upeks 23 april 2012

Page 1

Iklan/Langganan

REFERENSI KEMAJUAN

(0411) 457457 www.ujungpandangekspres.com

Rp3.000 email:redaksi_upeks@yahoo.co.id

SUBUH:04:49 DHUHUR:12:03 ASHAR:15:09 MAGRIB:18:07 ISY A:19:17 ISYA:19:17

Hum r

Ustadz Das’ad Latif, Kandidat Doktor UKM

Malaysia, Negara Tetangga yang tak Bersahabat HUBUNGAN bilateral antara negara bertetangga Republik Indonesia dengan kerajaan Malaysia “tidak pernah akur”. Terutama dalam beberapa tahun terakhir yang cenderung memanas akibat sejumlah masalah dan kejadian, baik itu perlakuan kasar yang dialami sejumlah Tenaga Kerja Indonesia (TKI), pencaplokan wilayah perbatasan, hingga klaim seni dan budaya Indonesia oleh kerajaan Malaysia, mendapatkan perhatian serius dari agamawan atau ustadz kondang asal Sulsel Das’ad Latif. Bahkan, kandidat doktor pada Universitas Kebangsaan Malaysia (UKM) ini, melakukan kajian untuk desertasinya dengan bahasan

Kapal Selam

OPIK/UPEKS/E

BERLABUH Kapal Phinisi berlabuh di perairan Pantai Losari, Minggu (22/4).Kapal ini memiliki dua tiang layar utama dan tujuh buah layar, yaitu; tiga di ujung depan, dua di depan, dan dua di belakang.

z Ke Halaman 11

Proyek Pengadaan Bahan Makanan Pasien

Monopoli Rekanan Proyek pengadaan bahan makanan pasien rumah sakit melalui anggaran APBD dan APBN yang nilanya mencapai puluhan miliar per paket disoal dari berbagai kalangan.

PROYEK pengadaan bahan makanan yang ditenderkan dua kali setahun, selain disoal juga diduga telah dimonopoli oleh kontraktor tertentu yang sudah menjadi mitra rumah sakit pemerintah. Selain itu, bahan makanan yang disuplai di rumah sakit tentunya rekanan yang memiliki berbagai persyaratan semisal memilikil gudang dan ruangan tempat penampungan bahan makanan untuk persiapan setiap hari menyuplai di rumah sakit. Kenyataan di lapangan menurut sumber Upeks, rekanan yang mengerjakan pengadaan bahan makanan, alamatnya tidak jelas. Begitu juga spesifikasi

SEORANG tahanan baru memasuki selnya. Tahanan lama: “hoi... kenapa sih kamu dimasukkan ke penjara?” Tahanan baru: “saya cuma merusak jendela di tempat kerjaku” Tahanan lama: “hah..!? cuma merusak jendela? kerja dimana sih?” Tahanan baru: “Kapal selam”

Ilham Datang, Warga Soppeng Membeludak SOPPENG, UPEKS—Acara pelantikan pengurus DPC Demokrat Soppeng yang digelar di Lapangan Gasis Soppeng, Minggu (22/4), tampak Saya tidak meriah. Saking berarti tanpa meriahnya, massa membludak. Lapangan Haji Bakri Gasis tak sanggup Aris Muhammadia menampung massa Wakil Bupati Soppeng yang sebagian berdiri di pinggir jalan. Hadir Bupati Soppeng Andi Sutomo, Dr Jafar Hafsah mewakili DPP Demokrat, Andi Sulham Hasan, dan tokoh lainnya. Ketua DPC Demokrat Soppeng yang baru dilantik, Aris Muhammadia berharap masyarakat Soppeng bersatu untuk IlhamAziz. Aris menyatakan rasa syukurnya atas kehadiran bupati dan sejumlah tokoh

Agus Galang Bikers dan Budayawan

OPIK/UPEKS/C

BUKA FESTIVAL BUDAYA. Agus Arifin Nu’mang beserta Bupati Lutra H Arifin Junaid, dan Wakil Bupati Lutra Indah Putri Indriani membuka Festival I La Galaligo di Taman Siswa Masamba, Sabtu (21/4).

Golkar, Agus Arifin Nu’mang langsung bersosialisasi. Kali ini yang

Sosialisasi di Lutra MASAMBA, UPEKS—Usai melakukan pendaftaran Cawagub

nda Bertanya A PLN Menjawab

Ical: Pengembangan UKM Prioritas

0811421123

Bagi yang belum memiliki No Identitas pelanggan Ketik:

Tempat Tingal <spasi> Saran/Keluhan

MAKASSAR, UPEKS—Ketua DPP Golkar yang juga penggagas Gerakan Ayo Bangkit (GAB), Aburizal Bakri menegaskan, pembangunan ekonomi Indonesia harus dimulai dari sektor Usaha Kecil dan Menengah (UKM). Sehingga pemberdayaan UKM harus menjadi prioritas nasional serta mendapat dukungan seluruh kekuatan politik. Hal itu disampaikan Ical –sapaan akrab Aburizal Bakri–, terkait pelaksanaan kegiatan pelatihan dan pendampingan usaha kecil di Kabupaten Palopo, Minggu (22/4) kemarin. Dalam sambutan tertulisnya dia z Ke Halaman 11

081343683489 Pak saya ingin ? Apakah meteran tidak bisa di pindahkan kalau ada rumah atau tiang dan jalan yg mengantarainya, kalau bisa kenapa PLN ranting Rappang mengtakan tdk bisa. Mohon jawabanx & aturanx

L AYA N A N P L N

IST

GERAKAN AYO BANGKIT. Wakil Wali Kota Palopo, Ir H Rahmat Bandaso Msi (tengah baju putih) bersama sejumlah Pengusaha Kecil dan Menengah foto bersama usai mengikuti Pemberdayaan Usaha Kecil yang masih bagian program Gerakan Ayo Bangkit.

SMS

ke

Ketik No. ID <spasi> Saran/Keluhan

50 UKM Sulsel Peroleh Peningkatan Skill

z Ke Halaman 11

z Ke Halaman 11

PLN: Terima kasih telah menghubungi sms center. Kami informasikan bahwa KWH meter yang terpasang merupakan satu kesatuan dari satu persil tanah dimana pelanggan tersebut menempati. Jadi KWH tersebut tidak bias dipindah keluar dari persil tersebut. KWH meter hanya

z Ke Halaman 11


2

senin, 23 April 2012

TIRTA DHARMA

PDAM KOTA MAKASSAR

Air Adalah Sumber Kehidupan, Gunakan Sehemat Mungkin

Iklan Layanan ini dipersembahkan PDAM KOTA MAKASSAR bekerja sama

Buka Hingga Subuh, Dewan Tegur Zona Cafe THM Melanggar Izin Usaha Dicabut MAKASSAR, UPEKS-- Keberadaan Tempat Hiburan Malam (THM) telah diatur dalam Peraturan Daerah (Perda), dimana disepakati tentang operasional. Namun, dalam operasionalnya banyak melanggar dari aturan-aturan yang telah ditetapkan. Dalam aturan, jelas dikatakan bahwa THM beroperasi hanya batas hingga pukul 02.00 wita, tetapi kenyataan ada THM buka hingga pukul 03.00 wita dini hari. Dari informasi masyarat sekitar yang dihimpun mengatakan jika THM telah banyak melanggar aturan. Pada malam

tertentu, THM ini buka hingga menjelang subuh. Salah satu THM tersebut adalah Zona Cafe yang berada tidak jauh dari Polsek Pelabuhan Makassar. Sepertinya, keberadaan THM secara sengaja buka demi mendapatkan profit besar dari pengunjungnya, tanpa mengindahkan unsur-unsur sosial masyarakat. Menyikapi hal ini, Anggota DPRD Kota Makassar, Muh Amin menegaskan jika aturan yang ada sudah jelas terhadap seluruh THM-THM yang ada di Kota Makassar. Tutupnya Pukul 02.00 wita kemudian keberadaannya harus 200 meter

dari tempat ibadah. Jadi kalau ada THM yang melanggar aturan tersebut seharusnya dikasi teguran atau sanksi. Menurut legislator PPP ini, THM yang melanggar tidak boleh didiamkan saja. Pasalnya, dengan pembiaran ini akan menjadi fenomena terburuk dalam tegaknya aturan. “Kalau Zona Cafe benarbenar melanggar, pencabutan izin usahanya bisa dilakukan agar ada efek jera, sebab kalau tidak, THM-THM yang tadinya patuh (ikut aturan, red) akan ikut-ikutan juga,” jelas Muh Amin. (mg06/sev/D)

Hari Ini DPRD Panggil SKPD Sulsel LKPJ di Triwulan Pertama MAKASSAR, UPEKS-- Senin (23/4) hari ini, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sulsel memanggil seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) lingkup Sulsel untuk memberi penjelasan Laporan Kerja Pertanggung Jawaban (LKPJ) di triwulan pertama tahun 2012 ini. Selain itu, dipanggilnya seluruh SKPD ini untuk menjelaskan program kerja, apakah dinilai sudah sesuai target kerja atau justru belum dikerjakan sama sekali. Ketua Komisi D, Adil Patu,

mengungkapkan, seluruh SKPD dilingkup pemerintah provinsi Sulsel, khususnya yang masuk dalam mitra kerja Komisi D, agar melakukan program kerja 25 persen, jika tidak dapat memenuhi, maka SKPD tersebut dianggap tidak serius melakukan kesejahteraan rakyat. “Kita maunya semua SKPD lingkup mitra kerja Komisi D, harus rampung 25 persen, karena itu merupakan komitmen untuk menyelesaikan program di triwulan pertama ini,” jelas Adil. Hal serupa juga di sampaikan oleh, Ketua Komisi C Bidang

Keuangan, Amru Saher. Ia meminta kepada SKPD agar secepatnya merampungkan program kerjanya hingga 25 persen. “25 persen itu target penyelesaian kerja dari SKPD di triwulan pertama, karena semua itu adalah komitmen bersama,” tambah Amru. Karena itu, apa yang dikerjakan oleh setiap SKPD di triwulan pertama ini harus sesuai dengan apa yang dijelaskan dalam pembahasan anggaran 2012. Pasalnya seluruh anggaran di tahun ini sudah disahkan melalui rapat paripurna. (mg04/sev/C)

Gerindra: Pembangunan Lapak Langgar UU Lalu Lintas Minta MTIR Dievaluasi MAKASSAR, UPEKS-- Pembangunan lapak pedagang ditengah jalan Irian dan jalan Diponegoro, yang peruntukan untuk merelokasi pedagang Makassar Mall tak bisa dibenarkan, apa pun alasannya. Sebab pembangunan lapak tersebut melanggal Undang-undang nomor 22 tahun 2009 tentang lalu lintas. Sehingga, pengembang dan pengelola Makassar Mall, PT Melati Tunggal Inti Raya (MTIR), harus dievaluasi atau dibekukan. Hal tersebut disampaikan, Wakil Ketua DPC Partai Gerindra Makassar, Amar Busthanul, kepada Upeks di Makassar, Minggu (22/4). Kata dia, lapak yang ada saat ini harus dipindahkan ditempat yang layak, sebab keberadaannya saat ini sangat mengganggu masyarakat, khususnya pengguna jalan dan pedagang sekitar. Ia juga menegaskann apa yang dilakukan PT MTIR bersama PD Pasar tidak bisa dibenarkan, sebab jalan adalah lahan publik yang sifatnya tidak komersil. “PT MTIR dan PD pasar ini keberadaanya mengalahkan wewenang pemerintah dengan seenak hatinya membangun lapak dijalan alias mengkomersilkan jalan. Jika ini dbiarkan, pengembang atau PT MTIR ini semakin

Penerbit: PT Fajar Ujungpandang Intermedia Pembina: HM Alwi Hamu H Syamsu Nur Komisaris Utama: H Zulkifli Gani Ottoh SH Wakil Komisaris: Erlanggwang Wahyu Komisaris: Jacky Purnama, Muh Hatta Alwi Hamu Direktur Utama: Subhan Yusuf. Direktur: Salim Djati Mamma Wakil Direktur: Imran Umar, Fitriyanti Solong Pemimpin Redaksi: Muh Akbar Wakil Pimpinan Redaksi: Surianda Panambai

menjadi-jadi,” kesalnya. Sebelumnya, Kasatlantas Polrestabes Makassar, AKBP Muh Hidayat B SH SIK, menuturkan, dalam pembangunan lapak dengan menggunakan badan jalan tersebut, pihaknya tak pernah dilibatkan atau koordinasi sektoral, baik dari PD Pasar, Dinas Perhubungan apa lagi pengembang, yakni PT MTIR. Hidayat juga kecewa, sebab sebagai penanggungjawab penataan dan penertiban jalan, wewenang tersebut diambil alih begitu saja. “Mengenai adanya pembangunan lapak dijalan, kami tak pernah diberitahu, apa lagi dikoordinasikan. Kami baru mengetahui hal ini ketika masyarakat jalan Diponegoro dan jalan Irian mengeluhkan hal tersebut. Dan ketika saya konfirmasikan ke polsek, mereka juga tidak tahu kalau ada pembangunan lapak yang menggunakan badan jalan,” jelasnya. Ia juga meminta, agar pihaknya sebagai institusi yang bertangungjawab dalam penataan tata tertib jalana sistem transpotasi untuk dilibatkan dalam rencana pemerintah kota untuk merelokasi pedagang pasar. Dalam pembangunan lapak relokasi pedagang Makassar Mall, Satlantas polrestabes selaku penanggungjawab penataan sistem lalu lintas tak pernah diajak untuk berkoordinasi. (mg03/sev/C)

Redaktur Pelaksana: Muh. Arafah, Al Ullah Azhar Koordinator Liputan: Andi Jasruddin Sekretaris Redaksi : Miswati Staf Redaksi: Syamsuddin Yoko, Abd Jabbar, Sukawati, Abdullah Ratingan Fotografer : H Jusuf Wahid, Abdi, Taufiq Pracetak: Makmur (kepala), Ruslan, Kamal, Rahmawati, Norman, Ishak, Rahmat Penasihat Hukum: Ridwan J Silamma SH Koresponden di Sulsel: Maros: Alfi, Pangkep: Irwan S.Sos, Barru: Wahyudin Parepare: Amir, Sidrap: Hasman Hanafi, Burhan A Asnawi Enrekang: Ir. Syamsul

Wartawan Harian

ophik/upeks

JALAN BERLUBANG.Terlihat jalan yang terdapat di Dr Wahidin Sudirohusodo, eks jalan Irian cukup memprihatinkan. Itu terlihat dari adanya bagian jalan yang berlubang hingga mengakibatkan genangan air saat musim penghujan tiba

Komisi D: Jangan Tambal Jalan MAKASSAR, UPEKS-- Banyaknya pengerjaan ruas jalan yang dilakukan di sepanjang poros trans Sulawesi Selatan (Sulsel) yang tambal sulam membuat Anggota Komisi D DPRD Sulsel, angkat bicara. Seperti Ketua Komisi D Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sulsel, Adil Patu. Ia mengungkapkan, kontraktor harusnya bekerja profesional, jangan mau diintervensi, karena apa yang dikerjakan merupakan fasilitas umum. “Kita inginkan apa yang dikerjakan oleh kontraktor dapat memberi kenyamanan utama bagi masyarakat yang akan menikmati fasilitas umum seperti ruas jalan,” jelas Adil. Ia menambahkan, selama ini upaya yang dilakukan pemerintah untuk memberi kenyamanan

Khaliq Pinrang: Darwiaty Bone: Subaer, Wajo: Bachtiar, Soppeng: Alimuddin Usman Luwu: Jepi Lutra: Ruslan, Lutim: Najamuddin, Aco Gowa: Aspar Takalar: Yos Jeneponto: Arifuddin Dg Lau Bantaeng: Irwan, Agus Patra Bulukumba: Salahuddin, H. Asparwandi Sinjai: Hidayat Gunawan Selayar: M Rizal Den Sibunna Toraja Utara: Saldi M Koordinator Koresponden Sulbar : Juhenis Polman: Muhsin B. Majene: Ali Muhtar Mamuju: Laode Muhadi, Mamuju Utara: Juhenis Koresponden Sultra:Kolaka: Philips

fasilitas telah dilakukan. Coba dilihat, lanjut bakal calon Walikota Makassar itu, selama jalan yang ditambal memiliki struktur aspal dan tanah yang tidak mendukung, sehingga berdampak akan keretakan. “Jadi wajarlah kalau aspalnya di tambal, dari pada merugikan masyarakat kan lebih para lagi,” ucapnya. Politisi dari Partai Demokrasi Kebangsaan (PDK) ini menilai jika apa yang dikerjakan kontraktor selama ini sudah maksimal. “Kalau saluran drainasenya bagus pasti air tidak akan tergenang ke jalan, sehingga kerusakan jalan itu tidak akan terjadi,” tutup Ketua Persatuan Olahraga Dayung Sulsel itu. (mg04/sev/C)

Nazareth Kolaka Utara: Ansar Lasusua, Zuleha Jakarta Selatan : Jl. Kebayoran Lama Pal VII No.17 Tlp. (021) 5322632 Fax. (021) 5322629 Pemimpin Perusahaan: Subhan Yusuf. Manajer Umum/Personalia: H Muchtar Arifuddin Manajer Sirkulasi: Rusli Siri Asisten Manajer Sirkulasi: Ibrahim, Muh Amin Manajer Iklan: Imran Umar, SE Asisten Manajer Iklan : Aldhy Wahid Manajer Sponsorship: Elien Marlina,

Manajer Keuangan: Fitriyanti Solong. Manajer SDM: Syamsuddin Yoko Manager Promosi dan EO : M Myslaupa S.Sos Manajer Bisnis: H. A. Rivai Marsuti SH Online : Irmansyah ID (Koordinator), Handar Alamat Redaksi: Fajar Graha Pena Makassar Lt.III Jl Urip Sumoharjo No.20 Telp. (0411) 457457 Fax. (0411) 456626 Makassar, http://www.ujungpandangekspres.com E-mail: redaksi@ujungpandangekspres.com Percetakan: PT Fajar Jawaraya Gedung Fajar Graha Pena Makassar

dibekali tanda pengenal dan tidak diperkenankan menerima maupun meminta imbalan dari siapapun, dalam bentuk apapun, serta dengan alasan apapun.

Jl. Urip Sumoharjo No.20 Makassar Harga Langganan: Rp 65.000/bulan (dalam Kota). Untuk Luar Kota Tambah Ongkos Kirim.

Iklan Umum : BW Rp 20.000/mm kolom FC Rp 30.000/mm kolom Advertorial & Seremoni : BW Rp 10.000/mm kolom FC Rp 16.000/mm kolom


SENIN, 23 April 2012

3


4

Gerindra Galang Dukungan Masyarakat Panti Jompo MAKASSAR, UPEKS—Untuk meraih banyak dukungan pada Pilgub dan Pilwalkot mendatang, Partai Gerindra terus melakukan sosialisasi. Wakil Ketua IV F A J A R / U P E K S DPC Gerindra Kartini E Galung Kota Makassar, Kartini E Galung SS mengatakan, melalui program Ikatan Wanita Taman Kayangan (Iwakana), Partai Gerindra melakukan bakti sosial (baksos) di salah satu panti jompo di Kabupaten Gowa, dengan menyerahkan sumbangan kepada 100 penghuni panti. Kartini mengungkapkan, Partai Gerindra masih berkonsentrasi untuk menggalang dukungan sebagai persiapan menjelang pertarungan Pilgub dan Pilwalkot 2013 mendatang. Sebelumnya, kata Kartini, Partai Gerindra telah menggelar baksos di beberapa tempat seperti fogging, mengunjungi korban kebakaran, anak kurang gizi, dan tiap bulan rutin silaturahmi ke semua konstituen di tiga titik yang banyak memberikan suara sewaktu Pemilu 2009 lalu. Tiga titik yang dimaksud yaitu kelurahan Maccini Sombala RW 1, Kelurahan Tanjung Merdeka RW 1, dan Kelurahan Barombong Kaccia. “Semua kegiatan ini dikemas dalam bentuk silaturahmi. Kami juga melakukan gathering day di kompleks Taman Kayangan dengan acara lomba keluarga dan jalan santai,” katanya. Ditanya mengenai rencana untuk maju di Pilwalkot, Kartini mengaku masih ingin fokus melaksanakan tanggung jawab sebagai anggota DPRD Makassar. “Untuk Pilwalkot, saya belum berpikir untuk maju, karena masih konsen untuk membesarkan Partai Gerindra yang sudah sangat dikenal identik dengan Bapak Prabowo sebagai calon presinden, Calon Gubernur Sulsel adalah Bapak Rudianto Asapa, dan Calon Wali Kota Bapak H Nadham Yusuf yang akan kami dukung untuk maju di Pilwalkot,” katanya. (Mg06/eui/C)

Nasdem Sulsel Dukung Gugatan Verifikasi UU Pemilu MAKASSAR, UPEKS—Pengurus Dewan Perwakilan Wilayah (DPW) Partai Nasional Demokrat (Nasdem) mendukung langkah pusat untuk melakukan uji materi terhadap pasal 8 ayat 1 tentang verifikasi partai peserta Pemilu dalam Undang-Undang Pemilihan Umum yang baru disahkan oleh Dewan Perwakilan Rakyat beberapa waktu lalu. Hal itu dikemukakan Ketua DPW Nasdem Sulsel, Sanusi Ramadhan, menyusul langkah DPP Partai Nasdem yang mengajukan gugatan Uji Materi ke MK pekan lalu. Menurutnya, memang ada ketidakadilan dalam UU Pemilu terkait syarat yang harus dipenuhi partai kecil dan partai baru. Menurut dia, verifikasi menjelang pemilu pada pasal itu terkesan sebagai akal-akalan partai besar yang saat ini sudah lolos di parlemen agar tidak melalui tahap verifikasi. Padahal ada perbedaan aturan terkait verifikasi antara pemilu tahun 2009 dan 2014. “Sekarang aturannya partai harus punya 100 persen pengurus di provinsi, 75 persen di tingkat kabupaten/kota, dan 50 persen di kecamatan. Jangan-jangan partai yang sekarang di parlemen tidak memenuhi syarat itu,” katanya. Lanjut Sanusi, seandainya sembilan partai besar itu ingin jujur dan memikirkan partai kecil yang lain, tidak mungkin mereka berbuat seperti itu. Disinilah terjadi kepincangan Demokrasi.” Seharusnya verifikasi itu berlaku bagi semua partai, baik partai baru, partai lama yang tidak lolos parlemen, maupun partai yang sudah lolos di parlemen,” ujarnya. Selain itu, Sanusi juga menambahkan dalam waktu dekat ini Nasdem Sulsel akan mempersiapkan Apel Siaga Baret (Barisan Reaksi Cepat) sekitar 5.000 Garda Pemuda. (mg09/eui/C)

SENIN, 23 April 2012

PDK Bentuk Tim Pemenangan Sayang Jilid II MAKASSAR, UPEKS — Pasca pendaftaran Bakal Calon Wakil Gubernur Incumbent Agus Arifin Num’ang di DPD Golkar, Partai Demokrasi Kebangsaan (PDK) segera membentuk tim pemenangan untuk mendorong paket Sayang Jilid II untuk kembali memimpin Sulsel hingga lima tahun ke depan. Menurut Ketua Dewan Pimpinan Provinsi (DPP) PDK Sulsel,

Adil Patu, pembentukan tim pemenangan ini merupakan bentuk dari sikap konsisten PDK dalam mengusung paket Sayang. “Yang jelas deklarasi tim nantinya akan dilaksanakan setelah Golkar mengeluarkan rekomendasi pasangan yang diusung,” ungkapnya. Adil mengakui jika PDK merupakan salah satu partai pengusung pasangan Sayang pada Pilgub 2007

lalu, dan rencananya partai ini akan terus berada di barisan Sayang. Dia juga menuturkan, selama ini PDK, juga masih terus melakukan komunikasi politik ke beberapa partai lain untuk menjadi bagian dari koalisi yang di bangun dalam kapal induk. Solidkan Struktur Hingga DPC Sementara itu untuk men-

guatkan struktur Partai Demokrasi Kebangsaan (PDK), Ketua Dewan Pimpinan Provinsi (DPP) PDK, Adil Patu mengukuhkan pengurus Dewan Pimpinan Cabang (DPC) di 4 kabupaten yakni, Bulukumba, Jeneponto, Selayar, dan Sinjai. “Kita akan memperkuat struktur partai untuk menghadapi Pemilu akan datang dan menjadi satuan kekuatan untuk meng-

hadapai target 3,5 persen PT yang telah ditetapkan,” tuturnya Adil juga optimis para konstituen PDK tetap berada dalam barisan untuk memperkuat mesin politik. Karena itu, bakal calon wali kota Makassar ini juga optimis PDK akan menambah jumlah kursi di legislator Sulsel, dan mendorong kadernya untuk duduk di DPR RI. (Mg04/eui/D)

IST

RUDAL PEDULI BALITA. Bakal Calon Wali Kota Makassar Rusdin Abdullah (Rudal) saat menghadiri imunisasi akbar di RW 03 Bonto Lanra, Kelurahan Banta-bantaeng, Kecamatan Rappocini, Minggu (22/4).

Rudal Peduli Balita di Banta-bantaeng OPIK/UPEKS

PELANTIKAN. Ketua DPD Demokrat Sulsel Ilham Arief Sirajuddin melantik pengurus DPC Partai Demokrat Pare-paredi Gedung Islamic Center, Parepare belum lama ini.

Putra Wali Kota Parepare Tegaskan ke IA MAKASSAR, UPEKS—Putra Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Parepare, Rahmat Sjamsu Alam menegaskan akan memenangkan pasangan Ilham Arief Sirajuddin- Aziz Qahhar Mudzakkar (IA) pada pemilihan gubernur periode mendatang. Hal itu diungkapkan Rahmat pada acara pelantikan pengusurus Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrat Kota Parepare yang dirangkaikan dengan pengukuhan Insan Muda Demokrat Parepare di Gedung Islamic Centre, Parepare, belum lama ini. Menurutnya, DPC Demokrat Parepare memiliki tugas, tanggung jawab serta tantangan yang berat, untuk menjadikan pasangan IA menang di wilayahnya. Pasalnya,

duet ini mampu menjadi pengayom dan pelayan masyarakat ke depan, terutama bagi masyarakat Parepare. Rahmat juga mengaku sangat mengapresiasi dukungan Ketua DPD PAN Parepare, Andi Firdaus Jollong, terhadap pasangan IA. Ia mengatakan, tidak menutup kemungkinan, dukungan terbuka tersebut akan berlanjut menjadi kerja sama untuk mendulang suara di pilwali Parepare 2013 mendatang. “Ini adalah langkah yang bagus, dan tidak menutup kemungkinan, Demokrat dan PAN Parepare, akan saling menggandeng pada pemilihan wali kota Parepare mendatang,” jelas Rahmat yang akrab di sapa Atto tersebut. Sementara itu, Ketua Insan

Muda Demokrat Sulsel, Andry Suryana Arief Bule mengingatkan kepada pengurus IMDI Parepare yang baru dikukuhkan agar tetap berada di jalur terdepan untuk memenangkan IA. Kebesaran Partai Demokrat, kata Andry, merupakan kebesaran IA yang juga kebesaran IMDI. “ Saya yakin bisa karena struktur kepengurusan IMDI Parepare dipenuhi dengan pengusahan, aktivis, dan PNS,” ujarnya. Pada kesempatan itu, Ilham hadir melantik pengurus DPC Demokrat Parepare yang diketuai Rahmat Sjamsu Alam dan Tasming Hamid serta Muh Gunawan sebagai wakil ketua dan sekretaris IMDI Parepare. (mg02/eui/C)

Obama Temui Konstituen di Soppeng MAKASSAR,UPEKS—Anggota DPD RI, H Bahar Ngitung yang mengusung tagline Om Bahar Mantap (Obama) melakukan kunjungan kerja di Kabupaten Soppeng. Obama yang juga ketua Aspanji Sulsel ini menggelar pertemuan bersama LSM, pemuda, mahasiswa, pelaku usaha dan tokoh masyarakat di Cafe Prima Kota Watansoppeng. Kurang lebih 60 warga yang hadir dalam pertemuan tersebut. Obama banyak menerima masukan, saran, dan aspirasi yang bertujuan memajukan pembangunan dan kesejahteraan masyarakat Soppeng baik menyangkut kebijakan pemerintah, regulasi, maupun akses masyarakat ke pemerintah pusat. Salah seorang tokoh masyarakat yang juga menjadi fasilitator, A Suriawati Walinono (Esse), mengatakan menyambut baik pertemuan ini. “Acara semacam ini dapat dilakukan sesering mungkin dan oleh siapapun pejabat negara yang memiliki rasa kepedulian demi percepatan pembangunan Kota Soppeng,” ujarnya.

MAKASSAR, UPEKS— Kunjungan Bakal Calon Wali Kota Makassar Rusdin Abdullah (Rudal) ke Bonto Lanra, Kelurahan Banta-bantaeng, Kecamatan Rappocini, Minggu (22/4), untuk menghadiri acara imunisai mendapatkan sambutan luar biasa dari warga setempat. Bahkan Ketua RW 03 Bonto Lanra, Kelurahan Banta-bantaeng, Kecamatan Rappocini Aswan Sewang, mengajak warganya mendukung dan memenangkan Rudal pada pemilihan Wali Kota Makassar mendatang. “Atas nama warga masyarakat RW 03, kami menyatakan terima kasih banyak atas kedatangan dan dukungannya, sehingga imunisasi akbar ini terselenggara. Jadi tidak ada salahnya juga jika kita bersama-sama menyatukan tekad untuk mendukung Bapak Rusdin Abdullah, yang akan maju pada pemilihan Wali Kota Makassar mendatang,” jelasnya. Dukungan juga disampaikan Komunitas Pemuda Landak Baru. “Kami pemuda Landak Baru menyatakan sikap siap mendukung pencalonan Rudal jadi Wali Kota Makassar,” terang Sekretaris Komunitas Pemuda Landak

Baru, M Arief Gunawan. Sementara, Rudal menyatakan, kedatangannya tersebut sebagai bentuk kepedulian kepada kesehatan anak-anak dan bersilaturahmi dengan warga setempat. “Kegiatan ini merupakan bagian dari Rudal Peduli, yaitu Rudal Peduli Balita. Kedatangan Rudal tidak kali ini saja, tetapi sudah beberapa kali sebelumnya, dan akan terus berlanjut ke depannya,” ungkap Rudal. Pada kesempatan ini, Rudal didampingi istri tercinta Andi Debie Purnama juga menekankan pentingnya kesehatan dan kebersihan. “Kebersihan lingkungan sekitar akan meningkatkan tingkat kesehatan. Kesehatan anak-anak harus dijaga, sebab mereka adalah aset masa depan yang sangat besar nilainya,” tegas Rudal yang pada kunjungannya ini menyerahkan bantuan perlengkapan balita kepada seluruh peserta imunisasi akbar, yang mencapai ratusan balita. Selain itu, Rudal juga menyempatkan diri meresmikan posko Rudal Community RT 05, RW 05, Kelurahan Pa’baeng-baeng, Kecamatan Tamalate. (mg01/eui/C)

Yugo Perkenalkan SYL di Konser Iwan Fals

IST

TERIMA ASPIRASI. Anggota DPD-RI, H Bahar Ngitung (Obama) saat menerima aspirasi di Cafe Prima Watansoppeng belum lama ini.

Sementara itu, Obama dengan tegas mengatakan, pihaknya akan berjuang keras untuk mewujudkan

aspirasi yang masuk baik di tingkat pemerintah daerah maupun pusat. (mg04/eui/B)

Makassar, Upeks — Wakil Bendahara Dewan Pimpinan Daerah (DPD) I Partai Golkar Sulsel, yang juga Koordinator Wilayah (Korwil) Pemenangan Partai Golkar d Makassar, Yusuf Gunco atau Yugo melakukan orasi politik di konser Iwan Fals, di Gedung CCC, Sabtu malam (22/4). Pada konser yang dihadiri sekira 3.000 penonton ini, Yugo dalam sambutannya memperkenalkan nama Syahrul Yasin Limpo (SYL) dengan tagline-nya Don’t Stop Komadan sebagai cagub Sulsel. Yugo juga mengapresiasi para siswa SMA 2 Makassar yang lebih memilih melaksanakan kegiatan positif dengan

menggelar Pentas Seni (Pensi) ketimbang harus menghabiskan akhir pekan dengan kegiatan negatif. “ Seharusnya Pentas Seni (Pensi) seperti ini juga dilaksanakan oleh para pelajar sekolah lain agar kegiatan pelajar lebih terarah,” ujarnya. Yugo juga mengimbau parapelajar untuk tidak terlibat dalam geng motor. “Diharapkan siswa SMA se Makassar tidak lagi membentuk geng motor. Lebih baik membuat kegiatan positif seperti yang dilakukan pelajar SMA 2 Makassar dengan membuat konser dan menghadirkan artis terkenal seperti Iwan Fals,” ujarnya. (Mg03/eui/C)


5

SENIN, 23 April 2012

21.023 Siswa SMP Ikut UN MAKASSAR,UPEKS— Sebanyak 21.023 siswa kelas IX Sekolah Menengah Pertama (SMP) dan Madrasah Tsanawiyah (MTS) se Makassar serentak mengikuti Ujian Nasional (UN), hari ini Senin (23/4). Sekertaris Dinas (Sekdis) Pendidikan Kota Makassar, Muhyiddin, Minggu (22/4) mengatakan, seluruh siswa SMP dan MTS secara serentak akan mengikuti UN D O K / U P E K S tersebut. “Total jumlah siswa Muhyiddin yang ikut UN, yakni 21.023. Siswa kelas IX SMP dan MTS akan UN, Senin, 23 hingga 26 April mendatang,” katanya. Menurutnya, pelaksanaan UN tahun ini menggunakan sistem yang sama dengan tahun lalu serta pelaksanaannya seperti UN SMA pekan lalu, yakni pengawasan sistem silang. “Contoh guru SMP 1 akan mengawas di SMP 2, begitu juga sebaliknya,”ujarnya. Terkait pendistribusian soal ke sekolah, Muhyiddin mengungkapkan sama seperti tahun lalu. Soal akan disimpan pada kantor Dinas Pendidikan (Disdik) yang akan dijaga oleh aparat kepolisian. Pendistribusian ke sekolah dilakukan pada hari pelaksanaan UN. Para pengawas mengambil soal di kantor Disdik yang turut dijaga oleh aparat kepolisian. “Tidak ada soal yang disimpan di sekolah. Tiap-tiap rayon akan mengambil soal pada hari pelaksanaan kemudian di bawa ke sekolah masing-masing,” ujarnya. (mg01/hms/C)

Pedagang Tamamaung Segera Ditertibkan Gunakan Badan Jalan MAKASSAR UPEKS—Keberadaan pedagang yang berjualan di Pasar Tamamaung sudah kerap dikeluhkan warga pengguna jalan yang melintas. Lantaran, pedagang yang ada di sana sudah menggunakan badan jalan sebagai tempat berjualan.

Makassar menyaksikan langsung kondisi pedagang yang ada di sana. Bahkan, dalam kunjungan itu sempat menyinggung pelanggaran yang dilakukan pedagang. Dimana sejumlah pedagang berjualan menggunakan badan jalan. “Beberapa pedagang di Pasar Tamamaung menggunakan

Sehingga sangat mengganggu akses lalu lintas. Hal tersebut dibenarkan, Camat Panakkukang Dra Hj Sulsilawati MSi saat berkunjung ke Pasar Tamamaung, Minggu (22/ 4) di selah-selah kegiatan kerja bakti. Mantan Staf DPRD Kota

badan jalan dan itu sudah melanggar Peraturan Daerah (Perda). Jadi, secara berlahan mereka akan ditertibkan,” tegasnya. Menanggapi hal itu, Lurah Tamamaung, Abdul Rahim menambahkan, pihaknya tidak berwenang untuk melakukan penertiban. Pihak Kelurahan Tamamaung dan Kecamatan Panakukang telah

Lurah-Warga Kompak Bersihkan Lingkungan

IMB Syarat Wajib Membangun MAKASSAR UPEKS—Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar memperketat proses pembangunan. Setiap pemilik bangunan sebelum membagun diwajibkan memiliki Izin Mendirikan Bangunan (IMB). Hal itu dimaksudkan demi tertatanya bangunan yang ada di Kota Makassar. Khusus di Keluruhan Daya, pihak kelurahan menegaskan semua warga yang hendak mendirikan bangunan dapat melengkapi persyaratannya. “IMB merupakan syarat wajib yang harus dimiliki sebelum mendirikan bangunan,” kata Maharuddin kepada Upeks akhir pekan ini. Menanggapi maraknya bangunan yang tak memiliki IMB kata Maharuddin, hanya terkendala keterlambatan pengurusan. Tetapi, warga yang hendak membangun harus mengurus terlebih dahulu IMB kemudian melanjutkan pekerjaan bangunannya. “Biasanya hanya terkendala surat kepemilikan tanahnya, sehingga terhambat pengurusan IMB. Namun itu bukan menjadi kendala berarti,” ujar alumnus Fisipol Administrasi Negara, Unhas. Menurut Maharuddin, jika ditemukan adanya bangunan yang tak ber-IMB, maka dapat dilaporkan ke kelurahan untuk disampaikan ke dinas terkait. Lantaran, pihak kelurahan tidak memiliki wewenangan untuk menghentikan bangunan yang sudah berjalan. Sedangkan, bangunan yang berubah fungsi, izin peruntukan bangunan harus dilengkapi untuk disesuaikan dengan izin peruntukan sebelumnya. “Kami tidak ingin ada pelanggaran. Bangunan sudah jadi kemudian dibongkar. Jadi warga harus melengkapi dulu persyaratannya baru melanjutkan atau merubah fungsikan suatu bangunan agar tidak dibongkar oleh Dinas Tata Ruang dan Bangunan (DTRB),” tandas mantan Kasi Trantib Kelurahan Daya. (mg08/hms/C)

Banta-Bantaeng Butuh Kontainer Sampah MAKASSAR, UPEKS—Penanganan kebersihan di Kelurahan Banta-bantaeng, Kecamatan Rappocini melibatkan PMPN Mandiri bekerja sama dengan Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM). Pengakutan sampah di kontainer menjadi tugas Dinas Kebersihan. Sedangkan tiga motor sampah dimaksimalkan untuk masuk ke lorong - lorong memungut sampah warga, kemudian dibuang ke kontainer terdekat. Lurah Banta-bantaeng, Rahmat SSTP Msi yang ditemui di kantornya akhir pekan kemarin membenarkan, jika menjaga kebersihan, pihaknya bekerja sama dengan PMPN Mandiri, LPM dan RT/RW serta warga. “Ada tiga motor sampah yang setiap hari mobile masuk ke pemukiman warga mengangkut dan membuang sampah ke Jalan GOR dan kontainer terdekat. Lantaran tidak ada kontainer di Kelurahan Banta-bantaeng,” kata Rahmat. Menurutnya, kelurahan Banta-bantaeng membutuhkan minimal dua kontainer yang ditempatkan di beberapa lokasi yang volume sampahnya tinggi. Dua kontainer sampah dinilai sudah cukup untuk menampung sampah yang ada di Kelurahan Banta-bantaeng. “Dulu pernah ada satu kontainer sampah. Tetapi kondisinya sudah rusak maka Dinas Kebersihan mengambil. Tetapi, sampai saat ini belum digantikan. Jadi kami berharap agar Dinas Kebersihan memperhatikan hal ini demi terciptanya lingkungan yang bersih,” terang Lurah Banta-bantaeng berharap kontainer sampah segera diadakan dinas terkait. (mg08/hms/C)

melayangkan surat ke Satpol PP sebagai penegak Perda. “Surat telah dilayang ke Satpol PP Kota Makassar. Karena mereka yang punya kewenangan untuk melakukan penertiban. Keberadaan pedagang yang menggunakan bahu jalan sangat membuat kota semrawut,” tandas Lurah Tamamaung. (sev/hms/D)

ABDI/UPEKS

SERAHKAN SK. Camat Makassar, Sofyan Djalil menyerahkan SK kepada Ketua RW 05 Kelurahan Maricaya, H Jusuf Wahid saat pelantikan ketua RT-RW se Kelurahan Maricaya di kantor lurah, akhir pekan lalu.

Ketua RT-RW Kelurahan Maricaya Dilantik MAKASSAR,UPEKS— Camat Makassar, Sofyan Djalil, akhir pekan lalu melantik ketua RT-RW se Kelurahan Maricaya Kecamatan Makassar di ruang pertemuan kantor Lurah Maricaya Makassar. Menurutnya, pelantikan per kecamatan yang dilakukan atas permintaan warga untuk

mengetahui langsung ketua RTRW yang terpilih serta yang kembali menjabat. “Pelantikan Ketua RT-RW Kelurahan Maricaya merupakan yang ke sembilan dilakukan jajaran pemerintah Kecamatan Makassar. Sementara per kelurahan dilaksanakan atas permintaan warga yang ingin me-

lihat langsung RT-RW yang terpilih,”ujarnya. Kegiatan pemilihan ketua RTRW di Kelurahan Maricaya Kecamatan Makassar yang dilaksanakan beberapa waktu lalu juga menetapkan, H Jusuf Wahid sebagai Ketua RW 05. Sementara, Lurah Maricaya, Juliaman mengatakan, penga-

ngkatan seorang Ketua RW berdasarkan Peraturan Daerah (Perda) Kota Makassar no 41 tahun 2011 tentang pembentukan Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) yang diharapkan menjadi panutan pada lingkungan dimana dia menjabat sebagai Ketua RW. (mg01/hms/C)

Lurah Batua Tegur PK-5 MAKASSAR, UPEKS—Pihak Kelurahan Batua, Kecamatan Manggala akan melayangkan surat teguran secara tertulis kepada para Pedagang Kaki Lima (PK-5) yang mangkal di sekitar Jalan Inspeksi PAM, Jalan Abdullah Dg Sirua, dan Batua. Lurah Batua, Andi Ilyas S.Sos melarang adanya PK-5 karena dinilai telah mencemari air bersih milik Perusahaan Air Minum (PAM ) yang lewat di bawah jalur tersebut. Kepala Kebersihan Kelurahan Batua, Jufri yang dikonfirmasi Upeks di ruang kerjanya akhir pekan kemarin, membenarkan rencana teguran kepada PK-5 yang berjualan menempati tiga jalan tersebut. “Suratnya sudah dibuat dan Senin (hari ini_Red) surat teguran ini kami sampai ke Camat

untuk diketahui,” kata Jufri. Menurutnya, selain mencemari air PAM karena membuang sembarangan, keberadaan PK-5 juga kerap memacetkan arus lalu lintas. Lantaran, beberapa pedagang menggunakan bahu jalan untuk berjualan. “Pengunaan daerah milik jalan (Damija) sudah jelas suatu pelanggaran. Begitu pun sampah yang dibuang sembarang oleh PK-5 sangat merusak keindahan kota,” terang Kepala Kebersihan Kelurahan Batua. Demi menciptakan keindahan kota terang Jufri, pihak Kelurahan Batua mengajak masyarakat untuk menciptakan lingkungan yang bersih, buanglah sampah pada tempat yang telah disediakan. Sehingga, piala Adipura yang ditarget bisa diraih tahun ini. (mg08/hms/C)

OPIK/UPEKS

SAMPAH. Meski warga telah dilarang keras untuk tidak membuang sampah melalui papan bicara yang dipasang pihak kelurahan. Namun, sampah masih saja berserahkan di Jalan Abdullah Dg Sirua terlihat sangat semrawut. Bahkan, sampah tersebut mencemari air bersih PAM.

IST

SANTAI. Camat Panakkukang, Dra Hj Sulsilawati MSi didampingi Lurah Tamamaung, Abdul Rahim bersantai usai melaksanakan kerja bakti, Minggu (22/4).

Camat Panakkukang Kerja Bakti Bersama Warga MAKASSAR, UPEKS— Camat Panakkukang, Dra Hj Sulsilawati MSi menggelar kegiatan jaga lingkungan Minggu (23/4). Sebagai sosok camat baru di Panakkukang, satu-satunya camat wanita ini langsung menyentuh warganya yang berada di Kelurahan Tamamaung, Sinrijala dan Paropo. Dalam kerja bakti itu, warga sangat antusias membersihkan untuk tetap menjaga lingkungan agar tetap bersih dan hijau. Hj Sulsilawati yang lebih awal turun langsung ke Kelurahan Tamamaung didampingi oleh Lurah Tamamaung Abdul Rahim, AP mengajak warga untuk membersihkan lingkungan. Selanjut, perjalanan dilanjutkan menuju Kelurahan Paropo, Tello Baru, serta

Sinrijala. Selain itu, Camat Panakkukang menyempatkan diri mengunjungi Pasar Tamamaung. Ditengah-tengah kerumunan warga yang tengah membersihkan lingkungan, Hj Sulsilawati menyampaikan, jika kerja bakti dilaksanakan sebagai salah satu program partisipasi masyarakat. “Antusias masyarakat cukup baik. Program bersih ini bukan hanya digelar tiap Minggu, melainkan Jumat khusus pegawai, Sabtu bagi sekolah dan khusus Minggu untuk masyarakat yang ada di seluruh Kecamatan Panakkukang,” jelas Hj Sulsilawati. Kerja bakti selain digelar di pemukiman warga, juga di sepanjang kanal Sinrijala dengan melibatkan anggota TNI. (sev/hms/C)

MAKASSAR UPEKS— Mengantisipasi terjadinya genangan air dan tersumbatnya drainase pada musim hujan, pihak kelurahan Bantabantaeng menggelar kerja bakti. Kegiatan ini dilaksanakan setiap akhir pekan dengan melibatkan seluruh warga. Lurah Banta-bantaeng, Rahmat SSTP MSi dikonfirmasi Upeks akhir pekan kemarin mengatakan, kerja bakti membersihkan drainase guna mencegah penumpukan sampah yang dapat menimbulkan genangan air, terutama saat hujan turun. “Kerja bakti ini belum rutin dilaksanakan, tergantung dari kesediaan warga. Tetapi secara bertahap kami akan usahakan agar dapat dilakukan secara rutin setiap Minggu. Karena merupakan hari libur, dimana masyarakat tak terlalu sibuk,” ujar Rahmat. Warga berharap agar kerja bakti terus digalakkan untuk menciptakan lingkungan yang bersih dan demi terciptanya hidup sehat. Sejumlah warga yang turut bekerja bakti lengkap dengan peralatan sapu lidi, cangkul, sekop, ember. Terutama untuk membersihkan selokan yang tersumbat oleh tumpukan sampah. Beberapa tempat yang sudah melaksanakan kerja bakti, diantaranya RW 1, RW 2, dan RW 8. (mg08/hms/C)

Waspadai Calo IMB MAKASSAR, UPEKS—Lurah Banta-bantaeng, Rahmat SSTP, MSi menegaskan agar warga tidak mempercayai calo dalam mengurus Izin Mendirikan Bangunan (IMB). Lantaran, maraknya calo yang ikut memanfaatkan warga untuk pengurusan IMB. “Jangan percaya jika ada yang menawarkan ingin menguruskan IMB dengan mengatas-namakan pihak kelurahan atau Dinas Tata Ruang dan Bangunan (DTRB). Karena sekarang banyak yang menjadi calo mengurus IMB,” tegasnya saat dikonfirmasi Upeks di ruang kerjanya baru-baru ini. Rahmat mengimbau, agar warga sebaiknya langsung ke kelurahan untuk meminta rekomendasi pengurusan. Mengantisipasi calo IMB, pihak kelurahan mengeluarkan surat edaran secara tertulis yang disampaikan langsung ke masyarakat melalui RT/RW. Surat edaran mewaspadai calo IMB, pihak kelurahan juga menyampaikan agar sebelum membangun, warga harus memiliki IMB. “Sebelum bangunan didirikan, harus dilengkapi IMB. Hal ini sangat penting agar warga aman dalam membangun. Karena jika tidak memiliki IMB, akan merugikan pemilik bangunan sendiri karena dinas terkait akan membongkar,” terang Rahmat. Jika ditemukan ada bangunan yang tak ber-IMB kata Rahmat, pihaknya akan melakukan peneguran. Bangunan yang sementara dibangun tetapi belum keluar IMBnya akan dihentikan sementara sambil menunggu IMB terbit. “Hanya beberapa bangunan saja yang tak memiliki IMB, seperti bangunan yang ada di tanah sengketa,” tandasnya. (mg08/hms/C)


6

SENIN 23 April 2012

Mei, Kejurkab Bulutangkis MAKASSAR, UPEKS—Kejuaraan Bulutangkis Tingkat Kabupaten Takalar (Kejurkab) digelar, 6-16 Mei. Kegiatan diikuti 23 peserta dari Takalar. Ketua Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PBSI) Takalar, Drs H Muh Asbar M,Si menjelaskan, ini ajang seleksi pebulutangkis se-Kabupaten Takalar untuk mengikuti kejuaraan bulutangkis tingkat provinsi dalam waktu dekat. “Selain itu, kejuaraan ini merupakan ajang wajib bagi semua pengurus karena telah tercantum dalam anggaran dasar dari PBSI,” kata Asbar dalam acara pembentukan panitia Kejurkab di Hotel Horison Makassar, Sabtu pekan lalu. Dalam acara itu, Zubair S,Sos MM terpilih sebagai ketua panitia dan Nasrun Natsir selaku sekretaris, Rasmila S,Sos sebagai bendahara dan Saparuddin, pembantu umum. Even ini juga penanda bangkitnya bulutangkis karena mendapat keistimewaan untuk menyelenggarakan kejuaraan bulutangkis bergengsi. Rangkaian ajang ini, lanjutnya, dirancang untuk menarik perhatian para pebulutangkis se-Kabupaten Takalar dan memberikan kebanggaan tersendiri untuk mereka yang bisa berpartisipasi. (mg02/arf/C).

CNI Sosialisasi Efektivitas Suplemen MAKASSAR,UPEKS—Akibat pemanasan global, perubahan cuaca semakin tidak menentu sehingga penyakit baru pun muncul dan beberapa diantaranya cepat menular. Tak jarang penyakit tersebut disebarkan hewan dan dapat ditularkan ke manusia. Disisi lain, beragam makanan yang beredar di tengah masyarakat yang disebut “makanan kaya gizi”. Ternyata masih belum mampu memenuhi kebutuhan nutrisi. Lebih parah lagi, banyak makanan bukan hanya tidak memiliki nilai gizi cukup, tapi justru berdampak negatif bagi tubuh. “Sebagai bentuk pencegahan, harus pandai memilih makanan yang mengadung zat gizi yang dibutuhkan tubuh,” kata Adi Ardiansyah, Head of Branch PT PT Citra Nusa Insan (CNI) Makassar di Hotel Swiss-belinn Makassar baru-baru ini. Faktor itulah mendorong CNI gelar seminar kesehatan “Sun Chlorella, Nutrisi Lengkap dan Alami”. Seminar menghadirkan Profesor dari Fakultas Kedokteran bagian Anatomi dan Neurobiologi Virginia Commonwealth Amerika Serikat, Randall E Merchant. (mg02/arf/C).

Starbucks Hadir di Bandara Hasanuddin MAROS,UPEKS—Agar lebih dekat pada konsumen, Gerai Starbucks hadir di Bandara Internasional Sultan Hasanuddin. Kehadiran starbucks, bentuk kepedulian pecinta kopi saat menunggu jadwal penerbangan. Distrik Manager Starbucks, Melda, menuturkan, Bandara Hasanuddin, sudah saatnya disandingkan dengan aneka sajian bernuansa internasional. Apa lagi banyak turis mancanegara, hanya mengenal starbucks sebagai salah satu tempat nongkrong. Desain yang ditawarkan Starbucks, tak jauh beda gerai starbucks lainnya. Dekorasi dan desain ruangannya, ditata semenarik mungkin, ujarnya. General Manager PT Angkasa Pura, Rachman Syafrie menjelaskan, sebagai pengelola bandara, managemen PT Angkasa Pura berkeinginan Bandara Hasanuddin sebagai airport class. Salah satu langkahnya, menggandeng beberapa perusahaan yang memiliki gerai di luar negeri dan terkenal. (alf/arf/C).

Hari Ini, 8.728 Siswa SMP Gowa UN

GUSTI/UPEKS/B.

LAPAK. Pembangunan lapak untuk pedagang Makassar Mall di Jl Wahidin dan Diponegoro terus menuai protes dari pengusaha kawasan Rumah Toko (Ruko).

Ruko di Latanete Plaza Bakal Dieksekusi Rabu, Harus Dikosongkan MAKASSAR,UPEKS— Untuk mencari solusi terbaik terahadap berakhirnya masa kontrak bangunan, tim penyelamat aset Pemprov Sulsel dan pihak Kadir Halid gelar pertemuan di

Kantor PSSI Kompleks di Bangunan Ruko Blok E 16/17, Latanete Plaza Jl Sungai Saddang baru-baru ini. Pertemuan terkait rencana eksekusi bangunan Ruko Blok E 16/ 17 yang selama ini jadi Kantor PSSI Sulsel. Ruko milik Pemprov Sulsel yang dikelola PT Pulau Pandang Raya

dalam kurun 20 tahun berakhir September 2011 lalu. Disisi lain, kontrak tak diperpanjang lagi,” kata Fahrun Paturusi Ketua Tim penyelamat aset Pemprov Sulsel baru-baru ini. Pertemuan dihadiri, Andi Amal Natsir, Asisten II Bidang Ekonomi Pemprov Sulsel, Fahrun Paturusi, Ketua Tim Penye-

lamat aset Pemprov Sulsel, Tim dari Kadir Halid dan disaksikan kepolisian dan petugas satpol Pamong Praja. Hasil pertemuan, tim eksekusi memberi waktu hingga, Rabu (25/4) agar mengosongkan bangunan. ‘’Jika kesepakatan tak dipatuhi, tim penyelamat aset Pemprov

akan mengambil paksa ruko itu,’’ kata A Fahrun. Sebenarnya, lanjut Fahrun, peringatan sudah berkali-kali dilayangkan, bahwa Ruko tersebut milik Pemprov Sulsel, kontrak berakhir dan jatuh tempo 2011 lalu. Selanjutnya, minta dikosongkan. Anehnya tak mendapat respon, tegas Fahrun. (Mg08/arf/C).

Pembatasan BBM Bersubsidi tak Efektif Pejabat Gonta-Ganti Pelat MAKASSAR,UPEKS— Rencana Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) melakukan penghematan keuangan negara dengan membatasi penggunaan Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi bagi Kendaraan Dinas (Randis) dinilai tidak efektif. Pasalnya, aturan tersebut dapat diakali oknum pejabat yang tergolong nakal. Sekretaris Provinsi(Sekprov) Sulsel, Andi Muallim mengatakan, aturan pemakaian BBM non subsidi jenis pertamax bagi Randis dapat diakali. Misalnya dengan cara sang pejabat, sebelum mengisi BBM di SPBU, mereka mengganti pelat kendaraan dinas menjadi plat pribadi. “Saya khawatir, bisa saja diakali pengendara Randis. Saat masuk SPBU, pelat Randis diganti pelat hitam. Tapi, tidak selamanya kendaraan dinas menggunakan uang dinas, bahkan lebih banyak kita gunakan uang pribadi untuk mengisi bensin,” akunya kepada war-

tawan baru-baru ini. Khusus lingkup Pemprov Sulsel, anggaran pengisian BBM kerap tidak mencukupi untuk mengcover seluruh kegiatan. Oleh karena itu, larangan penggunaan BBM bersubsidi tidak akan efektif. “Pengisian BBM randis kerap menggunakan dana pribadi pejabat pengguna Randisnya,” ungkapnya. Meskipun demikian, Muallim mengaku Pemprov akan tetap mendukung aturan yang rencananya dikeluarkan, Mei 2012. Pemerintah menilai, aturan ini dapat menekan para pejabat agar tidak sering melakukan perjalanan dinas. “Yang terpenting, bagaimana mengawasi peraturan dari pemerintah pusat ini di daerah. Pengawasannya juga harus diperketat. Bila perlu ada komputer yang dipasang di SPBU. Supaya mendeteksi kendaraan dinas yang masih memakai BBM jenis premium,” terangnya. Sebelumnya, Kepala Badan Pengelolaan Keuangan Daerah (BPKD) Sulsel, Yushar Huduri menuturkan, pihaknya masih melakukan pengkajian dari segi keuangan soal wacana larangan Randis menggunakan BBM bersubsidi. (mg10/arf/C).

OPIK/UPEKS/B.

MELANGGAR. Kepatuhan sopir angkot terhadap rambu larangan berhenti perlu lebih ditingkatkan. Gambar dijepret di Jl M Jusuf (ex: Bulusaraung: red), Minggu (22/4).

Asosiasi Ibu Menyusui Sosialisasi di Losari MAKASSAR,UPEKS— Asosiasi Ibu Menyusui Indonesia (AIMI) Cabang SulSel Roadshow AIMI 2012 di Anjungan Losari, Minggu (22/4). Kegiatan ini bagian dari rangkaian memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) AIMI ke-5. Divisi Komunikasi AIMI Sulsel, Silvia Pattinasarany mengata-

kan, ini salah satu kegiatan AIMI Cabang SulSel untuk memperkenalkan pentingnya pemberian Air Susu Ibu (ASI). Dia mengatakan, rangkaian roadshow berlangsung penyebaran brosur tentang manfaat ASI yang diberikan kepada ibu hamil. Calon ibu itu diharapkan dapat mengetahui secara dini manfaat

ASI sebelum melahirkan. Bersamaan dengan ini, ibu hamil berkonsultasi langsung tentang ASI pada Konselor Laktasi secara gratis. “Targetnya, agar masyarakat memahami pentingnya pemberian ASI eksklusif kepada bayi hingga usia 6 bulan dilanjutkan hingga usia 2 tahun atau lebih,” katanya. (mg06/arf/C).

Anggota Polair Mampu Terapung 8 jam

SUDOKU

ABDI/UPEKS/B.

MENGAPUNG. Anggota Dit Polair Polda Sulsel, AKBP Takdir atraksi mengapung selama delapan jam tanpa bantuan pernafasan di Pantai Losari, Minggu (21/4).

Masukkan angka 1-9 di kotak yang kosong. Setiap baris,kolom dan kotak harus berisi satu angka. Tidak boleh sama. Selamat mencoba.

SUNGGUMINASA,UPEKS— Siswa SMP yang akan Ujian Nasional (UN), Senin (23/4) di Gowa 8.728 orang. Untuk Madrasah Tsanawiyah (MTs) 1.740 orang. Itu ditandaskan, Kadis Pendidikan, Olahraga dan Pemuda (Dikorda) Gowa, Idris Faisal Kadir didampingi Kepala Bidang Pendidikan Dasar, Sappe Mangngiriang di Sungguminasa barubaru ini. Menurutnya, UN bagi pelajar SMP dan MTs ini juga menggunakan sistim pengawasan silang. Untuk menjaga independensi, kpolisian bersama pengawas independen lain dari perguruan tinggi dilibatkan mengawas, ujarnya. (par/arf/B).

MAKASSAR,UPEKS— Dalam rangka pameran Reformasi Birokrasi Polri (RBP) di Mabes Polri, 2 Mei, Direktorat Kepolisian Perairan (Ditpolair) Polda Sulsel gelar pelatihan dengan mengapung di permukaan air laut di Pantai Losari, Sabtu (21/4). Dir Polair Polda Sulsel, Kombes Pol Hary Sanyoto menjelaskan, kegiatan untuk melatih kemampuan personel menghadapi pameran RBP di Jakarta. Saat pelatihan, AKP Takdir, mampu mengapung 8 jam tanpa menggunakan peralatan atau alat bantu. Ini pertama kalinya anggota Polair mengapung di permukaan air laut. Kegiatan ini bentuk untuk meningkatkan profesional anggota melakukan pelayan kepada masyarakat. Wilayah kerja perairan sehingga seluruh anggota diharapkan mampu menguasai medan khususnya di air, kata Kombes Pol Hary Sanyoto. (mg07/arf/C).


7

SENIN 23 April 2012

Tanam Pohon Digalakkan di Camba MAROS,UPEKS—Tindak lanjut pencanangan gerakan menanam dan memelihara satu pohon satu guru, untuk tingkat Kecamatan berlangsung di DN 19 Camba, baru-baru ini. Gerakan itu salah satu program Pemerintah Kabupaten (Pemkab) dalam penataan dan pengelolaan lingkungan. Kepala UPT Pendidikan Camba, Andi Musjihad mengemukakan penanaman pohon wujud partisipasi jajaran pendidikan se-Kecamatan Camba dalam pencanangan gerakan menanam dan memelihara satu pohon satu guru di tingkat kecamatan. “Selain guru, para siswa juga diminta untuk menanam pohon sebagai kelanjutan dari program ini,” ujarnya. Dalam kesempatan itu, HM Hatta Rahman juga menyaksikan penanaman pohon yang dilakukan sejumlah siswa SD. Jenis pohon yang ditanam,rambutan dan lengkeng. (alf/arf/B).

Sukses, Muscam KNPI Bantimurung OPIK/UPEKS/B.

BARANG BUKTI. Ratusan barang bukti motor yang diduga hasil kejahatan terparkir di halaman Mapolda Sulsel. Beberapa di antaranya telah rusak.

Polantas Rangkul Komunitas Motor Siap Menjaga Ketertiban MAKASSAR,UPEKS—Menyikapi maraknya geng motor, jajaran Satuan Lantas Polrestabes Makassar giat melakukan kerjasama dengan beberapa Club dan Komunitas motor di kota Makassar.

Bukti kerjasamanya, Sat Lantas menandatangani surat pernyataan sebagai bentuk komitmen bersama dalam mewujudkan Komunitas Tertib lalu Lintas (Komtiblan) di Hotel Clarion, Minggu (22/4). Penandatanganan disaksikan Wakapolrestabes Makassar, AKBP Endi Sutendi, Wadanpomdam dan Muspida.

Kasat Lantas Polrestabes Makassar AKBP Muh Hidayat mengatakan, penandatanganan wujud komitmen sebagai bentuk kerjasama dalam menjaga ketertiban berlalu lintas. Selain itu, juga bentuk kerjasama menyosialisasikan ketaatan berlalu lintas dan bahaya melakukan pelanggaran. “Polantas dengan Club dan

komunitas motor telah kerjasama membangun dan sosialisasikan ketertiban berlalu lintas pada masyarakat,” kata Hidayat, Minggu (22/4). Dalam kegiatan itu, hadir 1000 orang. Mereka dari 75 Club dan Komunitas motor di Makassar. Selain penandatanganan surat pernyataan, para Club dan Komunitas motor juga bersedia

memberantas maraknya geng motor yang kerap mengganggu ketertiban masyarakat. Pasalnya, munculnya geng motor itu dinilai dapat mencoreng nama Club dan Komunitas masing-masing. ‘’Kami juga akan menindak tegas para club dan komunitas motor jika ditemukan melanggar hukum” tegas Hidayat, Minggu (22/4). (mg07/arf/D).

Idealisme Pengabdian Jangan Hilang MAKASSAR,UPEKS— Perbedaan partai maupun organisasi, janganlah menghilangkan idealisme untuk mengabdi pada bangsa dan negara Pernyataan itu ditegaskan Gubernur Sulsel, Syahrul Yasin Limpo saat ceramah umum 500 kader muda, angkatan III pelatihan Badan Diklat Pemprov Sulsel di Rindam VII/Wirabuana, Pakatto, Gowa baru-baru ini. Kader muda yang merupakan anak bangsa, tidak boleh distorsi m memandang bangsa. Kader harus memiliki tekad dimanapun berada. “Hadirkan rasa kebangsaan

tinggi. Kalian harus memiliki cita-cita, tidak boleh kalah kader lain. Tapi yang harus diingat, raihlah kemenanganmu tanpa harus menendang lawanmu dan bersaing secara baik,” terang Syahrul. Sementara itu Kepala Badan Pendidikan dan Pelatihan Sulsel, Jufri Rahman menandaskan, pendidikan dan pelatihan bertujuan untuk meningkatkan wawasan kebangsaan generasi muda. Peserta berasal dari 24 Kabupaten/Kota yang dibagi menjadi tiga tahap. Agkatan I 350 kader, angkatan II 350 kader dan angkatan III 500 kader. (mg10/arf/C).

MAROS,UPEKS—Dewan Pimpinan Kecamatan (DPK) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kecamatan Bantimurung, Kabupaten Maros gelar Musyawarah Pimpinan Kecamatan (Muspincam) di Villa Semen Bosowa Maros baru-baru ini. Hasilnya, M Ridwan terpilih ketua periode 2012 – 2015. Dia menggantikan, Idial Wahid. Kegiatan yang dibuka Camat Maros, A Faisal Azis itu dihadiri, Ketua DPD II KNPI Maros AS Chaidir Syam, Korwil KNPI Bantimurung Ansar Taufiq dan jajaran pengurus KNPI Kabupaten Maros, para Kades/ Lurah. “KNPI Bantimurung termasuk paling aktif. Berbagai program ditelorkan. Semoga dengan kepemimpinan baru ini, KNPI kecamatan Bantimurung semakin eksis dan menjadi wadah yg efektif dalam menghimpun potensi pemuda,” harap Chaidir. Camat Bantimurung, Faisal juga apresiasi tinggi terhadap KNPI dalam memajukan kualitas pemuda dan membantu tugas-tugas pemerintah. (alf/arf/C).

BEM Sastra UMI Pentas Seni MAKASSAR,UPEKS—Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Sastra UMI gelar panggung seni ‘’artoxxy’’ di Gedung Mulo baru-baru ini. Kegiatan dihadiri, Wakil Dekan (WD) I Sastra Dra Rusdiah,M.Hum, WD 2 Dra, Salmayati Hakim.,M.Hum dan Kepala Humas UMI yang juga dosen fakultas sastra UMI, Dra HJ Nurjannah Abna, M.Pd. Ketua BEM Sastra UMI, Supriono menjelaskan, kegiataan ini salah satu implementasi program kerja BEM Sastra. Tujuannya, pengembangan kreativitas seni mahasiswa. Tema Artoxx bermakna, memperbaharui sesuatu yang pernah ada dan dibangkitkan untuk dipertahankan, ujarnya. Dekan sastra UMI diwakili WD 1, Dra Rusdiah sangat mengapresiasi kinerja dan berbagai kegiatan BEM. ‘’Pentas seni ini cerminan kreativitas dan eksplorasi ide cerdas mahasiswa sastra terhadap seni,’’ ujarnya. (mg08/arf/C).

Band Internasional Hadir di Makassar Libatkan 290 Aparat Keamanan MAKASSAR,UPEKS—Rock In Celebes II akan menghadirkan artis dan band internasional di Trans Studio Park Makassar, Sulsel, 29 April 2012. Rock In Celebes ini memasuki tahun ketiga dengan tajuk Urban Mild Rock in Celebes 2012. Band itu, Secondhand Serenade, Dawn Heist, Cyanide Serenity,Pyscroptic dan Suffocation,” ujar Hardinansyah PS, Promotor Chambers Entertainment baru-baru ini. Untuk artis atau band nasional yang akan ikut menghibur, termasuk, The Sigit, The Bray, Deadsquard, Andra And The Backbone hingga Superman Is Dead. Tidak ketingggalan artis atau band lokal dari Makassar, Kendari, Palu dan sekitarnya. Diantaranya, Shibuya, Bonzai, All Confidence Out, Reborn in Plagues, Building Down To Anathema, Necropsy, Pop is Dead, Melismatis, Dead Of Destiny, Uremains,

The Box dan Conventional is Rejected. “Even dikemas dalam bentuk festival terbesar. Semua band dan artis dengan simulasi festival akan tampil mulai pukul 14:00 Wita hingga pukul 01:00 dini hari,” ujarnya. Ia menjelaskan, untuk panggung pertunjukan telah disediakan tiga panggung ukuran 12x12 meter mengunakan sistem onoff. Pertunjukan festival di parkiran sebelah utara Trans studio Mal dengan luas area 240x120 meter. Untuk daya listrik yang akan digunakan, kata dia, sekitar 200 ribu megawatt. Mengenai pengamanan, 180 personel kepolisian diterjunkan, 30 Swasta dan 80 keamanan Trans studio. “Harapan kami, dengan dukungan penuh dari pihak sponsor khususnya Urban Mild PT Djarum, artis, media, masyarakat dan seluruh pihak terkait Rock in Celebes 2012 menjadi kebanggaan baik itu secara iternasional dan nasional di Kawasan Timur Indonesia,” harapnya. (mg02/arf).

JUSUFWAHIF/UPEKS.

BANTUAN. Direktur Umum, H Yanuar Fachrudin, selaku pembina komunitas sepeda Bank Sulselbar, menyerahan bantuan secara simbolis berupa 80 unit kompor gas dan matras di posko penerimaan bantuan korban kebakaran Jl Hati Murni, Minggu (22/4).

Komunitas Sepeda Bank Sulselbar Bantu Korban Kebakaran MAKASSAR,UPEKS—Komunitas sepeda Bank Sulselbar salurkan bantuan kepada korban kebakaran Jl Hati Murni, Minggu (23/4). Bantuan diserahkan, Direktur Umum Bank Sulselbar, H Yanuar Fachruddin, yang juga pembina komunitas sepeda Bank Sulselbar. Bantuannya berupa 80 kompor gas dan 80 matras. Semoga bisa membantu meringankan beban para korban,” kata H Yanuar. Kasatlantas dan Biker Bantu Korban Kebakaran Sebelumnya, Kasatlantas Polrestabes Makassar kerjasama Biker Makassar, YSCM, CSC, MSC, IMTI, MTC, Pulsarian, BYO-

MAC, BRIC, HMC, PRACO, Ninja 250 Comunity, KRC beserta SAC juga bantu korban kebakaran Jl Hati Murni, Sabtu (21/4) sore.

Bantuan diterima Ketua Posko Induk korban. Jenisnya, pakaian, makanan instan, dan 153 set alat makan. (mg08/arf/C)

Butuh Alat Dapur MAKASSAR,UPEKS—Kebakaran di kompleks padat penduduk di Kelurahan Mariso, Kecamatan Mariso mengakibatkan 115 Kepala Keluarga (KK) kehilangan tempat tinggal. Pasca kebakaran, para korban sangat butuh bantuan, terutama peralatan dapur. Koordinator logistik posko induk, Muslim, kepada wartawan menjelaskan, untuk kebutuhan makanan dan pakaian sudah cukup banyak. Khusus makanan, mampu memenuhi kebutuhan sebulan. ‘’Saat ini warga sangat butuh alat-alat dapur. Termasuk baskom, panci, periuk,’’ ujar Muslim di Posko induk, Sabtu (23/4). (Mg08/arf/B).

ABDI/UPEKS/B.

IWAN FALS. Iwan Fals saat tampil pada Pensi Smada di CCC.


8 Celebes

senin 23 April 2012

Berkas Kasus Kadis DPKAD Luwu P21 aco/upeks

KELAS EDUKASI MENYUSUI. Suasana kegiatan kelas ‘Edukasi Menyusui’, yang digelar Pro ASI Sorowako (PAS), kemarin.

Pro ASI Sorowako Gelar Edukasi Menyusui MALILI, UPEKS--Menyusui sangat penting untuk tumbuh kembang bayi dan anak, baik untuk kesehatan ibu dan memberi keuntungan secara ekonomis bagi keluarga. Di Sorowako, Kabupaten Luwu Timur, kaum ibu yang tergabung dalam Pro ASI Sorowako (PAS) menggelar kegiatan ‘Edukasi Menyusui’ dengan tujuan membangun kesadaran setiap ibu tentang pentingnya ASI Eksklusif sesuai target dari Kementerian Kesehatan pada tahun 2015 mendatang guna meminimalisir ibu menyusui bayi secara ekslusif sebesar 80% dapat tercapai. “Selama dua hari para ibu diberi materi yang mencakup pre Natal dan Post Natal dalam kelas edukasi menyusui yang dilaksanakan di Gedung Ontae Luwu Sorowako,” tutur Yuni Natsir, Ketua Panitia Pelaksana, Minggu (21/4) kemarin. Materi pre Natal yang diberikan meliputi tata laksana Inisiasi Menyusui Dini (IMD) yang benar, manfaat ASI, bahaya susu formula, anatomi payudara, posisi, dan pelekatan menyusui yang efektif sampai pada kunci keberhasilan menyusui. Sedangkan materi Post Natal mencakup hari-hari pertama bayi (termasuk sebab-sebab menangis dan bayi kuning), pemahaman feses bayi ekslusif, hak ibu bekerja, persiapan ibu kembali berkegiatan, teknik memerah, menyimpan dan memberikan ASI. Sementara itu, salah seorang pemateri pada kegiatan edukasi menyusui ini, Aswita Amir, yang juga Kepala Divisi Edukasi dan Pelatihan Asosiasi ibu menyusui Indonesia Sulsel, mengatakan, pemberian ASI pada bayi akan menghindarkan sang anak dari penyakit kanker hingga 25%. Namun demikian, meskipun ASI sangat bemanfaat bagi tumbuh kembang bayi tetapi sebagian ibu tidak memberikan ASI pada bayi mereka. “Kurangnya pengetahuan ibu dan masyarakat pada umumnya tentang pentingnya pemberian ASI, adanya produk susu formula yang beredar di masyarakat serta tidak percaya diri untuk menyusui, ASI yang tidak mencukupi, sampai pada factor sosial budaya menjadi sejumlah penyebab kaum ibu tidak memberikan ASI pada bayi mereka,” ujar Indira Purnama Sari, Kepala Divisi Konseling AIMI Cabang Sulsel, yang juga bertindak sebagai salah seorang pemateri pada acara tersebut. (aco/suk/C)

Terkait Kasus Dugaan Korupsi Pengadaan Mobiler 2009 BELOPA, UPEKS--Setelah melalui proses panjang, akhirnya kasus dugaan korupsi yang melibatkan Kepala Dinas Pengelolah Keuangan dan Aset Daerah (DPKAD) Kabupaten Luwu, AA, akhirnya memasuki tahap P21 di Kejaksaan Negeri Belopa. Itu artinya, berkas pemeriksaan yang dilakukan oleh penyidik Mapolres Luwu telah lengkap. Dan diterima oleh jaksa untuk siap dibawa ke meja hijau guna membuktikan, ada tidaknya dugaan kerugian negara yang ditimbulkan dalam pengadaan mobiler tahun 2009 lalu. Hal itu sesuai dengan surat Kejari Belopa No B.279/R.4.13.7.3/ Ep/I/04/2012 tertanggal 17

April disebutkan tersangka Andi Akrab berkasnya telah lengkap (P21). Begitupun dengan tersangka lainnya yakni, Yulianis Sisong, dengan surat Kejari Belopa nomor B.276/R.4.13.7.4/ FT/I/04/2012 tertanggal 19 April. Mariani Nanning dengan B.278/R.4.13.7.3/Ep/I/04/2012 tertanggal 17 April. Kapolres Luwu, Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP) Rudi Heru Susanto, yang dikonfirmasi menyebutkan, dengan selesainya berkas pemeriksaan (P21) oleh pihak Kejaksaan Negeri Belopa, dalam waktu dekan akan dilakukan P21 tahap II. Yaitu penyerahan tersangka dan barang bukti dalam waktu dekat ini. “Ya, dengan dinyatakannya berkasnya telah P21 maka tentu dalam waktu dekat kita akan lakukan P21 tahap II yaitu penyerahan barang bukti dan tersangka,” tutur Kapolres Luwu, AKBP Rudi Heru Susanto Kepala Kejaksaan Negeri

mar/upeks

Kapolres Luwu, AKBP Rudi Heru Susanto, dalam sebuah upacara di Mapolres Luwu

PU Kolaka Kerjasama BPK Makassar KOLAKA, UPEKS--Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kolaka bekerjasama dengan Balai Pelatihan Konstruksi (BPK) Wilayah IV Makassar menggelar pelatihan pertukangan diikuti 75 orang peserta dan langsung kerja praktek membuat salah satu rumah warga Kolaka. Menurut Ketua Tim Pem-

bimbing bahwa pelatihan ini merupakan ujian kompetensi keahlian bagi pekerja konstruksi untuk mendapatkan pengakuan atau sertifikasi keahlian. “Ini program pemerintah pusat dari Kementerian PU yang sudah dilakukan sejak 1999 lalu,” kata Azri. Sementara, Sekda Kolaka, H Ahmad Safei memberikan apr-

esiasi terhadap pelaksanaan kegiatan sertifikasi keahlian bagi pekerja konstruksi khususnya pertukangan dan langsung diaplikasikan di salah satu bedah rumah warga di Kecamatan Kolaka. “Dengan memiliki sertifikasi keahlian pertukangan tentunya para pekerja bisa lebih sejahtera hidupnya,” kata Sekda.

Selain itu, kata Sekda, peserta juga khususnya kelompok tukang batu diberi tugas menyelesaikan pekerjaan lantai dan pemasangan paving blok di Tugu Perjuangan 1945 di Kelurahan Sakuli. “Semua peserta dibekali peralatan termasuk alat keselamatan pekerja seperti helm dan sepatu safety,” kata Safei. (pil/suk/C)

pil/upeks

Ahmad Safei

Sekolah di Lasusua Target Lulus 100%

Diculik, Bocah Nekad Lompat dari Mobil Penculik POLEWALI, UPEKS--Diduga diculik oleh sekawanan orang, Hamzah (7), Kamis (19/4/) petang lalu, akhirnya berontak dan nekat meloncat dari atas mobil penculik setelah dirinya hendak disuntik. Akibatnya, Hamzah mengalami luka di beberapa bagian tubuhnya. Kepada wartawan, SM Hamzah, mengaku, kala itu dirinya diajak naik ke atas sebuah mobil, bersama beberapa orang temannya. Saat akan disuntik oleh orang yang mengajaknya tersebut, dia lalu nekad meloncat dari atas mobil tersebut. “Kami diajak masuk mobil. Di dalam mobil kami dipaksa disuntik tapi saya berhasil melompat keluar,” ujar Hamzah. Menurut keterangan siswa di sebuah Sekolah Dasar di Polewali itu, kejadian berawal saat dirinya bersama beberapa orang teman sedang asyik bermain. Tiba-tiba, sekawanan lelaki datang mendekat dan mengajaknya jalan-jalan dengan menggunakan mobil jenis minibus yang dikendarai pelaku. Hamzah mengaku masuk ke dalam mobil bersama empat orang temannya yang lain. Tiba-tiba saja pintu mobil dikunci dan kelima anak yang sudah masuk perangkap tersebut berusaha dibungkam kawanan penculik dengan menyuntikkan obat bius ke tubuh para korban sambil mobil terus melaju meninggalkan tempat. Hamzah yang ketakutan nekat melompat dari mobil. Hamzah mengatakan, dirinya ditolong seorang penjual cendol tak jauh dari lokasi tempatnya melompat. Hamzah kemudian diantar ke kantor Kodim 1402 Polewali Mandar yang tak jauh dari tempat kejadian sebelum diantar ke rumah sakit. Sementara empat bocah lainnya di dalam mobil yang menurut Hamzah sudah tidak sadarkan diri langsung dibawa kabur para penculiknya dan bergerak menuju arah Makassar. Akibat kejadian itu, Hamzah yang dijemput aparat Polres Polman langsung dibawa ke Klinik Bhayangkara Polres Polman karena mengalami luka di tangan dan kaki. Saat di Mapolres Polewali Mandar, Hamzah tampak lahap menikmati sepiring makanan yang disuguhkan petugas di sebuah warung. Dengan lancar, Hamzah menceritakan kronologis penculikan dirinya kepada petugas. Namun petugas menilai, keterangan Hamzah yang menghebohkan itu tidak bisa dipercaya lantaran Hamzah sering memberi keterangan berbeda atau kurang waras. Alhasil, polisi mengembalikan Hamzah ke keluarganya. Padahal dari keterangan Hamzah, masih ada empat anak di tangan pelaku. Namun Polisi yang menangani kasus tersebut enggan menyelidiki dugaan kasus penculikan. Polisi beralasan hingga kini belum menerima laporan warga yang kehilangan anak atau keluarganya. (ran/suk/C)

Belopa H Kamari SH yang dikonfirmasi mengakui berkas Andi Akrab Cs telah P21 jumat lalu. Saat ini pihak kejaksaan menunggu P21 tahap II dari pihak kepolisian. “Betul, sudah P21 jumat lalu. Berkasnya telah dinyatakan lengkap,” jelas Kamari yang mengaku di Makassar. Disinggung mengenai bagaimana pihak kejaksaan setelah P21 tahap II apakah melakukan penahanan atau tidak, Kamari, menyatakan itu nantinya akan dilaksanakan mengacu sesuai dengan KUHAP. Artinya, untuk dilakukan penahanan seperti di pihak kepolisian, tentu ada dasarnya. Begitupun tidak dilakukan penahanan tentu juga ada dasar dan alasan yang jelas. “Itu kita akan lihat nanti. Bagaimana hasil dari analisa jaksa. Apakah dilakukan penahanan seperti di kepolisian atau penahannya ditangguhkan,” jelas Kamari. (mar/suk/C)

Bupati Luwu Timur, Andi Hatta Marakarma, saat menerima rombongan Presiden Komisaris PT Vale Indonesia, Ricardo Carvalho, pada Kamis (19/4) pekan lalu, di kantor Bupati kawasan Puncak Indah Malili. aco/upeks

Bupati Titip Catatan Untuk Komisaris PT Vale MALILI, UPEKS--Bupati Luwu Timur, Andi Hatta Marakarma, menerima rombongan Presiden Komisaris PT Vale Indonesia, Ricardo Carvalho, pada Kamis (19/4) pekan lalu, di kantor Bupati kawasan Puncak Indah Malili. Dalam pertemuan ini, Ricardo memperkenalkan diri sebagai Presiden Komisaris PT Vale Indonesia dan juga Director Base Metals-Asia Pasific and Afrika. Kehadiran Ricardo didampingi Presiden Direktur PT Vale Indonesia, Vice President External Relations, Basri Kamba dan Manager Public Relations, Rimba Andilolo. Ricardo menyampaikan, komisaris memberikan dukungan penuh kepada Nico & Basri

sebagai perpanjangan tangan PT Vale Indonesia. “Opu dapat memegang janji kami, kami ada disini untuk waktu yang lama. Nico, Basri dan saya akan selalu berkomunikasi dengan pemerintah setempat karena kami membutuhkan dukungan pemerintah setempat. Jadi tolong beritahu kami apa yang seharusnya kami lakukan,” ucap Ricardo. Ricardo juga menyampaikan bahwa ke depannya, PT Vale Indonesia akan selalu berkonsultasi dengan pemerintah daerah terutama pada sinergitas program-program Corporate Social Responsibility–Pemberdayaan Masyarakat. “Bisnis kami tidak hanya tentang penambangan dan

memproduksi nikel, tetapi juga menjadi warga negara yang baik dan memberikan kontribusi kepada masyarakat. Komitment saya adalah menjadi bagian dari warga yang baik di sini, menjadi bagian dari komunitas baik itu sebagai individu maupun sebagai masyarakat,” tambah Ricardo. Menanggapi perkenalan Ricardo, Andi Hatta, menyampaikan, saat ini pemerintah Kabupaten Luwu Timur tidak akan mendikte dan meminta P T Vale untuk melakukan sesuatu. “Kami (pemerintahred) menunggu niat baik Vale dan mau melihat apa yang akan dilakukan Vale untuk masyarakat. Jadi semua tergantung Vale. Karena sebagai

pemerintah daerah, selaku Bupati membuka keran informasi dan komunikasi, silahkan Vale membuat program sesuai dengan Undangundang, standar komitmen nasional dan internasional,” tegas Hatta. “Jangan jadikan pemerintah itu sebagai petugas stempel,” tegas Andi Hatta. Banyak hal yang perlu dikoreksi oleh PT Vale dalam melaksanakan koordinasi dan aktivitas di kabupaten Luwu Timur ini. Tiga diantaranya yang menjadi koreksi untuk Vale adalah kesempatan bekerja bagi masyarakat lokal, kesempatan berusaha bagi kontraktor lokal dan jangan mengambil alih fungsi-fungsi pemerintahan. (aco/suk/C)

LASUSUA, UPEKS--Tiga Sekolah Lanjutan Tingkat Atas (SLTA) yang ada di Kota Lasusua, SMA Negeri 1 Lasusua, SMK Negeri 1 Lasusua, dan MAN Lasusua, Target Lulus 100% yang pelaksanaan Ujian Nasional (UN) berakhir, Kamis (19/4) pekan lalu. “Kelulusan siswa merupakan penilaian terhadap sekolah secara umum, bukan hanya diri siswa semata,” kata Kadar kepala Sekolah MAN Lasusua. Pernyataan senada juga diungkapkan Kepala SMA Negeri 1 Lasusua, Idil. “Persiapan menghadapi ujian sudah dilakukan dari jauh-jauh hari, tidak hanya mendekati ujian saja. Tambahan jam pelajaran dan lainnya sudah dilakukan,” katanya. Lulus 100% menjadi tujuan atau harapan semua pihak, baik sekolah, orang tua siswa dan tentunya peserta ujian. “Mudah-mudahan lulus semua,” kata Idil. Dari pihak sekolah, sudah cukup berupaya mempersiapkan siswa, mulai dari pembekalan mental maupun pengayaan. “Pengayaan materi yang di lakukan Try out, dan Do’a bersama telah dilakukan agar semua siswa lulus 100%,” kata I Wayan Jaman, Kepala SMK Negeri 1 Lasusua. (lea/suk/C)

Hatta Resmikan Dua Desa Pemekaran MALILI, UPEKS--Kunjungan Kerja Bupati Luwu Timur, Andi Hatta Marakarma, di Kecamatan Wotu, pada Jumat (20/4) akhir pekan kemarin ditandai dengan peresmian dua desa hasil pemekaran, masing-masing Desa Rinjani dan Desa Madani. Selain meresmikan desa, di kesempatan itu, Bupati juga melantik dua pejabat Kepala Desa tersebut, masing-masing, Kepala Desa Rinjani yang dipercayakan kepada Anthonius Edy dan untuk Desa Madani dipercayakan kepada Jumien BA. Dalam sambutannya, Hatta mengatakan, realisasi pembentukan dua desa defenitif ini merupakan aspirasi masyarakat yang

direspon Pemkab dengan DPRD Lutim, sehingga dapat diresmikan. Namun yang pasti, lanjut Hatta, melalui pembentukan kedua desa ini diharapkan dapat mendekatkan pelayanan pemerintah kepada masyarakat. “Tujuan dari pemekaran desa semata-mata untuk mempermudah dan mengoptimalkan pelayanan bagi masyarakat, serta mempercepat pemerataan pembangunan,” pungkas Hatta. Kepada para Pejabat kepala desa tersebut, Hatta juga berpesan agar memberikan pelayan terbaik kepada masyarakat dan segera membentuk BPD selaku mitra kerjanya serta menyelenggarakan administrasi pemerintahan desa

sesuai dengan ketentuan yang berlaku. “Tugas seorang kepala desa untuk menjalin kerjasama yang baik dengan seluruh jajaran perangkat desa, lembaga desa dan seluruh warganya, sehingga program kerja yang dilaksanakan mendapat dukungan dari seluruh masyarakat,” tandas Hatta. Pada peresmian dua desa pemekaran itu, Hatta didampingi sejumlah pejabat dari forum koordinasi pimpinan daerah Luwu Timur yakni, Ketua DPRD Lutim, M Sarkawi A Hamid, Kajari Malili, Ardhana, Kapolsek Wotu, M Rifai, beberapa SKPD, Camat Wotu, AR Salim, dan Kabag Humas, Dohri As’Ari. (aco/suk/C)

aco/upeks

PERESMIAN. Bupati bersama FKAD Lutim, saat peresmian Desa Madani, kemarin.


Daerah

senin 23 April 2012

9

Enrekang Percontohan Daerah Bebas Korupsi

Warga Bulukumba Serahkan Bangkai Ayam Ke Disnak

La Tinro Siap Jadi Staf Ahli Bupati Jika Sudah Lengser apa/upeks

AKTIF. Kesiapan siswa-siswi menghadapo Porseni Hardiknas mendatang.

SDI Bateballa Siap Ikuti Porseni Hardiknas BANTAENG, UPEKS--Sekolah Dasar Inpres (SDI) Bateballa, yang terletak di Desa Lumpangan Kecamatan Pa’jukukang Bantaeng, meski tengah sibuk mengikuti Ujian Akhir Nasional (UAN) yang dipusatkan di sekolah Gugus Inti SD Negeri 40 Lumpangan, namun SDI Bateballa tetap aktif mempersiapkan diri untuk mengikuti lomba Pekan Olahraga dan Seni (Porseni) tingkat Bantaeng, dalam rangka memperingati dan memeriahkan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2012. Kepala SDI Bateballa, ST Hasiah SPd, saat ditemui di kantornya, Kamis (19/4) didampingi Alam Nur SPd, mengemukakan kalau aktivitas olahraga di SDI Bateballa berjalan dengan baik dan selalu aktif mengikuti ajang lomba. Dia mengatakan, selama ini SDI Bateballa selalu aktif berlatih olahraga dan lomba pelajaran Matematika dan Ilmu Pengetahuan ALam (MIPA) yang hasilnya hampir setiap tahun menyambut Hardiknas SDI Bateballa, selalu meloloskan siswanya baik di tingkat gugus maupun di tingkat kabupaten diajang lomba Porseni dengan meraih sejumlah gelar juara. Sejumlah gelar juara yang sempat diraih, menurut ST Hasiah, diantaranya pertandingan sepak takraw, bola voli, bulu tangkis dan lomba MIPA, sambil menunjukkan sejumlah trophy yang terpajang di lemari kaca tempat pajangan piala dan plakat juara di SDI Bateballa tersebut. (apa/ade/C)

ENREKANG UPEKS--Kabupaten Enrekang, dibawah komando Haji La Tinro La Tunrung selaku bupati, digadang sebagai salah satu kabupaten di Sulsel sebagai daerah bebas korupsi. Itu mencuat dari keinginan Menpan saat melakukan kunjungan ke Enrekang. Lalu sejauh mana kesiapan pemkab? Bupati La Tinro meyakinkan akan mewujudkan hal itu. Beragam cara akan dan telah dilakukan, semisal pemasangan spanduk sanksi hukum korupsi, audit WDP BPK sam-

pai SIPS. ”Kondisi itu harus disiapkan. Secara bertahap, birokrat dan pegawai mulai paham hukumannya korupsi itu berat,” kata Bupati La Tinro, belum lama ini. Unit teknis juga diharuskan mendukung, akan adanya penerapan Wilayah Bebas Korupsi (WBK) itu. Keinginan kuat mencegah serta terhindarnya perilaku korupsi. akan diperketat disegenap lini unit teknis. Pola atraktif perlawanan korupsi segenap pimpinan SKPD kebawah, lebih memberi respon saling

sinergis, pemahaman dan saling keterbukaan. Kewaspadaan sekaligus meredam munculnya persoalan setiap saat mengintip secara lugas pengawasannya pun, akan dilakukan orang per orang. ”Toh begitu tak ditepis adanya kendala,” katanya. Bupati mengisyaratkan langkah pencegahan korupsi selayaknya terus berjalan. Jika-pun dia lengser dari jabatan bupati, dan masih dikehendaki demi pembangunan daerah, dirinya siap menjadi staf ahli bupati. (liq/ade/C)

=Flu Burung Serang Ayam Tiga Pekan Lalu =Disnak Bulukumba Masih Berpangku Tangan liq/upeks

Haji La Tinro La Tunrung

Delapan Ibu Meninggal Saat Melahirkan WAJO, UPEKS--Sebanyak delapan ibu rumah tangga, meninggal saat melahirkan. Baik di puskesmas maupun yang melahirkan di rumah sakit umum. Penyebab kematian ibu saat melahirkan, rata-rata disebabkan pendarahan yang dialami saat melahirkan. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Wajo, H ABD Azis melalui Kepala Seksi Kesehatan Keluarga Dinas Kesehatan Kabupaten Wajo, Hj Nahda SKM mengatakan, untuk tahun 2011 lalu jumlah kematian ibu saat melahirkan mencapai 8 orang. Lebih lanjut, kematian ibu saat melahirkan itu, disebabkan sejumlah faktor seperti pendarahan, infeksi dan eklampsi serta sejumlah faktor lain. “Dari delapan ibu yang meninggal baik di rumah sakit maupun di puskesmas, mayoritas disebabkan pendarahan, dimana jumlah ibu yang meninggal mencapai 7 orang,” ujarnya. Disinggung soal kematian bayi, dirinya mengatakan sementara jumlah bayi yang meninggal sebelum lahir khusus untuk umur 1 bulan kebawah, mencapai 54 orang. 8 orang diantaranya disebabkan oleh berat badan lahir ringan, 14 diantaranya Asfiksia dan 12 orang lainnya disebabkan sejumlah faktor lain. Upaya untuk menekan angka kematian, baik ibu saat melahirkan maupun anak mati sebelum lahir, Dinkes Wajo intens menjalankan program terutama program Perencanangan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K). (bah/ade/C)

Polres Barru Tangkap Pembunuh Siswi SMP MAKASSAR, UPEKS--Aparat Kepolisian Resort (Resort) Barru, telah mengamankan tujuh pelaku pembunuhan terhadap siswi Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri I Barru, MN (15) warga Jl Lembae, Kelurahan Sumpang Binang, Kecamatan Barru, Kabupaten Barru, Minggu (22/4) . “Kami sudah lakukan penangkapan terhadap tujuh tersangka. Salah satunya merupakan tersangka utamanya yakni ADP ist (16) ,” kata Chevy Ahmad Sopari Kabid Humas Polda Solselbar, Komisaris Besar (Kombes) Chevy Ahmad Sopari, Minggu (22/4). Chevy mengatakan, enam tersangka lainnya yakni, A (16), AR (17), H (17), RH (16), S (16) dan I (16). Kasus itu mulai diselidiki berawal dari penemuan mayat MN di Kampung Lajulo, Kelurahan Tuwung, Kecamatan Barru, Kabupaten Barru, Jumat (20/4) sekitar pukul 12.00 wita. Diketahui, Mayat MN yang duduk dibangku kelas III itu ditemukan dalam kondisi yang mengenaskan, dimana terdapat sejumlah luka di ekujur tubuhnya. “Lukanya yang terdapat disekujur tubuh korban banyak sekali selain luka tusuk di pusar, terdapat pula pada bagian punggung sebanyak dua kali,” ucap Chevy. Dilihat dari luka korban, Chevy mengatakan sebelum dibunuh ada dugaan korban dianiaya. Pasalnya selain luka tusuk, juga ditemukan luka terbuka pada lengan kanan korban. Berdasarkan pemeriksaan awal, ADP mengaku nekat menghabisi nyawa MN, karena terus didesak untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya setelah menghamili korban. “Motif tersangka utama membunuh karena diminta pertanggungjawaban setelah korban diketahui hamil,” ucapnya. Saat ini, penyidik Satuan Reskrim Polres Barru masih melakukan pemeriksaan terhadap tujuh tersangka. Peran tujuh tersangka belum diketahui persis dalam kasus pembunuhan tersebut. (mg07/ade/C)

TUTUP. Penutupan Kemah Santri Nusantara Provinsi Sulawesi Selatan, Minggu (22/4), di Lapangan Pondok Pesantren Manahilil Ulum DDI Alangan Kabupaten Pinrang.

ist

Gazali: Pesantren Bukan Sarang Teroris PINRANG, UPEKS--Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kakanwil Kemenag) Sulsel, H Gazali Suyuti, menjadi pembina upacara pada penutupan Kemah Santri Nusantara Provinsi Sulawesi Selatan, Minggu (22/4), di Lapangan Pondok Pesantren Manahilil Ulum DDI Alangan Kabupaten Pinrang. Kakanwil mengatakan, dalam amanatnya bahwa kegiatan pramuka juga meru-

pakan bagian dari ajaran agama yang mengajarkan kejujuran dan kedisiplinan bagi santri pondok pesantren, dengan begitu santri tidak hanya mendalami ilmu ilmu agama, tetapi lebih kepada aplikasi pada kegiatan sosial dan pentas seni. “Saya mengharapkan kegiatan pramuka santri tidak berhenti disini, tetapi lebih diarahkan pada kegiatan yang dapat berkelanjutan dan diap-

likasikan, terutama agar tetap menjaga karakter pendidikan keagamaan pondok pesantren. Selain itu, saya tidak ingin mendengar isu yang mendiskreditkan pesantren sebagai kelompok radikal, sarangnya teroris,” ujarnya. Pesantren hendaknya memberikan pencerahan di tengah tengah masyarakatnya. Sebelumnya, kegiatan ini dibuka Wakil Gubernur Sulsel, H Agus Arifin

Nu’mang. Pada penutupan kali ini, dihadiri para muspida Kabupaten Pinrang, Kakan Kemenag kabupaten/kota dan keluarga besar pondok pesantren se-Sulsel. Kabid Pekapontren, H Abd Wahid Tahir, selaku Ketua Panitia melaporkan, hasil lomba kreatifitas santri selama kemah pramuka santri, adalah peserta dari Gowa keluar sebagai juara umum, di susul Makassar dan Takalar. (mg12/ade/C)

BULUKUMBA, UPEKS-Sekelompok pemuda Bulukumba, dari jaringan pemuda tani, membawa bangkai ayam ke kantor Dinas Peternakan (Disnak) Bulukumba di Jalan Teratai, Kamis (19/4) lalu. Bangkai ayam tersebut, merupakan kado buat Disnak Bulukumba karena dianggap tidak peduli flu burung yang menyerang ternak warga di Desa Tugondeng (Kecamatan Herlang) dan Desa Tamatto (kecamatan Ujungloe). Flu burung, menyerang ternak warga terutama ayam dikedua dua desa tersebut sejak tiga pekan lalu. Tercatat sudah lebih dari 250 ekor ayam yang mati. Petugas dari Disnak Bulukumba, sudah pernah diturunkan di dua desa tersebut, untuk mengambil sample ternak ayam yang mati. Hasilnya, ayam yang mendadak mati itu positif flu burung. “Dari sample ayam yang diambil petugas dari Disnak Bulukumba sendiri, mengaku ayam yang mati itu positif flu burung. Tapi sampai saat ini, belum ada upaya dari Disnak Bulukumba. Sepertinya, Disnak Bulukumba masih berpangku tangan,”kata Sappewali, koodinator aksi. Kelompok pemuda dari jaringan pemuda tani Bulukumba, datang ke kantor Disnak Bulukumba dengan membawa dua buah kado yang berisi bangkai dan anak ayam. Menurut Sappewali, apa yang dilakukannya itu merupakan bentuk kekecewaannya kepada Disnak yang tertidur disaat masyarakat menjerit ternak mereka diserang flu burung. Kado yang dibawa jaringan pemuda tani Bulukumba diterima pejabat Disnak Bulukumba. Tidak ada keterangan dari Disnak Bulukumba terkait kado yang dibawa jaringan pemuda tani Bulukumba. (din/ade/C)

BTPN Sengkang Dinilai Tak Becus WAJO, UPEKS--Manajemen BTPN Cabang Sengkang, dinilai tidak becus dalam mengurus kreditur, khususnya bagi pensiunan. Kendati kredit sudah dilunasi debitur, namun pihak BTPN Cabang Sengkang tetap bersikukuh untuk menahan jaminan (agunan) debitur berupa SK pensiunan. Beberapa debitur menilai ada semacam permainan yang dilakukan pihak BTPN Sengkang. Sejumlah nasabah bank BTPN Cabang Sengkang, mengeluhkan tidak adanya transparansi (keterbukaan). “Ini aneh, kenapa agunan selalau ditahan. Kita ingin pihak BTPN pusat memperhatikan hal ini. Ini masuk pembodohan,” ujar salah seorang debitur yang enggan disebut identitasnya. Syamsu Alam, salah satu penyidik di Polres Wajo, yang mendampingi kerabatnya untuk mengurusi pelunasan kreditnya di BTPN Cabang Sengkang, juga menbgungkapkan hal sama. “Jika begini caranya, ini sama saja merusak reputasi BTPN Cabang Sengkang,” tandas Syamsu Alam. Sesuai Undang-Undang RI

Nomor 7 Tahun 1992 tentang Perbankan, sebagaimana telah diubah dengan UU No. 10 Tahun 1998, dijelaskan pada Pasal ayat 2, bank wajib memelihara tingkat kesehatan bank sesuai dengan ketentuan kecukupan modal, kualitas aset, kualitas manajemen, likuiditas, rentabilitas, solvabilitas, dan aspek lain yang berhubung-an dengan usaha bank, dan wajib melakukan kegiatan usaha sesuai dengan prinsip kehatihatian. Selain itu, untuk kepentingan nasabah, bank wajib menyediakan informasi mengenai kemungkinan timbulnya risiko kerugian sehubungan dengan transaksi nasabah yang dilakukan melalui bank. Pelunasan kredit tidak, juga tidak sesuai dengan jumlah yang seharusnya dilunasi, mencegah debitur melunasi kreditnya dengan memberi batasan waktu. “Nanti setiap tanggal 15-20 baru bisa ada pelunasan. Itu sudah menjadi aturan internal kami,” ungkap Pimpinan BTPN Cabang Sengkang, Suryani M Nur, yang ditemui di ruang kerjanya beberapa waktu lalu. (bah/ade/C)

apa/upeks

RAT Rapat anggota tahunan KPRI Sehati Kabupaten Bantaeng.

SDN 308 Bungaya Ditutup Paksa Warga =Lanna Mengaku Pemilik Lokasi =Puluhan Murid Tidak Bersekolah BULUKUMBA , UPEKS-Sekolah Dasar Negeru (SDN) 308 Bungaya, Desa Bontorannu Kecamatan Kajang, ditutup paksa oleh warga setempat yang mengaku sebagai pemilik tanah. Penutupan sekolah dasar milik Pemkab Bulukumba itu, terjadi sejak Senin 16 April 2012 lalu. Hingga saat ini, penutupan sekolah masih berlangsung. Tidak ada lagi aktivitas belajar mengajar sejak warga yang bernama, Lanna, menutup sekolah itu, “60 murid di SDN 308 Bun-

gaya sudah tidak belajar lagi,” kata Baharuddin Nur, Kepala Cabang Dinas Pendidikan Kecamatan Kajang, Rabu (18/4). Baharuddin menyampaikan hal itu di kantor bupati Bulukumba, saat melaporkan penutupan paksa SDN 308 Bungaya kepada Kepala Bagian Pertanahan Bulukumba, Taufiq SH. Bagian Pertanahan di kantor bupati merupakan salah satu unit kerja yang menangani aset Pemkab Bulukumba. Baharuddin menjelaskan, penutupan SDN 308 Bungaya

itu merupakan kali kedua. Sebelumnya, Lanna yang mengaku sebagai pemilik tanah menutup sekolah tersebut. “Lanna menyegel dan menutup sekolah, karena janji agar anaknya diangkat menjadi bujang sekolah belum dipenuhi,” kata Baharuddin. Penyegelan dan penutupan SDN 308 Bungaya, Desa Bontorannu, Kecamatan Kajang, menambah panjang daftar sekolah yang ditutup paksa warga yang mengaku sebagai pemilik lahan. Kepala Bagian Pertanahan Bulukumba, Taufiq SH, mengaku akan segera menyelesaikan kasus penutupan sekolah. (din/ade/C)


10

Advertorial

senin 23 April 2012


11

SENIN, 23 April 2012

93% Perusahaan Langgar UU No 3/1992 110.914 Karyawan Tidak Masuk Program Jamsostek MAKASSAR, UPEKS—93 persen dari 5.648 perusahaan, baik BUMN, BUMD, Swasta yang tercatat di Dinas Tenaga kerja dan Transmigrasi (Disnaker) Kota Makassar, melanggar Undang-Undang-Undang (UU) No 3/1992 tentang Jamsostek, dimana setiap perusahaan wajib ikut Jamsostek. Dari 5.648 perusahaan yang tercatat, baru sekitar 7% atau 395 perusahaan mematuhi aturan yang bertujuan menjamin kesehatan dan keselamatan pekerja itu. Dan perkirakan 110.914 karyawan tidak masuk program jamsostek, padahal kewajiban perusahaan untuk memberikan jaminan sosial, kesehatan hingga jaminan kematian kepada karyawannya. Kadisnakertrans Kota Makassar, Andi Bukti Djufrie, mengatakan, pihaknya mencapat mayoritas perusahaan yang beroperasi di kota ini

tidak mengikutkan karyawannya masuk dalam program Jamsostek. Hal ini disebabkan minimnya tenaga pengawas yang dimilikinya, dan ini membuat 5.253 perusahaan sengaja lalai mendaftarkan karyawannya untuk ikut Jamsostek. “Harus di akui, lemahnya pengawasan pelaksanaan Jamsostek karena masih minimnya tenaga pengawas, membuat 93% perusahaan lalai mematuhi Jamsostek,” ujarnya pekan lalu. Kelalaianperusahaan-perusahaan tersebut akibat tenaga pengawas ketenagakerjaan yang dimiliki Disnakertrans Kota Makassar hanya berjumlah delapan orang yang mesti mengawasi 5.648 perusahaan skala sedang maupun besar di kota ini. Padahal, idealnya untuk memaksimalkan pengawasan pelaksanaan Jamsostek dan masalah ketenagakerjaan, minimal 30 tenaga pengawas. Dalam waktu dekat, Disnaker akan segera membentuk tim khusus yang akan melakukan sosialisasi ke perusahaan yang hingga saat ini belum mengikuti program Jamsostek. “Sehingga nantinya setiap perusahaan baik skala kecil

maupun besar yang memiliki jumlah pegawai minimal 10 orang harus ikut jamsostek, paling tidak mendaftarkan karyawannya pada 2 program jamsostek seperti program jaminan keselamatan kerja atau hari tua,” paparnya. Kewajiban perusahaan tersebut tertuang dalam UU No 3/1992 tentang jamsostek dimana perusahaan wajib ikut jamsostek jika melanggar akan dikenakan sanksi kurungan 6 bulan atau denda Rp50 juta. “Kita terus berupaya agar hak-hak pekerja dipenuhi perusahaan dengan mengikutkan jamsostek. Dan perlu kami tekankan, perusahaan yang tidak mematuhi hal tersebut akan kami tindak sesuai dengan mekanisme yang berlaku,” tegas Andi Bukti. Adapun jumlah tenaga kerja yang tercatat di Disnakertrans sebanyak 110.914 orang yang tersebar pada perusahaan swasta, PMDN dan PMDA serta perusahaan join venture yang beroperasi di Makassar. Sementara angka pengangguran kota Makassar masih cukup tinggi, yakni mencapai 58.000 orang, dan angka ini diperkirakan akan terus mengalami peningkatan. (mg03/al/E)

Ical: Pengembangan UKM Prioritas z dari Halaman 1 mengatakan, sebagai wujud dalam pengembangan UKM, GAB bersama Partai Golkar konsisten dalam mendorong pembangunan ekonomi kerakyatan. UKM terbukti tangguh dalam mengahadapi berbagai masalah ekonomi, termasuk krisis sehingga Partai Golkar tetap berkomitmen untuk mendorong pertumbuhan UKM. Selain itu, salah satu bentuk komitmen Golkar dalam melindungi masyarakat yakni dengan memperjuangkan pembatalan kenaikan Bahan Bakar Minyak (BBM) yang direncanakan pada tanggal 1 April kemarin. “Pembatalan kenaikan harga BBM ini tidak lepas dari perjuangan kader-kader Partai Golkar yang ada di DPR RI,” ujarnya. Partai Golkar menilai, kenaikan harga BBM pada saat ini belum tepat waktunya. “Tetapi masyarakat harus tetap waspada dan melakukan langkah antisipasi kenaikan harga BBM karena ekonomi Indonesia tidak bisa dilepaskan dari ekonomi dunia,” ujarnya lagi.

Gejolak ekonomi dunia dapat dan akan berpengaruh pada ekonomi Indonesia, salah satunya dalam bentuk kenaikan harga BBM. Dalam kondisi ketidakpastian seperti ini sangat penting bagi pelaku usaha kecil untuk mempersiapkan langkahlangkah antisipasi. Langkah antisipasi tersebut dapat dilakukan dengan perbaikan manajemen usaha yang sedang ditekuni. Memperluas pasar untuk menggaet semakin banyak konsumen ataupun melaksanakan diversifikasi usaha bisa menjadi sebuah pilihan yang cerdas dan tepat mengantisipasi kenaikan harga BBM. 50 UKM Sulsel Dibina Sementara itu, sebanyak 50 pengusaha kecil di Propinsi Sulsel yang tersebar di Kabupaten Bone, Luwu, Luwu Utara, Luwu Timur, dan Kota Palopo mendapatkan peningkatan skill usaha dan insentif pengembangan usaha. Para pengusaha kecil tersebut dinominasikan oleh berbagai kelompok masyarakat, serta diseleksi oleh panitia seleksi independen yang dibentuk oleh GAB.

Monopoli Rekanan z dari Halaman 1 bahan makanan yang akan dipasok, rata-rata rumah sakit bersangkutan telah memberikan merek tertentu kepada rekanan. “Proyek Pengadaan bahan makanan pada pasien rumah sakit harus mendapat perhatian bagi pihak terkait, karena dana yang digunakan adalah dana negara. Jangan sampai bahan makanan yang akan dipasok tidak sesuai dengan spesifikasinya yang bisa merugikan negara. Pengadaan bahan makanan untuk pasien agar terjamin dari segi penyakit atau virus tentunya sebelum dipasok terlebih dahulu dilakukan pemeriksaan. Jangan sampai bahan yang akan dipasok sama sekali tidak bervitamin hanya menguntungkan pihak rekanan semata terkhusus lagi gudang yang untuk penampungan bahan makanan harus steril dari penyakit. Kenyataan di lapangan pihak rumah sakit tidak meninjau lokasi yang penting menerima bahan makanan karena merasa sudah bermitra lama kedua belah pihak antara reaknan

dan pihak rumah sakit menerima ala kadarnya yang penting pasien bisa makanan tidak perlu gizi,” paparnya. Lanjut sumber Upeks lagi, pemenang tender atau rekanan untuk menjangkau semua rumah sakit pengadaan bahan makanan tentunya mensubkan kepada mitranya semisal UD Elta yang berlokasi di Jalan Terong (Pasar Terong) yang sudah berapa tahun terlibat dalam proyek pengadaan bahan makanan pasien. Disebutkan juga, ada beberapa rumah sakit yang ditangani semisal Rumah Sakit Daya dan Rumah Sakit Wahidin. Selebihnya dikelola salah satu rekanan yang berinisial J. Untuk Rumah Sakit Wahidin, tahun anggaran 2012, nilai anggaran mencapai Rp5 miliar dengan melayani pasien paket kelas satu, dua dan tiga serta VIP. Adapun rumah sakit yang mendapat bantuan APBD dan APBN yakni Rumah Sakit Tadjuddin Chalik Jalan Paccerakkang, RS Daya RS Wahidin, RS Labuang Baji, RS Haji, RS Dadi, dan RS Pertiwi. (jas)

Para pengusaha kecil yang terpilih akan mengikuti serangkaian kegiatan meliputi, kursus sehari tentang pengelolaan dan pengembangan usaha, distribusi buku pengembangan usaha, dan konsultansi serta insentif pengembangan usaha. Program itu menekankan peningkatan wawasan dan skill usaha para pengusaha mikro dan tidak memberikan pelayanan keuangan. Pelayanan keuangan seperti simpan pinjam telah banyak disediakan melalui program pemerintah seperti Kredit Usaha Rakyat (KUR), Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM), lembaga perbankan, dan berbagai lembaga keuangan mikro. (mg07/aka/D)

Hotel Grand Clarion menyambut Hari Kartini yang jatuh pada 21 April dengan pakaian kebaya bagi karyawannya.

Agus Galang Bikers dan Budayawan z dari Halaman 1 disasar adalah wilayah Luwu Raya yang dikenal sebagai daerah asal kandidat Cawagub lainnya, Aziz Qahhar Mudzakkar. Sabtu (21/4) lalu, Agus Arifin Nu’mang menghadiri dua kegiatan di Luwu Utara; membuka Jambore Bikers se Sulawesi dan membuka Festival I La Galigo di Taman Siswa Masamba. Saat membuka jambore bikers yang diikuti 450 club bikers, dengan jumlah peserta 3.200 bikers, Agus mengatakan kalau jambore ini adalah terbesar di Sulawesi karena dihadiri oleh ribuan bikers dari Sulawesi bahkan berasal dari luar Sulawesi. Ia juga mengatakan bahwa bikers tidak sama dengan geng motor yang cendrung melakukan tindakan anarkis, tetapi bikers yang berkumpul di Masamba ini adalah biker yang memiliki etika, adat istiadat dan memiliki kesopanan dalam berkendara. Hal ini terbukti dengan banyaknya kegiatan-kegiatan sosial yang dilaksanakan selama dalam jambore. “Saat ini kita berusaha membenahi infrastruktur seperti jalan tembus dari Lutra ke Sulbar. Saat ini sudah hampir selesai,” terang Agus dihadapan bikers. Selain membuka jambore, di tempat yang sama, Agus berkumpul bersama budayawan dan masyarakat Lutra membuka Festival I La Galigo. Menurutnya, kegiatan budaya yang diselenggarakan dalam bentuk festival membuktikan bahwa aktivitas pembinaan kebudayaan di Lutra

berproses secara berkesinambungan. “Saya berharap aktivitas budaya ini dapat menjadi core event dan dapat menjadi magnet aktivitas kepariwisataan. Even ini dilaksanakan dalam rangka Visit South Sulawesi 2012 yang dimaksudkan agar dapat dikunjungi oleh wisatawan domestik dan nusantara, karena dengan banyaknya orang berkunjung ke daerah ini akan berdampak kepada kesejahteraan, baik kepada sektor industri pariwisata seperti, pengelola hotel, restoran, juga kepada pedagang-pedagang kecil, sopir-sopir mobil, bahkan para tukang becak sekalipun,” tandasnya. Legenda I La Galigo dimata Agus, adalah legenda yang telah mendunia dan mendapatkan pengakuan internasional dengan naskah yang terpanjang di dunia mengalahkan manuskrif dari India yang terkenal dengan nama Mahabrata, dan sebentar lagi Unesco akan menyerahkan sertifikat kepada Pemprov Sulsel sebagai salah satu warisan dunia. Sebelum pembukaan festival dilaksanakan kegiatan Mallongga yang diikuti 5000 peserta dengan jarak tempuh 1.5 km serta peninjauan pameran pembangunan yang diikuti kantor kecamatan dan SKPD se-Lutra. Turut hadir dalam festival ini, Bupati Lutra H Arifin Junaid, Wakil Bupati Lutra Indah Putri Indriani, Ketua DPRD Lutra Ketua DPRD Luwu Utara, Drs Basir, Anggota DPRD Sulsel asal Lutra Armin Toputiri, tokoh masyarakat, tokoh agama dan masyarakat Lutra. (mg10/al/E)

Malaysia, Negara Tetangga yang tak Bersahabat z dari Halaman 1 “Citra Malaysia di Mata Masyarakat Indonesia”. Dalam kajiannya itu disimpulkan jika masyarakat Indonesia lebih cenderung menganggap atau memposisikan kerajaan Malaysia sebagai negara sahabat yang tidak baik. “Citra itu menyangkut pandangan dan sikap. Jadi dari kajian yang saya lakukan adalah pandangan dan sikap masyarakat Indonesia terhadap kerajaan Malaysia dapat disimpulkan jika kerajaan Malaysia itu adalah negara sahabat yang cenderung tidak baik,” terangnya. “Ini diperoleh dari penelitian dengan mengedepankan pertanyaan kepada responden, pertama apakah Anda yakin kerajaan Malaysia adalah tetangga?, jawabannya iya. Setelah itu dilanjutkan dengan pertanyaan apakah kerajaan Malaysia sudah menunjukkan sikap yang baik, maka jawabannya cenderung tidak tidak baik,” tambah Das’ad, yang sudah mengikuti ujian desertasinya, 17 April 2012 lalu. Asumsinya adalah perlakuan terhadap Tenaga Kerja Indonesia (TKI) yang buruk, baik itu terhadap pembantu rumah tangga maupun tukang kebun, pencaplokan wilayah perbatasan, hingga klaim seni dan budaya Indonesia oleh Kerajaan Malaysia. Meskipun, terkadang justru media Indonesia tidak objektif dalam pemberitaan kasus yang terjadi, utamanya perlakuan kasar terhadap

JUSUFWAHID/UPEKS

KARTINI

para TKI. Indikatornya pemberitaan tidak berimbang dan tidak ada ruang memberikan penjelasan atas kejadian yang terjadi, seperti tidak melakukan wawancara terhadap majikan dan pihak kerajaan Malaysia. “Dalam penelitian ini, utamanya pada kajian peran media terkait teori objektivitas media dan pembentukan pencitraan dengan menggunakan teori Wester Hal, Jhon C Merill, dan Danis Mc Quail, dinyatakan jika pers memiliki peran dalam membuat hubungan Indonesia dengan Malaysia selalu memanas, apalagi jika ada masalah baru. Jika pers Indonesia objektif memberitakan, maka hubungan Indonesia-Malaysia akan tetap kondusif,” terangnya. Lulusan S1 dan S2 Komunikasi Universitas Hasanuddin (Unhas) Makassar ini, menyatakan, tidak bisa sepenuhnya menyalahkan kerajaan Malaysia, tetapi pemerintah Indonesia juga kurang berperan aktif dalam menyelesaikan dan menuntaskan jika ada masalah yang terjadi. Kurangnya kepedulian pemerintah Indonesia juga dapat dilihat dalam hal penanganan masalah perbatasan kedua negara. “Bayangkan saja di tapal batas, yang masuk wilayah Indonesia kebanyakan menggunakan produk dan mata uang ringgit (mata uang Malaysia). Dari segi budaya dan seni, Malaysia juga lebih agresif mendaftarkan hak cipta di lembaga internasional, dan soal TKI kita hanya mengirimkan

tenaga-tenaga kerja yang berpendidikan rendah,” paparnya. Dalam kajiannya ini, Das’ad yang juga tengah merampungkan studi S3-nya di Universitas Islam Negeri (UIN) Alauddin Makassar dengan mengambil program studi ilmu syariah, membandingkan budaya disiplin masyarakat kedua negara. Menurutnya, pandangan soal kemacetan yang terjadi di Makassar karena banyaknya kendaraan, ternyata salah, melainkan lebih pada sikap dan mental pengendara. “Di sana (Malaysia, Red) orang malu membunyikan klakson. Selama dua tahun di sana, saya baru satu kali melambung kendaraan di jalan. Di sana orang tertib berkendara,” ungkapnya. “Di sana lebih terhormat jika kita mengaku orang Bugis, kita dianggap saudagar, sementara jika Indonesia diasumsikan pembantu dan tukang kebun. Saya membandingkan bukan karena tidak bangga Indonesia, tapi kecewa karena negara kita besar justeru cenderung tertinggal. Buktinya, satu ringgit dihargai Rp3.000,” tambahnya. Bahkan, penduduk Indonesia 300 juta, Malaysia cuman 28 juta, jumlah ini sebanding dengan satu provinsi di Indonesia. Sumber Daya Alam (SDA) di sini banyak, sementara di sana cuman kelapa sawit dan minyak. “Mereka justru membeli batu bara dan cokelat dari Indonesia. Intinya, sebagai pelajar yang sekolah di sana, saya berkecil hati,” paparnya. (mg01/al/E)

Ilham Datang, Warga Soppeng Membeludak z dari Halaman 1 masyarakat dan para pengusaha, seperti Haji Bakri. “Saya tidak berarti tanpa Haji Bakri,” kata Wakil Bupati Soppeng ini. Sementara itu, Bupati Andi Sutomo berharap kepada Aris yang juga pasangannya sebagai bupati untuk berjuang dengan semangat baru menegakkan keadilan dan kebenaran di Soppeng. “Saya bupati non partai, siapa saja bisa menyosialisasikan diri untuk berbuat yang terbaik bagi masyarakat,” katanya. Saat didapuk sambutan, Ilham mengucapkan terimakasih kehadiran Sutomo yang telah memberikan semangat kepada pihaknya untuk berbuat lebih baik. “Selain bupati, di sini hadir Puang Cambang, Haji Bakri, Haji Hafid, Andi Bau Lili Datu Hasan, dan sederet tokoh lainnya. Kehadiran sejumlah tokoh membawa nuansa tersendiri bagi kami,” kata wali kota terbaik di Indonesia versi majalah Tempo ini. Sebelumnya, saat memasuki Lapangan Gasis, Ilham dan istri Aliyah Mustika disambut marchind band. Usai pelantikan, Ilham dan rombongan Salat Ashar di Masjid Raya Soppeng. Daftar ke Partai RepublikaN Agresivitas pasangan IA juga terlihat dengan tidak mau melewatkan dukungan dari partai kecil yang cuma memiliki 1 kursi di parlemen Sulsel atau DPRD Sulsel. IA melakukan pendaftaran di partai kecil seperti halnya Partai RepublikaN. Dimana posisi partai non parlemen yang disatukan akan mendapatkan posisi kekuatan sebesar 3 persen dari

jumlah target suara untuk mendorong dirinya maju di Pemilukada Gubernur Sulsel. Ketua Partai RepublikaN Sulsel, Sultani, menyampaikan saat menerima pendaftaran Ilham Arief Sirajuddin di Dapur cafe Indonesia, Makassar, Sabtu ( 21/4 ) lalu, dia merasa kagum kepada Cagub IAS yang tidak memperlihatkan kesan diskriminatif terhadap partai - partai kecil, bahkan partai non parlemen yang terbilang memiliki basis massa yang kecil. “Sikap Pak Ilham yang tidak membeda - bedakan partai besar dengan partai kecil sudah menjadi pembicaraan di kalangan politisi di Sulsel. Ini yang membuat kami salut pada beliau,” ucapnya. Padahal, jika berpikir legalitas, lanjutnya, partai kecil tidak memiliki kekuatan apa- apa, dan hanya memiliki 1 kursi di DPRD Sulsel. “Mudah– mudahan sikap keteladanan ini mampu menggerakkan hati masyarakat Sulsel untuk memenangkannya,” harap Sultani. Terkait peluang IA diusung Partai RepublikaN, Sultani mengaku sangat potensial mengingat adanya kesamaan visi yang diembannya. “ Kami optimis dengan IA mengingat adanya kesamaan visi yang kuat, sama – sama berbasis religius serta nasionalis. Apalagi ikon partai kami yang baru yakni Bersih di awal hinga Akhir. Kami sangat meyakini pasangan Ilham-Aziz memiliki jiwa yang bersih untuk membangun sulsel kedepan,” tandas Ketua Ormas Nasdem Kabupaten Sinjai ini. (mg01-mg04/al/E)

SMS PLN z dari Halaman 1 bisa digeser/dibongkar sementara (dalam satu persil tanah tersebut, misalnya jika rumah direhab/direnovasi), selanjutnya dipasang lagi di tempat sebelumnya KWH meter terpasang. 082196007097 Bisa psng meteran tnp SLO & SJI? PLN: Terima kasih telah menghubungi kami. Pada prinsipnya instalasi pelanggan menjadi tanggung jawab pelanggan. Jika Bapak/Ibu sudah menbayar BP (Biaya Penyambungan) maka PLN berkewajiban memasang APP (Alat Pengukur dan Pembatas) yaitu kWh meter dan MCB. Apabila instalasi pelanggan belum ada SLO nya, maka posisi MCB/alat pembatas pada posisi OFF/ mati kemudian disegel stiker yang mengingatkan akan kewajiban pelanggan sesuai UU No. 30 tahun 2009. Sesuai aturan tersebut, sebelum dioperasikan, instalasi pelanggan harus dinyatakan laik operasi dengan adanya SLO (sertifikat laik operasi) dari lembaga yang sudah terakreditasi. 082196505374 ID Pelanggan 321409029895. Kami mo tanya Berapa Biaya Beban kalo Daya 900 VA dan 1300 VA PLN: Terima kasih telah menghubungi kami. Kami informasikan bahwa sesuai Perpres No.08 Tahun 2011 tentang Tarif Tenaga Listrik PLN, biaya beban untuk daya 900VA adalah Rp. 20.000/VA x 900 VA = Rp. 18.000, untuk pelanggan dengan daya ? 1300 VA tidak dikenakan biaya beban namun dikenakan Rekening Minimum apabila kWh pemakaian dibagi Daya Tersambung (VA) lebih kecil dari 40 Jam Nyala dengan perhitungannya adalah 40 ( jam nyala) x Daya tersambung (VA) x Biaya Pemakaian sehingga Rekening minimumnya adalah (40/1000) x 1300 VA x Rp. 790/ Kwh = Rp. 41.080 (belum termasuk PPJ yang ditetapkan oleh Perda PEMDA setempat).


12

senin, 23 April 2012


13

senin,

23 April 2012 www.ujungpandangekspres.com

KPR Bank Panin Capai Rp1,7 T

email:redaksi_upeks@yahoo.co.id

14

ini Hari

Refresh

Strategi ala Sun Tzu Berdasarkan perintah, saya mengartikan jenderal mewakili nilai-nilai kebaikan dari kebijaksanaan, ketulusan, kemurahan, keberanian, dan kedisiplinan

Otomotif Dikeluhkan Program rumah bersubsidi yang dicanangkan pemerintah dinilai masyarakat masih setengah hati. Sementara harga yang ditawarkan sejumlah developer terus mengalami kenaikan.

int

PERKENALKAN. Samsung Electronics Indonesia perkenalkan produk tablet terbarunya, Galaxy Tab 2. Produk ini memiliki peningkatan kualitas dan tersedia dalam dua variasi layar, 7 inci dan 10.1 inci.

Samsung Perkenalkan Galaxy Tab 2 JAKARTA - Samsung Electronics Indonesia perkenalkan produk tablet terbarunya, Galaxy Tab 2. Produk ini memiliki peningkatan kualitas dan tersedia dalam dua variasi layar, 7 inci dan 10.1 inci. Harga yang ditawarkan di atas Rp3,9 juta. Samsung meluncurkan Galaxy Tab 2 dengan dua variasi ukuran untuk memberikan pilihan bagi pengguna l Ke Halaman 14

abdi/upeks

Program Subsidi Pemerintah Setengah Hati MAKASSAR, UPEKS--Harga rumah di Sulsel, khususnya Makassar terus mengalami kenaikan harga hingga 15% per tahun. Hal ini disebabkan melonjaknya harga lahan atau tanah dan bahan bangunan.

Kenaikan ini juga dipengaruhi pertumbuhan ekonomi yang mencapai di atas rata-rata, yakni 8% angka ini lebih tinggi dari perekonomian nasional l Ke Halaman 14

abdi/upeks

RAMAIKAN PASAR. Bisnis roti di Kota Makassar kini lebih ketat. Salah satu pengusaha yang menekuni usaha ini David Gozal membuka usaha kuliner toko roti Benz Cafe Bakery and Cake Shops di Jl Kajaolalido Makassar, Sabtu pekan lalu.

Benz Bakery and Cake Ramaikan Bisnis Roti Unggulkan Bahan Impor MAKASSAR, UPEKS--Bisnis roti di Kota Makassar kini lebih ketat. salah seorang pengusaha di kota ini, David Gozal menujukkan keseriusannya ikut meramaikan bisnis ini, dengan membuka usaha kuliner toko roti Benz Cafe Bakery and Cake

Shops di Jl Kajaolalido Makassar, Sabtu pekan lalu. Toko roti ini hadir mengusung konsep berbeda dengan menghadirkan olahan roti buatan dan resep keluarga l Ke Halaman 14

Kuartal I Honda Dominasi Pasar Trio Matik Yamaha Mulai Laris MAKASSAR, UPEKS-- PT Astra Honda Motor (AHM) berhasil mengakhiri kuartal I tahun ini dengan mendominasi pasar sepeda motor di Indonesia dengan pangsa pasar sebesar 55% seiring keberhasilannya menjual 1.063.695 unit sepeda motor. Berdasarkan data Asosiasi Industri Sepedamotor Indonesia (AISI), sepanjang JanuariMaret tahun ini, AHM berhasil mencatat pertumbuhan penjualan sebesar 7,5% dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu yang hanya 989.862 unit. Pertumbuhan

penjualan Honda ini jauh lebih tinggi dibandingkan dengan pertumbuhan pasar nasional yang justru menurun. Pada kuartal I tahun ini, total penjualan sepeda motor nasional tercatat 1.931.677 unit atau turun 2,7% dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu, 1.985.800 unit. Deputy General Manager Sales Division AHM Thomas Wi jaya m e n g u n g k a p k a n , p e r t u m b u ha n p e n ju a l a n Honda yang positif pada kuartal pertama ini semakin l Ke Halaman 14

SINGAPORE DOLLAR


14

senin, 23 April 2012

KPR Bank Panin Capai Rp1,7 T MAKASSAR, UPEKS--Program Super Bonanza yang ditawarkan Bank Panin Makassar memberikan dampak positif terhadap penambahan nasabah sekitar 15%, dan Dana Pihak Ketiga (DPK) saat ini mencapai Rp3,7 triliun. Sementara untuk Kredit Pemilikan Rumah (KPR) saat ini mencapai Rp1,7 triliun. “Ini dapat terwujud dari konsisten Bank Panin memberikan bunga efektif sebesar sembilan persen fixed tiga tahun dengan proses yang

mudah serta proses kredit yang cepat sesuai dengan ketentuan yang berlaku,” ujar Hudli Huduri, Deputy Branch Manager Bank Panin Makassar, belum lama ini. Menurutnya, dengan pemberlakuan paket ini diharapkan akan membantu peningkatan bisnis di sektor otomotif dan perumahan di Sulsel. Terlebih, Bank Panin hadir sebagai salah satu bank yang terpercaya dengan mengedepankan pelayanan terbaik bagi seluruh pengguna jasa perbankan yang

menjadi nasabahnya. Dalam program undian tersebut sebanyak 15 unit Honda BeAT serta hadiah utama untuk seluruh Indonesia diundi dan hadiah utama uang tunai Rp1 miliar.Pengundian Panin Super Bonanza di Ballroom Grand Clarion Hotel itu dimeriahkan artis penyanyi Rossa dan Andre Hehanusa dipandu MC kondang, Choky Sitohang. “Ini, apresiasi Bank Panin terhadap nasabah loyal dan setia bertransaksi. Selain itu, program ini dihadirkan untuk meningkat-

kan loyalitas nasabah terhadap produk -produknya,”tandasnya. (mg02/jar/C)

Ini dapat terwujud dari konsisten Bank Panin memberikan bunga efektif sebesar sembilan persen fixed tiga tahun dengan proses yang mudah serta proses kredit yang cepat sesuai dengan ketentuan yang berlaku

Program Subsidi Pemerintah Setengah Hati l dari Halaman 13 yang hanya berkisar 6,7%. Hal ini juga mempengaruhi semakin baiknya iklim investasi, sehingga dapat menjadi motor pengerak ekonomi. Tapi investasi yang mengalami kenaikan setiap tahun tersebut masih memberatkan sebahagian besar masyarakat, khususnya untuk membeli rumah. Irwan, salah satu user perumahan di Makassar menuturkan, saat ini sebahagian besar masyarakat Sulsel, khususnya Makassar belum bisa membeli rumah, khususnya karyawan perusahaan swasta dan buruh serta pekerja lepas. Menurutnya, program rumah bersubsidi yang dicanangkan pemerintah masih setengah hati. Rumah tipe 36 dengan harga Rp70 juta masih jauh dari layak. Selain ukuran-

nya yang kecil, kualitasnya juga sangat rendah. Bahkan membahayakan penghuninya. “Masyarakat masih susah untuk mendapatkan atau membeli rumah. Harganya masih mahal. Hal ini juga sejalan dengan pendapatan masyarakat yang masih rendah,” paparnya. Hal yang sama disampaikan, Anti, salah satu aktivis buruh di Makassar. Menurutnya, program Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP) yang diluncurkan pemerintah yang mewajibkan pengembangan perumahan atau pengusaha properti untuk membangun berukuran minimal tipe 36 dengan harga Rp70 juta dengan luas tanah minimal 90 meter persegi. Belum maksimal. Sebab pengembang juga masih memainkan harga yang lebih tinggi lagi. “Mahalnya harga rumah juga disebabkan rendahnya penda-

patan masyarakat. Upah Minimum Kota dan provinsi (UMKUMP) di Makassar masih jauh dibawah standar atau kelayakan seperti yang ditetapkan pemerintah,” jelasnya. Sebelumnya, General Manager Perum Perumnas wilayah VII Makassar, Pertama Bangun, mengatakan, frend kenaikan harga rumah sudah terjadi beberapa tahun terakhir ini, dan harganya pun sangat cepat berubah. Untuk rumah sederhana dari harga Rp260 juta hingga Rp500 juta, mengalami kenaikan setiap tahun sebanyak 10%, bahkan lebih. “Kenaikan harga ini kebanyakan dilakukan pengembangan perumahan swasta.Tapi untuk perusahaan seperti perumnas atau BUMN, harga tersebut telah ditentukan alias dibatasi. Jika ada kenaikan, kenaikan hanya berlaku untuk perumahan kom-

ersil sekitar 8%, ini menyesuaikan kenaikan harga dari pengembang swasta,”terangnya. Tapi untuk perumahan yang bersubsidi jenis tipe 36 dengan harga Rp70 juta tidak akan mengalami kenaikan harga, walau ada kenaikan harga bahan bangunan maupun lahan atau tanah. “Setiap target pembangunan perumahan setiap tahunnya, 90 persen rumah yang dibangun adalah rumah yang bersubsidi,”ujarnya. Sementara itu, Ketua Real Estat Indonesia (REI) Sulsel, Raymond Afandy, menjelaskan, penyebab kenaikan harga bukan hanya disebabkan naiknya harga tanah, tapi ketatnya persaingan dalam bisnis properti. Pasalnya saat ini, banyak pengembang dari luar melakukan espansi dengan membangun perumahan. (mg03/jar/C)

Benz Bakery and Cake Ramaikan Bisnis Roti l dari Halaman 13 Benz Bakery and Cake Shops. Benz ini merupakan gerai pertama di Makassar, dan menyediakan beragam makanan ringan berupa roti, kue dan menghadirkan konsep cafe jugaa untuk menunjang kenyamanan pengunjung. “Yang menjadi keunggu-

lan dari toko roti ini adalah seluruh kualitas semua bahannya dari mentega impor, dan terigu dengan kualitas yang fres langsung dari open,” kata David Gozal, Owner Benz, l di sela-sela soft opening Benz. Benz juga menyediakan pasta seperti spaghetty, dan sati minuman spesial khas

Benz seperti benz tample, dan benz sunrise. Untuk menunjang penampilan toko ini, mengusung konsep minimalis untuk konsep gerai yang lebih santai, apalagi ditunjang dengan akses free wifi. Gerai ini juga hadir melayani transaksi pesan antar dengan pembelanjaan nominal Rp30.000. Dalam promo

soft opening ini Benz memberikan diskon 20% dengan b e l a n ja b e ra p a s aja d a n untuk jenis makanan apa s aja s a mp a i a k h i r bu l a n April.”Bagi pengguna BRI d a n Ma n d i r i j u g a a a k a n diberi diskon hingga 20 p e r s e n s a m p a i t i ga b u lan kedepan,” tandasnya. (mg02/jar/C)

Kuartal I Honda Dominasi Pasar l dari Halaman 13 memperlebar selisih dengan pesaing terdekat dengan selisih pangsa pasar 18%. “Terima kasih atas kepercayaan konsumen terhadap produk motor dan layanan purna jual Honda yang menjadi kunci utama pencapaian ini. Kami senantiasa berusaha meningkatkan kepuasan konsumen dalam setiap pencapaian,” ujarnya. Skutik Honda BeAT dan Honda Vario series menjadi penyumbang terbesar pencapaian ini. Selama kuartal I tahun ini, Honda BeAT telah terjual sebanyak 314.263 unit atau tumbuh sebesar 32% dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu yang hanya 237.631 unit. Honda Vario series tercatat telah terjual 232.059 unit. Kesuksesan Honda Vario series turut ditunjang penerimaan yang besar dari konsumen Indonesia terhadap produk terbaru Honda Vario Techno 125 PGM-FI. Secara keseluruhan, skutik Honda pada periode ini telah terjual 649.794 unit ini dengan tambahan penjualan 46.800 unit Honda Scoopy, 55.757 unit Honda

Spacy series, dan 915 unit Honda PCX. Pada segmen ini, predikat Honda sebagai Raja Motor Skutik semakin kokoh setelah meraih 61,6% pangsa pasar. Di segmen bebek, dominasi penjualan Honda juga tak tergoyahkan. Pada tiga bulan pertama tahun ini tercatat telah terjual 366.829 unit motor bebek Honda. Pencapaian ini memperkuat posisi Honda sebagai Raja Motor Bebek dengan 57,3% pangsa pasar. Penjualan Honda di segmen bebek dikontribusikan oleh Honda Revo series sebesar 127.374 unit, Honda Supra X125 series sebesar 176.155 unit, dan Honda New Blade sebesar 63.300 unit. Di segmen sport, penjualan AHM disumbang oleh Honda MegaPro series sebesar 34.229 unit, Honda Tiger series sebesar 6.409 unit, Honda CBR series sebesar 4.446 unit, dan Honda CS1 sebesar 1.988 unit. Sepanjang kuartal pertama tahun ini, AHM telah meluncurkan beragam produk dan varian terbaru di semua segmen melalui kehadiran Honda Vario Techno 125 PGM-FI dan varian terbaru dari Honda BeAT, Honda Scoopy, Honda

CBR150R edisi Repsol, dan Honda Revo series. “Kami berkomitmen untuk senantiasa memenuhi harapan dan meningkatkan kepuasan konsumen melalui produk - produk berkualitas, berteknologi canggih, irit bahan bakar, ramah lingkungan dan resale value tinggi serta pelayanan yang semakin mempermudah dan memanjakan konsumen,”terangnya. Sementara itu, Yamaha Indonesia Motor Manufactu r i ng ( Y I M M ) l a ng su ng menggebrak di kuartal awal 2012 dengan melansir trio matik Mio Fino, Mio J dan S o u l G T. Ke h a d i ra n t i g a sepeda motor anyar tersebut memb er ikan efek p ositif pada penjualan Yamaha Indonesia di Maret 2012. Data dari AISI, menyebutkan, Maret lalu Yamaha Indonesia melepas 141.452 unit motor matik, naik 10.652 unit dibandingkan Februari 2011, dimana Yamaha melepas 130.800 unit. Kenaikan ini berkat melonjaknya angka penjualan Mio J sebanyak 70.064 unit. Disusul Mio Fino sebanyak 32.591 unit. Sementara Yamaha Soul GT yang

baru diluncurkan awal April, meraih penjualan 10.215 unit. Kontribusi penjualan model Mio J, disumbangkan dua model Mio J FI yang terjual sebanyak 3.176 unit di Maret. Sementara Mio J C W FI terjual sebanyak 35.262 unit. Sementara barisan Mio Fino juga terjadi peningkatan dengan terjual 32.591 unit di pada Maret lalu. Mio Fino Classic adalah varian yang paling dicari dengan angka penjualan mencapai 1 2 . 2 9 0 u n i t. Fi n o Sp o r t y menyusul dengan terjual sebanyak 11.971 unit. Sedangkan Fino Fashion dilepas sebanyak 8.330 unit. “Tiga matik baru Yamaha yaitu Mio Fino, Mio J dan Soul GT kian menguatkan penjualan di kategori matik. Untuk menggenjot penjualannya, Yamaha menggelar Sensasi Matik Yamaha dari April hingga Juli berhadiah total 1 miliar rupiah lewat test ride Mio J di ribuan titik. Ini juga untuk meningkatkan image matik baru Yamaha,” papar Indra Dwi Sunda, PR Corporate & Communication Head Yamaha Indonesia dalam siaran persnya. (mg02)

Samsung Perkenalkan Galaxy Tab 2 l dari Halaman 13 untuk memilih tablet sesuai kebutuhannya. Di produk terbarunya ini, Samsung juga melakukan peningkatan beberapa layanan seperti menyediakan beberapa konten lokal yang disematkan pada tablet tersebut. Untuk menyediakan beberapa konten lokal, Samsung bekerja sama dengan Scoop untuk membuat layanan eReading. Bukan hanya itu, Laguku dan Lubitu (Video on Demand) juga

ikut mengisi layanan lokal di Tablet Galaxy Tab 2. Untuk versi terbaru dari tablet Galaxy Tab 2, Samsung memberikan kemudahan penggunanya dalam berkomunikasi dengan layanan Voice Call dan Multi-people Video Call. Kemudian, samsung juga menyediakan Samsung Messenger yang bernama ChatOn. Samsung Messenger tidak bersifat ekslusif untuk perangkat Samsung saja, tetapi produk smartphone lainnya juga dapat menggunakan aplikasi tersebut.

“ChatOn samsung Messenger tidak ekslusif untuk smartphone Samsung saja, di device lain juga dapat dioperasikan. Samsung dalam hal ini ingin berbagi pengalaman yang dihasilkan lewat aplikasi Samsung ChatOn. Aplikasi ini juga dapat diunduh melalui iPhone Store dan Google Play”, jelas Fabiant Kayatmo, Product Marketing Senior Manager Samsung Indonesia pada acara Media Session, Rabu (18/4). Galaxy Tab 2 menggunakan platform Android terbaru 4.0 (Ice Cream

Sandwich). Di mana dalam perangkat terbaru ini, Galaxy Tab 2 dapat melakukan Face Reconigtion/Unlocked, Real-time video editing serta pengalaman GMS (Google Mobile Service) yang canggih. Untuk meningkatkan performa, tablet ini menyematkan dapur pacu prosesor dual core 1.0 Ghz dan tablet ini memiliki kapasitas media penyimpanan yang besar, yaitu untuk memori internal sebesar 16GB serta memori eksternal yang mendukung hingga 32GB. (**)

jusufwahid/upeks

PERAWATAN KECANTIKAN. Owner Higar Beauty Spa and Gym, Nur Lily, menyaksikan salah satu layanan perawatan kecantikan yang ditawarkan Higar Beauty Spa and Gym, akhir pekan lalu.

Higar Tawarkan Layanan Tradisional dan High Tech MAKASSAR , UPEKS-Higar Beauty Spa and Gym yang kurang lebih satu tahun sudah beroperasi terus meningkatkan layanannya. Terutama kualitas kenyamanan tempat dan produk yang ditawarkan, mulai dari spa, facial, perawatan rambut, refleksi, massage, dan lainnya serta ditunjang fasilitas, seperti jacuzzi, sauna, steam, dan tempat fitnes. Owner Higar Beauty Spa and Gym, Nur Lily, akhir pekan lalu, menjelaskan, Higar merupakan tempat spa pertama di Makassar yang memiliki konsep lengkap, yaitu mengutamakan kenyamanan pelanggan, konsep ruangan, dan pijatan khas dengan tenaga-tenaga terampil dan berpengalaman. “Higar menawarkan perawatan mulai dari ujung kepala sampai ujung kaki, dengan mengusung konsep one stop healthy lifestyle. Ketika masuk ke sini akan merasakan layanan perawatan tradisional dan high technology (high tech),” ujarnya.

Nur Lily menjelaskan, pusat layanan kecantikan yang berada di kawasan perumahan Makassar Metropolitan Residence Jalan Landak Baru ini, ditunjang 12 ruangan perawatan diharapkan menjadi pilihan masyarakat di Makassar dan sekitarnya. “Tempat ini ditujukan bagi masyarakat, baik perempuan maupun laki-laki yang menginginkan perawatan badan, namun susah mendapatkan tempat representatif di Makassar. Apalagi, tempat seperti ini hanya bisa didapatkan di Bali dan Jakarta,” katanya. “Keistimewaan lainnya di sini karena kita menerima pelanggan yang suami-istri, tetapi untuk perawatannya tidak satu ruangan. Sang istri akan dilayani juga oleh perempuan dan para suami akan dimanjakan dengan layanan seperti pijat dan lainnya oleh tenaga-tenaga laki-laki yang sudah berpengalaman,” tambah istri HA Idris Manggabarani ini. Tarifnya sendiri, sangat

kompetitif dan terjangkau. Terutama jika melihat suasana dan kualitas layanan yang ditawarkan. “Tarifnya sangat murah, jika dibandingkan dengan kualitas dan layananan di sini. Ruangannya seperti kamar atau standar hotel,” terangnya. Kualitas dan layanan Higar Beauty Spa and Gym sendiri menjadi daya tarik bagi Dewan Pengurus Daerah (DPD) Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (Iwapi) Sulsel. Bahkan, asosiasi ini melakukan kerja sama khusus untuk promosinya. “Iwapi Sulsel sudah melakukan penandatanganan Memorandum of Understanding dengan Higar Beauty Spa and Gym. Intinya, apapun kegiatan Iwapi akan selalu mengikutkan dan mempromosikan produkproduk Higar Beauty Spa and Gym,” ungkap, Ariani Indah Wati Ketua Divisi Organisai DPD Iwapi Sulsel didampingi Ida Farida Haris Ketua DPD Iwapi Sulsel. (mg03)

BJB Bidik UMKM dan Koperasi Penyaluran Kredit Tumbuh 30% MAKASSAR, UPEKS -Penyaluran kredit Bank Jawa Barat (BJB) mengalami pertumbuhan 30% setiap tahun. Hal tersebut terlihat dengan capaian 1.000 nasabah, sebanyak 500 diantaranya adalah pelaku Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) serta kopertasi. Pimpinan cabang Bank Jawa Barat (BJB), Irgan Gartiwa, mengatakan, meskipun baru 9 bulan ekspansi ke Makassar, pertumbuhan dan realisasi penyaluran kredit mikro mencapai 30%. Hal ini membuktikan keberadaan BJB di Makassar mendapat respon positif dari masyarakat. Menurutnya, untuk terus menguatkan posisinya, pihaknya terus membidik UMKM dan koperasi dalam penyaluran kredit. Pasalnya, keberadaan koperasi dan pelaku UMKM memiliki peluang bisnis yang cukup baik. Hal ini juga untuk memperkuat posisi penyaluran

kredit mikronya di tahun 2012 ini. “Kami tidak mematok target jumlah penyaluran kredit, sebab semakin banyak kredit tersalurkan akan semakin baik. Sehingga, masuk tri wulan kedua 2012 ini kami akan terus genjot peningkatan jumlah nasabah dari semua lini,” jelas Irgan yang baru dua buolan menjabat pimpinan cabang Makassar kepada Upeks, belum lama ini. Dia menjelaskan, bunga kredit mikro yang disalurkan bunganya lebih rendah dari bank lain, yakni 14% per tahun. Selain itu, prosesnya juga cepat dan masa pinjaman yang relatif dapat dijangkau masyarakat. Ia juga menegaskan, keberadaan BJB di Makassar memiliki peluang yang cukup besar. Hal ini terlihat dari perkembangan perekonomian yang cukup pesat dari beberapa daerah lain di In-

donesia. “Keberadaan Bank Milik Pemerintah Jawa Barat di Makassar saat ini untuk terus mendongkrak pertumbuhan penyaluran kredit. Baru sembilan bulan beroperasi BJB telah menyalurkan dana sebesar Rp10 miliar untuk kredit usaha mikro,”terangnya. Ia juga menambahkan, BJB memiliki tiga skala prioritas dalam pengembangan omset, yakni penyuluran kredit, tabungan, serta penghimpunan dana nasabah. Dan produk tabungan ini sudah terhimpun sebanyak 500 nasabah. Untuk lebih mendekatkan diri kemasyarakat, BJB juga akan membuka kantor cabang dan beberapa outlet di pusat perbelanjaan, seperti mall. Sebab transaksi keuangan di Makassar juga cukup besar. Hal ini juga untuk memberi kemudahan kepada masyarakat untuk melakukan transaksi. (mg03-mg04/jar/C)


SENIN, 23 April 2012

15


16

SENIN 23 April 2012

Matahari Department Store Cuci Gudang MAKASSAR UPEKS— Matahari Departement Store menggelar promo cuci gudang dengan memberikan diskon besar-besaran hingga 50 persen untuk seluruh jenis produk. Seperti yang digelar di lantai 1 Mall Panakkukang (MP). Menurut salah seorang SPG Matahari Department Store, Viola, mengatakan jika pameran seperti ini kerap kali digelar oleh Matahari Departmen Store. “Kegiatan ini sudah tidak asing lagi. Dan pihak kami menarget pameran ini berakhir hingga akhir bulan April ini,” jelas Viola. Viola menambahkan, pameran cuci gudang ini sengaja disuguhkan bagi pelanggan yang hendak membeli produk yang murah. “Beberapa item produk kami diberikan harga khusus, seperti kemeja, jeans, kaos, jaket, tas,s epatu hingga pakaian anak-anak,” tambahnya. Untuk harga produk yang ditawarkan beragam, sesuai item yang diinginkan. Seperti untuk semua jenis celana, dihargai mulai Rp149 ribu hingga Rp499 ribu. Sedang untuk baju ditawarkan hingga harga Rp299 ribu. “Semua produk yang kami tawarkan merupakan produk terbaru,” tambah Anto, yang juga salah satu SPM Matahari Departmen Store. (mg13/sev/C)

ABDIUPEKS

BUSANA MURAH.Sejumlah busana terpajang di area Butik Street mall Karebosi Link dengan menawarkan berbagai koleksi busana ekslusif

Busana Murah di Butik Street Karebosi Link

CUCI GUDANG. Matahari Department Store menggelar promo cuci gudang. Tampak pada gambar, seorang pengunjung tengah memilih produk sendal

MAKASSAR, UPEKS—Butik-butik pakaian yang terdapat di area Butik Street mal Karebosi Link, menawarkan berbagai koleksi busana ekslusif. Area Butik Street ini menjadi salah satu tempat favorit kaum muda Makassar mencari koleksi busana keluaran terbaru. Ingin memanjakan keinginan belanja di kalangan perempuan, sejumlah butik pakaian di area ini menggelar promo sale dengan memberi potongan harga hingga 50%.

GUSTI/UPEKS

Di butik Naninamoo misalnya, butik yang menempati blok C-60 ini memberi diskon mulai dari 20% hingga 50% untuk beberapa jenis busana wanita model mutakhir mulai dari rok hingga gaun wanita dengan model kelelawar. Sementara di Dress Society di blok C-22 memberikan diskon 25% sampai 50%. Dan Smile Collection di blok C-29 menawarkan diskon 30%. Sementara itu Puan Collection di blok C-55 memberikan diskon 25 % untuk semua tas

wanita dengan model terbaru dan hot sale untuk setiap pembelian sepasang sepatu ataupun sandal akan mendapat gratis tambahan sandal atau sepatu. Sedangkan di Blackcherry Boutique dan Falfella Shop menawarkan pakaian untuk remaja putri dengan harga khusus mulai dari Rp50 ribu sampai Rp100 ribu.” Harga tersebut sudah didiskon hingga 50 persen,” ujar Irma, karyawati butik Street, belum lama ini. (mg02/sev/C)

GUSTI/UPEKS

PARFUM. Salah seorang Karyawati stand C& F memperlihatkan produk parfum yang ditawarkan dengan diskon 50 persen

PAMER.SPG Beluga memamerkan cincin ukir yang berlapis emas putih yang ditawarkan di stand yang terdapat di Mall Ratu Indah (MaRI) Makassar

MaRI Tawarkan Cincin Ukir Berlapis Emas Putih MAKASSAR UPEKS—Kini pengunjung setia Mall Ratu Indah (MaRI) semakin dimanjakan dengan kehadiran stand Beluga yang menawarkan produk aksesoris terbaru, yaitu cincin ukir yang di hiasi emas putih. “Selain cincin, aksesoris

HOTEL ARYADUTA Jl Somba Opu No. 297 Telp. (0411) 870555 HOTEL HORISON Jl Jend Sudirman No. 24 Telp. (0411) 311555 HOTEL SAHID Jl Dr. Ratulangi No. 33 Telp. (0411) 875757 HOTEL CLARION Jl A.P. Pettarani No. 3 Telp. (0411) 833888 HOTEL QUALITY Jl Somba Opu No. 335 Telp. (0411) 333111 HOTEL PULAU MAS Jl S. Saddang Baru No. 18 Telp. (0411) 455003 HOTEL SANTIKA Jl Sultan Hasanuddin No. 40 Telp. (0411) 332233 HOTEL MAKASSAR GOLDEN Jl Pasar Ikan No. 52 Telp. (0411) 333000 HOTEL PANTAI GAPURA Jl Pasar Ikan No. 10 Telp. (0411) 350222 HOTEL YASMIN Jl Jampea No. 5 Telp. (0411) 328329 HOTEL GRAND PALACE Jl Tentara Pelajar No. 50 Telp. (0411) 332436 HOTEL CENTURI Jl Timor No. 63 Telp. (0411)333336 HOTEL DENPASAR Jl Boulevard Ruko Jasper 2 No. 1 Telp. (0411) 454848

lainnya juga dapat ditemui di tempat kami ini. Seperti gelang dan kalung besi putih asli yang didatangkan lansung dari Ternate,: jelas Orca, salah seorang SPG Beluga. Selain menawarkan aksesoris cincin, ditempat ini juga menawarkan liontin dan ge-

HOTEL PENGAYOMAN I Jl Pengayoman Ruko Jasper 3 No 2 Telp. 0411-4661999, 0411-5740836 HOTEL GLADIOL hrg kmr copetitive, single 195rb net, Double 225rbnet, Twin 250rb net, Fas lngkp, termsk srapan pagi, free hot spot Jl Pengayoman. Hub 423864

EKA TEKNIK spesialis cuci AC, Bongkar/psg & perbaikan mesin cuci, kulkas dll. (garansi) Hub Jl Slt Alauddin Tlp. 5034848, 085323795383, 085397771919 (Cab. di Gowa) ASLAM JAYA TEHNIK service/cuci AC 30rb, bongkar/ pasang, perbaikan AC, kulkas, mesin cuci & j/b AC bekas (trm orderan luar kota). Jl AP P[ettarani Hub 5086023, 085398227655 (Rais) CV SUMBER SEJUK (ada NPWP) mlyn pasang/service AC, Kulkas, Mesin Cuci, Dispencer dll (garansi). Hub Jl AP Pettarani Tlp. 423391, 5244919, 081524133136 (Usman) TUNAS TEHNIK mlyni service AC, kulkas, mesin cuci, dispenser dll. hub Jl Rappocini Raya lrg 3 No 15 Tlp. 081339382014, 3788492 ABADI JAYA TEKNIK cuci AC cuma 30rb, bongkap pasang & perbaikan AC, Kulkas, Mesin Cuci dll. (kerja ditempat & Garansi). Hub 452776, 5019520, 085242380077 AGUNG SERVICE jual beli, menyewakan/memprbaiki mesin/ molen/stamper/fibrator/pompa air dll. 08124161820, 081342692838, 870263 Bonto Lanra 3 No 17

lang kesehatan dengan harga yang cukup terjankau. “Untuk harga, berkisar Rp159 ribu hingga Rp999 ribu. Dalam waktu dekat ini kami akan mendatangkan produk terbaru yang tak kalah menariknya,” tambahnya. Sementara itu, Gunawan,

BENGKEL KARYA MANDIRI Jl Abd Dg Sirua No 168 B (Samping Jembatan Abdesir) Racing. Membutuhkan Tukang Las yang Ahli. Hub Rusli Rachim. 081342646007, 0411-4660197 ANUGERAH TEHNIK mnrjkan konstruksi baja (pagar,, pintu, kanopy, teralis, baliho neon box, stainless steel), fiber glass (perahu, speed boat water boom, luncuran TK) Buka juga kursus kilat fiber glass. Hub. 085242239690 HERRY BENGKEL (under steel & kaki-kaki mobil) service & pemasangan. Hub Jl Adyaksa Baru No 47A Tlp. 081244413992 Makassar CV. DIMICHEL ANUGERAH TEHNIK (bengkel Las/ Kontraktor) konstruksi baja, lift barang dll. Hub Jl Cendrawasih No 440 B Tlp 852423, 5706280 Mks. CV BALINDA perdgngan brg & jasa terima psnan pembesian antik & minimalis, neon Box & semua jenis Reklame. Tlp. 5278460, 087840123223 BENGKEL DADANG Jual Beli Gardan, Memper-baiki Gardan/Mesin. Hub. Jl. Maccini Gusung 101 Tlp. 081355151274

USAHA DANDANG ISTIMEWA jual aneka macanm dandang & panci (dandang bakso, nasi dll) Hub Jl Gunung Bawakaraeng Komp Pasar Kalimbu Tlp. 081242470255 (Bpk Jufri)

MURIA MEUBEL mnrm pesanan sgl jenis meubel dgn

salah seorang Pengunjung yang didapati tengah memilih produk aksesoris di stand Beluga mengatakan, dirinya sengaja mengunjung stand ini untuk memesan sepasang cincin besi putih yang sudah diukir dengan nama. (mg13/sev/C)

gaya klasik.minimalis/modern. Hub Jl Tanjung Alang lrg Atmajaya Tlp. 081343632630 3 DIMENSI mnrm psnan aneka perabot rmh tangga bisa dicicil, kitchen set, kamar set, perabot ktr, kursi sofa dll. Hub. 2991972, 855783, 085299991972

MOJANG PRIYANGAN : mnrm jahitan bj pesta Pria/ Wnt, kbya, jas, dll. Hub Jl Abd Dg. Sirua No 225 C 082187736641 CV TORANO BAROKO Contraktor-Konveksi/Butik, general Supply barang jadi. Jl Abu Bakar Lambogo 147. Tlp. 04115012404

ISTANA GORDEN Panakkukang Mas, spesialis tirai u/ perkntran, Vertikal Blinds, Horisontal blinds, Wooden Blinds, Roman shades, dll. Hub. Jl Boulevard Jasper II No 12, Telp. 452062 BANDUNG GORDEN terima pesanan Gorden Rumah/kantor,Model kerai Ver tikal blinds, dll. Hub.Jl.Kumala II no.1 Telp. 859135 - 9231008

TOP SMART PRIVAT LES di rumah dengan guru Profesional all Study. 085397368134 PRIVAT BAHASA INGGRIS intensive 1 bln lancar, ke rumah & kantor. 085398824746, 2304746 KURSUS TEKNISI TERBAIK. Laptop plaresion

GUSTI/UPEKS

Big Sale di C & F Parfumery MAKASSAR UPEKS—C % F Parfumery, terletak di Mall Panakkukang (MP) Makassar, kembali memberikan potongan harga hingga 50 persen untuk seluruh jenis parfum yang ditawarkan. Menurut Spg C & F, Astrid, penawaran ini sengaja diusung pihaknya untuk mengakomodasi pelanggan yang ingin tampil lebih percaya diri dengan nuansa keharuman

283, Hp printer. Hub Lpk Glodok 5424957, 081242708022. Info lebih lanjut buka Google ketik PAKARPONSEL

DIBUTUHKAN TENAGA KERJA Publikasi min pendidikan SMA pengalaman tdk diutamakan. Cp. 085756555690 (Anggi). 081282920008 (Wita) DIBUTUHKAN 25 SUPIR/DRIVER & office Boy/Messenger. Kirim srt lamaran & CV ke PO BOX 1117 Makassar DIBUTUHKAN SEGERA Spa Therapist, umur max 25 th, lamaran diantar ke Hotel Singgasana (Mandi va spa) at. Hub Lisa 085242427098 DUBUTHKAN SEGERA Desain Grafis, Bisa Corel, Photo shop, Lamaran diantar Jl AP Pettarani Tlp. 04115352299 DIBUTUHKAN TENAGA ADM (Wanita) bisa komputer dan sales representatif. Lamaran diantar ke Jl Vetran Selatan No 322/324 Tlp. 855565. 855556 DICARI TUKANG JAHIT brpglman P/W. Hub Jl Abd Dg. Sirua No. 225 C dpn Jembatan PDAM/ 082187736641 DICARI ASISTEN pijat cewek jujur & luwes, berminat Hub. 082187642973 (Keyko) BNI LIFE Butuh Financial Consultant Jl AP Pettarani Ruko Jade Blk III Lt 3 No 3, Berminat SMS : Nama-Umur-Alamat-Pend. Terakhir. Hub 081241333190

yang lebih. “Promo ini berlansung selama sebulan, mula dari awal hngga akhir bulan April ini. Saat ini kami menawarkan berapa merek parfum ternama mulai dari bulgari, armani, brezze, very sexy, avicenna, dan masih banyak merek ternama lainnya ,” sebut Astrd, pemilik C & F Parfume. Sementara untuk harga beragam, mulai dari harga Rp79

ribu hingga Rp1 jutaan. “Semua produk yang kami tawarkan merupakan hasil produksi yang orginal dan menggunakan bahan yang terbuat tampa efek samping,” jelasnya. Selain itu, pihaknya juga memberikan garansi keharuman yang tahan lama. Hal ini bertujuan agar lebih memberikan kepercayaan pada konsumen tentang produk yang di tawarkan ini. (mg13/sev/C)


17

SENIN 23 April 2012

Komp Ruko New Zamrud D/16 (dpn Masjin HM Asyik) 081355042128

mnrm panggilan dalam & luar kota. Hub 04114666388, 3775989, 081338417799

dengan rangka baja ringan dan relling tangga, teras, kanopi. Hub 04115741809, 0811463073

Dapur dalam kamar msg2 tdk tambah biaya PLN lagi, aman & nyaman. 04115265577, 085298325577

08, 09 & 10, M/T & A/T , Sedan Kalos thn 07, M/T & A/T. Berminat. Hub 6195269, 085242927469

BELI LAPTOP RUSAK & Bagus (Jemput) & trm servis laptop, net book sgl mrk (harga Ok). Hub 354 Cell Jl Tamalate I smpg Bengkel, Tlp. 085395924666

API TERAPI 165 Pengobatan Sengatan Lebah Madu, Alamat Jl Urip Sumoharjo 156A. Flyover. Jual Madu Rimba

JUAL HAMSTER mini marmut hias & prlgkapannya. Hub Landak Lama No 89 Tlp 4040200, 08194040200

ARSITEK Terima gambar, bangun baru rumah/ruko, renov, pengecetan, plafon, pagar dll. Murah & berkualitas (bisa nego) Hub 085396024222

JUAL PONDOKAN 24 kamar lengkap sertifikat depan Linud 700 Tamalanrea. Hub 085242872045, (0411)3616517 Makassar

SHOW ROOM 58 MOBIL jual beli & tukar tambah baru /bekas. Jl Veteran Selatan No 301. 857559, 5088068

MENERIMA JASA pembuatan soft ware komputer u/ minimarket, restoran, toko/grosir, counter HP/Pulsa, Warnet dll. Appn Usaha anda kami siap membantu hrg bs nego. Hub 081330349183, 2399420

HERBALIS MADINAH tabib al jefri YS sps knker rhm, pydr, prostat, ckp 1 pkt obt, insy Allah smbh, l syhwt 30 mnt lgs jos, kpthan, haid ga lncr 2 hr smbh, pasutri mndul 30 hr lgs isi. Cendrawasih 2/50. 085399399964

JASA BORONG & RAB desain, perumahan, gedung, ruko, meubel, nego. T jawa. CV Riswan 2515127, 081341864162

DIKONTRAKKAN Gudang & Rumah luas 7000 mtr 4 unit Gudang. Hub 081242611780, 888174 Ibu Hj Nony

SERVIS/PRIVAT PANGGIL komputer, Murah dan Puas. Hub. 081354940920, 04112662342, Salam

KLINIK HERBAL ASIA SHEN The super natural healing, menyembuhkan secara total sgk mcm pnykt tnp operasi. Hub Jl Da’wah no 90. Tlp. 081355378998, 081331306767 (Mr Khafin Amarta) Mks.

SERVICE KOMPUTER & Lap Top, instal dll. dijemput Tp krj di t4. Hub. 081241214518, 04115786450 BELI LAP TOP rusak & service smua kerusakan Notebook. Hub 081355677770, 5296694 SERVICE LAP TOP Komputer/Printer Resil Baterai Lap Top Hub. 205873, 081242765554 SPESIALIS SUKU CADANG Laptop, LCD, Keybiard, Baterai, Adaptor dll. & jual Beli Notebook second dgn harga yang layak. Hub 431161, Hp 08155690879 SERVIS PANGGIL komputer Laptop, instal anti virus dll. krj di t4 anda. Hub. 04112559235 KREDIT KOMPUTER/ELEKTRONIK, Akses Internet 2500/Hari, peluang penghasilan dr Internet. Hub 04112548973

JUAL TIKET PESAWAT MURAH Hub. 081355634377, Flexi 0411-5357135. Hanya dgn 1,5 jt Anda sdh dpt buka travel, gratis pelatihan sampe mahir & tp deposit DICARI SUPLIER PRODUK BAYI, berbagai merk popok/dot susu, pakaian, mainan dll. Hub 0811422010 JUAL PENGHEMAT BBM pnbh oktax 115 uji lemimigas No. 82/BLM7 1/PK/08 irt 30%, trkn spntn entg, ruang bakar brsh & ramah lgkungan. 0811180900 JUAL MESIN ES CREM Frizer tnpa listrik & pengganti es bt/green ice. Djmn puas dgn produk km. 0811180900

BELI HP RUSAK & Normal khusus BB, iPhone, iPad, Nokia, Samsung, SE, HP-China * trm service , software & hrdware sgl mrk. Hub 354 Cell Jl Tamalate I Tlp. 085395924666

BUTUH DANA TUNAI CEPAT? cukup dgn jaminan BPKB, persyaratn flexible, proses cepat, tanpa provisi. Hub Finance (Martin) Tlp. 4002003, 085255225632, 087840000437

SERVICE HP sgl merk Jl beli HP, jual nmr cantik, aksesoris, bisa nego. Jl Pangayoman No 7 dpn Bintang sperpart Tlp. 0811413032

DENGAN WEB SUPPORT otomatis, temukan cara cerdas bisnis online produk pasutri rekomendasi dari dr. Boyke, info www.abemajakani.com. Hub 081355077575

085332713333 (00-99) Exp Des, 375 rb, 085349478888 (00-99) Exp Des, 275 rb, 085349818888 (00-99) Exp Des, 275 rb, 085349460000 (00-99) Exp Des, 475 rb, 085316689999 (00-99) Exp Okt, 550 rb, 085327566666 (00-99) Exp Okt, 600 rb, 085317766666 (00-99) Exp Nov, 850 rb, 081235689999 (00-99) Exp Des, 1,1 Jt, 085385868788 (00-99) Exp Jan, 6,5 Jt, Borong semua 9 Box harga 9 Juta Hub 2535888

PERLU TUNAI CEPAT?? 1 menit dana langsung cair gesek kartu kredit, proses cpt & mudah. Hub Jl S.Saddang Baru 57A. Telp. 0411-5033420, 4664629

JUAL KOPI TORAJA ASLI sudah sangrai cocok warung kopi. Hub 081241755008

DAFA CELLULAR jual beli Laptop, Hp, accesories Hp & laptop bisa gadai, service, Bergaransi. Hub Jl Pengayoman Blok F19 No 10 Hp. 085342298933

JUAL BIBIT KAYU/BUAH Mangga Afrika, Yuwen, apel, durian merah, orange, rmbtn, lengkeng, anggur merah, ungu, duku palmbang, nangka, merah apel. 085242199779, 0411-7347193

FIT PULSA-CHIP operatir pndftran gratis min 50rb, hrg mrah trx 24 jam, cpt, akurat bisa down line. Hub 085299668357, 04112369727

DEWI FOTO layani panggilan photo shoting acara pernikahan, wisuda, ultah, pas photo sekolah, mulai harga satu jutaan/paket. Hub 081241464877

GAMBAR RUMAH studio CV. Perintis Km 11 smpg SPBU Cokro. Design & borong bangun/jasa tukang 3D RAB. 9113407, 085242960911 JASA BANGUN RMH/RENOV gbr interior srt plksnaan, Biaya & pmbyran diatur. Hub Jl Sunu II/99 Mks. Tlp. 081342695056

CAR WASH 99 cc body+vacum+semir ban (hidrolik) Rp.45rb, cc body+vacum+semir ban (tnp hidrolik)Rp.35 rb, cc body+semir ban Rp.20rb Jl AP Pettarani No 99 smpg msjd HM Asyik JASA URUS PERUSAHAAN SITU, SIUP, TDP, Yayasan, Koperasi, Akta Notaris, brks dijpt. Hub 085213393970

UD GALLERIA, Jual Aneka batu alam. Hub Jl Gunung Batu Putih No 30 Tlp. 5060432, 08164385478

JASA URUS AKTA NOT+IJN Usaha lngkp, mauki jual tnh tp tdk adpi srtfktnya? bntki dok antr jmpt. 081242509005

MENERIMA PEKERJAAN atap ranghka baja, renovasi rumah, plumbing, instalator listrik, water fall (taman minimalis) dll. Harga murah berkualitas Garansi. Hub 081242167477, 8114781, 5729394

PT. RAIHAN PERDANA mlyn krmn kslrh wly ina dgn herg prmo brg pndh, kndraan, srvce, Ambon, Jkt/3rb/ kg, Sby/2500/kg, Timika, Tual, Mrauke/9rb/kg 831343, 831434, 08124283739. Jl Faisal No. 15 A Makassar

BALI FRAME (spesialis bingkai & gypsum) mlyani bingkai foto,-lukisan-poster-asesories-plafon-gypsumlist gypsum dll. Hub Jl. Poros Hertasning Baru (dpn Masjid) Tlp. 082193547755, 04119250079

APT SEASON CITY JAKBAR Dijual cpt ST LT 27,25m2 baru dkt Bandara Citraland untar Trisakti 275 hub : 08568994333

TUKANG PLAFOND & Partisi gypsum murah & baik. Hub Jl cendrawasih II No. 6 Tlp 5799136, 08124164399

JUAL SUSU COLOSTRUM GOOD HEALTH Kadar imunoglobulin 2,225%. Bermanfaat untuk meningkatkan imunitas tubuh. Sangat cocok bagi penderita maag, asam urat, kolesterol, diabetes dan ambeien. Hub Adelaida 0812 8157 7801 (Cakrawala) RUMAH TERAP BEKAM & RUQYAH “Arrahmah” mengobati gangguan jin & penyakit medis. Jl Pettarani

CV TREATMAX anda bermasalah dgn hama? Treatmax solusinya... Hub BTN Minasa Upa Tlp. 887205, 881099, 085255585524 MOLAR CARE melayani pembuatan kawat gigi (behel) dan gigi palsu. Harga terjangkau. Hub 085394162962 PERLENGKAPAN & PERALATAN rmh burung walet, sarang palsu, sound system, bazooka, tweeter, kotoran walet dll. Hub Jl Irian No 111 Tlp. (0411) 5088924, 085255068888

ADEL JAYA Menyewakan Truk segala Rute. Harga nego. Hub 081342537981, 0411441495 JUAL ANEKA PARANG pisau & alat2 pertanian (harga terjangkau & kualitas terjamin) Hub. Jl Urip Sumoharjo samping PLTU Tello Mks.

CITRA HARMONISITRA Jl Masjid Raya No 15 Mks, menrma macam2 bordir komputer, atribut logam baju bronding jerseyori, bebas parkir tdk macet. 04113625466, 085299963482 PERCETAKAN SONDA RADJA Spesialis cetak undangan pernikahan. Hub Jl Rappocini Raya No 67 Tlp. 5282901, 085231516173 (Akbar Sonda) CV AHSMAN sport Konveksi kaos/sablon. Hub Jl Maccini Raya No 160 Tlp/Hp. 2572777, 081241877979, 085399122279

CV. BJM MEMBANGUN rumah baru, renovasi & pemasangan rangka atap baja ringan dgn tenaga ahli & harga terjangkau. Hub 08114114124 2323787-085242424600 Desain-gbr-renovasibangun br rmh, ruko & pelaksana bangunan JASA KONSULTANSI & Aplikasi bangunan, pemasangan rangka baja ringan (dlm/luar kota) murah & bekualitas. Hub 0411 2924219, 2495439 Mks.

DIJIAL RUMAH DI BPH Jl ST Alauddin Lb. 170/Lt. 224 M2 & Dikontrakkan Rmh di Komp. P&K Jl Tala’salapang Lt 2 T90 Baru. Hub 868467, 08124180395 DIJUAL RUMAH derah Borong Raya, Komp. Mitra Mas Indah, harga Rp 450 jt. Hub 081317690069

RESKY LAUNDRY mnrm cucian kiloan Rp3000/kg, gratis antar jemput, Jl Mappaoddang No 113 smpg Wisma Latobang. 082147974960, 082189813456 LAUNDRY KHUSUS Boneka & Bed Cover, loundry 5 Boneka gratis 1. Hub Heriyanti, BTP Blok E No103. 085299414860, 0411-2884001 RAJA LOUNDRY spesialis antar jemput. Hub 2095585, 2528000, 082194918000 DIRGA LOUNDRY harga 6000/kg (bersih-harum-rapi) mlyn loundry u/ kost2, rmh tangga, hotel dll. Gratis antar jemput. Hub 5017899, 085232890865

RUMAH DIKONTRAKKAN Jl Rinjani No 5 Perumahan Bukit Baruga Antang, lengkap perabot, 1 thn Rp25jt, 5 thn Rp150jt. Berminat Hub 04115028099, 085398891724 DIJUAL RUMAH : 2 lt. 8 Kmr Tidur, 4Kmr Mandi, uk 12X23 M2. Jl. AP. Pettarani 3 Masale 2 nmr 5 Hrg 750 jt. Nego. 081342419047

JUAL RUMAH Villa Permata Dg Tata 2, type 60 hrg 345, type 70 hrg 389. Hub Alany 085399801975 DIPASARKAN PERUMAHAN berkonsep kwsn lks strategis, 10 mnt dr kmps UNHAS, 15 mnt dr bandara, hrg mlai 100jt (uang muka ringan) Hub 081241552227

KIKI LOUNDRY Cuci kiloan, Rp5000/kg. Discount 5% 5 kg keatas, antar jemput. Hub Jl Meranti No 209. Tlp 04112887928

DIJUAL RUMAH Jl Abd Dg Sirua No. 3 Poros 10X15/ 5X15, Sertifikat. Hub 5700699, 085343831523

MINASA UPA LOUNDRY cuci expres u/ kiloan hrg Rp4000/kg, antar jemput gratis (1 hari selesai) Hub BTN Minasa Upa Blok C2 No8 Tlp. 085298274257, 085255870012

JUAL TANAH pinggir jln bypass Mamminasata belkg BTP, hrg 20Jt, SHM, cocok u/ Ruko, Ktr, perumahan. (msk dlm mstr plan kota baru) Hub 2071028, 081242519927

DIJUAL MOBIL Metik Swift ST tahun 2008, warna putih, pelek racing & mulus. Harga 140juta Hub. 04112343697 (Bungko)

TELAH HADIR NEW AVANZA Vello Z thn 2012 info & pemesanan Hub 081242374299, 087842124999, 2459633 (none) Haji Kalla

JUAL CEPAT rumah Citra Land ukuran 10X20X2, 5 lt, dekat Mall Carreefour. Berminat Hub 04115030788

JUAL KIA CARENS 2 mulus tahun 2004 harga nego, warna silver. Hub 085395613113

RUMAH DIJUAL PT. Ekopri Perumah-an Type 30, 45, 60, 70 harga mulai Rp 95-350 Jt. Lokasi Jl Dg Tata Raya Tanjung Bunga Hub. 2632452, 085292274390

READY STOCK Xenia all type DP ringan & angsuran ringan. Hub 2679684, 081355309994 (A Megawati, Sales Astra Daihatsu)

RUKO DIJUAL Jl. Kapasa Raya (dpn Alfa Midi) Lokasi Kima 2LT Uk 250X15. 082193636274

DIJUAL TANAH Kosong SHM No 11 Lawolatu Kolaka Utara. Hub. 082187583333

JUAL RUKO Abdesir No 256 8,5X16,50X2 lantai Hrg 590jt & Ruko Jl Veteran Utara lr 99/3 5X18X2 lantai Hrg 790jt. Hub 08124230237, 04115751666 JUAL RUKO baru Jl metro T. Bunga ukuran tanah 5X32, Lb 200 M2 lagi diskon 10% Harga 900 Jt, SHM. Hub 2588883

CV. KAP mngrjkan rangka atap baja ringan & plafond gypsun, mnrmdesign rmh, ktr dll. Exterior & interior & RAB. 081354734783, 085242369298

DIKONTRAKKAN RUKO Uk 5X23, 2 lt. Jl Perintis Kemerdekaan Km9 dpn mall M-Tos. Hub. 081342369999

CV INA PERSADA mengerjakan desain rmh, interior, reklame, partisi, renovasi rmh. Hub 085215334179, 085237722427, 0411-5044423

DIJUAL CPT ruko 2 lt, Jl kakatua No 30B Hub. 04112503147, 085213973386

CV. YOHASA PRIMA trima pasamngatap, plafon

DIJUAL CEPAT MOBIL Suzuki Futura Pick Up 1.5 Cargo Box warna biru orisinil sangat mulus thn 09 tgn pertama. Berminat Hub. 081241711599

DIJUAL CEPAT Rumah baru di Perum BPH (JL S. Alauddin) type 60, 6X20 harga 475 jt, type 100 lt 2 (8X20) hrga Rp750 Jt. Hub 9717182, 081241792543.

DIPASARKAN RUKO SUDIANG 5X20X2lt 675 Jt strategis, parkir luas. Hub. 0411-2520986, 081343861670

TUKANG DONGKRAK rumah u/ rumah panggung

TONYAMANG CATERING service mlyni psnan menu buka puasa, prasmanan, pernikahan, aqiqah, nasi dos, snack dll. Klpa Tiga No 29. 439455, 839304, 2520285, 081342057645

DEALER RESMI MITSUBISHI MAKASSAR type Pajero Sport, Strada Triton, Lancer, Fuso, Colt Diesel, L 300 & T 120 ss Dp 7 jt. Hub 08124112301 (Imran)

DIJUAL TANAH Kebun 2 ha di Desa Paccellekang Kec. Pattalassang Kab Gowa, harga 75rb/m (nego). Hub. 081355760909

PENGALAMAN MENANGANI RAYAP Arima, Pest Control, 3 thn survey gratis & garansi. Hub 879000, 5302100, 081342400069

ABSOLUT CATERING mlyni pst penkhan, arisan, pengajian, rantangan rmh tangga/mahasiswa. Hub Ibu Niar Gerhana Alauddin G.9. 0411869319, 085242420888, 9102377

DIJUAL CEPAT Rumah Komp Graha Hasirah Permai Blk G No 9 Jl Emy Saelan 3 Lt 112 M2, LB 45 M2. Hub 081241144555

DIOVER KONTRAKKAN Ruko murah Jl Abd Dg Sirua No 205/Anda butuh dana tunai. Hub 20422797, 081339244941

JASA RENOVASI atap baja ringan, plafond, partisi, cat, keramik, batu alam, plat bcr, instalasi air, listrik dll. Hub 081338222768 (garansi)

SEKAR CATERING mnrm pesanan acara perkawinan, aqiqah, ultah, syukuran, seminar, nasi dos dll. Hub Jl BTN Minasa Upa Blk L9 No 13 Tlp. 860174, 081241212442

DIJUAL RUMAH Daerah Maros type 36 sudut. Hub 085399181305, (0411)881719, 081355703566

DIJUAL CEPAT TANAH lokasi Jl Borong Raya luas 484 m2 berminat Hub. 081242995554, 081355537558 (TP)

DIJUAL TANAH Kosong SHM No 11 Lawolatu Kolaka Utara.Hub. 082187583333

PUJA CATERING trima psnan acara perkawinan, aqiqah, ultah, syukuran, seminar, naso dos, snack & jajanan pasar. Jl Sultan Alauddin Komp Bosowa Indah Blk R No1 Hp. 0811441502, 5050627, 887574

FORD RANGER Double Cabin XLT Turbo Intercooler 2004 Full Variasi, Hrg nego. Hub 5018898, 081342259333 TP

DIJUAL CEPAT tanah seluas 2300m2, lokasi jl Urip Sumoharjo Mks. Berminat Hub 085399062257 JUAL CEPAT tanah lokasi poros bajeng (TKLR) luas 2000m2, SHM, cocok u/ ruko, pjg 50X40mtr harga Rp 875jt (Nego). Hub 081242167477

CATERING AYU LESTARI mlyn resepsi ultah, meeting, msakan daerah/nasional, sw alat ctering, jr msk, bs daerah, murah & memuaskan, pasti. Jl Ablam No 284. 081241190057

DIJUAL RUMAH : BTP Blok I Type 45 Hub. 085341827239, 0411-5460443 TP.

BEACH LOUNDRY Solusi Anda, melayani Eksclisive, dry clean dan koloan 3 hari jadi 2 hari, 1 hari jadi. Hub. 437282, 9305065, 5719075

RAYHAN LOUNDRY cuci, kering, setrika, harum Rp5000. /Kg. Jl Serigala V No. 13. Tlp. 853417, 081230105451

FALAMBOYAN CATERING mlyn rumah tangga, ktr, gudang, pabrik & nasi dos. 857534, 085247137579

JUAL 5 PETAK RUKO Baru, Strategis dpn SKI Uk 4,5X26 2lt, 2kt, 2km, Jl Baji Gau. Hub. 04115050908

KOST BULANAN Rp300rb s/d Rp500rb, WC, KM,

DELAER RESMI NISSAN Ready Stock Grand Livina, X-Gear, Nissan Juke, F-Navara, Serena DP 10% Hub (0411-5621619-081355156360) JUAL MOBIL MAZDA RX-8 Thn 2009 Akhir. Hub 081355427692 JUAL DUMP TRUCK Nissan PK 215, 6 roda tahun 2006. Hub. 081355427692 READY STOCK Xenia, Terios, Luxio, Granmax, MB, Dp rendah, Angs. ringan & proses cpt, mnrm psnan luar kota+hadiah motor. Hub 5407772, 081242139777 (Saldy) MINAT BELI MOBIL suzuki dealer resmi pusat Jl Gunung Latimojong No 96 Hub (0411) 5214607, 081241007921 (Fitrah) unit ready + variasi DIJUAL MOBIL TERIOS type TX. Hub. 081342461199

SHOW ROOM INDOMOBIL jual beli & tukar tambah baru /bekas. Cash & Credit. Jl Veteran Selatan No 178. 854481, 833737 JUAL BELI MOBIL BEKAS Jl Sech Yusuf I No 64. 5098859, 081342277727 SHOW ROOM ROYAL MOBIL jual beli bekas & tukar tambah Jl Veteran Selatan No 262. 870713 SHOW ROOM MOBIL ADI JAYA MOTOR jual beli bekas & tukar tambah Jl Veteran Utara No 402. 5702727 DEALER RESMI NISSAN Grand Livina, X-Gear, March & X-Trail, pros cpt+dis+bonu+kaca film, Dp hanya 10%. Hub 5707073, 081244785544 (Ady)

DIJUAL CEPAT BENTOR warna merah, motornya Astrea Star. Berminat Hub. 081241711599 YAMAHA SERAM ABADI MOTOR Penjualan cash dan credit motor type Yamaha, dll. Hub. Muh Bilal Tlp. 081241277299, 04115300357 CAHAYA PANGKEP dealer motor bks berkualitas, tukar tambah sgl merek. Butuh Dana Cepat. Hub Hp. 081343992333, 04115090421 Jl Veteran Utara No 283 Makassar DILA MOTOR kredit motor khusus type Honda, DP cuma 500 rb, Honda Blade ABS Revo CW/ABS-SpokeBeat matic Garansi mesin, dijamin orisinil. Hub. 5724675 BLN PROMO blade, Revo abs spoke/CW, Dp 500 Rb anda dpt mtor Plus HP Nokia, garansi mesin 3 bln+ oli 2X. Hub Valdemar Motor Tlp 5441955, 5477988, 857575 Jl Vetsel 3861 FIF UMC stok

AINUN RENT CAR mlyni mobil Avanza, Xenia, erios, X-Over & pick up dll. Hub Jl Rappocini Raua Tlp. 5619940, 081236784488 OTO KANJA RENTAL all new avanza dlm/luar kota sewakan perhr/bln/thn. Hub 08194120511, 08194110511 GIBRAN RENTAL mnywkan Xenia, Avanza, Innova, Terios, X-Over, Pick-Up, Jl. Mappanyukki No. 119 Mks. 0811461097 LEO RENTAL Harga murah, antar jemput ke mana & kapan saja. Hub 5057535, 085344176248

MAKASSAR AQUATIC Suplier kbthn depot amui, pesangan, dlm & luar kota mksr, Hrg mlai 15 jt dst, bisnis teh gelas pake gerobak. Hub. 5066010, 881888

PROMO ZAFIRAH u/pngntin adat Bugis-Mks, seloyor, Jawa, 1X gnti bj pengtin +1 psg bj pengapit+perawatan pranikah+50 buah souvenir, hanya 1 jt. Hub 08124248403 SALON WENDY mlyn prwtn rambut, badan, body, spa, V-ratus, pedicure, medicure, sauna family spa, refleksi kk, tbh & treatment. Jl Psr Ikan No 3. 5025599 NIA SALON mlyn smoothing, facial, hair spa, message (lulur), reflexi, blcng bdn, catok, rebodng, mskr bdn, gntg rmbt, creambath, catok. Jl Serigala V No.15 (Cr. Karyawan) 082192873043 SABUN BERAS THAILAND lulur banci Thailand asli Rp230/lsn (free antar) masker lumpur & gold. 0811422010 DIJUAL/OPER SALON + alat-alat + Produk. Hubungi : 085256659330

DIJUAL GENSET BEKAS Merk CATERPILLAR dg berbagai kapasitas dari 100-1800 kVA Hubungi: Donny 0812 917 9564 Kondisi 90 % bagus (syafrudin@sewatama.com) JUAL MESIN FOTO COPY IR 6570 Rp 18jt (TG), IR 4570, 6000, 6020, NP 6050, 6551 (Garansi) & jual spare part, toner mrh Rp 72500. Hub Tk. Alif Karya Jl Abd Dg Sirua Tlp. 2004567, 085242767676 JUAL MESIN photo copy baru & recondisi warna hitam putih Hub. 08124144577, 081356565577, 493894

RADIO MAPAN MANDIRI Menyiarkan Berita, Info, Hiburan, musik, Advertise/Iklan. Hub. Ruang Pola Kantor Bupati Kepulauan Selayar, Lantai 2. Jl. Jend. Ahmad Yani No 1. Benteng Kab Kep Selayar. Radiona Tu Tanadoang

JITU AHLI SUMUR BOR kerja tanpa bkr, Wc bu ntu, wastafel, pipa, salurn air, kuras sumur, garansi. Hub 082190253310, 04115234775

42 RENT melayani Avanza, Honda Jazz, Yaris, Innova, Fortuner dll. Hub Jl Toddopuli Raya Timur No 2 Mks 082188947222, 085395582288, 2452222

RAJA LANCAR mengatasi WC buntu tanpa bongkar got, westafel, full saluran got/air, kuras sumur dll. Hub 2048381, 085397720028

AKBAR JAYA RENTAL mlyni Pajero Sport, Fortuner, X-Trail, Innova, Avanza, Xenia dll (hrg damai). Hub 2607000, 08124271485, 085298327688

AHLI WC mengerjakan tanpa bongkar, WC buntu, Westafel, saluran air. Hub 081355951966, (0411) 2057766

KEMBAR RENT mlyni rental mbl Innova, Avanza & Xenia Hub Jl Haji Kalla No. 57 Tlp. 081242782929, 082187632829 EMIRAH RENT Xenia, Avanza, dll. Hub 2823114, 085696441275, Harga 150 perhari CAHAYA RENT sewa bulanan/harian harga murah nego. Hub. (0411) 2662605 UD OTOTA menywkan Alphard, Fortuner, Honda civic, Innova, Avanza, Xenia, Strada, APV, Yaris, Triton, Box, Bus Wisata. Tlp. 5091657, 08355386444

JUAL CEPAT MOBIL Hyundai Accent thn 1997, sangat mulus & orisinil, berminat Hub 085298834444 DIJUAL CEPAT mobil Mitsibishi Colt L-300 thn 84, 30 Jt Nego. Hub 2393123

200 RIBUAN/24 jam Rental, Xenia 09 serta ada Alvard, BMW, dll. Hub. M3. 5731770, 5323923

DIJUAL MOBIL Sedan Ford Laser thn 1995. Hubungi:HP 088242196410

AVANZA RENTAL Mobil baru+sopir, pelyanan prima Hrg Murah Hari/minggu/bln/thn. Hub Jl Sunu Raya Komp UNHAS Blok D No 17. 453527, 2544600, 2928200

BURSA MOBIL BEKAS Chevrolet Captiva bensin thn

PEMASANGAN DEPOT AIR MINUM sistem UV & RO harga minmal 15 jt. Hub 085255986818 (Garansi)

FITRAH RENT CAR Xenia, Avanza, Innova, dll, perhari minggu/bln (mbl baru+sopir/tanpa sopir) murah/nego. Hub 081242661971, 5353357

PUTRA PRATAMA RENT Avanza, Xenia, APV, Jazz, dll. sewa harian & bulanan dgn sopir/lps kunci. hub 2966650, 5770470 Mks

JUAL CEPAT Mobil Toyota Kijang LGX thn 2000, AC central, warna merah metalik, harga Rp120jt, Berminat Hub 081355252590

MENERIMA PEMASANGAN depot air isi ulang, harga mulai dr 8jt, 14jt, 16jt, 20jt, 35jt. Hub. 082190664455 (P’Rusman)

AH MURAH RENT 150rb/hr Avanza, Yaris, Grand Livina. Hub Nita 5207190, 877888, 085255046520, 08884250508

HERO mengerjakan sumur bor/baru, WC, memasang alat penjernih dibawah sumur biasa. Hub 04113792855, 081242022494

IRAMASUKA TRAVEL mlyn ticketing online garuda, pelni, tiap hari, pkt tour ke Tana Toraja - Car/Bus rental dll. 085341264090 HAKATA (TOURS & TRAVEL) Tiket Pesawat Domestik/ Internasional, Hotel Domestik/Intrnsl, Rent Car & Tour Domestik. Hub Jl Penghibur No 83 (Pantai Losari) Tlp. 3634646 MATAHARI TRAVEL melayani penjualan tiket pesawat alamat Jl Andi Torno No 52 SMS 082193398080, Telp. 0411-850514 Email ym travel.matahari@yahoo.com. TRAVEL BINA SEJAHTERA Agen prjlanan wisat, mlyn Tiket kpal Pelni, kpal wisatakhs kpl laut. Hub. Jl Vet. Sel 155 A/2. Tlp. 870375. Komp. RK. Vet Sel. Permai TIFA TRAVEL Tour Operation & Travel Service Hub Jl Adiyaksa Baru No 23. Fakhi 5053527 Tlp 420612420611-5047288-5061326 Mks.


18

SENIN 23 April 2012


19

SENIN, 23 April 2012

Kopertis IX Gerak Jalan Santai Rayakan Hardiknas 2012 MAKASSAR, Upeks-- Sivitas akademika kampus Perguruan Tinggi Swasta (PTS) di wilayah kerja Kopertis IX Sulawesi Makassar bakal meramaikan acara jalan santai yang akan digelar Kopertis, Minggu, (29/4) mendatang. Gerak jalan santai ini merupakan rangkaian peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2012. Koordinator Kopertis Wilayah IX Sulawesi, Prof Dr H Muhammad Basri Wello MA, mengatakan, gerak jalan ini akan diikuti mahasiswa, dosen, dan lingkup pegawai Kopertis IX. Kata dia, tahun ini, Universitas 45 menjadi tuan rumah pelaksanaan Hardiknas. Ini

dilaksanakan secara bergiliran setiap kampus PTS yang ada di Makassar. Tahun sebelumnya, Universitas Islam Makassar (UIM), STIE YPUP, Universitas Indonesia Timur, Universitas Satria Makassar telah menjadi panitia pelaksana. “Puncak perayaan Hardiknas ditandai upacara bendera, 2 Mei mendatang, di halaman kampus Universitas 45. Peserta upacara diwajibkan para dosen Kopertis yang terdiri dari Dosen Kopertis Diperbantukan (DPK) serta dosen yayasan terutama yang sudah mendapat tunjangan sertifikasi dosen,” ujarnya. Ketua Panitia Pelaksana Hardiknas Kopertis IX Sulawesi,

Dr Ir Umar Mansur MT, menuturkan, gerak jalan santai bakal diikuti ribuan sivitas akademika. Kemungkian ada kampus PTS peserta dari luar Makassar yang berminat ikut dalam acara rutin tahunan tersebut. Pembantu Rektor I Universitas ‘45’ ini, menuturkan, rute jalan santai ini start dari kampus Universitas ‘45’, Jl Urif Sumihardjo, Jl AP Pettarani, Jl Abd Dg Sirua, Jl Racing Centre, dan masuk ke Jl Urif Sumihardjo. “Peserta lomba akan dinilai dan disediakan hadiah menarik. Selain jalan santai dirangkaikan pula dengan lomba menyanyi antar kampus serta lomba poco-poco missal,” paparnya. (mg03/yok/D)

BAN PT Asesmen Magister TK UMI MAKASSAR, Upeks-- Tim Visitasi Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BANPT), Prof Dr Ir Moh Nasikin M Eng dari Universitas Indonesia (UI) dan Dr Ir Sanggono Adisasmito dari Institut Teknologi Bandung (ITB) melakukan Asesmen Lapangan Program Studi Magister Teknik Kimia (TK) Program Pascasarjana (PPs) UMI, Jl Urip Sumoharjo Makassar, baru-baru ini. Wakil Rektor IV Prof, Dr Ir H Abdul Makhsud DEA, mengatakan, program magister TK UMI mempunyai visi mewujudkan magister teknik kimia profesional dan amanah yang memiliki daya saing regional, nasional dan global dalam mengelola sumber daya alam. Sehingga alumni yang dihasilkan memiliki kecerdasan inteketual dan kecerdasan spiritual, inovatif dan kreatif dalam mengelola sumber daya alam, tidak merusak lingkungan dan dapat mengelola sumberdaya alam ini secara Islami, untuk kemaslahatan ummat. “ Kehadiran tim as es or BAN PT UMI merupakan hal positif untuk menentukan status akreditasinya, dan ini diharapkan dengan adanya

status terakreditasi nantinya maka Program Magister Teknik Kimia ini peminatnya akan semakin banyak, apalagi Program Magister Teknik Kimia ini satu-satunya yang ada di luar Pulau Jawa,” jelasnya. Tim Asesor BAN PT, Dr Ir Sanggono Adisasmito, mengatakan, kehadiran untuk melakukan asesmen lapangan dengan melengkapi dokuman yang masih kurang, sekaligus melakukan verifikasi. “Kami memahami masyarakat daerah ini bertumpu dan menaruh harapan besar terhadap Program Studi Magister Teknik Kimia Pascasarjana UMI, karena satu-satunya di luar Pulau Jawa, dan UMI merupakan perguruan tinggi yang memiliki ciri khas ke-Islaman,” jelasnya. Tim visitasi BAN PT melakukan asesmen lapangan, dengan melakukan wawancara dengan pimpinan pascasarjana, pengelola Prodi Magister Teknik Kimia, dosen, mahasiswa dan alumni. Dan melakukan peninjauan lapangan melihat ruang kuliah, perpustakaan dan laboratorium didampingi Wakil Rektor IV UMI Prof Dr Ir H Abdul Makhsud DEA, Direktur Program Pascasarjana UMI Prof

Dr H Basri Modding SE MSi, Ketua Program Studi Magister Teknik Kimia, Dr Andi Aladin MT. (mg03/yok/C)

Opik/upeks

TINJAU UN. Gubernur Sulawesi Selatan Syahrul Yasin Limpo, saat meninjau Ujian Nasional (UN), di SMA Katholik Rajawali, belum lama ini.

Mahasiswa STIK Tamalatea KKLP di Wajo Akbid Ujian Kompetensi Metode Osce MAKASSAR, Upeks-- Sebanyak 110 mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIK) Tamalatea Makassar ikut program Kuliah Kerja Lapangan (KKLP) di Kecamatan Pammana, Kabupaten Wajo. Pelaksanaan KKLP yang dilaksanakan selam dua bulan April hingga Mei 2012 ini adalah kegiatan wajib yang harus dilaksanakan. Hal ini juga menjadi prasyarat mahasiswa dalam menyelesaikan studinya untuk menjadi sarjana. Supervisi KKLP STIK Tamalatea 2012, Idris SKM M Kes, mengatakan, kehadiran mahasiswa dengan studi S1 Kesehatan Masyararakat ini, diharapkan dapat memberikan manfaat, khususnya dalam bidang penyuluhan kesehatan. “Sejumlah program kerja yang akan direalisasikan termasuk melakukan penyuluhan penyadaran tentang kesehatan lingkungan dan hidup sehat, membina posyandu dan apotik hidup yang sudah ada sejak dari dulu,” jelas Idris, yang juga Pembantu Ketua III STIK Tamalatea Makasar. Menurutnya, sebelum pelaksanaan

KKLP, mahasiswa mendapatkan pembekalan pengenalan masalah-masalah kesehatan masyarakat, mencarikan solusi terhadap masalah tersebut. Selain itu, peserta KKLP juga diajarkan tehnik mengumpulkan dan menulis laporan. Setelah merampungkan KKLP, mahasiswa akan ditarik masuk kampus dan diwajibkan menulis laporan hasil KKLP kemudian diseminarkan di kampus, tandas kandidat doktor sosiologi kesehatan PPs Universitas Negeri Makassar ini. “Pelaksanaan KKLP secara rutin dilaksanakan setiap tahun. Program ini merupakan syarat wajib sebelum mahasiswa menulis skripsi dan maju dalam ujian meja. Lokasi KKLP menyebar pada beberapa tempat di wilayah Sulawesi Selatan,” ujarnya. Selama berada di lokasi, mahasiswa didampingi dosen pembimbing di antaranya, dr Nila, Andi Asrina, Andi Nurhayati, Ridwan Idris, Lasnada dan beberapa dosen lainnya, kata mantan Kepala Puskesmas Simbang Maros ini. (Mg03/yok/C)

MAKASSAR, Upeks-- Sebanyak 48 mahasiswi Akademi Kebidanan (Akbid) Muhammadiyah Makassar mengikuti ujian kompetensi di kampus Akbid Muhammadiyah, Jumat (20/4). Mahasiswi yang mengikuti ujian kompetensi diikuti oleh mahasiswi semester II, IV dan VI. Direktur Akbid Muhammadiyah, Hj Muzdalifah Mannan SKM MKes mengatakan, kegiatan ini merupakan langkah untuk keefektifan uji coba ujian tahap dengan sistem objektif struktur clinical examenation (Osce). Sebelumnya telah dilakukan ujian tahap dalam bentuk laboratorium dan klinik. Ujian Kompetensi pada dasarnya mulai digunakan pada tahun 2012 meskipun masih dalam bentuk uji kasus, namun mahasiswa tetap harus mempersiapkan diri, ujian kompetensi nantinya disusun dengan bentuk soal kasus dan praktik Osce. “ Tujuan kegiatan ini adalah mempersiapkan mahasiswa untuk mengikuti uji kompetensi. Semua

mahasiswa yang mengikuti uji kompetensi disertakan Surat Tanda Register (STR), STR ini berfungsi untuk menerbitkan surat izin bidan, melalui surat izin bidan ini mahasiswa tersebut baru bisa melamar kerja. Ujian kompetensi ini kemungkinan besar bisa tidak meluluskan mahasiswa,” katanya. Sementara itu, Dosen Akbid Muhammadiyah, Erni SKm mengatakan, metode Osce menjadi salah satu metode yang akan dilakukan dalam ujian kompetensi. Ujian tahap I dilakukan keterangan dasar praktik klinik, tahap II visiologi atau kelahiran normal, tahap III patologi atau kelahiran tidak normal. Mahasiswa di sini akan diuji mulai dasar hingga kehamilan nifas, bayi, dan normal. “Ini salah satu upaya Meminimalkan mahasiswa tidak lulus dalam ujian kompetensi. Ujian ini dilakukan sebelum mahasiswa melaksanakan wisuda. Ujian kompetensi bertaraf nasional dan berlaku nasional,” katanya. (mg06/yok/C)


20

Advertorial

senin 23 April 2012


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.