Majalah Rangkang Demokrasi Edisi 1

Page 8

Opini

pendidikan formal, pendidikan dasar, dan menengah. Disamping itu, Daoed Yoesoef (1980) menyatakan bahwa seorang guru mempunyai tiga tugas pokok yaitu tugas profesional, tugas manusiawi, dan tugas kemasyarakatan (civic mission).

kuliah mereka mempelajari hal-hal tentang keguruan sehingga tertanam sense of being a teacher dalam diri mereka. Hasilnya akan berbeda dengan lulusan teknik mesin yang mengajar pelajaran biologi atau jurusan ilmu politik yang mengajar bahasa Indonesia.

Fakta ketiga, political will pemerintah. Kita harus akui Faktanya, pada umumnya guru hanya menjalankan bahwa niat baik pemerintah baik tugasnya sebagai pengajar. ekskutif maupun legislatif dari pusat Mereka hanya mengajar dan hingga daerah untuk memajukan mentrasformasikan ilmu dari dalam Penggunaan anggaran pendidikan masih sangat kurang, buku kepada anak-anak sebatas pendidikan di Aceh dalam ruangan kelas saja. Para hanya sebatas lips service mereka ketika kampanye saja. Secara guru lupa bahwa mendidik dan menunjukkan bahwa membimbing siswa juga tanggung pembangunan pendidikan nasional, kita perlu mengapresiasi pemerintah bahwa alokasi dana jawab mereka. masih berorientasi pada untuk pendidikan semakin besar. pembangunan fisik Misalnya dalam APBN 2009 sebesar Kurangnya bimbingan dan didikan (quantity-oriented) tanpa Rp. 1.037.067.338.120.000,00 dan 2010 merupakan salah satu penyebab mencapai Rp195,6 Triliun (anggaran. merosotnya akhlak siswa. Untuk mengimbangi dengan depkeu.go.id). Dilihat dari segi itu profesionalisme guru harus penguatan kapasitas kuantitasnya, tentu ini merupakan ditingkatkan dalam rangka (capacity building). jumlah yang sangat fantantis tetapi memajukan kualitas pendidikan bagaimana dengan penggunaanya. kita. Kurangnya profesionalisme ini disebabkan oleh beberapa Penggunaan anggaran pendidikan hal, diantaranya, latar belakang di Aceh menunjukkan bahwa pembangunan pendidikan guru sebagiannya diluar jalur pendidikan pendidikan masih berorientasi pada pembangunan (FKIP atau Tarbiyah). Saya tidak mengklaim bahwa fisik (quantity-oriented) tanpa mengimbangi dengan tenaga pendidik lulusan FKIP dan Tarbiyah 100% penguatan kapasitas (capacity building). Alokasi dana professional, tapi setidaknya selama dibangku

Forum LSM ACEH Mengucapkan

Selamat atas Terbitnya Majalah

Rangkang

DEMOKRASI

Semoga menjadi motor perubahan kondisi demokrasi di Aceh Utara Terntanda Sudarman Sekretaris Jenderal

8 Edisi 1 | Tahun 1 | Februari 2011


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.