Kelas 2 - Ilmu Pengetahuan Alam - Syaeful

Page 44

ayo perhatikan hewan berikut

Sumber: iptek.apjii.or.id

Sumber: www.epa.qld.gov.au

apakah nama hewan di atas samakah tempat hidupnya ikan mujair dan ikan hiu adalah hewan yang hidup di air ikan mujair hidupnya di air tawar seperti di kolam sungai atau danau adapun ikan hiu hidupnya di laut sebutkanlah hewan lain yang hidup di kolam sebutkan juga hewan lain yang hidup di laut apakah nama hewan pada gambar di samping hewan tersebut adalah kepiting kepiting merupakan hewan yang dapat hidup di air dan di darat adakah hewan lain yang hidup di darat dan di air

Sumber: CD Image

hewan yang hidup di darat dan di air disebut hewan amfibi

tempat hidup makhluk hidup

37


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.