LAMPUNG NEWSPAPER | JUMAT, 6 SEPTEMBER 2013

Page 1

CMYK

News Paper Lampung

Formasi PNS Baca Halaman 4-9 JUMAT, 6 September 2013

Koran Bisnis Pertama dan Terbesar di Lampung

Terbit 12 Halaman - Eceran Rp3.000

Pemadaman Listrik hingga 14 September

PLN Beri Kompensasi 10 Persen Biaya Tagihan

FOTO ALAM ISLAM/RADAR LAMPUNG

BANTU AIR BERSIH: Instruksi Walikota Bandarlampung, Herman HN agar PDAM dan Petugas Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Bandarlampung membantu warga yang kurang air bersih langsung jalankan. Nampak petugas BPBD Bandarlampung mendistribusikan air ke RT 15 Kelurahan Bumiraya, Kecamatan Bumiwaras, kemarin (5/9). Di kawasan tersebut, air PDAM sudah sekitar tiga hari tidak mengalir.

BANDARLAMPUNG – Masyarakat provinsi harus bersabar. Karena akhirakhir ini, PT PLN wilayah Lampung dipastikan akan melakukan pemadaman listrik, bisa secara menyeluruh maupun sebagian. Pemadaman listrik dijadwalkan hingga tanggal 14 September 2013, yakni selama masa pemeliharaan mesin tenaga pembangkit listrik. PT. PLN mengaku akan memberi ganti rugi kepada pelanggan atas terjadinya pemadaman listrik secara serentak di sistem kelistrikan interkoneksi Provinsi Lampung.

Dikatakan General Manager PT PLN Distribusi Lampung I Made Artha bahwa mulai dari periode 1-14 September 2013 sistem kelistrikan Lampung akan dikurangi bebannya. Dikarenakan PLTU Tarahan Unit 3 akan dilakukan pemeliharaan boiler, dan PLTP Ulubelu Unit 1 sudah jatuh tempo untuk menjalahi pemeliharaan tahunan. Sehingga kedua mesin tenaga listrik ini tidak dapat mensupply dan tidak dapat beroperasi selama pemeliharaan tersebut. Sementara itu, untuk kemampuan PLTA Way Besai tidak

maksimal karena berkurangnya debit air dan PLTA Batu Tegi diprioritaskan untuk pengairan. “Informasi saya, kita memang ingin berusaha sekali sampai tanggal 14 akan melakukan pemeliharaan, agar cepat normal hingga tidak ada pemadaman. Namun selama pemeliharaan itu tentu ada pengurangan beban, karena pemeliharaannya mencakup pemeriksaan keseluruhan komponen PLTP Ulunbelu unit 1 yang berdaya Baca. | PEMADAMAN | Hal. 2

Harga Elektronik Naik Suku Bunga KUR BRI Tak Berubah Sesuaikan Nilai Tukar Rupiah BANDARLAMPUNG – Distributor dan toko-toko elektronik di Lampung mulai menaikan harga barang impor sejak awal bulan September ini. Ini disebabkan melemahnya nilai tukar rupiah terhadap dolar AS. Memang, naiknya harga elektronik ini beresiko turunnya omzet penjualan.

Branch Manager Electrolux Bandarlampung Agus Setiawan mengatakan, pihaknya akan menaikan harga elektronik seperti kulkas, AC, vacum cleaner, dan barang impor elekronik lainnya. “Karena rupiah terus melemah, terpaksa kami segera menaikan harga sebesar 5 – 10 persen, jika tidak omset kita akan menurun

hingga 10 persen,” ucapnya. Tidak hanya omset saja yang menurun, yang pasti dengan kenaikan harga, dipastikan daya beli masyarakat pun ikut menurun. Meski Electrolux memiliki pabrik di Jakarta, untuk peralatan berasal dari Jepang.

BANDARLAMPUNG – Bank Rakyat Indonesia (BRI) melihat suku bunga Kredit Usaha Rakyat (KUR) tidak ada perubahan dari tahun sebelumnya. Meski saat ini ada perubahan perhitungan dari tajunan menjadi bulanan. Seperti suku bunga KUR untuk sektor kredit mikro dari 22 persen per tahun menjadi 0,95 persen per bulan dan 0,57 persen per bulan dari semula

13 persen untuk kredit ritel. Kepala Cabang BRI Telukbetung, Bandarlampung Anto Ariyanto mengatakan, bunga KUR tahun ini tidak berubah. “Bunga KUR tetap sama, tidak ada penurunan bunga,” ujar Anto. Dalam ketetapan bunga KUR sebesar 22 persen, bank menggunakan skema bunga berubah menurun (efektif rate). Sedangkan dalam bunga KUR yang

ditetapkan 0,95 persen per bulan, bank menggunakan skema bunga tetap (fix rate). “Tidak ada berubah. Kalkulasinya sama saja. Kalau dihitung-hitung akhirnya, besaran bunga yang dibayarkan debitur dengan bunga tetap sama dengan sebelumnya,” ujarnya. Anto mencontohkan pinjaman KUR sebesar Rp10 juta. Untuk skema bunga 0,95 persen,

simulasinya adalah debitor akan membayarkan bunga sebesar 0,95 persen dari Rp10 juta yaitu Rp95.000, ditambah dengan cicilan utang. Sedangkan untuk skema efektif rate yang sebesar 22 persen, debitor akan membayar bunga lebih besar di bulan pertama, yaitu Rp183.333, bulan Baca. | SUKU | Hal. 2

Baca. | HARGA | Hal. 2

Aksi Perambah Register 45

Rusak Mobil hingga Ancam Bunuh Jurnalis MESUJI - Aksi massa yang dilakukan perambah Register 45 Sungaibuaya, Mesuji menimbulkan kerugian materi maupun jiwa. Satu unit Toyota Kapsul LGX BE 2138 BT milik Susanto (53), warga RK 04/RT 10 Desa Muktikarya, Kecamatan Pancajaya, Kabupaten Mesuji, dirusak oleh kelompotan massa yang memblokir jalan lintas timur (Jalintim), Rabu (4/9) lalu. Pengrusakan itu bermula saat kendaraan yang dikemudikan Charles (26) dan ditumpangi Devi Susanti (25) tengah menuju Desa Muktikarya dari Polres Tulangbawang (Tuba). Kerumunan massa langsung

TURUT JADI KORBAN Aksi blokir jalintim oleh ribuan perambah Register 45 Sungaibuaya tidak hanya memutus arus lalu lintas, tetapi juga merusak mobil pribadi milik warga Mesuji.

Baca. | RUSAK | Hal. 2

FOTO SEGAN P.S.

Emas 24 Karat

Jual: Rp 524.000 Beli: Rp 514.500 Prakiraan Cuaca

Bandar Lampung Hujan Ringan

Suhu : 23 - 32 °C Kelembaban : 58 - 95 %

SUMBER BMKG

Kurs Us Dollar

Jual Beli

Rp 11,148.00 Rp 11,038.00


Berita Utama

2

Lebih Dinamis, Lebih Lampung

Jalan Rusak Dibiarkan KOTABUMI ­ Meskipun jlan penghubung antara Kelurahan Rejosari­Kelurahan Sribasuki Kecamatan Kotabumi Kabupaten Lampung Utara (Lampura) me­ rupakan akses penting untuk beberapa sekolah dasar, SMP dan MTs wilayah setempat, namun meskipun kondisinya hingga kini rusak belum juga mendapat per­ baikan. Padahal selain akses jalan bagi sejumlah sekolah, jalan ter­ sebut juga sangat padat lalulin­ tasnya. Berdasarkan pantauan, ada beberapa titik kerusakan dianta­ ranya depan MTs II Kotabumi, Depan SDN 1 Rejosari dan didepan pertokoan simpang empat menuju kantor kelurahan Sribasuki. Pada badan jalan terdapat lubang besar yang menganggu kelancaran arus lalu lintas. Sutarmi (45) warga setempat menuturkan, kerusakan yang terjadi sudah berlangsung cukup lama. ”Sangat menganggu kenyamanan kami yang selalu melintas dijalan tersebut,”ujarnya yang juga diamini oleh Sulaiman tetangga rumahnya Kamis (5/9). Menurutnya, jalan itu belum lama diperbaiki, tapi hanya per­ baikan seadanya.”Akibatnya, jalan kembali rusak, apalagi dijalan itu sering dilalui kendaraan besar seperti Truk dan Bis Antar Kota jurusan Negara Ratu dan Pakuon Ratu Kabupaten Way Kanan,”ung­

Suku... kedua sebesar Rp169.535, bulan ketiga Rp155.485, dan seterusnya. Besaran bunga tersebut akan terus menurun seiring berku­ rangnya nilai utang yang harus dibayar (sebagai faktor pengali variabel bunga). Dari perhitungan tersebut, total pengembalian pinjaman yang harus dibayar debitor ber­ sama bunganya dengan meng­ gunakan skema bunga flat 0,95 persen per bulan dan jangka waktu satu tahun adalah sebesar Rp11,14 juta. Sedangkan total pengembalian pinjaman yang harus dibayar debitor bersama bunganya dengan

Harga.... ’’Artinya walau sudah punya pabrik lemari es, mesin cuci, va­ cum cleaner, dan air conditioner untuk pasar domestik dan ekspor, tetapi 60 persen komponennya masih impor dari Korea Selatan,” jelasnya. Branch Manager Sanken So­ lihin mengatakan, Sanken me­ naikkan semua tipe produk sebesar 3­5 persen. “Kenaikan tidak terlalu besar hanya 3 sampai 5 persen saja. Meski harga dinaikkan, tidak akan berpengaruh terhadap pen­ jualan. Karena konsumen sudah biasa dengan kenaikan. Terlebih kebutuhan elektronik sangat pen­ ting, sebagai pelengkap rumah tangga,” tuturnya. Sama hal dengan Fajar Agung yang banyak menyediakan ke­ butuhan barang elektronok seperti, meja kerja, flasdisk, kursi kerja, computer, dan barang elektronik lainnya. “Kenaikan sebesar 5 – 10

kap wanita yang berprofesi penjual Bakso ini. Senada dikatakan Sulaiman (42), dirinya sangat terganggu setiap melintas di jalan Ahmad Akuan. Apalagi, akunya, hampir setiap hari dirinya mesti melintas dijalan tersebut.”Saya hampir setiap hari lewat dijalan iitu, karena kebetulan saya ber profesi sebagai tukang ojek diwilayah setempat ,”ujar lelaki perawakan tegap ini. Selanjutnya, Kedua warga ini meminta secepatnya, pihak terkait memperbaiki jalan Ahmad Akuan demi kenyamanan pengguna ja­ lan.”Karena didaerah itu banyak terdapat sekolah dasar, SMP bah­ kan MTS,”ujar Linda lagi. Terpisah, Kepala Dinas Pe­ kerjaan Umum (PU) Lampung Utara Hamartoni Ahadis melalui Kasi Pemeliharaan dan Pening­ katan Jalan Legiyono membe­ narkan atas kerusakan jalan di­ maksud. Tapi, pihaknya belum bisa memperbaikinya pada tahun 2013 ini. ”Untuk maslah Jalan ini pihak dinas PU memang telah memiliki rencana Anggaran melalui APBD tahun 2014 mendatang.Tahun depan akan kita anggarkan,”ujar Legiyono seraya menyebutkan, pada tahun 2013 ini, perbaikan jalan Jalan Ahmad Akuan tidak masuk dalam program prioritas. (sab/een)

lampung newsPaper jumat, 6 september 2013

Lokasi Debat Kandidat Pindah di Mapolres KOTABUMI­Atas dasar tata tertib (Tatib) DPRD Lampung Utara (Lampura) tentang ruang sidang paripurna tidak bisa digu­ nakan untuk kegiatan umum, maka dipastikan lokasi debat kandidat yang sebelumnya diren­ canakan dilaksanakan di aula DPRD sepertinya gagal digelar. “Kita hanya tunggu keputusan Badan Musyawarah (Banmus). “ ujar Sekretaris Dewan (Sekwan) Sjachrizal Adhar, kamis(5/9). Menurut dia, hingga dengan

sampai saat ini pihak banmus DPRD Lampura belum menggelar rapat terkait persoalan tersebut, dika­ renakan para anggota DPRD sedang melaksanakan reses.”Jadi belum ada rapat KPU juga memberita­ hukan kemarin (rabu, red) sore. Jadi waktunya mepet. Jadi dipastikan kecil peluang untuk menggunakan aula paripurna DPRD,”Sekwan. Sementara itu, anggota KPU Lampura Suheri, S.IP membe­ narkan jika pihak kemungkinan tidak akan menggunakan aula

sidang DPRD untuk pelaksanaan debat kandidat. “Untuk itu kini kita sedang mengkancah lokasi yang representatip untuk pelak­ sanaan debat kandidat yakni Aula Pemda atau Aula Mapolres Lam­ pura.”Kita akan koordinasikan dengan pihak lain terkait lokasi debat kandidat,” tambahnya. Sedangkan, Ketua Panwaslu Johansyah Mega didampingi Divisi Pengawasan Tedi Yunada, me­ ngatakan jika ruang sidang DPRD tak dapat digunakan maka pihak­

nya telah menyarankan untuk meminjam aula Mapolres terkait pelaksanaan debat Kandidat Ca­ lon Bupati dan wakil bupati Lam­ pura tesebut. “Selain untuk pe­ ngamanan dapat lebih terjamin, tidak ada aturan yang melarang kegiatan itu dilaksankan di Ma­ polres,” kata Johan. Ditambahkan Tedy Yunada agenda debat kandidat sangat rentan terjadinya gesekan­gesekan antar para pendukung pasangan calonkada. “Karena itu, sebaiknya

BAHAS MELEMAHNYA RUPIAH Anggota Komisi XI Fraksi PDIP Maruarar Sirait (kiri) bersama Menteri Keuangan (1998 -1998) yang juga Ketua DPP Partai Hanura Fuad Bawazier menjadi pembicara dalam diskusi Dialektika Demokras di Gedung Parlemen, Jakarta, Kamis (5/9). Diskusi ini membahas prihal menurunnya nilai mata uang Rupiah terhadap Dollar dihadapakan dengan kondisi perekonomian negara dan ancaman terhadap nasib rakyat.

Dari Halaman 1 menggunakan skema bunga efektif rate 22 persen per tahun dengan jangka waktu satu tahun adalah sebesar Rp11,19 juta. Selain itu dalam efektif rate, pokok (underlying) pembaginya adalah hari efektif kerja. Bunga KUR dengan skema fix rate sebesar 0,95 persen ini, menurut Anto, sangat cocok untuk debitor dengan jangka waktu kredit yang relatif singkat. “Bunga tetap ini kan hanya penyederhanaan bagi debitur yang ingin meminjam bunga jangka pendek 1 bulan, 3 bulan, dan 6 bulan. Biar tidak mumet,” tutupnya. (din/een)

Dari Halaman 1 persen, kami harus menaikan sesuai perintah dari pusat dan serentak kita lakukan sejak Senin (2/09),” ungkap Putu Manager ATK Fajar Agung. Dengan harga komoditas yang cenderung menurun terus, pas­ tinya market akan makin drop, dan yang pasti pangsa pasar hanya bias wait and see saja. Hartono Owner Hartono Audio pun turut menuturkan, kenaikan produk impor ini membuat pen­ jualannya pun ikut menurun. “Kami sudah menaikan harga sejak awal September sebesar 5 hingga 10 persen. Produk Audio yang kami jual hampil seluruhnya produk impor, dari distributor di Jakarta sudah menaikan harga, maka kami pun tidak mungkin jika tidak menaikan harga juga, nantinya keuntungan yang kami dapat hanya kecil,” tutupnya. (din/een)

FOTO TEDY KROEN/RAKYAT MERDEKA

Rohimat Ingatkan Kowala Jangan Buat Berita Provokatif KOTABUMI ­ Pelaksana tugas harian (Plh) Bupati Lampura Ro­ himat Aslan menghadiri Deklarasi Komunitas Wartawan Lampung Utara (Kowala) di Gedung Korpri Kotabumi Kamis (5/9) sekitar pu­ kul 9.00 Wib. Dalam kesempatan itu Rohimat meyampaikan hara­ pannya, kepada para wartawan Lampura untuk dapat menyajikan pemberitaan yang sifatnya tidak provokatif, sehingga menghindari dari munculnya potensi konflik dan meminta kepada seluruh ele­ men untuk menjaga Lampura agar tetap kondusif, memasuki masa

pemilihan umum kepala daerah (Pemilukada) 19 September 2013. “Saya sangat berharap kepada wartawan Lampura dapat me­ nyajikan pemberitaan yang sifat­ nya tidak provokatif, sehingga menghindari munculnya kon­ flik,”ujarnya. Pihaknya, menyam­ but baik adanya komunitas war­ tawan di Kabupaten setempat. ”Saya senang wartawan di sini (Lampura,red) solid, kebersamaan itu tetap dijunjung tinggi selama­ nya. Meskipun beda warna namun tetap satun tujuan yaitu keber­ samaan dalam berkarya,”terangnya.

Sementara itu Ketua umum Kowala, Mirza dalam sambutannya mengatakan bahwa berdirinya Kowala atas dasar komitmen ber­ sama,”Pada prinsipnya Kowala berdiri bukan suatu organisasi tandingan akan tetapi Kowala berdiri adalah bagian dari wadah organisasi wartawan yang ada sebelumnya di Lampura,”terang , Mirza Dijelaskannya, sesuai dengan motto Kowala “Kami hadir untuk menuju kebersamaan dalam ber­ karya”, artinya kebersamaan yang terjalin diharapkan menjadi tolak ukur menjadikan penilain yang

baik. ”Setiap orang itu selalu membutuhkan orang lain dida­ lamnya. Maka inilah yang terpatri dalam jiwa kami, meniatkan ke­ bersaman secara kekeluargaan,”­ jelasnya. Diharapkannya, Kowala ini ke depannya mampu menjem­ batani wartawan Lampura menjadi wartawan yang handal, berdedikasi juga professional di bidangnya,”Di daerah lain, setiap wartawan yang bekerja seperti di jajaran peme­ rintahan, perkumpulannya disebut sebagai kelompok kerja wartawan. Makanya, kami juga menggagas

Pemadaman.... besar,” ujarnya seusai hearing di komisi IV DPRD Provinsi lampung, Kamis (5/9). Ia memberitahukan, kondisi saat ini, sistem kelistrikan Lam­ pung hanya dipasok dari pem­ bangkit listrik lokal Lampung yakni PLTU Tarahan unit 4 PLTP Ulubelu unit 2, PLTG Tarahan dan beberapa PLTD sewa berskala ditambah transfer dri system interkneksi Sumbagsel debfabtotal 540 MW. Padahal kebutuhan listrik untuk Provinsi Lampung dari pukul 17.00­22.00 WIB berkisar 590 sampai 640 MW, untuk siang 470 MW. “Dengan kondisi devisit daya tersebut maka dilakukan peng­ urangan beban pada malam hari

terbentuknya komunitas wartawan lampura (Kowala, red),” tukasnya. Hadir dalam Deklarasi itu Wakil Bupati Lampura, Rohimat Aslan, Dandim 0412 Letkol Inf. Ayi Les­ mana, Kapolres Lampura AKBP Helmy Santika, Sekretaris Kabu­ paten Rifki Wirawan, Ketua Pe­ ngadilan Negeri Kotabumi, Ka rutan Kotabumi, Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lampura, Pengurus PWI Cabang dan KWRI Lampura, pengurus Kelompok Kerja Wartawan (Pokjawan) Way Kanan , serta ormas dan orpol diLampura. (sab/een)

Dari Halaman 1 berkisar 50 hingga 100 MW, se­ dangkan luar waktu beban puncak pengurangan disesuaikan dengan kondisi system Interkoneksi, Tran­ smisi dan pembangkitan di Lam­ pung,” katanya. Dalam masa pemeliharaan ini, kata dia, menyebabkan ter­ jadinya pemadaman bergilir di seluruh provinsi yang terinterko­ neksi dengan sistem Sumatera Selatan, Sumatera Barat, Riau, Jambi, Bengkulu dan Lampung (Sumbagselteng). “PLTU Tarahan Unit 3 dan PLTP Ulubelu unit 1 ini, merupakan salah satu penyuplai terbesar sistem kelistrikan yang ada di Lampung,” tuturnya. Kata dia, untuk meminimalisir

pemadaman PLN akan melakukan upaya dengan jangka menengah melalui percepatan penyelesaian pembangunan jaringan transmisi 150 KV jalur Marianan­Kayu Agung ­Gumawang­menggala­Seputih untuk memperkuat system Lam­ pung melalui jalur timur, sekaligus melistrik daerah Mesuji dan Di­ pasena yang diperkirakan ber­ operasi 2016. “Kami juga mempercepat pem­ bangunan PLTG Peaker (Pemikul beban puncak) sebesar 2x100 MW di Sribawono yang juga akan ber­ operasi 2016,” jelas dia. Dengan demikian, tambahnya, PLN akan memberikan kompen­ sasi kepada pelanggan atas ter­ jadinya pemadaman listrik secara

serentak di sistem kelistrikan interkoneksi Provinsi Lampung. Konpensasi tersebut berupa re­ duksi biaya beban sebesar 10 persen pada rekening listrik de­ ngan syarat pemadaman terjadi tiga kali dalam sehari atau lebih dari tiga jam. Berdasarkan surat keputusan Dirjen Listrik dan Pemanfaatan Energi (LPE) sebagai regulator yang membawahi PLN mengacu pada uu No.8 199 tentang per­ lindungan konsumen, yang meng­ atur soal konpensasi bagi pelang­ gan karena tidak terpebuhinya Tingkat Mutu Pelayanan (TMP) berupa reduksi biaya. “Konsumen yang menderita kerugian, memang sudah sepan­

Rusak... meminta pengemudi membuka kaca mobilnya. Karena ketakutan, permintaan perambah itu urung dilakukan dan akhirnya berujung dengan aksi memecah kaca mobil serta merusak menggunakan senjata tajam. Setelah puas merusak mobil, perambah akhirnya melepas mobil nahas tersebut. Pengemudi ken­ daraan langsung melaporkan pengrusakan itu ke Mapolres Mesuji. Devi Susanti menuturkan saat itu dirinya bersama teman lela­ kinya hendak pulang ke rumahnya di Desa Muktikarya. “Kami baru

memang dilaksanakan di Ma­ polres,”pungkas dia. Dihubungi terpisah Kapolres Lampura AKBP Helmi Santika mengatakan pihaknya siap memfa­ siltasi pelaksanaan debat kandidat jika memang diminta oleh pe­ nyelenggara pemilu.”Pada prin­ sipnya kita semua ingin pelak­ sanaan Pilkada Lampura berjalan sukses. Jadi jika memang di DPRD tak bisa digelar maka kami siap memfasilitasi kegiatan itu,”pungkas Helmi. (sab/een)

tasnya PLN membayar kompensasi kepada pelanggan atas pemada­ man massal tersebut. Mengingat pemadaman yang dilakukan lebih dari tiga jam kami memberikan kompensasi pembayaran listrik kepada pelanggan sebesar 10 persen dari total biaya beban,” katanya Menurutnya, pemadaman yang sudah direncanakan ini sama sekali tidak berpengaruh terjadinya kerusakan produk elektronik ma­ syarakat. “Saat penormalan tidak ada yang berubah dalam system ke­ listrikanm karena kami sudah memperhatikan kestabilan sistem yang menormalkan tegangan lis­ trik,” katanya. (res/een)

Dari Halaman 1 selesai mengurus pembuatan SKCK dan surat keterangan sehat di Menggala,” katanya, kemarin. Dengan perasaan takut, Devi bersama rekanya hanya bisa pas­ rah dan tidak bisa berbuat apa apa. “Saya cuma bisa menjerit sekuat tenaga, Mas,” ungkap alum­ nus Akademi Kebidanan ini. Susanto, ayahnda Devi, meng­ harapkan kepolisian bertindak tegas atas perbuatan perambah yang sudah meresahkan pengen­ dara yang melintas di Jalintim. “Saya memohon kepada Polri supaya tidak menunda penertiban para perambah di Register 45,”

tegasnya. Menurutnya, rentetan peng­ rusakan kendaraan dan berbagai fasilitas umum ini merupakan moment yang tepat untuk meng­ usir perambah dari kawasan hutan negara tersebut. “Yang resah bukannya mereka (p e­ rambah,red), tetapi masyarakat Mesuji,” katanya. Selain mobil, aksi perambah yang memblokir jalintim sebanyak dua kali dalam kurun waktu 24 jam telah merusak Pos Alba 5 yang berada di depan PT Tunas Baru Lampung; satu unit traktor; dan bak alat angkut air. Mereka

juga melempari sejumlah rumah warga dan tempat ibadah. Aksi perambah yang menjurus anarkis ini juga mengancam jur­ nalis, baik media cetak maupun elektronik, yang sedang melakukan tugas peliputan di depan mapolres setempat. Ketua Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia (IJTI) Lampung, Fe­ brianto Ponahan, mengatakan, pada aksi pemblokiran kedua sekira pukul 17.00 sejumlah jur­ nalis mendapatkan ancaman pembunuhan dari para perambah. “Awalnya, saat berada di depan kantor Mapolres Mesuji

ada se orang perambah me­ lem parkan batu ke arah wa rung. Melihat tin dakan itu, para jur­ nalis yang sebagian besar ada­ lah jurnalis televisi hendak me ngambil gam bar,” kata Fe­ brian, Kamis (5/9). Saat massa melihat jurnalis mengabadikan peristiwa itu, pu­ luhan perambah langsung me­ ngejar dengan membawa senjata api dan senjata tajam sambil berteriak bunuh. “Para jurnalis yang berada di lokasi pun langsung menyelamatkan diri dengan ber­ sembunyi di tempat yang dianggap aman,” katanya.

Akibat peristiwa tersebut, para jurnalis yang meliput yakni Johan (TVRI), Mustakim (stringer In­ dosiar), Agustinus Raharja (MNC TV), Rahman Wijayanto (stringer Metro TV), Supriyadi (stringer Trans7), Robi Aritonang (Bass Radio), dan Amrullah (Radar TV) mengalami trauma. “Sampai hari ini, mereka masih was was dan belum dapat melakukan aktivitas seperti biasa,” katanya. Terkait peristiwa tersebut, IJTI Lampung menyatakan sikap me­ ngutuk keras tindakan pengan­ caman dan intimidasi yang dila­ kukan massa perambah register

45 terhadap jurnalis yang sedang bekerja di Mesuji, Lampung. Kemudian meminta pihak Kepolisian mengusut kasus peng­ ancaman dan intimidasi tersebut secara hukum dan menangkap pelakunya. IJTI juga meminta agar pihak kepolisian untuk dapat melindungi jurnalis yang mela­ kukan peliputan di Mesuji, Lam­ pung. “Kami juga mengajak se lu­ ruh jurnalis di Lampung me­ ne n tang dan melawan semua bentuk aksi pengancam dan in ti mi dasi terhadap jurnalis,” pung kasnya. (gan/een)


lampung newsPaper jumat, 6 September 2013

business comunication

3

Sarana Promosi dan Komunikasi Bisnis

BSD Perluas Pembangunan Perumahan BANDARLAMPUNG - PT Tri Windu Kencana Abadi telah melakukan perluasan pem­ bangunannya, developer yang setelah sukses mendirikan perumahan Bumi Sukarame Damai (BSD) di Jalan P Sabesi No 88 Sukabumi tersebut. Kini pihaknya akan bangun lagi sebanyak 52 unit ditahap pembangunan keduanya. “Kami telah lakukan tahap perluasan pembangunan, pa­ salnya, tahap pembangunan pertama Perumahan Bumi Sukabumi Damai telah habis terjual semua. “Stok habis, maka kami lakukan pembangunan tahap kedua,” terang Marketing Perumahan Bumi Sukarame Damai Jemi kepada Lampung NewsPaper, kemarin (8/9).

KJM Banjir Order Jual 10 Truk Pasir sehari BANDARLAMPUNG – Pertum­ buhan sektor pembangunan pro­ perty di Lampung yang semakin meroket, membuat Karimun Jaya Matrial (KJM) kebanjiran order. Seperti salah satu produk pasir miliknya yang dibeli dari Lampung Tengah laris dijual 10 rit (truk) perhari. Dengan kenaikan bahan bakar minyak beberapa waktu lalu, harga yang ditawarkan juga meningkat, yang semula harga satu rit pasir dijualnya senilai Rp500 ribu kini KJM membanderol sebesar Rp600 ribu per rit. Kendati demikian, pelanggan tetap menjumpai in­ dustry material yang sudah berdiri

sejak 2005 silam tersebut, sebab pelayanan yang diberikan sangat cepat dan ramah terhadap kon­ sumen. “Memang permintaan akan bahan material seperi pasir sangat cukup tinggi, ini akibat dari ba­ nyaknya pembangunan di Lam­ pung baik pembangunan dari pihak pemerintah maupun pe­ rusahaan swasta,” terang Pemilik KJM Selamet, saat ditemui Lam­ pung NewsPaper, Kamis (5/9). Lebih dalam, diungkapkannya, kenaikan bahan baku pemba­ ngunan (pasir.Red) ini tak me­ ngurangi jatah produk yang distoknya, apalagi menyurutkan

daya tarik pembeli. “Naiknya harga seratus ribu lebih mahal dari biasanya, tak membuat surutnya minat konsumen untuk memesan pasir. Dimana setiap saya stock seharinya selalu habis, jadi kita disuplly setiap hari,” tuturnya. Tak hanya menjual pasir, lanjut selamet, pangkalan industry pro­ duk material ini juga menyediakan bahan bahan yang diperlukan untuk pembangunan gedung dan rumah. Seperti batu split dan batu bata yang juga masih laris manis dipasaran produk material. Ditanya soal harga, Selamet menbeberkan, untuk batu Split dijualnya seharga Rp1,2 juta/rit.

Sedangkan batu bata, yang terdiri dari tiga pilihan yaitu, batu bata Peringsewu, Palembang, dan batu bata Bandarlampung masing masing dibanderol berbeda beda. Dimana untuk batu bata Pringsewu harganya hanya Rp350 ribu, batu bata dari Palembang yang ben­ tuknya kotak balok senilai Rp600 ribu. Sementara untuk batu bata asal Bandarlampung harganya lebih murah yakni, Rp300 ribu. “Dengan harga tersebut saya jualnya per seribu unit,” tandasnya seraya mengatakan bagi konsumen yang ingin memesan varian batu split dan pasir akan dilayaninya sesuai sesuai keinginan.(asw/res)

Dia melanjutkan, perluasan pembangunan yang kedua ini tengah disiapkan tiga tipe perumahan diantaranya tipe 40, 48, dan 65. Dari ketiga tipe tersebut, untuk tipe 40/90 akan dibangun sebanyak 24 unit sedangkan tipe 48/120 diba­ ngun sebanyak 22 unit dan tipe 65/130 akan dibangun sebanyak 6 unit. Lanjutnya, banyaknya per­ mintaan akan perumahan yang tengah kami siapkan membuat kami harus segera membangun perumahan tahap kedua ini, pasalnya, belum dibangunnya perumahan tahap kedua Bumi Sukarame Damai ini sudah banyak konsumen yang me­ lakukan inden. “Konsumen sudah banyak

yang inden mas, total indenan­ nya sudah mencapai 30 orang, maka dari itu kami harus ber­ gegas bangun, untuk meme­ nuhi permintaan para kon­ sumen,” paparnya. Ia menambahkan, harga yang ditawarkan memang cukup ber­ saing, berkisar antara Rp300 jutaan, dengan menjanjikan perumahan yang tentunya men­ jadi idaman para konsumen, seperti halnya menciptakan perumahan aman, nyaman serta asri. “Tentunya konsumen akan semakin puas dengan apa yang telah kami berikan, itu semua terbukti dengan banyaknya kon­ sumen yang telah membeli perumahn di Bumi Sukarame Damai ini,” tuntasnya. (asw/din)

September Ceria, Center Point Heboh BANDARLAMPUNG – Center Point kembali memberikan program spektakuler. Bertajuk September Ceria, promo heboh yang dihadirkan untuk pelanggan setiannya ini tak tanggung­tanggung, pasalnya hampir seluruh produk diberikan potongan harga 50 persen. “Promo yang kami diberikan tidak hanya saat hari besar, liburan, ataupun hari raya. Melainkan, setiap bulan kami ingin selalu hadirkan promo guna beri pelayanan terbaik kami, khususnya untuk pelanggan setia,” ungkap Manager Center Point Bandar­ lampung Theodhorus Eduard Widjojo, kemarin. September Ceria bersama Center Point kategori youth, diantaranya yakni produk Chic Girl, Heath, Ninety Degree, C2, dan produk lainnya. Katergori lainnya yakni program diskon Jusami plus 20 persen, yang dimiliki, J­Rep, Avenue, Bliss Maternity,

Otha, Novel mice, Colours In, Hipofant, dan Lamia Bella. “Tidak ada persyaratan khusus untuk mendapatkan promo tersebut, cukup datang dan melakukan pembelian, promo sudah dapat dinikmati konsumen Center Point,” katanya. Ia menuturkan tujuannya mengadakan gelaran diskon ini, sebagai betuk pelayanan Ceter Point kepada pelanggan setia agar merasa puas saat berbelanja di Center Point. “Selain itu, agar konsumen juga menge­ tahui dimana layaknya cari barang murah dan berkualitas, yang tidak hanya mem­ berikan saat saat moment hari besar saja. Akan tetapi setiap bulannya, bahkan hampir disetiap harinya Center Point tetap menawarkan beragam diskon me­ narik,” tutupnya mengakhiri perbincangan. (din/res)


pengumuman pengadaan CPNSD

lampung newsPaper jumat, 6 september 2013

4

PENGUMUMAN BERSAMA PENGADAAN CPNSD PEMERINTAH PROVINSI LAMPUNG DAN PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA SE-PROVINSI LAMPUNG TAHUN 2013 UNTUK PELAMAR UMUM DAN SELEKSI HONORER KATEGORI II Nomor : 800/1936/II.09/2013 tanggal 5 September 2013 Nomor : 871/971/LTD-3/02/2013 tanggal 5 September 2013 Nomor : 800/746/III.04/2013 tanggal 5 September 2013 Nomor : tanggal 5 September 2013 Nomor : 800/473/III.03/TB/2013 tanggal 5 September 2013 Nomor : 800/498/III.12-WK/2013 tanggal 5 September 2013 Nomor : 800/325/IV.03/2013 tanggal 5 September 2013 Nomor : 800/1131/iv.04/2013 tanggal 5 September 2013 Nomor : 810/229/02.6/2013 tanggal 5 Septembe 2013 PENGUMUMAN BERSAMA PENGADAAN CPNSD PEMERINTAH PROVINSI LAMPUNG:DAN PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA Nomor 800/001-PB/II.09/2013 tanggal 5 September 2013 SE-PROVINSI LAMPUNG TAHUN 2013 UNTUK PELAMAR UMUM DAN SELEKSI HONORER KATEGORI II

Nomor Nomor Nomor Nomor Nomor Nomor Nomor Nomor Nomor

: : : : : : : : :

800/1936/II.09/2013 tanggal 5 September 2013 871/971/LTD-3/02/2013 tanggal 5 September 2013 800/746/III.04/2013 tanggal 5 September 2013 tanggal 5 September 2013 800/473/III.03/TB/2013 tanggal 5 September 2013 800/498/III.12-WK/2013 tanggal 5 September 2013 800/325/IV.03/2013 tanggal 5 September 2013 800/1131/iv.04/2013 tanggal 5 September 2013 810/229/02.6/2013 tanggal 5 Septembe 2013

TENTANG

PENERIMAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL DAERAH DI LINGKUNGAN PEMERINTAH PROVINSI LAMPUNG DAN PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA SE-PROVINSI LAMPUNG FORMASI TAHUN 2013 UNTUK PELAMAR UMUM DAN TENTANG 4. Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai Pegawai Negeri Sipil/Anggota TNI/Anggota Polri, atau SELEKSI TENAGA HONORER KATEGORI II diberhentikan tidak dengan hormat sebagai pegawai swasta. Dan Nomor : 800/001-PB/II.09/2013 tanggal 5 September 2013

5. Tidak berkedudukan sebagai Pegawai Negeri Sipil atau Calon Pegawai Negeri Sipil. 6. Berkelakuan baik. 7. Sehat Jasmani dan rohani. 8. Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia atau negara lain yang ditentukan oleh pemerintah. 9. Bersedia melepaskan jabatan dan/atau keluar sebagai anggota partai politik pada saat dinyatakan lulus/diangkat sebagai CPNSD, dengan membuat pernyataan tertulis diatas materai yang diketahui oleh ketua pengurus partai politik yang bersangkutan. 10. Berusia serendah-rendahnya 18 (delapan belas) tahun dan paling tinggi a. 35 (tiga puluh lima) tahun pada 31 Desember 2013. b. 40 (empat puluh) tahun pada 31 Desember 2013 bagi yang bekerja pada instansi Pemerintah lembaga Swasta yang berbadan hukum yang menunjang kepentingan nasional secara terus menerus paling kurang 5 (lima) tahun pada tanggal 17 April 2002, sampai dengan 31 Desember 2013 s/d 1 Januari 2014 (16 tahun 9 bulan).

Pemerintah Provinsi Lampung dan Pemerintah Kabupaten/Kota se-Provinsi Lampung TENTANG PENERIMAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL DAERAH DI kepada LINGKUNGANmasyarakat untuk mengikuti test/ujian memberikan kesempatan PEMERINTAH PROVINSI LAMPUNG DAN PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA SE-PROVINSI LAMPUNG FORMASI TAHUN 2013 UNTUK PELAMAR UMUM DAN CalonIIPegawai Negeri Sipil Daerah, TENTANG SELEKSI TENAGAseleksi HONORER KATEGORI Formasi Tambahan Tahun 2013 Untuk Pelamar Umum dan Pemerintah Provinsi Lampung dan Pemerintah Kabupaten/Kota se-Provinsi Lampung memberikan kesempatan kepada masyarakat untuk mengikuti test/ujian seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil Daerah, Formasi Tambahan Tahun 2013 Untuk Pelamar Umum dan Seleksi Seleksi Honorer Kategori 2,Honorer dengan ketentuan sebagai berikut : Kategori 2, dengan ketentuan sebagai berikut : A. FORMASI UMUM Berdasarkan surat Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi perihal Persetujuan Rincian Formasi CPNSD Tahun 2013 Untuk Pelamar Umum : 1. Provinsi Lampung Nomor : R/135.F/M.PAN-RB/08/2013 tanggal 28 Agustus 2013 2. Kota Metro Nomor : R/015.F/M.PAN-RB/08/2013 tanggal 21 Agustus 2013

3. Kabupaten Lampung Barat Nomor : R/070.F/M.PAN-RB/08/2013 tanggal 21 Agustus 2013

4. Kabupaten Tanggamus Nomor : R/155.F/M.PAN-RB/08/2013 tanggal 28 Agustus 2013 5. Kabupaten Tulang Bawang Nomor : R/016.F/M.PAN-RB/08/2013 tanggal 21 Agustus 2013

6. Kabupaten Way Kanan Nomor : R/014.F/M.PAN-RB/08/2013 tanggal 21 Agustus 2013 7. Kabupaten Pesawaran Nomor : R/136.F/M.PAN-RB/08/2013 tanggal 28 Agustus 2013 8. Kabupaten Mesuji Nomor : R/137.F/M.PAN-RB/08/2013 tanggal 28 Agustus 2013 9. Kabupaten Pesisir Barat Nomor : R/138.F/M.PAN-RB/08/2013 tanggal 28 Agustus 2013

I. PERSYARATAN UMUM 1. Warga Negara Indonesia (WNI) 2. Mempunyai jenjang pendidikan, kecakapan, keahlian/jurusan yang sesuai/relevan dengan kebutuhan formasi yang tersedia. 3. Tidak pernah dihukum penjara atau kurungan berdasarkan keputusan pengadilan yang telah mempunyai kekuatan hukum tetap karena melakukan suatu tindak pidana kejahatan. 4. Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai Pegawai Negeri Sipil/Anggota TNI/Anggota Polri, atau diberhentikan tidak dengan hormat sebagai pegawai swasta. 5. Tidak berkedudukan sebagai Pegawai Negeri Sipil atau Calon Pegawai Negeri Sipil. 6. Berkelakuan baik. 7. Sehat Jasmani dan rohani. 8. Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia atau negara lain yang ditentukan oleh pemerintah. 9. Bersedia melepaskan jabatan dan/atau keluar sebagai anggota partai politik pada saat dinyatakan lulus/diangkat sebagai CPNSD, dengan membuat pernyataan tertulis diatas materai yang diketahui oleh ketua pengurus partai politik yang bersangkutan. 10. Berusia serendah-rendahnya 18 (delapan belas) tahun dan paling tinggi a. 35 (tiga puluh lima) tahun pada 31 Desember 2013. b. 40 (empat puluh) tahun pada 31 Desember 2013 bagi yang bekerja pada instansi Pemerintah lembaga Swasta yang berbadan hukum yang menunjang kepentingan nasional secara terus menerus paling kurang 5 (lima) tahun pada tanggal 17 April 2002, sampai dengan 31 Desember 2013 s/d 1 Januari 2014 (16 tahun 9 bulan). II. TATA CARA DAN SYARAT MELAMAR 1. Lamaran dikirim melalui Kantor Pos.

II. TATA CARA DAN SYARAT MELAMAR 1. Lamaran dikirim melalui Kantor Pos. 2. Lamaran ditulis tangan dengan tinta hitam dan ditanda tangani sendiri oleh pelamar yang ditujukan kepada Ketua Panitia Penerimaan CPNSD tempat melamar masingmasing dengan mencantumkan identitas/biodata : Nama, tempat/tanggal lahir, nama jabatan yang dilamar sesuai dengan formasi yang ada pada lampiran Pengumuman ini, pendidikan terakhir dan alamat tempat tinggal secara lengkap (Jalan, RT/RW, Kelurahan/Desa, Kabupaten/Kota, Provinsi dan Nomor Telepon/HP), dengan melampirkan: a. Foto Copy sah Ijazah dan Transkrip Nilai yang telah dilegalisir 1 (satu) lembar yang sesuai dengan kualifikasi pendidikan yang dibutuhkan (surat keterangan lulus tidak berlaku) ; b. Foto copy KTP atau SIM yang masih berlaku. c. Pas photo terbaru berwarna ukuran 4 x 6 cm sebanyak 4 lembar (ditulis nama dibelakang photo); d. Bagi yang usianya lebih dari 35 tahun sampai dengan 40 tahun dan mempunyai masa pengabdian pada Instansi Pemerintah/Lembaga Swasta yang berbadan hukum sesuai dengan PP Nomor 11 Tahun 2002, harus melampirkan foto copy sah surat keputusan/bukti pengangkatan pertama sampai dengan terakhir. (dilegalisir oleh instansi yang mengeluarkan). e. Melampirkan amplop/sampul warna putih ukuran 10 x 22 cm yang telah ditulis nama dan alamat pelamar yang bersangkutan secara lengkap yang mudah dihubungi kantor pos terdekat (tuliskan kode pos), Nomor Telepon/HP serta ditempel perangko Rp. 3.000,- (tiga ribu rupiah) yang akan digunakan untuk memberikan jawaban oleh panitia penyelenggara kepada pelamar. f. Surat pernyataan tidak menggunakan Joki (contoh surat terlampir) g. Stopmap folio 1 (satu) buah ditulis nama dan alamat lengkap, pendidikan/jurusan/program studi secara jelas. h. Warna Stop Map untuk masing-masing jabatan/pekerjaan: - Tenaga Guru : Warna Hijau - Tenaga Kesehatan : Warna Kuning - Tenaga Teknis : Warna Merah 3. Surat Lamaran berikut lampirannya, dimasukkan kedalam amplop tertutup berukuran 29,5 x 39,5 cm dan pada pojok kiri atas ditulis alamat, jurusan/program study dan nama jabatan yang dilamar ditulis secara lengkap (alamat yang mudah


pengumuman pengadaan CPNSD

5

dihubungi dan jika ada nomor telepon/HP yang dapat dihubungi), selanjutnya dikirimkan kepada KETUA PANITIA PENERIMAAN CPNSD PROVINSI/KABUPATEN/KOTA TEMPAT MELAMAR MASING-MASING, melalui kantor pos (dengan menggunakan layanan perlakuan khusus (PERLAKSUS) yaitu : ) ) ) ) ) ) ) ) )

Provinsi Lampung Kabupaten Pesawaran Kabupaten Tanggamus Kabupaten Way Kanan Kabupaten Tulang Bawang Kabupaten Lampung Barat Kabupaten Mesuji Kabupaten Pesisir Barat Kota Metro

: : : : : : : : :

PO.BOX PO.BOX PO.BOX PO.BOX PO.BOX PO.BOX PO.BOX PO.BOX PO.BOX

5001 5002 5003 0001 0002 0003 0004 0005 1000

5. Bersedia menjadi pelatih olahraga sesuai dengan kompetensi keolahragaan yang dipersyaratkan, dibuktikan dengan Surat Pernyataan dari yang bersangkutan. 6. Memiliki kecakapan, keahlian dan keterampilan sebagai pelatih olahraga, yang dibuktikan dengan fotocopy sah sertifikat/piagam kepelatihan yang dikeluarkan oleh induk organisasi cabang olahraga atau lembaga yang membidangi keolahragaan. 7. Memiliki integritas dan komitmen pada bidang olahraga yang dinyatakan dalam surat keterangan dari lembaga/organisasi olahraga yang berwenang. 8. Surat lamaran ditulis tangan dengan tinta hitam dan ditanda tangani sendiri oleh pelamar ditujukan kepada Ketua Panitia Penerimaan CPNSD Provinsi Lampung dan diantar langsung ke Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi Lampung, dengan melampirkan : a. Fotocopy ijazah terakhir dan transkrip nilai yang telah dilegalisir. b. Pas photo terbaru ukuran 4 x 6 cm sebanyak 4 lembar (tulis nama dibelakang photo). c. Stopmap folio 1 (satu) buah warna coklat ditulis nama dan alamat lengkap. d. Melampirkan fotocopy sertifikat/piagam/surat keterangan tentang prestasi yang dicapai yang disahkan oleh pengurus daerah atau induk organisasi cabang olahraga yang ditekuni

Contoh : Kepada Yth. Ketua Panitia Penerimaan CPNSD Provinsi Lampung di Bandar Lampung PO.BOX 5001 ____________________________________ Kepada Yth. Ketua Panitia Bersama Penerimaan CPNSD Kabupaten Mesuji Di Mesuji PO.BOX 0004

4. Catatan tentang legalisasi/pengesahan STTB/Ijazah: a. Untuk Ijazah yang diakui/dihargai adalah ijazah yang diperoleh dari sekolah/perguruan tinggi negeri dan/atau ijazah yang diperoleh dari sekolah atau perguruan tinggi swasta yang telah terakreditasi dan/atau telah mendapat izin penyelenggaraan dari Menteri yang bertanggung jawab dibidang pendidikan nasional atau pejabat lain yang berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku berwenang menyelenggarakan pendidikan. b. Untuk Ijazah yang diperoleh dari sekolah/perguruan tinggi swasta setelah berlakunya keputusan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 184/U/2001 tentang pedoman pengawasan pengendalian dan pembinaan program diploma, sarjana dan pasca sarjana di perguruan tinggi, yang belum tercantum izin penyelenggaraan dari Departemen Pendidikan Nasional harus melampirkan surat keterangan/pernyataan dari Pimpinan Perguruan Tinggi yang menyatakan bahwa Fakultas/Jurusan yang bersangkutan telah mendapat izin penyelenggaraan dari Departemen Pendidikan Nasional, dengan menyebutkan nomor dan tanggal keputusannya. c. Untuk Ijazah yang diperoleh dari sekolah/perguruan tinggi luar negeri harus mendapat penetapan penyetaraan dari Panitia Penilai Ijazah luar negeri Departemen Pendidikan Nasional. Khusus dibidang keagamaan, penetapan penyetaraan dilakukan oleh panitia penilai ijazah luar negeri departemen agama, dan dibidang kesehatan penetapan penyetaraan dilakukan oleh panitia penilai ijazah luar negeri departemen kesehatan.

V. B. PERSYARATAN BAGI PENYANDANG CACAT 1. Terhadap penyandang cacat yang melebihi usia 35 (tiga puluh lima) tahun dapat dilakukan, apabila telah mempunyai pengabdian di instansi yang menunjang kepentingan nasional dan atau daerah secara terus menerus paling kurang 5 (lima) tahun pada tanggal 17 April 2002, serta tidak boleh melebihi usia 40 (empat puluh) tahun saat pengangkatan sebagai Calon Pegawai Negeri Sipil per31 Desember 2013. 2. Memiliki pendidikan formal minimal SLTA atau yang sederajat, yang dibuktikan dengan ijazah/Surat Tanda Tamat Belajar dan dilegalisir oleh Dinas Pendidikan setempat, 3. Memiliki surat keterangan dari Instansi/lembaga yang menyatakan tentang cacat yang diderita merupakan cacat tetap dan tidak bisa disembuhkan. 4. Surat lamaran ditanda tangani sendiri oleh pelamar ditujukan kepada Ketua Panitia Penerimaan CPNSD Provinsi Lampung dan diantar langsung ke Dinas Sosial Provinsi Lampung, dengan melampirkan : a. Fotocopy ijazah terakhir dan transkrip nilai yang telah dilegalisir b. Pas photo terbaru ukuran 4 x 6 cm sebanyak 4 lembar (tulis nama dibelakang photo). c. Stopmap folio 1 (satu) buah warna coklat ditulis nama dan alamat lengkap. d. Melampirkan surat keterangan dari Instansi/lembaga yang menyatakan tentang cacat yang diderita merupakan cacat tetap dan tidak bisa disembuhkan

5. Khusus untuk pelamar pada Kabupaten Pesisir Barat dan Kabupaten Mesuji pendaftaran melalui on-line beralamat www.pesisirbaratkab.go.id (Kabupaten Pesisir Barat) dan www.cpns.mesujikab.go.id (Kabupaten Mesuji) serta mengirimkan berkas lamaran melalui Kantor Pos yang disertai dengan bukti pendaftaran on-line. III. WAKTU PENDAFTARAN DAN PEMANGGILAN PESERTA 1. Pelamar memasukkan berkas lamaran melalui kantor pos, dimulai tanggal 6 September s/d 25 September 2013 berdasarkan cap stempel pos. 2. Bagi pelamar yang memasukkan berkas lamarannya sebelum tanggal 6 September 2013 atau sesudah tanggal 25 September 2013 cap stempel pos, maka lamaran tersebut ditolak dan dianggap tidak memenuhi syarat. 3. Pelamar yang memenuhi persyaratan, akan diberikan Nomor Tanda Peserta Ujian yang akan dikirim via pos mulai 20 September s/d 15 Oktober 2013. 4. Bagi Pelamar yang belum menerima surat jawaban atau belum menerima Tanda Peserta Ujian sampai dengan tanggal 15 Oktober 2013 agar menghubungi Sekretariat Panitia dengan alamat Badan Kepegawaian Daerah masing-masing Pemerintah Provinsi/Kabupaten/Kota tempat melamar dengan menunjukkan bukti tanda terima pengiriman berkas lamaran pada tanggal 16 s/d 17 Oktober 2013 pukul 08.00 s/d pukul 16.00 WIB. Sebelum dan/atau sesudah waktu tersebut tidak akan dilayani. 5. Bagi pelamar yang telah menerima balasan dari panitia (menerima tanda peserta ujian) yang datanya terdapat kesalahan dan/atau dalam lembar tanda peserta ujian agar melakukan perbaikan ke masing-masing tempat dimana pelamar mendaftar pada tanggal 18 s/d 19 Oktober 2013. 6. Berkas lamaran yang masuk menjadi hak panitia.

IV. WAKTU, TEMPAT DAN MATERI UJIAN 1. Test/ujian akan dilaksanakan pada tanggal 3 November 2013 dimulai pukul 08.30 WIB sampai dengan selesai. 2. Tempat test/ujian dilaksanakan dilokasi yang akan ditentukan/diumumkan melalui pengumuman bersama oleh masing – masing panitia daerah. 3. Jenis Materi Ujian berupa Tes Kompetensi Dasar (TKD) terdiri dari: a. Tes Wawasan Kebangsaan. b. Tes Intelegensi Umum dan c. Tes Karakteristik Pribadi. 4. Pada saat pelamar mengikuti test/ujian, diharuskan membawa : a. Tanda Peserta Ujian Asli, b. KTP/SIM Asli, c. Pensil 2B yang dapat diolah komputer, d. Karet Penghapus, e. Rautan/Peruncing pensil, f. Alas untuk menulis. V. KHUSUS PELAMAR PELATIH OLAHRAGA DARI ATLET BERPRESTASI DAN PENYANDANG CACAT V. A. PELAMAR PELATIH OLAHRAGA DARI ATLET BERPRESTASI Persyaratan bagi pelamar pelatih olahraga dari Atlet berprestasi selain persyaratan yang terdapat pada poin 1 (persyaratan umum), juga ditambah syarat-syarat sebagai berikut : 1. Terhadap pelatih olahraga dari Atlet berprestasi yang melebihi usia 35 (tiga puluh lima) tahun dapat dilakukan, apabila telah mempunyai pengabdian di instansi yang menunjang kepentingan nasional secara terus menerus paling kurang 5 (lima) tahun pada tanggal 17 April 2002, serta tidak boleh melebihi usia 40 (empat puluh) tahun saat pengangkatan sebagai Calon Pegawai Negeri Sipil per-31 Desember 2013. 2. Memiliki prestasi nyata dengan medali baik di tingkat nasional maupun internasional, pada : a. Asean Games atau Olimpiade/Para Olimpic, minimal Juara III/Medali Perunggu, b. Pekan olahraga SEA Games/Para Games, minimal Juara II/Medali Perak, c. Pekan Olahraga Nasional (PON)/Pekan Olahraga Cacat Nasional (PORCANAS), sebagai juara I/Medali Emas. Yang dibuktikan dengan piagam/sertifikat atas prestasinya yang dikeluarkan oleh Lembaga/induk organisasi olahraga yang berwenang. 3. Event kejuaraan/kegiatan keolahragaan diluar tersebut pada point b tidak termasuk dalam ketentuan persyaratan ini, 4. Memiliki pendidikan formal minimal SLTA atau yang sederajat, yang dibuktikan dengan ijazah/Surat Tanda Tamat Belajar dan dilegalisir oleh Dinas Pendidikan setempat,

lampung newsPaper jumat, 6 september 2013

VI. FORMASI Jumlah formasi dan lowongan jabatan/kualifikasi pendidikan yang akan diterima oleh masing-masing Pemerintah Provinsi, Kabupaten/Kota adalah sebagaimana tercantum dalam daftar lampiran pengumuman ini dan merupakan bagian yang tidak terpisahkan. B. SELEKSI / TEST HONORER KATEGORI II Sesuai dengan surat Edaran Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor SE/10/M.PAN-RB/08/2013 tanggal 21 Agustus 2013 tentang Jadwal Pelaksanaan Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil maka : 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15.

Provinsi Lampung; Kota Metro; Kabupaten Lampung Barat; Kabupaten Tanggamus; Kabupaten Tulang Bawang; Kabupaten Way Kanan; Kabupaten Pesawaran; Kabupaten Mesuji; Kabupaten Lampung Tengah; Kabupaten Lampung Selatan; Kabupaten Tulang Bawang Barat; Kabupaten Pringsewu; Kabupaten Lampung Timur; Kabupaten Lampung Utara; Kota Bandar Lampung.

akan mengadakan seleksi test Tenaga Honorer K II dengan ketentuan sebagai berikut : 1.

2. 3. 4. 5. 6. 7.

Peserta seleksi Honorer Kategori II adalah yang tercantum dalam listing yang telah ditetapkan oleh Badan Kepegawaian Negara. Daftar listing dapat dilihat pada masing – masing Badan Kepegawaian Daerah Propinsi/Kabupaten/Kota mulai minggu ketiga September 2013. Pemberian dan Penyampaian Nomor Test Tenaga Honorer Kategori II mulai minggu ke 3 September sampai dengan minggu ke 2 Oktober. Penetapan tempat Test dan pengelompokan menurut jenjang pendidikan yaitu S1/DIV, S2, S3 dan D3, D2, D1, SLTA serta SLTP dan SD (sesuai tipe soal berdasarkan listing BKN) oleh masing – masing panitia daerah minggu ke empat September 2013. Materi ujian Tenaga Honorer Kategori II meliputi Test Kompetensi Dasar dan Test Kemampuan Bidang. Pelaksanaan Ujian Tenaga Honorer Kategori II dilaksanakan tanggal 3 November 2013 mulai pukul 8.30 WIB sampai dengan selesai. Tempat dan lokasi ujian akan diumumkan melalui pengumuman bersama. Pada saat mengikuti tes/ujian peserta diharuskan membawa : a. Tanda Peserta Ujian Asli, b. KTP/SIM Asli, c. Pensil 2B yang dapat diolah komputer, d. Karet Penghapus, e. Rautan/Peruncing pensil, f. Alas untuk menulis.

C. LAIN-LAIN. a. Pelaksanaan Test untuk pelamar umum dan tenaga Honorer Kategori II menggunakan sistem Lembar Jawaban Komputer, b. Tempat pelaksanaan ujian bagi pelamar umum terpisah dengan test/seleksi Tenaga Honorer K2 sesuai pengaturan oleh masing – masing panitia daerah. c. Pengolahan Lembar Jawaban dilakukan dengan sistem Komputerisasi. d. Pengumuman hasil ujian pelamar umum dan seleksi Tenaga Honorer Kategori II pada Bulan Desember 2013 e. Khusus kepada Calon peserta test/seleksi Tenaga Honorer Kategori II untuk dapat aktif melihat pengumuman terkait pelaksanaan test/seleksi dimaksud pada masing – masing Sekretariat Panitia di masing – masing daerah pada Badan Kepegawaian Daerah Propinsi/Kabupaten/.Kota. Demikian untuk maklum.

Dikeluarkan di Bandar Lampung Pada Tanggal 2013


pengumuman pengadaan CpnSd

6

PEMERINTAH PROVINSI LAMPUNG Nama jaBataN tENaGa KESEHataN 1. DOKTER UMUM 2. PERAWAT 3.BIDAN 4.AsIsTEN APOTEKER 5.ANALIs KEsEHATAN 6.NUTRIsIONIs tENaGa tEKNIS PENYULUH PERTANIAN

KuaLIFIKaSI PENDIDIKaN

jumLaH FORmaSI

KEDOKTERAN UMUM s1 KEPERAWATAN D.III KEPERAWATAN D.III KEBIDANAN s1 FARMAsI D.III ANALIs KEsEHATAN D.III GIZI

Lam

tEKNIK tata BaNGuNaN 1. DAN PERUMAHAN s1 TEKNIK sIPIL 2. PENYULUH PETERNAKAN s1 PETERNAKAN DIII PETERNAKAN 3. PENYULUH PERIKANAN s.1 PERIKANAN ANALIs POTENsI 4. PENDAPATAN DAERAH s.1 EKONOMI AKUNTANsI/ AKUNTANsI 5. PRANATA KOMPUTER s.1 KOMPUTER 6. OPERATOR KOMPUTER D.III KOMPUTER 7. PENYIDIK PEGAWAI 8. NEGERI sIPIL s.1 HUKUM 9. PENYULUH sOsIAL s.1 PsIKOLOGI 10. PENYANDANG CACAT sLTA sEDERAJAT 2 11. PELATIH OLAHRAGA 12. DARI ATLET 13. BERPREsTAsI sLTA sEDERAJAT + sERTIFIKAT NAsIONAL/ REGIONAL/ INTERNAsIONAL

6 4

4

2 1 2

3 2 6 4 3

Guru SD 1. Guru Kelas Guru SmK 1. Guru Kimia Industri 2. Guru Produktif Pemasaran 3. Guru Produktif Akuntansi

KuaLIFIKaSI PENDIDIKaN JUMLAH

1

jumLaH aLOKaSI FORmaSI 30

s1 PGsD

25

s1 Pendidikan Kimia

s1 Pendidikan Ekonomi

La

1.GuRu A. GuRu SD 1. GURU Kelas 2. Guru Olahraga

KuaLIFIKaSI PENDIDIKaN JUMLAH sELURUHNYA TENAGA PENDIDIKAN

III. GuRu Sma NEGERI a. Guru Bidang studi Matematika b. Guru Bidang studi Bahasa Inggris c. Guru Bidang studi Bahasa Indonesia IV. GuRu SmK NEGERI a. Guru Produktif Teknik Komputer dan Jaringan b.Guru Produktif Ekonomi

Nama jaBataN I.tENaGa GuRu a. Guru SD Negeri 1. Guru Kelas

2

aLOKaSI FORmaSI 50 20 8

s-I PGsD s-I Penjaskes atau s-I Olahraga dan Akta IV/sertifikat profesi

4

B. GURU sMP/sLTP 1. Guru Bahasa Indonesia s-I Pendidikan Bahasa Indonesia dan s-I Bahasa Indonesia dan Akta IV/sertifikat profesi 2. Guru Teknologi Informasi Komputer s-I/A.IV Pend. Teknik Komputer / Teknik Informatika Komputer atau s-I Teknik Komputer/Teknik Informatika dan Akta IV / sertifikat profesi C. GuRu Sma/Smu 1. Guru seni s-I Pendidikan seni Tari atau s-I seni Tari dan Akta IV/sertifikat profesi 2. Guru Biologi s-I Pendidikan Biologi atau s-I Biologi dan Akta IV/sertifikat profesi 3.Guru sejarah s-I Pendidikan sejarah atau s-I sejarah dan Akta IV/sertifikat profesi II. tENaGa KESEHataN 1. Perawat s-I Keperawaan+ Ners D-III Keperawatan 2. Bidan D-III Kebidanan III. tENaGa tEKNIS 1 Polis Pamong Praja s-I Hukum 6 2 Analis Tata Praja s-I Fisipol 5 3 Verifikator Keuangan D III Akutansi 2 4 Pengawas Teknis Jalan dan Jembatan s-I Teknik sipil

4 6

3. Guru Bahasa Indonesia

4. Guru IPs

5 Guru Bimbingan Konseling

B.Guru SmK Negeri 6. Guru Teknik Komputer & Jaringan ’ C. Guru Sma Negeri 7. Guru Bahasa Inggris 8. Guru sejarah

3

9. Guru Bimbingan Konseling

s.1 Pendidikan Agama Islam

2 4 1b. 1 2 4

s.1 Pendidikan Matematika

1

s.1 Pendidikan Bahasa Inggris

2

s.1 Pendidikan Bahasa Indonesia

1 4

s1. Pendidikan Teknik Informatika atau s1. Teknik Informatika Memiliki sertifkat Profesi AKTA IV s.1 Pendidikan Ekonomi

2 2

jumLaH KESELuRuHaN

40

3 6

jumLaH SELuRuHNYa

2

2 15 2 5 8 15

2

jumLaH FORmaSI 30 6 6

s.1 PGsD s1/D.IV Pendidikan Bahasa Inggris atau s1/D.IV Bahasa Inggris dan A.IV/ sertifikasi Profesi s1/D.IV Pendidikan Bahasa Indonesia atau s1/D.IV Bahasa Indonesia dan A.IV/ sertifikasi Profesi s1/D.IV Pendidikan IPs atau s1/D.IV IPs dan A.IV/ sertifikasi Profesi

11

3

2 3

s1/D.IV Pendidikan Bimbingan Penyuluhan atau s1/D.IV Bimbingan Penyuluhan dan A.IV/ sertifikasi Profesi 3 2 s1/D.IV Pendidikan Teknik Komputer atau s1/D.IV Teknik Komputer dan Akta sertifikasi Profesi

s1/D.IV Pendidikan Bahasa Inggris atau s1/D.IV Bahasa Inggris dan A.IV/ sertifikasi Profesi s1/D.IV Pendidikan sejarah atau s1/D.IV sejarah dan A.IV/ sertifikasi Profesi s1/D.IV Pendidikan Bimbingan Penyuluhan atau s1/D.IV Bimbingan Penyuluhan dan A.IV/ sertifikasi Profesi s1/D.IV Pendidikan sosiologi atau s1/D.IV sosiologi dan A.IV/ sertifikasi Profesi

2 11 3 3

3 2 30

KaBuPatEN WaY KaNaN

P s w e n 2

KuaLIFIKaSI PENDIDIKaN

r e p a

10. Guru sosiologi

g n u p

Lam

s.1 PGsD

aLOKaSI 28 26

r e p a

B. Guru SmP Negeri 2. Guru Bahasa Inggris

2

KaBuPatEN LamPuNG BaRat Nama jaBataN

KuaLIFIKaSI PENDIDIKaN

II. GuRu SmP NEGERI a. Guru Bidang studi Matematika s.1 Pendidikan Matematika b. Guru Bidang studi Bahasa Indonesia s.1 Pendidikan Bahasa Indonesia c. Guru Bimbingan dan Konseling s.1 Bimbingan Konseling

P s ew g n u mp 1

n

s1 Pendidikan Ekonomi

r e p a

Nama jaBataN I. GuRu SD NEGERI a. Guru Kelas b. Guru Pendidikan Agama Islam

KaBuPatEN tuLaNG BaWaNG

KOta mEtRO Nama jaBataN

KaBuPatEN taNGGamuS

P s w e g n u p

n

s1 PERTANIAN DIII PERTANIAN

6 4 24 16 3 3 4

lampung newsPaper jumat, 6 september 2013

Nama jaBataN

tENaGa PENDIDIKaN I. GuRu KELaS 1 Guru sD -

II. GuRu PRODuKtIF GuRu SmK 1. Mesin Otomotif 2. Elektro 3. Guru Bangunan 4. Guru Mesin 5. Guru Pertanian 6. Komputer jumLaH SELuRuHNYa

KuaLIFIKaSI PENDIDIKaN s.1 PGsD

GOL RuaNG

jumLaH

III/a

20

s1/Akta IV Mesin Otomotif III/a s1/Akta IV Elektro III/a s.1/Akta IV Teknik Bangunan III/a s.1/Akta IV Mesin III/a s1/Akta IV Pertanian III/a s1/Akta IV Komputer III/a

2 2 2 2 5 2 35


lampung newsPaper jumat, 6 september 2013

pengumuman pengadaan CpnSd

KaBuPatEN PESaWaRaN Nama jaBataN I. Guru Kelas

KuaLIFIKaSI PENDIDIKaN s.1 PGsD

2.Guru TIK

s.1 Pend.Komputer atau s.1 Komputer dan Akta IV (sertifikat Profesi)

3.Guru Akuntansi

4.Guru Teknik Mesin

aLOKaSI 22

P s w e n

g n u p s.1 Pend.Teknik Mesin m a L Mesin atau s.1 Teknik dan Akta IV (sertifikat Profesi) jumLaH

4

4 35

KaBuPatEN mESujI Nama jaBataN I. tENaGa GuRu 1. GURU KELAs

KuaLIFIKaSI PENDIDIKaN JUMLAH sELURUHNYA s1 PGsD

2. GURU sENI BUDAYA s1 PENDIDIKAN sENI BUDAYA

jumLaH uSuLaN 220 88 10 4

3. GURU TEKNOLOGI INFORMATIKAN DAN KOMPUTER (TIK) s.1 KOMPUTER / s1 TIK (AKTA IV)/ s1 PENDIDIKAN TIK

5

4. GURU KEWIRAUsAHAAN s.1 PENDIDIKAN EKONOMI/ EKONOMI / AKTA IV

3

5. GURU TEKNIK KENDARAAN RINGAN

s.1 PENDIDIKAN TEHNIK OTOMOTIF / AKTA IV s1 PENDIDIKAN AGAMA IsLAM/sYARIAH/AKTA IV

7. GURU PENJAsKEs

s1 PENDIDIKAN JAsMANI

8. GURU AKUNTANsI 9.GURU AGRIBIsNIs PERTANIAN 10. GURU TEHNIK ELEKTRO 11. GURU BAHAsA INDONEsIA

EKONOMI AKUTANsI- AKTA IV

6

3

s1 sOsIAL EKONOMI PERTANIAN/ AGRIBIsNIs/AKTA IV 2 s1 PENDIDIKAN ELEKTRO/ TEKNIK ELEKTRO/ AKTA IV s1 PENDIDIKAN BAHAsA INDONEsIA

6

15. GURU ILMU PENGETAHUAN sOsIAL (IPs) 16. GURU MULOK

s1 PENDIDIKAN IPA

3

D-3 BAHAsA LAMPUNG

1 g n u p

Lam

17. GURU BIMBINGAN KONsELING (BK) s1 PENDIDIKAN BIMBINGAN KONsELING 18. GURU FIsIKA 19

GURU KIMIA

3

s.1 PENDIDIKAN FIsIKA / FIsIKA/AKTA IV

s1 PENDIDIKAN KIMIA/ KIMIA/TEKNIK KIMIA/AKTA IV

3

3

2

jumLaH uSuLaN 3

21. GURU sEJARAH

s.1 PENDIDIKAN sEJARAH

4

22. GURU MULOK

s.1 BAHAsA ARAB TARBIYAH / AKTA IV

2

23

s1. PPKN

4

GURU PPKN

B.tENaGa KESEHataN

66

1. DOKTER

DOKTER UMUM

7

2. DOKTER GIGI

DOKTER GIGI

3

3. BIDAN

DIII KEBIDANAN/ DIV KEBIDANAN

10

4. PERAWAT

DIII KEPERAWATAN s1 KEPERAWATAN (NERs)

16 5

5. PERAWAT GIGI

DIII KEsEHATAN GIGI

5

6. FIsIOTERAFIs

DIII FIsIOTERAPIs

2

7. APOTEKER

APOTEKER

2

8. AsIsTEN APOTEKER DIII FARMAsI

4

9. NUTRIsIONIs

DIII GIZI

3

10. RADIOGRAFER 1 1. KEsEHATAN MAsYARAKAT

D3 TEKNIK RONTGEN

2

s1 KEsEHATAN MAsYARAKAT

4

12

DIII KEsEHATAN LINGKUNGAN

3

sANITARIAN

KuaLIFIKaSI PENDIDIKaN

jumLaH uSuLaN

C. tENaGa tEKNIS 1. INsPEKTUR KETENAGALIsTRIKAN

s1 TEKNIK ELEKTRO

2. PENGGERAK sWADAYA MAsYARAKAT

s1 ILMU sOsIATRI/ s1 FIsIP 2

3. MEDIK VETERINER

s1 KEDOKTERAN HEWAN

4. PENGAWAs BENIH IKAN

s1 PERIKANAN D3 PERIKANAN 5. PENGAWAs BIBIT TERNAK s1 PETERNAKAN 6. PENGUJI KENDARAAN BERMOTOR

66 2

1 1 1 2

DII PENGUJIAN KENDARAAN BERMOTOR 1

7. PENERA MEsIN INDUsTRI D3 TEKNIK MEsIN

1

8.PELAKsANA PENEMPATAN DAN PERLUAsAN KERJA s1 ADMINIsTRAsI BIsNIs

1

9. PENYULUH PAJAK

D3 EKONOMI PERPAJAKAN

3

10. OPERATOR KOMPUTER

D3 KOMPUTER MANAJEMEN INFORMATIKA / D3 KOMPUTER AKUTANsI 6

r e p a

P s w e n s1 PENDIDIKAN IPs

s.1 PENDIDIKAN BIOLOGI /BIOLOGI/ AKTA IV

2

12. GURU MATEMATIKA s1 PENDIDIKAN MATEMATIKA/ MATEMATIKA/AKTA IV 5 13. GURU BAHAsA INGGRIs s1 PENDIDIKAN BAHAsA INGGRIs 7 14. GURU ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA)

20. GURU BIOLOGI

r e p a

4

g n u 3 mp

La s.1 PENDIDIKAN EKONOMI/

KuaLIFIKaSI PENDIDIKaN

Nama jaBataN

P s w e n

6. GURU AGAMA

Nama jaBataN

r e p a

5

s.1 Pend.Ekonomi Akuntansi atau s.1 Ekonomi Akuntansi dan Akta IV (sertifikat Profesi)

7

11. PRANATA KOMPUTER

12. PENGENDALI ORGANIsME TUMBUHAN

s1 KOMPUTER

2

D3 PRODUKsI TANAMAN PERKEBUNAN

2

13. ANALIs PERINDUsTRIAN s1 TEKNIK INDUsTRI 14. PERENCANA PEMBANGUNAN

2

s1 EKONOMI PEMBANGUNAN

2

15. ANALIs TATA RUANG

s1 PLANOLOGI

2

16. ANALIs PERENCANA GEDUNG DAN BANGUNAN ARsITEKTUR

s1 TEKNIK sIPIL/ s1 TEKNIK

3

Kehalaman 8.......


pengumuman pengadaan CpnSd

8

Nama jaBataN

Sambungan Dari Halaman 7...... Nama jaBataN

KuaLIFIKaSI PENDIDIKaN

jumLaH uSuLaN

17.PAMONG BUDAYA

s1 sAsTRA ARAB/AsIA BARAT

1

18. PENATA LAPORAN KEUANGAN s1 EKONOMI AKUTANsI

2

19. PRANATA HUMAs

s1 sAsTRA INGGRIs

2

20. ANALIs KEPEGAWAIAN

s1 EKONOMI MANAJEMEN

21. PENYULUH PERTANIAN 22. PENERA 23. PENGUJI MUTU BARANG 24. AUDITOR KEUANGAN

m a L s1 PERTANIAN

n

s1 TEKNIK MEsIN

2

s1 TEKNIK MEsIN

2

s1 EKONOMI AKUTANsI

1

25. AUDITOR HUKUM s1 HUKUM 26. AUDITOR KONTRUKsI BANGUNAN 27. VERIFIKATOR KEUANGAN

s1 TEKNIK sIPIL D3 AKUTANsI

s1 ILMU PEMERINTAHAN

30. PENYULUH HUKUM s1 HUKUM 31. PENYUsUN PERUNDANGUNDANGAN 32, FAsILITATOR BANTUAN HUKUM 33

JUMLAH sELURUHNYA I. GuRu a. GuRu SD 1. Guru Kelas 2. Guru Agama Islam 3. Guru Penjaskes

2

6. Bidan 7. Perawat Gigi 8. Analis Kesehatan 9. sanitarian

III. tENaGa tEKNIS LaINNYa

n

235

4

3. Penganalisa Penyusun Program

14

1

4. Penata Laporan Keuangan

s1 Ekonomi Manajemen/ s.1 Ekonomi Pembangunan s1. Ekonomi Akuntansi

16

5. Auditor

s1 Ekonomi Akuntansi

9

6. Analis Tata Praja

s1 Fisipol

15

7. Analis Kepegawaian

s1 Fisipol

15

8. Analis Kesbangpol & linmas

s1 Fisipol

5

9. Penyuluh sosial

s.1 Fisipol sosiologi

2

10. Perancang Perundang-undangan

s1 Hukum

15

11. Analis Hukum

s1 Hukum

10

12. Analis Kepegawaian

s1 Hukum

10

13. Pranata Komputer

s1 Komputer

26

14. Penyuluh Pertanian

s1 Pertanian

5

15. Pengamat Organisme Pengganggu Tanaman

s1 Pertanian

5

16. Penyuluh Kehutanan

s1 Kehutanan

2

17. Pranata Humas

s1 Fisipol hubungan Internasional

2

4

r e p a

jumLaH aLOKaSI

20 5 5 5 3 3 4 2 5 2 3 2

r e p a

18. Pemandu Wisata 19. Penyuluh sosial 20. Penyuluh Industri 21. Penyusun Perencanaan Teknis 22. Petugas Medik Veteriner 23. Psikolog 24. Pengevaluasi Penyelenggaraan Peternakan 25. Operator Komputer 26. Pengadministrasian Peraturan Perundangundangan Perizinan 27. Arsiparis

P s w e

La

8 2 2 5 6 23 19 2 4 4

5

g n u mp

C. GuRu SmK 1.Guru Mekanik Otomotf s1 Pendidikan Otomotif/ s 1 Teknik Mesin Akta IV 2. Guru Akuntansi s1 Pend. Ekonomi/Akta IV 3. Guru Agrobisnis Perikanan s1 Agrobisnis Perikanan/ s 1 Perikanan Akta IV D. GURU sMA 1 Guru Bahasa Ingggris s1 Pendidikan B. Inggris 2 Guru Matematika s1 Pendidikan Matematika 3 Guru Kimia s1 Pendidikan Kimia

Dokter Umum Dokter Gigi Apoteker s.1 Kesehatan Masyarakat s.1 Keperawatan D.III Keperawatan D.III Kebidanan D.III Perawat Gigi D.III analis Kesehatan D.III Kesehatan lingkungan

75

s.1 Ekonomi Manajemen

400 90

B. GuRu SmP 1. Guru Bahasa Inggris s1 Pendidikan B. Inggris 2. Guru Penjaskes s1 Penjaskes 3. Guru Matematika s1 Pendidikan Matematika 4. Guru seni Budaya s1 Pendidikan seni Budaya 5. Guru Bahasa Indonesia s.1 Pend .Bhs. Indonesia 6. Guru Bimbingan Konseling s1 Pendidikan Bimb. Konseling 7. Guru PPKN s1 Pendidikan PPKN 8. Guru Agama Islam s1 Pendidikan Agama Islam 9. Guru IPA s1 Pendidikan Fisika

s.1 Pend. Bimb. Konseling

1. Dokter Umum 2. Dokter Gigi 3. Apoteker 4. Tenaga Kesmas 5. Perawat

P s w e n

s1 PGsD s1 Pend. Agama Islam s1 Penjaskes

2 3 2 3

2. Penyusun Rencana Kerja

2

KuaLIFIKaSI PENDIDIKaN

s1 Penjaskes s1 sosiologi/Akta IV s1 Pendidikan seni Budaya s1 Pend. Agama Islam

1

KaBuPatEN PESISIR BaRat Nama jaBataN

5. Guru Penjaskes 6. Guru sosiologi 7. Guru seni Budaya 8. Guru Agama Islam 9. Guru Bimbingan dan Konseling

16

g n u mp 2

a L PEKERJA sOsIAL s1 sOsIOLOGI

2

s1 Ekonomi Manajemen

2

s1 HUKUM

s1 Pend. Bhs. Indonesia

1. Penyusun Perencanaan Teknis

1

s1 HUKUM

4. Guru Bahasa Indonesia

II. tENaGa KESEHataN

1

28. PENGENDALI EKOsIsTEM HUTAN s1 KEHUTANAN 29. ANALIs TATA PRAJA

1

jumLaH uSuLaN

r e p a

P s ew g n u p

3

KuaLIFIKaSI PENDIDIKaN

lampung newsPaper jumat, 6 september 2013

5

2

2

3 3 2

s1 sastra Inggris s.1 sTKs s.1 Teknik Industri

4 1 2

s.1 Teknik sipil Dokter Hewan s 1 Psikologi

5 1 2

s.1 Peternakan D.III Komputer

2 20

D.III Administrasi Perkantoran 5 D.III Perpustakaan, Dokumentasi dan Informasi (Pusdokinfo) 5 D.III Ekonomi Akuntansi 10

28. Verifikator Keuangan 29. Verifikator Penanggung jawab Pelaksana Anggaran D.III Ekonomi Pembangunan 30. Arsiparis D.III Manajemen Perkantoran

3 3


PROVINSI/KABUPATEN/KOTA .............. Di –

pengumuman pengadaan CpnSd

............ PO.BOX.

lampung newsPaper jumat, 6 september 2013

9

Contoh Penulisan Amplop Ukuran 29,5 x 39, 5 cm CONTOH : Saya yang bertandatangan di bawah ini :

MAHPUD, S.Pi Jl.Nusa Indah No.3 Bandar Lampung S.1 Perikanan Pengendali Hama dan Penyakit Ikan

Kepada Yth KETUA PANITIA PENERIMAAN CPNSD PROVINSI/KABUPATEN/KOTA .............. Di – ............ PO.BOX.

Nama

:

Tempat/Tanggal Lahir

:

Pendidikan terakhir

:

Alamat

:

No.HP/Rumah

:

SURAT PERNYATAAN TIDAK MEMPERGUNAKAN JOKI

Dengan ini menyatakan, bahwa saya dalam pelaksanaan ujian/seleksi penerimaan CPNSD Formasi 2013 tidak akan mempergunakan joki. Selanjutnya apabila diketahui dan terbukti saya mempergunakan joki, maka saya dinyatakan gugur sebagai peserta ujian penerimaan CPNSD Formasi Tahun 2013 dan bersedia mempertanggungjawabkannya secara hukum. Demikian Surat Penyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dan tanpa ada paksaan dari pihak manapun. …………......... ………………………. Yang Membuat Pernyataan TTD (Materai 6000,-) (Nama Jelas)

CONTOH : Saya yang bertandatangan di bawah ini : Nama

:

Tempat/Tanggal Lahir

:

Pendidikan terakhir

:

Alamat

:

No.HP/Rumah

:

an. GUBERNUR/BUPATI/WALIKOTA Sekretaris Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota Masing-masing selaku, Ketua Panitia Seleksi CPNSD Provinsi/Kabupaten/Kota

SURAT PERNYATAAN TIDAK MEMPERGUNAKAN JOKI

An. GUBERNUR LAMPUNG Selanjutnya apabila diketahui dan terbukti saya mempergunakan joki, maka saya dinyatakan gugur sebagai peserta ujian penerimaan CPNSD Provinsi Lampung, Sekretaris Daerah Dengan ini menyatakan, bahwa saya dalam pelaksanaan ujian/seleksi penerimaan CPNSD Formasi 2013 tidak akan mempergunakan joki. Formasi Tahun 2013 dan bersedia mempertanggungjawabkannya secara hukum.

Demikian Surat Penyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dan tanpa ada paksaan dari pihak manapun. …………......... ……………………….

Ir.BERLIAN TH, MM. Yang Membuat Pernyataan NIP. 19601119 198803 1 003 TTD (Materai 6000,-) (Nama Jelas)

Sekretaris Daerah Kota Metro

Sekretaris Daerah Kota Bandar Lampung

Drs. ISHAK, M.H. NIP. 19621022 198303 1 009

Drs. BADRI TAMAM NIP. 19610414 198903 1 004

Sekretaris Daerah Kabupaten Tulang Bawang,

RIMIR MIRHADI, S.H. NIP. 19620511 198103 1 002 A.n. Bupati Pesawaran Sekretaris Daerah Kabupaten Ub. Asisten Bidang Administrasi Umum

A. IZHAR KARIM, S.H. NIP. 19591107 198009 1 001

Sekretaris Daerah Kabupaten Lampung Barat

N I R L A N, S.H. NIP. 19631221 199003 1 006

Sekretaris Daerah Kabupaten Way Kanan,

Ir. Hi. BUSTAM HADORI, M.M. NIP. 19580903 198503 1 008

Sekretaris Daerah Kabupaten Mesuji

Sekretaris Daerah Kabupaten Tanggamus,

Drs. AGUS SALIM, M.AP. NIP. 19550615 198011 1 003

Ir. H. GUNAWAN TARWIN WIYATNA, M.M. NIP. 19540708 198212 1 002

Sekretaris Daera Kabupaten Lampung Selatan

Sekretaris Daerah Kabupaten Pesisir Barat Drs. SOBRI, M.M. NIP. 19580223 198203 1 006

Ir. SUTONO, MM. NIP. 19580728 198602 1 002 Sekretaris Daerah Kabupaten Lampung Utara

Sekretaris Daerah Kabupaten Lampung Timur

Hi. RIFKI WIRAWAN, SE NIP. 19561028 198203 1 004

I WAYAN SUTARJA SH, MM NIP. 460014137

Sekretaris Daerah Kabupaten Pringsewu Drs. IDRUS EFFENDI NIP. 19561115 198011 1 001

Sekretaris Daerah Kabupaten Lampung Tengah ADI ERLANSYAH, SE NIP. 19560214 198903 1 006 Sekretaris Daerah Kabupaten Tulang Bawang Barat Drs. PARYANTO, MM NIP. 19841025 198709 1 001


CMYK

10

economic development Ekonomi Pembangunan

Lampung newsPaper NewsPaper lampung JUMAT, 6 September 2013 kamis, 5 September 2013

Herman HN : Guru Harus Jadi Agen Pembaharuan BANDARLAMPUNG - Walikota Bandarlampung, Herman HN, Kamis (5/9) saat membuka seminar nasional bedah kurikulum di Wisma Haji Rajabasa mengatakan, didunia pendidikan mengenal tiga aspek dalam demensi kemanusian yang harus dikembangkan. Yaitu Aspek apektif yang dicerminkan sebagai kualitas keimanan dan ketakwaan, aspek kognitif yaitu kemampuan berfikir dan intelektualitas dalam menggali ilmu pengetahuan dan mengembangkannya, serta aspek psikomotorik yang tercermin pada kemampuan mengembangkan ketrampilan tekhnis dan kecakapan praktis. Menurutnya, modal dasar bagi seorang guru tidak hanya bisa menyusun perencanaan dan metode proses belajar mengajar. Akan tetapi, guru harus mampu memberikan pencerahan dalam mengemban tugas sebagai agen pembaharuan dan agen perubahan dalam pendidikan “Ketiga aspek tersebut, tidak

bisa terpisah satu dengan yang lainnya atau mengutamakan salah satu aspek saja. Ketiga aspek harus diaplikasikan secara sinergi, simultan dan berkesinambungan, untuk itulah pengetahuan, pengalaman, wawasan, dan ketrampilan menjadi penting serta menjadi modal dasar bagi seorang guru,” terangnya. Dikatakannya, oleh karena itu, implemtasi penyelenggaraan pendidikan berbasis agama dan budaya sebagaimana tertuang dalam peraturan daerah provinsi lampung nomor 5 tahun 2012, diharapkan dapat mendorong dalam mengembangkan untuk membentuk karakter bangsa, dan peradaban masyarakat dalam mencerdaskan kehidupan bangsa. Dijelaskannya, di kota Bandarlampung, sejak kepemimpinannya dirinya sudah menerapkan pendidikan sebelum pelajaran dimulai para siswa-siswi diharuskan membaca surat-surat pendek AlQur’an. “Saya percaya, apabila hal tersebut dilaksanakansecara

efektif diseluruh sekolah akan memberikan dampak yang positif dalam membentuk moral, etika serta perilaku anak didik kita,” jelas Herman. “Saya mengharapkan implemtasi penyelenggaraan pendidikan berbasis agama dan budaya dapat mendorong dalam mengembangkan untuk membentuk karakter bangsa, seperti moral, mental, akhlak, watak dan peradaban masyarakat dalam mencerdaskan kehidupan bangsa,” kata Herman. Herman menambahkan, tujuan yang ingin dicapai pendidikan berbasis agama diantaranya adalah, mengembangkan peserta didik yang beriman, kreatif, membangun sikap saling menghormati antar agama, danlainnya. “Setiap hari kita disuguhi berita keterlibatan dan perbuatan yang tidak terpuji para pelajar seperti tawuran dan lainnya, ini disebabkan kurangnya bekal pendidikan agama, dan selain itu kurangnya perhatian, bimbingan dan pengawasan dari orang tua,” Pungkasnya.(bas/een)

Lukman : Jangan Malu Kuliah di Metro METRO-Walikota Metro Lukman Hakim saat memberikan kuliah perdana kepada ratusan mahasiswa dan mahasiswi baru di Perguruan Tinggi Dharma Wacana Kota Metro, meminta agar mahasiswa tetap percaya diri dan yakin tidak akan kalah dalam kualitas dengan mahasiswa yang kuliah di perguruan ternama di Indonesia. Dengan kepercayaan diri tersebut,diyakini oleh orang nomor satu di Kota Metro ini, akan mampu memotivasi diri sehingga saat nanti terjun kemasyarakat memiliki kualitas SDM yang dapat dihandalkan. “Jangan malu untuk berkuliah di Kota Metro. Mengapa? dari survey dan penilaian yang dilakukan di BPS (Badan Pusat Statistik), Kota Metro yang notabene memiliki Visi Kota Pendidikan mampu menjadi yang terbaik dalam Indeks Pembangunan Masyarakat (IPM). Bahkan untuk ditingkat Nasional kita menduduki peringkat ke 42 secara Nasional,”ujar Lukman Hakim Kamis (5/9)

CMYK

Lebih lanjut Lukman juga mengatakan,diraihnya peringkat pertama IPM di Provinsi Lampung tidak terlepas dari kontribusi perguruan tinggi yang ada di Kota Metro. “Karenanya tetap percaya diri dan buktikan jika berkuliah di Kota Metro dapat menjadi manusia unggul yang tidak hanya mementingkan selembar kertas ijasah sarjana tampa kemampuan apa pun.Nah,ketika lulusan dari perguruan ini mampu menembus kejajaran elit baik diperintahan maupun di tingkat swasta otomatis akan menaikkan grade perguruan serta mampu mengharumkan Kota Metro sebagai Kota Pendidikan,”jelasnya. Walikota Metro yang memberikan kuliah perdana dengan tema “Sinergi Pemerintah Daerah dan Perguruan Tinggi dalam Mewujudkan Pembangunan Lampung Berkarakter Pendidikan” juga menjelaskan bahwa sinergi antara pemerintah dan perguruan tinggi sangat diperlukan oleh kedua belah pihak. Tanpa perguruan tinggi ten-

tunya Visi Kota Metro sebagai kota pendidikan dengan masyarakatnya yang sejahtera tentunya tidak akan tercapai. “Dengan perguruan tinggi yang berkualitas tentunya, para pelajar diseluruh Lampung akan berkuliah disini. Bahkan menurut data terakhir sekitar 4000 Mahasiswa dari luar daerah menuntut ilmu di Kota Metro.Jika sudah seperti itu,perekonomian di wilayah Kota Metro akan lebih hidup,”ujarnya. Walaupun begitu banyaknya kontribusi perguruan tinggi kepada pemerintah Kota Metro,sambung Walikota,Pemerintah belum bisa berbuat banyak untuk membantu meningkatkan sarana dan prasarana perguruan tinggi.Selain terkendala aturan,bantuan yang diberikan pun masih sangat jauih dari harapan karena keterbatasan yang dimiliki. “Kita memang terkendala aturan yang ada.Walaupun begitu kita tetap berupaya meberikan bantuan secara program yang dapat melibatkan perguruan tinggi kedepannya,”tandasnya. (uno/een)

FOTO HUMAS PEMKOT BANDARLAMPUNG

TERIMA PIAGAM : Wali Kota Bandar Lampung Herman HN saat menerima piagam dari Ombudsman RI Pusat, Pranowo Dahlan pada acara seminar hasil supervisi pelayanan publik, Kamis (5/9).

Ombudsman Masih Temukan Pungli BANDARLAMPUNG - Ombudsman Republik Indonesia Perwakilan Lampung menggelar seminar hasil supervisi pelayanan publik, Kamis (5/9). Kegiatan yang dihadiri Ombudsman pusat Pranowo Dahlan, dibuka Wali Kota BandarLampung Herman HN. Dalam pemaparannya ada 9 instansi yang disupervisi. Dari hasil supervisi tersebut terungkap beberapa standar pelayanan masih belum terpenuhi. Selain itu ada beberapa temuan ombudsman menyangkut pungutan liar (pungli)

atau percaloan. Seperti hasil supervisi lapas kelas 1 Bandarlampung. Terungkap bahwa penggeledahan pengunjung tidak dilakukan secara sungguhsungguh sehingga dikawatirkan masuknya barang-barang terlarang di lapas. “Belum lagi masih banyak warga binaan yang mengunakan handphone (HP). Ada juga seorang istri yang kesusahan membesuk suaminya yang ditahan,” papar Pranowo yang didampingi ketua perwakilan Ombudsman Lampung, Zulhemi.

Masih menyangkut lapas, ombudsman juga mendapati adanya ruang khusus untuk bercinta yang tarifnya 1,5 juta. Selain itu di kantor Badan Penanaman Modal dan Perizinan (BPMP) Kota Bandar Lampung ombudaman mendapati petugas tidak memaki name tag dan tidak memberikan penjelasan informasi yang baik. Ditempat yang sama, Herman HN usai membuka acara tersebuat mengatakan, tidak menyangkal masih banyaknya praktek per-

caloan di beberapa instansi terutama perizinan. “ Memang agak susah memberantas calo-calo ini karena mereka memakai suarat kuasa. Misalnya pedagang, dia milih berjualan dari pada ngurus sendiri,”ujar Herman. Dalam acara tersebut pimpinan 9 instansi yang disupervisi juga turut diundang dan hadir meskipun diwakilkan. “Kami sengaja mengundang yang bersangkutan untuk mendengarkan laporan hasil supervisi dan mendiskusikannya bersama”. kata Ketua

Master Plan Pasar Terpadu Telah Dikaji Matang METRO-Sekertaris Kota (Sekkot) Metro, Ishak mengaku bahwa master plan terkait pembangunan pasar tepadu telah disiapkan.Bahkan master plan tersebut sudah dikaji secara matang dan saat ini sudah diserahkan ke Bappeda. Untuk diketahui DPRD Kota Metro sempat menanyakan mengenai master plan pembangunan pasar terpadu ayang akan dilokasikan di tiga titik yaitu, eks gedung bioskop nuban ria, pasar kopindo, dan terminal Kota.Karena saat penyerahan dokument penghapusan asset Pemkot Metro tidak menyertakan master plan pembangunan pasar terpadu tersebut. Sekkot Metro Ishak mengakui bahwa master plan telah dibuat secara matang. “Master plan pembangunan pasar terpadu tersebut sudah direncanakan dengan matang dan master plan sudah ada di Bappeda,”ujar Ishak, Kamis (5/9). Ditanyakan setelah dilakukan pembongkaran eks gedung bioskop nuban ria, untuk tahapan selanjutnya apa yang akan direncanakan, Ishak mengatakan ini

akan dikoordinasikan dulu baik terhadap jajarannya dan DPRD setempat. “Yang jelas nanti akan kita lakukan yang terbaik, kemungkinan minggu ini sudah ada perkembangannya,”katanya. Dijelaskannya, pembangunan pasar terpadu di Nuban ria,Kopindo dan Terminal Kota tidak menggabungkan bangunannya . Akan tetapi kawasan ditiga pasar teersebut akan menjadi pusat aktifitas perdagangan di Metro. “Untuk tahap awal pembangunanya di eks gedung bioskop nuban ria. Kemudian setelah selesai dilanjutkan pembangunan terminal dan terakhir baru membangun pasar kopindo Metro,”terangnya. Ditanyakan pembangunan pasar terpadu akan direncankan berapa lantai, ishak menjawab akan dibuat dua lantai. “Sebelum membangun kawasan pasar terpadu, kita terus lakukan sosialisasi. Baik secara langsung maupun melalui media untuk sosialisasi pembangunan tersebut,”tandasnya. Seblumnya diberitakan, Ketua Komisi II DPRD Kota Metro, So-

lehan mengatakan mendukung rencana Pemkot Metro melakukan perobohan bangunan gedung eks Nuban Ria pada 22 Agustus (Hari ini). Namun, Komisi II DPRD setempat meminta Master Plan yang akan di buat pasar Terpadu itu agar dikirim ke DPRD sehingga peruntukanya dapat jelas. “Tapi pada intinya kami setuju dari pada itu akan berpolemik berkepanjangan sehingga berdampak dan menyusahkan pedagang. Bahkan, Pemkot juga telah mengusulkan penghapusan asset tersebut ke DPRD. Namun demikian agar master plan dan peruntukanya agar disampaikan juga kepada kami (DPRD) dan tentunya akan kita bahas untuk penghapusan asset tersebut,”katanya. Saat ditanyakan apakah setuju jika gedung eks Nuban Ria dirobohkan pada 22 Agustus (Hari ini), Politisi Partai Demokrat mengatakan bahwa pada intinya pembongkaran gedung eks nuban ria adalah kewenangan mereka (Pemkot). “Gedung eks nuban ria itu kan telah lama dikosongkan.

Akan tetapi, Pemkot Metro telah memberikan kesempatan kepada pedagang untuk menempati hingga akhir lebaran Idhul Fitri. Mengapa, karena gedung eks nuban ria akan dibongkar,”katanya. Solehan berharap kepada semua pihak agar mendukung perbaikan gedung eks nuban ria yang dilakukan oleh Pemkot Metro. Ini mengingat juga bahwa perbaikan ini adalah hal yang positif. “Saya berharap Pemerintah daerah harus komitmen, karena dengan dibongkarnya selain pasar eks nuban ria, pasar kopindo dan terminal tidak membuat alih fungsi. Seperti terminal akan di bongkar agar tidak merubah fungsi dari terminal tersebut,”harapnya. Namun, Solehan mempertanyakan apakah di atas terminal akan di bangun sebuah pasar seperti halnya di daerah lain. “Ini yang kita pertanyakan sehingga kita perlu tahu konsepnya seperti apa karena hingga saat ini DPRD belum mengetahui master plan tersebut, bahkan jumlah toko atau ruko yang akan dibangun belum mengetahui,”tandasnya.(uno/een)


lampung newsPaper jumat, 6 September 2013

Economic dEvElopmEnt

11

Ekonomi Pembangunan

RSUD Kota Agung Butuh Dokter Spesialis TANGGAMUS-Lowongan dokter spesialis penyakit dalam dan anastesi masih dibuka Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Agung, Tanggamus. Menurut Direktur RSUD Kota Agung Ansori Razak, kebutuhan dua spesialis dokter tersebut sangat mendesak dan diperlukan. Sedangkan spe-

sialis lainnya dibutuhkan namun sifatnya tidak sangat mendesak dan diperlukan. “Kalau penyakit dalam selama ini ada satu dokter, dan butuh satu lagi. Kalau untuk anastesi langsung butuh dua dokter. Untuk spesialis lainnya memang masih kurang, namun kami belum

prioritaskan untuk menerima,” katanya, Kamis (5/9). Ia menambahkan, kebutuhan tersebut untuk meningkatkan pelayanan di RSUD Kota Agung. Seperti dokter penyakit dalam, lantaran pasien terbanyak yang masuk perlu penanganan spesialis penyakit dalam. Maka ini ditujukan lebih

karena kebutuhan. Sedangkan untuk anastesi dibutuhkan untuk keperluan bagian ICU yang rencananya mulai dibuka akhir tahun ini. Bagian ICU adalah bagian terpenting pelayanan rumah sakit, dan selama ini penanganannya hanya bisa dirujuk ke rumah sakit lainnya. “Kebutuhan dokter spesialis

supaya bisa menggantikan jika ada yang cuti atau berhalangan kerja. Dan jika ada dua dokter di tiap pelayanan nantinya bisa bergantian atau pembagian jatah shift. Lalu adanya dokter spesialis juga akan membuat rumah sakit ini jadi tambah ramai, sebab selama ini hanya dirujuk,” imbuhnya..

Ansori mengatakan, dokter spesialis yang berminat akan diberi gaji Rp 20 juta perbulan, tunjangan rumah Rp 10 juta pertahun dan uang jasa Rp 3-5 juta perbulan. Itu diluar gaji PNS dan bagi dokter spesialis akan direkomendasikan diangkat jadi PNS. “Kami memang menawarkan

gaji tinggi bagi dokter spesialis karena sangat butuh dan orangnya pun langka. Dan untuk RSUD Kota Agung memang kurang diminati para dokter spesialis karena Kota Agung termasuk kota kecil. Hal ini kurang mendukung jika membuka praktek sendiri di luar jam kerja rumah sakit,” katanya. (win/een)

Jabatan Siti Farida akan Dikembalikan KALIANDA-Meski telah empat bulan berlalu, tepatnya bulan Mei lalu sejak pelengseran Siti Farida (F-Demokrat) sebagai Ketua DPRD Kabupaten Lampung Selatan (Lamsel), namun hingga saat ini belum menunjukan tandatanda akan ada penggantinya oleh DPP Partai Demokrat. Baik dari DPC Partai Demokrat Lamsel ataupun DPP. Bahkan beredar informasi, jika DPP Partai Demokrat belum merestui satu namapun dari tiga nama yang diajukan DPC Partai Demokrat Lamsel sebagai pengganti Siti Farida. “Saya mendapat informasi dari rekan di DPP, jika DPP bakal meminta Siti Farida dikembalikan jabatanya sebagai ketua dewan,”ujar salah satu pengurus DPC Partai Demokrat Lamsel yang mewanti agar namanya jangan dikorankan. Menurut sumber pengurus DPC Partai Demokrat tersebut, hal ini menimbang, apa yang telah dituduhkan kepda Siti Farida sebagai tersangka hingga saat ini tidak terbukti. Bedasar kan pantauan koran ini meamng terlihat Siti Farida hingga kini masih melakukan aktifitas di kantor DPRD Lamsel.

Pihak Polda Lampung pun belum ada pernyataan mengenai status Siti Farida. “Yah kita lihat sendiri buktinya, hingga saat ini DPP belum juga menunjuk pengganti,” imbuh sumber tersebut. Sementara itu saat, Siti Farida saat ditemui di gedung DPRD Lamsel mengaku belum mendengar kalau ada wacana dirinya akan dikembalikan kembali sebagai Ketua DPRD Lamsel. “Saya belum ada informasi tentang hal itu,”katanya. Namun demikian Siti Farida tidak menamfik, jika hingga saat ini belum ada penujukan dari DPD siapa yang bakal mengantikan dirinya sebagai ketua DPRD Lamsel, paska dilengsernya ia sebagai ketua DPRD Lamsel. “Saat ini jabatan ketua dewan memang masih lowong dan hanya di isi oleh Plt ketua DPRD,”ujar Siti Farida. Menurut Siti Farida, sebenarnya kondisi ini sangat merugikan bagi partai Demokrat. Kalau untuk dirinya pribadi dari awal dirinya sudah legawa, siapapun yang akan mengantikan dirinya. Namun mekanisme partai harus dipakai. Seharusnyakan, jelas mantan ketua DPC Partai Demokrat Lamsel

itu, dasar usulan penurunan jabatan itu dibuktikan dahulu. Benar atau tidak ia sebagai tersangka dalam dugaan penipuan yang pernah dituduhkan kepada dirinya. “Harusnya kan, tunggu dulu rekomendasi dari DPP siapa pengganti saya. Baru boleh saya diturunkan”ujar Siti Farida seraya mengucapkan kalau penurunan diriya sebagai ketua DPRD terlihat sekali terkesan memaksakan, akhirnya jabatan ketua dewan yang mestinya dijabat oleh kader Demokrat menjadi lowong. Bahkan beberapa anggota dewan dari komisi D memberikan aplausnya kepada Siti Farida, seperti ketua komisi D M.Nurdin (F-PKS) menyatakan mendukung pengembalian jabatan Siti Farida sebagai ketua dewan. “Kita semua memahami bagaimana kinerja ibu Siti, saya rasa dia layak menjabat ketua dewan,” katanya seraya diamini oleh anggota komisi D lainnya Taufik David (F-PDIP). Sementara, hingga berita ini diturunkan, ketua DPC Partai Demokrat Eki Setyanto saat dimintai tanggapannya melalui pesan pendek (SMS) tidak ditanggapi. (lim/een)

FOTO MUSLIM

HALAL BIHALAL : Pendiri Ikatan Persaudaraan Haji Indonesia (IPHI) Lampung Selatan H. Zulkifli Anwar bersama Wakil Bupati Lampung Selatan H. Eki Setyanto, SE saat menghadiri Halal Bihalal dan Do’a Bersama IPHI Kabupaten Lampung Selatan, yang berlangsung di GSG Kalianda, Kamis (5/9).

Listrik Padam, Warung Kepala Pekon Boron Ditangkap di Banten Masih Banyak Kesalahan Kelontongan Terbakar TUBA BARAT-Akibat pemadaman listrik PLN akhir-akhir ini menelan kerugian di masyarakat. Warung milik Karmat (50) orang tua dari Pramono pemilik warung kelontong Warga Tirta Kencana Rk 3 Rt 17, Kecamatan Tulangbawang Tengah, Kabupaten Tulangbawang Barat (Tubarat), ludes terbakar. Kejadia tersebut sekitar pukul 18:00 WIB pada Rabu (4/9) saat korban (Karmat) sedang menuangkan bensin ke dalam jerigen untuk di jual. Karmat mengatakan, saat menuangkan bensin kedalam drigen, dirinya lupa tidak mengetahui jika ada lilin. Sebab saat itu diwilayah tersebut sedang dalam pemadaman PLN total. Sehingga api langsung menyambar dan menghabiskan semua isi warung. “Lagi memindahkan isi bensin kedalam drigen tiba-tiba api langsung menyabar, sehingga api langsung membesar dan menghabiskan isi didalamnya,” ujarnya. Setelah api membesar, lanjutnya, warga disekitar langsung membantu memadamkan api dengan alat seadanya, setelah melaporkan kepada pihak pemadam kebakaran, langsung tiba di tempat kejadian. “Setelah api besar, tetangga membantu memadamkan api mengunakan pasir dan air dari sumur. Salah satu warga langsung melaporkan kepada petugas pemadam kebakaran. Setelah mendapatkan laporan petugas pemadam kebakaran langsung hadir mengunakan 1 unit mobil pemadam ber anggotakan 10 orang langsung membantu memadamkan,” tambahnya. Mugiono, Ketua RK 3 Kampung Tirta Kencana mengatakan kejadian ini adalah musibah akan

tetapi akan berkoordinasi dengan pihak kelurahan untuk melaporkan kepada pihak Pemerintah Kabupaten (pemkab) Tubarat. “Ini murni karena api dari lilin menyambar bensin yang sedang di tuangkan, sehingga ini musibah yang tidak di inginkan akan tetap dilaporkan kepada pihak pemkab setempat setelah berkoordinasi dengan lurah,” cetusnya. Dalam kebakaran tersebut satu unit warung ludes terbakar. Beruntung dengan bantuan masyarakat dan Damkar api tak sempat menyambar Rumah korban yang jaraknya ahanya sekitar 1 Meter dari warung kelontong itu. Atas kejadian ini, keruguian di tapsir sekitar Rp.20 juta. Terpisah, Rony, Anggota DPRD Tubarat menyatakan, pemadaman listrik yang dilakukan setiap hari tersebut memang sudah meresahkan, alhasil sudah ada kebakaran yang diakibatkan oleh lampu lilin. “Kalau mati lampu pasti banyak masyarakat yang menggunakan lilin, apalagi pemadaman listrik tanpa ada pemberitahuan dan tidak terjadwal seperti ini,”kata dia. Untuk menindaklanjuti pemadaman total tersebut, lanjutnya, pihaknya akan memanggil pihak PLN Tubarat. Namun demikian, pada pemanggilan tersebut diyakini pihak PLN beralasan dari pusat. “Kami akan panggil pihak PLN untuk kalrifikasi, selanjutnya kami akan layangkan surat teguran kepada PLN pusat atau melalui DPRD Provinsi. Kalau ini dibiarkan maka besar kemungkinan akan bertambah lagi kebakaran-kebakaran lainnya, bahkan bisa jadi menelan korban jiwa nantinya,”tuturnya. (jon/een)

PKH untuk Lamsel Berkurang KALIANDA-Jumlah Rumah Tangga Sangat Miskin (RTSM) di Kabupaten Lampung Selatan (Lamsel) yang mendapat bantuan Program Keluarga Harapan (PKH) pada pembayaran tahap pertama tahun 2013 sebanyak 14.894 jiwa dan dana yang tersalurkan realisasinya Rp 4,4 miliar. Hal tersebut diungkapkan Kepala Dinas Sosial, Tenaga Kerja dan Transimigrasi Lampung Selatan H. Zubaidi, SH., MM pada ekspose dengan media cetak dan elektronik, di Aula Dinas Komunikasi dan Informatika Lampung Selatan, Kamis (5/9). Dikatakan, pada pembayaran tahap kedua jumlah RTSM Lampung Selatan yang mendapat bantuan PKH berkurang menjadi 14.867, sedangkan jumlah dana yang tersalurkan realisasinya meningkat menjadi Rp7,377 miliar. Hal ini disebakan, kata mantan Kepala

Badan Pemberdayaan Masyarakat Desa (BPMD) Lampung Selatan itu, karena pada pembayaran tahap ke-2 terdapat penambahan bantuan yaitu kenaikan jumlah bantuan dan bantuan tahun ajaran baru. Dijelaskan, sebelumnya jumlah bantuan PKH untuk RTSM yang mempunyai balita sebesar Rp 800 ribu naik menjadi Rp1 juta untuk RTSM yang mempunyai anak SD semula Rp 400 ribu menjadi Rp 500 ribu, bagi RTSM yang mempunyai anak sekolah SMP yang semula Rp 800 ribu naik menjadi Rp 1 juta dan bantuan tetap semula Rp 200 ribu naik menjadi Rp 300 ribu. Kriteria masyarakat yang mendapat bantuan PKH yaitu ibu hamil, ibu yang sedang menyusui dan mempunyai anak sekolah baik SD maupun SMP. “Diluar itu tidak mendapatkan bantuan program nasional PKH,”ujar Zubaidi.(lim/een)

TANGGAMUS-Erwin Arafat, yang juga pejabat kepala pekon Sinar Banten, Kecamatan Talangpadang Kabupaten Tanggamus, yang dinyatakan buron oleh Polres Tanggamus terkait penyalahgunaan Narkotika jenis sabu dan ganja berhasil dibekuk Satuan Narkoba Polres Tanggamus di tempat persembunyiannya di Kabupaten Serang Provinsi Banten, Rabu (4/9) pukul 1.00 wib. Wakapolres Kompol Ariefaldi Warga Negara didampingi Kasat Narkoba Polres Tanggamus Iptu Firmansyah mengatakan, bahwa pengejaran terhadap tersangka ini berdasarkan pengembangan dari penangkapan lima orang tersangka penyalah gunaan Narkotika pada 15 Agustus lalu di Pekon Sinar Banten. “Saat pengerebekan pesta narkoba

saat itu, tersangka berhasil mengelabui petugas dengan bersembunyi diatas pelapon rumah, dan berhasil kabur,” ujarnya, kamis (5/9). Dikatakannya, meski tersangka tak bisa diamankan pada saat itu, polisi tak tinggal diam dengan langsung berupaya melakukan penyidikan lebih lanjut tentang dimana keberadaan tersangka. “Dari hasil penyidikan, kami langsung melakukan pengejaran ketempat persembunyian tersangka. Alhasil, tersangka langsung kami bekuk ditempat persembunyiannya dikampung Karang Asem, Desa Pancur, kabupaten Serang, Provinsi Banten,” jelasnya. Di tambahkan Kasat Narkoba Iptu Firmansyah, selain tersangka Erwin, dalam waktu dan ditempat yang berbeda, Anggota Polres Tanggamus

juga berhasil membekuk dua orang tersangka penguna sabusabu atas nama Dedi Kurniawan (29) warga asal Kabupaten Lampung Barat dan Yon Firnandi (41) warga asal Kabupaten Pesawaran. Yang dimana pada (2/9) sekitar pukul 23.00 WIB, tersangka Dedi ini dengan menggunakan mobil Daihatsu bernomor polisi B 1302 CFB tengah melintas di jalan lintas barat (Jalinbar) tepatnya di Pekon Talagening Kecamatan Kotaagung, Tanggamus. “Karena mencurigakan laju kendaraan tersangka kami stop dan langsung dilakukan pengeledahan. Dari situlah, petugas menemukan sebuah tas berisi alat hisap dan sepaket kristal yang diduga adalah sabu-sabu. Tanpa menunggu lama, petugas langsung membekuk Yon Firnandi yang di-

ketahui adalah penjual sabusabu,” terangnya. Dari tangan para tersangka lanjut Firmansyah, berhasil diamankan sejumlah barang bukti berupa sebuah Air sofegun rakitan, dan beberapa alat yang diduga digunakan untuk menghisap sabu dan 1 plastik klip kristal putih yang diduga adalah sabu-sabu, kertas rokok yang dilinting seperti jarum yang ditancapkan dan dipotong pipet. “Untuk tersangka Erwin dan Dedi kita jerat dengan pasal 112 ayat 1 UU Nomor 35 tahun 2009 dengan hukuman minimal 4 tahun dan maksimal 12 tahun, sedangkan untuk Yon Firnandi dikenakan pasal 114 ayat 1 UU RI Nomor 35 tahun 2009 dengan hukuman minimal 5 tahun dan maksimal 20 tahun dengan denda maksimal Rp 10 Miliar,” pungkasnya.(win/een)

16 Tahun Mekar Baru Dilakukan Pilkakam TULANG BAWANG-Pakusnadi akhirnya menggungguli Hatib dalam pemilihan Kepala Kampung (Kakam) Kuala Teladas kecamatan Dente Teladas kabupaten Tulang Bawang pada pemilihan kepala kampong setempat di Balai Kampung Kuala, Kamis (5/9) Pemilihan kepala kampung yang kali pertama dilaksanakan pada desa tersebut, berjalan tertib dan lancar serta dalam proses penghitungan sangat transparan. Itu terlihat sebelum dimulainya pemelihan hingga akhir penghitungan panitia pelaksana melakukan pemeriksaan terhadap kotak suara serta menunjukanya kepada masing-masing calon kepala kampung juga mas-

yarakat pemilih. Pemilihan yang berlangsung tersebut dengan mata pilih 1.038 suara, kakam nomor urut 1 Pakusnadi yang memperoleh 595, sedangkan lawannya Hatib nomor urut 2 memperoleh 434 suara 9 suara dinyatakan rusak. Menurut camat Dente Ketut Romeo bahwa pilkakam yang digelar kemarin merupakan, pilkakam yang pertama kali dilaksanakan. “Selama pemekaran kampung kuala pada tahun 1997 belum pernah di lakukan Pilkakam. Artinya kampung kuala telah berusia 16 tahun baru ada pemilihan kepala kampung yang dipilih secara langsung oleh warga masyarakat dan berlangsung aman dan lancer, “ ungkapnya

pada wartawan, Kamis (5/9). Lanjutnya menangnya Pakusnadi dalam pilkakam merupakan kepercayaan masyarakat terhadap dirinya, juga merupakan suatu amanah yang harus dijalankan. Pakusnadi harus bisa menjaga amanah tersebut, dengan menjalankan tugas sebaik-baiknya juga diharapkan dapat bekerja sama dengan pemerintah. Sehingga diharapkan kampung Kuala akan lebih maju,dan bisa meningkatkan perekonomian masyarakat setempat. Hal senada yang diungkapkan oleh Kapolsek Gedung Meneng A.K.P. Mulyadi menambahkan pilkakam walaupun baru pertama kali dilaksanakan di Kuala Teladas. Namun situasi sa-

ngat kondusip. Sementara Kakam terpilih Pakusnadi, berjanji akan menjaga amanah yang dipercayakan oleh Masyarakat Kuala terhadap dirinya, dan akan merangkul seluruh lapisan masyarakat guna memajukan kampung. “Dalam waktu dekat ini saya akan melakukan pembenahan stuktur pengurus kampong dan akan merangkul semua elemen masyarakat guna membangun kampung mulai dari sarana dan prasarana, jalan akan dibenahi. Saya akan memberikan yang terbaik untuk masyarakat Kuala, sehingga derajat perekonokian masyarakat akan menjadi lebih baik”janjinya.(elw/een)

Portal akan Dibuka, Warga marah BLAMBANGAN UMPU-Perseteruan antara masyarakat Kampung Gunung Sangkaran dan Kelurahan Blambangan Umpu kabupaten Waykanan dengat PT. Bumi Madu Mendiri (PT. BMM) kian memanas. Kemarin nampak puluhan masyarakat Blambangan Umpu dan Kampung Gunung Sangkaran berbendong bendong menuju PT. BMM setelah sebelumnya tersiar kabar portal jalan menuju PT. BBM akan dibuka oleh aparat kepolisian

Mapolres Waykanan. Puncak Kemarahan mereka dapat diredam setelah mereka pastikan portal jalan yang mereka pasang tidak dibuka oleh pihak kepolisian. Imron, perwakilan masyarakat Gunung Sangkaran mengatakan, pihak meminta aparat ke;polisian tidak membuka portal jalan menuju PT. BMM untuk menghindari kemarahan masyarakat. Karena bila kopolisian buka portal ditakutkan hal-hal yang tidak

diinginkan terjadi. “Portal jalan menuju PT. BMM tersebut kami lakukan karena hingga sekarang perseteruan kami dengan PT. BMM untuk memperebutkan lahan ribuan hektar lahan sawit yang kini dikuasai oleh PT BMM belum juga ada tanggapan serius dari pihak pemerintah,”katanya. Padahal, perseteruan antara kedua kubu ini sudah berjalan cukup lama. Mereka meminta

kepada pemerintah agar PT BMM angkat kaki dari kampung Gunung Sangkaran dan lahan ribuan hektar sawit tersebut dapat dikembalikan kepada masyarakat. Ia mengancam tidak akan buka portal jalan bila mana tidak ada hasil yang memuaskan masyarakat. “Meskipun nyawa yang akan jadi tarohannya. Karena lahan sawit PT. BMM saat ini mutalak milik kami bukan milik PT.BMM,”tegasnya.(eng/een)

Daftar Pemilih

TANGGAMUS-Hasil audit Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) bersama Panitia Pengawas Lapangan (PPL) Tanggamus pada Daptar Pemilih Sementara Hasil Perbaikan (DPS HP) untuk pemilihan legislatif 2014 di tiap Kecamatan masih banyaknya kesalahan data pemilih di Kabupaten Tanggamus. Hal ini diungkapkan Akmaludin, anggota Panwaslu Tanggamus. “Hasil audit masih terdapat pemilih yang nama ganda sebanyak 1.307 pemilih, nama tanpa nomor kependudukan (NIK) sebanyak 2.342 pemilih, NIK ganda sebanyak 1.578 pemilih, masuknya anggota TNI/Polri sebanyak 10 anggota dan pemilih dibawah umur sebanyak 16 anak,” katanya, Rabu (4/9) Menurut Akmal, hasil temuan tersebut akan dikirimkan ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lampung supaya diadakan perbaikan. Apabila itu dibiarkan maka akan terjadi kecurangan pemilu berupa penggelembungan suara. Dan dampak terburuk dapat dimanfaatkan pihak-pihak tertentu untuk menjatuhkan lawan politik. “Supaya masalah-masalah dalam pemilu khususnya berkaitan dengan pemilih tidak terjadi maka harus ada perbaikan,” ujarnya lagi. Akmal menambahkan, tugasnya sebagai Panwas bukan untuk mengoreksi pekerjaan KPU atau jajaran di bawahnya. Namun Panwas dan KPU memiliki peran dan tugas yang sama yakni menciptakan pemilu yang sukses, jujur dan adil. “Jadi hasil audit ini kami komunikasikan dengan KPU agar sama-sama bisa menyelenggarakan pemilu yang sukses, jujur dan adil. Dengan demikian nanti semua pihak dapat menerima hasil pemilu tersebut,” katanya. Dengan temuan Panwas ini maka jumlah pemilih di Tanggamus akan semakin berkurang. Sebab selama ini KPU Tanggamus menyatakan jumlah DPSHP 459 .932 pemilih. Jumlah itu sudah turun dari daftar pemilih sementara (DPS) yang jumlahnya 463.336 pemilih. Dari 20 kecamatan yang ada, 16 kecamatan terjadi penurunan. Penurunan merupakan bentuk pengecekan dari penghilangan pemilih fiktif. Masa perbaikan DPS HP akan berakhir 6 September. Usai diperbaiki, ada lagi pengumuman kembali, yakni pada 7-10 September. Dan baru dikeluarkan daftar pemilih tetap (DPT) pada 13 September.(win/een)


CMYK

12

PROMOTION Media Promosi

Lampung NewsPaper JUMAT, 6 September 2013

ADVERTORIAL

DPRD LAMBAR KOREKSI PROGRAM EKSEKUTIF

Ketua Komisi C DPRD Lambar Parosil Mabsus, SPd saat memimpin rapat dengan mitra kerja guna membahas kegiatan yang telah dan aka

Anggota DPRD Kabupaten Lampung Barat bersama pihak Eksekutif tengah membahas anggaran kegiatan di masing-masing Satker.

Nampak Komisi D DPRD Lambar tengah menggelar hering dengan Satker guna mengklarisifikasi temuan dan laporan dari masyarakat.

Sebagai lembaga yang berfungsi melakukan peng­ awasan terhadap penyel­ enggaraan pemerintahan, Dewan Perwakilan Daerah (DPRD) Kabupaten Lampung Barat, dalam setiap kesem­ patan senantiasa melakukan koreksi atas program dan kegiatan yang dilaksanakan oleh Eksekutif dan dipandang ada ketidak sesuaian dengan ketentuan dan keharusan pelaksanaannya. Koreksi tersebut, diharap­ kan akan menjadi bahan evaluasi untuk tercapainya tujuan suatu program yang sudah dicanangkan oleh pe­ merintah. Sepertihalnya dal­ am menyikapi nota pengantar Rancangan Anggaran Pe­ ndapatan dan Belanja Daerah (RAPBD) Lampung Barat tahun 2013, dimana sejumlah Fraksi meminta, agar dalam melaksanakan setiap pro­ gram, harus dilandaskan aturan dan rencana yang matang. Hal tersebut guna suksesnya program itu sen­ diri. Program peningkatan ketahanan pangan misalnya, kedepan pihak Legislatif me­ nekankan agar program ter­ sebut dilaksanakan sesuai dengan Undang­Undang Nomor 7 tahun 1996 tentang ketahanan pangan. Peningkatan pengetahuan masyarakat melalui program penyuluhan dan pendidikan lain, juga harus diiringi dengan peningkatan intensitas pe­ ndampingan oleh penyuluh baik penyuluh pertanian, kehutanan, dan perkebunan, kepada para kelompok tani. Selain itu, kualitas sumber daya penyuluh juga, harus mendapatkan perhatian lebih dari pemerintah. Sehingga transfer ilmu pengetahuan di bidangnya masing­masing, dapat dilaksanakan dengan

baik dan tetap sasaran. Ketersediaan sarana dan prasarana pendidikan juga tidak lepas dari sorotan para wakil rakyat dalam menyikapi nota pengantar RAPBD tahun 2013 itu Pasalnya, hal ter­ sebut merupakan salah satu penunjang dalam rangka peningkatan kualitas dan mutu pendidikan di kabupaten terujung sebelah Barat Lam­ pung itu. Selain itu pihak eksekutif juga berpendapat, kegiatan yang dilaksanakan oleh Pe­ merintah Kabupaten, harus sinkron dengan program nasional, seperti peningkatan pelayanan kesehatan dan pendidikan yang berkualitas dan terjangkau. Peningkatan daya dukung infrastruktur umum dan wilayah, pemb­ angunan ketahanan pangan dengan pengelolaan Sumber Daya Alam dan lingkungan serta penanganan bencana dan kerawanan pangan. Juga pengelolaan pariwisata dan budaya, penguatan perekon­ omian daerah melalui pe­ mberdayaan masyarakat perdesaan, pengelolaan sumber daya pertanian, pe­ rikanan dan kehutanan, pe­ ngelolaan sumber daya air dan energi, serta peningkatan tata kelola pemerintahan se­ bagai wujud pelaksanaan birokrasi, penegasan hukum dan peningkatan rasa aman dan damai masyarakat. Sinkronisasi program tersebut dapat dilaksanakan dan dilihat pada saat pe­ ny usunan APBD melalui be rbagai tahapan, mulai dari tingkat musyawaran perencanaan pembangunan tingkat pekon hingga ke tingkat kabupaten, juga pada pe mb ahasan di DPRD bersama dengan eksekutif. (ADV)

CMYK


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.