
1 minute read
Interior Rumah Tinggal
DESAIN INTERIOR RUMAH TINGGAL
Klien : Bapak. S Interior ruang rumah tinggal dengan luas area yang didesain 98 M² . Berkonsep modern kontemporer dengan elemen garis dekoratif dan warna-warna netral agar ruangan tetap terasa nyaman.
Advertisement
Juni 2022 Citraland, Banjarmasin







Pada ruang tamu, klien menginginkan desain ruang yang elegan dan sedikit lebih kontras dari ruang-ruang yang lain. Diberikan dinding sekat pemisah antara ruang ramu dan ruang keluarga untuk memberikan rasa ruang yang lebih privasi di area ruang keluarga dan ruang makan. Pada ruang keluarga dan ruang makan, klien menginginkan nuansa ruang dengan ambiance yang nyaman dan tenang namun tetap memberikan kesan elegan dari konsep ruang kontemporer.




