Manado Post, 17 Desember 2013

Page 1

NOMOR: 8251

Harga Eceran Rp4.000,-

SELASA, 17 DESEMBER 2013

Rifai Lamusu/ MP

Messi vs Aguero, Arsenal Revans Bayern?

Â

Headline tabloid olahraga berpengaruh Spanyol yang berbasis di Barcelona, Mundo Deportivo, juga ikut menambah kecemasan. Pada kulit mukanya di edisi yang terbit sebelum undian kemarin (16/12), Mundo menulis El City, NO menyertai foto striker Sergio Aguero plus dua bintang Barca Neymar dan Cesc Fabregas. “Ini adalah undian yang sangat dahsyat,� kata direktur sepak bola Baca Messi...Hal: 11

NYON-Drawing babak 16 besar Liga Champions langsung mewujudkan sejumlah laga super bigmatch. Ketakutan itu menjadi nyata. Sebelum drawing, beberapa pemain Barcelona mengatakan kuatir timnya akan bertemu Manchester City. Nyatanya, Barca benarbenar akan berduel melawan City medio Februari dan Maret tahun depan.

Mega Proyek Sambut Sulut Emas Editor: Bahtin Razak

Dana 3 Triliun Menuju Pintu Gerbang Asia Pasifik

MANADO — Tahun emas Sulut 2014 bakal jadi spesial. Sebab, alokasi dana untuk pembangunan infrastruktur tahun depan cukup fantastis. Hanya untuk dua sektor saja: PU dan Perhubungan, angkanya lebih dari Rp3 triliun. “Memang Sulut sedang ada bebera-

 Â? Â

Â? Â?Â? Â? Â?

Baca Mega...Hal: 11

17 Triliun Jangan Sampai Bocor

­ € ƒ ƒ „  Â? Â? Â? ƒ Â? ‡

ƒ ‡

‚� … †… �ˆ †�

Ket: *) Tahap awal, dan akan dikucurkan Rp100 miliar dalam APBN Perubahan

PRESTISE: Trase jalan Tol Manado-Bitung yang siap dibangun mulai tahun depan telah ditunjukkan dalam maket, seperti dalam gambar ini.

Cyrus Network: Dahlan Iskan Menang di Konvensi Capres JAKARTA— Elektabilitas Meneg Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan terus meningkat. Dukungannya makin jauh tinggalkan 10 calon presiden konvensi Partai Demokrat. Survei terbaru dari lembaga Cyrus Network menunjukkan peserta hanya Dahlan

Iskan yang memiliki elektabilitas di atas 1 persen. “Elektabilitas Dahlan 2,5 persen,� kata Direktur Riset Cyrus Network, Eko Dafid Afianto, saat memaparkan hasil surveinya di Jakarta, Ahad, 15 Oktober 2013. Terdapat lima peserta Konvensi

lain yang disurvei Cyrus. Rektor Universitas Paramadina Anies Baswedan memiliki elektabilitas 0,7 persen. Elektabilitas Anies sejajar dengan Ketua Dewan Perwakilan Daerah Irman Gusman, yang juga memperoleh

PDIP vs KPU Lanjut di MK Sri Manalip Sah Nakoda Talaud

GaPai

SWM-Pasti

ST-Unggul

34,83%

36,23%

28,95%

17.508

18.284

14.610

724 15.936 67.132

MELONGUANE – Nakoda Kabupaten Talaud periode 2013-2018 hampir pasti dikendalikan Sri Wahyumi Manalip dan pasangannya Petrus Simon Tuange (SWMPasti). Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sulut selaku penyelenggara Pemilihan Bupati (Pilbup) Talaud telah menetapkan Sri – Petrus sebagai jawara. Keduanya merebut 18.284 suara atau 36,23 persen. Unggul di atas incumbent pasangan Costantine Ganggali-Jonkers CF Papia (GaPai) yang diusung PDI-Perjuangan dengan raihan 17.508 suara atau 34,83 persen. Pasangan Sherly Tjanggulung-Frans Charlos Udang (ST-Unggul) yang diusung Partai Golkar (PG) Baca PDIP...Hal: 11

Baca Cyrus...Hal: 11

Dahlan Iskan

Ria Arita Mailangkay

Sampah Jadi Sahabat dan Mesin Uang Editor: Bahtin Razak Laporan: Tenny Assa Sampah identik dengan kotor maupun bau busuk. Tapi bagi Ria Arita Mailangkay, sampah justru sebagai sahabat, bahkan jadi ‘mesin pencetak’ uang. Ciptakan sendiri mesin pembuat kompos.

TEROBOSAN: Ria Arita Mailangkay bersama alsintan yang diproduksi sendiri saat mengikuti pengujian mutu.

PEREMPUAN cantik itu sibuk dengan komputer di meja kerjanya, di salah satu rumah di Kelurahan Tataaran I Lingkungan II, Kecamatan Tondano Selatan, Minahasa, akhir pekan lalu. Perempuan yang sederhana ini cepat akrab saat diajak ngobrol. “Maaf, lagi sibuk melayani permintaan tambahan stok kompos,� katanya. Baca Sampah...Hal: 11

TAHUN depan sebanyak Rp17, 3 triliun akan mengalir ke Sulut. Uang sebanyak itu bersumber dari Dana Alokasi Umum (DAU) Dana Alokasi Khusus (DAK) dana penyesuaian dan dekonsentrasi. Untuk ukuran Pemprov Sulut, apalagi pemerintah kabupaten dan kota, anggaran sebanyak itu bukan sedikit. Untuk Pemprov Sulut sendiri, jatah dari pusat sebesar Rp3 triliun. Sisanya dibagikan ke 15 kabupaten/kota. Untuk Sulut sangat wajar jika anggaran triliun disuplai. Ada sekian proyek nasional yang sangat vital untuk dibiayai. Sebut saja, ring road, jalan tol Manado – Bitung, jembatan Boulevard dua dari Mantos – Mega Mas dan Jembatan Soekarno. Infrastruktur ini teramat penting, khususnya mengatasi kemacetan transportasi di Kota Manado. Ada harapan besar, saat sarana vital ini diprioritaskan pemerintah pusat. Jika semua berjalan lancer, beragam persoalan yang selalu melilit warga Sulut berkurang. KEK akan membuka ladang bisnis baru. Jalan tol akan perlancar arus transportasi barang dan manusia dan paling ditunggu adalah jalur penghubung antara Boulevard satu dan dua di belahan utara Manado. Namun, lagi-lagi, masyarakat harus waspada. Biasanya ada saja tangan-tangan nakal yang suka mempreteli anggaran gede ini. Dan itu akan terjadi, jika warga tak awas. Oleh karenanya kita jangan lengah, diam dan membiarkan anggaran sebesar itu, dikuras dan untuk kepentingan politik. Rakyat harus aktif berpartisipasi mendukung sekaligus mengontrol proses dengan benar. (**)

HUT KE-118

BRI Manado Dua Terbaik Peliput: Rivansky Pangau

SENIN (16/12), PT Bank Rakyat Indonesia (BRI) merayakan 118 tahun kiprahnya di dunia perbankan. Selama ratusan tahun Osbal Saragi

Baca BRI...Hal: 11

Yang Terselip di Perayaan Natal K3 Pusat

Apang dan Panada Obati Rasa Kangen Sekira 5.000 an tou Kawanua di Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi (Jabodetabek), melebur jadi satu di ibadah Natal 2013 dan Tahun Baru 2014, Minggu (15/12) malam. Hajatan yang digelar Kerukunan Keluarga Kawanua (K3) di Stadion Tennis Indoor Gelora Bung Karno hapuskan rasa kangen kawanua. Editor: Idham Malewa Peliput: Harry Paat

SEJAK pukul 16.00 WIB, Minggu (15/12), Stadion Tennis Indoor Gelora

Bung Karno Senayan, Jakarta, berangsur-angsur dipadati warga Kawanua. Berpakaian penuh warna, Baca Apang...Hal: 11

Pdt Jimmy Tampi mendoakan para jemaat usai membawakan refleksi natal.


2

SELASA, 17 DESEMBER 2013 Hendi Tungkagi

Jalan SBY I Kembali Rusak Bentuk Tim Terpadu Selidiki Pencemaran Sungai Sawangan

RUSAK LAGI: Perbaikan salah satu jalur Jalan SBY I, dari Sarongsong hingga Matungkas, beberapa waktu lalu.

Aparat Hukum Diminta Bertindak Editor: Irvan Sembeng

AIRMADIDI—Nasib Jalan SBY I Minahasa Utara (Minut), sungguh memprihatinkan. Pasalnya jalan yang sudah menjadi ikon daerah tersebut kondisi salah satu jalurnya kembali rusak. “Dalam waktu beberapa bulan terakhir ini jalan SBY I dari Sarongsong hingga Matungkas ini selalu rusak. Kalau bulan lalu salah satu jalur rusak, maka bulan ini jalur yang lainnya yang rusak, begitu seterusnya hingga masyarakat yang dibuat susah,” ketus

Herman, warga Matungkas. “Kalau seperti ini pasti diduga kuat dalam pelaksanaan proyeknya tidak sesuai bestek, tapi kenapa aparat hukum seperti membiarkannya,” lanjutnya lagi. Lebih jauh, warga mempertanyakan proyek jalan khusus SBY I-SarongsongMatungkas, yang sudah rusak berulang-ulang kali. Sebab Jalan SBY I-Sukur-Sarongsong, yang relatif dikerjakan di waktu bersamaan dengan keduanya menyedot dana Rp11 miliar itu, justru tidak mengalami kerusakan yang

berarti hingga saat ini. “Memang Jalan SBY I, Sukur sampai Sarongsong ada rusak tapi hanya sekitar 1 sampai 3 lubang di dua jalurnya, bandingkan dengan Jalan SBY I yang satunya lagi, dua jalurnya sudah bergantian rusak, padahal kedua proyek itu baru selesai dibangun tahun 2011 lalu,” sambung Steven Rumengan dengan nada tanya. Tokoh Muda Minut yang juga pengamat Hukum dan Pemerintahan Sulut Taufik Tumbelaka menilai dalam pelaksanaan proyek jalan ada beberapa hal yang dilakukan. Yakni perencanaan yang meliputi pemeliharaan di dalamnya, serta juga menyangkut pelaksanaan dan pengawasan. “Di-

duga pengerjaan proyek tidak sesuai perencanaan, dan begitu juga dalam pengawasan juga lemah, hingga jalannya sering terjadi kerusakan,” nilai Tumbelaka, yang meminta aparat hukum untuk mengambil tindakan. Kadis PU Minut Ir Patrice Tamengkel mengaku jalan tersebut bukan kewenangan mereka. “Coba tanyakan di Balai Jalan Nasional,” anjur Tamengkel singkat. Pantauan koran ini, walaupun baru diperbaiki namun di salah satu jalur sudah terdapat beberapa lubang yang cukup dalam. Hal ini membuat para pengguna jalan harus berhati-hati saat melintasi jalan tersebut.(***)

Perbaikan Jalan MakalisungKema Lips Service MANADO—Janji pemerintah untuk memperbaiki Jalan Lingkar Selatan, khususnya dari Kecamatan Kema- Desa Makalisung (Minahasa Utara) hingga Kecamatan Kombi (Minahasa) belum juga ada realisasi hingga saat ini. Tak heran warga menilai pihak Balai Jalan Nasional XI hanya lips service saja. “Balai Jalan hanya janji-

janji saja, bilang tahun ini akan diperbaiki, tapi hingga akan berakhir tahun ini, belum juga ada realisasinya,” tandas Jon, warga Desa Kema. Warga sangat berharap jalan tersebut segera diperbaiki mengingat kondisinya yang rusak parah, bahkan di beberapa titik jalannya sudah amblas. “Jalan ini terancam putus, dan jika itu terjadi akan sangat me-

nyulitkan warga,” jelasnya lagi. “Keberadaan jalan ini sangat penting karena banyak aktivitas warga yang melintasi jalan Kema-Makalisung, terlebih mobil-mobil truk yang memuat material dari galian C,” tutupnya. Camat Kema Jack Paruntu yang dimintai keterangan mengakui sebelumnya sudah ada tim dari Balai Jalan Nasional

XI yang turun ke lokasi, yang mengaku bahwa jalan tersebut akan dibuat. “Tapi entah kenapa belum juga dilaksanakan,” terang Paruntu. Kadis PU Sulut Ir JE Kenap yang dikonfirmasi membenarkan jalan tersebut merupakan kewenangan Balai Jalan Nasional XI. “Nanti akan dikoordinasikan,” ungkap Kenap singkat.(ras)

AIRMADIDI—Terkait dugaan pencemaran Sungai Sawangan, ternyata sudah lama meresahkan masyarakat Desa Kema 1, Kema 2 dan Kema 3. Terbukti dengan sudah beberapa kali pemerintah setempat berupaya mencari jalan keluarnya. Menurut Camat Kema Jack Paruntu hal ini memang sudah lama dikeluhkan warga tiga desa, dan pihaknya telah menelusuri serta membicarakan dengan para pemilik galian C yang diduga melakukan aktivitas pencucian batu di Sungai Sawangan. “Saat itu mereka berhenti, tapi informasi terbaru menyebutkan aktivitas pencucian batu di sungai kembali dilakukan,” terang Paruntu.

Untuk itu Paruntu berharap sebaiknya dibentuk tim terpadu yang melibatkan lintas instansi hingga aparat hukum untuk menyelidiki pencemaran Sungai Sawangan. “Perlu dibentuk tim terpadu agar masalah ini cepat tuntas,” harap Paruntu. Kepala BPLH Minut Danso yang dikonfirmasi mengaku pihaknya akan segera menindaklanjuti laporan warga. “Kami akan segera turun ke lokasi untuk menindaklanjuti keluhan warga ini,” janji Danso, kemarin. Adapun saat ini diduga air Sungai Sawangan telah tercemar dengan sudah menjadi keru, akibat pencucian batu dari Galian C yang berada di Desa Langsot. “Kami sudah cek pada beberapa

tempat galian C yang ada di sekitar Sungai Sawangan tapi tak ada yang melakukan pencucian batu, hanya di Desa Langsot yang diduga melakukannya di sungai kecil yang berhubungan dengan Sungai Sawangan,” tandas Jon. Akibatnya air Sungai Sawangan yang menjadi sumber kehidupan warga di Desa Kema 1, Kema 2 dan Kema 3 kini tercemar. “Selain untuk mandi dan cuci, ada juga warga yang menggunakan sebagai air minum, jelas dengan pencemaran yang terjadi hingga membuat air jadi keru. Belum lagi pencemaran udara serta jalan yang rusak akibat mobil-mobil truk besar yang lalu lalang di jalan desa kami,” tutupnya.(ras)

Struktur Dispenda Minut Dipertanyakan AIRMADIDI—Setelah melalui pembahasan dan penggodokan terkait organisasi perangkat daerah (OPD), Pemkab Minahasa Utara (Minut) akan ketambahan beberapa instansi, salah satunya Dinas Pendapatan Daerah (Dispenda) yang akan pisah dari PPKAD. Hanya saja hingga kini struktur pejabat di Dispenda belum juga ada hingga menimbulkan pertanyaan sejumlah warga. Melky, warga Airmadidi, mengatakan seharusnya saat ini sudah harus ada struktur pejabatnya, karena tahun depan Dispenda sudah harus mulai beraktivi-

Johanes Rumambi

tas. Sebab hingga saat ini baru kepala Dispenda yang untuk sementara dirangkap Kadis PPKAD Drs Max Silinaung Msi. “Seharusnya jabatan-jabatan lainnya sudah harus terisi, jangan

nantinya sudah mulai beroperasi tapi belum ada pejabatnya, hingga dalam menjalankan tugas tidak fokus,” ketusnya. “Dan harus diingat ini menyangkut PAD, yang hingga saat ini masih banyak yang belum tergarap maksimal,” lanjutnya lagi. Sekretaris Kabupaten (Sekkab) Drs Johanes Rumambi MSi mengakui saat ini sudah ada struktur petugas di Dispenda yang dipersiapkan. “Pokoknya satu atau dua hari ke depan ada pelantikan, pastinya untuk Dispenda sudah dipersiapkan,” jawab Rumambi, kemarin.(ras)


SELASA, 17 DESEMBER 2013

3

Kawanua se-Jabodetabek Nabung di Bank Sulut

DISTANAK

2013, Tambah 2 Pasar Tani

Theo Pimpin Ribuan Warga Buka Rekening Johanis Panelewen

Editor: Cesylia Saroinsong Peliput: Harry Paat

Bernst Runtuwene

DINAS Pertanian dan Peternakan (Distanak) Sulut berhasil menambah 2 unit pasar tani di tahun 2013. Dengan kehadiran pasar tani ini, pemasaran produk semakin mudah. “Pasar tani ini dapat meningkatkan pemasaran petani dan menjadi kekuatan petani dalam bargaining position harga produk petani di pasar,” ungkap Kepala Distanak Sulut Ir Johanis Panelewen MSi. Ditambahkan Kepala Bidang Pengolahan dan Pemasaran Hasil Pertanian Ir Bernst N Runtuwene, pasar tani ini juga dapat mengembangkan dan meningkatkan pemasaran domestik. “Karena produk-produk berkualitas ada di situ,” imbuhnya. Selain berhasil membangun pasar tani, Bidang P2HP juga gencar mengadakan pengawasan mutu produk pertanian di pasar-pasar tradisional yang tersebar di Sulut. “Ini rutin kami lakukan guna meningkatkan nilai tambah dan daya saing hasil pertanian,” ungkap Bernst. Lanjutnya, dalam peningkatan mutu itu diperhatikan juga kualitas sumber daya manusianya. “Meningkatnya SDM petugas teknis kabupaten kota dapat meningkatkan hasil,” ungkap pria ini sembari menambahkan selama ini pihaknya berhasil melakukan revitalisasi penggilingan padi, memfasilitasi agroindustri tanaman pangan dan hortikultura, agroindustri daging, pengolahan pakan ternak, agroindustri susu, dan sentra pengemasan berkat bantuan yang dikucurkan pemerintah.(ctr-1/syl)

Harry Paat/Manado Post

SUPPORT: Laksda TNI Willem Rampangiley (jas hitam) mengisi draf nomor rekening BS di hadapan ribuan warga kawanua, Minggu (15/12). Ada juga Ketua Dewan Pembina K3 Drs Theo Sambuaga MPP (kemeja merah), pengurus K3 Pusat, dan Redpel Manado Post Tommy Waworundeng (paling kiri).

Daihatsu Undang 431 Peserta se-Indonesia

istimewa

APRESIASI BAGI SAHABAT: Wakil Presiden DMC Tatsuya Kaneko, Presdir ADM Sudirman MR, dan CEO AI-DSO Djoni Bunarto Trjnodro membuka Pesta Sahabat Daihatsu 2013, Sabtu lalu di Jakarta.

JAKARTA—Sabtu (14/12), PT Astra Daihatsu Motor mengajak nominator dan pemenang untuk berbagai lomba yang digelar. Berkaitan dengan kompetisi Coroporate Responsibility, Daihatsu mengundang Kepala SMK, Kepala Dinas Pendidikan sebanyak 50 peserta, 86 peserta klub konservasi penyu, 63 perwakilan Posyandu. Ada juga 26 blogger, 24 sales force, dan 4 jurnalis daerah. Kegiatan yang rutin digelar setiap tahun ini, di 2013 diadakan di Djakarta Theatre. Presdir ADM Sudirman MR mengatakan, acara itu dihadiri 431 peserta, terpilih di Indo-

nesia. Berbagai lomba yang diadakan itu adalah Kompetisi Ide Konservasi Penyu, Kompetisi Blogger Daihatsu, Lomba Menulis Kegiatan Daihatsu di IIMS 2013 untuk wartawan daerah, Pintar Bersama Daihatsu (kerjasama dengan SMK, khususnya jurusan otomotif), Lomba Posyandu Binaan Daihatsu dan Kontes Mengemudi Irit (menggunakan Ayla) untuk para wiraniaga Daihatsu, dan writing competition IIMS 2013. acara itu dihadiri pula oleh Vice President Daihatsu Motor Company Ltr (DMC) Tatsuya Kaneko.

Para pemenang lomba dib both Daihatsu saat IIMS kemarin, juga tampil. Sekira tiga jam, acara yang dipandu duo MC super kocak Oby dan Ayu Dewi itu berlangsung penuh canda tawa. Klimaksnya saat Daihatsu menampilkan brand ambassador untuk CSR-nya yakni The Dance Company. Menurut Direktur Pemasaran ADM Amelia Tjandra, empat pentolan grup ini merupakan representasi dari empat pilar CSR Daihatsu. “Kami berharap, Daihatsu semakin dicintai masyarakat Indonesia,” tutupnya.(syl)

JAKARTA—Membangun perekonomian Sulawesi Utara, menjadi sektor penting Bank Sulut (BS) bermitra dengan Kerukunan Keluarga Kawanua (K3) Pusat. Dikatakan Ketua Umum K3 Pusat Pdt Ir Jimmy Tampi, ribuan warga Kawanua yang berada di Jakarta adalah pangsa pasar yang baik mengembangkan Torang pe Bank. “Berkembangnya Bank Sulut, pasti akan berdampak positif bagi pergerakan ekonomi di Nyiur Melambai,” ujarnya. Torang pe Bank, kata Ketua Dewan Pembina K3 Drs Theo Sambuaga MPP, harus ditopang seluruh warga Kawanua. Sumber daya yang dimiliki harus dimanfaatkan secara dinamis, sebagai langkah nyata menasionalkan BS. “Torang pe Bank ini harus jadi bank utama mensupport seluruh jenis usaha yang dilakukan warga Sulut dimana pun,” sebut Sambuaga, sembari memimpin ribuan warga Kawanua di Jakarta membuka rekening di BS. Hal yang sama dikatakan Wakil Ketua Dewan Pakar K3 Laksamana Muda TNI Willem Rampangiley. “Jangan ragu menabung di Bank Sulut,” serunya. Dituturkannya, BS sebagai satu-satunya bank asal utara pulau Sulawesi, harus menjadi salah satu faktor penting pembangunan dan jadi kepercayaan nasional. Sementara itu, Sekjen K3 Pusat Audy Wuisang STh MSi menyatakan, jumlah keanggotaan K3 Pusat dimaksimalkan untuk menggelorakan BS di Jakarta. “Kerjasama ini nantinya berupa kartu anggota K3 Pusat yang bisa dimanfaatkan sebagai ATM di BS,” sebutnya. Bank Sulut melalui Direktur Pemasaran Novie Kaligis pun menyambut baik kerjasama yang dilakukan tersebut. “Kami pun berusaha agar Usaha Kecil Menengah (UKM) para warga kawanua dapat berkembang bersama BS,” ujarnya. Kerjasama antara K3 Pusat ini pun disaksikan ribuan warga Kawanua se-Jabodetabek dan Redaktur Pelaksana Manado Post Tommy Waworundeng. (***)


4

SABTU, SELASA,14 17DESEMBER DESEMBER2013 2013 Rifai Lamusu/MP Hendi Tungkagi

No Telepon Emergency KEPOLISIAN MANADO SPK Polda Manado Sulut SPK Polresta Manado SPK Polsek Pineleng SPK Polsek Wanea SPK Polsek Malalayang SPK Polsek Sario SPK Polsek Wenang SPK Polsek Pelabuhan/KP3 SPK Polsek Tikala SPK Polsek Mapanget SPK Polsek Singkil SPK Polsek Tuminting Mapalus kamtibnas Tim Pengurai Kemacetan

: (0431) 870 416 : (0431) 231 001 : (0431) 822 129 : (0431) 824 233 : (0431) 836 774 : (0431) 855 973 : (0431) 857 965 : (0431) 851 875 : (0431) 859 454 : (0431) 816 064 : (0431) 812 482 : (0431) 852 591 : 110 : 085242298528

APEC dan Sulawesi Ulat Utara Keanekaragaman Sutera di Indonesia (Resilient Asia Pacific Engine of Global Growth on North Sulawesi)

Dengan tiga agenda priori­ tas KTT APEC 2013, Indonesia berharap ketahanan ekonomi dalam koridor kepentingan nasional dapat semakin di­ tingkatkan. Selain itu, program industrialisasi dan hilirisasi yang sementara berjalan membutuh­ Italia kan (21%), tidak hanya mitra 53.348 strategis ton (8,6%) dan Uni Soviet dalam hal investasi, tetapi juga 15.300 ton konfigurasi (2,5%). Pada memastikan per­ saat itu produksi kokon saingan di tataran regional yang sudahmendukung tersebar hampir di dapat daya saing seluruh nasional dunia dimanapun produksi dan sistem perdagangan murbei bisamultilateral ditanam.yang Sedapat memberi keuntungan bagi baliknya mulai tahun 1997, negara­negara di mana negara Cina menjadi produsen yang lebih maju bisa membantu kokon terbesar dengan hasil percepatan pertumbuhan 423.000 ton (68,2% eko­ dari nomi di negara berkembang. produksi global). India Letak provinsi Sulawesi Utara diurutan kedua 127.000 ton relatif berada ditengah­tengah (20,5%), diikuti oleh Uskawasan danThailand, kawasan bekistan,barat Brasil, timur Indonesia. Dilihat dari Vietnam, dan Korea Utara. perspektif geografis, geopolitik Semenjak tahun 1980dan geostrategi merupakan an sampai industri daerah yang1990-an sangat berpotensi serikultur utamanya terkonuntuk menjadi salah satu pintu sentrasi di Asia, dan Brasil gerbang Indonesia di kawasan satu-satunya negarakonteks di luar Asia Pasifik dalam Asia yang regional memproduksi perdagangan dan in­ kokon kualitas ekspor. Di ternasional. Geografi, geopolitik Cina, terdapatSulut tigamemiliki daerah dan geostrategi serikultur terbesar yaitu arti dan nilai strategi (Strategic propinsi Sechuan, Jiangsu/ value) bagi perkembangan Chekiang, dankini Goangdong. Sulawesi Utara dan dimasa yang akansutera datang.B. Halmori ini didu­ Kokon di kung secara internal olehkokon poten­ produksi bersama si sumber dayaliar alamoak yangCina besar ulat sutera sebagai komparatif (wild keunggulan Chinese oak silk(comparative advantages). Na­ mun nilai prospektif geopolitik dan geostrategic Sulut dengan berbagai potensi unggulan dan

peluang strategiknya belum begitu optimal didayagunakan menjadi suatu kekuatan pendo­ rong (driven factor) bagi kema­ juan pembangunan nasional dan regional dikawasan Asia pa­ sifik. Hal ini disebabkan karena fakta Geografi, geopolitik dan worm),prospektif Antheraea kondisi Sulutpernyi, di ka­ dari perbanyakan di alam wasan Pasifik, belum konsisten (hutan dan pegunungan) dipahami dan disadari oleh para sebesar 50.000 ton. India pemangku kepentinganatau sebagai negara kedua terstakeholders pembangunan, besar produksi kokon di sehingga belum sepenuhnya diikutsertakan dalam setiap dunia, yang produksinya rencana dan tindakan pem­ meningkat secara aksi tajam di bangunan (Sarundajang, 2011). sekitar tahun berselang. Di Di tengah arus globalisasi bagian utara India, serikulyang bercirikan borderless tur daerah beriklim sedang world, perdagangan (free dilakukan denganbebas varietas trade), jika kita tidak bersatu, ulat sutera bivoltin, dan niscaya daerah kita akan sema­ di selatan dengan varietas kin tergilas dan tidak mustahil polivoltin atau hibrid antara menjadi negara varietas daerah, bivoltin dan gagal poli(failed state). Potensi pemba­ voltin. Beberapa spesies ngunan regional sulut meli­ ulat 1) sutera liar, seperti ulat puti sumberdaya manusia, sutera Tassaralam), (Antheraea 2) sumberdaya 3) sum­ mylytta)buatan dan berupa ulat sutera berdaya prasa­ Muga (Antheraea assamenrana dan sarana pembangunan. sis), dilakukan serikultur Skenario dan strategi pengem­ di bagian selatan India. Di bangan potensi Sulawesi Utara Asia memiliki Tenggara, industri yang keunggulan serikultur di sumber dayatradisional (comparative Thailand, Vietnam, dan advantages) dan keunggulan Laos menggunakan varietas kompetitif (competitive ad­ vantages) memfokuskan polivoltinharus tropis. padaKita pengembangan di Indonesia,agroin­ sutera dustri dan agribisnis pada sektor Bombyx mori mulai dikepertanian (integrated nal sejakterpadu abad kesepuluh. farming) sebagai leading sector meliputi pertanian, perikanan, kelautan, kehutanan, perkebu­ nan, sarana infrastruktur daerah

yang berimplikasi pada industry pariwisata sebagai “packging” dalam menjual “content” po­ tensi Sulawesi Utara dengan penerapan kebijakan industri­ alisasi daerah berbasiskan keari­ fan lokal, ekonomi dan industry kreatif budaya (local wisdom) Awalnya, kegiatan perdasebagai sumber ketahanan lokal gangan sutera di Indonesia (local resilience). dilakukan langsung Strategisecara pembangunan oleh pedagang dari Cina Kelautan secara optimal dan dan India. Kemudian pada berkelanjutan tahun 1718, bangsa Berdasarkan analisis Bepo­ tensi, tantangan dan landapeluang, membawa teknologi permasalahan kelautan dan budi daya sutra di Indonememperhatikan ling­ sia. Sejak saat dinamika itulah, sutera kungan strategis (globalisasi, mulai dikembangkan di demokrasi, otonomi dae­ Indonesia, dan terutama di daerah) pembangunan kelautan rah Sulawesi Selatan. Dari sulut hendaknya diarahkan tahun 1922 hingga periuntuk mencapai empat tujuan ode pendudukan Jepang, secara optimal: 1) pertumbuhan serikultur berkembang di ekonomi tinggi secara berkelan­ beberapa terutama pada jutan, 2)peningkatan kesejahte­ ketinggian 1000-5000kaki raan para nelayan, pembudidaya dpl, dan misalnya di kelautan Garut ikan, masyarakat (Jawa Barat), Solo (Jawa lainnya, 3)terpeliharanya keles­ Tengah), Curupdan (Bengkutarian lingkungan sumber lu), dan Siantar (Sumatera daya kelautan, 4)menjadikan Utara). laut sebagai pemersatu dan Hingga saat inibangsa. produkpenguat kedaulatan si benang Indonesia Untuk sutera merealisasikan masih sangattersebut rendahdiper­ dan tujuan­tujuan belum kebijakan mampu mencukupi lukan terobosan kebutuhan dalam (breakhthrough policy)negeri sebagai platform kelau­ maupunpembangunan untuk ekspor. tan 1)pengembangan dan Jikayaitu: digabungkan produksi penguatan ekonomi kelautan sutera Indonesia dengan dari sisi bussines andkecil economic negara produsen lainscale yang menghasilkan ba­ rang dan jasa yang kompetitif.2) pembangunan berkelanjutan sumber daya pulau­pulau kecil

dengan menciptakan kawasan Oleh(special : ekonomi khusus eco­ Prof. zone) Dr. Ir.dengan Redsway nomics paket T.D. Maramis, MSc kebijakan biaya pembangunan (Dosen Pascabersumber dari APBD, APBN sarjana Unsrat) maupun swasta. 3)pengem­ bangan sumber daya kelautan nonkonvensional, meliputi SELESAI pengembangan perairan laut dalam (deep sea water) dan pengembangan laut lepas nya akan kurang dari(high 1% sea) sebagai sumber poten­ dari total produksi dunia. sial pangan dan alami Persuteraan dibahan Indonesia lainnya yang sesuai dengan menunjukkan perkembakaidah environment goods/ ngan yang lambat, dilihat ramah lingkungan, pengem­ dari saat introduksi ulat bangan sumber daya mineral sutera pada tahun 1950 wilayah pesisir, territorial, serta hingga belum dibarengi menundinamikakini laut lainnya dengan pengembangan sistem informasi kelautan. 4)kelautan sebagai platform (mainstream) pembangunan nasional dan

daerah, dengan menggerak­ kan secara “big push” dengan tingkat presisi yang tinggi (high precision).5) penegakkan hu­ kum dan kedaulatan dilaut (ekonomi kreatif, patenisasi, dll) 6)pengembangan sumber daya kelautan terbarukan (renewable jukkan kemajuan yang coastal and ocean resources), signifikan. tersebut 7)eksplorasi danHal ekploitasi mi­ menandakan nyak, gas bumi pentingnya dan tambang dukungan berbagai serta mineral, dari dilakukan dengan pihak, terutama yang prinsip kehati­hatian (precautio­ berkecimpung dalamimpact pernary approach) dengan minimize, 8)modifikasi suteraan Indonesia,bentang mulai alambudidaya kawasan pesisir danpada laut dari sampai untuk pengembangan dermaga, pengelolaan dan pemasapelabuhan, hotel dengansutera prinsip rannya. Produksi design ditingkatkan and construction yang dapat melalui mengikuti karakteristik dan perpaduan bersama antara dinamika alam. Secara ekono­ budidaya ulat sutera murbei mis, mori) komposisi lajusutera setiap (B. dandan ulat kegiatan pembangunan kelau­ liar, seperti halnya yang tan direkayasa rupa dilakukan disedemikian Cina, Jepang untuk menghasilkan barang dan dan India. jasa yang kompetitif (competi­ Semenjak dan pada masa tive advantages), secara so­ psial e nharus d u ddidistribusikan u k a n J e p secara ang, pengembangan ulatwilayah sutera adil kepada komunitas di Indonesia pesisir dan laut. telah dilaksanakan Strategibersama-sama pembangunan dengan Pertanian ulat secarasutera optimalliar, dan yaitu jenis ulat sutera Eri berkelanjutan (Philosemia dengan Indikatorricini) keberhasilan pakan daun tanaman pembangunan pertaniankaliki salah (Ricinus communis). Nasatunya adalah tercapainya kemandirian ketahanaan mun saat inidan budidaya ulat pangan Eri yangtidak berkelanjutan sutera berkemuntuk sedang mewujudkan sistem bang, di Cina dan ketahanan dan kemandirian Jepang pengembangannya pangan harus berbasis pada penyediaan pangan ditingkat Individu, rumah tangga, lokal, regional, dan nasional.

Pembangunan pertanian secara optimal dan berkelan­ jutan harus memperhatikan 1)Perlindungan dan pember­ dayaan petani harus dilakukan transparan, akuntabel, secara sistematis, menyeluruh, ter­ arah dan terpadu 2). Bantuan dilakukan secara intensif moril dan materiil berupa infra­ dan didomestikasi untuk struktur yang relevan terhadap menghasilkan kain sutera perkembangan, inovasi ilmu Eri. pengetahuan dan teknologi, alam yangSutera berdampak padamerupaNilai Tu­ kan jenis komoditi bernilai kar Petani (NTP),3)pemetaan komoditi unggulan, tinggi yang sudahpemetaan dikenal wilayah (mapping commo­ dan dibudidayakan oleh dity) 4)kebutuhan infrastruktur masyarakat Indonesia. Permeliputi sarana suteraan alam dan jikaprasarana, dikelola 5)daya dukung alam dan ling­ dengan baik, memungkinkungan ditingkat regional dan kan kita meraih pangsa nasional, 6) ekonomi kreatif pasar dunia. Hal tersebut, budaya lokal berupa mengingat makinkelayakan sempitteknis dan ekonomis 7) database nya lahan budidaya murbei jumlah terkonversi petani dan pendapatan yang untuk minimum petani, 8) Tingkat berbagai keperluan dan pertumbuhan ekonomi. 9) ada­ mahalnya upah tenaga kerja nya asuransi dan reasuransi di negara produsen, segagal perti berupa ganti rugi akibat di Jepang, India, Korea panen, penggunaan pestisida Selatan, Prancis, Italia, yang berlebihan serta penanga­ Cina, Bulgaria dan Rusia. nan dampak perubahan iklim. (International Silkworm 10) harga komoditas pertanian, Association ISApemerintah, 1986) Di harga pembelian Indonesia yang ekonomi memipencegahan praktik liki dengan biayakekayaan tinggi, 11)alam adanya regu­ keanekaragaman spesies lasi mengenai alih fungsi lahan yang berdampak pada penu­ yang tinggi, mempunyai runan kawasan 12) kurang lebih 4pertanian, spesies ulat adanya garansi kepastian usaha sutera alam yakni Attacus bagi petani dan trifenestrata, investor/sektor atlas, Cricula swasta untuk berperan dalam kemandirian pangan. 13) sisi pembiayaan meliputi keter­ libatan aktif sektor lembaga

keuangan mikro, perbankan dan lembaga non perbankan lainnya dalam membantu memfasilitasi petani dalam memenuhi kebu­ tuhan usahanya. 14) penguatan kelembagaan petani berupa Re­ posisi koperasi, 15) penyuluhan, pelatihan dan pendampingan Antheraea pernyi, Phiterhadap petani. 16) dan kebijakan losamia ricini.sumber­sumber Dua spesies pengembangan yang disebut terdahulu berketahanan energi lokal, upgrade prospek untukdengan dikembangindustry lokal, produk­ kan karena benang suteranya produk turunan komoditi ung­ dapat dijadikan bahan baku gulan, berupa industry makanan dan minumanpakaian olahan, industri penenunan adat/ pakan, serta industry tradisional di home beberapa daeproduk derivate yang berbasis­ rah di Indonesia, serta harga kan sumberper dayakilogram lokal dan lain kokonnya sasebagainya sebagai “resilience, ngat tinggi dibanding dengan brand and prestige” Sulawesi harga sutera murbei. Juga Utara. memiliki keunggulan alami Hal­hal tersebut diatas karena sifatnya polifagus dan selanjutnya diintegrasikan polivoltin. dalam sebuah Grand Strategy Ada beberapa tujuan yaitu Rencana Pembangunan kita sebagai manusia memPertanian dan Kelautan Ter­ budidayakan hewan, anpadu dalam bentuk Rencana tara lain untuk Nasional memperoleh dan Pembangunan produksi pangan, dalam hal Rencana Pembanguna Daerah ini daging, susu,jangka madu pan­ dan meliputi rencana telur; untuk menengah, tenaga kerja, jang, jangka dan untuk jangka bahan pendek obat-obatan, dalam tatanan bahan industri juga ekonomi global,sandang sebagai tinda­ sebagai hobi atau kesenakan preventifikasi untuk tetap ngan. Akan tetapi budidaya menjaga agar produk lokal ulat untidaksutera hilang bertujuan melalui imple­ mentasi kebijakan yang kuat tuk menghasilkan benang serta dibutuhkan pemimpin sutera yang merupakan bayangsandang berani untuk menasio­ han sebagai bahan nalisasi aset bangsa Indonesia yang penting.(*) dalam tataran harmonisasi hubungan multilateral, “tapi tidak kehilangan ideologi bangsa”.(*)

jika manusia dalam kon- asal sudah dilaksanakan. Oleh: teks lebih luas masyarakat Masyarakat tidak diajak unDrs. Agus Santoso tuk Budiharso, M.Scdan kritis diberdayakan, tentunya berpartisipasi (Ketua Lembaga Geospasial Bumimenentukan Nusantara, Ahli pembangunan akan mengdalam arah Sistem Geografi dan Perencanan Pengearah padaInformasi keberlanjutan, pembangunan wilayahnya. Pesisir dan Daerah Aliran Sungai - Alumni baiklolaan secara sumberdaya Membangun kesadaFakultas Geografi UGM) manusia itu sendiri, juga ran kritis masyarakat akan terhadap sumberdaya alam. kondisi dan persoalan yang harus ditanggulangi berSELESAI Konsep Pembangunan sama sehingga membangBerbasis Masyarakat kebutuhan untuk de ngan tekanan yang keras kitkan adalah berasaal dari kawasan Kita penyempitan, sudah sering berorganisasi karena terjadi Pasifik dan Lautmenggalang Cina Selatan. mendengar Musrenbang, mempersebagian masuk ke Teluk potensi Hasil untuk Skenario naiknya mulai dari tingkat keludanlaut mengembangManado. Perlintasan massa air baiki muka air berdasarkan rahan/desa, kecamatan, tatanan sosial yang di perairan Indonesia ini lebih kan analisis ketinggian yang di­ kota/kabupaten, propinsi danKontur tangdikenal dengan Arus Lin­ lebih dapat dinamik dari analisa sampai tingkat nasional. gap menghadapi berbagai tas Indonesia (ARLINDO). dan Digital Elevation Model Namun seringkalimassa juga apa Dari pergerakan air perubahan. (DEM) maka Membangun didapat bahwa yang diusulkan dari tingkat komunitas yang bukan global ini akan mempenga­ apabila ada kenaikan muka terbawah yakni masyarakat ruhi sirkulasi pergerakan di hanya air laut sekedar hingga 1suatu meterbadan maka kelurahan/desa (legal entity) Laut Berdekatan, seringkali Laut Cina hukum wilayah­wilayah yangtetapi akan berakhirLaut dengan janji-janji merupakan himpunan Selatan, Sulawesi, Laut lebih terendam di wilayah Hasil pahit. Konsep Musrenbang yang saling Arafura, dan Laut Maluku antar analisispribadi diketahui bahwa Ke­ pada dasarnya baik, namun danKecamatan memiliki yang merupakan salah satu berinteraksi camatan Sario dan pelaksanaanya yang keterikatan atauRentan kesalingadjascent Sea banyak dari Lautan Wenang sangat ter­ tidak benar. yang Pasifik, dan polaTerkadang pergerakan bergantungan hadap Kenaikandan muka air tidak dilaksanakan, hanya berakar pada1 suatu massa air laut local seperti laut sebesar meter tatanan dimana usulanManado atau maunya lurah/ setempat. Teluk dan Teluk To­ budaya luasan wilayah yangMembakemung­ kepala desa, camat, walikodan kapasitas mini. Arus global yang sangat ngun kinanpotensi tergenang di Keca­ ta/bupati dst, atau terkesan masyarakat berpengaruh di Teluk Manado suatu matankelompok Sario dengan keren­

(empowerment) agar3.8mertanan tinggi seluas Ha eka mampu secara dan Sangat Tinggi seluasaktif 6.36 berpartisipasi pemHa. Sedangkan dalam diKecamatan bangunan sehingga tinggi pada Wenang Kerentanan gilirannya akan mampu akan menggenangi wilayah melakukan seluas 7.1 Hamanajemen dan Sangat komunitas Tinggi akan (community menggenangi management) terhadap area seluas 12.96 Ha. lingkungan Dengan hidupnya. menggunakan teknik sistem informasi geo­ G o(SIG), o d g oyaitu v e r ndengan ance grafis adalah istilah yang digumengoverlaykan peta rencana nakan dalam literatur pola ruang RTRW KotapemMa­ bangunan dunia untuk nado dengandiPeta Ketinggian menggambarkan wilayah (Peta DEM) bagaididapat mana lembaga-lembaga bahwa wilayah wilayah terse­ publik melakukan urusan but di atas di dalam rencana publik danwilayah mengelola sumtata ruang (RTRW) ber daya public (WikipeKota Manado untuk Keca­ dia). governance matan Good Malalayang paling adalah pengambibanyak“proses dialokasikan seb­ lan proses agai keputusan permukimandan ± 1,41 Ha, dimana keputusan akan diPerdagangan dan jasa ± 0,28 implementasikan atau Ha dan Pariwisata ± tidak 0,18 diimplementasikan”. Good Ha dan Ruang Terbuka Hi­ governance merupakan jau (RTH) seluas 0,13 Ha. proses untukdimembuat dan Sedangkan Kecamatan melaksanakan Sario daerah yangkeputusan. mempunyai Ini bukandihanya ketinggian bawahtentang 1 meter membuat keputusan yang kebanyakan di alokasikan

‘benar’, sebagai namun Perdagabagaimana ngan dan proses yang± terbaik Jasa seluas 7,29 Ha,untuk per­ membuat keputusan. mukiman seluas ± 1,24Baik Ha, dalam proses pengambilan sempadan pantai seluas ± 0,59 keputusan, dengan Ha dan RTHjuga seluas 0,03 tata Ha. kelola baik. Ada berUntuk yang Kecamatan Wenang bagai karakteristik dalam area yang mempunyai keting­ good dimana gian digovernance, bawah 1 meter dalam semua efeksebagai positif RTRWmemiliki dialokasikan pada berbagaidan aspek perdagangan jasapemerhanya intahan termasuk kebijakan ± 0,12 Ha. Sedangkan di Ke­ konsultasi dan praktek, camatan Tuminting wilayah prosedur pertemuan, prodengan ketinggian di bawah tokol kualitas pelayanan, 1 meter terbesar dialokasikan keterlibatan desebagai wilayahanggota permukiman wan seluasrakyat ± 5,17dan Ha.bagaimana Di wilayah aparat/petugas berperilaku, Kecamatan Bunaken peruntu­ kejelasan peran dan hubunkannya adalah sebagai Taman gan kerja yang baik. Nasional. Berdasarkan analisis se­ Good pertiKarakteristik tersebut diatas dapat di­ Governance simpulkan bahwa kecamatan­ Tata kelola good kecamatan yangdalam berpotensi governance akunterkena / rentanyang terhadap ke­ tabel/bertanggungjawab. naikan muka air laut dengan Akuntabilitas klasifikasi tinggimerupakan hinga sangat persyaratan tinggi adalah mendasar kecamatan dari Bu­ pemerintahan yangTumint­ baik. naken, Malalayang, Pemerintah memilikiSario, keing, Singkil, Wenang, wajiban untuk melaporkan, dan Tikala, namun lokasi

menjelaskan dan dapat diyang kemungkinan terparah jawab/tanggung gugatpaling atas dengan luas kerentanan konsekuensi besar berturut –dari turutkeputuadalah: san yang telah dibuatSario, atas Kecamatan Wenang, nama masyarakat yang dan Malalayang diwakilinya. Tiga kecamatan yang ada Tata kelola good govdi wilayah Kota Manado yaitu ernance yang transparan. Kecamatan Wenang, Keca­ Orang harusdan dapat mengimatan Sario, Kecamatan kuti dan memahami proses Malalayang perlu mendapat­ pengambilan keputusan. kan perhatian yang serius Ini berarti bahwa mereka terutama dalam perencanaan akan dapat melihat dengan penggunaan lahan ataupun jelas bagaimana dan merencana pemanfaatan lahan ngapa ituprinsip­ dibuat, harus keputusan berdasarkan didasari oleh apa, apa inforprinsip mitigasi bencana dan masinya. Good dari governance memperhatikan dampak mengikuti aturan hukum, pemanasan global. berarti bahwa keputusan Dengan demikian seyog­ yang dengan peyanyakonsisten pemerintah kota Ma­ raturan yangmelaksanakan relevan atau nado dalam hukum umumdan danpenataan berada pembangunan dalam wilayahpengawasan pesisir yang fungsi ada di kontrol. Kota Manado harus melaku­ kelola goodyang gokanTata langkah­langkah vernance yang responsif. antisipatif terhadap kemung­ Pemerintah kinan kenaikanharus muka selalu air laut berusaha untuk melayani sehingga tidak menimbulkan kebutuhan kerugian yangseluruh.(Berbesar di kemu­ sambung) dian hari.(*)

(Dosen Pascasarjana Unsrat)

Oleh: Dr. Frangky Jessy Paat (Akademisi Fakultas Pertanian Unsrat) SELESAI

Komunitas Pemberdayaan Masyarakat, Antara Penanggulangan Kemiskinan dan Good Governance Pemanasan Global Berpengaruh di Manado?

: Sedangkan kawasanOlehberupa adanya gradient per­ Lindung yang ada adalah di bedaan Drs. Lexi Laluansuhu sehingga terjadi kawasan mangrove pesisir pergerakan massa air dari satu (Ketua Forum Keswadayaan Masyarakat Kabupaten Kecamatan Bunaken dan Ke­ tempat ketempat lain yang Minahasa PNPM Perkotaan Periode 2010-2013) camatan Bunaken Kepulauan. diketahui sebagai arus laut. Kawasan indung ini apabila Arus laut terjadi secara global BAGIAN terjadi kenaikan muka air laut PERTAMA dalam dalam kala yang luas akan berfungsi sebagai pena­ dan besar, misalnya pergera­ han sehingga tingkat risikonya kan massa air Lautan Pasifik baik,bergerak hanya selama inikatulis­ kebaiSURVEI adalah kecil. opini secara yang di garis kannya olehPasifik. sistem konsisten menunjukkan bah- tiwa Wilayah pesisir di teluk daritertutup bagian timur yang ada sekiwa korupsi telahmempunyai dilihat oleh Massa Manado yang airdi inilingkungan bergerak kearah tar kita. Oleh karena itu masyarakatkurang sebagaidari musuh ketinggian satu barat Pasifik menuju Lautan tugas kita adalah memunnomor secara satu masyarakat. Se- Hindia meter, spasial terse­ dan melintas perairan culkan orang-orang jak tahun 2002 tidak kurang Indonesia bar di wilayah kecamatan masuk melaluibaik In­ tersebutbagian agar bisa berkiprah dari 360 orang mulai dari donesia Malalayang, Sario, Wenang, Timur. Perge­ dalammassa masyarakat khususanggota parlemen, pejabat Tuminting, Bunaken dan Bu­ rakan air ini sebagian nya dalam penanggulangan polisi, Kepulauan. birokrat, bankir, gu- terperangkap naken Wilayah dan tersirku­ kemiskinan. Penekanannya bernur,inihakim, walikota dan lasi pesisir mempunyai peluang di Teluk Tomini, sebagian adalah pada pengusaha telah dimasukkan untuk terkena efek kenaikan melintas LautPemberdayaan Arafura, Kepu­ Nilai-Nilai Kemanusiaan. ke dalam oleh Komi- lauan muka air penjara laut. Seba gaimana Aru, Kepulauan Tual Sehingga sistem si Pemberantasan Korupsi dan diketahui bahwa perairan perairansuatu NTT melintas akan terbangun (KPK),Manado dengandapat banyak profil Timor Teluk menga­ Leste terus kedengan Lautan prinsipSedangan untuk memberikan skandal yang muka lebih air tinggi lami kenaikan laut Hindia. yang melin­ kesempatan memberdamasihdisebabkan dalam penyelidikan yang oleh adanya tas di bagian utara Indonesia yakanTimur sifatmelintas “Memberi”. (Boediono, 2013). pergerakan massa air yang bagian prairan Kita menyadari bahwa disebabkan oleh berbagai Kepulauan Talaud, Sangihe, pada dasarnya H a k eeksternal k a t P emolekul m b e r ­ Si pengaruh taro dan masuk kemanusia Laut Cina adalah tambang yang dayaan Masyarakat air dan antar molekul air itu Se latanibarat dan Laut Sulawesi penuh Kebajikan. Sehingga Manusia pada eksternal dasarnya me sendiri. Pengaruh lintas Selat Makassar,

Manado Post Penerbit

: PT. Wenangcemerlang Press, SIUPP: NO. 216/SK/Menpen/SIUPP/A.6/1986

Perintis Pembina Komisaris Utama Wakil Komisaris Utama Komisaris

: : : : :

Direktur Utama Direktur Wakil Direktur

: : :

Eric Samola SH Dahlan Iskan Ny Dorothea Samola-Luntungan Imawan Mashuri Ratna Dewi Wonoatmodjo Zainal Muttaqin Alwi Hamu Suhendro Boroma Urief Hassan Marlon Sumaraw

Pemimpin Redaksi Redaktur Pelaksana Koordinator Liputan

: : :

Marlon Sumaraw Tommy Waworundeng Idham Malewa

Dewan Redaksi

:

Marlon Sumaraw Djaya Dixie Tasiam Amrain Razak Tommy Waworundeng Idham Malewa Budi Siswanto

Alamat: Manado Post Center Manado Town Square Blok B no 14/15 Manado. Telp. (0431) 855-558, 855-559, Fax. (0431) 860-398. Homepage: http://www.mdopost.com, e-mail: editor@mdopost.com. Percetakan: Jalan Pomorow Manado. Telp. (0431) 852-004

Ass Koordinator Liputan: Bahtin Razak, Stenly Kowaas. Redaktur Senior: Leonardo Axsel Galatang. Redaktur: Filip Kapantow, Cesylia Saroinsong, Martha Pasla, Peggy Sampouw, Firman Toboleu, Tenny Assa, Irvan Sembeng, Angel Rumeen. Reporter: Adrian Sigar, Veronica Sondang. Fotografer: Lukman Polimengo, Biro-Biro: Citra Soputan (Minahasa), Melky Karwur (Tomohon), Helmi Yusuf (Kotamobagu), Jackly Makarawung. (Bolaang Mongondow), Agus Tomaito (Bolaang Mongondow Selatan), Chanly Mumu (Bitung), Yolister Karame (Sangihe), Axel Refo (Talaud), Rofni Lolaen (Sitaro), Benyamin Allo (Minahasa Selatan), Irvan Sembeng (Minahasa Utara), Ramly Padju (Bolaang Mongondow Utara), Arthur Karinda (Minahasa Tenggara), Harry Paat (Jakarta), Miedy Pakasi (USA, California). Operator JPNN (Jawa Pos News Network): Iswan Buka. Information Technology (IT): Jonly Tumiwang. Sekretaris Redaksi: Suwarni Rahim. Artistik: Rusman Linggama (Koordinator), Budi Santoso, Dedi Ahmad, Adrian Kasenda, Maxi Mangimbulude, Usamah Tamau, Amos Tempone, Emmanuel Budi, Melky Umboh, Dany Kumajas, Rizaldy Bason, Andi Pombaile, Alfian Tumuahi, Didiet Tanggulouw, Bonit Larso, Rolly Kandolia, Windi Walewangko., Rifal Lamusu, Dio Alief Utama Boham. Manajer Pemasaran: Eddy Marzuki. Manajer Iklan: Bonny Djou. Manajer Infotorial: Filip Kapantow. Manajer Keuangan: Marlin Tamauka, Sirkulasi Koran: Jalaludin Rauf, Muchlis Labagow, Syahri Yusuf, Arifin Dude, Jemmy Howan, Suryadi, Sutami Hassan, Suratno, Djufry Tangguda, Olviane Oroh, Eko Hardjo, Rudy Risdianto, Ali M Adampe, Sarah Pangemanan, Noviane Ponamon, Selvi Tielung. Staf Iklan: Harmiadi Asnawi, Agus Bungkaes, Chandra Limbo, Denny Nangin, Frederiek Gimon, Maurent Winerungan, Sitty Hadji, Kiki Assa, Paulus Marinu, Muh.Djabba. Iklan Jakarta: Joppy Dumanaw (Kepala), Puspita Sari, Lenda Sondakh, Amelia Beatrix, Tina Mamangkey, Ali Firdaus. Umum/Keuangan: Lucy Harun, Flankry Tendean, Alfiane Lumantow, Philips Yohanes, Helda Ibrahim.

Alamat Perwakilan: Graha Pena Jakarta Lt. 6 Jl. Raya Kebayoran Lama 12 Jaksel, Telp. (021) 536 99509, Fax. (021) 532 8487 Graha Pena Jawa Pos Jl. A. Yani 88 (Surabaya) Telp. (031) 82833333, Fax. (031) 828 5555 Harga Langganan: Rp. 110.000/bulan. (Luar kota tambah ongkos kirim) Tarif Iklan; Rp 40.000/mm kolom (BW/Hitam-Putih) Rp 55.000/mmk (berwarna) Jitu: Rp60.000,-(max empat baris)1x muat Redaksi menerima tulisan karya asli, terjemahan atau saduran (dengan sumber asli bagi karya terjemahan dan saduran). Panjang tulisan antara tiga sampai tujuh halaman, diketik spasi rangkap, sertakan identitas diri. Redaksi berhak menyunting selagi tidak mengubah maksud tulisan.

Wartawan Manado Post dilarang menerima uang maupun barang dari sumber berita. Wartawan Manado Post dibekali dengan kartu pers ketika menjalankan tugas. Jika ada kejanggalan, baik tentang identitas wartawan maupun tentang tindakan wartawan dapat menghubungi redaksi Manado Post. Artikel di semua rubrik berkode “bintang”(*) adalah pariwara


SELASA, 17 DESEMBER 2013 Bonit Anggi

5

Bentelu-Pontoh Pilih Turun ke Dapil Tak Ingin Studing ke Rusia Editor: Angel Rumeen

MASIH BUTUH PEMBENAHAN: Menyongsong tahun 2014, tahun terakhir periode 2009-2014 berbagai pembenahan harus dilakukan Deprov Sulut. Di antaranya soal kolektif kolegial dan agenda perjalanan dinas yang wajib dikurangi.

Dies Natalis FISIP Hari Ini MANADO­ Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Unsrat siap menapaki tahun emas. Fakultas yang hari ini menggelar Dies Na­ talis ke 49 itu, kian berbenah, seperti yang diungkapkan Dekan FISIP Drs Philep Regar MS. “Menjelang tahun emas, banyak inovasi yang akan di­ lahirkan FISIP. Di antaranya, persiapan membuka program studi baru, Hubungan Inter­ nasional, selanjutnya mem­ benahi sumber daya dosen.

Philip Regar

Di mana, 2014 kami targetkan tak ada lagi dosen bergelar

S1,” tutur Regar. Lanjutnya, beragam program juga akan dilakukan, seperti persiapan membuka Fakultas Adminis­ trasi. “Banyak program baru yang akan kita lakukan di je­ lang tahun emas,” tandasnya. Ditambahkan Pembantu Dekan II Henny Praktinjo, acara puncak Dies Natalis akan di­ lakukan hari ini yang dirangkai dengan ibadah Natal fakultas, pukul 09.00 Wita. “Nantinya juga akan digelar orasi ilmiah dan penerimaan dosen yang

Awasi Proyek Tak Beres MANADO— Legislator muda dari Fraksi Barindra, Jud­ dy Moniaga meminta pemerin­ tah ikut aktif mengawasi proyek pembangunan yang sedang berjalan di Sulawesi Utara. Menurut politisi yang kembali mencalonkan diri dalam Pileg 2014 melalui Partai Gerindra dari Dapil Minsel­Mitra ini, dari pantauannya banyak proyek pembangunan yang belum selesai padahal tahun anggaran 2013 sudah hampir habis. “Misalnya saja proyek pelebaran jalan di Amurang.

Sampai sekarang tak selesai malah sudah banyak yang rusak dan sangat mengganggu pengguna jalan,” tukas ang­ gota Komisi III ini. Selain itu, ia juga prihatin dengan kondisi jalan tersebut yang sudah se­ ring makan korban. “Komisi III akan turun memantau be­ berapa proyek APBN yang dinilai tidak beres. Ini menjadi perhatian kami. Kami juga akan membuat rekomendasi bagi pelaksana proyek yang dinilai tidak serius menangani pembangunan infrastruktur

Juddy Moniaga

untuk masyarakat,” pungkas Moniaga.(gel)

Kawal Aspirasi di Minsel MANADO— Srikandi dari Minahasa Selatan Felly Runtuwene siap mengawal setiap aspirasi masyarakat yang sudah dianggarkan di APBD Perubahan 2013. Runtuwene yang ditemui kemarin usai paripurna penetapan Perda Penyertaan Modal di Deprov mengatakan, ada beberapa aspi­ rasi yang ia sampaikan langsung di depan rapat paripurna yang langsung ditindaklanjuti peme­ rintah dalam penganggaran. Ia mencontohkan proyek air bersih di Desa Mopolo, Moto­

Felly Runtuwene

ling, Minahasa Selatan. “Saya tahu, aspirasi ini sudah berada di APBD Perubahan. Saya akan

mengawal realisasinya,” tegas politisi yang mencalonkan diri di Pileg dari Partai Nasdem ini. Pengawalan dilakukan de­ ngan memantau pelaksanaan proyek termasuk melihat kondi­ si infrastruktur yang dibangun. “Aspirasi ini adalah suara hati masyarakat dan menjadi ke­ butuhan dasar mereka. Jika ternyata tidak sesuai dengan prosedur, tentu yang dirugikan adalah masyarakat. Jadi, sudah menjadi tugas saya mengawal pembangunannya,” tutup ang­ gota Komisi II ini.(gel)

Follow Up Jalan Lingkar Lembeh

Cindy Wurangian

MANADO— Pemba­ ngunan jalan lingkar Lembeh memang mendapat perhatian khusus para legislator dari Kota Bitung, salah satunya Cindy

Wurangian. Politisi dari Par­ tai Golkar ini mengatakan, fasilitas tersebut sangat penting bagi perkembangan perekono­ mian masyarakat yang tinggal di sana. “Saya mendorong pemerintah baik Pemkot mau­ pun Pemprov untuk ikut aktif membangun kawasan kepu­ lauan di Bitung mengingat kita sedang menyongsong Kawasan Ekonomi Khusus (KEK),” ujar Wurangian. Peran aktif dari pemerintah menurutnya akan memberi sumbangsih positif bagi perkembangan kota berju­ lukan Kota Cakalang ini. “Banyakkebijakananggaran

juga yang diarahkan ke Kota Bi­ tungdiAPBD2014.Yangpaling utama adalah infrastruktur. Tapi, saya ingin lebih menitikberatkan pada wilayah yang memang sudah sangat membutuhkan, misalnya saja jalan lingkar Lem­ beh dan beberapa lokasi di ping­ giranpantaiyangmemangbelum tersentuh secara maksimal oleh anggaran,” paparnya. Wura­ ngian berharap, Pemkot Bitung dan Pemprov Sulut makin aktif memperhatikan perkembangan Bitung, apalagi di tahun 2014 ada mega proyek jalan tol yang kemungkinan akan mulai diker­ jakan serta KEK.(gel)

baru menyelesaikan studi,” ujarnya, sembari berharap se­ mua civitas akademika FISIP, termasuk didalamnya alumni untuk bersama merayakan Dies Natalis FISIP.(gel)

MANADO— Langkah bijak diambil para srikandi Deprov Sulut, dr Ivonne Bentelu dan Feronica Pon­ toh, terkait rencana studi banding (studing) ke luar negeri, Moskow Rusia. Saat diwawancarai kemarin, anggota Komisi IV ini me­ ngatakan, walaupun izin dari Kemendagri dan Sekretaris Negara sudah turun tapi mereka lebih pilih turun ke daerah pemilihan (dapil) berjumpa dengan konsti­ tuen. “Walaupun info soal izin ke Rusia sudah ada, tapi saya sudah memutus­ kan turun ke dapil, menja­ ring aspirasi. Apalagi pekan depan sudah mulai reses,” ujar politisi dari PDI­P ini. Lanjutnya, rencana ke Rusia memang sudah agen­ da tahun 2013 yang telah diatur di APBD. Namun, diungkapkan legislator dari Talaud ini, Deprov bisa saja tidak menggunakannya. “Secara aturan, tidak ada kesalahan jika diadakan perjalanan dinas ke luar

Feronica Pontoh

Ivonne Bentelu

negeri, karena anggarannya sudah diatur. Namun, kebi­ jakan kami, lebih baik kita fokus ke konstituen, apalagi saat ini kami disibukkan dengan undangan perayaan Natal,” tegas politisi yang kembali mencalonkan diri di Pileg 2014 ini. Hal yang sama diung­ kapkan Pontoh. Legislator dari Dapil Bolmong Raya ini menegaskan, izin dari Kemendagri dan Setneg itu bisa tidak digunakan. “Saya lebih memilih bersama dengan konstituen,” ucap politisi yang pada Pileg 2014 memakai Nasdem se­ bagai kendaraan politiknya. Pontoh mengatakan, seka­ rang ia ingin lebih fokus melihat dan memperjuang­ kan aspirasi rakyat, apalagi tahun anggaran 2013 sudah

hampir habis. “Kita, seba­ gai wakil rakyat wajib turun ke lapangan untuk melihat kondisi program yang kita perjuangkan. Apakah be­ nar­benar dijalankan, atau tidak,” bebernya. Terkait perjalanan ke Moskow, Pontoh mengatakan, itu su­ dah diatur di APBD. “Tapi, kita boleh tidak mengguna­ kannya. Malah lebih baik tak dipakai, artinya kita melakukan penghematan,” tandasnya. Sementara, Sjenny Kalangi, salah satu legis­ lator yang namanya mun­ cul di surat izin, belum bisa dikonfirmasi. Tapi menurut sumber, politisi dari Bolmong Raya itu kemungkinan besar akan mengikuti langkah Pontoh dan Bentelu.(***)


6

SELASA, 17 DESEMBER 2013

Bank Rakyat Indonesia

dari Masa ke Masa T

ERUS melakukan bermacam-makat setiap tahun. Bank BRI akan cam gebrakan dan perubahan terus menambah basis nasabah dalam meraih impian, sepenabung orang muda, tanpa bagai Bank dengan pertumbuhan bisnis harus melupakan penabung mikro, kecil, dan menengah terbaik di usia tua yang sudah loyal Indonesia, merupakan capaian dan dan menjadikan Bank harapan PT Bank Rakyat Indonesia BRI tempat bertransaksi. (BRI) Tbk. Memasuki usianya yang Osbal Saragi meke-118 tahun pada 16 Desember nyadari bahwa ke2013, Bank BRI terus berbenah berhasilan Bank BRI diri dalam kiprahnya sebagai bank sebagai lembaga permilik semua lapisan masyarakat bankan yang sudah Indonesia, dari desa hingga kota, dan dari Sabang sampai ke Papua. Yang didukung begitu kokoh dan madengan jaringan kerja dan sumber daya manusia yang produktif dan efisien. Semuanya pan, tidak terlepas dari itu dilakukan untuk mewujudkan impian perusahaan, menjadi most valuable bank di dukungan dan bantuan Indonesia dengan keberadaan paling kokoh berbagai pihak dan kaladi Asia Tenggara. Hal ini disampaikan Pengan. Mulai dari pemerintah mimpin Wilayah BRI Manado Osbal Saragi, pusat dan daerah, masyarakat baru-baru ini dalam sebuah wawancara khusebagai nasabah, tokoh masyarasus dalam rangka perayaan syukuran HUT kat dan agama, serta peran media. Bank BRI ke 118. “Sinergitas dengan para stakeholder yang Selanjutnya, Osbal Saragi mengungtidak pernah berhenti dibangun, sangat kapkan, pada beberapa tahun lalu Bank berperan dalam perkembangan Bank BRI BRI dikenal dengan bank masyarakat sampai dengan saat ini. Atas kesadaran pedesaan dengan minim inovasi. “Kini Bank inilah, setiap insan BRI di semua level BRI berubah total dan terus berkembang, jabatan terus didorong, untuk tidak boleh menjelma menjadi bank yang terpercaya, sombong dan lupa diri,� imbaunya. inovatif, serta menjadi bank pilihan utama Hingga dalam setiap kesempatan, masyarakat dari desa sampai ke kota. Itu Osbal Saragi selalu mengajak para pekersemua berkat dukungan teknologi informasi janya, untuk berdoa setiap pagi memohon yang canggih milik Bank BRI, yakni On-Line belas kasihan Tuhan Yang Maha Kuasa, Osbal Saragi Real Time,� katanya. agar Bank BRI dan pekerjanya terhindar Pemimpin Wilayah BRI Manado Lanjut Osbal Saragi, setiap tahun selalu dari setiap godaan, pencobaan, serta ujian ada tantangan, dan setiap tahun itu pula Bank yang sangat berat. BRI berhasil melakukan penyesuaian dirinya. Dalam mensyukuri karunia Tuhan, Jika dalam era tahun 60 dan tahun 70-an, atas keberhasilan Bank BRI bediri tegar sebagai bank yang kokoh dalam usia ke-118 tahun, maka keluarga Bank BRI bertumpu pada nasabah ‘orang tua’ atau berumur senja, maka saat ini Bank BRI berubah dan besar Kanwil BRI Manado, dan seluruh jajarannya, yang terdiri dari empat wilayah Suluttenggo Malut di terus masuk ke usia muda sampai kalangan menengah atas. Hal ini dilakukan dengan tujuan untuk tetap antaranya, Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), Sulawesi Tengah (Sulteng), Gorontalo, dan Maluku Utara memiliki jumlah customer base, bahkan terus meningkatkannya sehingga tidak (Malut), melakukan 7 Gerakan Sapta Peduli Bank BRI yang terdiri dari: pernah turun. Bank BRI juga dituntut untuk mempersiapkan dan menyesuaikan 1. BRI Peduli Pendidikan, yaitu bantuan beasiswa untuk 18 perguruan tinggi di Sudiri dengan perubahan perilaku nasabah luttenggo Malut, dan bantuan 17.460 buku untuk Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah dari waktu ke waktu, termasuk perubahanMenengah Pertama (SMP) perubahan keinginan nasabah di masa yang 2. BRI Peduli Usaha Mikro, akan datang. yakni pencanangan usaha Menyinggung bagaimana Bank BRI binaan Bank BRI (kampong menghadapi tantangan industri perbankan, BRI) yang semakin kompetitif dalam memasuki 3. BRI Peduli Kesehatan, tahun 2014 dan di masa-masa akan datang, yang berisi donor darah dan

Osbal Saragi menuturkan bahwa memang olahraga bersama tidak mudah dan memerlukan strategi yang 4. BRI Peduli Rumah Iba konsisten. “Perbankan Indonesia seperti dah, dengan membangunan halnya perbankan di emerging market lainrumah ibadah Gereja dan nya, yang mengalami kondisi likuiditas yang Masjid sangat ketat, ditunjukkan dengan tingginya 5. BRI Peduli Lingkungan dan Loan Desposit Ratio (LDR). Kebijakan Keamanan, dengan meng  Â?Â?Â? Â? regulator untuk menetapkan besaran LDR gelar gerakan membersihkan Â?  Â? Â? ­ di kisaran 90% dan suku bunga acuan (BI sampah dan membangun Rate, red) yang terus naik sampai kisaran pos jaga € ‚ € Â? ƒ„ 7,50%, akan membuat industri perbankan 6. BRI Peduli Masyarakat, ATM menjadi slower credit growth. Dan sedengan mengadakan keÂ… † ‡ Â

 Â‡ ˆ „ƒ‰ ­ Š baliknya, berlomba masuk meraih dana giatan pasar murah Indonesia: 18.000 pihak ketiga (DPK) yang berbasis bunga 7. BRI Peduli Kebersihan Kanwil Manado: 504 murah. Kondisi ekonomi global yang kurang Pasar Tradisional Bersehati kondusif, akan semakin memperketat persaingan perbankan di dan Karung Bacan Indonesia, yang fokus pada potensi ekonomi domestik. Sehingga Selain tujuh kegiatan di atas, akan dilakukan bank harus meningkatkan layanan customer service, berbasis berbagai aktivitas yang mempererat hubungan, dengan para stakeholders. Baru-baru ini, telah digelar Kantor ‘anytime and anywhere’ dan memberikan kesan unik atau pertandingan futsal bersama, antara pekerja putri Bank BRI dengan para karyawati di 50 perusahaan Indonesia: 9.736 berbeda melalui mobile banking,â€? paparnya. dan relasi terpilih Bank BRI. Lomba Futsal diadakan untuk memperebutkan tropi bergilir Pemimpin Khusus untuk daerah Kawasan Indonesia Timur seperti Wilayah Bank BRI, serta sejumlah uang pembinaan kepada perusahaan yang berhasil menjadi Kanwil Manado: 287 Provinsi Sulawesi Utara misalnya, tantangan dan persaingan juara. “Semua kegiatan perbankan untuk meraih DPK akan semakin ketat. Karena ini, dilakukan dalam bensecara data time series 10 tahun terakhir, LDR perbankan Sulut selalu di atas 100%. “Artinya di Sulut, tuk kepedulian Bank BRI, jumlah dana masyarakat yang berhasil dihimpun oleh perbankan, dengan menggunakan selalu lebih rendah dari jumlah kredit yang disalurkan perbankan Dana CSR Bank BRI yang kepada masyarakat. Kondisi ini akan membuat kami para pimpinan dalam tahun 2013 ini, didan manajer pemasaran perbankan, harus memeras otak untuk alokasikan untuk dipergumemanjakan nasabah dengan cara, menghadirkan berbagai nakan di Kantor Wilayah kemudahan dan kualitas layanan, guna membangun customer BRI Manado, kurang lebih loyal,â€? ujar Osbal. sebesar Rp3,2 miliar,â€? Selain berusaha untuk mempertahankan para penyimpan tutur Osbal. untuk tidak berpindah ke lain hati, pelaku perbankan juga harus Puncak seluruh kejeli melihat pasar-pasar yang unik dan potensial, untuk dikembanggiatan HUT Bank BRI ke kan dan belum dimasuki oleh perbankan lainnya (nitch market, 118, akan dilaksanakan red). Di mana di pasar ini, belum banyak dimasuki perbankan pada hari Sabtu, tanggal lainnya karena keterbatasan jaringan kerja maupun tenaga kerja. 21 Desember 2013. Keg“Melakukan strategi ini, Bank BRI sudah sangat teruji keampuhan iatan tersebut dimulai dari dan kualitasnya dalam melakukan penetrasi pasar, terlebih ke Gerak Jalan Santai dari lokasi yang belum disentuh oleh teman-teman perbankan lainKantor Wilayah BRI Manya. Memang dibutuhkan pengalaman, kreativitas dan komitmen nado di jalan Sarapung, yang tinggi untuk bisa masuk dalam jenis pasar ini,â€? jelasnya saat menuju lapangan Parkir Teras Keliling ditemui di ruang kerjanya. Mega Mas. Kegiatan geTantangan seperti inilah yang membuat Bank BRI, terus rak jalan ini akan akan Indonesia: 431 SDM berbenah diri dari waktu ke waktu dengan melakukan berbagai berlangsung spektakuler. Kanwil Manado: 15 Indonesia: 115.000 perubahan, mulai dari unsur sumber daya manusia, perubahan Pasalnya, akan diikuti oleh perilaku organisasi, sampai kepada perbaikan teknologi informasi, 2.000 peserta, yang terdiri Kanwil Manado: 3.864 yang memungkinkan Bank BRI bisa bekerja secara efisien. Dalam dari karyawan dan nasabah Bank BRI yang datang dari empat propinsi Suluttenggo Malut. Selain lima tahun terkahir Bank BRI telah melakukan penambahan jarimelakukan gerak jalan santai, kegiatan ini juga turut membantu dalam upaya pembersihan lingkungan. ngan kerja, maupun sumber daya manusia yang signifikan. Dengan cara membersihkan sampah di setiap jalan yang Masih menurut Osbal Saragi, saat ini produk dan fitur Bank BRI serta teknologi yang dimiliki, tidak dilalui peserta, dan bekerja sama dengan petugas keberkalah bersaing dengan perbankan besar lainnya. Penyebaran e-channel yang di-bundling dengan produk sihan Kota Manado. “Semua ini dilakukan dalam rangka e-banking, terus dikembangkan untuk memberikan kemudahan kepada para nasabah setia Bank BRI. menjaga lingkungan kota Manado yang sehat dan bersih.â€? “Di tahun 2013 saja, Bank BRI berhasil menambah 150 Anjungan Tunai Mandiri (ATM) di wilayah kerja Luar biasa dan patut diacungi jempol akan peran dan BRI Kanwil Manado, dan pada tahun 2014 akan kontribusi Bank BRI terhadap pembangunan di negeri ini. ditambah lagi 100 unit ATM. Selain itu, Electornic Banyak hal sudah diperbuat namun juga masih banyak Data Capture (EDC) juga terus kami tingkatkan. pekerjaan yang masih menunggu. “Kami tidak akan pernah Juga terus melakukan penambahan jumlah CDM, berhenti untuk berinovasi dan akan terus fokus, untuk memKiosk BRI dan E-Buzz. Pengguna mobile Bankbuat Bank BRI menjadi seutuhnya milik seluruh lapisan maing berupa BRI Mobile dan Mocash, juga terus syarakat, di seluruh pulau di negeri ini. Termasuk bagaimana mengalami peningkatan dari tahun ke tahun,â€? menjamin, agar bebernya. seluruh lapisan Demikian juga halnya dengan produk intermasyarakat net banking. Salah satu produk internet banking terpencil sekadengan basis Cash Manajemen System (CMS), lipun, bisa diadalah E-Tax. Bank BRI menjadi salah satu bank jangkau oleh terkemuka, dalam upaya meningkatkan penerilayanan prima maan setoran pajak dari para wajib pajak. Untuk dari Bank BRI. E-Buzz produk ini, Bank BRI akan bekerjasama dengan Kami juga seIndonesia: 50 Pemerintah Provinsi (Pemprov) atau Kabupaten/ dang berusaha Kota. “Bayangkan saja apabila setiap pemerintah keras, memperKanwil Manado: 2 daerah menggunakan sistem E-tax, dan menjadibaiki kualitas kan Bank BRI sebagai sarana penerimaan pajak jaringan komudaerah seperti, parkir kendaraan, restoran dan nikasi, sehingga koneksitas jaringan komunikasi disemua rumah makan, tempat-tempat hiburan, hotel, dan tempat semakin bagus dan sangat jarang bermasalah,â€? jelas jasa lainnya. Pendapatan Asli Daerah akan terus Osbal Saragi. meningkat karena dikelola secara transparan, Inovasi yang hendak dibuat Bank BRI dalam waktu dekat dan wajib pajak selalu membayar tepat waktu,â€? ini, yakni memperkenalkan layanan unit kerja terbaru berupa katanya lagi. Kapal Terapung, yang pertama kali akan diperkenalkan di Berbicara tentang produk unggulan Bank BRI Maluku Utara. Inovasi dari bank yang memiliki jaringan tersaat ini, Osbal menjelaskan Bank BRI memiliki besar di Indonesia ini, akan melayani masyarakat kepulauan produk tabungan Britama dan Simpedes yang yang ada di Provinsi Maluku Utara, antara lain Pulau Tidore sangat kompetetif, baik dari sisi bunga maupun dan Halmahera yang selama ini sulit mendapatkan layanan kemudahan bertransaksi. Bagi para penabung dari perbankan. Britama dan Simpedes yang sudah memiliki kartu Semoga Bank BRI tetap merakyat, meskipun jaringan Bank BRI, bisa melakukan transaksi tunai dan kerja dan prestasi semakin mendunia, namun Bank BRI tidak over booking melalui e-banking, tanpa harus datang di teller bank. Saat ini jumlah penabung Britama akan pernah lupa akan habitat dan asal-usulnya, juga yang dan Simpedes mengalami peningkatan dari waktu ke waktu. Bahkan, Bank BRI terus berbenah diri untuk EDC membesarkan dan menjadikannya berdiri kokoh dan terpermenghadapi tuntutan perbankan di masa yang akan datang banking in the future. caya hingga saat ini. Yaitu seluruh lapisan masyarakat Indonesia: 70.000 Jika beberapa tahun yang lalu, customer base dari Bank BRI terpusat pada usia 40 tahun ke negeri ini, dari Sabang sampai Papua, dari desa sampai atas, maka saat ini Bank BRI sangat intensif menggarap orang muda kelas menengah. Hal ini Kanwil Manado: 1.350 ke kota tersebar dan terbesar.(*) sejalan dengan pertumbuhan orang muda kelas menengah, yang jumlahnya semakin mening-

118 Tahun, 16 Desember 1895 16 Desember 2013


7

SELASA, 17 DESEMBER 2013 Amos Tempone

Rolling Eselon II Di-pending RATAHAN— Setelah sempat adanya simpang siur informasi terkait, akan dilakukannya rolling pejabat khusus eselon II di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Minahasa Tenggara (Mitra), kemarin, akhirnya batal. Untuk sementara penyegaran pejabat dipending oleh top eksekutif Bupati James Sumendap SH. Bupati James Sumendap memastikan pelaksanaan rolling ditunda karena sampai saat belum ada laporan dari Badan Pertimbangan Jabatan dan Kepangkatan (Baperjakat). “Untuk sementara belum akan dilaksanakan, karena kajiannya d a r i Baperjakat belum dima-

James Sumendap

sukkan ke saya dan wakil bupati,� ujarnya. Sementara itu Setelah berhembus informasi tersebut akan segera dilakukannya rolling pejabat pada eselon III, sampai akhir pekan lalu pun, informasi tersebut belum kunjung teralisasi. Namun belum adanya kepastian pelantikan tersebut, membuat para pejabat yang saat ini berstatus pejabat eselon III, tampak galau menanti kepastian pelantikan. Bahkan dari mereka yang ditemui, terus bertanya-tanya kapan akan segera dilakukan pelantikan. “Terus kapan ini kejelasan pelantikannya?� tanya salah satu kepala bidang di SKPD di Mitra. Dirinya mengakui tinggal menunggu panggilan, jika nantinya kena rolling. “Kalau sebagai PNS kita hanya bisa siap ditempatkan di mana saja,� ujarnya. Kepala Bidang Pengembangan Pegawai Badan Kepegawaian dan Diklat (BKD) Mitra Arthur Sumual, mengakui sampai saat ini jabatan maupun namanama pejabat yang akan kena rolling, masih dalam pengodokkan. “Sampai saat ini masih dikaji lagi, karena menurut bupati rolling ini harus benar-benar kajian dari Baperjakat,� jelasnya.(tra/ras)

Perangkat Desa Tuntut Pembayaran Insentif BPMPD: Berkas Masih Berproses Editor: Irvan Sembeng Peliput: Arthur Karinda

PERLU PERHATIAN: Kondisi rumah seperti ini, masih sering ditemui di wilayah Mitra, sehingga perlu sentuhan dari pemerintah kabupaten.

Hari Ini, Realisasi Anggaran Dievaluasi RATAHAN— Memasuki tutup anggaran tahun 2013, realisasi serapan anggaran yang ada di SKPD, hari ini akan dievaluasi langsung Bupati Minahasa Tenggara (Mitra) James Sumendap SH. Seperti diungkapkan Kepala Dinas Pengelola Pendapatan Keuangan dan Aset Daerah (DPPKAD) Mitra Mecky Tumimomor, evaluasi tersebut dilakukan, untuk mengetahui sejauh mana anggaran yang digunakan sampai akhir tahun

ini. “Karena kita harus melihat serapan anggaran yang sudah direalisikan,� tuturnya. Lebih lanjut menurut Tumimomor, sampai data yang diperolehnya semalam, secara presentase anggaran yang telah diserap di masingmasing SKPD mencapai 87%. Selain itu untuk nilai anggaran yang dipastikan tidak dapat lagi digunakan dan menjadi Silpa pada tahun 2014 nanti, berjumlah hampir Rp30 miliar. “Angka dan presentase

ini kemungkinan masih akan bertambah, karena laporan terus kita kumpulkan untuk mendapatkan angka pastinya makanya besok (hari ini, red) kita akan kumpul para SKPD dan akan melaporkan hasil serapan anggaran tersebut ke bupati,� tandasnya. Seperti diungkapkan Bupati, saat ditemui kemarin, evaluasi tersebut wajib diikuti semua SKPD, dan langsung dipaparkan pada saat rapat. (tra/ras)

RATAHAN— Jelang akhir tahun, para perangkat desa yang ada di Kabupaten Minahasa Tenggara (Mitra), mulai mempertanyakan realisasi pembayaran insentif. Dari pengakuan sejumlah perangkat desa yang enggan namanya dikorankan, mengungkapkan, mereka mengharapkan agar pembayaran tersebut dapat direalisasikan. “Apalagi kebanyakan dari rekan-rekan perangkat di desa saya, akan melaksanakan hari Natal, jujur saja kita sangat berharap agar bisa dibayarkan secepatnya,� tutur sumber koran ini. Selain itu menurutnya, semua persyaratan yang dimintakan kepada pihaknya, sudah disampaikan ke pihak Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintah

Desa (BPMPD). “Karena sesuai yang dimintakan pihak BPMPD, harus menyertakan surat pertanggungjawaban ADD, sudah kita sampaikan,� sambungnya lagi. Kepala BPMPD Bernard Mokosandib, mengungkapkan, sampai saat ini untuk pembayaran insentif sedang dalam pemrosesan berkas. “Masih sementara berproses, karena kan juga ada yang baru sampaikan SPJ-nya, sedangkan itu perlu ada tahapannya,� ujarnya. Mokosandib pun, menuturkan jika anggaran untuk para perangkat pada triwulan IV akan segera dibayarkan, sambil melakukan pemrosesan SPJ pada triwulan III untuk penggunaan ADD. Dia pun menjamin insentif dari perangkat sudah siap untuk dibayarkan. “Pastinya anggaran itu sudah ada, dan tinggal dibayarkan, kalau pemeriksaan penggunaan ADD pada triwulan sebelumnya sudah dipertanggungjawabkan, akan langsung sesegera mungkin ditransfer,� tuturnya.(***)

BP4K Kekurangan Tenaga Penyuluh RATAHAN—Keseriusan Pemerintah Kabupaten Minahasa Tenggara (Mitra), untuk memaksimalkan pemberdayaan sektor pertanian, dan perikanan, terus mengalami kendala. Pasalnya sampai saat ini para

tenaga penyuluh di kedua sektor tersebut masih kurang. Hal ini diungkapkan Kepala Badan Pelaksana Penyuluh Pertanian Perikanan dan Kehutanan (BP4K) Mitra Drs Nazzrudin Manosso. “Memang saat ini kita perlu akui untuk tenaga peyuluh yang ada di Minahasa Tenggara, masih jauh dari harapan,� ungkapnya. Untuk mensiasatinya, menurut Manosso, pihaknya sangat bergantung pada Tenaga Honor Lepas (THL), yang tersebar di Balai P3K di kecamatan-kecamatan. “Jadi kita mengharapkan tenaga seadanya saja ini,� ujarnya. Manoso mengungkapkan, dari kajian yang dilakukan pihaknya, idealnya untuk setiap desa memiliki satu orang penyuluh. “Itu disesuai dengan kondisi dari desa yang akan ditempatkan penyuluh,� ungkapnya. Manoso pun tidak menampik, jika sampai saat ini masih banyak penyuluh pertanian dan perikanan, yang bertugas bukan sebagai penyuluh. “Ya, memang juga kan ada beberapa penyuluh sampai saat ada di satuan kerja lainnya,� tandasnya. Pengamat Pemerintahan Mitra Vidy Ngantung mengatakan sebaiknya pemerintah segera mengembalikan para tenaga penyuluh tersebut ke BP4K, untuk memaksimalkan proses penyuluhan di desa. “Dengan begitu kan penyuluhan di desa-desa dapat terakomodir, meski memang harus kita akui masih sangat kekurangan untuk tenaga penyuluh,� tuturnya.(tra/ras)

Anda individu mandiri yang suka tantangan dan bisa bekerja prima dalam tekanan di luar jam kerja normal? Kami butuh beberapa orang yang akan ditraining sebagai:

Â? Â? Â Â? Â? Â? Â

„ � …� �  ‚  ‚ ‡ˆ � … � …‰ Š

Manado „ Â…Â? ‚ † Center, Post Â

: e n kod Desain a k s Syarat Umum li Tu si: wan, ­ € Â? Warta esin Produk lop a ‚ M s mp , Grafis i kanan ataran Anda. Â? ‚ Â? d lama Â? Â? ƒ Â?


8

SELASA, 17 DESEMBER 2013

Incumbent Tumbang PDI-Perjuangan Tempuh Jalur Hukum Editor: Peggy Sampouw Peliput: Axel Refo

MELONGUANE -- Perjuangan incumbent Costantine Ganggali dan calon wakilnya Jonkers CF Papia (GaPai), untuk kembali memimpin

Yessy Momongan

Kepulauan Talaud kandas, kemarin. Ini setelah pihak KPU Sulut melakukan rapat pleno rekapitulasi pemenang pemilihan bupati dan wakil bupati (Pilbup) Talaud. Incumbent tak bisa menyalip pasangan Sri Wahyumi ManalipPetrus Simon Tuange (SWM-Pasti) yang diusung partai gabungan (Pargab) PPRN, PPID dan Gerindra. Kekalahan ini menjadi pukulan telak bagi PDI-Perjuangan yang telah berjaya di sejumlah Pilbup se-Sulut. Saksi-

saksi PDI-Perjuangan pun tak menandatangani berita acara saat rapat pleno. Partai moncong putih ini lebih memilih menempuh jalur hukum. “Kami akan mengajukan gugatan ke Mahkamah Konstitusi (MK). Ini terkait Pilbup di Desa Riung dan Riung Utara, Kecamatan Tampan’amma,” ujar Semuel Bentian dan Antonius Tucunan, kemarin. Keduanya pun menilai, KPU Sulut melakukan pelanggaran fatal dalam Pilbup di dua desa ini. “Masalah di Riung belum selesai dan itu menjadi perjuangan kami di MK. Kami telah dianjurkan pimpinan partai baik DPP, DPD dan DPC untuk tidak menandatangani berita acara pleno dan penetapan bupati dan wakil bupati terpilih,” tukas keduanya. Senada diungkapkan Sekretaris DPC PDIPerjuangan Talaud Olden Waloni. “Kami hanya menunggu hasil pleno dan bila hasil Pilbup di Riung tak jelas, KPU Sulut akan digugat di MK,” ujarnya. Sementara Ketua KPU Sulut Yessy Momongan yang didampingi komisioner lainnya menegaskan, pihaknya telah melaksanakan Pilbup di Desa Riung dan Riung Utara.(***)

TAK TERIMA: Saksi PDI-Perjuangan Semuel Bentian dan Antonius Tucunan menolak menandatangani berita acara rapat pleno dan penetapan bupati dan wakil bupati Talaud.

Harga Berlebihan, Pedagang Ditertibkan SIAU – Menjelang Natal, harga berbagai kebutuhan pokok di pasar Ulu Siau intens dikontrol pemerintah. Kepala Disperindag Sitaro Drs Hans Kalangit MSi mengatakan, jika ada pedagang berulah ‘nakal’ dengan mematok harga berlebihan tak sesuai standar, pedagang itu akan ditertibkan. “Kalau ada yang memasang harga tak ses-

Rolling ‘Makan Banyak Korban’ SIAU – Dugaan banyak pihak, Bupati Sitaro Toni Supit (TonSu) SE MM dalam waktu dekat akan menggelar rolling besarbesaran ternyata benar. Dipastikan, banyak pejabat dan PNS akan menjadi ‘korban goyangan’ mutasi ini. Kendati begitu, para PNS ‘malang’ ini bisa bernafas lega merayakan Natal. Pasalnya, rolling diundur hingga Januari tahun depan. “Karena waktu sudah sempit dan dikuatirkan bisa pengaruhi jalannya pemerintahan, waktu rolling diundur. Penyegaran jabatan besarbesaran pasti dilakukan Januari ini,” beber Supit. TonSu menegaskan, karena banyak pejabat kinerjanya cemen dan tidak produktif, sudah selayaknya ia menggeber rolling skala besar. Pejabat struktural di

Bukan sentimen, bukan suka tidak suka. Kalau saya marah, setelah Pilkada, PNS bersangkutan langsung dipindahkan Toni Supit Bupati Sitaro berbagai eselon plus para guru yang dianggap tidak segar lagi (kinerja), akan disegarkan lewat rolling itu. “Kita akan benahi semua. Karena memang banyak yang tidak maksimal tahun ini,” semburnya. Bupati juga menuturkan, tidak benar jika mutasi itu dikaitkan dengan Pilkada. Katanya, ia tidak marah meski ada PNS tidak

memilihnya di Pilkada. Rolling semata karena kinerja jelek PNS. “Bukan sentimen, bukan suka tidak suka. Kalau saya marah, setelah Pilkada, PNS bersangkutan langsung dipindahkan. Tapi nyatanya tidak dilakukan. Mutasi ini tujuannya agar kinerja pemerintah bisa lebih maksimal,” terangnya.(ctr-05)

Tindak PNS ‘Nakal’ MELONGUANESikap tegas Bupati Talaud Costantine Ganggali menindak PNS yang terlibat dalam politik praktis, mendapat dukungan warga. Mereka menilai langkah yang dilakukan orang nomor satu di Bumi Porodisa ini sangat tepat untuk memberikan efek jera kepada PNS yang menyalahgunakan tugas dan kewajibannya. ‘’Kalau ingin berpolitik praktis, lebih baik tidak menjadi PNS. Karena PNS sudah ada aturannya,’’

tandas Jeheskiel, warga Beo akhir pekan lalu. Karena itu lanjutnya, tindakan yang dilakukan Ganggali sangat tepat. Namun dia mengingatkan agar yang ditindak benarbenar telah melanggar aturan. ‘’Harus diakui pasca pemilihan bupati dan wakil bupati pasti ada riakriak. Jangan sampai aksi penertiban ini dikaitkan dengan Pilbup,’’ tukasnya. Seperti diberitakan, Bupati Costantine Ganggali

telah mengingatkan bawahannya agar bersikap netral dalam Pilbup melalui surat edaran.”PNS yang terlibat politik praktis akan ditindak dan diberi sanksi tegas. Setelah pelaksanaan Pilbup ini PNS akan diminta pertanggungjawabannya,” kata Ganggali, belum lama ini. Janji Ganggali menjadi perhatian para abdi negara yang bertugas di kawasan perbatasan ini. Sejumlah PNS pun harap-harap cemas pasca Pilbup ini.(xlo/tas)

UPTD Dukcapil Dibangun di Tagulandang

George Bawoleh

SIAU–Pemkab Sitaro akan membangun unit pelayanan terpadu daerah (UPTD) yang menangani kependudukan dan catatan sipil di Pulau Tagulandang,

tahun depan. “UPTD kependudukan ini untuk mendekatkan pelayanan kepada masyarakat. Rencana akan dibangun di Tagulandang,” ujar Kepala Dinas Dukcapil Sitaro George Bawoleh SIP. UPTD Kependudukan tersebut dinilai penting karena selama ini warga di ‘pulau salak’ kerap kesulitan mengurus berbagai surat menyurat kependudukan seperti KTP, akte kelahiran, dan kartu keluarga (KK). Karena untuk ke kantor

Dukcapil di Ondong Siau, masyarakat Tagulandang harus menempuh perjalanan laut yang jauh juga merogoh kocek besar untuk transportasi kapal. “Oleh sebab itu, UPTD ini setelah selesai dibangun akan memudahkan masyarakat di sana mengurus data kependudukan. Tidak harus lagi ke Siau,” ucap Bawoleh. Dengan dibangunnya UPTD tersebut, ia berharap, seluruh permasalahan kependudukan terkait pendataan bisa teratasi.(ctr-05)

uai, akan dilakukan tindakan. Biasanya memang menjelang Natal harganya mulai naik. Tapi kalau kenaikannya di luar kewajaranm, tentu patut ditindaktegas,” aku Kalangit. Katanya, sudah lazim harga di Siau lebih tinggi dibandingkan di Manado. “Karena barang di sini rata-rata impor dari luar daerah. Ditambah lagi biaya transportasi kapal

membuat harga bertambah,” ujarnya. Meski mengizinkan harga jual lebih tinggi dibanding di Manado, namun kata Kalangit, margin harga ada batasnya. “Normalnya patokan harga tak melampaui 50 persen dari harga sebenarnya. Kalau sudah di atas itu, pasti ditindaki. Kita akan menggelar operasi pasar,” pungkas dosen Unima ini.(ctr-05)

Budi Santoso

PEMKAB TALAUD

Gelar Safari Natal di Pulutan PEMKAB Talaud kembali menggelar Safari Natal. Kemarin, Bupati Costantine Ganggali dan sejumlah pejabat menghadiri Safari Natal di Kecamatan Pulutan. Safari Costantine Ganggali Natal ini diawali dengan ibadah di Gereja Germita Baithani. “Saya mengharapkan seluruh masyarakat dalam menyambut Natal jangan dengan berpesta pora, tapi sambutlah dengan penuh kesederhaan, kebersamaan dan sukacita,” kata Ganggali. “Selain itu, saya mengajak seluruh masyarakat agar dapat mengurangi penggunaan dan konsumsi alkohol. Ini sebagai upaya tidak terjadi kekacauan dan keributan dalam msyarakat,” tukasnya. Lebih lanjut Ganggali menyampaikan terima kasih kepada seluruh masyarakat yang telah berpartisipasi dalam pesta demokrasi. “Saya juga selaku pemerintah daerah menyampaikan selamat menyongsong Natal 25 Desember 2013 dan Tahun Baru 1 Januari 2014,” ujarnya. Sementara Kasubag Protokol Pemkab Talaud Bonifasius Wangkanusa mengatakan, Safari Natal ini dilaksanakan sebagai wujud kebersamaan Pemkab dengan masyarakat di setiap kecamatan. “Safari ini juga dapat mengetahui kesiapan masyarakat dalam menyambut Natal,” ungkapnya.(xlo/gyp)

Marthin: Pererat Tali Kebersamaan James Marthin

SIAU–Kabag Humas Protokol dan Persandian Pemkab Sitaro James Marthin SPd mengajak seluruh masyarakat Sitaro untuk meningkatkan tali persaudaraan menjelang Natal dan Tahun Baru. “Saya mengajak kita

semua untuk meningkatkan tali kebersamaan di Sitaro. Mari pererat tali persaudaraan, jalinan kerja sama, kekompakan, dan tali persaudaraan,” ucapnya. Marthin menuturkan, seluruh masyarakat harus cerdas dan bekerja keras

dalam meningkatkan pembangunan di daerah. “Dan itu harus dilandasi kebersamaan yang saling mendukung untuk membangun Sitaro yang religius, sejahtera, maju dan berkeperibadian,” terangnya.(ctr-05)


SELASA, 17 DESEMBER 2013 Wahyu Karim

9

Bensek Boltim Divonis 1 Tahun Terkait Kasus Korupsi Mami

Editor: Adrian Sigar Peliput: Josep Panjaitan

MANADO—Terdakwa kasus korupsi makan minum (Mami) Dewan Kabupaten (Dekab)Boltimyangmerugikan uang negara sekira Rp187 juta, Bendahara Sekretariat (Bensek) Boltim, Satria Mokodompit, divonis bersalah Majelis Hakim (MH) yang dipimpin Ahmad Shalihin saat sidang putusan di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Manado, Senin (16/12), sekira pukul 13.30 WITA. Dimana hakim memutus hukuman badan satu

tahun subsider tiga bulan dan dalam dakwaan tersebut denda sekira Rp50 juta. sudah terbukti berdasarkan D i m a n a , M H keterangan saksi, keterangan berpendapat, Mokodompit ahli, bukti surat dan telah terbukti melanggar pasal didengar juga keterangan 3 jo pasal 18 ayat (1) terdakwa. Dari alat-alat bukti Undang-Undang Nomor 31 tersebut telah dapat dinyatakan Tahun 1999 kesalahan sebagaimana terdakwa,” yang telah u n g k a p diubah dengan Shalihin. terdakwa telah undangSebelumnya, undang Nomor terbukti melakukan saat sidang 2 0 T a h u n tindak pidana korupsi sidang pekan 2001 Tentang sebagaimana dalam lalu, penaPemberansehat hukum dakwaan jaksa. tasan Tindak terdakwa P i d a n a meminta MH Ahmad Shalihin Korupsi jo menjatuhkan Ketua Majelis Hakim pasal 55 ayat putusan bebas (1) jo pasal 64 pada tersangka. KUHP. “Berdasarkan fakta- Dengan alasan, kliennya tidak fakta persidangan, terdakwa terbukti melakukan korupsi. (Mokodompit) telah terbukti “Berdasarkan keterangan melakukan tindak pidana para saksi, terdakwa tidak korupsi sebagaimana dalam terbukti melakukan tindak dakwaan jaksa. Unsur-unsur pidana korupsi sebagaimana

dalam dakwaan jaksa. Saya mohon majelis hakim supaya menyatakan terdakwa tidak terbukti melakukan tindak pidana korupsi. Dan membebaskan terdakwa dari segala tuntutan,” tandasnya dalam sidang saat itu. Sementara itu Jaksa Penuntut Umum Y Manurung menuntut terdakwa satu tahun enam bulan subsider tiga bulan dan denda sekira Rp50 juta. Setelah mendengar putusan MH, terdakwa terlihat menangis dan mendekati keluarganya yang hadir saat sidang tersebut. Diketahui kasus ini terjadi medio 2011. Saat itu terdakwa mencairkan dana Mami saat masa reses I dan II kepada sejumlah anggota Dekab. Dan ternyata dana itu tidak digunakan para anggota Dekab, namun dibuat laporan fiktif tentang penggunaan dana tersebut. (***)

TERMENUNG: Terdakwa Korupsi Mami Dekap Boltim Satria Mokodompit saat mendengar vonis Majelis Hakim di Pengadilan Tipikor Manado, kemarin.

Ganggu Ketertiban, Konvoi SC Langsung Ditertibkan MANADO—Maraknya konvoi Santa Claus (SC) yang ugal-ugalan dan mengganggu ketertiban lalu lintas. Kapolda Sulut Brigjen Pol Robby Kaligis menegaskan, pihaknya akan menindak tegas konvoi tersebut. “Karena selama ini konvoikonvoi yang dilaksanakan oleh panitia baik dalam gereja maupun komunitas sering dikabarkan ugal-ugalan di jalan, tak patuh lalulintas, serta membuat keributan. Kita akan langsung menertibkannya,” tegasnya, kemarin. Terpisah, Kapolresta Manado Kombes Pol Sunarto menambahkan, sampai saat ini pihaknya masih mendengar laporan masyarakat yang mengeluhkan konvoi tersebut.

Robby Kaligis

“Hal ini harus ada kesadaran dari para pelaksana SC agar tidak mengganggu ketertiban umum,” bebernya. Ditambahkannya, kegiatan SC jika dimanfaatkan dengan baik akan membawa dampak positif. Tapi karena ada oknum yang tidak bertanggung jawab dalam

pelaksanannya maka konvoi ini sudah tercoreng. “Saya banyak mendengar laporan masyarakat dan lebih banyak hal negatif yang dilaporkan. Pastinya kita akan menindak dengan tegas (konvoi yang ugal-ugalan),” pungkas Sunarto. Pantauan koran ini, sebagian besar masyarakat mengeluhkan konvoi tersebut. Karena sering melakukan pelanggaran, misalnya, telah dipengaruhi miras, berteriak ditengah jalan, tidak memakai helm, saling kejar-kejaran dan ngebut. “Seharusnya ini menjadi perhatian khusus oleh pemerintah, karena jika tidak para pelaksanannya akan besar kepala saat dibiarkan,” ungkap Jacky warga Malalayang. (ctr-06/ian)

Polda Waspada Teror Bom MANADO—Menjelang Natal dan tahun baru 2014, Polda Sulut menyeriusi potensi teror bom di Sulut. Kapolda Sulut Brigjen Pol Robby Kaligis menegaskan, pihaknya menyiagakan sekira 500 personil di lokasi-lokasi rawan dimanfaatkan teroris untuk meneror. “Hal ini dilaksanakan hanya untuk jaga-jaga, karena segala sesuatu tak bisa diketahui. Oleh sebab itu harus disiapkan,” bebernya saat ditemui di Mapolda, kemarin.

2

RABU, 16 OKTOBER 2013

Ia mengatakan, di setiap titik rawan seperti gereja dan pintu masuk sulut akan dipasang detektor. “Kan kalau orang ke gereja di dalam tasnya hanya Kitab Suci. Kalau ada yang membawa koper itu tandanya bahaya,” tekannya. Berdasarkan hal tersebut, ia berharap agar seluruh elemen masyarakat waspada. “Kan lebih baik waspada terlebih dahulu. Karena hal seperti itu tidak boleh dihindari, kita tidak boleh under estimate tetapi

over estimate. Artinya kita bisa menduga pada hal-hal yang terjelek, soal aman-aman saja yah syukur. Tapi seandainya terjadi hal-hal yang luar biasa juga harus siap,” beber jendral bintang satu ini. Ditambahkannya, masyarakat tidak perlu khawatir tapi harus tetap waspada dalam menghadapi potensi ancaman. “Dengan menjaga keamanan di lingkungan masing-masing,” kunci Kaligis. (ctr-06/ian)


10

SELASA, 17 DESEMBER 2013 Christian sumayow MP

Saling Mengasihi Sesama

KIAN SOLID: Marthen Pesak (tengah) bersama personil PS Getsemani Madidir saat tampil di YMPCS 2013 baru-baru ini.

Getsemani Madidir Siap Tampil Heboh di MP Award BITUNG—Manado Post (MP) Award 2013 yang dirangkaikan dengan Ibadah Natal MP di Hotel Aryaduta, Sabtu (21/12), bakal meriah. Pasalnya, agenda tahunan untuk mengapresiasi tokohtokoh inspiratif Sulut ini, akan turut diramaikan penampilan Paduan Suara (PS) Getsemani Madidir.

PS jawara Yudea-Manado Post Christmas Song (YMPCS) 2012, sekaligus runner up YMPCS 2013 ini mengaku bakal tampil maksimal untuk menghibur para nominator dan undangan. “Ini momen besar maka kita juga akan menyuguhkan tampilan yang maksimal,” ujar Manager PS GMIM Getsemani

Madidir Marthen Pesak, Senin (16/12), kemarin. Lanjut Pesak, anggota PS akan kembali latihan untuk persiapan tampil di MP Award. Karena menurutnya, ajang ini sangat bergengsi. “Dan kita berterima kasih mendapat kehormatan menjadi salah satu pengisi acara,” pungkasnya. (can/vip)

Pemkot Manado Natalan Bersama Jemaat Getsemani Sakobar Editor: Filip Kapantow Peliput: Foggen Bolung

MANADO– Pemerintah Kota Manado menggelar perayaan safari Natal di Kecamatan Sario, di GMIM Getsemani Sario Kota Baru (Sakobar), Minggu (15/12), Ibadah perayaan Natal tersebut dirangkaikan dengan Ibadah Minggu

Jemaat yang dipimpin langsung Ketua Badan Pekerja Majelis Jemaat Getsemani Sakobar Pdt Fentje Mawu STh. Dalam khotbahnya, Pdt Mawu menekankan tentang kasih terhadap sesama. “Berdasarkan pesan Rasul Paulus kepada Jemaat di Tesalonika, hendaklah kita menghormati

dan mengasihi sesama,” ajak Pdt Mawu. “Paulus juga mengajarkan agar kita mengucap syukur dalam segala hal,” tambahnya. Tampak hadir Sekretaris Kota Manado Ir Haefrey Sendoh didampingi Camat Sario Treyse Mokalu SPd MAP serta lurah dan kepala lingkungan se-Kecamatan Sario. (***)

Rukun Jemaat Efata Birahi Hayati Natal

KIAN BERKEMBANG: Ibadah pra Natal Rukun Jemaat Efata Birahi di kediaman keluarga Keletuang-Pontoh, di Kelurahan Malalayang I Lingkungan XI, Minggu (15/12).

MANADO—Ibadah pra Natal Rukun Jemaat Efata Birahi di kediaman keluarga Keletuang-Pontoh, di Ke-

lurahan Malalayang I Lingkungan XI, Minggu (15/12), berlangsung khusyuk. Ibadah yang dipimpin Pendeta San-

Teknik Bangunan Fatek Unima Jalin Kekeluargaan MANADO- Fakultas Teknik Unima, khususnya Jurusan Teknik Bangunan bersama-sama dengan pimpinan fakultas, jurusan, pegawai, mahasiswa serta seluruh civitas akademika menggelar ibadah perayaan Natal, di rumah dinas wali kota Manado, Senin (16/12), kemarin. Ibadah yang dipimpin Pdt Softly Lukas-Maki MTh bertemakan Yesus Raja Damai, Datang Mempersatukan Kita Dalam Ikatan Persaudaraan Yang Kokoh lewat Natal. Dalam khotbahnya, Pdt Softly menekankan tentang damai Natal berasal dari iman. “Dimana ada iman disitu ada kasih, dimana ada kasih disitu ada damai dan dimana ada damai pasti ada Tuhan,” jelasnya. “Ibadah ini merupakan sarana pertemuan untuk menjalin kekeluargaan,” tambah Dekan Fatek Unima Prof Dr Herry Sumual MSi diamini Ketua Jurusan Teknik Bangunan Drs Jemmy Rompas MSi. “Perayaan pra Natal dilangsungkan di kediaman wali kota Manado karena istri wali kota Prof Dr Paula Runtuwene MSi DEA merupakan salah satu dosen jurusan Teknik Bangunan Fatek Unima,” kunci Ketua Panitia Jefry Delarue ST MT melalui Sekretaris Drs Titof Tulaka SH MAP. (ctr-03/vip)

dra Kentjem Mukuan STh dibuka, mengambil tema ‘Tua-lage tutune makatualage kebi taumata e, rimenta su dunia (Terang yang sesungguhnya, sedang menerangi setiap orang, sedang datang ke dalam dunia–Yohanes 1:9). Dalam khotbahnya, Pdt Mukuan mengatakan, untuk mewujudkan kecintaan kita kepada Allah, mulailah dari hal-hal yang kecil, seperti saling berbaikan, menyayangi dan mengingatkan. “Tidak perlu menunggu sesuatu yang besar untuk mewujudkan kecintaan kita kepada Allah, dengan memulai dari hal yang kecil, berarti kita sudah membiasakan mewujudkan cinta kasih yang dibawa Yesus Kristus. Sederhana, tapi

membawa dampak yang luar biasa,” seru Mukuan. Ada hal yang menarik dalam ibadah pra Natal ini yakni, puji-pujian dibawakan dalam irama masamper khas budaya Nusa Utara. Ketua Rukun Jemaat Efata Birahi Jefri Worang menjelaskan, pada awal pembentukan jemaat ini banyak dipelopori kaum muda yang rata-rata berasal dari Nusa Utara, yang hanya sebatas melakukan ibadah rutin. Karenanya, itulah yang menginspirasi jemaat untuk membentuk rukun. “Rukun ini yang dulu jemaatnya hanya warga Nusa Utara, nemun sekarang sudah berkembang pesat, malahan sudah ada yang berasal dari provinsi lain,” beber Worang. (ctr-02/vip)

BERSUKACITA: Jajaran pimpinan Fakultas Teknik Unima, pimpinan jurusan teknik bangunan serta panitia usai Ibadah Natal di Rudis Wali Kota Manado, Senin (16/12), kemarin.

Foggen/Manado Post

KOMPAK: Sekretaris Kota Manado Ir Haefrey Sendoh, Camat Sario Tresye Mokalu SPd Map beserta lurah dan kepala lingkungan se-Kecamatan Sario, membawakan pujipujian pada ibadah safari Natal Pemkot Manado di GMIM Getsemani Sakobar, Minggu (15/12), kemarin.

Hari Ini, UKIT Wenas Gelar Wisuda TOMOHON- Universitas Kristen Indonesia Tomohon (UKIT) Yayasan Ds AZR Wenas akan menggelar rapat senat terbuka, Selasa (17/12), hari ini, sekira pukul 10.00 Wita, di Aula Lantai Tiga Kantor Sinode GMIM. Pelaksanaan rapat senat serangkaian wisuda dipimpin Ketua Senat Pdt Dr Hein Arina MTh. “Direncanakan akan diwisuda 228 lulusan Strata Satu dan 28 lulusan Strata Dua,” jelas Ketua Panitia Dr Karno Rumondor SH MH. Diharapkannya, orang tua dan para

lulusan untuk hadir lebih awal dan mengikuti semua tahapan pelaksanaan wisuda. “Akan hadir Pemerintah Provinsi Sulut dan Pemerintah Kota Tomohon serta Koordinator Perguruan Tinggi Swasta (Kopertis) Wilayah 9 Wilayah Sulawesi,” kata Rumondor. Ditambahkanya, pelaksaaan wisuda secara rutin, menunjukkan UKIT Yayasan Ds AZR Wenas memiliki kompetensi menyelenggarakan pendidikan tinggi. “Lulusan UKIT Wenas memiliki kemampuan untuk

bersaing dalam dunia kerja,” pungkasnya. (tr17/vip)

Hein Arina


SELASA, 17 DESEMBER 2013

SAMPAH...

Sambungan Dari Hal: 1

DAMAI: Suasana pleno pilkada Talaud kemarin berlangsung lancar. (Foto atas) Ketua KPU Sulut Yessy Momongan menandatangani berita acara pleno KPU disaksikan anggota KPU Sulut lainnya.(Foto samping) saksi dari PDIP menolak hasil pleno.

PDIP...

Sambungan Dari Hal: 1

menempati urutan ketiga dengan meraih 14.610 suara atau 28,95 persen (Lihat grafis). Kemenangan pasangan yang diusung partai gabungan ini, sejak hari pertama pemungutan suara telah tergambar. Kemenangan pasangan yang diusung Gerindra, PPRN dan PPDI (Pargab) ditetapkan KPU Sulut melalu SK berita acara nomor 72/BA/ KPU-PROV - 023 - TLD/ XII/2013. “Dari rekapan perolehan suara ini setiap pasangan calon belum memenuhi 50 persen tapi ada dua pasangan meraih lebih dari 30 persen,” kata Ketua KPU Sulut Yessy Momongan diamini komisioner lainnya, Panwaslu Talaud, para saksi pasangan calon dan undangan yang hadir. Tentu saja, putusan ple-

MEGA...

Sambungan Dari Hal: 1

proyek besar tahun depan. Alokasi dana infrastruktur yang besar itu sebagai dukungan pemerintah pusat atas rencana kita menjadikan Sulut sebagai pintu gerbang Asia Pasifik,” kata Gubernur SH Sarundajang. Anggaran Rp3 triliun atau 43 persen dari total dana APBN yang turun ke Sulut senilai Rp6,95 triliun, itu dialokasikan untuk mega-mega proyek yang baru dimulai, dan tahap penyelesaian. “Seperti jalan tol Manado-Bitung sudah ada pekerjaan awal untuk land clearing di titik nol yang di Maumbi,” ungkap Royke Durand, PPK 06 Balai Pelaksanaan Jalan Nasional (BPJN) XI Manado, yang dibenarkan Kepala Balai FEJ Wenur. Diperoleh informasi, setelah tahap awal ini akan disusul dengan pekerjaan konstruksi dengan anggaran Rp100 miliar lebih dalam APBN Perubahan. “APBN akan menanggung sampai di ruas Airmadidi dengan alokasi 950 miliar. Nanti akan ditangani dengan sistem multiyears,” ungkap sejumlah staf di

MESSI...

Sambungan Dari Hal: 1

Barca Andoni Zubizareta di situs resmi UEFA usai drawing. “Undian yang besar. Dua tim yang mengusung permainan menyerang akan bertemu. Dua tim ini punya talenta luar biasa mulai kiper hingga penyerang. Inilah yang membuat pertandingan lebih atraktif,” imbuhnya. Menarik ditunggu head to head antara dua mesin gol Argentina, Lionel Messi kontra Sergio ‘Kun’ Aguero. Memang saat ini Messi masih berkutat dengan cedera serius, namun diprediksikan di leg pertama di markas City Etihad Stadium 18 Februari 2014 nanti, kemungkinan sudah dapat dimainkan. Sedangkan leg kedua akan berlangsung di Camp Nou,

no KPU Sulut ditanggapi berbeda. Beragam ekspresil setiap saksi dan pendukung pasangan calon. Ada yang gembira, pasrah dan adapula yang tak terima. “Saya berterima kasih kepada Tuhan dan seluruh masyarakat di Kepulauan Talaud karena telah mempercayakan untuk memimpin daerah ini. Ini merupakan suatu tanggungjawab pengabdian bagi Kepulauan Talaud,” ujar SWM sebutan Sri Manalip dengan nada gembira. . “Kami tetap menerima hasil ini sesuai pleno KPU Sulut. Seluruh fungsionaris dan simpatisan PG di Talaud mari bergandengan tangan untuk mendukung kepemimpinan S WMPasti,” tukas ST-Unggul melalui Ketua PG Talaud Engelbertus Tatibi. Bagaimana sikap PDIPerjuangan? Putusan KPU Sulut ditolak. Para saksi

tak menandatangani Berita Acara Pleno Pilbup Talaud. “Kami telah diperintahkan partai baik DPP, DPD dan DPC untuk tidak menandatangani berita acara pleno terbuka rekapitulasi dan penetapan bupati dan wakil bupati terpilih,” ujar Semuel Bentian dan Antonius Tucunan, kemarin. Seperti diketahui, KPU juga menetapkan jumlah suara sah sebanyak 51.196 dari total daftar pemilih tetap sekira 67.132. Warga tak memilih relatif tinggi sekira 15.936. Di antara yang tak gunakan hak pilih ada di Desa Riung. Pasangan SWM-Pasti meraih kemenangan di 11 kecamatan. Sisanya untuk Gapai dan ST-Unggul. SWMPasti unggul di beberapa kecamatan di antaranya Beo, Rainis dan Kabaruan. SWM Pasti menang telak di Melonguane dan Gapai

menang telak di Rainis. Sebelumnya pasangan GaPai melalui Sekretaris DPC PDI-Perjuangan Talaud Olden T Waloni menegaskan, pihaknya tetap menunggu hasil pleno KPU Sulut dan akan menempuh jalur hukum bila terjadi kejanggalan dalam pelaksanaan pemilihan bupati dan wakil bupati. “Kami akan menempuh jalur hukum dan meminta pertanggungjawaban KPU Sulut terkait kasus di Desa Riung dan Riung Utara, Kecamatan Tampan’amma,” tegasnya. Ini menandakan, kemenangan SWM-Pasti di Kepulauan Talaud ini ‘mematahkan’ semangat, obsesi dan ambisi PG maupun PDIPerjuangan untuk memimpin daerah perbatasan. Sebelum pelaksanaan Pilbup, banyak kalangan berpendapat PG dan PDI-Perjuangan berduel merebut DL 1 B tapi mitos itu dipatahkan SWM-Pasti.(***)

BPJN XI Manado. Selain itu, pembangunan Ring Road II (Kairagi-Bengkol) yang sempat terhenti mendapat alokasi dana Rp75 miliar. Ditargetkan akhir tahun selesai. Selanjutnya lanjutan pembangunan Jembatan Soekarno Rp67 miliar, yang juga terhenti selama setahun. “Desember ditargetkan harus sudah digunakan,” ujar PPK 05 BPJN XI, Ch Umboh. Dari sekian proyek, pembangunan jalan Pantai Selatan dari Kema hingga Taludaa (Bolsel) yang menelan anggaran yang fantastis, yakni Rp540 miliar. Alokasi ini hampir sama dengan alokasi 2013. Sedangkan sub sektor Sumber Daya Air (SDA), akan mulai dibangun adalah Waduk Lolak di Bolmong. Proyek yang bakal menelan anggaran hingga Rp1 triliun (multiyears) itu tahap pertama dapat alokasi Rp80 miliar. “Sudah dimulai dengan land clearing. Tahun ini juga pembebasan lahan tuntas kami bayar,” ujar Kepala Balai Wilayah Sungai Sulawesi (BWSS) 1, Bob Lombogia, kemarin. “Waduk KuwilKawangkoan juga sudah

proses administrasi sertifikasi bendung, dan kemungkinan 2015 akan mulai dibangun,” tambah Bob. Selain itu, BWSS juga akan merevitalisasi Danau Tondano berupa pekerjaan membuat tanggul di dataran-dataran rendah. Dengan tanggul ini akan menambah tinggi muka air danau hingga satu meter. “Dengan luas danau 4.200 hektare berarti danau tambah menampung air sebanyak 42 juta kubik. Total dananya kira-kita 300 miliar, tapi tahap awal ini baru 73 miliar,” ujar Bob. Selain itu proyek pengendali banjir di Sungai Tondano Manado yang dimulai tahun depan. Dana pinjaman dari JICA telah turun, dan rencananya 2 kilometer kiri-kanan untuk pinjaman tahap pertama. “Tahun depan baru 19 miliar untuk memulai pekerjaan,” kata Kasatker Pelaksanaan Jaringan Sumber Air (PJSA) BWSS 1, Novie Ilat. Tak itu saja, untuk proyek irigasi, BWSS akan menyelesaikan pembangunan saluran kiri Irigasi Sangkub di Bolmut. Tahun depan mendapat alokasi Rp21 miliar. “Pekerjaannya cukup beragam, terutama kita harus melakukan

peledakan gunung batu menjadi terowongan yang akan dilalui saluran irigasi,” kata Kasatker Pelaksanaan Jaringan Pemanfaat Air (PJPA) BWSS 1, Harvah Ibnu. Irigasi yang akan mengairi sawah seluas 3.601 hektare itu telah selesai saluran kanannya. Selain alokasi untuk Bina Marga dan SDA, jatah untuk Cipta Karya pun tak kecil. Diperoleh informasi Rp200 miliar lebih yang akan turun. Pekerjaannya terdiri dari penyediaan air minum, pengembangan pemukiman, persampahan dan lingkungan, serta penataan bangunan. Jika ditotal, dana untuk PU mencapai Rp2,3 triliun. Yang tak kalah besar adalah dana untuk sektor perhubungan. Sejumlah mega proyek perhubungan berupa pembangunan Bandara Miangas dan Siau, pembangunan pelabuhan Manado dan Bitung, penyelesaian sejumlah pelabuhan penyeberangan, serta lanjutan pembangunan pelabuhan di beberapa pulau di Nusa Utara. Hampir Rp700 miliar dana infrastruktur perhubungan yang mengucur ke Sulut.(***)

21 Maret tahun depan. Barca bisa disebut tidak beruntung bertemu City. Sebab sebagai juara grup, opsi Barca adalah bisa menghadapi tim lain macam Arsenal, Bayer Leverkusen, Zenit St. Petersburg, Galatasaray, atau Olympiacos, yang Kualitas lima tim tersebut berada di bawah City. “(Manuel) Pellegrini adalah pelatih yang sangat, sangat bagus. Kami tahu bagaimana catatannya waktu melatih di Spanyol. Kami selalu punya masalah menghadapi tim asuhannya,” ucap Direktur Barca Amador Bernabeu pada Reuters. Pellegrini sangat optimistis menjelang laga ini. Dia mengatakan bahwa Barca bukan tim superior seperti saat masih dibesut Pep Guardiola. “Saya kira, Barcelona akan san-

gat kuatir karena bertemu kami. Mereka bukan tim yang sama seperti dua tahun lalu,” tegas Pellegrini. Selain Barca, Bayern Muenchen juga akan menghadapi lawan sulit yakni pemimpin klasemen sementara Premier League Arsenal pada babak perdelapan final. The Gunners bukan lawan yang mudah ditundukkan. Laga ini adalah ulangan babak 16 besar musim lalu. Pada leg pertama Bayern seolah akan mudah menekuk Arsenal saat menang 3-1 di Emirates. Namun ternyata Arsenal mengamuk dengan menekuk Bayern 2-0 di Allianz Arena. Bayern akhirnya lolos karena unggul agresifitas gol di kandang lawan. Nah sudah tentu pada pertemuan ini Arsenal berambisi revans

pada lawannya tersebut. Aroma pertarungan gelandang muda Timnas Jerman ikut menyeruak di partai yang menjanjikan permainan super offensif itu. Thomas Muller di Bayern akan beradu Mezut Oezil di kubu The Gunners. Bek Bayern Jerome Boateng menegaskan bahwa undian ini tidak ideal bagi timnya. “Arsenal adalah lawan tertangguh yang kami dapatkan. Mereka jelas akan lebih termotivasi dibandingkan tahun lalu,” tegas Boateng. Kapten Bayern Philipp Lahm mengatakan hal serupa. “Jelas kami tidak mengharapkannya. Arsenal akan melakukan perekrutan baru Januari nanti, dan akan menjadi tantangan bagi kami,” tandas Lahm.(jpnn)

Dari penampilannya yang modis, keseharian ibu cantik bernama lengkap Ria Arita Mailangkay ini kebalikan dengan aktivitas yang digelutinya: mengolah sampah. Ya, hampir saban hari berkutat dengan sampah basah dari pasar atau rumah tangga untuk dijadikan kompos. “Kebetulan sudah ada pasar tetap, dan pasokan belum memenuhi permintaan,” ujar isteri tercinta dari dr Meidy Daniel Posumah SpA ini. Ditemani anak ketiganya, Rachel (1,5), ibu 4 anak ini mengungkapkan kisahnya hingga memilih mengembangkan pupuk kompos organik, setelah berhenti sebagai karyawan Kanwil BRI Manado. “Pilihan aktivitas saya ini didasarkan pada kebutuhan masyarakat akan makanan dari sayuran atau tumbuhan yang menggunakan pupuk organik. Permintaan tinggi, dan tanaman organik ini harganya mahal,” ujar Ria. Maka, sejak 2009 alumni Fakultas Ekonomi Unsrat Manado ini mulai mengembangkan pupuk kompos dengan bahan utama dari kotoran hewan. Ditambah dengan sampah organik yang ada di pasarpasar maupun di tempat pembuangan akhir (TPA) maupun tumbuhan eceng gondok yang tumbuh subur di Danau Tondano. Menurutnya, untuk

CYRUS...

Sambungan Dari Hal: 1

0,7 persen. Menteri Perdagangan Gita Wirjawan hanya mampu meraup elektabilitas 0,6 persen. Angka ini sedikit lebih baik dibandingkan Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Marzuki Alie, yang mengantongi elektabilitas 0,3 persen. Adapun mantan Kepala Staf Angkatan Darat Pramono Edhie Wibowo hanya sanggup mengumpulkan elektabilitas 0,2 persen.

APANG...

Sambungan Dari Hal: 1

tanda kesukacitaan, semakin melengkapi semarak Natal pada wajah warga Kawanua yang hadir mulai dari anak-anak, pemuda, ibu dan bapak. Sejam kemudian, acara yang dipandu Astrid Esther, Pdt Meyke C Lempas, Marshel Bernard, langsung menampilkan kemerduan suara para penyanyi yang terdiri dari solo Conny Mamahit, sejumlah paduan suara, tarian maengket dari grup Mapalus Ne Koya, dan vokal grup Rupata. Dengan lantunan musik Natal yang dibawakan, menjadikan warga Kawanua semakin bersuka ria, menyaksikan aksi-aksi di atas panggung berornamenkan pohon Natal, sangkakala para malaikat, dipadu kecanggihan teknologi background layar video. Sekejap, seluruh undangan terdiam ketika lampu dipadamkan, hingga suasana gelap gulita. Tampilan layar penuh bintang, drama musikal yang mengisahkan masuknya injil terangi Minahasa dilakonkan Sanggar Remy Sylado. Inti drama yang dimainkan yaitu kedatangan Johann Gottlieb Schwarz yang memiliki tekad bersama JF Riedel, untuk meng-

BRI...

Sambungan Dari Hal: 1

BRI banyak melakukan gebrakan. Perubahan di tubuh BRI sangat terasa saat peringatan HUT ke118 BRI. Saat ini karyawan BRI mencapai 115 ribu orang. Beragam prestasi telah ditoreh. Salah satu penghargaan yang terus dipertahankan BRI sejak 2010, yakni ‘Indonesia Service Quality Award’. Prestasi secara nasional ikut merambat ke Kanwil Manado. Di Kanwil BRI Manado, mereka meraih prestasi di sektor produktivitas pekerja tertinggi kedua seluruh Kanwil BRI di Indonesia. BRI Kanwil Manado juga meraih capaian target pertumbuhan pinjaman tertinggi kedua

11

membuat pupuk organik ini butuh waktu 3 pekan untuk fermentasi. “S-sampah akan ada zat tertentu yang akan menghancurkan sehingga menjadi tanah. Setelah itu dilakukan fermentasi selama tiga minggu,” urainya. Direktur CV GHM Farm Tech ini mengaku, untuk usaha ini melibatkan pemulung sebagai pengumpul sampah di pasar maupun di TPA. Dia bahkan memberikan cairan penghancur sampah serta karung sebagai wadah penampungan kepada pemulung. Dia juga membeli sampah tersebut dengan harga Rp5 ribu per karung. “Kebutuhan bahan baku sangat besar, sebab untuk tiga minggu saya harus memproduksi 200 ton pupuk organik,” katanya. Besaran produksi ini masih mencukupi kebutuhan di Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan (Bolsel), Minahasa Selatan (Minsel) dan Kabupaten Minahasa yang dipasok PT KKP (Kawanuah kahuripan Putra). Namun dia optimis, produksi pupuk ini akan terus berkembang, karena setiap tahun permintaan cukup tinggi. Bahkan menurutnya, tumbuhan eceng gondok yang ada di Danau Tondano menjadi bahan baku yang cukup potensial. Namun pasokannya masih kurang. Karena itu dia berharap warga yang bermukim di seputaran Danau Tondano

bisa mengumpulkan eceng gondok nanti dibelinya. ‘’Berapa pun banyaknya pasti akan dibeli. Ini sebenarnya bisa menjadi kerja sambilan bagi masyarakat. Di samping itu, untuk memberantas penyebaran tumbuhan ini,’’ ujarnya Dia mengakui, dengan usahanya ini bisa mengatasi masalah sampah yang ada di pasar-pasar terutama di Tondano maupun penyebaran tumbuhan eceng gondok yang menjadi masalah di Minahasa. ‘’Saya saat ini sementara mengembangkan bahan bakar (briket) dengan bahan utama dari eceng gondok. Jika ini sudah berproduksi, dalam sehari saya membutuhkan puluhan ton eceng gondok,’’ tambahnya. Alumnus SMA Negeri I Tomohon ini, selain memproduksi pupuk organic, juga dikenal sebagai produsen alat mesin pertanian (Alsintan). Usahnya ini sudah merupakan usahan turun temurun. Dia mengakui produksi Alsintan ini sudah diwarisinya sejak dari orang tua. Bahkan Alsintan yang diproduksinya ini sudah lulus mutu dari Balai Penguji Mutu Kementerian Pertanian di Serpong Tangerang. Karena itu, perusahaan yang dipimpinnya bernama CV GHM (Gerit Hein Mailangkay) Farm Tech. ‘’Nama Gerit Hein Mailangkay adalah nama orang tua saya,’’ ujarnya.(*)

Dari segi keterkenalan, Dahlan Iskan kembali menonjol dibandingkan peserta Konvensi lain. Mantan Direktur PT PLN itu memiliki popularitas sebesar 50,7 persen. Adalah Marzuki Alie yang bisa menempel popularitas Dahlan dengan 39,6 persen. Peserta Konvensi Demokrat kalah mutlak dibandingkan calon presiden lainnya. Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo mengantongi elektabilitas 36,5 persen dan popularitas

89,5 persen. Ketua Dewan Pembina Gerindra Prabowo Subianto memperoleh elektabilitas 11,5 persen dan popularitas 77,6 persen. Survei Cyrus mengikutkan 1.020 orang dari 204 desa atau kelurahan di 33 provinsi. Jajak pendapat ini diadakan melalui wawancara tatap muka dalam periode Agustus-November 2013. Survei memiliki tingkat kepercayaan 95 persen dengan rentang kesalahan 3,1 persen.(tic)

abarkan injil di Minahasa. Dengan setting waktu 12 Juni 1931, Schwarz yang adalah warga Jerman berusaha meyakinkan masyarakat kala itu agar percaya kepada Tuhan Yesus. Dengan kemampuan bahasa Tountemboan dan penyembuhan penyakit yang dipelajarinya, sehingga ajaran firman Tuhan dapat mempengaruhi kehidupan rohani Kepala Walak Majoor Sigar dan Walian Tulus istrinya, serta masyarakat di Langowan. Kisah ini, sontak membuat para jemaat merasa bangga dengan tanah kelahirannya Sulawesi Utara. “Sejarah dan bahasa daerah tak boleh dilupakan, di tengah kemajuan zaman,” ujar Allan Lumempow, salah satu warga Kawanua yang hadir. Memaknainya, tata ibadah pun dibuat dengan bahasa daerah diiringi musik kolintang “Harmoni”. Di antaranya Kayobaan Aruy Waya (Hai Dunia, Gembiralah) dan Wengi Le’nas (Malam Kudus). Para pembina dan pimpinan pun, diarahkan untuk menyalakan lilin natal bagi seluruh jemaat. Nuansa yang makin mensyahduhkan ibadah. Melengkapinya, diserahkan

bantuan bagi anak-anak panti asuhan dan warga Kawanua di Jakarta yang sakit. Ketua Umum K3 Pusat Pdt Jimmy H Tampi pun berpesan, momen ini harus jadi pendamaian bagi semua orang. “Mari kita terangi tempat kita berada,” sebutnya, diamini Sekjen Audy WMR Wuisang STh MSi. Ditambahkannya, warga Kawanua janganlah jemujemu melakukan perbuatan baik bagi semua orang. Ketua Panitia Daniel F Poluan PhD pun menyampaikan terima kasih yang mendalam kepada Dewan Pembina K3 yang diketuai Drs Theo Sambuaga MPP, Dewan Pakar K3 diantaranya DR (HC) Hashim Djojohadikusumo dan Laksda TNI Willem Rampangiley, Dewan Kehormatan dipimpin Irjen Pol Ronnie Sompie, Gubernur DKI Jakarta Ir Joko Widodo, dan Gubernur Sulut SH Sarundajang. “Warga Kawanua di Jabodetabek tetap adalah warga Sulut yang siap berjuang bersama bagi kemakmuran rakyat di Nyiur Melambai bahkan di Indonesia,” katanya didampingi Sekretaris Fransisco Poluan. (tr-09)

se-Kanwil Indonesia. Pemimpin Wilayah BRI Manado Osbal Saragi dalam pidatonya menyampaikan kepada seluruh karyawan BRI Kanwil Manado, untuk mempertahankan sejumlah prestasi yang telah diraih. “Diharapkan bagi seluruh pekerja yang ada di BRI Kanwil Manado untuk terus melakukan seluruh tugas dan tanggung jawab dengan baik, dan selalu berdoa kepada Tuhan agar selalu terhindar dari segala godaan dan ujian dalam bekerja,” ujarnya saat memimpin Upacara memperingati HUT ke-118 BRI. Dalam upacara pagi itu, dilaksanakan juga pemberian penghargaan kepada pekerja BRI Kanwil Manado, yang telah bekerja di atas 15,

20, 25 tahun secara tidak terputus dan tidak tercela. Penghargaan yang diberikan kepada kelima orang pekerja Kanwil Manado, berupa piagam, uang tanda jasa, serta medali emas. “Terima kasih kepada BRI yang sudah memberikan apresiasi terhadap pekerja loyalnya. Semoga para pekerja yang lainnya terus termotivasi dalam menjalankan segala tugas dan tanggung jawab yang dipercayakan bagi mereka,” tutur Hanny Ondang, salah satu pekerja Kanwil BRI Manado yang pernah menerima penghargaan di tahun 2011. Humas BRI Kanwil Manado Terry Tambun, ikut mengaminkan. ‘’Yang dibutuhkan dedikasi dan komitmen,’’ tambah Terry.(*)


12

SELASA, 17 DESEMBER 2013 Bonit Anggi

2014, Sulut Pelopor Sadar Pajak Tumiwa: Bupati/ Wali Kota Sepakat Editor/Peliput: Peggy Sampouw

MANADO—Satu terobosan lagi diciptakan Pemprov Sulut. 2014 mendatang, dapat dipastikan Sulut adalah pelopor sadar pajak dari seluruh provinsi di Indonesia. Komitmen Pemprov Sulut ini pun didukung dengan komitmen yang sama dari bupati dan wali kota seSulut, yang telah menandatangani pakta integritas saat penyerahan DIPA, Sabtu pekan lalu. Kepala Dinas Pendapatan Daerah (Kadispenda) Sulut Drs Marhaen RTumiwa MPd mengatakan, Sulut Pelopor Sadar Pajak ini akan menunjukkan, warga Sulut bukan hanya mengejar hak tapi melakukan kewajibannya. “Ini sudah menjadi komitmen Gubernur dan Bupati serta para Wali Kota se-Sulut yang dikonkritkan

dengan penandatanganan pakta integritas,” kata Tumiwa. Menurutnya, komitmen ini membantu pajak dan juga membantu penyelenggaraan pemerintah serta pembiayaan pelaksanaan pembangunan. “Karena itu saya mintakan

SH Sarundajang

kepada para bupati dan wali kota untuk berkompetisi dalam meningkatkan kesadaran warga membayar pajak,” kata Gubernur Dr SH Sarundajang dalam arahannya. Semua kabupaten/kota akan dinilai siapa yang juara, dan akan diberikan reward. “Dan ini akan mereka evaluasi terus secara periodik di Pemkab/Pemkot maupun di

level provinsi,” imbuh Tumiwa dengan menambahkan, reward akan diberikan bagi perorangan maupun perusahaan, atau kecamatan bahkan desa. “Dibentuk komitmen, dan ini merupakan suatu bentuk memotivasi warga Sulut, dan ini juga sebagai bentuk pembinaan karakter bangsa. Apalagi tahun depan PBB Perkotaan Perdesaan akan dikelola kabupaten/ kota. Diminta para bupati dapat menggerakkan stakeholder serta mengkampanyekan setiap waktu dan kesempatan,” urai mantan Jubir Gubernur Sulut ini. Sulut yang dikenal juga dengan daerah relijius, sudah sewajarnya warga menjalankan kewajibannya sebagaimana juga diamanatkan dalam Alkitab, apa yang menjadi milik kaisar, berikanlah kepada kaisar. “Jadi sebagai umat beragama, membayar pajak adalah bagian dari iman. Dan di kitab suci ada tertulis bahwa pemerintah adalah wakil Allah di dunia, sehingga sudah menjadi kewajiban umat beragama untuk menaati pemerintah,” kata Tumiwa lagi.(***)

SADAR PAJAK: Jumlah kendaraan yang terus bertambah berbanding lurus dengan kesadaran pemilik kendaraan dalam membayar pajak. Buktinya, kontribusi terbesar pajak daerah berasal dari Pajak Kendaraan Bermotor dan Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor. Lukman Polimengo/Manado Post

PT MSM Raih Proper Biru

20 Desember Batas Usulan Pengadaan 2014

Farly Kotambunan

MANADO—Dalam menghindari penggunaan dana APBD yang mubazir serta

untuk perencanaan yang baik, semua SKPD dibatasi hingga 20 Desember untuk pengajuan rencana umum pengadaan barang dan jasa untuk 2014. Hal ini diungkapkan Karo Pembangunan Setprov Sulut Farly R Kotambunan SE kepada wartawan. “Biro Pembangunan atas instruksi Wakil Gubernur siap melakukan pengawasan terkait rencana umum pengadaan barang dan jasa di 2014 nanti,” kata Kotambunan. Selain deadline pemasukan rencana umum pengadaan

barang dan jasa ini, Biro Pembangunan akan melakukan pengawasan terakhir pembangunan fisik di SKPD Pemprov. “Kami akan melakukan pengecekan dan pengawasan fisik terkait pembangunan di SKPD yang sementara dilakukan,” ujar mantan Karo Umum ini. Menurutnya, hal ini dilakukan untuk dapat melihat perusahaan-perusahaan mana yang melakukan pekerjaan dengan baik dan sesuai target dalam pembangunan fisik, serta melihat kualitas pekerjaannya.(gyp)

KIP Sulut Ubah Formasi MANADO—Komisi Informasi Publik (KIP) Sulut melakukan perubahan formasi. Sebagaimana aturan, komisi yang dibentuk berdasarkan UU no 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik, di tingkatan provinsi, badan ini memiliki komisioner yang bekerja dalam periode empat tahun. “Namun dalam periode ini bisa dilakukan pemilihan secara internal sebanyak dua kali

untuk struktur kepengurusan yang ada,” jelas Habel Runtuwene dalam rilis. Menurutnya, berdasarkan rapat pleno yang dilakukan secara demokratis (voting), dihasilkan keputusan bersama, dimana Drs Boy Lalamentik tetap sebagai ketua dan Nolly Londa SSos sebagai wakil ketua menggantikan Reidy Sumual SSos. Sementara posisi yang lain tidak berubah yakni Habel Runtuwene SE MSi membidang Advokasi

Sosialiasi dan Edukasi, Lona Lengkong membidangi Kelembagaan, dan Sumual kemungkinan besar akan mengisi posisi Londa pada Bidang Penyelesaian Sengketa. Runtuwene yang juga memimpin rapat pleno menambahkan, kepengurusan ini akan berlaku 1 Januari 2014 hingga 13 April 2016. “Kami lebih optimis lagi memasuki tahun 2014 dengan semangat-semangat baru, “ tambahnya.(gyp)

PEMBUKTIAN: Perwakilan PT MSM David Malonda usai menerima penghargaan Proper Biru.

PT Meares Soputan Mining (MSM) kembali meraih penghargaan. Pertama dianugerahi penghargaan Utama (perak) untuk pengolahan lingkungan oleh Kementerian ESDM, akhir November lalu, dan terkini melalui SK Menteri LH nomor 349 tahun 2013, Kementerian Lingkungan Hidup (KLH) ber-

sama institusi lingkungan hidup provinsi di seluruh Indonesia memberi MSM peraih proper biru. Penilaian ini dilakukan untuk 1.317 perusahaan yang meliputi sektor manufaktur, pertambangan, energi dan migas, agroindustri serta sektor kawasan dan jasa. MSM bersama 1.039 mendapatkan

Peringkat Biru. “Mekanisme dan Kriteria Penilaian Proper memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi praktek pengelolaan lingkungan terbaik dan menyebarluaskan kepada para pemangku kepentingan, sehingga tercipta perubahan besar dalam perilaku dan meningkatkan taraf pentaatan terhadap peraturan lingkungan hidup”, ujar Menteri LH, Prof Dr Balthasar Kambuaya, MBA. Bagi PT MSM yang beroperasi di Toka Tindung, Minahasa Utara dan Kota Bitung, Sulawesi Utara, penilaian ini merupakan capaian maksimal dan patut dibanggakan, karena untuk pertamakalinya disertakan dalam penilaian proper. “Perolehan proper biru, berarti bahwa PT Meares Soputan Mining telah menerapkan dan telah sesuai dengan peraturan lingkungan yang berlaku,” kata

President Director PT MSM, Terkelin Purba, usai menerima penghargaan, pekan lalu. Dijelaskan Purba, PT MSM senantiasa menerapkan prinsipprinsip sustainableenvironment, dengan menerapkan berbagai ketentuan dan aturan, termasuk pelaporan lingkungan ke pemerintah. Director dan General Manager Operational PT MSM, Charles Knight, mengatakan, capaian kategori biru, adalah kerja keras semua komponen yang ada di Toka Tindung, termasuk pemerintah dan masyarakat. Malam penghargaan, telah dilakukan pada 10 Desember lalu, di Jakarta oleh Menteri LH, Prof. Dr. Balthasar Kambuaya, MBA, dan dihadiri perwakilan perusahaan yang menerima Proper dari berbagai kategori. (***)

PLN Manado Siapkan Tim Penanggulangan Gangguan MANADO — Mengamankan penyediaan listrik jelang Natal hingga Tahun Baru, PLN Area Manado menyiapkan tim penanggulangan gangguan. Tim yang dipimpin Asisten Manajer Distribusi PLN Manado, Jantje Rau, ini standby 24 jam untuk memperbaiki kerusakan jaringan distribusi. “Selama ini SOP (standar operasional prose-

dur) perbaikan gangguan sudah berjalan, hanya perlu membentuk tim khusus yang diperkuat dari unitunit lain,” ujar Jantje Rau. Tim ini merupakan gabungan dari satuan penanggulangan gangguan distribusi PLN Area Manado, tim PLN Rayon Selatan, tim PDKB (Pekerjaan Dalam Keadaan Bertegangan), serta unit-unit di rayon. “Ada

tambahan anggota tim, dan kami maksimalkan petugas di rayon-rayon,” kata Jantje. “Tim ini berbasis di PLN Rayon Selatan,” tambahnya. Manajer PLN Area Manado Yarid Pabisa mengatakan, pembentukan tim ini merupakan optimalisasi layanan perbaikan gangguan, khususnya yang terjadi di lokal. “Misalnya hanya satu kawasan dilayani satu trafo.

Makanya, cepat tidaknya pemulihan gangguan bergantung pada akuratnya laporan lokasi dan gangguan yang terjadi. Kami mohon masyarakat secepatnya memberi tahu bila ada gangguan,” ujarnya seraya menyebut selain lewat nomor telpon pengaduan gangguan, masyarakat juga boleh langsung menghubungi call centre (0411) 123.(irz)


SELASA, 17 DESEMBER 2013

Seriusi PBL Demi Warga Calaca

13

Pelabuhan Manado Tambah Kapal Antisipasi Lonjakan Penumpang Natal

KELURAHAN Calaca menggelar berbagai program kelurahan di antaranya program Pembangunan Berbasis Lingkungan (PBL). Ini disampaikan Lurah Calaca Lidya M Kaawoan SSTP MSi, “Program kelurahan ini sementara dilaksanakan, sesuai dengan instruksi dari pemerintah kota, Tujuannya adalah untuk menyentuh pembangunan di setiap kelurahan,” ungkap luLidya M Kaawoan rah cantik ini. Terkait pembangunan di kelurahan, nantinya yang berperan penting adalah pemerintah kelurahan

Editor: Bahtin Razak Peliput: Jhonly Kaletuang

MANADO — Lonjakan jumlah penumpang menjelang hari raya keagamaan selalu menjadi pemandangan menarik di terminal atau pelabuhan. Seperti di Pelabuhan Manado dengan tujuan Nusa Utara: Sangihe, Sitaro, dan Talaud, meningkat jelang Natal ini. “Kami sudah siapkan antisipasinya,” kata Kepala Sub Bagian Tata Usaha Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Manado NOH Rumondor SH. Disebutkan Rumondor, antisipasi itu berupa penambahan kapal dan posko. “Kami sudah mempersiapkan kapal untuk lonjakan penumpang tersebut,” ka-

Baca Serius..Hal: 14

Baca Pelabuhan....Hal: 14

Distribusi Air Makin Ditingkatkan

MANTOS

Hari Ini, Babak Penyisihan Festival Rebana & Banners SETELAH sukses dengan Christmas Small Choir Competition sebagai rangkaian “Unforgettable Christmas @ Mantos“ yang diselenggarakan oleh Mantos dan Manado Post dalam menyambut dan memeriahkan Hari Natal dan Tahun Baru, Selasa (17/12) hari ini, Mantos kembali menggebrak. Kali ini dengan ‘Festival Rebana & Banners’ di Atrium Mantos 2. Ini adalah babak penyisihan, sementara babak final akan dilaksanakan Rabu (18/12) esok. Panitia mengingatkan kepada seluruh peserta untuk memperhatikan ketentuan-ketentuan yang sudah

Baca Hari..Hal: 14

PUSKESMAS RANOMUUT

Mantapkan Infrastruktur MEMASUKI era Badan Penyelenggaraan Jaminan Sosial (BPJS) 2014 Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) di Kota Manado kian memantapkan kualitas maupun infrastruktur. Demikian pula dilakukan Puskesmas Ranomut Kecamatan Paal Dua Manado. Kepala Puskesmas dr Neny Tubagus me-ngatakan, dalam menunjang program Pemprov dan Pemkot Manado, Puskesmas Ranomut telah siap. “Jumlah dokter yang ada di Puskesmas Ranomut ada tujuh orang dan pegawai 32 orang. Sesuai Per-

dr Neny Tubagus

menkes 128 Tahun 2004 tentang Kebijakan Dasar Puskesmas, telah dilaksanakan enam upaya kesehatan wajib yakni Promosi Kesehatan (Promkes), Ke-sehatan Ibu dan Anak (KIA), Gizi, Kesehatan Lingkungan (Kesling), Pengendalian dan Pencegahan Penyakit, serta Pengobatan dasar,” kata Tubagus. Lanjutnya, upaya untuk melayani warga terus dilakukan. “Program inovatif yang dilakukan oleh Puskesmas Ranomut yakni Posyandu Cerdas di Pasar Segar Paal Dua dan Aula Poltekes Kesehatan Lingkungan (Kesling) Perkamil. Posyandu Baca Mantapkan...Hal: 14

Lukman/Manado Post

MERESAHKAN: Jalan Garuda yang sering dilewati kendaraan, baik kendaraan umum dan pribadi kini meresahkan warga sekitar juga pengguna jalan, karena jalan dalam perbaikan mengganggu lalu lintas kendaraan. Nampak salah satu mobil yang terperosok dalam lubang yang akhirnya harus didorong.

GSVL Kikis Budaya Baku Cungkel MANADO-Menyambut Natal, hindari iri hati dan dendam antar sesama manusia. Ciptakan budaya saling menolong dan menghargai sesama, tidak dengan budaya ‘baku cungkel’ (saling menjatuhkan). Wali Kota Manado Dr Ir GS Vicky Lumentut SH MSi DEA mengajak Jemaat GMIM Vox Dei Kaima Sinuian Kecamatan Remboken Kabupaten Minahasa dalam HUT-nya yang ke-82 untuk mengikis budaya saling menjatuhkan. “Mari kita kikis habishabisan budaya baku cungkel. Orang jangan susah lihat orang senang dan jangan senang lihat orang susah. Tapi mari kita susah lihat orang susah dan senang lihat orang senang,” terang pejabat bersahaja ini. GSVL mensyukuri bisa ha-

dir bersama-sama jemaat di kampung halamannya, serta menyatakan salut dan berterima kasih kepada orang-orang tua yang telah berjuang dan membangun jemaat dengan sukacita iman. “Saya memaknai kesan-kesan khusus berada di tempat ini, karena saya dibesarkan dari tempat ini. Kesan saya bagaimana saya dibesarkan dengan dasar agama yang baik di gereja ini, jadi saya titip jangan kita lengah mendidik anak kita dengan didikan agama. Dengan apa yang ada di sini mari kita syukuri dan saling mengasihi satu dengan yang lain,” ujar pemimpin visioner ini. Ibadah yang dipimpin Pdt Ronny Legi STh digelar di gedung serbaguna jemaat. IbaBaca GSVL.....Hal: 14

istimewa

PERESMIAN: GSVL pada peresmian gedung serbaguna Jemaat GMIM Vox Dei Kaima Sinuian Kecamatan Remboken Kabupaten Minahasa.

MANADO-Warga Kota Manado yang resah atas pendistribusian air bersih, kini bisa lega dan bisa menyambut hari raya Natal dan Tahun Baru. Pasalnya, PT Air Manado menjelang dua hari raya besar ini akan memaksimalkan instalasi pengolahan air. Otniel Kojansow Dirut PT Air Manado Otniel Kojansow mengatakan, masyarakat tak perlu resah, karena PT Air Manado akan memaksimalkan instalasi pengolahan air. Dalam rapat terpadu yang dipimpin Kojansow, ia meminta semua operator yang bertugas agar ada ekstra ker ja keras untuk mengawasi produk di instalasi pengolahan air. “Petugas disturbanch akan cepat mengatasi dan meminimalisir gangguan yang dikeluhkan pelanggan. Kendaraan tangki Baca Distribusi....Hal: 14


14 Pelabuhan.........

Sambungan dari hal 13

tanya. Menurut Rumondor, penumpang diperkirakan akan mengalami peningkatan 25%. “Pada tanggal 18 Desember 2013 sampai dengan 8 Januari

GSVL.........

Sambungan dari hal 13

dah syukur jemaat dirangkaikan dengan ibadah pra Natal, dan dilakukan juga peresmian gedung serbaguna yang tanahnya adalah hibah dari keluarga Lumentut-Runtuwene.(tr-11/gyp)

SERIUS.........

Sambungan dari hal 13

bekerja sama dengan kepala lingkungan (Pala), bahkan semua stakeholder yang terkait, untuk all out terjun langsung. “Kami akan terus berupaya serius untuk persoalan yang terjadi dalam pembangunan

Hari.........

Sambungan dari hal 13

disepakati bersama pada saat technical meeting dan diharapkan untuk datang tidak terlambat karena lomba akan dimulai tepat waktu. “Rebutlah hadiah uang tunai jutaan rupiah, piala, dan sertifikat Mantos bagi para pemenang di masing-masing lomba. Untuk itu bagi Anda, para pengunjung, jangan sampai ketinggalan untuk datang ke Mantos dan nikmati suasana menyambut Hari Natal & Tahun Baru yang beda dan berkesan,” kata Public and Tenant Relation Angela K. Kaligis. Dan bagi pengunjung yang gemar berbelanja sampai larut, kata Angela, jangan

SELASA, 17 DESEMBER 2013 diperkirakan akan mengalami peningkatan. Pokoknya H-7 Natal sampai H+7 Tahun Baru, rute-rute tertentu lonjakannnya cukup signifikan. Makanya ada penambahan armada ekstra pada trayek tertentu,” ungkapnya. Ekel, salah satu warga Lirung, Talaud mengatakan pihak syahbandar harus ketat mengawasi angkutan penumpang karena kapasitas kapal terbatas. “Apalagi Desember ini merupakan musim cuaca buruk, dan cuaca tak dapat diprediksi,” ujar karyawan swasta ini. Rumondor juga me-

nyinggung keberadaan barang-barang yang tidak memiliki dokumen lengkap. Menurutnya, jika ada barang-barang yang menjadi kebutuhan pokok, diberikan kesempatan melakukan pengurusan di Pelabuhan. “Untuk mempersingkat proses birokrasi, pengurusan bisa dipercepat lewat petugas Pelabuhan Manado,” ucapnya. Antisipasi-antisipasi tersebut, tambahnya, merupakan hal yang sangat baik karena dapat memberikan prioritas pelayanan di pelabuhan. “Seperti sandar kapal penumpang dan angkutan

bahan pokok, meningkatkan kewaspadaan, kelancaran, ketertiban, keamanan, serta keselamatan prasarana dan sarana transportasi,” terang Rumondor. Kepala Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Sulut Joi Oroh mengatakan, pihaknya terus berkoordinasi dengan Syahbandar dan Otoritas Pelabuhan Manado untuk memantau pergerakan penumpang. “Terutama soal keselamatan pelayaran, yang diatur dengan ketentuan yang jelas. Soal kapasitas muat kapal dan pemantauan cuaca diawasi ketat,” ujar Oroh.(***)

di kelurahan ini,” jelas Lidya. Menjelang Natal dan Tahun Baru, pemerintah kelurahan memperketat pengamanan dan kebersihan. Untuk meminimalisir tingkat kekacauan di Kelurahan Calaca, saat ini pemerintah kelurahan sementara menyosialisasikan program keamanan

dan kebersihan. “Poskamling terus dimaksimalkan selama 1x24 jam, dan yang berperan penting adalah Pala dan warga bersama-sama menjaga keamanan demi menyambut Natal yang damai,” tambah lurah yang dikenal gaul ini. Dalam menunjang kebersihan di lingkungan,

warga Kelurahan Calaca setiap Hari Jumat melaksanakan Jumpa Berlian, ”Kami bersama-sama dengan warga membersihkan lingkungan, demi penilaian Adipura,” tutup Lidya dengan senyuman.(yos/ gyp)

dan 30 Desember 2013 Mantos akan mengadakan Midnight Shopping. “Mantos akan menemani pengunjung sampai jam 12 tengah malam tentunya dengan berbagai penawaran promo Diskon spesial dari seluruh tenant Mantos. Dan juga tetap saksikan kelanjutan iven ‘Unforgettable Christ-

mas @ Mantos’ yaitu Santa Claus in Town (sampai 22 Desember), Christmas Singing Contest (19 dan 21 Desember), Christmas Dance Competition (20/12), Christmas Kids Dance Competition (20/12), Musical Christmas Show (21-22/12) dan Midnight Shopping (21-23/12 dan 30/12),” imbuhnya. Un-

tuk informasi lebih lanjut bisa menghubungi Marketing & Promotion Mantos di nomor telpon 0431-8881071, fax 0431-8881070, facebook di Manado Town Square, follow juga di twitter Mantos : @ Mantos_official atau di website www.manadotownsquare.com.(*)

dua Posyandu Cerdas yang tentunya sangat menunjang program 100 hari kepemimpinan Kepala Dinas Kesehatan Kota Manado dr Robby Mottoh,” ulas Tubagus. Tambah Tubagus, Puskesmas Ranomut sangat mendukung program Universal Coverage (UC) Pemkot. “Mendukung itu, pelayanan di Puskesmas menjadi 24 jam dan

mengedepankan pelayanan gawat darurat. UC sangat bermanfaat karena sasaranya adalah semua warga Manado yang tidak memiliki kartu jaminan seperti Akses, Jamsostek, dan Jamkesmas. Dengan menunjukan KTP atau KK saja sudah bisa berobat gratis di Puskesmas,” dan Manado telah siap

Mantapkan.........

Sambungan dari hal 13

Cerdas adalah integrasi dari Diknas, Dinkes, BKKBN, dan PKK. Kami sudah menjalin kerja sama lintas sektor sejak tahun 2011 dan kegiatan ini telah memunculkan apresiasi dari masyarakat. Selain itu, Puskesmas Ranomut satu-satunya di Kota Manado yang memiliki

Yos Tumimbang/Manado Post

Sosialisasi HIV/AIDS di Kecamatan Wanea oleh Pengelola Logistik KPA Manado, Joni Wuisan.

Sualang: PNS Berprestasi Kirim ke Liverpool

MANADO— Dari hasil kunjungan kerja ke Liverpool, Inggris, Dekot Manado mengusulkan Pemkot memanfaatkan sister city lewat pertukaran pelajar yang telah menjadi PNS untuk melanjutkan kuliah khususnya S2. “Sangat bagus Pemkot Manado mengirim PNS melanjutkan S2 di Liverpool untuk tambah ilmu untuk meningkatkan kualitas PNS,” terangnya. Tak hanya pertukaran pelajar, masih banyak konsep-konsep yang didapat dari

menyongsong pelaksanaan SJSN di 2014. Puskesmas Ranomut juga telah meraih prestasi juara dua kebersihan antar Puskesmas dan peringkat satu Puskesmas Berprestasi 2013,” ujar dokter yang pernah meraih dokter teladan 2013 Manado dan peringkat satu dokter teladan provinsi ini.(ctr-13/ gyp)

kunjungan kerja di Liverpool. Antara lain, karena Liverpool merupakan negara pemain sepak bola, setiap penonton dilarang melakukan hal-hal yang melanggar aturan saat menonton sepak bola. “Bila ada salah satu penonton

Distribusi.........

Sambungan dari hal 13

air akan stan by untuk membantu apabila ada gangguan yang memang harus dilayani,” terang Kojansow. Kojansow melalui Humas Joshua Rantung menjelaskan soal pelayanan di beberapa kawasan yang mengalami gangguan karena tekanan jaringan lemah, yang mengganggu warga dalam pendistribusian air bersih, terutama di kawasan yang ada pelaksanaan proyek IPAL, pelebaran jalan dan perbaikan saluran. “Memang diakui proyek

melakukan hal melanggar aturan, langsung diketahui, karena dalam stadion memiliki 360 cctv. Bila ketahuan, orang tersebut tidak bisa lagi menonton sepak bola seumur hidup,” ujar politisi PDI Perjuangan ini.(tr-11) pelebaran jalan dan proyek IPAL sering pekerjaannya dilakukan pada malam hari karena faktor kemacetan,” terang Rantung. Karena itu PT Air Manado meminta maaf akibat gangguan kebocoran saat ini yang sering terjadi di lokasi sekitar jalan Teling menuju Koka, jalan Perkamil, belakang Sri Solo, Winangun Antena dan belakang Kampus. “Kami meminta maaf di beberapa titik ini karena sering terjadi gangguan kebocoran akibat perbaikan dan pembuatan infrastruktur,’ tutupnya.(tr-11/gyp)


SELASA, 17 D E S E M B E R 2 0 1 3

Budi Santoso

15

Maimuna Cs Laporkan RM ke Polisi Diduga Gelapkan Pesangon Karyawan Peliput: Chanly Mumu Editor: Martha Pasla

BITUNG—Sejumlah karyawan eks Plehejoje Jeparma yang dipekerjakan di PT Samudera Sentosa menyambangi Mapolres Bitung, Senin (16/12) kemarin. Kedatangan mereka ini untuk membuat laporan terkait dugaan penggelapan yang dilakukan RM, salah satu pimpinan buruh. Menurut Maimuna Lamato, karena menurut pihak perusahaan dana pesangon sudah dibayarkan tetapi hingga saat ini ada beberapa karyawan belum menerima. Sementara yang lainnya di potong. Lanjut Lamato, RM dilaporkan karena waktu itu dia berperan sebagai kuasa hukum karyawan. “Dan uang sudah dia terima, tapi ada puluhan karyawan termasuk saya tidak terima,� katanya. Yang aneh, menurut Lamato, RM berdalih karena karyawan yang tidak dapat pesangon tidak ikut menandatangani surat kuasa. “Kita sejak awal tidak pernah diberi tahu soal itu. Padahal saya ikutikut demo. Disamping itu sudah ada surat penetapan dari Disnakertrans untuk nama-nama penerima,� jelasnya sambil menujukan daftar penetapan. Beatriks Budiman, salah satu korban, malah mengaku dia sebagai saksi yang sering dipanggil RM saat persidangan. “Tiga kali saya bersaksi. Bahkan saya diminta jual kue untuk cari dana ikuti persidangan,� katanya. Tapi balasan yang dia terima tidak mendapat hak pesangon yang diperjuangkan. Advertorial

“Saya aktif juga di demo dan sidang. Tapi saat bertemu dia tidak pernah singgung kalau harus tanda tangan surat kuasa. Saya curiga, surat kuasa hanya dalih ketika uang sudah terima dan dibagi ke orang-orang tertentu,� katanya. menurut Budiman, kalau RM punya hati jujur, paling kurang saat bertemu kalau memang butuh surat kuasa sudah sejak awal diberitahukan. “Tapi kenyataannya tidak,� keluhnya. Wempie Mekel SH, Kuasa Hukum PT Samudera Sentosa yang ditemui di Mapolres mengaku, pihaknya sudah membayarkan semua pesangon karyawan ke RM. “Saya langsung berikan ke RM uang sebanyak Rp600 juta. RM juga datang sendiri ke rumah saya dan mengambil uang tunai tersebut,� katanya. Terkait gugatan sisa karyawan ini menurut Mekel bukan tanggung jawab lagi pihaknya. “Karena putusan Pengadilan Hubungan Industrial sudah ada dan kita telah membayar,� katanya. Lanjut Mekel yang aneh waktu lalu, awalnya gugatan 200 orang tapi tinggal 139 orang. Sementara itu, Rusdy Makahinda ketika dikonfirmasi mengatakan dia hanya bertanggung jawab kepada 139 karyawan yang memberikan surat kuasa. “Saya akan cek dulu Maimuna Lamato itu masuk di daftar atau tidak,� katanya. Lanjut Makahinda, terkait laporan Lamato Cs dia tidak gentar. “Ini bagus supaya masalahnya bisa terang-benderang,� katanya.(*)

Bagitu Kwa...!

MENGELUH: Maimuna Lamato (duduk) didampingi salah satu rekannya melaporkan RM ke Polres Bitung, Senin (16/12) kemarin.

KPK: Bitung Peringkat 3 Pelayanan Publik telah memberikan sumbangan untuk pencegahan korupsi lewat pelayanan publik yang prima. “Survei yang dilakukan secara tertutup ini mengukur penilaian dari masyarakat pengguna layanan terhadap variabel, indikator, dan BANGGA: Hanny Sondakh bersama Busro subindikator Muqodas usai pengumuman hasil survei korupsi dalam integritas publik, Senin (16/12) kemarin. layanan publik,� JAKARTA—Pemerintah ujarnya usai Kota (Pemkot) Bitung kembali mendengarkan hasil survei yang meraih penghargaan di bidang disampaikan pimpinan KPK pelayanan publik. Bitung Busro Muqodas di Gedung KPK menempati peringkat tiga sesuai Jakarta, Senin (16/12) kemarin. hasil survei integritas sektor publik Lanjut Sondakh, penilaian oleh Komisi Pemberantasan survei ini berdasar kuisioner Korupsi (KPK). yang diarahkan untuk menjaring Menurut Wali Kota Hanny pengalaman langsung responden Sondakh, prestasi ini patut selama mengurus layanan. Oleh dibanggakan. Karena Bitung karena itu, responden yang dipilih adalah yang mengurus langsung layanan dalam kurun waktu satu tahun terakhir. Tambah Sondakh, penilaian ini

menggabungkan dua unsur, yakni pengalaman integritas yang merefleksikan pengalaman responden terhadap tingkat korupsi yang dialaminya. Dan potensi integritas yang merefleksikan faktor-faktor yang berpotensi menyebabkan terjadinya korupsi. Sondakh pun berharap dengan capaian ini akan semakin memicu peningkatan pelayanan kepada masyarakat. “Dan kita akan bertekad terus mengedepankan pemberantasan korupsi di semua aspek,� katanya. Sementaa itu, Mugodas menyanjung Sondakh atas nilai yang diperoleh Bitung. Menurutnya hasil survey adalah sangat up to date. “Jadi hasil ini sangat bisa dipercaya dan kami bangga dengan Bitung yang memperoleh nilai 7,54 dan menduduki peringkat 3 nasional di bawah Pare-pare dan Surabaya,� katanya. Tampak mendampingi Sondakh dalam acara ini Kepala Badan Kepegawaian Daerah Pendidikan dan Pelatihan (BKDPP) Ferdinand Tangkudung SIP MSi, Kepala Bappeda Drs Audy Pangemanan MSi, dan Sekretaris Dinas Pekerjaan Umum (PU) Rudy Theno.(can/art)

-Kuna, butul Opo Lao dapa pangge dari kantor urusan koruptor? +Iwes pe mulu ini dia lama-lama orang pintuas lantaran asal malontok. -Kiapa e iwes so fals? Kita kan cuma tanya. Kita kalamaring ada pigi di kantor Opo Lao, mar dia nyanda ada. Depe anak buah bilang, Opo Lao ada ke Metro menghadap ke kantor urusan koruptor. +Dasar Pempenu. Opo Lao bukan dapa pangge, Logong. Tapi dapa undangan for kase materi, bukan dapa pangge. Beda arti dapa pangge deng dapa undang. Makanya, blajar bahasa dulu baru bacirita. -Oowh, bagitu dang kote. +Iyo no. Tu kantor uruan koruptor ada minta masukan dari Opo Lao soal mo olah doi kas kampung. -Mantap dang torang pe kampung. Bagitu kwa, kita le senang kalu torang pe kampung nyanda ada korupsi. +Tagal itu, tu kantor urusan koruptor ada kase penghargaan pa Opo Lao, lantaran torang pe kampung bagus depe ba urus doi di kas kampung. -Mudah-mudahan jo torang pe kampung bagus trus. Mar, bilang akang pa Opo Lao, somo dekat taong baru, so boleh ganti tu depe perangkat yang so baforo lama di satu tampa. +Iyo kang.Termasuk yang so pension, so boleh ganti. So pastiu orang kampung. ***

MP SPEKTAKULER

PELANGGAN SETIA: Kepala Kantor Kementerian Agama Drs H Ulyas Taha MPd berlanganan Manado Post setahun. Taha pun mendapat kesempatan mengikuti undian jalan-jalan ke luar negeri yang diselenggarakan Manado Post setiap tahun.

Standar Internasional LAYAK JADI PILIHAN: Rangka atap baja ringan EKG Mart merajai dikelasnya. Tampak suasana di kantor cabang Bitung.

BITUNG—Rangka atap baja ringan EKG Mart terus menjadi pilihan para kontraktor, developer, dan masyarakat umum. Karena terbukti rangka atap baja berbahan Zincalume ini memiliki kualitas terbaik dengan standar internasional. Struktur rangka EKG Mart terbuat dari profil baja bermutu tinggi tipe g550 yang telah diproses secara modern. Membuat EKG Mart kuat, tahan rayap, jamur, pelapukan, dan karat. Komposisi bahannya terdiri dari 55 persen alumunium, dan 45 persen seng, dengan ketebalan rata-rata 150 gram/m2. Selain itu, EKG Mart menggunakan Steeltruss, kudakuda kokoh. Dengan Steeltruss melindungi dan menjaga kesatuan struktur rangka atap dan kualitas bangunan. EKG Mart pun sangat stabil dan bebas perawatan. Jadi tunggu apa lagi? Silahkan kunjungi Kantor Cabang EKG Mart Bitung di Ruko Sari Plasa Tangkoko Blok A Nomor 15, Kecamatan Matuari, Bitung. Atau hubungi 0438-5531087, 0438-5531070, 081343554460 (Temmy), Fax: 0431821567.(can/art)



17

SELASA, 17 DESEMBER 2013 Christian sumayow MP

Minsel Segera Miliki Sekolah Penerbangan Tetty Berhasil Lobi Menteri Perhubungan

Editor: Peggy Sampouw Peliput: Benny Allo

AMURANG- Berita gembira bagi warga Minsel. Dalam waktu dekat ini akan dibangun sekolah penerbangan di Minsel. Seperti diketahui bakal hadirnya sekolah penerbangan ini tidak lepas dari lobi yang dilakukan Bupati

Minsel Christiany Eugenia Paruntu di Menteri Perhubungan (Menhub) RI EE Mangindaan. Tetty, sebutan akrab bupati, melalui juru bicara Pemkab Minsel Sonny Makaenas SSTP kepada sejumlah wartawan mengatakan, ke depan Minsel akan menjadi pusat sekolah penerbangan di

Sulut, setelah sebelumnya bupati juga telah melobi pembangunan BP2IP (Balai Pendidikan dan Pelatihan Ilmu Pelayaran,� ujar Makaenas. Ditambahkannya, pembangunan sekolah penerbangan ini sendiri awalnya dari hasil pertemuan waktu lalu dimana tim dari Kementerian Perhubungan datang ke Minsel bahkan langsung melihat lahan yang ada di samping sekolah pelayaran. “Saat itu ada tawaran pembangu-

nan sekolah penerbangan dari kementerian dan langsung direspon Bupati,� ujar Makaenas. Saat itu Tetty langsung melakukan pertemuan di kantor bupati dan menegaskan dirinya akan menyiapkan lahan untuk dibangunnya sekolah penerbangan. Bupati sendiri bermimpi ke depan Minsel mampu mencetak sumberdaya manusia yang handal di bidang penerbangan dalam hal ini pilot,� tegas Makaenas. (***)

BMI

Siap Amankan Natal dan Tahun Baru

istimewa

SUKSES: Bupati Minsel Christiany Eugenia Paruntu bersama tim dari Kementerian Perhubungan RI dan Ahli Penerbangan dari Australia, Steven, dalam rencana pembangunan sekolah penerbangan di Minsel.

Johannis: KM Inka Mina 462 Tidak hilang

Benny Allo/Manado Post

MASIH ADA: Kapal Pajeko Inka Mina 462 di dermaga Labuang Uki dalam keadaan baik.

AMURANG- Dugaan menghilangnya dua pajeko bantuan pemerintah yang diserahkan kepada kolompok nelayan di Minsel dibantah Ketua Kelompok Usaha Bersama Tiberias Amurang Maxi Johannis. Kepada wartawan koran ini Johannis mengungkapkan, tidak benar bantuan KM Inka Mina 462 yang diberikan kepada kelompok Tiberias sudah menghilang apalagi dijual. “Mungkin perlu diketahui, benar adanya bila kapal pajeko tersebut ada di Labuang Uki. Kapal berada di sana karena adanya kerjasama dengan saudara Slamet yang juga merupakan bapak angkat dari Kelompok Tiberias. Sesuai aturan, kelompok Tiberias harus memiliki bapak angkat, apalagi kelompok

ini sudah memiliki badan hukum yang juga merupakan koperasi,� ujar Johannis. Dijelaskannya pula mengapa kelompok Tiberias memilih bapak angkat dari Labuang Uki. “Karena tidak ada pengusaha dan bank di Minsel yang mau bekerjasama dengan kelompok Tiberias,� sanggahnya. Di tempat terpisah Slamet ketika dikonfirmasi membenar kan adanya kapal tersebut di Labuang Uki. “Beberapa hari lalu, Kadis Kelautan dan Perikanan Minsel telah memeriksa kapal tersebut saat mengunjungi Labuang Uki

Disperindakop Gelar Pasar Murah terigu, gula, minyak goreng dan mentega dengan harga di bawah harga pokok. “Kegiatan ini merupakan prakarsa dari Kristovorus Deky Palinggi SE dan Jenny Johana Tumbuan SE, untuk membantu masyarakat ekonomi lemah dalam menghadapi hari Natal dan Tahun Baru,� ujar Tuwo. Di tempat terpisah Kristovorus Deky Palinggi mengungkapkan apa yang dilakukan saat ini murni untuk membantu masyarakat ekonoBenny Allo/Manado Post

ANTUSIAS: Warga Desa Teep ketika memanfaatkan pasar murah, kemarin.

AMURANG—Dalam menyambut Natal 25 Desember 2013 dan Tahun Baru 1 Januari 2014, Pemkab Minsel melalui Disperindakop, Senin (16/12) kemarin menyelenggarakan pasar murah bekerja sama dengan PT Cargil di Desa Teep Kecamatan Amurang. Menurut Kepala Disperindakop Decky Tuwo, pasar

murah ini digelar dengan sasaran para keluarga kurang mampu di desa-desa. “Pasar murah tahap pertama ini dikhususkan untuk tiga desa yakni Desa Teep, Wakan dan Maliku,� ujar Tuwo. Ditambahkannya, dalam pasar murah ini masing-masing keluarga mendapatkan jatah maksimal 3 Kg tepung

mi lemah. “Kita ketahui bersama momen-momen seperti ini biasanya harga sejumlah bahan pokok melonjak, sementara kebutuhan untuk bahan-bahan tersebut semakin besar,� kata Palinggi. Kegiatan yang terbilang langka ini mendapatkan perhatian serius dari masyarakat desa Teep. Seperti diketahui tercatat sekitar 400-an keluarga menggunakan kesempatan ini untuk berbelanja dengan harga paling murah. (ylo/gyp)

dan tidak ada masalah sama sekali. Kapal baru saja dioperasikan setelah diperbaiki karena ada beberapa tambahan yang harus dilengkapi, disesuaikan dengan nelayan di suatu tempat,� tegas Slamet. (ylo/gyp)

DALAM mengamankan perayaan Natal 25 Desember 2013 dan Tahun Baru 1 Janurari 2014, Brigade Manguni Indonesia (BMI) Minahasa Selatan (Minsel) melalui Ketuanya Joldy Paat mengungkapkan kesiapan membantu aparat kepolis i a n dalam Masing-masing pengaanggota BMI akan manan. ditempatkan di tiap “Untuk desa dan saling pengaberkoordinasi dengan manan pihak kepolisian,� ini, kami bersama Joldy Paat polisi Brigade Manguni akan meIndonesia (BMI) ngawasi Minahasa Selatan (Minsel) langsung p e n datang baru yang mencurigakan,� ujar Paat. Ditambahkannya, anggota BMI akan terjun langsung untuk mengajak masyarakat menjaga keamanan bersama menjelang hingga pelaksanaan Natal dan Tahun Baru. “Masing-masing anggota BMI akan ditempatkan di tiap desa dan saling berkoordinasi dengan pihak kepolisian dalam hal ini Polsek dan Polres Minsel dalam menjaga keamanan. (ylo/gyp)


HERSON MAYULU S.IP (Bupati)

18

SELASA, 17 DESEMBER 2013 Bonit Anggi

Lambat Saat Agenda Paripurna Editor: Adrian Sigar Peliput: Agus Toma Ito

BOLSEL -- Pada pemilihan calon legislatif (Pilcaleg) tahun 2014 nanti, masyarakat Bolsel harus menentukan pilihan wakil rakyat yang betulbetul bertanggung jawab untuk kepentingan rakyat. Dengan mengevaluasi wakil mereka yang saat ini masih menjabat dan mencalonkan diri kembali untuk periode berikutnya. Salah satu contoh, masyarakat bisa menilai saat digelarnya paripurna pembasahan tahap peraturan daerah (Perda) tentang aset yang digelar, Senin (16/12). Pantauan koran ini, paripurna yang dijadwalkan pada pukul 14.00 WITA itu molor hingga pukul 16.05 WITA. Sejumlah undangan yang hadir tepat waktu sesuai undangan pun merasa kecewa, karena baru ada beberapa anggota dewan saja yang hadir. Tak hanya itu, Wakil Bupati (Wabup) Syamsul Badu pun turut hadir dalam paripurna itu harus menunggu hingga semua anggota dewan masuk ke dalam ruang paripurna.

Dekab Bolsel Sering Lelet

Sekertaris Dewan (Sekwan) Rustam Manggopa, saat dimintai tanggapannya mengaku sudah memberitahukan kesemua anggota dewan agar agenda paripurna dilaksanakan tepat waktu. “Sudah jelas dalam agenda paripurna saat ini, tapi mereka belum ada,” ujar Manggopa. Menurutnya, ini menandakan kebiasan yang tidak baik. “Hal seperti ini sebenarnya tidak bisa terjadi. Ini bukan masalah kedisplinan tapi ini masalah tanggung jawab untuk rakyat,” tambahnya. Ketua DPRD Bolsel Abdul Razak Bunsal yang memimpin paripurna yang molor itu meminta maaf kepada Wabup serta sejumlah jajaran SKPD yang hadir. “Kami selaku pimpinan dewan meminta maaf atas keterlambatan ini, mohon dimaklumi,” singkat Bunsal. Sementara itu diketahui, ini bukan kali pertama agenda paripurna molor, pada saat pembahasan tahap satu perda aset pun molor, begitu juga pada paripurna APBD 2014 juga terjadi hal yang sama. (***)

Tiga Tahun Mengabdi, Mayulu Sukses Rubah Bolsel

UNTUK ANAK CUCU KITA: Gerakan penanaman satu milliar pohon yang dilakukan Kemenhut oleh Dinas Kehutanan Bolsel. Tampak Bupati Herson Mayulu (kanan) saat melakukan penanaman pohon di Desa Sondana Kecamatan Bolaang Uki beberapa waktu lalu.

BOLSEL -- Masuk tahun ke tiga kepemimpinan, Senin (16/12), Bupati Bolaang Mongondow Selatan (Bolsel) Herson Mayulu banyak membuat perubahan signifikan yang dicapai di kabupaten dengan visi berbudaya dan religius ini. Dari segala aspek baik itu infrastruktur dan pembangunan, semuanya hampir terlaksana dengan baik. Walaupun demikian, Mayul u

Pengumuman CPNS Masih Kabur BOLSEL -- Pengumuman hasil tes CPNS 2013 sampai saat ini masih kabur. Kali ini pengumumannya ditunda sampai 24 Desember mendatang. Dimana pengumuman tersebut untuk pelamar umum, sedangkan bagi hononer kategori dua (K2) hasil pengumumannya pada akhir Januari 2014.

Risnawati Mantang

Terkait hal ini, Kepala Badan Kepegawaian Diklat Daerah (BKDD) Bolsel Risnawati Mantang mengatakan, khususnya di Bolsel rumor seperti itu sudah diketahui banyak calon PNS. “Memang isu pengumuman ini sudah banyak diketahui para calon PNS namun semua itu belum ada kepas-

tiannya,” ujar Mantang. Ia menuturkan, tak bisa mengambil keputusan lebih terkait penundaan pengumuman. Sebab, menurutnya hal tersebut keputusan pusat yang mau tidak mau daerah harus menurutinya. “Jika masih ditunda itu adalah keputusan mereka (pusat) karena mereka lebih mengetahui

segala proses ini,” katanya. Soal penundaan pengumuman CPNS yang ditunda sampai pada tanggal 24 Desember mendatang untuk pelamar umum dan hononer kategori dua (K2) pada akhir Januari tahun 2014 mendatang, Kepala BKDD Bolsel menanggapinya. “Kami masih tetap menunggu tanggal kepastiannya karena sampai saat ini belum ada surat resmi yang masuk ke daerah Bolsel. Kami pun belum bisa memastikan apakah tanggal 24 Desember ini ialah pengumumannya, intinya jika surat edarannya sudah ada kepada kami maka itu bisa menjadi pegangan kuat yang bisa dibuktikan kemasyarakat lebih khususnya para calon PNS di Bolsel ini,” tutup Mantang, tersenyum. (cw-05/ian)

yang telah mensuport semua bentuk perjuangan membangun dan mengawal pembangunan Bolsel ini,” tuturnya dengan raut wajah gembira saat ditemui di kantornya, kemarin. Ia mengungkapkan, selama kepemimpinannya, bukan tidak mungkin pasti ada hal yang masih kurang yang akan dibenahi bersama kedepan. “Pasti ada keinginan dan harapan yang tidak sesuai selama ini oleh masyarakat sebagai manusia biasa. Saya memohon maaf yang sebesarbesarnya. Mari tetap rapatkan barisan, bersatu kita lanjutkan pembangunan negeri ini, jauh-

Herson Mayulu

menegaskan, semua itu berkat kerja keras dari semua elemen yang ada di Bolsel. “Ini berkat kerja sama yang baik. Terima kasih rakyat Bolsel; terima kasih seluruh jajaran legislatif serta pemerintahan dari tingkat kabupaten sampai kecamatan dan desa; terima kasih seluruh unsur pimpinan daerah; seluruh tokoh agama; adat; pemuda dan tokoh masyarakat lainnya; ketua dan pengurus lembaga kemasyarakatan

kan semua kepentingan yang memecah belah, utamakan persatuan dan kesatuan agar kita mampu mengejar ketertinggalan serta mensejajarkan diri bahkan melebihi daerah lainnya. Kita memang berbeda satu sama lainnya, tapi mari jadikan perbedaan sebagai semangat untuk bersatu membangun daerah dan masyarakat Bolsel yang religius, berbudaya maju dan sejahtera,” kunci om Oku, sapaan akrab bupati. (cw-05/ian)


SELASA, 17 DESEMBER 2013

19

Jelang Natal MT Mulai Langka Tambah 5.000 Liter untuk Operasi Pasar Editor: Bahtin Razak Peliput: Jackly Makarawung

MULAI LANGKA: Menjelang perayaan natal MT di Bolmong sulit didapatkan.

Bupati: Segera Gunakan LPG LOLAK — Bupati Bolmong Hi Salihi Mokodongan mengimbau kepada masyarakat di Kabupaten Bolmong agar segera beralih menggunakan gas LPG dalam mengantisipasi kelangkaan minyak tanah (MT) bersubsidi. “Hingga saat ini belum ada dampak negatif yang disebabkan penggunaan tabung gas LPG. Jadi masyarakat tidak perlu takut untuk menggunakan LPG, dan segera mening-

Salihi B Mokodongan

galkan penggunaan MT bersubsidi,� imbau Salihi.

Dikatakan Salihi, pada 2014 mendatang di Bolmong sudah tidak ada MT bersubsidi. Jika masyarakat masih menggunakan MT pastinya akan dibeli dengan harga non subsidi. “Kami harapkan masyarakat untuk memanfaatkan dengan baik bantuan perangkat tabung gas LPG dari pemerintah. Sebab, penyaluran MT bersubsidi akan berakhir pada tahun ini,� harap Salihi. (kly/irz)

Mangkat: APBD 2014 Untuk Rakyat LOLAK—Ketua Dewan Kabupaten (Dekab) Bolmong Abdul Kadir Mangkat SE menegaskan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) 2014 diproritaskan untuk masyarakat. “Jadi sebagian besar ABPD diperuntukan kepada masyarakat Bolmong,� ujar Mangkat. Dikatakan Mangkat, pihak eksekutif khususnya Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) harus menyeriusi penataan APBD

Kadir Mangkat

untuk masyarakat banyak. “Masing-masing SKPD harus

menata berbagai program yang menggunakan APBD berbasis kepentingan publik,� tandasnya. Ditegaskannya, pihak eksekutif dan legislatif di masing-masing komisi harus menyelenggarakan penataan APBD dengan baik dan bersih. “Diharapkan berbagai pihak untuk saling mengawasi berbagai program 2014 agar anggaran bisa terserap dengan baik,� tutup politisi handal dari Partai Golkar. (kly)

LOLAK — Walaupun Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bolmong sudah mengadakan program konversi minyak tanah (MT) ke gas, namun sebagian besar masyarakat masih bergantung pada MT bersubsidi. Informasi yang diperoleh Manado Post, beberapa daerah di Bolmong seperti di Dumoga Raya, Sang Tombolang maupun Passi Timur mulai mengalami kelangkaan MT

menjelang perayaan Natal. Umumnya, ibu-ibu enggan menggunakan gas LPG “Kami masih menggunakan MT. Namun menjelang Natal, bahan pokok tersebut sulit didapatkan,� ujar Martje, ibu rumah tangga di Domoga. Parahnya lagi, walaupun harga MT bersubsidi sudah dinaikkan para penjual di warung namun tetap diburu para IRT. Informasi yang dirangkum, harga MT bersubsidi mulai dijual Rp6.000 hingga Rp8.000 dari harga normal yakni Rp3.500. “Mau

tidak mau kami harus mendapatkan MT. Biasanya menjelang Natal begini, MT sangat dibutuhkan untuk membuat kue,� kata Sofia, IRT Sang Tombolang. Penyebab kelangkaan MT, diduga adanya permainan dari pangkalan dengan para penjual di kios maupun warung. Oknum-oknum tersebut diduga sengaja melakukan penimbunan untuk dijual dengan harga yang lebih besar. “Banyak oknum distributor MT sengaja menjual pasokan MT ke warung maupun kios untuk dijual kembali dengan harga yang lebih tinggi,� ungkap sumber. Kepala Dinas Pertambangan dan Energi (Distamben) Bolmong Kartina

Mokoginta MAP menjelaskan, untuk mengantisipasi kelangkaan MT, pihaknya telah mengadakan operasi pasar. “Awal pekan ini kami sudah turun di beberapa tempat di Kecamatan Passi Timur, dan program ini akan terus dilaksanakan,� katanya. “Setiap kali mengadakan operasi pasar, kuota MT telah ditambah sebanyak 5.000 liter,� tambahnya. Ditegaskan Kartina, masyarakat harus melaporkan ke instansi terkait jika ditemukan kejanggalan penyaluran MT. “Silakan datang ke dinas jika menemukan ada kejanggalan yang menyebabkan kelangkaan,� tandasnya.(***)

2014, DAK PU 16 Miliar LOLAK — Pemkab Bolmong terus menggenjot pembangunan fisik. Terbukti pada 2014 mendatang, sekira Rp16 miliar kembali dikucurkan untuk membangun infrastruktur daerah melalui Dana Alokasi Khusus (DAK) Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Bolmong. Informasi yang dirangkum Manado Post, DAK Dinas PU Bolmong sekira Rp16 M. Dana tersebut dialokasikan untuk pembangunan jalan, irigasi, air bersih, maupun lingkungan (lihat grafis, red). Selain itu, Pemkab Bolmong berhasil mendapatkan program transportasi perdesaan (Transdes) dari

JANGAN MUBAZIR: Penataan anggaran pembangunan diharapkan tidak menjadi mubazir dan memprioritaskan kebutuhan publik. Terlihat pembangunan taman Kota Lolak yang belum jelas penggunaannya.

Marthen Tangkere

Haris Dilapanga

Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) dengan anggaran Rp3,3 M. “Dana tersebut akan dikucurkan pada 2014 mendatang guna

meningkatkan infrastruktur daerah,� ujar Kepala Dinas PU Bolmong Haris Dilapanga ST, kemarin. Dikatakannya, berba-

gai pembangunan melalui DAK akan didistribusikan secara merata di masingmasing kecamatan. Mekanismenya, berdasarkan usulan warga saat Musrembang eksekutif dan reses legislatif. “Dana tersebut akan dibagi merata ke semua daerah di Kabupaten Bolmong,� kata Haris. Diakuinya, Rp16 miliar belum cukup untuk menopang semua pembangunan yang diusulkan masyarakat. Sehingga, DAK tersebut akan diprioritaskan berbagai infrastruktur yang sudah mendesak. “Pembangunan tentunya didasarkan pada anggaran dan

skala prioritas,� tambahnya. Ketua Fraksi Partai Golkar Bolmong Marthen Tangkere ME mengharapkan kepada pihak eksekutif agar menyeleksi dengan baik pihak ketiga yang akan melaksanakan pembangunan. Katanya, banyak pekerjaan proyek yang tidak beres dan terkesan hanya asal-asalan bahkan ada yang tidak selesai. “Saya berharap pengalaman tahun ini tidak akan terulang, sehingga anggaran dapat terserap dengan baik maupun proyek pembangunan dilaksanakan secara bertanggung jawab dan berkualitas,� pungkasnya.(kly/irz)


20

SELASA, 17 DESEMBER 2013 Christian sumayow MP

Kussoy: Tanpa Kasih Semua Tidak Berarti TOMOHON- Kasih menjadi perantara antara Allah dan manusia. Karena kasih hingga Allah mengutus anaknya yang tunggal yakni Yesus Kristus, untuk hadir ke dunia. Hal ini ditegaskan Roy Langoi MTh saat memimpin ibadah pra Natal Au-

Kepala SKPD dan Bendahara Diminta Tak Anggap Remeh Editor: Filip Kapantow Peliput: Melky Karwur

TOMOHON- Wali Kota Tomohon Jimmy Feidie Eman SE Ak memperlihatkan keseriusan untuk menciptakan pe-ngelolaan keuangan yang transparan dan akun-tabel. Hal ini ditegaskan Eman saat bimbingan teknis penyusunan laporan keuangan Satuan Kerja Pe-rangkat Daerah (SKPD) se-Kota Tomohon, di Aula Lantai 3 Kantor Wali Kota, Senin (16/12), kemarin. “SKPD agar tidak menganggap remeh penyusunan laporan

gyna Rachel Claudia Kussoy (ARCK) bersama keluarga, Minggu (15/12), di Kelurahan Talete Dua. Menurut Langoi, manusia harus membawa kasih dalam dunia. Karena kasih memberi peranan yang besar dalam hidup. Sementara Gina sapaan akrab ARCK mene-

gaskan, momentum Natal sedang dinantikan umat kristiani dengan berbagai persiapannya. “Tapi yang terutama adalah persiapan hati. Karena ada ungkapan berkata walau seluruh dunia engkau miliki, tanpa kasih tidaklah berarti,� jelas Kussoy. Lanjutnya, Natal dimaknai sebagai The

Journey of Love atau perjalanan kasih. Tapi, apakah perjalanan kasih sudah terefleksi dalam parade menyambut Natal. “Jangan sampai kita merayakan Natal, tapi justru membiarkan putra Natal berada di luar hati karena tidak dalam penghayatan mengundang Yesus untuk hadir,� jelas

BERBAGI KASIH: Augyna Rachel Claudia Kussoy (kiri) membagikan bingkisan Natal kepada orang-tua dan anak-anak.

Wali Kota Tagih Laporan Keuangan 2013 Tuntas! keuangan. Karena yang akan menandatangani adalah kepala SKPD dan bendahara sebagai Kuasa Pengguna Anggaran,� jelas Eman. Diharapkannya pula, harus diadakan pendataan realisasi fisik maupun keuangan atas kegiatan fisik pe-ngadaan barang dan jasa. “Hal tersebut harus diselesaikan sebelum 31 Desember,� tegasnya. Ditambahkannya, dengan tertib pelaporan keuangan, untuk meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) di tahun 2014. Karenanya, harus bangun kebersamaan un-

tuk terus memperbaiki pengelolaan keuangan. Karena tahapan dari Wajar Dengan Pengecualian (WDP) ke WTP, tidak seberat dari disclaimer. “Kendala kita sebelumnya adalah persoalan aset. Namun saat ini sudah sekira 70 persen dapat diselesaikan,� beber pria murah senyum ini. Sementara itu, Kepala Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Barang Milik Daerah (DPPKBMD) Ir Harold Lolowang MSC mengatakan, Bimtek ini sangat penting agar SKPD dapat membuat

laporan keuangan dengan baik yang akan menjadi pedoman, untuk pembuatan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD). “Diharapkan lewat Bimtek ini, SKPD sudah mengetahui penyusunan laporan keuangan yang baik dan benar,� harap Lolowang. Tampak hadir Kepala Bidang Akuntabilitas Pemerintahan Daerah Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Sulut Ikwan Mulyawan, Ketua Dewan Kota Tomohon Andy Sengkey SE dan jajaran Pemerintah Kota Tomohon. (***)

Prodi Teknik Komputer ITM Terakreditasi TOMOHONKomitmen Institut Teknologi Minaesa (ITM) Kota Tomohon untuk meningkatkan kualitas pendidikan bukan isapan jempol semata. Terbukti lewat akreditasi program studi (Prodi) Teknik Komputer Diploma 3 (D3) oleh Badan Akreditasi Nasional-Perguruan Tinggi (BAN-PT). “Surat Keputusan dikeluarkan

Kussoy. Dalam kesempatan tersebut, Calon Legislatif (Caleg) Partai Golkar Daerah Pemilihan Minahasa-Tomohon tersebut membagikan bingkisan Natal kepada orang-tua dan anak-anak. Tampak hadir dalam ibadah Wali Kota Tomohon Jimmy F Eman SE Ak. (tr-17/vip)

Denny Mawuntu

pada tanggal 19 Oktober

dan sudah kami terima,� kata Ketua Prodi Drs Denny Mawuntu ST MMSIP. Dijelaskannya, sebelum akreditasi, Prodi Teknik Komputer masuk peringkat 44 dari 600 Perguruan Tinggi Swasta (PTS) di Indonesia. Menurutnya, diraihnya akreditasi menjadi pelecut bagi dosen dan mahasiswa untuk terus menunjukkan kualitas.“Disyukuri

semua program studi di ITM sudah terakreditasi,� tambah Sekretaris Prodi Teknik Komputer Arthur Malonda ST. Rektor ITM Dr Herdianto Lantemona MS mengharapkan para dosen terus meningkatkan kompetensi untuk menciptakan lulusan berkualitas. “Nantinya lulusan ITM dapat diterima dalam dunia kerja,� harap Lantemona. (tr-17/vip)

MENUJU WTP: Wali Kota Tomohon Jimmy Eman (tengah) dan Kepala DPPKBMD Kota Tomohon Harold Lolowang (kedua dari kiri) saat bimbingan teknis penyusunan laporan keuangan SKPD se-Kota Tomohon, di Aula Lantai 3 Kantor Wali Kota, Senin (16/12), kemarin.

Komisi C Kawal Penyaluran BSM TOMOHON- Penyaluran Bantuan Siswa Miskin (BSM) Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) sekira 700 siswa, diminta dilakukan sesuai dengan mekanisme. “Penyaluran harus murni dan tidak ada muatan apa pun,� kata Anggota Komisi C Dewan Kota (Dekot) Tomohon Cherly

Cherly Mantiri

Mantiri. Ditegaskannya, Komisi C akan melakukan pengawasan terhadap pembagian dana bagi masyarakat kurang mampu. Olehnya, pendidikan menjadi komponen penting dalam kemajuan suatu bangsa. “Untuk itu, tidak alasan tidak dapat sekolah karena masalah

biaya,� jelas Mantiri. Olehnya, dana tersebut harus dapat dipergunakan sebaik-baiknya untuk kebutuhan sekolah, seperti alat tulis menulis atau fasilitas penunjang lainnya. “Jangan dipergunakan untuk kebutuhan yang lain dan tidak bermanfaat,� kunci srikandi Partai Hanura ini. (tr-17/vip)


SELASA, 17 DESEMBER 2013 Hendi Tungkagi

Perangkat Desa Tampias Rp1 M KOTAMOBAGU – Hati seluruh perangkat desa se-Kotamobagu dalam minggu ini riang gembira. Pasalnya tunjangan penghasilan aparat pemerintah desa (TPAPD) triwulan IV yang dinanti-nanti sudah mulai dicairkan. 654 Perangkat desa yang tersebar di empat kecamatan mulai Senin (16/12) sudah mengantri di Bagian Tata Praja , Kantor Wali Kota. Kabag Tata Praja Bambang Ginoga SE mengatakan, penyaluran TPAPD ini dilalukan secara bergilir. Kecamatan yang memiliki realisasi pajak bumi dan bangunan (PBB) paling tinggi akan diprioritaskan. “Jadi Senin untuk Kecamatan Kota Selatan karena realisasi pajak PBB-

nya paling tinggi. Kemudian disusul, Kecamatan Kota Utara, Kecamatan Kota Barat, Kecamatan Kota Timur,� jelasnya. Lanjutnya menjelaskan, alokasi anggaran untuk TPAPD triwulan IV ini sekira Rp1 miliar. “Pembayaran TPAPD mereka disesuikan dengan status jabatan mereka (lihat grafis,red),� ujarnya. Dia mengungkapkan, per tahun TPAPD menyedot anggaran sekira Rp4,18 miliar. “Pemeberian TPAPD ini sebagai wujud apresiasi bagi aparat desa yang selama ini menjalankan tugas tidak mengenal waktu. Dimana ada aparat desa yang bertugas selama 24 jam,� ujarnya. “Penyaluran TPAPD ini akan dibayarkan secara langsung

kepada penerima. Agar penyaluran TPAPD berjalan lancar dan tepat sasaran. Jika ada perangkat desa atau yang sudah meninggal maka kita akan memberikan kesempatan kepada keluarganya untuk datang menerimanya di kantor,� tuturnya. (Cw-06/ian)

Aparat

21

PBB KK Masih Jongkok Baru 62,5 Persen

Sangadi Sekdes Kaling Kaur (Probis) Kadus RT RW

Total Jumlah Penerima

graf@drian/mp

TB-JaDi Komit Tuntaskan Masjid Raya KOTAMOBAGU – Pasangan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tatong Bara dan Jainuddin Damopolii (TBJaDi) komit menyelesaikan pembangunan Masjid Raya Baitul Makmur (MRBM). Wali Kota mengatakan, Pemkot tidak menghentikan pembangunan MRBM. Sebaliknya pada penrencanaan APBD 2014 Pemkot menganggarkan dana sekira Rp 16,5 miliar. Namun pos anggaran ini batal ditata ka-

rena detail engineering design (DED) masjid raya tidak dimasukan konsultan kepada Pemkot. “Kalau ingi buat rumah, maka harus ada gambarnya dan DeD-nya. Karena gambar ini terkait dengan jumlah kebutuhan yang berkaitan dengan peganggaran. Maka dari itu, kita ingin segera miliki DED ini agar mengetahui berapa jumlah anggaran yang dibutuhkan untuk pembangunan masjid ini sampai selesai,�

jelas Tatong. Ia menungkapkan, pasca pelantikan telah memerintahkan kepada Damopolii untuk menelusuri pembanguman masjid raya. “Pada saat pembahasan di DPRD, saya menunggu DED masjid raya untuk segera dimasukan oleh konsultan. Namun tidak dimasukan. Maka kita tidak berani menganggarkannya. Karena kita tidak tahu anggaran yang akan ditata dalam APBD, akan digunakan un-

tuk pembangunan masjid dii bagian mana,� jelasnya. Ditambahkannya, sebaiknya masyarakat tahu DED tidak ada. Jangan sampai hal ini dipolitisir. “Kerana jika kita anggarkan dan dikemudian hari terjadi sesuatu, maka pertama yang akan dicari adalah DED-nya. Sehingga kita bisa terjerat masalah hukum. Jika sudah ada, kita akan anggarkan di APBD Perubahan 2014,� tegasnya. (Cw-06/ian)

Natal dan Idul Fitri Selalu Menyediakan Makanan Untuk Warga

Sangadi di Desa yang Warganya 99,99 Persen Kristen Kerukunan antar umat beragama di Sulawesi Utara sudah tesebar di seluruh penjuru dunia. Satu lagi potret kerukunan yang lahir di tengah keberagaman masyarakat Sulut. Di mana, Herni Sumilat, Sangadi Desa Sia, yang memimpin warga 99,99 persen beragama Kristen Protestan. Birikut laporannya. Helmi Hi Yusuf KETIKA menginjakan kaki di Desa Sia, Kecamatan Kotamobagu Utara suasana terasa tenang dan damai. Saat itu, Sabtu siang tampak mendung.Seluruh penduduk yang mayoritas petani ini sibuk dengan pekerjaan masingmasing di kebun. Di desa ini, kerukunan dan tolerenasi antar umat beragam tumbuh subur. Inilah modal berharga yang tak ternilai harganya, sehingga membuat kehidupan warga tentram dan damai selama ini. Dari desa yang berpenduduk 99,99 persen memeluk agama Kristen Protestan ini, lahir seorang Sangadi yang beragama Islam. Jika diperhadapkan dengan realitas politik saat ini, tidak masuk akal seorang dari kalangan minoritas dapat terpilih menjadi pe-

mimpin kelompok minoritas. Namun di desa ini, hal itu tidak menjadi masalah. Yang paling utama adalah pemimpin yang dapat membawa perubahan, menciptakan kedamaian dan ketentraman serta merangkul semua kepentingan masyarakat. Saat berbincangan dengan wartawan koran ini, Herni menceritakan kilas balik pemilihan Sangadi tahun 2009 silam. Saat itu, ada dua calon, ia dan salah satu calon beragama Kristen Protestan. Berkat hubungan baik selama ini dengan masyarakat, dalam pemilihan dirinya dipilih menjadi Sangadi. “Visi dan misi saya hanya ingin membuat desa ini maju dari sebelumnya dan tetap merawat kekurkunan antar umat beragama di desa

ini. Dan satu lagi, jika saya terpilih, maka saya bersama dengan warga akan bangun gereja mereka dan saat ini pembangunannya sudah 75 persen,� ujarnya. Dari 89 kepala keluarga (KK) yang terdiri dari 323 jiwa, hanya satu KK, terdiri dari lima orang yang memeluk agama Islam. Itu adalah keluarganya. Namun, ini tidak menjadi halangan. Di bawah kepemimpinananya, kehidupan rukun dan pembangunan desa tetap terpelihara dan terus berkembang. Jika tiba hari besar keagamaan seperti jelang Natal dan Tahun Baru ini serta Hari Raya Idul Fitri,

maka sejak jauh hari, dirinya sudah mempersiapkan acara makan-makan. Karena warganya akan datang bersilaturahmi di rumahnya. “Jadi kalau jelang Natal dan Tahun Baru ini, saya akan mempersiapkan acara makanan. Karena warga akan datang ke rumah saya. Sebaliknya demikian pada hari raya Idul Fitri. Ini sudah berlangsung lama,� tutur ayah tiga orang anak ini. Selain itu, jika ada acara di gereja, maka ia akan hadir bersama dengan warganya. “Rutinitas untuk mengikuti ibadah yang dilaksanakan warga, saya akan menyempatkan untuk hadir,� ujar suami dari Durin Pasambuna ini. (***)

BERBAUR: Sangadi Desa Sia (bertopi hitam) bersama warga dalam pengerjaan jalan perluasan desa.

EVALUASI: Wawali melakukan evaluasi realisasi Pajak PBB bersama dengan perangkat desa/kelurahan di aula Kantor Wali Kota, kemarin.

Editor: Adrian Sigar Peliput: Helmi Yusuf

KOTAMOBAGU – Jelang akhir tahun 2013 ini, realisasi pajak bumi dan bangunan (PBB) Kota Kotamobagu (KK) masih jongkok. Berdasarkan data realisasi PBB per November baru mencapai 62,5 persen dari taget Rp2,1 miliar yang ditetapkan. Untuk mengenjot realisasi PBB di lapangan, Wakil Wali Kota Drs Jainuddin Damopolii mengumpulkan semua perangkat desa/kelurahan dalam rapat evaluasi. Bertempat di aula kantor wali kota, Jainuddin melakukan evaluasi satu per satu dari 32 desa/kelurahan. Usai rapat, Jainuddin mengatakan, semua perangkat desa/kelurahan didorong untuk fokus memaksimalkan realisasi pajak PBB. Untuk desa/ kelurahan yang capaiannya belum 100 persen, dimintakan bisa memaksimalkan sisa waktu akhir tahun ini. Supaya bisa mencapai 100 persen. “Kalau kita lihat perbandingan tahun lalu, capain saat ini lebih bailk. Maka dari itu, semuanya diharapkan untuk fokus realisasi PBB hingga akhir tahun ini,� jelas Wawali, kemarin. Dikatakannya, komunikasi seluruh perangkat

desa/kelurahan sangat penting jelang akhir tahun ini. Agar pencapaian realisasi PBB bisa terus ditingkatkan sampai akhir tahun. “Saya mengharapkan komunikasi yang baik semua perangkat desa/kelurahan untuk mengenjot PBB ini,� harapnya. Didampingi Sekretaris Kota (Sekkot) Mustafa Limbalo, Asisten Bidang Administra Dra Djuamiati Makalalag dan Kepala DPKAD Abdullah Mikoginta,

Wawali mengatakan, semuanya harus optimis dan bekerja keras untuk meningkatkan PBB ini. “Kita akan kaji sebuah penghargaan bagi desa/kelurahan yang memiliki capain PBB tertinggi,� tuturnya. Abdullah Mokoginta mengatakan, target PBB tahun 2013 yang ditetapkan sebesar Rp2,1 miliar. “Kita akan kerja keras untuk mengenjot PBB di lapangan, agar bisa tercapai target ini,� ujarnya. (***)


22

SELASA, 17 DESEMBER 2013

Bonit Anggi

303 Unit RTLH Manganitu Siap Huni Raih Apresiasi Kemenpera Editor: Angel Rumeen Peliput: Yolister Karame

AWASI PERCEPATAN PEMBANGUNAN: Tampak Bupati Kabupaten Kepulauan Sangihe Drs HR Makagansa MSi, ketika memantau proyek pembangunan Talud jalan Boulevard dua, di Apengsembaka, beberapa waktu lalu.

MANADO— Capaian pembangunan 303 unit Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) di Kecamatan Manganitu sudah 90 persen. Meski belum tuntas secara keseluruhan, tapi rumah sudah siap dihuni, bahkan telah diresmikan Kementerian Perumahan Rakyat (Kemenpera) secara simbolis. “Pembangunan 303 RTLH secara keseluruhan sudah diresmikan Kemenpera Pananggung Jawab Sulawesi H Bisma ketika berkunjung beberapa waktu lalu melihat capaian pembangunan RTLH,� ungkap Kepala Dinas Perumahan dan Pemukiman Drs Sukardi Adilang, baru-baru ini. Dikatakannya, pihak

Dekab Mulai Kuliti SKPD

2014, E-KTP Diberlakukan TAHUNA— Mulai 2014 pemerintah memberlakukan penggunaan Elektronik Kartu Tanda Penduduk (E-KTP). “Jadi 2014 semua instansi publik yang pengurusan administrasi harus menggunakan E-KTP. Kalau memakai KTP biasa, tidak akan mendapatkan pelayanan,� ungkap Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) Dra Olga Makasidamo, Senin (16/12), kemarin. Dikatakannya, pemberlakuan E-KTP dalam pelayanan administrasi publik

Olga Makasidamo

berdasarkan hasil rumusan rapat kerja nasional kesepakatan pendaftaran penduduk nasional 2013 dan SK dari Kemendagari. “Kalau yang sudah me-

lakukan perekaman tetapi fisiknya belum keluar, masih boleh menggunakan KTP biasa, tetapi kalau tidak melakukan perekaman dan menggunakan KTP biasa tidak akan dilayani,� katanya. Lanjutnya, perekaman E-KTP gratis masih akan berlanjut sampai 2014 karena masih belum abis kontrak. Sampai sekarang jumlah penduduk wajib KTP ada 107.000 yang sudah melakukan perekaman sekira 85 persen dari jumlah yang ada. “Saya mengimbau bagi masyarakat yang

belum melakukan perekaman E-KTP agar segera melakukan perekaman di kecamatan dan Dukcapil. Kalau tidak anda tidak mendapatkan pelayanan 2014,� tandasnya. Sementara, Camat Tahuna Barat R Lendentariang mengatakan, di kecamatan yang ia pimpin, perekaman E-KTP sudah hampir 100 persen. “Yang belum melakukan perekaman E-KTP warga yang bekerja di luar daerah dan kami sudah memberitahukan kepada keluarga mereka agar pulang untuk melakukan perekaman E-KTP,� tutupnya. (tr-15/gel)

Sukardi Adilang

Kemenpera sangat mengapresiasi capaian pembangunan 303 RTLH yang sudah hampir selesai. Karena, biasanya pembangunan RTLH selalu bermasalah. “Tetapi di Sangihe pembangunnya bisa dikatakan sukses karena sudah hampir selesai,� tukasnya. lanjut Adilang, capaian pembangunan 303 RTLH di lima kampung yang ada di Kecamatan Manganitu menjadi nilai positif bagi Kabupaten Kepulauan Sangihe. “Capaian yang kita dapat akan mempengaruhi jum-

lah bantuan RTLH dari Kemenpera di tahun 2014,� kata Adilang. Ditambahkannya, melihat respon pihak Kemenpera yang datang melihat capaian pembangunan RTLH, kemungkinan tahun 2014 Sangihe akan mendapatkan bantuan lebih dari 2013. “Saya yakin secara keseluruhan pembangunan 303 RTLH yang sudah diresmikan, bakal selesai sebelum akhir tahun 2013 jika tidak ada kendala,� tutupnya. Di sisi lain, Ketua Organda Max Pangimangen mengatakan program pembangunan RLTH ini menjadi intervensi Pemkab pada penanggulangan kemiskinan. “Program seperti ini masih dinanti masyarakat yang tidak mampu. Kami mengharapkan pemerintah dapat memperjuangkan agar pembangunan RTLH bisa kembali dilaksanakan di Sangihe,� tutupnya.(***)

TP Jangkobus

TAHUNA— Rancangan Perda Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) 2014 sudah mulai dibahas di Dekab dan kini sudah berada di tahap pembahasan gabungan komisi.

Menurut Ketua DPRD TP Jangkobus, dalam rapat gabungan komisi, dewan akan menjalankan fungsi kontrol dengan mengoreksi secara keseluruhan kegiatan dan penggunaan anggaran pemerintah daerah maupun lintas Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) secara detail. “Supaya kegiatan yang dilaksanakan benar-benar pro rakyat dan penganggaran mempertimbangkan asas keadilan,� katanya. Ditam-

bahkan Jangkobus, jika tidak ada kendala direncanakan rapat gabungan komisi pemerintah daerah dan DPRD hari ini (kemarin red), setelah rapat gabungan komisi akan dilanjutkan pendapat akhir dari pemerintah daerah sekaligus penandatangan nota kesepakatan rancangan APBD 2014. “Kemungkinan kalau rapat pembahasan APBD 2014 tidak masalah, maka APBD 2014 bisa disahkan dalam dekat ini,� tutupnya. (tr-15/gel)



24

SELASA, 17 DESEMBER 2013

2014, Minahasa Ketambahan Puskesmas Dibangun di Tanawangko, Sonder, Pineleng dan Kombi

Editor: Peggy Sampouw Peliput: Citra Soputan

Citra Soputan/ Manado Post

KONVOI MERESAHKAN: Akhir-akhir ini hampir di seluruh wilayah meriah dengan kehadiran Sinterklas. Namun makna sesungguhnya dari aksi tersebut sudah berbanding jauh dengan harapan. Saat ini aksi Sinterklas yang menyertakan Pit Hitam serta volume musik yang hingar bingar, hanya menimbulkan keresahan serta macet di wilayah masing-masing.

KOTA LANGOWAN

Solusi Atasi Overload PNS PEMEKARAN K o t a Langowan adalah satusatunya cara mengatasi overload PNS di Minahasa. Hal itu disampaikan B u p a t i Drs Jantje Jantje W Sajow Wowiling Sajow MSi. Menurutnya, beban finansial Pemkab lebih dari 60 persen terserap untuk belanja gaji PNS. Dan di antaranya, guru-guru adalah yang terbanyak. “Oleh karena itu Pemkab Minahasa sangat mendukung rencana pembentukan Kota Langowan. Pemkab sudah menganggarkan Rp2,5 miliar untuk APBD 2014 dan itu sudah disetujui provinsi. Artinya tidak ada masalah lagi. Begitu Kota Langowan mekar dari Minahasa, dana tersebut sudah siap digunakan,� ujarnya. Di sisi lain, JWS juga mengaku jika pemekaran Kota Langowan berhasil, secara otomatis akan ada perampingan pada APBD Minahasa nantinya.(cis)

TONDANO—Dalam meluaskan jangkauan pelayanan kesehatan, Pemkab melalui Dinkes Minahasa akan membangun empat Puskesmas. Bupati Minahasa Drs Jantje Wowiling Sajow MSi memastikan, 2014 nanti, empat Puskesmas baru akan dibangun. “Anggaran sebesar Rp8 miliar akan dikhususkan untuk pembangunan Puskesmas di beberapa kecamatan. Hal ini dirasa perlu, karena hasil langsung di lapangan, dan bahwa masih ada masyarakat yang belum bisa menikmati pelayanan kesehatan secara maksimal,� ujarnya. Empat kecamatan yang direncanakan akan dibangun adalah Puskesmas Tanawangko, Sonder, Pineleng dan

Yuliana Kaunang

Kombi. “Untuk Kombi kita akan lihat apakah memang ada lokasi yang disiapkan. Kalau tidak, kita akan tinjau wilayah di Kakas,� ujar Kepala Dinas Kesehatan Minahasa dr Yuliana Kaunang MKes saat dihubungi Koran ini, kemarin. Pemkab akui bahwa pihaknya akan lebih fokus pada peningkatan pelayanan.

Dengan peningkatan fasilitas pelayanan dan perbaikan sarana, bisa jadi standar untuk melayani masyarakat. Selain itu, jaminan kesehatan bagi warga juga dipastikan akan ditingkatkan. “Kita juga menyiapkan anggaran untuk jaminan kesehatan masyarakat kurang mampu. Semuanya dilakukan dengan harapan agar pengobatan di kalangan masyarakat tidak dipersulit karena anggaran,� pungkas JWS. Semoga saja, pembangunan ataupun perbaikan Puskesmas di Minahasa bisa disertai dengan adanya penambahan tenaga medis. Pasalnya, hingga saat ini masih ada Puskesmas yang kekurangan tenaga medis, yakni Puseksmas pembantu yang sampai saat ini masih belum ditempati bangunannya.(***)

KPU Ditantang Tegas BPN Genjot 2.100 ke Parpol Kumabal Sertifikat di 2014

TONDANO—Ini kabar gembira bagi warga Minahasa. BPN kembali memberikan kesempatan bagi pemilik tanah terkait dengan pembuatan sertifikat Prona yang dianggarkan oleh APBN. Di Minahasa, 2.100 bidang akan diprogramkan pada 2014 mendatang. ‘’Legalisasi atas tanah mutlak. Dengan begitu maka hak-hak kepemilikan jadi jelas,’’ kata Kepala BPN Minahasa Silvana Ellen Senduk SH melalui Kasi Pengaturan dan Penataan Pertanahan Abraham Rumbay SH. Diharapkan para pemilik rumah khusus pemukiman untuk dapat menyiapkan persyaratan yang berlaku. Paling tidak Desember 2013 sudah disiapkan, agar 2014 awal segera dikerjakan. “Persyaratannya surat-surat bukti perolehan/kepemilikan tanah fotokopi KTP/KK, SPPT-PBB yang dilegalisir dan permohonan hak beserta lampirannya,’’ kata Rumbay. BPN sendiri melakukan akselerasi agar terdaftarnya bidang tanah di seluruh Indonesia dalam memberikan kepastian hak dan hukum serta bisa ikut membantu roda perekonomian. Dengan

sertifikat warga bisa memperoleh kucuran bantuan atau tasmbahan modal. ‘’Tapi, pemohon baik dari desa dan kelurahan mesti mendaftarkan diri kepada hukum tua maupun lurah dan dari desa/kelurahan diajukan ke BPN,’’ kata Rumbay dan Kasubag Tata Usaha Dra Jenni Muntu, dengan menambahkan, syaratnya adalah belum pernah ada sertifikat dan yang lebih penting tidak dalam sengketa. Sementara masyarakat Desa Kolongan Atas, Kecamatan Sonder lega. Sertifikat prona yang diusulkan akhirnya diserahkan oleh BPN kepada masyarakat di hadapan pemerintah desa setempat, Jumat (13/12). ‘’Kalaupun yang ada yang belum menerima itu karena pemohon tidak berada di tempat. Yang pasti, tinggal bertanda kemudian diambil,’’ kata Drs Hi Ibrahim Aslah, Kasi Sengketa di Sonder. Lili Dotulong, Ani Regar, Stefi Wotulung dan beberapa penerima lainnya menyatakan terima-kasih atas kinerja BPN, sekaligus apresisasi kepada pemerintah desa setempat melalui Kumtua Drs Ram Makagiansar atas upaya pembuatan sertifikat.(*)

TONDANO—KPU Minahasa hingga saat ini belum menerima satu pun partai politik (Parpol) yang melaporkan dana kampanye. Padahal Pemilu legislatif 2014 tinggal empat bulan lagi. KPU

Batas waktu penyampaian laporan penerimaan sumbangan dana kampanye periode pertama adalah 27 Desember nanti. KPU Minahasa telah menyurat ke Parpol untuk mengingatkan tentang batas waktu tersebut tapi sampai sekarang belum ada yang memasukkan,� Meidy Tinangon Ketua KPU Minahasa

pun diminta tegas soal laporan dana kampanye Parpol untuk menjaga akuntabilitas Parpol sebagai peserta Pemilu yang sah dan transparan dalam perolehan sumber dana. “Sampai sekarang isu dana kampanye ini masih sebatas wacana. Sementara waktu menjelang Pemilu hanya tersisa beberapa bulan lagi,� ujar salah satu tokoh masyarakat Minahasa Janes Lolowang. Tuntutan akuntabilitas ini tidak hanya sebatas laporan yang dibuat oleh Parpol untuk KPU. Partisipasi publik dalam ikut mengawasi dana kampanye harus dibukakan peluangnya oleh KPU. “Artinya jika Parpol sudah melaporkan rekening kampanye masing-masing, tugas KPU adalah mem-publish rekening itu ke publik agar pengawasan bisa dilakukan bersama,� tandasnya. Sementara itu, Ketua KPU Minahasa Meidy Tinangon tidak membantah jika pihaknya

sampai saat ini belum menerima satupun laporan dari Parpol. “Batas waktu penyampaian laporan penerimaan sumbangan dana kampanye periode pertama adalah 27 Desember nanti. KPU Minahasa telah menyurat ke Parpol untuk mengingatkan tentang batas waktu tersebut tapi sampai sekarang belum ada yang memasukkan,â€? ujar Tinangon. Menurutnya, kendala utama parpol belum memasukkan laporan adalah ketĂŻdaktahuan dalam mengisi formulir. “Kita dimintakan Parpol untuk menyosialisasikan hal tersebut dan kami akan membantu Parpol pada pengisian formulir LDK dengan membuka layanan konsultasi helpdesk dana kampanye. Untuk itu telah disusun jadwal konsultasi selama tiga hari,â€? lanjut Tinangon sembari menyebut masing-masing pertemuan akan diikuti empat parpol.(cis)


SELASA, 17 D E S E M B E R 2 0 1 3

Langganan Setahun Bayar di Muka

29

Budi Santoso

Manado Post Beri Banyak Keuntungan

ChINA e g a K a blanj

MANADO— Koran terbesar dan terpercaya di Sulut, Manado Post tak hanya menawarkan kemudahan dalam berlangganan. Tapi pun, Torang Pe Koran ini selalu menyuguhkan beragam keuntungan bagi pembaca setia. Manager Pemasaran Manado Post Eddy Marzuki mengatakan, dengan berlangganan Manado Post, para pembaca punya banyak kesempatan menikmati potongan belanja di Hypermart juga kesempatan mengikuti program Blanja Kage yang sering digelar Manado Post di beberapa pasar swalayan di Manado. “Pembaca setia bisa menikmati berbagai keuntungan. Jadi, tunggu apa lagi? Silahkan langganan Manado Post,” ucap Eddy. Lanjutnya, dengan mengikuti program Manado Post Spektakuler, langganan setahun dibayar di muka, pembaca setia punya kesempatan ikut jalan-jalan gratis. “Tinggal pilih. Mau ikut undian ke China-Hong Kong atau jalan-jalan ke Yerusalem,” bebernya sembari menambahkan, Manado Post juga selalu berusaha tampil terkini dalam pemberitaan. “Kami juga memberi kemudahan bagi Anda yang ingin berlangganan. Bisa bayar menggunakan kartu kredit atau kartu debit, bank apa saja,” katanya. Program ini sementara berlangsung, dan untuk mengetahui detailnya, bisa menghubungi Manado Post (0431) 855558; 855559 atau 0811438293 (Eddy); 081354792893 (Tammy).(*)

m e l a s Yeru


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.