RP1_30122011

Page 1

REDAKSI TELP EXT FAX

: (0711) 361638 : 815 : (0711) 362452

ONLINE Iklan : (EXT 805) Sirkulasi : (EXT 803) Berlangganan : 816

Radar Palembang

JUMAT 30 DESEMBER 2011

Harian Bisnis

INSPIRASI BISNIS MASYARAKAT SUMSEL

TERBIT 16 HALAMAN harga eceran Rp 3.000

www.radarpalembang.biz

Sumsel No 2 Terkorup PALEMBANG, RP – Sebagai provinsi besar dengan jumlah penduduk tinggi, Sumsel ternyata menjadi salah satu daerah yang paling banyak melakukan korupsi. Malah, di Pulau Sumatera provinsi ini menjadi wilayah nomor dua terkorup setelah Sumatera Utara. Berdasarkan data yang dihimpun ICW, Provinsi Sumatera Selatan adalah provinsi korupsi terbesar untuk wilayah Sumatera, Sumsel berada di urutan ke dua berdasarkan laporan masyarakat ke KPK. Sepanjang 2004 – 2010, ter-

KOTA PALING BANYAK LAKUKAN KORUPSI 1. Denpasar 2. Tegal 3. Surakarta 4. Yogyakarta 5. Manokwari 6. Gorontalo 7. Tasikmalaya 8. Balikpapan 9. Kediri 10. Lhok Seumawe 11. Sampit 12. Tanggerang 13. Mataram 14. Manado 15. Ambon 16. Banjarmasin

catat ada 2.047 laporan kasus korupsi. Sedangkan untuk tahun 2011, ada 117 kasus yang masuk ke KPK. Hal ini diungkapkan oleh Anggota Badan Pekerja ICW Emerson Yuntho paada jumpa pers, kemarin (29/12) di kantor LBH Pers Palembang. Menurutnya, Sumsel termasuk provinsi yang terbanyak koruptornya. Malah, di Indonesia Sumsel berada pada urutan ke enam. Dan ini berdasarkan hasil survei yang dilakukan ICW. Juga berdasarkan data-data yang diambil dari Komisi Pemberantasan

17. Kendari 18. Sibolga 19. Palu 20. Padang 21. Purwokerto 22. Bandung 23. Palang Karaya 24. Pematang Siantar 25. Semarang 26. Bandar Lampung 27. Kupang 28. Serang 29. Samarinda 30. Batam 31. Jember 32. Palembang

33. Banda Aceh 34. Padang Sidimpuan 35. Tanjung Pinang 36. Pontianak 37. Mamuju 38. Jakarta 39. Ternate 40. Bengkulu 41. Jayapura 42. Sorong 43. Pangkal Pinang 44. Medan 45. Malang 46. Jambi 47. Makasar 48. Surabaya

49. Cirebon 50. Pekanbaru

❏ Ke halaman 5

Ekonomi Sumsel Melambat PALEMBANG, RP – Perhelatan SEA Games XXVI lalu, telah mendorong ekonomi Sumsel pada tingkat maksimal. Namun, setelahnya tak ada kegiatan berlevel internasional yang menyedot banyak aktivitas ekonomi di 2012. Dan, ini membuat pertumbuhan di tahun Naga Air nanti diyakini tak kan maksimal. Kepala BP3MD Sumsel Permana kemarin (28/12) mengatakan, untuk nilai investasi yang masuk pada 2012, secara hukum ekonomi idealnya 3 kali lipat dari APBD yang sudah disahkan sebesar Rp 5,1 triliun. Sehingga, kalkulasi investasi 2012 yang diharapkan masuk sebesar Rp 15,3 triliun. ”Tapi saya lebih beranggapan target investasi di tahun depan bisa mencapai Rp 13,5 triliun. Karena tidak mempunyai push factor atau semacam daya tarik seperti yang terjadi di tahun ini pada pelaksanaan SEA Games November lalu. Memang, masih ada beberapa even skala internasional seperti PUIC (Parliementary Union of The OIC Member States) di bulan Januari 2012. Kemudian ASEAN Forum yang dibuka di Bali, tapi pelaksanaanya di Sumsel. ”Ada juga ASEAN Forum pada Oktober mendatang yang akan mendongkrak perekonomian Sumsel,” ulas dia. Dampaknya tidak akan sebesar pelaksanaan pesta olahraga negara Asia Tenggara, mengingat lebih dari 10 ribu orang yang datang dari luar negeri dan terlibat dalam pesta olahraga tersebut. Menurutnya, akan ada perlambatan investasi tahun depan tapi nilainya tidak akan turun. Perlambatan terutama terjadi di triwulan pertama dan kedua di 2012. Sebab, memang tidak ada push factor di tahun depan. ”Apalagi, sekarang kita khususnya gubernur sedang mencari peluang agar investasi bisa masuk,” tutur dia. Sedikit menjadi pencerah bagi investasi di 2012 mendatang, yakin pengesahan undang-undang lahan oleh DPR RI yang terjadi belum lama

Bank Perlu Waspadai Kredit Macet

Industri Kerajinan Terancam Tutup Tidak banyak yang bisa dilakukan sektor kerajinan lokal saat ini untuk bertahan. Sejak krisis ekonomi mendera bertubi-tubi yakni di tahun 1998, lalu terulang di 2008 hingga 2011. Industri kerajinan yang dikenal dengan hasil produksi tangan (hand made) makin terjepit, bahkan terancam tutup total. PALEMBANG, RP - Tidak saja industri kerajinan Kerang Indah di kawasan Talang Banten sudah tutup sejak beberapa waktu lalu. CV Natural yang berkecimpung pada produksi kerajinan Karpet, Textile Floor Coverings (Tikar Kayu), Knitted(Permadani dari serat pisang Abaka), juga bisa terancam tutup jika keberpihakan pasar lokal dari pemerintah tidak segera dimunculkan. Sistem promosi yang harus intens hingga perlindungan terhadap produk kerajinan. Yang bisa memunculkan agar bisa direspon pasar dengan baik. Menurut Dirut CV Natural Djunaidi, industri kerajinan mulai anjlok parah sejak 2008 lalu. Malah, bakal lebih parah lagi di 2012 nanti. Pasar-pasar ekspor seperti AS malah sudah mulai menurunkan order sejak

tahun ini. Pasar lain, seperti CinaHindia, sudah merajai kerajinan dunia, sehingga tidak mungkin membeli produk Indonesia. Terkecuali dalam bentuk bahan mentah. Pasar lain seperti Afrika yang sempat mulai bangkit, juga malah bakal lesu sama sekali. Termasuk pasar Arab Saudi yang sebelumnya sudah oke, ternyata mulai ada kericuhan sehingga kut terganggu. Singapura-Malaysia juga biasa saja masih bertahan di 10 kontainer. Sangat kecil sekali porsi responnya. Hanya kelompok keluarga kerajaan saja yang masih bertahan di pasar sana. Sehingga pihaknya belum berani membuat kontrak-kontrak baru untuk ekspor dan masih bertahan dengan kontrak lama, meski ❏ Ke halaman 5

UKM Sulit Mengekspor FOTO:SALAMUN RADAR PALEMBANG

GEJOLAK:Aktifitas perbankan di Bank BCA Arivai, perbankan dalam negeri mulai bergejolak terutama dengan kondisi perekonomian tahun depan yang akan terus membaik.

PALEMBANG, RP – Bank Indonesia (BI) optimistis di tahun 2012 mendatang, ekonomi Indonesia akan tetap tumbuh yakni diangka 6,3% hingga 6,7%. Angka yang diproyeksikan tersebut cukup realistis menginggat salah satu penopangnya adalah konsumsi dalam negeri yang cukup baik. Meskipun demikian, di 2012 perbankan perlu mewaspadai kredit macet. “Jangan sampai karena perlambatan ekonomi global

mulai berdampak ke ekspor Indonesia, maka perbankan nantinya ramai-ramai ekspansi ke sector mikro dan akhirnya menyebabkan kredit macet, kan bahaya. Akan tetapi, perlambatan itu sementara ini tertahan oleh adanya peningkatan permintaan domestic berupa penurunan BI rate,” ujar Kepala Biro Direktorat Perencanaan Strategis dan Hubungan Masyarakat Bank Indonesia, Difi A Johansyah. Begitu pun dari sisi

investasi, kata dia, pada tahun 2012 investasi diperkirakan masih akan tetap tumbuh tinggi seiring dengan rencana peningkatan pengeluaran pemerintah untuk infrastruktur dan perbaikan iklim investasi Indonesia. Khusus untuk belanja modal pemerintah, diperkirakan mengalami peningkatan antara lain ditujukan untuk infrastruktur atau domestic interconnectivity. Selain itu berdasarkan rapor World Investment Report

❏ Ke halaman 5

❏ Ke halaman 5

Yagimin, Kepala Cabang Auto 2000 Veteran

Prestasi Oke, Karir Ikut Oke Perjalanan hidup orang siapa yang tahu, bak roda yang terus berputar. Kadangkala kita berada di posisi terendah, dan bukan tidak mungkin beberapa saat kemudian akan berada di puncak. Hal ini dialami oleh Yagimin, yang sejak 2010 menjabat sebagai Kepala Cabang Auto 2000 Veteran. Siapa sangka, kariernya di Auto 2000 bermula dari seorang sales. Berbekal motto, tidak ada yang tidak mungkin asal kita mau berusaha, membuat Yagimin berhasil menggapai top kariernya sekarang ini.

❏ Ke halaman 5

Apa yang menarik di otomotif? Semua orang tahu, alat transportasi adalah sebuah akses kemajuan ekonomi suatu daerah. Tanpa alat transportasi yang memadai suatu daerah tidak akan dapat berkembang. Dan tantangan ini ditemukan dalam bidang otomotif. Mengapa memilih bergabung ke Auto 2000? Sebelum di Auto 2000 saya juga pernah bekerja pada sebuah perusahan otomotif lain selama satu tahun. Tetapi, ada tantangn lain yang dicari di Auto 2000 yang notabene grup Astra International. Berbekal kemampuan RADAR PALEMBANG saya yakin dapat menimba ilmu dan merubah keadaan waktuFOTO:SALAMUN itu. Mengapa terlintas bergabung ke sales? ❏ Ke halaman 5

FOTO:SALAMUN RADAR PALEMBANG

Bisnis Properti Idle di Palembang (6)

Warga Tionghoa Lebih Suka Ruko Okta Sinandar - PALEMBANG Seiring dengan majunya kota Palembang, peluang usaha akan tercipta. Salah satunya ialah membuka rumah toko (ruko). Lihat saja, pinggir jalan sepanjang jalan kota Palembang, pasti berderet bangunan berbentuk Ruko (Rumah Toko) atau Rukan (Rumah Kantor).

FOTO:SALAMUN RADAR PALEMBANG

TIDAK BERPENGHUNI:Ruko Jakabaring paling banyak tidak dihuni, padahal wilayah itu sudah mulai prospektif sejalan dengan digelarnya SEAG lalu.

Jika dilihat dan ditelusuri lebih dekat, hampir 80 persen pemilik bangunan ini merupakan warga keturunan (tionghua). Fenomena ini menggambarkan jika se-

USAHA Kecil Menengah menemui banyak kendala. An(UKM) di Palembang masih tara lain, kurangnya pengetasangat sedikit yang huan tentang tata cara melakukan ekspor. ekspor dan impor, Para pelaku UKM keterbatasan modal, menemui banyak kendan kurang tanggap dala dalam melakudalam pemanfaatan kan ekspor ke luar teknologi. Karena negeri. Hal ini diakui itu, dibutuhkan peKepala Bidang (Karan serta dari pihak bid) Perdagangan bank untuk dapat Dalam Negeri Dimembantu pembianas Perindustrian, yaan UKM,” kata Perdagangan dan Yustianus. Koperasi (DisperSelain itu, ia juga indagkop) Kota mengimbau agar Palembang Yustiaeksportir UKM bernus. Saat ini, masih koordinasi dengan sedikit pelaku UKM Disperindagkop dan Yustianus di Palembang yang bank jika akan akan melakukan ekspor. melakukan kegiatan ekspor “Mereka (pelaku UKM) dan impor. “UKM harus jeli

bagian besar warga keturunan yang lebih banyak memiliki jiwa entrepreneurship. Berbeda dengan orang lokal atau asli Palembang. Entah itu, untuk digunakan sebagai ruko jenis makanan, mirip mini market, bahan bangunan, atau menjual onderdil kendaraan bermotor. Setelah pembahasan mengenai ruko kosong dibawahnya akan dijabarkan mengapa kebanyakan orang Cina lebih suka berbisnis ala ruko. Seperti pantauan Radar Palembang di beberapa lokasi seperti Simpang Patal, kawasan Jl Jendral Sudirman tepatnya dari km 3 sampai km 5. Kemudian di Simpang Pamor Simpang Empat Jakabaring. Setida❏ Ke halaman 5


JUMAT 30 DESEMBER 2011 l HALAMAN 2

RADAR PALEMBANG

Cara Merawat Kuku BAGI perempuan terutama, kuku yang indah merupakan anugerah dan menjadi daya tarik tersendiri, banyak di antara kita tidak tahu bagaimana cara merawat keindahan kuku serta menjaga kesehatan dari kuku itu sendiri. Dalam hal segi kesehatan memanjangkan kuku tergantung apakah yang memiliki kuku tersebut bisa merawatnya dengan sedemikian rupa atau tidak. Maksudnya, apakah misalnya aktifitas sehari – harinya mendukung/tidak atau bisakah kuku panjang tersebut selalu bisa dijaga agar selalu sehat.

dengan Tampil Cantik Kuku Bersih dan Sehat

1. Bagi seorang perempuan pada umumnya, penggunaan pewarna kuku merupakan salah satu bagian dari fashion atau daya tarik tersendiri yang akan mengangkat rasa percaya diri. Tapi menggunakan pewarna kuku terus menerus juga tidak baik karena dapat membuat kuku terlihat kuning dan rapuh. Untuk itu, biasakan untuk tidak menggunakan pewarna kuku sehari dalam seminggu agar kuku Anda dapat beristirahat. 2. Agar kuku menjadi kuat dan tidak gampang patah, gunakanlah belimbing sayur dan gosok-gosokkan di dasar kuku. Dapat juga direndam ke dalam cuka apel dan minyak zaitun yang sudah dihangatkan. 3. Terbiasa melakukan pekerjaan rumah tangga dapat membuat kuku dan tangan menjadi kasar. Untuk melembutkan tangan, rendamlah tangan kita ke dalam jus jeruk yang telah dicampur madu selama 10 menit. 4. Untuk menghapus noda pada kuku, rendamlah tangan ke dalam air hangat yang telah diberikan air jeruk nipis selama 15-20 menit. Karena air jeruk mengandung astringent yang dapat menghilangkan warna kusam pada kuku.

7. Tidak hanya perawatan dari luar, untuk menjaga kesehatan kuku dapat juga dilakukan dengan minum susu secara rutin dan bila memungkinkan bisa setiap hari. Karena susu mengandung kalsium tinggi yang berguna untuk menjaga kuku agar tetap kuat. Dari kuku dapat terlihat apakah orang tersebut benar – benar menjaga kesehatan atau tidak. Bila kuku kita bersih insyaAllah dapat menambah rasa percaya diri kita dan tubuh pun terhindar dari kuman-kuman dan berbagai macam penyakit. Untuk itu, menjaga kebersihan kuku menurut saya adalah sangat penting dan sama pentingnya dengan cara mengecilkan perut ketika kita ingin hidup kita lebih sehat setiap saat dengan mengikuti tips cara merawat kuku di atas. (berbagai sumber)

[

6. Untuk mencegah kuku dari kekeringan dan terutama khusus buat akhwat atau perempuan pada umumnya, berikanlah krim khusus untuk kuku dan jangan menggunakan penghapus pewarna kuku yang mengandung bahan kimia.

[

5. Pertumbuhan kuku tangan setiap minggunya sekitar 0,5-1,5 mm yaitu empat kali lebih cepat daripada pertumbuhan kuku kaki. Untuk itu, usahakan agar kuku tangan kita tetap pendek untuk mengeliminir masuknya kuman-kuman atau bibit penyakit berlebihan melalui kuku.

Setiap bagian tubuh seseorang pasti memiliki daya tarik tersendiri. Mulai dari ujung rambut hingga ujung kaki. Semuanya butuh perhatian dan perawatan agar tampil cantik dan menarik.

PALEMBANG, RP – Salah satunya jangan pernah mengabaikan kebersihan kuku yang ada di jari tangan maupun kaki kita. Sebab, kuku juga merupakan bagian dari daya tarik seseorang. Saat ini sudah banyak sekali tempattempat kecantikan yang khusus untuk merawat kuku. Ini menjadi bukti bahwa betapa pentingnya penampilan kuku.

Menurut Rosalina, karyawan My Nail Palace Lt 3 Palembang Square (PS) mal, kuku yang cantik adalah kuku yang sehat dan bersih. Setiap perempuan pasti ingin memiliki kuku cantik dan indah. Untuk itu, tak jarang bagi seorang perempuan yang ingin tampil gaya menggunakan pewarna kuku, melakukan manicure, pedicure, ataupun nail extention,

karena pada saat ini kuku juga sudah menjadi salah satu bagian dari fashion. Dia mengatakan, memanjakan kuku jari dengan manicure dan pedicure memberikan manfaat tidak sekedar mempercantik penampilan kuku. Manicure dan pedicure juga dapat mengembalikan kesehatan kuku teritama kutikula kuku jari. Sekaligus menjaga kesehatan dan memberikan kelembaban bagi kulit tangan dan kaki. ”Jika ingin memiliki kuku yang sehat dan bersih, sebaiknya lakukan perawatan seperti manicure dan pedicure. Karena dengan itu bisa membersihkan dan menghaluskan serta membuang kulit-kulit mati pada tangan dan kaki” katanya. Biasanya setelah melakukan berbagai rangkaian perawatan kuku, tahap terakhir adalah pemberian nail polish yakni pemberian warna pada kuku agar terlihat lebih cantik. ”Customer bisa memilih warna apa saja yang mereka sukai. Tapi kebanyakan dari mereka, senang dengan warna merah atau pink. Selain nail polish banyak juga yang tertarik dengan nail art. Mereka bisa tampil lebih gaya dengan warna dan bentuk nail art bervariasi,” jelas dia. Saat ini perawatan kuku bisa dilakukan di berbagai salon kecantikan. Banyak juga dijumpai di berbagai mal yang menyediakan jasa khusus untuk perawatan kuku. Salah satunya bisa dilakukan di My Nail Palace yang terletak di PS mal. Biaya untuk perawatan kuku ini sangat bervariasi seperti, manicure dikenakan biaya Rp 30 ribu, pedicure Rp 40 ribu, nail polish Rp 20 ribu dan nail art dengan harga Rp 60 ribu.(rd4)

Cara Mudah Perbaiki Riasan Wajah Saat Pesta RIASAN memudar atau luntur saat menghadiri sebuah pesta barangkali hal yang paling sering dialami kaum hawa. Biasanya riasan memudar atau luntur setelah menyantap makanan atau menenggak beberapa gelas minuman. Kondisi ini bagi kaum wanita tentu saja cukup memalukan. Sebab, kepercayaan diri bisa langsung turun gara-gara minyak berlebih di wajah atau eye liner yang luntur. Namun, tak perlu khawatir sebab ada cara mudah untuk memperbaiki riasan wajah tanpa perlu menghabiskan waktu lama dan berbagai kosmetik. Dikutip dari laman Shine, berikut adalah cara mudah memperbaiki riasan wajah saat pesta: 1. Creased eye shadow (eye shadow menumpuk pada lipatan mata) Menyapukan tambahan bedak bubuk di atasnya justru cenderung membuat terlihat seperti bintik. Sebaiknya bersihkan tumpukan eye shadow pada lipatan mata dengan menggunakan jari tangan. Setelah itu oleskan krim pearlescent berwarna bronze atau emas di tengah dan di bawah tulang alis agar mata terlihat lebih cerah. 2. Corengan eyeliner atau maskara Mencoba menggosok atau menghilangkan noda dengan menggunakan jari akan membuatnya lebih buruk. Sebaliknya, buat kamuflase riasan dengan mengaplikasikan pensil yang memiliki warna senada dengan kulit. 3. Lipstik memudar Tak perlu menggunakan cermin. Cukup oleskan lip gloss untuk menghidupkan kembali warna bibir. 4. Kulit pucat Jika Anda hanya membawa satu kosmetik saja, maka Anda bisa mengoleskan cream blush (dalam keadaan darurat lipstik berwarna merah ceri atau oranye) pada pipi. Ini akan membuat penampilan lebih cerah, bahkan jika eye shadow dan lipstik telah memudar. 5. Kulit berminyak Sebaiknya jangan menambahkan bedak saat kulit berminyak. Sebagai gantinya, gunakan kertas minyak. (vv)


JUMAT 30 DESEMBER 2011 l HALAMAN 3

RADAR PALEMBANG

Sambut Pergantian Tahun

800 Tamu Ramaikan Aryaduta artis Dorce Gamalama yang akan menghibur tamu undangan selama 1 jam jelang hitung mundur tahun baru. Penampilan Dorce akan dipadukan penampilan memukau Lolita Show bersama Exotica Cabaret Dancers. Acara akan berlangsung di Grand Ballroom Hotel Aryaduta Palembang pada tanggal 31 Desember 2011 dari

hingga supper yang akan disajikan menjelang countdown. Menunya juga sangat bervariasi, mulai dari internasional hingga khas Palembang seperti lobster salad, dancing fish, beef Szechuan, salmon encroute, dim sum, pempek, martabak dan masih banyak lagi. Selain itu berbagai door prize menarik juga

FOTO : SALAMUN/RADAR PALEMBANG

JELANG malam pergantian tahun, pihak Hotel Aryaduta Palembang terus bersiap diri. Setidaknya 800 tamu akan datang menghadiri malam tersebut yang mengusung tema Arabian Nights Spectacular Feat Dorce. Selain itu, deretan makanan tak akan putus dari pukul 19.00 hingga countdown malam tahun baru 2012.

PENUH : Hotel Aryaduta Palembang mengusung tema Arabian Nights Spectacular feat Dorce dalam menyemarakan malam pergantian tahun. Tercatat 800 tamu akan ikut dalam acara tersebut membuat hunan kamar menjadi penuh.

M

ARKETING Communication Consultant Hotel Aryaduta Palembang Revina Christanty kemarin (28/12) mengatakan, setidaknya ada 70-80 meja yang disiapkan dalam perayaan pergantian tahun tersebut dengan kapasitas per meja sebanyak 10 orang, sehingga total 800 tamu akan hadir. Imbasnya, okupansi di hotel sekarang sangat tinggi. Biasanya penuh jelang hari terakhir tanggal 31 Desember, karena kebiasaan pemesanan kamar last minute. ”Okupansi cukup bagus, semakin mendekati malam tahun baru akan full. Dua hari ke depan okupansi akan terus naik,” ulas dia. Ia menambahkan, untuk acara malam tahun baru sudah banyak yang menelpon dan bertanya. Apalagi Aryaduta memanggil

pukul 19.00 hingga countdown. ”Ada hiburan lain, yakni Lolita Show, band panghibur yang akan menyanyi dan menari dengan tema Timur Tengah,”jelas dia. Menurutnya, ada lagi makanan dari jam 19.00 WIB sampai dengan hitung mundur tidak akan putus, karena ada 4 sesi mulai dari makanan pembuka jam 19.00 WIB dilanjutkan makanan utama pukul 20.00 WIB, makanan pondokan da terakhir makanan khusus makan malam yang disajikan pukul 22.00 WIB,”jelas dia. Dengan membayar Rp 450.00 net per orang, tamu dapat menikmati puluhan hidangan lezat yang kami sajikan hampir non-stop selama acara berlangsung. Hidangan akan tersaji dalam 4 sesi, dimulai dari canapé (makanan kecil) di ballroom foyer, chia tok, aneka food stalls (pondokan),

menanti para tamu seperti hadiah tiket ke Dubai dan Denpasar dari Garuda Indonesia, BlackBerry dari XL, laptop dari MDP, dan puluhan hadiah lainnya. “Kami akan memberikan diskon untuk Early Bird sebesar 15% untuk reservasi sebelum 25 Desember. Bagi yang ingin memesan untuk 1 meja atau 10 orang, ada penawaran spesial Buy 9 Get 1 Free,”jelasnya. Arabian Nights Spectacular Feat Dorce ini juga didukung oleh XL, Garuda Indonesia, MDP dan media massa. Hotel Aryaduta Palembang juga memberikan penawaran khusus bagi para corporate clients yang ingin menginap menjelang akhir tahun. “Clients yang memesan 50 room nights dari sekarang hingga 29 Desember, akan diberikan reward berupa 1 BlackBerry,” ujar dia. (dav)

Layanan Portal EksporImpor Dipermudah JAKARTA, RP - Mulai 1 Januari 2012 kelima pelabuhan utama yaitu Tanjung Priuk, Tanjung Emas, Tanjung Perak, Belawan dan Bandara Soekarno Hatta akan dilengkapi dengan layanan fitur baru yaitu Single Sign On (SSO) dan Indonesia National Trade Repository (INTR) pada portal Indonesia National Single Window (NSW). “Tanjung Priuk,Tanjung Emas, Tanjung Perak, Belawan dan Soekarno Hatta akan menggunakan layanan fitur baru ini,” kata Menteri Keuangan Agus Martowardojo dalam acara Peluncuran SSO, Jakarta, kemarin (29/12). Selain kelima pelabuhan utama tersebut, terdapat 4 lokasi lain yang menjadi perluasan atas penerapan secara mandatori sistem NSW impor dan ekspor yaitu Pelabuhan Merak, Bandara Halim Perdanakusuma, Bandara Djuanda dan Cikarang Dry Port Jababeka. Ditempat yang sama Kepala BPOM Kustantinah mengatakan bahwa Tim Persiapan National Single Window (NSW) yang terdiri dari Menteri Keuangan, Menteri Perdagangan, Menteri Kesehatan dan Kepala BPOM akan melakukan peluncuran fitur ini. “Portal ini digunakan untuk memberikan pelayanan kepada publik dan dunia usaha khususnya terkait dengan kelancaran arus barang dalam proses customs cleareance dan cargo release sekaligus efektifitas pengawasan, di berbagai pelabuhan ekspor impor,” katanya Dengan tersedianya fasilitas SSO,maka akan sangat mempermudah akses pelaku usaha yang akan memanfaatkan sistem NSW. “Pelaku usaha tidak perlu lagi melakukan log-in yang berulang jika ingin mengakses sistem lain yang berafiliasi dengan sistem NSW. Dengan demikian pelaku usaha dapat lebih efisien dalam memanfaatkan sistem NSW karena hal-hal yang terkait dengan password fatique (kelelahan banyak penggunaan password), ketidaknyamanan pada saat proses se-

Pertamina

Jamin Stok BBM - LPG PALEMBANG, RP - Demi kelancaran dan kenyamanan masyarakat saat menyambut tahun baru 2012, Pertamina Pemasaran Sumbagsel telah menyiapkan berbagai strategi dan persiapan demi menjaga dan memberikan jaminan ketersediaan produk BBM dan nonBBM di wilayah kerjanya.Kenaikan konsumsi BBM diprediksi tidak terlalu signifikan, akan terjadi kenaikan rata-rata sekitar 8 persen dari konsumsi total di Bulan Desember. Tahun 2010 kenaikan konsumsi berkisar antara 5-7 persen dari konsumsi per bulannya. Pertamina telah menyiapkan Stock BBM sebesar 2 kali lipat. “Menjamin ketersediaan suplai pertamax, selain tentunya premium dan solar di sepanjang jalur mudik baik di Jalur Lintas Tengah maupun Jalur Lintas Timur, terutama di wilayah Jambi, Sumatera Selatan, dan Lampung,”ujar Asisten Manager external Pertamina Fuel Ritel Marketing Region II, Roberth MV Dastan. Membentuk Tim Satgas gabungan baik dari internal (Pertamina) dan eksternal (Hiswana Migas) yang telah beroperasi dari 23 Desember 2011 sampai dengan 7 Januari 2012. Satgas akan bertugas memantau ketersediaan stok BBM di SPBU dan menerima laporan dan keluhan serta permintaan apabila terjadi indikasi lonjakan konsumsi BBM di SPBU dan menyebabkan stok kritis di SPBU. Sisi suplai dan distribusi, stok BBM akan ditingkatkan minimal coverage days diatas 2 hari di seluruh terminal BBM Sumbagsel. Mendukung dist-

Agus Martowardojo Menteri Keuangan

curity (authentifikasi) pada semua level kegiatan entry/exit/ akses ke dalam sistem dapat dikurangi,” kata Kustantinah. Pembuatan fitur INTR digunakan sebagai referensi utama dalam rangka harmonisasi dan sinkronisasi regulasi dari seluruh Kementerian/Lembaga atas semua data,informasi,kebijakan dan regulasi yang terkait dengan ekspor impor,sehingga dapat menciptakan transparansi dan kejelasan proses kegiatan ekspor impor. (hen)

Tahun

Wilayah

Jumlah

2010

Palembang

100 UMKM

2011

Ogan Ilir

50 UMKM

Ogan Komering Ilir

50 UMKM

Banyuasin

50 UMKM

Musi Banyuasin

50 UMKM

Muara Enim

50 UMKM

Sumber : BI Palembang

PPKD. ”Salah satu infrastruktur yang didorong oleh BI untuk berkembang agar dapat meningkatkan intermediasi perbankan adalah Perusahaan Penjaminan Kredit Daerah atau PPKD,”ungkap Peneliti Ekonomi Madya Senior Kantor BI Palembang Faturachman melalui Analis Muda Senior Gamal Muhammad kemarin.

Lebih lanjut, kata dia TFPPED ke depan sebaiknya dimanfaatkan sebagai forum bersama untuk melakukan program kerja sinergis yang melibatkan minimal 2 satuan kerja termasuk Bank Indonesia. Program kerja sinergis tersebut merupakan program kerja untuk mendorong intermediasi perbankan. Tugas TFPPED, melakukan koordinasi dalam rangka

G

LP

LPG 12 Kg dan 50 Kg dapat tersalurkan secara tepat sasaran kepada masyarakat maupun industri,”jelas dia. Pertamina akan memberikan sanksi yang tegas dan jelas terhadap agen apabila terbukti dan berdasarkan laporan dari pemda dan Kepolisian yang dapat berpotensi merugikan masyarakat. (oct)

PALEMBANG, RP – Sepanjang 2011, Provinsi Sumsel merealisasikan investasi yang masuk sebesar Rp 11,5 triliun. Dengan total penyerapan tenaga kerja baik dari Penanaman Modal Dalam Negeri (PMDN) dan Penanaman Modal Asing (PMA) sebanyak 1570 orang. Kepala BP3MD Sumsel, Permana kemarin (28/12) mengatakan target investasi yang masuk sepanjang 2011 sebesar Rp 9 triliun, alhamdulillah sampai dengan akhir tahun sebesar Rp 11,5 triliun. ”Sekitar 2 bulan lalu (Masih Rp 8,9 triliun), saya menyakini target investasi 2011 akan tercapai,”jelas dia. Jumlah tersebut, sambung dia melebihi target pertumbuhan 15 persen, karena ada push factor atau faktor pendorong yakni Sumsel sebagai tuan rumah utama SEA Games XXVI lalu yang memberi-

Permana

kan banyak dampak. Menurutnya, banyak jalan dibangun, gedung dan infrastruktur lainnya. Menurut Permana, angka Rp 11,5 triliun tersebut termasuk bidang pertambangan, perkebunan, jasa, perdagangan, di luar dari minyak dan gas. Langkah

tersebut, aku dia mengurangi angka pengangguran yang ada di Sumsel. ”Ada 36 investor dari PMDN dan 67 perusahaan dari PMA,”jelasnya. Lebih lanjut, kata dia sebarannya merata, ada di OKU Timur dengan Lingga Jaya Lestari bidang pengelolaan karet, satu perusahaan lainnya di Muara Enim dengan bidang pengelolaan karet, Musi Banyuasin untuk perluasan crumb rubber, Banyuasin bidang makanan, Ogan Ilir bidang makanan dan perdagangan. Terakhir, pihak provinsi Sumsel sendiri dengan PT ADANI bidang jasa dan perdagangan, serta geotermal. Investasi tersebut, ulas Permana berhasil menyerap ribuan tenaga kerja baru, yakni 1358 orang dari investasi PMDN dan 112 orang dari investasi PMA, sehingga total sebanyak 1570 orang tenaga kerja yang terserap. (dav)

RONALD SIAGIAN/ BANTEN POS

Rencananya, peraturan daerah (perda) pembembentukan Lembaga Penjaminan Kredit Daerah atau LPKD akan rampung tahun depan (2012). ”Perda LPKD akan rampung pada tahun depan,”Kabiro Perekonomian Pemprov Sumsel Muhar Lakoni melalui Kabag Sarana Perekonomian dan Koperasi Pemprov Sumsel Afrian Joni kemarin (29/12). Kepastian terseut, juga sinkron dengan evaluasi Tim Fasilitisasi Percepatan Pemberdayaan Ekonomi Daerah atau TFPPED. Salah satunya pembentukan PPKD (Perusahaan Penjaminan Kredit Daerah) yang bertujuan mempersiapkan dan melaksanakan proses pendirian

UMKM Potensial Sumsel

M

BB

Realisasi Investasi Rp 11,5 T

Perda LPKD Rampung pengembangan UMKM, komoditas unggulan daerah, peningkatan investasi, perdagangan, serta pola pembiayaan. Tujuan akhir dari TFPPED, peningkatan pertumbuhan ekonomi daerah. Bank Indonesia mendorong dan memfasilitasi perbankan agar dapat berperan dalam mengembangkan UMKM melalui penyaluran pembiayaan. ”Peningkatan intermediasi perbankan ke sektor produktif didorong dengan capacity building di sisi UMKM dan fasilitasi kepada perbankan,”jelasnya. Diharapkan adanya dukungan dari pemerintah daerah melakukan bantuan penguatan UMKM agar dapat berkembang menjadi UMKM yang feasible dan bankable. Untuk itu, BI Palembang menyediakan informasi profil UMKM bertujuan untuk memberikan informasi kepada perbankan tentang prilaku UMKM yang feasible dan cukup bankable untuk dibiayai. ”Kita ada profil UMKM yang potensial dibiaya perbankan, ada di website Bank Indonesia,”ujar dia. (dav)

M BB

Sumsel 2011

2012

PALEMBANG, RP – Untuk meningkatkan daya serap kredit perbankan, pihak Pemprov Sumsel dan Kantor Bank Indonesia Palembang terus melakukan koordinasi, menginvetarisir permasalahan dalam penyaluran kredit.

ribusi BBM selama Natal dan tahun baru, Pertamina akan mengerahkan seluruh mobil tangki yang ada di seluruh Terminal BBM di Sumbagsel sebanyak lebih dari 200 unit. Pertamina sudah menyiapkan rencana extra mobil tangki sebanyak 40 unit. Sisi Elpiji (LPG), stok masih dapat memenuhi kebutuhan walaupun terjadi kenaikan konsumsi LPG yang diprediksikan sekitar 10%. Penyaluran LPG 50 Kg saat ini tercatat kurang lebih 11.053 tabung/hari, sementara itu penyaluran LPG 50 Kg untuk industri seperti restoran, hotel dan rumah sakit serta industri rumah tangga tidak dilakukan pengendalian. Mekanisme pembatasan saat ini hanya diberlakukan untuk LPG 12 Kg, mengingat banyak industri menggunakan LPG 12 Kg untuk menjalankan bisnisnya. ”Kami menghimbau kepada para agen untuk dapat melakukan penjualan secara merata agar

TINJAU : Menteri BUMN, Dahlan Iskan (tengah) didampingi Walikota Cilegon, TB Iman Ariyadi (kanan) melakukan tinjauan lahan warnasari saat berada di Pelabuhan Krakatau Bandar Samudera, Kecamatan Ciwandan, Kota Cilegon, Kamis (29/12). Tinjauan dilakukan dalam rangka menyelesaikan konflik antara BUMN PT. Krakatau Steel dengan Pemkot Cilegon terkait pembangunan lahan Warnasari Sebagai lahan Pembangunan Pelabuhan Pemkot Cilegon.


Variety

RADAR PALEMBANG

JUMAT 30 DESEMBER 2011 l HALAMAN 4

2012, Antar Parpol Banyak Bersinggungan JAKARTA, RP - Ketua DPR Marzuki Alie meramalkan peta politik 2014 akan semakin ramai. Banyak agenda politik yang membuat parpol bersinggungan satu sama lain. “Di tahun baru nanti akan banyak tantangan. Perkembangan dan dinamika politik

tahun 2012 tidak terpisahkan dari tahun 2011. Kita berharap prospek politik 2012 tetap terjaga stabilitasnya. Meskipun dinamika semakin ramai karena banyaknya perbedaan pandangan dan kepentingan baik parpol politik maupun kalangan lainnya,” tutur Mar-

zuki. Hal ini disampaikan Marzuki kepada wartawan di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Kamis (29/12/2011). Beberapa agenda politik yang penting antara lain pembahasan revisi UU Pemilu. Juga menyangkut kasus Century.

“Pembahasan UU Pemilu di DPR misalnya terkait Parliamentary Threshold (PT), jumlah kursi per dapil dan sebagainya. Dinamika politik pengusutan kasus Century juga akan mewarnai politik tahun 2012,” papar Marzuki. Mengenai angka PT pe-

milu 2014 memang menjadi perdebatan di DPR. Usul pemerintah angka PT 4 persen menuai protes keras, bahkan sampai pembahasan menyangkut angka PT dipasang pada daftar paling belakang. DPR, menurut Marzuki, juga terus memantau kinerja men-

teri KIB II. Para menteri agar cepat merespons kebutuhan masyarakat. “Kita akan memantau kinerja KIB II. Respons kinerja cepat diperlukan agar efektif. Masyarakat akan terus memantau dengan berbagai cara,” ucap politisi PD ini.(van/nik)

Oknum Guru SMP Diduga Aniaya Siswa SEKAYU,RP- Dunia pendidikan di Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) kembali tercoreng. Salah seorang oknum guru SMPN 1 Sekayu berinisial Q diduga melakukan aksi kekerasan dengan memukul dan menendang seorang siswa kelas IX.2 bernama Billy Irawan Noranza bin M Ruswan, Warga Komplek Griya Randik Blok A1 No 11 Kayuara Sekayu, Muba. Akibatnya siswa tersebut mengalami benjolan dikepala dan memar di bagian kaki. Pihak keluargapun melaporkan kejadian tersebut ke Polres Muba kemudian korban langsung divisum. Berdasarkan in-

formasi yang dihimpun, peristiwa tersebut terjadi Jumat (23/12) disaat korban akan mengerjakan soal ujian susulan di lab bahasa di sekolah. Namun tanpa alasan yang jelas, Oknum guru berinisial Q yang merupakan wakil kepala sekolah bidang kesiswaan datang menghampiri korban yang sedang duduk lalu memukul kepala korban satu kali dan menendang kaki korban sebanyak satu kali. Korban yang dipukul dan ditendang itu tidak bisa berbuat apa-apa lagi, hanya menunduk dan memegangi kepalanya dengan kedua tangannya.Menurut korban Billy kejadian tersebut begitu cepat, dan

dia tidak tahu mengapa oknum guru Q langsung memukulnya. “Aku saat itu nak ikut ujian susulan di lab bahasa. Belum dapat soal, begitu aku duduk dia (oknum guru Q) langsung mukul aku dikepala. Aku diem bae nahan sakit,” beber Billy. Sedangkan oknum guru tersebut langsung membawa tas keluar ruangan. Sedangkan billy mengaku tidak kosentrasi mengerjakan soal tersebut, namun begitu soal sudah dikerjakan diapun keluarga dan langsung mengadu kepada orang tuanya. Mengaku anaknya dianiaya oknum guru, Billy bersama Ibunya Irama Sapran langsung melaporkan kejadian tersebut ke Polres Muba.

Adapun bukti laporan polisi LP/B-922/XOO/2011/Sumsel Res Muba Tanggal 23 Desember 2011 yang diterima KA SPK III Brigpol Abdul Kholil. Orang tua Korban, Ruswan mengatakan bekas tindak kekerasan yang dilakukan oknum guru itu membuat anaknya trauma dan semakin takut ke sekolah. “Dari hasil visum jelas ada benjolan dikepala karena dipukul gurunya. Kami minta agar dinas terkait menindak tegas. Karena tidak dibenarkan ada aksi kekerasan di sekolah,” beber Ruswan. Menyikapi aksi kekerasan itu, Kepala Sekolah SMPN 1 Sekayu

Arsan Zumardi mengatakan telah memanggil oknum guru Q yang dimaksud. Diapun telah mengingatkan oknum guru tersebut untuk tidak melakukan aksi kekerasan. Namun menurut keterangan Arsan setelah memanggil oknum guru Q, aksi pemukulan dan penendangan siswa tersebut lantaran dia kesal dengan siswa tersebut. Lantaran siswa kerap tidak masuk sekolah sehingga tidak bisa mengerjakan soal. “Orang tuanya juga dengan kami (para guru) tidak kooperatif. Kami panggil kesekolah tidak mau. Jadi kami juga bingung,” tandas Arsan. (ace)

Gubernur akan Lantik Bupati Muba Terpilih

WAWANCARA : Bupati Muba Pahri Azhari saat diwawancari wartawan

Rencananya Gubernur Sumsel H Alex Noerdin akan melantik bupati dan wakil bupati Musi Banyuasin (Muba) terpilih pada 16 Januari mendatang. Hanya saja, sebelum pelaksanaannya, ada beberapa permasalahan yang mesti diselesaikan. PALEMBANG, RP – Gubernur Sumsel Alex Noerdin melalui Kepala Biro Umum Humas dan Protokol Robby Kurniawan, kemarin (28/12) di ruang kerjanya mengatakan, ada beberapa catatan yang mungkin bisa di cermati. “Karena dalam sumpah jabatan, gubernur mengatasnamakan presiden sehingga ada beberapa persyaratan yang diluruskan terlebih dahulu, salah satunya dibidang kepegawaian,”jelas dia. Terpisah, Bupati Muba Pahri Azhari ketika ditemui kemarin mengatakan, sebagai bupati terpilih merasa bersyukur bisa berkoordinasi dengan gubernur terkait pelantikan akan dirinya. Pahri Azhari, dalam kedatangannya ke kantor gubenur didampingi langsung oleh Wakil Bupati Muba, Ketua DPRD Muba Ir HM Uzer Effendy dan Ketua KPU Muba. (dav)


JUMAT 30 DESEMBER 2011 l HALAMAN 5

RADAR PALEMBANG

KPK Selidiki Anggota DPR Dikenalkan Nunun ke Miranda

FOTO:MOH HATTA /SUMEKS

BLUE BIRD:

Pengrusakan tiga mobil taksi Blue Bird di bandara Sultan Mahmud Badarauddin II (SMB) II Palembang, kemarin(29/12). Pengrusakan dilakukan oleh para sopir taksi yang berasal dari Primkopau. Diduga para sopir yang menghadang itu melakukan pengrusakan terhadap mobil taksi Blue Bird. Para pelaku merusak dengan batu dan kayu hingga kaca mobil taksi pelapor pecah. Begitu juga bodi mobil itu ringsek yang diduga dipukuli para pelaku.

Sumsel

Dari Hal 1)........................................................................................................................................................................

Korupsi (KPK). Selain itu, survei juga dilakukan pada sejumlah instansi terkait. Seperti 22 kasus korupsi yang ditangani oleh Polda dan Kejati Sumsel tahun 2010-2011. Kasus yang ditangani Kejati Sumsel jumlahnya masih minim. Sedangkan yang ditangani Polda hingga saat ini tidak ada kejelasan. “Dari data yang kami ambil di pengadilan Tipikor Palembang ada 1 orang yang divonis bebas. Lalu, 1 kasus PT Pos divonis 6 tahun. Dan selebihnya divonis ringan 1-2 tahun. Kasus yang ditangani berasal dari Kejaksaan bukan aktor besar dengan

Ekonomi

nilai kerugian negara kecil,” jelas Emerson. Ditambahkannya, Sumsel sendiri memiliki beberapa kasus korupsi yang telah diangkat ke nasional. Di antaranya, Korupsi Alih Fungsi Lahan Pembangunan Pelabuhan Tanjung Api-Api yang melibatkan perusahaan swasta, gubernur, hingga anggota DPR RI. Lalu, korupsi pembangunan jalan Palembang - Tanjung Api-Api, serta korupsi pembangunan Wisma Atlet. Sementara itu, ada dua kota di Sumsel yang masuk dalam integritas terburuk versi KPK, yaitu kota Palembang dan kota Lubuk Ling-

gau, berdasarkan survei TI, Palembang berada pada urutan ke-32 dari 50 kota se-Indonesia yang disurvey. Selain itu, untuk hukuman yang dijatuhkan oleh pengadilan tipikor terkesan tidak menimbulkan efek jera. “Sumsel ini merupakan surganya para koruptor. Masih banyak para koruptor di Sumsel yang telah dinyatakan bersalah, dan hanya dikenakan hukuman 1-2 tahun. Menurut kami ini terkesan tidak menimbulkan efek jera. Bahkan, setelah bebas mereka masih bisa berkiprah di dunia politik,” ujarnya. (rom)

Dari Hal 1)..................................................................................................................................................................

ini. ”Kabar gembira, regulasi UU pertanahan untuk kepentingan publik sudah disahkan oleh DPR RI. Mudah-mudahan menjadi push factor bagi investasi di Sumsel,” jelasnya. Dalam kesempatan tersebut, Permana juga melakukan evaluasi terjadinya pertumbuhan ekonomi di Sumsel sepanjang 2011. ”Pertumbuhan ekonomi sepanjang 2011 ini mencapai 6 persen, angka tersebut melebihi dari ekspektasi target sebesar 5,8 persen,” jelas dia. Ia menambahkan, sepanjang 2011 tingkat inflasi juga bisa ditekan dengan beberapa sektor potensial, yakni pertambangan, perkebunan, penggalian, gas, listrik, air bersih, perhotelan, jasa. Yang bisa berkembangan di 2012, yakni bidang industri yang sejalan dengan program pemerintah pusat, MP3EI. Juga teknologi informasi di Sumsel akan berkembang pesat. Kabid Neraca Badan Pusat Statistik (BPS) Sumsel, Habibullah kemarin mengatakan, se-

Bank Perlu

cara kumulatif pertumbuhan ekonomi Sumsel pada tahun ini (2011) tak lebih dari 6 persen, atau berkisar 5,3 persen – 5,8 persen. SEA Games, kembali menjadi salah satu pendorong pertumbuhan ekonomi, selain itu, kata dia bisnis batubara cukup booming tahun ini. Ke depan, ekonomi Sumsel memang tidak lepas dari perekonomian dunia yang sedang mengalami krisis global. Hanya saja, pada pengalaman 2009 lalu saat krisis global mendera, Indonesia bisa melewatinya dengan tingkat pertumbuhan ekonomi tetap pada level positif. Memang, ekonomi Sumsel didominasi oleh komoditas karet. Makanya, pertumbuhan ekonomi Sumsel di tahun depan sangat tergantung kepada perkembangan harga karet. Pendukung ekonomi lainnya, datang pada bidang jasa yang menggeliat sepajang perhelatan SEA Games. Menurutnya, hampir semua sektor di tahun

depan mengalami lonjakan. Termasuk jasa perhotelan, lantaran makin banyak kegiatan meeting dari kalangan korporat dan pemerintahan. Intinya, kegiatan MICE akan makin tinggi di 2012. ”Pertumbuhan ekonomi di tahun depan akan berada pada kisaran 5,5 persen sampai dengan 6,3 persen,” ujar dia. (dav)

Tingkat Pertumbuhan Ekonomi (Persen) Tahun Nasional 2008 11,06 2009 2,78 2010 6,96 2011 (*) 3,20

Palembang 11,15 1,85 6,02 3,42 (*) : Hingga November Sumber : BPS Sumsel

Dari Hal 1)..........................................................................................................................................................

2011 menyatakan bahwa Indonesia menempati posisi ke 7 sebagai lokasi yang diminati investor atau naik 2 peringkat dibandingkan pada posisi tahun lalu. “Untuk menggenjot agar pertumbuhan ekonomi berada pada angka yang diprediksikan itu, maka BI memiliki 5 pilar kebijakan sebagai arah kebijakan tahun 2012,” ujarnya. Kelima pilar kebijakan tersebut antara lain pertama pihaknya akan mengoptimalkan peran kebijakan moneter dalam emndorong kapasitas perekonomian, menjaga stabilitas pasar keuangan dan memitigasi dampak perlambatan ekonomi global. Di samping itu, pihaknya juga akan berupaya meningkatkan efisiensi perbankan untuk mengoptimalkan kontribusinya dalam perekonomian dengan tetap memperkuat ketahanan perbankan. “BI juga akan meningkatkan efisiensi dan kehandalan serta keamanan sistem pembayaran baik dalam system pembayaran nasional maupun hubungan system pembayaran luar

negeri,” tuturnya. Tidak sampai di situ saja, pihaknya juga akan memperkuat ketahanan makro dan stabilitas sistem keuangan dengan memantapkan koordinasi dalam manajemen pencegahan dan penanganan krisis serta mendukung pemberdayaan sector riil termasuk pula melanjutkan upaya perluasan akses perbankan kepada masyarakat. “Bayangkan saja 2012 mendatang akan banyak serbuan investasi perbankan ke Indonesia, termasuk pula investasi yang masuk ke Sumsel ini. Rata-rata perbankan asing kini mulai agresif membidik pembiayaan pada sector UKM yang dinilai sangat menjanjikan, meskipun di 2012 nanti serbuan bank asing ke Indonesia belum ada, karena kondisi dunia yang masih dalam keadaan krisis global,”ungkap Difi. Perbankan akan dinilai boros atau tidak melakukan efisiensi seperti masih melakukan pemberian hadiah kepada nasabah. “Ke depan kami akan melakukan atau mengodok aturan agar bank melakukan pembatasan pemberian hadiah,” tukas Difi.

Sementara itu, Kepala Kantor Cabang Utama BCA Palembang, Fatmahadi Kumala mengakui, pihaknya memang selalu menjaga agar kredit tetap terjaga. “Pada prinsipnya BCA selalu menjaga kredit jangan sampai tingkat kemacetannya tinggi, dan itu selalu di pantau,” ujar dia. Dia menambahkan, BCA sendiri dalam memberikan pinjamanan atau kredit memang selektif. “Jadi kami tidak bisa memberikan kredit kepada setiap orang, istilahnya memilah-milih dan melihat kemampuan, apalagi Bank Indonesia juga meminta agar bank melakukan penurunan terhadap suku bunga kredit demi meningkatkan pertumbuhan ekonomi,” ujar Fatmahadi. Begitu pun ketika bank Indonesia meminta agar perbankan melakukan efisiensi dalam hal operasional. “BCA setiap mendukung arah kebijakkan BI termasuk pembatasan pemberian hadiah kepada nasabah dan juga melakukan penghematan dalam hal biaya operasional perbankan,” tukas dia. (oct)

JAKARTA, RP - Nunun Nurbaeti mengaku mengenalkan empat orang anggota DPR kepada Miranda Goeltom yang ingin terpilih sebagai anggota Dewan Gubernur Senior BI pada 2004 silam. Penyidik KPK masih menyilidiki pengakuan Nunun tersebut untuk mendapatkan bukti-bukti mengenai aktor intelektual di belakang Nunun. “Kami akan menggali dulu, yang jelas kita tidak berhenti pada ibu Nunun saja,” tutur Ketua KPK Abraham Samad melalui telepon, Kamis (14/12). Abraham memastikan, KPK tidak hanya terpaku kepada nama-nama anggota DPR yang disebutkan Nunun. Penyidik KPK, lanjut Abraham, juga akan menelusuri melalui jalan lain. “Kita tidak hanya terpaku pada nama-nama itu, yang jelas akan kita gali terus,” tutur Abraham. Di dalam pemeriksaan di depan penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Nunun Nurbaetie mengaku dirinya memperkenalkan mantan DGS BI Miranda Goeltom ke sejumlah anggota dewan. Nunun memperkenalkan Miranda ke 4 anggota DPR periode 1999-2004. Menurut kuasa hukum Nunun, Mulyaharja, Miranda diperkenalkan dengan 4 anggota dewan yakni: Endin J Sofihara, Udju Djuhaeri, Hamka Yandhu dan Paskah Suzetta. “Dikenalkan kepada empat anggota dewan. Ada Endin, Udju, Hamka dan pak Paskah,”

UKM

sebut Mulyaharja, Kamis (29/12). Empat orang itu telah menjadi terpidana dalam kasus ini. Endin, Udju dan Hamka merupakan tiga dari empat terpidana ‘angkatan pertama’. Lantas Paskah bersama 25 terdakwa lainnya menyusul dipidanakan oleh KPK. Nunun Nurbaetie mengaku sudah membeberkan permintaan Miranda Goetom yang ingin dikenalkan kepada sejumlah anggota DPR 2004. Namun Nunun mengaku belum sempat ditanya mengenai siapa penyandang dana untuk upanya pemenangan Miranda Goeltom oleh DPR dalam pemilihan Dewan Gubernur Senior BI pada 2004. “Penyandang dana itu belum ditanyakan,” tutur kuasa hukum Nunun, Mulyaharja. Mulyaharja mengatakan, mungkin saja hal itu baru akan ditanyakan penyidik KPK pada pemeriksaan selanjutnya, Jumat (30/12) besok. Namun dia mengaku tidak tahu apa jawaban Nunun, jika ditanya penyidik mengenai hal itu. “Mungkin saja itu ditanyakan besok. Tapi saya belum bisa berkomentar karena saya hanya mengatakan apa yang dikatakan ibu kepada penyidik,” tutur Mulyaharja. Nunun yang menjadi tersangka dalam kasus ini disebut-sebut sebagai mediator dalam kasus ini. KPK saat ini tengah mengusut siapa aktor intelektual dan penyandang dana dari kasus ini. Mantan Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) M Jasin sebelumnya juga telah mengatakan Nunun hanya mediator dalam kasus ini. “Mudah-mudahan bisa mengungkapkan untuk keadilan. (dtc)

Dari Hal 1)........................................................................................................................

membaca isi kontrak yang akan berakhir. Syarat-syaratnya apa, jangan sampai barang yang sudah dikirim dikembalikan lagi,” ujar dia. Untuk di Palembang, saat ini ada 2.136 perusahaan kecil, 655 perusahaan menengah, dan 388 perusahaan besar. Adapun eksportir yang berdomisili di Palembang sebanyak 92 perusahaan. Jenis produk yang diekspor yakni Karet, Batubara, CPO, dengan negara tujuan Cina, Jepang, Amerika, Jerman, India, dan beberapa negara Eropa.

Prestasi

Lalu? Pada dasarnya hal terpenting dari sales adalah menjual produk yang mampu kita jual. Sederhana memang, tapi perlu keahlian tersendiri terutama setelah terjun langsung ke lapangan. Apalagi ketika mampu menjual mobil. Sebab, hasilnya lumayan. Memang ada keluarga yang sebelumnya terjun ke otomotif? Ada, kakek di Medan. Sewaktu saya kecil, saya membuka toko suku cadang untuk keperluan alat transpor-

tasi di sana. Mungkin sedikit banyak membuat saya terdorong terjun lebih dalam ke otomotif. Apa kiatnya bisa sukses sampai sekarang ? Yang jelas mau belajar dan tekun. Tidak ada yang tidak mungkin asal kita mau berusaha. Seberapan maksimal yang kita usahakan hasilnya akan mengikuti. Inilah yang terjadi pada saya sekarang. Sebelumnya pernah terlintas akan menjadi kepala cabang, ketika memulai start dari seorang sales? Semuanya mengiringi. Sejak masuk tidak pernah terpikir kalau nanti saya akan menjadi kepala cabang. Tetapi prestasi awalnya yang saya kejar. Mampu meraih prestasi yang maksimal akan berpengaruh lurus pada karir yang

dijalankan. Menjabat sebagai kepala cabang Auto 2000 Veteran, yang notabene cabang terbaik secara nasional, apa harapan anda? Yang jelas kami ingin setiap hari mencatat prestasi dalam penjualan. Tahun ini saja, kami prediksi mampu menjual sebanyak 5.600 unit mobil sampai tutup 2011. Ini melesat dari target awal tahun di angka 4014 unit. Ke depan kami inginkan pertumbuhan serupa, mungkin sekitar 6.500 unit. Caranya? Tentu dengan meningkatkan kualitas layanan yang ada di Auto 2000. Kami optimis mengingat konsumen sudah mulai loyal dan mempercayakan kendaraan yang mereka tumpangi ke Toyota. (rendra yudha satria pratama)

Dari Hal 1).............................................................................................................

cenderung terus turun. Tinggal satu garapanya. Pasar lokal saat ini pun cenderung kalangan atas yang membelinya. Sebab apa, industri kerajinan seperti miliknya, cenderung mahal harganya karena asli menggunakan tangan. Selain itu, banyak melibatkan pegawai dalam pembuatanya. Sehingga di perusahaanya saat ini tidak kurang dari 300 orang pegawai masih dalam tanggunganya. “Jadi wajar, mahal, selain asli untuk biaya bayar karyawan, waktu pembuatan juga relatif lama. Bahannya pun sebagian masih impor,” ungkap Djunaidi. Beda dengan industri menggunakan teknologi cetak. Selain tidak butuh banyak karyawan, juga cepat pembuatanya. Meski-

Warga

dibuktikan dengan diperolehnya penghargaan Primaniyarta (Penghargaan terhadap eksportir yang berprestasi). Perusahaan-perusahaan itu adalah PT Shima (alat kesehatan), PT Badja Baru (karet), PT Deorub Inti Global (smoke liquid), Celia Carpet (karpet kayu). “Kami terus berupaya agar UKM di Palembang aktif mengekspor produk. Antara lain lewat pelatihan, dan promosi produk UKM Palembang, baik di dalam maupun luar negeri,” pungkas Yustianus.(gus)

Dari Hal 1)..................................................................................................

Ini bidang yang sangat menarik. Banyak hal yang saya pelajari di sales. Terutama belajar untuk menjadi yang lebih baik. Persaingan yang pesat di dunia otomotif pun mengharuskan kami yang bekecimpung di dalamnya untuk terus belajar menuju ke arah kemajuan.

Industri

Kegiatan ekspor Sumsel semuanya melalui tiga wilayah di Palembang. Yakni Bandara SMB II, Dermaga Kertapati, Pelabuhan Boom Baru. Jumlah importir yang berdomisili di Palembang sebanyak 58 perusahaan. Jenis produk yang diimpor yakni bahan baku penolong (sparepart, alat-alat teknik), bahanbahan kebutuhan pokok, dan alat-alat kesehatan. Dalam hal ekspor ini, Palembang juga memiliki eksportir dan UKM eksportir yang berprestasi. Hal ini

pun dari sisi hasil sering masih ada di nomor dua. Sekelas produk kerajinan miliknya. Hingga kini belum ada teknologi yang bisa membuatnya. Memang rumit dan detil. Jenisnya pun sangat variatif dan banyak. Ia sendiri agak pesimis bisa bertahan terus di sini. Masih untung upah diterapkan gaji borongan. Tapi untuk biaya listrik, pajak dan beban lain, kini terus naik membuat pengusaha makin temui kesulitan. “Bisa bertahan saja sekarang sudah untung. Mungkin ke depan, bakal dilakukan restrukturisasai sistem. Jadi, kita ciutkan industri ini untuk bisa bertahan. Jika tidak begitu pasti tutup, karena dari sisi harga jual kita tidak bisa menaik-

kan,” bebernya. Salah satu opsinya, membagi aset, untuk industri kerajinan akan dipertahankan dalam skup industri rumah tangga semata. Dan melayani pasar lokal seperti Jakarta. Sedangkan sebagian aset lain diberdayakan membuka usaha baru di sektor makanan olahan. ”Jadi memang harus buka usaha baru untuk bisa mensubsidi silang sekaligus cari pasar baru,” kata Djunaidi. Hampir semua temantemanya baik di Jawa dan Sumsel kini beralih ke usaha baru, lantaran tidak bisa bertahan di pasar kerajinan. Budaya konsumsi lokal ingin murah meriah tidak peduli kualitas membuat pasar sulit berkembang. (ayu)

Dari Hal 1).................................................................................................................

knya ada lima ruko yang terlihat kosong dan sudah lama tidak ditempati. Seperti di kawasan Jl Jendral Sudirman, kawasan km 3,5 tepat bersebelahan dengan SMAN 3, belum lama ini sekitar 3 bulan kawasan tersebut kosong tak berpenghuni. Padahal, sebelumnya merupakan tempat atau

studio foto. Menurut, salah satu penuturan warga sekitar, Andi mengakui, jika dahulunya lokasi tersebut adalah studio foto. “Mungkin sudah 3 bulan ini kosong tidak ada penghuninya. Belum tahu mau dijadikan apa. Hanya saja, saya mendengar akan dijadikan semacam ruko bahan bangunan

dan onderdil,” tukas dia. Kemudian di kawasan simpang Pamor, ada salah satu ruko di sisi ruas sebelah kiri dari arah seberang ilir Ampera yang terlihat sudah lama tak berpenghuni. Sementara, tidak jauh dari lokasi tersebut ada Indomaret. Berdasarkan informasi terakhir dari warga sekitar, ruko tersebut dulunya menjual makanan dan minuman plus sembako. “Tidak tahu penyebab bangkrutnya apa. Tapi sudah setahun ini tak berpenghuni. Rencana ke depan juga jadi apa, belum ada informasi lebih lanjut. Tapi kabarnya sudah ada orang keturunan yang mau membeli dan buat jadi mini market baru seperti toserba,” tukas Ujang salah satu warga. Padahal, prospek usaha ruko cukup menjanjikan jika dikelola dengan baik. Sebagaimana yang dilakukan warga keturunan. Sebab, mayoritas warga keturunan lebih senang tinggal di Ruko/Rukan. Mungkin karena insting atau kecerdasan orang Cina terutama dalam hal finansial. Tidak terhitung berapa banyak usaha pempek terkenal di Palembang dan pemiliknya merupakan warga keturunan. Pada awalnya membuka usaha dari ruko sederhana dan lambat laun ternyata mampu membangun tempat usaha sendiri lebih besar dari ruko. (*/bersambung)


RADAR PALEMBANG

JUMAT 30 DESEMBER 2011 l HALAMAN 6

SP RT-BIZ

CR7: Liga Spanyol Terbaik di Dunia

Agen Pato Sudah Bertemu Leonardo di Paris Di tengah santernya isu kepindahan Alexandre Pato, agen sang pemain mengakui telah bertemu petinggi Paris St Germain. Hanya saja ia masih berkelit bahwa pertemuan itu untuk urusan transfer. Agen Pato yang bernama Gilmar Veloz membenarkan kabar adanya pertemuan dia dengan direktur olahraga PSG yang juga mantan “orang” AC Milan, Leonardo, kota Paris baru-baru ini. “Itu benar, (saya dan Leonardo) bertemu di Paris bebepara hari lalu. Dia adalah teman saya, namun saya tidak membicarakan tentang Pato,” ungkapnya seperti dikutip dari Sky Sports. Ketika ditanya mengenai peluang kepindahan Pato

pada bursa transfer musim dingin ini, Veloz mengatakan rumor itu bisa saja terwujud. Apalagi di PSG akan datang beberapa orang yang penah dekat dengan Milan, seperti eks pelatih Carlo Ancelotti dan David Beckham. “Jika itu baik untuk Milan dan kami, siapa tahu? Carlo Ancelotti adalah serang pelatih juara, Leonardo adalah ofisial top, Beckham akan menjadi lebih dari sekadar rekan setim, dan PSG akan jadi klub yang hebat,” jelas Veloz. Namun ia mengingatkan, urusan transfer ini bergantung pada pihak klub dan juga waki presiden Milan, Adriano Galliani. Sebabnya, sebagai seorang profesional Pato masih terikat kontrak dengan Rossoneri sampai 30 Juni 2014. “Semua itu menarik, tapi kami tidak akan membuat keputusan. Kami profesional. Jadi kami akan duduk dan berbicara. Milan dan Galliani akan membuat keputusan,” simpul Veloz.(mrp )

Cristiano Ronaldo disaat santai

Banyak yang menganggap Premier League sebagai liga sepakbola terbaik di dunia karena tingginya persaingan dalam memperebutkan gelar juara. Tapi bagi Cristiano Ronaldo, Liga Spanyol adalah yang terbaik. Pendapat tersebut diungkapkan oleh pemain bintang Real Madrid itu saat menghadiri Konferensi Olahraga Internasional Dubai. Ronaldo sempat mencicipi ketatnya persaingan Liga Inggris saat bergabung dengan Manchester United sebelum hengkang ke Madrid pada musim panas dua tahun lalu. Sepanjang enam musim berkostum “Setan Merah”, pesepakbola Portugal ini telah memperoleh titel Liga Champions, tiga titel juara Liga Inggris, satu Piala FA dan dua Piala Carling.

Dalam beberapa musim terakhir, persaingan Liga Inggris semakin ketat. Tidak hanya tim-tim Big Four yang bersaing namun juga munculnya Manchester City dan Tottenham Hotspur sebagai kekuatan baru. Ronaldo mengatakan “telah mempelajari peraturan elementer dan mendasar sepakbola, terutama disiplin selama berkarier di Inggris.” Akan tetapi menurut pemain termahal di dunia itu, La Liga adalah liga sepakbola terbaik di dunia. Apa alasannya? “Karena bergantung pada kemampuan dan teknik para pemainya,” imbuh Ronaldo. Ronaldo menyatakan dirinya bisa beradaptasi di liga mana pun meski menegaskan belum berminat berganti klub. “Jujur saja, aku sedang menikmati saat ini.” Demikian diberitakan Daily Mail.(din )

Leverkusen Redam Isu Transfer Berbatov KUBU Bayer Leverkusen membantah kabar yang menyebutkan mereka tertarik untuk memulangkan Dimitar Berbatov. Mereka menganggap rencana transfer Berbatov cuma spekulasi belaka. Dalam berita sebelumnya, perwakilan Berbatov, Ivan Dobrinov, mengklaim Leverkusen tengah berusaha mendapatkan kliennya. Dobrinov juga menyebut sudah terjadi kontak antara kubu Werkself dan kliennya. Chief executive Leverkusen, Wolfgang Holzhauser, membenarkan adanya kontak antara klubnya dan Berbatov. Tapi, kontak itu semata-mata sebatas hubungan persahabatan saja dan tidak ada pembicaraan soal kemungkinan transfer. “Transfer Dimitar Berbatov ke klub kami murni spe-

PSSI Tak Acuhkan Niat KLB dari KPSI Ketua Umum PSSI Djohar Arifin mengomentari tentang keputusan Komite Penyelamat Sepakbola Indonesia (KPSI) yang berencana menggulirkan Kongres Luar Biasa (KLB). Seperti diberitakan sebelumnya, ketidakpuasan terhadap kepengurusan PSSI saat ini membuat KPSI menelurkan Rapat Akbar Sepakbola Nasional (RASN). Dalam pertemuan selanjutnya,

Rabu (28/12/2011), KPSI bahkan mencetuskan bakal menggulirkan KLB pada tanggal 6 Maret 2012 mendatang di Jawa Timur. Sebelumnya, KPSI juga akan mengadakan Kongres Tahunan di Bandung pada 21 Januari 2012. Menanggapi hal tersebut, Djohar selaku orang nomor 1 di PSSI tak menggubris keinginan KPSI menggelar KLB. PSSI, menurutnya, akan terus berusaha di koridor yang

diamanatkan FIFA. “Kita tidak berpengaruh, kita akan berusaha bagaimana agar tetap di barisan FIFA,” tegas Djohar. Djohar pun mengimbau kepada semua pihak untuk tetap berpikir jernih agar tidak memperkeruh suasana yang ada saat ini. “Jangan hanya ingin merebut kedudukan, Merah Putih dikorbankan, biarlah mereka mau seperti apa, yang jelas kami tetap pada pendirian,” tandasnya.(mfi )

Heat Menang Lagi, Celtics Masih Terpuruk Rentetan kemenangan Miami Heat di awal kompetisi NBA musim ini belum terhenti. Sementara itu, Boston Celtics belum bisa menang lantaran mereka kalah lagi di pertandingan ketiga. Bertandang ke markas Charlotte Bobcats, Time Warner Cable Arena, Kamis (29/12/2011) pagi WIB, Heat sempat dibuat kewalahan. Mereka tertinggal 20-32 pada akhir kuarter pertama. Kuarter kedua pun masih jadi milik Bobcats. Tim asuhan Paul Silas ini bahkan memimpin makin jauh dengan skor 60-45.

Namun, Heat bangkit pada paruh kedua. Usai memangkas jarak menjadi 69-70 pada akhir kuarter ketiga, mereka kembali tampil bagus pada kuarter penutup dan akhirnya menang setengah bola 96-95. LeBron James jadi top performer untuk Heat dengan sumbangan 35 poin, 6 assist, dan 7 rebound. Chris Bosh membukukan 25 poin, sementara Mario Chalmers ikut mendonasikan 15 poin. Di kubu Bobcats, Gerald Henderson menyumbangkan poin terbanyak dengan 21 poin, disusul D.J. Augustin dengan 20 poin.

Di New Orleans Arena, Boston Celtics tak bisa berbuat banyak saat dijamu tuan rumah New Orleans Hornets. Kevin Garnett dkk. kalah dengan skor 78-97. Dalam pertandingan ini, Ray Allen dan Rajon Rondo masing-masing menyumbangkan 15 dan 13 poin untuk Celtics. Sementara itu, di kubu Hornets, Jarrett Jack membukukan 21 poin dan Carl Landry mencetak 20 poin plus 11 rebound. Dengan kekalahan ini, berarti Celtics belum sekalipun menang musim ini. Mereka selalu kalah di tiga partai awal.( mfi / mrp )

Ingin Pulangkan Romeu ke Camp Nou SETELAH membawa pulang Cecs Fabregas dari Arsenal, Barcelona berniat melakukan hal yang sama pada Oriol Romeu. Impresif bersama Chelsea, Josep Guardiola dikabarkan berniat memulangkannya ke Camp Nou. Romeu baru di awal musim ini pindah dari Barcelona ke Chelsea. Gelandang 20 tahun itu dikontrak selama empat musim, di mana dalam klausul pembeliannya The Blues menyepakati kemungkinan buy back. Meski jadi pendatang baru dan usia masih sangat muda, Romeu tampil memuaskan bersama Chelsea. Di semua ajang musim ini Romeu sudah bermain sebanyak 15 kali, dengan mayoritas dia dipasang sejak menit awal alias menjadi starter. Melihat performa Romeu di Stamford Bridge, Barca dikabarkan tertarik merekrutnya kembali. Romeu dinilai akan jadi pengganti yang tepat buat Seydou Keita, yang santer dikabarkan bakal segera hengkang, dengan AC Milan disebut-sebut jadi persinggahan berikutnya. Demikian dikutip dari Marca. Dalam klausul buy back yang sudah disepakati, Barca harus membayar 10 juta euro jika ingin membeli Romeu di tahun 2012. Sementara jika membelinya di tahun 2013 harganya bertambah menjadi 15 juta euro. Akankah Barca mendapatkan kembali Romeu? Beberapa media Inggris menyebut hal itu sulit terjadi. Memuaskan di periode awal kedatangan, Andre Villas-Boas disebut-sebut sudah meminta Chelsea memproteksi Romeu.(din)

kulasi dan kami tak akan ambil bagian dalam gosip ini,” terang Holzhauser kepada Deutsche Presseagentur. “Semuanya sudah dipaksakan oleh agennya dan hal itu membuat saya tidak senang,” tambahnya. “Kami masih tetap berhubungan dekat dengan Dimitar sejak dia meninggalkan klub, tapi ini murni atas dasar persahabatan,” tegas Holzhauser. Masa depan Berbatov di Manchester United memang tengah berada dalam ketidakpastian. Meski musim lalu jadi pencetak gol terbanyak Premier League, pada musim ini penyerang asal Bulgaria ini lebih banyak menghangatkan bangku cadangan karena kalah bersaing dengan Wayne Rooney, Javier Hernandez, dan Danny Welbeck. (mrp )


K

JUMAT 30 DESEMBER 2011 l HALAMAN 7

RADAR PALEMBANG

Legenda Naga di China

Bubur Dihindari

Saat Perayaan Imlek

PALEMBANG, RP - Aslinya Imlek atau Sin Tjia adalah sebuah perayaan yang dilakukan oleh para petani di Cina yang biasanya jatuh pada tanggal satu di bulan pertama di awal tahun baru. Perayaan ini juga berkaitan dengan pesta para petani untuk menyambut musim semi. Menurut Chandra Husin, Ketua Majelis Tridarma Komda Sumsel, karena perayaan Imlek berasal dari kebudayaan petani, maka segala bentuk persembahannya adalah berupa berbagai jenis makanan. Idealnya, pada setiap acara sembahyang Imlek disajikan minimal 12 macam masakan dan 12 macam kue yang mewakili lambang-lambang shio yang berjumlah 12. Di Cina, hidangan yang wajib adalah mie panjang umur (siu mi) dan arak. Di Indonesia khususnya Palembang, hidan-

gan yang dipilih biasanya hidangan yang mempunyai arti “kemakmuran,” “panjang umur,” “keselamatan,” atau “kebahagiaan,” dan merupakan hidangan kesukaan para leluhur. “Kue-kue yang dihidangkan biasanya lebih manis daripada biasanya. Diharapkan, kehidupan di tahun mendatang menjadi lebih manis. Di samping itu dihidangkan pula kue lapis sebagai perlambang rezeki yang berlapis-lapis. Kue mangkok dan kue keranjang juga merupakan makanan yang wajib dihidangkan pada waktu,”terangnya beberapa waktu lalu. Persembahyangan menyambut datangnya tahun baru Imlek. Biasanya kue keranjang disusun ke atas dengan kue mangkok berwarna merah di bagian atasnya. “Ini adalah sebagai simbol kehidupan manis yang kian menanjak dan mekar seperti kue mangkok,”ujarnya. Ada juga makanan yang dihindari dan tidak dihidangkan, misalnya bubur.

Bubur tidak dihidangkan karena makanan ini melambangkan kemiskinan. Kedua belas hidangan itu lalu disusun di meja sembahyang yang bagian depannya digantungi dengan kain khusus yang biasanya bergambar naga berwarna merah. “Pemilik rumah lalu berdoa memanggil para leluhurnya untuk menyantap hidangan yang disuguhkan,”ujarnya. Di malam tahun baru orang-orang biasanya bersantap di rumah atau di restoran. Setelah selesai makan malam mereka bergadang semalam suntuk dengan pintu rumah dibuka lebar-lebar agar rezeki bisa masuk ke rumah dengan leluasa.” Pada waktu ini disediakan camilan khas Imlek berupa kuaci, kacang, dan permen,”ujarnya. Pada waktu Imlek, makanan yang tidak boleh dilupakan adalah lapis legit, kue nastar, kue semprit, kue mawar, serta manisan kolang-kaling. “Agar pikiran menjadi jernih, disediakan agar-agar yang dicetak seperti bintang sebagai simbol kehidupan yang terang,” tambahnya. (sep)

Dewa Kelahiran tak Hanya Disembah Ibu Hamil DEWA Cu Sen Nian Niang adalah Dewa Kelahiran yang dipercaya sebagai dewa yang memiliki kuasa atas kelahiran seseorang. Umumnya ibu yang

sedang hamil selalu memohon doa agar diberikan kesehatan selama masa kehamilan dan keselamatan hingga masa melahirkan. Apong Salah satu pengurus

kelenteng mengatakan, rata-rata yang melakukan sembahyang pada dewa ini adalah ibu-ibu hamil. “Mereka bersama suami sering kali memohon doa dan harapan agar semua proses kehamilan dan kelahiran berjalan aman dan lancar, ibu sehat, dan anak pun sehat,” kata Apong. Tidak hanya itu, dewa tersebut dipercaya dapat menjaga ibu yang sedang hamil. Jika sembahyang tersebut dilakukan dengan sungguh-sungguh, permohonan akan dikabulkan.“Dewa itu memiliki kuasa atas kelahiran tersebut,” ungkap Apong. Untuk itu, kebanyakan yang menyembah dewa tersebut adalah ibu yang sedang mengandung. Meski kebanyakan yang menyembah dewa itu adalah ibuibu hamil, Apong mengatakan, banyak juga umat yang melakukan sembahyang kepada Dewa Kelahiran dari kalangan lain seperti pria dan anak-anak. “Tidak ada larangan dari agama Konghucu untuk melakukan hal tersebut. Semua umat Konghucu boleh melakukan semba-

hyang terhadap dewa itu,” terangnya. Seperti semua dewa lainnya, Dewa Kelahiran atau Cu Sen Nian Niang juga memiliki tanggal kelahiran. “Yakni tanggal 20 bulan ketiga tahun Imlek,” kata Apong. Kelahiran Dewa Cu Sen Nian Niang diperingati setiap tahun oleh umat Konghucu. “Akan dilakukan upara peringatan setiap tanggal tersebut,” ungkap Apong. Tidak ada pantangan khusus dalam proses sembahyang. “Boleh menyiapkan sesajian apa saja, buah-buahan, bebek, ayam, dan lain sebagainya,” katanya. Prosesi ritual yang dilakukan umat Konghucu yang datang ke kelenteng itu tidak diatur secara baku. Jika umat datang hanya untuk menyembah satu dewa, tidak masalah. Semua tidak dilarang oleh agama tersebut. Menurut Apong, tujuan masing-masing umat yang datang untuk melakukan sembahyang ke kelenteng berbeda-beda. “Tapi rata-rata mereka semua menyembah semua dewa yang ada di kelenteng ini,”tukasnya. (jpnn)

Khayal yang Menuju Kenyataan

N

AGA merupakan salah satu unsur terpenting dalam kehidupan bangsa China. Hal ini dapat dilihat dari budaya China yang hampir semuanya berhubungan dengan hewan legenda ini. Sebaliknya, para peneliti telah lama meyakini bahwa naga hanyalah merupakan mahkluk khayalan semata yang hanya hadir dalam legenda-legenda klasik. Namun sebuah penemuan pada tahun 1996 seolah menjawab keragu-raguan para ahli. Para arkeolog di China berhasil menemukan fosil naga ini di Desa Guanling, Kota Anshun, China. Penemuan ini membuktikan bahwa hewan yang dikeramatkan ini a pernah ada. Dalam bingkai ilmu pengetahuan, naga merupakan reptil yang hidup di samudra pada masa Triasik sekitar 200 juta tahun yang lalu. Naga merupakan makhluk amfibi, ia banyak menghabiskan waktunya di air dan terkadang berjalan ke daratan. Naga merupakan legenda yang tidak bisa dipisahkan dengan kehidupan masyarakat China. Hewan dari masa lalu ini, sering hadir dalam kisah-kisah masa lalu China dan dianggap sebagai makhluk yang istimewa. Orang Mandarin juga meyakini bahwa mereka adalah titisan dari naga. Hal inilah yang membuat penemuan pada tahun 1996 ini di sambut baik masyarakat. Fosil naga yang ditemukan di Desa Guanling itu dilengkapi dengan sepasang tanduk di atas kepalanya. Wujud dari naga ini menyerupai hewan legenda yang sering terdapat dalam legenda. Fosil ini dalam kondisi baik dengan Panjangnya keseluruhan mencapai 7,6 m, kepalanya 76 cm dan lehernya 54 cm. Tubuhnya memiliki panjang 2,7 m serta lebar 68 cm, dan buntutnya 3,7 m.

Kepala naga ini berbentuk segitiga, dengan lebar mulut 43 cm. Bagian terlebar di kepala naga ini mencapai 32 cm, kedua tanduknya, dengan bentuknya yang simetris menjulang dari bagian terlebar tersebut dan berukuran 27 cm. Tanduknya berbentuk agak sedikit melengkung serta condong ke samping, sehingga semakin membuat fosil tersebut menjadi seperti naga dalam legenda. Fosil itu pada akhirnya dipamerkan pada tahun 2007 di Xinwei Ancient Life Fossils Museum di Anshun, Guizhou, China. Penemuan lainnya terjadi di Provinsi di dekat sebuah desa di Fuyuan, China baratdaya pada tanggal 22 Januari 2007. Penduduk setempat menemukan fosil naga berukuran kecil yang telah melekat pada lempengan batu di dalam sebuah gua di atas sebuah bukit. Para petani di desa itu telah melakukan penggalian fosil sejak tahun 2000 untuk mencari “sisa-sisa” dari legenda naga karena terinspirasi oleh penemuan naga yang dipamerkan di Guizhou. Para petani melakukan itu untuk menambah penghasilan dengan menjual fosil tersebut kepada para peneliti. Sebelumnya, untuk membuktikan keberadaan naga itu, para arkeolog China melakukan ekskavasi sejak tahun 1983 di beberapa lokasi yang diyakini pernah ditinggali oleh peradaban China kuno. Ekskavasi pertama dilakukan di sekitar Desa Niuheliang, di kaki Gunung Merah (Red Mountain). Tepatnya, berada di lokasi lembah Sungai Liachoe. Dari beberapa temuan membuktikan , bahwa di daerah ini pernah ditinggali sebuah peradaban kuno yang cukup maju ribuan tahun silam.(*)

Karma Dalam Kepercayaan Tionghoa DALAM kepercayaan sebagian masyarakat Tionghoa, karma merupakan buah dari tindakan manusia seperti amal perbuatan baik maupun perbuatan tidak baik. Karma yang langsung dirasakan oleh seseorang yaitu karma mandul. Benarkah dan bagaimana pendapat warga etnis Tionghoa tentang karma? Menurut salah seorang warga Tionghoa, Liyas, hendaknya manusia harus selalu berpikir positif untuk menghilangkan sifat jahat dalam hati dan pikiran. “Membiasakan diri berpikir positif tidak terkena arus berpikir negatif. Semakin berpikir dengan arus negatif, tentu susah membendungnya,” ujar Liyas, kemarin.

Karma mandul, lanjutnya, seperti membenci atau berprasangka buruk kepada orang lain, tapi tetap dipendam di hati. Manusia, imbuhnya, hendaknya selalu mendekatkan diri pada sang pencipta. Upaya-upaya yang dapat dilakukan untuk menumbuhkan pikiran positif yaitu menumbuhkan pikiran baik, bagaimana upaya untuk meredam pikiran dari niat buruk dan mengembangkan pikiran yang baik. “Cara berpikir sangat menentukan perbuatan dan tindakan seseorang,” ujarnya. Selain karma mandul, juga ada karma berat. Perbuatan yang termasuk karma berat diantaranya membunuh orang suci, membunuh orang tua dan membuat

keributan dalam perjamuan suci. “Sumber karma itu pada dasarnya pikiran,” katanya. Memang kedengarannya kata ini sebuah konotasi bahkan terkesan negative, bagi kalangan tertentu. Sebutan ini mungkin bagi orang awam seperti sebutan untuk seorang wanita dengan etnis Chinese. Jawabnya bisa iya namun bisa juga tidak, tergantung dari siapa, apa dan bagaimana orang tersebut meniliknya. Jika dilihat dari sudut pandang Buddhism, diskriminasi berkaitan dengan karma. Mungkin ada yamhg bertanya-tanya loh apa hubungannya dengan karma? Kita semua tahu dari mana asal datangnya perasaan diskriminasi ini. Apapun yg kita alami, apapun yg kita rasakan (susah-senang) semuanya, adalah matangnya buah karma. Apapun yang kita lakukan, pikirkan, katakan akan meninggalkan tilasan dipikiran kita, nah tilasan inilah yang disebut karma. Pikiran seperti camera yang mampu merekam semua hal-hal yang kita lakukan. Jadi apapun yang kita rasakan akan perlakuan orang lain terhadap diri kita, itu sudah pasti karena dulunya kita berlaku seperti itu, karena memori di pikiran kita memutar kembali apa yang sudah pernah direkam. (jpnn)


RADAR PALEMBANG

JUMAT 30 DESEMBER 2011 ● HALAMAN 8

Penderita HIV/AIDS Melonjak

LINTAS KOTA

Gubernur Keliling Malam Tahun Baru PALEMBANG, RP – Hitungan hari ke depan, malam pergantian tahun baru akan menjelang. Gubernur Sumsel H Alex Noerdin tak mau ketinggalan dalam merayakan kemeriahan malam pergantian tahun dari 2011 ke 2012 ter-sebut, dengan berkeliling kota, khususnya ke tempat publik dan berakhir di halaman kantor gubernur Sumsel. Kepala Biro Humas dan Protokol Pemprov Sumsel, Robby Kurniawan FOTO: DOK kemarin (29/12) Robby Kurniawan mengatakan gubernur akan keliling mengunjungi masyarakat, untuk memeriahkan malam tahun baru. Beberapa tempat umum akan menjadi persinggahan dalam acara kelilingnya tersebut. Seperti, kata Robby Benteng Kuto Besak (BKB), Jakabaring dan lokasi lain, tempat berkumpulnya masyarakat. Terakhir, puncaknya, sambung dia gubernur akan merayakan malam puncak tahun baru du halaman kantor gubernur Sumsel bersama dengan petugas kebersihan, dan lainnya. (dav)

Tidak Ada Hakim Puluhan Tahanan Terlantar PALEMBANG,RP- Pengadilan Negeri Palembang Sejak libur Natal dan Cuti bersama hingga berita ini diturunkan masih terlihat lengang dan tidak ada aktivitas persidangan seperti biasanya. Berdasarkan Pantauan Koran ini sejak Selasa (27/12) ada sekitar puluhan tahanan yang telah didatangkan dari Rumah Tahanan (Rutan) Klas IA Pakjo dan dari Lembaga Pemasyarakatan (LP) Merahmato, dikembalikan pulang ketahanannya masing-masing lantaran Jaksa dan sebagian hakim tidak ada di Pengadilan Negeri (PN) Palembang, hal ini diduga mereka masih menikmati cuti bersama yang bertepatan dengan hari besar Natal. Salah seorang petugas pengawal tahanan mengatakan, sama sekali tidak mengetahui kalau tidak ada aktifitas di PN Palembang, karena tidak ada konfirmasi sebelumnya antara petugas pengawal tahanan dan pihak Kejaksaan serta Pengadilan, sehingga puluhan tahanan yang seharusnya sidang pada hari itu terlantarkan. Sementara Pihak Posbakum PN Palembang, Azriyanti SH mengatakan, “karena Jaksa tidak hadir dan sebagian hakim banyak yang cuti, jadi para tahanan dikembalikan ke Rutan dan LP ketempat asalnya, ada pun hakim yang hadir rata-rata beragama Islam, sedangkan hakim yang beragama Kristiani masih banyak yang cuti, sedangkan kami sendiri dari Posbakum PN Palembang siap untuk mengikuti jalannya sidang,” terangnya. Sementara Humas PN Palembang, Posma Naenggolan ketika di konfirmasi mengatakan, belum dapat memberikan jawaban yang jelas tentang proses persidangan yang tidak berjalan seperti biasanya.(rom)

Amputasi Desak Kejati PALEMBANG, RP – Puluhan Massa yang mengatasnamakan Aliansi Mahasiswa Pemuda untuk PTBA Bersih (AMPUTASI) kemarin, mendatangi Kejati Sumsel dan menuntut Kejaksaan Agung (kejagung) cq Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sumsel untuk menuntaskan kasus indikasi dugaan korupsi dalam proyek floating crane senilai Rp362 miliar. Dermawan Iskandar, selaku Kordinator Aksi mengatakan, proyek floating crane jasa bongkar muat batubara di Pelabuhan Tarahan, Bandar Lampung ini dinilai jalan ditempat. “Padahal telah ditetapkan dua tersangka oleh Kejaksaan. Makanya kami kesini meminta agar kasus ini diusut sesuai dengan hukum yang berlaku,”ujarnya. Menurutnya, masyarakat pun perlu ikut memantau perkembangan perkara korupsi yang tengah diproses oleh aparat penegak hukum. sebab lanjut Dermawan, PTBA merupakan aset negara yang seharusnya bersih dan bebas dari korupsi. “Kami pun meminta para pemegang saham terutama pemerintah untuk melakukan pemilihan ulang jajaran direksi PTBA karena sepertinya pemilihan yang sudah dilakukan tidak objektif,” tudingnya. Sementara, Kepala Seksi Penegakan Hukum dan Humas Kejati Sumsel Apandi mengatakan, aspirasi masyarakat tersebut akan disampaikan kepada pimpinan Kejati Sumsel. Langkah tindak lanjut yang diharapkan massa aksi mudah-mudahan dapat dilaksanakan. “Kita akan laporkan dahulu ke pimpinan untuk selanjutnya ditindaklanjuti,”ujar Apandi. (rom)

Sulap Lahan Kosong Jadi Taman PALEMBANG, RP - Rencana Pemerintah Kota (Pemkot) Palembang membuat taman bermain ditengah pemukiman warga untuk taman terbuka direalisasikan, salah satunya lahan kosong simpang pasar 26 ilir, Jalan Merdeka telah disulap menjadi space ruang publik. Kerumunan anak yang masih berstatus Sekolah Dasar (SD) memadati arena permainan yang menempati lahan seluas 16 meter x 12 meter. Salah satu warga, Arifin (53) warga 26 Ilir Kelurahan Talang Semut Kecamatan Bukit Kecil mengatakan, jika hampir satu pekan ini arena yang secara simbolis belum diresmikan Pemkot Palembang tersebut selalu ramai menjadi tempat arena bermain anak di kawasan tersebut. “Dulunya hanya lahan kosong untuk berbagai barang tidak terpakai dan ditengah jalan menjadi tempat pembuangan sampah oleh warga, kini sudah menjadi arena permainan anak-anak,” katanya saat dibincangi Koran ini, kemarin (28/12). Adanya ruang publik ini, kata Arifin, tentu saja bermanfaat bagi warga sekitar selain mempunyai tempat khusus bermain bagi anak, juga menambah keindahan kawasan tersebut yang selama ini hanya menjadi tempat penampungan sampah. “Tidak hanya pagi, malam haripun tempat ini menjadi idola anakanak,” ujarnya. Taman yang selesai pembangunan hampir dua pekan lalu ini, kata Arifin juga dilengkapi penerangan pada malam harinya sehingga menambah keindahan kawasan tersebut pada malam harinya. (gus)

SIMULASI: Simulasi Tim Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sumsel mengatasi bencana alam. FOTO: SALAMUN

8 Daerah Rawan Bencana PALEMBANG, RP – Kembali, Sumsel dilanda bencara alam. Kali ini, ribuan warga Desa Mawar, Kabupaten Segardalam, panik karena desa mereka dilanda banjir bandang dan tanah longsor. Akibatnya, ratusan rumah penduduk rusak dan terendam, aliran listrik juga terputus. Tak lama, warga korban bencana alam tersebut dievakuasi oleh tim Badan Penanggulangan Bencana Derah (BPBD) Sumatera Selatan. Tapi, semuanya hanya proses simulasi bencana yang dilakukan pihak BPBD Sumsel dalam rangka tanggap bencana alam. Pelaksanaanya sendiri, dilakukan di venues menembak di Jakabaring Sport City (JSC) kemarin (29/12). Sekitar pukul 09.00 WIB dimulai, melibatkan sekitar 600 petugas dari berbagai unsur, yakni TNI AD, Dinas Kesehatan, Dinas

Sosial, PMI sampai dengan keterlibatan aparat kepolisian. Kepala BPBD Sumsel Yulizar Dinoto mengatakan, simulasi ini digelar sesuai instruksi Gubernur Alex Noerdin, mengingat beberapa kawasan di Sumsel berpotensi mengalami bencana alam seperti gunung meletus, banjir dan tanah longsor. “Beberapa daerah di Sumsel yang masuk pengawasan yakni Pagaralam, Lahat, Muara Enim, Banyuasin, Empat Lawang, Ogan Komering Ulu, Ogan Komering Ulu Selatan, serta Musi Rawas,”kata Yulizar. Melalui simulasi ini, sambung dia diharapkan penanganan bencana lebih cepat dan koordinasi antar-instansi kian intensif. Komandan Korem 044 Gapo, Kolonel Infantri Dwiyanto Budi Prabowo mengatakan simulasi ini harusnya lebih

rutin digelar supaya menjadi gambaran yang jelas dari kejadian bencana yang sesungguhnya. Sehingga semua instansi terkait lebih mengetahui tugasnya masing-masing. “Dengan gladi ini kita tentu bisa membayangkan bencana yang terjadi sesungguhnya, jadi petugas tidak kaget lagi mengatasinya ketika tiba-tiba bencana alam menimpa daerah ini. Sebab ketika di lapangan, tugas ini sebenarnya tidak mudah,”jelasnya. Setidaknya ada tiga poin yang harus mereka lakukan pertama-tama yakni melakukan pencarian lebih dulu, kemudian melakukan pertolongan dan yang ketiga mengungsikan korban. “Simulasi ini diharapkan dapat membangun koordinasi dan komunikasi masyarakat dan pemerintah. Supaya lebih siap menghadapi bencana,”ujar dia. (dav)

Batal Tutup Jembatan Ampera Sambut Tahun Baru 2012 PALEMBANG, RP – Rencana penutupan Jembatan Ampera yang akan dilakukan oleh Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Palembang batal digelar. Namun Dishub hanya akan memasang traffic cone (pembatas) di tengah-tengah jembatan yang menjadi ikon Kota Palembang tersebut. Hal ini diungkapkan oleh Kepala Dishub Kota Palembang, Masripin Thoyib melalui Kepala Bidang (Kabid) Pengawasan, Pengendalian dan Operasional Lalu Lintas Kota (Wasdalops), Pathi Ridhuan, jika penutupan dilakukan, pihaknya mengkhawatirkan akan menyulitkan warga yang hendak kearah Seberang Ulu ataupun sebaliknya. “Saat pergantian tahun ini tidak akan kita tutup. Namun akan kita pasang trafific cone saja sepanjang Jembatan Ampera dari pangkal Seberang Ilir sampai Seberang Ulu. Jadi, tidak ada kendaraan antara lajur kiri dan kanan yang bisa menyalip. Sebab inilah yang bisa menimbulkan kemacetan di Ampera,” jelas Pathi, kemarin (29/12). Selain itu, kata Parhi, pihaknya juga melarang kendaraan parkir di Jembatan

FOTO: DOK

Pathi Ridhuan

Ampera. Pasalnya, pada malam pergantian tahun tersebut selalu banyak kendaraan yang parkir di atas Ampera. Hal ini malah menimbulkan kemacetan panjang di Ampera. “Masyarakat biasanya yang ingin menikmati kembang api dari atas jembatan membuat macet. Untuk itu, kita akan lakukan pengawasan di Ampera supaya tidak ada kendaraan yang parkir. Kalau ada yang parker akan dikunci rodanya,” ujarnya.

Ditambahkan Pathi, pihaknya juga akan melakukan pemantauan ke sejumlah tempat-tempat lain yang rawan kemacetan. Seperti, Kambang Iwak, Bundaran Air Mancur, seputaran Jalan Merdeka, dan Jalan Sudirman khususnya di depan Pasar Cinde. “Kami akan turunkan sekitar 70 personel untuk pengaturan lalu lintas pada malam tahun baru. Sedangkan untuk pengalihan rute juga tidak akan dilakukan. Namun kita lihat situasi juga. Kalau memang dibutuhkan, kita akan lakukan,” terangnya. Sementara itu, belum lama ini Walikota Palembang, H Eddy Santana Putra mengatakan, pada malam tahun baru nanti akan ada panggung hiburan rakyat di Benteng Kuto Besak (BKB). “Belum tahu pasti apakah akan ada pesta kembang api pada acara tersebut. Selain itu, kita juga menggelar zikir bersama di dua lokasi yakni di Sriwijaya Promotion Center dan Masjid Agung,” imbuhnya. Nah, lanjut Eddy, kalaupun ada kembang juga tidak apa-apa, asalkan tertib. “Saya juga minta warga tidak hanya menyambut tahun baru dengan hura-hura. Lebih baik kalau berdoa dan meminta agar tahun depan lebih baik dari tahun sebelumnya,” pungkasnya. (gus)

Brand Nasional Ramaikan Undermall PALEMBANG, RP – Sekitar 80 persen pembangunan undermall Palembang telah terlaksana, ditargetkan Februari sudah bisa beroperasi. Khusus untuk tenant dan supermarket, undermall lebih mengutamakan usaha yang telah ternama atau mempunyai brand nasional. Area State Manager PT Bayu Jaya Lestari Sukses (BJLS), Gufron mengatakan jika tahap pembangunan telah rampung 80 persen. “Ini sudah 80 persen, kami menargetkan bakal rampung dan mulai beroperasi secepatnya. Rencananya jika Bulan Februari underground mall Palembang sudah bisa beroperasi maksimal,” ujarnya. Pihaknya selaku pengelola telah menyiapkan 25 tenant terdiri dari fashion dan makanan serta dua

tenant besar. Sementara sebelum beroperasi, 80 persen dari tenant yang disediakan tersebut telah dipesan oleh perusahaan dengan brand nasional. “Kami di sini mengutamakan brand nasional untuk mengisi setiap tenant yang disediakan di underground mall Palembang. Seperti Olala dan lain sebagainya,” ujarnya. Lokasi yang berdampingan dengan Palembang Square (PS) Mall. Gufron mengatakan tidak menjadi persoalan, lantaran keduanya berlokasi startegis di pusat kota Palembang. Dia melanjutkan jika setiap mal mempunyai pangsa pasar sendiri, namun mal yang dikelola pihaknya berada di bawah tanah. Saat ini underground mall Palembang hanya tinggal tahap

penyelesaian. Terdiri dari satu lantai dan berada diatas lahan parkir dengan luas 20.000 meter persegi. Terbagi antara letak kendaraan roda dua dan empat. “Kami siapkan parkir untuk kendaraan roda empat bisa sekitar 600 unit, untuk motor bisa sebanyak 600 unit,” katanya. Underground mall Palembang sendiri dibangun dengan sistem built operate transfer (BOT) dengan pemerintah Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) masa 30 tahun. (oct)

UNDERMALL: Kondisi pembangunan undermall yang telah mencapai 80 persen diharapkan Februari mendatang beroperasi. FOTO: SALAMUN

Jumlah penderita HIV/ AIDS terus bertambah di Sumsel. Bahkan, lonjakan cukup drastis terhadap pengidap HIV mulai tampak pada 2004-2005 dari 113 orang menajdi 200 orang. Pada 2006, naik lagi menjadi 298 orang, 2007 menjadi 339, 2008 ada 406, 2009 ada 491, 2010 sebanyak 596 dan 2011 mencapai 709 orang (sampai September). PALEMBANG, RP – Jumlah penderita HIV di Sumsel terbanyak ada di Palembang. Jumlahnya mencapai540 orang, disusul Prabumulih 43 orang dan Lubuk Linggau 27 penderita. Sementara penderita AIDS, terbanyak juga di Palembang dengan jumlah 317 orang. Disusul OKU 21 orang dan OKI sebanyak 14 orang. Terbanyak penderitanya, adalah mereka yang masih berusia produktif. Yakni, usia 20-39 tahun mencapai 50 persen, 40-49 tahun 30 persen dan sisanya terbagi dalam usia dibawah produktif dan di atas 50 tahun. Di usia produktif tersebut, berbagai profesi bisa kena. Bukan hanya bidang pendidikan saja, melainkan juga profesi pegawai. Sepanjang Januari-September2011 ini, pengidap HIV sebanyak 113 orang dan AIDS mencapai 89 orang. Tiga diantaranya meninggal dunia karena AIDS. Secara kumulatif, dari 709 penderita HIV, yang meninggal sebanyak 14 orang. Sedangkan AIDS, dari 402 penderita, yang meninggal mencapai 84 orang. “Kemungkinan akan terus bertambah hingga tiga bulan akhir tahun ini (Oktober-Desember),” ujar Direktur Eksekuif PKBI

Sumsel, Amirul Husni di Hotel Paradis, kemarin (29/12). Potensi timbulnya pengidap HIV/AID ini, terbanyak terjadi pada prilaku yang menyimpang. Seperti, penggunaan jarum suntik untuk narkoba. Menurutnya, pemicunya adalah seks bebas yang mencapai 56 persen, disusul jarum suntik narkoba dan lainnya. Jumlah tersebut, hanya Kabupaten Empat Lawang yang belum terdata mereka yang kena HIV/AIDS. Sebelumnya, satu orang pernah meninggal karena mengidap AIDS ini. “Meninggal saat akan terdata, tapi kita berharap memang tak ada,” katanya. Di sisi lain, bertambahnya jumlah penderita HIV/AIDS ini bisa juga karena kesadaran masyarakat untuk berobat sudah tumbuh. “Mereka mulai membuka diri, meski ada juga yang belum,” jelas dia. Kepala Biro Kesra Pemprov Sumsel Syahril Zaman mengatakan pola penyebaran HIV/ AIDS ini seperti gunung es. Jumlahnya terus bertambah setiap tahun. Dari jumlah terdata, ia meyakini masih banyak orang yang mengidap HIV/AIDS. “Bahkan, jumlahnya bisa mencapai 10 kali lipat dari yang terdata,” katanya. Ketua PKBI Sumsel Erial Bahar mengatakan target pencegahan penderita HIV/AIDS ini kepada mereka yang memiliki resiko tinggi (risti). Kemudian perlu dukungan dari tokoh masyarakat, tokoh agama dan komponen lainnya. Kesadaran masyarakat belum tinggi terhadap penyakit ini. “Khususnya generasi muda, karena mereka yang rentan kena penyakit ini,”ujar dia. (dav)

Cabut Dispensasi, Harus Lalui Proses Sidang Pembuatan Akte Kelahiran di 2012 PALEMBANG, RP – Pemerintah Kota (Pemkot) Palembang melalui Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) mewajibkan anak yang berusia diatas satu wajib untuk melalui proses persidangan jika membuat akte kelahiran. Pasalnya di 2012 Disdukcapil mencabut dispensasi keterlambatan pembuatan akta kelahiran. Kepala Disdukcapil Kota Palembang, Abdullah Farhan mengatakan, jika untuk prosedur pembuatan akta di 2012 akan berbeda. Untuk itu, orang tua wajib mengantongi surat penetapan dari pengadilan negeri dahulu baru akta dikeluarkan. “Mulai 1 Januari 2012, kita mencabut dispensasi ketelambatan pembuatan akta kelahiran dan orang tua diwajibkan melalui persidangan dulu untuk mendapat akta,” kata Farhan, kemarin (29/12). Sedangkan, kata Farhan, untuk aturan di Disdukcapil, hampir sama seperti sebelumnya, yakni fotokopi kartu keluarga yang mencantumkan nama anak, surat keterangan lahir dari dokter maupun rumah sakit, buku nikah dan copy KTP orang tua. Semua persyaratan itu harus diajukan ke Disdukcapil. “Untuk itu kita buatkan surat pengantar ke pengadilan, selanjutnya orang tua yang mengurus kesana. Mekanismenya sesuai aturan pengadilan, misal melalui persidangan, membayar biaya sidang. Silahkan pengadilan yang urus,” jelasnya. Farhan menambahkan, jika prosedur sudah selesai, pihak pengadilan akan mengeluarkan surat penetapan keputusan dan surat inilah yang harus dibawa kembali ke Disdukcapil untuk pembuatan akta. “Mulai 2012, bagi warga yang ingin membuat akta wajib akan melalui penetapan pengadilan dulu, soal biaya kita tidak tahu. Yang jelas di Disdukcapil tetap berlaku denda Rp 10 ribu bagi anak usia diatas 60 hari,” ungkap dia. Untuk kesadaran masyarakat sendiri, beber Farhan, jika kesadaran orang tua mulai meningkat. Pasalnya menjelang berakhirnya program dispensasi, 31 Desember (besok) terjadi pembludakan pengajuan. Dalam sehari dari rata-

“Mulai 1 Januari 2012, kita mencabut dispensasi ketelambatan pembuatan akta kelahiran dan orang tua diwajibkan melalui persidangan dulu untuk mendapat akta,”

Abdullah Farhan Kepala Disdukcapil Kota Palembang

rata 300 hingga 400 pengajuan, sejak seminggu terakhir capai 1000 pengajuan. “Mereka rata-rata membuat akta menghindari sidang pengadilan. Walaupun jumlahnya membludak. Namun kita belum merekrut tenaga tambahan. Tenaga saat ini masih cukup, yakni 15 petugas pelayanan dan 10 orang juru ketik. Sampai pegel tangan menandatangani akta tiap hari, tapi inilah resiko,” keluhnya. Farhan melanjutkan, jika pihaknya memprediksi hingga penutupan besok jumlah pengajuan makin bertambah. Bahkan hari terakhir bisa capai diatas 2000 pengajuan, naik dua kali lipat. Namun pihaknya sudah mengantisipasi. “Untuk pemohon di hari terakhir, kita menambah jam layanan penerimaan pembuatan akta. Jika selama ini ditutup jam 16.00, Sabtu yang biasanya libur, layanan tetap dibuka. Namun dibatasi hingga pukul 15.00,” tukasnya. Namun, karena besok (hari ini) hari terakhir, kata Farhan, Sabtu tetap buka sampai pukul 15.00 diatas itu tutup. Untuk itu pihaknya mengimbau para orang tua yang belum membuat akta lahir anaknya, ditunggu hingga besok (hari ini). ”Tercatat sepanjang Desember saja, kita telah menertibkan 8000 akta baru,” pungkas Farhan. (gus)


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.