Palembang Ekspres Jumat, 4 Januari 2019

Page 1

Pengumuman Peserta Lulus Seleksi CPNS OKU Timur BACA HALAMAN 10

ECERAN Rp5000,-

JUMAT, 4 JANUARI 2019 / 27 RABIUL AKHIR 1440

Rekayasa Lalu-lintas Musi IV

LANCAR,

TERBUKA UNTUK UMUM PALEMBANG, PE – Kendati belum diresmikan oleh Presiden Republik Indonesia (RI), Joko Widodo, masyarakat Kota Palembang antusias terhadap rekaysa lalu-lintas Jembatan Musi IV. Jembatan yang memiliki panjang 1.130 meter dan lebar 12 meter ini akan tetap dibuka untuk umum. Bersambung ke HAL 11

WISATA | Selain menjadi pen-

ghubung antara Jalan KH Azahari, 14 Ulu, SU II dengan Jalan Slamet Riyadi, Lawang Kidul, IT II, jembatan Musi IV juga menjadi wisata baru bagi warga.

FOTO ALHADI FARID/ PALPRES

Cukup Bawa KTP atau KK Belum kantongi Kartu BPJS, warga Sumsel tetap bisa berobat

PALEMBANG, PE – Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) Herman Deru kembali menegaskan bahwa semua masyarakat Sumsel dijamin akan dilayani dengan baik di bidang pelayanan kesehatan. Bahkan bagi masy-

arakat yang belum memiliki kartu Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) jika hendak berobat cukup membawa Kartu Tanda Penduduk (KTP) atau Kartu Keluarga (KK) tetap akan dilayani dengan baik.

“Ada yang tidak bawa KTP dan KK, karena membutuhan pelayanan tetap dilayani. Jadi tidak ada masalah yang bawa KTP, bawa KK, yang penting orang Sumatera Selatan akan kita layani semua. Bersambung ke HAL 11

Herman Deru

Ada yang tidak bawa KTP dan KK, karena membutuhan pelayanan tetap dilayani. Jadi tidak ada masalah yang bawa KTP, bawa KK, yang penting orang Sumatera Selatan akan kita layani semua,”

Aktif Kembali, P3N Jadi P2UK PALEMBANG, PE - Pengaktifan kembali Pembantu Pegawai Pencatat Nikah (P3N) di Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) atau yang saat ini berganti nama menjadi Petugas Penghubung Urusan Keagamaan Desa (P2UKD) dan Petugas Penghubung Urusan Keagamaan Kelurahan (P2UKK) bukan isapan jempol belaka. Aktifnya kembali P3N di Sumsel terse-

TANDA TANGAN |

but terealisasi dengan telah diserahkannya Surat Keputusan (SK) kepada para P2UKD dan P2UKK di Sumsel oleh Gubernur H Herman Deru usai menjadi Inspektur Upacara pada upacara peringatan Hari Amal Bhakti (HAB) Kementerian Agama Republik Indonesia (Kemenag RI) ke-73 tahun 2019 tingkat Provinsi Sumsel di halaman Griya Agung, Kamis (3/1). Bersambung ke HAL 11

Gubernur Sumsel, Herman Deru didampingi Wakil Gubernur Mawardi Yahya, anggota DPD RI Asmawati, Ketua DPRD Provinsi Sumsel Aliandra Pati Gantada, Wakapolda Sumsel Brigjen Pol Denni Gapril dan Kakanwil Kemenag Sumsel Alfajri Zabidi menandatangani SK pengaktifan kembali P3N di Sumsel.

LINTAS SUMSEL

Babak Baru, Warso Polisikan Bank Mandiri SEKAYU, PE - Hilangnya Sertifikat Hak Milik (SHM) milik Warso Asrofi (55), warga Desa Sidomukti, Kecamatan Plakat Tinggi, Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) oleh pihak Bank Mandiri Cabang Sekayu memasuki babak baru. Setelah tidak menemukan titik kesepakatan pada mediasi sidang perdata di Pengadilan Negeri (PN) Sekayu. Kamis (3/1) sekitar pukul 14.00 WIB, Warso didampingi kuasa hukum mendatangi Markas Kepolisian Resor (Mapolres) Muba guna melaporkan Bank Mandiri Cabang Sekayu berdasarkan Surat Tanda Terima Laporan Polisi: STTLP/03/1/2019/Sumsel/ Res Muba, 3 Januari 2019. Bersambung ke HAL 11

LAPORAN |

FOTO FIRDAUS/ PALPRES

Warso Asrofi didampingi Kuasa Hukum membuat laporan di SPKT Mapolres Muba.

FOTO HUMAS PEMPROV SUMSEL FOR PALPRES

All Stars – Alex Noerdin Cup Gemparkan Muara Enim

FOTO IST

DIJAMU | Penggagas Alex Noerdin Cup, mantan gubernur Sumsel 2 periode, Alex Noerdin foto bersama para pe-

main Timnas All Star usai dijamu di Rumah Makan Pagi sore, depan RSMH, Jalan Jenderal Sudirman, Palembang.

1 Hari 1 GigaByte PALEMBANG, PE – Sebelas tahun terakhir ini, Suzan Oktaria menggeluti dunia Blogger, dunia yang dianggapnya bisa menjadi ruang untuk menyalurkan segala ide yang dimilikinya. Padahal di tahun itu tepatnya 2007, menjadi Blogger masih belum setenar saat ini bahkan

FOTO ELLA / PALPRES

DIANDALKAN | Blogger cantik Suzan Oktaria mengaku sejak perta-

ma kali memang langsung pakai kartu Telkomsel pada 2008, dan sempat memiliki kartu operator lain tapi hanya Telkomsel yang menurut dia bisa diandalkan.

PALEMBANG, PE - Kejuaraan sepakbola terbesar di Sumatera Selatan (Sumsel), Alex Noerdin Cup akan dimulai dari Kabupaten Muara Enim, Sabtu (4/1). Turnamen ini akan dilaksanakan di 17 kabupaten/ kota di Sumsel. Sebanyak 34 mantan pemain sepakbola nasional tergabung di Timnas All Star ikut andil dalam turnamen tersebut. Di antaranya David Sulaksmono, David Albert, Suapri, Carrasco Gonzales, Nasir Salasa, Francis Wewengkang. Kemudian Dede Sulaiman, Aji Riduan, Jamalullail, Marzuki Nyakmad, Aris Indarto, Rolando Koibur, Muhammad

Ridwan, Muhammad Bayu Marta, Azhari Rangkuti, Imam Sudrajat, Hasyim, Khair Rifo, Patar Tambunan, Listianto Raharjo. Pemain lainnya yakni Hadi Ismanto, I Putu Gede, Uston Nawawi, Nurul Huda, Achmad Junaidi, Harianto, Wijai dan Insnan Ali. Beberapa pemain lain bakal menyusul bertolak ke Palembang dalam waktu dekat. Mantan wing bek Timnas Isnan Ali, mengucapkan terimakasih kepada Alex Noerdin dan tim BASRI yang telah menjadikannya bagian dari event besar di Sumsel.

belum banyak orang yang aktif berkutat di media ini. “Memiliki Blog, aku jadi menemukan ruang bebas untuk berkreasi tanpa hambatan dan aku bisa menulis apapun yang aku suka,” ungkap perempuan kelahiran 11 Oktober 1981 ini. Pemilik akun Blog Suzannita.com ini mengaku Blog menjadi sasaran empuknya dalam menuangkan segala ide yang ada di dalam otaknya untuk berbagi ilmu atau tips

dengan sesama. U lasan yang kerap dibagi finalis Putri Sumsel 2006 ini juga tidak jauh dalam kehidupan sehari-harinya termasuk salah satunya tips traveling lengkap dengan foto atau video. “Di Blog, aku juga membagikan tips hemat selama berpergian termasuk juga rekomendasi rute perjalanan sesuai dengan budget yang dimiliki,” jelasnya.

Bersambung ke HAL 11

Bersambung ke HAL 11


2 www. palpres.com

JUMAT, 4 JANUARI 2019

Semangat Baru & Terpercaya

Pangdam SWJ : Tentara Sebuah Pengabdian Negara HUT ke 73 Kodam II/SWJ PALEMBANG, PE - Kodam II/ Sriwijaya menggelar syukuran dalam rangka HUT Kodam II Sriwijaya Ke-73 dengan mengangkat tema dengan dilandasi profesionalisme dan militansi keprajuritan TNI AD, Kodam II/Sriwijaya bersama komponen bangsa lainnya siap mensukseskan pemilihan umum yang di Gedung Serbaguna Jasdam II/Swj, Kamis (3/1). ”Usia ke-73 ini, Kodam II/Sriwijaya sudah sangat dewasa dalam mengabdi kepada bangsa dan negara, sudah menorehkan tinta emas dari generasi ke generasi, kita sangat berterimakasih kepada para pendahulu, apapun pangkatnya semuanya sangat besar dalam kemajuan Kodam II/ Sriwijaya, terimakasih kepada prajurit di mana pun berada,” kata Pangdam II/ Swj Mayjen TNI Irwan, S.I.P.,M.Hum.

Untuk itulah, Pangdam II/Swj mengajak untuk mengintrospeksi dan refleksi diri untuk melakukan hal terbaik bagi Kodam II/Swj. “Sekecil apapun kontribusi, berusahalah dengan baik dan jangan melakukan hal hal yang tidak baik seperti bermain Narkoba karena tidak akan membawa berkah dan akan membawa sengsara seumur hidup,” terang dia. Lebih jauh terang Jenderal Bintang Dua ini, prajurit TNI AD harus mampu mengayomi, melindungi masyarakat. Untuk itulah, tentara sebuah pengabdian, tentara sejati adalah berbuat terbaik bagi Negara dan kesatuannya, militansi yang tinggi, kebanggaan prajurit adalah melakukan latihan dan latihan, dimanapun kita siap untuk melaksanakan tugas Negara. “Bagi oknum yang masih melakukan hal kurang baik,

FOTO: TRISNO/PALPRES

NASI TUMPENG | Pangdam II/Swj Mayjen TNI Irwan, S.I.P.,M.Hum bersama Kasdam II Sriwijaya Brigjen TNI Syafrial, psc, M.Tr (Han) memotong tumpeng dalam acara

syukuran HUT ke 73 Kodam II/Swj di Gedung Serbaguna Jasdam II/Swj, Kamis (3/1).

mulai hari ini kurangi hal tersebut, mari kita komitmen untuk menjaga nama baik, dekatkan diri kepada Allah

bagi Umat Islam dan Tuhan yang Maha Esa bagi agama lain, teruslah berdoa karena doa adalah kekuatan untuk mewu-

TNI Turun Tangan Bersihkan Sampah di Pedamaran KAYUAGUNG, PE - Anggota Danramil 02/PDM OKI terpaksa turun tangan membersihkan sampah yang menggunung di Desa Menang Raya, Kecamatan Pe-

damaran, Kamis (3/1). Dari kegiatan-kegiatan tersebut pihaknya yang dibantu Babinsa, masyarakat dan anggota Polsek Pedamaran berhasil mengum-

FOTO: MUJIANTO/PALPRES

BERSIHKAN SAMPAH | Prajurit TNI AD yang bertugas di Koramil 02/PDM OKI saat membersihkan tumpukkan sampah di Desa Menang Raya, Kecamatan Pedamaran, Kamis (3/1).

pulkan empat ton sampah yang didominasi plastik. Danramil 02/PDM, Kap Kav Teguh Haryadi mengatakan, selama ini memang di Pedamaran tidak memiliki tempat pembuangan sampah, sehingga dibuang di tempat liar. “Kami turunkan Babinsa dan dibantu masyarakat serta anggota Polsek Pedamaran,” ungkapnya. Selama tiga jam, pihaknya berhasil mengumpulkan empat ton sampah, yang sebagian berupa plastik dan langsung dibuang ke TPA Teluk Gelam. “Mungkin sampah ini sudah bertahuntahun dibuang disini oleh warga,” cetusnya. Ia meminta masyarakat agar tetap menjaga kebersihan, jangan lagi membuang sampah sembarang di tempat

liar, agar tidak menimbulkan penyakit khususnya Demam Berdarah Dengue (DBD) saat musim penghujan saat ini. Masih kata dia, rencananya TNI juga akan melakukan kegiatan pengecatan masjid juga dibantu Babinsa serta masyarakat. “Semoga dari program ini kedepan masyarakat dapat melanjutkannya,” tukasnya. Sementara itu, Kades Menang Raya, Suparedi mengucapkan terima kasih dengan adanya karya bakti gotong royong ini. “Karena sangat membantu dalam menciptakan kebersihan lingkungan. Semoga kedepan di desa kami dapat dibangun tempat pembuangan sampah, sehingga tidak ada lagi warga membuang sampah sembarang,” tandasnya. IAN

judkan impian dan harapan kita,” Imbuh Pangdam. Tampak hadir pada acara tersebut Kapolda Sumsel Irjen

TELAH DIBLOKIR SKTLK SPD MOTOR HONDA WARNA BIRU NOPOL BG 258 UA TH’08 NO BPKB 6849486F NOKA. MH1JF121X8K537368 NOSIN. JF12E1541715 AN. ZULKIPLI B002002-01-19 (03) 1 BPKB ASLI MOBIL KIJANG ASTRA SUPER G WARNA BIRU METALIK, NOPOL BG 2426 MD, NOSIN. MHF21KF4001170623 NOSIN. 5K9238243 B001001-01-19 (02) BPKB MOBIL TYT LAND CRUISER, HTM TH’95 BG 1 LP NOKA. MHF11TJ8009000031, NOSIN. IHD0101989 AN. M HIDAYAT, SE B069013-12-18 (14)

LAHAT, PE – Komandan Distrik Militer (Dandim) 0405 Lahat, Ketua Persit KCK Cabang XVI Kodim 0405, Rika Novalina SH MKn didampingi Danramil 405-06/Muara Pinang, Kapten Inf Aen Dedi Junaedi, menyambangi ke lokasi korban kebakaran yang menghanguskan 20 rumah, di Desa Sukarame, Kecamatan Lintang Kanan, Kabupaten Empat Lawang, Selasa (1/1), sekitar pukul 17.00 wib. Selain mengunjungi, jajaran Kodim 0405 Lahat, memberikan bantuan sembako dan beras dan mencarikan jalan keluar, dalam membangun kembali kediaman warga tersebut. “Sangat prihatin sekali, 20 rumah rata dengan tanah, tentunya ini semua merupakan cobaan dari Allah SWT, supaya tabah, tegar dan kuat menerimanya,” papar Sungudi.

1 BPKB R2 HONDA MEGAPRO TH’12 BIRU ABU2, BG 5491 IE, NOKA. MHN. KC31E1076064 AN. MUHAMMAD HERMAWAN B066014-11-18 (15) 1 BPKB MOBIL TOYOTA NEW AVANZA BG 1478 WA NOKA. MHKM1BA3JEK210847 NOSIN. ME08028 WRNA PUTIH TH’14 AN. REHAN B064003-11-18 (5)

BPKB MOTOR HONDA NF 125 TR TH’08 HTM MERAH BG 3590 UW NOSIN. JB91E1484940 NOKA. MH11JB91178K483989 NO BPKB FN04113961 AN. ENDAR YADI 085368298979 B062015-09-18 (16)

1 BPKB MOBIL AGYA HITAM TH’13 BG 1635 IJ NOKA. MHKA4A3JDJ007920 NOSIN. A029336 NO BPKB K.06041452, BPKB AN. TARDIYANTI B056016-08-18 (21)

1 BPKB SEPEDA MOTOR MERK YAMAHA MIO TH’08 WRNA HITAM NOPOL. BG 4815 UN NOKA. MH35TL2068K184154 NOSIN. 5TL-1183910 NO BPKB. F NO. 1001738 AN. AMRI MERIANA B0510005-08-18 (6)

1 BPKB MOBIL TOYOTA RUSH F 70 S M / T20 TRD THN 2014 WARNA SILVER METALIK BG 1332 JB NOSIN. DEP5165 NOKA. MHFE2J3JEK86735 NO BPKB L-10987923 AN. IDA MARYANI B065009-11-18 (10)

1 BPKB MBL TOYOTA KIJANG KF 80 SUPER BG 65 AT BIRU MET NOKA. MHF11KF8000001696 NOSIN. 7K-0111213 BPKB 1-08433003 AN. DRS. AFRIZAL, M.KES HUB. 085269250605 B060001-09-18 (2)

1 BPKB MOBIL HONDA CRV TH’ 15 ABU2 MUDA METALIK NOPOL. BG 707 BS NOSIN. K24299463396 NOKA. MHRRM38707J502138 NO. L-0704129 AN. DWI INDAH MARTIN B055011-08-18 (13)

1 BPKB MBL DAIHATSU TAFT F 37 (4X4), BG 1227 QS, TH’ 02, WRNA HITAM, NOKA. 3001081, NOSIN. 006010 NO BPKB C1765037G, STNK AN. PAULI B0480031-07-18 (1)

BPKB MOBIL TOYOTA AVANZA, SILVER MET, TH’2008, BG 1956 FA, NOKA. MHFM1BA2J8K010893, NOSIN. DC87702, AN. PT SUMBER CIPTA MULTINIAGA B067014-11-18 (15)

BPKB MBL HONDA JAZZH BG 1538 UK, NOKA. MHRGE8760BJ203412 NOSIN. 15A74741712 NO BPKB. M-10901508 AN. TIARA AMANDA B059021-09-18 (21)

BPKB MOTOR YAMAHA MIO, HITAM TH’11 BH 3818 NP, NOKA. MH328D40CBJ022423, NOSIN. 28D3022133, BPKB AN. WANDI SAPRIADI B054010-08-18 (13)

1 BPKB SP YAMAHA RX-KING BIRU TH’04 BG 4464 PZ NOKA. MH33KA0144K730239, NOSIN. 3KA-704146, NO BPKB. 1091979G, AN. DIRJEN BEA DAN CUKAI SUMSEL B063029-10-18 (30)

1 BPKB SP MOTOR YAMAHA BG 4815 LZ TH’12 HITAM NOKA. MH354P00BCJ059102 NOSIN. 54P-059431 NO BPKB 1-08959896 AN. SANDI RUSANDI B058029-08-18 (30) BPKB MOBIL DAIHATSU TH’09, WRNA ABU-ABU METALIK, NOPOL BG 1037 NH, NOKA. MHKV1AA2J9K057354, NOSIN. DP00746, NO BPKB. B6234641F AN. MIRANTI PRADITA WARDANI. B057023-08-18 (24)

FOTO : KODIM 0405 LAHAT FOR PALPRES

BANTUAN | Dandim 0405 Lahat, Letkol Kav Sungudi SH Msi didampingi Ketua Persit KCK Cabang XVI, Rika Novalina SH MKn, mengunjungi lokasi korban kebakaran di Desa Sukarame, Kecamatan Lintang Kanan, Selasa (1/1). Sungudi menambahkan, hal ini bukan ada apa-apanya, melainkan bentuk kepedulian serta perhatian terhadap sesama. “Kami akan lakukan sebaik mungkin, bagi masyarakat masuk dalam wilayah kerja Kodim 0405 Lahat, untuk mengatasi kesulitan,” bebernya. Sementara itu, Fendy

SERVICE

BPKB MOTOR HONDA NF125TR TH’08 HITAM MERAH BG 3590 UW NOSIN. JB91E1484940 NOKA. MH11JB91178K483989 NO BPKB. FN04113961 AN. ENDAR YADI 085368298979 B070014-12-18 (15)

BPKB MOBIL SUKUZI KARIMUN ESTILO, HITAM MET, TH’08 BG 22 SI, NOKA. MA3GMF21S80195446, NOSIN. F10DN3325560, NO BPKB. F3005407, STNK AN. SURTINI TLP. 081272373543 B064003-11-18 (5)

resta dan Pa Ahli Pangdam II/Sriwijaya, dan Para Asisten dan Kabalakdam di lingkungan Kodam II/Sriwijaya. RIL

Kodim Lahat Bantu Korban Kebakaran

KEHILANGAN SURAT KENDARAAN MOBIL / MOTOR 1 BPKB MOBIL KIJANG SUPER G WARNA BIRU METALIK BG 2426 MD NOKA. MHI21KF4001170623 NOSIN. 5K9238243 B003002-01-19 (03)

Pol Zulkarnain Adinegara, Kasdam II Sriwijaya Brigjen TNI Syafrial, psc, M.Tr (Han), Danlanud, Danlanal, Kapol-

BPKB MBIL SUZUKI JIMNY MERAH TH’83 BG 1002 LA NOKA. 119750 NOSIN. 634044 NO BPKB 107064662 AN. ROSLENI ST M.SI B0470026-07-18 (9)

BPKB MOBIL DAIHATSU, HITAM, TH’10, B 1807 TKR, NOKA. MHKV1AA2J9K063922 NOSIN. DP07385, BPKB AN. AHMAD RUSTOYO B053010-08-18 (13)

1 BPKB MOBIL TYT RUSH MINIBUS TH’12 PUTIH BG 1020 RN NOKA. MHFE2CJ3JCK048888 NOSIN. DCT0863 NO BPKB. M10879002 AN. UMAR SYECH ASSEGAF B0460024-07-18 (25)

1 BPKB MOTOR YAMAHA 2BJ TH’14 BIRU BG 2452 AAJ NOKA. MH32BJ003EJ673532 NOSIN. 2BJ673640 NO. BPKB L-01339363 STNK AN. HOLAN B052009-08-18 (10)

1 BPKB MTR YMHA IFZ R15 WRNA BIRU BG 5487 AAV NOSIN. 2PK-089708 NOKA. MH32PK004FK0896969 NO BPKB. L-08062394 AN. KOMARUDDIN B0450024-07-18 (4)

SERVICE TV:TB,LCD,LED Bergaransi, Segera Datang Hub:AHOK 7010976/ 08127839272 B000-030219AB-000 SERVICE TV TABUNG & LCD TV SHARP-SanyoPolytron-Toshiba-Sony:ACONG Berpengalaman 082182290594/7079022 Bergaransi B000-030483AB-000 SERVICE SONY & TOSHIBA TV Ta b u ng , L CD, L ED, T v Proj e k s i on Sony,Toshiba,Bergaransi Hub:7022001 / 082182290594 B000-030331AB-12/01 SERVICE TV LG & SAMSUNG TV Slim Plasma, LCD, LED,LGSamsung Hub:7079022/082182290954 Acong,Bergaransi B000-029748AB-000

(45) salah satu korban kebakaran menyebutkan, dirinya dan korban lainnya, mengucapkan terima kasih kepada jajaran Kodim 0405, atas bantuan sembako. “Alhamdulillah, setidaknya bantuan ini bisa membuat kami lepas dari beban, sekali lagi saya ucapkan terima kasih,” pungkasnya. BRN

SENANG ADA GURU

B. INGGRIS BISA DATANG KE RUMAH 0878 9782 2301 B008025-01-18 (24)

AHLI PENYEDOTAN WC

VACUM CLEANER Cepat, Murah, Tangki Besar Hub:0813-67280067 / 818751 B000-030297AB-000 TEKNOLOGI VACUM Harga Ekonomis, Cepat Hub: 0811713133/ 081377913887 B000-030378AB-000 CV.MULTI KARYA”VACUM”Tangki Besar,Hrg Murah Hub:7001119-82079308127330568 B000-030428AB-000 RAJA MAMPET Ahlinya Atasi WC/Slrn Air Tersumbat Tanpa Bongkar 8630571081378053587 B000-030520AB-000

INSPIRASI PASANG SEKARANG, BISNIS & Dapatkan Penawaran Khusus !!! BERLANGGANAN 0852 6836 5300 0813 7790 9877 0812 7384 213

CA

LON

PO

ua Jadi Ket Didaulat Pembina Dewan

LIS

I

a ira Pold 6 Perw sa Mabes Diperik

CA

ih Buruu ur Polisi Mas ih Buru ak Mas Kab nan iiiNg Taha uru Polis lis ak do Ng nan Kab lin Taha lis tanninPo ng Pe Po taak Peca an Ua M nd ca ota rnsa ra ng Ga peUa akan HaPe ndAm Bi aiki Bi rbGa Pesa LON

PO

LIS

I

g ng Putin Beliu

17 Anak n cuna Anak 17 Kera nr o Baka Kera Bakscuna r Bakso Baka

an Pengelola Keuangan Perlu Daerah BPK Bimbingan

IL SATU MOB MOBIL MOTOR, EMPAT OR,hSATU ah, Kuba ak Ampera AT MOT EMPanall

ang 4 Awak Tongk

sa N Diperik BU IM RT BURN pai 90 % TE IMSO pan Ca s ak Silat RTNG Pencha TELO Silatel PendairiTa SORs Semu n PujiakSums el 90 Linma iri Penc baija Pend Azer 4.7 n Puji Sums LONG an Pilkada Progres Azerbaija

rni Subh Tabr a-Wa Warnoat PTBA MasjidTugb n Milik a Enim Buka di Muar

bang Palem bang Pos Fit Palem bang to Jawa Pos Fit bang s Road to Jawa Pos Fit Palem Palem Ekspre s Road era Jawa Pos Fit era Ekspre s Road to Sumat to Jawa Sumat Ekspre s Road era era Ekspre Sumat Sumat

ER ER ank KULAm KTAKUL SPEKTA ER KULER DAN SPE IAH DAN KTAKUL SPEKTA MER MERIAH DAN SPE IAH DAN MER MERIAH

di Bermain ng Tera Warna

Gerakan

Online Bang

M

kitkan UMK

Ibuku Karena Bercerai Ayah Mertua Nikahi

k Jerukk k Petikk Jeru ta Peti Wisata ysia k Jeru k Jeru Peti Mala ki Agro Agro Wisa Peti TKA ta Wisata Miliki m Mili ralam ki Agro Wisa Dituding Pagarala Miliki Agro n Paga Ingin nn m m Mili rala garaka Eliza rala Paga garaka n Eliza Ingi Intimidasi Paga as nll Seleng Seleng Ingi Wisata n Sumse esmLokal nsa PKK Sumse n garaka Eliza TP nsa Wisata a Kerja Pusk PKKIngi Bernua garaka re Eliza TPJambo ll Seleng as TigaTenag re Bernua Seleng Sumse at Inap nsa Wisata Jambo PKK TP Rawesm PKK Sumse Bernua nsa Wisata re TPJambo TiganiPusk re Bernua Laya Jambo Rawat Inap Layani ncana

Kimpul

Pasal Dijerat

an Bere Pembunuh

Besi tai tai Besi si Ran l sung SumseRan tai Besi sung struk Besi Dipa rus LPJK Ran Kon asa l g tai Ran asa Dipa sung Sumse ikan Pengu OKI is sung struksi Dew MSain Dipa Daya is Dew rus LPJK I-PS Dipa asa is, Gad ntu GadPelant Pengu asauh Dew Saing Kon Iron ikan Pene Pen is Dew Ironis, Pelant is ung SDM is, ntu Daya Gad Duk ritas is, Gad Iron nda Iron k : Kual SDM Pene Isha H Iska Kualitas Ishak :

Resepsi Balada n Pernikaha Kelabu

psi a Rese Resepsi Balad n psi Baladaaikaha psi Rese Resen Pern Balad Pernaikaha bu Balad n ikaha bu n Kela ikaha Pern Kela Pern bu Kela Kelabu

Tiara Putri,

Juara V

Sang Juara

Minta Sempat Peserta Gantikan

Shalsa


PERHOTELAN

PALEMBANG EKSPRES

JUMAT, 4 JANUARI 2019 www. palpres.com

Semangat Baru & Terpercaya

FOTO KURNIAWAN PALPRES

KAMAR | Menginap di Hotel All Nite and Day terjamin murah

dengan hanya Rp480 ribu per malam.

All Nite and Day Bandrol Kamar Murah

PALEMBANG, PE- Memasuki awal 2019, sederet program promo ditawarkan Hotel All Nite and Day Palembang, salah satunya memberikan harga murah bagi tamu yang ingin menginap di hotel yang beralamat di jalan Veteran Palembang ini. Didi, Marketing Communication (Marcom) Hotel All Nite and Day mengatakan, di awal tahun yang baru ini Hotel All Nite and Day menawarkan harga kamar hanya Rp480 ribu sudah bisa menginap di kamar yang memiliki desain unik dengan menggabungkan konsep modern dan konsep semi industrial. “Harga yang kita tawarkan sangat murah, apalagi lokasi hotel kita yang sangat strategis mampu menjadi alternatif yang tepat bagi tamu bersama dengan keluarganya,” ujarnya, Kamis (3/1). Dirinya menuturkan, hotel Nite and Day Palembang sangat pas buat keluarga yang ingin menginap, apalagi berbagai tipe kamar yang ditawarkan seperti Day Room, Sunshine Day Room, dan

Happy Day Room. “Dengan berbagai tipe kamar yang disediakan akan mampu memberikan pilihan kepada tamu bersama dengan keluarga menginap di Hotel All Nite and Day Palembang,” katanya. Lebih lanjut, ia membeberkan, All Nite and Day Hotel Palembang merupakan hotel ke 25 dari grup Milestone Pacific Hotel Group (MPHG). Hotel All Nite and Day Hotel Palembang merupakan yang ke lima dan property ke MPHG. Keistimewaan lain yang dimiliki hotel ini berada di lokasi strategis, dilengkapi dengan berbagai fasilitas seperti, meeting room, restauran, koffee addict bar, free parking, Seventh Street Bakery, room service, free wifi, airport transfer, coffee tea maker, laundry, tv cable dan lainnya. “Untuk informasi lebih lanjut dapat langsung ke hotel kita yang beralamat di jalan Veteran Palembang ataupun dapat menghubungi nomor telepon hotel di 0711377111,” tutupnya. KUR

3

Menu Olahan Kambing, Gugah Selera Makan Santika Sajikan Easy Lamb Garlic Caribbean

PALEMBANG, PE- Hotel Santika Palembang sajikan menu spesial yang menjadi favorit tamu yang datang ke hotel berbintang tiga yang beralamat di jalan Radial Palembang ini. Apalagi menu ini akan menambah selera makan para tamu yang datang, kali ini Hotel Santika kembali hadirkan promo Easy Lamb Garlic Caribbean yang merupakan menu olahan kambing. “Menu kita ini mendapatkan respon yang sangat baik, sehingga di awal tahun ini kita kembali memanjakan para tamu dengan kembali memberikan promo untuk menu yang satu ini dengan harga Rp85 ribu per porsinya sudah bisa menikmati menu olahan kambing yang satu ini,” ujar Siti Dewinta Anggraini, Public Relation Hotel Santika Palembang, Kamis (3/1). Dengan kembali menawarkan menu favorit para tamu akan mampu meningkatkan minat tamu untuk datang baik sekedar mencicipi menu ola-

han kambing ini, maupun menu lainnya yang disajikan hingga mampu menjadikan hotel berbintang empat ini tempat nongkrong yang sangat pas. “Kita pastikan harga yang kita berikan sangat terjangkau, namun untuk kualitas menu yang kita hidangkan kepada tamu kita sangat menjamin semuanya lezat dan nikmat karena saast pemesanan, kita akan memasaknya terlebih dahulu sehingga hidangan yang disajikan sangat segar,” katanya. Sambil makan menu yang satu ini, Hotel Santika Palembang menawarkan variasi minuman yaitu Early Grey Milk Tea dan Bachote Smoothies yang nikmat serta menyehatkan untuk disantap. “Minuman segar kekinian kita ini berupa campuran teh premium, vanilla syrup, dan full cream yang dibekukan seperti es batu dan disiram dengan teh susu yang mejadi kombinasi tepat sehingga memberikan rasa yang segar,” tambahnya. Sehingga sangat cocok sekali jika disandingkan dengan menu olahan kambing Early Grey Milk Tea dan Bachote Smothies (banana cho-

colate), masing-masing dibandrol dengan harga Rp35.000, per gelasnya. “Untuk informasi lebih lanjut, anda dapat menghubungi (0711) 555 6655, email direservation@ palembangradial.santika.com, website kami di www.santika.com, dan instagram kami @santikaradialpalembang atau Anda dapat langsung mendatangi Hotel Santika Palembang di jalan Brigjen HM Dhani Effendi (jalan Radial) No. 1688, Palembang. Kami sangat mengharapkan kedatangannya,” jelas dia. KUR

OLAHAN KAMBING

Menu Easy Lamb Garlic Caribbean menjadi menu favorit para tamu yang datang karena harganya terjangkau. FOTO IST

Cordela Inn Sasar Milenial PALEMBANG, PE- Cordela Inn Palembang tahun ini akan menyasar generasi milenial yang memiliki hobi traveling, apalagi hotel budget yang satu ini dibangun dengan konsep utama bed and breakfast. “Kami sangat menyadari bahwa generasi milenial sangat dominan, usia mereka yang masih muda sangat produktif dan memiliki gaya travel ala leisure travels yang memadukan business and leisure,” ujar Hotel Manager (HM), Oha Pramono, Kamis (3/1). Tentu generasi ini jadi sasaran utama Cordela Inn Palembang dalam menyediakan akomondasi yang simpel. “Tetapi tetap kita memberikan kenyamanan dan layanan terbaik yang didukung high speed wifi, serta harga yang affordable,” katanya. Dirinya mengatakan, hotel yang terletak di jalan R Soekamto Lorong Mesjid 8 Ilir

BERSANTAI

Ferreira Cafe yang berada di rooftop Hotel Cordela Inna, menjadi tempat santai yang sangat pas untuk generasi milenial yang memiliki hobi traveling. FOTO ALHADI FARID PALPRES

ini, memiliki 60 kamar dengan tipe kamar yaitu deluxe room dan deluxe twin dengan luas kamar 18m2. Untuk melengkapi kenyamanan, Cordella Inn memiliki 45 tv channel internasional dan lokal, serta keamanan, serta seluruh kamar juga dilengkapi safe deposit box. Tak hanya itu saja, fasilitas yang mendukung lainnya ada Ferreira Cafe yang berada di

rooftop, gang menjadi daya tarik tersendiri dari hotel budget lainnya. “Karena Fereira Cafe juga dapat dijadikan tempat santai atau pun meeting yang bisa di persiapkan sesuai kebutuhan. Restoran halal, berlokasi di lantai teratas dari bangunan hotel, membuat tamu dapat menikmati pemandangan kota Palembang selagi menyantap hidangan,” jelasnya.

Sementara untuk kendaraan, Cordela Inn Palembang menyediakan space parking di ground, dengan kapasitas yang cukup banyak yaitu kurang lebih 20 mobil dan 60 motor. “Untuk informasi lebih lanjut bisa menghubungi hotel kita di nomor 0711 303 1550 atau dapat langsung ke hotel yang beralamat di jalan R Soekamto Lorong Mesjid 8 Ilir Palembang,” jelasnya. KUR

Menginap di RedDoorz

Diskon 20 Persen PALEMBANG, PE- RedDoorz Hotel Palembang kembali memanjakan para tamunya di awal 2019 dengan memberikan diskon 20 persen kepada para tamu yang menginap di hotel berbintang dua ini. “Khusus bulan ini saja menginap di hotel kita menggunakan promo code Corporate23 akan mendapatkan diskon tersebut, namun pemesanan harus menggunakan aplikasi RedDoorz,” ujar Dyah, Sales RedDoorz Hotel Palembang, Rabu (3/1). Dirinya menuturkan, promo ini dapat di nikmati selama bulan Januari dan tidak berlaku pemesanan

langsung ke hotel. Tidak hanya di Palembang, promo ini juga berlaku di hotel properti RedDoorz di seluruh jaringan di Indonesia, seperti Jakarta, Bali, Bandung, Yogyakarta, Surabaya, Semarang, Solo Bogor, Malang, Batam, Makassar, Lombok, Manado dan Medan. Sementara untuk fasilitas yang diberikan seperti Wifi, Televisi, air mineral, tempat tidur bersih, kamar mandi bersih, dan perlengkapan mandi. “Kita pastikan hotel kita ini dapat bersaing dengan perhotelan lainnya apalagi dibawah naungan RedDoorz dari homestay hingga hotel berbintang

tiga,” paparnya. Lanjut dia mengatakan, promo ini dapat dinikmati melalui www.reddoorz.com dan pilih penawan terbaik, terus pilih diskon yang diberikan, untuk metode pembayarannya sendiri bisa menggunakan BCA, BRI, BNI, Pertama, Mandiri, CIMB Niaga dan Maybank, bisa juga lewat kartu kredit, Alfamart, Indomaret dan Kedivo. “Untuk informasi lebih lanjut mengenai hotel kita ini dapat menghubungi sales kita dinomor 082114592685 ataupun dapat langsung ke hotel kita yang beralamat di Talang Semut Palembang,” katanya. KUR

DANA TUNAI

BPKB Mobil Dari Tahun 1992* Bunga Bersaing

HUB 085208015549


EKONOMI & SELULER

PALEMBANG EKSPRES

JUMAT, 4 JANUARI 2019

4

www. palpres.com

Semangat Baru & Terpercaya

Realisasi Penerimaan Pajak Capai Rp15,125M FOTO ELLA PALPRES

BERBAYAR | Di Palembang Square Mall memiliki toilet VIP berbayar sebesar Rp2.000, bahkan pengunjung berkesempatan mendapatkan ponsel.

Pakai Toilet VIP Berhadiah Ponsel

Cukup Bayar Rp2.000 PALEMBANG, PE- Palembang Square Mall saat ini memiliki fasilitas terbaru berupa toilet (restroom) khusus untuk anak-anak dan wanita yang berada di dekat pintu lobby Sriwijaya (samping parkir roda dua). Sebelumnya, mall yang sudah beroperasi selama 14 tahun ini pernah memberlakukan toilet berbayar dengan harga Rp2.000 namun hal itu tidak berlangsung lama. Namun toilet teranyar di lantai bawah mall ini hadir dengan konsep baru dengan menawarkan kenyamanan dan kebersihan kamar mandi yang lebih terjaga. “Sudah dua bulan ini toilet VIP beroperasi, awalnya pengunjung masih sepi tapi sekarang berangsur ramai,” ujar Isni,

Kasir Toilet VIP PS Mall yang ditemui, Kamis (3/1). Untuk bisa menggunakan fasilitas kebersihan ini, pengunjung harus membayar uang hanya sebesar Rp2.000 untuk sekali masuk dan berlaku untuk satu orang. Dengan uang sebesar tersebut, pengunjung akan diberikan tisu yang dikemas dalam plastik kemudian diberikan tiket berwarna merah marun sebagai tanda bukti. Di restroom yang cukup luas tersebut tersedia sofa ber-

warna coklat sebagai ruang tunggu pengunjung yang ingin beristirahat duduk sejenak. “Di Toilet VIP ini ada tujuh kamar mandi, dua kamar mandi untuk anakanak dan juga untuk disabilitas dan orang tua, dan juga dilengkapi banyak wastafel,” bebernya. Sesuai dengan konsepnya, toilet berbayar ini juga sangat menjaga kebersihan kamar mandi agar pengunjung merasa nya-

man, meskipun begitu masih ada juga pengunjung yang protes. “Ada juga pengunjung yang protes, tapi sesuai prosedur, kita juga menjelaskan kepada mereka, hanya saja ada yang memahami tapi banyak juga yang tidak,” keluhnya. Dan tercatat saat ini saja jumlah pengunjung toilet VIP ini terus bertambah, jika awalnya hanya 100 orang dalam sehari maka sekarang bisa tembus 200 orang, angka ini akan bertambah lagi pada akhir pekan hingga 300 orang. Hanya saja jumlah pengunjung yang masuk ke toilet berbayar ini masih jauh dari target pasalnya dalam sehari jumlah pengunjung yang menggunakan toilet bisa mencapai 1 juta orang dalam sehari. Bahkan sebagai daya tarik, toilet VIP ini juga menawarkan undian berhadiah berupa satu buah handphone Android dengan syarat menyimpan potongan tiket. LA

PALEMBANG, PE- Direk- atau 100,25 persen dari total torat Jenderal Pajak (DJP) target sebesar Rp1,424 triSumatera Selatan (Sumsel) liun dengan pertumbuhan dan Kepulauan Bangka Beli- sebesar 13,10 persen dibantung (Kep Babel) ding tahun lalu. berhasil mencapai “Berdasarkan realisasi penerijenis pajaknya maan bruto sebesar penerimaan bruto Rp15,125 miliar. kita yang sebesar “Dengan capaiRp15,125 miliar an tersebut berarti pada tahun 2018 kita mampu menterdiri dari, Pajak capai bruto sebesar Penghasilan (PPh) 94,2 1 persen dari Non Migas sebesar total target sebesar Rp7,682 miliar,” Rp16,054 miliar dan katanya. pertumbuhan seSedangkan Pajak Imam Arifin Pertambahan Nilai besar 8,8 persen dari realisasi tahun lalu se- (PPN) dan Pajak Penjualan besar Rp13,906 miliar,” ujar Barang Mewah (PPnBM) seImam Arifin, Kepala Kantor besar Rp5,579 miliar, Pajak Wilayah (Kanwil) DJP Sumsel Bumi dan Bangunan (PBB dan Kep Babel, Kamis (3/1). P3) sebesar Rp1,683 miSementara secara Nasio- liar, sedangkan untuk Panal Penerimaan Pajak Bruto j a k L a i n n y a s e b e s a r mencapai Rp1,427 Triliun Rp156,96 miliar dengan ca-

Ke Singapura Hanya Rp279.000 JAKARTA, PE- Untuk menarik minat para karyawan yang sudah kembali ke kantor setelah libur tahun baru, Scoot, maskapai penerbangan bertarif rendah atau low-cost carrier (LCC) milik Singapore Airlines Group (SIA) meluncurkan program “Take a break before you break”. Dengan cara menggelar promo ke lebih dari 30 destinasi dalam jaringan Scoot termasuk destinasi populer seperti Thailand, Jepang, Eropa, dan masih banyak lagi. Penawaran berlaku untuk periode perjalanan sejak program diluncurkan hingga 31 Mei 2019. Berdasarkan studi tahun 2010 tentang kesejahteraan karyawan, liburan dapat membuat karyawan lebih sehat secara fisik dan psikis. Program Scoot, yang diluncurkan tepat saat karyawan kembali masuk kerja, mengajak traveler Indonesia untuk merencanakan liburan sela-

Video Streaming Jadi Favorit Pelanggan Trafik Data Telkomsel Naik 21 Persen PALEMBANG, PE- Telkomsel sukses mengawal dan melayani kebutuhan komunikasi pelanggan pada periode Natal 2018 dan Tahun Baru 2019. Pada momen pergantian tahun tersebut tercatat trafik layanan data atau payload Telkomsel mencapai 17,2 petabyte atau meningkat 21,3% dibandingkan rata-rata payload pada hari normal 2018. Dibandingkan dengan periode Tahun Baru 2017/2018, trafik layanan data kali ini melonjak 61,7%. Wilayah dengan kenaikan trafik layanan data tertinggi adalah Jawa Tengah dan D.I. Yogyakarta dengan peningkatan 27,6% dibandingkan hari normal, diikuti Jawa Ba-

rat (26,8%) dan Sumatera Utara (24,0%). GM External Corporate Communications Telkomsel Denny Abidin mengatakan tingginya peningkatan trafik layanan data antara lain dipicu oleh meningkatnya aktivitas pelanggan yang menggunakan layanan video streaming di smartphone atau komputer tablet saat pergantian tahun baru. “Selain itu, pelanggan juga melakukan aktivitas momen ini melalui berbagai media sosial serta berkomunikasi melalui pesan instan yang mengalami peningkatan pada periode ini,” jelasnya. Kontribusi tertinggi penggunaan layanan data secara umum berasal dari pelanggan yang menyaksikan film atau video secara streaming yang mencapai 33,4%. Pelanggan juga memanfaatkan layanan data untuk aktivitas di media sosial dengan kontribusi sebesar 32,5%.

Sementara itu, komunikasi berbasis teks, serta panggilan suara dan panggilan video melalui aplikasi pesan instan memberikan andil sekitar 17,0% terhadap penggunaan layanan data. Untuk layanan suara dan SMS, dibandingkan dengan trafik pada hari normal, trafik layanan suara juga mengalami kenaikan sebesar 1,1% menjadi 1,3 miliar menit, hal yang sama juga terjadi dalam trafik layanan SMS yang mengalami kenaikan 13,1% menjadi 605,3 juta SMS. “Kami juga sudah memprediksi perilaku pelanggan dalam menggunakan layanan, di mana layanan data masih mendominasi dibanding layanan suara dan SMS. Meskipun demikian, di pergantian tahun ini layanan SMS dan suara pun mengalami kenaikan dibanding hari biasa,” jelasnya. Untuk mengantisipasi lonjakan trafik layanan yang

sudah rutin terjadi pada momen pergantian tahun, sejak jauh hari Telkomsel telah memperkuat seluruh elemen jaringan di seluruh Indonesia. Optimalisasi jaringan telah dilakukan di 628 titik keramaian utama seperti seperti alun-alun, obyek wisata, stasiun, terminal, ruas jalan tol, mall dan pusat perbelanjaan, termasuk 13 titik yang menjadi prioritas utama pengamanan jaringan dan 49 pusat perbelanjaan yang membutuhkan kualitas layanan broadband yang handal. Beberapa aktivitas yang dilakukan Telkomsel di antaranya mengerahkan 88 unit compact mobile base station (Combat) atau Mobile BTS, secara khusus Telkomsel membangun 776 base transceiver station (BTS) multi-band Long Term Evolution (LTE) baru dengan menyiapkan kapasitas bandwidth hingga 4,2 Tbps di seluruh Indonesia

paian 104,85 persen dari target sebesar Rp149,69 miliar. “Adapun upaya-upaya yang kita lakukan selama tahun 2018 dalam rangka pengamanan penerimaan adalah Melakukan Pengawasan Pembayaran Rutin terhadap Wajib Pajak Besar Penentu Penerimaan hingga bersinergi dengan Direktorat Jenderal Bea dan Cukai dengan melakukan kegiatan Join Program,” jelas dia. Sementara untuk di 2019, DJP Sumsel Babel optimis penerimaan tahun ini akan dapat meningkat dari optimalisasi Sektor Perhutanan, Perkebunan, dan Pertambangan. “Di tahun ini juga, masih banyak tugas yang harus kita selesaikan dan tentu akan ada berbagai tantangan yang harus dihadapi dan tuntaskan bersama,” jelasnya. RIL/KUR

untuk menghadirkan layanan yang berkualitas dengan kapasitas yang memadai. Dari sisi pelayanan pelanggan, Telkomsel telah menyiagakan 592 Mobile GraPARI (MoGi) dan 3.779 outlet Siaga yang menyediakan kartu perdana, layanan isi ulang pulsa, serta aktivasi berbagai layanan digital. Pelanggan pun bisa memperoleh layanan di sekitar 428 GraPARI Siaga di seluruh wilayah Indonesia. “Kami bersyukur berbagai upaya persiapan dalam momen pergantian tahun sudah dilakukan. Kenyamanan pelanggan dalam berkomunikasi selama momen spesial seperti Tahun Baru sangat penting untuk kami tingkatkan kualitasnya. Kami akan terus berupaya untuk meningkatkan kualitas layanan kepada pelanggan agar semakin nyaman dalam menggunakan layananlayanan dari Telkomsel kapan pun dan di mana pun,” katanya. RIL/LA

njutnya sebelum mereka mulai stres karena beban bekerjaan, dan tidak perlu khawatir karena harga tiket Scoot yang terjangkau tidak akan menguras dompet mereka. Promo terbatas ini mencakup tiket kelas Economy FLY satu arah mulai dari Rp299.000 ke Singapura, Rp699.000 ke Thailand, Rp2.099.000 ke Jepang, dan Rp2.699.000 ke Eropa. Traveler dapat menghemat uang lebih banyak lagi jika traveling bersama teman untuk 2 tiket ke destinasi yang sama, harga per tiket menjadi mulai dari Rp279.000 ke Singapura, Rp659.000 ke Thailand, Rp2.019.000 ke Jepang, dan Rp2.599.000 ke Eropa. Tidak hanya menggelar promo, Scoot terus mencari cara mendorong lebih banyak orang untuk traveling. Traveler dapat merencanakan liburan tanpa repot melalui situs FlyScoot, mulai dari me-

mesan akomodasi, transportasi, asuransi perjalanan, bahkan mengajukan visa secara online. T raveler juga dapat memperoleh microchip roaming data saat memesan tiket, sehingga mereka dapat terhubung dengan internet kapanpun dan ke manapun mereka terbang bersama Scoot. Selain itu, Scoot juga meluncurkan kuis di halaman Facebook FlyScoot di mana tiga pemenang beruntung, masing-masing bersama satu teman, bisa terbang dari Indonesia ke mana saja dalam jaringan Scoot. Cukup dengan membagikan kegiatan anti-stres yang akan mereka lakukan saat liburan dan destinasi liburan impian mereka, peserta bisa memenangkan tiket kelas Economy FLY pulang pergi ke destinasi Scoot impian mereka dari Jakarta, Denpasar, Surabaya, Palembang, dan Pekanbaru. RIL

PANTAU | Direktur

Network Telkomsel Bob Apriawan melakukan pemantauan performansi layanan Telkomsel pada malam pergantian tahun di wilayah Point of Interest.

FOTO IST


SUMSEL

PALEMBANG EKSPRES

JUMAT, 4 JANUARI 2019 www. palpres.com

Semangat Baru & Terpercaya

5

67 Kasus Lakalantas, 66 Meninggal Dunia KAYUAGUNG, PE - Angka kecelakaan lalulintas di wilayah Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) mengalami peningkatan. Dari 67 kasus kecelakaan lalu lintas sepanjang tahun 2018, sebanyak 66 korbannya meninggal dunia. Hal ini diungkapkan oleh Kapolres OKI, AKBP Donni Eka Syaputra SH SIk MM melalui Kasat Lantas Polres OKI, AKP Ricky Nugraha SIk, Kamis (3/1). Menurut Ricky, jumlah kasus kecelakaan lalu lintas yang terjadi sepanjang tahun 2018 mengalami peningkatan sebanyak 6 kasus, yakni 61 kasus di tahun 2017. Namun pada kecelakaan di tahun 2018 jumlah korbannya hampir berbanding dengan jumlah korban meninggal dunia. “Berdasarkan data yang kita rangkum, dari 67 kasus kecelakaan di sepanjang tahun 2018 terdapat 66 korban yang meninggal dunia, 9 orang luka berat dan 62 orang men-

KERDIL | Buah duku milik petani saat ini kerdil, akibat akibat cuaca panas yang melanda belakangan ini.

FOTO: ANDRE/PALPRES

Panen Terancam, Buah Duku Kerdil MUARADUA. PE - Jelang musim panen buah duku, petani tanaman Duku di Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) Selatan, terancam dibuat gigit jari karena merugi. Lantaran buah duku diperkirakan akan dipanen dua pekan mendatang kerdil dan rontok, akibat kondisi cuaca tak menentu. Pantauan dilapangan, tanaman duku akan panen, namun sayangnya kini kon-

disi buah kerdil. Hal ini diduga akibat cuaca melanda wilayah Bumi Serasan Seandanan. Agus, salah seorang petani di Desa Surabaya Kecamatan Tiga Dihaji, mengatakan, akibat kondisi cuaca pertumbuhan buah duku perkembanganya tak begitu mengembirakan. “Tahun ini kayaknya hasil panen buah duku tak begitu mengembirakan, sejak berbunga

tanaman duku kini malah akan panen sudah mengalami rontok akibat cuaca,” ujarnya. Dikatakannya, dengan kondisi buah sebagian rontok dan kerdil, memupus harapan petani panen raya buah duku yang menurut perkiraan mereka di Februari mendatang. “Dampaknya tentu kami kehilangan penghasilan tambahan dari panen buah tanaman duku, didaerah ini buah

duku kerdil,” tambahnya. Sementara itu, petani yang lain, Badi mengatakan, pasca musim durian biasanya petani kopi dan lada akan melakukan panen duku, dimana menjadi sektor penghasilan tambahan kalangan petani. “Tiap tahun kalau cuaca bersahabat memang begitu, kami panen buah, dan jadi penghasilan tambahan kalangan petani,” tandasnya. DRE

dicor tidak sampai 10 Cm, juga existing dipasang tidak secara keseluruhan melainkan hanya di kedua sisi pinggir bagian jalan yang di cor. Menurut pejabat pemerintah desa serta tokoh masyarakat setempat, pihak perusahaan tidak ada atau membuat bashcamp maupun sewa tempat untuk basecamp. “Hal semacam inilah yang menimbulkan dugaan kuat adanya pengerjaan proyek ini tidak sesuai Spek dan RAB dalam kontrak,” ujar Irwansyah, warga setempat. Sementara itu, Kepala Dinas PU PR Ir Juni Edi melalui Pejabat Pembuat Komitmen, Herman yang dikonfirmasi terkait proyek ini menjelaskan, pengerjaan cor beton di Pulau Semambu tersebut sudah selesai 100 persen akhir tahun 2018 lalu, dan sudah dibayarkan 95 persen dari nilai kontrak tinggal 5 persen untuk pemeliharaan. “Pekerjaannya sudah sesuai kontrak. Kalau masalah timbunan pilihan, ya seperti yang dikerjakan itu lah, yang ditimbun sekitar 200 meter, meski panjang jalan yang dicor 870 lebih cuma tidak sampai 900 Meter. Kira-kira seperti itu,” jelas Herman. Sampai berita ini diturunkan, pihak kontraktor CV M yang beralamat di Kayuagung OKI belum berhasil dipintai klarifikasi terkait progres dan nominal pencairan proyek ini. VIV

FOTO: ANDREY / PALPRES

PROYEK | Pengerjaan proyek jalan di Pulau Semambu yang

diduga asal jadi, karena diduga tidak sesuai dengan RAB dan v Bersambung ke HAL 7 spesifikasi teknis.

LAKALANTAS | Kasat Lantas Polres OKI AKP Ricky Nugraha didampingi Iptu Sumarsidi saat memaparkan angka lakalantas sepanjang 2018. galami luka ringan, dan untuk kerugian material sebesar Rp458 juta,” bebernya. Dikatakan Ricky, tingginya angka korban meninggal dunia di jalan disebabkan oleh berbagai faktor, seperti minuman keras, kondisi jalan, ugal-ugalan, dan kurangnya kesadaran pengguna jalan saat berkendara. Ricky juga mengungkapkan, untuk meminimalisasi

angka kecelakaan dan korban jiwa di jalan raya, pihaknya terus melakukan sosialisasi keselamatan berlalu lintas di masyarakat hingga ke sekolah agar para pengguna jalan lebih sadar lagi dalam berlalu lintas. “Sosialisasi terus dilakukan dengan tujuan agar masyarakat lebih sadar lagi dalam berlalu lintas,” tandasnya. IAN

Target Pajak Daerah Alami Kenaikan Rp 74 Miliar SEKAYU,PE- Pada tahun 2019, pihak Badan Pengelolaan Pajak dan Retribusi Daerah (BPPRD) Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) menargetkan pajak daerah mengalami kenaikan menjadi Rp 74 Miliar, dari target tahun 2018 lalu sebesar Rp 72 Miliar. “Ya, tahun ini ada peningkatan sebesar Rp 2 Miliar dari tahun lalu untuk sektor pajak daerah. Yang mana, target itu telah ditentukan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD),” kata Kepala BPPRD Muba, Riki Junaidi AP MSi, Kamis (3/1). Dia menjelaskan, kenaikan yang telah ditetapkan akan ditagih dari 10 item pajak diantaranya pajak hotel, resto-

Proyek Cor Beton Jalan Pulau Semambu Disoal INDRALAYA. PE- Peningkatan jalan dengan cor beton sepanjang 800 meter lebih di Dinas PU PR tahun 2018 yang dikerjakan CV. M dengan nilai Kontrak sebesar Rp. 1.286.000.000 di Desa Pulau Semambu Kecamatan Indralaya Utara Kabupaten Ogan Ilir, dipersoalkan. Sebab, proyek itu diduga tidak sesuai dengan RAB dan spesifikasi teknis. Dimana hamparan batu agregat B serta timbunan pilihan yang terpasang diduga tidak sesuai kontrak, sehingga bisa menimbulkan adanya Potensi Kerugian Negara akibat Dari kelebihan pembayaran terhadap volume terpasang. Berdasarkan data dan informasi yang didapat Palembang Ekspres, peningkatan jalan di Desa Pulau semambu Kecamatan Indralaya Utara Ogan Ilir ini dengan Cor beton K 300 dengan tebal 15 Cm, Lebar 4 Meter, hamparan agregat B tebal 10 Cm, timbunan pilihan tebal 15 Cm Dan existing (lapis terpal plastik red) dengan waktu pengerjaan 70 Hari. Pantauan koran ini dilapangan, Kamis (3/1) kemarin, aktifitas pekerjaan sudah dihentikan, timbunan pilihan seakan dipasang asal jadi dengan panjang sekitar 200 meter saja, sedangkan panjang jalan yang dicor lebih dari 800 meter. Diduga hamparan agregat B yang dipasang sebelum

FOTO: MUJIANTO/PALPRES

ran, hiburan, reklame, penerangan jalan, air tanah, sarang burung walet, PBB Perdesaan dan Perkotaan, Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan Bangunan (BPHTB), serta mineral bukan logam. “Nah, capaian pada tahun 2018 lalu, penyumbang terbesar dari 10 item hingga tembus 111,54 persen dengan nominal lebih kurang Rp 81 miliar yakni BPHTB mencapai 40 persen,” ujar mantan PJ Wali Kota Lubuklinggau ini. Selain itu, lanjut Riki, pihak BPPRD optimis target yang telah ditetapkan akan dicapai, bahkan bisa over target. Sebab, ada dua pajak yang mana telah diterbitkan Peraturan Bupati (Perbub)

perubahan nominal, seperti sektor Pajak Penerangan Jalan (PPJ) dan Pajak Air Tanah. “Makanya kami optimis bisa tercapai,” tegas Riki. Sementara Kajari Muba Maskur SH MH menambahkan, pihaknya akan selalu siap dan tetap komitmen dalam membantu Pemkab khususnya BPPRD untuk menghadapi segala permasalahan hukum guna mendorong tata kelola pemerintahan yang bersih, bebas dari KKN, transparan dan akuntable. “Yang jelas kita dari Kejari Muba siap membantu, dimana beberapa intansi juga telah melalui MoU bersama bidang DATUN,” tandasnya. SAF

HD Apresiasi Kinerja RSMH Palembang

FOTO: ANDREY / PALPRES

RAMPUNG |

Bupati Ogan Ilir Ilyas Panji Alam didampingi Joni Anwar Staf Ditjen Pengembangan Kawasan Transmigrasi Kemendesa, PDT dan Transmigrasi RI, serta rombongan meninjau Jembatan KTM Rambutan Rampung.

Akhirnya Jembatan KTM Rambutan Rampung INDRALAYA. PE- Setelah sempat mengkhawatirkan tidak selesai dengan berbagai masalah yang ada, akhirnya jembatan beton Kota Terpadu Mandiri (KTM) Rambutan Kecamatan Indralaya Utara Kabupaten Ogan Ilir rampung dikerjakan. Bahkan saat ini sudah bisa dilalui masyarakat setempat. Beberapa hari kemarin, Bupati Ogan Ilir Ilyas Panji Alam didampingi oleh Joni Anwar Staf Ditjen Pengembangan Kawasan Transmigrasi Kemendesa, PDT dan Transmigrasi RI, meninjau Jembatan tersebut. Turut hadir Kadis PUPR Juni Eddy, Kadis PMD Trisnopilhaq, Plt. Kadis Nakertrans Ahmad Saili, Camat Indralaya Utara Benhur, Babinsa Sukardi, Kades Sungai Rambutan Willy A Yani dan masyarakat sekitar.

Plt. Kadis Nakertrans Ahmad Saili kepada Palembang Ekspres, Kamis (3/1) mengucap syukur Alhamdulillah, karena pembangunan Jembatan KTM Rambutan Parit ini yang dibiayai oleh Kementerian Desa, PDT dan Transmigrasi selama tiga tahun mulai tahun 2016 sampai 2018 rampung dilaksanakan. “Bahkan saat ini sudah difungsionalkan,” tutur Saili. Bupati Ogan Ilir juga mengucapkan terima kasih kepada Menteri Desa, PDT dan Transmigrasi atas bantuannya dalam membangun Kabupaten Ogan Ilir, terutama untuk Kawasan Transmigrasi Rambutan. “Bupati berpesan kepada masyarakat untuk memanfaatnya sebaik mungkin untuk kelancaran transportasi angkutan orang maupun barang dan mohon dijaga, jangan sampai dirusak atau dicuri material jembatan

yang ada,” kata Saili. Sekedar informasi jembatan KTM yang berada di Desa Sungai Rambutan tersebut berada pada ruas jalan Provinsi Sumatera Selatan, yang menghubungkan desadesa di Kecamatan Indralaya Utara Ogan Ilir dan desa-desa di Muara Belida Kabupaten Muara Enim. Serta salah satu alternatif jalan menuju Agro Techno Park dan Kebun Raya Sriwijaya, di Desa Bakung. Masalah kendala yang sempat menghambat bangunan jembatan tersebut, Saili membeberkan, dimana kondisi jalan yang kurang bagus untuk memasukkan material. Kondisi musim hujan juga menjadi kendala, termasuk debit air sungai yang kerap pasang membuat pengerjaan menjadi lamban. VIV

PALEMBANG.PE- Gubernur Sumsel H Herman Deru dijadwalkan akan hadir pada Hari Ulang Tahun (HUT) Rumah Sakit dr Mohammad Hoesun (RSMH) Palembang ke -62 pada tanggal 6 Januari 2019 mendatang. Hal itu dikatakannya, saat menerima Direktur Utama RSMH Palembang di Griya Agung, Kamis (3/1) “Saya mengucapkan terima kasih karena diundang untuk menghadiri HUT RSMH. Saya juga ingin sekali hadir karena acara sangat menyentuh pada masyarakat, dan saya juga mengucapkan selamat hari jadi RSMH ke 62. Usia yang sangat matang dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat,” katanya. Herman Deru menilai, pelayanan RSMH sudah memberikan pelayanan yang baik. Artinya, tidak ada keluhan bagi masyarakat atas pelayanan yang diberikan selama ini. “Pada saat saya menjadi Bupati OKU Timur saat itu, hampir saya tidak men-

dengarkan keluhan yang berarti. Jadi bertambah usianya, maka semakin baik pelayanan terhadap masyarakat,” ungkapnya. Terkait kegiatan HUT RSMH, Gubernur menilai sangat wajar jika Pemprov ikut andil dalam memeriahkan acara tersebut. Dengan harapan masyarakat merasakan ada kegiatan non medis, seperti jalan sehat, senam serta lainnya yang membaur kepada masyarakat. “Semua saya minta untuk terlibat dalam kegiatan HUT RSMH, tanpa melihat sisi vertikal maupun horizontal, karena kita adalah pelayan bagi masyarakat,” tambahnya. Sementara itu, Dirut RSMH, dr Mohammad Syahril menyampaikan bahwa RSMH akan merayakan HUT ke 62. Pada HUT RSMH ini juga mempunyai berbagai kegiatan, misalnya kegiatan ilmiah, sosial, seni dan olahraga. Selain itu juga ada jalan sehat, senam Maumere serta lomba tumpeng terbanyak. RIL

Masyarakat Diminta Ikut Awasi Pemilu MUARADUA. PE - Menjelang pelaksanaan Pemilu 2019, Badan Pengawasan Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) Selatan mengingatkan seluruh jajaran agar dapat mengemban tugas utamanya dalam mengawasi penyelenggaraan Pemilu. Ketua Bawaslu OKU Selatan, Hery Afrizon, SH mengatakan, pentingnya mengantisifasi akan terjadinya pelanggaran pada saat pelaksanaan pemilu, terutama di Kabupaten OKU Selatan. “Pengawasan partisipatif dalam Pemilu menjadi perhatian Bawaslu. Pencegahan sejak dini jadi tujuan pengawasan partisipatif,” ungkap Hery.

Dia menambahkan, masyarakat mutlak adalah pemilik demokrasi. Sebab, ranah pengawasan, bukan bagian dari Bawaslu saja, melainkan juga perlu keterlibatan masyarakat secara umum. Semua elemen masyarakat perlu menyatukan komitmen untuk bersama dalam menjaga keberlangsungan demokrasi. Seperti halnya asas Pemilu langsung, umum, bebas dari rahasia (Luber) serta jujur dan adil (Jurdil). “Jurdil, adalah mutlak perlu keterlibatan semua pihak menjaga asas itu. Pengawasan partisipatif adalah bagian penting untuk menyambut Pemilu 2019 sukses, berkualitas dan bermartabat,” pungkasnya. DRE


SPORT NEWS

PALEMBANG EKSPRES

KAMIS, 3 JANUARI 2019

6 www. palpres.com

Semangat Baru & Terpercaya

HZ Siap

KLASEMEN LIGA INGGRIS 1 2 2 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

LIVERPOOL MAN CITY TOTTENHAM CHELSEA ARSENAL MAN UNITED WOLVERHAMPTON LEICESTER CITY WATFORD EVERTON WEST HAM UNITED BOURNEMOUTH BRIGHTON & HOVE CRYSTAL PALACE NEWCASTLE CARDIFF CITY SOUTHAMPTON BURNLEY FC FULHAM HUDDERSFIELD

20 20 20 20 20 20 20 20 20 20 20 20 20 20 20 20 20 20 20 20

17 15 15 13 11 10 8 8 8 7 8 8 7 5 4 5 3 4 3 2

3 2 0 4 5 5 5 4 4 6 3 2 4 4 6 3 6 3 5 4

0 +40 3 +38 5 +22 3 +22 4 +12 5 +9 7 0 8 +1 8 -1 7 +1 9 -3 10 -9 9 -5 11 -9 10 -12 12 -19 11 -17 13 -22 12 -25 14 -23

54 47 45 43 38 35 29 28 28 27 27 26 25 19 18 18 15 15 14 10

Beli Saham

SFC dari MM

Pep Guardiola

KLASEMEN LIGA SPANYOL 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

BARCELONA ATLÉTICO MADRID SEVILLA REAL MADRID DEPORTIVO ALAVÉS REAL BETIS GETAFE VALENCIA GIRONA LEVANTE CELTA VIGO REAL VALLADOLID SD EIBAR ESPANYOL REAL SOCIEDAD LEGANÉS ATHLETIC BILBAO VILLARREAL RAYO VALLECANO SD HUESCA

17 17 17 16 17 17 17 17 17 17 17 17 17 17 17 17 17 16 17 17

11 9 9 9 8 7 6 4 5 6 5 5 5 6 5 4 2 3 3 1

4 7 5 2 4 5 7 10 7 4 6 6 6 3 4 7 10 6 4 5

2 +29 1 +13 3 +13 5 +5 5 +2 5 +1 4 +5 3 +1 5 -2 7 -4 6 +2 6 -3 6 -4 8 -6 8 -2 6 -4 5 -8 7 -4 10 -15 11 -19

37 34 32 29 28 26 25 22 22 22 21 21 21 21 19 19 16 15 13 8

KLASEMEN LIGA ITALIA 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

JUVENTUS SSC NAPOLI INTERNAZIONALE SS LAZIO AC MILAN AS ROMA SAMPDORIA ATALANTA TORINO FIORENTINA SASSUOLO PARMA CAGLIARI GENOA UDINESE SPAL 2013 EMPOLI BOLOGNA FROSINONE CHIEVO

19 19 19 19 19 19 19 19 19 19 19 19 19 19 19 19 19 19 19 19

17 14 12 9 8 8 8 8 6 6 6 7 4 5 4 4 4 2 1 1

2 2 3 5 7 6 5 4 9 8 7 4 8 5 6 5 4 7 7 8

0 +27 3 +20 4 +17 5 +7 4 +6 5 +10 6 +9 7 +12 4 +5 5 +7 6 -2 8 -6 7 -8 9 -10 9 -7 10 -12 11 -15 10 -14 11 -25 10 -21

53 44 39 32 31 30 29 28 27 26 25 25 20 20 18 17 16 13 10 8

KLASEMEN LIGA JERMAN 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

DORTMUND BAYERN MUNICH M’GLADBACH RB LEIPZIG WOLFSBURG FRANKFURT HOFFENHEIM HERTHA BSC LEVERKUSEN WERDER BREMEN FREIBURG MAINZ 05 SCHALKE 04 DÜSSELDORF AUGSBURG STUTTGART HANNOVER 96 NORIMBERGA

17 17 17 17 17 17 17 17 17 17 17 17 17 17 17 17 17 17

13 11 10 9 8 8 6 6 7 6 5 5 5 5 3 4 2 2

3 3 3 4 4 3 7 6 3 4 6 6 3 3 6 2 5 5

1 +26 3 +18 4 +18 4 +14 5 +5 6 +11 4 +9 5 -1 7 -3 7 -1 6 -4 6 -5 9 -4 9 -14 8 -4 11 -23 10 -18 10 -24

42 36 33 31 28 27 25 24 24 22 21 21 18 18 15 14 11 11

Jurgen Klopp

Manchester City vs Liverpool

Incar Poin Sempurna INGGRIS.PE- Manches- atas tuan rumah Soutter City akan menjamu hampton, setelah sebepemimpin klasemen Liver- lumnya berturut-turut pool di Etihad Stadium dikalahkan Crystal Papada matchweek 21 Pre- lace dan Leicester City. mier League 2018/19, Jumat Sergio Aguero selalu (04/1). Saat ini, City terting- mencetak gol dalam keenam gal tujuh poin di belakang pertandingan kandangnya Liverpool dan tidak boleh melawan Liverpool di Prekalah jika tak ingin jurang mier League. Itu termasuk pemisah di antara mereka satu gol ketika City membantai Liverpool 5-0 dalam bertambah lebar. Pada pertemuan per- laga kandangnya di liga tama di Premier League musim 2017/18 kemarin. musim ini, pada pekan ke-8, Dialah salah satu pemain mereka bermain imbang yang wajib diwaspadai oleh 0-0 di Anfield. Kali ini, kedua barisan belakang Liverpool tim pasti sama-sama meng- di laga nanti. incar hasil lebih baik. Liverpool belum terPasukan Josep Guar- kalahkan di Premier Leadiola sudah siap untuk gue musim ini, termasuk Manchester City big match ini. Kesiapan kemenangan beruntun itu mereka tunjukkan dalam sembilan laga terdengan kemenangan 3-1 akhir. Di laga sebelumnya, Manajer: Josep Guardiola

4

3

anak-anak asuh Jurgen Klopp menghabisi Arsenal 5-1 di Anfield. Melawan Arsenal, Mohamed Salah dan Sadio Mane menyumbang masing-masing satu gol, sedangkan Roberto Firmino mengukir hat-trick. Salah selalu menyumbang satu gol dan satu assist di tiap laga dalam tiga penampilan terakhirnya untuk Liverpool di Premier League. Salah juga merupakan pemain Liverpool dengan torehan gol (13) sekaligus assist (7) terbanyak di liga musim ini. Jika City ingin memangkas jarak, maka barisan pertahananLiverpool mereka harus bisa mematikan trio penyerang Liverpool - terutama

3

4

3

3

Manajer: Jurgen Klopp Robertson

Walker Bernardo Silva

Stones

Salah. Ini adalah big match antara dua kandidat juara. Apapun bisa terjadi di atas lapangan. Berkaca pada performa dan beberapa pertemuan terakhir, Liverpool pantas diunggulkan. Namun jika melihat motivasi mereka yang tidak boleh kalah jika tak ingin tertinggal lebih jauh, maka City juga pantas difavoritkan. City maupun Liverpool sama-sama memiliki manajer hebat dan skuat berkualitas, dari bawah mistar hingga lini depan. Kedua tim sama-sama punya peluang menang. Ada kemungkinan duel ini berkesudahan imbang. Prediksi skor akhir: Manchester City 2-2 Liverpool. NET

R Sterling

Sadio Mane Keita

Van Dijk

Alisson

Ederson Kompany

Laporte

Fernandinho

Firmino

S Aguero

David Silva

Henderson

Wijnaldum

L Sane

Mo Salah

Lovren

Alexander-Arnold

Etihad Stadium

Paling Akurat Cetak Gol ITALIA.PE- Cristiano Ronaldo memang tertinggal dari Lionel Messi dalam total gol untuk klub dan

Cristiano Ronaldo

negara sepanjang 2018, tetapi bintang Juventus ini tetap unggul dalam urusan membuat tembakan tepat sasaran sepanjang musim 2018/19 ini. Ronaldo mengalahkan Messi dalam urusan akurasi tembakan ke gawang lawan. Mengutip Fox Sports Asia, mantan pemain Real Madrid ini mencatatkan rata-rata 2,7 tembakan akurat per pertandingan. Messi mengikuti di posisi kedua dengan 2,4

tembakan per pertandingan. Kylian Mbappe di posisi ketiga dengan rerata 2 tembakan tepat sasaran setiap laga. Uniknya, di posisi keempat ada nama Paul Pogba, bintang Manchester United. Nama Pogba tentu mengejutkan banyak pihak, mengingat dia sebenarnyta tak banyak bermain sepanjang musim ini, selama masih ditangani Jose Mourinho. Hal ini berarti dengan jumlah pertandingan yang lebih sdikit, Pogba tetapi memim-

pin dalam urusan jumlah tembakan tepat sasaran per pertandingan. Pogba membuktikan diri sebagai penentu kemenangan tim jika dia diberi kebebasan bermain. Tak hanya itu, catatan ini juga membuktikan bahwa Cristiano Ronaldo berhasil menjaga level permainannya meski baru saja pindah ke klub lain dan mendekati usia pensiun. Torehan Ronaldo ini patut diapresiasi, tak banyak pemain yang bisa menyamainya. NET

Pemain Terbaik Afrika 2018? DAKAR.PE- Konfederasi Sepak Bola Afrika [CAF] baru saja mengumumkan tiga nama yang masuk sebagai finalis Pemain Terbaik Afrika 2018. Dari tiga nama tersebut, dua nama di antaranya berasal dari klub Liverpool. Dua nama pemain yang menjadi penggawa The Reds tidak lain adalah Sadio Mane dan Mohamed Salah. Kedua pemain bermain apik sepanjang tahun 2018, termasuk membawa Liverpool ke final Liga Champions

musim 2017/19 lalu. Malam pengumuman perah gelar Pemain Terbaik Afrika akan digelar di Dakar, Senegal pada pekan depan. Pada edisi tahun 2017 yang lalu, gelar pemain terbaik menjadi milih Salah yang tampil apik untuk Roma dan Liverpool. Bagaimana kans Salah mem-

pertahankan gelar? Selain Mohamed Salah dan Sadio Mane, satu nama lagi yang masuk dalam daftar nominasi yakni Pierre-Emerick Aubameyang. Ada satu kesamaan dari ketiga pemain tersebut yakni sama-sama bermain di Premier League. Aubameyang bermain di Arsenal. Nama-nama tersebut juga

menjadi finalis pada edisi tahun 2017 yang lalu. Pada tahun lalu, Salah unggul jauh dibanding Mane dan Aubameyang untuk menjadi yang terbaik di Afrika. Masuknya nama ketiga pemain sudah diprediksi sejak awal. Tidak kejutan. Soal Aubameyang, bomber asal Gabon ini mampu bermain bagus untuk Arsenal sejak pindah pada Januari 2018 yang lalu. Aubameyang jadi mesin gol andalan The Gunners. Mohamed Salah punya

peluang besar untuk kembali menyabet gelar Pemain Terbaik Afrika pada edisi tahun 2018. Sebab, pemain berusia 26 tahun tersebut tampil begitu apik. Salah jadi top skor Liverpool sepanjang tahun. Selain itu, Salah juga mampu membawa Mesir berlaga di Piala Dunia 2018 lalu. Hanya saja, lantaran mengalami cedera, aksi Salah di Piala Dunia dinilai tak maksimal. Tapi, hal ini tak mengurangi kegemilangan Salah sepanjang tahun. NET

PALEMBANG,PE- Eks Manajer Sriwijaya FC, Hendri Zainuddin bertekad mengambil alih pengelolaan Sriwijaya FC. Dia siap membeli saham mayoritas, yang kini dimiliki Muddai Madang. “Muddai Madang mengakui punya saham 85 persen dengan harga Rp4,5 miliar. Kalau dia mau kasih, saya akan beli tanpa diskon. Silahkan orangnya hubungi saya,”ujar Hendri, Rabu (2/1) Meski ingin membeli saham milik Muddai, namun Hendri tetap tidak akan memiliki Sriwijaya FC secara mayoritas. Usai mengambil alih saham Laskar Wong Kito, Hendri akan memberikannya sebanyak 40 persen ke Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan. Bagi anggota DPD RI dapil Sumatera Selatan itu, pemerintah daerah tetap berhak memiliki saham mencapai 40 persen, mengingat Sriwijaya FC merupakan milik masyarakat. “Setelah saya dapatkan, saham itu saya tetap akan kasih ke Pemprov 40 persen, saya 60 pers en saja. Karen a kita tidak ingin Sriwijaya FC pindah dari Bumi Sriwijaya. Saatnya Muddai ambil tindakan tegas, ini

ada orang yang akan kembalikan sahamnya,”jelasnya. Sebelumnya, keinginan Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan untuk mengambil alih pengelolaan Sriwijaya FC secara penuh mendapat respon positif dari pemilik saham mayoritas, Muddai Madang. Namun hingga saat ini, dia mengaku belum menerima tawaran dari pihak manapun yang bersedia membeli saham miliknya. Pria yang menjabat sebagai Direktur Utama PT Sriwijaya Optimis Mandiri atau SOM juga sangat mengapresiasi dan cukup senang, jika memang ada pihak yang serius membeli saham miliknya. JAN

Hendri Zainuddin

Salam Perpisahan

Keylor Navas SPANYOL.PE- Kiper Real Madrid, Keylor Navas tampaknya telah mengucapkan selamat tinggal pada klubnya melalui unggahan di media sosial Instagram yang cukup emosional. Dia berterima kasih pada suporter Real Madrid atas semua dukungan mereka. Navas harus rela duduk di bangku cadangan setelah kedatangan Thibaut Courtois awal musim ini. Dia hanya jadi opsi kedua karena Courtois dinilai jauh lebih baik. Sikap Madrid itu tentu melukai hati kiper Kolombia ini. Betapa tidak, selama empat setengah tahun terakhir, Navas telah melakukan pekerjaan hebat. Dia membantu Madrid menjuarai tiga gelar Liga Champions secara beruntun. Pasca latihan terbuka Madrid sebagai penutup 2018 di Valdebebas beberapa waktu lalu, Navas mengucapkan terima kasih secara langsung pada 8000 penonton yang

hadir. Dia mengunggah fotonya ketika beinteraksi dengan suporter Madrid dengan teks “Gracias por todo!!!” yang secara harfiah berarti “Terima kasih untuk semuanya.” Pesan itu memang bermakna ganda, tetapi jika melihat situasi Navas saat ini, tampaknya dia mengindikasikan bahwa dia sudah berniat meninggalkan Madrid. Mengingat bursa transfer Januari telah dibuka. Pertanyaannya: ke mana Navas berlabuh? Meski tak lagi muda, pengalaman Navas tak bisa diabaikan. Kabarnya, beberapa klub seperti Arsenal dan Juventus sedang mencari kiper berpengalaman dengan kualitas terbaik. Mengamati situasi saat ini, peluang Navas hengkang ke Juve lebih besar ketimbang Arsenal - di Arsenal ada Bernd Leno dan Petr Cech. Sebab, pasca kepergian Gianluigi Buffon, Juve belum mendatangkan pengganti yang sepadan. NET

Keylor Navas


SAMBUNGAN

PALEMBANG EKSPRES

KAMIS, 3 JANUARI 2019 www. palpres.com

Semangat Baru & Terpercaya

7

Tebing Gading ....................................................DARI HALAMAN 1 Kesejahteraan Rakyat ................................................................................DARI HALAMAN 1 Pandi (57) mengatakan sehari usai kejadian mereka sempat diimbau Kepala Lingkungan untuk tidak terlalu bebas bertebaran di depan rumah guna mengantisipasi dan mewaspadai hal-hal yang tak diinginkan. “Kepala Lingkungan kami sempat datang ke rumahrumah warga agar jangan terlalu bebas di luar rumah takut terjadi yang tidak diinginkan terhadap warga lainnya,” ucapnya, Rabu (2/1). Dia menuturkan, usai peristiwa pengeroyokan memang banyak rumah yang mendadak tutup lantaran masih banyak warga yang merasa takut. “Kalau sekarang sudah mulai buka, mungkin karena tahun baru jadi masih banyak toko yang tutup,” bebernya. Selaku rakyat biasa tidak mungkin akan terkena imbasnya dan kini sudah amanaman saja. “Wajar kalau diimbau Kepala Lingkungan kita untuk tidak terlalu bebas di

TUTUP |

FOTO ANDRE/ PALPRES

Pasca penyeroyokan yang menewaskan Brigadir Yusuf, kondisi lokasi kejadian masih lengang dan sejumlah toko masih tutup.

luar rumah. Namanya suasana masih panas itu sehari usai kejadian,” jelasnya. Sementara itu, Yamin (30) salah satu pedagang di TKP mengaku tetap berjualan di sini mulai dari pukul 16.00 hingga 21.00 WIB. “Jadi kami selalu standby di sini jadi merasa aman-aman saja dan tidak merasa takut karena kami hanya mencari rizki,”

ucapnya. Dikatakannya, sebagian warga memilih tetap beraktivitas, sementara sebagian lain masih memilih untuk menutup sementara usahanya. “Kami juga tidak merasa takut karena kami hanya sebagai warga biasa tidak ada keterlibatan apaapa dengan kejadian ini,” pungkasnya. DRE

Lajang pun ................................................................DARI HALAMAN 1 “Kita akan bekerjasama dengan Bulog, untuk secara khusus menyerap hasil produksi petani Sumsel,” tegas HD ketika dibincangi usai melaksanakan salat Zuhur berjemaah di Musala di lingkungan Kantor Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumsel, Rabu (2/1). Mantan bupati Ogan Komering Ulu (OKU) Timur dua periode itu menegaskan, beras yang diserap Bulog ini nantinya akan dibagikan kepada kalangan pegawai baik yang berstatus sebagai ASN (Aparatur Sipil Negara) atau honorer di lingkungan Pemprov Sumsel. Dengan besaran 20 Kilogram (Kg) untuk yang sudah menikah dan 10 Kg untuk yang belum menikah. “Memang jumlahnya tidak seberapa ya, 20 kilo untuk

yang sudah berkeluarga dan 10 kilo untuk yang lajang,” tambahnya. Langkah yang diambil Pemprov tersebut lanjut HD, merupakan bentuk perhatian kepada petani padi di Sumsel sebab selama ini yang terjadi saat puncak panen tiba, harga gabah dan beras ditingkat petani kerap kali anjlok. Sehingga menyebabkan kerugian yang besar diderita petani. Terlebih penyerapan lokal dan Bulog kerap tidak maksimal. “Ini merupakan bentuk sentuhan kepada petani kita, bahwa kita ada perhatian pada mereka,” imbuhnya. Ketika ditanya soal kapan program ini dijalankan, HD menegaskan, saat ini pihaknya tengah melakukan kelengkapan administrasi

sedangkan pelaksananya dalam waktu dekat. “Sekarang masih dalam proses administratif saja. Pelaksanaannya Insyaa Allah segera,” tandasnya. Untuk diketahui tujuan pemberian insentif beras bagi ASN ini bermaksud akan memberikan tambahan kesejahteraan kepada ASN Pemprov Sumsel dan peningkatkan pendapatan petani di Sumsel. Berdasarkan data yang diterima dari BPKAD Provinsi Sumsel 2018, jumlah ASN di lingkungan Pemprov Sumsel sebanyak 15.329. Secara terperincinya antara lain berkeluarga sebanyak 11.267 orang dan yang belum berkeluarga sebanyak 4.062 orang, serta honorer sebanyak 2.074 orang. BET/RIL

Videonya Viral, ..................................................DARI HALAMAN 1 Para terduga pelaku itu selanjutnya telah diamankan Tim Gabungan Kepolisian Resor (Polres) OKU Selatan dan Kepolisian Daerah (Polda) Sumatera Selatan (Sumsel) serta dimasukkan ke sel tahanan sementara Mapolda Sumsel yang telah dihuni 3 rekan mereka masingmasing tersangka Yongki (21), warga Desa Sumber Jaya, Kecamatan Buay Pemaca, OKU Selatan, Zen Oktono (50), warga Tebing Gading, Muaradua, OKU Selatan dan Hafnizar (27), warga Kampung Sawah, Muaradua, OKU Selatan. Kapolres OKU Selatan, AKBP Deny Agung Adriana SIK MH melalui Kasat Reskrim AKP Kurniawi SIK membenarkan bahwa lima orang warga diamankan karena meminta perlindungan. “Sesuai keterangan dari saksi dan 3 pelaku sudah ditangkap terlebih dahulu pelaku ada 8 orang, untuk 5 orang pelaku menyusul kembali sudah diamankan Tim. Jadi, tidak ada lagi pelaku masih buron,” ujarnya, Rabu (2/1). Dia menyebutkan, kelima warga sipil yang diduga ikut terlibat baru diserahkan keluarga, lantaran merasa takut setelah beredar video Selasa (1/1) pukul 17.30 WIB, dan hingga kini masih terus menjalani pemeriksaan terkait peran-

nya masing-masing. “Mereka masih kami diperiksa, belum kami tetapkan tersangka pengeroyokan dan untuk motifnya apa juga kami belum tahu. Sekarang kami fokus untuk pengamanan terhadap 5 orang warga yang sudah diserahkan keluarga dengan alasan keamanan,” ujarnya. Diberitakan sebelumnya, Brigadir Aliyas Pati Yusuf meninggal dunia setelah sempat dirawat di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Muaradua. Pria anak dua asal Kampung Sawah, Muaradua, OKU Selatan ini tewas dengan sejumlah luka tusuk senjata tajam di antaranya luka di bagian pinggang kiri, luka di pergelangan tangan kiri, kemudian mengalami luka bekas sabetan di pipi kiri. Luka-luka tersebut dialaminya usai dikeroyok 8 orang pria di Jalan Raya Ranau tepatnya di Tebing Gading, Kelurahan Batu Belang Jaya, Kecamatan Muaradua, Kabupaten OKU Selatan, Ahad (30/12) sekitar pukul 17.30 WIB. Sesuai video beredar di kalangan awak media, Yusuf diduga dianiaya di depan Kolam Renang Bimbel Primajaya, tepatnya di sebelah 212 Mart. Korban dianiaya menggunakan diduga senjata tajam oleh pria yang mengenakan kemeja putih kotak-kotak. Dia dianiaya sekelompok oknum yang

Korsleting, Rumah Adapun ketiga rumah yang ludes milik Fahmi (45), Yunus (90) pemilik Pondok Pesantren Nurul Iman dan Mayudin (45). Api diduga berasal dari rumah Yunus yang selama ini dijadikan sebagai pondok pesantren Nurul Iman untuk kegiatan pengajian anak anak. Namun pada saat kejadian tersebut, di rumah tersebut dalam kondisi kosong, tidak ada kegiatan pengajian.

Di tempat yang sama, Yusuf selaku terlapor mengaku, kalu ia meminjam sepeda motor tersebut untuk keperluan mudik ke desanya. Sesampainya di desa tersebut, sepeda motor korban dipinjamkan kepada Agus yang merupakan teman satu

.............................DARI HALAMAN 5

Kobaran api terus membesar dan menyambar rumah milik Fahmi dan Mayudin yang berada di sebelahnya. Kobaran api baru bisa dipadamkan sekitar pukul 11.30 WIB, setelah tiba mobil pemadam kebakaran dari Pemkab Muara Enim, dari PT TEL dan PT Pertamina Limau. Para korban yang rumahnya terbakar untuk sementara ini ditampung di rumah keluarganya masing

Pinjam Motor Lalu

datang menghampirinya hingga terdesak ke sebelah mobil sedan merah di lokasi kejadian. Kejadian ini sontak menghebohkan warga dan pengguna jalan tengah melintas, terlihat sejumlah anggota kepolisian sempat berjagajaga di lokasi usai kejadian perkara pengeroyokan. Informasinya, pengeroyokan berawal dari salah paham Brigadir Yusuf sore itu sedang m e nu ng ga ng i m o t o r kesayangannya di jalan Raya Ranau, Batu Belang Jaya, Muaradua, OKU Selatan. Lalu dia disalib salah satu pelaku atas nama Yongki sambil memainkan gas motornya hingga diingatkan oleh korban. Diduga tak senang diingatkan, tersangka Yongki yang berambut gondrong ini balik emosi hingga terjadi cekcok. Tersangka sempat dipukul dengan pistol oleh Yusuf. Lalu terjadilah kejar-kejaran. Merasa terdesak, lalu tersangka Yongki memanggil tujuh orang tetangganya antara lain Nizar dan Yen Oktono. Kemudian Yongki dan ketujuh rekannya yang di antaranya ada yang membawa senjata tajam menghampiri korban di lokasi kejadian. Terjadilah pengeroyokan berdarah yang berujung menewaskan korban. DRE

masing. Kapolres Muara Enim, AKBP Afner Juwono melalui Kabag Opsnya, Kompol Irwan Andeta dan Kapolsek Gunung Megang, membenarkan kejadian tersebut. “Saat ini kejadian itu masih ditangani anggota Polsek Gunung Megang, kemudian anggota juga telah melakukan pengamanan untuk mengantisifasi hal hal yang tidak diinginkan,” jelasnya. AFU

...........................DARI HALAMAN 5

desanya. “Kejadiannya siang, saat itu saya mau pulang ke Palembang. Tapi Agus mau minjam sepeda motor sebentar saja, karena percaya jadi saya pinjamkan. Saya tidak menyangka kalau bakal dilarikan seperti ini,” ujarnya.

Sementara, Kasat Reskrim Polresta Palembang, Kompol Yon Edi Winara melalui Kasubag Humas Polresta Palembang, AKP Andi Haryadi mengatakan, laporan korban sudah diterima dan akan ditindaklanjuti. JAN

Nah, di awal 2019 ini, saatnya bagi kami pasangan Herman Deru dan Mawardi Yahya (HD-MY) yang melakukan perencanaan, pelaksanaan dan pertanggungjawaban kerja, semuanya ada pada kami,” ungkap Gubernur Herman Deru dalam sambutannya ketika melantik dan meresmikan kepengurusan Forum Komunikasi Ulama Umaro Sumatera Selatan (FKU2S) di Musala di lingkungan Pemprov Sumsel, Rabu (2/1). Lebih lanjut HD menegaskan, sebagai tonggak awal pelaksanaan tahun anggaran 2019 di bawah komando HDMY dilakukan salat Zuhur berjemaah di Musala di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumsel yang dilanjutkan dengan pembinaan jajaran ASN di lingkungan Pemprov. Karena itu dia meminta semua pihak khususnya jajaran Aparatur Sipil Negara (ASN) dan pihak lain yang terlibat untuk kompak dalam melaksanakan program anggaran 2019, mulai dari perencanaan hinga pengawasan dilakukan secara bersamasama mulai dari menyamakan persepsi hingga tujuan akhir yang hendak dicapai yakni kesejahteraan rakyat. Kesejahteraan rakyat dapat terwu-

jud melalui program pro rakyat yang akan dijalankan mulai awal 2019. “Golnya kesejahteraan rakyat. Ini tidak bisa ditawartawar,” imbuhnya. Program pembangunan yang langsung menyentuh kepentingan masyarakat itu lanjut HD di antaranya dari sektor pembangunan bidang ekonomi, infrastruktur, pendidikan, kesehatan, keamanan dan pembangunan bidang keagamaan atau religi. Sebelumnya Gubernur juga melaksanakan salat Zuhur berjemaah dengan semua ASN di lingkungan Pemprov Sumsel dan bertindak langsung sebagai imam. Di tempat ini Gubernur HD menilai, keberadaan musala di lingkungan Pemprov Sumsel harus dilakukan rehab agar fungsinya dapat maksimal dalam meningkatkan keimanan dan ketakwaan kalangan ASN. Dan dirinya berkenan memberikan nama musala Pemprov ini dengan nama Musala Ulama, Umaro dan Umat. “Dari musala ini kita awali pembinaan mental jajaran pegawai pemerintahan di Sumsel ini. Karena itu Bismillah musala ini, kita namai Musala Ulama, Umaro dan Umat,” tegasnya.

HD meminta kepengurusan FKU2S yang telah terbentuk untuk sinerji dengan Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) yang ada di Kabupaten/kota untuk melanjutkan program pembinaan mental spiritual bagi kalangan ASN di daerah. “Saya meminta program pembinaan mental ASN ini terus dilanjutkan termasuk ke instansi vertikal dan jajaran ASN di kabupaten/ kota, dan tentunya harus sinerji dengan FKUB yang ada di daerah,” tegas HD. Sementara itu Staf Khusus Gubernur Sumsel Bidang Keagamaan, KH Amirudin Nahrawi MPdI menegaskan, setelah diresmikannya pembentukan pihaknya akan segera melakukan pembentukan FKU2S di tingkat Kabupaten/ kota di Sumsel. “Harapan kita apalagi di tengah situasi bangsa kita saat ini, menjelang Pileg (pemilihan legislatif ) dan Pilpres (pemilihan presiden), peran ulama dan umaro sangat sentral untuk memfilter jangan ada fitnah-fitnah di semua lini,” tegasnya. Pemuka agama Islam yang akrab disapa Cak Amir ini menambahkan, seluruh OPD di Sumsel diharapkan kerjasamanya dalam kegiatan

pembinaan mental ASN ini. Dengan agenda setiap Rabu dan Sabtu akan dilakukan pembinaan per OPD dengan narasumber dari kalangan ulama di Sumsel. Sedangkan setiap akhir bulannya digelar di Griya Agung menghadirkan penceramah Nasional. “Pada akhir Januari ini telah dijadwalkan penceramahnya Prof DR KH Nasarudin Umar, imam besar Masjid Istiqlal Jakarta. Dan pada Februari nanti ada Prof DR KH Darwis, Direktur Pasca Sarjana Instirut Perguruan Tinggi Ilmu Al Quran,” tegasnya. Yang akan hadir dalam kegiatan ini nantinya para pejabat di lingkungan Pemprov Sumsel dan Forkopimda Sumsel. “Melalui kegiatan ini kita harapkan akan terjadi ketaatan pada Allah, taat pada Rasul dan taat pada pemimpin,” tegasnya. Sementara itu sebelumnya bentindak sebagai pengisi tausiah pada kegiatan pembinaan mental ASN dil ingkungan Pemprov Sumsel usai salat Zuhur berjemaah bersama Gubernur adalah Prof DR Duski Ibrahim MAg selaku Ketua FKU2S yang juga Direktur Program Pasca Sarjana (PPS) Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang. BET/RIL

2 Hari Rekayasa ....................................................................................................DARI HALAMAN 1 Menurut Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) Jembatan Musi IV, Suwarno, pada soft launching ini akan dianalisa dan akan ditetapkan pola yang terbaik. “Dari uji coba selama dua hari ini akan dievaluasi dan akan segera dilakukan pembukaan untuk umum,” ujar Suwarno akhir pekan kemarin. Selama rekayasa kata Suwarno, akan dievaluasi apakah memicu kemacetan atau tidak. Dari pembahasan bersama Dinas Perhubungan (Dishub), bakal menyiapkan jalur alternatif kalau menimbulkan kemacetan akan dicarikan formulasi lain. Disinggung kekuatan beban, Suwarno menegaskan kuat karena sebelumnya sudah dilakukan ujicoba beban dengan menempatkan truk dari pangkal jembatan sampai

ujung jembatan dan beban 35 ton satu truk. “Tapi kalaupun macet, tidak mungkin semuanya truk dengan beban 35 ton. Saya tidak mau mendahului Tuhan tetapi saya yakin kuat,” tegasnya. Dia menambahkan, jembatan yang menelan dana sebesar Rp 553 miliar ini memiliki panjang 1.100 meter dengan lebar total 12 meter termasuk jalan inspeksi masing-masing 1,5 meter. Ditanya desain jembatan, Suwarno mengatakan, Musi IV memiliki model extra dosed dan berbeda dari jembatan di Indonesia. “Yang pasti satusatunya,” ucap Suwarno. Sedangkan untuk peresmian akan diundur pada Januari mendatang. “Dari sebelumnya direncanakan pada 29 Desember kembali diundur karena menyesuaikan

dengan jadwal presiden. Insyaa Allah Januari sudah diresmikan,” katanya lagi. Sementara itu Sekretaris Dishub Kota Palembang, Agus Supriyanto mengatakan, sebelum diresmikan oleh Presiden RI Joko Widodo jembatan Musi IV akan dilakukan rekayasa lalu-lintas terlebih dahulu mulai dari ilir dan ulu. “Rekayasa lalu-lintas nanti akan dilaksanakan selama 2 hari, 3-4 Januari 2019, mulai pukul 06.00-20.00 WIB. Pada hari tersebut masyarakat boleh melalui jembatan baik dari ilir maupun ulu,” jelasnya. Agus menjelaskan, pada rekayasa lalulintas mendatang yang harus diperhatikan oleh masyarakat yakni, masyarakat yang dari ulu akan diberlakukan satu arah jalan Naga Suwidak menuju atas jemba-

tan, kemudian dari arah ilir saat turun dari jembatan menuju Jalan KH Azhari, ke arah Tangga Takat akan diberlakukan satu arah. “Pemberlakuan satu arah ini dilakukan karena kondisi jalan KH Azhari menuju Tangga Takat, serta Jalan Naga Suwidak terlalu sempit, oleh karena itu harus diberlakukan satu arah,” ujarnya. Lebih lanjut Agus mengatakan, pemberlakuan satu arah serta rekayasa lalulintas nanti akan melibatkan semua kalangan baik itu Satpol-PP, Satlantas, Dishub, bahkan pihak Kecamatan baik ilir maupun ulu. “Jadi nanti pada saat rekayasa akan ditempatkan petugas di setiap titik yang dianggap akan terjadi kepadatan kendaraan,” tutupnya. DYN

Mitos Air Simpang ..........................................................................................DARI HALAMAN 1 Pemuka agama Islam yang juga Ketua Forum Komunikasi Umat Beragama (KFUB) Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Muratara, Ustadz Ali mengatakan, percaya dan yakin tentang khasiat sebuat benda boleh-boleh saja, asal tidak berlebihan dan menghilangkan keimanan terhadap kuasa Allah Subhanahu Wa Ta’ala. “Karena mitos air berkhasiat yang berasal dari Simpang Kabu ini sifatnya sugesti semata, kesembuhan terhadap penyakit adalah kekuasaan Allah Yang Maha Pencipta,” terangnya. Menurut Ustadz Ali, memang benar Nabi Muhammad Shallallahu Alaihi Wasallam semasa hidupnya pernah menggunakan air sebagai media penyembuhan penyakit para sahabatnya, tetapi semuanya diserahkan kepada yang Allah Maha Kuasa. “Oleh sebab itu saya mengharapkan masyarakat, khususnys di Kabupaten Muaratara agar tidak melebih-lebihkan hal tersebut yang dapat membawa kesesatsn bagi kita sebagai umat muslim yang bila diteruskan bisa berujung

kesyirikan,” tutupnya. Terpisah, Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Muratara melalui Kepala Bidang (Kabid) Kesehatan Lingkungan, Patiah mengungkapkan, hasil tes sampel air yang berasal dari mata air Simpang Kabu memang layak konsumsi dengan kualitas air yang baik. “Tetapi terlebih dahulu tetap harus dimasak sebelum diminum,” ungkapnya. Kebiasaan masyarakat yang selama ini dikabarkan meminum air Simpang Kabu tanpa dimasak terlebih dahulu, menurut Patiah, hal itu keliru karena dapat berakibat buruk pada kesehatan mulai dari diare dan penyakit lainnya. “Saya berharap masyarakat menghentikan kebiasaan ini karena kesembuhan sebuah penyakit juga harus diuji langsung oleh tenaga medis dan jangan sampai menjadi hal ini keliru,” tukasnya. Sementara itu, berdasar pantauan Palembang Ekspres, sumber mata air yang berdiameter kuarang lebih 25 centimeter (cm) yang berada di tepi jalan Simpang Kabu, tepatnya di bawah jalan lintas Desa Lawang Agung ini, setiap

Baku Tembak, DPO Begal Kapolresta Palembang Kombes Pol Wahyu Bintono HB mengatakan, dari catatan kepolisian setidaknya Ari telah beraksi sebanyak 17 kali diberbagai kawasan yakni, Kecamatan Kertapati, Plaju dan Seberang Ulu 1 Palembang. Bahkan, seorang petugas nyaris terkena tembakan dari pelaku saat penangkapan itu berlangsung. “Untuk barang bukti senjata api jenis revolver dari tersangka. Saat penangkapan berlangsung, pelaku sempat menembak dua kali kepada petugas sehingga diberikan tindakan tegas,”ujar Kapolres Wahyu saat gelar perkara di Rumah Sakit Bhayangkara (RS) Palembang, Rabu (2/1) Selain senjata api, alat hisap sabu serta barang bukti narkoba juga didapatkan di lokasi penangkapan. Saat ini,

petugas pun masih mengembangkan kasus ini untuk memburuh para komplotan Ari. “Pelaku ditangkap saat mengkonsumsi sabu, selain begal ia juga pernah menjadi bajing loncat dan jambret, ada 17 laporan kepolisian yang masuk. Pelaku juga residivis dengan kasus yang sama. Pelaku ditembak tepat di dada kiri,” terangnya. Sebelum ditembak, lanjut Wahyu, warga Dayang Rindu, Kertapati, Palembang ini lebih dulu menembak. Beruntung timah panas dari senjata revolver rakitanya itu melesat dan dibalas dengan tembakan petugas. “Ada dua kali dia menembak, karena dia membahayakan maka terpaksa diambil tindakan tegas. Pelaku meninggal saat perjalanan ke

harinya ramai silih berganti didatangi masyarakat yang ingin mengambil air tersebut. Mulai dari membawa drigen, menggunakan sepeda motor hingga mobil pick up. Kabar keberadaan sumber mata air yang muncul tibatiba ini diyakini masyarakat memiliki khasiat bisa menyembuhkan penyakit dan bisa langsung minum tanpa dimasak. Ulia, warga Desa Lubuk Rumbai yang sering mengambil air Simpang Kabu mengatakan, keluarganya sudah hampir dua tahun terakhir selalu mengambil air Simpang Kabu untuk kebutuhan setiap hari seperti memasak dan air minum. Sejauh ini sambung Ulia, tidak ada dampak apapun malahan keluarganya semakin sehat. Untuk khasiatnya, dia mengaku tidak tahu pasti kebenarannya. “Tetapi kalau penggunaan air Simpang Kabu yang bisa langsung minum itu benar karena air ini sudah setiap hari kami minum tanpa dimasak, selain enak dan sejuk, rasa airnya sangat berbeda dengan air galon atau air sumur biasa,” sebutnya.

Dia juga menceritakan pengalamannya saat minum air Simpang Kabu ini, di mana rasa dahaga yang melanda kerongkongannya mendadak lega dan hilang saat inum air ini,” tambahnya. Semenara itu, Paisol, warga Desa Lawag Agung membeberkan, asal mula adanya mata air Simpang Kabu ini pada medioa 2015 lalu, bermula setelah musim kemarau panjang di desanya dan dulunya tempat mata air itu adalah semak belukar yang terbakar. Kemudian muncul mata air yang konon berasal dari aliran Wisata Danau Raye yang sarat dengan cerita Bujang Kurap dan tengelamnya Desa Panggung pada awal keterbentukannya. Lanjut Paisol, sejak terbentuknya aliran mata air Simpang Kabu ini sekitar 2016 lalu, ada seorang security perusahaan yang lewat dan kehausan minum air di sini. Dan sejak saat itu kabar ini mulai menyebar ada yang mengaku air bisa diminum tanpa dimasak, juga menyebutkan seteah minum air ini badan terasa ringan dan lain-lain. SON

........................................................DARI HALAMAN 5 rumah sakit,” katanya. Dari catatan kepolisian, pria yang akrab disapa Tomex ini diketahui telah 17 kali melakukan aksi kejahatan dengan para komplotannya. Mulai dari bajing loncat, begal hingga aksi penodongan terhadap pengendara sepeda motor. Tidak hanya itu, pelaku juga sudah 2 kali keluar masuk dari penjara dengan kasus serupa. Bahkan terakhir mejadi buronan karena jaringanya kerap membuat resah warga Kertapatih dan sekitarnya. “Sudah 6 bulan menjadi buronan kami, tadi pas ditangkap juga pelaku sedang memakai narkotika jenis sabu. Ini ada alat hisap atau bong yang diamanakan juga dari lokasi penangkapan,” katanya. Sementara itu, Kapolsek Kertapatih, AKP Putu Surya-

wan mengatakan jika selama ini pelaku kerap beraksi di siang hari. Tak tanggungtanggung, bahkan mobil polisi pernah diserang. “Selain berenjata api pelaku pernah melempar mobil kami pakai batu besar, kaca hancur dan dia kabur. Memang ini sudah nekat dan pengendara truk lintas dibuat resah karena barang-barangnya dijarah terus,” kata Putu Dari penangkapan di salah satu tempat billiard di daerah Kertapati, polisi pun berhasil mengamankan sepucuk senpi rakitan jenis revolver berikut 3 amunisi aktif dan dua buah alat hisap sabu. “Pelaku sementara ini masih di kamar mayat menunggu dijemput oleh pihak keluarganya. Untuk komplotan lain ya masih dikejar, kita sudah tau identitas mereka,” tukasnya. JAN


SUMSEL

PALEMBANG EKSPRES

JUMAT, 4 JANUARI 2019

8

www. palpres.com

Semangat Baru & Terpercaya

Miris, Nuraini Tinggal di Gubuk Tak Layak Huni INDRALAYA, PE – Kemajuan pembangunan ternyata belum merata, pasalnya Nuraini, salah satu warga Desa Tebedak I Kecamatan Payaraman Kabupaten Ogan Ilir masih tinggal di gubuk reot yang tidak layak huni dan kondisinya sangat memperihatinkan. Sebagai bentuk kepedulian sesama warga serta dipelopori oleh Komunitas Wayang Rengko yang anggotanya mayoritas pemudapemudi Desa Tebedak II menggelar aksi peduli dengan memberikan bantuan berupa kebutuhan seharihari guna meringankan beban perempuan yang diketahui bekerja serabutan tersebut. “Kami perihatin, meski dana desa bergulir pesatnya, namun masih banyak warga di daerah kami yang hidup di bawah garis kemiskinan. Untuk itu, melalui komunitas ini dan berafiliasi dengan pemuda setempat, kita gelar aksi peduli. Sedikit memberikan bantuan kepada Ibu Nuraini. Bantuan tersebut kita kumpulkan dari patungan anggota dan sumbangan warga,” ujar Didi Kurniawan, ketua komunitas, Kamis (3/1). pihaknya membuka do-

MEMPERIHATINKAN |

nasi bagi warga yang ingin memberikan sumbangan, baik kebutuhan sandang maupun papan. Tampak kondisi rumah yang berukuran 2x2 meter ini sangat tidak layak, apalagi ia memiliki lima anak. “Selain itu atap rumah bocor, lantai tanah, berdinding bambu yang disasak. Ketika cuaca buruk, kami tak bisa membayangkan betapa menderitanya beliau,” katanya. Untuk itu katanya, pihaknya mengajak semua pihak, khususnya warga Desa Tebedak I dan II untuk menyisihkan sedikita harta guna membantu meringankan beban perempuan paruh baya itu. Ke depan, hasil sumbangan warga akan diproyeksikan membedah gubuk tersebut. “Kalau ada pihak-pihak yang ingin bantu, silahkan kontak WA kami dengan nomor 082239760818 untuk informasi lebih lanjut. Kemudian kami berharap apa yang kami lakukan bisa mengetuk hati pemerintah terkait, baik pemdes, pemkab, ataupun pemerintahan provinsi bahkan presiden, untuk memberikan perhatian kepada Ibu Nur’aini,” tukasnya. VIV

FOTO : FUADY / PALPRES

Tampak gubuk Nuraini, warga Desa tebedak I memperihatinkan karena kondisi rumah tidak layak huni.

UNJUK RASA | Puluhan sekuriti didampingi GSBI Lahat unjuk rasa di depan halaman Kantor Pemda dan dijaga aparat keamanan Polres Lahat, Kamis (3/1).

FOTO : BERNARD / PALPRES

Enam Tahun Uang Lembur Tidak Dibayarkan LAHAT, PE – Sebanyak 60 sekuriti PT Eka Jaya melakukan unjuk rasa di depan halaman Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Lahat, Kamis (3/1), sekitar pukul 10.00 WIB. Mereka menuntut uang lembur selama 6 tahun, belum dibayar pihak manajemen perusahaan. Ketua Gabungan Serikat Buruh Indonesia (GSBI) Lahat, Fauzi Azwar membenarkan,

PT Eka Jaya terletak di Desa Singapura, Kecamatan Kikim Barat kurun waktu 6 tahun ini, tidak membayarkan upah lembur sekuriti. “Mulai dari 2011 sampai 2018 tidak dibayarkan upah lembur, dimana, waktu normal bekerja selama 8 jam, ini 12 jam, hanya dibayar gaji pokok saja,” ujarnya. Ia meminta, agar kiranya Bupati Lahay agar menyelesaikan permasalahan ini su-

dah sangat panjang memakan waktu. Hak-hak dari security tidak dibayarkan, sesuai aturan upah yang diluar jam kerja harus di bayarkan. “Sebelumnya aksi juga sudah dilakukan di perusahaan, akan tetapi, selalu menemui jalan buntu, bahkan sama sekali tidak ada tanggapan,” urai Fauzi. Fauzi menambahkan, disamping itu, meminta di-

Diskop dan UMKM Ambil Alih Gerbang Serasan MUARA ENIM, PE - Pengelolaan program Gerbang Serasan (GS) diserahkan ke Dinas Koperasi (Diskop) dan UKM. Itu dilakukan untuk meningkatkan kinerja lembaga tersebut dalam meningkatkan pemberdayaan ekonomi masyarakat kecil guna mewujudkan visi Muara Enim untuk rakyat yang agamis, bersaya saing, mandiri dan sejahtera. Penyerahan tersebut berlangsung dalam rapat evaluasi pelaksanaan program Gerbang Serasan dipimpin Asisten Perekonomian dan Pembangunan Pemkab Muara Enim, Amrullah, Kamis (3/1). Rapat tersebut dibuka Wakil Bupati Muara Enim, H Juarsah SH. Rapat tersebut dihadiri juga Kepala Dinas Koperasi dan UKM, Surdin serta pimpinan perbankan BSB, BRI dan BPR selaku lembaga penyalur kredit program Gerbang Serasan. Wakil Bupati Muara Enim, H Juarsah SH, pada rapat itu mengatakan, bahwa program Gerbang Serasan sangat selaras dengan visi dan misi bupati dan wakil bupati Muara Enim dalam mengembang-

FOTO : FUADY / PALPRES

TANDA TANGAN | Kepala Dinas Koperasi dan UKM, Surdin menandatangani penyerahan pengelolaan Gerbang Serasan disaksikan Wakil Bupati dan Asisten Perekonomian dan Pembangunan.

kan ekonomi kerakyatan untuk menciptakan lapangan pekerjaan baru bagi masyarakat. Sementara itu, Asisten Perekonomian dan Pembangan Muara Enim, Amrullah mengatakan, pelaksanaan program Gerbang Serasan tahun 2018 diperuntukkan pada masyarakat Muara Enim sebagai pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah dan Koperasi (UM-

KMK) di Muara Enim. Pelaksanaan penyaluran kredit program Gerbang Serasan dilakukan melalui Bank Sumsel Babel, Bank BRI dan Prusda Bank Perkreditan Rakyat (BPR). Dijelaskannya, realisasi kredit yang disalurkan pada tahun 2018 sebesar Rp 214 miliar, dan realisasi subsidi bunga yang dilakukan Pemkab Muara Enim sebesar Rp 20

Jumlah UMKM di Muara Enim Bertambah MUARA ENIM, PE - JumMenurutnya, jumlah tersebut lah Usaha Mikro, Kecil dan dipengaruhi dengan kondisi ekoMenengah di Kabupaten nomi masyarakat dan potensi Muara Enim terus wisata di kabupaten bertambah seMuara Enim. Ada tiap tahunjuga produk “Untuk pembinaan kami juga UMKM yang nya. Soalbekerjasama dengan instansi lain contohnya disnaker atau BLK merupakan nya Peuntuk pelatihan, juga dari sektor hasil kerajinan merintah pemasaran,” Kabupaten sehingga bisa Muara Enim dijadikan buah saat ini sedang tangan. Dia memprediksi getol getolnya mengembangjumlah UMKM akan terus kan sektor pariwisata. bertambah mengingat peKepala Dinas Koperasi dan merintah kabupaten muara SDM, Surdin mengatakan jum- enim juga sedang fokus lah UMKM di Kabupaten Mu- mengembangkan pariwisata. ara Enim sebanyak 5.336 UMKM Kemudian diibantu juga baik mikro, kecil ataupun men- dengan sektor lainnya, seengah bila dibanding 2017 ber- hingga setiap sektor bisa jumlah 5.221 UMKM. mengembangkan UMKM.

Karena, UMKM bukan sekedar berdiri namun juga dibina dan dibantu dari segi pendanaan yang bersifat pinjaman. “Untuk pembinaan kami juga bekerjasama dengan instansi lain contohnya disnaker atau BLK untuk pelatihan, juga dari sektor pemasaran,” jelasnya, beberapa hari lalu. Dijelaskannya UMKM yang mati suri mengalami permasalahan di perjalanannya. Hal tersebut dipengaruhi sektor ekonomi masyarakat. Misal sektor makanan kecil. Meski Demikian UMKM merupakan sektor yang akan dikembangkan di kabupaten muara enim, karena otomatis akan menambah lapangan pekerjaan. AFU

miliar dengan jumlah UMKMK sebanyak 7.150. Dari jumlah itu 7.150 tersebut apabila setiap UMKMK merekrut tenaga kerja sebanyak 3 orang, maka jumlah tenaga kerja yang tersalurkan telah mencapai 21 ribu orang lebih. Dijelaskannya, pada pelaksanaan kredit program Gerbang Serasan mendapatkan subsidi bunga dan asuransi melalui anggaran APBD Muara

Enim melalui dana hibah dikelola oleh BPKAD. Pada rapat tersebut, masing masing pimpinan maupun perwakilan bank penyalur kredit program Gerbang Serasan diberikan kesempatan untuk menyampaikan laporannya. Pemimpin Cabang Bank Sumsel Babel (BSB) Muara Enim, Normandi, pada tahun 2018 lalu, jumlah kredit yang disalurkan melalui program Gerbang Serasan sebanyak 28.074.059.438. Dari jumlah yang disalurkan, kendala yang dihadapi masih banyak yang mengalami outstanding (kredit macet-red) mencapai Rp 19,100 miliar. Sementara itu, perwakilan Bank BRI mengatakan, jumlah penyaluran kredit program Gerbang Serasan mulai tahun 20152018 mencapai 745 debitur jumlah dana Rp1,8 miliar. Sedangkan Dirut BPR, Syafril mengatakan pihaknya mulai menyalurkan kredit program Gerang Serasan tahun 2017 dengan jumlah dana Rp 2.828 miliyar dengan jumlah 26 nasabah. Hingga akhir tahun 2018 yang mengalami outstanding hanya tinggal 926 juta. AFU

temukan kepada manajemen tertinggi dan bisa memutuskan persoalan ini. “Apabila tidak ada kesepakatan dari Pemda Lahat akan bergerak ke Provinsi Sumsel dan hak dibayarkan. Keinginan pemda untuk membantu, maka bantu setuntasnya,” jelasnya. Sementara itu, Bupati Lahat, Cik Ujang SH diwakilkan Asisten 1, Bidang Pemerintahan dan Kesra, H Ramsi SIP

MM menyampaikan, setelah mendengarkan aspirasi dari rekan-rekan security dan GSBI, kalau tidak ada aral melintang, dalam waktu dekat ini memanggil manajemen perusahaan. “Kita jadwalkan 17 Januari kedepan, perusahaan akan dipanggil, duduk satu meja dan menemukan solusi terbaik, dari permasalahan tersebut,” tutupnya. BRN

2019 Bentuk Dewan Pengupahan LAHAT, PE – Per 1 Januari 2019, Gubernur Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel), telah menerbitkan surat keputusan (SK), perihal penetapan upah minimum provinsi (UMP) sebesar Rp 2.804.453. Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Kadisnakertrans) Kabupaten Lahat, Ir H Ismail Hanafi MTP melalui Kepala Bidang (Kabid) Hubungan Industri (HI) dan Jaminan Sosial (Jamsos), Ariestoteles SH menyampaikan, di 2019 ini pihaknya akan membentuk dewan pengupahan sendiri. “Untuk UMP, Kabupaten Lahat masih mengikut aturan dari Provinsi Sumsel, agar dapat mengusulkan besaran sendiri,” ucapnya,

ditemui, Kamis (3/1). Ia menambahkan, dikarenakan belum terbentuknya dewan pengupahan, maka, besaran UMP 2019 ini mengikuti Provinsi Sumsel. “Surat himbauan dari provinsi, telah kita sebarkan ke perusahaan yang beroperasi di Lahat, agar menaatinya,” urai Ariestoteles. Apabila, sambung Ariestoteles, ada perusahaan tidak mengindahkan ketentuan, serta karyawan menerima upah dibawah UMP laporkan kepada petugas. “Tidak menaatinya, kita berikan sanksi yang berlaku kepada perusahaan tak menjalankan SK Gubernur Sumsel,” pungkasnya. BRN

H Haryanto : Jaga Kebersamaan Umat LAHAT, PE – Bertempat di halaman Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Lahat, diselenggarkan upacara memperingati Hari Amal Bhakti (HAB) Kementerian Agama (Kemenag) ke 73, Kamis (3/1). Amanat Menteri Agama RI, Lukman Hakim Saifudin dibacakan Wakil Bupati (Wabup) Lahat, H Haryanto SE MM MBA mengatakan, agar dapat menjaga kebersamaan umat, karena dewasa ini masuk tahun politik, kiranya dapat menebarkan energi kebersamaan, merawat kerukunan dan menempatkan diri diatas kepentingan pribadi atau golongan. “Jauhi saling menebar kebencian, saling melempar fitnah keji dan saling melukai hati antar sesama anak negeri,” tegasnya.

HAB | Wabup Lahat, H Haryanto SE MM MBA menjadi irup peringati HAB Kemenag ke 73, di Halamaan MAN Lahat, Kamis (3/1).

FOTO : BERNARD / PALPRES

Ia menambahkan, peringatan HAB Kemenag membawa pesan untuk mewujudkan supremasi nilai-nilai

Ketuhanan, dan keagamaan sebagai ruh pembangunan dan kemajuan bangsa. “Instansi terkait terima ka-

sih atas dukungan dan kerjasama lintas sektoral, dalam pembangunan kehidupan beragama,” tutupnya. BRN


MODUS KRIMINAL

PALEMBANG EKSPRES

JUMAT, 4 JANUARI 2019 www. palpres.com

Semangat Baru & Terpercaya

Spesialis Pencuri HP Dalam Jok Motor Ditembak PALEMBANG, PE - Niki (30) spesialis pencuri handphone (Hp) dalam jok motor terpaksa dilumpuhkan dengan timah panas oleh petugas Unit Reskrim Hunter Palembang, Rabu (2/1) malam. Pelaku diketahui sebagai warga Desa Rambutan Kabupaten Banyuasin. Terakhir, pelaku melakukan aksi pencurian HP Xiaomy Redmi 2 di dalam jok motor korban milik Handre Meizanu (21) warga Jalan Talang Banten Kecamatan SU II, Palembang, yang saat itu memarkirkan motornya di dalam Gelora Jakabaring Sport City (JSC). Apesnya, aksi pun diketahui oleh petugas security JSC, dan secara bersamaan saat

itu petugas Hunter sedang melakukan patroli mobile di kawasan JSC. Melihat adanya aksi kejar-kejaran antara petugas security dengan pelaku Niki, saat itu petugas Hunter langsung turun tangan, dan ikut mengejar pelaku. Lantaran tembakan peringatan petugas tak di gubris pelaku, petugas pun terpaksa melumpuhkan pelaku dengan timah panas. “Jadi pelaku ini ditangkap usai melakukan aksinya mencuri HP di Boks Jok motor korban dan hendak melakukan aksinya kembali. Aksi keduanya diketahui oleh security setempat, terjadilah kejar-kejaran. Bersamaan petugas pun sedang melakukan patroli mobile, saat

FOTO: JANTA/PALPRES

DIAMANKAN | Tersangka spesialis pencuri Hp dalam jok motor saat diamankan petugas Unit Reskrim Hunter Polresta Palembang.

9

itulah petugas langsung mengejar pelaku,” ujar Kasat Reskrim Polresta Palembang, Kompol Yon Edi Winara, melalui Wakasat Reskrim, AKP Ginanjar Aliya Sukmana, Kamis (3/1). Lanjut Ginanjar, pelaku terpaksa dilumpuhkan ini lantaran melawan dan hendak kabur saat ditangkap,” nah dari laporan security di JSC, kejadian ini bukan satu kali terjadi di dalam JSC, namun sudah sering terjadi. Selain mengamankan pelaku anggotanya juga mengamankan barang bukti berupa 1 unit HP Xiaomy milik korban.Tersangka akan dijerat pasal 363 KUHP, dengan ancaman kurungan penjara 5 tahun,” jelasnya. Sementara Niki mengatakan, nekat melakukan aksi ini, lantaran tak mempunyai pekerjaan.”Terpaksa saya melakukan aksi ini, lantaran tidak mempunyai pekerjaan dan saya sudah 3 kali melakukan aksi ini, tiap beraksi saya pun selalu sendiri,” tukasnya. JAN

Geger, Video Mesum Pacar Disebar MUARA ENIM, PE - Bermodalkan video dan foto mesum, Mustam (27) Warga Gang Bangka, RT 02 RW. 01 Kelurahan Pasar Tanjung Enim, Kecamatan Lawang Kidul, Kabupaten Muara Enim nekat berbuat kriminal. Pria ini

memeras korbannya masih ABG berinisial AG (18) yang tak lain pacarnya. Pelaku tersebut meminta sejumlah uang kepada korban. Bila tak diberi, video mesum dirinya bersama pacarnya pun disebar.

Diketahui pelaku bersama korban telah menjalin asmara sejak setahun lalu dan sering melakukan hubungan intim layaknya suami istri. Dengan di bawah ancaman korban terpaksa menuruti kemauan pelaku.

Saat sedang melakukan hubungan badan, pelaku mendokumentasikan hub u n ga n i nt i m d e n ga n cara difoto dan divideokan menggunakan smartphone miliknya. Celakanya, Mustam me-

manfaatkan foto bugil korban dan video hasil dokumentasi berhubungan intim dengan korban itu sebagai alat untuk mengancam dan memeras korban untuk meminta uang. Tak hanya sekali, ternyata

Mustam kerap meminta uang dan memaksa korban dan mengajak korban AG untuk berhubungan intim. Sampai suatu ketika, ketika pelaku kembali mencoba memeras korban dan meminta uang kepada kor-

ban namun karena korban tidak bisa memberikan uang sesuai keinginan tersangka, pelaku memutuskan untuk mengirimkan foto kepada orang tua korban melalui pesan WA. Bersambung ke HAL 11

Polisi Temukan Mobil Curian

FOTO: JANTA/PALPRES

INTEROGASI | Kapolsek Kertapati, AKP I Putu Suryawan menginterogasi JY yang diamankan setelah terlibat kasus pembunuhan.

Istri diperkosa, Suami Bunuh Ratanca

PALEMBANG, PE – Suami mana yang tidak sakit hati jika istrinya menjadi korban pemerkosaan. Hal itu pula yang dirasakan JY warga Kelurahan Keramasan, Kecamatan Kertapati. Istri tercinta diperkosa oleh pelaku yang diduga bernama Ratanca. Alhasil, JY pun gelap mata dan menikam pelaku pemerkosaan

dengan pisau. Pelaku pemerkosaan pun meninggal dunia setelah ditujah JY. Kapolsek Kertapati, AKP I Putu Suryawan didampingi Kanit Reskrim, Ipda Denny Irawan mengatakan, peristiwa penikaman hingga menyebabkan korban tewas ini, terjadi pada Rabu (26/12), lalu, sekitar pukul 05.00 WIB. “TKP (tempat kejadian perkara) di Jalan Puteri

Begal Lawan Petugas dengan Pisau MUSIRAWAS, PE - Berakhir sudah sepak terjang Tysan Galaxi (19) pelaku tindak pencurian kekerasan (Curas). Setelah sempat kabur setelah merampas paksa sepeda motor milik pelajar November 2018, pemuda yang dikenal begal ini keok dipelor Tim Buru Sergap (Buser) polsek BKl Ulu Terawas, Rabu (2/1) sekitar pukul 23.30 wib.

Pelaku diketahui tercatat sebagai warga RT 02 Kelurah Terawas, Kecamatan STl Ulu Terawas terpaksa dilumpuhkan. Lantaran pelaku, dengan nekatnya melawan petugas dengan sebilah pisau. Dari tangan pelaku, petugas berhasil amankan barang bukti (BB) unit sepeda motor Honda Beat hitam No Pol BD 2712 SH. Bersambung ke HAL 11

Pembunuhan Ponia Terkait Hutang

PAGARALAM, PE – Masih ingat jenazah Ponia yang ditemukan hanyut di Sungai Lematang Kabupaten Lahat, belum lama ini. Akhirnya jajaran Satreskrim Polres Pagaralam berhasil mengungkapnya. “Pengungkapan ini setelah anggota Satreskrim terus melakukan pengembangan, pasca ditemukan kedua jasad korban,” kata Kapolres Pagaralam, AKBP Trisaksoni Puspo Aji SIk MSi melalui Kasatreslrim AKP Acep Sahara, Kamis (3/1).

Informasi yang didapat menyebutkan, pengejaran kepada pelaku hingga ke Jakarta. “Ketiga pelaku kita ringkus di kawasan Srengsek, Jakarta Barat, pada Rabu (2/1) sekitar Zuhur,” beber AKP Acep. Pada saat itu, pertama kali diringkus tersangka Tika warga Perumnas Nendagung, Kecamatan Pagaralam Selatan yang baru saja transaksi di ATM. Dari keterangan tersangka Tika, Bersambung ke HAL 11

Dayang Rindu, Keramasan, Kertapati. Motifnya, tersangka kesal pada korban karena selingkuhi istrinya,” ujar I Putu Suryawan, Kamis (3/1). S etelah menikam korban, tersangka langsung melarikan diri ke Bangka, hingga akhirnya menyerahkan diri ke Polsek Sungai Liat. Bersambung ke HAL 11

MURATARA, PE - Upaya Polres Musi Rawas bekerjasama dengan jajarannya dalam menemukan mobil korban Debi Irawan (27) warga Kelurahan Mangga Rayu Kecamatan Lubuk Linggau yang hilang pada Selasa (1/1) di area perkebunan kelapa sawit milik Juanda di Desa Terusan Kecamatan Karang Jaya Kabupaten Muratara berhasil akhirnya membuahkan hasil. Keberadaannya mobil truk diesel berwarna kuning nopol B 9135 TYV yang dilaporkan hilang melalui Polsek Karang Jaya ini akhirnya berhasil ditemukan oleh satuan anggota Polsek Kecamatan Nibung di Desa Krani jaya Kecamatan Nibung Kabupaten Muratara. Kapolsek Nibung Iptu Denhar melalu Kanit Reskrim Aiptu Sapriadi menceritakan kronologis penemuan mobil truk yang hilang tersebut berdasarkan dari laporan masyarakat di Desa Krani Jaya bahwa di hutan dekat kebun sawit milik masyarakat setempat. Laporan tersebut menyebutkan jika ada mobil Dum truck warna

FOTO: SONI/PALPRES

BARANG BUKTI | Inilah barang bukti berupa mobil truk diesel yang hilang dan kini diamankan

di Mapolsek Nibung.

kuning masuk ke dalam hutan dekat perkebunan sawit milik warga dan sangat mencurigakan karena saat pemilik kebun hendak mengeceknya terdapat dua orang yang sedang membongkar alat-alat mobil tersebut dan saat ketahuan langsung melarikan diri.

“Selanjutnya anggota kita langsung melakuakan pengecekan kebenarannya hal tersebut dan setelah sampai di lokasi ternyata benar mobil tersebut memang masih berada dilokasi selanjutnya mobil tersebut dibawa dan dia-

mankan di Polsek Nibung. Adapun no Rangka mobil tersebut MHMFE75P6CK015047 dan Nosin 4D34TH17037 yang akhirnya terungkap milik Debi Irawan yang dilaporan hilang melalu polsek Karang Jaya,” jelasnya. SON/RIL

Ibu dan Anak Jadi Korban Laka Lantas INDRALAYA, PE- Seorang Ibu Rumah Tangga (IRT) yang diketahui bernama Suryani (35), warga Lk. III no. 19 Kelurahan Timbangan Kecamatan Indralaya Utara Kabupaten Ogan Ilir menjadi korban kecelakaan lalu lintas di Jalan Lintas Timur KM 34 tepatnya di depan persekitaran kantor Bank SumselBabel Indralaya, Kamis (3/1). Tak hanya Suryani, anaknya yang sedang dibonceng saat

FOTO: WIJDAN/PALPRES

OLAH TKP | Anggota polisi melakukan olah TKP yang terjadi di Jalan Lintas Timur KM 34 tepatnya di depan persekitaran kantor Bank SumselBabel Indralaya, Kamis (3/1).

kejadian, Reza Anggara Saputra (10) ikut menjadi korban laka lantas. Diketahui, korban Suryani menggunakan kendaraan roda dua merk Yamaha Matic nopol BG 2773 TR dari arah Timbangan menuju Indralaya menyenggol kendaraan roda empat Inova BG 1801 TD yang dikendarai Paisol Usman (47), warga Indralaya yang datang dari arah berlawannan ingin belok ke Perumahan Serai Indah yang ada disisi kanan jalannya. Bersambung ke HAL 11


<= <" "#$%!9'$$$$9"! <# "#$%!9'$$$$!=! <A "#$%!9'$$$$''# <% "#$%!!'$$$$'$< << "#$%!9'$$$!='# !$$ "#$%!9'$$$$$$< !$! "#$%!9'$$$$##$ !$9 "#$%!9'$$$$9'! !$' "#$%!9'$$$$99< !$= "#$%!9'$$$$#A= !$" "#$%!9'$$$$"%" !$# "#$%!9'$$$$"!9 !$A "#$%!9'$$$$#'' !$% "#$%!9'$$$$#=< !$< "#$%!9'$$$$9!$ !!$ "#$%!9'$$$$$!! !!! "#$%!9'$$$$#$! !!9 "#$%!9'$$$$#'! !!' "#$%!9'$$$$<%! !!= "#$%!!'$$$$$<< !!" "#$%!9'$$$!'"< !!# "#$%!9'$$$$"<" "#$%!9'$$$$#$< !!A !!% "#$%!9'$$$$'<" !!< "#$%!9'$$$$#!$ !9$ "#$%!9'$$$$!A< !9! "#$%!9'$$$$A$! !99 "#$%!9'$$$$"<< !9' "#$%!9'$$$!!<# !9= "#$%!9'$$$$AA# !9" "#$%!9'$$$$$$9 !9# "#$%!9'$$$$'"= !9A "#$%!!'$$$$!$# !9% "#$%!9'$$$$#<' !9< "#$%!9'$$$$"%< !'$ "#$%!!'$$$$==$ !'! "#$%!9'$$$!$=< !'9 "#$%!!'$$$$!'= !'' "#$%!9'$$$!!9= !'= "#$%!!'$$$$''! !'" "#$%!9'$$$$'=! !'# "#$%!!'$$$$$$< !'A "#$%!!'$$$$9%$ !'% "#$%!!'$$$$=!' !'< "#$%!9'$$$$$'9 !=$ "#$%!9'$$$$#=% !=! "#$%!9'$$$$"<= !=9 "#$%!9'$$$$#9= !=' "#$%!9'$$$$$$= !== "#$%!9'$$$$$!9 !=" "#$%!9'$$$$'<! !=# "#$%!!'$$$$"'A !=A "#$%!9'$$$$9!% !=% "#$%!9'$$$$'!A !=< "#$%!9'$$$$'#" !"$ "#$%!!'$$$$'A9 "#$%!!'$$$$'=! !"! "#$%!9'$$$$$A% !"9 "#$%!9'$$$$$'" !"' "#$%!!'$$$$A#9 !"= "#$%!!'$$$$"#% !"" "#$%!!'$$$$9"% !"# "#$%!!'$$$$'"A !"A "#$%!!'$$$$=#< !"% "#$%!!'$$$$#$% !"< "#$%!!'$$$$"'! !#$ "#$%!!'$$$$!<9 !#! "#$%!9'$$$!"A' !#9 "#$%!!'$$$$A$= !#' "#$%!!'$$$$"A' !#= "#$%!!'$$$$=$$ !#" "#$%!!'$$$$$%% !## "#$%!!'$$$$=!9 !#A "#$%!!'$$$$"9# !#% "#$%!9'$$$!!$" !#< "#$%!!'$$$$='# !A$ "#$%!!'$$$$"!% !A! "#$%!!'$$$$$!< !A9 "#$%!!'$$$$"<" !A' "#$%!9'$$$!!'= !A= "#$%!!'$$$$!9$ !A" "#$%!9'$$$$<#" !A# "#$%!!'$$$$#'= !AA "#$%!!'$$$$=AA !A% "#$%!!'$$$$=#" !A< "#$%!!'$$$$'$' !%$ !%! "#$%!9'$$$!!"" !%9 "#$%!9'$$$$='" "#$%!9'$$$$=$A !%' "#$%!9'$$$!9'# !%= "#$%!9'$$$$=$# !%" "#$%!9'$$$$=%" !%# "#$%!9'$$$!="" !%A "#$%!!'$$$$9=9 !%% "#$%!!'$$$$!A9 !%< !<$ "#$%!99$$$$9!< !<! "#$%!99$$$$$#9 !<9 "#$%!99$$$$'#< !<' "#$%!99$$$$A$% !<= "#$%!!9$$$$$#$ !<" "#$%!!9$$$$$$A !<# "#$%!!9$$$$!$9 !<A "#$%!!9$$$$!!' !<% "#$%!!9$$$$$$! !<< "#$%!99$$$$$"" 9$$ "#$%!99$$$$$$' 9$! "#$%!99$$$$A'A 9$9 "#$%!!9$$$$9'% 9$' "#$%!99$$$$!=' 9$= "#$%!99$$$9$<# 9$" "#$%!99$$$!"A= 9$# "#$%!99$$$!A## 9$A "#$%!99$$$$=#< 9$% "#$%!99$$$!$%9 9$< "#$%!99$$$!$99 9!$ "#$%!99$$$$'A% 9!! "#$%!99$$$!'== 9!9 "#$%!!9$$$$!'= 9!' "#$%!!9$$$$!=A 9!= "#$%!99$$$$%=' 9!" "#$%!99$$$!$A< 9!# "#$%!!9$$$$9$# 9!A "#$%!99$$$!'"% 9!% "#$%!!9$$$$$"A 9!< "#$%!99$$$!<<% 99$ "#$%!99$$$!9#= 99! "#$%!!9$$$$$<A 999 "#$%!99$$$!<99 99' "#$%!99$$$$!#% 99= "#$%!99$$$$<##

PENGUMUMAN PESERTA LULUS SELEKSI CPNS OKU TIMUR

3+-*+)%!+,+6!+,+%7+!8%1515(%('1'2(.%9+1"!%&'8+:+.%!'8').%(.&.1% 3.1.!825!8+!%&',').!*+4%2+05&+*'!%"8+!%2",').!8%515%*.,5)%*+45!%;<=> !"#

!$#%&'(')*+

!+,+

"#$%&!'$$$$$$! ()*+,+*-./0/ ! 9 ' = " # A % < !$ !! !9

"#$%&9'$$$$$$! :.1(,:2.0.;( "#$%<9'$$$$$$= /;3.(1(,+&(26(,5*31. "#$%!9'$$$$%A% -@.,B2>1.(0-.0. "#$%!!'$$$$%=9 (-2,)*+3(:( "#$%!!'$$$$9$= 12)(,+(5*31( "#$%!9'$$$$$#< ?/1.+4(,.0-(&,+(1. "#$%!!'$$$$##! (>-*6,4&(.1 "#$%!9'$$$$'"" (0-.0.,B1(0(0-( "#$%!9'$$$$$## -.0.,31.,*3(:. "#$%!9'$$$$'=$ /6D.0,0/>266( "#$%!!'$$$$A9' B.1:(0+?(& "#$%!!'$$$$'"= 020-.,-@.-.(0+?(&

!' != "#$%!!'$$$$9=' !" "#$%!9'$$$$<%# !# "#$%!!'$$$$!=# !A "#$%!9'$$$$$<" !% "#$%!9'$$$$'9< !< "#$%!99$$$$!<$ 9$ "#$%!!9$$$$9'9 9! "#$%!99$$$!"A< 99 "#$%!99$$$!<#= 9' "#$%!99$$$$#%< 9= "#$%!99$$$$%A9 9" "#$%!99$$$$$'# 9# "#$%!99$$$!#<# 9A "#$%!99$$$$=<< 9% "#$%!99$$$$""' 9< "#$%!99$$$$$#$ '$ "#$%!99$$$$'<! '! "#$%!99$$$!$"" '9 "#$%!99$$$!%=9 '' "#$%!99$$$!9$" '= "#$%!99$$$$''! '" "#$%!99$$$$=!$ '# "#$%!99$$$$<!" 'A "#$%!99$$$$9$" '% "#$%!99$$$!%$9 '< "#$%!99$$$$A9' =$ "#$%!99$$$9$'= =! "#$%!99$$$!$"A =9 "#$%!99$$$$!=" =' "#$%!99$$$$#!" == "#$%!99$$$!9## =" "#$%!99$$$$%$< =# "#$%!99$$$$A!$ =A "#$%!99$$$!'A' =% "#$%!99$$$!A#$ =< "#$%!99$$$$<"' "$ "#$%!99$$$$$$% "! "#$%!!'$$$$#%< "9 "#$%!9'$$$$!$= "' "#$%!!'$$$$$$# "= "#$%!!'$$$$'A# "" "#$%!!'$$$$A%' "# "#$%!9'$$$$<9% "A "#$%!9'$$$$$<A "% "#$%!9'$$$$!$' "< "#$%!!'$$$$!=" #$ "#$%!9'$$$!$!= #! "#$%!9'$$$$<!! #9 "#$%!9'$$$!"$% #' "#$%!!'$$$$$%$ #= "#$%!!'$$$$'%9 #" "#$%!!'$$$$$!# ## "#$%!!'$$$$'<" #A "#$%!9'$$$!'"' #% "#$%!!'$$$$9'" #< "#$%!9'$$$!#"9 A$ "#$%!9'$$$$=%% A! "#$%!9'$$$$<A< A9 "#$%!9'$$$!#$$ A' "#$%!!'$$$$"'$ A= "#$%!9'$$$$%!A A" "#$%!9'$$$!!== A# "#$%!9'$$$!'$= AA "#$%!!'$$$$A#" A% "#$%!9'$$$!#'! A< "#$%!!'$$$$%%% %$ "#$%!!'$$$$#A= %! "#$%!!'$$$$A!= %9 "#$%!9'$$$!#'% %' "#$%!!'$$$$A=$ %= "#$%!9'$$$!!$9 %" "#$%!9'$$$$A<9 %# "#$%!9'$$$$<99 %A "#$%!9'$$$$="" %% "#$%!!'$$$$A"9 %< "#$%!9'$$$!'"! "#$%!9'$$$$<!# <$ "#$%!!'$$$$"$" <! "#$%!9'$$$$9<$ <9 "#$%!9'$$$!"AA <' "#$%!9'$$$!!A' <= <" "#$%!9'$$$$9"! <# "#$%!9'$$$$!=! <A "#$%!9'$$$$''# <% "#$%!!'$$$$'$< << "#$%!9'$$$!='# !$$ "#$%!9'$$$$$$< !$! "#$%!9'$$$$##$ !$9 "#$%!9'$$$$9'! !$' "#$%!9'$$$$99< !$= "#$%!9'$$$$#A= !$" "#$%!9'$$$$"%"

24/,0*1;(&?/0/ 5*+5.3(,0*1,(B.B(& >,()*0),521:(0( 12+3.,(0))1(.0. 12+3.(,/43(D.(0( ?/++?,0*1-.0( C*6.*+,0*+(03(1( B23?,5*+5.3(,+(1. :.B3(4&*6,:*+6.4&(& 120.,0.6(@(3. -@.,0*1,1(&:(@(3. ?*6.(,-.(0( (+.&,51(3.@. B.31.,:*3/&(1/& .03(0,:2.)(123( -.(0,:.1(0-( @.31.,5(0)(C20) -@.,1/+B.(0(,+.+4(,@.-?(+3*3. :*3.(& 2;.,3.(,?/6(0-( -@.,:(&(1(0. 1.+4(,(0-12(,51(3.@. /4.,+*31.:(& 26D.1(,:/0.;( 266+(,1?(03.4(,()*+3.0 :(1?(03. +1.,@(&?*0. 620.,1.E4.,1.0(0-( ?20.,+23.(0.0)+.& 24(,02D.,+*+(03. -233?,51(0.+4( 41.+3.0,+253(,-2@. E(&1(,0*1&(B.E&(& +.6D.(,:(6.-( @*6(0,&(13(3. 41.+3.(0( 0?/:(0,C2+.4( (0)).,+23?(@(0 4*10.(3. B(&1.E(6,-@.(0/,5*31( (&:(-,B(-.6(,()*0),4*10.( :*&(::(-,4(-(D. +*;.,1(&:(3.( 0*1.:(?(03. 41.+3.(,0.0),(+.& 5*31(,20-.,51(3(:( (?*,1(:(-&.0.,:(&(5*31. 0*1-.(0( 0/D.(0(,()*+ -1)F,:*&(::(-,&(1-?,1.(0+?(& -.0/D(0,:(1/+,6*>.+ -@.,:(?(0),+(1. )2-2,0)*1(&,5*+5(,+*-(1:( >26.0(,+*+(03. :(+H*24(,C*0.,(+3*3. (1.4(,(?*,420;(0( 24(,(51.(0.0)+.& 2:(,31.?(0( C/4/,3(@(4(6 :*10.(3.,51(3(:. +1.,*3(:. -2+.,1/+.3( 2-.,5*1@/,+23.?/ 0/D(,?(0. ()*+,+*0(14/ :*&(::(-,3(0E.6. :*&,)&*B1/0 24(,6.0-(?(3. 0*1.6,B(3( B2>1.(03. *:.,B(3:(@(3. 1(30(,?*0.(3. @.0-?,+(1(+@(3. +23.(@(0,C/1). :*0(B.(& ()*+3.0( @(&?*,5*C/0/ +1.,1(&(?*,12E24. @.@.4,4*+1.0. 0/D.,2D.,?(03. 1.4(,0.42,+(1. 1/++(03. 0/D.3(+(1. (03/0.*+,C/4/,@(1-/?/ 1(3.&,5*10(:(+(1. &(B.E(,B.31/& (1.+3(,-.(&,:(1620. +253.(0(,0(+*3./0 -.(0,62+3(1. 1.(,+(B.31. 4*10.(,+(B.31.

-"),+(. &/0/121

/+0+*+! 320()(,42520-.-.4(0

1"2+(.

&'!3.3.2+!

+24/6(&,02)21.,-.,6.0)4*0)(0,-.0(+, +7!8+31(3(,+(3* 520-.-.4(0,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, &/0/121 320()(,42520-.-.4(0 +24/6(&,02)21.,-.,6.0)4*0)(0,-.0(+, +7!8+31(3(,+(3* 520-.-.4(0,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, 6*6*+(0, )*1*,3(:(0,4(0(4,4(0(4,(&6.,5213(:( 34,02)21.,4*1*0)(0,0?(@(,42;,>*(?, +7!,520-.-.4(0,(0(4,*+.(,-.0. 321>(.4 :(-(0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, 520?(0-(0), )*1*,426(+,(&6.,5213(:( +-0,!,>(3*1(C(,>*0).0,42;,>*0)(,:(?(0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)+-.+(>.6.3(+ *:*: (0(6.+,.0B1(+31*43*1 >(-(0,52120;(0((0,52:>(0)*0(0,-(21(&, +7!8-7.D,3240.4,+.5.6 -(0,52026.3.(0,520)2:>(0)(0,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, *:*: (0(6.+,C(6(0,-(0,C2:>(3(0 -.0(+,52421C((0,*:*:,-(0,520(3((0, +7!8-7.D,3240.4,+.5.6 1*(0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, *:*: (0(6.+,C(6(0,-(0,C2:>(3(0 -.0(+,52421C((0,*:*:,-(0,520(3((0, -7.D,1(0;(0),C(6(0,-(0, 1*(0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, C2:>(3(0 *:*: (0(6.+,C(6(0,-(0,C2:>(3(0 -.0(+,52421C((0,*:*:,-(0,520(3((0, +7!8-7.D,3240.4,+.5.6 1*(0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, *:*: (0(6.+,C(6(0,-(0,C2:>(3(0 -.0(+,52421C((0,*:*:,-(0,520(3((0, -7.D,1(0;(0),C(6(0,-(0, 1*(0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, C2:>(3(0 *:*: (0(6.+,52:(0B((3(0,1*(0) -.0(+,52421C((0,*:*:,-(0,520(3((0, +7!,(1+.3243*1 1*(0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, *:*: (0(6.+,3(3(,1*(0) -.0(+,52421C((0,*:*:,-(0,520(3((0, +7!8-7.D,3240.4,+.5.6 1*(0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, *:*: (0(6.+,3(3(,1*(0) -.0(+,52421C((0,*:*:,-(0,520(3((0, +7!8-7.D,3240.4,+.5.6 1*(0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, *:*: (0(6.+,3240.+,+*1D2?,:(0(C2:20,-(0, -.0(+,521&*>*0)(0,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,:(0(C2:20,31(0+5/13(+. 124(?(+(,6(6*,6.03(+ *:*: (5/32421,(&6.,5213(:( 1+.(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, (5/32421 *:*: (5/32421,(&6.,5213(:( *53-,5*+42+:(+,;2:5(4(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, (5/32421 *53-,5*+42+:(+,5(0-(0,()*0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,(5/32421 *:*: (5/32421,(&6.,5213(:( *:*: (5/32421,(&6.,5213(:( *53-,5*+42+:(+,1(+*(0,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, (5/32421 *:*: (5/32421,(&6.,5213(:( *53-,5*+42+:(+,1(@(,>20.0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, (5/32421 *:*: (+.+320,(5/32421,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,>23*0), -7...,B(1:(+. *:*: (+.+320,(5/32421,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,C(?(5*1(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,B(1:(+. *53-,5*+42+:(+,:*0;(4,4(>(*,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,-7...,B(1:(+. *:*: (+.+320,(5/32421,321(:5.6 *:*: >.-(0,321(:5.6 1+.(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 1+.(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 1+.(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 1+.(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 1+.(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 1+.(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 1+.(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 1+.(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 1+.(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 1+.(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,>(3*:(13(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,>23*0), -7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,>23*0), -7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,;2:5(4(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,;2:5(4(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,C(?(5*1(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,C(?(5*1(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,C(?(5*1(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,C(?(5*1(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,C(?(5*1(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42>.-(0(0 *53-,5*+42+:(+,:*0;(4,4(>(*,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,-7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,:*0;(4,4(>(*,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,-7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,:*0;(4,4(>(*,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,-7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 *:*: >.-(0,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,0*+(,>(43.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,1(+*(0,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,1(+*(0,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,1(+*(0,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,3(1(:(0,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42>.-(0(0 *:*: >.-(0,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,3(1(:(0,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42>.-(0(0 *:*: -/4321,(&6.,5213(:( *53-,5*+42+:(+,>(3*:(13(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -/4321,*:*: *:*: -/4321,(&6.,5213(:( *53-,5*+42+:(+,;2:5(4(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -/4321,*:*: *:*: -/4321,(&6.,5213(:( *53-,5*+42+:(+,C(?(5*1(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -/4321,*:*: *53-,5*+42+:(+,:*0;(4,4(>(*,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,-/4321,*:*: *:*: -/4321,(&6.,5213(:( *53-,5*+42+:(+,5(0-(0,()*0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,-/4321,*:*: *:*: -/4321,(&6.,5213(:( *:*: -/4321,(&6.,5213(:( *53-,5*+42+:(+,5*1@/-(-.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -/4321,*:*: *:*: -/4321,(&6.,5213(:( *53-,5*+42+:(+,1(+*(0,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -/4321,*:*: *:*: -/4321,(&6.,5213(:( *53-,5*+42+:(+,1(@(,>20.0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -/4321,*:*: *:*: -/4321,(&6.,5213(:( *53-,5*+42+:(+,+*4(1(C(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -/4321,*:*: *:*: -/4321,(&6.,5213(:( *53-,5*+42+:(+,@(?,&.3(:,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -/4321,*:*: *:*: -/4321,).).,(&6.,5213(:( *53-,5*+42+:(+,>23*0), -/4321,).). *:*: -/4321,).).,(&6.,5213(:( *53-,5*+42+:(+,C(?(5*1(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -/4321,).). *53-,5*+42+:(+,:*0;(4,4(>(*,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,-/4321,).). *:*: -/4321,).).,(&6.,5213(:( *53-,5*+42+:(+,5(0-(0,()*0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,-/4321,).). *:*: -/4321,).).,(&6.,5213(:( *:*: -/4321,).).,(&6.,5213(:( *53-,5*+42+:(+,1(+*(0,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -/4321,).). *:*: )*1*,()(:(,&.0-*,(&6.,5213(:( +:50,!,>26.3(0),...,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,()(:(,&.0-* +-0,!,>(3*:(13(,G,42;,:(-(0),+*4*,...,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,()(:(,.+6(: *:*: )*1*,()(:(,.+6(:,(&6.,5213(:( +-0,!,>(3*1(C(,>*0).0,42;,>*0)(,:(?(0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,()(:(,.+6(: *:*: )*1*,()(:(,.+6(:,(&6.,5213(:( +-0,!,:20(0)(,42;,+2:20-(@(.,>(1(3,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,()(:(,.+6(: *:*: )*1*,()(:(,.+6(:,(&6.,5213(:( *:*: )*1*,()(:(,.+6(:,(&6.,5213(:( +-0,!,:20-(&,42;,C(?(5*1(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,()(:(,.+6(: +-0,!,:*0;(4,4(>(*,42;,>5,>(0)+(,1(C(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,()(:(,.+6(: *:*: )*1*,()(:(,.+6(:,(&6.,5213(:( +-0,!,324/12C/,42;,>*(?,:(-(0),3.:*1,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,()(:(,.+6(: *:*: )*1*,()(:(,.+6(:,(&6.,5213(:( +-0,9,:(1)/3(0.,42;,:(-(0),+*4*,..,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,()(:(,.+6(: *:*: )*1*,()(:(,.+6(:,(&6.,5213(:( +-0,',:(0)*6(4,42;,:(-(0),+*4*,.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,()(:(,.+6(: *:*: )*1*,()(:(,.+6(:,(&6.,5213(:( +-0,=,>*10(.,:*6?(,42;,+2:20-(@(.,3.:*1,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,()(:(,.+6(: *:*: )*1*,()(:(,.+6(:,(&6.,5213(:( *:*: )*1*,()(:(,.+6(:,(&6.,5213(:( +-0,=,;2:5(4(,42;,;2:5(4(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,()(:(,.+6(: +-0,>(0.()(,42;,:(-(0),+*4*,.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,+7!,520-.-.4(0,()(:(,.+6(: *:*: )*1*,()(:(,.+6(:,(&6.,5213(:( +-0,>*0)(,C(?(,42;,:(-(0),+*4*,.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,()(:(,.+6(: *:*: )*1*,()(:(,.+6(:,(&6.,5213(:( +-0,4(1(0),02)(1(,42;,:(-(0),+*4*,..,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,()(:(,.+6(: *:*: )*1*,()(:(,.+6(:,(&6.,5213(:( +-0,4(13(:*6?(,42;,:(-(0),+*4*,.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,()(:(,.+6(: *:*: )*1*,()(:(,.+6(:,(&6.,5213(:( +-0,:(1)(,C(?(,42;,>5,>(0)+(,1(C(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,()(:(,.+6(: *:*: )*1*,()(:(,.+6(:,(&6.,5213(:( *:*: )*1*,()(:(,.+6(:,(&6.,5213(:( +-0,:26*(.,42;,;2:5(4(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,()(:(,.+6(: +-0,523(6.0),C(?(,42;,+2:20-(@(.,>(1(3,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,()(:(,.+6(: *:*: )*1*,()(:(,.+6(:,(&6.,5213(:( +-0,1(@(+(1.,42;,>5,>(0)+(,1(C(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,()(:(,.+6(: *:*: )*1*,()(:(,.+6(:,(&6.,5213(:( +-0,+(>(&6./&,42;,>*0)(,:(?(0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,()(:(,.+6(: *:*: )*1*,()(:(,.+6(:,(&6.,5213(:( +-0,3(0C*0),12C/,42;,+2:20-(@(.,>(1(3,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,()(:(,.+6(: *:*: )*1*,()(:(,.+6(:,(&6.,5213(:( *:*: )*1*,()(:(,.+6(:,(&6.,5213(:( +:50,9,;2:5(4(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,()(:(,.+6(: *:*: )*1*,()(:(,.+6(:,(&6.,5213(:( +:50,',+2:20-(@(.,3.:*1,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,()(:(,.+6(: *:*: )*1*,()(:(,.+6(:,(&6.,5213(:( +:50,=,:(-(0),+*4*,.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,()(:(,.+6(: *:*: )*1*,>(&(+(,.0-/02+.(,(&6.,5213(:( +:50,9,;2:5(4(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,>(&(+(, .0-/02+.( *:*: )*1*,>(&(+(,.0-/02+.(,(&6.,5213(:( +:50,',+2:20-(@(.,+*4*,...,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,>(&(+(, .0-/02+.( *:*: )*1*,>(&(+(,.0))1.+,(&6.,5213(:( +:50,9,:(-(0),+*4*,...,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,>(&(+(, .0))1.+ *:*: )*1*,>(&(+(,.0))1.+,(&6.,5213(:( +:50,',+2:20-(@(.,>(1(3,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,>(&(+(, .0))1.+ *:*: )*1*,>.:>.0)(0,4/0+26.0),(&6., +:50,!,:(-(0),+*4*,.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,4/0+26.0) 5213(:( *:*: )*1*,.5(,(&6.,5213(:( +:50,9,>26.3(0),...,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,B.+.4( *:*: )*1*,.5(,(&6.,5213(:( +:50,',:(-(0),+*4*,.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,B.+.4( *:*: )*1*,.5+,(&6.,5213(:( +:50,9,;2:5(4(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,+2C(1(& *:*: )*1*,.5+,(&6.,5213(:( +:50,',+2:20-(@(.,>(1(3,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,+2C(1(& *:*: )*1*,.5+,(&6.,5213(:( +:50,',+2:20-(@(.,+*4*,...,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,+2C(1(& +-0,!,>(0*,:(+,42;,>5,526.*0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)+*:*: )*1*,426(+,(&6.,5213(:( +-0,!,>(3*:(13(,G,42;,:(-(0),+*4*,...,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)+*:*: )*1*,426(+,(&6.,5213(:( +-0,!,>(3*:(13(,G,42;,:(-(0),+*4*,...,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)+*:*: )*1*,426(+,(&6.,5213(:( +-0,!,>(3*1(C(,>*0).0,42;,>*0)(,:(?(0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)+*:*: )*1*,426(+,(&6.,5213(:( +-0,!,>(3*1(C(,>*0).0,42;,>*0)(,:(?(0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)+*:*: )*1*,426(+,(&6.,5213(:( *:*: )*1*,426(+,(&6.,5213(:( +-0,!,)*0*0),C(3.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)+-

%!.1+.% 2'* (*+*5( +24.)% ,,,,,,,,,,,%$ 5986

49

,,,,,,,,,,,%$ 5986

49

,,,,,,,,,,,#" 5!86

7

,,,,,,,,,,,=< 59867!

7

,,,,,,,,,,,=< 5986

7

,,,,,,,,,,,"% 5!86

7

,,,,,,,,,,,=' 5!86

7

,,,,,,,,,,,"A 5986

7

,,,,,,,,,,,"' 5986

7

,,,,,,,,,,,"" 5986

7

,,,,,,,,,,,"9 5986

7

,,,,,,,,,,,=% 5986

7

,,,,,,,,,,,"! 5986

7

,,,,,,,,,,,#" ,,,,,,,,,,,A' ,,,,,,,,,,,#= ,,,,,,,,,,,"% ,,,,,,,,,,,AA ,,,,,,,,,,,"" ,,,,,,,,,,,"% ,,,,,,,,,,,#= ,,,,,,,,,,,## ,,,,,,,,,,,#' ,,,,,,,,,,,#9 ,,,,,,,,,,,#! ,,,,,,,,,,,#! ,,,,,,,,,,,#$ ,,,,,,,,,,,#$ ,,,,,,,,,,,"% ,,,,,,,,,,,"% ,,,,,,,,,,,"A ,,,,,,,,,,,#! ,,,,,,,,,,,#9 ,,,,,,,,,,,"$ ,,,,,,,,,,,"% ,,,,,,,,,,,"% ,,,,,,,,,,,#= ,,,,,,,,,,,#! ,,,,,,,,,,,"< ,,,,,,,,,,,"" ,,,,,,,,,,,"= ,,,,,,,,,,,#" ,,,,,,,,,,,#$ ,,,,,,,,,,,"< ,,,,,,,,,,,%$ ,,,,,,,,,,,#= ,,,,,,,,,,,#9 ,,,,,,,,,,,#9 ,,,,,,,,,,,A' ,,,,,,,,,,,#$ ,,,,,,,,,,,"< ,,,,,,,,,,,#= ,,,,,,,,,,,#9 ,,,,,,,,,,,#A ,,,,,,,,,,,#9 ,,,,,,,,,,,"= ,,,,,,,,,,,#" ,,,,,,,,,,,"% ,,,,,,,,,,,#" ,,,,,,,,,,,#% ,,,,,,,,,,,#9 ,,,,,,,,,,,#= ,,,,,,,,,,,#" ,,,,,,,,,,,#= ,,,,,,,,,,,#< ,,,,,,,,,,,#' ,,,,,,,,,,,"9 ,,,,,,,,,,,"' ,,,,,,,,,,,%' ,,,,,,,,,,,"" ,,,,,,,,,,,"$ ,,,,,,,,,,,"= ,,,,,,,,,,,"9 ,,,,,,,,,,,=% ,,,,,,,,,,,"" ,,,,,,,,,,,=% ,,,,,,,,,,,"" ,,,,,,,,,,,=A ,,,,,,,,,,,"< ,,,,,,,,,,,"' ,,,,,,,,,,,#$ ,,,,,,,,,,,%" ,,,,,,,,,,,=< ,,,,,,,,,,,"$ ,,,,,,,,,,,"' ,,,,,,,,,,,"! ,,,,,,,,,,,"" ,,,,,,,,,,,"9 ,,,,,,,,,,,"# ,,,,,,,,,,,"=

5986 5!86 5986 5986 5!86 5986 5986 5986 5!86 5!86 5!86 5!86 5!86 5!86 5!86 5!86 5!86 5!86 5!86 5!86 5!86 5!86 5!86 5!86 5!86 5!86 5!86 5!86 5986 5986 5986 5!86 5986 5986 5986 5!86 5!86 5986 5986 5986 5986 5986 5!86 5!86 5986 5!86 5986 5986 5986 5!86 5986 5986 5!86 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5!86 5986 5986 5986 5986 5986

7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 +5 7 7 7 7 7 7 57 7 557 +5 7 7 7 7 57 7 7

,,,,,,,,,,,"= 5986

7

,,,,,,,,,,,"= 5!86

7

,,,,,,,,,,,A' 5986

7

,,,,,,,,,,,"% 5986

7

,,,,,,,,,,,#9 ,,,,,,,,,,,"' ,,,,,,,,,,,"" ,,,,,,,,,,,"! ,,,,,,,,,,,"= ,,,,,,,,,,,"" ,,,,,,,,,,,%" ,,,,,,,,,,,"= ,,,,,,,,,,,"! ,,,,,,,,,,,=< ,,,,,,,,,,,"%

7 7 7 7 7 7 +5 7 7 7 5-

5986 5!86 5!86 5986 5!86 5!86 5986 5986 5986 5986 5986

5213(:( )*1*,.5(,(&6.,5213(:( +:50,9,>26.3(0),...,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,B.+.4( ,,,,,,,,,,,#9 )*1*,.5(,(&6.,5213(:( +:50,',:(-(0),+*4*,.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,B.+.4( ,,,,,,,,,,,"' )*1*,.5+,(&6.,5213(:( +:50,9,;2:5(4(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,+2C(1(& ,,,,,,,,,,,"" )*1*,.5+,(&6.,5213(:( +7!,520-.-.4(0,+2C(1(& 2019 ,,,,,,,,,,,"! PALEMBANG+:50,',+2:20-(@(.,>(1(3,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, EKSPRES JUMAT, 4 JANUARI )*1*,.5+,(&6.,5213(:( +:50,',+2:20-(@(.,+*4*,...,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,+2C(1(& ,,,,,,,,,,,"= +-0,!,>(0*,:(+,42;,>5,526.*0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)+,,,,,,,,,,,"" )*1*,426(+,(&6.,5213(:( +-0,!,>(3*:(13(,G,42;,:(-(0),+*4*,...,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)+,,,,,,,,,,,%" )*1*,426(+,(&6.,5213(:( +-0,!,>(3*:(13(,G,42;,:(-(0),+*4*,...,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)+,,,,,,,,,,,"= )*1*,426(+,(&6.,5213(:( +-0,!,>(3*1(C(,>*0).0,42;,>*0)(,:(?(0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)+,,,,,,,,,,,"! )*1*,426(+,(&6.,5213(:( +-0,!,>(3*1(C(,>*0).0,42;,>*0)(,:(?(0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)+,,,,,,,,,,,=< )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( +-0,!,)*0*0),C(3.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)+,,,,,,,,,,,"% +-0,!,:*0;(4,4(>(*,42;,>5,>(0)+(,1(C(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)+,,,,,,,,,,,"# )*1*,426(+,(&6.,5213(:( +-0,!,:*0;(4,4(>(*,42;,>5,>(0)+(,1(C(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)+,,,,,,,,,,,"! )*1*,426(+,(&6.,5213(:( +-0,!,5*6(*,02)(1(,42;,>5,526.*0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)+,,,,,,,,,,,"A )*1*,426(+,(&6.,5213(:( +-0,!,1(:(0,C(?(,42;,>26.3(0),..,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,+7!,5)+,,,,,,,,,,,"% )*1*,426(+,(&6.,5213(:( +-0,!,1(:(0,C(?(,42;,>26.3(0),..,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,+7!,5)+,,,,,,,,,,,"# )*1*,426(+,(&6.,5213(:( +-0,!,1.(0),>(0-*0),42;,:(-(0),+*4*,..,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)+,,,,,,,,,,,"9 )*1*,426(+,(&6.,5213(:( +-0,!,1.(0),>(0-*0),42;,:(-(0),+*4*,..,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)+,,,,,,,,,,,=< )*1*,426(+,(&6.,5213(:( +-0,9,>(3*:(13(,G,42;,:(-(0),+*4*,...,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)+,,,,,,,,,,,=9 )*1*,426(+,(&6.,5213(:( +-0,9,:(1)/3(0.,42;,:(-(0),+*4*,..,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)+,,,,,,,,,,,"< )*1*,426(+,(&6.,5213(:( +-0,9,:(1)/3(0.,42;,:(-(0),+*4*,..,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)+,,,,,,,,,,,"' )*1*,426(+,(&6.,5213(:( +-0,9,:20(0)(,42;,+2:20-(@(.,>(1(3,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)+,,,,,,,,,,,"" )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( +-0,9,3(:(0,()*0),42;,+2:20-(@(.,+*4*,...,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)+,,,,,,,,,,,"%

1.4(,0.42,+(1. 1/++(03. 0/D.3(+(1. (03/0.*+,C/4/,@(1-/?/ 1(3.&,5*10(:(+(1. &(B.E(,B.31/& (1.+3(,-.(&,:(1620. +253.(0(,0(+*3./0 -.(0,62+3(1. 1.(,+(B.31. 4*10.(,+(B.31. @.-.(,/;3(D.(0. :(?(,+(1. +*+(0(,0/D.3(,2-? :.B3(&*1,1/&:(& -(1@(3. 320.,0/D.(0(,:(&:*-/0(,5*10(:(,+(1. 3*:.02: :(1./,&(1-.(0+?(& (1.,+(+:.3(,0.0)1*: +.3.,(:.0(& +(1-(,B21/0.;(

*:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*:

5986 5!86 5!86 5986 5!86 5!86 5986 5986 5986 5986 5986 5!86 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5!86 5986

7 7 7 7 7 7 +5 7 7 7 57 7 57 57 7 7 7 7 7 7

?/+.,6.0-1(?(0. (3.4,1.@(?(3. 1.4(,+/6.0( +.3.,>(1/4(& ?*6.,&(13(3. 4*0,4*10.(,B.331. (00.+(,(0-1.?(0. 4*10.(,0.0)+.& :*3.(1(,@(&?*0.0)3.(+ +*5(0)(3 :26.(,1/+(6.0(,-2@. ..0,:(1-.(0( 1/&:((0.3(,5*10(@(3. (6,+*;. +(13.4( +*4.1:(0 0*1*6,B(*E.(& +?24&,(03/ B210(0-( 1.-/,C*0(6.(0 120.,&216.0( 6.(,(:.3( :(1&20.,-@.,*3(1. 1.0.,-@.,(+3*3. 0/D.3(,0*1;(&?(0. (:1.+(,0*1*6,(.0. 3.0(,:(6.0-( B.41.(0+( -2@.,4&/3.C(& (3.4,;.0-()(,>210(3( 1.0-(,*65(6.(0( ?/)(,>(+4(1(,+23.(@(0 :*&(::(-,0(+.4&.0

*:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*:

B.31.,(51.(0.0)+.&

*:*:

1.0(,?*6.(03.

*:*:

4(162/+,-.5(&()(0(

*:*:

@(&?*,&.-(?(3

*:*:

:*&(::(-,4&*+0*6,&(>.>.

*:*:

:*&(:(-,4&/.1*-.0

*:*:

:*&(::(-,(62G

*:*:

:*&(::(-,1.D(.

*:*:

0/B.(0-/

*:*:

?(0-.,:*6?(@(0

*:*:

1(0.,6(3.B(,-.0(1

*:*:

020)(&,5*31(,(10(3(

*:*:

+*1/3.0

*:*:

-(1:(@(0

*:*:

-.-.0,B2>1.(0+?(&

*:*:

120/,5*C.(03/

*:*:

?(?(0,(1.B3/

*:*:

1*+:.0.

*:*:

:(+&*1.

*:*:

31.,@.>/@/

*:*:

()*0),41.+@(03/1/

*:*:

()*+,(0-1.(,+*+(03/

*:*:

:(1H(3*+,+&/6.&(&

*:*:

?*-.,+*C(3:.4/

*:*:

(0))*0,:(E(,+(1.

*:*:

(+25,+*C(0(

*:*:

5/0.-.

*:*:

B211?,(51.?(0+(&

*:*:

(0))(,521:(0(

*:*:

-@.,(51.6.(0( 0/D(,62+:(6(1.3( +(0-1(,(1.?(0.

*:*: *:*: *:*:

+-0,',C(?(5*1(,42;,C(?(5*1(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,',C(?(5*1(,42;,C(?(5*1(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,',:(0)*6(4,42;,:(-(0),+*4*,.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,',:(0)*6(4,42;,:(-(0),+*4*,.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,=,>*10(.,:*6?(,42;,+2:20-(@(.,3.:*1,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,=,>*10(.,:*6?(,42;,+2:20-(@(.,3.:*1,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,=,;2:5(4(,42;,;2:5(4(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,=,;2:5(4(,42;,;2:5(4(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,>(0.()(,42;,:(-(0),+*4*,.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,+7!,5)++-0,>(0.()(,42;,:(-(0),+*4*,.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,+7!,5)++-0,>*0)(,C(?(,42;,:(-(0),+*4*,.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,>*0)(,C(?(,42;,:(-(0),+*4*,.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,4(1(0),02)(1(,42;,:(-(0),+*4*,..,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,4(1(0),02)(1(,42;,:(-(0),+*4*,..,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,4(13(:*6?(,42;,:(-(0),+*4*,.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,:(1)(,C(?(,42;,>5,>(0)+(,1(C(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,:(1)(,C(?(,42;,>5,>(0)+(,1(C(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,:26*(.,42;,;2:5(4(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,:26*(.,42;,;2:5(4(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,0.4(0,42;,:(-(0),+*4*,...,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,0.4(0,42;,:(-(0),+*4*,...,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,5(0-(0,C(?(,42;,:(-(0),+*4*,..,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,5(0-(0,C(?(,42;,:(-(0),+*4*,..,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,523(6.0),C(?(,42;,+2:20-(@(.,>(1(3,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,1(@(+(1.,42;,>5,>(0)+(,1(C(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,+(>(&6./&,42;,>*0)(,:(?(0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,+(>(&6./&,42;,>*0)(,:(?(0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,+1.,3(0C*0),42;,>5,>(0)+(,1(C(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,3(6(0),).1.0),42;,:(-(0),+*4*,..,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,3(6(0),).1.0),42;,:(-(0),+*4*,..,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++-0,@.0-*,+(1.,42;,>26.3(0),C(?(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,5)++:50,9,C(?(5*1(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,:(32:(3.4( +:50,9,:(-(0),+*4*,.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,:(32:(3.4( +:50,',+2:20-(@(.,>(1(3,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0, 42@(1)(02)(1((0 +:50,=,:(13(5*1(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0, 42@(1)(02)(1((0 +-0,!,>(3*:(13(,G,42;,:(-(0),+*4*,...,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +-0,!,)*0*0),C(3.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +-0,!,:20(0)(,42;,+2:20-(@(.,>(1(3,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +-0,!,5*6(*,02)(1(,42;,>5,526.*0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +-0,!,1.(0),>(0-*0),42;,:(-(0),+*4*,..,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +-0,!,3(0C*0),:(+,42;,+2:20-(@(.,>(1(3,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +-0,!,324/12C/,42;,>*(?,:(-(0),3.:*1,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +-0,9,:(1)/3(0.,42;,:(-(0),+*4*,..,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +-0,9,3(:(0,()*0),42;,+2:20-(@(.,+*4*,...,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +-0,',:(0)*6(4,42;,:(-(0),+*4*,.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +-0,',:20(0)(,42;,+2:20-(@(.,>(1(3,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +-0,=,>*10(.,:*6?(,42;,+2:20-(@(.,3.:*1,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +-0,=,;2:5(4(,42;,;2:5(4(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +-0,>(0>(0,12C/,42;,:(-(0),+*4*,..,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +-0,>(0.()(,42;,:(-(0),+*4*,.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,+7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +-0,>(0*12C/,42;,>5,526.*0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +-0,>*0)(,C(?(,42;,:(-(0),+*4*,.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +-0,4(1(0),02)(1(,42;,:(-(0),+*4*,..,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +-0,4(13(:*6?(,42;,:(-(0),+*4*,.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +-0,:(1)(,C(?(,42;,>5,>(0)+(,1(C(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +-0,:26*(.,42;,;2:5(4(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +-0,5(0-(0,C(?(,42;,:(-(0),+*4*,..,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +-0,1(@(+(1.,42;,>5,>(0)+(,1(C(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +-0,+(>(&6./&,42;,>*0)(,:(?(0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +-0,3(6(0),).1.0),42;,:(-(0),+*4*,..,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +:50,!,>5,>(0)+(,1(C(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +:50,!,C(?(5*1(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,520C(+,(&6.,5213(:( +:50,!,+2:20-(@(.,>(1(3,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,C(+:(0.,-(0, 42+2&(3(0 )*1*,+20.,-(0,>*-(?(,(&6.,5213(:( +:50,!,>26.3(0),:*6?(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,+20.,>*-(?( )*1*,+20.,-(0,>*-(?(,(&6.,5213(:( +:50,!,>*(?,:(-(0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,+20.,>*-(?( )*1*,3(:(0,4(0(4,4(0(4,(&6.,5213(:( 34,02)21.,>23*0),42;,+2:20-(@(.,>(1(3,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,(0(4,*+.(,-.0.

5986 5986 5986 5986 5986 5986 5986 598679 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5!86 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5!86 5986 5986 5986 5986 5986 5986

7 7 7 7 7 7 7 7 557 557 7 7 7 7 7 7 7 57 7 7 7 7 7 7 7 7 57 7

,,,,,,,,,,,#! 5986

7

,,,,,,,,,,,=A 5986

7

,,,,,,,,,,,"' 5986

5-

,,,,,,,,,,,"$ 5986

7

,,,,,,,,,,,=< 5986

5-

,,,,,,,,,,,#! 5986

7

,,,,,,,,,,,== 5986

7

,,,,,,,,,,,"' 5986

7

,,,,,,,,,,,"' 5986

7

,,,,,,,,,,,"! 5986

7

,,,,,,,,,,,"! 5986

7

,,,,,,,,,,,"# 5986

7

,,,,,,,,,,,=< 5986

7

,,,,,,,,,,,"# 5986

5-

,,,,,,,,,,,"$ 5986

7

,,,,,,,,,,,"" 5986

7

,,,,,,,,,,,"$ 5986

7

,,,,,,,,,,,=A 5986

5-

,,,,,,,,,,,"# 5986

5-

,,,,,,,,,,,"9 5986

7

,,,,,,,,,,,"! 5986

7

,,,,,,,,,,,"% 5986

7

,,,,,,,,,,,"= 5986

7

,,,,,,,,,,,"' 5986

7

,,,,,,,,,,,=< 5986

7

,,,,,,,,,,,=< 5986

7

,,,,,,,,,,,"! 5986

7

,,,,,,,,,,,"# 5!86

7

,,,,,,,,,,,"' 5986

7

,,,,,,,,,,,"" 5986 ,,,,,,,,,,,"9 5986 ,,,,,,,,,,,"% 5986

7 7 7

24(,1(&:(@(3.

*:*:

)*1*,3(:(0,4(0(4,4(0(4,(&6.,5213(:( 34,02)21.,)*0*0),>(3*,42;,;2:5(4(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,(0(4,*+.(,-.0. ,,,,,,,,,,,%' 5986

+5

(0.+,?*0.(0(

*:*:

)*1*,3(:(0,4(0(4,4(0(4,(&6.,5213(:( 34,02)21.,523(0))(0,42;,>26.3(0),:*6?(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, +7!,520-.-.4(0,(0(4,*+.(,-.0. ,,,,,,,,,,,"# 5986

7

?20.,-2@.

*:*:

,,,,,,,,,,,"" 5!86

7

;&(03.4(,1.(,(-&.3.(,5*31.

*:*:

,,,,,,,,,,,"' 5986

7

:,0*1,>*1-(-.

*:*:

,,,,,,,,,,,#= 5986

7

B.1:(0+?(&,0/D(0-(?(

*:*:

,,,,,,,,,,,"9 5!86

7

+26D?,@.-?(+3*3. (0.+(,+/6.J(& -2+?,;(1233( /;D.3(+(1. 1.:>(,1.+4. 5*31(,(1.,@.-/-/ +(&1.6,2B20-. +*-(1?(03/ 0*1,+23?/,.0-1(@(03/ -2@.,5*10(:(+(1. +(20-1(,0/D(6.(0( *+@(3*0,4&(+(0(& &21.,+(0C(?( B200?,/43(0.(,5*31. :(?(,5*10(:(,+(1. D21(,+*+31.,?*6.(0( +3,(6,:(.-(& B2>1.?(03.,5*31. +1.,:2.3(,&216.0( *3(:.,0.0)+.& B(13.0(,+(1. @.@.4,62+3(1. +(03/+/ :*&(::(-,0*1,B(C1. 620(,(51.(0. D203?,3.1/0.;(,1(:(-(00. (-.5,:(1?(-.+ 1/+(,(:(6.( >()*+,&(1.(0+?(&,(4>(1 (0)26(,-@.C(?(03. 1230/,B.31.(0.0)1*: :(-2,0/D.,(+3(@(0 1.+4(,;.31(,0*16.3( -2+.,(0-1.(0. :(13&(,?*0.3(,41.+3?(0.0)+.&

*:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*: *:*:

)*1*,3(:(0,4(0(4,4(0(4,(&6.,5213(:( 34,02)21.,1.(0),>(0-*0),42;,:(-(0),+*4*, +7!,520-.-.4(0,(0(4,*+.(,-.0. ..,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, 520)(@(+,C(1.0)(0,*3.6.3(+ -.0(+,52421C((0,*:*:,-(0,520(3((0, +7!8-7.D,3240.4,+.5.6 1*(0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, 520)*C.,6(>/1(3/1.*:,3(0(&I,(+5(6, -.0(+,52421C((0,*:*:,-(0,520(3((0, +7!,3240.4,+.5.6 -(0,>23/0 1*(0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, 520.6.4,C(6(0 -.0(+,52421C((0,*:*:,-(0,520(3((0, +7!8-7.D,3240.4,+.5.6 1*(0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, 521(@(3,).).,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,C(?(5*1(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42521(@(3(0,).). 521(@(3,).).,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,1(+*(0,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42521(@(3(0,).). 521(@(3,321(:5.6 1+.(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 1+.(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 1+.(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 1+.(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 1+.(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 1+.(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 1+.(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 1+.(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 1+.(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 1+.(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 *53-,6(>42+-(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,>23*0), -7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,>23*0), -7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,>23*0), -7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,>23*0), -7...,42521(@(3(0 *53-,5*+42+:(+,>*0)(,:(?(0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,-7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,>*0)(,:(?(0),,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,-7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 521(@(3,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,;2:5(4(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,;2:5(4(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,C(?(5*1(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,C(?(5*1(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,C(?(5*1(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,C(?(5*1(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42521(@(3(0 *53-,5*+42+:(+,:*0;(4,4(>(*,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,-7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,:*0;(4,4(>(*,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,-7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,:*0;(4,4(>(*,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,-7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,:*0;(4,4(>(*,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,-7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 521(@(3,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,0*+(,>(43.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,3/3/12C/,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42521(@(3(0 521(@(3,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,@(?,&.3(:,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,42521(@(3(0 124(:,:2-.4,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,C(?(5*1(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,124(:,:2-.+ *53-,5*+42+:(+,:*0;(4,4(>(*,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,-7...,124(:,:2-.+ 124(:,:2-.4,321(:5.6 124(:,:2-.4,321(:5.6 *53-,5*+42+:(+,1(+*(0,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, -7...,124(:,:2-.+

,,,,,,,,,,,"" ,,,,,,,,,,,"% ,,,,,,,,,,,#! ,,,,,,,,,,,"< ,,,,,,,,,,,"A ,,,,,,,,,,,=< ,,,,,,,,,,,#" ,,,,,,,,,,,#! ,,,,,,,,,,,#! ,,,,,,,,,,,#$ ,,,,,,,,,,,#$ ,,,,,,,,,,,#$ ,,,,,,,,,,,"A ,,,,,,,,,,,#$ ,,,,,,,,,,,"A ,,,,,,,,,,,"# ,,,,,,,,,,,"= ,,,,,,,,,,,"% ,,,,,,,,,,,#! ,,,,,,,,,,,#! ,,,,,,,,,,,"# ,,,,,,,,,,,"9 ,,,,,,,,,,,#$ ,,,,,,,,,,,"# ,,,,,,,,,,,"# ,,,,,,,,,,,"% ,,,,,,,,,,,"' ,,,,,,,,,,,#' ,,,,,,,,,,,"% ,,,,,,,,,,,#$ ,,,,,,,,,,,#< ,,,,,,,,,,,"= ,,,,,,,,,,,"= ,,,,,,,,,,,"# ,,,,,,,,,,,""

7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7

)*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,426(+,(&6.,5213(:( )*1*,:(32:(3.4(,(&6.,5213(:( )*1*,:(32:(3.4(,(&6.,5213(:( )*1*,520-.-.4(0,42@(1)(02)(1((0, (&6.,5213(:( )*1*,520-.-.4(0,42@(1)(02)(1((0, (&6.,5213(:( )*1*,520C(+,(&6.,5213(:(

:KLMKNOLKI,,,,,,,,,,,,CKPOKLQ,9$!<

05&+*.%"8+!%2",').!8%515%*.,5)

4#,#%24"1.3%,3?%(#($@#?,#(A#

,,,,,,,,,,,=# ,,,,,,,,,,,== ,,,,,,,,,,,=< ,,,,,,,,,,,== ,,,,,,,,,,,"% ,,,,,,,,,,,"9 ,,,,,,,,,,,'# ,,,,,,,,,,,"# ,,,,,,,,,,,"9 ,,,,,,,,,,,"$ ,,,,,,,,,,,"% ,,,,,,,,,,,"A ,,,,,,,,,,,"# ,,,,,,,,,,,"! ,,,,,,,,,,,=9 ,,,,,,,,,,,"# ,,,,,,,,,,,"9 ,,,,,,,,,,,"% ,,,,,,,,,,,"9 ,,,,,,,,,,,"$ ,,,,,,,,,,,=# ,,,,,,,,,,,"9 ,,,,,,,,,,,=" ,,,,,,,,,,,=# ,,,,,,,,,,,"$ ,,,,,,,,,,,"A ,,,,,,,,,,,"" ,,,,,,,,,,,"= ,,,,,,,,,,,"9 ,,,,,,,,,,,=A ,,,,,,,,,,,#A ,,,,,,,,,,,"# ,,,,,,,,,,,#" ,,,,,,,,,,,#!

10

5986 5986 5!86 5!86 5!86 5!86 5986 5986 5986 5986 5986 5986 5!86 5986 5986 5986 5986 5!86 5986 5986 5986 5!86 5986 5986 5986 5!86 5!86 5986 5986 5986 5!86 5986 5986 5986 5986


SAMBUNGAN

PALEMBANG EKSPRES

JUMAT, 4 JANUARI 2019 www. palpres.com

Semangat Baru & Terpercaya

11

Cukup Bawa ...........................................................DARI HALAMAN 1 Lancar, Terbuka Untuk ............................................................................DARI HALAMAN 1 Artinya pelayanan kesehatan berjalan dengan baik, monitor kita sampai kecamatan, puskesmas, semua bupati/walikota sudah menggratiskan itu,” ungkap Gubernur Herman Deru di selasela kegiatannya menerima audiensi Direktur Utama RSMH Palembang di Griya Agung, Kamis (3/1). Pernyataan orang nomor satu di Pemerintah Provinsi (Pemprov) ini sekaligus menjawab kekhawatiran masyarakat, pasca adanya kebijakan pemerintah pusat yang ditandai dengan terbitnya Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 82 Tahun 2018 tentang Jaminan Kesehatan. Sebagai bentuk dan dukungan atas Perpres 82/2018 tersebut, Gubernur Sumsel Herman Deru berkomitmen untuk mengintegrasikan program Jaminan Sosial Kesehatan (Jamsoskes) ke dalam kepesertaan Jaminan Kesehatan Nasional dan Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS). Hal ini pula dibuktikan dengan diterbitkannya Surat Edaran Gubernur Sumatera Selatan Nomor : 057/SE/DINKES/2018 Tentang Penghentian Program Jamsoskes Sumsel. “Meskipun program Jamsoskes telah berakhir per 31 Desember 2018, namun per 1 Januari 2019 bagi peserta eks Jamsoskes dari kalangan masyarakat miskin atau tidak mampu yang ingin berobat, atau membutuhkan pelayanan gawat darurat secara otomatis akan tetap dilayani oleh pihak Puskesmas atau Rumah Sakit

bekerjasama dengan BPJSKesehatan,” sebut HD. Mantan bupati Ogan Komering Ulu (OKU) Timur dua periode ini memastikan di awal 2019 tidak ada masalah serius yang terjadi terkait dengan masalah pelayanan kesehatan di seluruh wilayah Sumsel. “Semua masyarakat miskin yang dulunya pengguna Jamsoskes tetap bisa berobat di tingkat Puskesmas dan Rumah Sakit di Kabupaten/ kota dalam Provinsi Sumsel,” tambahnya. Enam bulan kedepan imbuh suami Febrita Lustia ini, seluruh masyarakat Sumsel sudah harus memiliki kartu BPJS. “Universal Healty Coverage (UHC) target kita, maksimal di enam bulan kedepan (Juni 2019), 95 persen masyarakat Sumsel sudah punya kartu BPJS,” terangnya. Sebelumnya, Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Sumsel, Dra Lesty Nurany mengharapkan kerjasama yang baik dalam upaya optimalisasi pencapaian UHC di seluruh Kabupaten/Kota di Sumsel dengan memanfaatkan seluruh sumber daya yang ada. Seperti alokasi anggaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Sumsel, APBD Kabupaten/ Kota, kuota Penerima Bantuan Iuran (PBI) APBN, Pajak rokok Provinsi Sumsel/Kabupaten/Kota, keterlibatan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD), Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dan yang lebih penting lagi kesadara-

an peserta mandiri/masyarakat mampu. “Dari dana APBD Provinsi Sumsel tersedia kuota peserta sebanyak 202.898 jiwa yang saat ini telah terpenuhi 167.713 (82,6%). Dengan terpenuhinya kuotakuota yang tersedia dapat mengeliminasi kemungkinan adanya masyarakat miskin/ tidak mampu yang belum terdaftar menjadi Peserta JKN-KIS,” jelas Lesty. Untuk itulah pihaknya terus melakukan edukasi kepada semua lapisan masyarakat agar segera mendaftarkan diri ke BPJS Kesehatan melalui Kantor cabang BPJS Kesehatan, Mobile JKN, Website BPJS Kesehatan, BPJS Care Center 1500 400. Selain itu menurut dia, perlu dipersiapkan pada era UHC adalah tersedianya fasilitas pelayanan kesehatan bermutu dengan melengkapi sarana prasarana dan SDM berkualitas serta mempermudah akses mendapatkan pelayanan kesehatan. Sementara itu, Direktur Utama (Dirut) RSMH Palembang, Mohammad Syaril menegaskan, RSMH Palembang siap melayani apa yang sudah diinstruksikan oleh Gubernur Sumsel Herman Deru terkait dengan pelayanan kesehatan bagi masyarakat Sumsel. “Selagi dia masyarakat Sumsel akan kita layani dengan sebaik-baiknya. Jangankan pakai KTP, tidak pakai KTP pun tetap akan dilayani,” terangnya. BET/RIL

All Stars – Alex ...................................................DARI HALAMAN 1 Menurut dia, Alex memang sosok yang kerap melakukan terobosan luar biasa, khususnya olahraga. Seperti yang dilakukan saat ini, bukanlah perkara mudah bisa mengumpulkan pemain timnas dengan era yang berbeda-beda. “Turnamen ini pun bukan di satu tempat saja, tapi ke seluruh kabupaten/kota di Sumsel. Ini terobosan luar biasa dalam dunia sepakbola,” ucap Asisten Pelatih Martapura FC ini. Dengan event ini, maka sepakbola di Sumsel akan kembali bergairah. Apalagi nantinya bakal melibatkan pemain-pemain dari berbagai SSB di Sumsel. “Turnamen Alex Noerdin Cup akan dapat memotivasi pemain dari SSB di Sumsel,” kata pelatih Akademi Asia 25 Banjar Baru ini. Senada mantan gelandang Laskar Wong Kito, Amirul Mukminin. Pemain yang juga kini memperkuat Martapura FC ini pun tak bisa menutupi kegembiraannya saat diminta terlibat dalam event akbar Alex Noerdin Cup yang bakal bergulir awal Januari sampai April nanti. “Sumsel kampung halaman saya, sekarang saya diminta ikut dalam Alex Noerdin Cup, tentu saja langs-

ung saya terima. Bangga bisa ikut dalam even sebesar ini, bersama mantan pemain Timnas dan nanti ada pemain bintang dunia Ronaldinho,” ucapnya. Alex memang dikenal sangat peduli dengan olahraga. Banyak event bertaraf internasional dimainkan di Sumsel. Yang sedang berjalan saat ini pun menjadi bagian gagasan brilian dari mantan Gubernur Sumsel ini. “Senang bisa terlibat dalam even besar ini. Terima kasih telah mengundang saya pada Alex Noerdin Cup,” jelasnya. Setiba di Bandara SMB II Palembang, para pemain Timnas All Star diarak keliling Kota Palembang. Start di mulai dari Bandara-Jalan Tanjung Api-api menuju ke Jalan Basuki Rahmat-Jalan M Isa- Jalan Merdeka dan berakhir di Hotel The Zuri Palembang, tempat pemain menginap. Setelah beristirahat sejenak, pemain Timnas All Star dijamu mantan Gubernur Sumsel, H Alex Noerdin di Rumah Makan Pagi sore di depan RSMH Palembang. Dalam jamuan makan malamnya, penggagas turnamen Alex Noerdin Cup yakni Alex Noerdin men-

gucapkan terima kasih kepada 34 pemain timnas yang dapat bergabung dalam misi mulia ini. “Kegiatan ini merupakan misi mulia, kita berikan rakyat kegembiraan. Memberikan mereka (anak-anak) hiburan sekaligus edukasi. Kita lihat pasti ada yang bagus. Nanti saya akan pikirkan kelanjutan mereka,” jelasnya. Ia berharap, turnamen Alex Noerdin Cup dapat berjalan dengan sukses. “Insya Allah akan berhasil sampai akhir. Kita akan keliling Sumsel, ada saatnya kita keliling kota besar di Indonesia,” cetus mantan gubernur Sumsel dua periode ini. Ditambahkan Ketua Pelaksana Turnamen Alex Noerdin Cup, Edi Sofyan, Alex Noerdin mengumpulkan pemain timnas Indonesia untuk memberikan edukasi kepada anak-anak yang jumlahnya kurang lebih 6 ribu orang. “Kita sudah siap untuk keliling Sumsel memberikan ilmu kepada anak-anak. Kita sudah kenyang makan garam di timnas Indonesia. Saatnya memberikan pelajaran, ilmu, pengalaman kepada mereka,” pungkasnya. RIL

Geger, Video ...........................................................DARI HALAMAN 1 Mendapat kiriman foto syur tersebut, korban bersama orang tua melaporkan kejadian itu ke Polsek Lawang Kidul. Hingga Pelaku pun berhasil ditangkap dirumahnya, Rabu (2/1) sekitar pukul 14.30 WIB. Selain berhasil mengamankan pelaku, petugas juga berhasil mengamankan 2 buah pirek sabu seberat 2,62 gram dan 3 buah plastik klip bekas sisa sabu sabu, satu botol bong alat hisap sabu dan sebuah tas yang

digunakan menyimpan barang haram tersebut. Kini pelaku bersama barang buktinya diamankan di Mapolsek Lawang Kidul. Penangkapan pelaku bermula dari adanya informasi dari masyarakat bahwa pelaku yang merupakan DPO kasus pemerasan tersebut tengah berada di rumahnya. Lalu petugas meluncur ke rumah pelaku dan berhasil membekuknya tanpa perlawanan. Kemudian petugas meng-

geledah rumahnya hingga berhasil menemukan barang haram di dalam tas warna hitam tersimpan di kamarnya. Pelaku mengaku bahwa narkoba tersebut miliknya. Kapolres Muara Enim, AKBP Afner Juwono melalui Kabag Opsnya, Kompol Irwan Andeta, ketika dikonfirmasi, Kamis (3/1) membenarkan penangkapan tersebut. “Pelaku bersama barang buktinya telah diamankan di Mapolsek Lawang Kidul,” jelasnya. AFU

Pembunuhan Ponia .................................DARI HALAMAN 1 kedua rekannya Riko warga Muara Pinang, Lintang, Empat Lawang dan Jefri warga Palembang diringkus di kontrakanya yang berjarak sekitar 200 meter. “Untuk sementara ini, motif pembunuhan yang dilakukan ketiga tersangka ini dilatari hutang piutang,” ujar Kasat Reskrim.

Sejauh ini, kepada para tersangka bakal dijerat pasal 338 KUHP pembunuhan berencana. “Kedua pelaku (Riko dan Jefri) memang sudah dihubungi tersangka Tika dua minggu sebelum kejadian, yakni tanggal 20 Desember 2018 lalu. Mayat kedua korban ditemukan lima

hari kemudian, disusul jasad anak korban di aliran Lematang,” katanya. Sementara, pengakuan Tika, dirinya sangat menyesal. “Saya siap terima hukuman biarpun itu hukuman mati, tapi tolong pak, anak saya,” pungkas Tika diintrogasi Kapolres Pagaralam. KOE

Istri Diperkosa, ..................................................DARI HALAMAN 1 “Dari sanalah, kita berhasil mengamankan barang bukti baju korban dan baju tersangka. Terkait barang bukti sajam ketika diambil keterangan, pengakuan JY dibuang tersangka ke Sungai Keramasan, masih dicari,” terangnya. Sedangkan, tersangka JY mengatakan, nekat mengha-

bisi nyawa korban lantaran kesal dengan ulah korban yang telah melakukan aksi pemerkosaan terhadap istrinya. “Saya kesal karena dia telah memperkosa istri saya dengan cara membekap mulutnya. Setelah itu, istri saya ngadu ke saya,” ujarnya. Mendapatkan laporan aksi pemerkosaan dari istrinya,

tersangka langsung keluar rumah mencari keberadaan korban. Tepat di TKP, tersangka bertemu dengan korban dan langsung menikam korban sebanyak dua kali. “Setelah itu, saya langsung lari ke Bangka. Tapi dalam pelarian itu, saya merasa tidak tenang, lalu saya menyerahkan diri,”tukasnya. JAN

Jhony Arliansyah, Konsultan lalu-lintas Jembatan Musi IV menjelaskan, dengan membuka jembatan ini diharapkan mengurangi kemacetan yang terjadi di Kota Palembang. “Dari data yang saya amati Jembatan Musi IV ini dapat mengurangi kemacetan 20-30 persen di kota Palembang,” ujarnya, Kamis (3/1). Dia menuturkan, pihaknya akan terus melakukan eva-

luasi terhadap menajemen lalu-lintas yang ada di Kota Palembang. Mulai dari pengambilan data kemacetan, data jam sibuk, maupun jumlah lalu-lintas yang lewat. Pengambilan data ini sendiri berlangsung selama dua hari. Selain menjadi penghubung antara Jalan KH Azahari, Kelurahan 14 Ulu, Kecamatan Seberang Ulu (SU) II dengan Jalan Slamet Ri-

yadi, Kelurahan Lawang Kidul, Kecamatan Ilir Timur (IT) II, jembatan ini juga menjadi wisata baru bagi warga kota Palembang. Pasalnya jembatan yang baru mulai kemarin disimulasikan ini berfasilitas pencahayaan yang menarik bagi warga Kota Palembang khususnya pada malam hari. Sementara itu salah satu warga, Yessy (21) menuturkan, jembatan ini sangat bagus.

“Saya berharap jembatan ini dapat mengurangi kemacetan yang ada di Kota Palembang, dan semoga jembatan ini dapat ditambahkan fasilitas seperti tempat duduk yang ada di Ampera,” tukasnya. Dengan adanya Jembatan Musi IV, pemerintah mengharapkan kemacetan dapat berkurang dan dapat menambah minat wisatawan untuk datang ke kota yang dijuluki kota internasional. DYN

Babak Baru, Warso ..........................................................................................DARI HALAMAN 1 Kuasa Hukum Warso, Rico Roberto SH didampingi Alek Pander SH mengatakan, upaya ini sendiri dilakukan karena pada mediasi beberapa kali di PN Sekayu belum menemukan titik kesepakatan. Sebab, pihaknya menilai memang telah melanggar prinsip utama keberadaan bank yang diatur dalam Undang-Undang (UU) Perbankan nomor 10 tahun 1998, UU Perlindungan Konsumen pasal 19 nomor 08 tahun 1999, dan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada pasal 25 nomor 1/POJK. 07/2013 tentang perlindungan konsumen sektor jasa keuangan. “Dan memang benar, dalam aturan yang disebutkan

klien kami merasa dirugikan serta menilai jasa keuangan telah lalai. Maka dalam POJK harusnya pelaku usaha jasa keuangan bertanggung jawab atas kerugian konsumen yang ditimbulkan akibat kesalahan maupun kelalaian, pengurus, pegawai, atau pihak ketiga yang bekerja untuk kepentingan pelaku usaha jasa keuangan yakni Bank Mandiri Cabang Sekayu,” jelasnya. Atas dasar itulah, lanjut Riko pihaknya melaporkan pihak Bank Mandiri Cabang Sekayu ke Polres Muba agar bisa ditindaklanjuti kerugian yang dialami oleh klien kami. “Sebab luasan tanah dan bangunan rumah yang telah tersertifikat seluas 70x60 me-

ter persegi, di mana sebagai jaminan atas pinjaman klien kami sebesar Rp 200 juta dan telah dilunasi oleh klien kami pada Januari 2018 lalu,” bebernya. Sementara itu, Kepala Satuan Reserse Kriminal (Kasat Reskrim) Polres Muba, AKP Deli Haris SH MH membenarkan bahwa pihaknya telah menerima laporan dari warga atas nama Warso Asrofi. “Ya, sudah diterima tentunya akan kita proses atas laporan terhadap pihak Bank Mandiri Cabang Sekayu, yang telah menghilangkan sertifikat asli atas nama Warso Asrofi,” tegasnya. Terpisah, Legal Manager Bank Mandiri Regional II/ Sumatera 2, Ilham Soetansah

ketika dikonfirmasi mengaku, telah mendapatkan informasi atas laporan dari kuasa hukum pak Warso Asrofi. “Yang jelas, kita (Bank Mandiri) yang telah disampaikan pada keterangan pers lalu karena hilangnya sertifikat pada proses Notaris. Menghormati proses hukum sedang berjalan seperti pada sidang perdata tahap mediasi. Nah, untuk pidana yang kita terima,” kata Ilham. Namun disinggung bilamana dimintai keterangan oleh Polres Muba, Ilham menegaskan, pihaknya akan ikuti prosedur yang ada dan akan kooperatif. “Kita akan datang kalau memang dipanggil dan dimintai keterangan,” tandasnya. SAF

Aktif Kembali, P3N ..........................................................................................DARI HALAMAN 1 Gubernur Sumsel Herman Deru menegaskan, fungsi dari P2UKD dan P2UKK tidak hanya sebatas menjalankan tugas sebagai penghulu saja, namun juga harus menjadi penghubung antara masyarakat dengan pemerintah, umat dengan ulama, serta antar umat beragama. “Mereka yang dulunya pernah menjadi P3N direkrut kembali, namun tugas dan tanggung jawabnya ditambah, begitu juga dengan honornya kita akan tambah. Ini karena peran dan fungsi dari P2UKD dan P2UKK ini sangat penting dalam rangka pembinanan umat,” tegas HD. Setelah mengaktifkan P3N, HD berjanji ke depan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumsel juga akan segera membentuk petugas penghubung urusan keagamaan di desa dan kelurahan bagi non muslim. “Gubernur itu adalah pemimpin bagi semua umat di wilayah daerahnya masingmasing, bukan hanya umat muslim namun juga umat

agama lainnya yang sah di negeri ini,” jelasnya. Dalam peringatan HAB Kemenag RI ke-73 tahun 2019 tingkat Provinsi Sumsel kali ini, Gubernur Herman Deru menerima penghargaan dari Kantor Wilayah (Kanwil) Kemenag Provinsi Sumsel atas inovasi pelopor serta penggerak P2UK desa dan kelurahan dalam Provinsi Sumsel. Hadir dalam peringatan HAB Kemenag kali ini anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI Asmawati, Wakil Gubernur Sumsel Mawardi Yahya, Ketua DPRD Provinsi Sumsel HM Aliandra Pati Gantada, Wakapolda Sumsel Brigjen Pol Denni Gapril dan Kakanwil Kemenag Sumsel HM Alfajri Zabidi. Sementara itu, dalam pidato tertulis Menteri Agama RI Lukman Hakim Saifuddin yang dibacakan Gubernur Herman Deru menegaskan, peringatan HAB Kemenag pesan untuk mewujudkan supremasi nilai-nilai ke-

Tuhanan dan keagamaan sebagai ruh pembangunan dan kemajuan bangsa. Terlebih masalah agama adalah hal yang amat peka jika tidak ditangani dengan hati-hati dapat menimbulkan persoalan yang rumit. Karena itu jajaran Kemenag dituntut kematangan dalam cara berpikir dan bertindak dalam mengelola urusan bidang keagamaan, menjaga tetap menjaga kerukunan antar umat beragama di Indonesia. “Dalam beberapa tahun terakhir Kemenag telah meraih sejumlah capaian dalam Reformasi Birokrasi. Juga indeks kepuasaan publik atas pelayanan keagamaan, seperti pelayanan haji dan pelayanan pencatatan nikah yang terus meningkat,” katanya. Di samping itu Menag menegaskan, organisasi dan satuan kerja di lingkungan Kemenag RI sejak tahun 2017 hingga 2018 telah menerapkan pelayanan terpadu satu pintu (PTSP) dan mengembangkan digitalisasi

pelayanan publik di bidang keagamaan. “Kita sangat bersyukur dapat mencapai hal tersebut, apalagi ini sesuai dengan sesuai arahan Menteri Agama, yang mana kita sudah menerapkan PTSP sejak awal program ini digagas beberapa tahun lalu. Dan kini kita sudah menerapkan aplikasi PTSP berbasis web yang mempermudah dan meningkatkan layanan terhadap masyarakat,” ujar Kepala Kanwil Kemenag Sumsel, HM Alfajri Zabidi diwawancarai usai upacara peringatan HAB Kemenag ke-73 di Griya Agung Palembang, Kamis (3/1). Sementara itu, melalui peringatan HAB Kemenag ke-73, Kemenag Sumsel mengajak masyarakat untuk menjaga kerukunan umat beragama. “Mari kita jaga kerukunan antar sesama, walaupun berbeda agama kita bersaudara dengan menjaga kerukunan umat beragama,” tukasnya. KUR/RIL

1 Hari 1 GigaByte.................................................................................................DARI HALAMAN 1 Dengan begitu, penghobi olahraga berlari ini merasakan kepuasan batin jika bisa membantu sesama melalui ulasan artikel yang dibaginya. Seolah tidak cukup berkreasi di dunia Blog, perempuan tomboy ini juga menjajal sosial media seperti Youtube dan Instagram yang memiliki massa cukup banyak. Tidak heran jika perempuan berkulit sawo matang ini tidak bisa jauh dari telepon seluler (ponsel) pintar yang didukung dengan performa kartu provider yang mumpuni. Dan itu dibuktikannya

dengan setia menggunakan kartu Telkomsel sejak 2008, bahkan untuk mendapatkan kartu di tahun tersebut diakuinya juga bukan perkara mudah. “Pertama kali memang langsung pakai kartu Telkomsel pada 2008, dan sempat memiliki kartu operator lain tapi hanya Telkomsel yang bisa diandalkan,” ungkapnya. Hal itu dibuktikannya sendiri ketika harus menjalankan tugas hingga ke daerah terpencil di wilayah Sumatera Selatan (Sumsel), kartu Telkomsel masih bisa digunakannya untuk

menghubungi keluarga bahkan bisa unggah (upload) foto di sosial media. Sebagai penggiat di sosial media, Suzan juga ingin selalu bisa membagikan artikel, info dan gambar yang bisa bermanfaat. Banyaknya konten yang ingin dibagi dalam sehari perempuan berhijab ini bisa menggunakan 1 GigaByte (GB) dalam sehari mulai dari menjelajah (browsing) dan unggah. “Setiap hari memang selalu ada yang dibagi di sosial media dan untuk unggah video atau foto melalui ponsel bisa sekitar 1 menit tapi kalau menggunakan

wifi bisa 10 menit, jadi pakai Telkomsel memang terbukti karena akses internetnya cepat,” beber dia. Tentunya untuk mengakomodir keinginannya bisa tetap eksis di sosial media membutuhkan ransum berupa kuota data, Suzan mengaku dalam sebulan bisa menghabiskan data hingga 30 GigaByte. Untuk itu, Suzan merasa sangat terbantu dengan kerapnya Telkomsel memberikan penawaran Super Deal berupa kuota besar dengan harga hemat termasuk juga Hot Offer yang menjadi andalan, ditambah lagi beli pulsa bonus data. LA

Begal Lawan Petugas ..................................................................................DARI HALAMAN 1 Berdasarkan informasi, kejahatan pelaku terungkap hasil penyidikan petugas menindaklanjut laporan korban Anita Sari (15) pelajar SMP warga Dusun II Desa Suka Merindu Kecamatan Stl Ulu Terawas melaporkan kejadian hilangnya sepeda motor terjadi 6 November 2018 silam. Kejadian saat korban hendak pulang sekolah dengan mengendarai sepeda motor berboncengan melintasi jalan di Desa Sukamana. Pelaku tiba-tiba

muncul dengan memaksa menghentikan laju sepeda motor. Dan ketika korban mencoba melawan, pelaku sendirian mengeluarkan sebilah parang dan mengancam korban agar memberikan sepeda motor miliknya. Alhasil, korban dan temanya merasa ketakutan langsung meninggalkan sepeda motor dan pelaku dengan membawa sepeda motor hasil perampasan. Setelah mengentahui ke-

beradaan tersangka, petugas diam-diam mengikuti pelaku langsung turun dari mobil di pinggir jalan Dusun Pangkalan Desa Sukaraya Baru Kecamatan Stl Ulu Terawas. Hanya saja, ketika hendak diborgol pelaku melarikan diri dan mencoba melakukan perlawanan dengan mencabut pisau dari pinggangnya. Dengan sigap anggota pun melayangkan tembakan terukur mengenai betis kanan. Dan tak berdaya, pelaku langshng

roboh bersimbah darah. “Pelaku sudah menajdi DPO kita. Pelaku berhasil kita tangkap setelah lebih dulu mencoba melawan petugas dengan mencabut sajam. Dan dengan, terpaksa pelaku kita berikan hadiah timah panas. Dan kini, pelaku sudah kita larikan tim medis puskesmas terdekat kemudiah kita masukan sel penjara Mapolasek,” beber Kapolsek BKL Ulu terawas Iptu Khairudin. HAR

Ibu dan Anak Jadi ..............................................................................................DARI HALAMAN 1 Tak pelak motor korban mengalami kerusakan cukup parah, untungnya ibu dan anak ini mengalami luka ringan seperti ibu Suryani mengalami keseleo tangan kiri, robek punggung, lecet tangan dan kaki, sedangkan anaknya robek lutut kiri, lecet tangan dan kaki. “Yang saya lihat tadi motor itu dari arah timbangan menuju ke arah Indralaya dari depan

datang mobil inova yang mau belok. Kemungkinan karena menghindari jalan yang rusak di lokasi itu sehingga terjadi kecelakaan. Alhamdulillah, tidak ada yang luka serius,” tutur Hamzah yang kebetulan berada di lokasi saat kejadian. Di Tempat Kejadian Perkara, puluhan nasi bungkus dalam kantong kresek terburai di badan jalan. Polisi dari Satlantas

Polres Ogan Ilir telah mengamankan kedua kendaraan yang terlibat laka tersebut dan mengatur lalu lintas. Sementara itu, Kapolres Ogan Ilir, AKBP Ghazali Ahmad melalui Kasat Lantas AKP Desi membenarkan kejadian tersebut, menurutnya, Mobil kijang innova tersebut kemudian lepas kendali kekanan jalan menabrak depan Ran

Mobil Dump truck nopol BG 8130 IK yg dikemudikan oleh sdr. Marwi bin Damhar (28). “Akibat kejadian ini korban mengalami luka dan kerugian material,” ujar Kasat. Terpantau, atas kejadian ini lalu lintas mengalami macet cukup panjang, sekitar 500 meter, baik dari arah timbangan menunju Indralaya dan sebaliknya. VIV


PENDIDIKAN SUMSEL

PALEMBANGEKSPRES EKSPRES PALEMBANG

JUMAT,34JANUARI JANUARI2019 2019 KAMIS, www.palpres.com palpres.com 12 www.

Semangat Baru Baru & & Terpercaya Terpercaya Semangat

HD Nantikan Sumbangsih Pemikiran ADI Sumsel PALEMBANG, PE Sumbangsih pemikiran para ilmuwan, cendikiawan, hingga dosen, ulama dan tokoh agama penting dan sangat diperlukan bagi percepatan pembangunan Sumatera Selatan (Sumsel). Pernyataan itu dikatakan Gubernur Sumsel Herman Deru saat menerima audiensi Pengurus Asosiasi Dosen Indonesia (ADI) Sumsel di Griya Agung, Kamis (3/1). Sebagai Kepala Daerah, ia butuh masukan dan sumbang saran pemikiran secara ilmiah dari para dosen, cendikiawan dan lainnya untuk membuat suatu kebijakan. Karena kebijakan yang baik hanya dapat dilahirkan dari pengetahuan yang mumpuni. Untuk itulah Mantan Bupati OKU Timur itu mengaku sangat menantikan audiensi dengan para dosen dari asosiasi ini sejak dirinya dilantik 1 Oktober 2018.

DISKUSI | Gubernur Sumsel Herman Deru berdiskusi dengan pengurus Pengurus Asosiasi Dosen Indonesia (ADI) Sumatera Selatan FOTO HUMAS PEMPROV SUMSEL FOR PALPRES

di Griya Agung, Kamis (3/1).

“Saya harus akui, sebagai Gubernur dan Pemprov sangat butuh masukan-masukan seperti ini. Contohnya waktu saya mau mencabut Pergub soal batubara, waktu itu mau final saya minta masukan dari profesor Erika yang memang ahli di bidang transportasi,” jelasnya.

Lebih jauh dikatakannya mengenai mekanisme masukan dan sumbangsih pemikiran itu bisa dilakukan lebih fleksible, sehingga tak harus selalu dengan cara yang formal. “Kalau ada yang perlu didiskusikan silakan datang ke saya atau ke Dinas terkait misalnya pendidikan atau

terkait artikel bisa menghubungi staf khusus bidang media. Ayo kita bicarakan yang penting ini bermanfaat untuk masyarakat. Apalagi ini organisasi non profit apa yang bisa pemprov bantu akan kita berikan,” ujarnya. Dalam kesempatan itu, HD juga mengimbau kepada ADI

Sumsel untuk menggelar kegiatan yang bisa merumuskan suatu rekomendasi. Apalagi kegiatan para dosen ini menurutnya merupakan salah satu kegiatan yang elit. “Itu wajib, jadi jangan hanya seminar, dikusi dan pertemuan saja. Harus menghasilkan rekomendasi jadi ada

manfaatnya. Itu yang sangat saya tunggu,” ujarnya. Sementara itu Ketua Umum ADI Sumsel, Prof. Dr. Abdullah IDI, M.ED mengaku sangat senang pengurus ADI bisa beraudiensi setelah 3 tahun lalu berdiri. Saat ini menurutnya ADI masih merintis organisasi, dan saat ini mulai banyak dosen di Sumsel yang berminat bergabung dalam ADI Sumsel. Selain melaporkan rencana ADI mengirim anggotanya pada konfrensi internasional di Vietnam, kedatangan pengurus ADI ini juga sekaligus perkenalan diri. “Setelah 3 tahun baru ini kami bisa audiensi. Tentu kami senang sekali. Dalam kesempatan ini kami juga ingin meminta restu mengirim beberapa pengurus ini ke Vietnam,” jelasnya. Selanjutnya kedatangan mereka ini juga untuk mengenalkan beberapa visi utama

ADI Sumsel. Di antaranya untuk mengembangkan hal yang berkaitan dengan Perguruan Tinggi (PT), pendidikan dan pengajaran kemudian penelitian dan pengabdian masyarakat. “Itu yang kami kembangkan termasuk masalah karier dosen dan bantuan hukumnya. Maksud kedatangan ini juga untuk mendapatkan arahan Gubernur selaku Pelindung asosiasi,” jelas Abdullah. Beberapa pengurus ADI Sumsel lainnya juga tampak hadir dalam audiensi tersebut seperti Sekretaris Jendral ADI Sumsel Prof.Dr.Alfitri, M.SI, Sekretarus I ADI Sumsel, Dr. Tien Yustini, Bendahara Umum ADI Sumsel, De Yulia Tri Samiha,Koordinator ADI Kab/ Kota, Dr. Husniyati M.Kes, Ketua Divisi Bidang Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat Dr.Novi M.SI, Koordinator ADI Kampus STIPADA Dr.Windi. RIL

ASUS VivoBook S S330

Laptop Mungil dan Stylish Buat Kawula Muda JIKA ada sebuah laptop yang bisa merepresentasikan jiwa muda yang dinamis, seri VivoBook terbaru adalah jawabannya. ASUS yang merupakan produsen laptop terdepan di Indonesia telah berhasil menghadirkan VivoBook sebagai jajaran laptop para kawula muda. Selain memiliki desain yang sangat stylish, seri VivoBook terbaru memiliki bodi yang sangat ramping dan ringan, serta hadir dengan performa powerful untuk menunjang kegiatan sehari-hari. Kali ini, VivoBook telah berevolusi dan tampil lebih ringkas melalui VivoBook S330. Laptop yang merupakan saudara dari VivoBook S430 ini tampil dengan layar Full HD berukuran 13,3 inci yang dibalut dengan bodi stylish, ringkas, dan ringan sehingga cocok untuk dibawa bepergian. Teknologi NanoEdge Display yang membalut layar laptop ini memiliki bezel yang sangat tipis membuat pengalaman visual lebih nyata dan tanpa batas. NanoEdge Display merupakan fitur eksklusif pada laptop premium ASUS yang memungkinkan layar bisa tampil dengan bezel sangat tipis, yaitu 4,3 milimeter pada VivoBook S330. Berkat bezel yang sangat tipis tersebut, laptop ini memiliki screen-to-body ratio hingga 89 persen, lebih besar dari laptop 13 inci lainnya. Bezel tipis juga membuat pengalaman visual lebih baik dan tampilan terasa tanpa batas. Layar VivoBook S330 tidak hanya seakdar tipis. Layar tersebut mengusung resolusi Full HD yang sangat cocok untuk berbagai kebutuhan, mulai dari bekerja, berselancar di dunia maya, hingga menikmati sajian hiburan digital. Layar VivoBook S330 memiliki sudut penglihatan (viewing angle) yang sangat lebar, yaitu hingga 178 derajat untuk memastikan pengalaman visual terbaik. VivoBook S330 masih memiliki satu fitur premium lainnya, yaitu ErgoLift Design. Fitur ini membuat bodi VivoBook S330 terangkat dan membentuk sudut 2,5 derajat saat digunakan. Berkat posisi tersebut, laptop ini menjadi lebih ergonomis dan nyaman saat digunakan terutama ketika mengetik. Selain itu, ErgoLift Design juga membuat VivoBook S330 lebih dingin karena sirkulasi udara di bawah laptop menjadi lebih lancar karena bodinya yang terangkat saat digunakan. Salah satu keunggulan utama VivoBook S330 adalah bodinya yang ringkas dan ringan. Meski memiliki ukuran layar 13,3 inci, ukuran bodi laptop ini tampil layaknya laptop dengan layar 11 inci sehingga sangat mudah dibawa bepergian. Dengan ketebalan hanya 17,9 milimeter dan bobot 1,2 kilogram, VivoBook S330 merupakan laptop yang tepat untuk dijadikan teman bekerja di café secara mobile. ASUS VivoBook S330 juga tampil sangat stylish dan merefleksikan jiwa muda yang dinamis. Laptop ini hadir dengan konstruksi bodi berbahan aluminium yang sangat kokoh serta memiliki desain unik dengan brushed finish di bagian keyboard, membuatnya tampil lebih unik dan elegan. Keyboard-nya juga sudah dilen-

gkapi dengan backlight untuk penggunaan di kondisi gelap. ASUS menghadirkan dua pilihan warna untuk VivoBook S330. Warna pertama adalah Pink Metal yang sangat cantik sekaligus stylish. Sementara warna kedua adalah Gold metal yang memadukan nuansa mewah dengan sensasi elegan. Performa Terbaik di Kelasnya ASUS VivoBook S330 tidak hanya sedap dipandang dan mudah dibawa bepergian. Laptop mungil ini merupakan pusat multimedia dengan performa yang powerful. Sebagai laptop terbaru dari ASUS, VivoBook S330 sudah ditenagai oleh berbagai hardware terkini yang akan memastikan pengalaman penggunaan terbaik. VivoBook S330 ditenagai oleh prosesor Intel Core i3 8130U yang powerful sekaligus hemat daya. Possessor Intel Core generasi ke-8 tersebut menggunakan konfigurasi dual-core dengan 4 thread, dan memiliki kecepatan pemrosesan hingga 3,4GHz. Prosesor tersebut didukung oleh RAM LPDDR3 yang dipatok pada kecepatan 2133MHz berkapasitas 4GB. Untuk penyimpanan, VivoBook S330 mengandalkan SATA SSD berkapasitas 256GB. SSD dipilih karena dimensinya yang lebih mungil serta memiliki durabilitas yang tinggi. Selain itu, SSD jauh lebih cepat dari HDD yang masih digunakan di berbagai laptop sekelasnya. VivoBook S330 dipastikan lebih unggul dari kompetitornya berkat performa yang lebih optimal karena telah menggunakan SSD. ASUS VivoBook S330 telah dilengkapi dengan berbagai port untuk menunjang produktivitas. Port tersebut terdiri dari USB Type-A dan Type-C, serta combo audio jack untuk menghubungkan perangkat audio. Menemani port tersebut terdapat juga port HDMI sehingga VivoBook S330 bisa dikoneksikan dengan proyektor ataupun monitor tambahan. Sebuah MicroSD Card Reader juga telah disiapkan di laptop ini bagi pengguna yang suka memindahkan data menggunakan MicroSD Card. Sebuah laptop tentu saja tidak akan bisa berfungsi secara sempurna jika tidak ada fasilitas konektivitas yang mumpuni. Untuk itulah ASUS menghadirkan modul WiFi DualBand 802.11ac agar pengguna laptop ini bisa terus terkoneksi. Sebagai pelengkap, VivoBook S330 juga tampil dengan Bluetooth 4.2 agar penggunanya dapat mengoneksikan berbagai perangkat nirkabel. Sebagai laptop yang dirancang untuk pengguna mobile, VivoBook S330 sudah dilengkapi dengan baterai yang memiliki performa tinggi dan mampu bertahan hingga 12 jam penggunaan. ASUS juga menyediakan teknologi fast charging yang mampu mengisi daya baterai laptop ini hingga 60 persen dalam hanya 49 menit saja. Yang paling istimewa, VivoBook S330 tidak akan menghabiskan tabungan penggunanya. Dengan segala kelebihan dan fitur unggulan yang ditawarkan, ASUS membanderol VivoBook S330 dengan harga yang cukup terjangkau yaitu Rp8.599.000. (*)

with 8th Gen Intel® Core™ i7 Processor

Ultra Thin 18mm & Light 1.4kg VivoBook S S430UN - i7 • • • • • • • • • • • • • • • •

Intel® Core™ i7-8550U Processor Windows 10 Layar 14” FHD (1920x1080) Anti-Glare 178° Wide-View Technology Discrete graphics MX150 - 2GB 1TB HDD + 256GB SSD 8GB DDR4 Memory USB 3.0, BT 4.1, Wi-Fi, 802.11 ac Tipis 1.8cm, 1.4kg Fingerprint Lock-in Perfect typing position with ErgoLift hinge HD Camera Backlight keyboard Audio SonicMaster Fast charging 60% in 49 mins 2 Tahun Garansi Global, senilai Rp 1.250.000

Freedom with 3 side NanoEdge display VivoBook S S430UN - i5 • • • • • • • • • • • • • • • •

Intel® Core™ i5-8250U Processor Windows 10 Layar 14” FHD (1920x1080) Anti-Glare 178° Wide-View Technology Discrete graphics MX150 - 2GB 1TB HDD + 256GB SSD 8GB DDR4 Memory USB 3.0, BT 4.1, Wi-Fi, 802.11 ac Tipis 1.8cm, 1.4kg Fingerprint Lock-in Perfect typing position with ErgoLift hinge HD Camera Backlight keyboard Audio SonicMaster Fast charging 60% in 49 mins 2 Tahun Garansi Global, senilai Rp 1.250.000

Comfort typing with ErgoLift design VivoBook S S330UA • • • • • • • •

• • • • • •

Intel® Core™ i3-8130U Processor Windows 10 Layar 13.3” FHD (1920x1080) Anti Glare 178° Wide-View Technology Intel UHD Graphics 620 SATA3 256GB M.2 SSD 4GB LPDDR3 Memory HDMI, 1x USB 2.0, 1x USB3.1 Type A (Gen1), 1x USB3.1 Type C (Gen 1), MMC, Wi-Fi 802.11ac Fingerprint sensor 4 side NanoEdge bezel with A4 portable size Perfect typing position with ErgoLift hinge Fast charging 60% in 49 mins Audio SonicMaster 2 Tahun Garansi Global, senilai Rp 1.250.000

VivoBook A407UF • • • • • • • • • • • • • • • •

Intel® Core™ i5-8250U Processor Windows 10 Layar 14” HD (1366x768) 178° Wide-View Technology Discrete graphics MX130 - 2GB 256GB SSD / 1TB HDD 4GB DDR4 Memory USB 3.0, USB 2.0, BT 4.1, Wi-Fi Fingerprint sensor Ultra Ringan hanya 1.5kg Tipis hanya 21.9mm NanoEdge display VGA Camera Touch Pad lebih luas Audio SonicMaster 2 Tahun Garansi Global, senilai Rp 1.250.000

FREE Backpack senilai Rp 299.000

FREE Backpack senilai Rp 299.000

FREE Sleeve Bag senilai Rp 800.000

FREE Backpack senilai Rp 299.000

Rp 15.099.000

Rp 12.799.000

Rp 8.599.000

Rp 9.399.000 / Rp 8.999.000

Distributor Resmi ASUS: PT Astrindo Senayasa (021) 29382288 | PT Datascrip (021) 6544515 | PT Synnex Metrodata Indonesia (021) 29345800 | PT ECS Indo Jaya (021) 62312893 ASUS Call Center / Pusat Servis ASUS: (021)1500128 (9:00 - 17:00 WIB, Senin - Jumat & 09:30 - 12:00, Sabtu) Where to buy: Palembang (0711) CV Multikom 316008, MDP IT Super Store 313047, Bobby Komputer 322156. Lampung (0721) MetroKomputer 770392, Alam Prima Komputer 489870. Jambi (0741) E-Shop 24618, Eleven Computer 24618, Sinar Computer - Bangko (0746) 322623 Intel, the Intel Logo, Intel Inside, Intel Core, and Core Inside are trademarks of Intel Corporation or its subsidiaries in the U.S. and/or other countries. 6SHVLȴNDVL \DQJ WHUWHUD GDSDW EHUXEDK VHZDNWX ZDNWX WDQSD SHPEHULWDKXDQ +XEXQJL WRNR GHDOHU WHUGHNDW XQWXN LQIRUPDVL OHELK ODQMXW 3URGXN WLGDN WHUVHGLD GL VHPXD QHJDUD :DUQD 3&% GDQ YHUVL SDNHW VRIWZDUH GDSDW EHUXEDK VHZDNWX ZDNWX +DUJD EHUGDVDUNDQ HVWLPDVL $686

8th Gen Intel® Core™ Processors: Designed for what’s coming next


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.