu Sekolah Islam Terpadu. Agus juga menyampaikan terima kasih kepada Chevron yang telah membantu acara ini. "Mudah-mudahan workshop ini bermanfaat bagi kita semua guna peningkatan mutu pendidikan anak bangsa," harapnya. (sus)

TELEPON PENTING Kantor Bupati DPRD Kadin Bengkalis Kejaksaan Negeri

0766-21258 0766-7008003 0766-24100 0766-21122

Dengan diberlakukannya Undang Undang Badan Penyelenggara Jaminan Sosial ini, Jamkesmasda Kabupaten Bengkalis, yang sebelumnya bekerja sama dengan PT Askes selaku pelaksana, dengan untuk sementara ditangani langsung Pemkab Bengkalis, dalam hal ini Dinas Kesehatan. Ada 4 program asuransi kesehatan melebur menjadi satu di bawah BPJS Kesehatan. Yaitu Askes (PNS), Asabri (TNI/Polri), Jamkesmas untuk masyarakat miskin (program Kementerian Kesehatan RI) dan Jamsostek. “Kita sudah hubungi pihak rumah sakit, termasuk rumah sakit rujukan yang bekerja sama dengan kita. Intinya, masyarakat Kabupaten Bengkalis yang tidak memiliki asuransi kesehatan, tetap men-

dapat fasilitas berobat gratis seperti sebelum-sebelumnya melalui program Jamkesmasda,” ujar Kepala Bidang Jaminan dan Sarana Kesehatan Dinas Kesehatan Kabupaten Bengkalis, Azwir ketika dihubungi, Minggu (5/1). Diakui Azwir, memang pada awalnya sedikit ada kendala dari pihak rumah sakit terkait dengan penerapan UU BPJS ini mulai 1 Januari kemarin. Namun Diskes sudah menjelaskan kepada pihak rumah sakit, termasuk rumah sakit rujukan yang ada kerja sama dengan Pemkab Bengkalis, agar tetap melayani masyarakat Kabupaten Bengkalis. Tentunya dibuktikan dengan identitas diri seperti KTP dan KK Kabupaten Bengkalis. “Intinya, kita berupaya bagaimana masyarakat Kabupaten Beng-

kalis bisa terlayani. Manajemen rumah sakit, termasuk rumah sakit rujukan yang ada kerja sama dengan kita sudah kita beritahu. Jika dalam implementasinya ada kendala, itu sifatnya karena ketidaktahuan saja,” ujar Azwir. Dijelaskan Azwir, alasan kenapa untuk sementara program Jamkesmasda dikelola daerah, didasari pada pertimbangan besarnya anggaran yang dibutuhkan kalau diserahkan ke BPJS. Di samping itu, anggaran yang tersisa masih bisa kembali ke kas daerah karena sistem pembayarannya berdasarkan klaim dari pihak rumah sakit. Kalau dikelola BPJS, anggaran yang sudah dialokasikan dianggap habis. Lantas bagaimana dengan masyarakat yang memegang kartu Jamkesmas (pusat) dan PNS yang memegang kartu Askes. Dijelaskan Azwir, untuk sementara tetap jalan seperti biasa. Kartu yang lama masih tetap berlaku untuk dibawa berobat ke rumah sakit yang telah ditunjuk. Walau bagaimanapun,

peralihan ini tentu butuh waktu, termasuk pergantian kartu yang baru mengingat jumlahnya tidak sedikit mencapai ratusan ribu bahkan jutaaan. Pantauan di RSUD Bengkalis, akhir pekan kemarin, pelayanan terhadap pasien Jamkesmasda masih seperti biasa. Hanya saja untuk pasien yang harus dirujuk ke RSUD Pekanbaru, pihak RSUD Bengkalis meminta kepada keluarga pasien melapor kepada Dinas Kesehatan Bengkalis. “Ibu saya harus dirujuk ke RSUD Pekanbaru untuk mendapatkan tindakan lebih lanjut. Rencananya malam ini akan dibawa menggunakan ambulans RSUD. Perawat meminta kepada keluarga yang tinggal untuk melaporkan kepada Dinas Kesehatan, besok pagi dengan membawa KK dan KTP serta surat pemberitahuan dari rumah sakit. Katanya sekarang sudah BPJS,” ujar Devi, anak dari pasien yang harus dirawat di Pekanbaru tersebut.(adv/hms)

25 Calon Anggota KPU Tes Tertulis BENGKALIS(HR)–Sebanyak 25 orang calon anggota KPU Bengkalis mengikuti tes tertulis yang dilaksanakan di Hotel Pantai Marina, Sabtu (4/1). Tes tersebut merupakan tahap kedua dari proses seleksi, tahap pertama adalah seleksi administrasi yang dilaksanakan sejak awal pendaftaran. Ketua Tim Seleksi Calong Anggota KPU Bengkals, Syofyan Adnan yang ditemui di lokasi tes, Sabtu (5/1) mengatakan, berdasarkan perpanjangan masa pendaftaran hingga tanggal 27 Desember 2013, sebanyak 32 orang memasukkan permohonan. Dari jumlah tersebut tercatat ada 7 orang yang tidak memenuhi persyaratan secara administrasi sehingga digugurkan.

“Ada yang masih aktif di parpol dalam kurun waktu lima tahun terakhir, kemudian ada juga yang ijazahnya tidak dilegalisir. Kita temukan juga ijazah yang dilampirkan itu legalisir tapi difotokopi. Bahkan ada yang umurnya belum sampai 30 tahun sebagai syarat minimal calon anggota KPU,” kata pensiunan pegawai Dinas Pendidikan itu. Menurut Syofyan, pada pendaftaran pertama dari tanggal 15 sampai dengan 19 Desember 2013, hanya ada 28 orang yang mendaftar. Jumlah tersebut belum memenuhi persyaratan minimal sebanyak 30 orang. “Sesuai Peraturan KPU Nomor 2 Tahun 2013, pendaftaran kita perpanjang selama

7 hari. Barulah diperoleh sebanyak 32 orang, yang dinyatakan lulus administrasi 25 orang,” kata Syofyan. Setelah dinyatakan lulus ter tertulis, tahapan berikutnya adalah tes kesehatan, termasuk tes narkoba dan rohani. Tes ini direncanakan dari tanggal 10 sampai dengan 14 Januari 2014. Siapapun orangnya, kalau ternyata berdasarkan hasil tes dinilai tidak sehat, misalnya menderita sakit berat ataupuan positif mengkonsumsi narkoba maka akan digugurkan. “Berikutnya bagi yang lulus tes kesehatan akan mengikuti tes tahap empat yaitu psikologi. Untuk tes ini kita menggunakan ahli psikologi dari UIR yang sudah bersertifikat. Baru kemudian tes

terakhir wawancara,” katanya. Syofyan kembali menegaskan bahwa Tim Seleksi akan bekerja profesional sesuai UU Penyelenggara Pemilu dan Peraturan KPU tentang Seleksi Calon Anggota KPU. Seleksi Anggota KPU

Bengkalis ini dalam rangka melaksanakan ketentuan Pasal 22 ayat (3) huruf e Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2011 tentang Penyelenggara Pemilu dan Peraturan Komisi Pemilihan Umum No 2 Tahun 2013 serta bakal berakhirnya masa tugas anggota KPU saat ini. (man)

HALUAN RIAU/USMAN MALIK

KETUA Tim Seleksi Calon Anggota KPU Bengkalis, Syofyan Adnan mengawasi pelaksanaan tes tertulis, Sabtu (4/1).

DAMPAK KENAIKAN ELPIJI 12 KG

Harga Elpiji 3 Kg Masih Stabil di Harga Rp19.000 BENGKALIS(HR)-Kekhawatirkan bakal terjadi lonjakan permintaan elpiji 3 kg pasca kebijakan Pertamina menaikkan harga elpiji 12 kg, belum terlihat signifikan. Pantauan di sejumlah pengecer, stok masih banyak tersedia dan permintaan juga relatif sama seperti hari-hari biasa alias belum terjadi lonjakan. Seperti di kedai harian milik Abeng di Jalan Laksamana Damon, Kelapapati Darat. Di gudang penyimpaq REDAKTUR:ARLEN ARA GUCI

nannya masih terdapat puluhan tabung elpiji 3 kg dan elpiji 12 kg. “Stok elpiji baik 12 kg maupun 3 kg masih ada. Tidak perlu khawatirlah, pasokan juga lancar,” ujar Abeng, Minggu (5/1). Ketika ditanyakan apakah terjadi lonjakan permintaan terhadap elpiji 3 kg dalam beberapa hari terakhir pasca kenaikan elpiji 12 kg, menurut Abeng biasa-biasa aja. Harganya juga tidak

terjadi kenaikkan, masih harga lama Rp19 ribu per tabungnya. Di beberapa kedai harian lainnya juga demikian. Stok elpiji 3 Kg masih tersedia, harganya juga belum terjadi kenaikan tetap Rp19 ribu per tabungnya. Malahan justru banyak kedai harian tidak menjual gas 12 kg jauh sebelum terjadi kenaikkan. Hal ini dikarenakan sepinya permintaan, terutama sejak pemerintah membagikan tabung

elpiji 3 kg dan kompor gas secara gratis kepada warga. Sementara itu beberapa ibu rumah tangga mengaku agak keberatan terkait kebijakan Pertamina menaikkan elpiji 12 kg. “Harga yang lama saja kita sudah sangat keberatan, karena di tempat kita ini harga banyak yang tak seragam, ada yang jual Rp110 ribu ada juga Rp120 ribu. Sekarang naik pula lagi,” keluh Megawati, warga Senggoro, Minggu (5/1).

Memang, kata Mega, sebagian besar masyarakat menggunakan gas elpiji 3 kg. Hanya saja dengan kenaikan harga gas 12 Kg ini akan memicu pengguna tabung 12 kg berpindah ke tabung 3 kg. “Bisa jadi elpiji 3 kg akan sulit didapat seperti yang terjadi di beberapa daerah. Atau bisa jadi harganya juga akan naik karena permintaan semakin banyak,” ujarnya. Kadis Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten

Bengkalis, H Ismail mengatakan, pihaknya akan meningkatkan pengawasan terkait kenaikkan harga elpiji 12 Kg. Terutama soal ketersediaan barang di agen-agen. “Sebelum ini kita juga rutin melakukan pengawasan. Alhamdulillah, stok elpiji 12 kg maupun 3 kg senantiasa ada, kalaupun putus tidaklah begitu lama. Yang paling penting adalah ketersediaan barang,” kata Ismail. Ditambahkan mantan

Kadis Perkebunan dan Kehutanan ini, kebijakan menaikkan harga elpiji 12 kg merupakan kebijakan Pertamina. Disperindag tetap melakukan pengawasan tentang harga eceran sesuai di daerah. “Untuk harga pasti elpiji 12 kg, kita masih menunggu keputusan resmi. Yang pasti kita akan awasi berapa harga kenaikkan agar tidak ada agen yang menaikkan jauh dari harga yang ditetapkan pemerintah,” ujarnya. (man) q LAYOUT: DONI


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.