Palembang Ekspres Kamis, 12 Juli 2018

Page 2

Layananan Saran dan Kritik SMS Center Kodam II Sriwijaya : 0811 718 2222

2 www. palpres.com

KAMIS, 12 JULI 2018

Semangat Baru & Terpercaya

Jangan Segan Bangun Komunikasi PALEMBANG, PE – Satuan Polisi Militer Kodam (Pomdam) II/Swj menggelar acara Komunikasi Sosial (Komsos) dengan masyarakat di Markas Pomdam II/Sriwijaya, Senin (9/7). Dalam kesempatan tersebut, Komandan Kodim 0418/Palembang Letkol Inf Honi Havana, M.MDS menjadi narasumber yang membahas wawasan kebangsaan. Acara ini sendiri diikuti lebih dari 100 orang peserta ini dipimpin langsung oleh Danpomdam II/Sriwijaya Kolonel Cpm Siagian Donald Meyer Baringin, S.IP. dan dihadiri oleh Dandim 0418/ Palembang, Dandenpom II/4 Palembang Letkol Cpm Unggul Wahyudi, S.H.M. Tr. (Han), Perwira Staf dan personel Pomdam II/Sriwijaya, Kapolsek Bukit Kecil, FKPPI, Toga, Tomas dan Todat serta masyarakat sekitar. Danpomdam II/Sriwijaya menyampaikan ucapan terima kasih kepada seluruh hadirin karena sudah meluangkan waktu untuk hadir

FOTO: KODIM 0418/PLG FOR PALPRES

FOTO BERSAMA | Danpomdam II/Sriwijaya Kolonel Cpm Siagian Donald Meyer Baringin, S.IP berfoto bersama Komandan Kodim 0418/Palembang Letkol Inf Honi Havana, M.MDS berfoto bersama

dalam acara Komsos dengan masyarakat di Markas Pomdam II/Sriwijaya, Senin (9/7).

dalam kegiatan ini. Danpomdam juga menegaskan kepada seluruh peserta yang hadir untuk tidak segan-segan berkomunikasi secara langsung dengan Danpomdam II/ Sriwijaya beserta jajarannya jika ada keluhan, hambatan atau kejadian sosial yang membutuhkan penanganan Polisi Militer.

“TNI dan Rakyat adalah satu, suatu kekuatan yang utuh, harus saling memiliki, saling asah, asih dan saling asuh serta saling bahu membahu dalam pembangunan,” ungkap Danpomdam. Selain menjadi ajang silahturahmi, peserta yang hadir juga mendapatkan pencerahan tentang bahaya

narkotika, netralitas TNI dan Bela Negara yang dipaparkan oleh para Kasi Pomdam II/Sriwijaya dan Dandim 0418/Palembang. Dalam pencerahan materi Wawasan Kebangsaan, Dandim 0418/Palembang Letkol Inf Honi Havana, M.MDS. menyampaikan, bahwa ke depan potensi konflik

akan disebabkan oleh perebutan sumber energi. “Jumlah kebutuhan penduduk bumi yang sudah mencapai 7 miliar penduduk dengan sumber energi yang tersedia mulai tidak sebanding. Apabila sumber energi fosil, seperti minyak bumi habis, maka orang akan berebut mencari sumber energi alter-

sudah mencapai 40 persen. “Pekerjaan saat ini sudah mencapai 40 persen,” kata Dandim 0403/OKU Letkol ARM Agung Widodo. Pekerjaan utama pembangunan jembatan gantung memiliki panjang 130 meter dan lebar 2 meter. Pekerjaan sudah dilakukan sejak 14 Mei. Saat ini sudah berjalan 40 persen dan diharapkan selesai pada 14 Agustus. Dikatakannya, TMMD pembangunan jembatan gan-

tung, melibatkan juga partisipasi masyarakat. Jadi warga yang berasal dari empat dusun secara bergilir diharapkan bisa membantu pengerjaan. Sementara, Bupati OKU, H Kuryana Azis menyampaikan, pekerjaan proyek jembatan gantung tersebut dianggarkan sebesar Rp 2 miliar. Sedangkan untuk jalan butuh anggaran berbeda. Apalagi, di sekitar lokasi tersebut sering terjadi banjir. Karena itu di bagian sekitar jembatan harus

ditimbun. Kalau tidak akan ikut tergenang banjir. Adanya pembangunan jembatan juga akan membantu masyarakat. Ada ratusan warga di seberang (dusun 3 dan 4) yang terdampak dengan adanya jembatan gantung. “Ratusan warga yang terbantu,” katanya. Ditambahkan Bupati, pekerjaan TMMD merupakan bukti manunggal TNI bersama masyarakat dalam mendukung kemajuan daerah.

Karena tujuan untuk menciptakan kesejahteraan masyarakat. Saat ini fokus untuk daerah pedesaan, serta mendorong percepatan pembangunan di pedesaan. Diharapkan warga dapat membantu pekerjaan pembangunan jembatan. Setelah selesai juga nanti ikut menjaga. Karena nanti material kayu setelah sekian tahun akan rusak. Itu nanti bisa diperbaiki dengan dana sementara. YEN

Progress Jembatan Gantung Sudah 40%

BATURAJA, PE - Kodim 0403 OKU, melaksanakan TMMD ke-102 di Desa Belimbing, Kecamatan Peninjauan berupa pembangunan jembatan gantung sepanjang 130 meter. Pekerjaan pembangunan jembatan gantung di Desa Belimbing, Kecamatan Peninjauan, Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) sudah berjalan. Prosentase pekerjaan fisik dari proyek TNI manunggal membangun desa (TMMD) ke 102 tahun 2018 ini disebut

natif. Salah satu kawasan yang memiliki sumber energi alternatif yang berlimpah adalah Indonesia,” katanya. “Bukan tidak mungkin konflik di Timur Tengah yang

selama ini dipicu perebutan sumber minyak akan pindah ke daerah khatulistiwa, termasuk Indonesia yang kaya akan sumber energi alternatif,” sambung dia. RIL


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.