kelas09_ips_ratna-thomas-sedono-seno-djoko

Page 92

Bab 2 - Usaha Mempertahankan Kemerdekaan 28. Pada tanggal 5 April 1950, RIS hanya tinggal tiga negara bagian, yakni ... . a. RI, NST, dan Negara Pasundan b. RI, NIT, dan NST c. RI, NIT, dan Negara Madura d. NIT, NST, dan Negara Sumatera Selatan 29. Rancangan Undang-Undang Dasar Sementara Negara Kesatuan Republik Indonesia disah-kan pada tanggal ... . a. 11 Agustus 1950 b. 12 Agustus 1950 c. 13 Agustus 1950 d. 14 Agustus 1950 30. APRA yang dipimpin oleh Westerling mengadakan pemberontakan dengan melakukan pembunuhan besar-besaran di daerah ... . a. Bandung Selatan b. Blitar c. Sulawesi Selatan d. Sumatera Selatan 31. Gerombolan APRA menyerang kota Bandung pada tanggal ... . a. 21 Januari 1950 b. 22 Januari 1950 c. 23 Januari 1950 d. 24 Januari 1950 32. Pemberontakan Andi Azis di Ujung Pandang selain mendapat bantuan dari Belanda juga dibantu oleh ... . a. Sultan Hamid I b. Sultan Hamid II c. A.Y. Mokoginta d. Alex Kawilarang 33. Andi Azis menyerahkan diri kepada pemerintah pada bulan ... . a. Januari 1950 b. Februari 1950 c. Maret 1950 d. April 1950

Black 81 Cyan

34. Republik Maluku Selatan diproklamasikan pada tanggal ... . a. 26 April 1950 b. 25 April 1950 c. 24 April 1950 d. 23 April 1950 35. Pahlawan nasional yang gugur dalam pertempuran merebut Benteng Victoria dari tangan RMS adalah ... . a. Kol. Kawilarang

b. Letkol. Achmad Husein c. Letkol Slamet Riyadi d. Letkol Isdiman 36. Pemerintah Revolusioner Republik Indonesia diproklamirkan pada tanggal ... . a. 10 Februari 1958 b. 15 Februari 1958 c. 15 Januari 1958 d. 10 Januari 1958 37. Daerah yang menyatakan tidak mendukung pemberontakan DI/TII, ialah ... . a. Jawa Barat b. Aceh c. Jawa Timur d. Sulawesi Selatan 38. Gerakan DI/TII di Jawa Tengah tidak terjadi di Kota ... . a. Tegal b. Brebes c. Pemalang d. Kebumen 39. Pilot Amerika Serikat yang membantu pemberontakan Permesta yang pesawatnya ditembak jatuh adalah ... . a. Westerling b. A.L. Pope c. Soumoukil d. Kennedy 40. Letkol D.J. Somba memutuskan hubungan dengan pemerintah pusat dan mendukung PRRI pada tanggal ... . a. 17 Februari 1958 b. 16 Februari 1958 c. 17 Februari 1957 d. 16 Februari 1857 41. Partai yang tidak termasuk empat besar yang memenangkan pemilu 1955 ialah ... . a. Partai Nasional Indonesia (PNI) b. Partai Komunis Indonesia (PKI) c. Nahdatul Ulama (NU) d. Partai Indonesia (Partindo) 42. Dari beberapa kabinet di bawah ini, yang merupakan kabinet setelah berlangsungnya Pemilu I adalah ... . a. Kabinet Wilopo b. Kabinet Ali Sastroamijoyo I c. Kabinet Sukiman d. Kabinet Ali Sastroamijoyo II 43. Maksud Belanda membentuk negara-negara federal di wilayah Indonesia adalah sebagai berikut, kecuali ... .

81


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.