waspada, selasa 1 November 2011

Page 1

Harga Eceran Rp2.500,-

WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan

Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999)

SELASA, Pon, 1 November 2011/5 Zulhijjah 1432 H

No: 23671 Tahun Ke-65

Terbit 24 Halaman

Waspada/Surya Efendi

net

Gatot Sikapi Serius Harapan Warga Karo

Mahathir: Negara Mayoritas Muslim Tak Belajar Ke Barat

BERASTAGI (Antara): Sejumlah tokoh masyarakat Karo mengharapkan Pemerintah Provinsi Sumatera Utara memperbaiki jalan Medan-Berastagi, karena sangat penting dalam transportasi hasil pertanian di daerah itu. Harapan itu disampaikan perwakilan tokoh masyarakat Karo dalam dialog dan silaturahim dengan Plt Gubernur Sumut Gatot Pujo Nugroho (foto) di Berastagi, Minggu (30/10) malam. Salah seorang tokoh masyarakat, Robert Sinuhaji mengatakan, keberadaan jalan yang tidak baik menyebabkan potensi pariwisata Karo sulit berkembang. Kerusakan jalan tersebut membuat banyak wisatawan enggan menempuh perjalanan ke Berastagi karena cukup melelahkan. Apalagi kerusakan jalan itu menyebabkan waktu tempuh wisatawan menjadi lama.”Dulu, MedanBerastagi hanya sekitar satu jam, sekarang bisa delapan jam,” katanya. Sementara itu, perwakilan petani R Beru Sembiring mengatakan, kondisi jalan yang banyak rusak itu menyebabkan hasil pertanian dari Karo sulit dipasarkan di Kota Medan. “Sekarang, paling cepat dua jam baru bisa sampai di Medan,” katanya. Lanjut ke hal A2 kol. 3

KUALA LUMPUR (Waspada): Mantan Perdana Menteri Malaysia, Mahathir Mohamad (foto), menganjurkan negara-negara yang mayoritas rakyatnya Muslim, tidak lagi mengacu ke negara-negara Barat, yang dia anggap sudah gagal. Mahathir menyarankan agar mencontoh model pembangunan di negara-negara “Timur.” Maksud Mahathir, negara-negara seperti Korea Selatan, Jepang, dan China patut jadi teladan karena terbukti ekonomi mereka sudah maju pesat. Sebaliknya, Eropa dan AS, kini bermasalah dengan utang. “Kini ada banyak masalah di negara-negara Barat. Masalah di Barat adalah mereka telah meminjam terlalu banyak, dan tidak bisa membayarnya. Kita tidak bisa menjadikan negara seperti itu sebagai model,” kata Mahathir seperti dikutip dari Bernama Malaysia. “Bila kita ingin mencontoh atau belajar sesuatu, belajarlah dari mereka yang sukses, bukan dari yang gagal,” lanjut Mahathir saat berpidato di suatu konferensi internasional mengenai keuangan Islam,Minggu(30/10). Mahathir mengingatkan, ekonomi negara-negara Timur kini menjadi contoh keberhasilan mereka dalam menata pembangunan.

Lanjut ke hal A2 kol. 1

net

DANICA May Camacho asal Fillipina, manusia ke 7 miliar.

3 Negara Akui Bayi Ke 7 M Pasca Reformasi, Program KB Hancur MEDAN (Waspada): Jumlah penduduk Indonesia sudah mencapai 241.452.952 jiwa. Hal ini menempatkan Indonesia berada di urutan keempat dalam daftar negara dengan jumlah penduduk terbanyak setelah China (1.298.847.624), India (1.065.070.607) dan Amerika Serikat (293.027.571). Padahal, di tahun 1980-an Indonesia dikenal dunia karena keberhasilan menjalankan program KB. Bahkan, beberapa negara seperti Thailand, Taiwan dan Vietnam belajar program KB dari Indonesia. Kini situasi terbalik, Indonesia malah harus menyontoh keberhasilan program KB di negara-negara tersebut.

Lanjut ke hal A2 kol. 6

Menko Kesra Minta Pemda Waspadai Banjir Dan Longsor

MANILA, Filipina (Antara/AFP): Tiga negara masing-masing mengakui bayi ke tujuh miliar lahir di negara mereka. Ketiga negara tersebut yaitu, Filipina, India dan Rusia. Demikian AFP memberitakan Senin (31/10). Negara pertama yang mengakui lahirnya bayi ke tujuh miliar yaitu Filipina. Negara itu menyambut lambang “bayi ke tujuh miliar” di bumi, Senin (31/10), setelah bayi itu lahir di tengah sambutan orang yang memenuhi rumah sakit yang dikelola pemerintah. Danica May Camacho dengan berat 2,5 kilogram lahir ke dunia tepat menjelang tengah malam Minggu (30/10),

di tengah ledakan cahaya lampu kamera media di ruang melahirkan di Jose Fabella Memorial Hospital, Manila. “Ia kelihatan cantik,” bisik ibu si bayi, Camille Dalura, saat ia memeluk bayi mungilnya sesaat setelah bayi itu nongol ke dunia. “Saya tak percaya ia adalah bayi ke tujuh miliar,” ia menambahkan. Bayi tersebut adalah anak

kedua bagi Dalura dan pasangannya, Florante Camacho, yang berdiri tenang di satu sudut. Ia mengenakan pakaian rumah sakit berwarna putih, sementara awak televisi dan juru foto bergerombol untuk mengambil gambar putrinya. Orang tua dan bayi mereka ditemui oleh para pejabat PBB di Filipina, yang menghadiahkan bayi tersebut dengan satu kue kecil. Juga ada hadiah dari warga lokal yang menyaksikan kelahirannya, termasuk bea-siswa bagi studi anak itu, dan satu paket keperluan sehari-hari yang memungkinkan orang

tuanya merintis toko umum. Bayi itu juga dijenguk Lorrize Mae Guevarra,12, yang dinobatkan sebagai lambang bayi keenam miliar di dunia pada 1999, dan sekarang belajar di kelas enam. Ia lahir di Sarajevo, Bosnia. “Saya sangat bahagia melihat bayi cantik ini. Saya harap, seperti saya ia akan tumbuh besar dengan sehat dan baik serta dicintai oleh setiap orang,” kata Guevara. Anak itu adalah salah satu dari beberapa orang di banyak negara di seluruh dunia yang dinyatakan secara simbolis sebagai manusia ketujuh miliar. Lanjut ke hal A2 kol. 6

PERANG BATU

PARIS, Prancis (Waspada): Lembaga kebudayaan PBB, Senin(31/10) memutuskan untuk memberikan keanggotaan penuh badan itu kepada Palestina, satu pemungutan suara yang akan mendorong usaha mendapatkan pengakuan sebagai satu negara di PBB. UNESCO merupakan badan pertama PBB, di mana Palestina telah bergabung sebagai anggota penuhnya sejak Presiden Mahmoud Abbas mengajukan permohonan menjadi anggota penuh PBB pada 23 September lalu. Amerika Serikat, Kanada,

Lanjut ke hal A2 kol. 6

BANDA ACEH (Waspada) : Situasi Aceh tetap kondusif meskipun kisruh Pilkada melanda provinsi itu berkaitan dengan sejumlah aksi demo menolak calon independen dan penundaan pelaksanaan Pilkada. Suasana wilayah Banda Aceh, Aceh Besar, dan kabupaten/ kota lain di pantai timur dan selatan serta wilayah tengah tenggara Aceh masih stabil, meski sepekan terakhir ada aksi demonstrasi terkait Pilkada di Kab. Pidie, Aceh Timur dan Aceh Utara. Sementara, kinerja pemerintah provinsi dan pemerintah kabupaten/kota di Aceh tidak terpengaruh aksi-aksi tersebut. Sedangkan, Wakil Bupati Aceh Barat Fudri menyebutkan, aktivitas pemerintahan berjalan baik. “Tidak ada halangan, oke-oke saja,” ungkap Fudri, Senin (31/10) siang. Hal sama disampaikan Usamah El Madny. Humas Pemerintah Aceh ini menyebutkan, aktivitas Pemerintah Aceh dan pemerintah kabupaten/kota di Aceh berlangsung baik.

Lanjut ke hal A2 kol. 6

Waspada/Surya Efendi

RATUSAN mahasiswa USU terlibat tawuran dan saling lempar batu (perang batu) di dalam kampus mereka, Senin (31/10). Bentrokan antar Fakultas Teknik dengan Fakultas Pertanian tersebut mengakibatkan sejumlah mahasiswa luka terkena lemparan batu dan 2 sepedamotor dibakar.

Mahasiswa USU Bentrok Dua Sepedamotor Dibakar MEDAN (Waspada): Dua kelompok mahasiswa USU, masing-masing dari Fak. Pertanian dan Fak. Teknik bentrok di lokasi Pintu III Kampus USU Medan, Senin (31/10). Dalam kasus itu, tujuh orang mahasiswa luka-luka terkena pukulan dan lemparan batu. Dua sepedamotor dibakar di lokasi itu. Informasi Waspada peroleh di lapangan, peristiwa itu terjadi pukul 11:00, awalnya dipicu pemukulan terhadap seorang mahasiswa Fakultas Pertanian diduga dilakukan mahasiswa Fakultas Teknik, saat akan mengikuti ujian mid semester.

10 Hari Pertama Zulhijjah Oleh: Muhammad Arif Fadhillah Lubis, SHI, MSI

Lanjut ke hal A2 kol. 6

Selesai mengikuti ujian mid smester, beberapa mahasiswa Fak. Teknik mendatangi mahasiswa Fak. Pertanian yang lagi ngumpul. Akibatnya, terjadi pertengkaran di antara mahasiswa itu dan berlanjut perkelahian.Mahasiswa Fak. Teknik yang kalah banyak, mundur ke ruangan fakultas mereka. Namun, mahasiswa Fak. Pertanian melakukan pengejaran sehingga terjadi saling lempar batu di antara dua kelompok mahasiswa itu.

Lanjut ke hal A2 kol. 6

MEDAN (Waspada) : Cuasa di Makkah saat ini masih dalam situasi yang panas, suhunya mencapai 34 derajat Celcius hal ini membuat jamaah calon haji (Calhaj) tetap menjaga stamina dan kesehatan dengan memperbanyak konsumsi buah dan minum air putih. “Banyak juga yang

MAKKAH (Antara): Jamaah calon haji Indonesia yang wafat hingga Senin (31/10) sore, tercatat 89 orang. Mereka terdiri atas 87 orang jamaah haji regular, dua orang haji khusus (ONH plus). Data Sistem Komputerisasi Haji Terpadu (Siskohat) Kementerian Agama di Makkah, Senin (31/ 10), jamaah wafat dari embarkasi SUB (Surabaya) sebanyak 18 orang, embarkasi JKS (Jawa Barat) dan SOC (Solo) masing-masing 13 orang, embarkasi MES (Medan) dan JKG (DKI Jakarta) masing-masing 10 orang, serta embarkasi UPG (Makassar) sembilan orang.

Lanjut ke hal A2 kol. 1

Lanjut ke hal A2 kol. 1

Waspada/Ist

CALHAJ kloter 3, Sari Hayati, Nurhadijah dan Nurbayani menyempatkan diri berpose di Gua Hira’ Jabal Nur.

Cuaca Panas, Calhaj Nikmati Air Zam-zam

suddin di Jakarta, Senin (31/10), menegaskan bahwa selama ia menjabat menggantikan Patrialis Akbar selaku Menteri Hukum dan HAM belum pernah menyetujui surat pembebasan bersyarat kecuali untuk Agus Condro. “Selama menjabat (sebagai Menkumham) saya belum pernah setujui PB (Pembebasan

Lanjut ke hal A2 kol. 3

Jerman dan Belanda memberikan menentang keanggotaan Palestina. Brazil, Rusia, China, India, Afrika Selatan dan Prancis memberikan suara setuju, sementara Inggris dan Italia abstain. Washington tampaknya akan memotong dana kepada UNESCO sehubungan dengan pemungutan suara Palestina tersebut. “Tindakan itu akan menyulitkan kemampuan kami untuk mendukung UNESCO,” kata David T. Killion, dutabesar AS untuk UNESCO, kepada para wartawan setelah pemungutan suara. (m10)

ABG Perkosa Bocah 5 Tahun MEDAN (Waspada): Seorang remaja tanggung berinisial Nov,13, warga Jalan Air Bersih Medan, diamankan Polsek Medan Kota dalam kasus dugaan pemerkosaan terhadap anak usia lima tahun. Tersangka yang bertempat tinggal tidak jauh dari rumah korban, diduga telah menggauli korban beberapakali, sampai kemudian kasus itu terbongkar saat orang tua korban memandikan anaknya pada Senin (31/10) sore. Saat itu korban merasa kesakitan di bagian alat vital, sehingga menimbulkan kecurigaan ibu sang bocah. Saat ditanya, si anak yang masih du-

duk di bangku taman kanakkanak itu mengaku diperkosa oleh Nov, tetangga yang tinggal di depan gang rumahnya. Mendengar pengakuan anaknya, ibu korban berang. Bersama suami dan beberapa kerabat, dia mendatangi kediaman Nov. Semula tersangka tidak mengakui perbuatannya, tetapi setelah didesak serta ancaman hendak di bakar, dia kemudian mengaku. Pengakuan tersangka itu sempat membuat kelurga korban dan beberapa warga marah, tetapi dapat diredam

Lanjut ke hal A2 kol. 6

Ada-ada Saja

89 Jamaah Indonesia Wafat

Al Bayan

“Walfajri, Walayalin ‘Asyri.” “Demi waktu Fajar. Dan malam-malam yang sepuluh.” Demikianlah redaksi dan terjemahan ayat pertama dan kedua dari surah Al-Fajr (89). Ada beberapa riwayat yang menjelaskan maksud sepuluh malam ayat ini, yaitu pertama adalah sepuluh malam bulan Muharram, kedua sepuluh malam bulan Ramadhan dan ketiga sepuluh malam bulan Zulhijjah. Sayyid Qutub dalam Tafsir Fi Zilalil Quran, juga mengutarakan ketiga pendapat tersebut. Adapun Imam Ibnu Rajab Al-Hanbali dalam Kitab Latha’iful Ma’arif berkata, “Malam-malam yang sepuluh yaitu sepuluh hari

JAKARTA (Antara): Keputusan Kementerian Hukum dan HAM memperketat pemberian remisi bagi para koruptor membuat mantan Kepala Beppenas Paskah Suzetta, narapidana kasus suap pemenangan Miranda Goeltom sebagai Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia periode 2004, batal menikmati udara bebas. Menteri Hukum dan HAM (Menkumham), Amir Syam-

UNESCO Akui Palestina

JAKARTA (Antara): Menteri Koordinator bidang Kesejahteraan Rakyat Agung Laksono meminta jajaran pemerintah daerah di seluruh Indonesia untuk mewaspadai bencana banjir dan tanah longsor di wilayahnya menyusul telah tibanya musim penghujan. “Pemerintah daerah harus mewaspadai terjadinya bencana banjir dan tanah longsor,” kata Menteri Koordinator bidang Kesejahteraan Rakyat (Menko Kesra) Agung Laksono di Jakarta, Senin (31/10). Agung menjelaskan, pada musim penghujan biasanya terjadi sejumlah bencana banjir atau tanah longsor di sejumlah daerah di tanah air. “Ini berlaku untuk semua daerah di Indonesia khususnya beberapa wilayah di Pulau Sumatera yang selama ini kerap mengalami banjir dan juga wilayah lainnya,” kata Agung.

Kisruh Pilkada, Aceh Kondusif

Paskah Tak Peroleh Pembebasan Bersyarat

Blue Eyes Jimat Orang Turki

Waspada/Hamdani

KETUA STIK-P Medan Hj Ida Tumengkol BComm MHum (2 kanan), menyalami salah satu lulusan sarjana Angkatan ke-20 Tahun Akademik 2010/2011 David Swayana di Convention Hall Garuda Plaza Hotel, Medan, Senin (31/10).

Ungkap Kebenaran, Jurnalis Hadapi Risiko

TAK HANYA orang Indonesia yang percaya jimat. Di Turki, yang warganya banyak beragama Islam, ternyata jimat masih dikuasai. Konon, untuk mengusir roh jahat. Begitulah, dalam satu perjalanan wisatawan Indonesia di negara kawasan Timur Tengah itu, banyak orang

Lanjut ke hal A2 kol. 1

Serampang

STIK-P Wisuda Sarjana Di Tengah Keistimewaannya MEDAN (Waspada): Untuk mengungkap suatu kebenaran, banyak risiko yang harus dihadapi para jurnalis. Risiko dimaksud berupa penganiayaan, penculikan bahkan pembunuhan terhadap seorang jurnalis. Lanjut ke hal A2 kol. 2

- Lempar batu sembunyi tangan - He...he...he...


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.