4 MARET 2010

Page 1

Kapal NV Ocean Express 6 Malaysia Tenggelam di Tj. Siapi-api

Baca Hal

2

Tahun ke VIII Bung! Hari Ini KAMIS 4 MARET 2010

Menyajikan Fakta, Peristiwa & Fenomena Paling Aktual

KAPOLDA SIAP BRANTAS JUDI

Terjadi di Besitang

JAKARTA Kapolri Jenderal (Pol) Bambang Hendarso Danuri melantik Irjen (Pol) Drs Oegroseno SH sebagai Kapolda Sumut, menggantikan Irjen (Pol) Badrodin Haiti. Kapolda baru ini berjanji akan memberantas segala bentuk perjudian.

Kambing menyerupai wujud manusia.

Heboh, Anak Kambing Berbadan Manusia BACA BERITA SELENGKAPNYA DI HALAMAN 2

Kapoldasu Irjen (Pol) Drs Oegroseno SH (kanan) menandatangani surat mutasi.

Kadis Kebersihan Gol

Cewek Cantik Korban Facebook z DIPOLISIKAN ANTO KELING LABUHAN Untuk kesekian kalinya, jejaring sosial Facebook diduga telah disalahgunakan. Kali ini dialami Dian Lestari. Sejak 21 Februari lalu, siswi kelas I SMEA Raksana ini tak Dian Lestari

PM/FACHRIL

Lapas Lubuk Pakam kemarin (3/ 3) sore kedatangan 3 penghuni baru. Ada SS (56), pemilik sebuah koran terbitan Medan; ada Drs

(Bersambung ke hal 2)

(Bersambung ke hal 2)

Hibah Mertua Dibilang Palsu

Kanit Jahtanras Poltabes Medan Dipropamkan

KASUS ini terjadi saat Arlan Nasution (53) menjadi Camat Tanjung Morawa sejak tahun 20002002. Saat itu, Kepala Desa Da-

dan tak membawa surat ijin saat (Bersambung ke hal 2)

Kena Deh!

LUBUK PAKAM

Anggota Tenteng Pistol Grebek Rumah Tanpa Izin

MEDAN Keprofesionalan kinerja polisi kembali disoal. Dianggap arogan

(Bersambung ke hal 2)

PM/SAM

Arlan Nasution tutupi muka saat diamankan.

PM/PASTA

(Bersambung ke hal 2)

Pihak bea cukai menunjukkan sepatu yang dijadikan PM/YAHYAH tersangka menyimpan sabu-sabu.

Sabu dari Malaysia Disimpan di Sepatu MEDAN Jika saja petugas bea dan cukai Bandara Polonia tak memeriksa alas

sepatunya, Mulyadi (30) bin Zakaria warga Bi(Bersambung ke hal 2)

Cerita Duka Iptu Siswaya dari Polres Tanah Karo (3)

Sering Konflik karena Mertua Campuri Harta Kekayaan Masa-masa indah Iptu Siswaya bersama istrinya, Muliana Sari Br Ginting Manik kini bagai telur di ujung tanduk. Campur tangan mertua yang terlalu jauh disebutsebut membuat keruh rumah tangga Kanit Satlantas Polres Tanah Karo ini.

NANANG KABANJAHE

Iptu H Siswaya dan istrinya.

PM/IST

Ayah angkat Iptu Siswaya, H Mulia Purba kembali mengisahkan, ketidakharmonisan keluarga Iptu Siswaya akibat campur tangan mertua, Nilai Br Tarigan yang ikut mengurusi harta kekayaan menantunya. Seperti intervensi mertua tatkala Iptu Siswaya hendak membeli satu unit rumah di Medan dengan lebih dulu

menjual sebidang tanah di Jalan Samura. Mertuanya melarang agar tanah di Jalan Samura dijual dan malah meminta agar Siswaya menjual harta warisannya yang ada di Jogja. Namun, lanjut H Mulia Purba, ibu mertua Siswaya mempengaruhi putrinya yang tak lain adalah istri Siswaya agar suaminya men(Bersambung ke hal 2)

Tanda Cinta Ultah ke-27 Saat belanja ke sebuah mall di Singapura, Lae Togar melihat seorang istri memaki-maki suaminya gara-gara tak dibelikan mobil. Dalam hati, Lae Togar tersenyum dan teringat kisah temannya di Medan. Begini ceritanya. Istri temannya sangat menginginkan mobil baru untuk (Bersambung ke hal 2)

Iklan

Alamat Redaksi: Graha Pena Medan Jl. SM Raja KM 8.5 No. 134 Medan Telp : Sekretariat (061) 7881661, Redaksi 08126309088, Iklan: 061-91013355, Pemasaran:081362235898, Fax (061) 7881733, Klik : www.posmetro-medan.com


KAMIS 4 MARET 2010

Kadis Kebersihan Gol

Arlan Nasution (53), mantan Camat Tanjung Morawa yang kini Kadis Kebersihan Pemko Medan; serta mantan Kepala Desa Dagang Kerawang, Hosen Alwi (64). Mereka diamankan aparat Kejaksaan Negeri (Kejari) Lubuk Pakam karena dakwaan pemalsuan surat tanah akte Camat Tanjung Morawa kala dijabat Arlan Nasution. Semua bermula dari pengaduan Dr Raden Mas H Suprianto alias Anto Keling di Polres Deli Serdang, Lubuk Pakam, setahun lalu. Ia mengadukan dugaan pemalsuan surat tanah seluas 795 meter persegi di Jl. Kelapa Sawit, Dusun IV, Desa Dagang Kerawang, Deli Serdang (baca : Hibah Mertua Dibilang Palsu). 11 November 2009, tahap penyelidikan dugaan pemalsuan meningkat. Sat Reskrim Polres Deli Serdang menetapkan kasus itu menjadi P-21 alias berkas lengkap. Sejak itu, kasus serta barang bukti ditangani Kejari Lubuk Pakam guna disidang. Kepala Kejari Lubuk Pakam,

Tambok Nainggolan SH, mendakwa trio itu melanggar pasal 263 KUHPidana tentang pemalsuan surat tanah. Tapi jalan menuju persidangan penuh liku. Itu diakui polisi dan jaksa penuntut (JPU) Bambang SH. SS, yang tinggal di Desa Tanjung Morawa Pekan, Kec. Tanjung Morawa, sulit dihadirkan. Begitu juga Arlan, yang tinggal di Kompleks Pondok Surya, Medan Helvetia, serta Hosen Alwi (64), warga Jl. Sei Merah, Dusun II, Desa Dagang Kerawang. Karena itulah, Kejari Lubuk Pakam menahan dan menitip mereka di Lapas Lubuk Pakam. Sebelum diboyong dari Kantor Kejari Lubuk Pakam ke Lapas, Arlan dan SS tampak dikunjungi sejumlah rekan mereka yang umumnya pejabat Pemko Medan. Begitu digiring ke mobil tahanan, Arlan dan SS tampak berupaya menutupi wajah mereka dari jepretan kamera para wartawan yang sejak pagi menunggu di Kantor Kejari Lubuk Pakam. (pasta)

Hibah Mertua gang Kerawang, Hosen Alwi, menyodorkan pembuatan akte tanah seluas 795 meter di Jl. Kelapa Sawit, Dusun IV, Desa Dagang Kerawang. Itu atas permohonan SS, berdasarkan surat hibah dari mertuanya. Tak banyak rintangan, akte camat pun selanjutnya keluar. Tapi belakangan, akte itu dinilai bermasalah karena alas hak hibah yang diklaim SS tidak dapat dibuktikan ketika kasus ini ditangani jaksa. Karena itulah, mereka didakwa memalsukan surat tanah.

Penangkapan Arlan sendiri, kemarin membuat suasana di Pemko Medan menjadi heboh. Banyak PNS tak nyangka Arlan terlibat ‘kasus seperti itu’. “Terkejut saja dengarnya,” celetuk Sri, PNS Pemko Medan. Soal kasus ini, hingga kemarin Kepala Bagian (Kabag) Hukum Pemko Medan Idris Lutfi mengaku belum menerima surat tembusan dari Pengadilan Lubuk Pakam. Karena itu, “Kita belum bisa mengambil langkah apa. Karena Arlan masih diperiksa,” tandasnya.(pasta/ali)

Sabu dari Malaysia reun, Aceh sudah pasti menikmati hasil penjualan sabu-sabu seberat 3,2 ons senilai Rp600 juta yang dibawanya, Rabu (3/3). Ya! Hari itu Mulyadi apes. Berangkat dari Kuala Lumpur dengan pesawat Air Asia nomor flight AK 450 rute dan tiba di Bandara Polonia, gerak-gerik Mulyadi sedikit mencurigakan. Ia terlihat gugup ketika turun dari pesawat. Karena itulah beberapa petugas bea dan cuka mencegatnya lalu menggiringnya ke ruang pemeriksaan. Ketika diperiksa seluruh tubuhnya, petugas belum menemukan apaapa. Barulah setelah diminta membuka sepatu warna hitam yang dipakainya, Mulyadi keringat dingin karena di alas kakinya ditemukan sabu-sabu seberat 3,2 ons. “Kita menemukan 4 paket sabusabu dari alas sepatunya yang dibungkus dengan isolatif warna coklat. Sebelah kiri 2 bungkus dan sebelah kanan 2 bungkus,” kata Hendi santosa Kepala KPPBC Tipe A2 Medan. Kata Hendi, sebelum menyimpulkan barang yang disimpan di alas sepatu itu adalah sabu-sabu, pihaknya sempat membawa ke laboratorium Balai Pengujian dan Identifikasi Barang

Bea dan Cukai. “Nah, ternyata hasil pemeriksaan, barang itu ternyata jenis methamphetamine alias sabu-sabu. Nilainya diperkirakan Rp600 juta lebih,” terangnya. Hendi juga menerangkan, selama tahun 2010, pihak bea dan cukai sudah melakukan penangkapan 2 kali. “Kita sudah 2 kali menangkap pelaku yang membawa sabu-sabu dari Kuala Lumpur. Sebelumnya, nenek-nenek bernama Teuku Sapura Idris (60) warga Langsa, Aceh, yang ketahuan membawa sabu-sabu seberat 1,4 gram disimpan dalam kolor,” katanya. Sementara Mulyadi bin Zakaria mengaku hanya sebagai kurir. Dia mengaku tak tahu siapa pemilik sabu-sabu itu. “Aku baru kali ini bawa sabu. Itu pun disuruh. Begitu sampai di Medan, sabu itu akan dijemput di hotel tapi aku belum tahu hotel mana. Upah yang kudapat Rp3 juta,” katanya dengan suara nyaris tak terdengar. Mulyadi yang mengenakan kaos hitam dan celana coklat ini juga mengaku sudah 2 kali terbang ke Kuala Lumpur sebagai Tenaga Kerja Indonesia. “Aku kerja di pabrik kain bang,” katanya dengan kepala menunduk. (ali)

Heboh, Anak Kambing LANGKAT Ratusan warga Lingkungan X Sei Meran, Kel. Bukit Kubu, Kec. Besitang, Langkat, kemarin (3/3) berduyun-duyun mendatangi rumah M. Yusuf (36). Kambing peternak itu melahirkan anak kambing dengan kondisi fisik banyak menyerupai tubuh manusia. “Sama sekali saya nggak nyangka kalau anak kambing saya akan lahir mirip tubuh manusia,” kata Yusuf, diamini isterinya, Tuminem. Yusuf mengaku, gejala proses kelahiran induk kambing ternaknya pada Selasa (2/3) siang lalu sekira pukul 2 memang membuatnya repot. Itu karena kambing baru bisa melahirkan 2 anaknya pada besoknya, Rabu (3/3) pagi sekira pukul 5. “Saya kira siang itu sudah mau lahir, nggak tahunya baru tadi pagi lahirnya, jadi mau nggak mau harus dijagai,” kata Yusuf. Begitu lahir, 2 ekor anak kambing itu punya fisik tanpa bulu dan memiliki pusar (pusat) serta jari kemari di kaki yang mirip manusia. Sayang, hanya sekira 3 jam lahir

ke dunia, 2 anak kambing itu mati. Pun telah mati, hingga kemarin dua ekor anak kambing berwarna hitam dan putih itu masih menjadi pusat perhatian banyak warga di sana. Warga malah berlomba memoto tubuh anak kambing mirip manusia itu sebelum dikuburkan pemiliknya, Yusuf. Atas kelahiran aneh 2 kambing ini, Kasi Produksi Dinas Peternakan Pemkab Langkat, Agustawan, mengaku indikasi terjadinya kelainan fisik pada tubuh hewan akibat terjadinya semacam inbriding atau perkawinan sedarah secara berulangulang,. Ini yang membuat anak hewan ternak yang lahir menjadi cacat dan jangka waktu hidupnya juga relatif singkat. “Kalau berdasarkan ilmiah, biasanya kelainan yang terjadi pada tubuh hewan disebabkan karena adanya perkawinan sedarah (inbriding) secara berulang-ulang, sehingga terjadi perubahan genetika atas tubuh keturunannya, biasanya keturunan yang dihasilkan pun selalu cacat dan umurnya relatif pendek,” kata Agustawan. (Joko/smg)

Catatan LAE TOGAR hadiah ulang tahunnya yang ke-27. Karena itu, dia menyiapkan segelas susu dan berharap sepulang kerja, suaminya melihat lalu memberikan mobil baru plus plat pesanan bernomor 4584. Dan benar, begitu pulang kerja, sang suami pun melihat segelas susu dengan label “Untuk Suamiku Tercinta”. Dia sangat senang. Di malam

yang dingin, ia pun meneguk habis susu hangat yang disiapkan oleh istrinya tadi. Setelah menghabiskan susu segelas itu, ia menemukan sepucuk surat di samping gelas susu tadi, tertulis: “Sayang, jika kamu parkirkan mobil baru di garasi, aku akan berikan penawar racun yang aku campur dalam susu yang kamu minum.Ttd. Mama”.(*)

Kapal NV Ocean Express Tebakar, 88 Penumpang Selamat ASAHAN Kapal penumpang Ocean Ekspres 3 terbakar dan tenggelam di perairan Tanjung Api-api, Kepulauan Riau, Rabu (3/3) sekira pukul 17.30 WIB. Sebanyak 88 penumpang dan 10 anak buah kapal (ABK) selamat dan kini dievakuasi di Pelabuhan Teluk Nibung, Tanjungbalai. Berdasarkan informasi dari Pos Pengamanan Perairan Pelabuhan, kapal penumpang tersebut berangkat dari Pelabuhan Fortklang Malaysia sekitar pukul 13.00 WIB untuk tujuan Tanjungbalai. Sebelum tenggelam, kapal terlebih dahulu terbakar. Api diduga bersumber dari ruang mesin. “Kami belum peroleh informasi rinci. Kabarnya kapal berangkat dari Malaysia jam satu siang menuju Pela-

buhan Teluk Nibung Tanjungbalai. Semuapenumpangselamat,88orang. ABK sebanyak 10 orang juga selamat,” kata salah seorang petugas Pol Air ketika dihubungi melalui telepon tadi malam. Petugas yang tak bersedia ditulis namanya karena alasan kewenangan itu mengatakan, penumpang dan ABK selamat berkat pertolongan Kapal Ocean Pacifik Zet Star yang meluncur membantu para penumpang begitu mendengar informasi. Dikatakan, sebelumnya para penumpang dan ABK akan dievakuasi ke pelabuhan tedekat di Bagan Siapi-api Riau, namun setelah dikonfirmasiulang,sekitarpukul22.00 WIB, para penumpang dan ABK kapal telah tiba di Pelabuhan Teluk

Nibung Tanjungbalai dan diistirahatkan di Kantor Pelayaran Lautan Asean di Teluk Nibung. “Mereka sedang istirahat di Kantor Pelayaran Lautan Asean di Teluk Nibung.Kondisimerekamasihlemas. Mereka terdiri dari TKI, pebisnis, dan ada yang pulang berobat,” katanya. Informasi dari Kadis Infokom Sumut, Drs Eddy Syofian M Ap, menyatakanhalyangpersissama.Tapi menurut informasi yang diperolehnya dari pejabat di Asahan, kapal tenggelam persis pukul 18. ”Jadi benar adanya kejadian itu,” katanya. Informasi dari petugas pelabuhan Teluk Nibung, Syaiful, juga menyatakan hal yang sama. ”Semua korban selamat,” tambahnya. Informasi detail disampaikan

Pelaksana Tugas (Plt) Adpel Teluk Nibung, Thamrin. Dia bilang, kapal terbakar dan tenggelam telah berada dekat pantai. ”Menurut keterangan Nakhodanya, daratan sudah nampak, sudah dekat Bagan Asahan, hamper sampai Tanjung Api-api,” katanya. Dia bilang, seluruh korban selamat, 88 penumpang dan 10 ABK. ”Kejadiannya berlangsung sangat cepat. Tiba-tiba terdengar ledakan dari kamar mesin, lalu api membumbung tinggi, racun api tak mempan. Awak kapal kemudian berinisiatif evakuasi. Semua penumpang diberi leave jacket (pelampung), lalu loncat ke air. Hanya dalam 20 menit dari ledakan, kapal pun tenggelam. Semua penumpang kemudian diselamatkan puluhan

kapal nelayan tradisional yang kebetulan tak jauh dari lokasi. Kemudian ada kapal Ocean Pacifik Zet Star yang lewat, semua penumpang kemudian diangkut oleh kapal itu ke pelabuhan Teluk Nibung,” terangnya. Thamrin bilang, pukul 18.30 semua penumpang tiba di pelabuhan dan langsung dievakuasi ke Mes PT Pelayaran Asean di Tanjungbalai. ”Pemilik kapalnya orang Malaysia, namanya Rusli Mansyur. Saya tak tahu pasti apakah ada korban yang luka atau dirawat di rumah sakit, tapi semua sepertinya sehat. Dari jumlah penumpang itu, ada 3 atau empat orang warga Malaysia, tapi saya tak tahu pasti, tapi kalau tidak 3 ya 4,” pungkasnya. (pan/her)

Oegroseno Janji Berantas Judi Oegroseno, yang sebelumnya menjabat Kadiv Propam Polri juga berjanji akan bertindak tegas menangani perkara-perkara korupsi. Berikut wawancara wartawan POSMETRO MEDAN, Soetomo Samsu, dengan Oegroseno usai acara pelantikan di Mabes Polri, Jakarta, kemarin (3/3). Apa kebijakan prioritas yang akan Anda terapkan begitu menjalankan tugas sebagai Kapolda Sumut? Secara umum, kebijakan ditarik dari tingkat nasional. Apa yang menjadi prioritas, ya kita lihat dulu kondisi di lapangan. Kita akan terima masukan terlebih dahulu dari kalangan media, juga dari public complain. Di wilayah Sumut, khususnya Medan, tingkat kriminalitas tinggi, termasuk perjudian, dinamika politik juga tinggi. Mana yang diprioritaskan? Semua akan menjadi prioritas.Yang penting, masalah keamanan jangan semata diserahkan ke polisi, tapi merupakan tanggung jawab bersama. Masyarakat harus ikut bertanggung jawab menciptakan keamanan. Dan selama ini, komunikasi antara masyarakat dan polisi sudah berjalan. Ya mari kita tingkatkan komunikasi itu. Dinamika dan konflik politik di Sumut lumayan tinggi. Apa konsep Anda untuk mengatasinya? Yang penting jangan ada kecurigaankecurigaan di masyarakat. Mari kita ciptakan iklim agar tidak saling curiga. Untuk itu, perlu dibangun komunikasi di masyarakat. Anda yakin komunikasi menjadi kunci sukses? Ya, komunikasi kita selama ini selalu tersumbat. Komunikasi ini yang akan kita tingkatkan. Kita akan lebih banyak menghadirkan polisi di tengah-tengah

masyarakat. Jangan polisi lebih banyak waktunya di kantor. Di luar jam kerja harus tetap komunikasi dengan masyarakat. Jadi, masalah jarak komunikasi ini akan kita perpendek, agar tidak ada miskomunikasi. Mengenai penanganan kasus korupsi, selama ini ada beberapa kasus yang terkesan lamban ditangani Polda Sumut. Sikap Anda? Hukum itu (masalah pemberantasan korupsi, red) sudah menjadi komitmen presiden. Tegakkan keadilan. Itu yang di depan (presiden, red) menghendaki hukum ditegakkan, maka akan kita tegakkan. Jika panglima kita, pemimpin kita, memerintahkan hukum ditegakkan, saya rasa semua akan menerima. Jika ada anak buah yang nakal dalam menangani korupsi, apa akan dipecat? Begini, pecat itu kan proses akhir. Kalau penyakit itu, kan amputasi. Jadi jangan terlalu mudah menyatakan pecat. Harus dilihat dahulu layak atau tidak layak. Harus kita lihat dulu apa pelanggarannya. Kita kan ada (kategori, red) pelanggaran etika. Pemberantasan perjudian dikenal paling sulit dilakukan karena biasanya polisi takut menghadapi beking kuat di belakang judi. Tanggapan Anda? Tidak ada takut. Kita akan berantas saja. Masyarakat Sumut dikenal heterogen dan itu potensi konflik tersendiri, Anda mampu mengatasi? Ya komunikasi itu yang penting. Semua bisa jalan di Sulawesi Tengah, juga di Sulawesi Tenggara (saat menjadi Kapolda di sana, red). Sama. Di Jawa Timur juga sama. Dari pengalaman di beberapa tempat ini, terbukti komunikasi menjadi hal penting. Selama ini ada anggapan, bila sukses menjadi Kapolda Sumut maka karirnya akan melaju lebih tinggi, yakni Kapolri. Apa iya?

Kanit Jahtanras Poltabes menggrebek rumah masyarakat, Kanit Jahtanras, AKP Faidir Chaniago, diadukan ke Propam Polda Sumut. Laporan ini berawal dari penggrebekan di Jl AR Hakim, Selasa (2/3). Dalam laporan bernomor LP/46/III/ 2010/Propam tanggal 03 Maret 2010 yang ditandatangani Kasi Yanduan, Kompol ZainalArifin, polisi yang palingbanyakmeringkuspremandanperampok itu disangkakan Pasal 3 huruf gdanPasal5hurufaPPRINo.2Tahun 2003. Pasal itu berisi tentang peratuan disiplin polri yang tidak menaati peraturan perundang-undangan yang berlaku, baik yang berhubungan dengan tugas kedinasan maupun yang berlakusecaraumumsertamelakukan hal-hal yang dapat menurunkan kehormatan dan martabat negara, pemerintah atau kepolisian RI. Kepadawartawan,Linda(32)warga

Jangan ke situ dulu. Mendahului kehendak Tuhan tidak boleh. Jabatan itu amanah dari Tuhan. Yang ini (jabatan Kapolda Sumut, red) juga amanah. Sudah Pikirkan Pengamanan Pilkada Setelah kemarin secara resmi dilantik sebagai Kapolda Sumut, Irjen Pol Drs Oegroseno SH, hari ini akan melakukan sertijab di Mapolda Sumut. Kabid Humas Poldasu, Kombes Pol Baharudin Djafar, kepada koran ini di Mabes Polri, Jakarta, kemarin menjelaskan, usai sertijab, Kapolda yang baru ini akan langsung menggelar apel yang diikuti seluruh kesatuan yang ada di Poldasu. “Tadi beliau mengatakan, akan langsung bekerja karena banyak hal yang harus disiapkan, terutama menjelang pilkada yang sudah akan digelar mulai Mei mendatang,” ujar Baharudin Djafar yang ikut mengantar Irjen (Pol) Badrodin Haiti ke Jakarta dan ‘menjemput’ Oegroseno dari Jakarta ke Medan. Oegroseno, alumnus Akademi Kepolisian angkatan 1978 dan satu angkatan dengan mantan Kapoldasu yang saat ini menjabat Irwasum Mabes Polri Komjen Nanan Soekarna itu, terbang dari Jakarta ke Medan kemarin sore. Tiba di Medan malam, langsung bertemu dengan para petinggi Polda Sumut. “Beliau akan menerima laporan dari semua kesatuan,” ujar Baharudin. Nanti malam, acara ‘kenal pamit’ akan digelar di Hotel Danau Toba. Usai dilantik oleh Kapolri Jenderal (Pol) Bambang Hendarso Danuri, Oegro kemarin terlihat sangat sibuk. Begitu keluar dari ruang upacara pelantikan, mantan Kapolda Sulawesi Tengah dan Kapolda Sulawesi Tenggara itu menuju ruang kerjanya yang lama, yang jaraknya hanya sekitar 15 meter.

Jl Binjai Km 15, mengaku aksi arogan yang dilakukan AKP Faidir dan sejumlah anggotanya itu, terjadi saat dia menginap di rumah mertua di Jl AR Hakim Medan. Ceritanya, AKP Faidir Cs sekira pukul 02.00, tiba-tiba mengetuk pintu rumah dibarengi teriakan. “Lonjong keluar kau, keluar kau, gitulah dengarku waktu itu,” terangwanitaberambutsebahuituusai membuat laporan kemarin. Lanjutnya, bukan hanya menggedor rumah, mereka juga membuka paksa jendela kamar depan tempat Linda tidur bersama anaknya, Putri (4). “Saat jendeladibukapaksa,terlihatlahmuka mereka (personil Jahtanras Poltabes Medan). Karena terkejut, spontan aku langsung menjerit,” katanya. Mendengar jeritan Linda, kakak dan bapak mertuanya terbangun dari peraduan malam. Setelah itu barulah

pintu depan mereka buka. Tapi tanpa permisi dan tidak menunjukkan surat apapun, tim kepolisian paling ditakuti kawanan begal ini langsung menggeledah rumah. Tak hanya menggeledah, gambargambarkeluargasuaminyajugadifoto. “Kami tak kenal siapa si Lonjong, tapi mereka ngotot kalau orang yang mereka cari tinggal di rumah mertuaku. Gambar-gambar keluarga yang lengket di dinding pun difoto semuanya. Setelah itu, tanpa ada minta maaf mereka pergi begitu saja, macam tak berartilah kami dibuat mereka waktu itu,” kesalnya. Di kesempatan sama, Anwar Effendi (49) penduduk Jalan AR Hakim, tetangga mertua Linda pun mengaku menjadi korban kearoganan AKP Faidir. “Rumah saya juga dimasuki mereka. Mereka memanjat

Kevin, Rita makin was-was. Besoknya,Ritakembalikewarnetdan bertanya pada Eko (24), juga perjaga WarnetHammer.Jawabannyahampir serupa.Ekomengakutaktahudimana keberadaan Dian. “Dia sering main Facebook di Warnet Hammer itu. Anakku juga pernah bercerita pada penjaga warnet, soal kenalan dengan cowok dari Facebook,” kata Rita yang diceritakan ulang pengakuan Eko kepadanya. Hari demi hari hingga kemarin, Rita berulang kali mencari keberadaan Dian. Tapi kunjung berbuah hasil. Selain di warnet, pencarian juga dilakukan ke sekolahnya di SMEA Raksana. Tapi hasilnya tetap nihil. Tak ada temannya yang mengetahui keberadaan Dian. Padahal, tambah Rita, selama ini anak bungsunya itu belum pernah punya pacar. “Sampai-sampai kami menggunakanjasa4orangpintar.Kata para dukun itu, Dia dibawa seorang pria ke Medan, tapi ada juga yang ke

MartubungdanPercut,”kataRita.Atas kehilangananaknya,Ritadankeluarga sudahmelaporkePolsekMedanBaru. “Saya juga sudah mengasih fotonya kekantorpolisidiPolsekMedanBaru. Baru hari ini saya melapor lagi ke Polsek Labuhan,” jelas Rita di Polsek Labuhan. Diakui Rita, sekitar sebulan sebelum anak bungsu dari tujuh anaknya menghilang, abangnya yang nomor 3 pernah memukul lantaran Dian pulang terlalu larut pulang dari warnet. “Tapi tak ada ngancam mau minggat,” kata Rita.Masih diakuinya, sepekan sebelum menghilang, suaminya juga pernah memergoki Dian saat jalan dengan seorang pria kurusnaikYamahaJupiterwarnaputih BK 4470 QC. Pria itu dimaki-maki, sedang Dian langsung dibawa pulang. “Cowok itu sempat dimarahi bapaknya.Bisasajacowokitudendam dan membawa anak saya hingga tak pulang-pulang. Mau dicari, cowok itu tak ada yang mengenalnya,” keluh Rita.(fachril)

Cewek Manis lahgunakan. Kali ini dialami Dian Lestari. Sejak 21 Februari lalu, siswi kelas I SMEA Raksana ini tak diketahui rimbanya. Diduga kuat ABG kelahiran 15 tahun lalu ini diculik. Cewek berparas manis yang tinggal di Pasar V, Gg Keluarga, Kel Terjun, Marelan ini terakhir kali diketahui pamit dengan orang tuanya untuk main Facebook ke warung internet (warnet). Hari itu tepatnya 21 Januari 2010. Sekitar pukul 23.00 WIB, ibunya, Rita (54) khawatir lantaran putrinya tak pulang hingga larut malam. Rita lalu mendatangi Warnet Hammer, tempat Dian sering main internetan. Di sana Rita bertemu Kevin (20). Penjaga warnet itu mengaku mengenal Dian. Katanya, Dian baru saja pergi dengan seorang pria bertopi naik Yamaha Jupiter. “Kata Kevin, usia laki-laki itu sekitar 22 tahun,” ujar Rita.Mendengar penjelasan

“Sebentar lagi ya, saya masih sibuk. Tunggu saja,” begitu dia menjawab permohonan wartawan koran ini yang hendak wawancara. Di ruangan kerjanya yang lama, tampaknya Oegro yang pernah menjadi Wakapolda Bangka Belitung itu berpisahan dengan para bekas anak buahnya. Selang sekitar 30 menit, mantan Kapus Telematika Mabes Polri itu keluar dari ruangan. Langkahnya tampak bergegas. Namun, dia masih mau melayani pertanyaan koran ini. Baru satu pertanyaan, langkahnya sudah sampai depan pintu. Di sana, mobil dinasnya sudah menunggu. Pintu mobil dinasnya sudah dibuka. Namun, tiba-tiba dia mengurungkan masuk ke mobil. “Jalan kaki saja,” ujarnya ke sopirnya. Tampaknya, Oegro masih ingin melayani pertanyaan koran ini. Sembari berjalan, diikuti sejumlah anak buahnya termasuk Baharudin Djafar, Oegro menjawab setiap pertanyaan dengan ramah. Bahkan, saat menyeberang jalan yang padat di samping gedung Mabes Polri, polisi yang selama karirnya banyak bertugas di unit Reserse dan Kriminal (Reskrim) itu masih mau bicara tentang konsep kepemimpinannya sebagai Kapolda Sumut. Ya, pria yang dipundaknya bertengger dua bintang itu dengan rileks mau jalan kaki menyeberang hiruk-pikuk jalan di ibukota, hanya untuk memberi kesempatan wartawan wawancara. Rupanya, pria berbadan tegap kelahiran 17 Februari 1956 itu menuju gedung Propam, yang letaknya memang di seberang gedung utama Mabes Polri. Begitu tiba di sana, sejumlah perwira sudah berbaris rapi dan memberi hormat atas kedatangan Oegro, yang masuk lewat pintu samping yang sempit itu. Tampaknya, mantan Kapolres Surabaya Timur itu disambut untuk acara ‘perpisahan.’ (sam)

pagar itu, kalau tidak, dari mana mereka bisa masuk,” terang bapak 6 anak itu. Setelah masuk, lanjut pria yang mengaku kalau teras rumahnya itu adalah tempatpenitipanmobil,diadanistrinya terbangun mendengar suara ribut. “Selain menjerit-jerit memanggil nama Lonjong, mereka pun menendang mobil-mobil titipan. Aku pun bertanya lah mereka itu siapa? Bukannya sopan menjawab, malah aku dibilang telahmenghalangitugasmerekauntuk mencari Lonjong,” terangnya. Tambah pria yang juga membuka usaha jual beli spare parts sepeda motor di samping rumahnya itu, jangankan menunjukkan satu surat penggeledahan, petugas pun tidak ada

beritikad baik untuk meminta maaf saat membubarkan diri. “Keganjilan lain, beberapa petugas pun kulihat standby memegang pistol. Jelaslah kami ketakutan, kalau sempat tiba-tiba meletup dan salah sasaran bagaimana?” keluh Anwar yang berharap agar AKP Faidir Cs segera ditindak agar tidak mengulangi perbuatannya yang sewenang-wenang. Berbanding terbalik dengan keterangan pelapor, AKP Faidir saat dikonfirmasi mengaku membawa Surat Perintah Penangkapan (SPkap) saat menggeledah rumah itu. “Penggeledahan itu betul. Kita memang mengejar target di sana. Kita bawa SPkap-nya kok ke sana,” singkat Faidir saat dikontak melalui selulernya. (syahrul)

Sering Konflik karena Mertua jualtanahnyadiJalanSamura.Diduga, mertua hendak mengambil keuntungan dalam penjualan tanah itu. Sikap itulah yang membuat retak rumah tanggaSiswaya.Apalagi,istrinyalebih membela ibunya. “SebenarnyarumahtanggaSiswaya baik-baik saja, tapi karena kerap dicampuri mertua, jadi timbul konflik yang akhirnya berujung seperti sekarang,” kata H Mulia Purba. Sayangnya ketika hal ini dikonfirmasi kepada Muliana Sari, ibu dua anak ini tak mau berkomentar. Dari ujung HP, Muliana Sari hanya mengatakan masalah yang dihadapinya bukan untuk konsumsi publik. Namun, wanita yang kerab tampil dengankacamatainisempatmengatakan lebih mementingkan kesehatan anak pertama Rama yang sedang sakit. “Maaf ya bang, masalah kami itu kan masalah intern keluarga, bukan untuk konsumsi publik,” ujar Muliana menjawab pertanyaan POSMETRO MEDAN yang ketika itu berada di depan gerbang rumah ibunya di Jalan Selamat Ketaren Kabanjahe. Seperti yang diinformasikan kemarin, Iptu

Siswaya (45) mengaku dianiaya keluarga pihak istri. Perwira polisi ini terkapar setelah dipukuli saat berusaha mempertahankan kedua anaknya yang dibawa paksa dari rumah. Peristiwa ini terjadi Sabtu (20/2) silam di depan rumah Iptu Siswaya, Komplek Graha Mandala Kabanjahe. Seperti keterangan orangtua angkat Iptu Siswaya, H Mulia Purba, saat Iptu Siswaya menonton TV, tiba-tiba dilabrak istrinya, Mulina Sari Br Ginting bersama mertuanya, Nilai Br Tarigandanadikiparnya,ErikGinting. Tanpatedengalingaling,mertuaIptu Siswaya menyatakan hendak membawa cucunya.Awalnya Iptu Siswaya tak setuju. Namun sambil mencoba menenangkan diri, Iptu Siswaya memberikan kebebasan agar kedua anak mereka, Rama dan Widya, menentukan pilihan. Istri korban setuju lalu menanyakan hendak ikut siapa. Namunternyatajawabankeduabocah itu terbelah. Si sulung Rama mengatakan ikut ibunya, sedangkan si bungsu, Widya ikut bapaknya.(bersambung)


PM/ASWIN

Suasana di depan Kantor BMT Al Wardah. Sejumlah karyawan panik dan mengangkuti inventaris kantor saat tahu pimpinannya kabur.

Pimpinan Koperasi Gondol Rp500 Juta BINJAI Tak ingin menanggung resiko tuntutan dari sejumlah nasabahnya, karyawan Baitul Maal wat Tamwil (BMT) Al Wardah melaporkan pimpinan BMTAl Wardah yang bergerak di bidang usaha simpan pinjam itu, M Doni Hidayatullah ke Mapolresta Binjai. Polisi pun menyegel kantor yang terletak di Jalan Ir H Juanda, Kelurahan Mencirim, Kecamatan Binjai Timur tersebut, Rabu (3/3). Berdasarkan pengaduan bernopol: LP/151/III/2010/ SPK”A” Reskrim Polresta Binjai atas nama pelapor

Harfika Sari Handayani disebutkan, Doni meminta uang Rp4 juta pada Harfika sebagai uang administrasi persyaratan kerja. Doni juga disebut selalu mengambil uang nasabah yang berkisar Rp500 juta. Diduga, BMT Al Wardah yang baru beroperasi 5 bulan itu mempekerjakan 116 karyawan selalu meminta uang lebih dulu, sebelum karyawan bekerja. Pjs Kapolresta Binjai Kombes Verdianto Biticaca melalui Kasatreskrim AKP M Taufik SE MH pihaknya masih melakukan pelidikan terhadap kasus tersebut. (aswin)

MEDAN Malang bagi Helmi Lubis (47), warga Jalan Kompleks Cemara Hijau Blok DD No 11 yang kehilangan 2 STNK, handphone, 2 SIM akibat sepeda motor yang diparkirnya saat shalat di Mesjid Suhada di

Jalan Danau Toba, Sei Agul, Kec. Medan Barat dipreteli maling. Meski tak kehilangan sepeda motornya, Helmi melaporkan kejadian Jumat (26/2) siang itu ke Polsekta Medan Barat. (budi)

Kereta Dipreteli Maling

Mantan Mahasiswa Jambret Guru MEDAN TIMUR Cita-cita jadi kameramen tivi tak kesampaian, Chandra Purba (30) malah jadi jambret. Warga Jalan Mandala By Pass ini ketangkul saat beraksi menjambret Nina Popi Lestari, guru SMA HKBP Sidorame di Jalan Dorowati, Rabu (3/3) pagi. Namun aksi Chandra dan Surya (23), warga Jalan Perjuangan, gagal total.

Mantan mahasiswa kameramen tivi di Jakarta Timur itu merebut tas Nina yang baru turun dari becak hendak ke sekolah. Melihat aksi itu, seorang penarik becak langsung menabrakkan becaknya ke sepeda motor mereka, hingga kedua pelaku terjatuh. Warga dengan mudah meringkus para pelaku. (elfitra)

Dimabukkan, Cewek ABG Dibugili 3 Temannya SIMALUNGUN Nasib malang menimpa P (14), warga Huta I Nagori Boluk, Kecamatan Bosar Maligas. Cewek ABG ini jadi korban nafsu birahi 3 temannya, FH (17), warga Jalan Sederhana, Perdagangan, BP (16), warga Perlanaan Kecamatan Bandar, dan RS (17), warga Perumnas, Kabupaten Batubara. P sengaja dimabukkan agar pelaku bebas menggerayangi tubuhnya. Hajabnya lagi, perbuatan itu sengaja 14.30, di sebuah blok sawit Kebun direkam lewat handphone. Peristiwa Sei Mengkei, Huta Kuningan Nagori itu terjadi Rabu (10/2) sekitar pukul Sei Mengkei Kecamatan Bosar Maligas. Awalnya, FH, RS dan BP minum minuman beralkohol. P juga ditawarin minum. Namun tanpa diketahuinya, minuman itu sudah dicampur obat penenang.

Sebungkus Rokok Selkan Pria Lajang MEDAN Gara-gara ingin merokok, Iwan Syahputra (25) nyolong sebungkus Dji Sam Soe dari warung Misriani di Jalan SM Raja, Medan. Namun perbuatan itu malah mengantar warga Pasar XII, Tanah Lahan, Kampung Tempel, Amplas ini ke penjara. Selagi Misriani pergi ke

KISARAN Terbuai janji dan rayuan maut, Inul (nama asal) merelakan kegadisannya direnggut Suhardi (21), sang kekasih. Namun janji tinggal janji, disaat perut Inul mulai melendung, Suhardi malah bertingkah nolak bertanggung jawab. Delapan bulan lalu, Inul berkenalan dengan Suhardi melalui seorang teman. Meski baru kenal, Suhardi langsung agresif mendekati cewek yang masih berusia 14 tahun ini. Inul yang masih buta mengenal tabiat laki-laki tak menolak ketika Suhardi mengajaknya berpacaran. Pertemuan diantara mereka pun berlanjut. Dua sejoli ini terbakar asmara hingga tak lagi memandang tempat. Sakit hotnya bercinta, lelaki asal Sei Renggas, Kisaran Barat, Asahan ini sering mengajak Inul pacaran di lokasi sepi. Cium dan peluk sering mewarnai hubungan mereka. PertengahAgustus 2009, pukul 16.00, Suhardi menjemput Inul dari rumahnya. Dia lalu membawa Inul ke areal perkebunan karet Desa Kampung Bunga

suami istri. Berulang kali bersetubuh, Inul pun hamil. Memasuki usia kandungan 2 bulan, Inul melapor pada Suhardi. Gadis lugu ini menuntut janji Suhardi yang akan menikahinya jika hamil. Suhardi mengiyakan saja dan kembali mengajak Inul berhubungan intim. Namun setelah itu, Suhardi mulai menjauhi Inul. Setiap diajak ketemu, lelaki itu selalu menolak dengan berbagai alasan. Hingga akhirnya perut Inul semakin melendung, usia kandungannya sudah memasuki usia 5 bulan. Belakangan diketahui Suhardi sudah kabur ke luar kota. Inul pun blingsatan, kesal liat kelakuan kekasihnya yang hanya mau enaknya saja, namun tak bertanggung jawab. Dia melaporkan Suhardi ke Mapolres Asahan. Kasatreskrim Polres Asahan AKP Sony M Nugroho SIK ketika dikonfirmasi POSMETRO MEDAN menyatakan, pihaknya masih melakukan penyidikan dan memburu tersangka. (arnes)

Asahan. Dibawah pohon rambutan, Suhardi mulai meluncurkan jurus mautnya. Apalagi situasi kebun sedang sepi, karena sudah menjelang maghrib. Berawal cumbu dan saling peluk, Suhardi mulai berbuat lebih. Walau sempat menolak, namun Inul tak berdaya melawan Suhardi. Apalagi lelaki ini berjanji akan menikahinya jika hamil. Akhirnya kegadisan Inul pun berhasil dibobol. Sejak hari itu, Suhardi makin ketagihan. Di lokasi yang sama, sepasang kekasih ini kembali melakukan hubungan intim layaknya

Sinar Rezeki

HADIAH LANGSUNG: *Lampu Hias (senilai 500Ribu) **Modem + Hape Smart (KHUSUS KREDIT) Sinar Rezeki

Persyaratan: - KTP + Kartu Keluarga + Slip Gaji - KTP + Bukti Cicilan Sepeda Motor 3 Bln Terakhir - KTP + Kartu Keluarga + Rekening Listrik

CAISAR spring bed BONUS LAMPU HIAS

CAISAR spring bed BONUS LAMPU HIAS

Spring Bed ANAK2

RP.

RP.

172.000

Sinar Rezeki Sinar Rezeki

X 24 BLN

RP.

167.000 X 24 BLN Didukung Oleh:

Sinar Rezeki

Ikuti & Saksikanlah!!!

Festival Dangdut Radio Suara Medan ke-6 tahun 2010 Raih hadiah uang tunai Jutaan Rupiah, trophy dan sertifikat. Penyisihan dan Grand Final tanggal 6 -7 Maret 2010 diLapangan Sepak Bola Enggang Perumnas Mandala Medan mulai Pukul 08.00-23.00 (live). Pendaftaran 50 ribu aja…

Informasi dan Pendaftaran : Radio Suara Medan, Jl.Setia Budi 102 Tj.Sari Medan. Telp.061-8217240/ 061- 8221489 (Ika)/ Dharma

Acara ini disponsori oleh Sangobion

Sinar Rezeki

CMYK

Jl. A.R. Hakim No.3-B Medan (Simp. Komp. Asia Mega Mas) Telp. (061) 7330631 - 91077550 - 77815380

D/P Ringan Datang dan Buktikan !!!

Diperlukan Tenaga Kerja Lelaki & Wanita yang akan ditempatkan sebagai Operator Produksi pada Perusahaan Terkemuka di Malaysia : I . ORIENTAL SUMMIT INDUSTRIES (OSI) SDN.BHD. SHAH ALAM - SELANGOR D.E : Lelaki 100 Orang ( Memproduksi Suku Cadang Mobil) II. TEXAS INSTRUMENTS MALAYSIA SDN.BHD. AMPANG - KUALA LUMPUR : Wanita 50 Orang Persyaratan : • Pendidikan Minimal SMP / SMA (sederajat) • KTP,KK, Ijazah atau Akte Kelahiran dan Pas Foto warna (3x4=10lbr,4x6=10lbr) • Mendapat Izin dari Keluarga & Lulus Medical Chek Up • Sanggup dikontrak minimal 2 tahun Fasilitas : • Asrama,Air,Listrik, dan perlengkapan lainnya disediakan oleh perusahaan. KL • Transport Pulang Pergi dengan PESAWAT UDARA • Pekerja dilindungi Asuransi di Malaysia dan Indonesia • Bus disediakan dari asrama ke tempat kerja • BONUS TAHUNAN 1 (satu) BULAN GAJI PERTAHUN • BIAYA DIDAHULUKAN DAN AKAN DICICIL SETELAH TKI BEKERJA. Waktu Kerja: - Hari Kerja : 4 (Empat) hari kerja seminggu. - Jam Kerja : 12 (Dua Belas) jam perhari - Diluar hari dan jam kerja diatas, dihitung kerja lembur (OT) Gaji dan Tunjangan Lain (Perbulan) : • Gaji Pokok/Basic RM 490,-/bulan • Kedatangan RM 50,-/bulan • Elaun Shift RM 26,-/bulan • Uang Makan RM 52,-/bulan • Perkiraan OT Lembur ± RM400,-/bulan Total ± RM 1.018,-/bulan LEVI GRATIS / SUBSIDI 100% Untuk Informasi dan Pendaftaran Hubungi PPTKIS PT. SERE MULTI PERTIWI SIPPTKI : KEP.761/MEN/2006 Jl. Sendok No.39 Ayahanda - Medan Telp. 061-4522980 SMS Center. 081361444332

BONUS LAMPU HIAS

X 24 BLN

Jupiter Z 2005 DP. 800.000 Rp. 322.000x36 bln New Smash ‘08 DP. 500.000 Rp. 352.000x36 bln Vega R New ‘08 DP. 800.000 Rp. 389.000x36 bln Vega R New ‘06 DP. 800.000 Rp. 345.000x36 bln New Smash ‘07 DP. 800.000 Rp. 306.000x36 bln Revo ‘07 DP.500.000 Rp. 392.000x36 bln Revo CW Spoke ‘08 Dp.800.000 Rp.430.000x36 bln Revo absolut ‘09 Dp.800.000Rp.439.000x36 bln Fit X ‘08 DP. 800.000 Rp. 385.000x36 bln Vega ZR ‘09 Dp. 500.000 Rp.451.000x36 bln Sky Wave ‘08 matic DP. 500.000 Rp. 472.000x36 bln Honda Blade ‘09 DP. 700.000 Rp. 506.000x36 bln Jupiter MX ‘08 DP.800.000 Rp.494.000x36 bln Jupiter Z New ‘08 CW DP.100.000Rp.505.000x36 bln Hub : CV. DUTA JAYA MOTOR Jln. Thamrin No.51 Dpn jln Sumba Masuk dari Yuki Thamrin Lewat Simp. Sei Kera Sebelah kiri 15 pintu Tlp. 061-4560736/08126543188 CV.DUTA JAYA MOTOR Jln. Kl. Yos Sudarso / Brayan Depan SPBU Bilal No.88/88A Tpl. 061-6645752. Hadiah langsung kipas angin / rice cooker/ dispenser. Syarat : KTP Suami - Istri +KRT+Rekening Listrik 3 bln Terakhir

TANAH DIJUAL

CAISAR spring bed

BONUS LAMPU HIAS

CUCI GUD ANG !!! GUDANG

Sebidang tanah, luas 5,432M2, terletak di jalan Medan - Tanjung Morawa Km 10 Kota Medan, Persisnya sekitar 200M di Belakang PT. United Tractor, masuk dari jalan utama Perumahan Oma Deli. Status SK Gubsu. Sangat Cocok untuk kavling perumahan, gudang, atau lokasi perusahaan. Hubungi : Daulat Sihombing, Perumahan Pondok Nusantara, Blok H No. 12, Amplas - Medan Hp. 0812 6098 6222/ 0813 1992 4424

X 18 BLN

s p r CAISAR i n g b espring d d ebed w a s a

Sinar Rezeki

189.000

265.000

X 18 BLN

BONUS LAMPU HIAS

RP.

RP.

265.000

X 18 BLN CAISAR spring bed

Spring Bed ANAK2

Sinar Rezeki

265.000

CAISAR spring bed BONUS LAMPU HIAS

Spring Bed ANAK2

RP.

Sinar Rezeki

Sinar Rezeki

Sinar Rezeki

Sinar Rezeki

LOWONGAN KERJA RESMI KE MALAYSIA

belakang, pria lajang ini beraksi mengambil rokok. Namun masih beberapa langkah pergi, Misriani meneriakinya maling. Kontan saja beberapa warga di sana mengejar Iwan dan memukulnya. Malangnya, sudah dipukuli Iwan dijebloskan ke sel Polsek Patumbak. (syahrul)

‘’Mana Janji Manismu, Menikahiku Jika Hamil...’’

Beli HP Pake Upal, Gol Lah... MEDAN Merasa bisa mengelabui orang dengan upalnya (uang palsu), Muhammad (22) membeli handphone di Plaza Milenium, Jalan Kapten Muslim, Medan untuk membeli handphone. Meski upal lembaran Rp50 ribu itu sudah dicampur dengan uang asli, namun perbuatannya ketahuan. Ayu (18), pegawai counter curiga ketika menghitung uang pemberian Muhammad atas pembelian HP merk Mito seharga Rp700 ribu. Empat lembar pertama uang masih normal, namun lembar berikutnya uang terasa aneh di tangan. Muhammad pun diboyong ke Polsek Helvetia. Dari tangannya disita 10 lembar upal Rp50 ribu. (sahala)

Selang beberapa lama, P mabuk dan sadarkan diri. Melihat P lemas tak berdaya, 3 cowokABG ini kontan menelanjangi P tinggal bra dan celana dalam. Sepuas hati mereka menggerayangi tubuh cewek belia ini, bahkan sambil merekamnya di Handphone K-Touch H888. Semula P tak mengetahui perbuatan temannya. Namun begitu melihat perbuatan mereka melalui rekaman handphone, P marah. Dia melaporkan 3 temannya ke Mapolsek Bosar Maligas, Senin (1/3). Selanjutnya, polisi mengamankan para pelaku berikut barang bukti Handphone K-Touch H888. (mag-15)

CMYK

HALAMAN 3

KAMIS, 4 MARET 2010


KAMIS 4 MARET 2010

MOBIL ASTRA DAIHATSU :

PU Gran Max Dp. 5Jt. Xenia Dp. 12Jt. Terios Dp. 23Jt. Luxio Dp. 23Jt. Data dijemput. Hubungi: 0813 7611 1867, 7664 7557

GRATIS 5 BULAN ANGS + TV + HP B U R S A M O T O R B E K A S JUAL & BELI HP : Second & rusak & PC-Laptop. DIBUTUHKAN: segera tukang las & tukang AD SERVICE & REPARASI : AC, Kulkas, M. BERITA HILANG : Kami ahli waris dari QWERTY + DVD ATAU U. TUNAI 1,2JT Menjual segala macam jenis kendaraan bekas Hub: Golden Ponsel, Jl. Karya No. 264 depan Aqua bubut yang berpengalaman umur 17 s/d 25tahun Cuci, Dipenser, TV, dll. Hub: 061-6870 9593, 0812 Almarhum M. Samin, memberitahukan telah • Absolute Revo Dp. 2,5Jt angs 520rb/36 bln • Absolute Revo CW Dp. 2,5Jt angs 587rb/36bln • Supra X 125 Dp. 2,5Jt angs 642rb/36bln • Supra X 125 CW Dp. 3Jt angs 674rb/36bln • CS-1 Dp. 3Jt angs 758rb/36bln Hub:Tiara Motor, 7654 8180, 0852 7042 5867

DAIHATSU 100% BARU HRG JAMIN MURAH GRATIS 3 BULAN ANGS !!! + TV + • Pick Up Dp. 5Jtan angs 2Jtan • Xenia Dp. 12Jtan angs 3Jtan • Terios Dp. 14tan angs 4Jtan • Sirion Dp. 9Jtan angs 4Jtan Full cash back + diskon, proses super cepat data dijemput, pasti OK !! Serius, hubungi : Nugroho Astra 061-77060301, HP. 081973080818

XENIA : Dp. 11Jt-an atau angs3Jt-an, Terios Dp. 14 Jt-an atau Angs 4 Jt-an, Luxio & Pick Up Dp. 5 Jt-an, Proses mudah & cepat.081263109000,77049000

DISPENSER + MAGIC COM • Vega ZR • Mio CW • Mio Soul

Dp. 2,5Jt angs 460rb/36bln Dp. 2,5Jt angs 491rb/36bln Dp. 2,5Jt angs 540rb/36bln

• Jupiter Z New Dp. 2,5Jt angs 574rb/36bln • Jupiter MX AT Dp. 3Jt angs 610rb/36bln • Vixion Dp. 6Jt angs 760rb/36bln Hub:Tiara Motor, 7654 8180, 0852 7042 5867

DAIHATSU 100% BARU

• Luxio Dp. 6Jtan • Pick Up Dp. 6Jtan • Xenia Dp. 10Jtan • Terios Dp. 20Jtan Hubungi: Jevri Purba 0813 6222 2890

SAATNYAberDAIHATSUBARU:•Xeniahanya

Dp. 10Jtan • Pick Up Dp. 5Jtan, dll. + HP Nokia. Hub: Manda Astra, 0812 6316 330, 061-6647 0080

DAIHATSU PICK UP DP MURAH & RINGAN

Dp. mulai 5Jt-an - 9Jt-an. Full discount & cash back + bonus. Serius hubungi: Baskoro Astra 061-6648 2228, HP. 0813 6167 5558

DAIHATSU PAKET TERMURAH

• Xenia Dp. 10Jt/ang 2Jtan • Terios Dp. 13Jtan • Luxio Dp. 5Jt • Pick Up Dp. 5Jt/gratis 1 bln angsuran. Hub: Nababan 0813 6237 1768

ASTRA DAIHATSU DP RINGAN

Xenia Dp. 10Jt angs 2Jtan. Pick Up & Luxio Dp. 5Jtan. Terios Dp. 13Jtan. Hubungi: Henri, 0812 6585 160, 7724 2403

DAIHATSU GEBYAR AWAL TAHUN

Xenia Dp. 10Jtan/angs 2Jtan. Terios Dp. 20Jtan. Luxio Dp. 6Jtan, G. Max PU Dp. & angs paling rendah. Hub: Tengku Andi 7715 5669, 0812 6581 973

DAIHATSU...GEBYAR SUPER RINGAN

• Pick Up Dp. 5Jtan angs 2Jtan • Xenia Dp. 12Jtan angs 3Jtan • Terios Dp. 14tan angs 4Jtan • Luxio Dp. 7Jtan angs 4Jtan Miliki : Cash back + discount +hadiah Proses super cepat, pasti Ok !!! Siregar Astra, 0813 9611 6389, 7798 7389

Dp. 2Jt angs 568rb/36bln • Vario CW Dp. 2,5Jt angs 672rb/36bln • Vario Techno Dp. 3Jt angs 689rb/36bln Hubungi: Cenny Motor, 0852 7504 6888

GRATIS 3X ANGSURAN + HP ONLINE + 300 RIBU. HADIAH LANGSUNG DIBAWA PULANG • Mio CW • Mio Soul

Dp. 1,5Jt angs 580rb/36bln Dp. 1,5Jt angs 631rb/36bln

• Vega ZR Dp. 1,5Jt angs 554rb/36bln • Jupiter Z New Dp. 2Jt angs 637rb/36bln • Jupiter MX Dp. 2,5Jt angs 679rb/36bln • Vixion Dp. 4Jt angs 872rb/36bln Hubungi: Cenny Motor, 0852 7504 6888

DAIHATSU BARU

Luxio Dp. 5,6Jt angs 4Jt. Xenia Dp. 11Jt-an angs 2,8Jt. Pick Up Dp. 8Jt angs 2Jt. Terios Dp. 20Jtan angs 4Jt. Hub: Yudi 0812 6413 641, 7757 9718

CAPELLA PAKET AWAL TAHUN

• Xenia 1. ostd Dp. 10Jtan angs 3Jtanx60bln • New Luxio Dp. 6Jtan angs 4Jtan. • New PU Dp. 7Jtan/15Jtan angs x 1,9x60bln • Terios TS Dp. 20Jtan angs 4Jtanx48bln Bisa tkr tambah, dptkan full discount & hadiah. Hubungi: Sahrul HP: 0813 9611 5768, 0816 307 084

thn 2007 Dp. 800.000 thn 2008 Dp. 800.000

• Revo Absolute Dp. 2,5Jt ang 520rb 36bln • Supra X 125 Dp. 2,5Jt ang 642rb 36bln • Blade Dp. 2,5Jt ang 620rb 36bln Hub: Dodi Jaya Motor, 7764 3666, 0812 6521 5666

BEBAS ANG 5 BLN + U. TUNAI 300 RIBU

• Vario Dp. 2,5Jt ang 470rb 36bln • Vario Techno Dp. 3Jt ang 689rb 36bln • Beat Dp. 2,5Jt ang 544rb 36bln Hub: Dodi Jaya Motor, 7764 3666, 0812 6521 5666

Dp. 2,5Jt ang 671rb 36bln Dp. 5Jt ang 809rb 36bln

• Mio CW Dp. 2,5Jt ang 493rb 36bln • Mio Soul Dp. 2,5Jt ang 541rb 36bln • Jupiter Z New Dp. 2,5Jt ang 574rb 36bln Hub: Dodi Jaya Motor, 7764 3666, 0812 6521 5666

• Vario Dp. 2,5Jt ang 672rb 36 bln • Vario Techno Dp. 3Jt ang 689rb 36bln • Beat Dp. 2,5Jt ang 544rb 36bln Risky Jaya Motor, 0813 9759 1908, 7673 5007

BEBASANGSURAN3BLN+U.TUNAI800RB • Vega ZR Dp. 2Jt ang 516rb 36bln • Vixion Dp. 5Jt ang 809rb 36bln • MX AT CW Dp. 2,5Jt ang 671rb 36bln • Mio CW Dp. 2Jt ang 540rb 36bln • Mio Soul Dp. 2,5Jt ang 541rb 36bln • Jupiter Z New Dp. 2,5Jt ang 574rb 36bln Risky Jaya Motor, 0813 9759 1908, 7673 5007

BEBAS ANGSURAN 5 BULAN + UANG TUNAI 1.300.000

NEW SUPRA X 125 CAKRAM thn 2007 Dp. 1.200.000 thn 2008 Dp. 1.200.000 thn 2009 Dp. 1.300.000

thn 2008 Dp. 1.500.000 thn 2009 Dp. 1.500.000

REVO JARI

thn 2007 Dp. 900.000 thn 2008 Dp. 900.000 REVO CW thn 2007 Dp. 900.000 thn 2008 Dp. 900.000 ABSOLUTE REVO 110 JARI thn 2009 Dp. 1.000.000

VARIO CW

thn 2007 Dp. 1.300.000 thn 2008 Dp. 1.300.000 thn 2009 Dp. 1.500.000

thn 2009 Dp. 1.300.000

JUPITER MX CW

thn 2007 Dp. 1.200.000 thn 2008 Dp. 1.200.000 thn 2009 Dp. 1.300.000

NEW JUPITER Z

thn 2007 Dp. 1.200.000 thn 2008 Dp. 1.200.000 thn 2009 Dp. 1.300.000 thn 2007 Dp. 1.200.000 thn 2008 Dp. 1.200.000

NEW VEGA R CAKRAM thn 2007 Dp. 800.000 thn 2008 Dp. 800.000 thn 2009 Dp. 800.000

MIO CW

thn 2007 Dp. 1.000.000 thn 2008 Dp. 1.100.000 thn 2009 Dp. 1.200.000

NEW SMASH CAKRAM thn 2007 Dp. 800.000 thn 2008 Dp. 800.000 thn 2009 Dp. 900.000

NEW SMASH CW

thn 2007 Dp. 800.000 thn 2008 Dp. 800.000 thn 2009 Dp. 1.000.000

NEW SHOGUN 125 RR thn 2008 Dp. 1.200.000 thn 2009 Dp. 1.300.000

• Revo Absolute Dp. 2,5Jt ang 520rb 36bln • Supra X 125 Dp. 2,5Jt ang 642rb 36bln • Blade Dp. 2,5Jt ang 620rb 36bln Risky Jaya Motor, 0813 9759 1908, 7673 5007

MITSUBISHI MURAH

SUZUKI 100% + HP + MAGIC COM SPIN 125 CW

TOYOTA DP RINGAN : Avanza, Innova, Rush, Yaris. Ready stock, bunga ringan. Hubungi: 0812 6010 066, 7772 8120

Smash Dp. 600rb angs 529rb. Spin Dp. 800rb angs 522rb. Thunder Dp. 1,1Jt ang 682rb. Skydrive Dp. 1,4Jt ang 550rb. Shogun Dp. 1,1Jt angs 577rb atau dptkan gratis 5 bln angs. 7628 1045, 0813 7690 5487, 0812 6566 176. Psr. cpt

SUZUKI PROMO FULL DISCOUNT BERHADIAH 201 RENT : Menyewakan mobil Toyota Kijang Smash Dp. 1Jt ang 500rb. Spin Dp. 1Jt ang 504rb. Krista, LGX, Xenia, Avanza, Innova, Mitsubishi double cabin, Fortuner lepas kunci/supir. Hub: 061-6644122, 77179898, 77065252

RENTAL ANTAR JEMPUT :

Thunder Dp. 1,6Jt ang 645rb. Satria FU Dp. 2,5Jt ang 745rb. Melayani type Honda & Yamaha. Data dijemput, gratis 3 bln ang. Hub: 0812 6441 4665, 0813 6154 5134, 7766 4772 Ok coy

BUTUH DANA TUNAI !!!

BUTUH DANA : Jaminan BPKB mobil/truck thn 90 & sp. motor. Hubungi: Samuel 0852 9615 6555, Andi 0812 640 0575

thn 2006 Dp. 900.000 thn 2007 Dp. 900.000

BEBAS ANG 3 BULAN + 1 BULAN TIDAK BAYAR ATAU UANG TUNAI RP. 700.000 NEW JUPITER Z CW • Vega ZR Dp. 2,5Jt ang 470rb 36bln • MX AT CW • Vixion

BUTUH UANG

SUPRA X 125 CAKRAM

DAIHATSU BARU TERMURAH : Full cash back + diskon + hadiah (voucher). Pick Up Dp. 6 Jt, Xenia Dp.10 Jt, Luxio Dp.5 Jt an, Terios Dp.10 Jt an. Hub : Purba Astra, 081361400068 T120, L300, Triton, Colt Diesel, Fuso, Dp. rendah, full discont. Andri 0852 7082 2974

angs 358.000/36bln angs 378.000/36bln

Fitra, Telp. 0813 6409 2495, 061-9106 0339

Min. 25Jt, jaminan BPKB mobil/truk. Proses cepat & aman. Hubungi: Rahmat, 061-7707 0202, 0813 9697 0202

MX JARI BEBAS ANG 5 BLN + 2BLN TIDAK BAYAR JUPITER thn 2007 Dp. 1.200.000 ATAU UANG TUNAI RP. 1.200.000 thn 2008 Dp. 1.200.000

DISCOUNT ANGSURAN 5 BULAN DAIHATSU XENIA PAKET MURAH + UANG TUNAI 300 RIBU Dp. mulai 12 Jtan, Terios Dp. 20Jtan, PU Dp. 5Jtan + body cover. Serius hub: Simbur, 6962 6460

NEW SUPRA FIT X

angs 378.000/36bln angs 418.000/36bln angs 468.000/36bln angs 488.000/36bln angs 519.000/36bln

GRATIS 5 BULAN ANGS BARU !!! + HP NEW SUPRA X 125 R (NF 125 TR) QWERTY + U. TUNAI 200 RIBU thn 2007 Dp. 1.500.000 angs 488.000/36bln

DAIHATSU PAKET MURAH : Xenia Dp. 12Jt • Beat ang 3Jtan. Terios Dp. 16Jt ang 4Jtan. Pick Up Dp. 6Jtan ang 2,5Jtan. Tersedia Luxio, Sirion, Gran Max. Hub: Anto Sinaga, 0812 6525 230, 061- 7703 8771

berkualitas (Cash/Credit) ada garansi mesin, service gratis 3x. Hub: Sahabat Motor, Jl. Pancing No. 135, Telp. 061-7655 5700, 0813 7644 4483, kendaraan yang dijual sebagai berikut :

SPIN 125 JARI

thn 2007 Dp. 800.000 thn 2008 Dp. 800.000 thn 2009 Dp. 900.000 thn 2007 Dp. 800.000 thn 2008 Dp. 800.000 thn 2009 Dp. 900.000

NEW SHOGUN 125 SP thn 2008 Dp. 1.200.000 thn 2009 Dp. 1.300.000

THUNDER 125 KS

thn 2007 Dp. 800.000 thn 2008 Dp. 800.000 thn 2009 Dp. 1.000.000

angs 529.000/36bln angs 569.000/36bln angs 358.000/36bln angs 398.000/36bln

angs 378.000/36bln angs 428.000/36bln angs 488.000/36bln angs 458.000/36bln angs 498.000/36bln angs 529.000/36bln angs 448.000/36bln angs 478.000/36bln angs 519.000/36bln angs 468.000/36bln angs 498.000/36bln angs 539.000/36bln angs 468.000/36bln angs 488.000/36bln angs 519.000/36bln angs 478.000/36bln angs 498.000/36bln angs 378.000/36bln angs 408.000/36bln angs 428.000/36bln angs 448.000/36bln angs 468.000/36bln angs 488.000/36bln

MEDAN TANAH KARO

Mau beli mobil?? cuma punya uang muka, mobil cari sendiri/kami bantu cari, th ‘92 keatas, pribadi, Truk, Pick Up. Hub: WGM Motor 0813 7677 2119, juga terima leasing/pinjam uang, jaminan BPKB

ANDA BUTUH UANG KONTAN

Jaminan cukup BPKB mobil, sepeda motor, proses cepat 5 menit cair. Untuk kawasan Medan sekitarnya. Hub: 456 2277, 0813 7677 8831

ANDA BUTUH DANA CEPAT : Jaminan BPKB spd motor/mobil, proses cepat dan mudah, bunga ringan. Hub: 061-4158 061, 061-76771208

SPESIALIS SURAT TANAH/RUMAH/RUKO

Bunga rendah, proses cepat dan terjamin, pinjaman max. 500Jt, 1 hari cair. Khusus Kotamadya Medan, lsng pendana, juga terima take over bank, kredit macet dan pinjaman bank. Hub: Family Finance 061-7685 4885, 0813 7044 6668

ANDA BUTUH UANG KONTAN

Raja Motor Jl. Bahagia By Pass No. 35 Mdn HP. 08126326121, 08126326120, 061-7863647 (Jaminan BPKB sp. motor/mobil 15 menit cair)

BUTUH DANA CEPAT !!!

Khusus jaminan BPKB mobil pribadi, Pick Up dan truck (tidak menerima angkot) Proses cepat, bunga ringan dan aman Hubungi : 0812 6010 0080 NB: • Bantu pelunasan BPKB • Data lengkap, teken, survey langsung cair

ANDA BUTUH DANA TUNAI !!!

Jaminan BPKB mobil tahun 1993 keatas, bunga ringan, proses cepat dan aman. Hubungi: HP. 0812 6490 0077

JAMINAN BPKB MOBIL : (Max 60 s/d 80% dari harga) Rumah sertifikat, Sk. camat, over leasing, jual mobil. Hub: Aman, 0812 6048 1918, 7640 2010 (kerahasiaan data terjamin)

BUTUH DANA SEGAR : Cicilan rendah, proses mudah, jaminan BPKB betor, sp. motor, angkot, mobil, sangat cocok bagi yang punya usaha. Hub: Thamrin 0812 6519 6218, Frand 0812 6494 2510, Kantor: 061-6611 196 (simpan iklan ini, bila perlu)

angs 368.000/36bln angs 408.000/36bln

angs 368.000/36bln angs 398.000/36bln angs 428.000/36bln

terima over leasing, bantu pelunasan BPKB (dalam /luar kota) Proses cepat, aman & terjamin, bunga rendah 1-2%. 1 hari cair. Hubungi: S8F Finance, 0813 7044 6633, 061-8445 716

2 unit Inova ‘06, 2 Kapsul ‘02, 2 Xenia ‘08, 1 Renzer Minibus ‘96. Hub: CV. Bintang Terang (BT) Telp. 061-7786 0954, HP. 0812 604 0889

• Supra X 125 jari-jari Dp. 1 Juta • Blade Dp. 1,1Juta. Hub: Anugrah Honda Motor 061-7707 0202, 0813 9697 0202

GRATIS 3 BULAN ANGSURAN + TV + HP QWERTY + MAGIC COM ATAU DIJUAL : Carry Adiputro thn 88, 89, w. hijau met, UANG TUNAI 1,2 JT

BK Mdn baru, tp, power, siap pakai, bisa tkr tambah. Hrg 22Jt/nego. Hub: 0812 6013 1517

DIJUAL :

Panther Hi Grade thn 94, BK Medan. Harga nego. Hubungi : 0813 9727 5311 TP

• Absolute Revo Dp. 2Jt angs 523rb/36bln • Absolute Revo CW Dp. 2,5Jt angs 568rb/36bln • Supra X 125 Dp. 2,5Jt angs 618rb/36bln • Blade Dp. 2,5Jt angs 598rb/36bln Hub: David, 6878 6323, 0813 9675 2377

& wanita, gaji ± 2Jtan, tempat tinggal disediakan, makan 2x. Hub: 061-6992 5295

AC, Kulkas, M. Cuci, Dispenser. Garansi Jl. Sempurna No. 15, HP. 0813 7040 9999

DIBUTUHKAN :

ASIA SERVICE :

2 org teknisi AC yg memiliki SIM C & belum berkeluarga. Hubungi: 061-7765 1615

(S tanah camat, sertifikat) 061-69699112 angs 478.000/36bln angs 508.000/36bln angs 368.000/36bln angs 388.000/36bln angs 418.000/36bln angs 388.000/36bln angs 408.000/36bln angs 428.000/36bln

jaminan 40rb/hari + makan siang. Hub: Pangkas Parlin, Jl. Bahagia No. 65B Teladan Timur Mdn, HP. 0813 9663 9396,7355 536

angs 468.000/36bln angs 498.000/36bln angs 529.000/36bln

SP ‘06 Rp. 5,5Jt. Mio ‘08 Rp. 8Jt. 7704 5013

DANA SUPER CEPAT & PM :

8 menit, BPKB & pbelian + BPKB dana pribadi : mobil/sp. motor thn 1980-10 & BM= 0,56%/bln. Mr. JG, 7779 0557, 0813 7548 5990

SURAT TANAH 24JAM CAIR:

Bunga 3%/bln, Sk. Bupati/Sk.Lurah, tanpa PBB bisa Hubungi: 0819 824 361

DIJUAL CEPAT : L300 PU thn 2001, BK

panjang, tangan pertama, warna coklat tembakau. Hub: 0813 6178 2137, harga 63Jt/nego

DIJUAL : Suzuki Carry Real Van thn 95, wr.

merah, asli Medan, cantik, mulus, kaleng2, ac, tape, vr, hrg 40Jt/nego. Hub: 0812 6385 693

SEPEDA MOTOR

• Jupiter MX AT Dp. 2,5Jt angs 671rb/36bln • Vixion Dp. 5Jt angs 809rb/36bln Hub: David, 6878 6323, 0813 9675 2377

GRATIS 3 BULAN ANGSURAN BARU !!!

M. cuci, Dispenser, TV, dll. Hub. 061-77856677, 0813 7618 6677. Jl. Mesjid No. 112B simp. 5 Helvetia

pekerjakan jaga anak & org tua, gaji 600rb s/d 1Jt/ bln bersih + bonus 50rb. Hub: Yayasan Kasih Sayang. Telp. 0813 9792 2135, 061-7737 7059

DIBUTUHKAN: 1 orang kasir & 1 org wait-

ress, persyaratan: wanita, pengalaman min. 1thn, penampilan menarik (muslim). Lamaran di alamatkan ke SCOMATO Cafe & Resto, Jl. Ring Road Setia Budi Psr. III. HP. 061-9159 2323 (paling lambat tgl. 5 maret 2010)

PLAYSTATION RAJA KREDIT PS2 :

Dp. 300 rb, angsuran 230.000 x 5. Hub : Toko Bakti Elektronik, Tlp.7356756. Toko Denai Elektronik, Tlp.7358962. Toko Veteran Elektronik, Tlp.6851257

HANDPHONE

TERCECER : 1 bh buku STUK BK 1687 BV,

MDN 20239-B, an. CV. SCD, al: Jl. B. Katamso No. 242 A Medan

TERCECER : 1 bh buku STUK BK 1826 CK,

MDN 31810-B, an. CV. Laju Deli Sejahtera, al: Jl. Ir. Juanda No. 33-B Medan

TERCECER : 1 bh buku speksi BK 9409 LK, DIBUTUHKAN : Tk. pangkas mahir, jujur, rapi dan TERIMA SEGALA KONDISI !!! JKT 544350, an. Kota Express, al: Jl. Irian Barat No. 418 Medan ada KTP. Hub: Baly Pangkas, 0813 7697 4717, Panglima Denai 122 Medan

PS2, PS3, PSP, TV, LCD, Komputer Hubungi: 7777 9762 (dijemput ex-pres)

rajin & jujur. Bersedia tinggal ditempat/pulang hari, alamat P. Simalingkar. Hub: 061-6996 3555

Camera Sony 6,1mp 775rb. Terima PS1, 2, 3, Camera, Handycam, PSP, Laptop, LCD, dll. Zidan Game, Tlp. 418902 (Jl. AR. Hakim No. 177A)

TERCECER : 1 buku STUK BK 1288 BU, No. DIBUTUHKAN : 2 org PRT, suku Jawa/Batak, JUAL : PS1 350rb, PS2 slim 750-950rb. TV 500rb. MDN 21880B, atas nama KPUM. Bagi yang menemukan harap dikembalikan DIBUTUHKAN : Tukang las dan kernet yang mahir. Hub: Ahuat, 0812 6376 644, 7650 0336 Krakatau (Pintu dan Jerejak)

DIBUTUHKAN :

Pemijat wanita max. 40thn, bersih, pintar mijat. Hubungi : 0813 7630 6023

DIBUTUHKAN SEGERA : Asisten salon yg

berpengalaman dibidang make up, sanggul, gaji memuaskan ditambah lembur, bersedia tinggal ditempat. Hub: Aty Salon, 0812 6538 7658

DICARI :

Baby sister, PRT, suami/istri, gaji 900rb s/d 2Jt. Hubungi : Budi M, HP. 0813 7850 5835

DICARI : Tukang pangkas yg berpengalaman, jaminan 40.000. Hubungi : 0813 7093 4868, Pangkas Satria, Jl. SM. Raja Km. 9 No. 166

HEBOH! : Dtg langsung kerja bergaji 800rb/

bln bersih mes, karier, jaminan kesehatan ada, mggu libur. 061-7784 1353, 0812 6099 2580

INGIN JADI WARTAWAN DAN PENULIS HANDAL ??? : Hubungi :

LOKER : Menerima tenaga wanita utk waiters,

berpenampilan menarik. Syarat : foto copy KTP 1 lembar. Hub: PS. New Citra Cafe/Y.Y. Purba, SH. HP. 0813 7510 0887

DITEMUKAN : 1 unit mobil Kijang Krista

hijau, No. Mesin 7K 0130002, No. rangka MHF

Hub: Rudi, Jl. Jamin Ginting JUAL & BELI : TV, PS1, 2, 3, Handycam, LCD, 11KF8000007430. No. 159-A Binjai, Telp. 8820 944, 0812 6056 772 Proyektor, Laptop, Keyboard, Kulkas, M. Cuci, Compo, Sound, dll. Hub: Market Electronic Tlp. 8210097, 66900693, Jl. Setia Budi 424B. S.R. Road

RUMAH JUAL CEPAT : Rumah/depot air minum, Uk. Tl.

10, P. 25, hasil berdepot 6Jt/bln. Hub: Ir. Emi Masta, HP. 0813 7506 8973, Hrg 350Jt (T. Tinggi)

PENGOBATAN PIJAT KEBUGARAN

Valdo : 0831 9805 0808 Fresh Massage

AHLI PIJAT URUT & REFLEXI

Seluruh badan, mengobati capek2, pegal, msk angin, dll. Hub: Mas Ilham, Jl. Medan Tj. Morawa Km. 13,2 Gg.

RUMAH DIJUAL : Taman Johor Mencirim Madirsan No. 112, HP. 0852 2619 8295/No Gay Indah sei mencirim mw.25 sertifikat (SHM) Hubungi : 081376726456

DIJUAL RUMAH/TANAH

Lb. 6x9, Lt. 13x24m, permanen, sudah tembok tinggi keliling plus gerbang baru di Komplek Dharma Deli Saentis Psr. I, SHM. Harga Rp. 70Jt/nego. Hubungi: 0813 9791 3399, 0813 9731 3156

HOTEL

Abdurrahman, 061-7718 2510

1 org jaga anak & 1 org jaga org tua, gaji 650rb + bonus/bln. Hub: Nesia, Jl. Flamboyan Raya No. 21 Tj. Sari. 0819 6038 600, 0812 6463 504

TANAH TANAH & BANGUNAN

Hub: 0812 6062 602, 061-7637 8077

PIJAT ALA THAILAND : Hub Mas HAR

081375947020, Untuk pria dan wanita, bersedia di panggil kehotel atau rumah

AHLI PIJAT TRADISIONAL : lemah syahwat,

pasutri, dll. Hub RAHMAT di 081382014747, Jl. Setiabudi Tj. Sari. Terima Panggilan (No. Gay)

PIJAT REFLEKSI KHUSUS PRIA

Bersedia dipanggil kerumah/hotel Hub: Dedy, 0812 6343 2464

RERE OUKUP + KUSUK SEHAT

Mengobati masuk angin, badan pegal-pegal, keseleo, mandi rempah-rempah/air panas Alamat : Jl. Veteran Krakatau No.7 C dekat Maju Bersama, HP: 061-76417925

WATY MASSAGE

Jl. Armada No. 3 (dpn. Makam Pahlawan SM. Raja) Hubungi : 0812 6352 9688

Therapist yg berpengalaman dibidang lulur, facial, refleksi. Hub: 0813 6162 8878, 452 7280

MENCARI :

Asisten salon daerah Setia Budi, No. HP. 0878 6920 1695

Berpengalaman dari Malaysia, ahli urat & segala penyakit pria/wanita. Hubungi : 0812 6540 7033,

DIJUAL TANAH KAVLING : Msg2 10x10m/ Jl. Ksatria Timur simpang Jl. Negara depan Sekolah 400.000, di Jl. B.J. Katamso Gg. Pelita II Kel. Kp.

LOWONGAN KERJA : Dibutuhkan beberapa Baru Kec. Medan Maimun. Hub: 0812 6496 4006

ANDA BUTUH DANA!!! : Cukup jaminan MITRA PANGKAS AC : BPKB sp. motor, BPK B mobil, S. tanah & Sk. camat,

DIJUAL TANAH KAPLING : Uk. 8x16m,

terletak di Jl. Besar Gelugur Rimbun, 9km dari Jl. Setia Budi/Kota Medan. Hrg Rp. 15.400.000. Hubungi: 061-7790 8323, 0812 6546 3313

Teladan Aksara No. 22 Mdn

MASSAGE FOR MEN BY MEN Call : 0812 6361 9191 Hady (No SMS)

MASSAGE KHUSUS PRIA

TANAH : Hanya 5 kavling, Uk. 8x18m2=Rp. 20Jt

Bersedia dipanggil kerumah/hotel Hub: Andi, 0852 7089 2229

Komp. Obama, Lok. Jl. Johor Sei Mencirim Kec. Sunggal. Hub: 7707 2611, 7626 5139

Tenaga wanita, pintar mijat, penyabar. Call: 0813 7630 6023

DIJUAL : Sebidang tanah luas 7000m, TERAPI KHUSUS TRADISIONAL

Kios, HGU, sertifikat. Hub: Jefri, 0812 6333 2108

Dibutuhkan 2 orang tk. pangkas dgn jaminan Rp. 45.000/hari. Hub: 8361 417, 0878 6887 8182

LOWONGAN KERJA

SIHAR SERVICE : Butuh cepat mekanik yg 1871, 061-8361 910 TP

Dibutuhkan P/W, usia 17-45thn, min. SMP, SMA sederajat. Dtg lgsg kerja, penghasilan 118 A simp. Barat ± 100m dari Gatsu

BUTUH SEGERA : 2 wanita pintar sanggul, rambut, pengalaman Gp. 1Jt. 2 wanita Supra Fit New 2005 pjk pjg, 1 nama gunting (5,9Jt) H. Grand 2001, pjk hidup (3,9Jt) Mocin PRT, pengalaman Gp. 600rb + uang kerajinan Grand th 2000, 1 nama, pjk baru (2,6Jt). Hubungi: 0812 6003 3600, 7704 2050

Ling. IX Sei Mati, Kec. Medan Labuhan Medan

ANDA BUTUH KARTU KREDIT & : Pembantu rumah tangga, 3 kavling. 7,5x18m2=Rp. 19Jt 2 kavling, padat NPWP??? : Wiraswasta, KTP-NPWP-SIUP-Tab. MEMBUTUHKAN janda, umur 35-45 thn, gaji 650 ribu/bulan, diutamakan penduduk diapit kanan kiri komplek. Komp. Johor II & JASA MASSAGE : 3bln terakhir. Proses cepat. Hub: 0813 7060 3379

UMR (1,8Jt/bln). Hubungi: Ibu Diana, SE. JUAL : Jupiter MX (08) Jupiter MX CW (06) diatas HP. 0813 6166 9314. Jl. Wahid Hasyim No. Honda City Sport One (09) New Supra Fit (06) Supra X 125 CW (06) Vega R cakram (05) Jupiter Z (05) Jupiter (03) Hub: 0813 6074 6185

Y.P.S.A, Jl. Gurilla No. 39 Medan. Hub: Berthy Ambon, 061-30225555

KULKAS DAN MESIN CUCI ANDA RUSAK!! TERCECER : 1 bh buku speksi BK 8277 BI, 67133-A, an. Ardin Butar-butar, al: Jl. DIBUTUHKAN : Wanita (gadis/janda) utk di Hubungi: 0852 7063 8100, 0852 7500 6068 MDN Swadaya Gg. Tower No. 6 Medan Siap ditempat dan bergaransi

menginap. Telp. 0878 6880 5111

angs 488.000/36bln angs 519.000/36bln

TERCECER : 1 bh speksi BK 1860 BQ, an.

TERCECER : Sebuah STUK, BK 9089 LU, DIBUTUHKAN : Tk. pangkas berpengalaman, JAMAL SERVICE & REPERASI : AC, Kulkas, PBR 14183, an. Bintang Tua Simangunsong,

(nginap) Telp. 0813 8080 8701

mahir TV, DVD, Amply, Radio, Tape, dll. Jl. Sei Wampu simp. Barat No. 135, Telp. 061-4577 780

SALON INA :

Menerima ass. salon. Datang langsung hubungi: 0813 6201 8817, 7940 982

TEKNISI AC :

Dicari teknisi AC yg berpengalaman, gaji memuaskan. Hub: 0812 6012 868

ELEKTRONIK BUTUH SPEEDY

Buka warnet, pasang telp rumah. Proses cepat. Hubungi : 0813 7566 6689, 061-7677 5059

BUTUH : Ass. salon wanita, max. 27 thn,

berpengalaman/tidak, hrs rapi, sopan. Royal DIBELI DIATAS HARGA YG LAIN!! Jupiter Z thn 04, cakram, w. hitam merah, TV, PS2, PS3, DVD, ampli, keyboard, laptop, kulkas, GRATIS 3 BLN ANGS + TV + HP ONLINE kondisi sangat bagus. Harga 6,8Jt/nego. Hubungi: Salon, Jl. Setia Budi Sp. Prs. II Tj. Sari ac, m. cuci, dll. Hub: Trisna Elektronik Jl. Sunggal + ATAU UANG TUNAI 900 RIBU DIJUAL : Carry Futura ‘93 Adiputro, w. abu HP. 0811 607 4621 DIBUTUHKAN: seorang supir mempunyai No. 361 Medan Telp. 846 8930, 7759 6876 Dp. 2Jt angs 516rb/36bln metalik, ac, vr, br, BK asli Mdn, sehat sangat mulus. • Vega ZR Harga 33Jt/nego. Hub: 0813 9731 3156

AC, kulkas, mesin cuci rusak. Jl. Asia No. 608 Medan. Telp. 061-7369 135 HP. 0812 6011 904

hilang surat penyerahan ganti rugi tanah thn 1986, a/n. M. Samin, dgn alamat RW: 3, RT: 3 Ara Tunggal Pekan Selesai Kec. Selesai Kab. Langkat. Brg siapa yang menemukannya akan diberi hadiah sepantasnya

ANDA BUTUH KARTU KREDIT: proses LOWONGAN KERJA : Wanita (gadis/janda) Jl. Anggrek/Percukaian (Binjai) luas 12x36, SHM. MEISSY MASSAGE cepat,tepat , limit ok juga BPKB spd motor, mobil

PAKET VALENTINE HONDA BARU!!! Honda, Suzuki. Hub: CV. Daboss Motor anak didaerah Medan, gaji 600rb-1,2Jt/bln (bersih) + HADIAH LANGSUNG GRATIS 3 BLN ANGS + HP (0813 9722 2228, 061-76377367) uang kerajinan 50rb. Hub: Reni, Jl. Ayahanda 44E, NOKIA + 100RB. PROSES CEPAT DATA DIJEMPUT 061-7670 0059, 0812 6514 3676 RENTAL MOBIL 175RB/HARI • Revo Absolut Dp. 1 Juta DIJUAL : Smash ‘08 Rp. 4,7Jt. King ‘96 Rp. 6,6Jt. Espass, Xenia, Avanza, Kapsul, Innova, AVP • Revo CW Dp. 1 Juta Sporty 04/05 Rp. 3,7Jt/3,5Jt. CS1 Rp. 12Jt. Shogun ADA LOWONGAN; INCOME BESAR Hubungi : 0813 9783 6508 JUAL/RENTAL MOBIL :

6522 8384, Jl. Bunga Raya No. 53 Asam Kumbang

DIBUTUHKAN : Tukang jahit tas/dompet, pria KARYA TEHNIK SERVICE :

PENGINAPAN GUEST HOUSE Simpang Barat, Jl. Wahid Hasyim No. 126A/B. LOWONGAN KERJA : Dicari pembantu rumah tangga, wanita yg Menerima harian Rp. 120rb/kmr, bulanan 2,5Jt. SPESIALIS BPKB MOBIL : Spd. motor, angs 348.000/36bln bersedia nginap, rajin & jujur. 0812 6568 0555 Fasilitas: AC, TV, Toilet, tmpt tdr king size truk, betor, juga trima mobil yg masih kredit,

DP MURAH : Cicilan syariah. Yamaha, ADA LOKER : Wanita (gadis/janda) utk jaga 1 org

Inova - Xenia - APV - Perhari/bulan Hub : 0812 6090 7003, 0813 9693 2312

bagi yang berminat hub: HP: 081264784883

sim A lajang, jujur & bertanggung jawab, fasilitas tempat tinggal disediakan, hubungi Hari Hp: 081370201176

DIBUTUHKAN : Wanita (gadis/janda) utk

• Mio CW Dp. 2Jt angs 539rb/36bln • Mio Soul Dp. 2,5Jt angs 540rb/36bln • Jupiter Z New CW Dp. 2,5Jt angs 609rb/36bln Hub: David, 6878 6323, 0813 9675 2377

BISNIS :

JadikanHPmumenjadimesinuangmu,ingintaucaranya. Hubungi : 061-7739 2431

dipekerjakan jaga anak & org tua, gaji 600rb s/d 1,2Jt/bln bersih+bonus. Hub: Yayasan Sepa Husada 061-7794 2694, 0811 602 145

Hub: Sinar Maju Service, Jl. B. Katamso No. 98/373-375 (Sei Mati dekat Galon Petronas)

daftar RS M. Kios Telkomsel, dll. Hub: EPV, Komp. Asia Mega Mas Blok CC No. 27, Tlp. 77802 511

Pangkas Ramadhan, Jl. HM. Yamin No. 226, Telp. 0812 6374 9636, 6995 9858 (No SMS)

DIBELI DENGAN HARGA TINGGI

TV, DVD, Ampli, Spk, dll. Hubungi: Umar Telp. 77137799 HP. 0816 333 799

SERVICE

berada di Dusun 4 Desa Durin Tanggal, Kec. Pancur Batu. Hubungi langsung. 0813 9610

COBRA OIL + VACUM IMPORT

ANEKA RAGAM MENERIMA CETAKAN UNDANGAN Pernikahan dan acara-acara lainnya Hub: 0815 3379 6086

Bikin Besar, Panjang, Keras A. Vital Aldo 0812 109 44445 Antar

PELANGSING FAT LOSS LOGO

1 Bulan Turun 5 - 12 Kg Pasti Tanpa Efek Aldo 0812 109 44445 Antar

OBAT KUAT SRIGALA + SPRAY Tempahan Murah : Hub. 661 6802, 6181166 Spontan Kuat, Keras & Tahan Lama Lemari pakaian 3 Pt sungkai asli Rp.1,5Jt. Kursi Sofa Kulit 3,2,1 Spring Rp. 1,3Jt. Spring Bed 6 kaki, 2 lapis Rp. 1,1Jt Grs per 10 th

PRIVATE LES VISUAL BASIC !!! HP. 0813 7620 9800 http://www.xbasicpro.com

DIJUAL : Pintu besi 5 daun model lipat Uk. 328x228cm=2,3Jt. Steling bingkai alumunium Uk. 200x46x88cm=1,3Jt. Steling rokok Uk. 46x20 x52cm=200rb. Aquarium Uk. 73x35x36cm=300rb Hub: 0812 6492 6754, 061-8453 091

BILYARD

Aldo 0812 109 44445 Antar

WC SUMBAT/RUSAK WC TUMPAT/ SEDOT

Sal. Air. Murah, garansi 3 bulan. Hubungi: 7869237, 0812 6578 734

WC EKA JAYA : 0813 9761 2319, 061-

76880437. Sedot sumbat, sal. air, ps piva sanyo, rehab. Gatot Subroto 90. Garansi

WC TUMPAT: penuh , saluran air, rehab,

survey gratis/bergaransi dan murah, hubungi: Pak Andi telp: 061-8227240

MARTIN SERVICE SEDOT WC TUMPAT

Setaluran air kamar mandi, wastafel, bergaransi.

BARUS BILYARD CENTER : Melayani jual- Hub: 061-7862679, 0812 600 7919 beli meja baru/bekas, menyewakan meja (bola 15 & bola 9) hrg nego. Hub: Jl. Berlian Sari Gg. Baru WC TUMPAT :

(Katamso Km. 7) 7883910, 08126012412 DIBUTUHKAN : Tukang pangkas pria GROSIR VOUCHER ALL OPERATOR berpengalaman, rapi, max. umur 35thn, AC TRISAT : Service cuci AC Rp. 20.000,DP 600RB ANGS RP. 203RB!! STOK TERBATAS Elektronik satu kartu untuk all operator, menerima jaminan Rp. 50rb/hari (Pangkas Lama) Hub: reperasi AC, bongkar psng AC central, dispenser, psng baru. Terima servis luar kota. Bergaransi. Hub. 7322 579/HP. 0812 6012 868

Menangani sakit ginjal, lambung dan keluhan pria. Hub: Ibu Suriyati 081376616488, dan dibantu oleh tenaga muda lainnya

TERCECER

Sedot / Saluran Air K. Mandi, Westafel, Rehab S.Bor. Garansi Hub : 0812 6392 2800, 061-7762 6388

WC TUMPAT SEDOT :

Saluran air, kamar mandi, wastafel. Bergaransi. Hubungi: 0812 6082 7816

P O S M E T R O M E D A N J l . S i s i n g a m a n g a r a j a K m . 8 , 5 N o . 1 3 4 M e d a n Te l p . ( 0 6 1 ) 7 8 8 1 6 6 1 , 0 6 1 - 9 1 0 1 3 3 5 5 * Isi dari Materi Iklan diluar tanggung jawab Penerbit


Ukuran 1x40 • Rp. 25.000,-/terbit • Rp. 625.000/bulan Ukuran 2x40 • Rp. 50.000,-/terbit • Rp.1.000.000,-/bulan

DIBUTUHKAN Beberapa Orang Waiters ditempatkan di : KTV KARAOKE Lokasi Binjai Syarat : ► Wanita ► KTP ► Penampilan Menarik ► Tempat Mess disediakan ► Makan tersedia NB : Bagi Yang Serius / Minat Hub. Diatas jam : 11.00 Wib s/d 24.00 Wib

HP. 0812 6573 9372

CUSTOMER SERVICE :

IKLAN INFO

LOWONGAN KERJA

??? PROMO....BANJIR..HADIAH DAPAT

Dibutuhkan tenaga wanita tamatan SD, SLTP, SLTA, SPK, AKPER untuk menjadi : • Babby Sitter • Perawat Jompo/Pribadi • Kakak Asuh Honor Rp.650.000,- s/d 1.250.000,Hubungi : YAYASAN HARAPAN BUNDA Jl. Pinang Baris No.113 B (Depan Pintu Masuk Terminal P. Baris) Hp : 0813 9644 4756 Tel : 061-7798 4700

Datang Sekarang...... Buktikan Langsung!!! Jangan Sampai Kehabisan

1 2

25 Februari 2010

iah

Had

BELI

Hadiah Menanti Anda (HADIAH LANGSUNG) Solusinya CASH HARGA GROSIR APALAGI KREDIT.....!! Ratusan

K. Angin

Anda Bingung Mau Beli Electronik??? Disini

Murah....Gampang...Cepat....

Rice Cooker

GERMAN JAYA ELECTRONIK

Alamat : Jl. Besar Tembung No. 17 E Psr. 9 Tembung, Telp. 061-7641 ± 200m dari RS. Mama Harfas

KAMIS

Hub: 06 1-9 1013355 061-9 1-91

Kompor Gas

Kulkas

BUTUH Jaminan BPKB/ Spd. Motor REZEKI ELECTRONIC DANA Hub: ASIONG Jl. Serdang No.441-E Depan Pasar Aksara/ 9777 1688 CEPAT Spg Macan Yaohan Telp.0813 DP Kecil, ononis &

Dispenser

7698, 7635 2233

LPK INTECH

Harga Ek

Bebas ADM

u

Terjangka

PROSES Bunga CEPAT - BUNGA 1% Rendah

Angsuran Ringan

BUTUH UANG KONTAN ???

(LEMBAGA PELATIHAN KERJA INFORMASI DAN TECHNOLOGI) SIUP : 560/BKK/DSTKM/2009.48/LPK/V/2009

Koperasi

ANDA INGIN BEKERJA KE LUAR NEGERI

Belajar Bhs. Jepang, Korea, Inggris/Mandarin Di LPK INTECH, HUB : HENDRI/YONG SHEN. 0852 7000 0884, 0819 727 2718. Info Job: New Zealand, Australia (Peternakan/ Perkebunan), Pendafataran s/d 25 September 2010 Korea (Pabrik, Perkapalan, Perkebunan) Pendaftaran s/d 25 Juni 2010 Brunai (Perhotelan, Restoran, Cleaning Service, Konstruksi) Pendaftaran s/d 25 Maret 2010 Info Job: Hongkong dan Taiwan (khusus PRT+ pabrik ± 400 orang) Pendaftaran s/d 25 Maret 2010 : Syarat : Minimal lulusan SMA/SMU dst, S1 sederajat, umur 21 - 39 thn. Jl. Aksara Gg. Baru No. 80-C Medan (061)68748898, Fax.(061)7349886

Bantu Pengusaha Rakyat (BPR) Serba Usaha ( KSU )

Koperasi Simpan - Pinjam yang disahkan oleh Keputusan Menteri Negara Uruusan Koperasi Dan Usaha Kecil Dan Menegah Republik Indonesia Nomor : 518.503/54/BH/II/KUK/2009

pa n, M en yi m t 3 Bu la n a Se te lapah t Pinjam 3 x ngL ip An da ,

BERGARANSI

Da ri Ua

An da Da

Bawa Iklan Ini Akan Mendapat Hadiah Menarik

Ta n p a

Ayoo..!!! “Tunggu Apa Lagi ??!!! Segera Datang Ke Kantor Koperasi BPR Kami !!!

Anggu

nan

Hubungi seluruh Showroom Asia Aman Abadi Motor (A3)

Jl. KL. Yos Sudarso No. 70 / 158 C Medan Telp : ( 061 )6631555, 76778555 Fax: (061) 6619343

LOWONGAN KERJ A RESMI KE MALA YSIA KERJA MALAY

Menerima Pekerja Pria & Wanita Untuk Dipekerjakan Sebagai Operator Pengeluaran Di Perusahaan/ Pabrik 2. TOSHIBA - BAYAN LEPAS Persyaratan: • Wanita sebanyak 20 orang, umur 18s/d 25 thn • Pendidikan SMP, SMA, Sederajat • Kontrak minimal 2 tahun • Sehat Jasmani dan rohani & Mendapat izin dari orang tua. Membawa ijazah asli & pas foto 3x4 2 lbr Fasilitas: • Basic Gaji : RM 481/bln • Kedatangan : RM 60/ bln • Uang shift siang : RM 3/ hari • Uang shift malam : RM 5/ hari • Uang makan : RM 3/ hari • OT : RM 3,47/jam Levy Gratis 100%

1. PLEXSUS - BAYAN LEPAS Persyaratan: • Wanita Sebanyak 100 orang, umur 18s/d 30 thn • Pendidikan SMP, SMA, Sederajat • Kontrak minimal 2 tahun • Sehat Jasmani dan rohani • Mendapat izin dari orang tua Membawa ijazah asli & pas foto 3x4 2 lbr.Fasilitas: • Basic Gaji : RM 500/ bln • Kedatangan : RM 50/ bln • Uang shift pagi : RM 5/ hari • Uang shift malam : RM 15/ hari • Uang makan : RM 60/ bln Levy Gratis 100%

3. ORIENTAL SUMMIT INDRUSTIES (OSI) SDN BHD - SELANGOR Persyaratan: • Pria sebanyak 50 orang, umur 18s/d 30 thn • Pendidikan SMP, SMA, Sederajat • Kontrak minimal 2 tahun • Sehat Jasmani dan rohani • Mendapat izin dari orang tua Membawa ijazah asli & pas foto 3x4 2 lbr Fasilitas: • Basic Gaji : RM 520/ bln • Kedatangan : RM 52/ bln • Uang shift malam : RM 4/ hari • Uang makan : RM 2 / hari

Untuk Informasi Selanjutnya Hub:

PT. ADHI MAKMUR OENGGOEL INSANI Jl. Kapt. Sumarsono No. 92 C Telp. (061) 8458720, Fax (061) 8458851

PUSAT : JUAL BELI SEGALA JENIS MEREK SEPEDA MOTOR/ MOBIL BARU &BAKAS TUKAR TAMBAH ( CASH - CREDIT) / LEASING

Power Buy TV LG 21’ Ultra Slim TV Samsung 21’ TV Advance 21’ TV Fuji 21’ Kulkas 1 Pintu Samsung M. Cuci 2 Tabung AC 1 PK

Showroom Kami Menerima Pesanan / Tempahan Segala Jenis Becak Baik Partai Kecil Maupun Partai Besar Showroom Kami Juga Menjalin Kerjasama Dengan Chanel-chanel Sepeda Motor Di Sumatera Utara Dan Luar Sumatera

Rp.100.000,- x 12 Rp.100.000,- x 12 Rp. 75.000,- x 12 Rp. 75.000,- x 12 Rp.140.000,- x 12 Rp.110.000,- x 12 Rp.195.000,- x 12

BECAK PARIWISATA YANG TER-MODERN Dilengkapi dengan - Swing Arm - Shock Breckers - Body bak Lebar - Tinggi dan Panjang

Angsuran Ringan

Anda Juga Dapat Menghubungi Seluruh Showroom Asia Aman Abadi Motor (A3)

6613329

PUSAT PENJUALAN KOMPUTER CASH & CREDIT GARANSI 6 TAHUN KREDIT 24 BULAN (SUBSIDI CICILAN 2XANGSURAN *) PC HOME

Jl. Gatot Subroto Km.9,5 No.24 C Kp. Lalang (Terima barang dengan harga tinggi)

Si Sableng Beraksi, Siap Adu Harga TV Flat : 640 ribu DVD : 190 ribu Speaker : 150 ribu UNTUK CASH & KREDIT

PC OFFICE

PC MULTIMEDIA

PC GAMES

P-IV 3200 GIGA PRO

P-IV INTEL COREDUO 2,6 P-IV CORE 2 DUO 2,93 Ghz P-IV 3200 + ATLHON

Motherboard G31 RAM 512 MB DDR 2 HARDISK 80 GB 7200 RPM DVD MULTI LAYER CASING AUTORONT USB MONITOR 15” S. FLAT KB + MOUSE OPTIK COLOUR SPEAKER MULTIMEDIA

Motherboard G31 RAM 512 MB DDR 2 HARDISK 80 GB 7200 RPM DVD MULTI LAYER CASING AUTORONT USB MONITOR 15” S. FLAT KB + MOUSE OPTIK COLOUR SPEAKER MULTIMEDIA

Motherboard G31 RAM 512 MB DDR 2 HARDISK 80 GB 7200 RPM DVD MULTI LAYER CASING AUTORONT USB MONITOR 15” S. FLAT KB + MOUSE OPTIK COLOUR SPEAKER MULTIMEDIA

GRATIS MODEM INTERNET PC P IV INTEL 2.2

Motherboard NVIDIA RAM 512 MB DDR 2 HARDISK 250 GB 7200 RPM DVD MULTI LAYER CASING AUTORONT USB LCD16” ACER KB + MOUSE OPTIK COLOUR SPEAKER MULTIMEDIA

CASH: Rp. 1.850.000 CASH: Rp. 2.250.000 CASH: Rp. 2.750.000 CASH: Rp. 2.750.000 Atau Cicilan:

Atau Cicilan:

Atau Cicilan:

Atau Cicilan:

CTR 17” 153 Rb/ bln

DP 0 %

3.800/hari ATAU 4.600/hari ATAU 5.666/hari ATAU 5.666/hari ATAU 114 RB/ bln 138 RB/ bln 169 RB/ bln 169 RB/ bln BONUS: + printer ( 061 ) 4533 487/ ( 061 ) 76393967 HP CARD READER/ BLUETOOTH/ MEJA + FAN COOLER+ D 1660

OPC

data bisa dijemput

MP3+GAMES+KEYBOARD+MOUSE OPTICAL

MEDAN-P.BRAYAN-MABAR-BELAWAN-BINJAI-STABAT-TANJUNG MORAWA-PAKAM-DELI TUA-PANCUR BATU-PERBAUNGAN

CV. CIPTA BASTA

Jl. Letjend. Jamin Ginting Km.11 No.53 samping Wisma Adat Halilintar Simp. Selayang Medan.

Perusahaan yang bergerak dibidang pemasaran (ELCB)/pengaman listrik butuh tenaga pemasaran & satu orang tekhnisi listrik. Syarat : • Surat lamaran • Berkomunikasi lancar/berpenampilan menarik • Berdedikasi tinggi • Sederajat SMU Fasilitas : Gaji - Bonus - Transport gratis - Komisi - THR - Pemondokan disediakan Surat lamaran langsung antar ke alamat diatas

Telp. 061-776 201 22, 0813 7655 9030

Bersedia ke luar kota/dalam kota. NB: Bagi 5 Orang Pelamar Pertama,Langsung Diterima

LOWONGAN KERJA

Dibutuhkan Wanita umur 17 s/d 40 tahun, tamatan SD, SMP, SMU, SPK, Akper, sederajat. Untuk dididik dan disalurkan menjadi: * Baby Sister * Kakak Asuh * Perawat Jompo/ Medis Honor: 600 rb s/d 1.200.000 Syarat: KTP/ Ijazah Hub: YAYASAN BUNDA MARIA Jl. Luku I No.20 Sp. Pos Pd. Bulan Telp.061-7781 7707, Hp: 0813 7687 4584, 0812 6407 9819

DIBUTUHKAN

Hotel yang sedang berkembang membutuhkan beberapa org tenaga kerja: • TEKNISI - Mengerti Arus Kuat/ Lemah - Mengerti Contactor - Bersedia Tinggal di Lokasi - Mengerti Genset • KASIR: Menguasai Komputer • JURU MASAK: Pengalaman di Hotel Hub: 0813 62413917, 08127508113 Alamat: Jl. Raya Besar L. Pakam Perbaungan No.100

DIBUTUHKAN SEGERA Sebuah perusahaan yang bergerak dibidang Consultant & Supplier AC, membutuhkan tenaga professional muda untuk posisi: 1. KEPALA TEKNISI 4. TEKNISI AC MOBIL 5. TEKNISI LISTRIK 2. TEKNISI AC RUMAH 3. TEKNISI AC GEDUNG Dengan kualifikasi sebagai berikut: • Pria, min STM Listrik (1-5) • Menguasai Listrik, AC Gedung, Rumah & Mobil (1) • Mampu bekerja dibawah tekanan • Mampu memimpin team (1) • Pengalaman tidak diutamakan (5) Lamaran diantar langsung ke Universitas Preston Indonesia (UPI) Jl. Kapten Muslim No.92 (DEPAN RUMAH SAKIT SARI MUTIARA) Medan Up BPK. VINCENT (061)9162629, paling lambat 1 minggu setelah iklan ini terbit

LOWONGAN KERJA

1. Cook Helper (Koki pembantu) 2. Waiter/ Steward Syarat: • Laki2 ± 25 tahun • SMK sederajat • Rajin, ramah, rapi, jujur • Pengalaman kerja direstoran ± 2 thn Surat lamaran diantar ke: Jl. Sei Kera 146 (Thamrin) Medan Hub: 76580524 (Mas Teguh)

Hubungi : CV. DUTA MOTOR • Jl. Gatot Subroto No.22 A-B Bandar Sinembah BINJAI, 0812 6388 5363 • Jl. Wahidin No.41 P. BRANDAN, 0812 6547 8045 • Jl. Imam Bonjol No.56 L. Pakam, 0812 6547 8046

BUTUH DANA CEPAT

BANK EKA PRASETYA. JAMINAN: BPKB , SURAT TANAH, EMAS, BUNGA MULAI 1,25 %. PROSES CEPAT, MAX. Rp. 300 JUTA, JW 5 THN. Telp. (061) 844 6489, 8826 936, 8477 880, 7954 444, 7368 754, (0622) 430 780, (0624) 21796

• Service PS siap ditempat • Reperasi Stick bisa ditunggu • Menjual Sparepart PS

Hubungi Telepon : 061-77152695, 061-7882362 Jl. Brigjen Katamso Gg. Rapi, Perumahan Permata Prima Blok E No.18, (Belakang sekolah Harapan Mandiri)

DIJUAL CEPAT (BU)

JUALAN PULSA

DENGAN HARGA GILA

Sebidang tanah Ukuran: Luas = 1.027, 49 m2 Panjang = 74 m Lebar = 13, 95 m Jl. Bunga Wijaya Kesuma Lingkungan Vi Padang Bulan Selayang II Kecamatan Medan Selayang Medan, Surat SK Camat Harga Nego...? Hub: 0812 6546 4677 atau 0813 7547 4545

MURAHNYA BENAR GILA !!

061-76216595 0813 76704595 RESMI, SIUP NO: 1989/02.13/PK/ VIII/2009 Coba DAN BUKTIKAN !

• • • •

Menerima pemasangan Hardisk Servis Garansi 3 tahun lamanya Bisa Dicicil 6 bulan lamanya Bisa bayar dgn Kartu Kredit

• 1 keping DVD Game Rp. 3500/buah • Harga Stick getar PS-2 Rp. 25.000/buah • Tombol Analog PS 2 Rp. 3500/buah • Harga Memori Card PS-2 Rp.35.000/buah • Karet Stick PS 2 Rp. 12.000 / bungkus harga PS-2 Slim 9006 type terbaru: * 2 stick getar * 1 buah Memory Card 8 Mb * 10 buah DVD Game * 1 buah Dompet DVD Harga perSet = 1.125.000

Segera Kunjungi Kami :

Jl. Brigjend Katamso Gg. Rapi Komplek Permata Prima, Blok E No.18 Telp.(061)7715 2695-7882362 Jl. Besar Pasar IX No.17 Tembung (Samp. Gg. Kapuk) Telp.061-7382937

KABAR GEMBIRA DIJUAL SEGERA

Sudah Saatnya Anda menginvestasikan Kebahagiaan Anda hingga ke anak cucu. Semua ini dapat Anda wujudkan dengan memiliki sebuah Taman/ Villa yang penuh dengan aneka tanaman buahbuahan yang sudah berumur puluhan bahkan ratusan tahun, halaman rumah rumput yang ditata dan dirawat dengan baik, rumah di tengah-tengah areal ± 60 m dari Pinggir jalan, jalan masuk menyerupai huruf “S”, kiri kanan jalan ditumbuhi pohon pinang merah yang sudah berumur puluhan tahun, sungguh asri dan apik, hutan buah-buahan rimba ciptaan tidak ada duanya di kota Medan yang seperti ini, ingat kebun raya bogor !! Khusus bagi pecinta alam dan lingkungan yang bonafide yang tidak no way !! Luas areal ± 1/2 Ha. Milikilah Segera !! Siapa Cepat Dia Dapat !! Surat-surat Sk. Camat Hubungi langsung ke Lokasi: Jl. Eka Warni No. 14 Kec. Medan- Johor, Medan Hp: 0852.9662.2345

BISNIS BERLI

* Tarik Tunai dari kartu kredit (2,5%). * Pelunasan Tagihan Kartu kredit (2,8%).

Alamat Kantor: Jl. Wahid Hasyim No. 118 A ± 100m dari simpang Barat Gatot Subroto Medan NB: Bawa guntingan iklan ini langsung diterima

MBOK DARMI Tersedia lowongan (gaji > 1 juta)

Terima Service Playstasion 1 & 2

Jaminan BPKB mobil atau Sepeda Motor, Proses cepat, 5 menit cair

BUTUH-DANA TUNAI?

Perusahaan swasta butuh P/W (17-35 tahun) untuk diposisikan dikantor cabang baru di Medan. enghasilan Rp. 1.500.000/ bulan bisa pilih jam kerja Hub: IBU FITRIANI Amd/ Ibu YUSNITA Amd Hp: 0813 6163 3384/ Hp: 0812 6342 0047

WAROENG

BUTUH DANA CEPAT

N

Beli cincin berlian dapat bonus pasif Perhari 2 % - 5 % selama 100 kali (tanpa kerja) Harga Rp. 10-40 Jt fasilitas: 1.Gratis ongkos kirim produk 2.Bonus pasif (dikirim setiap hari) 3.Garansi produk 2 tahun dan sertifikat Web site: www.berlianvalley.com/00061/

CINDY PONSEL

Menerima kursus TEKHNISI HANDPHONE dengan metode belajar yg mudah dan hasilnya memuaskan dengan waktu yg singkat jadi TEKHNISI HP DIJAMIN materi hardware dan software. Kelas pemula 3 bulan & kelas reguler 1 bulan. Dibutuhkan : Dua orang wanita berpenampilan menarik, ramah, jujur & Berpengalaman di bidang jual-beli Hp & ACCESSORIES. Hubungi segera: CINDY PONSEL-CP Jl. Jamin Ginting No.217 Simpang Kuala Medan. Telp. 061-8360225, 8369598

SMS

087882783461

Anugrah Advertising Neon Box Bilboard Spanduk

Plank Baliho Banner

Toni(061)76703045

DIJUAL TANAH KAVLINGAN MURAH

: Dsn III Desa B. Labuhan Tg. Morawa ( Depan Komplek Perumahan Bandala Asri ) Ukuran : 8 x 14 M. Fasilitas : Jalan : 4,5 M, Surat SK Camat,

IM ) ( KHUSUS MUSL

Lokasi

Harga : Berkisar

15

Akses: - 300 Meter dari Terminal Mitra Angkot - 15 - 400 Meter dari Pesantren Hidayatullah - 450 Meter dari Pesantren Hapizh Qur'an - Daerah Bebas Banjir

Jutaan ( Cash / Credit ) Peminat Hubungi : - Kantor Pemasaran

Jl. Utama Komp. Bandala Asri Tanjung Morawa HP : 0813 6121 1185 H. MIJAHARUDIN ( Pemilik ) Peminat Hubungi : - HP : 061- 76311007

DIJUAL TANAH KAVLING

Ukuran 8m x 15 m, 7,20 m x 16 m. Lokasi di Mencirim Sunggal. Dilalui angkot NITRA P 26 & P 25 HUB: 0813 7575 4889

Masa Promosi

Terbatas Maret Pembelian Sebelum Akhir

Dapat Diskon

Space Untuk Anda Rp. 625.000 / Bulan

Layanan Iklan Hub: 061-7785616

iklan kolom

isi & materi iklan diluar tanggungjawab Penerbit

u Terjangka ononis & Harga Ek

DP Kecil,

NUSANTARA JAYA ELECTRONIC Jl. K.L. Yos Sudarso No.47 GH Glugur Kota

iklan kolom

Bunga Rendah

PARANORMAL ABAH RAHMAN

Melayani sampai tuntas : Problem rumah tangga, cinta, karir, jodoh. Dll. Dtg langsung atau jarak jauh hasil sama. 1. MINYAK PEMIKAT SUKMA : Sebotol minyak yang sudah dititiskan doa doa pengasih tingkat tinggi. Reaksi ilmu ini benar luar biasa, orang lain seketika dapat mabuk kepayang terus terbayang bayang wajah sipemakai aroma. Apa pun keinginan si pemakai aroma dengan mudahnya dituruti oleh orang lain. Aman dipakai untuk siapa saja. Sangat cocok dipakai oleh petualang cinta. Mahar : 300.000,2. CINCIN PINTU REZEKI : Lewat media batu cincin yang sudah diisi kekuatan supranatural khusus akan membantu Anda agar selalu berwibawa, diseganiamorang, selalu hoki dan da , Pi nj ng An menarik rasa cinta bagi lawan jenis atau pun sejenis. Da pa t : Rp. 300.000,da Mahar Da ri Ua 3. KERIS KECIL MAGNET PELARISAN : Miliki An segera benda pamungkas ini. Sangat ampuh digunakan untuk berdagang maupun berbisnis. Secara otomatis menarik rezeki dari arah mana saja. Mahar : Rp. 300.000,-

Se te la h

Ta n

3 Bu la n

M en yi m

pa n,

at 3 x L ip an ggun n A a p

Praktek : Jln. Laksana Gg. Kadi No. 25, (Belakang Indomaret) Medan. HP : 0813 7630 6023. (SMS tidak dilayani) Hubungi seluruh Showroom Bank : Mandiri A/C 106-00-0509115-5 A/n Abdurrahman. AsiaNo: Aman Abadi Motor (A3) Terdaftar di Kejaksaan Tinggi Sumut B-45/DSP .5/01/2010

PARANORMAL TOMBO ATI

MAS QODIR

Hadir mengobati hati yang lara. Segera konsultasikan masalah Anda pada kami. 1. RAJAH KUNCI PASANGAN. Stop pelecehan cinta, membangkitkan rasa cinta yang pernah bersemi dan mengunci supaya tidak pergi lagi. Buktikan keampuhannya, dan segera nikmati hari hari indah Anda. Mahar : Rp. 300.000,2. TIRTA PELARISAN : Air rajah yang ditulis pada waktu bersemedi, dikhususkan untuk pelarisan segala macam bisnis Anda agar terhindar dari gangguan gaib atau pun saingan yang iri pada kita, sekaligus menarik pelanggan dari seluruh penjuru mat a angin. Mahar : Rp. 300.000,3. PELET RATU KASIH : Sarana ampuh untuk mewujudkan cita cita Anda . Membuat si dia bertekuk lutut pada Anda. Buktikan kehebatannya. Mahar : Rp. 300.000,Kami juga melayani problem sehari hari seperti putus cinta, karir terhambat, sering merasa sedih, dikucilkan, dll. Praktek : Jalan Sisingamangaraja Depan Hotel Garuda Plaza Gg. Keluarga Belok Kiri No. 4/32 Medan HP : 0812 1314 4498

CLINIC HERBAL MEDICINE Specialist Khasiat Akar Gurah mengeluarkan lendir - lendir Bersih : batuk, sesak nafas, pilek Asam lambung, menetralisir

Gurah THT Sirgunggu Untuk Gurah Melalui mulut/hidung langsung sampai Menahun (sinusitis) amandel, polip, Bekas suntikan silikon

Mengobati Segala Jenis Penyakit Tanpa Operasi dan Injeksi Antar Lain: 1. Sistem Kelenjar : Tumor, Kanker, Prostat, Kista, Kanker Payu dara, Dll 2. Sistem Urine : Saluran kencing, Kencing Batu, Sipilis (Raja Singa) 3. Sistem Reproduksi : Lemah Syahwat, Mani Encer, Impoten, Ejakulasi Dini, Tidak Tahan Lama Dll. Biaya Terjangkau Untuk Seluruh Lapisan Masyarakat Alamat Praktek Menetap; Jl. Batang Kuis Pasar IX Gg. Harapan No.83 Dpn Gg. Tambak Rejo ± 500 Meter dari simpang kayu Besar Tanjung Morawa.

Hubungi : 0813 5401 1246( DENY TALSYA AL )

“PONDOK JABAL NUR”

“ PUSAT PENGISIAN ILMU KEBATINAN, HIKMAH & TASA’UF” IZIN KEJATISU NO. B-130/DSP-5/01/2009 1. Program Terawangan: Dengan mengikuti program ini, dewan guru akan membuka/ mengaktifkan mata batin Anda. Sehingga anda akan mampu menembus dimensi/ alam gaib, melihat isi pusaka, komunikasi/ bersahabat dengan ghaib/ jin, dll, melihat aura seseorang teman, keluarga, maupun orang lain. Permanen, tanpa puasa, dsb. Mahar Rp. 500.000, Tingkat guru Rp. 7.000.000 2. Pelaris usaha, pelet, memelet, buka aura, bongkar pasang susuk azimat permainan, merukunkan rumah tangga (mahar semampunya) 3. Pengobatan Alternatif (Mahar Ikhlas) HUB : BPK. M. SOPAN SYAH P / KI GENDENG RANA ( 0813 6146 4926 ) Jl. Sunggal No. 373 B ( Disamping Wisma Bambo )

BS 1 OKUP Pijat + Mandi Air Panas Rp. 50.000,-/ JAM, OKUP: Rp. 15.000,-

Menerima: Pramu Pijat/ tukang Kusuk Jl. Jamin Ginting Km. 10 No. 6 Tlp. 061-8362695

PENGOBATAN Kusuk Terapi Tradisional

Dapat Mengobati Segala Macam Penyakit

• Penyakit Gula • Pinggang/Ginjal • Angin Duduk • Lemah Syahwat/Impoten • Belum Mendapat Keturunan

“IBU TINI” 085275240184

Jl. Seser No.65, masuk dari Jl. Suluh depan Kantor Gubernur Pancing/Willem Iskandar

PARANORMAL RAKYAT Izin Kejati No: 95/DSP.5/03/2008

Insya ALLAH membantu permasalahan Anda antara lain : 1. Pengobatan Penyakit Medis & Non Medis 2. Susuk Mustika Bintang : Untuk Kecantikan, Ketampanan, Pemanis, Menarik Lawan Jenis, Kewibawaan, Kerezekian, Tanpa Pantangan, Tidak Menghambat Jalur Peribadahan & Tidak Mempersulit Kematian ( Energi bisa dirasakan secara spontan ) 3. Kunci Pasangan : Untuk Mengunci Secara Bathiniah Pasangan Anda Agar Tidak Selingkuh Mahar 4. Haikal Penarik Rezeki : Untuk Melancarkan Ikhlas Usaha & Bisnis Agar Laris dan Berkah 5. Ruwatan Buang Sial badan / Sengkolo, Pancarkan Aura,Pengasihan, Pengikat Cinta, Pembersihan Rumah/ Tempat Usaha dari Gangguan Gaib dll

KI NGA TIJ AN JO YONINGRA T NGATIJ TIJAN JOY ONINGRAT Simpang Kayu Besar, Jl. Limau - Manis Gg. Bengkel Tanjung Morawa HP : 0815 317 0249, Flexy : 061-76356029 Iklan / tidak iklan praktek tetap buka



HALAMAN 7

KAMIS, 4 MARET 2010

Briptu Antonius Gurusinga saat menulis surat tilang di atas kap mobilnya yang terparkir salah.

Gawat, Polantas Lupa Pasal Lalin

KABANJAHE Berbagai langkah dilakukan jajaran Poldasu dalam mensosialisasikan UU No. 22 tahun 2009 tentang Lalu Lintas (Lalin) di Jalan Raya. Sayang, program itu tidak sepenuhnya didukung oleh pengetahuan petugas di lapangan. Contohnya seperti yang terjadi di Polres Tanah Karo. Seorang Polantas yang belakangan diketahui bernama Briptu Antonius Gurusinga, lupa pasal apa yang harus dikenakan untuk pelanggaran tidak mengenakan helm. Kejadian memalukan itu terjadi Selasa (2/3), di Jalan Jamin Ginting, tak jauh dari gerbang SMA Negeri Kabanjahe. Siang itu, Antonius menyetop seorang pengendara yang tidak mengenakan helm. Begitu berhenti, si pengendara menunjukkan SIM dan STNK kendaraannya (sesuai permintaan petugas, red). Meski telah ditunjukkan, Antonius tetap berusaha menahan kunci pengendara. Tak terima, si pengendara sempat protes.

Tanpa basa basi, pria ini mengeluarkan surat tilang. Namun sebelum menulis, dia meminta rekannya menelepon seseorang untuk menanyakan pasal berapa yang akan dikenakan. Sepele, mungkin kata inilah yang pantas diberikan kepadanya. Tidak hanya itu, Antonius juga diduga tidak mengetahui aturan parkir di jalan raya. Buktinya, usai si pengendara diminta berhenti, dia justru memarkirkan mobilnya di jalur yang salah. Di mana, sesuai pasal 287 ayat (3) jo Pasal 106 ayat (4) UU No. 22 tahun 2009, bagi kenderaan yang melanggar aturan gerakan lalu lintas atau tata cara berhenti dan parkir dikenakan denda Rp250.000. Terkait dua masalah di atas, Kasat Lantas Polres Tanah Karo, AKP P Nainggolan lebih memilih tidak berkomentar banyak. “Terima kasih atas perhatian dan pemberitahuannya. Saya akan cek, jika benar, maka kita akan memberikan sanksi,” ujar P Nainggolan. (nanang/amry)

Menyajikan Fakta, Peristiwa & Fenomena Penerbit : PT. Posmetro Medan Pers (Harian Posmetro Medan) Chairman Komisaris Utama Komisaris Direktur Utama Direktur

: : : : :

H Rida K Liamsi MBA Marganas Nainggolan Ari Purnama Janopa Sihotang Syaiful Ishak

Kasi Ops Satpol PP Tipu 14 Honorer Karo KABANJAHE Kasi Ops Satpol PP Pemkab Karo, Kresna Ginting dituding telah menipu 14 honorer di lingkungan Pemkab Karo. Olehnya, para honorer dijanjikan pengangkatan menjadi PNS. Uang habis, janji tak kunjung terealisasi. Hal itu diungkap Bandar Sinuraya, salah seorang korbannya, Rabu (3/3). Menurut Bandar, awal penipuan terjadi pada 2008 lalu. Ketika itu, Kresna mengaku dapat mengurus pengangkatan 14 tenaga honorer menjadi PNS tahun 2009. Karena prosesnya langsung di Jakarta, para honorer ini diminta memberikan uang untuk biaya pengurusan SK ke BKN (Badan

Kepegawaian Nasional) pusat dan biaya keberangkatannya. Setelah bermusyawarah, para korban berhasil mengumpulkan Rp7 juta dan langsung diserahkan kepada Kresna. Beberapa hari kemudian, warga Komplek Perumahan Rakyat, Gang Pesona, Kabanjahe, itu kembali meminta uang tambahan untuk keperluan yang sama. Karena ada beberapa or-

Kresna Ginting

ang yang curiga, biaya tambahan hanya diberikan oleh 10 honorer yakni Rp5 juta. Tidak sampai di situ, masih kata pria berkumis tebal ini, Kresna kembali meminta Rp500 ribu kepada mereka. Bandar yang

Mutasi di Polsek Brandan Diributi Dewan STABAT Mutasi yang terjadi di Polres Langkat diributi anggota dewan. Pasalnya, seorang personil yang dimutasi yakniAiptu Rajendra (personil Polsek Brandan), merupakan suami anggota dewan. Informasi yang diperoleh POSMETRO MEDAN, berdasarkan keputusan Kapolres Langkat,Aiptu Rajendra yang sudah 17 tahun bertugas di Polsek Brandan dimutasi ke satuan Samapta Polres Langkat. Bersamaan dengan itu, anggota DPRD Langkat dari Fraksi PPP,

Pemimpin Umum/Pemimpin Perusahaan: Janopa Sihotang Wakil Pemimpin Umum : H Affan Bey Hutasuhut Pemimpin Redaksi : Maranatha Tobing Ombudsman: Vincent Wijaya Dewan Redaksi: Marganas Nainggolan (Ketua), Janopa Sihotang, H Affan Bey Hutasuhut, Maranatha Tobing, Ahmad Faisal Matondang, Alvin Nasution Wakil Pemimpin Redaksi: Ahmad Faisal Matondang, Alvin Nasution Redaktur Pelaksana : Jhonson Sibarani Assisten Redaktur Pelaksana : Budi Hariadi

Syahril langsung menelepon Kapolsek Brandan, AKP M Sofyan sembari meminta penjelasan seputar pemutasian tersebut. Ditanya soal adanya intervensi itu, AKP M Sofyan membenarkannya. “Memang ada oknum DPRD Langkat yang coba intervensi dan intimidasi pemutasian di Polsek Brandan. Tapi saya suruh minta penjelasannya langsung ke polres,” ungkapnya. Sementara itu, Kapolres Langkat, AKBP Mardioyo melalui Kabag Bina Mitra Polres Langkat, Kompol

Koordinator Liputan : Solideo Sembiring Ass Koordinator Liputan : M. Zulfadli Siregar Redaktur : Hendra Sembiring, Mangampu Sormin, Johasman Tarigan, Hiras Budiman Situmeang Reporter: Johan H Panjaitan, Nanang,Darwis Sinulingga, Pasta Tarigan, Elfitra Sihombing, Ardiansyah Tanjung, Mula NH Tinambunan, Kali A Harahap, Jafar Siddik, Reza Wibowo, Ali Amrizal, Rusdi Nasution, Syahrul R Sihotang, Sahala Simatupang, Aswin Sekretariat Redaksi: Sekretaris Redaksi: Nurleni Dept Perwajahan, Pracetak & Artistik : Kadept. Perwajahan, Artistik : Simon Sinaga Ka.Bag: Dedy Syahputra

Edy Sudarsono mengaku terkejut dengan intervensi tersebut. Karena menurutnya, hal itu bisa menjadi ganjalan bagi polisi dalam menjalankan tugas. Terpisah, Syahrial yang disebut-sebut melakukan intervensi dan intimidasi terhadap Kapolsek Brandan langsung membantah. Menurutnya, dia sama sekali tidak pernah mengintervensi kinerja kepolisian. “Mana ada itu. Siapa yang bilang? Kalau masalah mutasi ya urusan polisi, mana ada sangkut pautnya dengan kita,” ujarnya dengan nada tinggi. (darwis)

Kord Pracetak/Perwajahan : Ferry Sumarlen Kord. Mounting : Syafrizal Art/Graphis: Boniq Suhendar Tekhnisi, Maintenance dan IT: Joel E Simanjuntak Penjab Online : Rudi Eka S Simanjuntak Departemen Umum/Adm/Keuangan: Manager Umum/Sdm/Keuangan: Rudyanton M Sidabutar Kadept. Umum/Adm/Keu : Eva D Sitorus Kabag. Adm/Piutang : Nancy Paulina Departemen Sirkulasi/Pemasaran: Manager Pemasaran : Feri Agustika Kadept. Pemasaran: Advert B. Malau Kabag Pengembangan : Novi Syahputra

ikut mendampingi Kresna ke Jakarta sempat percaya dengan janji manis itu. Pasalnya, Kresna juga melibatkan mantan Lurah, Gung Leto yang disebut-sebut sebagai orang dekat mantan Kepala BKD, Ismail Ginting. Namun setelah lama menunggu, Kresna tidak kunjung memberikan kepastian tentang pengangkatan tersebut. Merasa ditipu, mereka (14 honorer, red) sepakat meminta kembali uang mereka. Jika tidak diberikan, mereka berniat membawa masalah ini ke jalur hukum.

Terpisah, Kresna Ginting tidak menampik dirinya menerima sejumlah uang dari para honorer tersebut. Hanya saja, dia menolak seluruh uang itu untuk menjamin diangkatnya para honorer menjadi PNS. Menurutnya, seluruh uang yang diterimanya hanya digunakan untuk biaya transport dan lobby ke pegawai BKN Pusat. “Sekali lagi itu bukan jaminan, tapi hanya uang transport dan lobby ke orang BKN dan Depadgari. Jadi tidak ada saya makan,” elaknya. (nanang/amry)

Klinik Metafisika

Diasuh : Raden Haryo Damar Ahli Metafisika & Raja Susuk Ketik : POS(spasi)TGP (spasi)Pertanyaan Kirim ke 7669 (maks. 160 karakter) Hotline: 08153120669

Gagal Belajar Beladiri Gaib TANYA: RHD, saya pernah belajar beladiri gaib, tapi kenapa gak bisa? Mohon solusinya. Pengirim : Freddy JAWAB : Dari penelitian saya, banyak orang yang belajar ke klinik saya, yang cepat bisa itu orang yang peka. Bagi orang yang temperamental dan orang yang memiliki kesadaran tinggi, terkadang harus menjalani puasa dulu baru bisa. Jadi, sebaiknya teliti terlebih dulu karakter diri Anda, jangan cepat salahkan guru.(*)

Kord. Pengembangan : Indra S Lingga Kord. Ekspedisi : Oryza Pasaribu Kord. Distribusi : M Taufik Kabag. Adm/Piutang : Imelda Simbolon Departemen Iklan: Manager Iklan/EO : Losber Sihotang Ka.Bagian Iklan: Sri Kurniasih Kord. Adm/Piutang : Henny Siregar Kord. Pengembangan : Parsaoran Purba Kord. Design : Arif Budiman Penasehat Hukum : A Hakim Siagian M.Hum Tarif Iklan : Halaman 1 (Utama) Full Color Rp. 26.000 mm kolom, Hitam/Putih (B/W) Rp. 20.000/mm kolom, Halaman 8, 9 & 16, Full Color Rp. 15.000 mm kolom, Hitam/Putih (B/W) Rp. 10.000/mm, Ucapan Duka Rp.

8.000 mm kolom, Halaman Dalam (B/W) : B/W Rp. 8.000 mm kolom, B/W duka Rp. 5.000 mm kolom. Harga iklan ditambah PPN 10%. Harga Eceran Rp. 2.000 (dalam kota). Rekening a/n : PT. Posmetro Medan Pers, Bank Mandiri Cab. Tiara Medan Ac: 105-0003103441. Rekening a/n: Marganas Nainggolan Alamat Redaksi/Iklan/ Pemasaran: Jl.SM RAJA KM 8,5 No.134 Medan-Amplas, Telp (061) 7881661 Fax (061) 7881733.e-mail: pos_metro_medan@yahoo.com Perwakilan Jakarta: Jalan Raya Kebayoran Lama17 Jakarta Selatan, Telp. (021)-5349205, 5349206, 5349115. Fax. (021)-53490522. Pencetak : PT Medan Graindo, Jl.SM RAJA KM 8,5 No.134 Medan-Amplas Telp (061) 7881661 Fax (061) 7881733

PENGUMUMAN : Setiap menjalankan tugas peliputan, Wartawan POSMETRO MEDAN dilengkapi Surat Tugas atau Kartu Pers POSMETRO. Jika ada yang mencurigakan, silahkan hubungi call centre kami di 0812-6309088. Terima kasih


KAMIS 4 MARET 2010

ANANG-SYAHRINI

halo cewek 081321517755 : Cri ce gmuk, jnd 45-5o th,mslim,mnrik,sd rhna,sms k n0 ini. trims PM ttp jaya 081260887255 : Cowk 32thn mncari cwek yg srius.tlp/sms ok. 081397946172 : Pria 30thn,cr wnt jnd,yg jjr dn mau trima aku apa adny,n mskl sms pst d bls.ThnS PM 085760813174 : Namaku Anta pria baik umur 21 cari wanita yang mau dijadikan mama seumur hidup dan yg selalu syg hubungi aku ya 085361106859 : Pria 40 thn merid, cri tmn curhat yg pengrtian. 081260452088 : Sy pria ljng umur 32 mncri wnta umur25-30 buat tmn hdp. 085270533333 : Hai aq cowok,knalan yuk!!! 081396835432 : Saya Didie 24th ingin cari wanita utk tmn curhat,klo cocok jadi pacar boleh juga. Tks Pm 081362574602 : Pria singgel 27 thn,suka wanita gemuk dan ngak pemarah 081265058548 : Cowok 23tahun,tinggi dan tegap.bagi tante dan janda kesepian,silahkan sms dan call. 081396234142 : Nm4 q 3r!kson cowok 20 taon. Pgn cri pcr/tmn pun blh. Mes ja pasti di blz. 081535339242 : Pria cari cewek 081265878791 : Pria singel 46thn cari pendamping hidup janda gadis yg gak punya anak 30 k atas. 081263181798 : Cow chins baik cr knalan cew chines untk jd pcr 081396827167 : Saya cwok berusia 45 tahun ..cari pendamping hidup yg setia jujur. 085270087668 : Pria chinese,34 thn ingin kenalan dengan cewek chinese umur 25-40,penyayang,pergertian,pekerja keras dan bs trma apa adanya. 081376575846 : Pria umur 34th duda cari cwek gadis/janda umur 25-40thn. 08566331101 : Q cow mo cr tmn cow umur 45 thn keatas.. Serius, sms aq x., thanks PM 081263522596 : Saya cwok di brastagi cri cwek. 081263533771 : Aq duda 58 th. Cari janda, usia 3o th. Yg serius hub. 08566337754 : Cowok pgn knln ma cewek yg bs MMS.ada gk?buruan yh. 081263435404 : nma q rahmat,q mau knal ma cwek nias di siantar dan skitar y,umr q 23 thn,khusus cwek nias yg srius,call or sms psti dbls. 085750532935 : pria singel 22 thn mencri cewek 18-30. 08566592240 : Cowok 28 thn. Cari cewek Yg bth tmn curhat. Call n zmz q ya. 081533154666 : Pria duda.30.th bdn tgi menarik humoris mencari janda.20-25.th hbg mas edi. 081264992761 : Pria lajang 26thn humoris suka jalan-jalan. Mencari wanita singel atau janda. Setia, terima aku apa adanya. 081263960170 : Nm Q Arjuna, umr 22 thn,msh jomblo,Q mw cri cew cantik,manis,jujur dlm hubgn n. 081370441136 : Pria single 23thn baik mencari tmn usia 23 sampai 35 thn 085270759393 : Pria singel, 22 thn manis ingin cr cewek baik end setia. 081322406462 : Q cowok 25thn,ingin mncri cewk yg jjur n pnyyng.usia 20thn no mcl. 081377006108 : Aq cowok mns. 081265214614 : Sy pria Singel Islam Hidup Mapan mencari pendamping hidup islam yg berminat tlp atau sms pasti di bls. 085262879963 : Hery, 35 thn ingn brtman dngn wanita dewasa, tante, irt 081263764973 : Wanita berusia 19 tahun,muslim.Mau cari cowok untuk di jadikan teman atau pacar. 085262491047 : Co cri ce.bebas umur,suku dan agama. 081375349086 : Cowok lmyn gnteng cr tmn cowok yg dwasa, gnteng, baik, pengertian, atletis, putih, udh krja.umr 28keatas. 081397106970 : Duda,42thn,mencari janda cantik,putih,35thn,sms aja dlu. 081265090403 : Namaku Ari,jomlo, usia25thn.mau cari teman curhat 081263850197 : Cowok 21thn, cr ce untk dijadikan pacar. Khusus yg serius, Thanks y pm. 081265001537 : Pria singel 27 thn,mencari wanita single 22-27 thn utk dijadikan pcr kalo cocok utk dijadikan istri,khusus yg serius. 081383767026 : Laki2 singel cri wanita yg cacat tpi hti ya gk seperti raga ya. 08566081835 : Cwo singel 23th, mncari seorng ibu angkat.. Tuk ibu yg baik silahkn sms ato tlpn ke no saya. 081260794196 : sy cowok umr 30th ingin cari cewek yg jujur dan setia ,klu cocok dijadikan pendamping hidup,trmks. 0816309633 : Cowok cari cewek yg butuh curhat sms aja. 081397135244 : aq seorang duda pgn mcri janda 25-30 thn. siap jd pndmpgq. klu di hbgi pst di ankat.

halo Cowok 081362268183 : Wanita singel muslim 24thn cari pria 26-40 thun tk d jdkan tman curhat n pendamping hdup, bgi yg mau n srius sms ja 081263884747 : Cwk 35thn cari temen curhat 35thn ke ats yg baen,sopan mapan. 081265018116 : Aku Lisa tgl di medan cari tmen cowk khusus mdn juga,di tggu smsnya ya.. 062478220408 : nAmE q RiTha,UmUr aQ 16 TaOn . NgIn CrI TmEnz cwEk n cwOk.. Yg HuMoRIst y , mEz J KnO aQ ..tHx pOsmEtrO. 081361615190 : Sy wanita singel,usia 27 thn.muslim,pny anak satu.ingin cr pendamping hdp yg seiman,brtnggung jwb dan yg pasti menerima sy apa adany. 08972983894 : Wanita singel, 26 tahun ingin kenalan ama cowok chinese.segala umur.khusus chinese. 081376704322 : Cew jomblo,21 thn,cari cow baek,jjr dan pengertian.no mc,sms pasti di bls.thanks PM. 085262986416 : ass.. Aq cwek lmayan mnarik mncr cwok usia 2730th,islm,mapan,gnteng. No sms n khusus Medan. Wassallam. 081376047969 : aku Icha Simbolon,umur 25 th cari pria dewasa dan bertanggung jawab,yang serius langsung aja hubungi. 085267083895 : Cewek 160/47/23,simple dan realitas. Cari cowok usia 25,simple dan ga neko2..Untk hub yg serius.Call/Sms pasti disambut baik.Thanks PM

halo Teman 081396840732 : Saya cow 25 thn. Yang mau curhat hub saya no mcall. Dtnggu y? 081362161843 : Aku cowok 32thn.Mau cari teman yang tidak matre,sms pasti dibls. 081263060721 : Pria singel. Mau cari teman curhat, dll. Hbngi kemari ya...! 081397256236 : Hai...aku madan umur 17 tahun,aku pengen punya kakak angkat. 081361003036 : Eza 21 years..! When you called me last night or morning times to 11.00 clock??.thanks your body 08126303832 : Cowok cri yg mau teman hub sms. trims PM. 081370604611 : Aku cowok cari teman 081375520252 : Ag cowok dewasa mau cari teman TNI/Polri 081396235808 : Saya cowo umur 28taun saya mau cari tman, tpi kusus daerah gebang. 081263970046 : Aku co usia27 cri teman,hbg aku ya

Kompak Jatuh Sakit

CEWEK TAKE ME OUT DITERMOS LISTRIK

VOKALIS

‘The Potters’

Diinterogasi

JAKARTAVokalis The Potters, Kiki, dituduh menganiaya kekasihnya, Nikita, dengan menempelkan termos listrik di pundak sang kekasih. Sebagai rekan kerja, personel The Potters lainnya, tidak tinggal diam dengan tuduhan tersebut. Mereka menginterogasi Kiki.

“Kita sudah tanya masalah itu, Kiki pun sudah konfirmasi ke kita,” jelas drummer The Potters, Benny, saat ditemui di sela-sela jumpa pers Sounblasz 2010, di Kamasutera, Hotel Crown, Jakarta, Rabu (3/3). Sayangnya apa isi pembicaraan Kiki dan para personel The Potters, Benny tidak mau memberitahukan. Pastinya setelah pembicaraan tersebut, mereka percaya Kiki bukanlah orang yang kasar. “Kalau untuk melakukan hal seperti itu nggak mungkin,” tukas drummer band dengan hits ‘Keterlaluan’ itu. Sepengatahuan Benny, Kiki dan kekasihnya tidak pernah bertengkarhebatdidepanparapersonel The Potters. Kalaupun bertengkar, ia tak pernah melihat Kiki beperilaku kasar. Seharusnya, Rabu (3/3) ini, Kiki menemani rekan-rekannya diThe Potters, menghadiri jumpa pers Sounblasz 2010. Namun, ia tidak hadir. Ke manakah? “Kiki belum bisa hadir karena istirahat. Saya nggak tahu kenapa, dia cuma bilang istirahat saja,” tandas Benny.(bd/dc)

KOTAK BAND

HENTAK

Lubukpakam dan Kisaran

JAKARTA Penyanyi Anang dan Syahrini bukan hanya kompak dan mesra di atas panggung. Di luar panggung pun keduanya kompak. Mereka jatuh sakit bersama-sama. “Aku duluan yang sakit, nggak lama Mas Anang kena juga,” jelas Syahrini saat ditemui di sela-sela pemotretan untuk Tabloid Bintang Indonesia

di Jl. H. Mugni, Kuningan, Jakarta Selatan, Rabu (3/3/). Diakui Syahrini, ia dan Anang kini memang cukup drop. Mereka kelelahan sehingga didera penyakit ringan seperti flu, batuk, radang tenggorokan. Oleh dokter, Syahrini pun diminta puasa bicara dan bernyanyi. ”Pas promo ke Hong Kong kita cuma tidur tiga jam,” kisah penyanyi 27 tahun itu.(bd/dc)

CERMIN GROUP

Rilis Album Religi Nasional MEDAN Naik panggung turun panggung yang melelahkan telah dijalani Cermin Group. Selaku group religi islam, event hari besar tak luput dari aksi mereka. Kini group yang digawangi 5 pemuda Medan semakin memantapkan diri dengan merilis album baru mereka berjudul ‘Hari Kiamat’. Group musik yang digawangi, Billi Verano, Jamaluddin Ramadhani Panjaitan, Yahya Siregar, Khairul Fadli Siregar, Khairul Fadli Siregar dan M Ikhwan Syafri menggabungkan genre pop, alternatif, percusi, Etnic bahkan akapela ini merasa yakin memiliki pasar tersendiri untuk eksis di blantika musik. Malah, album dalam bentuk kaset, cd dan vcd tersebut telah dipasarkan sejak Februari 2010 dengan single hits ‘Sesal’ yang telah menerima penghargaan dalam lomba cipta lagu.

Lagu yang diberi judul ‘Sesal’ sempat mengukuhkan Cermin Group di posisi teratas tangga lagu di Radio Nurus FM, Tenggerang, Solo, Kalimantan, Asahan, Pekan Baru, Padang, Batam dan Aceh. Menurut Eksekutif Produser Cermin Group, percaya bahwa album Cermin memiliki pasar tersendiri di industri musik. Hal tersebut juga diungkapkan Hansen Teo, Selaku pengamat market musik Sumatera, pihaknya siap mendistribusikan serta mempromosikan album ‘Hari Kiamat’. “Awal saya perta dengar, lalgu-lagu dalam album tersebut benar-benar layak dipublikasikn ,” ujarnya. Yahya Parulian Siregar, selaku leader dan pencipta lagu di album Cermin mengungkapkan. “Saya sangat berterima kasih bahwa album ini kami telah ditangani profesional dan semoga album ini mendapat respon positif di masyarakat. (budi)

MEDAN KOTAK Band akan menggelar tur ke sejumlah kota di Sumut dalam tajuk ClubMild Empowering Creative Culture. Pekan ini, Kotak Band akan menghentak panggung di Lapangan Segitiga Lubukpakam pada Sabtu (6/3) dan dilanjutkan di Lapangan Mutiara Kisaran pada Minggu (7/3). Ferry Budiman Sumbayak dari Anak Medan Production menjelaskan, Kotak Band adalah band yang sudah tersohor Jakarta dan kini sedang naik daun dengan lagu hitsnya “Pelan-pelan saja”. “Warga Pakam dan Kisaran pasti akan senang dengan kehadiran Kotak Band dengan tembang lawasnya,” jelas Ferry Sumbayak, kemarin (3/3). Selain itu, Kotak Band dijadwalkan online untuk tanya jawab langsung melalui FaceBook dengan fansnya di Entrance Grand Aston Medan, Jumat (5/5). Kegiatan dimaksudkan untuk memberi masukan pada pengguna FaceBook secara positif dengan audiens di acara bertajuk Medan FaceBook Gathering (MFBG). “MFBG adalah kopidarat pengguna FB di Medan sekitarnya. Personel Kotak Band online menjawab pertanyaan fans, sekaligus menunjukkan ngenet melalui FB secara positif,” tambah Hafiz Irvan dari Bentoel International Investama Tbk. Sebagai pembuka grup yang tur ke daerah di Sumut. tambahnya, Anak Medan Production bersama X-Mild akan mendatangkan sejumlah artis Ibu Kota keliling Sumut seperti GIGI, Naff bahkan Slank. “Kita punya jadwal mendatangkan sejumlah artis yang sedang ngetop di Tanah Air ke sejumlah kota di Sumut bahkan di Sumatera,” tandasnya (budi)

CAPRICORN (22 Des-18 Jan) Kamu sedang menunggu-nunggu datangnya kabar baik dan juga rencana bepergian ke tempat yang cukup jauh. Kesehatan: Jangan menunda makan siang. Keuangan: Cukup stabil. Asmara: Kamu bisa kok Walau dia ngga ada.

AQUARIUS (18 Ja-18 Feb) Kamu sebaiknya mulai disiplin, karena banyak orang yang sering dirugikan dengan ulah keterlambatanmu. Kesehatan: Badan cukup bugar. Keuangan: Ngga usah memaksakan diri belanja yang mewah dulu. Asmara: Pengenalan dimulai dari kesehariannya.

PISCES (18 Feb-20 Maret) Kepercayaanmu pada seseorang teman yang kamu anggap sudah lama kamu kenal ternyata tidak sesuai yang kamu duga. I Kesehatan: Sariawan yang cukup mengganggu. Keuangan: Budget mulai terbatas. Asmara: Kangen sama dia.

ARIES (21 Maret-19 April) Salah seorang teman akan melemparkan lelucon yang ternyata membuatmu terluka. Kesehatan: Sering abtuk-batuk. Keuangan: Sama saja. Asmara: Kendala terbesar adalah saat komunikasi dengannya terputus.

TAURUS (20 April-20 Mei) Ada suatu hal yang ingin kamu capai. Namun saat ini usaha yang kamu kerahkan Nampak belum optimal. Kesehatan: Sariawan yang cukup mengganggu. Keuangan: Bayar tagihan yang tertunda. Asmara: Tumbuhkan empati.

GEMINI (21 Mei-21 Juni) Banyaknya tawaran ini itu belakangan ini membanjirimu. Kesehatan: Lagi enak tidur. Keuangan: Semua perlu perhitungan matang terlebih dahulu. Asmara: Dia tetap memberikan perhatian padamu.

CANCER (22 Juni-22 Juli) Nampaknya sulit bagimu untuk mengakui kesalahan. Kesehatan: Kebugaran berawal dari berpikir positif dan juga menjaga. Keuangan: Perhitungkan dulu dengan seksama sebelum membuat pengeluaran besar. Asmara: Dia memang membuatmu nyaman.

LEO (23 Juli-22 Agus) Cobalah lihat-lihat dulu orang yang kamu jadikan tempat berbagi. Kesehatan: Jangan lupa makan sayur dan buah-buahan. Keuangan: Tabungan semakin bertambah. Asmara: Semakin mengenal, semakin menyadari dimana letak cocok atau ketidakcocokannya.

VIRGO (22 Agus-22 Sept) Pelajari dan dengarkan. Jangan hanya sekedar mengetahuinya sambil lalu saja. Kesehatan: Jangan malas bergerak. Keuangan: Ngga ada yang perlu dikhawatrikan. Asmara: Bersamanya semua akan lebih mudah.

LIBRA (23 Sept-23 Okt) Cobolah lebih memperhatikan teman dekatmu hari ini karena sebenarnya ia sedang berada dalam kesulitan. Kesehatan: Perbanyak minum air putih, jangan soda melulu. Keuangan: Jangan tunda lagi menabung. Asmara: Kenalan baru ternyata berlanjut nih…

SCORPIO (24 Okt-21 Nov) Kehadiran seseorang hari ini akan sangat berarti buatmu. Kesehatan: Nafsu makan lagi meninggi. Keuangan: Sedikit berkurang karena harus melunasi ini itu. Asmara: Harus bersabar lagi.

SAGITARIUS (23 Nov-21 Des) Kamu dipercaya untuk mengkoordinir suatu acara besar dan melibatkan banyak pihak. Kesehatan: Ngga ada keluhan berat, sekedar lelah biasa. Keuangan: Dapat dijaga sesuai rencana keuangan. Asmara: Masih dengan pilihan yang sama.


CMYK

HALAMAN

10

sambungan panggung hukum KAMIS, 4 MARET

Klik

2010

Opsi C Dipilih

Pemberian FPJP dan PMS Bermasalah

Selewengkan Setoran Raskin Kades Tandem Hulu I Ditahan Eka Sustio, Kades Tandem Hulu digiring jaksa.

LABUHAN Kejaksaan Negeri Lubuk Pakam Cabang Labuhan Deli, Rabu (3/3) sekitar pukul 17.30, resmi menahan Kepala Desa Tandem Hulu I, Eka Sustio (40). Eka ditahan terkait dugaan korupsi penyelewengan setoran beras masyarakat miskin tahun anggaran 2009 sebesar Rp41.360.000 kepada perum Bulog Sub Divisi I Medan.

PM/JPNN

Fraksi Partai Golkar dan Fraksi PDI-P plus Lilly Wahid, bernyanyi bersama sebelum Rapat Paripurna DPR-RI pengambilan keputusan akhir Pansus Century.

>> Baca di Hal 10

Lagi, Berkas Monang Sitorus Dipulangkan

Himpunan Mahasiswa Tobasa Demo MEDAN Puluhan Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa Toba Samosir (PB.Hima-Tobasa) demo di Kejatisu, kemarin (2/3). Mereka mendesak kasus dugaan korupsi Bupati Tobasa, Monang Sitorus segera diselesaikan.

Ketua MA

>> Baca di Hal 10

Sebelum ditahan, Eka sempat diperiksa 2 jam di Kejari Labuhan. Usai ditetapkan tersangka, Eka dititipkan di Rutan Labuhan Deli, Deli Ser-

dang. Selama ini, Eka sudah dipanggil namun mangkir hingga terpaksa dilakukan

>> Baca di Hal 10

PM/FACHRIL

Sidang Rudi Tampubolon Nyaris Berujung Bentrok

CMYK

LUBUKPA K A M Persidangan kasus penganiayaan terhadap Agus Indrawan, anggota Komando Inti (Koti) Pemuda Pancasila (PP) yang menyeret mantan Ketua PP Medan, Rudi Tampubolon, kembali digelar di PN Lubukpakam, Selasa (2/3). Namun,

sebelum sidang, puluhan massa pendukung Agus dan Rudi nyaris bentrok. Sebelumnya, sidang Rudi digelar di PN Labuhan Deli. Karena kerap berujung kericuhan, sidang terpaksa di pindahkan. W alau berlangsung kondusif, namun sebelum persidangan

dimulai, di luar gedung PN Lubukpakam nyaris terjadi kericuhan bahkan menjurus bentrok. Seperti amatan POSMETRO MEDAN, sebelum sidang digelar, terlihat massa dari kubu Agus datang menumpang 3 unit angkutan umum. Melihat itu, puluhan massa berseragam PP

>> Baca di Hal 10

PM/JOHAN

Jhon Eron saat mendengarkan dakwaan jaksa dalam kasus demo maut pembentukan protap di PN Medan kemarin (3/3).

JEL Tak Bantah Tudingan Jaksa MEDAN Usai sejumlah rekannya divonis, kemarin (3/3), giliran Jhon Eron Lumbangaol (JEL) didudukkan di kursi pesakitan PN Medan. Anggota DPRD Sumut ini, ditetapkan sebagai terdakwa dalam

>> Baca di Hal 10

www.posmetro-medan.com http://epaper.posmetro-medan.com

Massa PP pro Rudi membentangkan poster di PN Lubukpakam.

PM/PA S TA

Cari Data Dugaan Korupsi Bansos

KPK Obok-obok Pemko Siantar JAKARTA Kasus dugaan korupsi penyaluran dana bantuan sosial (bansos) di Pemko Pematangsiantar hingga kini masih ditangani Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Juru Bicara KPK, Johan Budi menjelaskan, tim penyelidik KPK masih terus mengembangkan dan menggali bukti-bukti kasus ini. Dia mengakui, tim dari KPK juga baru saja pulang dari Pematangsiantar untuk memperdalam proses penyelidikan. “Benar, tapi timnya sudah pulang,� ujar Johan Budi kepada POSMETRO MEDAN, kemarin (3/3). Johan mengatakan hal itu saat dikonfirmasi mengenai informasi yang menyebutkan tim dari KPK sedang berada di Pematangsiantar. Johan menjelaskan, tim balik dari Siantar pada Selasa (2/ 3). Disebutkan, tim berada di

Johan Budi

PM/INT

Siantar selama lima hari. Hanya saja, Johan tidak mau menjelaskan buktibukti apa saja yang sudah didapatkan oleh tim dari Siantar itu. Sebagaimana biasanya, Johan berdalih, masalah bukti-bukti apa saja yang berhasil disita, hal itu tidak bisa diungkapkan ke

>> Baca di Hal 10

Perjuangan Warga Desa Paya Bagas Mempertahankan Hak

Lahan Dirampas, Tuntut Tanggungjawab PTPN III

CMYK

Demi memuluskan keinginan itu, puluhan warga yang mewakili temanteman mereka, kemarin (2/3) pagi mendatangi DPRD Sumut. Mereka meminta tanah mereka dikembalikan karena selama ini dikuasai PTPN III (Kebun Rambung).

Suwarno, Ketua Petani Penggarap Desa Paya Bagas berkata perampasan lahan pertanian mereka cukup memilukan. Tahun 1966, warga Desa Paya Bagas, saat ini masuk dalam wilayah Kabupaten Serdang Bedagai dituding gerombolan komunis oleh pemerintah.

W arga dipaksa meninggalkan areal perkebunan seluas 85 H itu. Tak heran juga, dari sekian banyak warga yang pergi meninggalkan perkampungan, tewas dibunuh oleh penguasa saat itu. W aktu terus berlanjut, tahun 1998 kekuasaan rezim Orde Baru tumbang. Gerakan mahasiswa sibuk dengan demo menuntut revormasi. Tak ketinggalan juga, petani, nelayan dan buruh turut didalamnya. Kesempatan ini juga diman-

faatkan warga Paya Bagas untuk menuntut kembali agar tanah mereka seluas 85 H itu dikembalikan. Namun sayang, meski segala upaya terus dilakukan hingga sampai ke DPRD Sumut perjuangan mereka belum juga selesai. “Segala upaya telah kita lakukan, namun sampai saat ini belum ada hasil. Mulai dari Kecamatan, BPN, Pemkab, Pemprovsu hingga DPRD

>> Baca di Hal 10

CMYK

Kasus ini berawal pada 1966 lalu. Penduduk Desa Paya Bagas Kabupaten Deliserdang (sekarang masuk wilayah Serdang Bedagai) dituding komunis. Di bawah rasa ketakutan dan ancaman, warga dipaksa meninggalkan areal perkampungan seluas 85 hektar itu. Sekarang mereka menuntut tanah mereka dikembalikan.


KAMIS 4 MARET 2010 JEL Tak Bantah Tudingan Jaksa kasusdemomautpembentukanProvinsi Tapanuli(Protap)yangberujungkematian Ketua DPRD Sumut, Abdul Azis Angkat pada3Februaritahunlalu. Sidangyang dibuka majelis hakim pimpinan Kawid RiadiSH,dihadirijaksapenuntutumum, NilmaLubisSH, W indu Suwondy,dan Jhoni Tarigan. Dalam persidangan beragenda mendengarkan dakwaan itu, JELyangdalamperkaranyatidakpernah ditahanitu,didampingi4dari5penasehat hukumnya. Dalam dakwaannya, Nilma menyebutkan,terdakwa(JEL)bersamadengan saksi Fritz Mangatas Datumira Simanjuntakdanpengunjukrasalainnya melakukanperbuatandengankekerasan atau menceraiberaikan persidangan badan pembuat undang-undang, pemerintahatauperwakilanrakyat. Dasar itu, JEL dijerat pasal 160 dan pasal146jo55ayat1ke1KUHPidana. Pada 3 Februari 2009 lalu, bersama massa pendukung pembentukan Protap ikutsertaberunjukrasadigedungDPRD Sumut. Terdakwa yang pada saat itu masih menjabat anggota DPRD Sumut datang ke gedung dewan untuk mengikutisidangparipurnadengantigaagenda yaitupelantikananggotaDPRD,pembahasan ranperda keuangan, dan pemba-

hasan penyertaan modal Bank Sumut. Padasaatagendasidangkeduahendak dimulai, massa masuk dari pintu depan ruang paripurna. “Pada saat masa mendobrak pintu masuk utama ruang paripurna,JELyangdidudukkursidewan mengacungkan tangannya sambil mengatakan masuk, masuk ke arah masa,” ucap Nilma. Lanjut Nilma, saat mendiang Aziz Angkatlangsungdibawakeruang VIP. JEL bersama Chandra Panggabean ikut mendesakagarsegeradilakukansidang paripurna pembentukan Protap. Dalam gedung itu juga, Chandra Panggeban berujar “Ketua hari ini juga harus dilaksanakanparipurnaProtap”. Ujaranitupundisambutolehterdakwa Jel dan menyatakan “YabetulituKetua, kami tidak tahu apa yang terjadi kalau ketua tidak laksanakan sekarang,” kata Nilma.Selanjutnya, Aziz Angkatberkata, DPRDSumutinibukanPTdantakbisa seenaknya saja meneken itu, semua harus diputuskan dalam rapat panmus. Lalu terdakwa menyatakan, tidak perlu harus melalui panmus cukup kebijakan ketua saja yang menetapkan. “Padahal, pada saat itu terdakwa juga anggota DPRD Sumut yang seharusnya mengerti tatacararapatparipurna,”terangnya.

Lagi, Berkas Monang Sitorus Dipulangkan Usai pembacaan dakwaa, Majelis mempersilahkanterdakwamelaluipenasehat hukumnya untuk mengajukan eksepsi. Namun JEL menyatakan tidak mengajukaneksepsi.“Jadi,silahkanJPU untuksidangselanjutnyauntukmembawa saksiyangmenguatkandakwaan,”terang Kawid, sembari menunda persidangan hingga Senin (8/3) dengan agenda pemeriksaansaksi. Menanggapidakwaanyangdibacakan JPU,saatditemuidiluarpersidangan,JEL yangsaatituhadirmengenakankemeja corak dipadu celana kepeer hitam mengaku sudah mengerti atas dakwaan JPU yang dituduhkan padanya. “Saya sudah ngerti dan memahaminya. Saya melalui kuasa hukum tidak akan mengajukan eksepsi, karena kasusnya samadenganparateman-temanlainnya yanglebihdahuludisidangkan,”ujarJel pada wartawan termasuk POSMETRO MEDAN. Sementara kuasa hukum terdakwa Burhan Sidabariba mengatakan, pihaknya tidak mengajukan eksepsi karena substansinya sudah jelas dan terangkum dalam dakwaan. “Kita tidak melakukan eksepsi sebab semuanya sudah lengkap dalam pokok perkara,” tandasnyasingkat.(johan)

Selewengkan Setoran Raskin, Kades Tandem Hulu I Ditahan penjemputan paksa, kemarin. Itu dilakukanjaksapenyidik Teuku Agam Satria SH, Mohammad Nasir SH, Joseph Kristian SH dan Luka A SembiringSH.Ekadijempulangsungdari rumahnya di Dusun IV,Tandam Hulu I, Kecamatan Hamparan Perak, Deli Serdang.KajariLubukPakamcabang Labuhan, M Hamdan SH melalui Kasubsi Intelejen Mohammad Nasir mengatakan, tersangka ditahan berdasarkan dugaan korupsi atas penyimpangan pembayaran beras masyarakatmiskindaribulanJanuariDesember 2009 ke Bulog sebesar Rp

41.360.000. Ceritanya, Desa Tandem Hulu I, setiap bulannya menerima raskin sebanyak210goniatausetara3150Kg dengan harga Rp 1600 per kg untuk dijual ke masyarakat. Kalkulasinya, sebulan Eka seharusnya menyetor Rp5.040.000danRp60.480.000selama setahun. Namun Eka hanya menyetorkan ke Bulog sebesar Rp 19.120.000.“Sebesar41.360.000yang takdisetorkannya,sehinggatersangka kitakenakantindakpidanakorupsiatas penyelewengan dan penyelahgunaan anggaranuntukkepentinganpribadi,”

jelasNasir. Dalamperkaratindakpidanakorupsi penyelewangan dana raskin, oknum Kepala Desa Tandem Hulu I telah merugikan keuangan negara melanggar pasal 2 ayat 1 UU No 31 Tahun 1999 sebagaimana diubah dengan UU No. 20 tahun 2001 atau kedua pasal 3 UU No. 31 tahun 1999 sebagaimana diubah dalam UU No. 20tahun2001.“Dalamundang-undang tersebut tersangka akan menerima hukuman maksimal 20 tahun karena merugikan negara,” ungkap Mohammad Nasir.(Fachril)

Pemberian FPJP dan PMS Bermasalah DPR akhirnya memutuskan kebijakan pemberian FPJP dan PMS untuk menyelamatkan Bank Century sebagai kebijakan bermasalah. Keputusan ini setelah dalam pemungutan suara, pemilih opsi C mengungguli pemilih opsi A. “Dengan demikian opsi C,” kata Ketua DPR Marzuki Aliesambil mengetuk palu di Gedung DPR,

Senayan, Jakarta, Rabu (3/3). Hasil akhirpemungutansuara,pemilihopsi C yang mengatakan kebijakan pemberian FPJP dan PMS kepada Bank Century serta pelaksanaannya bermasalah sebanyak 325 orang. Sementarayangkontra,yakniyang menganggap kebijakan pemberian FPJP dan PMS kepada Bank Century

sertapelaksanaannyasudahtepatuntuk menyeleamatkan perekonomian nasionalhanyadidukung212suara. Hasil ini tidak jauh beda dengan pandangan akhir fraksi di awal paripurna.Padasaatitu5fraksiyakni FPG, FPDIP, FPKS, F-Gerindra, dan F-Hanura secara tegas menyebut memilihopsiC.(joe/dc)

Sidang Rudi Tampubolon Nyaris Berujung Bentrok

lainnyayangternyatamassapendukung Rudi dan tiba duluan, terlihat mulai berjaga-jaga. Saatitusituasiterlihatmulai memanas. Kedua kubu saling menatap tak enak. Bahkan keluar kata-kata provokatif.Ditambah,pendukungRudi membentangkan spanduk yang bertuliskan permohonan kepada Hakim untuk membebaskan Rudi yang dianggap mereka tak bersalah. Melihatkondisiyangmulaimemanas, puluhan petugas Samapta yang sejak

awal tiba di PN Lubukpakam, segera memperketat penjagaan guna mengantisipasibentrokantarkeduakubu itu.Hinggadidalamruangsidang,saat persidanganitudigelar,1pletonPetugas berseragamhuru-haraterusmelakukan penjagan. Melihat upaya refrensif petugasKepolisianitu,keduakubupun tampakmulaitenangmengikutijalannya persidangan.Dudukdikursipesakitan, Ruditerlihatrapimengenakanjeansserta kemeja PP dan sepatu kilat. Sidang

lanjutan itu beragendakan mendengarkan eksepsi terdakwa. Di hadapan majelis hakim yang diketuai SM.Sinaga SH, kuasa hukum RudiyakniJohnySibaraniSHdanIsman Nasution SH membacakan pembelaan Rudiyangtertuangdalam6lembarkertas itu. Dalam Eksepsi itu sendiri Rudi menolak seluruhnya dakwaan JPU JosepKristianSH.Sidangpunditunda hingga pekan depan guna mendengarkanpledoidariJPU. (pasta)

Lahan Dirampas, Tuntut Tanggungjawab PTPN III

Sumutjugabelumterjawab.Sampaikapan tuntutan kami dapat terjawab?” tanya Suwarno didampingi belasan teman lainnya.Berdasarkandatayangdimiliki, lahan 85 H itu sebelumnya, tahun 1936 telahdikuasaiolehwargaDesaPayaBagas dandilindungiolehUUDaruratNo8/1954 dan telah mendapat Kartu Register Pendaftaran Tanah(KRPT).Dasaritupula, warga disana meminta pihak PTPN-III bertangungjawab dan mengembalikan lahanitukepadawargasebelumnya. “Sebagai pemegang sertifikat Hak Guna Usaha (HGU) no.1 Desa Paya Bagasseluas4.373,78Hsampaiberakhir

tanggal 31 Desember 2025 mendatang. DasaritupulakamimendesakPTPN-III agar bertangungjawab dan mengembalikan tanah ulayat warga desa,” ucap Suwarno dan banyak lagi dasar tuntuan mereka yang dimuat dalam 1 lampiran. Dikesempatanitu,adajugapejababatKabupaten Serdang Bedagai yang hadir. Diantaranya, LM Sihombing, Kabag Hukum Kab. Sergai, Mas Bulan, Biro PemerintahanKab.Sergai,H.Zainal Arifin,Ass.I,Kab.Sergai,merekatidakdapat memberikan tanggapan yang dapat memuaskan warga Desa Paya Bagas itu. BerbedadengapihakkomentarHasbulah

Hadi, Ketua Komisi A DPRD Sumut, SyamsulHilal, AnggotaKomisi A DPRD Sumutdanbanyaklagilainnya,mengatakan, perjuangan warga Desa Paya Bagas diterima oleh mereka. Dan dalam waktu dekatnanti,pihakKomisi A DPRD Sumut akanmemanggildanmenghadirkanPTPNII. “Dalam waktu dekat nanti, kita dari Komisi A DPRD Sumut akan memanggil danmenghadirkanpihakPTPN-III.Kita maklumdenganpejabatPemkandisana, kesalahan ini bukan kesalahan mereka. Tetapisalahpejabatlaluyangditinggalkan oleh mereka kepada pejabat saat ini,” akuSyamsulHillalsingkat. (mula)

“TangkapMonangSitorusdanseretke meja hijau,” teriak puluhan massa. Membawa sejumlah spanduk dan poster berisi kecaman dan permintaan Monang ditangkap,massapunmenudingpolisidan kejatisu tak mampu menuntaskan kasus tersebut.Koordinatoraksi,HeruHasibuan menyebutkan, unjuk rasa yang mereka gelarmurnidarigerakanmoralmahasiswa sebagaikaumintelektual,yangberasaldari daerah Tobasayangmenghendakidaerah itu bebas dari korupsi. “Data yang dikumpulkan, Tobasa sudah masuk ke dalam ‘peta kemiskinan’ karena para pimpinannyakorupsi,“bebernya.Masih dikatakannya lagi, lembaga penegak hukum Polda Sumut dan Kejatisu tidak menjadikan kasus Monang Sitorus ini seperti‘bola’antarapihakkeduainstitusiitu. Halsenadapunjugadikatakanpimpinan

aksi,ListonHutajulu.Diaberkata,parapenegak hukum tak memiliki alasan lagi memperlambat penuntasan kasus itu. Apal agi,izinpresidenuntukpemeriksaan sudahterbit. Padahal,lanjutListonlagi,hasilaudit BPKP Sumut dengan tegas menyebutkan akibattindakanMonangSitorus,keuangan negaraataukasdaerah Tobasabobolsenilai Rp3miliar.Dimana,uangitudisyakiuntuk membelicekperjalananBRI.“Hasilaudit BPKP menyebutkan bupati tidak bisa mempertanggung jawabkan penggunaannya,” tegas Liston. Sementara itu Kasi PenerangandanHukum/HumasKejatisu, EdiIrsanKurniawan Tariganmengatakan, BAP memang sudah dilimpahkan penyidikPoldasukeKejatisu.“Darihasil penelitian, dalam BAP masih terdapat kekurangan yang harus disempurnakan,

“ujar Edi Irsan mencoba menyakinkan puluhan massa, bahwa pihaknya telah seriusmenanganikasuskorupsiyangdituduhkan pada Monang Sitorus. Diutarakannyalagi,pihaknyatelahmengirimkan berkasP-19atasBAPMonangSitorus. “BAP-nya belum P-21 dikarenakan

belum lengkap dan penyidik telah memberikan catatan dan beberapa petunjukagarpihakpenyidikPoldasuuntuk melengkapi BAP nya. Dan, kan tidak mungkinbilasudahlengkapBAPnyakami kembalikan lagi,” pungkas Edi menyakinkanmassa. (johan)

KPK Obok-obok Pemko Siantar publikdemikepentinganprosespenyelidikan. Lebihlanjutdiamengatakan,timKPKyang dikirimkeSiantarinitidakgegabahdalam melakukan pemeriksaan di daerah. Dikatakan,timjugamelakukankoordinasi denganPoldaSumut.“Jadi,timjugamampir keMedan,”ujarJohan. Sebelumnya, pada pertengahan Nopember2009,timdariKPKjugasudah datangkeSiantar.Pada30Nopember2009, KPKjugamemintaketerangantigasaksidi

gedung KPK, Jakarta. Johan Budi menyebutkan, ketiga saksi itu adalah Resman Saragih (mantan Kepala Dinas Pendapatan Daerah), Ariston Manurung (mantanBendaharaSekretariat),danHarun Harahap(pegawaiBendaharaSekretariat). Sepertidiketahui,kasusdugaankorupsi danabansosinimenyankutnilaikerugian negarasenilaiRp14,6miliar,yakniRp12,6 miliardiAPBD2007danRp4miliarlebihdi perubahan APBD 2007. (sam)

CMYK


BISNIS Smart dan Mobile-8 Target Skala Ekonomi Ideal Medan PT Mobile-8 Telecom Tbk (Fren) dan PT Smart Telecom (Smart) sebagai penyedia layanan telekominukasi di dalam pasar telekomunikasi kompetitif pasang targetskala ekonomi ideal. Hal itu disampaikan

Presiden Direktur Mobile-8 Merza Fachys, kepada wartawan, Rabu (3/3). “Bentuk nyata dari sinergi ini dilakukan dalam beberapa kegiatan dan peningkatan layanan seperti kegiatan pemasaran, memadukan gallery, handset bundling, logistic atau pengadaan kartu perdana dan lainnya. Untuk mencapai hal tersebut dibutuhkan kerja sama untuk memanfaatkan kelebihan yang dimiliki masing-masing beserta dengan sumber daya yang ada,” ucapnya. Merza menjelaskan, implementasi pertama dari kerjasama smartfren ini digelar pameran di Jakartagaleri smartfren pertama di Sabang serta launching handset smartfren pertama yang dibundling dengan layanan fren. “Kerjasama sinergi ini berlaku mulai kuartal pertama tahun ini tepat 3 Maret 2010,” sebutnya. Lebihlanjut,ketatnyapersaingan industri telekomunikasi sekarang ini, perlu dilakukan

Lurah Dibebani Uang Sampah Jabatan Dipertaruhkan MEDAN Pemerintah Kota Medan tampaknya mulai kapok dengan ulah lurah-lurah yang menggelapkan uang wajib retribusi sampah (WRS). Tak ingin terulang, sanksi pencopotan jabatan pun dikumandangkan. dengan baik agar Mobile-8 maupun Smart bisa meningkatkan kualitas layanan kepada pelanggan sehingga akhirnya dapat menikmati layanan yang jauh lebih baik dari hari ini. “Fren dengan Smart mempunyai ruang yang cukup untuk memikirkan hal-hal berkaitan langsung dengan peningkatan kualitas layanan kepada pelanggan,” ungkapnya. Presiden Direktur PT Smart Telecom Sutikno W idjaja mengatakan, dengan kerjasama strategis ini dapat membantu pihaknya mengatur pengeluaran operasional yang lebih efisien dan efektif sehingga dapat memperkuat posisi dan layanan keduanya di industri telekomunikasi tanah air. “Sinergi baru dapat terlaksana dengan baik ketika menghasilkan tingkat skala ekonomis yang diharapkan karena adanya penghematan biaya di sisi operasional. Kita akan melakukan kerjasama di beberapa kegiatan pemasaran,” cetusnya.(ali amrizal)

W arnet Dyton

Berhasil Berkat Pelayanan MEDAN Setelahmunculnyasitusjejaring sosialFacebook,bisniswarnetsepertinyamulaimenunjukkantaringnya. Terbukti, dari pantauan POSMETRO MEDAN di berbagai lokasi di kota Medan, bisnis online ini semakin mewabah. Pengusaha internet kian bersaing memberikan fasilitas mumpuni, namun harga tetap terjangkau. Seperti, memberikan kenyamanan, connect internet yang cepat sampai pelayanan makanan dan minuman dengan harga yang terjangkau. Dari pengamatan awak koran ini, W arnet Dyton yang terletak di Jalan Mayang, No.9D, Kecamatan Medan Baru adalah warnet yang paling ramai pengunjungnya. W arnet yang buka 24 jam ini, tidak pernah sepi dari pengunjung. Diperkirakan per harinya, ada 150-200 pengunjung yang datang ke warnet yang memiliki PC sekitar 150 itu.

H A L A M A N 11

KAMIS, 4 MARET 2010

Menurut Hendry,selakuOperasional Manager Dyton, penghasilan warnet berlantai 3 ini bisa mencapai 3 juta per hari. Sedangkan, tarif bermain 2500 rupiah per jam. “Disini cukup murah, cuma 2500 per jam,” ujar pria etnis tionghoa ini. W arnet milik Akuang alias Hartono (40) ini memiliki tingkat safety yang tinggi, disini dilengkapi CCTV diberbagai sudut. “Di sini dilengkapi kamera pengintai, dan monitornya kitataruhdiatas,”ucapnyasambil menunjuk ke lantai 2. Dulu, lanjutnya, W arnet Dyton hanya memiliki 10 PC. Namun seiring berkembangnya bisnis dunia maya ini, saat ini warnet yang didirikan 11 tahunlaluinitelahmemiliki150 PC. “Dulu ini cuma warnet kecil,danletaknyadisitu,”jelasnya sambil menunjuk beberapa rumah yang tak jauh dari warnet tersebut.(sahala)

SMG/RAMADHONA

Seorang anak berpose dengan bunga bangkai yang tumbuh di jalan tangguk bongkar mandala by pass hingga membuat warga Mandala heboh.

Bunga Bangkai Dikerumuni Warga Mandala MEDAN Rabu (3/3) pagi kemarin, warga di kawasan Mandala dan sekitarnya dihebohkan dengan bunga bangkai. W arga berbondongbondong ke lokasi tempat tumbuhnya bunga langka itu di Jalan Tangguk Bongkar, Kelurahan Tegal Sari Mandala, tepatnya 1 km dari lapangan tak jauh dari rel kereta api di Jalan Mandala By Pass. Merasa penasaran, wartawan koran ini pun mendatangi lokasi. Saat tiba di sana, ternyata benar ada bunga berukuran besar yang tumbuh di sana. Tepat di samping rel kereta api yang masih aktif. Melihat bentuknya, memang bunga itu mirip dengan bunga bangkai. Tingginya sekitar 30 cm dengan diameter sekitar 18 cm. Kuncupnya tidak terlalu meruncing ke atas, namun sedikit melebar. Di pangkalnya warna hijau berbintik. Sedangkan kelopaknya berwarna kecokelatan sama dengan kuncupnya. Ciri-ciri yang membuat warga yakin itu adalah bunga bangkai, adalah aroma yang dikeluarkannya mirip bau bangkai. Tapiaroma busuk itu keluar hanya pada saat-saat

tertentu. Yakni pada sore hari menjelang magrib. Ciri-ciri lainnya adalah, saat malam hari bunga itu mengeluarkan cairan berupa lendir berwarna hitam yang mirip oli. Aroma cairan itu yang berbau busuk untuk memancing lalat dan serangga lainnya. Menariknya, bunga satu ini tumbuh secara tiba-tiba. Padahal beberapa hari sebelumnya, bunga itu tidak ada. “Kami pun tak tahu, tiba-tiba sudah ada. Kalau tak salah baru satu hari ini kami nampak,” terang Jefri warga sekitar. Di samping itu, bunga bangkai yang nama latinnya Amorphophallus Titanium itu tumbuh berdampingan dengan tumbuhan mirip tanaman hias namun tumbuh liar. Hal itu diketahui dari warna corak batangnya. Pertumbuhan bunga bangkai yang memang sering tiba-tiba ini dikarenakan bunga ini muncul dari dalam tanah, yang berasal dari umbi-umbian yang hilang pada akhir masa pertumbuhannya. Dalam masa perkembangan, bunga atau kembang sangat tergantung pada umbi yang ada di dalam tanah. (ful/ smg)

Puluhan Cawalkot & Cabup Padati Ruang Intel Poldasu MEDAN Tak seperti biasanya, sejak Rabu (3/3) pagi ruang Intel Poldasu mulai dipadati puluhan pasangan calon walikota dan calon bupati. Kehadiran calon-calon orang nomor satu di kab/kota itu tentunya menarik perhatian wartawan dan polisi yang bertugas. Empat puluh sembilan pasang cawalkot dan cabup tersebut antara lain, 15 pasang calon asal Medan, 6 pasang asal Tebing Tinggi, 4 pasang asal Toba Samosir, 4 pasang asal Pakpak Barat, 2 pasang asal Samosir, 5 pasang asal Tapanuli Selatan, 2 pasang asal Sibolga, 1 pasang asal Binjai, 3 pasang asal Mandailing Natal, 3 pasang asal Humbahas, 1 pasang asal Siantar, dan 3 pasang asal Serdang Bedagai.

Menurut keterangan Pelaksana Harian (Lakhar) Humas Poldasu, AKBP MP Nainggolan pada POSMETRO MEDAN, Rabu (3/3) di ruang kerjanya. Ke- 49 cawalkot dan cabup tersebut mematuhi aturan KPU untuk melengkapi berkas administrasi Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK). “Menyambut Pilkada 20102015 ini, sudah 49 pasang calon Kepala Daerah yang telah mengurus SKCK pada kita. Dari jumlah itu, tidak tertutup kemungkinan akan bertambah lagi nantinya,” ujar AKBP MP Nainggolan. Dirincikan perwira berpangkat dua melati emas di pundak itu, “Dari 12 daerah yang akan menggelar pesta demokrasi tersebut, ada 3 daerah yang pasangannya

kita catat pernah tersangkut kasus. Diantaranya Tebing Tinggi2 pasang, Toba Samosir 1 pasang dan Serdang Bedagai 1 pasang. Ketiganya masih dalam proses hukum, dan belum adanya penetapan hakim apakah mereka bersalah atau tidak,” beber pria berkacamata itu. Nainggolan menambahkan, pihaknya tidak mempermasalahkan siapapun untuk mengurus SKCK. Dalam pembuatannya pun kata pria berkacamata itu, Poldasu membuatnya sesuai fakta yang ada. “Kalau memang orang tersebut punya catatan buruk, ya kita buat. Tidak ada kita tutup-tutupi, kita bekerja profesional tanpa memandang siapapun yang akan membuat SKCK,” jelasnya.(Syahrul)

“Jangan macam-macam dengan uang WRS. Kalau memang dipakai dan tak sanggup mengembalikannya, siap-siaplah menghadapi resikonya. Jadi, kita minta Lurah jangan berani berbuat seperti itu lagi,” tegas Kabag Humas Pemko Medan, Hanas Hasibuan, Rabu (3/3) di ruang kerjanya. Menurut Hanas WRS merupakan kewajiban yang dibebankan kepada para lurah untuk menambah pendapatan asli daerah. Karenanya, ia meminta seluruh lurah pro aktif mengutip retribusi uang sampah. “WRS itu masuk dalam pendapatan asli daerah. Jadi, Lurah harus lebih proaktif lagi untuk investigasi ke lokasi untuk mengecek tagihan WRS. Kalau memang tak sanggup dan masih menunggak iuran WRS, kita akan mengevaluasi kinerja Lurah,” ungkap Hanas. Tak sekedar sanksi pencopotan jabatan, tetapi Pemko Medan juga telah menyiapkan akan membawa kasus tunggakan uang sampah tersebut ke ranah hukum untuk menjebloskan lurah nakal ke penjara. Begitu disinggung berapa

tunggakan WRS sejauh ini yang tidak disetor Lurah, Hanas belum berani memastikannya. “Saya belum tahu, nanti saya cek,” terangnya. Akan tetapi, hingga saat ini kutipan WRS masih dibebankan ke kelurahan untuk mengutip dan menyetorkannya ke Dinas Kebersihan. Menyikapi ketentuan tersebut, Lurah Karang Berombak, Edwin Faisal mengaku sulit. Sebab menurutnya bukan pihak kelurahan yang tak membayar uang sampah, melainkan keengganan masyarakat yang tak membayarkan retribusi. Keengganan masyarakat untuk membayar retribusi sampah juga beralasan karena petugas kebersihan yang tidak mengangkut sampah mereka. “Uang WRS yang dikutip di wilayah sini sebesar Rp 5.200.000 per bulannya. Kita tak ada memakan uang WRS. Sebaliknya, warga yang tak mau bayar karena tidak ada petugas kebersihan yang mengangkut sampah. Kalau memang tak bisa dikutip, bias annya kita mengembalikan karcis WRS ke Dinas Kebersihan,” cetusnya.(ali amrizal)

Hari Ini UN Disosialisasikan MEDAN Dijadwalkan mulai hari ini, Kamis (4/2) Dinas Pendidikan (Disdik) Sumatera Utara (Sumut) melakukan desiminasi pelaksanaan Ujian Nasional (UN) ke 33 Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota se-Sumatera Utara. Kegiatan ini merupakan langkah awal sebelum UN. Ketua Panitia UN Sumut 2010, Anang W ibowo mengatakan, diseminasi itu nantinya akan memberikan penjelasan mengenai UN. “Baik itu teknis pelaksanaan maupun kendala apa saja yang harus dipersiapkan agar menghindari kesalahan-kesalahan yang besar kemungkinannya terjadi,” terangnya. Menurut Anang, disiminasi berupa sosialisasi UN itu sebenarnya hanya untuk mewujudkan ‘UN Jujur’. “Sesuai dengan brosur-brosur yang sudah dibagikan di jajaran kabupaten/kota yang telah disebar beberapa saat lalu. Slogan-slogan yang ditawarkan kepada peserta didik yakni,

belajar teratur, kerja keras, dan berprestasi,” jelasnya. Disinggung mengenai pemadaman listrik yang mungkin terjadi pada saat pelaksanaan UN, Anang mengatakan, Disdik Sumut telah melakukan perencanaan untuk mengatasi hal tersebut. “Pihak PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) telah datang ke Disdik Sumut untuk membicarakan listrik padam itu,” ujarnya. Pastinya, lanjut Anang, PLN juga turut mempengaruhi tingkat kecerdasan SDM bangsa ini. “Sebab, keberadaan PLN sangat penting bagi kecerdasan para peserta didik. Dengan adanya pemadaman listrik bisa memengaruhi bahkan menghambat proses pembelajaran tersebut, baik di tempat mereka mengecap ilmu pengetahuan maupun di rumah,” tuturnya. Jika pemadaman listrik terjadi pada saat UN, lanjut Anang, meskipun sudah berkoordinasi dengan PLN, berarti hal tersebut di luar dari yang diinginkan. (saz/smg)

Ribuan Guru SD Dikuliahkan Gratis MEDAN Guru Sekolah Dasar (SD) maupun Taman KanakKanak (TK) harus memiliki kompetensi dan kualifikasi serta profesionalisme, sebab pendidikan dasar merupakan langkah awal untuk menuju ke pendidikan berikutnya. Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Sumatera Utara (Sumut), Bahrumsyah mengatakan, jika dari awal mutu pendidikannya tidak bagus maka dikhawatirkan tidak akan bagus juga pada jenjang berikutnya. “Karena itu pendidikan dasar merupakan hal yang penting dan menjadi tanggungjawab kita bersama memberikan mutu pendidikan dasar tersebut kepada anak didik,” katanya. Menurut Bahrumsyah, seiring dengan perkembangan zaman di era globalisasi dan tuntutan dunia pendidikan, maka tenaga kependidikan khusus guru diwajikan memiliki kualifikasi sesuai dengan UU No 14 Tahun 2005. “Disdik Sumut dalam upaya meningkatkan kualifikasi bagi guru telah melakukan kerjasama dengan lembaga pendidikan tenaga kependidikan yang saat ini sedang

menjalani perkuliahan yang diikuti 18.859 guru. Diharapkan pada tahun mendatang kuota tersebut lebih banyak lagi, agar para guru yang belum dikualifikasi dapat terselesaikan 2014 sesuai program pemerintah secara nasional,” paparnya. Kepala Unit Program Belajar Jarak Jauh Universitas Terbuka (UPBJJ-UT), Dr Asnah Said MPd, mengatakan satu upaya untuk meningkatkan mutu pendidikan dasar adalah memberikan pendidikan dengan mengutamakan kompetensi dan kualifikasi guru SD dan TK. “Upaya guru SD dan TK untuk meningkatkan dan mengembangkan diri secara berkelanjutan lintas ruang dan waktu, merupakan satu usaha yang dapat difasilitasi secara penuh oleh SPJJ yang diterapkan UT,” katanya. Menurut Asnah, selama mengikuti program tersebut, mahasiswa tidak

perlu meninggalkan tugas sehari-hari sebagai guru, sehingga dapat belajar sambil bekerja. “Dengan demikian guru secara terus menerus dapat mengembangkan dirinya dan proses belajar yang terorganisir dan terencana dapat dilakukan dimana dan kapan saja melalui berbagai program yang disediakan UT, ” jelasnya.(saz/smg)

KAMIS 4 MARET 2010

KAMIS 4 MARET 2010

KAMIS 4 MARET 2010

KAMIS 4 MARET 2010

KAMIS 4 MARET 2010

KAMIS 4 MARET 2010


HALAMAN 12

KAMIS, 4 MARET 2010

Mobil Sulit Distarter Berikut langkah penanganannya : Pertama cek aki, mungkin sudah dalam kondisi kurang bagus sistem kelistrikannya, di permukaan atas aki ada indikator yang menunjukkan kondisi terakhir dari aki, bisa dilihat kondisi aki bagus/rusak atau malah air aki kosong karena lupa mengecek berkala. Bila aki masih bagus namun mobil tidak bisa dihidupkan, hal itu bisa jadi disebabkan karena kerusakan pada system pengapian dan kondensor. Pada teknologi mobil baru berarti pada CDI, bila masalah terjadi pada CDI maka perlu dibawa ke bengkel karena sudah rumit dan sulit ditangani sendiri. Pada teknologi mobil lama berarti pada plat platina, cek tonjolan plat platina, bila sudah kusam berarti berarti tidak bisa menangkap percikan listrik. supaya platina bisa kembali berfungsi dengan baik, gunakan amplas untuk menghapus debu/flek yang menempel. Bila sudah selesai, pasang kembali pada posisi semula. Platina yang telah dibersihkan biasanya akan mampu memancing percikan api sehingga kembali besar, bila tidak, berarti platina sudah tidak bisa dipakai dan harus diganti.

Langkah berikutnya adalah melakukan pemeriksaan boks sekring, perhatikan apakah sekring yang telah terpasang masih utuh atau tidak, bila kawat sambungannya sudah putus, berarti sekring sudah harus diganti. Untuk keadaan darurat, Anda bisa memakai kawat atau serabut kabel untuk dipasang sementara pada sekring tersebut. Hal ini tidak direkomendasikan sebagai solusi permanen, karena itu ganti secepatnya dengan membawa mobil ke bengkel. Hal terakhir yang biasa menjadi biang keladi mesin mobil tidakbisadi-starteradalahkarena suplai bahan bakar/udara yang kurang pada sistem karburator (dalam hal ini berarti saringan karburator kotor). Periksa saringannya, cabut filter-nya dan bersihkan dengan kuas atau sikat gigi. Jangan gunakan alat pemanas seperti hair-dryerdansejenisnya,karena hal tersebut bisa merusak dinding saringan udara. Bila semuanya sudah dilakukan dan tidak ada perkembangan, maka mau tidak mau bawalah mobil Anda ke bengkel terdekat. Berarti kerusakan bukan hanya pada aki atau platina Anda(*)

Mau Berlangganan POSMETRO MEDAN Hub :

Mau Berlangganan POSMETRO MEDAN Hub :

081362235898

081362235898

Mau Berlangganan POSMETRO MEDAN Hub :

081362235898

Sulit distarter atau mesin tidak mau hidup? Tentu menjadi masalah tersendiri bagi mobil kesayangan kita. Apalagi bila kita sama sekali tidak mengerti bagaimana merawat mobil. Jangan sampai kita menjadi salah satu di antara mereka yang buta teknologi. Sebab mati mesin tak jarang terjadi di saat yang tidak diharapkan. Misalnya saat darurat ke rumah sakit atau yang lain. Hal pertama yang perlu diketahui adalah sistem kelistrikan mobil : konvensional atau mobil modern yang sudah menggunakan CDI (dalam arti serba elek-

tronik). Bila mobil kita telah menggunakan sistem serba elektronik, jangan berusaha untuk membetulkannya secara manual karena sistem ini membutuhkan ahli mekanik yang handal serta peralatan yang hanya ada di bengkel-bengkel mobil. Biasanya menjadi penyebab mobil tidak bisa distarter adalah adanya masalah pada sumber dan system pengapian.(int)

Rp.15.000/terbit

ung

Datang Kamei m foto M

Hanya

Hub

Iklan Mobil & Rumah

i:

PM/INT

0812 6478 3718 0812 6404 8640 0813 7529 3827 061-777 11 074

SEMPABUMobil

Dijual

Jual - Beli Mobil Cash- Kredit

Telp. 414 77 46 - 0812 6485 4159

Jl. Tritura No.71 F Medan Telp. 061-785 39 62

L300 Pick Up ‘06 Warna Coklat, Harga 89 Jt/ nego Hub: 0812 6040 6431

Jl. Ngumban Surbakti No.14 Pasar VIII Medan Telp. 0813 9691 9855

Dijual

Dijual o T aX93SLgs,epyuFigH W t.C kdnoajj,iKnh i:JA4jjn2oA kA ,C ain,t, 8B 12hV 6M 7ta 5gaK 09n4632R 17pro98-8e‘5m r ID Si 5 0 ‘ z a J d n o H Ty y C ‘ Z d o H p M !t W a0 raN gS en hrH a0 ,,Ie M k!IN W ng!ullB ob raju !ie1 gaeoie!glto 0 A P L N L A P M L N O IL H ::i b u M H ::N 0 8 1 3 6 7 9 2 p 6 8 ..N 7 9 0 ,1 e T 3 6 llgB 2 7 9 p 6 9 1 T 2 7 Vi 1 ‘ a / 0 ‘ i o t s a 0 ‘ L G y s t K W ud ,9 nT !eM ea i!8 g...7 m oO tnB W rT iHSW sipu1,M eeuur/K A P L N L A P M L O L B H b u T O H b u T G pH a,W J:rA latnii,btuaubhrm g1k:i,C .eaidn,ial 0 8 3 6 1 7 9 2 p 6 8 9 7 0 8 1 T e 3 6 2 7 9 p 6 8 9 1 7 0 T e 2 7 1 81375963a0a301apN 899d12‘‘2p37.a1nu9ll5arnudst7H ,kieyaaJojr6oaaC0i.h3kcu8gzuuB H bDDC 5 0 ’ G t x e N o n l B i k u z Sp S 7 h n a ‘ P z t I r aa0 m ttn H !!,,,nr N n!IIIN W aa‘ gg2 rrru ii7 !!2 ggu oy m u,,Io !kIN W a2 rnaA g,ggo ai!!!erei,1 H gigoolt 0 A P L N L A P M L N O L H ::t b T M O B H ::S b u T 0 8 1 3 6 7 9 2 p 6 8 ..a 7 9 0 1 e T 3 6 llB p 7 6 8 9 1 0 7 T e 7 R C w e N ‘ a d o T 7 0 / T M V A X a n i v L n a r G m H N W S eoM ed ts r!N W nllB arbi H A P L N L A P M L N O L B H b u T O H b u T 0 8 1 3 6 7 9 2 p 6 8 9 7 0 8 1 e 3 6 2 9 2 p 6 8 9 1 .v7 0 T e 2 7 1 laujiD

Isuzu Panther Hi Sporty ‘97 Warna Hijau Metalik MITRA JAYA MOBIL Jl. Gatot Subroto No. 399 Medan Telp. 414 77 46 - 0812 6485 4159

Dijual Kijang LGX Diesel ‘00 Warna Merah Hati MITRA JAYA MOBIL: Jl. Gatot Subroto No. 399 Medan Telp. 414 77 46 - 0812 6485 4159

Daihatsu Feroza ‘94 W arna Biru Metalik MITRA JAYA MOBIL: Jl. Gatot Subroto No. 399 Medan Telp. 414 77 46 - 0812 6485 4159

Dijual Mitsubishi Kuda GLS Diesel ‘00 WarnaMerah hati MITRA JAYA MOBIL: Jl. Gatot Subroto No. 399 Medan Telp. 414 77 46 - 0812 6485 4159

Daihatsu Xenia Li 1000cc ‘06

Warna Hitam metalik, Siap pakai, 1 tangan dari baru, pajak panjang.

Suzuki Vitara ‘93. Warna Hijau Tua Metalik, siap Pakai BK Medan Asli. Hubungi: PARDA MOBIL 061-785 39 62

Dijual

Dijual

Hub: PARDA MOBIL 061-785 39 62

Mit L 300 Pickup ‘06 Warna coklat tembakau.Hubungi: PARDA MOBIL 061-785 39 62

Daihatsu Espass ‘00 Warna Silver.Hubungi: PARDA MOBIL 061-785 39 62

L 300 Minibus ‘87 Warna Putih, siap pakai, mesin sehat, pajak hidup, Hrg 30 Jt/ nego Hub : Sempabu Mobil, Telp. 0813 9691 9855 Jl. Ngumban Surbakti No.14 Psr 8 Medan

Kijang Pick Up ‘88 Warna Putih, Siap pakai, Mesin sehat. Hub : Sempabu Mobil, Telp. 0813 9691 9855 Jl. Ngumban Surbakti No.14 Psr 8 Medan

Suzuki Minibus GRV 1.3 ‘96

W. Hijau met, keadaan lengkap, mulus, harga nego Hubungi : 081396729901

Dijual Suzuki Jimny ‘84 Warna Biru Hubungi : 081361111004, 061-77410890 Jl. A.H. Nasution No. 54 Medan

Dijual

L 300 ‘94 Warna Coklat, Mobil sehat siap pakai, harga nego Hub : Sempabu Mobil, Telp. 0813 9691 9855 Jl. Ngumban Surbakti No.14 Psr 8 Medan

Hartop ‘80 Mesin 2 F timbul, PS, AC, VR, BK Medan Asli, Pajak Hidup, Warna Kuning Kombinasi, Harga 55JT/nego Hub : Sempabu Mobil, Telp. 0813 9691 9855 Jl. Ngumban Surbakti No.14 Psr 8 Medan

Dijual Suzuki Katana ‘89/’93 Warna Biru/ Hijau Hubungi : 081361111004, 061-77410890 Jl. A.H. Nasution No. 54 Medan

Dijual Rocky ‘94 Warna Hitam Hubungi : 081361111004, 061-77410890 Jl. A.H. Nasution No. 54 Medan

Dijual

Suzuki APV Type X ‘04 Warna Coklat Metalik MITRA JAYA MOBIL: Jl. Gatot Subroto No. 399 Medan Telp. 414 77 46 - 0812 6485 4159

P

Toyota Kijang LGX Bensin 2.0 ‘02 Warna Silver MITRA JAYA MOBIL: Jl. Gatot Subroto No. 399 Medan Telp. 414 77 46 - 0812 6485 4159

Toyota Kijang PU ‘96

Daihatsu Xenia Li 1000cc ‘05

Warna Biru, Siap pakai

Warna Silver metalik, Siap pakai, 1 tangan dari baru, pajak panjang.

Hubungi: PARDA MOBIL 061-785 39 62

Hub: PARDA MOBIL 061-785 39 62

TAFT Badak ‘82 Mobil siap pakai harga nego Hub : Sempabu Mobil, Telp. 0813 9691 9855 Jl. Ngumban Surbakti No.14 Psr 8 Medan

Daihatsu Zebra Minibus ‘94 Warna Hitam, 5 speed , rem depan cakram, siap pakai Hub : Sempabu Mobil, Telp. 0813 9691 9855 Jl. Ngumban Surbakti No.14 Psr 8 Medan

Mitsubisi Lancer SL ‘84 Warna hitam, BK Medan Asli, pajak bulan 11, AC, Tape, CD, VR. Harga 22 Jt/ nego Hub: 0812 600 59 299, 061-77908235

L300 Pick Up ‘06 Warna Coklat, pajak hidup, harga nego Hub: 0812 6040 6431 Dijual

Dijual

Suzuki Amenity ‘90

Bimantara Cakra ‘96

W.Hijau, mobil sangat mulus dan sehat, BK Medan, 1 tahun, harga nego. Hub : 081370772772

W.Hitam, BK Medan, AC, CD, TV, CL, komplit, harga nego. Hub : 081370667070

BM MOTOR

Platina Mobil

Platina Mobil

Dijual

Jual - Beli Mobil Cash - Credit

PM 71

JL. TRITURA SIMPANG STM UJUNG NO.18 MEDAN

Telepon : 0813 9764 0122 , 061-77 182 814

Jual - Beli Mobil Baru & Bekas, Cash - Kredit , Tukar Tambah Jl. Tritura No.71 G Medan Hub: 061-785 1846, 061-7726 9797, 0813 6117 2089 Dijual

Dijual

Grand Max Pick Up DP 6 Jt. Angsuran 2 Jt-an, Xenia, Terios, Proses Cepat. Hub: Reza : 77485588 - 0815 3333 1982 Dijual

Dijual

Warna Hitam Metalik Type G, Manual Hubungi : CV. Suka Mobil 061-68784998, 08116203698

Honda City IDSI ‘04

Suzuki Aerio 1.5 DX M/T ‘05

Warna Hitam metalik, Manual Hubungi : CV. Suka Mobil 061-68784998, 08116203698

Warna Biru Metalik Hub : BM MOTOR: Jl. Tritura No.18 Medan Telp.081397640122, 77182814

Dijual

Dijual

Daihatsu Taft Independent ‘96

Suzuki Escudo 1.6 ‘03

Warna Silver Hubungi : CV. SUKA MOBIL 061-68784998, 08116203698

Suzuki Sidekick ‘00

Carry Real Van 1.5 ‘02

Dijual

Nissan Grand Livina 1.5 ‘08/’09

Warna Hitam Hubungi : CV. SUKA MOBIL 061-68784998, 08116203698

Warna Hijau Metalik Hub : BM MOTOR: Jl. Tritura No.18 Medan Telp.081397640122, 77182814

Dijual

Suzuki Aerio ‘04/’05

Warna Silver, full sound system Hubungi : CV. SUKA MOBIL 061-68784998, 08116203698

Warna Biru Cristal Metalik Hub : BM MOTOR: Jl. Tritura No.18 Medan Telp.081397640122, 77182814

Warna Biru Metalik Hub : BM MOTOR: Jl. Tritura No.18 Medan Telp.081397640122, 77182814 Dijual

Dijual

Toyota Kijang Krista 2.5 Solar ‘00

Warna Hijau Metalik Hub : BM MOTOR: Jl. Tritura No.18 Medan Telp.081397640122, 77182814

Dijual

Dijual Dijual

Isuzu Panther Grand Saloon 2.3 ‘93

H yundai Atoz 1.0 GLS ‘01

Warna Biru Hub : BM MOTOR: Jl. Tritura No.18 Medan Telp.081397640122, 77182814

Warna biru metalik, AC, tape, alarm, original, BK asli Medan Hub: 061-77698741, 0812 637 8815

Iklan Foto Mobil & Rumah

Dijual

Dijual

Toyota Kijang SSX 1.8 Bensin ‘99

Warna Silver Hubungi : CV. SUKA MOBIL 061-68784998, 08116203698

Warna Hijau Metalik Hubungi : CV. SUKA MOBIL 061-68784998, 08116203698

Telp.081397640122, 77182814

Isuzu Panther Touring 2.5 ‘05

Warna Biru

Hub : BM MOTOR: Jl. Tritura No.18 Medan Telp081397640122, 77182814 Dijual

Dijual

Warna Hitam/ Silver Metalik

Hub : BM MOTOR: Jl. Tritura No.18 Medan

Dijual

Mitsubishi Kuda ‘04

Warna Hijau Hubungi : CV. SUKA MOBIL 061-68784998, 08116203698

W.Hijau tua, AC, tape, power, VR, BR, pintu remote, mobil cantik, harga nego. Hub : 081260001661

Kijang Innova 2.0/ 2.5 (G) ‘05/’07

Dijual

Taruna CSX paling lkp ‘00

Suzuki Katana ‘91 Avanza 1.3 CC VVTI ‘07

Suzuki Carry Extra Alexander 1.0 MB ‘88 Biru Metalik, AC, Body kaleng2, sangat mulus sekali, tidak ada rawat lagi, Harga Nego. Hub: 0852 9607 9988

POSMETRO MEDAN Rp. 15.000,- / Terbit Rp. 400.000,- / Bulan

L300 Pick Up ‘89 Warna Coklat, Harga Nego Hub: 0812 6040 6431 Dijual

Suzuki APV L ‘04 akhir W arna Silver, mulus, BK Medan Kota, mesin OK, rutin service, pajak panjang, 92 Jt Nego. Hub: 0813 7810 3311

Hubungi:

0812 6478 3718 0813 7529 3827 0812 6404 8640 061-777 11 074


SELASA 2 Maret 2010

POSMETRO MEDAN

PUSAT SPIRITUAL ALI HIKMAH RADEN HARYO DAMAR

TERAPI KEJANTANAN ALAT VITAL

Bersama M. JUNAEDI

PRIA & WANITA PALING SPEKTAKULER DARI PELABUHAN RATU PANTAI SELATAN DITANGANI LANGSUNG : BPK. UMAR & UST.A.AZIS Melayani Berbagai Macam Keluhan Antara Lain: * Khusus Pria, Tambah Ukuran - Panjang 13-16-19-22cm diameter : 3,5,4-4,5,5-5,5-6cm - Kuat dan Tahan Lama - Ejakulasi dini, sphilis/rajasinga mani encer - Lemah Syahwat, diabetes Impoten, dll

* Khusus Wanita - Memperbesar Payudara - Terapi Perawan/virgin - Kista, Lemah Kandungan - Kanker Payudara - Ingin Mempunyai keturunan Dll

Buka setiap hari

* Ingin Cepat dapat jodoh, pengasihandisegani jam 08.00-21.00 atasan, menyatukan dan memisahkan PIL/WIL Mahar Rp.500.000 puter giling, juga melayani pasang susuk dll bergaransi, alami tanpa efek samping, langsung reaksi ditempat, hasil Izin : B-70/DSP.5/II/2007 permanen untuk seumur hidup.

Alamat Praktek : Jl. SM. Raja Depan Taman Makam Pahlawan No.130 B Medan Samping Showroom Toyota Auto 2000 Belakang Tambal Ban

HP. 0813 8042 6253

-

-

Cara Efektif menurut jalur anatomi tubuh, melancarkan langsung sirkulasi darah, menyembuhkan: - M.Angin, Capek2, Pegal2, letih, lesu, lelah, lemah, batuk, flu, kuping berdengung, sakit kepala, magh, asam lambung. Angin Duduk, Jantung, asma, sesak napas, sinusitis, radang tenggorokan, darah kotor, darah mengental. Pengapuran, kolesterol,trigliserida, darah tinggi/kebas, pitam, leher kaku, tangan sulit diangkat, tapak kaki berat (pedas), stroke, stress, sakit tengkuk. Asam Urat, saraf terjepit, gula, nyeri sendi, ngilu2, nyeri punggung, nyeri pundak, nyeri tulang, nyeri lutut, bengkak, jari tangan dan kaki kaku, betis pegal, sekitar pinggang mau patah, berdiri tidak tahan lama, kaki lemah jongkok, bersila, duduk, sulit berdiri (sakit) Turun perut, ambeien, kandungan kemih, porstat dll. Dilengkapi minyak rempah beramuan asli karo. Untuk Pria/Wanita dan Lansia. Khsusus Kejantanan Pria : Urat melemah, lemah syahwat (ED) impoten, mau ereksi mati tiba-tiba, sulit ereksi, tidak tahan lama, gairah menurun, sulit punya keturunan, besar alami, ingin kokoh, kuat, perkasa, dijamin berhasil tidak kecewa. Khusus Wanita : Frigit, tidak gairah, monoupose, keputihan, becek, bau tak sedap, otot vagina longgar, buka aura, cantik alami, berseri, awet muda.

& GUS YUSS

Dari Perhimpunan Keluarga Besar Banten

Semua Program Hasil Resensi Ilmu Ghaib & Rujukan Kitab Kuning, Tidak Menyimpang dari Kitabullah, Assunnah, Ijmak,Kiyas, Bebas Agama, Arts Magic & Religi, Aman & Permanen. * PELET KAMASUTRA + MIMPI TEMBUS (Hajar Do’i Biar Klimpungan) Pancarkan Daya Pekasih Bikin Do’i Tunduk Takluk Bisa Difungsikan untuk pelaris/memikat relasi/hubungan dengan atasan/merupakan senjata yang menggiriskan untuk menaklukkan lawan jenis yang angkuh (BONUS BUKA AURA). * SUSUK & MUSTIKA (KEMILAU) “SUPER STAR” & “SANG DIVA” & CHARGER Kajian dari Khazanah ilmu susuk terbaik dari yang baik & sudah diuji bertahun ( di Medan & Surabaya) Terbukti bikin cantik & bagus rupa (tak perlu operasi plastik) Aura Kemilau (silahkan poto aura) Pesona diri & Suara Karisma & bertaburan bintang, suksek bisnis,karir,jodoh,sial hilang & manfaat lain yang tak tertulis. Bahkan bisa pengaruhi wajah hingga mirip idolamu. Lihat RHD Mirip siapa? (+ Mantra Gendam + air aura keramat) Saksikan * MUSTIKA MACAN LANGIT (+ Body Guard Goib) Iklan Deli TV Tak cuma sensasi tapi sudah diuji ribuan orang dalam & Luar negeri Tiap hari Senin jam 08.00 s/d Transfer Energi Ilahiah & Sufistik/Metafisika, Theormodinamika. 09.00 pagi Fungsi : Kebal Sajam/Tembak/Kepruk/Anti Silet/Cukur (tes pakai silet Goal Tajam) Diwajibkan mengasah parang dari per - mobil Setajam - tajamnya untuk dites. Bacok,Sayat,Gorok,Tusuk,Bahkan Bisa tes sendiri sepuasnya. Anti Api (tes) Tes Kepruk,bela diri Ghaib. Keselamatan jiwa raga, Pukulan Sakti, menghalau musuh dll. Sudah dibuktikan oleh para Kyai & Ribuan Banser NU (dalam gemblengan masal) + Terbaik & Telah teruji Dilaga. * Susuk / Mustika Junjung Derajat : Pegangan khusus untuk anda yang sudah menemukan jati diri (Boss, kontraktor, pejabat) Melayani: Goyang Lidah/Mus Kyai Kanjeng (Pelaris Bisnis Dasyat) Pengobatan Medis / Non Medis/ Pemindahan Penyakit ke Telur/Ayam / Kambing. Siap Diundang Ceramah Agama (Nada & Dakwah) & Gembleng Masal.

Yang Siap Melayani Problem SEPUTAR ASMARA DAN KEHIDUPAN PRIBADI SEPERTI :

PELET ASMARANDANA : Yang bisa menaklukan lawan jenis baik pria atau wanita. PELET BULUH PERINDU : Yang mengikat dan mengunci agar tidak bisa berpindah ke lain hati. PELET RUNCANG KUNANG : Yang sanggup menaklukkan lawan jenis dengan wangi parfum yang anda pakai atau media lain yang anda inginkan. BUKA AURA : Untuk membuka aura yang sudah redup kembali bercahaya. Bisa untuk mempercepat jodoh, disenangi dan disegani. MEMANTAPKAN POSISI ATAU JABATAN (PROMOSI JABATAN) : Khusus yang kerja di kantor atau instansi yang ingin dapat kedudukan yang sesuai. SUSUK BANYU BAYU AMARTA : Yang bisa membuka aura ketampanan / kecantikan seumur hidup. PERSAINGAN USAHA DAN NIAGA (PERDAGANGAN) : Untuk melancarkan usaha dan niaga (perdagangan) anda PROBLEM RUMAH TANGGA : Mengembalikan keharmonisan rumah tangga. Ditinggal suami / istri dan perselingkuhan PIL / WIL PROBLEM ASMARA GAY / LESBI JUGA MELAYANI PAGAR RUMAH, PAGAR TEMPAT USAHA, PAGAR BADAN, DLL JUGA MENGOBATI KELUHAN LAKI-LAKI

DENGAN SYARAT YAKIN & PERCAYA INSYAALLAH SEMUA KEINGINAN ANDA AKAN TERKABULKAN Alamat : Kami memberikan Jln. S.M.Raja, Masuk Jln.Amaliun BUKTI bukan JANJI Samping Hotel Istana XI Paduan Tenaga No.9 B BEBAS pantangan, Ras, dan Agama Buka Tiap Hari HP : 0813 7554 5457

KLINIK METAFISIKA Jl. Medan Tjg. Morawa KM 11,5, Depan Hotel Halay INN Medan HP. 0815 3120 669, 061- 7760 8103

“OLOT KLINIK AHLI ALAT VITAL”

AHLI PIJAT URAT TRADISIONAL “BU TIWI”

“MASTER SPRITUAL PADEPOKAN ASSYPA”

Izin No : B-204/DSP.5/08/2007

WANITA • Ingin mempunyai keterunan • Memperbesar Payudara • Vagina seperti perawan kembali, hasil bisa dicek ke Dokter • Mati rasa, infeksi rahim, senggugut

Konsultasi umum: Menghadirkan pewaris, ilmu sapu masalah, R. Tangga, Jodoh, karir, bisnis, pelaris, PIL/WIL, susuk jual tanah, buka aura.

Alamat Praktek: Jl.SM. Raja Yuki Simp.Raya masuk dr Jl. Amaliun masuk lagi Jl. Cemara no.49 Medan Hp: 0812.6337.5477 izin Kejaksaan: B. 18/DPS.5/01/2008. izin Dinkes: 448/347

Mengobati khusus alat vital komplit bagi pria dan wanita asli alami, paten seumur hidup, bebas usia dan agama. Khusus Pria : Khusus Wanita : - Panjang, besar, perkasa. - Ingin punya keturunan - Kuat, keras, tahan lama. - Payudara jadi montok dan indah MA HA R - Lemah Syahwat 600.000,- - Ingin cepat dapat jodoh Rp. - Mani Encer - Buka Aura, pengasihan - Impoten, Kencing batu, dll - penglaris, pasang susuk, dll Bentuk ukuran: Panjang: 14 cm, 16 cm, 17 cm, 20 cm Buka tiap hari: Jam 08.00 s/d 21.00 WIB Diameter: 3 cm, 3,5 cm, 4 cm

Alamat Praktek: Jl. SM. Raja Gg. Purnama No.1 (depan bengkel MICKRO SEHAT) ± 50 M dari Makam Pahlawan arah Simpang Limun. HP : 0813 9752 5049

TERAPI PENYEMBUHAN ALAT VITAL: PRIA/ WANITA Yang Paling Terpercaya Dan Sudah Terbukti !! Ditangani: A. SYAEPUDIN dari Gunung Kidul Pelabuhan Ratu Bagi Anda Pria yang ingin tambah ukuran besar, Panjang Lemah/ kurang perkasa, cuma disini pengobatan asli dan benar-benar bukti. Satu-satunya Pengobatan yang bisa kelihatan langsung perubahannya. Bukti di tempat tanpa harus menunggu Waktu lama, tidak ada efek samping karna pengobatan disini menggunakan ramuan Herbal Alami. Jika anda berobat di tempat kami dijamin Anda tidak akan kecewa, karna dari sekian pasien datang belum pernah ada yang gagal, semua berhasil !! Ingat Pengobatan disini bukan janji, Bukan Reaksi Tapi bukti!! Khusus wanita : Khusus Pria : • Problema Rumah Tangga, Buka Aura • Memperbesar, Panjang, Lemah Syahwat • Mengembalikan Keperawanan, Penglaris • Kuat, Keras, Tahan Lama, Impoten • Memperbesar dan perkencang payudara • Mani Encer, Ejakulasi Dini, hernia • Ingin cepat dapat jodoh, ingin punya keturunan • Mati Rasa/ Total, Kencing Manis • Susuk Banyu, Pengasihan • Diabetes, Mandul

Alamat : Jln. Amaliun Simpang Laksana No.P33 100 M dari Yuki Simpang Raya HP. 0813 9693 8588 Izin Kejari DSP 22/-0-101-/2009

7 HARI MENUNTASKAN

Hp : 0815 3332 0450 Maaf Tidak Melayani Sms Konsultasi / Ramal Mahar Rp.70.000 Alamat :

Jl. SM. Raja / Simp Marendal Masuk Garu VI Gg. Belibis No. 25E

Konsultasi Supranatural & Pengobatan Alternatif Ditangani Langsung Oleh Paranormal Dari Pati Radhien Mas Ahmadi Suwinoto Broto Izin Kezati Nomor : 13/71 DSP.5/05/2007 Pengurus FKPPAI Medan Dan Sekitarnya

CUKUP 1 X PENGOBATAN A SELAMANYA UNTUK SELAMANY

*Forum Komunikasi Paranormal & Penyembuhan Alternatif Indonesia*

Website.www.radhienmasahmadi.com Email : radhienmasahmadi sb@yahoo.co.id

Tanpa mantra, urut, suntik, vakum, obat oles & efek samping

BIRVA TRADISIONAL

NAGA INTEN Pengisian Air Raksa - Multi Fungsi Pemasangan SusukJaranGoyang. PemasanganSusukPenakluk - LawanJenisAtau Sesama JenisRamalan Melalui Kartu Tarrot / Kebatinan

PUSANGGRAHAN KUMALA TUNGGAL

IMPOTENSI & EJAKULASI DINI

Solusi yang tepat menuntaskan masalah seksual Pria & wanita baik diusia tua dan muda

PA’ YONG SIKUMBANG

Jl. Pertahanan / Patumbak Taman Jasmin Mas No. A 4 Amplas, Hp: 0812 604 1050 Flexy 061-7769 8634 Izin. Kejatisu : B-23/ DSP 5/ 001/2008

HJ. MAK. EROT Ditangani Langsung oleh A. SAHRUDIN

30 Tahun berkiprah di Jakarta kini buka Praktek Menetap di Kota Medan, langsung breaksi di tempat, Untuk semua agama. 1 X datang hasil permanen

Hub : HP. 0812 6351 5003. Jln. Bayangkara No.390 Medan Pengalaman, Profesional datang dan buktikan langsung Tenaga Pria Anak BU TIWI “YUDHI” 0812 6351 5002

1. Impoten, L. Syahwat (gula), kurang gairah/ keras, tambah besar & panjang 2-3-5 cm, ejakulasi dini, mani encer, telor turun, mandul, terbukti di tempat, permanen, aman, tanpa efek samping mahar 100 ribu 2. Urat terjepit, otot persendian kaku, mati rasa, angin duduk, mahar 50 rb 3. Pagar badan, pelet, penglaris mahar 50 rb 4. Pengobatan ghaib (ruqyah),membuang hasad dengki manusia, ilmu2 hitam, dll 100 rb 5. Buka aura, kewibawaan, penunduk, awet muda,murah jodoh/kerja, buang sial, dgn mandi minyak panas, air raksa, samber lilin mahar 200 rb 6. “Ramuan” keperawanan agar rapat, legit, wangi, kesat, keputihan, 300 rb 7. Mengobati jerawat batu mahar 200 rb 8. Patah tulang, terkena guna, santet, narkoba, stress, siplis (raja singa), medis/non medis, lainnya. 9. Memisahkan WIL/PIL 10. Buka pintu ghaib, pandangan ghaib, silat ghaib, komunikasi dengan seluruh ghaib.

TERAPI KEJANTANAN ALAT VITAL

DARI CISOLOK PELABUHAN, RATU JABAR DITANGANI: MAK OLOT BPK. KOSIM, SAG UST. R. ZAELANI

KHUSUS PRIA • Tambah Ukuran • Panjang 13cm, 15 cm, 18cm, 20cm • Diameter 4cm, 6cm • Tahan Lama • Mani encer • Lemah Syahwat/ impotensi

URAT SYAHWAT

Solusi spiritual dahsyat dan cepat tanpa tumbal, tanpa jin, dan tanpa repot-repot puasa bisa untuk semua agama, suku, semua profesi dan golongan aman lahir batin permanen dan tidak ada efek samping negative • AZIMAT KERAMAT LULANG KEBO LAWU Dikeramatkan ratusan tahun, Memiliki kekuatan megis yang luar biasa dan energi metafisika tingkat tinggi, Sangat ampuh meningkatkan hoky,Keselamatan, Pertahanan, Benteng diri, Kewibawaan, Kharisma, Merontokan sial di badan, Membuka peluang bisnis besar, Cocok untuk pebisnis & exsecutive, Pejabat, Pemimpin, TNI, Polri. • MINYAK KERAMAT KEMBANG LAWU Dikeramatkan ratusan tahun, Sangat ampuh untuk memunculkan pesona aura pria / wanita, Menundukan lawan dalam negosiasi, Karier, Keharmonisan, Fresh, Dituruti keinginan dan berkharisma, Buktikan efek positifnya.....! • Mustika Jamrud Karomah: memiliki energi pengasihan dan kewibawaan tingkat tinggi, kharismatik dan benteng diri menunjang karir dan hoky dalam berbisnis, relasi kerja pengaruhi lawan bicara bahkan urusan asmara • Haikal Kumala Tunggal: Penderas rejeki/ pelarisan + pagar usaha, untuk kios, toko, warung, grosir, restoran, salon, bengkel, kantor, pabrik, PT, CV, Klinik, Biro jasa, Sales, dll • Problem sehari-hari, Pemasangan susuk,puter giling sukmo, kunci pasangan, PIL/ WIL, ruwatan khusus bersihkan badan dari sial/ sengkolo, sulit jodoh, sulit punya anak, sakit-sakitan, menunjang karir, Dll • Pengobatan penyakit medis non medis dengan metode kebathinan, terapi telur, terapi pijat, terapi tenaga dalam, pemindahan penyakit ke kambing khusus penyakit dalam, ramuan-ramuan tradisional dan herbal.

EPS_FILTER_BUG

MENUNTASKAN MASALAH SEKSUAL WANITA SEPERTI KEPUTIHAN, PEKTAI, GURAH VAGINA, SUBUR KANDUNGAN KAMI MEMBERI BUKTI UNTUK ANDA Hub : Jl. Krakatau Simp. Jl. Sido Rukun No.3A Medan,

HP: 0813 6169 1789.

Buka Setiap hari : 08.00 s/d .19 00 WIB Hari libur Tetap Buka: 08.00 s/d 15.00 WIB.

Alamat praktek Jl. Medan - Tg. Morawa Km. 13,5 Gg. Lokasi Komplek Perumahan Tamora Indah II Blok B No. 38

HP 75 0399 HP.. 0813 75 7575 0399.

Izin Dinkes: 06/YANKES/BATRA/III/445/2003.

CENTRAL OBAT HERBAL, COSMETIC & OBAT KUAT IMPORT

per Su

bel Do

go Lo

TERBAIK, TERPATEN, TERUJI, TERBUKTI...MUTUNYA

EPS_FILTER_BUG

GAGAL / PALSU KEMBALIKAN DIJAMIN 100% PATEN Pelangsing Terdahsyat saat ini, Dalam waktu yang singkat turunkan Berat badan 8-10kg/bulan. "BUKTIKAN" • Kecilkan Perut Buncit • Larutkan Kolesterol Tinggi • Mengandung Vitamin E Yang Berfungsi kencangkan & haluskan kulit • Hancurkan Lemak di Badan dan Merubah Jadi Energi Tanpa Efek

CALL / SMS : DENGAN SARI :

165 rb

7706 5999 / 0856 639 7888

* PENINGGI BADAN USA * PEMUTIH BADAN / WAJAH * PERONTOK BULU SUPER * VAKUM + CREAM MONTOK PYDR * PERAPET VEGI EMPOT2 * OBAT MATA MIN / PLUS * PEMTH SELANGKANGAN / KETIAK * OBAT GEMUK SEHAT * CREAM PENGECIL PAYUDARA

ANEKA KONDOM ANTIK & UNIK IMPORT TERLENGKAP, READY STOCK AFRICA BLACK ANT SPRAY LONG TIME VAKUM + OIL PERKASA CIALIS ENGLAND

CALL / SMS : DAVID :

PIL BIRU USA ZENGDA / LANZIO

77 8558 78

ANTAR GRATIS

0812 6332 4888 / 0812 656 3689 VIRGO Jl. Asia No.77 Simp. Jl Thamrin Pas Lampu Merah Medan Jl. Sutomo Ujung No.77A Dpn.Gelanggang ± 150M Grand Angkasa Jl. H.M. Yamin No.602 Simp. Jl. Pahlawan Medan

Harga net Rp. 180.000,-

ANTAR ,TAMBAH BIAYA TRANSPORT

African’s Oil & Capsules

PUSAT PENGOBATAN & SPESIALIS ALAT VITAL M. YANA PERMANA SIDIK & HM. YUSUF ASLI PEWARIS TUNGGAL & TERBESAR BANTEN

Mengatasi keluhan pria dengan BLACK MAMBA OIL langsung terbukti seketika BPOM RI PO. 07.05.01163751.B166/DSP.5.08.2009 besar, panjang , kuat, keras, kencang dan tahan lama. 100% paten, permanent dapat TERAPI ALAT VITAL SUPER SPEKTAKULER dibuktikan langsung di tempat. Cukup 1 botol untuk selamanya. Langsung besar dan panjang di tempat (Dalam tempo wkt 20 menit). Dijamin No Suntik silikon, terapi asli

Dunia mengakui oil pembesar yang paling hebat adalah dari AFRIKA SELATAN tradisional bebas pantangan usia, ras & agama. Hasil permanen seumur hidup dijamin tanpa efek samping & yaitu BLACK MAMBA OIL. bergaransi pengobatan cukup 1 x keahliannya luar biasa sudah teruji & terbukti secara spritual & faktual!! Kami tidak menjual obat kuat/ alat pembesar produk lain, karena kami hanya menjual produk BLACK MAMBA terlaris dan terbaik tanpa efek samping. Hampir ANDA PUNYA MASALAH SEKITAR ALAT VITAL DISINI JAWABANNYA semua alat vital orang NEGRO, panjang, besar, kuat, keras dan tahan lama. Siap Tambah Besar 3, 4, 4.5 s/d 5.5 Juga melayani : Pil/Wil dibuktikan! • Panjang 15, 16, 17 s/d 20 perselingkuhan asmara • Keras, kuat, tahan lama suami/istri, pacar hianat, Anda korban/ kecewa obat pembesar produk lain? Buktikan • Loyo & kurang gairah sex lesbi, pasang susuk janur kehebatan BLACK MAMBA. Dijamin tidak kecewa untuk yang • Ejakulasi dini/ lemah syahwat kuning ratu pengantin kedua kalinya dan istri anda akan kagum yang luar biasa karena • Impotensi, mani encer (1116). Susuk Ki Arjuna Si besarnya. • Tidak punya keturunan Raja membangkitkan (7 • Spilis, diabetes unsur dlm tubuh) Jodoh, • Kencing Nanah Mengobati segala keluhan pria; lemah syahwat, impotensi, tender, peloby/ pekerja Pastikan niat anda diterapinya aman mani encer, ejakulasi dini, lemah akibat kencing manis dll. malam, dll. tanpa efek samping

On-line: 08.00-20.00 WIB

HUB:

Alamat: Jl. SM. Raja Sp. Limun, Jl. Selamat lurus No.2 S 061-68787695, 0812 6379 9049, 0812 7863 6428 Hanya ada Satu - satunya Black Mamba yang ada di Medan Rek. Mandiri : 1050009956669

“ Buka tiap hari jam 08.00 s/d 21.00 WIB ” Alamat : Jl. T. Amir Hamzah No. 30 Binjai ± 100 m Tugu Pahlawan. Hubungi Hp : 0813 6170 0088/0812 6077 2009

PENGOBATAN

TRADISIONAL OMPUNG TANGGO SIALLAGAN SPESIALIS PENYAKIT KULIT DAN GATAL - GATAL Dapat mengobati segala jenis penyakit kulit dan gatal - gatal, berat ringan, lama dan baru. sudah bosan berobat kemana - mana, “ dan sudah pernah sembuh tetapi kambuh lagi”. Kami dapat mengobati sampai tuntas dengan Ramuan Tradisional. Termasuk Kutu Air, Panu, Kurap gajah, Eksim, Pitiligo,jerawat termasuk Keputihan bagi wanita dan Penyakit kulit lainnya. NYATA AMPUHNYA, NYATA SEMBUHNYA Dijamin Halal dan Mujarab, setelah sembuh tidak akan kambuh lagi. BUKAN JANJI TAPI BUKTI Izin Dinkes No: 448/2611/III/2008 Izin Kejaksaan No: B-50/DSP.5/03/2008 Alamat Rumah/Praktek : Jl. Putri Hijau No.46 H Medan (SampingKantorLurahKesawan)BukaPraktekJam04.00 Sore s/d 09.00 Malam Setiap Hari. HP. 0812 6367 676

KI AGENG TAPAK JALAK ( Bukan Memberi Janji Tapi Ingin Memberi Bukti ) Insya Allah Dapat Membantu Anda dalam Hal: I. PENGOBATAN MEDIS dan NON MEDIS : Diabetes, Struk, Liver, Darah tinggi, Batu Karang, Batu Ginjal, TBC, Asam Urat, Rematik, Stres, Kena Polong, Kena santet dsb. II. Buka Aura, Pelarisan Usaha, Bedak Pengasihan, Kafsul Kecantikan, Tasbih Al Karomah, Batu Merah Delima, Sabuk kekuatan, Sapu Tangan Pembuka Rejeki, Tali Pinggang Karomah, Rompi Rijalul Goib, Keris Semar Mesem, Minyak Pelet, Susuk Bulan Purnama, susuk kantil, Ajian macan belang, masalah karier, Memenangkan tender, Memperkuat jabatan, pemagaran Goib, Membersihkan Aura Negatif, Keris Nogo Sosro, Kodam Pendamping dll. Alamat : PERUMAHAN GRIYA MORA INDAH, Blok C/105 Tj. Morawa (Masuk dari Gg. Lokasi sblm klenteng cina) Telp. (061) 69627396.081361164240 (No SMS) Cab. Jakarta (Kalo Mau dtg telpon dan buat janji) Ribuan Orang Telah Tertolong

EY ANG P ASMA EYANG PASMA

THABIB SPIRITUAL Dengan Izin Tuhan Yang Maha Esa Siap Membantu Anda : 1. ILMU KHODAM MALAIKAT Untuk mengatasi Hutang Piutang, Penglarisan, Kerezekian, Pelanggan Lari, Hampir Bangkrut Pagar Badan, Pagar Usaha, Dan Keselamatan. 2. ILMU NAPAS SAKTI AL-HIKMAH Jatuhkan Musuh Tanpa Disentuh, Kekebalan, Anti Santet, Silat Ghoib, Kharisma Dan Indra Ke-6 3. RATU PENGERETAN Digunakan Bagi Wanita Yang Ingin Permintaannya Dituruti, Menjerat Pasangan Agar Tergila-Gila, Cocok Untuk Pekerja Malam, Wanita Simpanan, Ibu-Ibu Yang Suaminya Pelit. 4. PELET SEMAR MESEM Pembukaan AURA LUAR BIASA, Anda Menjadi Cantik, Menarik, Mempesona, Menarik Pasangan, Percaya Diri,Awet Muda Dan Mengunci Pasangan.

Terdaftar Pada Kejati / Dinkes

EYANG PASMA

( Ex.Ketua Paranormal Sumut 2002-2006 ) Anda Berminat? Hub.Jl. Sei Belutu No.39 Medan HP : 0813 7053 7899 - 0816 331 604 Website : www.kiaria-pasma.blogspot.com



KONSULTASI SEKS METRO Diasuh : AA’ Ks. Gunawan (Pakar Pengobatan Alat Vital Pria) Ketik : POS(spasi)TGP(pertanyaan) Kirim ke 7669 (maks. 160 karakter) Hotline : 081534431998 (no sms)

Bosan Setelah Menikah

HALAMAN 15

KAMIS, 4 MARET 2010

TANYA : Saya cewek 22 tahun. Saya dan pacar sering melakukan hubungan seks. Meski begitu, pacar saya telah berkomitmen untuk menikahi saya. Pertanyaan saya, adakah efek buruk yang akan saya terima setelah kami menikah nanti? 06191557*** JAWAB : Tak tertutup kemungkinan perasaan bosan saat kalian menjalani bahtera rumah tangga. Pasalnya, hubungan yang terjalin bukan dikarenakan cinta, melainkan nafsu. Biasanya hubungan seperti ini tak bertahan lama. Jadi sebaiknya, Anda lebih berhati-hati jika tak ingin kecewa. Saran saya, kurangi kebiasaan buruk itu, karena banyak dampak negatif yang akan muncul.

Tournament Alexander Cup XII 2010

Duel SHM FC dengan Javevang FC yang berlangsung keras akhirnya dimenangkan SHM.

Masih “Kamibenar-benarlebihpantasuntuk unggul 1-0 daripada ketinggalan 0-1. Di babak kedua, mereka bisa meningkatkan level permainan. Sementara kami tidak bermain lebih baik dan sedikit lengah. Babak kedua berjalan menyedihkan bagi tim, termasuk saya,” tandas pemain yang dalam laga itu mencetak gol bunuh diri. Selain “mengutuki” performa timnya, Andrews menyatakan bahwa dalam laga ini “keadilan” kembali menjauhi Irlandia. Ini terkait dengan

own goal yang dia lakukan. “Saya berada paling dekat dengan Robinho ketika ia berlari di belakang saya. Jadi ia saya biarkan saja. Saya berasumsi bahwa wasit akan mengangkat bendera (tanda offside),” kata Andrews. “Namun kembali peristiwa serupa di StadedeFrancekembaliterulang.Hakim garis tak mengangkat ben-dera. Saya harap suatu hari nanti ke-beruntungan bakalmendatangika-mi,”tuntaspemain berposisi gelandang itu. (int)

Trapattoni Mr Trap berasusmi Brasil mencetakgolpertamadengancarayangtidak sah. Robinho sudah dalam posisi offside sata menerima bola dari Douglas Maicon. Tendangan Robinho memang membentur Keith Andrews dan gagal dihalau kiper Shay Given. Robinho menambah keunggulan Brasil setelah meneruskan kombinasi apik antara Kaka dan Grafite. Pada babak kedua Brasil memang lebih mendominasi jalannya pertandingan dan Irlandia dipaksa bermain lebih bertahan. “Saya menyaksikan 45 menit babak pertama kami bermain dengan cantik. Saya pikir kami memiliki level yang sama dengan Brasil dan tak seharusnya kami kalah. Wasit seharusnya memiliki mata yang

spesial melihat gol pertama, kendati ini hanya laga persahabatan,” jelas Trapattoni seperti dirilis RTE, Rabu (3/3). “Jika kami menyelesaikan babak pertama dengan skor 0-0, maka secara psikologis kami masih bisa menahan mereka di babak kedua. Tapi, semuanya berubah karena gol tersebut,” lanjut pelatih veteran Italia ini. Ini bukanlah pertama kalinya Trapattoni dan Irlandia dirugikan keputusan wasit. Sebelumnya, Irlandia dirugikan ketika menghadapi Prancis di babak play-off, setelah Thierry Henry melakukan handball sebelum memberikan assist kepada William Gallas. Irlandia pun gagal ke Afrika Selatan. (int)

Bugil di sebuah film TV, Spartacus:Blood and Sand yang menceritakan orgy party ala jaman Romawi kuno. Meski demikian, Anda sudah pasti akan menahan nafas Anda dan jakun Anda akan naik turun, bagaimana tidak, Lucy Lawless benar-benar tampil bugil. Bongkahan payudaranya terlihat jelas. Dengan pasangan mainnya, bintang film Inggris, John Hannah, keduanya tampil berani di film TV ini. Dalam satu scenes Lucy yang berperan sebagai Lucretia berendam di Jacuzzi, ditemani tiga dayang-dayangnya, yang juga sama-sama bugil. Lalu, Hannah yang berperan sebagai Batiatus menghampiri keempatnya, dan mulai saling ber-

cumbu. Lucretia malahan meminta Batiatus untuk menggauli dayangdayangnya, sembari dia menikmati orgy party tersebut. Di episode terakhir, Hannah yang tampil dalam filma Four Weddings dan Funeral, begitu santai menikmati tubuh mulut Lucy. Lucy Lawless pernah tampil di serial televise ABC, Football Wives yang berdasarkan cerita popular Inggris Footballers Wives di tahun 2007. Sayangnya, serial ini tidak berkelanjutan meski ABC akan memperpanjang kontrak Lucy dengan para pemain lainnya, seperti Gabrielle Union, Kiele Sanchez, Ving Rhames dan James van der Beek. (int)

Dinho “Pele hanya sekali menjadi pemain terbaik di dunia. Saya juga hanya sekali bermain bagus. Pemain datang dan pergi. Kami sudah menetapkan tim tapi masih ada yang perlu dipastikan,” kilah Dunga. Dunga menilai momen terbaik Ronaldinho sudah lewat saat membawa Brasil menjadi juara dunia 2002. Kini, ia lebih mengandalkan Robinho yang menunjukkan permainan terbaik seperti saat mengantarkan Brasil menang 2-0 atas Irlandia dalam pertandingan ujicoba di Emirates, Rabu (3/ 3) dinihari WIB. Striker Manchester City yang dipinjamkan ke Santos ini berperan dalam terciptanya dua gol kemenangan Brasil. Umpan silangnya membuahkan gol bunuh diri yang dilakukan Keith Andrews. (int)

POSMETRO MEDAN/ NANANG

OPEN TOURNAMENT KARO CUP 2010

SHM FC Panaskan Persaingan BERASTAGI SHM FC akhirnya mengkandaskan perjuangan Javevang FC dengan skor 1-0 pada babak penyisihan Open Tournament Karo Cup 2010 memperebutkan Piala Prof Dr Paham Ginting, SE.M.Sc di Stadion Raja Gok Purba Berastagi, Rabu (3/3). Hasil ini membuat persaingan di grup D semakin ketat untuk mencari tim yang akan lolos ke babak delapan besar. Sinar Harapan Muda (SHM) FC yang dipimpin Jun Cs langsung menekan sejak awal babak pertama. Namun penyelesaian akhir yang kurang baik dari Eben dan Murphy belum membuahkan hasil. Akibatnya hingga pertandingan babak pertama berakhir, skor 0-0. Memasuki babak kedua, SHM kembali melakukan tekanan.

Bahkan mereka menampilkan permainan tergolong keras yang mengakibatkan seorang pemainnya dapat kartu merah. Unggul jumlah pemain tak membuat Javevang FC menguasai pertandingan. Malah sebaliknya gawang mereka kebobolan hasil eksekusi penalti Anjas, setelah pemain Javevang melakukan pelanggaran kepada Eben Purba di kotak terlarang. Hasil 1-0 bagi SHM FC akhirnya memanaskan persaingan di Grup D. Sedangkan Javevang terpaksa harus

tersingkir. Sementara di laga kedua kedua, Merdeka FC meraih hasil imbang 0–0 dengan Forset FC. Hal ini membuat tiga tim di Grup D yakni, Forset Tiga Panah, Aji Buhara FC dan SHM FC memiliki peluang melangkah ke babak selanjutnya. Tinggal menunggu hasil pertandingan terakhir antara Forset danAji Buhara FC. Sedangkan 6 tim yakni Pesra Raya FC, Persija Jaranguda FC, Guntor FC, Garamata FC, Kabanjahe Klub dan Putra Karo FC dipastikan telah lebih dulu lolos ke babak delapan besar. Hari ini ( 4/3), akan mempertemukan dua laga yang tidak menentukan di grup B dan C antara Garamata FC melawan STM Pijer Podi serta Sempa Jaya FC melawan Sibayak FC. (nanang/amry)

Kwarta B FC dan Karang Taruna Binjai Menang BINJAI Kesebelasan Kwarta B FC sukses meraih poin penuh usai mengalahkan Albatros dengan skor 3-0 pada lanjutan babak penyisihan Tournament Alexander Cup XII di Stadion Olahraga Binjai, Rabu (3/3). Sejak awal pertandingan, Kwarta B FC yang mengenakan baju putih celana hijau langsung menguasai pertandingan. Di menit ke-10, gawang Albatros kebobolan lebih dulu lewat tendangan keras Kiki dari titik penalti. Ketinggalan 0-1, Albatros FC berusaha mengurung pertahanan lawan. Namun ketatnya pertahanan Kwarta FC yang dilatih Lilik Suheri yang juga mantan pemain Liga Indonesia ini selalu sulit ditembus. Kwarta B FC sebenarnya berpeluang menambah keunggulan, namun tendangan keras Kiki masih membentur tiang gawang Albatros. Hingga akhir babak pertama, skor 10 tetap bertahan untuk keunggulan Kwarta B FC. Di menit ke-65, tendangan keras

Andika tak mampu diamankan penjaga gawang Albatros. Stamina yang mulai terkuras membuat sejumlah pemainAlbartos harus jatuh bangun mengamankan gawangnya dari kebobolan. Kwarta B FC yang sudah unggul 2-0 mencoba mengendorkan serangan. Lilik Suheri lalu melakukan pergantian pemain. Taktik ini menuai sukses, setelah Ramadhan menambah perbendaharaan gol bagi timnya. Hingga akhir pertandingan, skor 3-0 untuk Kwarta B FC.. Laga yang tergolong keras itu membuat wasit mengeluarkan 4 kartu kuning. Tiga untuk Kwarta B dan 1 bagi Albartos FC. Bermain di laga kedua pool D, Karang Taruna FC Binjai membungkam Permata FC dengan skor tipis 1-0. Lanjutan laga sore ini (4/3) akan berhadapan Thamrin Graha Metropolitan (TGM) A FC Medan melawan Agas Putra FC Binjai di pool D. Dan Asmu Medan United FC melawan Pattimura FC Binjai. (aswin)

Lengkap mendulang kemenangan.

Saling Serang Pertandingan yang digelar di Stadion Suncord Stadium Brisbane, Rabu (3/3) sore WIB tersebut pelatih Benny Dollo tidak banyak membuat perubahan dari komposisi yang biasa diterapkannya. Indonesia menggunakan formasi 3-5-2 dengan mengandalkan trio Maman Abdurahman, Charis Yulianto dan Nova Arianto di barisan belakang. Sedangkan di lini depan, Bampang Pamungkas berduet dengan Budi Sudarsono. Pertahanan kokoh Indonesia akhirnya bobol juga. Berawal dari situasi bola mati di menit 42, Markus kurang cepat dalam menangkap bola yang sudah mengarah ke kedua tangannya. Alhasil Mark Milligan berhasil mencuri bola dan menanduknya. Bola lantas membentur mistar gawang sebelah kanan. Culligan yang langsung bergerak untuk mengejar bola liar tersebut melepaskan tendangan kaki kiri dari sudut sempit. Sedangkan Markus gagal untuk menutupi kesalahannya di pergerakan awal. Skor 1-0 untuk Australia.

Di babak kedua, Indonesia tetap saja masih banyak ditekan. Masuknya Eka Ramdani menggantikan Firman Utina tidak banyak memberi variasi serangan bagi tim tamu yang cukup mudah kehilangan bola. Serangan melalui umpan silang masih diterapkan Australia yang unggul dalam postur. Jika di babak pertama, sisi kiri serangan mereka cukup aktif, di babak kedua sisi sebelah kanan seperti tak mau kalah. (dc)

Mengesankan Robinho memang berhasil membobol gawang Irlandia setelah memanfaatkan kesalahan Paul McShane. Hanya, golnya dianulir karena dia dalam posisi offside. Setelah berkali-kali gagal, serangan Brasil akhirnya membuahkan hasil melalui gol Robinho pada menit ke76. Berawal dari kerjasama satu dua antara Kaka dan Grafite sebelum memberikan umpan kepada Robinho. Selanjutnya, tendangan Robinho ke sudut kiri bawah gawang gagal diselamatkan oleh Given. Tak ada lagi gol yang tercipta dan Brasil menutup pertandingan dengan skor 2-0. (int)

POSMETRO MEDAN/ ASWIN

Pemain Kwarta B berebut bola dengan pemain Albartos.

Lakers dan Celtics Gemilang LOS ANGELES Dua tim besar NBA berhasil meraih kemenangan. LA Lakers tampil gemilang di kandang usai menghajar Indiana Pacers sedangkan Boston Celtics juga meraih hasil bagus kala dijamu Detroit Piston. Bertanding di Staples Center, Rabu (3/3), Lakers tidak terbendung. Melawan Pacers, Kobe

Bryant dkk menang telak dengan skor 122-99. Sementara itu, pesaing Lakers yakni Celtics juga meraih hasil positif. Anak asuhan Doc Rivers ini sukses mengatasi Pistons dengan skor 105-100. Hasil lainnya : Golden State Warriors 106-110 Miami Heat, Sacramento Kings 107-113 Oklahoma City Thunder. (int)


KAMIS 4 MARET 2010

0 REP. IRLANDIA

vs

BRAZIL 2

Lucy Lawless

Bugil dan Orgy Party

AP PHOTO/ JULIEN BEHAL/PA

GIOVANNI Trapattoni menilai gol Robinho tidak sah.

Trapattoni Protes GIOVANNI Trapattoni, pelatih Rep. Irlandia harus menerima kenyataan setelah timnya ditekuk 0-2 oleh Brasil. Namun, pelatih yang berasal dari Italia ini menyebut bahwa timnya tidak kalah kelas dari Tim Samba. Baca Halaman 15

AFP PHOTO/IAN KINGTON

Dinho Tetap Disingkirkan

LONDON Brazil melakukan pemanasan dengan hasil mengesankan. Dalam laga persahabatan melawan Irlandia di Emirates, London, Rabu (3/3) dinihari WIB, Brasil menunjukkan permainan terbaik untuk meraih kemenangan 2-0. Ini merupakan pertandingan serius terakhir Brazil sebelum berlaga di Piala Dunia 2010 dengan mengawali pertandingan melawan wakil Asia, Korea Utara, di Johannesburg, 15 Juni. Hanya, Brasil memang agak terlambat melakukan start. Irlandia yang berusaha bangkit setelah secara kontroversial gagal lolos ke putaran final karena disingkirkan Prancis di play-off, justru tampil bagus pada menit-menit awal. Dimotori striker Robbie Keane, Irlandia menguasai pertandingan selama 12 menit pertama. Keane mendapat peluang saat melewati Juan. Namun tendangannya masih terlalu lemah sehingga bisa diselamatkan oleh kiper Julio Cesar. T h e Boys in

BINTANG AC Milan Ronaldinho tampaknya harus memupus keinginan tampil di Piala Dunia 2010 bersama Brasil. Pelatih Dunga mengindikasikan tidak akan memanggil Ronaldinho meski pemain tersebut menunjukkan performa terbaik bersama Milan.

Green terus melakukan tekanan. Hanya, serangan mereka sangat mudah untuk dipatahkan. Brasil secara pelahan mulai bangkit. Diawali oleh tendangan Kaka yang melambung melewati mistar gawang Shay Given. Irlandia kembali mengancam pertahanan Brasil. Bahkan mereka nyaris unggul bila sundulan Kevin Doyle dari jarak dekat tidak digagalk a n oleh Julio Cesar yang secara teatrikal melakukan penyelamatan dengan satu tangan. Selanjutnya, Brasil mulai menunjukkan dominasinya. Pasukan

BEREBUT BOLA: Kevin Doyle (kanan) dari Rep. Irlandia berebut bola dengan Lucio dari Brazil pada laga persahabatan di Emirates Stadium.

Baca Halaman 15

REUTERS/ EDDIE KEOGH

Baca Halaman 15

1 AUSTRALIA

D u n g a mendapat peluang bagus melalui tendangan bebas pada menit ke-27. Namun, tendangan kaki kiri Adriano masih bisa dibuang oleh Given. Brasil kembali mengancam gawang Irlandia setelah mendapat tendangan bebas yang kedua. Kali ini, Michel Bastos yang melakukan eksekusi tersebut. Hanya, ia masih gagal karena tendangannya melambung jauh. Irlandia tampaknya masih mampu mengimbangi permainan Brasil. Sayangnya, mereka kecolongan melalui serangan balik yang cepat menjelang berakhirnya babak pertama. Serangan balik diawali oleh Kaka yang mengirim umpan kepada Robinho. Striker Manchester City yang tengah dipinjamkan ke Santos ini sempat memperlihatkan aksi individunya membawa bola sebelum melepaskan umpan silang pendek. Gelandang Keith Andrews mencoba mengantisipasinya dengan berusaha membuang bola. Namun, bola justru meluncur ke gawang sendiri. Brasil unggul 1-0 dan tak lama kemudian babak pertama berakhir. Tidak ada pergantian yang dilakukan masing-masing pelatih di babak kedua. Irlandia kembali mengendalikan permainan di menit-menit awal. Dominasi Meski demikian, situasi itu tak berlangsung lama. Brasil kembali memperlihatkan dominasinya yang diawali dengan serangan Robinho di menit ke-57. Hanya, umpannya gagal diselesaikan dengan baik oleh Bastos. Brasil berpeluang memperbesar keunggulannya saat Dani Alves berhasil mencuri bola dari St. Ledger di kotak penalti pada menit ke-63. Namun, upayanya masih tetap gagal. Demikian pula tendangan Robinho masih melambung.

vs

INDONESIA 0

LENGKAP PENDERITAAN NOVA Arianto (tengah) mencoba memblok umpan silang Thomas Oar dari Australia. ROBERT CIANFLONE/GETTY IMAGES

BRISBANE Indonesia yang sudah masuk kotak menutup kualifikasi Piala Asia dengan kekalahan. Melawat ke Australia, ‘Merah-Putih’ ditekuk 01 lewat gol tunggal Mark Milligan yang meloloskan Socceroos julukan Australia. Dengan hasil ini Australia berhasil meraih tiket ke putaran final Piala Asia 2011. Saat ini Australia mengumpulkan 11 poin dari enam kali berlaga.

Sedangkan di belakangnya terdapat Kuwait dengan delapan poin, dan Oman dengan tujuh angka. Sedangkan kekalahan Indonesia ‘hanya’ menambah penderitaan Indonesia karena sebelum ini mereka telah masuk kotak. ‘Merah-Putih’ mengumpulkan tiga angka dari enam kali berlaga hasil tiga kali seri, tiga kali kalah dan tanpa sekali pun Baca Halaman 15

LONDON Mungkin Anda mengenal Lucy Lawless dalam serial Xena: Warrior Princess, cewek pemberani pintar memainkan pedang yang selalu selalu ditemani Gabrielle. Tapi kali ini Anda akan terkejut dibuatnya, Lucy Lawless tampil bugil dan menggelar orgy party! Anda jangan terlalu berharap bisa membayangkan yang tidak-tidak, karena ini hanyalah salah satu scenes Baca Halaman 15

Masih Teraniaya PEMAIN Irlandia Keith Andrews mengakui timnya main buruk di babak kedua sehingga dikalahkan oleh Brasil. NamunAndrews juga menambahkan bahwa timnya juga dianiaya dan dirugikan sang pengadil saat kalah 0-2.

“Di babak pertama, menurut saya kami tampil fantastis dan benar-benar merepotkan mereka dan kami tampil lebih baik,� ujar Andrews seperti dikutip dari Irish Times. Baca Halaman 15

KEITH Andrews (kiri) saat berseteru dengan Kaka (kanan). AP PHOTO/ SANG TAN


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.