Pedoman Kriteria RS Tingkat Global (World Class Hospital)

Page 15

4. Prosedur profesi dalam identifikasi dan upaya perbaikan/peningkatan kinerja. Agar keempat komponen utama tersebut dapat terlaksana dengan baik dan hasil yang optimum, maka dalam rencana strategisnya ditekankan akan ‘mutu’ dari segi performance dalam ‘inputs’, proses, output/outcome dan impact untuk ketiga bidang komponen (pelayanan, pendidikan dan penelitian) di institusi rumah sakit tersebut. Sudah seyogyanya ketiga bidang komponen (pelayanan, pendidikan dan penelitian) kesehatan/kedokteran terstruktur dengan baik dan diselenggarakan secara simultan serta berkesinambungan melalui suatu sistem dan subsistem yang jelas dan konsisten dalam hal kebijakan ( policy) 43,44, 45,46 dan panduan (manual).

43

Groll R, Baker R, Moss F. Quality improvement research: understanding the science of change in health care – essential for all who want to improve health care and education. Qual Saf Health Care 2002; 11:110-1. 44 Pittilo RM, Morgan G, Fergy S. Developing programme specifications with professional bodies and statutory regulators in health and social care. Qual Assur Education 2000; 8(4):215 -21. 45 Ancarani A, Capaldo G. Manegement of standarised public services: a comprehensive approach to quality assessment. Managing Service Qual 2001;11(5):331-41. 46 Carroll JS, Edmondson AC. Leading organisational learning in health care. Qual Saf Health Care 2002;11:51–6.

15


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.