Survei Data Basis Pembangunan Daerah Kota Bandung tahun 2018

Page 115

Tabel 79. Koefesien Variasi dan Rata-Rata Pertumbuhan PDRB Non Pangan Perkapita Pertahun Atas Dasar Harga Berlaku Menurut Pengeluaran, Tahun 2013-2017 Standar

Komponen Pengeluaran

Deviasi

Pakaian dan Alas kaki

Rata-rata (%)

Coefesien Variasi (%)

Rata-rata Pertumbuhan (%)

169,25

1.545,11

10,95

6,61

300,72

4.910,26

6,12

3,30

Kesehatan dan Pendidikan

134,64

2.316,63

5,81

3,52

Transportasi, Komunikasi, Rekreasi dan Budaya

890,87

11.603,44

7,68

4,54

Hotel dan Restoran

248,38

3.123,70

7,95

4,33

Lainnya

101,79

1.749,71

5,82

3,64

Perumahan, Perkakas, Perlengkapan dan Penyelenggaraan Rumah Tangga

Sumber : BPS Kota Bandung (2018), diolah

3.2 INFRASTRUKTUR WILAYAH KOTA BANDUNG 3.2.1 Panjang Jalan dan Jumlah Kendaraan Jumlah kendaraan di Kota Bandung terus mengalami peningkatan dengan laju pertumbuhan rata-rata 5,93% pertahun, namun demikian panjang jalan di Kota Bandung dalamlima tahun terakhir tidak bertambah yaitu sebesar 1.236,48 km hal ini tentunya berimplikasi pada penurunan rasio antara panjang jalan dan jumlah kendaraan. Pada tahun 2017 rasio panjang jalan dan jumlah kendaraan adalah 1 : 1465, lebih tinggi dibandingkan tahun 2016 yang besarnya 1 : 1388. Tabel 80. Rasio Panjang Jalan per Jumlah Kendaraan Tahun 2013 - 2017 No.

Uraian

Tahun 2013

2014

2015

2016

2017

1.

Panjang Jalan (km)

1.236,48

1.236,48

1.236,48

1.236,48

1.236,48

2.

Jumlah kendaraan

1.443.217

1.443.217

1.617.002

1.716.098

1.811.498

3.

Rasio

1 : 1167

1 : 1167

1 : 1308

1 : 1388

1 : 1465

Sumber : Dinas Bina Marga dan Pengairan Kota Bandung

Jenis kendaraan berdasarkan Kepmen PU No. 370/KPTS/M/2007 terbagi menjadi 6 golongan, diantaranya adalah: Golongan I

: Sedan, Jip, Pick Up/Truck Kecil dan Bus

Golongan II

: Truk dengan 2 (dua) gandar

Golongan III

: Truk dengan 3 (tiga) gandar

Golongan IV

: Truk dengan 4 (empat) gandar

Golongan V

: Truk dengan 5 (lima) gandar

Golongan VI

: Kendaraan bermotor roda 2 (dua)

94


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.