3 minute read

Company Profile Cheap Clothing

Makna Logo

Advertisement

1. Simbol yang membentuk huruf C; Cheap:/Murah

2. Simbol yang membentuk huruf C; Cloth:/Pakaian

3. Biru: melambangkan kepercayaan diri.

4. Abu: melambangkan profesionalitas

5. Cheap Clothing: menawarkan produk berkwalitas, namun terjangkau.

7. young: sasaran Cheap Clothing adalah kalangan anak muda fearless: berani membuat trobosan serta inovasi baru positive: tujuan dari setiap produksi clothing adalah untuk membawa pengaruh positif di dunia fashion

Partnership

Brand Cloth Notorious merupakan brand yang berasal dari California. brand ini terkenal dengan kwalitas printing sablon yang bagus dan sangat terkenal di kalangan artis Hollywood.

Cosmic Clothes merupakan perusahaan clothing yang berpusat di Bandung, berdiri sejak 2001 dan sudah memiliki beberapa cabang di dalam dan di luar negri.

3 Second merupakan salah saltu brand pakaian ternama di kalangan anak muda yang berpusat di bandung. telah berdiri selama 10 tahun.

Huck merupakan salah satu brand clothing asli Bali yang diluncurkan pada tahun 2009. Selain menjual produknya sendri, huck juga menjual produk brand lokal yang selalu update.

Brand Anything merupakan brand yang berasal dari New York. Menjual produk asli dengan kwalitas premium, Anything menjadi salah satu pilihan brand yang disukai oleh kalangan remaja di New York.

Woles merupakan brand asli jakarta. Brand cloth saru ini sudah lekat dengan dengan anak muda Indonesia karena memiliki nama yang simpel dan keren.

About Us!

Cheap Clothing merupakan perusahaan yang bergerak dibidang clothing. Didirikan pada tahun 2018 oleh Fadhurrosi mahasiswa UINSA Surabaya. Beberapa produk fashion yang ditawarkan ialah baju dan topi dengan kwalitas tinggi dan dijamin keasliannya.

Pada masa mula perkembangannya, Cheap Clothing mencoba memasuki pasar lokal yang sudah ramai dengan berbagai brand lokal terkenal. Meski menuai hasil yang belum maksimal, hal itu tidak membuat kami berkecil hati karena setiap brand memiliki sesuatu hal yang menjadi ciri khasnya masing-masing.

Sadar akan minimnya pengalaman di pasar lokal, akhirnya Cheap Clothing mencoba untuk menjalin kerjasama dengan beberapa brand terkenal di Indonesia supaya produk hasil karya designer Cheap Clothing mampu memenuhi kebutuhan pasar.

Hingga sampai pada hari ini, Cheap Clothing sudah menjalin kerjasama dengan lebih dari lima brand ternama dan terus mengembangkan produk yang berinovasi.

Visi

Menjadi Brand Cloth yang kreatif dengan menawarkan produk berkwalitas kepada masyarakat dunia melalui kelayakan mutu.

Misi

Sebagai Brand Cloth yang turut serta mempromosikan hasil karya anak bangsa dengan menawarkan produk yang berkwalitas.

Experiences & Keunggulan

Cheap Clothing memiliki banyak relasi dan turut bekerjasama dengan berbagai Brand lokal sampai internasional dalam memasarkan produk berkwalitas. Banyaknya relasi membuat Cheap Clothing berani unjuk gigi dalam persaingan global. Cheap Clothing memiliki keunggulan pada desain yang futuristik menyesuaikan mode fashion terkini. Kwalitas bahan baku tekstil yang tinggi membuat brand Clothing mampu berbicara banyak pada tuntutan pasar fashion.

Produk

Beragam produk dari cheap clothing diproduksi dengan kwalitas tinggi. seperti pada produk Retail Suit dibawah ini. Kami melayani jasa design T-shirt sesuai keinginan konsumen.

T-shirt produksi cheap clothing juga memiliki kwalitas bahan yang unggul, diproduksi oleh mesin canggih yang menambah unsur futuristik dalam dunia fashion.

Kami juga memberikan special cap bagi pelanggan setia cheap clothing.

What's New?

Pakai baju apa ya hari ini? Pertanyaan itukah yang sering membayangi Anda? Mix and match penampilan kadang memang bisa membuat kepala pusing. Karenanya, Anda harus punya trik untuk mengakali kebingungan satu ini.

Menyimak tips dari Alva Susilo, seorang fashion stylist yang sudah sering kali bertanggung jawab pada penampilan beberapa nama populer seperti Jennifer Bachdim, Prilly Latuconsina, bahkan Cinta Laura, misalnya. Ia menjabarkan, membuat perencanaan wardrobe mingguan bisa jadi satu trik jitu.

Coba mulai planning. Start slowly. Kalau memang belum bisa seminggu, mulai dari 2-3 hari,

katanya di acara penghargaan brand lokal jelang Shopee 11.11 Big Sale Fashion Day di kawasa n Senopati, Jakarta Selatan, Kamis, 8 November 2018.

Lalu, jangan takut untuk menggabungkan pola dan warna agar penampilan lebih segar.

Hitam-putih itu sudah jadi warna kebangsaan orang dengan kesibukan segudang. Tapi, sebetulnya ada perpaduan lain yang meriah, tapi nggak norak,

Tambah Alva.

Bisa pakai top warna cerah terus bawahannya putih atau warna netral lain. Teori ini juga bisa di balik ya. Jadi yang berwarna justru bottom, lalu top-nya ambil warna netral,

Kemudian, pola busananya juga harus diperhatikan.

Supaya tetap manis, jangan pakai baju yang sama-sama loose. Misal, celananya sudah loose nih, atasan yang dipilih mungkin ingin lebih ketat dan sebaliknya,

Tuturnya.

Kuncinya, supaya mix and match fashion jadi PR yang lebih mudah adalah dengan tidak takut mencoba.

Percuma kan kalau tidak berusaha buat cocok. Kita harus explore, tanpa meninggalkan identitas kita,

Tandasnnya.

This article is from: