konsep buletin konsuil

Page 1

KONSUIL NEWS LETTER MENYONGSONG YONGSONG KINERJA KONSUIL LEBIH BAIK


We Care Electric Safety

Kata Sambutan Puji

syukur

panjatkan Tuhan

kita

kehadirat

Yang

Kuasa,

Maha

sarana

teknologi

berbasis

informasi

untuk mencegah terjadinya kerugian harta benda dan ancaman terhadap keselamatan jiwa para pelanggan tenaga listrik tegangan rendah.

pelaksanaannya

pemeriksaan

memungut

instalasi

biaya

milik

calon

pelanggan.

atas

terselenggaranya

Mengingat perkembangan kelistrikan yang

sangat

pesat,

maka

kebijakan

pemeriksaan instalasi listrik termasuk biaya pemeriksaan instalasi diserahkan kepada instalatir

yang

telah

mempunyai

SIKA

(Surat Ijin Kerja) dari PLN, para instalatir ini

tergabung

dalam

satu

wadah

AKLI

(Asosiasi Kontraktor Listrik dan Mekanikal

KOMITE NASIONAL KESELAMATAN UNTUK

Indonesia).

INSTALASI LISTRIK (selanjutnya disingkat

Tetapi

pada

KONSUIL) adalah lembaga yang sangat

Pemerintah

melihat

berperan untuk menjaga dan mencegah hal

pelanggaran

tersebut.

ketenagalistrikan

KONSUIL

dideklarasikan

pada

kenyataannya, telah

terjadi

terhadap yang

peraturan berlaku

dan

tanggal ... oleh empat pilar para pemangku

menimbulkan konflik kepentingan, disatu

kepentingan bidang ketenagalistrikan yakni

sisi AKLI sebagai kontraktor pemasangan

:

instalasi

dan

Unsur penyedia tenaga listrik,

2.

Unsur kontraktor listrik,

3.

Unsur produsen peralatan listrik dan

Pemerintah

4.

Unsur konsumen listrik.

KONSUIL

oleh Menteri

sekaligus

sebagai

Guna menertibkan hal tersebut maka

Energi dan Sumber Daya

Mineral.

memfasilitasi sebagai

pembentukan

lembaga

independen

yang bersifat nirlaba, dikukuhkan dengan Keputusan Daya

Menteri

Mineral

Energi

Nomor

dan

Sumber

1109K/MEM/2005

tanggal 25 Maret 2003 yang menetapkan

Tugas pokok, fungsi dan tanggung

KONSUIL

sebagai

jawab pelaksana pemeriksaan instalsi listrik

Instalasi

Pemanfaatan

tegangan adalah

juga

pemeriksa instalasi.

1.

Pada pendeklarasian KONSUIL dihadiri

1

pada

rendah

Perusahaan

Lembaga

sebelum

tahun

1980

Konsumen

Tegangan

Listrik

Negara

yang

memenuhi

kaidah

KONSUIL NEWS LETTER

Pemeriksa

Tenaga

Listrik

Rendah,

guna

keselamatan


We Care Electric Safety ketenagalistrikan

dengan

menerbitkan

Sertifikat Laik Operasi (SLO).

yang

terpasang

sudah

ada

kesesuaian (conformity) dengan Peraturan Umum

Instalasi

peraturan

Listrik

ketenagalistrikan

rendah,

KONSUIL

berupaya

memanfaatkan teknologi komunikasi dan

KONSUIL memeriksa instalasi apakah instalasi

tegangan

(PUIL)

serta

yang

terkait

dan apabila telah terpenuhi selanjutnya

informasi

melalui

Website,

dan

dengan

memanfaatkan jasa KONSUIL maka akan mengurangi serta mencegah bahaya yang ditimbulkan oleh listrik sehingga tercipta instalasi yang aman, andal dan ramah lingkungan.

akan diterbitkan SLO. Dalam informasi

rangka

mengembangkan

keselamatan

dibidang

ketenagalistrikan terutama bagi konsumen

Ir. TUNGGONO SOEMEDI Kepala Badan Pelaksana KONSUIL Pusat

"We Care Electric Safety" Visi

"Menjadi Pemeriksa Instalasi Listrik yang Independen, Jujur, Profesionalisme dan Dapat Mencapai Keselamatan Manusia dan Harta Benda dari Bahaya Instalasi Listrik.�

Misi

“Melindungi keselamatan manusia, harta benda, instalasi listrik dan lingkungan terhadap bahaya yang timbul karena listrik, dengan selalu berupaya melaksanakan pemeriksaan apakah instalasi terpasang sudah sesuai dengan standar instalasi yang berlaku."

2

KONSUIL NEWS LETTER


We Care Electric Safety

Sejarah Berdirinya KONSUIL Berupaya

memenuhi

keselamatan

dan

Setelah

tahun

terjadi

perubahan

dalam pemeriksaan instalasi listrik. Pihak

keamanan dari bahaya

PLN

yang ditimbulkan oleh

pemeriksaan instalasi listrik ke kontraktor

listrik.

Berbagai

atau instalatir. Setiap konsumen baru yang

persiapan dan langkah

ingin meminta sambungan listrik, terutama

konkrit telah dibuat dalam mengupayakan

untuk rumah - rumah instalasinya dipasang

keberadaan

oleh kontraktor.

KONSUIL.

mempersiapkan

Diantaranya

aturan

dan

akhirnya

menyerahkan

penanganan

landasan

hukumnya, personil yang siap beroperasi,

Namun tahun demi tahun mulai terjadi

serta

permasalahan dalam pemasangan instalasi

program

-

program

yang

akan

dikembangkan.

listrik yang dilakukan para instalatir, tidak sesuai

Sejak

jaman

standar

nasional

dan

peraturan yang berlaku. Keadaan seperti ini

Instalasi Listrik di Indonesia dilakukan oleh

yang dirasakan oleh pemerintah pada tahun

Pihak Pusat Listrik Negara (PLN). Konsumen

2000 an. Sehingga saat dikeluarkan UU

menghubungi PLN untuk

Kelistrikan No. 20 Tahun 2002, disebutkan

listrik

Belanda,

dengan

Pemeriksaan

instalasi

di

memasang

rumah.

Setelah

itu

konsumen meminta daya listrik ke PLN dan kemudian

PLN

mengirim

tim

bahwa pemeriksaan instalasi listrik harus dilakukan oleh lembaga independen.

untuk

memeriksa instalasi listrik, sebelum masuk

Oleh karena UU Ketenagalistrikan No. 20

jaringan

tahun

tahun 2002 itu dicabut oleh Mahkamah

situasi seperti ini terus terjadi. Sampai

Konstitusi, sehingga berlaku lagi undang

tahun 1980 pertumbuhan PLN sangat pesat

undang

dan

mesti

dikeluarkan Peraturan Pemerintah No. 3

menangani sambungan baru sekitar 2,5

tahun 2005 yang mengharuskan instalasi

juta.

listrik di rumah yang akan disambung ke

PLN.

cepat.

Selama

Dalam

Keadaan

ini

bertahun

setahun

memang

PLN

merepotkan

yang

yang mengakibatkan pemeriksaan instalasi

PLN

listrik

independen.

tidak

tertangani

oleh

PLN.

harus

dicetuskanlah KONSUIL untuk

3

1980

KONSUIL NEWS LETTER

lama,

sebagai

diperiksa Pada ide

sebagai

menangani

pengganti,

oleh

lembaga

Desember

2002

untuk

membentuk

lembaga

independen

pemeriksaan

instalasi


We Care Electric Safety listrik dari rumah ke rumah dan sesuai

Ketua Umum DPP AKLI Ir. Moeljadi Oetji),

standar nasional.

unsur Produsen Peralatan dan Pemanfaat Listrik (diwakili FKIPTL Ir. Tjahja Eddy) dan

Sebelum didirikan KONSUIL, pada akhir

unsur konsumen listrik (diwakili K3LI, Ir.

tahun

Dwi Suksmono Hadhi, MT) serta disaksikan

2002

pemerintah

melalui

Dirjen

Listrik dan Pengembangan Energi mengirim

oleh

menteri

Tim yang terdiri dari Dirjen Listrik dan

Yusgiantoro.

ESDM,

Ir.

Purnomo

Pemanfaatan Energi (Ir. Luluk Sumiarso) bersama Direktur Pemasaran dan Distribusi

Terkait dengan KONSUIL, juga dilakukan

PT. PLN (Persero) Ir. Tunggono Soemedi ke

pembentukan DEWAN WALI AMANAT, yang

Perancis. Tujuannya untuk melakukan studi

susunan

banding. Karena di Perancis telah berdiri

Indradjid Subardjo, MM (Penyedia Listrik)

lembaga yang bernama CONSUEL (Comite

selaku

National Pour La Securite Des Usagers De

Moeljadi Oetji (AKLI) selaku wakil ketua

l’Elecricite) yang mengelola pemeriksaan

merangkap anggota, Toto A. Sukatendel

konsumen perusahaan listrik Perancis dan

(Produsen Alat Listrik) sebagai sekretaris

sudah berdiri lebih dari 30 tahun.

dan anggota, Ir. Sunggu Anwar Aritonang

anggotanya

Ketua

(PLN) Dari

hasil

peninjauan

yang

dilakukan

terdiri

merangkap

sebagai

anggota,

dari

anggota,

R.

Ir.

Ir.

Adang

Surachman (AKLI) sebagai anggota, Ir.

pejabat Departemen dan PT. PLN (Persero)

Bambang

ke Perancis tersebut, Dirjen LPE memberi

anggota, Ir. Adhie Suksmono (Produsen

amanat kepada PT. PLN (Persero) Distribusi

Alat Listrik) sebagai anggota, A.M. Suseto

Jawa Barat dan Banten yang dalam hal ini

(Konsumen Listrik) sebagai anggota, Adin

kepada

Restiadi

General

Managernya

yang

ikut

Kusumarijadi

(Konsumen

(AKLI)

Listrik)

sebagai

sebagai

dalam tim ke Perancis, Ir. Agus Pranoto,

anggota, Ir. Dwi Suksmono Hadhi, MT

untuk mencoba membuat Pilot Project di

(Konsumen Listrik) sebagai anggota dan Ir.

Bandung Jawa Barat.

Djuhana Djoekardi (Pakar Listrik) sebagai anggota.

Legalitas KONSUIL dimulai dari deklarasi

4

yang ditandatangani para stakeholder di

Selain itu KONSUIL dikukuhkan Notaris Ny.

lingkungan PLN tanggal 25 Maret 2003, dan

Fransisca Inning Soemantri No. 01, 8 Mei

terdiri dari 4 unsur yaitu Unsur Penyedia

2003 dan No. 03 tanggal 23 Februari 2005.

Tenaga Listrik (diwakili Direktur Utama PT

Pengurus Badan Pelaksana KONSUIL Pusat

PLN Persero, Ir. Eddie Widiono Suwondho,

periode 2004-2008 terdiri dari Ir. Tunggono

MSc), Unsur Kontraktor Listrik (diwakili

Soemedi

KONSUIL NEWS LETTER

sebagai

Direktur

Utama,

Ir.


We Care Electric Safety Hizban

Achmad

sebagai

Direktur

dari PLN. Sebab peraturan menyebutkan

Operasional dan Drs. Yasa Saefudin sebagai

bahwa

sebelum

Manajer Administrasi dan Keuangan.

penyambungan

PLN

melaksanakan

listrik

pada

instalasi

pemilik, harus sudah memiliki Sertifikat Payung

hukum

utama

KONSUIL

adalah

Operasi.

Sertifikat

ini

merupakan

Undang Undang No. 15 tahun 1985 tentang

Sertifikat yang diterbitkan oleh KONSUIL

ketenagalistrikan,

berdasarkan

tentang

PP

Penyediaan

Tenaga

Listrik,

PP

10

tahun

dan No.

1989

Pemanfaatan

3

Tahun

pemeriksaan

instalasi

pada

pelanggan.

2005

tentang Perubahan atas PP No. 10 tahun

KONSUIL juga mengeluarkan aturan yang

1989 tentang Penyediaan dan Pemanfaatan

keras di DKI Jakarta. Kalau tidak diperiksa,

Tenaga Listrik, juga ada peraturan Menteri

akan

ESDM

Konsumen

mengajukan

Pemeriksaan

Instalasi

No.

Instalasi Menteri

0045

tahun

2005

Ketenagalistrikan, ESDM

Artinya

Listrik

hari

ini

Permohonan terpasang,

tentang Perubahan atas Peraturan Menteri

harinya. Pada hari ke 3 sudah harus ada

ESDM

hasilnya, dan hari ke-4 sudah harus terbit

tahun

Tahun

sanksi.

harus diperiksa maksimal pada keesokan

0045

0046

Peraturan

terkena

2006

No.

No.

tentang

2005

tentang

Instalasi Ketenagalistrikan, serta Keputusan Menteri

ESDM

tentang

No.

1109K/30/MEM/2005

Penetapan

KONSUIL

sebagai

Lembaga Pemeriksa yang independen dan nirlaba.

Disamping

itu

terdapat

payung

hukum

penunjang, yaitu UU No. 8 Tahun 1999 Tentang Perlindungan Konsumen, PP No. 102

Tahun

2000

tentang

Standardisasi

Nasional, SK Direksi PT. PLN (Persero) No. 313.K/DIR/2007 tentang Surat Ijin Usaha Jasa

Konstruksi

Anggaran

(SIUJK),

Dasar

juga

KONSUIL

terdapat yang

diperbaharui per 24 Maret 2005.

Lebih dari itu, keberhasilan KONSUIL dalam melaksanakan misinya sangat tergantung

5

Laik

KONSUIL NEWS LETTER

Surat Layak atau Tidaknya.


We Care Electric Safety

Tarif Biaya Pemeriksaan Instalasi (BPI) TABEL BIAYA PEMERIKSAAN INSTALASI LISTRIK KONSUMEN TEGANGAN RENDAH 220/ 380 VOLT DAYA

PER VA

BIAYA PEMERIKSAAN

PPN 10%

TOTAL

450

60.000

6.000

66.000

900

70.000

7.000

77.000

1.300

85.000

8.500

93.500

2.200

95.000

9.500

104.500

3.500

105.000

10.500

115.500

4.400

132.000

13.200

145.200

165.000

16.500

181.500

6.600

198.000

19.800

217.800

7.700

231.000

23.100

254.100

10.600

265.000

26.500

291.500

11.000

275.000

27.500

302.500

330.000

33.000

363.000

16.500

412.500

41.250

453.750

23.000

575.000

57.500

632.500

33.000

660.000

66.000

726.000

830.000

83.000

913.000

53.000

1.060.000

106.000

1.166.000

66.000

1.320.000

132.000

1.452.000

82.500

1.443.750

144.375

1.588.125

105.000

1.837.500

183.750

2.021.250

2.292.500

229.250

2.521.750

147.000

2.572.500

257.250

2.829.750

197.000

3.447.500

344.750

3.792.250

5.500

13.200

41.500

131.000

Rp.30

Rp.25

Rp.20

Rp.17,50

* Tarif Biaya Pemeriksaan sesuai Surat Dirjen No. 4047/45/600.4/2006

6

KONSUIL NEWS LETTER


We Care Electric Safety


We Care Electric Safety Pemeriksaan dengan izin pelanggan Setelah mendapat izin dan dipersilakan oleh pemilik rumah, petugas PEMERIKSA memulai melaksanakan tugasnya. Setelah mengeluarkan peralatannya, tampak salah satu Pemeriksa mulai dengan membuka kotak kotakPerlengkapan Hubung Bagi ( PHB ). Sementara itu Pemeriksa lainnya menyiapkan form formLaporan Laporan Hasil Pemeriksaan Pemeriksaan(LHP), (LHP), dan dilanjutkan dengan mencocokkan Gambar denah bangunan serta fungsi ruangan.

Pemeriksaan PHB Pemeriksan dalam PHB, atara lain : •

Saluran Utama ;jenis, ukuran,, warna insulasi, tanda

SNI. •

Sakelar Utama / Pengaman Cab.;jenis, jenis, kapasitas,

tanda SNI. •

Sirkit Cabang / Akhir ;jenis, jenis, ukuran, warna insulasi,

tanda SNI. •

Penghantar Pembumian ; jenis, ukuran, warna insulasi.

Penghantar Pembumian ; jenis, ukuran, warna insulasi.

Sistem Pembumian ; sistem TNS sudah DILARANG ( Amandemen PUIL 2000).

Terminal Penghantar ; jenis, ukuran, kapasitas terminasi, tidak boleh ada

penumpukan penghantar pada lubang terminasi. Rel / Busbar / Jumper ; jenis, ukuran, tidak boleh ada

Pemeriksaan Gambar Instalasi Petugas Pemeriksa mencocokkan kesesuaian Gambar yang diajukan dengan kenyataan yang ada, antara lain ; • Letak penempatan PHB, Lampu, KK, Sakelar, dll. • Jumlah PHB, Lampu, KK, dll. • Denah serta tata letak ruangan maupun keterangan fungsi ruangan

Pemeriksaan Sakelar Lampu Pemeriksaan PemeriksaanSAKELAR LAMPU, meliputi : •

Apakah material Sakelar sudah ber SNI ?

Apakah Polaritasnya sudah sesuai ?

Apakah kesinambungan sudah baik ?

• Apakah penggunaan warna penghantar sudah sesuai PUIL 2000 ? •

Apakah pemasangannya emasangannya sudah baik ?


We Care Electric Safety Pemeriksaan Fitting Lampu Pemeriksaan PemeriksaanFITTING LAMPU, meliputi : •

Apakah material Fitting sudah ber SNI ?

Apakah Polaritasnya sudah sesuai ?

Apakah kesinambungan Fasa, Netral, PE sudah baik ?

• Apakah penggunaan warna penghantar sudah sesuai PUIL ? •

Apakah cara pemasangannya sudah baik ?

Pemeriksaan Stop Kontak Pemeriksan PemeriksanKOTAK KONTAK, meliputi : •

Apakah material Kotak Kontak sudah SNI ?

Apakah Polaritasnya sudah sesuai ?

Apakah kesinambungan Fasa, Netral, dan PE sudah baik ?

Apakah peng penggunaan gunaan warna penghantar sudah sesuai PUIL ?

Apakah cara pemasangannya sudah baik ?

Pemeriksaan keseuai Penghantar dengan PUIL Membuka Kotak Kontak untuk mengetahui apakah WARNA PENGHANTAR sesuai dengan ketentuan PUIL 2000 atau tidak.

Pemeriksaan Intalasi si Tahanan Bumi Mempersiapkan pengukuran Tahanan Pembumian

Pemeriksaan Elektrokametik Tanah Pengukuran Tahanan Pembumian dengan alat ukur EARTH TESTER.


We Care Electric Safety Pembuatan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Petugas PEMERIKSA membuat Laporan Hasil Pemeriksaan dengan cara mengisi Formulir LHP sesuai dengan kondisi dan fakta yang ada. Form LHP tersebut masih dilampiri dengan dokumen pendukung lainnya : 1. Gambar Fisik. 2. Keterangan tambahan lainnya. 3. Foto jika perlu.

Meminta Tanda Tangan Pelanggan untuk LHP Setelah petugas PEMERIKSA selesai melaksanakan pemeriksaan dan megisi Form Laporan Hasil Pemeriksaan ( LHP ), ) kemudian meminta tandatangan dari pemilik rumah (atau wakilnya) sebagai saksi yang melihat bahwa pekerjaan Pemeriksaan Instalasi Listrik telah dilaksanakan. Apabila Instalatir yang bersangkutan turut hadir, maka Instalatir tersebut juga bertindak sebagai saksi.


We Care Electric Safety

Pemeriksaan Instalasi Pasang Baru Yang

dimaksud

Instalasi

Pasang

Baru

Tentu saja berkas permohonan tersebut

adalah instalasi listrik yang baru dibuat /

kemudian diajukan lagi ke Kantor Area

dipasang pada suatu bangunan.

KONSUIL terdekat untuk selanjutnya akan

Setelah instalasi baru ini selesai terpasang

dilakukan Pemeriksaan kembali.

secara keseluruhan maka wajib diajukan

INGAT

Permohonan Pemeriksaan Instalasi listrik

Permohonan

kepada KONSUIL. Dalam waktu 1 (satu)

jangan lupa menyertakan lampiran Surat

hari

TLOnya.

kerja

setelah

Surat

Permohonan

Pemeriksaan Instalasi (SPPI) diajukan ke KONSUIL, maka petugas Pemeriksa akan

: Pada

saat

mengajukan

Pemeriksaan

berikutnya,

Lalu, apakah dikenakan biaya pemeriksaan lagi ?

datang ke lokasi objek instalasi yang akan Benar,

diperiksa.

memang

dikenakan

biaya

pemeriksaan lagi, namun perlu diketahui Hasil

verifikasi

terhadap

pemeriksaan

instalasi tersebut sudah dapat diperoleh dalam

waktu

4

(empat)

hari

kerja

bahwa sesuai ketentuan berlaku yakni : Konsumen

/

pemilik

instalasi hanya

dibebani biaya pemeriksaan ke-1 saja.

terhitung dari tanggal berkas pemeriksaan diajukan ke KONSUIL. Jika verifikasi atas

Jikapun ternyata dikemudian hari harus

pemeriksaan ini hasilnya SLO (Sertifikat

ada

Laik

listrik

hasilnya masih saja TLO), maka biaya

untuk

pemeriksaan

Operasi),

tersebut

berarti

secara

instalasi

teknis

siap

pemeriksaan

ke-2,

ke-3,

selanjutnya

(semisal

merupakan

dioperasikan dan sudah bisa dialiri listrik

kewajiban dari Instalatir / Biro Teknik

dari PLN.

yang

mengerjakan pemasangan instalasi

tersebut. Namun jika ternyata hasilnya adalah TLO (Tidak Laik Operasi), ini artinya secara teknis instalasi tersebut dinyatakan masih belum

laik

untuk

dioperasikan

/

digunakan. Tentu saja instalasi ini harus diperbaiki sesuai dengan poin-poin yang dicantumkan pada surat TLO tersebut. Setelah

dilakukan

sesuai dengan yang

perbaikan-perbaikan disyaratkan pada

surat TLO, lalu bagaimana ?

11

KONSUIL NEWS LETTER

Tips

bagi

Konsumen

/

Pemilik

Instalasi : Jika

anda

sedang

membangun

suatu

bangunan yang di dalamnya akan terdapat Instalasi Listrik, maka serahkan pekerjaan pemasangan Instalasi Listrik tersebut pada Instalatir ataupun Biro Teknik yang benarbenar berkompeten dibidang kelistrikan.


We Care Electric Safety Pemasangan sekaligus

Instalasi

Listrik

dikerjakan

yang

oleh

tukang

bangunan yang tidak memiliki kompetensi dan keahlian dalam kelistrikan hanya akan merugikan

baik

biaya

maupun

waktu,

mengapa?

untuk ikut mendampingi selama proses pemeriksaan berlangsung. Hal ini diperlukan selain untuk menjadi saksi saat pemeriksaan berlangsung, juga jika

kemudian

kekeliruan

yang

terdapat bisa

kekeliruan-

diperbaiki

dalam

Dari pengalaman-pengalaman yang ada,

waktu relatif singkat maka Instalatir akan

instalasi listrik yang dikerjakan oleh orang

dapat memperbaiki pada saat itu pula.

yang bukan ahlinya ketika diperiksa oleh KONSUIL

maka

hasilnya

adalah

TLO.

Tentu saja harus dilakukan perbaikanperbaikan

yang

menyebabkan belum

lagi

pastinya

biaya dari

jadi

aspek

Tanyakan

Surat

Tugas

serta

Kartu

Identitas petugas Pemeriksa yang datang ke rumah anda.

akan

membekak, waktu

untuk

mendapatkan aliran listrik jadi tertunda karena pihak PLN baru akan mengaliri

WASPADA

terhadap

petugas

Pemeriksa KONSUIL Gadungan Janganlah anda memberikan Uang Tips kepada Petugas Pemeriksa.

listrik apabila Instalasi Listrik anda sudah TIDAK ADA biaya apapun selain BIAYA

memperoleh Sertifikat Laik Operasi.

PEMERIKSAAN Pada saat mengajukan Surat Permohonan Pemeriksaan Instalasi kepada KONSUIL,

ketika

yang

petugas

telah

kami

anda

bayar

melaksanakan

pemeriksaan.

pastikan bahwa Instalasi tersebut sudah Jika terdapat petugas Pemeriksa KONSUIL

100% selesai terpasang.

yang meminta uang dengan dalih apapun, Pada

saat

hari

pemeriksaan

pastikan

bahwa Rumah/bangunan tersebut TIDAK TERKUNCI

dan

Pemilik

(atau

bisa

mohon catat Surat Tugas / Identitasnya dan segera laporkan kepada kami atau pada Kantor Area KONSUIL terdekat.

diwakilkan pada orang yang anda percaya) bersama Instalatir yang mengerjakannya

(Lihat Alamat/ nomor telpon Kantor-kantor KONSUIL pada tab KONTAK KAMI)

12

KONSUIL NEWS LETTER


We Care Electric Safety

TIPS! Pastikan instalasi listrik di rumah memenuhi syarat. Kebakaran adalah momok warga di kota besar selain banjir. Salah satu pemicunya adalah hubungan arus pendek (menyatunya arus positifnegatif sehingga memicu korsleting dan percikan api). Di Jakarta misalnya, menurut Dinas Pemadam Kebakaran DKI Jakarta, dari 359 peristiwa kebakaran sepanjang 1 Januari - 4 Juli 2007, sebanyak 205 kasus disebabkan oleh hubungan arus pendek. Biasanya korsleting terjadi karena pemakaian listrik secara tidak aman dan berlebihan. “Kalau instalasinya benar, perilaku kita mengkonsumsi listrik benar, secara teknis kebakaran tidak mungkin terjadi,” kata Azwar Lubis, DM Komunikasi & Bina Lingkungan PLN. Circuit breaker Menurut dia, arus listrik di rumah selalu dilengkapi mini circuit breaker (MCB) yang berfungsi sebagai pengaman dan pembatas daya. Sekring itu otomatis memutus arus listrik bila terjadi korslet atau daya yang masuk berlebih. Sementara grounding akan mengalirkan arus listrik ke dalam tanah bila terjadi lonjakan daya. “Jadi, MCB sudah cukup sebagai pengaman listrik di rumah.

13

Tidak perlu ditambah- Mengenai tegangan listrik yang tidak stabil yang bisa tambahi lagi,” katanya. memperpendek usia atau Masalahnya, banyak bahkan merusak peralatan Azwar konsumen yang berupaya elektronik, penyebabnya mengakal-akali agar bisa menyatakan bebas menggunakan listrik. bermacam-macam. lokasi gardu “Misalnya, arus daya di-by Misalnya, pass atau di-jumper, MCB terlalu jauh dari sehingga dicekal, dan lain-lain. Ini permukiman sangat berbahaya karena travonya perlu ditambah, penampang dari arus tidak ada atau pengamannya. Itu yang konduktor jaringan sudah sesuai dengan sering memicu kebakaran,” tidak beban lanjutnya. Meskipun begitu, perkembangan sehingga perlu perlu juga dicermati kualitas arusnya MCB yang dipasang diganti dengan yang lebih instalatir di rumah, karena besar. “Tapi, umumnya itu karena ada bukan sekali dua terjadi terjadi MCB meleleh karena tidak pencurian listrik, sehingga kuat menahan arus. travo overload dan listrik Kualitas MCB harus turun naik. Karena itu kalau di permukiman memenuhi standar (SNI terjadi misalnya) dan sesuai Anda, segera laporkan ke dengan daya listrik di PLN,” pintanya. rumah. Alat penghemat listrik “MCB itu alat proteksi. Jadi, Berhemat memakai listrik MCB sendiri tidak boleh juga menjamin keamanan menyebabkan bahaya listrik di rumah selain kebakaran. Kalau sampai meringankan beban meleleh, itu pasti karena tagihan, karena produknya tidak memenuhi menghindari penggunaan standar,” kata Yodhi daya yang berlebihan. Tjisoeranaya, Operation & Instalasi dan produk listrik Development Manager LV di rumah pun lebih awet. Products ABB Indonesia, Tapi, tidak disarankan salah satu produsen produk memakai alat yang listrik seperti circuit dipromosikan bisa breaker, wiring accessories menghemat listrik. Alat itu (stop kontak/socket, saklar, hanya berfungsi steker/colokan), energy mengurangi daya reaktif meter, home automation atau keluaran energi yang system, dan lain-lain. menguap saat pemakaian peralatan elektronik.

KONSUIL NEWS LETTER


We Care Electric Safety Semua piranti elektonik yang menggunakan kumparan seperti lampu, kulkas, pompa air, televisi, dan setrika memiliki daya reaktif yang tidak termanfaatkan sebagai energi. Jadi, energi panas itu menguap begitu saja. “Alat penghemat listrik hanya mengurangi daya reaktif tersebut. Jadi, penghematan yang bisa dilakukannya tidak signifikan. Kalau ada klaim alat itu dapat menghemat sampai 40 persen, itu tidak masuk akal. Pasti ada sesuatu yang tidak benar. Kemungkinan besar dia nyolong listrik. PLN tidak pernah merekomendasikan alat-alat itu,” tegasnya.

Direktur PT Philips Indonesia, produsen produk elektronik Philips, sekitar 40 persen konsumsi listrik di Indonesia habis untuk pencahayaan. Ada sejumlah merek lampu yang direkomendasikan PLN sebagai LHE, karena sudah lulus energy saving test yang dilakukan Direktorat Jenderal Listrik dan Pemanfaatan Energi.

Sebutlah Chiyoda, Elektra, Eterna, Eutech, Fokus, Hannochs, Lextron, Luxram, Niko, Panasonic, Sharp, Sinar, Shinyoku, Visicom, dan Viba. Tapi, bukan berarti produk lampu di luar itu seperti Philips, Megaman, LeuchTech, Osram, dan lain-lain bukan LHE. Boleh jadi produsennya belum Lampu hemat energi untuk Memilih produk elektronik mendaftarkannya berkualitas dengan mengikuti tes itu. kapasitas yang pantas dan LHE juga memakainya secara Pemakaian terkait isu proporsional, adalah cara penting paling rasional dalam pemanasan global. Makin menghemat listrik. Kalau sedikit energi yang kita makin besar kulkas satu pintu sudah konsumsi, terhadap cukup memenuhi kebutuhan kontribusinya emisi gas seisi rumah, tidak perlu pengurangan salah satu membeli kulkas dua pintu. karbon, Bila televisi berukuran penyebab pemanasan bumi. sedang lebih cocok untuk Selama ini karena murah, ruang keluarga yang relatif kita memakai lampu pijar kecil, tidak usah memaksa yang boros energi. Padahal, lampu pijar dan lampu membeli televisi besar. halogen mengandalkan Khusus untuk pencahayaan, sumber cahaya dari panas Proses gunakan lampu hemat (thermal). filament energi (LHE), karena sangat pemanasan signifikan kontribusinya tungsten sebagai penghasil memakan terhadap penghematan cahayanya 90 persen listrik. Pasalnya, menurut hampir Rob Fletcher, Presiden energinya, sehingga lebih

14

KONSUIL NEWS LETTER

banyak energi yang terbuang menjadi panas dan hanya 10 persen yang menjadi cahaya. Lebih terang lebih awet Sebaliknya, LHE seperti Compact Fluorescent Lamps (CFL) lebih mahal dibanding lampu pijar, tapi jauh lebih hemat energi. Cara kerjanya sampai menjadi cahaya melalui pemanasan elektroda yang menghasilkan elektron, lalu berkoalisi dengan atom merkuri hingga menjadi radiasi ultraviolet (UV) yang tidak nampak. Sinar UV itu mengenai bubuk fosfor atau fluorescent sehingga menghasilkan cahaya. “Dengan cara itu proses pemanasannya hanya di awal, sisanya proses reaksi. Jadi, energi yang dibuang menjadi panas sangat sedikit, semuanya terpakai untuk cahaya,” ujar Stephen Gunawan, Marketing Manager PT Simbarco Kencana, distributor CFL Megaman dan LeuchTech. Karena itu kalau lampu pijar 40 W memancarkan panas sekitar 133°C, CFL 9 W yang terangnya setara hanya 57°C. Kandungan merkuri yang terbilang racun berbahaya memang belum bisa dihilangkan dari lampu fluorescent karena diperlukan untuk reaksi. Tapi, pemakaiannya sudah dibatasi, tidak lebih dari 3 mg.


We Care Electric Safety Umur CFL juga jauh lebih lama (6.000-15.000 jam) dibanding lampu pijar yang umumnya hanya 1.000 jam. Begitu pula perhitungan daya listrik dan terang cahayanya, rata-rata lima kali lampu pijar. LHE 12 W misalnya, menghasilkan tingkat terang setara lampu pijar 60 W. Pemakaian LHE juga cocok untuk Indonesia yang suplai listriknya sering tidak stabil. Pasalnya, teknologi lampu konvensional sulit bertahan lama dengan kondisi seperti itu. Saat ini perkembangan teknologi LHE makin beragam. Bentuk dan ukurannya pun lebih kompak (kecil), dengan cahaya fleksibel mulai dari putih (coolday light) hingga kekuningan (warm white). Jadi, aplikasinya tidak terbatas untuk general lighting. Hanya hati-hati memilih produk yang diklaim sebagai LHE. Jangan tergiur harga murah. LHE berkualitas berusia 6.000 jam lebih dan tidak mudah redup (terang di atas 80 persen setelah pemakaian 2.000 jam). Instalasi Juga Harus Oke Instalasi listrik yang baik didukung dengan penggunaan produk wiring accesories yang memenuhi standar, juga menentukan keamanan pemakaian listrik. Saklar misalnya, pilih yang kuat, tahan benturan, aman dan enak dioperasikan: cukup ditekan

15

lembut tanpa mengeluarkan suara klik yang keras apalagi memercikkan api. Sementara stop kontak, selain kuat juga dilengkapi cover untuk mencegah bahaya setrum, terutama pada daerah basah atau lembab seperti area mesin cuci, water heater, dan kebun. Di pasaran produk berkualitas itu sudah banyak tersedia, seperti Broco, Panasonic, Merten, Clipsal, Shukaku, dan produk-produk dari ABB. Semua produk itu sudah memenuhi standar nasional (SNI) dan atau internasional (VDE-Jerman, KEMABelanda, UL-USA, dan lainlain). Desainnya pun mengikuti tren desain hunian. Sekarang yang berkembang adalah produk wiring accesories bergaya modern minimalis. Kita bisa melihatnya antara lain pada saklar/stop kontak Wide Series (horizontal) dan Cosmo Art Series (vertikal) dari Panasonic, Plano Series dari Broco, produk Shukaku, dan produk-produk ABB yang disebut Yodhi “dirancang unik dengan aspirasi masa depan“. Umumnya produk wiring accesories terbuat dari polycarbonate. “Soalnya, polycarbonate itu lentur tapi tidak mudah patah. Karena lentur itu, sekarang frame saklar dan stop kontak bisa diganti-ganti,“ kata Kiky Tjoeng, Promotion Manager Broco.

KONSUIL NEWS LETTER

Sedangkan rangka pengikat dan sistem mekanis (device)-nya bisa dari baja, galvanis, kuningan, atau platinum. Bahan device ini juga penting, karena menyangkut ketahanannya mengalirkan listrik. Device wiring accesories Panasonic misalnya, mampu menampung arus listrik hingga 4.000 watt. Lebih dari itu bisa meleleh. “Konsumen kita beritahu mengenai hal itu karena menyangkut keamanannya,“ ujar Hirsa A Kurniawan, Executice Wiring Devices Market Sales Group PT Matsushita Electric Works Gobel Sales Indonesia, produsen Panasonic. Yang penting aplikasi dilakukan sesuai petunjuk (user manual) dan pemakaian proporsional. Sebaiknya satu colokan untuk setiap peralatan elektronik, sehingga tidak ada penumpukan arus pada satu titik yang bisa memicu pemanasan dan korsleting. “Pemakaian T connection untuk mencabang kapasitas socket membahayakan, karena kapasitas daya bisa melebihi kapasitas kabel,“ kata Yodhi. Begitu pula pilihan kabel dan steker, baik untuk instalasi maupun penggunaan sehari-hari, selain berkualitas juga harus disesuaikan dengan beban arusnya. Hindari memakai satu kabel untuk


We Care Electric Safety

16

semua kebutuhan listrik. Kabel dan steker yang under quality dan tidak sesuai dengan arus listrik yang hendak dialirkan, akan membuat isolatornya gampang pecah, lapuk atau meleleh, dan device-nya korslet.

listrik Anda dipasang yang ahli, bukan sembarang tukang. Yang ideal pemasangan dilakukan instalatir anggota Asosiasi Kontraktor Listrik dan Mekanikal Indonesia (AKLI), atau paling tidak yang direkomendasikan PLN.

Instalatir profesional tahu produk kabel dan steker yang memenuhi syarat untuk aplikasi di rumah. Sebab itu pastikan instalasi

Sesuaikan kapasitas dan kapabilitas instalasi listrik di rumah secara berkala sesuai dengan peningkatan beban dayanya. Saat rumah

KONSUIL NEWS LETTER

masih kecil dan piranti elektronik belum banyak, instalasi yang ada mungkin memadai. Tapi, setelah sekian tahun rumah diperluas, peralatan elektronik makin banyak, makin canggih, dan kian besar dayanya. “Sementara instalasi dan kabel-kabelnya masih itu-itu juga. Akibatnya isolatornya meleleh yang berujung pada korsleting,“ kata Azwar.


KONSUIL PUSAT Jl. Duren Tiga Raya No. 100 Jakarta Selatan 12760 Tlp : [021] 7973430 Fax : [021] 7985274 E-mail : konsuilpusat@konsuil.or.id 1

BP KONSUIL Wilayah DKI Jakarta Raya dan Tangerang Jl. Duren Tiga Raya No. 100 Jakarta Selatan 12760 Tlp : [021] 7986149 / 7975329 Fax : [021] 7973323 E–mail : konsuil_wil_dki@yahoo.co.id

11 BP. KONSUIL Wilayah Sumatera Selatan – Jambi – Bengkulu Jl. Prof. Dr. Soepomo No. 1144B, Kel. Kebon Jeruk Km. 3,5 Palembang 30126 Telp : 0711 – 362424 Fax : 0711 – 362424 E-mail : konsuilws2jb@yahoo.com

2

BP KONSUIL Wilayah Jawa Barat Jl. Moch. Toha Komplek PLN (Pesero) Cigareleng No. 104 / 203 D BANDUNG Tlp : [022] 5211124 Fax : [022] 5210988 E–mail : konsuil@bdg.centrin.net.id

12 BP. KONSUIL Wilayah Kep. Bangka Belitung Jl. KH. Abdul Hamid No.137 Gedung Nasional, Tamansari Pangkalpinang Telp : 0717 - 422050 Fax : 0717 - 432216 E-mail :

3

BP KONSUIL Wilayah Jawa Tengah dan DIY Thamrin Square Blok C – 15 Jl. Thamrin No. 5, SEMARANG Tlp : [024] 3566410 Fax : [024] 3581721 E–mail : konsuiljtg@yahoo.co.id

4

BP KONSUIL Wilayah Jawa Timur Jl. Ketintang Tengah II No. 4 SURABAYA Tlp : [031] 8284037 / 8284130 Fax : [031] 8280454 E–mail : konsuil_ina_04@yahoo.com

5

BP KONSUIL Wilayah Bali Jl. Raya Puputan II Kav B/15 DENPASAR Tlp : [0361] 7420750 Fax : [0361] 228573 E–mail : konsuil_bali@yahoo.com

6

BP. KONSUIL Wilayah Banten Jl Trip Jamaksari No. 1, Serang, Banten Tlp : 0254 – 213388 Fax : 0254 – 213388 E–mail : bpkonsuil_banten@yahoo.com

16 BP. KONSUIL Wilayah Kalimantan Timur Workshop Jl. SMKN 2 Syahrani Samarinda 75124 Tlp : 0541 - 732839 Fax : 0541 - 732839 E-mail : konsuilkaltim@gmail.com

7

BP. KONSUIL Wilayah Aceh Jl. Tgk Dianjung No. 27 Keudah Banda Aceh 23129 Telp : 0651 - 32068 Fax : 0651 - 32068 E-mail : konsuilnad@yahoo.co.id

17 BP. KONSUIL Wilayah Sulawesi Utara, Tengah & Gorontalo Jl. Babe Palar No.70, Manado Sulawesi Utara Tlp : 0431 – 3455322 Fax : 0431 – 864567 E-mail : konsuilsuluttenggo@yahoo.com

8

BP. KONSUIL Wilayah Sumatera Utara Komplek Ruko Griya Riatur Indah Jl. Teuku Amir Hamzah Blok B No. 4 Medan, Sumatera Utara Telp : 061 – 76680828 Fax : 061 – 8448261 E-mail : konsuil@yahoo.co.id

18 BP. KONSUIL Wilayah Sulawesi Selatan, Barat dan Tenggara Jl. Toddoppoli Raya 4C MAKASSAR 90222 Telp : 0411 - 456674 Fax : 0411 - 456671 E-mail : konsuil_ssbt@yahoo.co.id konsuilsultanbatara@gmail.com

13 BP KONSUIL Wilayah Kalimantan Barat Jl Uray Bawadi Gang Rahayu No. 1A PONTIANAK, Kalimantan Barat Telp : 0561 – 766090 Fax : 0561 – 762167 E-mail : konsuilwil.kalbar@yahoo.com 14 BP KONSUIL Wilayah Kalimantan Selatan Jl. Kasuari No. 32, Banjar Baru Kalimantan Selatan, 70711 Telp : 0511 – 4781256 Fax : 0511 – 4781256 E-mail : konsuilkalsel@yahoo.co.id 15 BP. KONSUIL Wilayah Kalimantan Tengah Jl. Sulawesi No. 17 A Palangka Raya 73111 Tlp : 0536 - 3238601 Fax : 0536 - 3238602 E-mail : konsuil_kalteng@yahoo.co.id


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.