01 senin 07 2013 siantar

Page 1

PASANGAN KUMPUL KEBO KETANGKAP NYABU

BACA DI HAL

8

PAW ANGGOTA KPU SIMALUNGUN

BACA DI HAL

9

metrosiantar@yahoo.com www.metrosiantar.com

SENIN, 1 JULI 2013

Edisi 82 Tahun XI

Pelayanan PDAM Buruk SIANTAR- Pelayanan PDAM Tirtauli saat ini dinilai buruk. Sejumlah pelanggan mengeluh karena air tidak terdistribusi dengan baik. Tidak sedikit warga terpaksa begadang men ampung air bersih, sebagian bahkan menggunakan air parit untuk keperluan mandi, cuci dan kakus (MCK). ) Baca Pelayanan...Hal 2

Tolak Kenaikan Tarif Air

FOTO: DHEV FRETS BAKKARA

MENCUCI PIRING: Sebagian warga di Jalan Bahkora, Siantar, menggunakan air bondar untuk mencuci piring dan kebutuhan sehari-hari, Minggu (30/6).

FOTO: FANDHO

Rizki Rivaldo Damanik semasa hidup. FOTO;DHEV FRETS BAKKARA

PIPA BOCOR: Seorang remaja memutar kran pipa PDAM bocor di Jalan Bahkora, Minggu (30/6).

BERDALIH Pipa Tak Layak SEBELUMNYA pihak PDAM Tirtauli ngotot menaikkan tarif dasar air minum. Alasannya, dengan menaikkan tarif air akan menjawab persoalan yang dialami perusahan milik Pemko Siantar tersebut.

KETIKA dimintai komentarnya soal rencana PDAM Tirta Uli Kota Pematangsiantar menaikkan tarif, Ana, warga Jalan Serdang, Sofiatun, Jalan Langkat dan Triana warga Jalan Pengintai, dengan tegas menolak. Menurut dia, rencana menaikkan tarif itu harus ditinjau kembali. “Perbaiki ) Baca Tolak ...Hal 2

Hilang 36 Jam, Dua Bule Jerman Ditemukan Selamat di Bukit Partukkoan

Dua Hari, Tak Makan Tak Minum SAMOSIR- Dua bule asal Jerman dan seorang warga Padang, Sumatera Barat (Sumbar) ditemukan selamat, Minggu (30/6). Ketiganya dinyatakan hilang sejak Jumat (28/6) lalu, di Bukit Wisata Partukkoan, Desa Ambarita, Kecamatan Simanindo. Adalah Merle (21) dan Lili (21), warga negara Jerman serta Budi Santoso (22), warga Padang, yang dilaporkan hilang oleh keluarganya Agung (34), warga Desa Ambarita ke Polsek Simanindo, Samosir. Ketiganya diketahui menghilang di Bukit Wisata Partukkoan oleh Agung setelah mendapatkan telepon dari nomor ) Baca Dua Hari,...Hal 2

Permintaan kenaikan tarif itu disampaikan Dirut PDAM Tirtauli Badri Kalimantan saat rapat dengan Komisi II DPRD Siantar, Kamis (7/12), sekira pukul 10.00 WIB. Di ) Baca Berdalih ...Hal 2

Belum Saatnya Bahas Tarif RENCANA PDAM Tirtauli menaikkan tarif dinilai tidak pantas. Apalagi saat ini, pelayanan PDAM juga masih buruk. Menurut Rindu Marpaung, pengamat lingkungan Siantar, Minggu (30/6), rencana menaikkan tarif harus disesuaikan dengan pelayanan prima. “Jika pelayanan sudah maksimal kemudian dibutuhkan kenaikan tarif, kemungkinan pelanggan tidak keberatan. Tapi tidak untuk sekarangini,”ujarnya. ) Baca Belum...Hal 2

Bayi 15 Bulan Tewas di Kolong Pick-up SIANTAR- Naas dialami Rizki Rivaldo Damanik. Bayi berusia 15 bulan, ini tewas mengenaskan dengan kepala dan badan remuk dilindas pick-up Mitshubishi L300, yang dikemudikan remaja ) Baca Bayi 15 Bulan...Hal 2 FOTO: TONGGO

TERTAHAN: Rini tertahan di RS Tiara gara-gara tidak mampu bayar biaya persalinan.

Tak Mampu Bayar Biaya Persalinan

Ibu & Bayi Disandera di RS Tiara SIANTAR- Rini (26), warga Jalan Asahan, Kecamatan Siantar, tepatnya di komplek Perumahan Veteran, bersama bayinya tersandera di Rumah Sakit Tiara, Jalan Padang Sidimpuan. ) Baca Ibu & Bayi ..Hal 7

Cum Laude Melalui Clearing House Model Ketut FOTO : DARWIS DAMANIK

DIRAWAT: Lili, warga Negara Jerman, yang sempat dilaporkan hilang di Bukit Partukkoan, Ambarita, mendapat perawatan medis, Minggu (30/6).

INILAH salah satu BUMN yang membuat saya selalu waswas: PT Pos Indonesia. Sebuah perusahaan yang praktis kehilangan seluruh ba ) Baca Cum Laude...Hal 7

DALAM PELIPUTAN, WARTAWAN METRO SIANTAR SELALU DIBEKALI IDENTITAS DIRI DAN TIDAK DIBENARKAN MEMINTA SERTA MENERIMA APAPUN DARI NARASUMBER. BILA ADA YANG MERASA DIRUGIKAN OLEH WARTAWAN METRO SIANTAR, DIMINTA UNTUK MELAPOR KE PIHAK BERWAJIB ATAU HUBUNGI 0622-7553998


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.