Ciri pasar sempurna

Page 6

4. Kebebasan membuka dan menutup pasar

Apabila ada penjual atau perusahaan yang ingin membuka bisnis baru dianggap menguntungkan karena usaha lamanya merugikan, maka dapat dilakukan denga

n bebas. Tidak ada penggunaan surat perjanjian dalam membuka ataupun menut up pasar dalam pasar persaingan sempurna.

5. Penjual dan pembeli paham tentang pasar

Dalam pasar persaingan sempurna, informasi bebas beredar dan cepat mengala

mi perubahan sehingga pembeli dan penjual harus memiliki pengetahuan yang b aik terkait kondisi pasar serta hal-hal lain yang terkait dengan transaksi dan intera ksi antar penjual dan pembeli. .


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.