1 minute read

TIPOGRAFI & JENIS FONT

Tipografi yang dipakai dalam desain logo ini merupakan “Palatino Linotype Bold” untuk memberikan kesan tegas & klasik namun tetap elegan dan dapat digunakan dengan baik dalam desain institusi negara. Logo tersebut memiliki size 54 pt untuk tulisan “TUT WURI HANDAYANI”

ABCDEFGHIJKLMNOPQRSTUVWXYZ abcdefghijklmnopqrstuvwxyz

Advertisement

1234567890~!@#$%^&*()_+{}|:”<>?,./;’

Palatino Linotype Bold

Jenis font yang digunakan berasal dari jenis Serif karena saya ingin menonjolkan nilai-nilai tradisional dan kearifan.

Font Serif umumnya lebih mudah dibaca dalam bentuk cetak dan pada ukuran kecil. Jika logo sering digunakan pada materi cetak atau media lain yang memerlukan keterbacaan yang baik, font serif adalah pilihan yang tepat.

This article is from: