LAMPUNG NEWSPAPER | RABU, 28 AGUSTUS 2013

Page 1

CMYK

NewsPaper Lampung

RABU, 28 Agustus 2013

Koran Bisnis Pertama dan Terbesar di Lampung

Terbit 12 Halaman - Eceran Rp 3.000

TAMBAH PRODUKSI 5 Juta Botol

HOT NEWS

Rupiah Melemah, Lima Industri Boleh Nyicil Pajak JAKARTA - Pemerintah memberikan insentif cicilan pajak penghasilan (PPh) Pasal 25 kepada perusahaan di lima sektor, dalam menghadapi kondisi guncangan ekonomi dan pelemahan rupiah yang menyebabkan dolar menyentuh Rp 11.000 saat ini. Industri apa saja? Wakil Menteri Keuangan Mahendra Siregar mengatakan, dalam menghadapi guncangan ekonomi, ada 3 peraturan menteri keuangan (PMK) yang diterbitkan. Salah satunya adalah soal insentif cicilan pajak 5 sektor industri padat karya. Kelima industri padat karya tersebut adalah tekstil, garmen, alas kaki, mainan, dan furnitur.

“Kami sudah rumuskan itu berkaitan dengan cicilan PPh 25 dari perusahaan yang 5 tersebut untuk memperoleh keringanan dalam cicilannya,” ujar Mahendra di Hotel JS Luwansa, Kuningan, Jakarta, Selasa (27/8). Keringanan cicilan pajak ini diberikan pemerintah untuk membantu arus kas perusahaan yang terganggu karena pelemahan perekonomian dalam negeri. Apalagi di tengah pelemahan nilai tukar ini, beban biaya yang ditanggung pengusaha lebih besar, karena barang baku impor naik dan juga akibat kenaikan beban upah.

SUKABUMI – PT Yakult Indonesia Persada tahun ini akan meningkatkan kapasitas produksinya di Indonesia. Dari 3.360.000 botol sehari, bertambah jadi 5 juta sehari. Daya serap penjualan saat ini berkisar 3,2 juta botol dalam sehari. Peningkatan produksi dilakukan dengan pembangunan pabrik baru di Mojokerto dalam beberapa bulan mendatang. “Tahun ini sudah operasional, produksi awal kisaran 1,5 juta-1,8 juta botol sehari. Bertahap produksi akan naik hingga di angka 3 jutaan botol

baca...RUPIAH...Halaman 11

Tangani Harga Kedelai Pemkot Pasrah METRO-Sekertaris Kota Metro Ishak mengatakan pemerintah daerah tidak bisa berbuat banyak terkait kenaikan harga kedelai. Bahkan, untuk melakukan subsidi sesuai kemampuan daerah tidak dapat pula dilakukan jika bukan kebijakkan nasional. “Kalau ada instruksi pemerintah pusat untuk pemerintah daerah melakukan subsidi secara serempak untuk membantu menurunkan kedelai maka dapat kita lakukan sesuai dengan kemampuan APBD yang ada.Tapi jika kita melakukan sendiri tentunya tidak akan berpengaruh banyak.Terlebih Kedelai adalah komoditi impor,”ujar Ishak, Selasa (27/8)

Lebih lanjut Ishak juga mengatakan bahwa naiknya harga kedelai memang sedikit banyak berpengaruh atas melemahnya rupiah terhadap dolar. “Ya memang sangat sulit dalam situasi saat ini. Terlebih kedelai memang lebih banyak impor daripada hasil pertanian kita.Makanya saat kurs dolar naik,mau tidak mau kedelai ikut naik di dalam negeri,”jelasnya. Is h a k mengatakan kemungkinan terbesar yang bisa dilakukan adalah melakukan koordinasi dengan Bulog untuk tetap menjaga ke tersediaan barang.

FOTO IST

baca...TANGANI...Halaman 11

DIJAMIN STERIL : PT Yakult Indonesia Persada yang beroperasi di Kawasan Industri Indolakto Desa Pasawahan, Cicurug Sukabumi, Jawa Barat saat memproduksi minuman Yakult kemarin.

Lindungi Konsumen Bentuk BPSK LAMBAR-Pemerintah Kabupaten Lampung Barat (Lambar) kini tengah berupaya memberikan perlindungan bagi konsumen di kabupaten itu. Guna mewujudkannya, pemkab setempat membentuk Badan Penyelesaian Sengketa Konsumen (BPSK). Kepengurusannya pun telah untuk periode 2013-2018 telah dilantik Wakil Bupati Drs. Hi. Makmur Azhari di Aula Pemkab Lambar, kemarin. Susunan Anggota BPSK Lampung Barat terdiri atas sembilan orang yang berasal dari tiga unsur, yaitu Unsur Pemerintah, Unsur Pelaku Usaha dan Unsur Konsumen.Makmur Azhari meng-

atakan, keberadaan BPSK di Lambar diharapkan menjadi bagian dari pemerataan keadilan, terutama bagi konsumen yang merasa dirugikan oleh para pelaku usaha atau produsen nakal yang mungkin selama ini terjadi. ”Dengan dibentuknya lembaga BPSK ini memang sangat mendesak dan dibutuhkan seiring dengan pesatnya pembangunan dan perkembangan perekonomian kita saat ini, dimana hal tersebut telah menghasilkan variasi produk barang dan atau jasa yang dapat dikonsumsi dan dimanfaatkan oleh konsumen.

baca...BUAT...Halaman 11

KURS DOLLAR USD JUAL : 10,895.00 BELI : 10,787.00

SGD JUAL : 8,521.04 BELI : 8,433.27

CUACA BANDARLAMPUNG Berawan 32 °C

KURS EMAS

JAKARTA Hujan 34°C

SINGAPURA Berawan 33 °C

JUAL : Rp 507.500 BELI : Rp 497.500

INDEKS HARI INI Elektronik Terkerek Naik

Nikmati Weekend Bersama Keluarga

MELEMAHNYA perekonomian secara global tak hanya berdampak pada perusahaan raksasa saja, melainkan juga beberapa toko di Lampung. Dimana sebagian para pelaku usaha jasa penjualan produk mulai menaikan tarif dagang.

EMERSIA Hotel & Resto kawasan Jalan Wolter Mangonsidi tempat yang pas saat weekend, bersama keluarga. Kawasan hotel yang menawarkan panorama, keindahan laut tersebut juga menciptakan ruang hijau disekitar lingkungan perhotelan.

baca...Halaman 3

baca...Halaman 10

Buat Perda Produksi Lada

baca...LINDUNGI...Halaman 11

FOTO HUMAS PEMKOT BANDARLAMPUNG

HADIRI KULIAH UMUM : Walikota Bandarlampung, Herman HN menghadiri sidang senat terbuka dalam rangka pengukuhan mahasiswa baru IAIN Raden Intan dan kuliah umum oleh Menteri Kehutanan RI, Zulokifli Hasan, kemarin.

Penjualan Emas di Tanggamus Stabil TANGGAMUS-Minat masyarakat membeli emas di Tanggamus tetap stabil meski harganya naik. Bunda, pemilik Toko Emas Dian di pasar Gisting mengatakan, pembelian mencapai sepuluh pembeli setiap hari. Jenis perhiasan yang dibeli merata dari jenis cincin, gelang, kalung dan

CMYK

sehari,” ujar Rusdiansyah, Supervisor Marketing PT Yakult Indonesia Persada kepada Sumatera Ekspres (Grub Lampung NewsPaper) saat kunjungan Jawa Pos Grup ke pabrik Yakult di Kawasan Industri Indolakto Desa Pasawahan, Cicurug Sukabumi, kemarin. Di pabrik Sukabumi, Yakult diproduksi setiap hari. Kondisi ini membuat mesin tak pernah berhenti beroperasional. “Nah jika pabrik Mojokerto sudah buka, yang sekarang (pabrik Sukabumi,red) bisa perawatan mesin tiap Minggu.

anting, begitu pun beratnya. “Konsumen tahu saat ini harga emas naik, tapi itu tidak masalah buat mereka dan tetap membeli,” katanya, Selasa (27/8). Ia mengaku, kini harga emas perhiasan 24 karat Rp 460 ribu pergram, naik dari sebelumnya Rp 430 ribu. Kenaikan berbarengan dengan menguatnya nilai

tukar dolar. Kenaikan sekarang termasuk cepat, sebab kurang dari dua pekan kenaikan mencapai Rp 30 ribu dan cukup menguat. “Kita ikutin harga emas dunia juga dan sekarang ini naik, kami harus tetap pada kenaikan itu, kurang dari itu tidak bisa,” ujarnya. baca...PENJUALAN...Halaman 11

KOTABUMI- Produksi Lada di Kabupaten Lampung Utara (Lampura) tiap tahun menurun. Untuk mempertahankan komoditas khas Lampung ini menghilang, maka pemerintah setempat merancang aturan khusus tentang perkebunan komoditas ini. “Segera kita koordinasi dengan satker terkait upaya penerbitan perda (peraturan daerah)nya,”ujar Asisten II Pemkab Lampura Azwar Yazid kepada sejumlah wartawan di ruang kerjanya, Selasa (27/8). Menurut Azwar, langkah pembuatan perda ini merupakan sebuah upaya mempertahankan tanaman komoditas lada sehingga bisa kembali menjadi kebanggaan bagi masyarakat Lampura.”Saat ini, jumlah tanaman lada sudah makin sedikit. Untuk itu kita berupaya secara maksimal agar keberadaan tanaman lada di Lampura dapat lebih baik lagi,” terang dia. Diceritakan Azwar, rancangan ini muncul dikarenakan sebelumnya dia pernah mendatangi petani di desa Ulak Rengas Kecamatan Abung Tinggi. Saat itu para petani lada menyampaikan berbagai harapan dan keinginannya. “Mereka berharap pemkab Lampura dapat mengakomodir harapan mereka diantaranya tehnologi pembibitan lada, tehnologi pemeliharaan dan pasca panen. Serta upaya untuk menstabilkan harga jual lada di pasaran,” jelasnya seraya mengatkan pihaknya akan segera berkoordinasi dengan dinas kehutanan dan perkebunan. Dikatakannya, merancang aturan khusus bagi komoditas ini, pihaknya juga akan berupaya baca...BUAT...Halaman 11


Business CommuniCation

2

lampung newsPaper Rabu, 28 Agustus 2013

Sarana Promosi dan Komunikasi Bisnis

Lampung Nggak Terpengaruh Dengan Gejolak Kurs BANDARLAMPUNG – Nilai tukar rupiah terhadap mata uang dolar yang terus bergejolak pasalnya berdampak pada aktivitas transaksi valuta asing (Valas) di berbagai bank di Lampung. Kendati begitu, penurunan nilai tukar rupiah ini tak terlalu berpengaruh pada nasabah dan transaksi masih berjalan normal. Kepala Cabang bank BJB Lampung

Adie Arif Wibawa mengatakan terkait lemahnya nilai tukar rupiah ini hanya berdampak sedikit, khususnya untuk transaksi valas yang menurun 10 persen dari biasanya. “Hal tersebut, memang memberi pengaruh terhadap transaksi valas para nasabah, namun efeknya belum begitu besar. Karena nasabah kami didominasi pengusaha yang sudah melakukan ek­

spor. Secara umum transaksi valas masih berjalan normal,” jelasnya kepada Lam­ pung NewsPaper, Selasa (27/8). Ditegaskannya, terkait kurs melemah pasalnya sangat terasa oleh pelaku usa­ ha dagang besar. Karena biaya produksi dan bahan baku juga mengalami ke­ naikan, khususnya produk impor yang setiap transaksi menggunakan kurs dollar, “Secara otomatis dampak tersebut

akan berpengaruh pada beberapa debitur untuk pembayaran kewajiban atau angsuran ke bank juga,” tukas Adi. Ia menghimbau kepada para nasabah agar jangan terlalu panik dengan hak tersebut. Sebab, gejolak ini masih bersifat fluktuatif, sehingga pihak bank akan terus memantau. Terpisah, Kepala Cabang BRI Teluk Ery Arianto menuturkan hal serupa

bahwa gejolak rupiah tersebut tidak mempengaruhi aktivitas transaksi Valas di bank BRI. “Mayoritas nasabah disini pengusaha mikro dan ritel yang masih menggunakan rupiah, maka valas tidak terlalu berpengaruh pada transaksi perbankan kami. Nasabah yang meng­ gunakan Valas hanya di bawah 10 persen, dan kebanyakan melakukan simpanan dan deposit,” ucapnya.

Kilas diberitahukannya, dalam hal ini pemerintah sudah membuat ke­ bijakan pembatasan nilai tukar dolar AS. “Karena sekarang rupiah bergejolak, ada peraturan tidak boleh melakukan penarikan atau pentransferan lebih dari 100.000 Dolar AS. Namun ada pe­ ngecualian jika transaksi yang diakukan untuk keperluan berobat atau pen­ didikan,” tutupnya. (din/res)

Kamera Saku Canon Power Shot N Seharga Rp3,2 Juta JAKARTA – Canon PowerShot N membaca tren pasar, dimana saat ini semakin banyak orang yang berinteraksi dengan cara berbagi foto melalui jejaring sosial. Produk ini hanya dihargai Rp3,2 juta, dan khusus untuk pembelian hing­ ga 10 September, pembeli akan mendapat kartu memori 8GB, sling case kamera dan boneka Couple Bear Canon. “Kamera ini merupakan inovasi Ca­ non yang dirancang untuk pencinta foto yang ingin mengabadikan gambar dengan cara yang unik,” ujar Direktur Divisi Canon PT Datascrip Merry Harun, di Jakarta, Selasa (27/8). Kamera saku Canon ini, lanjutnya, dirancang dengan tombol shutter ganda

di bagian atas dan bawah ring lensa sehingga memudahkan pengguna untuk mengambil gambar karena dapat di­ lakukan dengan satu tangan. Dengan layar 2,8 inci tilt-up LCD touch panel, kamera ini diklaim bakal memudahkan pengguna mengambil gambar, termasuk dari sudut yang paling sulit. “Share foto bakal menjadi lebih mu­ dah berkat fitur konektivitas Wifi. Untuk perangkat nirkabel, Camera ini sudah dilengkapi aplikasi Canon Camera Win­ dow untuk konektivitas ke perangkat berbasis Android dan iOS,” katanya. Ia mebeberkan, Canon Power Shot N tersebut menjanjikan gambar yang detil berkat prosesor DIGIC 5 yang di­

tunjang oleh sensor CMOS dengan kemampuan sensitivitas tinggi dengan resolusi 12,1 megapiksel. Kamera anyar ini dilengkapi lensa 8x optical zoom (28­224mm) yang mampu ditingkatkan 16x dengan kualitas tetap terjaga. “Kamera ini memiliki ISO 6400 sehingga pengambilan gambar dengan kecepatan tinggi dan kondisi minim cahaya tetap akan menghasilkan gam­ bar yang tajam dan jernih,” tukas dia seraya menuturkan, salah satu fitur baru yang diusung Canon Power Shot N yakni, mode Hybrid Auto yang secara otomatis merekam video full HD se­ panjang 4 detik sebelum setiap jem­ pretan.(bis/res)

Baju Batik Dua Putri Laris Manis Raja Merchandise Tawarkan Souvenir Menarik BANDARLAMPUNG – Mes­ kipun tak menjual batik khas Lampung, Toko Dua Putri Batik mampu bersaing di tanah Sai Bumi Ruwa Jurai. Dimana semua pakaian bercorak pe­ kalongan ini banyak diminati konsumen, dalam sehari saja toko yang sudah berdiri tiga tahun setengah ini mampu melariskan hingga 15 pasang baju batik. Pemilik Toko Dua Putri Batik Salmiah kilas menceri­ takan bahwa mulanya, Dia hanya menjual pakaian batik pekalongan ini pada rekan dan keluargannya. Namun pasar berkata lain, hasil jual­ annya ini malah laris di pa­ saran, sehingga ia tergugah untuk memasok lebih banyak lagi varian produk dan mem­ buka toko. “Ya mulanya hanya ke

temen temen saja, ternyata banyak yang suka, jadi saya mulai ada keinginan untuk buka toko. Dan saya perba­ nyak produk dengan variasi masing masing, modalnya ya dari hasil jualan,” katanya kepada Lampung NewsPaper, kemarin. Ditanya soal harga, kata dia, disesuaikan dengan tipe bahan dan model bajunya. Dari pakaian anak anak hingga dewasa, mulaidari, kemeja, rok, blues, dres harganya ter­ jangkau. untuk membeli per­ unit produk, konsumen cukup merogoh kocek senilai Rp40 ribu hingga Rp400 ribu. tak hanya sekedar menjual, Salmiah menjelaskan, bahwa ia juga sanggup memenuhi permintaan pesanan batik cetak dan batik ukir. Namun untuk banderol tentu berbeda,

batik­ batik pesanan ini tentu nilainya lebih tinggi. “kalau diantara produk disini harganya lumayan tinggi, namun tetap bisa bersaing di luar, dan kualitas juga mum­ puni,” katanya. (tiw/asw)

Rupiah Terkapar, Telkom & XL Axiata Berburu Pinjaman Valas JAKARTA ­ Ditengah depresiasi nilai tukar rupiah, dua emiten telekomunikasi PT XL Axiata Tbk dan PT Telekomunikasi Indonesia (Persero) Tbk justru gencar mem­ buru pinjaman dalam bentuk valas dengan nilai total US$135 juta. XL Axiata mendapat fasilitas pinjaman sebesar US$100 juta atau sekitar Rp1,1 triliun dari Bank of Tokyo Mitsubishi pada 26 Agus­ tus 2013. Fasilitas kredit tanpa jaminan itu diberikan dengan jangka waktu pinjaman 3 tahun

terhitung sejak tanggal penarikan. “Tujuan penggunaan fasilitas kredit yakni untuk kebutuhan belanja modal tahunan,” ujar Se­ kretaris Perusahaan XL Axiata, Murni Nurdini, Selasa (27/8). Direktur Utama XL Axiata Has­ nul mengatakan pihaknya tidak khawatir kondisi pelemahan nilai tukar rupiah saat ini akan meng­ ganggu beban utang perseroan. Pasalnya XL telah memberlakukan skema lindung nilai (hedging) pada pembayaran bunga utangnya. “Bunganya di­hedge, jadi relatif

aman,” ujarnya. Dalam kesempatan berbeda, Direktur Keuangan Telkom Honesti Basyir mengungkapkan pihaknya akan mendapat pinjaman luar negeri senilai US$35 juta atau sekitar Rp385 miliar dari lembaga perbankan ekspor impor asal Negeri Sakura, Japan Bank for International Cooperation (JBIC). “Penandatanganan perjanjian pinjaman akan berlangsung pada awal September 2013. Tingkat bunga di kisaran 2,5%­3,5%,” ung­ kapnya. (bis/res)

BANDARLAMPUNG – Mena­ warkan beragam souvenir menarik Raja Merchandise mampu meng­ gaet banyak konsumen. Diliaht dari omsetnya yang tembus hingga Rp30 juta perbulan. Owner Raja Merchandise Jalan ZA Pagar Alam Bandarlampung, Ridwan menuturkan upaya untuk menarik para simpati konsumen hal yang paling penting saat ber­ jualan souvenir yakni, menguta­ makan ciri khas, asal dari souvenir tersebut, serta keunikan yang

mampu membuat konsumen tertarik untuk membelinya. “Kami menerima semua pesanan souvenir seperti mug, gantungan kunci, jam diding, dan beragam sou­ venir lainnnya, yang didesain exc­ lusive, serta memiliki harga yang terjangkau,” ungkapnya, Selasa (27/8). Riswan melanjutkan, toko yang setiap harinya buka dari jam 8 pagi sampai 9 malam ini sudah berdiri dari 2 tahun lalu dan sudah memiliki tiga karyawan tetap. Terkait bahan pembuatan souvenir,

kata dia, biasanya pihaknya mem­ beli dari Jakarta. “Setiap dua sampai tiga kali dalam satu bulanya, kami selalu membeli bahan pokoknya, yang siap di jadikan souvenir dan siap dijual dipasaran,” tandasnya. Lebih lanjut, diutarakannya, do­ minan Raja Merchandise menerima pesanan mug dengan design sendiri. Alhasil banyak yang berminat untuk memesannya, seperti halnya anak anak remaja yang mengincar ber­ anekragam souvenir mulai dari mug

bergambar, couple. Harga yang di tawarkan pun ber­ variasi, mulai dari gantungan kunci, yang dibandrol dari harga Rp6 ribu, serta Mug bergambar yang di bandrol RpRp23 ribu perunitnya. “Banyaknya peminat souvenir tak hanya kalangan remaja melainkan dari perusahaan dan parta­partai yang juga terkadang memesan sou­ venir untuk promosi dengan jumlah yang cukup banyak, sehinga setiap bulan kami selalu kebanjiran order,” tuntasnya. (twi/asw)


CMYK

BUSINESS COMMUNICATION

3

Lampung NewsPaper RABU, 28 Agustus 2013

Sarana Promosi dan Komunikasi Bisnis

Harga Produk Elektronik Terkerek Naik 10 persen BANDARLAMPUNG – Me­ lemahnya perekonomian secara global tak hanya berdampak pada perusahaan raksasa saja, melain­ kan juga beberapa toko di Lam­ pung. Dimana sebagian para pelaku usaha jasa penjualan produk mulai menaikan tarif dagang. Seperti pada toko elektronik yang kebanyakan produknya im­ port, dampak dari melemahnya nilai kurs rupiah sepekan terakhir, juga berakibat mahalnya harga beli para agen dari pemasok pro­ duk luar negri maupun lokal. Sehingga, haraga setiap produk

elektronik di Lampung sendiri, bisa meningkat 5 hingga 10 persen. Saat diwawancarai Lampung NewsPaper, Selasa (27/8), Branch Manager PT Elektroluk Lampung Agus Setiawan membenarkan hal tersebut. Yang mana, harga elektronik naik sampai 5 hingga 10 persen akibat semakin me­ nguatnya valuta asing (valas), terutama nilai dolar US terhadap rupiah. “Nilai tukar rupiah yang lemah, juga berdampak pada penurunan omzet penjualan barang elektronik hingga sebesar 10 persen. Yang pasti kami menanggapi pangsa

pasar dengan enjoy dan dengan harga komoditi yang cenderung menurun terus, pastinya market makin drop,” ujarnya. Dengan begitu, perusahaan akan shock, bisa membuat ter­ jadinya pengurangan tenaga kerja. Karena itu pemerintah harus bisa stabilkan nilai rupiah terhadap dolar US. “Tentunya harga barang tidak akan gampang normal dalam waktu dekat sehingga pelaku pasar terpaksa menunggu sampai kon­ disi stabil,” tuturnya. Begitu pula menurut Hartono selaku pembisnis produk Audio,

ia mengatakan dampak dolar menguat dan nilai rupiah yang melemah akan mempengaruhi haraga elektronik, khusunya di toko Hartono Audio. “Produk impor yang kami sediakan berasal dari Cina, ini import, jadi dihitung dari biaya akomodasi dan lainnya, pen­ jualan juga di prediksi naik sampai 10 persen. Tergantung dari masing­masing produknya,” jelasnya. Dan ini, tambahnya, hampir dirasakan oleh seluruh pelaku usaha di bidang jasa penjualan produk di Lampung.(din/res)

Mito, Gadget Canggih Harga Merakyat BANDARLAMPUNG – Tele­ phone selular (ponsel) Mito di­ klaim akan menguasai pangsa pasar di Lampung. Terbukti di­ tengah persaingan yang semakin ketat, produk lokal buatan cina ini masih eksis melalui hadirnya tiga produk Android Mito yakni, T 510, T 700 dan A355. Selain canggih, harga gadget ini juga merakyat. Diutarakan Supervisor Opra­ tional Pasadena Tanjungkarang Shenshen bahwa, ditengah ma­ raknya handphone (hp) produk Cina di Indonesia menjadikan persaingan semakin ketat. Sebab, ketiga produk Mito ini hadir de­ ngan memberikan berbagai ke­ unggulan yang tentunya tak kalah saing dengan produk sekelasnya. Kendati begitu, harga Mito jauh lebih hemat, sehingga gadget lokal ini dinilai mampu menjawab permintaan konsumen. ”Untuk menjawab permintaan konsumen, Mito menghadirkan tiga tipe produk, diantaranya, T 510,T 700 dan A355. Mereka di­

FOTO: AHMAD ZULKARNAIN

MITO : Produk lokal buatan cina ini masih eksis melalui hadirnya tiga produk Android Mito yakni, T 510, T 700 dan A355. Selain canggih, harga gadget ini juga merakyat.

harapkan mampu bersaing di­ pasaran, karena keunggulan smartphone ini, selain murah produk juga berkualitas,” tutur Shenshen saat berjumpa di Jalan

Brigjend Katamso No.25 Tanjung­ karang, Selasa (27/8). Kata dia, ketiga tipe smartphone tersebut didukung sistem operasi Android 4.1 Jelly Bean. Sehingga

ketiga seri Mito ini cukup diminati dipasaran, diperkuat dengan ting­ ginya permintaan konsumen. “Se­ bab untuk penjualan ketiga tipe tersebut cukup banyak diminati khusus untuk pasaran smartphone Cina. Untuk harga Mito T 510 di­ banderol sekitar Rp1,2 hingga Rp2 juta,” tandas Shenshen. Dituturkannya pula kepada Lampung NewsPaper, bahwa Pasa­ dena menjadi satu­satunya service center resmi mito yang ada di Lam­ pung. Bertujuan untuk melayani konsumen bila terjadi kendala dalam penggunaan produk, Pasa­ dena juga menjual hp ini serta melayani penggunaan garansi yang diberikan selama setahun. “Garansi ini berlaku untuk ke­ rusakan ringan yang langsung bisa ditangani oleh teknisi kami. Se­ dangkan untuk kerusakan parah, produk akan kami kirim ke pusat service center mito di jakarta,” ujar­ nya seraya mengatakan Pasadena juga memiliki kisaran 20 outlet resmi yang juga menjadi subdealer di Lampung.(ned/azr/res)

ADVERTORIAL

Minta Kakam Sukseskan GSMK

Bupati Tuba Ir Hanan A Rozak MS memberikan Cangkul kepada salah satu warga dalam acara pencanangan Program Gerakan Serentak Membangun / Kelurahan ( GSMKK)

TULANG BAWANG - Ir Hanan A Rozak Bupati Tulangbawang menegaskan kepada 17 Kepala Kampung (Kakam) di Tulangbawang agar mensukseskan Program Gerakan Serempak Membangun Kampung (GSMK). Hal tersebut di sampaikan langsung Ir Hanan A Rozak pada saat kegiatan pelantikan 17 Pejabat Kakam dan Pencanangan Program GSMK di Kampung Pasar Batang

Kecamatan Penawar Aji Kabupaten Tulangbawang, Selasa (27/8). Hanan menjelaskan pelantikan Pejabat Kakam tersebut berdasarkan Peraturan Pemerintah No. 72 Tahun 2005 tentang Desa, Peraturan Daerah No.50 Tahun 2006 tentang Tata Cara Pemilihan, Pengangkatan, Pelantikan dan Pemberhentian Kakam. ”Oleh karena itu, saya

berharap Pejabat Kakam dapat melaksanakan apa yang menjadi tugas-tugas dan kewajiban sebagai Kakam,” jelas Hanan di hadapan seluruh Kakam Sekab Tulangbawang. Hanan menambahkan dalam momentum akan dimulai pencanangan secara serentak Kegiatan Program GSMK Tulangbawang maka seluruh Kakam di Tulangbawang dapat bekerja secara

optimal dan mensukseskan Program tersebut. ”Pada kesempatan yang baik ini kembali kami ucapkan terimakasih kepada seluruh anggota DPRD Kabupaten Tulangbawang yang telah memberikan dukungannya dan saya mengajak masyarakat agar berpartisipasi secara aktif dalam membangun dan mendukung Program GSMK Tulangbawang,” harapnya. (ADV)

Bupati Tuba Ir Hanan A Rozak MS didampingi Wakil Bupati Tuba Heri Wardoyo SH saat tiba dalam acara pencanangan Program Gerakan Serentak Membangun / Kelurahan ( GSMKK)

Bupati Tuba Ir Hanan A Rozak MS didampingi Wakil Bupati Tuba Heri Wardoyo SH saat memukul gong tanda dicanangkannya Program Gerakan Serentak Membangun / Kelurahan ( GSMKK)

Ketua TP PKK Tuba Ny Erna A Rozak saat dicanangkannya Program Gerakan Serentak Membangun / Kelurahan ( GSMKK)

Bupati Tuba Ir Hanan A Rozak MS diminta warga mengawali pembangunan jembatan saat melakukan monitoring di kampung-kampung dalam Penawar Aj

Pelantikan kepala kampung disela-sela acara pencanangan Program Gerakan Serentak Membangun / Kelurahan ( GSMKK)

Wakil Bupati Tuba Heri saat memberikan buku tabungan dalam Program Gerakan Serentak Membangun / Kelurahan ( GSMKK)

Ridho

Menjulang Tinggi Megah Perkasa Dijalan Cemara Tempat Pusat Pemerintahan Kabupaten Tulangbawang Mari Semua Kita Menyingsingkan Lengan Bekerja Sama Membangun Kampung Dengan GSMK Kita Berbakti Semoga Kita Mendapat Ridho Allah SWT. Bupati Tuba Ir Hanan A Rozak MS didampingi Wakil Bupati Tuba Heri Wardoyo SH dan ketua TP PKK Tuba beserta sejumlah Pejabat Pemkab Tuba melakukan foto bersama

CMYK


4 SENIN, 19 AGUSTUS 2013

SWIFT 2010,MNL,SLVER,BE KDY,BRG GRES,TGL PKAI,NGO ;081280549669

AVANZAG TH 2011 SLVR H138JT NGO HUB: 081379422999

FUTURA PICK UP 09 BE HITAM SIAP U/ KRJA CASH/CTREDIT ;081273942888

KJG SPR G 94 BE KDY PJK PJG MDL GRAND PS VR BR DVD BODY KLNG CAT MLS DLM ORI S. PKAI 64JT NG 085268368804

KTN GX93 BEKDY,INDPNDN MDIF,BN BSR, AC,PS,CL, RMT ,BDY KLG MLS HRG NG; 0853 66622266

AVANZA G TH 2010 BE KODYA RAWATAN ASTRA MLUS SPRT BARU KM RENDAH: 0852679 99868

KATANA GX 97,BE,AC,AUDIO SOUND,REMOT,BARANG ISTI MEWA,SIAP PAKAI;081379 713636 FUTURA PICK UP TH 05 BIRU KALENG SIAP PKAI 53JT HUB; 08127225440 KATANA GX ’93 ABU2 METALIK, BE, HUB; 081379989836 SWIFT TH2010 ST WRN SILVER TV DVD 115 JTHUB:07217476843 FUTURA PICK UP 03 ORI EX ANG KUT MTOR 47JT;081279 22541

LAND ROVER

LAND ROVER TH 82 ARMY GREN SHORT BNSIN 2200 CC AC DGN VRBR 30 BR, PS, FREE LOCK, MSN ORI MBL BGS 081957133999

TOYOTA

JUAL CPT VIOS MATIC 04 KUNING MET KNDISI BAIK HP 081379092168/08137900248 AVANZA G SLVER BE TH 2004 HRGA 120 JT NGO 08127944393 TRUCK TOYOTADYNAQTRODA 6 PLAT BG TH 2004, HRG 75.JT HUB.081369771994 KJG PICK UP SOLAR TH 2002 BE,TGN 1 HITAM AC 100% ORI HUB.082183772895

AVANZA G SLVER BE TH 2004 HRGA 120 JT NGO 08127944393 INNOVA BNSIN G 2006 SLVR ISTIMWA 135JT NGO 085378 518888 JUAL CPT VIOS MATIC 04 KUNI NG MET KNDISI BAIK HP 0813 79092168/08137900248 AVANZA G 2007 IN HITAM HRG 116JT NGO HUB: 082130639991 NEW FORTUNER TRD VNT TUR BO DISEL 2013/2012 MANU AL BE KDY,HITAM,FULL VARIASI, KCFILM,VKOOL,JRG ADA,TGN 1:081379088875 HARDTOP TH 82 AKHR BPKB JAN 83 MRH BNSIN 4X4 AKTF AC,TP,VR,BR 31 BARU MBLBGS 081274311363 STARLET XL,1000CC,TH88,BE KDY,TG 1,MERAH MET,CAT OVEN,PJK BRU BYR,BBM IRIT, SURT KMPLIT,38,5JT; 0853 79002267 (TDK TRMA SMS) INNOVA G DSL 10 BE SLVER MET,BAN DUELER ,TRWT,DDM PERINTIS;085269857333 YARIS J ’10,BE,MODIF TRD SPO RTIVO,PUTIH,KM 30RB,142JT NGO;081369113355 KJG SPR G 94 BE KDY PJK PJG MDL GRAND PS VR BR DVD BODY KLNG CAT MLS DLM ORI S. PKAI 64JT NG 085268368804

PROMOTION

IKLAN BARIS OTOMOTIF

Lampung NewsPaper RABU, 28 Agustus 2013

7

Media Promosi

ALL NEW COROLLA 96 HIJAU MET INTERIOR ORI UTUH BDY KALENG ISTMWA NO CNTIK 71JT BUKTIKAN 081279950351 NEW COROLLA SEG ’00 GOLD LKP VR MLS TERWT,MSN HLS ,EX.WNT JRG PAKAI 085269 126106 COROLLA TWINCAM 1,6 ’89 BE KODYA BIRU DONGKR BDI MLUS MSN BGS S.PKAI 43JT NG; 08127940705 JUAL CPT KJG PIKAP’91 ASLI MLUS PJK PNJG LAMP GREEN ,WRN MERAH MRUN 38JT NGO;085381125584 KJG GRND EXTRA ’93 BE KDY ISTMW AC DB PS KHS PMKI 65JT NG ;085378267833 KJG GRAND ’96 68JT,KJGATSRA 96 52JT,AC,VR,BR BODY SDH GRAND,MBL BGS;08521601 5572 KJG LSX,TH 2000,BE KDY TGN PRTAMA,CC 1, HRGANEGO,HB; 08127203324 AVANZA 05,B,PJK BLN 4, HITAM ,SIAP PKAI, AVANZA 09,BE KDY, SLVER;085269000241 INNOVA G 10 GREY MBL TRWT ISTMWANO PILASSRNSI 189JT JL CPT HB:081272000444 VIOS TH 04AKHIR HITAMASURA NSI ALL RISK 110 JT NEGO HUB :082183386012 INOVA V 05 BENSIN,COKLAT MET,PLAT B,KM RENDAH,HRGA NEGO;081369350011 KRISTA SOLAR ’02 BE KDY SILVER MET ACDB AUDIO TV,S.PKI NGO;085377444344 BU INNOVA V 2011 BNSIN HTAM BE KDY NOPOL PLIHAN PJK BRU, ORI, HUB:081287688989

INNOVA G DISEL 2008, JOK KLIT TURBO TIMER, KF V KOOL, PJK BARU, BE KDY 081287688989 LGX SOLAR TH 99 GOLD MET BE A/N SNDIRI ACDB,PS,PW, ALRM,RMT,RT,VR BR H107JT 08127902331 AVANZA VELOZ 2012 PTIH, NOPOL BE, PJK BRU, ORI, HUB 081287688989 INNOVA G BNSIN 2007 SLVR EURO, PJK BRU, KNDISI GREES SIAP PKAI, 081287688989 SOLUNA G LI ,’03 BE INT RAPIH, KAKI2 ENAK,BODY CAT ORS HRG NG 082185377755 KJG LGX TH 00,BENSIN,1.8CC, BE,BIRU,ORI,TV,112JT NGO, HUB;081272078707 AVANZA G 2010 VVTI PLAT B AQUA BLUE MBIL MLS&RPH H NGO 082177458179/0823790 47096 AVANZA G ’05 BE METRO AC DB VR TIP RMT MRH MET,CAS HP 110JT NG HUBUNGI 0852696 40956 KRISTADIESEL00 BE KDY,BRIU/ SLVER ORI L/D BRG BGUS ,108JT NGO;081278902150 AVANZA G 1.3 2010 SILVER B PJK MARET 14 FULL ORI 126JT NEGO;081272425253 KJG SUPER MB TH’94, HRGA 49,5JT,SIAP PKAI,08127922541 INOVA G TH 2007,HIJAU MET, TERAWAT,KM RENDAH, HUB; 085279578888 AVANZAG TH 2011 SLVR H138JT NGO HUB: 081379422999 AVANZA G 2007 IN HITAM HRG 116JT NGO HUBUNGI: 08213063 9991

AVANZA G TH 04,NMAPEMBELI 99,5JT 08127922541 ORI COROLLA TH 1976,WARNA PUTIH,HUBUNGI:082133947417 LGX 02, BENSIN 1.8,BIRU MET ,BE KDY,132 JT NGO,HUB; 0857 66758511

TIMOR

SOHC 2000 AN.SDRI AC RT VR BR RMT BE KDY BL MIROR,48JT NG JUAL CPT HUB ;08136906 2009 METRO KOTA DOHC 98 TV DVD VR 16,SLVER, CATORI,JOK BGS,PJK LMA,ADA FKTUR,NGO;085384545588 SOHC 99 BE AC CD RMT AC DNGIN KAKI OKE :081273942888

TRUCK

COLT DIESEL PS135 TH96 BAK BESI 7M KOND S. PKAI LUAR KOTAHRG DMAI: 081221276681 TRUCK TOYOTADYNAQTRODA 6 PLAT BG TH 2004, HRG 75.JT HUB.081369771994

NISSAN

X-GEAR ’09 HITAM MANUAL PLAT BE HB;085267902613 XTRAIL AT 09 ABU” MET PJK PJG FULL SOUND HRG NG HUB: 081288831957

NISSAN XTRAIL 07 2.0 ST MNUALABU2 MET,TV,DVD, TGN 1 ORI ISTMWA SIMPANAN 162 NGO 081279177779 NISSAN MARCH, SILVER TGN PERTAMAJRNG PKAI BRNG ISTE MEWA 120JT HB; 0815410 32098 GRAND LIVINA 1,5 XV 2010 PJK,ASURANSI ,AC, BAN BRU ISTMWA 149JT NG HB; 9015047 X TRAIL ST, 2004 MATIC, AC, PW ,PS, MULUS, BE, KODYA PAJK PJNG 132JT, 0811792020 GRAND LIVINA 1,5 XV 2010 PJK,ASURANSI ,AC, BAN BRU ISTMWA 149JT NG HB; 9015047 EVALIA XV MATIC 12,B,GREY, KM8000(TIPE PLG MHL)HARGA 158 JT;0811726508

HYUNDAI

HYUNDAI TRAJET 01 BE SILVER SKY 75JT NG OVER DP 25 AGS 29X2250RB;085789280806

SANGYONG

SANGYONG MUSO ’04 ITEM ORSNIL LUAR DALAM SOLAR 70JT NGO BS TT; 08127225440

MOBIL PENGANTIN

DSWKN MBL MERCY NEW EYES,SILVR DPT DSWA HRIAN ,MNTHB07217361700/0811728117

OVER KREDIT

HONDA MAESTRO 92 SILVER BE(PROSES) DP 20JT AGS 1.450X23 :085789280806 FORD RANGER DOBLE CABIN 4X4 DIESEL TH 2002, DP18JT, NEGO ANGS 3.150 RBX35 HUB 0856 6990 6125 BIS TT

MOBIL DIJUAL

LGX ’03 EFI DX ’83 ORI (RPM) AMINITY 93 ORI GRAND ROYAL ’97 S.,PKI TRWT ;081369212139 SANG YONG TH04 HITAM,ORI L/D SOLAR ,70JT SIAP PAKAI BS TT ;08127225440 TS PU ’04 HITAM ORISINIL CAT, BE JUAL CPT 33JT NEGO; 081369002954 BS KREDIT KJG SPR G 94 BE KDY PJK PJG MDL GRAND PS VR BR DVD BODY KLNG CAT MLS DLM ORI S. PKAI 64JT NG 085268368804 FORD RANGER DOBLE CABIN 4X4 DIESEL TH 2002, DP18JT, NEGO ANGS 3.150 RBX35 HUB 0856 6990 6125 BIS TT

MOBIL DISEWAKAN

##SAMANIA RENTAL MOBIL TAXI,BANDARA,DROP-CAR TER,TOUR KILUAN## 08218115 4555/7344447/PIN 30D58A69 @TOURLAMPUNG

BO RENT CAR MELYNI DLM & LUAR KOTA,SUPIR RAPIH, RAM AH,SOPAN HB; 081379 312325 PRIMA RENT CAR SWA MBL FORTUNER,INOVA,AVANZA, TOUR&PRWISATA,U/KANTOR/ PRBDI/GOOD SERVIS; HUB 0811721 1624/0816405722/746 0688

POWER STERING

ISTANA MOTOR AHLI POWER STERING AC MOBIL SMUA JNS MBLHB;0721- 7512104

KEHILANGAN

STNK R2 BE7883AO NOKA MH8CF48CA8J224022 NOSIN F484ID221642 AN BERNADUS STNK R2 BE 3515 Y, WARNA BIRU TAHUN 2008 NOKA MH1 HB61128K471620NOSIN HB61E1472447AN.TAUFIQAJINUGRAHA STNK R2 BE8709YM NOKA MH1JF5115AK266525 NOSIN JF51E1274205AN HESTITEGUH PRIHANTO HUB FREDI 087899 741515/087899525125 STNK R2 NOPOL BE 7814 YP NO KAMH1JBE210BK080130NOSIN JBE2E-1078502ANYUDIHENDAR TO


Education

lampung newsPaper rabu, 28 Agustus 2013

5

Smart, Berkualitas dan Edukatif

Pendidikan Karakter Harus Diasah Sejak Dini BANDARLAMPUNG - Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) di Bandarlampung kian menjamur, tidak heran jika persaingan antar PAUD sangatlah ketat. Semuanya berlomba-lomba untuk meningkatkan mutu serta pelayanan demi menarik orang tua untuk menyekolahkan anaknya di PAUD tersebut. Salah satunya PAUD Titah Bunda yang berlokasi di Jalan P. Emir M. Noor No.95 Durian Payung Bandarlampung ini telah berdiri sejak 5 tahun lalu. Pada PAUD Titah Bunda ini terdapat Komber (kelompok bermain) dan juga TK. Dian Admin PAUD Titah Bunda menjelaskan, disini terdapat 3 kelas, 2 kelas TK yang dihuni dengan anak berumur empat sampai lima tahun

dan 1 kelas kelompok bermain yang berisikan anak berumur tiga tahun. PAUD Titah Bunda memiliki program khusus yakni Holistik atau yang disebut dengan pendidikan karakter, dimana anak usia dini (tiga tahun) lebih ditekankan untuk pembentukan karakter. Tujuan dari pembentukan karakter ini untuk menjadikan anak lebih kreatif dan juga mandiri. ”Ya, usia emas (0-3) tahun anak membutuhkan banyak stimulus agar syaraf-syaraf dalam otaknya semakin berkembang sehingga kecerdasannya bisa optimal, dengan system pendidikan di PAUD ini harapan kami agar karakter anak lebih terbentuk,” ujar Dian kepada Lampung NewsPaper, kemarin (26/8).

Abin salah satu siswa di PAUD Titah Bunda ini misalnya, awal masuk PAUD ia susah untuk bangun pagi, tidak mau makan sendiri (disuapin), dan tidak disiplin. Pada usia yang masih emas ini sangatlah penting untuk terbentuknya karakter pada anak itu, oleh karna itu PAUD Titah Bunda membuat program Holistik atau pendidikan karakter yang dikhususkan untuk kelas kelompok bermain. Dian juga menambahkan, Abin adalah salah satu murid kelas komber yang awal masuk dia begitu tidak mau lepas dari orang tuanya, tidak mau makan kalau tidak disuapin oleh ibunya. “Nah, disitulah kami perlahan-lahan untuk memberikan pendidikan karakter dan membiasakan untuk lebih mandiri,

sehingga goal yang kami rencanakan akan tercapai,” jelasnya. Bukan hanya pendidikan yang formal saja yang perlu ditanamkan kepada anak dalam pembentukan karakter usia dini. Dian lebih dalam menjelaskan, sulitnya dalam memberikan pendidikan karakter kepada muridnya, butuh kesabaran dan trik khusus. “Yah, jelas sangatlah sulit, kami sebagai pengajar harus extra sabar menghadapi murid kami, namanya juga masih usia dini. Kami tidak hanya memberikan pembentukan karakter di kelas kober saja, di TK juga kami berikan, kalau anak sudah bisa mandiri dan disiplinkan mudah untuk kedepannya,” tutupnya mengakhiri pembicaraan. (pit/din)

IBI Darmajaya Ciptakan Entrepreneurship Komisi II Jamin Tidak Ada Test Keperawanan BANDARLAMPUNG - Untuk memacu tumbuhnya jumlah entrepreneur muda, Institut Informatika dan Bisnis (IBI) Darmajaya bekerjasama dengan PT Bank Mandiri (Persero) Tbk Bandarlampung dan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi (DIKTI) Kementerian Pendidikan Nasional menggelar National Lecturer Series (NLS) 2013. Dimana, NLS merupakan program kuliah umum kewirausahaan via sarana video conference yang telah diikuti sejumlah perguruan tinggi di Indonesia ini, akan menghadirkan Menteri Perdagangan RI Gita Wirjawan beserta fotografer profesional Jerry Aurum sebagai pembicara utama beserta Direktur Utama PT Bank Mandiri (Persero) Tbk Budi Gunadi Sadikin. Kuliah umum bertemakan kewirausahaan dengan menggunakan teknologi video conference dan diikuti ratusan mahasiswa dan sivitas akademika IBI Darmajaya ini diselenggarakan di Aula Gedung Pascasarjana lantai 3 IBI Darmajaya pada Jumat, (30/8) mulai pukul 08.00 – 11.45 WIB. DR.Andi Desfiandi, S.E.,M.A selaku Rektor IBI Darmajaya sangat mendukung kegiatan tersebut. Kegiatan yang disiarkan secara langsung (live) dari ruang Garuda Mukti, Gedung Rektorat Lantai 5 – Kampus C Universitas Airlangga Surabaya ini akan mengikutsertakan ratusan mahasiswa beserta dosen kewirausahaan IBI Darmajaya. “Generasi muda harus diberi motivasi sekaligusberdiskusi bersama bagaimana mendorong pemerintah untuk mengeluarkan kebijakan-kebijakan yang akan menumbuhkembangkan iklim yang baik agar tercipta

TJ MOTOR Honda accord vtil 2010,Hitam,A/ T Km 12rb,Kondisi istimewa,harga 475jt Nego,Hub:081379929977 Toyota vios ,tipe G,2005,merah,M/ T,full body kit,hrga 125jt hego,Hub:081379929977 Toyota INNOVA,tipe G,2007,M/ T,Body mlus,hrg 170jt nego,Hub:081379929977 Toyota LGX,1800cc,2004,M/T,terawatt,Km rendah,harga 140jt nego, Hub:081379929977 Toyota LX,2004,biru metalik,M/ T,harga 125juta, Hub:081379929977 Daihatsu Taruna FGX,2003,silver abu-abu,terawat,harga 100jt, Hub:081379929977 Mitsubishi L300 Minibus,2006,putih,kondisi terawatt,harga 98jt nego, Hub:081379929977

PETER MOTOR Chevrolet troper 4x4 ,th 95,hijau,harga 70jt,hub:085381158888 Twin cam 1.6,1989,hitam,BE,istimewa,hub:085381158888 Xenia xi sprty,2007,silver,BE,hub:085381158888 APV GX,2009,Hitam,orisinil, hub:085381158888

motivasi penciptaan peluang usaha bagi generasi muda bangsa. Sehingga, entrepreneurship talents akan muncul dari kalangan kampus,” ujarnya. Menurut Andi, diperlukan langkah-langkah revolusioner untuk mengubah budaya mencari pekerjaan menjadi budaya menciptakan peluang kerja. Yaitu Mindset, bagaimana membuat puluhan lamaran kerja untuk menjadi pekerja atau karyawan. Dari mahasiswa sebagai kaum intelektual muda harus dikikis menjadi bagaimana menciptakan sebuah peluang bisnis yang dapat menjadi lapangan pekerjaan bagi yang lain, agar Indonesia segera bangkit menjadi bangsa yang mandiri dan bermartabat,” ujar Andi. Sementara itu, Branch Manager Bank Mandiri Cabang Malahayati Bandarlampung Wahyu Nugraha mengatakan pihaknya terus merealisasikan komitmen untuk menciptakan pewirausaha tangguh guna mendorong peningkatan perekonomian tanah air. “Sebagai rangkaian dari pengembangan program Wirausaha Muda Mandiri, tahun ini Bank Mandiri kembali menggelar kegiatan National Lectures Series (NLS), program kuliah umum kewirausahaan via video conference yang diikuti perguruan tinggi di Indonesia yang telah menjadikan Modul Kewirausahaan Mandiri sebagai salah satu bagian dari kurikulumnya,” papar Wahyu. Sebelumnya, materi kewirausahaan telah diberikan kepada 1.950 mahasiswa dan dosen dari 28 perguruan tinggi di Jakarta dan kota besar lainnya di Indonesia dengan memanfaatkan perangkat video streaming Kementrian Pendidikan dan Budaya. (res/din)

METR0 - DPRD Kota Metro melalui Komisi II Kota Metro ikut menolak dengan tegas tentang test keperawanan bagi para pelajar putri baik di level SMA maupun di Akademi. Bahkan, Komisi II siap mengawasi dan menerima pengaduan jika terdapat lembaga pendidikan melakukan hal tersebut. “Kita sangat menolak keras atas wacana dilakukan test keperawanan. Selain merusak psikoligis anak, tidak ada pula korelasinya antara keperawanan dengan menuntut ilmu di lembaga tersebut,” ujar Megasari Anggota Komisi II, Selasa (27/8).

BANDARLAMPUNG - Persaingan memasuki Perguruan Tinggi Negeri (PTN) semakin ketat baik di Lampung maupun diluar Lampung. Permasalahan yang dihadapi para siswa khususnya kelas XII yang ingin masuk PTN sangat takut, dan ragu akan lolos. Namun semua masalah tersebut bisa diatasi dengan memanfaat program bimbingan belajar. Prosus Inten yang berada di Jalan Teuku Umar No. 20 Kedaton ini berdiri sejak tahun 2011 dan telah memiliki empat cabang di Bandarlampung. “Disini ini siswa dirancang untuk memiliki keterampilan super dalam belajar, terbukti dengan siswa yang telah diterima di PTN

PUTRA TUNGGAL MOTOR

MELANA MOTOR

Panter toring,2002,barag bagus,hrga 135jt nego,hub:081369391938-081369157298 Mitsubishi L300 pic up,2010,hrga 122jt nego,barang istimewa,hub: 081369391938-081369157298 Kijang LGX,2008,brang orisinil mlus,harga 130jt nego.hub: 081369391938-081369157298 New ROYAL ,2000,silver,BE kodya,hrga 85jt nego,hub:082179745914 Colt Diesel PS100,2003,BE,hrga 125jt nego,hub:082173044111 CIVIC wonder,85,hijau,B,harga 30jt nego,hub:082173044111 DX th 80,merah,hrga 18jt nego,hub:082173044111

Avanza,2004,silver met,BE,harga 108jt nego,hub:081279614015 Suzuki APV arena GL,2010,hitam,B,harga 120jt nego,hub:081279614015 Grand max mini bus,2008,silver met,plat B,harga 87,5jt nego,hub:081279614015 Suzuki escudo th 2002,biru met,BE,hrga 100jt nebo,hub:081279614015 Kijang LGX,2003,harga 128jt nego,hub:081279614015.

Kuda super excied solar 00,BE,merah/silver,L/D ok,harga nego,hub:082579280708 Gand max mini bus,2010,BE,hitam,tngn 1 dr bru,kondisi istimewa,harga nego,hub:082579280708 AVANZAG,09,BE<hitam,L/D original,Km rendah,Harga Nego,hub:082579280708

rupakan korban kekerasan seks yang terjadi. “Bukan berarti anak gadis tidak perawan dia bisa kita cap nakal. Bisa saja dia merupakan korban pemerkosaan atau kecelakaan. Nah, jika itu diketahui orang lain, tentunya akan lebih menyuramkan masa depannya dan akan merasa terasingkan. Karenanya kita sebagai wanita menolak keras dilakukan testnya keperawanan,” tandasnya. Sementara itu, Solehan Ketua Komisi II DPRD Kota Metro sependapat terkait penolakkan test keperawanan yang diutara kemenag dan

kemendikbud bahwa sekolah dilarang melakukan test keperawanan. “Kita setuju atas penolakkan keras Kemenag (kementerian agama) dan Kemendikbud bahwa lembaga pendidikan yang ada dibawah naungan mereka tidak boleh menerapkan test keperawanan. Yang menurut saya telah menabrak undang-undang dan Hak Asasi Manusia, untuk dilakukan sama. Karenanya, kita yang notabene merupakan kota pendidikan tidak akan melakukan hal tersebut,” ujarnya singkat seraya mengatakan akan komisinya akan mengawasi lembaga pendidikan secara ketat. (uno/din)

Prosus Inten Tawarkan Program Garansi

Honda stream,2006,2000cc,si- Jazz AT,04,BE,hitam,L/D original,lver,BE, hub:085381158888 (cash/kredit),hub:082579280708

ANUGRAH LESTARI MOTOR

Lebih lanjut, Megasari juga menjamin bahwa tidak ada test keperawanan di Kota Metro. Baik untuk sekolah SMA maupun Lembaga pendidikan seperti Akademi kesehatan yang ada di Kota Metro. “Tidak ada test seperti itu di Kota Metro, dan kita sebagai leading sektor di bidang pendidikan akan mengawasi dengan ketat hal yang menurut budaya timur sangat lah tabu dan sangat privasi (rahasia) tersebut,” jelasnya. Megasari juga mengatakan, bahwa keperawanan bukan satu bukti bahwa siswi tersebut terjerumus pergaulan bebas. Bisa saja siswi tersebut me-

J.A.C MOTOR Gueat Corola,93,BE,silver met,L/ D original,soundsistem,pjk baru,hrga nego,Hub:085367317788 Harai E 86,BE kodya,cat mulus+msin halus,VRBR/tape/AC,hrg22,5jt bs TT MTR (0721)9778400 Toyota LGX 1.8 bensin,2004,biru,BE kodya,harga 137 nego,hub:BIMO-0721-7592762 Toyota Krista diesel,2002,silver met,B,harga 122jt Nego,hub:BIMO-0721-7592762

capai 77 persen,” tutur Parlin Guru Bidang Akademik Prosus Inten. Lanjut Parlin, jalan menuju kesuksesan sangat tergantung pada sikap mental, kebiasaan, dan tingkat komitmen seseorang. “Inilah yang pertama ditanamkan di Prosus Inten, jika peserta didik sudah memiliki sikap mental, kebiasaan yang efektif, dan komit untuk tujuannya, maka lulus ujian masuk PTN adalah hal yang realistic,” paparnya. Prosus Inten ini terdapat program garansi, dimana terdapat uang jaminan yang apabila siswa tidak masuk PTN maka uang jaminan itu akan dikembalikan tanpa adanya potongan. Untuk

Honda ferio,2000,hijau met,BE kodya,harga 93jt nego,hub:BIMO-0721-7592762 Feroza indpnt,97,silver,BE,harga 97jt nego,hub:BIMO-0721-7592762 Toyota RUSH G,2009,hitam,BE,harga 175jt nego,hub:BIMO-0721-7592762

pendaftaran program non garansi diberi harga mulai dari Rp6 juta, sedangkan untuk program garansi diberikan harga mulai dari Rp11 juta dan sudah termasuk uang jaminannya. Tidak semua siswa yang mendaftar akan langsung diterima sebagai peserta didik, calon atau pendaftar harus melakuhkan tes berupa attitude test. “Alasannya hanya siswa yang mempunyai potensi dan kualitas yang baik saja yang dapat menerima manfaat dari program ini secara optimal sehingga dapat diterima di PTN,” jelas Parlin. Untuk fasilitas yang ada di Prosus Inten ini sangat mendukung pembe-

lajaran, apalagi setiap kelas maksimal hanya berisikan 15 murid. “Untuk waktu pembelajaran disini kami ini mulai siang hari sampai dengan malam hari sesuai jadwal yang dipilih oleh murid itu sendiri,” ujar Parlin. Tidak hanya memiliki progam garansi Prosus Inten juga memiliki metode belajar sesuai dengan cara kerja otak dan setiap bulannya diadakan evaluasi berupa Try Out (TO). ”Tenaga pengajar disini juga harus sudah lulus dari PTN dan hanya dari PTN saja yang bisa menjadi pengajar disini, itu pun harus melakukan tes dan training terlebih dahulu baru bisa mengajar siswa dikelas,” tungkasnya. (pit/din)

KEHILANGAN

GEDUNG WALET

RUMAHA DIJUAL

STNK, BE 7389 UC, NK. mh1jbc1199k290175, NS. jbc1e1291533, AN.Sumantri STNK, BE 4789 VG, NK.mh1jf5118ak633319, NS. jf51e1630769, AN.Arsalik STNK, BE 3915 VM, NK. mh4kr150lbkp44966, NS. kr150lep67460, AN.Ahmad Rohman STNK, BE 9134 VE, NK. mhyesl415cj1246446, NS. g15aid863065, AN.Sahdar STNK, BE 4551 VE, NK. mh1jbc11xak950406, NS. jbc1e1951269, AN.Pirlian zoni STNK, BE 7437 VD, NK. mh33ka0102k504075, NS. I3Uka478224, AN.Agung samudro STNK, BE 3616 NI.NK MH1JBE111BK193375.NS JBE1E1194645.AN: RISWATI. STNK, BE 4124 NM.NK MH8BG41CACJ729491.NS G420-ID789113.AN: BASORI. STNK, BE 4473 VO, nk.mh331b004bj913770, ns.31b913827, AN.Suratman. STNK, BE 6535 VR, nk.mh32s60027k268051, ns.2s6268601, AN.Kushadi. STNK, BE 8772 Vo, nk.mh32p20047k396313, ns.2p2396079, AN.Endro Satriono STNK, BE 239 VU, nk.fe114e094604, ns.4d31c657233, AN.Rokim Sanjaya. STNK, bE 5838 UA, nk.mh8bg41ca8bj219952, ns.g420id209601, AN.Minardi STNK, BE 4917 VB, nk.mh328d20baj234554, ns.28d1235049, AN.Supriyadi. STNK, BE 4708VO, nk.mh1jbe111ck408349, ns.jbe1e-159911.AN.Zainal. STNK, BE 5334 UF, nk.mh35d9203bj129455, ns.5d91129431, AN.Suwandi.

Jual Gedung Walet, SHM, 4 lanti, di Lamsel Rp450 jt nego, HP.085268778787 (Ma’ruf)

Type30, Lt100m2, grbang, siap huni.perum wismamas, blok S6 no.30, Jl.catur tunggal kmiling, hrg 225jt nego. hub .081272804441.

MEUBEL DIAN Melayani, Tukar Tambah dan Service Kursi ( Harga Nego ). Minat Hub.085366243776.

SERVICE SErVICEpanggilan, Comp,Laptop,Jaringan, Web,Program,dll.Hubungi: 07217356090

SARAPAN NUTRISI Sehat “ Herbal SHAKE” Pulihkan kesehatan, Tutun/Naik, Berat badan dengan Mudah, Aman, dan Alami.Info hub.0721-752 9600, HP. 08978996001 - Pin BB.26 BEDF 3E

“ FEBRRI’S MUSIC “ Sound sys tem/Orgen Tunggal Nuansa Lagu2 POP Tembang Kenangan, Khusus Untuk di Gedung Hub. Trisno RRI. Hp. 0812 7245 748

BEN’S ENTERTAINMENT, Menyewakan Organ Tunggal, Catering, Video Shooting,Photo, Untuk keperluan pesta dan pertemuan anda, Hub.085768043200 atau 0721 - 783482

ARIESTA CAKERY,, Menerima Pesanan : CUPCAKE dengan dekorasi fondant harga sesuai disesuaikan tema, Pesanan Hub. 087799444128 Ligart Fotografi, jasa foto Wedding / prewedding, hrg paket mulai dari 1jt s/d 5jt, Telp.085789846473 / 089661311480 / 268853c9 (pin BB). aira Cake, terima pesanan aneka kue tradisional dan Internasional, kue lezat dengan harga terjangkau, Alamat. Jl.P.Bacan, Gg. Al-Iman 1 No.32, telp.087899367779 (Eka Rosita) 100% Halal.


OTO BUSINESS

6

Lampung NewsPaper RABU, 28 Agustus 2013

Bursa Kendaraan

BIKER : Komunitas HTML Berbagi Tips dan Trik Perawatan Motor Honda Sebelum Melakukan Touring Keluar Daerah/Kota.

Perawatan Motor Sebelum Touring Ala Komunitas HTML FOTO: AZHAR

BANDARLAMPUNG – Sudah menjadi kewajiban bagi para pe­ ngendara motor khususnya motor jenis Honda Tiger untuk melakukan perawatan baik dari segi mesin, ke­ nyamanan dan keamanannya. Semua sepeda motor jenis apapun tentunya perlu melakukan perawatan secara rutin. Seperti yang diungkapkan Bam­

bang Septiawan atau yang biasa dipanggil Mbenk (22), sebenarnya tidak susah dalam melakukan pe­ rawatan motor Honda Tiger, sama halnya seperti melakukan perawatan motor jenis lain. Pemuda yang tergabung dalam anggota komunitas Honda Tiger Mail­ ling List (HTML) ini menyempatkan diri berbagi tips perawatan kepada

para bikers. Untuk melakukan pe­ rawatan cukup dengan melakukan servis secara berkala, setiap per 6 bulan sekali lakukan pengurasan tangki ba­ han bakar agar tidak berkarat, dan tentunya harus rajin ganti oli. Untuk para bikers tentunya touring adalah agenda yang selalu dilakukan para komunitas motor. Perjalanan yang cukup memakan waktu dan

Mitsubishi Pertimbangkan Naikan Harga JAKARTA ­ Dalam beberapa hari terakhir nilai rupiah terus melemah terhadap dolar hingga berada pada level Rp11.000. Jika terus berlanjut diprediksi akan mempengaruhi harga pada sektor automotif nasional. Terkait hal tersebut, Rizwan Alamsjah, Executive Marketing Director PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB), kondisi ekonomi Indonesia saat ini me­ mang cukup mengkhawatirkan karena baik industri automotif nasional maupun Mitsubishi sendiri memiliki target pasar yang cukup besar tahun ini. “Iya, itu memang cukup mengkhawatirkan, tapi saya pribadi belum bisa berkomentar banyak. Namun kami sendiri masih me miliki stock mobil yang cukup lama, mudah­mu­ dahan itu tidak kejadian (ke­ naikan harga), dan rupiah sudah bisa turun lagi,” ujarnya, Selasa (27/8). Lebih lanjut Rizwan menga­ takan,

dengan me nguat nya dolar terhadap rupiah memang tidak serta­merta membuat KTB atau Mitsubishi untuk segera me­ naikan harga secepatnya pada bulan depan atau bulan berikut­ nya. “Kita juga tidak bisa mem­ berikan kepastian jika harga tidak akan naik, tapi maksud saya, segala resiko itu ada tapi sampai saat ini pihak kami belum mem buat keputusan untuk menaikan harga,” tambahnya lagi. “Dari saya pribadi sih mem­ punyai keinginan tidak ada ke­ naikan harga, tapi jika memang menguatnya dolar berpengaruh terhadap faktor­faktor yang mem­ pengaruhi harga, mau tidak mau pasti naik,” pungkasnya sambil tersenyum. (*/din)

menempuh jarak yang jauh tentunya perlu melakukan perawatan dan persiapan yang detail. Mbenk me­ nambahkan, terlebih saat melakukan tou ring, tentu harus memeriksa tekanan angin pada ban, memeriksa lampu, rantai, mesin, dan tentunya perlengkapan untuk berkendara. Setiap para bikers yang melakukan touring pasti ada saja kendala saat

diperjalanan, entah itu jalannya yang rusak dan lain–lain. Karena itu, cerdik– cerdiknya para bikers untuk menyiasati keadaan motor tersebut agar lancar dalam perjalanan. Dan modifikasi tentunya perlu dilakukan oleh para bikers untuk mengubah penampilan motor tersebut agar terlihat lebih gagah dalam berkendara. Seperti yang dilakukan Mbenk,

TERANYAR : Sales Promosion Girl PT Nusantara Surya Sakti (NSS) Memamerkan Produk Motor Matik Teranyar, Honda Vario CBS 125 atau Vario Techno Idling Stop System (ISS). FOTO: AZHAR

NSS Hadirkan Honda CBS 125 Teranyar BANDARLAMPUNG – Sepeda Motor Honda yang terkenal dengan motor jenis matik belum lama ini telah melun­ curkan sepeda motor matik ter­ anyar yakni Honda Vario CBS 125 atau Vario Techno Idling Stop System (ISS). Yang dimaksud dengan ISS adalah teknologi premium yang otomatis mematikan mesin saat berhenti lebih dari tiga detik dan otomatis me­ nyala kembali saat tuas gas diputar. Seperti yang diung­ kapkan Dahlia Pardosi Kepala Cabang PT Nusantara Surya Sakti (NSS), misalnya ketika berhenti selama tiga detik di lampu merah, mesin akan mati secara otomatis

dan tak perlu starter lagi untuk menghidupkannya, cukup dengan tarik gas saja dan mesin akan menyala lagi. Sepeda motor performa terbaik dengan tenaga 125 cc dan juga dengan teknologi injeksi yang membuat motor ini menjadi irit bahan bakar dan juga ramah lingkungan. Hadir dengan warna baru yang lebih sporty dan stylish, fitur terbaik yang dilengkapi dengan fitur – fitur matik unggulan yang terus menjadi trendsetter dikelasnya. Lanjutnya, Honda Vario Techno ISS ini hadir dengan 4 varian warna yang terdiri dari, Nitro Blue, Bionic Reo, Razor White, dan Vigor Black. Dan untuk harga Vario ISS ini dibanderol dengan harga Rp17,3 juta. “Untuk masalah stok motor Honda Vario di PT NSS ini, kami memasok sampai 30 unit motor. Karena paska lebaran, distribusi dari pusat belum normal, jadi untuk pasokan unit motornya masih sedikit,” tambahnya. (azh/din)

pemuda yang hobi mengutak atik sepeda motor Tiger sejak SMA ini menghabiskan dana sampai dengan Rp4 jutaan lebih hanya untuk memo­ difikasi motornya agar terlihat lebih gagah. Dan Mbenk menambahkan, untuk modifikasi janganlah terlalu berlebihan, cukup dilihat dari segi keamanan dan kenyamanan saja. (azh/din)

Memelihara Rantai dan Gir Set Sepeda Motor SALAH satu komponen sepeda motor yang kerap disepelekan pemotor adalah rantai. Padahal rantai motor memiliki peranan yang sangat penting, jadi tidak bisa diremehkan begitu saja. Apa­ lagi di musim penghujan seperti sekarang, sering­seringlah lebih memperhatikan rantai dan gir set sepeda motor Anda. Tapi pada dasarnya, rantai bawaan pabrik sudah menggu­ nakan teknologi O­ring yang tidak lagi diberi pelumas tambahan. Karena rantai motor jenis ini telah memiliki pelumas khusus di da­ lamnya. Namun demikian, dalam perjalanannya tetap diperlukan pe rawatan dengan pe­ lumas khu­ sus rantai (chain lube) untuk mem­ perpanjang usia pa­ kainya. Dalam merawat ran­ tai, tidak di­ anjurkan untuk me­ makai oli bekas atau bensin untuk membersihkan, karena ini justru malah membuat umur pakai ran­ tai menjadi pendek. Melumasi rantai dengan oli bekas justru akan mengikat kotoran yang ada diluar. Sebab pada umumnya rantai tidak diberi penutup sehingga langsung berhubungan dengan luar, akibatnya kotoran mudah menempel. Terlebih oli bekas yang dipakai melumasi sudah terkontaminasi kotoran mesin. Idealnya rantai motor dilumasi cairan chain lube minimal 2 kali dalam seminggu dan disarankan mengencangkan rantai sebulan

sekali. Bagi pemakai motor sport, disarankan menggunakan rantai berkualitas dengan spesifikasi ringan dan tidak memerlukan perawatan yang ribet. Bagi motor yang dimodifikasi, perlu penyesuaian antara ukuran gir dan rantai. Jangan sampai motor modifikasi dengan putaran cepat menggunakan gir set stan­ dar. Tak lupa perhatikan gir depan. Kebanyakan pemotor hanya memperhatikan gir belakang. Bukalah tutup gir depan, sering­ seringlah dilihat dan dibersihkan. Idealnya pergantian gir set dilakukan jika pemakaian sudah mencapai 40.000 km. Tidak ma­ salah mengi­ kuti trend mengguna­ kan gir set warna­ warni, ka­ rena itu ha­ nya masalah selera tidak mempenga­ ruhi cara pe rawatan d a n performa. Jika terpaksa melakukan pe­ motongan mata rantai, perhatikan juga usia pakainya. Kalau masa pakai masih 3 bulan, tak masalah rantai dipotong. Biasanya mekanik berpengalaman tahu berapa lama umur pakai rantai. Namun jika ragu dan lebih safety, ada baiknya mengganti dengan yang baru. Tetapi untuk rantai motor Kawasaki Ninja, tidak direkomendasikan rantai dipotong jika sudah kendor. Terakhir, sangat dianjurkan untuk membeli gir set yang ber­ kualitas demi kenyamanan dan keamanan Anda ketika berken­ dara. (*/din)


lampung newsPaper rabu, 28 agustus 2013

Economic dEvElopmEnt

7

Ekonomi Pembangunan

Pemprov Minta Tambah Kuota 125 CPNS BANDARL AMPUNG – Pemprov Lampung berharap adanya penambahan kuota penerimaan CPNS tahun 2013 sebanyak 125 orang, dari jumlah yang telah ditentukan kemeterian Pemberdayaan Aparatur Negara (PAN) senjumlah 100 orang. Dikarenakan tenaga kerja PNS di Lampung masih kurang, terkait setiap tahunnya ada pegawai negri sipil (PNS) yang pensiun. Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Lampung, Syarif Anwar mengatakan mengenai penerimaan CPNS tahun 2013 kementrian PAN menetapkan sebanyak 864 kuota di Lampung yang akan diformasikan di delapan kabupaten/kota. Diantaranya, di Bandarlampung khusunya lingkup Pemprov diprioritaskan 100 orang, Metro 30, Way Kanan 35, Mesuji 144, Tanggamus 40, Pesawaran 35, Tulang Bawang 30, Lampung Barat 50 dan Pesisir Barat 400 CPNS. “Untuk pemprov lampung saja dikasih kuota seratus kurang pas, karena setiap tahun yang pesiun diatas 300 orang, ini sudah 3 tahun, prediksi saya sudah ribuan pegawai yang pensiun. Maka kita mengajukan tambahan sejumlah 125, artinya kuota menjadi 225 dilingkungan pemerintah Provinsi Lampung saja. Tapi ya nggak tau dapat atau tidak,” jelasnya saat ditemui waratawan di ruang kerjanya, kemarin. Tak hanya pemprov, kata dia, dibeberapa kabupaten juga mengajukan permohanan penambahan kuota, namun keputusan tetap dari pusat. “Karena di kabupaten/kota banyak yang pesiun juga, beberapa kabupaten juga mengajukan penambahan. Tetapi tetap keputusan dari pusat, hitungan terkait Analisis jabatan (Anjab) dan analisis beban kerja (ABK). Ini yang menjadikan suatu kajian pemerintah pusat memberikan formasi, makanya beginilah hasilnya” imbuh dia. Lebih lanjut, dituturkan Syarif, penerimaan CPNS ini di prioritaskan untuk tenaga teknis, kesehatan dan guru. Kata dia pula, jika ijin prinsip sudah keluar, permohonana tersebut tidak dapat disetujuai dan peraturan harus tetap dilakukan dengan data rincian tersebut. “Kalau ijin prinsip

ini belum keluar besok, berarti harus diusulkan kembali penambahan kuota ini. Tapi kalau ijin sudah keluar misalnya besok, itu yang harus kita laksanakan,” tandasnya. Ditanya soal jadual, ia menuturkan, masih belum ada kepastian dari pusat. Namun ia memberikan gambaran, CPNS yang menggunakan penerimaan sistem computer assisted test (Cat) akan dilaksanakan 28 September 2013, bagi lembaga dan kementrian. Sementara, daerah yang menggunakan Lembar Jawaban Komputer (LJK), akan berlansung tanggal tiga, bulan November tahun ini. “Jadi ini ya, ini tetap pola konsorsium, apakah dia Cats atau LJK tetap konsorsium. Kita sesuaikan dengan kuota pelamar, begitu juga soal yang kita gandakan. LJK juga yang menyiapkan pemerintah pusat. Kemudian akan tetap di kembalikan ke pusat melalui satu pintu BPPT. Kita disini hanya menerima pendaftaran, penggadaan soal, menyediakan tempat, seleksi berkas, penomoran dan segala macem kita, tetapi untuk LJK dan koreksi hasil tes, ya pusat semua,” papar Syarif. Lanjutnya, “Seperti di Provinsi Lampung untuk K2 nya sejumlah 184, ya kita siapakan juga tempat sesuai dengan itu. Soalnya tidak akan bertambah kan, sesuai dengan jumlah honor saja, nah nanti merekja sendiri yang akan mengawasi semua, LJK juga langsung mereka bawa. Kita hanya mengkordinir,” tambahnya. Kendati begitu, pihak BKD Lampung sudah memiliki rencana yang telah di persiapkan, dan nantinya akan diinformasikan kembali setelah pihaknya mendapatkan penetapan kembali rincian dari pemerintah pusat. “Saya juga menghimbau kepada masyarakat yang berminat untuk melamar, nggak usahlah termakan iming iming bisa membantu mengangkat atau menerima. Selama ini orang tersebut kan tidak benar, malah akan menimbulkan permasalahan. Kita sendiri sebagai instasi pengelola nggak tau, pada prinsipnya kita disini transfaran sajalah, kita menghindari itu,” pungkasnya.(res/een)

DPRD Pertemukan PT MBP-Dishub BANDARLAMPUNG – Komsi B DPRD Bandarlampung akan panggil PT. Mitra Bina Persada (MBP) dan Dinas Perhubungan (Dishub) terkait tudingan Kepala UPT Parkir Dishub Bandarlampung Yurni Thaib yang mngatakan PT.MBP selaku pengelola parkir di kota tapis berseri ini tidak jujur atas penurunan jumlah retribusi parkir. Anggota Komisi B DPRD Hamonangan Napitupulu mengatakan, pihaknya kedepan akan memanggil kedua belah pihak dalam sebuah hearing (rapat dengar pendapat) untuk memastikan kebenaran hasil survey atau tinjauan di beberapa titik yang dilakukan PT MBP maupun Dishub. “Memang mereka sama-sama n g o t o t. Ma s i n g - ma s i n g mengatakan hasil tinjauan mereka semua benar. Di lain pihak, mengatakan ada pengurangan dan ada juga yang mengatakan tidak ada pengurangan bahkan peningkatan. Maka akan kita panggil kedua belah pihak untuk memastikan kebenarannya,” ujarnya Selasa (27/8). Politikus PDI Perjuangan ini

menambahkan, dengan adanya data konkret tersebut, akan ketahuan pihak mana yang melakukan pendataan dengan benar. “Kita dukung pendataan yang mereka lakukan, tapi semuanya harus kita buktikan dengan data konkret. Sehingga kita tidak sepihak,” jelasnya. Komisi B DPRD Bandarlampung mengharapkan agar PT.MBP selaku pengelola retribusi parkir memberikan data yang konkret dan valid terkait pengurangan setoran per harinya ke Pemerintah Kota (Pemkot) Bandarlampung. Data tersebut dilakukan pihak PT MBP berdasarkan survey di lapangan atau di beberapa titik parkir di Kota Bandarlampung. Sebab, pihak Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bandarlampung pun melakukan hal yang sama. Melalui sur vey terkait berkurangnya setoran PT MBP di beberapa titik. Namun berdasarkan temuan mereka, tidak ada pengurangan pendapatan parkir per harinya, melainkan adanya peningkatan. “Data harus konkret, baik dari Dishub maupun PT MBP, nanti data itu akan kita konfrontir,”tegasnya.(bas/een)

FOTO SISKA PURNAMASARI

BAHAS CPNSD : Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Lampung, Syarif Anwar saat memberikan keterangan kepada pers kemarin.

Anggaran SKPD

Dipangkas 30 Persen Sisihkan untuk Anggaran Pilgub

BANDARLAMPUNG – Untuk mendanai pelaksanaan Pilgub, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung akan memangkas dana dari beberapa Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) sebesar 30 persen, yang anggarannya tidak terkait dengan proyek pengadaan. Saat ditanya wartawan, Sekretaris Provinsi Lampung

Berlian Tihang mengatakan mengenai anggaran yang akan diambil melalui APBD P 2013 tersebut masih dalam proses. Sementara, surat usulan dari KPU terkait kepastian pendanaan ini juga masih dikaji. “Kalau untuk 2014 masih dalam proses, dari pada saya ngomong nggak tau nya nggak tepat, tanya saja sama Bapeda saya belum tahu seluruhnya,” tukasnya usai rapat evaluasi dan perencanaan pembangunan SMK unggul dan terpadu

Lampung Tengah di ruang kerjanya, kemarin, Selasa (27/8). Sementara, jelasnya, terkait surat usulan dari Komisi Pemilihan Umum, yang meminta kepastian mengenai anggaran dan pelaksanaannya masih juga dilakukan beberapa kajian kajian. “Itu Surat usulan mengenai besaran dana itu. Sekarang sedang dikaji, dirapatkan berapa kebutuhan riilnya, ini belum final. Jadi belum ada kepastian berapa dana riil nya,” terang Calon Gubernur Lampung itu.

Ketua anggaran pemprov itu, bahwa setiap satker akan dilakukan pemangkasan beberapa satker sebanyak 30 persen yang dinilai anggaran tersebut tidak berpengaruh signifikan. “Ada informasi, tapi belum laporan kepada saya, kata Bapeda ada pemangkasan. Berapa anggaran ada yang dipangkas, ada pemotongan 30 persen masing-masing SKPD untuk dianggarakan dana pilgub,” jawabnya. Saat dikonfirmasi secara

terpisah, Kepala Badan Perencanaan Daerah (Bapeda) Toni Tobing mengatakan untuk pendanaan ini memang akan dilakukan pemangkasan, kisarannya 25 hingga 30 persen dimasing masing SKPD. “Dana ini untuk perjalanan, dan rapat rapat penting. Untuk kantor juga per tiga bulan mengaanggarkan pemeliharaan. Dana yang kira kira bisa dipakai, yaudah kita pakai dulu,” katanya melalui telephon selular, kemarin. (res/een)

Herman HN Siap Hadiri Undangan KPU LPj Walikota Diterima BANDARLAMPUNG - Salah satu calon (Cagub) Lampung Herman HN menyatakan akan menghadirinya dan mendung rencana Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lampung mencari dukungan guna menyelesaikan masalah dana pemilihan gubernur (Pilgub) yang semakin tidak jelas. Rencananya Penyelenggara Pemilu ini akan mengumpulkan semua calon gubernur dan wakil gubernur, Badan Pengawas Pemilu, fraksi-fraksi di DPRD Lampung, lembaga swadaya masyarakat, dan akademisi yang dijadwalkan pada Rabu-Kamis

(28/29 Agustus). “Ya saya akan hadir besok (hari ini,red). Saya siap hadir, terkait masalah tersebut” kata Herman HN, Selasa (27-8) usai acara kuliah umum dan penanaman pohon bersama Menteri Kehutanan (Menhut) Zulkifli Hasan di Kampus IAIN Radin Intan, Sukarame, Bandar Lampung. Namun menurut Herman yang juga wali kota Bandar Lampung ini mengatakan, dirinya belum mau menyebutkan usulan apa saja yang akan disampaikannya dalam bahasan mengenai pendanaan Pilgub mendatang.

“Ya kalau usulan besok saja-lah, kan acaranya besok, lihat besok saja ya,” kata dia. Herman menambahkan, dirinya yang berpasangan dengan Zainudin sebagai Cawagub dalam Pilgub mendatang akan terus melakukan sosialisasi, termasuk ke daerah-daerah. “Sosialisasi jalan terus. Seperti menghadiri acara ini kan sosialisasi. Di daerah-daerah lain pun kita akan terus sosialisasi. Mudahmudahan pilgub bisa kita selenggarakan ditahun 2013 seperti harapan kita semua,” tegasnya. (bas/een)

Bangun SMK Unggulan di Lamteng BANDARLAMPUNG – Untuk memaksimalkan program pendidikan tahun 2014 mendatang, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung berencana melakukan pembangunan SMK unggul dan terpadu di Lampung Tengah (Lamteng). Acapnya, ini bertujuan agar masyarakat mampu mendapat pendidikan setara dengan beberapa sekolah ungulan di kota besar lainnya. “Rapat ini merupakan evaluasi pusat pendidikan terpadu yang berada di Lampung Tengah, dimana dalam poin pembicaraan agar secepatnya dapat diselesaikan. Sekarang ini sudah ada SMK Bio Ethanol, yang

alhamdullilah sudah merebut juara I dan II terkait teknologi tepat guna,” ujar Sekretaris Provinsi Lampung Berlian Tihang, Selasa (27/8). Dengan prestasi tersebut, lanjutanya, membuktikan bahwa generasi muda memiliki potensi, dan berhak menjunjung prestasi lebih tinggi di sekolah unggulan. “Ini sudah memperlihatkan hasil yang baik. Kemudian besok, Asisten serta hampir sepuluh Kepala Dinas akan meninjau lokasi, untuk melihat apa saja yang dibutuhkan terkait pelaksanaan itu. Mudah mudahan bisa dilaksanakan 2014,” imbuhnya.

Mantan PLT Kadis Pengairan Lampung itu belum bisa memastikan berapa dana yang akan dianggarkan untuk program ini. “Itu nanti kita sesuaikan dengan kebutuhannya, muali dari evaluasi Bina Marga, Pemukimjan, Kesehatamn. Trus ada juga Perikanan, Petanian dan Perkebunan,” tuturnya. Lebih lanjut, dikatakan Berlian, kedepannya pusat pendidikan unggulan ini akan dilengkapi dari jenjang pendidikan dasar hingga Politeknik. “Saat ini baru ada SMK nya saja. Nantinya aka nada pendidikan untuk jenjang lebih tinggi tergantung dengan pertemuan besok,” tutupnya.(res/een)

Dengan Catatan METRO-Laporan Pertanggungjawaban (LPj) Walikota Metro atas pelaksanaan APBD tahun anggaran 2012 disetujui oleh DPRD Kota Metro. Rapat paripurna yang dihadiri Wakil Walikota Saleh Chandra, Selasa (27/8) pansus DPRD Kota Metro menerima dengan memberikan tujuh catatan kepada Pemkot Metro. Ketua Pansus Raperda Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2012 Megasari saat membacakan pandangan pansus mengatakan Pemkot agar segera mungkin menindaklanjuti saran, masukan dan rekomendasi BPK RI terkait dengan laporan hasil pemeriksaan (LHP) pada Pemkot Metro Tahun Anggaran 2012. “Selanjutnya, dengan melihat besarnya sisa lebih perhitungan anggaran (Silpa) TA 2012 sebesar Rp 64,3 miliar ini menunjukkan Pemkot Metro tidak matang dalam perencanaan program/kegiatan sehingga kegiatan tidak tepat sasaran. Pemkot juga harus lebih menerapkan prinsip efisiensi dalam pengelolaan anggaran dan lebih selektif dalam penganggaran yang prioritas,”ujarnya. Dikatakannya kembali,Pemkot diminta agar lebih giat dalam meningkatkan sumber-sumber PAD baik melalui intensifikasi maupun eksentifikasi. “Pemkot harus lebih aktif guna mewujudkan

pembangunan yang berkeadilan sesuai kebutuhan masing-masing wilayah. Kemudian diperlukan adanya transparansi dalam proses perencanaan pembangunan yang bertujuan untuk kepentingan publik. Kemudian yang terakhir agar anggaran pembangunan di Kelurahan agar dapat diberikan secara proporsional dengan metode keadilan distributive dan tidak harus disama ratakan, disesuaikan dengan luas wilayah dan jumlah penduduk,”pungkasnya. Menanggapi hal tersebut, Wakil Walikota Metro Saleh Chandra menyatakan, siap melaksanakan catatan/ rekomendasi dewan. “Saran dan rekomendasi dari dewan merupakan masukan berharga demi terlaksananya pemerintahan yang baik dan bersih,”kata Saleh Candra. Diketahui, Pemerintah Kota Metro perlu meningkatkan alokasi belanja pembangunan. Pasalnya, sebagian besar anggaran belanja Kota Metro masih terserap untuk pembayaran gaji. Walikota Metro Lukman Hakim saat menyampaikan raperda tentang pertanggungjawaban pelaksanaan APBD TA 2012 belum lama ini mengatakan penerimaan daerah terealisasi sebesar Rp551,01 miliar atau 100,50 persen dari Rp548,24 miliar yang ditargetkan. (uno/een)


ECONOMIC DEVELOPMENT

8

Ekonomi dan Pembangunan

Lampung NewsPaper RABU, 28 Agustus 2013

Perlunya Kades yang Miliki Integritas

FOTO IST

RAKOR BULANAN : Bupati Lampung Selatan H. Rycko Menoza. SZP, MBA didampingi Sekretaris Daerah, Sutono beserta Asisten saat memberikan arahan pada Rapat Koordinasi Bulanan Pemerintah Kabupaten Lampung Selatan, bertempat di Aula Krakatau Pemkab. Lamsel, Selasa (27/08).

Warga Portal Jalan Menuju PT. BMM BLAMBANGANUMPU-Masyarakat Keluruhan Blambangan Umpu dan Kampung Gunung Sangakaran Kecamatan Blambanganumpu, Kabupaten Waykanan diharapkan ribuan hektar lahan perkebunan sawit yang kini diduduki PT. Bumi Madu Mendiri (PT. BMM) segera diselesaikan Pemkab setempat. Karena, anehnya meskipun sengketa lahan antara masyarakat dan PT. BMM sudah berlangsung lama, namun tidak ada tanggapan

serius dari Pemkab Waykanan. ”Kami selalu mendapatkan kekecewaan setip kali ingin mengambil lahan perkebunan milik kami,” kata Aswari, S.H. mewakili masyarakat dua kampung tersebut ketika ditemui wartawan koran harian ini, kemarin (27/8). Untuk menumpahkan rasa kekesalan masyarakat terhadap PT. BMM yang tidak mau kembalikan masyarakat dan pemerintah terkesan tutup mata ratusan masyarakat memportal jalan raya

Ayam Mati Positif Kena Virus Flu Burung TANGGAMUS-Kematian ayam warga Pekon Talang Rejo, Ke ca matan Kota Agung Timur Tang gamus yang mati mendadak telah di pastikan Dinas peternakan dan kesehatan he wan (Dis na k kes wan) Tanggamus lantaran ter infeksi virus flu burung (H5N1). Kasi Pencegahan, pe nyi dikan, penyakit hewan (P4H) Dis nak kes wan Tanggamus Ari Priyanto me nga ta kan, berdasarkan hasil repid test yang dilakukan oleh Tim yang turun kelokasi, bahwa ayam ternak yang mati secara mendadak tersebut positif ter jangkit virus H5N1 atau flu burung. “Namun, untuk lebih meya kinkan bahwa ayam ternak ter se but terjangkit flu burung, maka besok (28/8) (hari ini,red) akan kembali turun kelokasi untuk me nemukan mayat ayam yang mati untuk kita lakukan pe me riksaan lebih intens ke Labora to rium Balai vedtrinir Bandar Lam pung, untuk me-

mastikan se cara lab apakah benar flu burung,”ujarnya, Se lasa (27/8). Dikatakannya, berdasar hasil pemantauan kelapangan, Populasi ternak ayam mencapai 6507 ekor, entok 475 ekor, merpati 25 ekor. Kemudian, yang terjangkit virus flu burung ada 1689 ekor ayam. Dan tim sudah melakukan des tin fektan dilokasi ternak yang terjangkit H5N1. “Jadi kalau ma sya rakat ada yang kematian ayam nya secara mendadak agar segera lapor ke kita kembali untuk cepat ditangani,” katanya. Dikatakannya, sebelum leba ran memang sudah ada kejadian flu burung ini, akan te tapi sudah di tangani, dan kalaupun saat ini ter ulang kem bali. Itu kemungkinan masih ada efek dari lebaran kemarin, yang mana lalulintas ternak tinggi. Dan juga daerah Talang rejo merupa kan daerah yang en demis akan pe nyebaran H5N1. (win/een)

menuju PT. BMM. Dengan dilakukannya pemortalan jalan keluar masuk kendaran milik PT.BMM dipastikan mereka tidak dapat melakukan panen buah tandan sawit meskipun masa panen saat ini sedang berlangsung. Karena itu sudah lahan perkebunan sawit yang dikuasai PT.Bumi Madu Mendiri merupakan mutlak milik masyarakat bukan milik mereka. Masyarakat lanjut Aswari akan terus memportal jalan sepanjang tuntutan

mereka belum juga dikabulkan oleh pihak perusahanaan yakni agar mereka mengembalikan lahan ribuan lahan perkebunan sawit. Mengingat berbagai upaya sudah dilakukan namun tidak juga membuahkan hasil. ”Bila kami mengandalkan pemerintah maka kami takutkan apa yang kami harapkan tidak akan terujut yakni mengaharapkan Pihak PT.BMM angkat kaki dari Kampung Gunung Sangakaran,” tegasnya.

Memportal jalan menuju perusahan menjadi pilihan warga. Ia berharap sengketa lahan antara masyarakat dan PT.BMM menjadi perhatian serius pihak pemerintah Kabupaten Waykanan. Sehingga sengketa lahan kedua kubu ini dapat segera selesaikan dan agar pemerintah berpihak kepada masyarakat dan bukan ke PT. BMM. Sebelum hal-hal yang tidak diinginkan terjadi seperti di Kabupaten lain. (eng/een)

200 Jamaah Calon Haji Divaksin Meningitis TANGGAMUS-Dinas Kesehatan (Diskes) Kabupaten Tanggamus memberikan suntikan vaksin Meningitis Meningokokus (MM) kepada 200 jemaah calon haji (JCH) Kabupaten Tanggamus. Kegiatan vaksinasi yang digelar di Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) Talang Padang ini akan berlangsung selama 3 hari di mulai kemarin Selasa (27/8) sampai Kamis (29/8). “Sebenarnya kami prioritaskan selesai dua hari saja pemberian vaksinasi meningitis kepada jemaah. Sedangkan hari ketiga masih ditunggu bagi jemaah yang tertinggal. Untuk hari pertama ini telah 100 jemaah calon haji Tanggamus yang diberikan suntikan vaksin,” Kata Kepala Bidang (Kabid) Bina Pelayanan Kesehatan Basri mendampingi Kepala Diskes Tanggamus dr. Hj. Nur Indrati, M.Kes, Selasa (27/8). Basri menerangkan, bahwa pemberian vaksinasi MM bagi

Jemaah calon haji sudah menjadi persyaratan mutlak yang diterapkan oleh Negara Arab Saudi bagi Jemaah calon haji di seluruh dunia. Hal tersebut dikarenakan MM adalah penyakit infeksi menular yang menyerang selaput otak manusia . Dan penularan penyakit sangat cepat melalui interaksi dari manusia ke manusia yaitu dari saluran pernapasan dan air liur. “Masa inkubasi penyakit ini sangat cepat 3-4 hari, maka dari itu pemerintahan Arab Saudi mencermati permasalahan penyakit meningitis ini dengan serius yakni persyaratan mutlak untuk menunaikan haji ke tanah suci yang berada di Negara tersebut adalah vaksin meningitis ini,” terangnya. Basri menambahkan untuk vaksin meningitis di Tanggamus sudah merupakan program dari Kementerian Kesehatan. Yang

mana Jemaah calhaj mendapatkan suntikan vaksin secara Cuma Cuma sebelum berangkat. Selanjutnya akan ada lagi pemeriksaan meningitis oleh tim kesehatan pelabuhan saat di Embarkasi. “Saat sudah berada di embarkasi tim kesehatan pelabuhan akan mengecek berkas vaksin meningitis, jadi masalah vaksin meningitis ini sangat ketat peraturannya,” imbuhnya. Basri berharap setelah dilakukan vaksin kesehatan para Jemaah calon haji Kabupaten Tanggamus terjaga baik menjelang keberangkatan maupun setelah berada di tanah suci. Sehingga dengan kesehatan yang prima Jemaah dapat melaksanakan rukun haji dengan sempurna. “Saat berangkat sehat dan kembali ke Tanggamus juga dalam keadaan sehat itulah harapan kami. Dan para Jemaah haji kita ini menjadi haji yang mabrur dan mabruroh,” pungkasnya.(win/een)

KALIANDA-Desa merupakan subjek dan objek dalam pembangunan, karenanya tugas aparatur desa, terutama Kades (kades) sangatlah signifikan dalam konteks pembangunan di desa. Apalagi kades di era sekarang ini memiliki tugas dan fungsi yang sangat kompleks karena begitu banyaknya permasalahan yang dihadapi. Baik masalah sosial kemasyarakatan maupun permasalahan ekonomi. Hal tersebut diungkapkan Bupati Lampung Selatan (Lamsel), Rycko Menoza saat membuka bimbingan teknik (Bimtek) kades se Kabupaten Lamsel di Aula Rajabasa Pemkab Lamsel, Selasa (27/8) Menurut Rycko, sudah seharusnya para kades di era sekarang ini dituntut untuk memiliki kemampuan keilmuan serta wawasan, tentang kebijakan pemerintahan desa. Baik itu wawasan manajemen dalam penyelenggaraan pemerintahan desa, perencanaan pembangunan desa, hingga kepemimpinan. Sehingga para kades mampu mampu mengoptimalkan potensi yang ada di

desa demi mewujudkan Kabupaten Lamsel menjadi salah satu kabupaten unggulan yang memiliki daya saing. “Untuk mewujudkan kabupaten yang memiliki integritas serta berdaya saing, tentunya diperlukan seorang kades yang memiliki integritas tinggi, serta berkomitmen untuk selalu mendorong pembangunan desa agar lebih maju,”ujar Rycko. Majunya sebuah provinsi menurut Rycko, tidak terlepas dari majunya sebuah kabupaten. Begitu juga majunya sebuah kabupaten, tentu karena dukungan dari kecamatan, begitu juga majunya kecamatan tentu tidak terlepas tentu didukung oleh kemajuan suatu desa. Itulah namanya ada kesinegian antara desa hingga provinsi. Kepada 120 orang kades yang sedang mengikuti bimtek Rycko berpesan agar bisa memanfaatkan bimtek tersebut sebaik mungkin. “Semoga pembelajaran ini dapat membentuk saudara para kades menjadi sosok aparatur desa yang berdisiplin, berkompetisi, profesional dan bermoral,”pesan Rycko. (lim/een)

LAMBAR-Masyarakat Adat Kepaksian Buay Pernong Kabupaten Lampung Barat (Lambar) meminta pihak kepolisian proaktif dalam mengungkap pelaku tindakan pencurian kendaraan bermotor (Curanmor) dan pencurian lainnya yang meresahkan warga setempat. Sejak kejadian tersebut, beberapa hari terakhir ini masyarakat mulai turun menggalakkan ronda guna mengatisipasi terulangnya aksi pencurian yang mulai terjadi sejak sebulan terakhir. Seorang Masyarakat Adat Kepaksian Pernong, Anton Cabara, kemarin, meminta pihak kepolisian melakukan langkah proaktif bersama masyarakat untuk menjaga situasi sehingga tetap aman dan kondusif, “Jangan sampai Kabupaten Lambar yang selama ini di seantero Lampung terkenal paling aman berubah menjadi wilayah yang tidak nyaman lagi,” ujarnya. Masih kata Anton, saat ini Masyarakat Kecamatan Batubrak, resah hingga berinisiatif melakukan ronda malam di setiap sudut kampung, untuk itu polisi harus respon jangan sampai nantinya masyarakat bertindak main hakim sendiri, “Masyarakat di Batubrak ini sudah cukup resah, laporan pencurian sudah masuk ke polisi, malah sudah ada warga

yang nangkap orang mencurigakan dan di serahkan ke polisi, tapi sejauh ini pihak kepolisian belum ada yang coba datang dan duduk bersama masyarakat menyikapinya. Jangan sampai nanti ada yang main hakim sendiri karena bermalam-malam tidak tidur,” kata Anton. Senada diungkapkan tokoh Pemuda Kecamatan Batubrak, Ismail M Baiaki, meminta polisi secepatnya turun dan memberikan pengarahan serta strategi kepada warga sehingga aksi pencurian yang marak terjadi bisa segera terungkap dan tidak berdampak pada aksi main hakim sendiri,” kami sadar pesonil polisi minim, makanya masyarakat ikut meronda. Jadi kalau bisa polisi memberikan pengarahan dan memberikan strategi supaya pecuri bisa di tangkap,” ujarnya Ismail berharap, pihak kecamatan merespon kejadian tersebut dengan cara memerintahkan para peratin supaya membagi jadwal sistem keamanan lingkungan, “Jaga malam sekarang ini murni spontanitas warga yang resah, jadi tolong camat bisa memerintahkan peratin untuk membagi jadwal siskamling. Kalau seperti ini takutnya warga mudah terpropokasi dampaknya bisa main hakim sendiri,” pungkasnya. (esa/een)

Masyarakat Ada Nilai Polisi Lambat Ungkap Curanmor

Waykanan Hanya Terima 35 CPNSD BLAMBANGANUMPU-Seperti di kabupaten lain, Pemerintah Kabupaten Waykanan tahun ini juga akan merekrut calon pegawai negeri sipil daerah (CPNSD). Menurut Kasubid Pengadaan dan Kesejahteran Pegawai Badan Kepegawaan Derah Kabupaten Waykanan, Sugi kemarin menjelaskan, Kabupaten Waykanan saat ini masih banyak membutuhkan CPNSD. Baik untuk tenaga guru, kesehatan maupun setruktural. ”Dari ribuan yang kita usulkan, kabupaten Waykanan hanya dapat kuota 35 orang CPNSD saja. dan hal itu sudah menjadi keputusan pemerintah pusat. Penerimaannya nanti dalam waktu dekat diumumkan secara serentak di seluruh kabupaten/kota di Propinsi Lampung. Berikut persaratan untuk dapat menjadi peserta CPNSD. Tahun ini Pemkab Waykana hanya penerima CPNSD minimal berpendidikan D3,”jelasnya.

Untuk Kabupaten Waykanan hanya menerima tenaga guru saja. Mengingat tenaga guru khusus CPNSD masih sangat kurang untuk mencupi tenaga guru di seluruh sekolah yang tersebar di 14 Kecamatan se kabupaten Waykanan. Menurutnya peserta CPNSD yang akan ikut tes tahun ini akan berkuarang dibanding tahun sebelumnya. Hal tersebut selain mekanisme penerimaan PNSD pada tahun ini melalui online juga penerimaan CPNSD yang cukup terbatas. Dilakukannya mekenisme secara online sangat didukung oleh pemerintah Kabupaten Waykanan. Pasalnya dengan demikian diharapkan agar penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil tidak mendapatkan kecurangan itu berarti peserta yang berhasil menjadi PNS bukan dikarenakan banyak uang ataupun dari keluarga pejabat.(eng/een)

Pasein Tak Mampu Ditelantarkan di RSUD Bob Bazar KALIANDA-Septa Pratama (13) anak yatim piatu warga Jati Dalam Kelurahan Way Urang Kecamatan Kalianda, Lampung Selatan (Lamsel) yang diduga menderita gizi buruk tergeletak di ruang anak RSUD Bob Bazar Kalianda tanpa ada perawatan khusus. Menurut Muhayanah, bude atau

tante Septa, Septa Pratama sudah 8 hari berada di rumah sakit daerah kebanggan masyarakat Lamsel tersebut. Tapi selama di rumah sakit tersebut, tidak ada perawatan khusus. Maklum, pasien menggunakan Jaminan Kesehatan Masyarakat (Jamkesmas), maka pelayanannya tak seperti pasien pada umumnya.

NewsPaper Lampung

Koran Bisnis Pertama dan Terbesar di Lampung

“Septa hanya diperiksa oleh dokter pagi dan sore, tidak ada perawatan khusus,”kata Muhayanah yang selama ini menunggui Septa ketika ditemui di Ruang Perawatan Anak RSUD Bob Bazar Kalianda, kemarin. Menurut hasil diagnosa dokter yang merawat Septa penyakit yang

diderita Septa Pratama yaitu tipes. Tapi sudah dirawat 8 hari sepertinya tidak ada perubahan. Dijelaskan, tadinya Septa menderita panas tinggi dan lemah badannya, ia sakit sejak Juni 2013 yang lalu dan sudah pernah dibawa ke RSUAM. Bandarlampung tidak lama kemudian dibawa pulang ke rumah. Penyakitnya kambuh lagi

lalu dibawa ke RSUD Bob Bazar Kalianda. Muhayanah menjelaskan, Septa Pratama sejak umur empat bulan, sudah ditinggal mati ibunya dan baru berumur satu tahun bapaknya menyusul. Saat ini dia tinggal bersama nenek dan pamannya yang bernama Santani (48). Sedangkan

pekerjaan pamannya serabutan, sehingga termasuk keluarga yang tidak mampu. Direktur RSUD Bob Bazar Kalianda dr. Jimmy ketika akan diminta konfirmasi, Selasa (27/8) tidak berada di kantornya. Menurut stafnya sedang rapat di Pemda Lampung Selatan. Sekretaris RSUD

Bob. Bazar Kalianda Toufiqur Rosyad ketika diminta tanggapannya mengatakan, akan dicek dulu dengan bidang keperawatan, Septa ini menderita penyakit apa. “Kalau tidak bisa kita rawat akan kita rujuk ke RSUAM Bandarlampung untuk mendapatkan perawatan yang lebih baik,”katanya. (lim/een)

General Manager : Nizwar, Pemimpin Perusahaan :Nizwar, Pemimpin Redaksi: Senen, Manager Pemasaran: Heri Saputra, Manager Iklan: Khairul, Redaksi: Nizwar, Senen, Khairul, Dini Rahayu Putri, Lia Apriandari, Siska Purnama Sari, Aswin Siregar, Beni Putra, A. Basri (Bandarlampung), G. Haryadi (Lampung Tengah), Joni Efriadi (Tulangbawang Barat), Elwan Fu’at (Tulangbawang), Segan PS (Mesuji/Non Aktif ), Muslim (Lampung Selatan), Darwin Bamuda (Tanggamus), M. Idrus (Pringsewu), Fahrurozi (Pesawaran), Sabirin (Lampung Utara), Merli Sentosa(Lampungbarat), Riswan Saputra(Metro), Iyan Budi Setiyana(Lampung Timur), Eeng Saputra (Way Kanan) Manager Litbang: M. Danis Mulya , Manager Pracetak: Robin Ali, Pracetak: Deki Syaputra, M.Ridho Prihantoro, Desain Grafis: Edwin Jaya, Desain Iklan: Romi Bobi Eka Putra, Pemasaran: Izal, Septa Herian Palga, Feri, Iklan : Dini Rahayu Putri, Muji, Keuangan : Elin Caroline, Administrasi: Yeli Oktaviani, Komisaris Utama : Dwi Nurmawan, Komisaris: Suparno Wonokromo, Direktur Utama : H. Ardiansyah, Direktur: Taswin Hasbullah, Penerbit : PT Wahana Semesta Tanggamus, Alamat : Jalan Gatot Subroto No.16 Pahoman Bandarlampung, Telp. (0721) 266597 HP.081272506677, Email : newspaperekonomi@gmail.com, Web : www.lampungnewspaper.com, Facebook : Lampung Newspaper, Twitter : @Lpg_NewsPaper


lampung newsPaper rabu, 28 Agustus 2013

Economic DEvElopmEnt

SL-PTT Tingkatkan Pengetahuan Petani TUBA BARAT ­ Sekolah La­ pangan Pengelolaan Tanaman Terpadu (SL­PTT) dalam me­ njalankan program budidaya tanaman padi di Kabupaten Tulangbawang Barat (Tuba Ba­ rat) akan terus diberikan kepada para petani. Hal itu demi me­ nunjang upaya dalam pening­ katan produksi padi di Kabu­ paten setempat. Kabid Pertanian Sutrisno,SP mendampingi Kepala Dinas Pertanian, Perkebunan dan Kehutanan (DP2K) Tuba Barat, Ir. Abdul Sani, M.M. mengatakan, bahwa SL­PTT merupakan salah satu langkah dalam me­ning­ katkan pengetahuan petani di bidang pertanian. ”Melalui SL­PTT ini, para petani tentunya dapat meningkatkan penge­ tahuan dan keterampilan­ nya dalam mengelola usaha pertaniannya,”ungkapnya, Se­ lasa(27/8). Dalam pelaksanaan SL­PTT, lanjutnya, para petani akan mendapatkan berbagai penge­ tahuan dalam budidaya tanaman padi dari para instruktur yang berkompeten di bidang perta­ nian. ”Sehingga, para petani akan mendapatkan berbagai informasi mengenai perkem­ bangan dunia pertanian melalui

SL­PTT tersebut,”jelasnya. Menurutnya, selain dapat meningkatkan pengetahuan petani, SL­PTT juga memiliki peran dalam peningkatan ko­ ordinasi antara para petani dengan petugas pertanian dalam mengatasi berbagai kendala yang dihadapi dalam mengelola budidaya tanaman padi sehingga keterpaduan pelaksanaan dalam upaya peningkatan produksi akan berjalan dengan lebih maksimal. ”Dan yang tidak kalah pen­ tingnya adalah SL­PTT meru­ pakan salah satu bentuk pela­ tihan dalam upaya percepatan penerapan komponen tekhno­ logi pertanian,”terangnya. Sutris menambahkan,pihak­ nya akan terus berupaya dalam memaksimalkan kegiata SL­PTT tersebut agar Program Pening­ katan Beras Nasional(P2BN) yang merupakan Strategi Pem­ bangunan Pertanian Nasional dalam upaya meningkatkan produksi beras tersebut dapat terlaksana dengan baik di Tuba Barat. ”Jika hal itu dapat berjalan maksimal tentunya akan ber­ dampak pula pada tingkat ke­ sejahteraan para petani di Ka­ bupaten ini,”ujarnya. (jon/een)

Ekonomi Pembangunan

Aset Pemkab Pringsewu

Pindah Tangan PRINGSEWU–Tanah milik pemkab Pring sewu di komplek perkantoran Camat Gadingrejo diduga berpindah tangan dan dimiliki secara pribadi. Bakan di tanah seluas 1.160 M2 tersebut selain telah berdiri sejumlah bangunan juga telah bersertifikat hak milik atas nama pribadi. Plt. Camat Gadingrejo Budi Utomo ketika dikonfirmasi terkait dugaan asset pemkab exs Lampung Selatan yang diduga beralih menjadi kememilikan pribadi membenarkannya. Dikatakan Budi, diketahuinya persoalan ini berawal dari seorang tokoh masyarakat setempat yang mempertanyakan eks tanah Negeri (saat Gadingrejo menjadi bagian Lamsel) atau tanah pemerintah yang diduga

berpindah tangan menjadi hak milik bahkan bersertifikat. “Bersadar itulah kita langsung meng­ umpulkan tokoh­tokoh masyarakat termasuk Agus yang merupakan anak mantan kepala Negeri yang diangap mengetahui hal ini,” terang Budi. Dala pertemuan dengan tokoh mas­ yarakat yang berlangsung beberapa hari lalu semakin jelas bila tanah yang dimaksud erupakan eks tanah Negeri.Bakan kini sebagian telah bersertifikat. “Dari lima rumah yang menempati tanah seluas 1.160 M2, itu dua penghuni mengakui bahwa memang tinggal di tanah eks negeri atau tanah milik pe­ merintah,’ terangnya tanpa merinci nama namanya.Namun menurut Plt. Camat

Gadingrejo itu salah satu yang menempati tanah itu yaknni bu Nur mengakui bahwa tanah yang di tempatinya adalah milik eks Negeri/pemerintah.”Jika pemerintah akan mempergunakan tanah pemerintah, dia mempersilakan saja asalkan di beri tahu untuk persiapan pindah,” akunya. Berdasar penelusuran lajut Budi dari lima rumah yang sudah berdiri di tanah eks negeri itu, tiga diantaranya sudah bersertifikat. Piaknya juga menemukan adanya Keputusan bupati Lamsel saat dijabat Dulhadi, terkait dengan pelepasan asset tersebut. “Tetapi kebenarannya masih akan di buktikan,’ jelasnya. Budi sendiri agak ragu bila tanah tersebut memang masih milik pemerintah.Mengingat saat saat penerimaan

DPRD Dorong Sukadana Hidup SUKADANA ­ DPRD Lam­ pung Timur mendorong Dinas Pasar, Pertamanan dan Keber­ sihan (DP2K) setempat agar memindahkan para pedagang di Pasar Sukadana baru tahun ini. Tujuannya untuk menghi­ dupkan ibukota Sukadana. Wakil Ketua 3 Prio Budi Utomo mengakui bila pem­ bangunan Pasar Sukadana selama 10 tahun terakhir belum memberikan manfaat besar bagi masyarakat. Terlebih, upaya pemkab un­ tuk meramaikan ibukota Su­ kadana dengan membangun pasar baru yang menghabiskan puluhan miliaran rupiah ter­ kesan mubazir. “Memang kalau dibiarkan seperti itu jelas mubazir. Kita sama­sama menginginkan kota ini ramai,” kata Prio di ruang kerjanya, kemarin (27/8). Terkait pemkab tahun ini tetap membangun puluhan ruko dan kios di Pasar Sukadana dengan anggaran Rp1,6 miliar, Prio menyatakan setuju asalkan permasalahan ibukota ini cepat diselesaikan. “Kita tidak masalah, tapi to­ long pedagang direlokasi ke pasar tahun ini, apalagi tahun ini jalur dua Sukadana mau dibangun lampu jalan, tentu makin ramai, jadi tunggu apa­ lagi,” tandasnya. Dia mengungkapkan, bila upaya DPRD mendorong pem­

kab mengalokasikan puluhan pedagang di Pasar Sukadana lama tahun ini belum mem­ buahkan hasil, pihaknya ber­ harap awal tahun depan para pedagang bisa pindah ke pasar baru. “Kita tetap mendorong tahun ini relokasi bila memungkinkan,” ucapnya. Terkait fasilitas ruko pasar yang sudah rusak, Prio mengharapkan agar dapat diperbaiki bila memungkinkan anggaran. “Kalau tidak sekarang, mung­ kin nanti kalau ada pedagangnya. Yang jelas, bisa melalui anggaran dari sewa pedagang atau pe­ merintah untuk memperbaiki fasilitas ruko dan pasar yang sudah rusak,” tutupnya. Sementara Kepala P2K Lam­ tim M. Salim mengaku sudah melakukan sosialisasi kepada para pedagang. “Mereka mau pindah asalkan berbarengan. Kami jadwalkan tahun besok dipindahkan se­ mua,” kata dia. Salim mengakui bila ada 5 pedagang yang menempatkan Pasar Sukadana. Ia mengaku sudah berupaya membujuk pedagang untuk pindah. “Tetap kita bangun secara bertahap pasar ini untuk me­ narik minat pedagang menem­ pati ruko. Kalau bicara lokasi sudah baik karena ditengah­tengah kota,” pungkasnya. (ung/een)

Bupati : Camat Menggala Harus Tanggungjawab TULANG BAWANG ­ Bupati Tulangbawang Ir Hanan A Rozak meminta Camat Menggala Sulai­ man agar bertangung jawab terkait penebangan pohon kayu jati milik aset Pemkab setempat. Hal tersebut di katakan Ir Hanan A Rozak melalui Kepala Dinas Pertanian Perkebunan dan Kehutanan (DP2K) Tulang­ bawang Ir Doni Agung Wibawonto kemarin (27/08). Doni menjelaskan peryataan tersebut di sampaikan Ir. Hanan A Rozak pada saat kegiatan Rapat Koordinasi (Rakor) Pemkab Tu­ langbawang pada beberapa waktu lalu. “Kami diminta untuk telusuri dimana keberadaan kayu jati yang sudah ditebang oleh Sulaiman pada beberapa waktu lalu,” ungkap Doni saat ditemui diruang kerjanya kemarin (27/08). Doni menegaskan melalui pihaknya Bupati Tulangbawang menyatakan sangat menyayang­

kan sikap dan prilaku Sulaiman yang dapat menimbulkan citra buruk di masyarakat Tulang­ bawang. Karena Sambung Doni pohon kayu jati tersebut di tanam untuk kepentingan masyarakat Tulangbawang guna penghijauan dan melestarikan lingkungan. “Tujuanya sudah jelas, Lalu ke­ napa harus ditebang dan kayunya di salah gunakan jelas itu salah dan melanggar aturan,” tegasnya. Doni menambahkan apabila dalam waktu dekat Sulaiman tidak dapat mempertangung jawabkan perbuatanya, maka Sulaiman akan mendapat sanksi tegas. “Karena Sulaiman dianggap telah mencuri aset Pemkab Tu­ langbawang, Jadi dalam waktu dekat ini Sulaiman harus segera mengembalikan kayu jati ter­ sebut, karena kayu itu milik aset Pemkab Tulangbawang,” ingat­ nya. (elw/een)

9

asset dari Tanggamus ke Pringsewu, lokasi tersebut tidak masuk. “Adanya temuan ini kami akan mela­ kukan penelusuran di lapangan sebab bisa saja asset tersebut di lepaskan, tetapi bisa saja terjadi kesalahan,’ tegasnya. Per­ lunya hal ini diluruskan, agar penghuni tanah 1.160 M2 bisa nyaman hingga anak keturunanya. Budi sendiri menyadari se ba gai sa lah satu tugasnya yakni menelusuri asset ter masuk yang lainnya mem­ butuhkan waktu yang panjang. “Disadari perlu waktu untuk mem­ buktikan kebe naran asset tersebut, te tapi jika tidak di mulai dari sekarang, status asset akan terus menggantung,” bebernya. (mul/sag/een)

LATIH ANAK PRAMUKA Bupati Lampung Barat, Drs. Mukhlis Basri serius melihat anak pramuka membuat simpul pada peringatan hari pramuka, kemarin.

FOTO IST

Warga Larang Kendaraan Perusahaan Masuk n Picu Rusaknya Jalan Penghubung Desa KOTABUMI­Dikarenakan kesal kondisi jalan penghubung desa Bernah Kecamatan Kotabumi Selatan –Desa Kalicinta Keca­ matan Kotabumi Utara Kabupaten Lampung Utara (Lampura) rusak berat akibat tidak mampu dilintasi oleh kendaraan bermuatan berat sejumlah perusahaan yang setiap saat melintasi jalan tersebut, akhirnya Warga Desa Talang Bungur Kelurahan Kotabumi Udik, Kecamatan Kotabumi menutup jalan penghubung Desa Bernah­ Kalicinta, bagi kendaraan perusahaan yang melintas. Pantauan dilokasi, kerusakan nya pun hampir berada disepanjang jalan sejauh 7 kilometer itu. Bahkan, untuk saat ini ditengah jalan tampak seperti siring, se­ hingga beberapa kendaraan seperti truk dan motor sulit melalui jalan itu. “Warga kami memang sudah memortal jalan ter­ sebut sjak sepekan lalu tepatnya Jum’at (21/8), namun itu hanya berlaku bagi ken­ daraan seluruh perusahaan yang ada di sejumlah Kecamatan yang selalu menjadikan jalan ini sebagai lintasan kendaraan mereka dengan muatan yang sangat berat, seperti Fuso dan Tronton. Sedangkan, untuk jenis

Truk dan kendaraan kecil lain masih dapat melintas,”ujar Lasiman selaku ketua RT 07 Desa Talang Bungur, ketika dikonfirmasi wartawan Selasa (27/8). Menurut dia, kerusakan jalan tersebut sudah berlangsung lama. Namun, pihak perusahaan yang kendaraan angkutnya selalu melintasi jalan penghubung dua Kecamatan itu beberapa waktu lalu hanya memperbaiki kerusakan seadanya saja, akibatnya meski sudah diperbaiki na mun hasilnya tak dapat bertahan lama. “Ya, Kami tidak memungkirinya. Memang pihak perusahaan Pernah memperbaiki jalan itu, tapi perbaiakannya hanya dengan cara menimbunkan batu saja pada tiap lubang yang ada di sepanjang jalan. Aki­ batnya, karena kerap dilalui oleh kendaraan besar dengan muatan yang sangat berat, akhirnya kerusakan terulang lagi,”terangnya. Selanjutnya, Lasiman mengatakan, dengan mempertimbangkan dampak yang ditimbulkan akibat kerusakan jalan itu, seperti jika musim hujan hampir di se­ panjang jalan penghubung itu, tak ubahnya seperti kubangan “Kerbau” yang memak­ sakan seluruh warga yang melintasi jalan

itu mencari jalan setapak guna menuju tempat beraktifitas. Sedangkan, ketika kemarau tiba seperti saat ini, jalan tersebut menjadi lautan debu yang mengakibatkan kesehatan warga terganggu. “Tentunya tujuan kami menutup jalan itu untuk kepentingan bersama. Karena dengan kerusakan jalan itu, yang dirugikan adalah kami selaku warga sekitar,”terangnya seraya meminta agar pihak terkait segera memperbaiki jalan penghubung dua Kecamatan itu. Terpisah, Andi selaku Humas PT Ethanol Lampung menjelaskan, jika sejumlah per­ wakilan perusahaan sudah bertemu dengan tokoh masyarakat setempat. Dan dari hasi pertemuan itu, disimpulkan bahwa per­ usahaan akan memperbaiki jalan itu dalam pekan ini,”Dalam pekan ini jalan itu akan kami perbaiki,”pungkas Andi singkat. Diberitakan sebelumnya, masyarakat Bernah Kali cinta kecamatan Kotabumi Utara (Lampura), mengancam akan me­ masang portal pada Jalan yang ada wilayah mereka. Pasalnya, hingga kini hampir di­ sepanjang Jalan Bernah­Kalicinta me­ ngalami rusakan parah, “Jika dalam waktu dekat pihak terkait tidak segera memper­ baikinya, maka masyarakat setempat akan memasang portal sebagai bentuk protes, “ujar Anggota Komisi C DPRD Lampura Triyono Minggu (18/8).

Menurut Triyono, masyarakat setempat yang berdomisili di Nangko Jajar dan Umbul Jambu memastikan bakal bertindak dengan caranya sendiri yakni memasang portal agar jalan tidak bisa dilalui lagi oleh Ken­ daraan Berat milik puluhan perusahaan didaerah itu. “Saya sudah menerima laporan dari beberapa tokoh masyarakat didarah itu, bahwa mereka akan memasang portal sebagai bentuk protes,”ujarnya lagi. Bahkan, ditegaskan Triyono, baik pe­ merintah maupun pihak perusahaan jangan sekali­kali menganggap enteng masalah tersebut karena semuanya dapat berakibat patal sehingga akan merugikan semua pihak. ”Masyarakat meminta agar jika dilakukan perbaikan untuk dapat meng­ gunakan material yang cukup serta alat berat seperti Gleder dan Wales sehingga dapat menghasil mutu pekerjaan yang lebih baik dan tahan lama,”ujarnya seraya mengungkapkan, jika jalan tersebut sekitar dua bulan lalu pernah diperbaiki, namun hasilnya tidak maksimal karena dikerjakan seadanya saja. Dikatakan pula,saat ini tingkat kerusakan sudah semakin parah dimana kendaraan kecil seperti mobil pribadi tidak dapat lagi melintas dijalan tersebut.”Bahkan banyak pengemudi motor yang terjatuh saat melawati jalan terse­ but,”terangnya. (sab/een)

PT. SMAA Buang Limbah ke Sungai TULANGBAWANG ­ Menangapai ke­ luhan masyarakat Kecamatan Banjar Agung Tulangbawang terkait dugaan pencemaran lingkugan yang disebabkan dari pembuangan limbah PT Sungai Mas Agung Abadi (PT. SMAA), Badan Ling­ kungan Hidup Daerah (BLHD) Tulang­ bawang adakan inspeksi mendadak (sidak), Selasa (27/8). Kepala Bidang (Kabid) Pengawasan dan Pengendalian Lingkungan BLHD Tulangbawang KM Ridwan menjelaskan dari hasil sidak kemarin pihaknya me­ nemukan adanya dugaan yang di lakukan Perusahaan karet tersebut terhadap pen­

cemaran lingkungan. Menurut Ridwan Perusahaan tersebut telah membuang limbah karet ke Sungai Way Telok yang merupakan aliran Sungai Pidada Tulangbawang sehingga membuat masyarakat yang berada di daerah sekitar tergangu dan dapat menyebabkan penyakit. “Itu terjadi karena Perusahaan tidak dapat menampung limbah di bak pe­ nampungan, karena kondisi bak penam­ pungan yang tidak memadai dan cukup, Akhirnya limbah meluap dan keluar sehingga mengalir ke sungai dan menyebabkan sungai tercemar dan air sungai menjadi kotor,” jelas Ridwan saat

berada di lokasi sidak.selasa (27/08) Ridwan menegaskan dari hasil sidak pihaknya selain menemukan perusahaan tersebut telah melakukan pencemaran terhadap lingkungan, Perusahaan tersebut juga tidak memiliki surat Ijin Peryataan Pengelolahan Lingkungan (SP2L). “Selain itu mereka (PT.SMAA) juga tidak memiliki hasil uji Laboratorium Pengelolaan (IPAL). Jadi sudah jelas bahwa perusahaan tersebut menyalahi aturan,” tegasnya. Ridwan menambahkan terkait perma­ salahan perusahaan tersebut BLHD Tulangbawang akan berkoordinasi dengan Pemerintah Kabupaten Tulangbawang

Barat. Karena Sambung Ridwan Perusah­ aan tersebut masih masuk dalam wilayah Kabupaten Tulangbawang Barat, Namun limbah perusahaan tersebut dan merusak lingkungan Kabupaten Tulangbawang. “Kami juga akan berkoordinasi dengan pihak Provinsi mengenai pencemaran lingkunganya, dan kami harap baik pihak Provinsi maupun Kabupaten Tulangba­ wang dapat memberikan sanksi tegas sesuai dengan peraturan Undang ­ Undang No.32 Tahun 2009 tentang pelanggaran pengawasan dan pengelolahan lingkungan hidup, agar masyarakat tidak tergangu dan tidak ter­ serang penyakit,” pungkasnya. (elw/een)


CMYK

PROPERTY

10

Lampung NewsPaper RABU, 28 Agustus 2013

Hunian Idaman

Kota Baru Residence Bangun 24 Unit Rumah dan Sentra Bisnis

BANDARLAMPUNG – Perumahan Kota Baru Residence hadir di Jalan Perintis kemerdekaan Bandarlampung, menawarkan nuansa perumahan minimalis yang elegan dinamis dan Strategis. Perumahan yang dirancang dengan desain yang moderen ini mampu memberikan kepuasan tersendiri bagi konsumenya. Dengan mengusung konsep perumahan cluster minimlis dengan sistem satu pitu. Marketing perumahan Kota Baru Residence Hariful mengatakan, perumahan kawasan kecamatan kota baru tersebut akan dibangun sebanyak 24 unit. Tiga diantaranya sudah terbagun dan 4 ruko siap ditempati. “Perumahan yang kami bangun hanya mengusung satu konsep, yakni tipe 46 dengan pililihan luas tanah yang berbeda, dari luas tanah

90 sampai 201. Teruntuk harga yang kami tawarkan juga bervariasi tergantung luas tanahnya, mulai Rp300 juta sampai Rp500 jutaan,” terangnya, kemarin (28/8). Dia melanjutkan, dalam langkah pembangunan perumahan di tempat tersebut sudah ada 3 unit yang terbagun siap ditempati konsumenya, dan dua unit perumahn dalam tahapan pengerjaan. Lanjutnya, perumahan Besutan PT Abi Putra Mekar Sentosa, memang sudah melakukan pengembangan perumahan diberbagai kawasan wilayah Bandarlampung. “Kepercayaan konsumen terhadap kami pun juga masih cukup bangus. Alhsail belum lama kita bangun perumahan yang ada ditempat tersebut sebanyak lima perumahan sudah ready terjual,” pungkasnya. (asw/din)

Nikmati Weekend Bersama Keluarga di Hotel Emersia Room yang disediakan tentunya lengkap dengan fasilitas yang ada didalamnya seperti AC, TV, Kulkas, dan Toilet. Selain itu, Emersia juga menye diakan berbagia tepat santai, dan kolam renang bagi para kon sumen yang ingin rilex dan

BANDARLAMPUNG – Emersia Hotel & Resto kawasan Jalan Wolter Mangonsidi tempat yang pas saat weekend, bersama keluarga. Kawasan hotel yang menawarkan panorama, keindahan laut tersebut juga menciptakan ruang hijau disekitar lingkungan perhotelan. Marketing Emersia Hotel & Resto Tika mengatakan, dari Emersia Hotel

ber santai. “Ketersedaian Sapphire Coffee Shop dan Ruby Coffee Shop juga mampu mengugah selera makan anda karena semua menu, yang disajikan dibuat oleh chef yang handal dan profeisonal,” tuntasnya. (asw/din)

ini keindahan laut nampak terlihat jelas. “Dalam rangka menambah kenyaman berlibur Emersi Hotel ini menyediakan sebanyak 122 room yang terdiri dari Deluxe Room sampai President Suite Room,” terangnya, Selasa (27/8). Dia melanjutkan, untuk kapasitas harga dimulai dari harga Rp600 ribu, satu kamar terdiri dari dua orang.

Kiat Cermat Mempercantik Kamar Mandi Berukuran Kecil KAMAR mandi dapat tetap tampil cantik dan berfungsi sempurna meski memiliki ukuran kecil dan berbentuk tidak ideal. Kamar mandi yang terletak di area bawah tangga, misalnya. Dengan ukuran rumah yang terbatas, kamar mandi justeru bisa menjadi lokasi ideal. Selain itu, membersihkannya pun lebih mudah, serta tidak ada ruang bagi jamur dan kotoran membandel. Berikut ini beberapa cara mempercantik kamar mandi meski bentuk, ukuran, dan tampilannya agar tampak tidak ideal. Hiasan dinding Pertama, cobalah kreatif menghias dinding

kamar mandi. Menggunakan warna-warna mencolok bukan ide yang buruk. Hal ini malah bisa memberikan aksen unik yang membuat kamar mandi tampil lebih menarik. Memadukan dua warna dan membuat aksen garis-garis horizontal juga bisa menjadi salah satu alternatif. Garis-garis tersebut membuat ruangan terasa lebih besar. Anda bisa memadukan warna dinding dengan dekorasi berwarna senada di dalam kamar mandi. Misalnya, dengan pigura kaca atau gorden pancuran. Bebas bergerak Kedua, kamar mandi dapat terasa lebih luas dan penggunanya akan merasa lebih

bebas bergerak jika Anda menghilangkan beberapa fitur kamar mandi. Selain itu, gunakan fitur yang efisien. Hindari penggunaan bak mandi dan bath tub. Ada baiknya, Anda menggunakan pancuran. Ini akan lebih hemat tempat dan relatif mengkonsumsi lebih sedikit air dari bak mandi. Hindari menggunakan pemisah pancuran berbentuk pintu atau gorden pancuran. Untuk kamar mandi berukuran kecil, sebaiknya buatlah konsep kamar mandi basah tanpa sekat-sekat. Gunakan ubin berwarna cerah untuk menutupi lantai dan dinding kamar mandi tersebut. Pembatas

Ketiga, jika ukuran kamar mandi masih memungkinkan Anda memberikan pembatas antara wastafel dan pancuran, atau antara pancuran dan kloset, maka eksplorasilah segala kemungkinan. Misalnya, mencoba rel gorden melengkung untuk menghemat tempat. Anda juga bisa menggunakan kaca sebagai pemisah antara wastafel dan pancuran. Kaca transparan memberikan kesan terbuka di dalam kamar mandi. Pancuran dan kloset dapat terpisah, namun secara visual tidak terpisah. Cermin Keempat, gunakan banyak cermin. Penggunakan cermin secara ekstensif

mampu memberikan kesan bahwa kamar mandi Anda berukuran lebih besar dari sebenarnya. Letakkan cermin di sudut ruangan untuk menggandakan efek tersebut. Karya seni Kelima, gunakan mural atau karya seni mencolok bagi kamar mandi Anda. Bila perlu, pilihlah mural bergambar perspektif yang mampu menipu mata Anda. Misalnya, gambar mural seolah Anda tengah berada di hutan atau stasiun. Selamat berkreasi dengan kamar mandi mungil Anda! Kuncinya bukan ukuran atau modal yang besar, melainkan cermat memilih aksen, dekorasi, dan selalu menjaga kebersihan. (*/din)


headlines

lampung newsPaper rabu, 28 agustus 2013

11

Lebih Dinamis Lebih Lampung

Menhut Setuju 7 Ribu Ha untuk Warga BANDARLAMPUNG- Polemik kawasan hutan register 45 kembali direspons Meneteri Kehutanan RI Zulkifli Hasan. Menurutnya, ia sudah sering menyampaikan bahwa dari 10 ribu hektar yang dipersoalkan, pihaknya setuju 7 ribu hektar yang diberikan untuk masyarakat. ”Dari 40 ribu hektare luas kawasan register 45 itu, ada 10 ribu hectare yang diributkan, yang 7 ribu hectare diberikan kepada warga, tapi yang harus membagikannya adalah Pemda setempat,” ujarnya usai mengisi kuliah umum di IAIN Raden Intan Lampung kemarin. Nah, lanjut dia, sekarang yang membuat kerusuhan di wilayah tersebut adalah warga yang berhak tidak mendapatkan, sedangkan warga yang berhak tidak kebagian. ”Jadi kewenangan Pemda untuk membagikannya, karena yang tahu siapa saja yang berhak mendapatkan adalah Pemda setempat. Jadi kami akan koordiansi dengan Pemda,” kata dia. Menurut dia,kapan saja Pemda meminta pembagian wilayah tersebut, pihaknya siap kapan saja. Karena ini berkaitan dengan otonomi daerah, sehingga menyangkut masalah kependudukan yang harus ditangani oleh Pemda setempat. ”Kalau saya hanya mencanangkan otonomi daerah saja, tapi yang membagikan adalah Pemda,” pungkasnya.(vie/een)

Pengurangan Takaran

Hiswana Migas-Polres Cek SPBU Kembahang BALIKBUKIT - Himpunan Wiraswasta Nasional Minyak Dan Gas (Hiswana Migas) Provinsi Lampung bersama Polres Lampung Barat (Lambar) melakukan pengecekan pompa pengisian bahan bakar minyak (BBM) jenis premium di SPBU Kembahang jalan lintas nasional Kecamatan Batubrak Kabupaten Lambar. Pengecekan tersebut atas dasar laporan masyarakat yang masuk ke meja polres Lambar, terkait SPBU tersebut diklim melakukan pengisian bahan bakar yang tidak sesuai dengan takaran sebenarnya. “Laporan yang kita terima yakni jika konsumen membeli BBM jenis premium sebanyak 100 liter maka yang masuk ke tangki kendaraan hanya 90 liter, meskipun yang tertera di dispenser SPBU 100 liter. Uji pengukuran atau tera ulang pompa bensin dilakukan dengan cara tera ulang untuk memonitoring berbagai alat ukur perlengkapan SPBU. Mengingat selama ini kita banyak menerima laporan dari masyarakat bahwa beberapa SPBU di Kembahang menjual bahan bakar tidak sesuai takaran,” kata Kasat Reskrim, AKP. Samsari, mendampingi Kapolres Lambar, AKBP. Eko Widianto, kepada Radar Lambar, kemarin. Dijelasknnya, atas laporan tersebut maka pihaknya berinisiatif mengundang Hiwana Migas Pusat agar melakukan penakaran ulang, dan jika nantinya di temukan ada indikasi pengurangan maka petugas SPBU akan di berikan sanksi tegas. “Hiwana migas dan pihak polres Lambar masih melakukan pengecekan, artinya kita belum bisa memamparkan hasil dari pengecakan tersebut, apakah memang laporan dari masyarakat tersebut benar atau tidak. Yang jelas jika memang nantinya diketahui benar adanya pengurangan takaran saat di jual kepada konsumen maka akan kita tidak sesuai dengan hukum yang berlaku,”tegasnya. Masih kata Samsari, laporan masyarakat terkait adanya pengurangan literan saat pengisian premium di SPBU Kembahang, memang sejumlah warga telah melapor, jadi dengan adanya pengecekan oleh Hiwana Migas ini maka keresahan warga bisa terjawab. “Dengan adanya pengecekan literan oleh Hiwana Migas ini terkait laporan warga adanya pengurangan literan ini bisa terjawab nantinya, apakah memang ada indikasi pengurangan, atau memang ada kerusakan pada literan atau memang sudah pas takarannya, yang jelas kita masih menunggu hasil pengecakan tersebut, karena Hiwana Migas memiliki alat dan cara tersendiri dalam hal melakukan pengecekan takaran,” pungkasnya. (edi/een)

FOTO RADAR DEPOK

PERKECIL UKURAN : Pedagang menata dagangan tahu di salah satu pasar tradisional Depok, Jawa Barat, Selasa (27/8). Pasca melemahnya nilai tukar rupiah membuat harga kedelai impor melonjak, hal tersebut menyebabkan para pedagang mengaku memperkecil ukuran tahu untuk menghindari kerugian.

APBD LAmPurA

Bertambah Rp 33, 35 M KOTABUMI-Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Lampung Utara (Lampura) mengalami penambahan sebesar Rp 33 Miliar lebih. Hal ini terungkap dalam rapat paripurna DPRD tentang persetujuan bersama rancangan APBD Perubahan Lampura Tahun Anggaran 2013 yang digelar di gedung dewan, kemarin(27/8). “Mengalami sekitar Rp 33,35 M lebih dan sudah disetujui bersama dalam bentuk APBD Perubahan Tahun 2013,”ujar Sekretaris DPRD Lampura H. Sjahrizal Adhar usai rapat paripurna. Selanjutnya, kata Sjahrizal, APBD Perubahan Tahun 2013 yang sudah disetujui bersama akan dikirimkan ke provinsi untuk dievaluasi Gubernur Lampung. ”Jika tidak ada perubahan maka akan dikembalikan dan langsung diperdakan. Jika ada perubahan, Pemkab Lampura akan memberitahukan kepada dewan,”katanya.

tambah... Kita khawatir jika terus dipaksakan akan mempengaruhi produksi Yakult kedepannya,” ungkapnya seraya mengatakan operasional produksi Yakult mulai pukul 06.00 WIB-23.00 WIB atau 15 jam. Ia mengungkapkan, usus organ penting dalam tubuh manusia dan berfungsi menyerap gizi dan menahan serangan penyakit karena memiliki bakteri baik yang harus dijaga jumlahnya. Setidaknya, lebih dari 6,5 miliar bakteri berguna L casei Shirota Strain hidup dalam botol yang mampu melewati asam lambung dan cairan empedu sehingga dapat berperan secara

dari halaman 1

maksimal di dalam usus. “Panjang usus kita sekitar 6 meter, jadi harus ditinggali bakteri yang baik. Ada sekitar 100 jenis bakteri dengan jumlah 100 triliun dan berat 1-1,5 kilogram. Nah, jika bakteri jahat lebih banyak akan mengakibatkan diare, sakit kepala, kekakuan pada bahu, bau tak sedap, tekanan darah tinggi, mempercepat proses penuaan dan kanker,” bebernya. Nah, manfaat Yakult bisa menjaga keseimbangan bakteri di dalam usus, menekan pertumbuhan bakteri merugikan, menjaga kondisi tubuh dan memperbaiki sistem pencernaan.

“Pertumbuhan satu bakteri jahat setiap detik, sedangkan menghasilkan bakteri baik butuh satu menit. Yakult tak perlu dminum setiap hari dalam jumlah banyak, tapi cukup secara rutin saja tiap hari,” jelasnya. Antonius Nababan, Director Marketing Communication & Commercial PT Yakult Indonesia Persada mengungkapkan, untuk menambah sales di pasar, pihaknya akan menambah Yakult Lady yang datang ke rumah-rumah dalam memasarkan produknya. Selain memasarkan, Yakult Lady juga menjelaskan tentang manfaat dan pengaruh dari terus bertambahnya

buat... untuk mencari solusi tentang tatacara pengolahan lada hitam agar menjadi sebuah produk yang nilai jualnya dapat lebih tinggi. “Jika memungkinkan, dalam pengolahan komoditas ini dimasa datang bisa menggunakan tehnologi tepat guna sehingga dapat lebih mudah serta biaya produksi dapat ditekan seringan mungkin,” jelasnya. Sementara itu, tambah Azwar, berdasarkan data yang diperoleh dari Dinas Kehutanan dan

bakteri jahat dalam usus. “Saat ini ada sekitar 4.900 Yakult Lady yang keliling mencari komunitas rumah tangga, nanti akan bertambah jadi 5 ribu orang,” ungkap Antonius. Untuk pemasaran produknya, terbesar masih di kawasan Jakarta dan Yogyakarta karena populasi penduduknya. Jumlah konsumsi bertambah di Denpasar Bali dan lainnya. “Pasar Sumatera cukup besar, terutama di Pekanbaru dan Banda Aceh. Di Sumatera Selatan, Muara Enim lebih besar daripada Kota Palembang berdasarkan populasi penduduknya,” imbuhnya.(rei/een) dari halaman 1

Perkebunan (Dishutbun) Lampura, jumlah lahan perkebunan lada di Kabupaten setempat untuk saat ini hanya mencapai 32.341 hektar, dengan rincian tata cara tanam per hektar lahan dapat ditanami 2 ribu batang tanaman lada. “Jadi jumlah tanaman lada di Lampura hingga saat ini diperkirakan hanya mencapai 64.682.000 batang dengan estimasi tiga kilogram(kg) per batang maka buah lada dari lampura menjadi 194.046.000 Kg. Jika dikalikan

dengan harga sekarang yakni Rp 65 ribu nilai terakhir Rp 12.612.990.000.000,”paparnya. Lebih Lanjut, dia mengatakan, jika tanaman lada yang ada di Lampura disertai dengan tehnologi yang mumpuni baik dalam pembibitan, penanaman, pemeliharaan serta tehnologi pasca produksi. Maka dipastikan akan terjadi peningkatan perekonomian masyarakat. “Jadi kalau di Lampura terjadi peredaran uang sebesar Rp

penjualan... Dikatakanya lagi, kenaikan dimulai dari harga bahan baku emas (emas batangan). Sedangkan untuk ongkos pengerjaan menjadi perhiasan tidak. Apabila harga emas batangan turun otomatis emas perhiasan pun mengikutinya. “Sekarang ini masih menghangat naik harganya dan kedepan akan terus menghangat dan kalau turun belum ada harapan,” katanya.

Saat penetapan menjadi perda, lanjut Sekwan, tidak perlu lagi ada paripurna karena sudah menjadi ketentuan. ”Usai dievaluasi secara otomatis Raperda APBD Perubahan itu sudah dalam bentuk perda,”katanya sambil mengatakan, dalam paripurna tersebut dihadiri 33 anggota DPRD dan dipimpin Plt Ketua DPRD Lampura Herwan Mega dan Wakil Ketua Wirtajaya S.Sos. Berita acara persetujuan bersama rancangan APBD Perubahan Tahun Anggaran 2013 kemudian ditandatangani Wakil Bupati Lampura H. Rohimat Aslan dan Plt Ketua DPRD Lampura Herwan Mega. Dalam sambutannya Wabup Lampura H. Rohimat Aslan mengatakan, ada empat hal yang menyebabkan Perubahan APBD Lampura Tahun 2013 yakni adanya perkembangan asumsi Kebijakan Umum APBD, karena ada perubahan asumsi ekonomi makro dan penyesuaian terhadap Belanja Daerah.

12.612.990.000.000, maka sudah dapat dipastikan kesejahteraan masyarakat akan lebih terjamin khususnya para petani lada,” katanya seraya menjelaskan pada tahun-tahun mendatang dimulai tahun 2014, Pemkab Lampura akan berupaya meningkatkan pendapatan petani lada Lampura. “Tahun-tahun kedepan Pemkab Lampura sudah bertekat untuk kembali meningkatkan pertanian khusus komoditas lada,” pungkas dia.(sab/een) dari halaman 1

Senada Iyan pemilik toko emas Sukarame di pasar Talang Padang pun mengaku pembelian tidak terpengaruh oleh kenaikan harga emas. “Disini pembeli tetap seperti biasa, antara lima sampai sembilan pembeli. Tidak terpengaruh dengan kenaikan harga emas,” katanya. Ia memprediksi pembelian emas tidak terlalu terpengaruh, terlebih untuk emas kadar 18 karat dan 22 karat. Sebab harga

emas di kualitas rendah dan sedang tersebut tidak mengalami kenaikan. “Emas muda harganya Rp 200 ribu dan Rp 230 ribu per gram. Harga ini tidak naik meski harga emas 24 karat naik. Harga emas muda pasti stabil karena yang 24 karat berfluktuatif, kecuali yang 24 karat bertahan, barulah harga emas muda naik,” ujarnya. Ia mengungkapkan, masyarakat yang membeli emas cenderung

untuk membekukan uang. Anggapan itu tidak luntur, meski harganya kini naik. Dalam pandangan masyarakat penyelamatan uang lewat logam mulia lebih mudah dibanding menyimpan dana di bank. “Jadi kalau mereka sedang butuh barulah emas itu dijual. Meski saat penjualan nanti harganya sudah turun, mereka tidak merasa rugi,” pungkasnya. (win/een)

Kemudian, adanya Perubahan Proyeksi Pendapatan Daerah, berdasarkan rasionalisasi potensi penerimaan, baik Pendapatan Asli Daerah (PAD) maupun penerimaan Dana Perimbangan yang bersumber dari Bagi Hasil Pajak, Bagi Hasil Bukan Pajak yang ditetapkan Pemerintah Pusat maupun Pemerintah Propinsi, khususnya penurunan Penerimaan Dana Bagi Hasil Minyak Bumi dan Gas, sehingga berdampak pada Penerimaan Daerah Lampura. Lalu, adanya pergeseran anggaran antar unit organisasi, antar kegiatan dan antar jenis belanja, serta pergeseran antar objek belanja, dan rincian objek belanja.”Serta karena, penggunaan SILPA (Sisa Lebih Perhitungan Anggaran) tahun sebelumnya, yang harus ditata dalam perubahan APBD Tahun 2013,”terangnya sehingga APBD harus kembali penataan baik pendapatan, belanja maupun pembiayaan. Ditembahkan, berbagai catatan pertanyaan serta koreksi

yang disampaikan DPRD, baik pada penyampaian Pemandangan Umum, dan pada saat hearing antara Badan Anggaran dengan tim anggaran pemerintah daerah, tentang aspek pendapatan maupun aspek belanja, telah dilakukan secara transparan dan akuntabel dalam suasana saling memahami tugas dan fungsi kedua lembaga. ”Kenyataan ini terbukti dengan telah disetujuinya RAPBD Perubahan 2013 dalam paripurna yang terhormat ini melalui pendapat akhir Fraksi,” kata dia. Disamping itu sesuai dengan amanat Undang-undang No 32/2004 pasal 186 ayat (1), bahwa Raperda Rancangan APBD Perubahan Lampura Tahun 2013, akan disampaikan kepada Gubernur Lampung untuk dilakukan evaluasi.”Dalam kegiatan evaluasi tersebut tim anggaran pemerintah daerah dan Banang DPRD Lampura disarankan untuk ikut hadir. Sehingga yang menjadi catatan-catatan dalam evaluasi

rupiah... “Dengan begitu kami berharap perusahaan-perusahaan tadi memiliki komitmen untuk tidak melakukan PHK. Satu pihak aturan tersebut bisa meringankan perusahaan, terhadap tekanan

dari halaman 1

biaya yang naik, di lain pihak juga tidak ada PHK,” ujar Mahendra. Namun belum jelas mulai kapan aturan ini berlaku dan bagaimana mekanisme pemberian

tangani... “Ya kita mungkin hanya bisa melakukan koordinasi terhadap bulog.Kemudian,kita akan melakukan pembinaan terhadap pelaku usaha pembuatan tahu dan tempe yang notabene memerlukan bahan baku kedelai untuk mengetahui kendala yang terjadi,”tandasnya. Sebelumnya diberitakan Melemahnya Rupiah terhadap dolar tentunya akan mempengaruhi pula Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) yang

i n s e n t i f n y a. Ma h e n d ra mengatakan, Kementerian Perindustrian akan memberikan daftar perusahaan yang masuk dalam kategori lima sektor tadi. (dtk/een) dari halaman 1

ada di Kota Metro. Terlebih lagi jika UMKM tersebut menggunakan bahan baku produksi dari barang Impor. Nah, situasi ini harus di cermati pemerintah daerah sehingga UMKM yang ada tetap mampu bertahan dari hantaman krisis yang setiap saat dapat terjadi. Ketua Komisi II DPRD Kota Metro, Solehan mengakui bahwa dampak dari naiknya mata uang dolar terhadap rupiah dapat membuat situasi ekonomi terutama untuk pelaku usaha

lindungi... Sementara kemajuan ilmu pengetahuan, teknologi, telekomunikasi dan informatika juga turut mendukung perluasan gerak transaksi barang dan/atau jasa hingga melintasi batas-batas wilayah suatu negara,” ungkapnya. Melalui Undang Nomor 8 Tahun 1999 Tentang Perlindungan Konsumen (UUPK) merupakan suatu upaya perlindungan dan pemberdayaan terhadap konsumen, dimana salah satu upaya untuk mengimplementasikan UUPK ini adalah dengan membentuk Badan Penyelesaian Sengketa Konsumen (BPSK) di daerah. ”Dengan demikian keberadaan BPSK di daerah ini merupakan badan atau lembaga yang bertugas menangani dan menyelesaikan sengketa antara pelaku usaha dan konsumen melalui upaya konsoliasi, mediasi ataupun arbitrasi

tersebut dapat difahami dan ditindaklanjuti bersama,” ujarnya. Wabup juga meminta seluruh Kepala Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD), sebagai pengelola penerimaan daerah, agar dapat mengupayakan intensifikasi dan ekstensifikasi seluruh sumber pendapatan. Sehingga, target yang telah ditetapkan bisa tercapai dan sebagai pelaksana APBD, khususnya dalam pengeluaran anggaran belanja, agar selalu berpedoman ke prinsip efektif, efisien dan ekonomis. Perlu diketahui, lanjut Wabup, anggaran pendapatan merupakan target minimal yang harus dicapai, bahkan diharapkan over target. Sedangkan anggaran belanja yang disiapkan dalam APBD merupakan anggaran maksimal, karena itu dalam pelaksanaan belanja tidak harus habis sesuai anggaran yang tersedia.”Yang tidak kalah pentingnya adalah peningkatan kedisiplinan terhadap pelaksanaan pengelolaan keuangan daerah,”pungkasnya.(rid/een)

kecil mikro dan menengah mengalami kesulitan untuk usaha. “Dikota metro misalnya. Sejumlah pengusaha kecil menengah seperti pengusaha tempe dan tahu yang bahan bakunya menggunkan produk impor mengeluh sehingga mereka menyesuaikan harga terhadap hasil produksi usahanya. Namun tidak menutup kemungkinan, sejumlah pengusaha dapat gulung tikar, “ujarnya. (uno/een) dari halaman 1

diluar sistem peradilan,” ujarnya. Ditambahkan, BPSK Lambar itu diharapkan berperan aktif dalam menyelesaikan sengketa konsumen dengan prinsip cepat, mudah dan murah. Sehingga dapat menegakkan hak-hak konsumen dan memberikan kepastian hukum bagi konsumen yang dirugikan pelaku usaha atas pemanfaatan/pemakaian barang dan/atau jasa. “Disisi lain pelaku usaha juga dapat bertanggung jawab atas barang dan/atau jasa yang diproduksi atau di perdagangkannya, yang pada akhirnya dapat meningkatkan daya saing di daerah kita,” pintanya. Sementara itu, Kepala Dinas Koprindagsar Drs. Zukri Amin, MP mengatakan berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1999 tentang perlindungan konsumen, BPSK merupakan salah satu

lembaga peradilan yang ada di seluruh kota/kabupaten di Indonesia yang tugasnya menyelesaikan permasalahan konsumen di luar pengadilan umum. Menurutnya, ada beberapa fungsi BPSK diantaranya adalah menyelesaikan permasalahan konsumen dengan cara konsiliasi, mediasi dan arbitrase, melindungi hak konsumen, melaporkan ke penyidik umum apabila ada yang melanggar UU No. 8 Tahun 1999, menerima pengaduan apabila ada yang melanggar hak konsumen. “Melakukan pemeriksaan permasalahan konsumen, memanggil pelaku usaha yang melanggar aturan, dan menetapkan sanksi administrasi kepada pelaku usaha yang melanggar aturan UU tersebut.” (esa/een)


CMYK

12

PROMOTION Media Promosi

Lampung NewsPaper RABU, 28 Agustus 2013

CMYK


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.