REPORT WISUDA AKBAR ODOA 2013

Page 1

R E P O RT Wisuda akbaR

Komplek Gelora Bung Karno Sabtu, 30 Maret 2013


Pengantar Program INDONESIA MENGHAFAL merupakan sebuah gerakan mengajak masyarakat untuk menghafal Al-Qur’an. Program ini digulirkan oleh Ustadz Yusuf Mansur dan PPPA Daarul Qur’an dan telah mendapatkan sambutan dari berbagai lapisan masyarakat. Dengan tema “Indonesia Menghafal”, program ini telah disiarkan LIVE oleh stasiun televisi TPI dan penjualan CD Muratal Ust. Yusuf Mansur edisi 1 (QS. Al-Mulk) “Indonesia Menghafal” telah terjual sekitar 200 ribu kopi pada tahun 2010. Program menghafal al qur’an 1 hari 1 ayat, pada akhirnya banyak memulai mengikuti menghafal al- Qur’an. Dan akhirnya gerakan tersebut kita selenggarakan kegiatannya berupa WISUDA AKBAR “INDONESIA MENGHAFAL” KE 1 Tahun 2010 di Masjid At Tin Jakarta dengan peserta hafalan 3500 peserta dengan 10.000 jama’ah, dan mendapatkan rekor MURI untuk pertama kali kategori pesera hafalan Al qur’an terbanyak. Wisuda Akbar “INDONESIA MENGHAFAL” kemudian berlanjut di tahun 2011 di tempat yang sama Masjid Agung At Tin Jakarta, sampai kemudian di tahun 2012 kita menyelenggarakan program WISUDA AKBAR “INDONESIA MENGHAFAL”KE 3 hafalan Juz 30 di Masjid Agung Jawa Tengah Semarang, yang di hadiri lebih dari 15.000 jama’ah. Dengan kesuksesan tersebut itulah akhirnya kami semakin percaya diri untuk mengadakan Wisuda Akbar “ INDONESIA MENGHAFAL 4” bersama Ust. Yusuf Mansur dengan menghadirkan puluhan ribu jamaah di Gelora Bung Karno Jakarta. Dan Al hamdulillah juga hadir Syeikh Saad Al Ghamidi Imam Masjid Nabawi Arab Saudi serta Alim Ulama Timur Tengah lainnya. Laporan kegiatan ini merupakan bagian dari tugas kami selaku penyelenggara program WISUDA AKBAR “ INDONESIA MENGHAFAL 4” One Day One Ayat atau ODOA Tahun 2013. Semoga kian menambah jalinan silaturahim dan kepercayaan kepada masyarakat terhadap PPPA Daarul Qur’an.

Report Wisuda Akbar

1


Waktu Pelaksanaan Sabtu / 30 Maret 2013

Description Stadion Gelora Bung Karno : adalah sebuah stadion serbaguna di Jakarta, Indonesia yang merupakan bagian dari kompleks olahraga Gelanggang Olah Raga Bung Karno. Stadion ini umumnya digunakan sebagai arena pertandingan sepak bola tingkat internasional. Tetapi kali ini kita pergunakan untuk kegiatan Dakwah dan Sosial Keagamaan berupa Wisuda Indonesia Menghafal. Terletak di Pusat Ibu Kota berada di tempat yang strategis yang merupakan salah satu Icon Indonesia. Acara berlangsung Stadion Utama Gelora Bung Karno dengan Stage di Lintasan Atletik sebagai tempat berlangsungnya acara. Dengan menggunakan stage ukuran 10 x 18 Meter yang dibantu dengan 1 Back Drop layar LED dan 2 layar scoring. Kegiatan yang dimulai sejak pagi hari dan berakhir ketika jelang sholat dhuhur. Rangkaian kegiatan yang dimulai dari pra acara berupa aktifitas Chek in pengunjung/ peserta / Jama’ah Wisuda Akbar Indonesia Menghafal sampai acara inti. Berikut Rundwon kegiatan yang dilakukan saat WISUDA AKBAR INDONESIA MENGHAFAL Ke-4 di Gelora Bung Karno:

Report Wisuda Akbar

2


Rundown NO.

WAKTU Dari

ACARA

Hingga Lama

P E LAKS ANA

LO KA SI

01.

05.00

06.00

60'

Persiapan Kontingen Rumah Tahfidz untuk Parade

PJ masing2 Kontingen, PJ Parade Rumah Tahfidz dan PJ Rumah Tahfidz

Pintu Merah Stadion

02.

06.00

06.50

50'

Persiapan pengisi acara panggung

All team Konser Dwiki, Nasyid, Qori, MC, Stage Manager

Panggung dan Back Stage

03.

06.50

07.00

10'

Pembukaan Pra Acara

MC (Dick Doang)

Panggung Panggung

04.

07.00

07.50

50'

Konser Dwiki Darmawan

All team Konser Dwiki dan Stage Manager

05.

07.50

08.00

10'

Pembukaan

MC

Panggung

06.

08.00

08.05

5'

Pembacaan Kalam Illahi

Ust. Abdulloh Hay (Qori Hafidz tuna netra dari RT Nurul Qolbi, Pondok Cabe Jkt)

Panggung

07.

08.05

08.10

5'

Menyanyikan lagu Indonesia Raya

Dirigen : Dwiki Darmawan

Panggung

08.

08.10

08.15

5'

Sambutan Ketua yayasan Daarul Qur'an

Ust. Anwar Sani

Panggung

09.

08.15

08.25

10'

Pelepasan Balon Sejuta Pesan UYM

Ust. Yusuf Mansur dan All Audiens

Panggung dan tribun

10.

08.25

08.30

5'

Pengkondisian audiens

MC

Panggung dan tribun

60'

Parade Rumah Tahfidz Nusantara

MC (Pak Kupmin), All Rumah Tahfidz peserta parade, PJ Parade, PJ Rumah Tahfidz

Track Stadion

11.

08.30

09.30

12.

09.30

09.35

5'

Pengkondisian audiens

MC

Panggung

13.

09.35

09.45

10'

Nasyid Daqu Mulia Voice

All team Nasyid

Panggung

14.

09.45

10.00

15'

Hafalan Surah An naba

Syeh Al Ghomidi

Panggung dan tribun

15.

10.00

10.30

30'

Tausyiah Syeh Al Ghomidi

Syeh Al Ghomidi dan Translater (Ust. Slamet)

Panggung

16.

10.30

11.15

45'

Tausyiah Ust. Yusuf Mansur

Ust. Yusuf Mansur

Panggung Panggung

17.

11.15

11.30

15'

Prosesi Wisuda dan Ikrar Wisuda

Ust. Yusuf Mansur dan Perwakilan Wisudawan

18.

11.30

11.35

5'

Doa

Ust. Yusuf Mansur

Panggung

19.

11.35

11.45

10'

Pembagian Hadiah Juara Parade Rumah Tahfidz Nusantara

Ust. Tarmizi dan Ketua Panitia

Panggung

20.

11.45

11.55

10'

Penutup / Closing Konser Dwiki

MC dan All Team Konser Dwiki

Panggung

Report Wisuda Akbar

3


Pengisi Acara 1. Dik Doang (MC) 2. Orkestra Dwiki Dharmawan 3. Bpk. Kupmin (MC) 4. Ust. Anwar Sani (Ketua Yayasan) 5. Ust. Yusuf Mansur (Narasumber) 6. Syeikh Saad Al Ghomidi (Imam Masjid Nabawi) 7. Syeikh DR. Abdulah Ali Basfar (Ketua Organisasi Tahfidz Internasional)

Tamu-tamu Internasional 1. Syeikh DR. Abdurrahman Yusuf Jamal

(Direktur Darul Qur’an Al Karim Wasunnah Gaza Palestina)

2. Syeikh Ghiats Asy Syurairqi

( Organisasi Tahfidz Internasional Indonesia)

3. Syeikh Thoriq Muhammad Khidr

(Kementrian Waqaf Qatar)

4. Syeikh Hasan Bugis

( Universitas Al Azhar Mesir)

5. Syeikh Mahmoud

( Universitas Al Azhar Mesir)

6. Duta Besar Saudi Arabia 7. Duta Besar Tunisia 8. Duta Besar Libya

Report Wisuda Akbar

4


Dokumentasi

5


Komunikasi & Publikasi____________________________________________________________________

1.Spanduk - Spanduk Umum

Ukuran : Cetak : Wilayah :

6Mx1M 500 - eksmplar Jabodetabek, Lampung, Bogor, Bandung, Jogya, Semarang, Surabaya, Malang, Makasar, Cilegon Report Wisuda Akbar

6


- Spanduk Toll Ukuran Cetak Lokasi Ukuran Cetak

: : : : :

20 x 1M 3 Pcs Jalan Lingkar Luar Jakarta, Jalan Tol Dalam Kota, Tol Padalarang, 15 M x 1 M 6 pcs

- Spanduk Bus Ukuran : Cetak : Lokasi :

5x1M 200 Pcs Setiap Bis Jama’ah sebanyak lebih dari 1000 bis.

Ukuran : Cetak : Lokasi :

1 M x 80 CM 200 Pcs Setiap Bis Jama’ah sebanyak lebih dari 1000 bis.

Report Wisuda Akbar

7


2.Baliho Ukuran : Cetak : Wilayah :

4x6M 3 Pcs Pintu 1 GBK, depan TVRI, depan Hotel Horison

3.Billboard

Kecil Ukuran : 4 M x 8 M Cetak : 3 Pcs Lokasi : Radio Dalam, Mampang & Bekasi Besar Ukuran : 5 M x 10 M Cetak : 3 Pcs Lokasi : Gandaria, Senopati

Report Wisuda Akbar

8


4.Giant Banner

Selamat Datang Ukuran : 10 M x 27 M Cetak : 4 Pcs Lokasi : Pintu Masuk GBK Jalur Masid Al Bina Report Wisuda Akbar

9


5.Umbul-umbul

Ukuran : 1 M x 5 M Cetak : 100 Pcs Wilayah : Area GBK Ring dalam dan Ring Luar Gelora Bung Karno Jakarta

Report Wisuda Akbar

10


6. Space Iklan Dialog Jum’at H.U Republika

Edisi 1 MARET 2013

Terbit : Ukuran : Cetak : Distribusi :

Edisi 8 MARET 2013

Edisi 15 MARET 2013

Edisi 22 MARET 2013

setiap hari Jum’at 1 x 4 Minggu 15 cm x 20mm ,- eksmplar Nasional

Report Wisuda Akbar

11


7. Majalah DAQU Tapak Dakwah di Lereng Tengger

Pengemis Kaya

Marwah Muslim Nenoliu

Inspirasi Sedekah dan Penghafal Al-Qur’an

Inspirasi Sedekah dan Penghafal Al-Qur’an

KEMENTERIAN AGAMA RI, PPIU (UMROH) : D / 79 Tahun 2011, PIHK (HAJI) : D / 575 Tahun 2011 Umroh Ceria

Umroh Rezeki Diantar

Umroh + Aqso

Umroh + Turki

Umroh + Cairo

Jumadil awwal 1434 H

5410 SMS 08 111 463 344 www.daqu.travel

Ukuran : Cetak : Pembaca : Wilayah :

april 2013 M

Informasi Pendaftaran

april 2013 M

Telp.(021)730

Jumadil awwal 1434 H

Februari - Maret - April - Mei - Juni - Juli 2013

edisi 005 / tahun Vi

Umroh Ramadhan

edisi 005 / tahun Vi

oh jat

Menuju

1 Juta Hektar Sawah Organik www

daqu or.id

175 mm x 255 mm 100.000,- eksmplar 500.000 Jabodetabek, Lampung, Bogor, Bandung, Jogya, Semarang, Surabaya, Malang, Makasar, Cilegon Report Wisuda Akbar

12


8. Brosur Pendaftaran Ukuran : Cetak : Wilayah :

210 mm x 297 mm 60.000,- eksmplar Jabodetabek, Lampung, Bogor, Bandung, Jogya, Semarang, Surabaya, Malang, Makasar, Cilegon

Gerai Pendaftaran / Pengembalian Formulir “Wisuda Akbar Indonesia Menghafal 4”

PT SO GOOD FOOD

SEGERA TERBIT

CD ODOA

JUZ 30 dan QS. AL BAQARAH BONUS BUKU PANDUAN serta BEBERAPA TAUSYIAH UST. YUSUF MANSUR

Rp. 40.000,-

SMS INFO & PEMESANAN

0812 1959 0155 - 0856 9105 7657

Report Wisuda Akbar

13


9. Banner Web - Web PPPA Daarul Qur’an Waktu : 3 Bulan (90 hari) Ukuran : 92 pxl x 162 pxl Viewer/ Reader : orang - Web Kuliah On Line Waktu : 3 Bulan (90 hari) Ukuran : 92 pxl x 162 pxl Viewer/ Reader : orang - Web Santri Tahfidz Waktu : 3 Bulan (90 hari) Ukuran : 92 pxl x 162 pxl Viewer/ Reader : orang

Report Wisuda Akbar

14


Event___________________________________________________________________________________________

• Gelora Bung Karno

Report Wisuda Akbar

15


• Kehadiran Jam’ah saat sampai di Gelora Bung Karno

Report Wisuda Akbar

16


• Lokasi Pendaftaran Peserta & Penukaran Tiket

Report Wisuda Akbar

17


• Riuhnya Jamaah masuk lokasi

Report Wisuda Akbar

18


• Jamaah Setoran Hafalan diberbagai lokasi dan daerah

Report Wisuda Akbar

19


ar

• Para Syekh

20


• Saat Acara

Report Wisuda Akbar

21


• Stage

Report Wisuda Akbar

22


• Jamaah Wisuda Akbar ‘ODOA’ 2013, di Gelora Bung Karno

Report Wisuda Akbar

23


• Penghargaan MURI

Report Wisuda Akbar

24


• Stand – stand sponsor

Report Wisuda Akbar

25


Penutup Terima kasih atas partisi dan apresiasinya kami haturkan kepada seluruh sponsor, media partner dan mitra yang telah mendukung program WISUDA AKBAR INDONESIA MENGHAFAL ke 4 PPPA Daarul Qur’an Tahun 2013 atau 1434 H. Semoga Allah SWT memberkahi kegiatan kita. Semoga kerjasama ini menjadikan keberkahan bagi keluaga besar perusahaan / lembaga bapak/ Ibu / Sdr/I dan keluarga Besar PPPA Daarul Qur’an beserta para Jama’ah dan Donaturnya. Semoga banyak program yang bisa kita sinergikan bersama berikutnya. Amin…

TARMIZI

Direktur Eksekutif

Report Wisuda Akbar

26


Penghargaan dan Apresiasi disampaikan kepada pihak Sponsor dan Media Partner yang telah berpartisipasi dalam perhelatan

Wisuda akbaR 4

DIDUKUNG OLEH

PT SO GOOD FOOD

DEWAN KEMAKMURAN MASJID AN-NUUR BIO FARMA

MEDIA PARTNER


GRAHA DAARUL QUR’AN Kawasan Bisnis CBD Ciledug Blok A3 No.21 Jl. HOS. Cokroaminoto, Karang Tengah, Kota Tangerang 15157 Telp. (021)7345 3000 (hunting), Fax. (021)7344 4858 SMS Center 0815 1900 2828 Email : layanan@pppa.or.id / pppadaqu@yahoo.com pppadaqu Daarul Quran Wisatahati Daarul_Quran BOGOR Jl. Pandu Raya No.140 Bantarjati, Bogor Telp. (0251) 8322 355, Fax. (0251) 835 4515 SMS Center 0811 889 2105 BANDUNG Komplek Graha Asih Jl. PU Pengairan No.8 Cipamokolan, Rancasari, Bandung Timur 40292 Telp. (022) 8752 1000, Fax.(022) 8752 3333 SMS Center 0811 1921 988 MALANG Jl. Sunan Kalijaga No. 3 Kav. 5 Lowokwaru, Kota Malang Telp. (0341) 55 66 55, Fax. (0341) 55 66 99 SMS Center 0811 352 211 SURABAYA Jl. Kayon no. 14 C Surabaya Telp. (031) 5240 2245, Fax. (031) 5240 2395

CILEGON Ruko Pondok Cilegon Indah ( PCI ) Blok A3 No.7 (Belakang Bank BCA KCP Cilegon) Telp. (0254) 396 999, Fax.(0254) 394 999 YOGYAKARTA Jl. Timoho No. 315 Ruko No.4 Baciro, Gondokusuman, Yogyakarta 55225 Telp. (0274) 557 911, Fax. (0274) 554 048 SMS Center 0811 2515 124 SEMARANG Jl. Gajah Raya No. 111B, Semarang Telp. (024)3304 4345, 670 3868, Fax.(024)670 8112 SMS Center 0838 4236 8886 LAMPUNG Jl. Lintas Sumatra KM. 38 Kelapa Dua Masgar, Desa Kota Agung, Kec. Tegineneng, Kab. Pesawaran, Lampung 35363 Telp. (0725) 48411, Fax.(0725) 49520

Call Center

500 311 Website

www.pppa.or.id


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.