Waspada, sabtu 29 juni 2013

Page 1

WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan

Pemilu 2014 “Nyoblos” JAKARTA (Waspada): Para pemilih dalam Pemilu 2014 tak lagi mencontreng pilihannya. Mekanisme teknis pemberian hak suara kembali ke cara lama, yaitu mencoblos foto caleg atau foto pasangan calon presiden dan wakil presiden. Cara ini sama dengan Pemilu 2004. “Terkait dengan teknis, ada beberapa perubahan dalam Pemilu 2014. Salah satunya pemberian hak suara tidak lagi dilakukan dengan cara mencentang, tetapi kembali dengan cara mencoblos,” kata anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) Ida Budhiati, Jumat (28/6). (kcm)

www.waspadamedan.com

SABTU, Wage, 29 Juni 2013/20 Sya’ban 1434 H

No: 24268 Tahun Ke-67

Polda Metro Jaya dan Polda Jabar. Kita tunggu hasilnya dan kejadian ini jangan terulang. Kalau mau melakukan pengamanan ya jangan ‘ngirit’ personel seperti itu,” tukasnya. Sementara Kepala Bidang Humas Polda Metro Jawa Kombes Pol Rikwanto di Jakarta, kemarin, menduga pencuri 250 batang dinamit adalah “bajing loncat” karena truk yang mengangkut bahan peledak yang hanya dikawal seorang anggota Brimob itu melewati rute rawan tindak kejahatan sindikat tersebut. Ia menjelaskan truk pengangkut bahan peledak yang hilang ini melalui jalur Subang, mampir ke Marunda, Cilincing, Jakarta Utara, masuk lewat Tol Lingkar Luar Serpong hingga Bogor, Jawa Barat. Rikwanto mengungkapkan jalur itu adalah rawan aksi kejahatan bajing loncat karena rute biasanya untuk truk

Lanjut ke hal A2 kol. 3

Pendiri : H. Mohd. Said (1905 - 1995) Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) ISSN: 0215-3017

Terbit 20 Halaman (A1-12, B1-8)

Lemah, Pengawalan Polisi Terhadap Truk Dinamit JAKARTA (Antara): Kepala Kepolisian Indonesia, Jenderal Polisi Timur Pradopo, mengakui pengamanan dinamit yang hilang dalam perjalanan dari Subang ke Bogor itu kurang. “Kalau saya lihat dari hasil laporan, ya memang kurang,” kata Pradopo, seusai memimpin upacara kenaikan pangkat di Ruang Rapat Utama Mabes Polri Jakarta, Jumat (28/6). Menurut dia, akan ada evaluasi atas minimnya pengawalan kendaraan yang mengangkut bahan peledak itu. Apalagi dari empat kendaraan, pengamanan hanya dilakukan dua petugas. “Ada berapa kendaraan cuma diamankan dua orang, jadi kurang, berarti ada evaluasi,” ujarnya. Ditambahkannya pula, kejadian hilangnya 250 batang dinamit itu adalah kecelakaan. Maka, jika ada kelalaian, siapapun akan diproses. “ Kita sudah buat tim, baik dari markas besar atau polda,

Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947

Harga Eceran: Rp2.500,-

Hasil Survei 2,6 %, PKS Tetap Optimis

Waspada/Rudi Arman

KAPOLRESTA Medan AKBP Nico Afinta Karokaro, SIK, SH, MH (kiri) mendapat penjelaskan dari Kasat Reserse Narkoba Kompol Dony Alexander (dua kiri) dan Kanit Idik II AKP Azuar disaksikan Kabid Humas Poldasu Kombes R. Heru Prakoso saat paparan di lokasi penggerebekan, Jumat (28/6).

JAKARTA (Waspada): Dalam survei Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) PKS hanya mendapat 2,6 persen dukungan masyarakat. Namun, menurut Ketua Fraksi PKS, Hidayat Nur Wahid, survei di suatu lembaga itu tak sepenuhnya mencerminkan keadaan sebenarnya. Sebab, kata dia, di hari yang sama, dua lembaga survei merilis hasilnya. “Satu di Bandung dan Bangka, kalau di dua survei itu (LIPI) PKS disebut tidak lolos PT, tapi di dua daerah itu (Ban-dung dan Bangka) PKS nomor satu,” kata Hidayat di Gedung DPR, Jumat (28/6). Selain itu, Hidayat juga mengatakan hasil survei itu tak mencerminkan keadaan pada pemilu 2014. “Jika lembaga survei mengatakan “jika pemilu dilakukan hari ini”, maka rakyat sudah memberikan jawaban, tapi sekarang belum pemilu 2014,” kata dia.

Meski begitu, Hidayat tetap optimis jika partainya tetap akan dipilih oleh rakyat. Sebab, rakyat sudah tidak lagi melihat ideologi partai dan menggeneralisasi suatu peristiwa. “Rakyat melihat kinerja di kabinet, rakyat tidak mempan dengan generalisasi suatu peristiwa apakah mempengaruhi peristiwa di tempat lain,” ujar dia. Tidak Jaminan Sementara itu peneliti Soegeng Sarjadi Syndicate (SSS), Sukardi Rinakit, memprediksi suara PKS akan turun sampai 5 persen dalam pemilu 2014. Sukardi menilai masalah korupsi mantan Presidennya, Luthfi Hasan Ishaaq, tetap mempengaruhi elektabilitas partai tersebut. “Susah recovery dalam 1 tahun untuk mencapai 7 persen lebih,” kata Sukardi di Gedung Dewan Pers, Jakarta, Kamis (27/6).

Lanjut ke hal A2 kol. 3

Rumah Ibadah Jadi Pabrik Ekstasi Perwal Belum Diteken, Ongkos Angkot Dilarang Naik MEDAN (Waspada) : Pemko Medan melarang sopir dan pemilik angkutan kota (angkot) memberlakukan tarif baru sebelum peraturan wali kota (Perwal) terbit. “Sopir dan pemilik angkot di Medan agar mematuhi aturan dan tidak menaikkan tarif secara sepihak sebelum

keluarnya Perwal tentang kenaikan tarif,” kata PltWali Kota Medan Dzulmi Eldin kepada Waspada, Jumat (28/6). Sebelumnya, Forum Lalu Lintas Kota Medan terdiri dari Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Medan, Satlantas Polresta Medan dan jajaran Organda

Medan telah menyepakati kenaikan tarif menjadi Rp4.500 dan Rp3.000 untuk pelajar/ mahasiswa. Menurut Eldin, saat ini pihaknya sedang menunggu draf untuk diteken. “Sekarang berkas

Lanjut ke hal A2 kol. 1

Memproduksi 1.000 Butir/Minggu

MEDAN (Waspada): Polisi berhasil menggerebek pabrik pembuatan ekstasi di sebuah rumah ibadah di Medan yang bisa memproduksi 1000 butir per minggu. Dalam seminggu jaringan ini bisa memproduksi 1.000 butir, jika keuntungannya Rp100 ribu perbutir, maka dalam 1 minggu bisa menghasilkan keuntungan

sebesar Rp100 juta. Demikian kata Kapolresta Medan Nico Afinta kepada wartawan di lokasi

Lanjut ke hal A2 kol. 3

Polisi Bongkar Perdagangan Wanita Di Bawah Umur KUALASIMPANG ( Waspada): Polres Aceh Tamiang membongkar kasus dugaan tindak pidana perdagangan manusia (human trafficking) dengan korbannya perempuan di bawah umur yang dipekerjakan sebagai wanita malam di Aceh Tamiang. Polisi menciduk tujuh wanita yang diduga sebagai pekerja seks. Dari tujuh orang yang sudah ditangkap terdapat sejumlah Anak Baru Gede

(ABG) yang masih bersekolah diduga terlibat sebagai penjaja seks di Kota Kualasimpang, Kab.Aceh Tamiang dan sekitarnya. Kapolres Aceh Tamiang AKBP Dicky Sondani melalui Kanit Resmob Polres setempat kepada Waspada, Jumat (28/6), menerangkan, pihaknya menangkap tujuh wanita yang diduga sebagai

Lanjut ke hal A2 kol. 6

Pembakar Hutan Dijerat Pasal Berlapis

Waspada/Bothaniman Jaya Telaumbanua

SEEKOR buaya berukuran 4,58 meter ditangkap warga dari Sungai Idanoi, Jumat (28/6).

PEKANBARU, Riau (Antara): Kepolisian Daerah Riau menegaskan, para pelaku pembakar lahan atau hutan akan dikenakan pasal berlapis UU Nomor 41/1999 tentang Kehutanan dan UU Nomor 32/2009 tentang Perlindungan Ling-kungan. “Tidak ada keringanan untuk pelaku pembakar hutan, mereka akan dikenakan pasal berlapis dari dua undang-undang,” kata Direktur Binmas Polda Riau, Komisaris Besar Polisi Sugiyono, di Pekanbaru, Jumat (28/6). Ia menjelaskan, saat ini sudah ada sebanyak 18 tersangka akan dijerat dengan UU Nomor

41/1999, Pasal 50 ayat 3 huruf d, dimana setiap orang dilarang membakar hutan atau menebang pohon secara ilegal. Para pelaku tersebut menurut dia, jika terbukti juga akan dikenakan pasal 78 ayat 3 UU yang sama, dimana bila sengaja membakar hutan diancam pidana penjara 15 tahun dan denda Rp5 miliar. Kemudian juga dikenakan pasal 78 ayat 4 UU Nomor 41/ 1999 dimana karena kelalaiannya membakar hutan diancam pidana penjara 5 tahun dan denda Rp1,5 miliar. (Baca berita terkait di halaman A8)

MEDAN (Waspada): Gubernur Sumatera Utara Gatot Pujo Nugroho sebagai pemegang saham pengendali memimpin Rapat Umum Pemegang Saham PT Bank Sumut Tahun Buku 2012 dan RUPS Luar Biasa, Jumat ( 28/6). RUPS menerima laporan keuangan tahun 2012 dan menetapkan Ester Junita Ginting sebagai Direktur Pemasaran Bank Sumut yang baru. RUPS yang dibuka sejak pukul 09:00 pagi berakhir menjelang Maghrib berhasil mene-

tapkan Esther Ginting sebagai Direktur Pemasaran mulai 28 Juni 2013 hingga 28 Juni 2017. Dengan demikian jajaran direksi yang saat ini menjabat menjadi tiga orang yaitu M Yahya yang menjabat Direktur Umum dan merangkap sebagai Direktur Kepatuhan, Zenilhar sebagai Direktur Bisnis dan Syariah dan Esther sebagai Direktur Pemasaran. Dengan catatan, Zenilhar hanya mengurusi bidang syariah, tidak mengurusi bisinis.

Waspada/ Muhammad Hanafiah

KETUJUH wanita yang diduga bekerja sebagai PSK sedang diberi penjelasan oleh Polres Aceh Tamiang di Mapolres setempat, Jumat (28/6).

Pawang Tangkap Buaya Asrin Naim RUPS Bank Sumut Tetapkan Aktivis Muslim Australia Kenalkan Pemangsa Manusia Jadi Sekda DS Direktur Pemasaran Baru Nabi Muhammad SAW Lewat TV GUNUNGSITOLI (Waspada): Warga Desa Ononamolo I Lot Kec. Gunungsitoli Selatan, Jumat (28/6), menangkap seekor buaya berukuran sekitar 4, 58 meter di Sungai Idanoi. Penangkapan buaya yang meresahkan masyarakat itu dilakukan oleh pawang. Setelah tertangkap, warga membawa buaya itu ke Balai Desa Ononamolo I Lot di jalan nasional Km. 10, Kecamatan Gunungsitoli Selatan. Warga sempat berbondong-bondong melihat hewan yang pernah memangsa korban satu orang.

Menurut warga, upaya penangkapan buaya dilakukan berhari-hari dengan mengundang pawang dari luar desa setempat. Kepala Desa Ononamolo I Lot Septinus Zebua alias Ama Jony kepada wartawan mengatakan buaya itu pernah menerkam orang. Sejak terjadi peristiwa itu masyarakat resah untuk beraktivitas sehingga bersamasama memburu buaya tersebut. Buaya itu kemudian akan dibawa ke Museum Pusaka Nias. (a25)

Al Bayan

Sifat Fathanah Oleh: Tgk. H. Ameer Hamzah

Fathanah adalah kecerdasan/Itulah sifat semua rasul Tuhan. IQ-nya tinggi, tak ada bandingan. Wawasannya luas tak ada batasan. Gurunya malaikat Jibril Alaihissalam. Me-reka mengetahui lebih mendalam Ilmu manusia tak kesampaian. Ilmu Para Rasul tak ada jangkauan (Madah: Abu Muhamad Zakwan Al-Asyi) ALFATHANAH adalah kecerdasan dan ketajaman berpikir. Allah SWT memilih para rasul dari manusiamanusia yang cerdas, sebab kalau Nabi itu bakhil alias bodoh, maka manusia tidak mau mengikutinya. Semua para rasul itu cerdas melebihi rata-rata kecerdasan yang diberikan kepada manusia biasa. Kecerdasan Nabi Adam menyebut nama-nama yang diajarkan Allah kepadanya telah membuat para Malaikat sujud kepada Adam atas perintah Allah. Lain halnya dengan iblis yang tidak memiilki kecerdasan, ia menolak sujud kepada Adam sehingga ia terkutuk. “Sujud” di sini dalam makna mengakui kecerdasan Adam, bukan menyembahnya. Iblis yang bodoh menyombongkan diri. Lanjut ke hal A2 kol. 6

LUBUKPAKAM (Waspada): Bupati Deliserdang Drs H.Amri Tambunan mengambil sumpah jabatan sekaligus melantik Drs H Asrin Naim, MM sebagai Sekretaris Daerah Kabupaten (Sekdakab) Deliserdang, di Aula Cendana kantor Deliserdang Deliserdang di Lubuk Pakam, Jumat (28/6) sore. Palantikan Asrin Naim mantan Asisten IV/Kesejahteraan Sosial Sekda Pemprovsu dengan pangkat/golongan Pembina Utama Madya/IV d,

Lanjut ke hal A2 kol. 1

Janda Miskin Di Asahan Urung Nikmati BLSM SEIKEPAYANG (Waspada): Bantuan Langsung Sementara Masyarakat (BLSM) untuk warga miskin tidak berjalan mulus seperti diharapkan. Seperti di Kabupaten Asahan, Desa Sijawi-jawi, Kec. Seikepayang Barat. Bukan satu atau dua warga miskin yang tidak menerima BLSM, melainkan jumlahnya mencapai puluhan keluarga. Salah satunya, Baktiah alias Kiptiah, 56, (foto)janda tua miskin yang hidup bersandar Waspada/Rahmad F Siregar dari anak dan belas kasihan orang lain. Kendati dibantu anak, namun tidaklah mencukupi kebutuhan sehari-hari. Bagaimana tidak, empat anaknya, tak satu pun tamat SD, sehingga pekerjaannya pun serabutan, dan belum ada yang berkeluarga akibat keterbatasan ekonomi. Tinggal di Dusun III, Desa Sijawi-jawi, di rumah kecil

Lanjut ke hal A2 kol. 7

Lanjut ke hal A2 kol. 3

SYDNEY, Australia (Waspada): Untuk pertama kalinya, para aktivis Muslim meluncurkan iklan komersial di televisi Australia soal Nabi Muhammad. Hal ini demi meningkatkan citra Islam di mata warga Australia kebanyakan. Komunitas warga Muslim di Australia menghabiskan puluhan ribu dolar Australia demi mendanai iklan berdurasi 30 detik ini. Iklan ini akan ditayangkan pada jaringan televisi besar di Australia mulai 9 Juli.

Menurut dailytelegraph. com.au, Jumat (28/6), iklan ini akan tayang pada jam tayang utama di sejumlah saluran seperti Channel 7, Channel 9, Channel 10 dan juga Channel SBS selama beberapa bulan. Iklan ini merupakan gagasan dari organisasi Mypeace yang bermarkas di Bankstown, Sydney. Tujuan mereka untuk menjembatani komunitas Muslim dengan warga Australia lainnya. Pendiri Mypeace Diaa Mohamed menuturkan, proses

negosiasi dengan pihak stasiun televisi sudah mencapai tahap akhir. Menurut Mohamed, iklan ini akan ditayangkan pagi hari, kemudian siang hari dan malam hari saat jam tayang puncak. “Ini merupakan respons terhadap kekeliruan yang ada selama ini — tidak banyak orang (Australia) yang tahu siapa Nabi Muhammad yang sebenarnya dan mengapa kami sangat meninggikannya,” jelas Diaa Mohamed. Lanjut ke hal A2 kol. 6

Ada-ada Saja

HISTORY

Kecanduan Ke Pemakaman SAAT ayahnya meninggal pada tahun 1983, pria ini mulai memiliki hobi aneh yang membuatnya selalu ingin datang ke tempat acara pemakaman. Luis Squarisi asal kota Batatais di Brasil selama lebih puluhan tahun selalu setia menghadiri setiap acara pemakaman yang diadakan di kotanya. Pria paruh baya itu Waspada/M Ishak

SALAH satu pintu yang terdapat di dalam gua Jepang di Gampong Blang Panyang, Kecamatan Muara Dua, Kota Lhokseumawe.

Bunker, Saksi Bisu Jepang Di Aceh LHOKSEUMAWE merupakan kota hasil pemekaran dari Aceh Utara. Dulu, Lhokseumawe merupakan ibu kota Kabupaten Aceh Utara. Kini kota yang dipimpin Wali Kota Suaidi Yahya itu berdiri sendiri dengan berbagai potensi alam dan objek pariwisata yang melimpah, seperti wisata bahari pantai

Ujong Blang dan Gua Jepang. Untuk mencapai bunker Jepang, jaraknya 1,5 kilometer dari jalan keluar Lhokseumawe. Di sana terdapat sebuah SPBU, 15 meter dari sana terdapat sebuah lorong tak beraspal

Lanjut ke hal A2 kol. 2

Lanjut ke hal A2 kol. 2

Serampang - Kantong menunggu Perwal - He...he...he...


WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan

www.waspadamedan.com

SABTU, Pon, 29 Juni 2013/20 Sya’ban 1434 H

z z No: 24267 * Tahun Ke-67

Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947 Pendiri : H. Mohd. Said (1905 - 1995) Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) ISSN: 0215-3017

Terbit 20 Halaman (A1-12, B1-8) z z Harga Eceran: Rp 2.500,-

Polisi Bongkar Kasus Trafficking Di Tamiang Waspada/Edi Saputra

ISTRI pria mengaku Rasul, PL,32, bersama dua putrinya.

Istri Penyebar Aliran Kaffah Minta Polisi Proses Suaminya SEIRAMPAH (Waspada): Istri pria mengaku penyebar Golongan Allah atau Islam Kaffah, RUK,36, warga Simpang Dalim Dusun VI, Desa Sei Rampah, Kec.Sei Rampah, Kab. Serdang, PL, 32, meminta kepolisian segera melimpahkan kasus suaminya ke pengadilan. Hal itu disampaikan PL ketika ditemui Waspada, Jumat (28/6) pagi, di kediamannya. Wanita itu mengatakan ustadz (sebutan PL kepada suaminya-red) ditahan Polsek Tanjung Morawa bersama muridnya, BUR,36, warga Tanjung Morawa sejak 25 Juni kemarin. “Saya juga berharap agar kasusnya ditindak lanjuti hingga ke persidangan, biar terbuka secara umum, jangan terkesan penahannnya ditunda-tunda, jika suaminya dianggap bersalah atau penyebar aliran sesat, ” kata PL sembari menunjukkan surat perpanjangan penahanan dari Polsek Tanjung Morawa dari tanggal 26 Juni hingga 15 Juli yang ditandatangani Kapolsek Tanjungmorawa AKP.Teli Alvin. Lanjut ke hal A2 kol 2

Waspada/ Muhammad Hanafiah

KETUJUH wanita yang diduga bekerja sebagai PSK sedang diberi penjelasan oleh Polres Aceh Tamiang di Mapolres setempat, Jumat (28/6) .

KUALASIMPANG (Waspada): Aparat Polres Aceh Tamiang membongkar kasus dugaan tindak pidana perdagangan manusia (human trafficking) terhadap sejumlah anak wanita di bawah umur yang dijadikan sebagai Pekerja Seks Komersial (PSK) di Aceh Tamiang. Polisi menciduk tujuh wanita yang diduga sebagai PSK dan dari tujuh orang yang sudah ditangkap terdapat sejumlah Anak Baru Gede (ABG) yang masih bersekolah diduga terlibat sebagai penjaja seks di Kota Kualasimpang, Kab.Aceh Tamiang dan sekitarnya. Kapolres Aceh Tamiang AKBP Dicky Sondani melalui Kanit Resmob Polres setempat kepada Waspada, Jumat (28/6), menerangkan, pihaknya menangkap tujuh wanita yang diduga sebagai PSK yang menjajakan diri di seputaran pusat jajanan malam di Kota Kualasimpang,Kamis (27/6) malam sekira pukul 23:00. Adapun ketujuh wanita yang diduga sebagai PSK yaitu SA, 19, warga KP Paya Bedi, DA, 17 , warga Kompleks Rumah Banjir Karang Baru; Sil, 16, warga Kampung Dalam; MND, 16, warga Kampung Tanah Terban; SUS, 15, warga Kampung Bukit Rata, Kec.Kejuruan Muda; EY, 28, warga Kampung Sriwijaya; DK, 35, warga Kampung Perdamaian. Kanit Resmob menjelaskan, dari tangan tersangka diamankan barang bukti uang Rp1.500.000 dan HP. Menurut Kanit Resmob, ketujuh wanita ditangkap setelah anggota polisi menyamar sebagai pelanggan. Ketujuh wanita yang diduga sebagai PSK itu dalam pengakuannya kepada polisi menyatakan memasang tarif untuk sekali pakai Rp200-Rp300 ribu. Modus operandinya mereka menjual diri dengan cara dipesan melalui mucikari dan selanjutnya dijemput mucikari Lanjut ke hal A2 kol 5

Hasil Survei 2,6% PKS Tetap Optimis Perwal Belum Diteken, Ongkos Angkot Dilarang Naik MEDAN (Waspada): Meskipun Forum Lalu Lintas Kota Medan yang terdiri dari Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Medan, Satlantas Polresta Medan dan jajaran Organda Medan telah menyepakati kenaikan tarif angkutan umum di Medan menjadi Rp4.500 dan Rp3.000 untuk pelajar/mahasiswa, namun

para sopir angkutan kota dan pemilik angkutan belum boleh memberlakukannya. “Sopir angkutan kota juga pemilik angkot di Medan agar mematuhi aturan dan tidak menaikkan tarif secara sepihak sebelum keluarnya peraturan Wali Kota (Perwal) tentang kenaikan tarif,” kata Plt Wali Kota Medan Dzulmi Eldin ke-

pada Waspada, Jumat (28/6). Dikatakannya, saat ini pihaknya sedang menunggu drafnya yang dalam waktu dekat ini akan langsung diteken. “Sekarang berkas itu belum masuk, hanya saja kenaikan itu sudah hasil dari persetujuan semua. Artinya, Lanjut ke hal A2 kol 6

JAKARTA (Waspada): Dalam survei Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) PKS hanya mendapat 2,6 persen dukungan masyarakat. Namun, menurut Ketua Fraksi PKS, Hidayat Nur Wahid, survei di suatu lembaga itu tak sepenuhnya mencerminkan keadaan sebenarnya. Sebab, kata dia, di hari yang sama, dua lembaga survei merilis hasilnya. “Satu di Bandung dan Bangka, kalau di dua survei itu (LIPI) PKS disebut tidak lolos PT, tapi di dua daerah itu (Bandung dan Bangka) PKS nomor satu,” kata Hidayat di Gedung DPR, Jumat (28/6). Selain itu, Hidayat juga mengatakan hasil survei itu tak mencerminkan keadaan pada pemilu 2014. “Ji k a l e m b a g a s u r v e i mengatakan “jika pemilu dilakukan hari ini”, maka rakyat sudah memberikan jawaban, tapi sekarang belum pemilu 2014,” kata dia. Meski begitu, Hidayat tetap optimis jika partainya tetap akan dipilih oleh rakyat.

Sebab, rakyat sudah tidak lagi melihat ideologi partai dan m e n g g e n e ra l i s a s i s u a t u peristiwa. “Rakyat melihat kinerja di kabinet, rakyat tidak mempan dengan generalisasi suatu peristiwa apakah mempengaruhi peristiwa di tempat lain,” ujar dia. Tidak Jaminan Sementara itu peneliti Soegeng Sarjadi Syndicate (SSS), Sukardi Rinakit, memprediksi suara PKS akan turun sampai 5 persen dalam pemilu 2014. Sukardi menilai masalah korupsi mantan Presidennya, Luthfi Hasan Ishaaq, tetap mempengaruhi elektabilitas partai tersebut.

Kapolri Akui Lemah Awasi Dinamit JAKARTA (Antara): Kepala Kepolisian Indonesia, Jenderal Polisi Timur Pradopo, mengakui pengamanan dinamit yang hilang dalam perjalanan dari Subang ke Bogor itu kurang. “Kalau saya lihat dari hasil laporan, ya memang kurang,” kata Pradopo, seusai memimpin upacara kenaikan pangkat di Ruang Rapat Utama Mabes Polri Jakarta, Jumat (28/6).

Menurut dia, akan ada evaluasi atas minimnya pengawalan kendaraan yang mengangkut bahan peledak itu. Apalagi dari empat kendaraan, pengamanan hanya dilakukan dua petugas. “Ada berapa kendaraan cuma diamankan dua orang, jadi kurang, berarti ada evaluasi,” ujarnya. Ditambahkannya pula, kejadian hilangnya 250 batang

dinamit itu adalah kecelakaan. Maka, jika ada kelalaian, siapapun akan diproses. “ Kita sudah buat tim, baik dari markas besar atau polda, Polda Metro Jaya dan Polda Jabar. Kita tunggu hasilnya dan kejadian ini jangan terulang. Kalau mau melakukan pengamanan ya jangan ‘ngirit’ personel seperti itu,” tukasnya. Lanjut ke hal A2 kol 1

Lanjut ke hal A2 kol 3

Buaya 4,5 M Ditangkap Di Sungai Idanoi Waspada/Rudi Arman

G U N U N G S I TO L I ( Wa s p a d a ) : Wa r g a De s a Ononamolo I Lot Kec. Gunungsitoli Selatan, Jumat (28/ 6) menangkap seekor buaya berukuran sekitar 4, 58 meter di Sungai Idanoi. Buaya yang meresahkan masyarakat itu ditangkap pawang yang sengaja dipanggil dibantu oleh puluhan warga. Lanjut ke hal A2 kol 1

KAPOLRESTA Medan AKBP Nico Afinta Karokaro, SIK, SH, MH (kiri) mendapat penjelaskan dari Kasat Reserse Narkoba Kompol Dony Alexander (dua kiri) dan Kanit Idik II AKP Azuar disaksikan Kabid Humas Poldasu Kombes R. Heru Prakoso saat paparan di lokasi penggerebekan, Jumat (28/6).

KNPI Jangan Terjebak Politik Praktis

Seminggu, Pabrik Ekstasi Di Kelurahan Aur Produksi 1.000 Butir Pakai Rumah Ibadah Untuk Kelabui Polisi MEDAN (Waspada): Dalam satu minggu pabrik pembuatan ekstasi yang digerebek polisi di Kolong I Jalan Brigjen Katamso memproduksi sekitar 1.000 pil. “Dalam seminggu jaringan ini bisa memproduksi

1.000 butir, jika keuntungannya Rp100 ribu perbutir, maka dalam 1 minggu bisa menghasilkan keuntungan sebesar Rp100 juta,” kata Kapolresta Medan Nico Afinta kepada wartawan di lokasi penggere-

bekan pabrik ekstasi di Kolong I Jln. Brigjen Katamso, Jumat (28/6). Kapolres waktu itu didampingi Kabid Humas Poldasu Lanjut ke hal A2 kol 1

Waspada/Bothaniman Jaya Telaumbanua

SEEKOR buaya berukuran 4,58 meter ditangkap warga dari Sungai Idanoi dan dibawa ke Balai Desa Ononamolo I Lot, Kecamatan Gunungsitoli Selatan, Jumat (28/6).

HISTORY

Al Bayan

KNPI jangan sampai terjebak dalam kegiatan politik praktis, sebab hal itu bertentangan dengan AD/ART organiasasi maupun ketentuan perundangan yang berlaku, sikap KNPI yang independen pastinya akan membawa organisasi ini lebih berwibawa dan menjadi rujukan organisasi,” tegas gubernur. Ia menyampaikan, musda

Sabilla Yasarah

Oleh: Ameer Hamzah Fathanah adalah kecerdasan/Itulah sifat semua rasul Tuhan IQ-nya tinggi, tak ada bandingan/Wawasannya luas tak ada batasan Gurunya malaikat Jibril Alaihissalam/ Mereka mengetahui lebih mendalam Ilmu manusia tak kesampaian/Ilmu Para Rasul tak ada jangkauan. (Madah: Abu Muhamad Zakwan Al-Asyi)

Lanjut ke hal A2 kol 2

BANDA ACEH (Waspada): Gubernur Aceh Zaini Abdullah secara resmi membuka Musyawarah Daerah (Musda XII) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Aceh di Anjong Moun Mata, Jumat (28/6). Dalam musda tersebut ada dua calon ketua KNPI yang akan bertarung Jamaluddin, ST dan Fakhrizal Murphy. “Saya mengingatkan agar

Selamat Tsunami, Ikut Audisi PB Djarum

Sifat Fathanah

ALFATHANAH adalah kecerdasan dan ketajaman berpikir. Allah SWT memilih para rasul dari manusiamanusia yang cerdas, sebab kalau Nabi itu bakhil alias bodoh, maka manusia tidak mau mengikutinya. Semua para rasul itu cerdas melebihi rata-rata kecerdasan yang diberikan kepada manusia biasa. Kecerdasan Nabi Adam menyebut nama-nama yang diajarkan Allah kepadanya telah membuat para Malaikat sujud kepada Adam atas perintah Allah. Lain halnya

Waspada/Gito rolies

GUBERNUR Aceh Zaini Abdullah bersama Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat Komite Nasional Pemuda Indonesia (DPP KNPI) Taufan Eko Nugroho Rotorasiko menepuk gendang, tanda dibukanya Musda XII KNPI Aceh, Jumat (28/6).

Waspada/M Ishak

SALAH satu pintu yang terdapat di dalam gua Jepang di Gampong Blang Panyang, Kecamatan Muara Dua, Kota Lhokseumawe.

Bunker, Saksi Bisu Jepang Di Aceh LHOKSEUMAWE merupakan kota hasil pemekaran dari Aceh Utara. Dulu, Lhokseumawe merupakan ibu kota Kabupaten Aceh Utara. Kini kota yang dipimpin Wali Kota Suaidi Yahya itu berdiri sendiri dengan berbagai potensi alam dan objek pariwisata yang melimpah, seperti wisata bahari pantai

Ujong Blang dan Gua Jepang. Untuk mencapai bunker Jepang, jaraknya 1,5 kilometer dari jalan keluar Lhokseumawe. Di sana terdapat sebuah SPBU, 15 meter dari sana terdapat sebuah lorong tak Lanjut ke hal A2 kol 6

KUDUS ( Waspada): Dalam Audisi Umum Beasiswa Bulutangkis Djarum 2013, ada calon penerima beasiswa asal dari Meulaboh, Provinsi Aceh. Salah satu motivasi mengikuti audisi tersebut dilakukan untuk menghilangkan trauma bencana tsunami pada tahun 2004 silam. Calon penerima beasiswa itu adalah gadis cilik bernama Sabilla Yasarah (foto). Bocah berusia 11 tahun itu adalah salah satu korban tsunami yang selamat. Kini, Sabilla ingin merajut mimpi menjadi pebulutangkis nasional yang bisa mengharumkan nama bangsa. Bersama sang ibunda, Inong, bocah yang biasa disapa Billa itu ingin mewujudkan cita-citanya tersebut melalui audisi PB Djarum tersebut. Di tingkat regional, prestasi Billa terbilang cukup mumpuni. Billa pernah menjadi juara turnamen Batam Terbuka 2012 di kategori usia dini Lanjut ke hal A2 kol 2

KNPI harus berjalan sesuai rencana dan harus menunjukkan bagaimana berdemokrasi sesungguhnya, KNPI merupakan tempat berhimpun berbagai organisasi kepemudaan tentunya bisa dijadikan simbol untuk mempersatukan kalangan pemuda di Aceh. Lanjut ke hal A2 kol 3

Ada-ada Saja

Kecanduan Menghadiri Pemakaman

SAAT ayahnya meninggal pada tahun 1983, pria ini mulai memiliki hobi aneh yang membuatnya selalu ingin datang ke tempat acara pemakaman.

Lanjut ke hal A2 kol 5

Serampang - Mana ganas buaya sungai atau buaya darat ? - He.... he....he....


Berita Utama

A2 Kapolri Akui ....

Sementara Kepala Bidang Humas Polda Metro Jawa Kombes Pol Rikwanto di Jakarta, kemarin, menduga pencuri 250 batang dinamit adalah “bajing loncat” karena truk yang mengangkut bahan peledak yang hanya dikawal seorang anggota Brimob itu melewati rute rawan tindak kejahatan sindikat tersebut. Ia menjelaskan truk pengangkut bahan peledak yang hilang ini melalui jalur Subang,

Buaya 4,5 M....

Buaya itu kemudian diikat dan dibawa menuju Balai Desa Ononamolo I Lot yang berada di jalan nasional Km. 10, Kecamatan Gunungsitoli Selatan. Warga yang mendapat kabar tertangkapnya buaya yang selama ini meresahkan, berbondong-bondong mendatangi balai desa untuk melihat dari dekat binatang pemangsa tersebut yang sudah mengambil korban satu orang. Menurut pengakuan warga, upaya penangkapan buaya tersebut sudah dilakukan selama beberapa hari dengan mengundang pawang dari luar desa setempat. Hal ini dilakukan karena sudah beberapa bulan terakhir buaya tersebut sangat meresahkan apalagi sudah menelan korban

Seminggu ....

Kombes R. Heru Prakoso, Kasat Reserse Narkoba Polresta Medan Kompol Dony Alexander dan Kanit Idik II AKP Azuar. Dijelaskannya, setiap butir ekstasi pembuatannya bermodal Rp50 ribu dan dijual dengan harga Rp150 ribu per butir. Berdasarkan pengakuan tersangka jelas Nico, jaringan ini telah beroperasi selama 4 bulan maka keuntungan yang diperoleh selama ini Rp1,6 miliar. “Sudah beroperasi 4 bulan, jadi omsetnya sekitar Rp1,6 milar dan diedarkan di Medan,” jelasnya. Belajar Dua Hari Tersangka Vandame Sin alias Asin, 41, pemilik pabrik ekstasi ini mengaku belajar membuat pil ekstasi sejak Februari 2013. Menurut Nico, tersangka Asin belajar membuat pil ekstasi dari temannya A (buron) warga Jakarta. Selain itu Asin juga membeli alat pencetak pil ekstasi dari A seharga Rp2 juta pada 24 Januari 2013. “Berdasarkan keterangan tersangka, dia membeli alat pencetak pil ekstasi seharga Rp2 juta dari temannya A orang Jakarta,” jelas Nico. Sedangkan untuk bahanbahan pembuatan pil ekstasi itu sendiri, dibutuhkann 1 botol tepung Klatin, 1 botol tepung M-1000, 2 botol KTM cair, pewarna makanan, narkoba jenis sabu-sabu. “Selanjutnya seluruh cairan ini dicampur dan diletakkan dalam piring lalu dimasukkan ke dalam Rice Cooker selama 15 sampai 30 menit,” jelas Nico. Setelah itu, lanjutnya, cairan yang telah dicampur dan dipanaskan dalam Rice Cooker itu dicetak dengan alat pencetak dan dimasukkan dalam Hicrowave selama 5

Jawaban Problem Catur, TTS Dan Sudoku Dari Halaman Sport. Jawaban Problem Catur: 1. ..., Bxe4+. 2. Rh3, Mh6+. 3. Mh4, BxBh1+. 4. Rg3, Me3+mat. (Atau 3. Gh4, BxBh1+. 4. Mh2, MxG+mat. Atau 2. ...., BxBh1+. 3. Mh2, Mh6+. 4. Rg3, Me3+mat). Jawaban TTS: TTS Topik

Musik & Filem

mampir ke Marunda, Cilincing, Jakarta Utara, masuk lewat Tol Lingkar Luar Serpong hingga Bogor, Jawa Barat. Rikwanto mengungkapkan jalur itu adalah rawan aksi kejahatan bajing loncat karena rute biasanya untuk truk pengangkut kebutuhan bahan pokok. Rikwanto menduga pelaku bajing loncat mencuri truk berisi bahan peledak karena mengira kendaraan tersebut mengangkut kebutuhan bahan pokok menjelang bulan puasa.

2 0 7 9 5 6 4 3 1 8

1 4 5 6 7 3 2 8 9 0

3 9 0 8 4 1 5 6 7 2

5 7 2 4 9 8 0 1 6 3

6 8 1 3 0 2 7 9 5 4

0 1 8 5 6 7 3 2 4 9

7 2 9 0 3 4 1 5 8 6

9 6 4 2 1 0 8 7 3 5

4 5 3 1 8 9 6 0 2 7

8 3 6 7 2 5 9 4 0 1

Namum, takdir berkata lain, sebelum niatan terwujud, ayah ridho, yakni Alimsyah mengembuskan nafas terakhir di usia 37 tahun mening-

KUTACANE (Waspada): Ridho, 14, yang saat ini tinggal digubuk pakciknya Amir, di Desa Kuta pasir, Kec. Lawe Bulan, Aceh Tenggara (Agara), Jumat (28/6), menyampaikan rasa terimakasih pada Pimpinan Umum Waspada dr Hj Rayati Syafrin, MM dan Dompet Dhuafa Waspada atas pemberian tali asih sebagai wujud kepedulian terhadap umat. Pemberian tali asih bermula atas proposal yang diajukan atas nama orang tua Ridho, almarhum Alimsyah, yang meninggal dunia dua pekan lalu, di Desa Telaga mekar. Semula Dompet Peduli Ummat Waspada (PUW ) mengutus wartawan daerah memastikan kebenaran kondisi almarhum yang saat itu

telah setahun menderita lever, dan Dompet Dhuafa Waspada tergerak untuk memfasilitasi berobat sesuai harapan almarhum itu.

Hasil Survei ....

Sementara itu, Direktur Indonesia Research Centre (IRC) Agus Sudibjo mengatakan, PKS merupakan salah satu partai yang memiliki kader-kader yang solid. Namun demikian, hal itu kemudian dihadapkan dengan kasus korupsi yang menyeret pimpinan terasnya. “PKS sekarang sedang diuji apakah mereka bisa mempertahankan elektabilitas. Saya lihat target PKS itu bukan mempertahankan, tapi menambah pemilih potensial,” jelasnya. Dalam penelitian IRC terbaru, PKS menempati urutan kedelapan dengan angka elektabilitas 2,8 persen. Posisi PKS tersebut berada di bawah Partai Hanura dengan elektabilitas mencapai 4,0 dan Partai Nasdem 4,5 persen. Satu partai yang memiliki

elektabilitas sama dengan PKS adalah PAN dan PKB. PKS hanya unggul atas partaipartai seperti PPP 2,4 persen, PBB 0,4 persen, PKPI 0,3 persen. Sementara, posisi teratas diraih oleh PDI Perjuangan dengan 14,7 persen. Kemudian diikuti oleh Partai Golkar 12,2 persen, Partai Gerindra 11,1 persen, Partai Demokrat 7,5 persen. Untuk diketahui, survei IRC diadakan pada bulan Mei 2013 melalui wawancara tatap muka dengan kuesioner. Metode penarikan sample yang digunakan adalah multistage random sampling. Sementara itu, jumlah responden dalam penelitian ini sebanyak 1.800 orang dengan margin of error 2,3 persen pada tingkat kepercayaan 95 persen. (vn/m09)

“Saya berharap KNPI bisa memberi andil besar dalam upaya mewujudkan pembangunan dan cita-cita pembangunan di tingkat daerah dan nasional, terpenting memberikan kontribusi dan manfaat yang besar bagi peningkatan dan kesertaan KNPI dalam proses pembangunan,” pinta Zaini. Ketua Panitia Pelaksana Musda XII DPD I KNPI Aceh, Edwar M Nur mengatakan, musda rencananya akan berlansung selama dua hari, mulai dari Jumat, 29 Juni hingga 30 Juni 2013. K a n d i d a t Ja m a l u d i n mempunyai visi agar KNPI

menjedi lokomotif pemuda dalam pembangunan yang berwawasan keislaman dan kebangsaan dalam identitas ke Acehan. Sedangkan Fakhrizal mempunyai visi membangun kemandirian pemuda berbasis wirausahaan. Peta Kandidat Tim ses Fakhrizal Murphy, Amri M Ali menyatakan tetap optimis akan memenangkan pertarungan dalam Musda KNPI XII. Dukungan untuk Fakhrizal kata tim sesnya terus mengalir baik dari OKP maupun dari DPD II KNPI kab/kota di Aceh. Hal itu tercermin dalam sebuah deklarasi pencalonan Fakhrizal Murphy, di sebuah

Istri Penyebar ....

dengan orng-orang yang jelasjelas berbuat maksiat nyatanyata dibiarkan merajalela, sepertinya mereka terlalu sempit dalam berfikir,” katanya. PL juga mengatakan coba Alquran itu difahami benarbenar dan difikirkan agar mengetahui kebenaran itu, sehingga bisa diketahui siapa yang benar dan siapa yang salah karena Al Quran diturunkan Allah sudah sempurna, sedangkan kitab atau hadis adalah karangan manusia yang tentunya memiliki khilaf, salah dan lupa. PL menilai pemberitaan tentang suaminya dinilai keliru. ”Seperti, ustadz tidak pernah mengganti ucapan Muhammad pada syahadat

dengan nama ustadz , kepada para muridnya saat bersyahadat,” sebut PL mengakhiri. Pemberitaan Waspada sebelumnya ajaran RUK telah difatwa sesat dan menyesatkan oleh MUI Kab. Sergai dan meminta RUK serta pengikutnya untuk bertaubat kembali jalan yang benar, selain itu perhimpunan ormas Islam Sergai diwakili PD Muhammadiyah Sergai dan PD Al Washliyah Sergai telah melapaporkan RUK ke Polres Sergai dengan tuduhan penistaan agama Islam., sedangkan pihak Polres Sergai tengah menindak lanjuti laporan tersebut pada tahap memintai keterangan para saksi-saksi termasuk saksi ahli. (c03)

hotel di Banda Aceh dihadiri sebagian ketua OKP dan KNPI kab/kota. Bahkan mereka berkomitmen akan memenangkan Fakhrizal Murphy. “Kita tidak muluk-muluk yang kita sampaikan adalah fakta dan data, Insya Allah dukungan di atas 50 persen untuk Fakhrizal,” terangnya Hal senada diutarakan kubu Jamaluddin, ST yang menjadi pesaing tangguh Fakhrizal. Dukungan untuk pemenangan Jamaluddin, menurut Timses Jamal semakin bertambah, dan mereka yakin akan memenangkan Jamaluddin, ST sebagai Ketua KNPI Aceh periode 2013-2016. “Semangat untuk perubahan untuk KNPI semakin kuat dan figur Jamaluddin dinilai mampu membawa perubahan dan warna baru di tubuh K N P I ,” u j a r S y a m s u l B Ibrahim. Hingga Jumat petang, kubu Jamaluddin mengklaim telah mendapat dukungan baru baik dari OKP maupun KNPI kab/kota. “Alhamdulillah dukungan dari KNPI kab/kota terus mengalir dan tiga KNPI kab/kota lagi sudah siap memenangkan Jamal,” sebut Syamsul. Secara matematis, lanjut dia, dukungan yang akan diraih Jamal, bila terjadi reduksi sekitar 15 persen, masih tetap unggul 50%+1. (cb01 /b01)

Selamat Tsunami ....

kata Inong. “Salah satu motivasi saya mendaftarkan Billa di audisi ini untuk menghilangkan rasa trauma. Ia masih suka ketakutan saat ada angin kencang dan hujan deras yang disertai petir. Selain sekolah, saya ingin Billa memiliki kesibukan lain,” sambung ibu Billa. Dilanjutkan Inong, dirinya tidak pernah memaksa anaknya terjun ke dunia bulutangkis. Bocah kelahiran 8 Juli 2002 itu diakui memang memiliki impian menjadi pebulutangkis layaknya Susi Susanti. “Saya ingin mengharumkan nama Aceh di level nasional dan internasional. Alasan memilih bulutangkis karena

olahraganya unik. Semua tubuh bergerak, tidak seperti olahraga lain macam renang. Kebetulan ayah saya juga pelatih bulutangkis di Meulaboh,” kata Billa yang mengidolai pebulutangkis Thailand, Ratchanok Intanorn. Pada audisi tahun ini, PB Djarum mengusung tema “Win The Big Fight” dengan maksud menanamkan rasa percaya diri sejak dini agar mampu memenangi pertandingan dan meraih prestasi maksimal. Hari pertama audisi juga dihadiri beberapa atlet dan mantan atlet jebolan PB Djarum, di antaranya Vita Marissa, Hariyanto Arbi, dan Sigit Budiarto. (m33/rel)

yang besar itu. Mereka berkata “Mana mungkin patung yang menghancurkan, ia kan tidak bernyawa? Ibrahim menjawab; Kalau dia tidak kuasa, tidak bisa bicara dan tidak bernyawa, mengapa juga disembah? Kaum kafir tidak berkutuk lagi. Kecerdasan Yusuf menafsirkan mimpi, kecerdasannya dalam mengelola ekonomi belum ada tandingan di dunia. Nabi Musa dan Harun juga sangat cerdas ketika mengalahkan argunetasi Firaun. Kecerdasan Nabi Daud mengalahkan Raja Jalut, dan kecerdasan Sulaiman mampu berkomunikasi dengan binatang, kecerdasan Nabi Yahya mengikuti ayahnya mengamalkan kitab suci. Kecerdasan Nabi Isa berdebat dengan Rabbi (pendeta) Yahudi dan mengalahkan mereka. Juga para rasul yang lain, semuanya cerdas.

Kecerdasan Muhammad SAW dalam berbagai hal. Menyampaikan berita-berita jauh ke depan, misalnya Islam akan menang dari agama lain, negeri Rum akan menang setelah kalah dari Persia, Abu Jahal akan mati di tangan Ibnu Mas’ud yang lemah, Umar dan Usman akan syahid dibunuh oleh kaum tak beriman. Begitu juga Ali, Hasan dan Husein. Muhammad sangat cerdas, hadis-hadis yang diucapkan terbukti kebenarannya. Misalnya hadis tentang akan ditemukan minyak di Talikan (Iran) dan Nejed (Arab Saudi). Penemunya adalah orang-orang kafir. Ternyata yang menemukan minyak adalah Amerika yang bukan Islam. Bukan hanya itu, Muhammad menyebutkan tentang proses kejadian manusia secara tepat, sejak mani, alaq, mudghah, idhama, dan seterusnya.

manusia. Kepala Desa Ononamolo I Lot, Septinus Zebua alias Ama Jony ketika ditemui wartawan di lokasi mengatakan, buaya yang ditangkap tersebut memiliki panjang sekitar 4,58 Meter. Septinus Zebua mengakui sejak peristiwa jatuhnya korban akibat diterkam buaya tersebut, masyarakat resah dan tidak bebas beraktifitas untuk mengambil pasir di Sungai Idanoi yang merupakan sumber mata pencaharian warga. Septinus mengungkapkan setelah berkoordinasi dengan pihak kepolisian, buaya yang berhasil ditangkap tersebut akan diserahkan ke Museum Pusaka Nias untuk dipelihara. (a25) menit dan kemudian didinginkan selama 30 menit. Pengakuan tersangka belajar membuat pil ekstasi tersebut hanya selama 2 hari. “Dua hari saja tersangka belajar membuat pil ekstasi ini,” tandasnya. Kelabui Polisi Menurut Kapolresta, tersangka sengaja menjadikan rumah ibadah sebagai tempat membuat pil ekstasi untuk mengelabui polisi. “Itu sebagai trik tersangka untuk mengelabui petugas,” katanya. Bahkan tersangka juga memasang kamera CCTV di atas pintu masuk rumahnya. Saat diamankan dari tangan tersangka disita barang bukti 51 butir ekstasi warna hijau, 21 butir ekstasi warna merah jambu, 42 butir ekstasi warna orange, dan 50 butir ekstasi warna ungu. Serta bahanbahan pembuatan ekstasi. Untuk pengembangan kasus ini, Sat Reserse Narkoba Polresta Medan masih memburu tersangka A warga Jakarta yang mengajari tersangka Asin untuk membuat pil ekstasi ini. (m39) Ibu lima anak itu menambahkan dirinya sudah memahami situasi seperti ini bakal terjadi termasuk anak-anaknya, karena ajaran Islam yang disampaikan suaminya akan dianggap berlainan dengan Islam yang selama ini. Padahal kemungkinan mereka belum memahami isi kitab Alquran dengan sebenar-benarnya. “Saya juga menyayangkan masyarakat begitu dengan mudah percaya dengan isu yang berkembang tanpa mau membuktikan secara nyata, seperti suami saya yang benar-benar menjalankan perintah Allah, mendirikan shalat dan beriman kepada Allah ditangkap. Bagaimana pula “Billa memang cita-citanya mau jadi atlet bulutangkis. Ia sudah terdaftar di salah satu klub di Meulaboh, PB Teuku Umar. Anak saya sudah ikut klub sejak kelas 3 SD,” ujar Inong, Jumat (28/6). Ada cerita yang cukup mengharukan di balik tragedi tsunami yang menimpa Aceh. Billa dan keluarganya menjadi salah satu korban bencana dahsyat tersebut. Namun, Billa dan ibunya lolos dari maut. “Billa masih berusia 2 tahun lima bulan saat tsunami dan sempat terseret air bah. Alhamdulillah, Allah masih memberi keselamatan. Billa pun ditemukan sore hari setelah sempat hilang sejak pagi,”

Al Bayan ....

Jawaban Sudoku:

Dompet Dhuafa Waspada Beri Tali Asih Kepada Ridho

dengan iblis yang tidak memiliki kecerdasan, ia menolak sujud kepada Adam sehingga ia terkutuk. “Sujud” di sini dalam makna mengakui kecerdasan Adam, bukan menyembahnya. Iblis yang bodoh menyombongkan diri. Nabi Idris manusia pertama yang mampu membuat bangunan dan pakaian, Nabi Nuh membuat kapal, Ibrahim sangat cerdas ketika dia mencari Allah dan menafikan benda-benda langit, matahari, bulan dan bintang yang pernah diduga Tuhan. Ternyata tuhan bukan itu. Beliau juga sangat cerdas menghancurkan patung. Ibrahim meninggalkan patung besar dan kampak di tempat itu. Ketika kaumnya menuduh Ibrahim, beliau menyebutkan, bahwa yang menghancurkan patung-patung itu si patung

“Susah recovery dalam 1 tahun untuk mencapai 7 persen lebih,” kata Sukardi di Gedung Dewan Pers, Jakarta, Kamis (27/6). Sukardi mengakui kandidat-kandidat yang diusung PKS mampu keluar sebagai pemenang di sejumlah pilkada. Meskipun demikian, ia menegaskan kondisi itu tidak berkorelasi dengan nasib partai dalam pemilu yang berskala nasional baik legislasi maupun presiden. “Meskipun banyak kepala daerah dari PKS tidak jaminan suara PKS di 2014 bakal naik. Itu karena politik kita itu politik figur, individu. Jadi, kepala daerah itu individu, dipilih karena baik tapi disuruh pilih partai belum tentu mau. Mereka punya pilihan sendiri,” ujarnya.

KNPI Jangan ....

Waspada/ist

DOMPET Dhuafa Harian Waspada melalui wartawan daerah Mahadi Pinem, Jumat (28/6), memberi bantuan tali asih kepada Ridho,14, anak yatim yang saat ini tinggal bersama pakcik dan bibinya, di Desa Kuta Pasir, Kec. Lawe Bulan, Agara.

Polisi Bongkar ....

yang bersangkutan. Kemudian mereka kebanyakan bertemu di tempat-tempat karaoke dan dibawa ke hotel diantar mucikari. Sedangkan mucikari mendapat fee. Kanit Resmob menyatakan, pelaku trafficking ini dikenakan Undang-Undang No.23 tahun 2002 Tentang Perlindungan Anak dengan ancaman hukuman lima tahun penjara dan UU No.21 tahun 2007 tentang Perdagangan Orang ( Trafficking) dengan ancaman hukuman tujuh tahun penjara. (b23)

Ada-ada Saja ....

Luis Squarisi asal kota Batatais di Brasil selama lebih puluhan tahun selalu setia mengadiri setiap acara pemakaman yang diadakan di kotanya. Pria paruh baya itu terpaksa berhenti dari pekerjaannya untuk bisa selalu hadir dalam setiap pemakaman. “Setiap pagi saya selalu mendengarkan radio untuk mencari tahu apakah ada orang yang meninggal. Kalau tidak ada, saya akan menelepon rumah sakit untuk mengetahui apakah ada pasien yang akan dimakamkan,“ ujar Squarisi yang dilansir dari The Mirror, Jumat (29/6). Seorang penjaga rumah duka bernama Sao Vicente mengatakan, dirinya tidak setuju jika Luis harus menjalani terapi untuk menyembuhkan kebiasaan anehnya itu. “Karena semua orang ingin dirinya hadir di setiap pemakaman,” kata Vicente. “Jika ia tidak ada, banyak orang yang akan kecewa karena merasa kehilangan. Ia sudah sangat terkenal.” tambahnya. (mr/rzl)

galkan seorang istri yang mualaf, warga Pematangsiantar dengan tiga anak, yakni Ridho dan dua adiknya. Saat Waspada menyambangi Ridho yang telah tinggal bersama bibi dan pamanya, disebutkan ibu Ridho bersama dua adiknya telah kembali sementara ke Pematangsiantar. Ibu Ridho harus bekerja pasalnya, ada utang yang harus dibayar semasa almarhum suaminya berobat. Amir, pakcik Ridho, menyampaikan kondisi mereka juga cukup memprihatinkan. Namun pesan almarhum orangtua Ridho agar Ridho tetap tinggal di Agara bersama mereka. Amanah ini akan dipikul semampunya untuk melanjutkan sekolah Ridho yang saat ini kelas 2 SMP itu. Sementara Ridho menyampaikan rasa syukur dan terima kasih atas pemberian tali asih dari Dompet Dhuafa Waspada begitu juga kepada Pimpinan Umum Harian Waspada dr Hj Rayati Syafrin. (b25)

WASPADA Sabtu 29 Juni 2013

2,5 Ton Kayu Ilegal Ditangkap LHOKSUKON (Waspada): Polisi menangkap truk milik Dinas Perhubungan Budaya dan Pariwisata Aceh Utara diduga mengangkut 2,5 ton kayu ilegal di jalan line pipa kawasan Beurandang, Kecamatan Cot Girek, Aceh Utara, dua pekan lalu. Sedangkan sopir truk colt diesel yang disewakan kepada sebuah Koperasi itu ditahan di Mapolres Aceh Utara. Informasi dihimpun, Jumat (28/6), mobil itu disewakan ke Koperasi Mitra Barona, Desa Matang Payang, Kec.Baktiya Barat. Kemudian disalahgunakan oleh penyewanya. Kabid Perhubungan Darat, Dishubudpar, Moh Nasir mengatakan truk ini telah disewakan ke Koperasi itu tiga tahun lalu. “Saya dipanggil sebagai saksi oleh polisi. Saya jelaskan mobil itu kita sewakan ke koperasi itu sejak 2010, biaya sewa 1,5 juta rupiah per bulan dan uang itu disetor ke kas daerah,” jelasnya. Sedangkan Ketua Koperasi Mitra Barona Fadli membenarkan sopirnya telah ditangkap polisi. Bersamaan ini, dia telah dipanggil sebagai saksi untuk dimintai keterangan. Katanya, dia menyuruh kepada soprinya mengangkut hasil pertanian untuk koperasi. Kemudian disalahgunakan dengan mengangkut barang ilegal, maka itu tanggungjawab sopir. “Saya kan baru bertugas di sini. Nanti, saya cek lagi ke Reskrim,” ujar Kapolres Aceh Utara AKBP Gatot Sujono. Atas jawaban ini, Kapolres belum mengetahui detail tentang kejadian tersebut. (cmk)

Perwal Belum ....

sarkan sesuai keputusan dan sudah dirumuskan sehingga diharapkan dapat diterima oleh masyarakat. “Insya allah diterima masyarakat, karena itu sudah sesuai dengan keputusan dan menurut perumusan di antara sopir, pengusaha, Polresta juga dinas dan tim yang merumuskan sudah sepakat,” kata Eldin. Disinggung soal upaya yang dilakukan Pemko Medan untuk membantu masyarakat pada kondisi sulit ini, Pemko Medan akan menggelar pasar murah di 151 titik yang dimulai 1 Juli mendatang. Untuk pasar murah ini Pemko mengalokasikan anggaran subsidi Rp4 miliar. “Secara global untuk bisa membantu masyarakat dalam kondisi ini Pemko akan menggelar pasar murah, itulah satu upaya yang akan kita buat,” jelas Eldin. Kabag Hukum Pemko Medan Soritua mengakui kemarin memang sudah ada kesepakatan untuk menaikkan tarif angkot di Medan. Namun, secara resmi Dinas Perhubungan Kota Medan belum ada menyampaikan nota dinas hasil dari rapat tersebut untuk dijadikan Perwal ke-

naikan tarif angkot di Medan. “Memang keputusan untuk menaikkan tarif itu sudah ada. Kami juga ikut dalam rapat itu, tapi kami belum bisa mengajukan Perwalnya ke pak Eldin karena nota dinasnya hasil dari rapat itu belum disampaikan Dishub,” kata Soritua. Dikatakan Soritua, meskipun sudah ada kesimpulan rapat terkait kenaikan tarif tersebut, tetap saja Dishub harus memberikan secara resmi pengajuannya kepada bagian hukum Pemko Medan. “Walau sudah ada kesimpulannya tapi kami tidak bisa membuat perwalnya kalau tidak ada pengajuan dari Dishub. Mungkin seninlah (1/7) pengajuan itu sudah diberikan Dishub,” kata Soritua. Ke p a l a D i n a s Pe r h u bungan Kota Medan Renward Parapat ketika dikonfirmasi soal draf tersebut mengatakan pihaknya sudah menandatangani draf tersebut dan akan diserahkan kepada bagian hukum, Senin (1/7). “Drafnya kita serahkan pada Senin (1/7) nanti kepada bagian hukum. Tadi (kemarin-red) saya sudah tandatangani,” kata Renward. (m50)

History ....

Pada Mei 1942, sekitar 300 warga di Gampong Blang Panyang dan sekitarnya, yang kini masuk Kecamatan Muara Satu, Kota Lhokseumawe, bekerja keras menggali gua di perbukitan desa tersebut. Ini merupakan salah satu program kerja paksa yang digelar tentara Jepang saat menjajah Aceh. Dari berbegai sumber yang dihimpun, kala itu para buruh atau pekerja paksa tanpa bayaran (romusha— red) bekerja siang malam hingga tujuh bulan lamanya. Tepat pada Desember 1942, program kerja paksa itu memberikan hasil 17 gua, plus 8 benteng pertahanan yang dibangun di depan gua. Kala itu, pada bagian dalam setiap gua disekat sehingga berbentuk beberapa kamar. Di gua-gua inilah tentara Jepang tinggal sekaligus sebagai benteng pertahanan untuk menahan serangan pejuang Aceh kala itu. Kini, lokasi tersebut menjadi salah satu objek wisata di Kota Lhokseumawe, Aceh Utara dan sekitarnya. Meski belum pernah dipugar secara menyeluruh—kecuali pintu gerbang—lokasi itu ramai dikunjungi, bahkan tak sedikit yang menginap di sana, khusus anak-anak muda. Pasalnya, selain melihat gua-gua peninggalan penjajahan Jepang secara langsung, warga juga bisa menikmati pemandangan luas saat berada di atas perbukitan tersebut, apalagi pada sore hari dapat melihat langsung panorama alam hingga pantai laut Selat Malaka. Ketika konflik mengamuk

di Aceh antara 1989-2005, lokasi wisata ini sepi dari pengunjung. Kondisi terakhir, dari 17 gua yang ada hanya 12 yang bisa dijejaki dan masyarakat bisa masuk. Selebihnya penuh dengan longsornya tanah dan ditutupi semaksemak, terutama pada pintu masuk. Ketika perdamaian antara Pemerintah Republik Indone-sia–Gerakan Aceh Merdeka (GAM) menandatangani sebuah kesepahaman bersama di Helsinki, Finlandia, 15 Agustus 2005, objek wisata di Aceh kembali ramai dikunjungi sehingga warga Lhokseumawe juga mengharapkan agar bunker (gua) Jepang itu dipugar kembali. “Kita minta Pemko Lhokseumawe segara merehab dan memugar kembali objek wisata ini,” kata Murijal, pengunjujg asal Bireun, Minggu (2/6) lalu. Selain menjadi objek wisata, kata dia, bunker Jepang itu juga sebagai bukti sejarah bahwa tentara Jepang pernah menguasai Aceh. Sehingga masyarakat Aceh mengetahui sejarah Jepang di Aceh, apalagi nantinya di sana dipasang berbagai foto dan dokumentasi Jepang saat menjajah Aceh dan bertahan di Kota Lhokseumawe. “Aceh paling lama dijajah negara luar, seperti Jepang, Belanda dan Portugis. Jadi sudah selayaknya Dinas Kebudayaan dan Pariwisata di Aceh memugar berbagai lokasi bersejarah sehingga menjadi objek wisata,” kata M Jakfar Ahmad, tokoh masyarakat Lhokseumawe – Aceh Utara. * M Ishak

sopir angkot belum boleh menaikkan tarif sebelum keluar Perwal, karena aturannya seperti itu,” kata Eldin. Ketika disinggung kenaikan tarif Rp700 dari tarif sebelumnya Rp3.800 itu sudah termasuk memberatkan masyarakat, Eldin mengatakan Pemko Medan juga sebenarnya sulit untuk mengambil pilihan. Dengan kenaikan BBM tentunya tidak hanya menaikkan tarif angkot saja yang terjadi, tapi dampaknya juga terhadap kenaikan harga kebutuhan pokok dan lainnya. “Memang kita prihatin dengan kondisi seperti ini, tapi kalau saya pikir kenaikannya itu juga tidak terlalu tinggi diambil angkanya sesuai dengan kenaikan BBM. Dilema memang di satu sisi kalau tidak kita naikkan angkot juga tidak bisa beroperasi lagi kalau sudah begitu masyarakat juga yang sulit. Satu sisi memang memberatkan masyarakat, jadi kenaikan ini memang pilihan yang berat,” terang Eldin. Eldin mengatakan, kenaikan tarif angkot yang sudah diputuskan ini sudah berdaberaspal di sebelah kiri. Jalanan yang menanjak dan kondisi jalan yang rusak sangat sulit ditempuh dengan kendaraan apapun. Satu-satunya cara menuju ke sana adalah memarkirkan kendaraan di bawah bukit. Setelah menempuh perjalanan kaki selama 15 menit, di sana terdapat pos polisi, kabarnya pos tersebut sengaja dibuat untuk menjaga salah satu tower pemancar radio. Namun tak sedikit pengunjung yang melapor di pos itu untuk mendapatkan izin ke bunker Jepang yang hanya berjarak 100 meter ke arah selatan pos. Amatan Waspada, bunker ini memiliki panjang sekitar 15 meter dan terdapat beberapa lorong, di mana menurut cerita, salah satu lorong ujung tembus ke tengah laut, namun sulit dibuktikan, sebab belum ada yang menelusuri hingga ke ujung. Tidak ada tulisan atau catatan apapun yang dapat memberikan penjelasan tentang gua-gua tersebut. Pengunjung memperkirakan gua yang terbuka disinyalir adanya ular, sebab pertengahan 2012 lalu pengunjung dari Banda Sakti (Lhokseumawe) mendapatkan kulit ular di pintu salah satu gua sehingga berat dugaan gua tersebut di dalamnya terdapat ular, apalagi pintu gua bagian selatan dan utara penuh semaksemak. Tak hanya satu, tak jauh dari sana juga terdapat beberapa gua, jaraknya saling berjauhan satu dengan yang lain.


A2

Berita Utama

2,5 Ton Kayu Ilegal Ditangkap LHOKSUKON (Waspada): Polisi menangkap truk milik Dinas Perhubungan Budaya dan Pariwisata Aceh Utara diduga mengangkut 2,5 ton kayu ilegal di kawasan Beurandang, Kecamatan Cot Girek, Aceh Utara, dua pekan lalu. Sedangkan sopir truk colt diesel yang disewakan kepada sebuah Koperasi itu ditahan di Mapolres Aceh Utara. Informasi dihimpun, Jumat (28/6), mobil itu disewakan ke Koperasi Mitra Barona, Desa Matang Payang, Kec.Baktiya Barat. Kemudian disalahgunakan oleh penyewanya. Kabid Perhubungan Darat, Dishubudpar, Moh Nasir mengatakan truk ini telah disewakan ke Koperasi itu tiga tahun lalu. “Saya dipanggil sebagai saksi oleh polisi. Saya jelaskan mobil itu kita sewakan ke koperasi itu sejak 2010, biaya sewa 1,5 juta rupiah per bulan dan uang itu disetor ke kas daerah,” jelasnya. Sedangkan Ketua Koperasi Mitra Barona Fadli membenarkan sopirnya telah ditangkap polisi. Bersamaan ini, dia telah dipanggil sebagai saksi untuk dimintai keterangan. Katanya, dia menyuruh kepada soprinya mengangkut hasil pertanian untuk koperasi. Kemudian disalahgunakan dengan mengangkut barang ilegal, maka itu tanggungjawab sopir. “Saya kan baru bertugas di sini. Nanti, saya cek lagi ke Reskrim,” ujar Kapolres Aceh Utara AKBP Gatot Sujono. Atas jawaban ini, Kapolres belum mengetahui detail tentang kejadian tersebut. (cmk)

Istri Penyebar Aliran Kaffah Minta Polisi Proses Suaminya

TANJUNGBALAI (Waspada) : Seorang siswi kelas VI Sekolah Dasar (SD) di Kota Tanjungbalai, Sari, 12, diduga tewas tenggelam akibat terseret arus Sungai Silau, Jumat (28/6). Informasi dihimpun, kejadian berawal saat korban warga Jl Andak Pase, Kel. Pasarbaru, Kec. Seitualang Raso, Kota Tanjungbalai, pergi mandi di pinggir sungai dekat TKP. Diduga akibat tempat mandi yang licin, korban tergelincir lalu terseret derasnya sungai. Sayang, warga menemukan korban sudah tidak bernyawa. (a32)

SEIRAMPAH (Waspada): Istri pria mengaku penyebar Golongan Allah atau Islam Kaffah, RUK,36, warga Simpang Dalim Dusun VI, Desa Sei Rampah, Kec.Sei Rampah, Kab.Serdang, PL, 32, meminta kepolisian segera melimpahkan kasus suaminya ke pengadilan. Hal itu disampaikan PL ketika ditemui Waspada, Jumat (28/6) pagi, di kediamannya.Wanita itu mengatakan ustadz (sebutan PL kepada suaminya-red) ditahan Polsek Tanjung Morawa bersama muridnya, BUR,36, warga Tanjung Morawa sejak 25 Juni kemarin. “Saya juga berharap agar kasusnya ditindak lanjuti hingga ke persidangan, biar terbuka secara umum, jangan terkesan penahanannya ditunda-tunda, jika suaminya dianggap bersalah atau penyebar aliran sesat, ” kata PL sembari menunjukkan surat perpanjangan penahanan dari Polsek Tanjung Morawa dari tanggal 26 Juni hingga 15 Juli yang ditandatanga-

Asrin Naim Jadi ...

Rumah Ibadah ...

dihadiriWakil Bupati Deliserdang H.Zainuddin Mars, Sekda Pemprovsu H.Nurdin Lubis, SH bersama sejumlah pejabat teras Pemprovsu. Bupati mengharapkan Sekretaris Daerah harus memiliki terobosan untuk mendorong percepatan pembangunan yang selama ini dilakukan dan telah berhasil mendongkrak peningkatan kesejahteraan masyarakat. “Kita tidak boleh berhenti dalam membangun.Sebagai alumni Akademi Pemerintahan Dalam Negeri (APDN), saya yakin saudara Asrin Naim akan mampu melaksanakan tugas yang dipercayakan,” kata bupati. Asrin Naim merupakan mantan pejabat Bupati Labuhan Batu Utara dilantik menjadi Sekdakab Deliserdang menggantikan Drs H Azwar, S,Msi yang memasuki masa pensiun pada Februari 2013. (a06)

penggerebekan pabrik ekstasi di Kolong I Jln. Brigjen Katamso Medan, Jumat (28/6). Kapolres waktu itu didampingi Kabid Humas Poldasu Kombes R. Heru Prakoso, Kasat Reserse Narkoba Polresta Medan Kompol Dony Alexander dan Kanit Idik II AKP Azuar. Dijelaskannya, setiap butir ekstasi pembuatannya bermodal Rp50 ribu dan dijual dengan harga Rp150 ribu per butir. Berdasarkan pengakuan

Perwal Belum Diteken, ...

Hasil Survei ...

Sei Silau Makan Korban

itu belum masuk. Aturan penerapan tarif yang telah disetujui itu harus tunggu Perwal. Itu aturannya,” ujar Eldin. Ketika disinggung kenaikan tarif Rp700 dari tarif sebelumnya Rp3.800 itu sudah termasuk memberatkan masyarakat, Eldin mengatakan Pemko sebenarnya sulit untuk mengambil pilihan. Dengan kenaikan BBM tentunya tidak hanya menaikkan tarif angkot saja yang terjadi, tapi dampaknya juga terhadap kenaikan harga kebutuhan pokok dan lainnya. “Memang kita prihatin dengan kondisi seperti ini, tapi kalau saya pikir kenaikannya itu juga tidak terlalu tinggi diambil angkanya sesuai dengan kenaikan BBM. Dilema memang di satu sisi kalau tidak kita naikkan angkot juga tidak bisa beroperasi lagi kalau sudah begitu masyarakat juga yang sulit. Satu sisi memang memberatkan masyarakat, jadi kenaikan ini memang pilihan yang berat,” terang Eldin. Eldin mengatakan, kenaikan tarif angkot yang sudah diputuskan ini sudah berdasarkan keputusan dan sudah dirumuskan sehingga diharapkan dapat diterima oleh masyarakat. “Insya allah diterima masyarakat, karena itu sudah sesuai dengan keputusan dan menurut perumusan di antara sopir, pengusaha, Polresta juga dinas dan tim yang merumuskan sudah sepakat,” kata Eldin. Disinggung soal upaya yang dilakukan Pemko Medan untuk membantu masyarakat pada kondisi sulit ini, Pemko Medan akan menggelar pasar murah di 151 titik yang dimulai 1 Juli mendatang. Untuk pasar murah ini Pemko mengalokasikan anggaran subsidi Rp4 miliar. “Secara global untuk bisa membantu masyarakat dalam kondisi ini Pemko akan menggelar pasar murah, itulah satu upaya yang akan kita buat,” jelas Eldin. KabagHukumPemkoMedanSorituamengakuikemarinmemang sudah ada kesepakatan untuk menaikkan tarif angkot di Medan. Namun, secara resmi Dinas Perhubungan Kota Medan belum ada menyampaikan nota dinas hasil dari rapat tersebut untuk dijadikan Perwal kenaikan tarif angkot di Medan. “Memang keputusan untuk menaikkan tarif itu sudah ada. Kami juga ikut dalam rapat itu, tapi kami belum bisa mengajukan Perwalnya ke pak Eldin karena nota dinasnya hasil dari rapat itu belum disampaikan Dishub,” kata Soritua. Dikatakan Soritua, meskiJawaban Problem Catur, pun sudah ada kesimpulan rapat terkait kenaikan tarif tersebut, TTS Dan Sudoku tetap saja Dishub harus memberikan secara resmi pengaDari Halaman Sport. juannya kepada bagian hukum Pemko Medan. “Walau sudah ada kesimpulannya tapi kami Jawaban Problem Catur: tidak bisa membuat perwalnya kalau tidak ada pengajuan da1. ..., Bxe4+. ri Dishub. Mungkin Seninlah (1/7) pengajuan itu sudah dibe2. Rh3, Mh6+. rikan Dishub,” kata Soritua. 3. Mh4, BxBh1+. Kepala Dinas Perhubungan Kota Medan Renward Parapat 4. Rg3, Me3+mat. (Atau ketika dikonfirmasi soal draf tersebut mengatakan pihaknya 3. Gh4, BxBh1+. sudah menandatangani draf tersebut dan akan diserahkan 4. Mh2, MxG+mat. Atau kepada bagian hukum, Senin (1/7). “Drafnya kita serahkan 2. ...., BxBh1+. pada Senin (1/7) nanti kepada bagian hukum. Tadi (kemarin3. Mh2, Mh6+. red) saya sudah tandatangani,” kata Renward. (m50) 4. Rg3, Me3+mat).

HISTORY ...

Jawaban TTS: TTS Topik

Musik & Filem

di sebelah kiri. Jalanan yang menanjak dan kondisi jalan yang rusak sangat sulit ditempuh dengan kendaraan apapun. Satusatunya cara menuju ke sana adalah memarkirkan kendaraan di bawah bukit. Setelah menempuh perjalanan kaki selama 15 menit, di sana terdapat pos polisi, kabarnya pos tersebut sengaja dibu-

Ada-ada Saja ...

Jawaban Sudoku: 2 0 7 9 5 6 4 3 1 8

1 4 5 6 7 3 2 8 9 0

3 9 0 8 4 1 5 6 7 2

5 7 2 4 9 8 0 1 6 3

6 8 1 3 0 2 7 9 5 4

0 1 8 5 6 7 3 2 4 9

7 2 9 0 3 4 1 5 8 6

9 6 4 2 1 0 8 7 3 5

4 5 3 1 8 9 6 0 2 7

8 3 6 7 2 5 9 4 0 1

terpaksa berhenti dari pekerjaannya untuk bisa selalu hadir dalam setiap pemakaman. “Setiap pagi saya selalu mendengarkan radio untuk mencari tahu apakah ada orang yang meninggal. Kalau tidak ada, saya akan menelepon rumah sakit untuk mengetahui apakah ada pasien yang akan dimakamkan, “ ujar Squarisi yang dilansir dari The Mirror, Jumat (29/6). Seorang penjaga rumah duka bernama Sao Vicente mengatakan, dirinya tidak setuju jika Luis harus menjalani terapi untuk menyembuhkan kebiasaan anehnya itu. “Karena semua orang ingin dirinya hadir di setiap pemakaman,” kataVicente. “Jika ia tidak ada, banyak orang yang akan kecewa karena merasa kehilangan. Ia sudah sangat terkenal.” tambahnya. (mr/rzl)

Waspada/Edi Saputra

ISTRI pria mengaku Rasul, PL,32, bersama dua putrinya. ni Kapolsek Tanjungmorawa AKP Teli Alvin. Ibu lima anak itu menambahkan dirinya sudah memahami situasi seperti ini bakal terjadi termasuk anak-anaknya, karena ajaran Islam yang disampaikan suaminya akan dianggap berlainan dengan Islam yang selatersangka jelas Nico, jaringan ini telah beroperasi selama 4 bulan maka keuntungan yang diperoleh selama ini Rp1,6 miliar. “Sudah beroperasi 4 bulan, jadi omsetnya sekitar Rp1,6 milar dan diedarkan di Medan,” jelasnya. Belajar 2 hari TersangkaVandame Sin alias Asin, 41, pemilik pabrik ekstasi ini mengaku belajar membuat pil ekstasi sejak Februari 2013. Menurut Nico, tersangka Asin belajar membuat pil ekstasi dari temannya A (buron) war-

ma ini. Padahal kemungkinan mereka belum memahami isi kitab Alquran dengan sebenarbenarnya. PL menilai pemberitaan tentang suaminya adalah keliru. ”Seperti, ustadz tidak pernah mengganti ucapan Muhammad pada syahadat dengan nama ustadz kepada para muridnya saat bersyahadat,” sebut PL mengakhiri. Pemberitaan Waspada sebelumnya ajaran RUK telah difatwa sesat dan menyesatkan oleh MUI Kab.Sergai dan meminta RUK serta pengikutnya untuk bertaubat kembali jalan yang benar, selain itu perhimpunan ormas Islam Sergai diwakili PD Muhammadiyah Sergai dan PD Al Washliyah Sergai telah melaporkan RUK ke Polres Sergai dengan tuduhan penistaan agama Islam, sedangkan pihak Polres Sergai tengah menindak lanjuti laporan tersebut pada tahap memintai keterangan para saksi-saksi termasuk saksi ahli. (c03)

pengangkut kebutuhan bahan pokok. Rikwanto menduga pelaku bajing loncat mencuri truk berisi bahan peledak karena mengira kendaraan tersebut mengangkut kebutuhan bahan pokok menjelang bulan puasa. Sebelumnya, truk bernomor polisi T 8952 bersama tiga truk lainnya mengambil dinamit milik PT Multi Nitrotama Kimia (MNK) dari Gudang Bahan Peledak Kalijati Subang, Jawa Barat, pada Rabu (26/6). Rencananya, peledak berbahan dasar amonium nitrat tersebut akan diantarkan ke PT Batu Sarana Persada (BSP) yang berlokasi di Kecamatan Cijeruk, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Hingga kini telah memeriksa 12 saksi, termasuk supir, kernet, serta petugas pemeriksa di PT BSP di tempat tujuan.

ga Jakarta. Selain itu Asin juga membeli alat pencetak pil ekstasi dari A seharga Rp2 juta pada 24 Januari 2013. “Berdasarkan keterangan tersangka, dia membeli alat pencetak pil ekstasi seharga Rp2 juta dari temannya A orang Jakarta,” jelas Nico. Sedangkan untuk bahanbahan pembuatan pil ekstasi itu sendiri, dibutuhkann 1 botol tepung Klatin, 1 botol tepung M1000, 2 botol KTM cair, pewarna makanan, narkoba jenis sabusabu. “Selanjutnya seluruh cairan ini dicampur dan diletakkan dalam piring lalu dimasukkan ke dalam Rice Cooker selama 15 sampai 30 menit,” jelas Nico. Setelah itu, lanjutnya, cairan yang telah dicampur dan dipanaskan dalam Rice Cooker itu dicetakdenganalatpencetakdan dimasukkan dalam Hicrowave selama 5 menit dan kemudian didinginkan selama 30 menit. Pengakuan tersangka belajar membuat pil ekstasi tersebut hanya selama 2 hari. “Dua hari saja tersangka belajar membuat pil ekstasi ini,” tandasnya. Kelabui polisi Menurut Kapolresta, tersangka sengaja menjadikan rumah ibadah sebagai tempat membuat pil ekstasi untuk mengelabui polisi. “Itu sebagai trik tersangka untuk mengelabui petugas,” katanya. Bahkan tersangka juga memasang kamera CCTV di atas pintu masuk rumahnya. Saat diamankan dari tangan tersangka disita barang bukti 51 butir ekstasi warna hijau, 21 butir ekstasi warna merah jambu, 42 butir ekstasi warna orange, dan 50 butir ekstasi warna ungu. Serta bahan-bahan pembuatan ekstasi. Untuk pengembangan kasus ini, Sat Reserse Narkoba Polresta Medan masih memburu tersangka A warga Jakarta yang mengajari tersangka Asin untuk membuat pil ekstasi ini. (m39)

Dengan demikian Bank Sumut masih mencari empat posisi direksi yaitu direktur utama yang masih lowong, direktur umum karena M Yahya sudah habis masa jabatannya, Direktur Kepatuhan dan Direktur Bisnis. Pembukaan RUPS dihadiri Wakil Ketua DPRD Sumut Kamaluddin Harahap, Kepala Perwakilan BI Wil IX Sumut-Aceh Hari Utomo, para pemegang saham, Dewan Komisaris, Dewan Pengarah Syariah dan jajaran direksi. Gubsu dalam arahannya menyebutkan penilaian wajar terhadap laporan keuangan PT Bank Sumut cukup baik, namun pemegang saham menilai ada-

nya penurunan indikator seperti dana masyarakat turun dan kredit macet meningkat perlu menjadi catatan sendiri untuk perbaikan ke depannya. Gubsu mengharapkan ke depan Bank Sumut lebih berkiprah di tingkat nasional dan menjadi pendorong percepatan perekonomian daerah. “Dana masyarakat yang dihimpun oleh perbankan di Sumut pada tahun 2012 mencapai 139,86 Triliun, meningkat dari tahun 2011 sebesar Rp 127,4 Triliun. Kondisi ini sebenarnya sangat menjanjikan bagi perbankan,” ujarnya. Kepala Perwakilan BI Wil IX Sumut Aceh Hari Utomo dalam arahannya menyebutkan, pada tahun 2012 perbankan di Indo-

nesia memang tidak tumbuh secepat tahun sebelumnya, namun masih tetap tumbuh. Demikian juga bank sumut yang mengalami pertumbuhan aset 10,7 persen namun masih di bawah pertumbuhan Sumut 16 persen dan nasional. Dia juga mencatat NPL (non performa loan) atau kredit macet yang tinggi tahun ini. “Meskipun belum sampai 5 persen, ini sudah lampu kuning. Pemegang saham siap-siap tambah modal,” ujarnya. Dia mengimbau agar Bank Sumut meningkatkan kinerja untuk mencapai target dengan memperbaiki manajemen dan memenuhi infrastruktur memadai dan sumberdaya manusia yang handal.(m28)

at untuk menjaga salah satu tower pemancar radio. Namun tak sedikit pengunjung yang melapor di pos itu untuk mendapatkan izin ke bunker Jepang yang hanya berjarak 100 meter ke arah selatan pos. Amatan Waspada, bunker ini memiliki panjang sekitar 15 meter dan terdapat beberapa lorong, di mana menurut cerita, salah satu lorong ujung tembus ke tengah laut, namun sulit dibuktikan, sebab belum ada yang menelusuri hingga ke ujung. Tidak ada tulisan atau catatan apapun yang dapat memberikan penjelasan tentang guagua tersebut. Pengunjung memperkirakan gua yang terbuka disinyalir adanya ular, sebab pertengahan 2012 lalu pengunjung dari Banda Sakti (Lhokseumawe) mendapatkan kulit ular di pintu salah satu gua sehingga berat dugaan gua tersebut di dalamnya terdapat ular, apalagi pintu gua bagian selatan dan utara penuh semak-semak. Tak hanya satu, tak jauh dari sana juga terdapat beberapa gua, jaraknya saling berjauhan satu dengan yang lain. Pada Mei 1942, sekitar 300 warga di Gampong Blang Panyang dan sekitarnya, yang kini masuk Kecamatan Muara Satu, Kota Lhokseumawe, bekerja keras menggali gua di perbukitan desa tersebut. Ini merupakan salah satu program kerja paksa yang digelar tentara Jepang saat menja-

jah Aceh. Dari berbegai sumber yang dihimpun, kala itu para buruh atau pekerja paksa tanpa bayaran (romusha—red) bekerja siang malam hingga tujuh bulan lamanya. Tepat pada Desember 1942, program kerja paksa itu memberikan hasil 17 gua, plus 8 benteng pertahanan yang dibangun di depan gua. Kala itu, pada bagian dalam setiap gua disekat sehingga berbentuk beberapa kamar. Di guagua inilah tentara Jepang tinggal sekaligus sebagai benteng pertahanan untuk menahan serangan pejuang Aceh kala itu. Kini, lokasi tersebut menjadi salah satu objek wisata di Kota Lhokseumawe, Aceh Utara dan sekitarnya. Meski belum pernah dipugar secara menyeluruh— kecuali pintu gerbang—lokasi itu ramai dikunjungi, bahkan tak sedikit yang menginap di sana, khusus anak-anak muda. Pasalnya, selain melihat gua-gua peninggalan penjajahan Jepang secara langsung, warga juga bisa menikmati pemandangan luas saat berada di atas perbukitan tersebut, apalagi pada sore hari dapat melihat langsung panorama alam hingga pantai laut Selat Malaka. Ketika konflik mengamuk di Aceh antara 1989-2005, lokasi wisata ini sepi dari pengunjung. Kondisi terakhir, dari 17 gua yang ada hanya 12 yang bisa dijejaki dan masyarakat bisa

masuk. Selebihnya penuh dengan longsornya tanah dan ditutupi semak-semak, terutama pada pintu masuk. Ketika perdamaian antara Pemerintah Republik Indonesia–Gerakan Aceh Merdeka (GAM) menandatangani sebuah kesepahaman bersama di Helsinki, Finlandia, 15 Agustus 2005, objek wisata di Aceh kembali ramai dikunjungi sehingga warga Lhokseumawe juga mengharapkan agar bunker (gua) Jepang itu dipugar kembali. “Kita minta Pemko Lhokseumawe segara merehab dan memugar kembali objek wisata ini,” kata Murijal, pengunjujg asal Bireun, Minggu (2/6) lalu. Selain menjadi objek wisata, kata dia, bunker Jepang itu juga sebagai bukti sejarah bahwa tentara Jepang pernah menguasai Aceh. Sehingga masyarakat Aceh mengetahui sejarah Jepang di Aceh, apalagi nantinya di sana dipasang berbagai foto dan dokumentasi Jepang saat menjajah Aceh dan bertahan di Kota Lhokseumawe. “Aceh paling lama dijajah negara luar, seperti Jepang, Belanda dan Portugis. Jadi sudah selayaknya Dinas Kebudayaan dan Pariwisata di Aceh memugar berbagai lokasi bersejarah sehingga menjadi objek wisata,” kata M Jakfar Ahmad, tokoh masyarakat Lhokseumawe – Aceh Utara. M Ishak

Sukardi mengakui kandidatkandidat yang diusung PKS mampu keluar sebagai pemenang di sejumlah pilkada. Meskipun demikian, ia menegaskan kondisi itu tidak berkorelasi dengan nasib partai dalam pemilu yang berskala nasional baik legislasi maupun presiden. “Meskipun banyak kepala daerah dari PKS tidak jaminan suara PKS di 2014 bakal naik. Itu karena politik kita itu politik figur, individu. Jadi, kepala daerah itu individu, dipilih karena baik tapi disuruh pilih partai belum tentu mau. Mereka punya pilihan sendiri,” ujarnya. Sementara itu, Direktur Indonesia Research Centre (IRC) Agus Sudibjo mengatakan, PKS merupakan salah satu partai

yang memiliki kader-kader yang solid. Namun demikian, hal itu kemudian dihadapkan dengan kasus korupsi yang menyeret pimpinan terasnya. Dalam penelitian IRC terbaru, PKS menempati urutan kedelapan dengan angka elektabilitas 2,8 persen. Posisi PKS tersebut berada di bawah Partai Hanura dengan elektabilitas mencapai 4,0 dan Partai Nasdem 4,5 persen. Satu partai yang memiliki elektabilitas sama dengan PKS adalah PAN dan PKB. PKS hanya unggul atas partai-partai seperti PPP 2,4 persen, PBB 0,4 persen, PKPI 0,3 persen. Posisi teratas diraih oleh PDI Perjuangan dengan 14,7 persen. Kemudian diikuti oleh Partai Golkar 12,2 persen, Partai Gerindra 11,1 persen, Partai Demokrat 7,5 persen.

Lemah, Pengawalan Polisi ...

RUPS Bank Sumut ...

WASPADA

Sabtu 29 Juni 2013

Aktivis Muslim ... “Iklan ini menggunakan narasi dan juga akan ditampilkan kutipan pada tayangannya. Muhammad (SAW) merupakan pria paling berpengaruh dalam sejarah dan iklan ini akan menunjukkan apa yang dikatakan para akademisi dan ahli sejarah tentangnya,” imbuhnya. Menurut Diaa Mohamed, akan ditampilkan juga pendapat sejumlah tokoh dunia dan lintas agama mengenai Nabi Muhammad. Mulai dari Mahatma Gandhi yang menyebut Nabi Muhammad ‘berada di hati jutaan orang’ hingga George Bernard Shaw yang menggambarkannya sebagai ‘penyelamat kemanusiaan’. Citra Islam di mata publik Australia tercoreng ketika sejumlah anggota komunitas Muslim di Sydney membuat kerusuhan di kawasan bisnis itu September 2012 lalu. Aksi yang menyebar luas di YouTube tersebut telah mencoreng citra Islam. Sydney sendiri merupakan salah satu wilayah yang memiliki komunitas muslim paling beragam di dunia, yakni berasal dari 70 negara dan latar belakang etnis yang berbeda. Mulai dari Lebanon, Turki, Afghanistan, Mesir, India, Pakistan, Bosnia, Afrika Selatan dan Fiji. Sedangkan jumlah warga Muslim di Australia dilaporkan meningkat 40 persen dalam 5 tahun terakhir, yakni mencapai 476.291 orang. Banyak sekolahsekolah Islam dan juga masjid serta musala yang dibangun di wilayah Sydney dan Melbourne. (dc/r-m10)

Polisi Bongkar ... PSK yang menjajakan diri di seputaran pusat jajanan malam di Kota Kualasimpang,Kamis (27/6) malam sekira pukul 23:00. Adapun ketujuh wanita yang diduga sebagai PSK yaitu SA, 19, warga KP Paya Bedi, DA, 17, warga Kompleks Rumah Banjir Karang Baru; Sil, 16, warga Kampung Dalam; MND, 16, warga Kampung Tanah Terban; SUS, 15, warga Kampung Bukit Rata, Kec.Kejuruan Muda; EY, 28, warga Kampung Sriwijaya; DK, 35, warga Kampung Perdamaian. Kanit Resmob menjelaskan, dari tangan tersangka diamankan barang bukti uang Rp1.500.000 dan HP. Menurut Kanit Resmob, ketujuh wanita ditangkap setelah anggota polisi menyamar sebagai pelanggan. Ketujuh wanita yang diduga sebagai PSK itu dalam pengakuannya kepada polisi menyatakan memasang tarif untuk sekali pakai Rp200-Rp300 ribu. Modus operandinya mereka menjual diri dengan cara dipesan melalui mucikari dan selanjutnya dijemput mucikari yang bersangkutan. Kemudian mereka kebanyakan bertemu di tempattempat karaoke dan dibawa ke hotel diantar mucikari. Sedangkan mucikari mendapat fee. Kanit Resmob menyatakan, pelaku trafficking ini dikenakan Undang-Undang No.23 tahun 2002 Tentang Perlindungan Anak dengan ancaman hukuman lima tahun penjara dan UU No.21 tahun 2007 tentang Perdagangan Orang ( Trafficking) dengan ancaman hukuman tujuh tahun penjara.(b23)

Waspada/ist.

DOMPET Dhuafa HarianWaspada melalui wartawan daerah Mahadi Pinem, Jumat (28/6), memberi bantuan tali asih kepada Ridho,14, anak yatim yang saat ini tinggal bersama pakcik dan bibinya, di Desa Kuta Pasir, Kec. Lawe Bulan, Agara. Bantuan ini disambut rasa syukur dan ucapan terimakasih kepada Pemimpin Umum Harian Waspada dr Hj Rayati Syafrin, MM (tidak ada dalam gambar).

Dompet Dhuafa Waspada Beri Tali Asih Kepada Ridho KUTACANE (Waspada): Ridho, 14, yang saat ini tinggal digubuk pakciknya Amir, di Desa Kuta pasir, Kec. Lawe Bulan, Aceh Tenggara (Agara), Jumat (28/6), menyampaikan rasa terimakasih pada Pemimpin Umum Waspada dr Hj Rayati Syafrin, MM dan Dompet Dhuafa Waspada atas pemberian tali asih sebagai wujud kepedulian terhadap umat. Pemberian tali asih bermula dari proposal yang diajukan atas nama orang tua Ridho, almarhum Alimsyah, yang meninggal dunia dua pekan lalu, di Desa Telaga mekar. Semula Dompet Peduli Ummat Waspada (PUW) mengutus wartawan daerah memastikan kebenaran kondisi almarhum yang saat itu telah setahun menderita lever, dan Dompet Dhuafa Waspada tergerak untuk memfasilitasi berobat sesuai harapan almarhum itu. Namum, takdir berkata lain, sebelum niatan terwujud, ayah ridho, yakni Alimsyah mengembuskan nafas terakhir di usia 37 tahun meninggalkan seorang istri yang mualaf, warga Pematangsiantar dengan tiga anak, yakni Ridho dan dua adiknya. Saat Waspada menyambangi Ridho yang telah tinggal bersama bibi dan pamannya, disebutkan ibu Ridho bersama dua adiknya telah kembali sementara ke Pematangsiantar. Ibu Ridho harus bekerja. Pasalnya, ada utang yang harus dibayar semasa almarhum suaminya berobat. Amir, pakcik Ridho, menyampaikan kondisi mereka juga cukup memprihatinkan. Namun pesan almarhum orangtua Ridho agar Ridho tetap tinggal di Agara bersama mereka. Amanah ini akan dipikul semampunya untuk melanjutkan sekolah Ridho yang saat ini kelas 2 SMP itu. Sementara Ridho menyampaikan rasa syukur dan terima kasih atas pemberian tali asih dari Dompet Dhuafa Waspada begitu juga kepada Pemimpin Umum Harian Waspada dr Hj Rayati Syafrin. (b25)

Janda Miskin Di Asahan ... yang sempat nyaris ambruk, namun akhirnya dibedah atau renovasi pemerintah beberapa waktu lalu. Kiptiah kini tak bisa bekerja lagi. Penyebabnya, tubuhnya tak mampu lagi bertahan dari serangan penyakit. “Jantungku sering sakit, kalau sudah kambuh, badan ini semuanya menggigil,” ujarnya. Berulangkali berobat, namun penyakitnya tak kunjung sembuh. Ingin lebih serius mengobati penyakitnya, Kiptiah tak punya biaya. Program Jamkesmas maupun Jamkesda dari Pemerintah, tak pernah dia cicipi. Maka, setiap berobat ke rumah sakit umum, dia terpaksa mengeluarkan uang Rp30 ribu, bantuan dari tetangga dan anaknya. “Kutahan-tahankanlah penyakit ini, ondak berobat tak ado duit,” ujar Kiptiah. Setahun lalu, dia pernah dirawat di RSUD. Saat itu, karena ketiadaan biaya, Kiptiah terpaksa menggunakan kartu Jamkesmas milik warga sekampungnya yang telah meninggal. “Syukurlah, kalau tidak bagaimana aku ondak membayar biaya rumah sakit. Kini tak bisa lagi pinjam kartu orang lain,” ujar Kiptiah. Belum hilang kesedihannya akibat tak memiliki Jamkesmas atau Jamkesda, kini Kiptiah harus kembali kecewa. Kendati layak mendapat perhatian pemerintah, justru ia tidak mendapatkan Kartu Perlindungan Sosial yang diperuntukkan bagi warga miskin. “Saat kudengar bakal ada bantuan itu. Aku sempat senang karena bisa digunakan untuk berobat. Ternyata, aku tak dapat,” ujar Kiptiah. Ditanyakannya masalah itu ke Kepala Dusun, Kiptiah ternyata tidak terdata. “Tak taulah awak, mau kemanalah ondaknya mangadu ya,” ujarnya. Dia berharap, pemerintah mendata kembali penerima BLSM. Dan, seandainya terdata sebagai penerima bantuan itu, pertama kali yang dilakukan Kiptiah adalah sujud syukur. “Uangnya bukanlah untuk beli macam-macam, tapi untuk berobat dan makan. Mudah-mudahanlah pemerintah peduli dengan warga miskin seperti aku ini ya,” pungkas Kiptiah. Bupati Asahan Taufan Gama Simatupang dikonfirmasi Waspada melalui Kabag Humas Zainal Arifin menyarankan Kiptiah melapor ke Kepala Desa sambil melengkapi administrasi kependudukan, sehingga bisa dimasukkan sebagai pemegang kartu Jamkesda. (a14)

Al Bayan ... Nabi Idris manusia pertama yang mampu membuat bangunan dan pakaian, Nabi Nuh membuat kapal, Ibrahim sangat cerdas ketika dia mencari Allah dan menafikan benda-benda langit, matahari, bulan dan bintang yang pernah diduga Tuhan. Ternyata Tuhan bukan itu. Beliau juga sangat cerdas menghancurkan patung. Ibrahim meninggalkan patung besar dan kampak di tempat itu. Ketika kaumnya menuduh Ibrahim, beliau menyebutkan, bahwa yang menghancurkan patung-patung itu si patung yang besar itu. Mereka berkata “Mana mungkin patung yang menghancurkan, ia kan tidak bernyawa? Ibrahim menjawab; Kalau dia tidak kuasa, tidak bisa bicara dan tidak bernyawa, mengapa juga disembah? Kaum kafir tidak berkutuk lagi. Kecerdasan Yusuf menafsirkan mimpi, kecerdasannya dalam mengelola ekonomi belum ada tandingan di dunia. Nabi Musa dan Harun juga sangat cerdas ketika mengalahkan argunetasi Firaun. Kecer-

dasan Nabi Daud mengalahkan Raja Jalut, dan kecerdasan Sulaiman mampu berkomunikasi dengan binatang, kecerdasan NabiYahya mengikuti ayahnya mengamalkan kitab suci. Kecerdasan Nabi Isa berdebat dengan Rabbi (pendeta) Yahudi dan mengalahkan mereka. Juga para rasul yang lain, semuanya cerdas. Kecerdasan Muhammad SAW dalam berbagai hal. Menyampaikan berita-berita jauh ke depan, misalnya Islam akan menang dari agama lain, negeri Rum akan menang setelah kalah dari Persia, Abu Jahal akan mati di tangan Ibnu Mas’ud yang lemah, Umar dan Usman akan syahid dibunuh oleh kaum tak beriman. Begitu juga Ali, Hasan dan Husein. Muhammad sangat cerdas, hadis-hadis yang diucapkan terbukti kebenarannya. Misalnya hadis tentang akan ditemukan minyak di Talikan (Iran) dan Nejed (Arab Saudi). Penemunya adalah orangorang kafir. Ternyata yang menemukan minyak adalah Amerika yang bukan Islam. Bukan hanya itu, Muhammad menyebutkan tentang proses kejadian manusia secara tepat, sejak mani, alaq, mudghah, idhama, dan seterusnya.


WASPADA Sabtu 29 Juni 2013

Medan Metropolitan A3 Komplotan Pencuri Truk Ditangkap MEDAN (Waspada): Polda Sumut menangkap lima tersangka komplotan pencuri dan penadah truk dari kawasan Pasar V Jln. Payah Nibung, Medan Marelan, Kamis (27/6) malam.

Waspada/Andi Aria Tirtayasa

MOGOK: Satu truk kontainer BK 8255 BD terlihat mogok di persimpangan Jln. Timor - Jln Veteran, Kelurahan Gang Buntu, Kec Medan Timur, Jumat (28/6) sekira pukul 09:00. Akibatnya, arus lalulintas yang datang dari arah Jln. Timor menuju Jln. Veteran dan sebaliknya menjadi macat.

Dari komplotan itu, polisi mengamankan barang bukti truk colt diesel BL 3341 HB bermuatan jagung dan satu pick up BK 9766 BU yang digunakan untuk melansir jagung. Kasubdit III Dit Reskrimum Poldasu AKBP Andry Setiawan kepada wartawan, Jumat (28/ 6) mengatakan, penangkapan dilakukan setelah mendapat laporan dari korban, kemudian dibentuk tim melakukan pengembangan kasus. Andry menyebutkan, dari hasil penyelidikan di dapat info truk hasil kejahatan tersebut berada di Pasar V Jln. Payah Nibung, Marelan, yang disembunyikan di Gg. Buntu. Tim kemudian melakukan pengintaian dan sekira pukul 17:00, truk tersebut diambil salah seorang tersangka. Selanjutnya tim menghentikan truk tersebut dan menangkap pelaku. Setelah diinterogasi pelaku mengaku truk tersebut dirampoknya di jalan tol daerah Tanjung Mulia, dimana truk tersebut datang dari Kutacane. Dari pengakuan tersangka itu pula kemudian polisi menangkap tersangka lainnya. Kelima tersangka itu, CFS, 29, penduduk Jln. Saudara Gg Tapian Daya, Medan Kota, yang berperan sebagai joki, RH, 31, warga Jln. Alumunium I Gg Bangun, Kec. Medan Deli, yang berperan sebagai sopir truk pengangkut jagung curian. KemudianWS, 62, warga Jln. Pipa Lingkungan XI, Kel. Terjun, Kec. Medan Marelan, berperan sebagai penadah, Su, 26, warga Jln. Beringin Raya Dusun 7, Desa

Manunggal, sebagai kernet pick up, dan A, 35, warga Desa Manunggal, Kec. Medan Deli, sebagai sopir pick up pelangsir jagung. Pasutri Dirampok Sementara itu, pasangan suami istri (pasutri) M Sobri Rambe, 21, dan istrinya Resni Sofiani, warga Jln. Penguin III Perumnas Mandala, Kel. Kenangan Baru, Kec. Percut Seituan, dirampok 10 pelaku mengendarai lima sepedamotor di Desa Laut Dendang, Rabu (26/ 6) sekira pukul 22:30. Akibatnya, korban kehilangan dua sepedamotor , uang, dan perhiasan kalung emas. Informasi yang diperoleh di kepolisian, malam itu, korban Sobri Rambe dan istrinya, Resni Sofiani dan seorang anaknya Riski Pratama, 1 tahun, beserta 3 keponakannya, baru pulang dari rumah kerabat keluarganya di Desa Laut Dendang. Malam itu, Sobri Rambe berboncengan dengan anaknya mengendarai sepedamotor Supra X BK 2806 ADQ, sedangkan istrinya Resni Sofiani membonceng tiga keponakannya mengendarai Beat BK 2891 ADQ. Baru beberapa puluh meter meninggalkan rumah kerabatnya, tiba-tiba 10 pelaku yang mengendarai lima sepedamotor menghadang korban. Seketika itu juga korban dan istrinya menghentikan laju sepedamotornya. Setelah pasutri itu berhenti, 10 pelaku langsung turun dari sepedamotornya dan menghampiri korban. “Mereka turun dari sepedamotornya dan salah seorang pelaku mengatakan kepada saya agar menyerahkan semua barang-barang yang kami bawa, termasuk dua sepedamotor, dompet dan perhiasan istri saya. Kalau kami tidak memberikan yang mereka minta, kami akan dihabisi mereka.

Tiba-tiba, datang empat orang mendekati kami, dua di antaranya membawa senjata tajam jenis kelewang, sedangkan yang dua lagi memegang pisau. Mereka langsung mengambil dompet dari kantong celana saya dan kalung perhiasan milik istri saya. Saat itu, lokasi kejadian sepi dan gelap” ujar Sobri. Usai melucuti barang-barang berharga dan sepedamotor korban, para pelaku menyuruh pasangan suami istri itu berlari ke arah Jln. Meteorologi. “Kami semua disuruh berlari ke arah Meteorologi, dan kami menuruti perkataan mereka. Setelah kami berlari, para pelaku langsung pergi membawa sepedamotor kami menuju arah Laut Dendang,” kata Sobri. Selanjutnya, keesokan harinya korban melaporkan perampokan tersebut ke Polsek Percut Seituan. Terpisah, Kanit Reskrim

Polsek Percut Seituan AKP Faidir ketika dikonfirmasi membenarkan adanya korban perampokan. “Korban sudah dimintai keterangan dan para pelaku masih dalam penyelidikan,” sebutnya. Terbakar Sementara itu, basecamp tempat istirahat karyawan PT Nanayamano Teknik (NT) di Jln. Medan-Binjai km 13,5 Kec. Sunggal, Deliserdang terbakar, Jumat (28/7). Petugas Polsek Sunggal yang datang ke lokasi melakukan penyelidikan dan memasang garis polisi (police line). Dalam peristiwa itu tidak ada korban jiwa, sedangkan kerugian material masih dalam penyelidikan. “PT Nanayamano Teknik bergerak dalan bidang alat berat, sedangkan lokasi itu bekas gudang Telkom,” ujar Bambang. (m27/h04/m36)

Amanda Brownies Gelar Lomba Foto MEDAN (Waspada): Menyambut ulang tahun ke-4 yang jatuh pada 18 Juli 2013, Amanda Brownies Sumatera Utara menggelar lomba foto bersama produk Amanda Brownies. Pendaftaran dibuka pada 16 Juni-16 Juli 2013. Area Manager Amanda Brownies Medan Yasmirah Mandasari mengatakan, bagi yang ingin ikut perlombaan ini membayar uang pendaftaran Rp100.000 (free Amanda Brownies Original 1 kotak). Syarat pendaftaran, pria/wanita anak-anak (5-10 tahun), remaja (11-16 tahun), dewasa (17-25 tahun), peserta foto sendiri dengan kamera HP/Pocket/DSLR), lokasi bebas. Peserta harus mengirim tiga foto terbaik dengan produk Amanda Brownies. Foto dikirim (dalam bentuk ukuran foto) ke email: amandabrownies@gmail.com atau dapat dikirim langsung dalam bentuk cetak ukuran 4R. Sertakan nama, umur, nama orangtua, alamat lengkap dan nomor handphone ke outlet-outlet resmi Amanda Brownies Sumut: 1. Jln. Abdullah Lubis No. 23A Medan telp 061-91415001 2. Jln. B. Katamso No. 486 Medan telp.061-91415002 3. Jln. Sutomo No. 28 Binjai telp 061-91080215 Foto paling lambat diterima panitia pada 16 Juli 2013, pukul 16:00. Pengumuman pemenang pada 18 Juli 2013 saat perayaan HUT Ke-4 Amanda Brownies Sumut (4th Anniversary Amanda Brownies). Info Pendaftaran lebih lanjut dapat menghubungi Hp: 081264011111. (rel)


Medan Metropolitan

A4

WASPADA Sabtu 29 Juni 2013

Waspada/Andi Aria Tirtayasa

SEMRAWUT: Situasi lalulintas di persimpangan Jln. Brigjen Katamso – Jln. Hj. Ani Idrus – Jln. Letjen Soeprapto – Jln. Pemuda terlihat semrawut, Jumat (28/6) petang. Sejumlah pengendara sepedamotor berhenti di tengah jalan sembari menunggu lampu hijau menyala. Ketidaktertiban para pengendara kendaraan bermotor ini dipicu tidak adanya garis batas berhenti dan zebra cross di persimpangan tersebut.

Kapolresta Medan Ultimatum Kapolsek Dalam Seminggu Minimal Ungkap Satu Kasus Narkoba MEDAN(Waspada):KapolrestaMedanAKBPNicoAfintamengultimatum seluruh kapolsek yang ada di jajarannya agar mengungkap minimal satu kasus narkoba dalam seminggu.

Siswa Berprestasi Terima Sertifikat Dan Penghargaan MEDAN (Waspada): Graduation Day Primagama English Johor periode 2012-2013 ditandai dengan berbagai kegiatan positif antara peserta anak didik dengan para pengajar dan karyawan maupun staf. Pimpinan Primagama English Johor H Salamuddin Simatupang saat menggelar hari wisuda pada anak didiknya di Jln. KaryaWisata, Medan Johor, menyebutkan, selama setahun ini mereka telah berusaha bekerja sebaik-baiknya untuk memperoleh hasil yang maksimal. “Karena itu kami para pengelola Primagama Johor mengucapkan terima kasih sebesar besarnya atas kerjasama yang terjalin selama ini,” ujarnya, kemarin. Salamuddin mengakui dalam menempuh proses pendidikan pasti ada kelemahan yang tidak disengaja, ketidaknyamanan bagi anak didik, atau pada orangtua siswa, pada kesempatan ini dirinya secara pribadi maupun selaku mewakili pengelola Primagama English Johor memohon maaf. Kami berjanji memperbaikinya agar ke depan bisa lebih baik lagi,” ujarnya. H Syaiful Hidayat mewakili orangtua siswa mengatakan, pendidikan Bahasa Inggris untuk anak didik sungguh sangat berperan sekali di era globalisasi, juga dalam proses belajar. “Primagama telah membuktikan mampu mencerdaskan anak dalam pelajaran berbahasa Inggris yang baik sehingga siswa terampil berbahasa Inggris, di luar proses belajar mengajar di sekolah,” ujarnya. Acara diselingi penampilan kreativitas siswa seperti bernyanyi bersama, baca puisi, story telling Bawang Merah Bawang Putih, menerjemahkan bahasa Inggris dan lainnya. Penyerahan sertifikat dan penghargaan kepada siswa yang berprestasi dan menduduki ranking di kelasnya dari tingkatan SD, SMP, dan SMA menutup kegiatan Graduation Day.(m03)

Waspada/Ist

PIMPINAN Primagama English Johor H Salamuddin Simatupang didampingi Management Putri Meisauri, sejumlah staf, dan pengajar foto bersama usai pelaksanaan Graduation Day.

Klarifikasi Berita ALFIAN P Lubis, 38, warga Jln. Deli Sari No.15, Kel. Tanjung Sari, Kec. Medan Kota, melalui kuasa hukumnya Advokat Iskandar Lubis & Assosiates berkantor di Jl. Durung No. 14 Medan, mengirimkan surat ke Redaksi Harian Waspada, Jumat (28/6), untuk mengklarifikasi sekaligus memberi hak jawab atas pemberitaan HarianWaspada Senin, 24 Juni 2013 di hal 5 A berjudul “Kasus Dugaan Penipuan Rp1,3 M Terkesan Dipaksakan”. Klien kami sangat keberatan dengan pemberitaan tersebut karena tidak ada melakukan konfirmasi agar berimbang kepada diri klien kami. Bahwa pernyataan Syawaluddin Lubis (abang tersangka M Ricky Lubis) tentang prosedur hukum yang dilakukan terhadap tersangka M Ricky Lubis terkesan dipaksakan P-21 adalah pemberitaan yang tidak memiliki dasar hukum karena tidak melalui konfirmasi terlebih dahulu kepada lembaga penegak hukum yang berwenang memberikan pendapat hukum yakni Kepolisian Sektor Medan Baru dan Kejaksaan Negeri Medan. Bahwa Syawaluddin Lubis bukanlah penegak hukum dan bukan pula praktisi hukum yang memiliki kompetensi untuk mengeluarkan pendapat-pendapat hukum di media tentang prosedur hukum acara dalam hal ini tentang tahapan P-21. Klien kami merasa difitnah dan tercemar nama baiknya atas pernyataan Syawaluddin Lubis tentang tuduhan bahwa klien kami melakukan penculikan terhadap tersangka M Ricky Lubis, Bahwa klien kami sebagai pelapor tidak pernah dimintai konfirmasi untuk memberikan bantahan atas pernyataan-pernyataan sepihak dari Syawaluddin Lubis. Bahwa pernyataan tentang pengaduan tersangka M Ricky Lubis terhadap klien kami dengan Nomor STTLP/227/1/2013/ Resta Medan mengenai kasus pemerasan (pasal 368 KUH Pidana) kami duga tidak ada karena sampai saat ini klien kami tidak pernah dipanggil oleh pihak Polresta Medan. Bahwa seluruh pernyataan-pernyataan Syawaluddin Lubis adalah tidak benar dan mengada-ada sehingga seluruh pernyataan atau pendapat itu seluruhnya ditolak oleh klien kami. Demikian surat hak jawab ini kami perbuat demi kepentingan klien kami. Atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih. (rel)

“Diwajibkan setiap Polsek minimal mengungkap satu kasus narkoba dalam satu minggu,” tegas Kapolresta Medan AKBP Nico Afinta, saat berkunjung ke Mapolsek Medan Kota, Jumat (28/6). Menurut Nico, narkoba bisa menjadi pemicu kejahatan lainnya, sehingga harus menjadi perhatian seluruh jajaran. “Kalau dalam seminggu tidak ada laporan pengungkapan kasus narkoba, saya anggap Polsek bersangkutan tidak bekerja. Misalkan satu Polsek mengawasi 10 kelurahan atau lebih, masa tidak bisa mengungkap satu kasus dalam satu minggu. Tapi saya yakin, jika masyarakat mau bekerjasama dan bersatu padu, maka polisi bisa maksimal me-

ngungkap kasus-kasus narkoba di wilayahnya,” tegas Nico. Karena itu, lanjut Nico, seluruh Polsek harus mengenal para stakeholder di wilayahnya, para tokoh masyarakat dan agama, sehingga dapat saling bersinergi dan bahu-membahu dalam penegakan hukum termasuk memberantas penyalahgunaan narkoba. “Silaturahmi yang diprakarsai Polsek Medan Kota hari ini dengan mengundang sejumlah camat, lurah, kepala lingkungan, tokoh agama dan tokoh masyarakat sudah sangat baik. Ke depannya agar terus ditingkatkan,” ujarnya. Nico menambahkan, pengungkapan kejahatan menggunakan senjata api (senpi), pe-

rampokan dan pencurian dengan modus memecahkan kaca mobil menjadi prioritas aparat kepolisian di Medan. “Saat ini yang menjadi prioritas kita adalah kejahatan bersenjata api, perampokan atau jambret dan pencurian dengan modus memecahkan kaca mobil. Tetapi kasus-kasus narkoba dan pencurian kendaraan bermotor juga tetap menjadi perhatian,” ujarnya. Kapolresta mengatakan, dalam menangani persoalanpersoalan di masyarakat, juga harus mengedepankan caracara musyawarah, mufakat dan gotong royong. “Dengan begitu terjalin komunikasi yang baik antara polisi, para stakeholder

Fraksi PPP Kunjungi Warga Miskin Tak Dapat BLSM MEDAN (Waspada): Anggota DPRD Medan dari Fraksi Partai Persatuan Pembangunan (PPP) mengunjungi warga miskin di lingkungan 19, Kel. Belawan Bahagia, Kec. Medan Belawan, Kamis (28/6). Kunjungan tersebut menyahuti pengaduan masyarakat terkait penyaluran Bantuan Langsung Sementara Masyarakat (BLSM) yang dinilai tidak tepat sasaran, sehingga warga yang benar-benar miskin tidak menikmati bantuan dimaksud. Ketua Fraksi PPP DPRD Medan Ir Ahmad Parlindungan Batubara didampingi anggota M Yusuf SAg, cukup prihatin menyaksikan kehidupan warga pesisir sebagai nelayan tradisional dengan rumah gubuk terbukti tidak menerima BLSM. Ketika anggota dewan menelusuri perkampungan kumuh dengan kehidupan paspasan di Jln. Bawal dan Jln. Kenanga, Kel. Belawan Bahagia, ratusan warga menyampaikan penderitaannya yang terkesan dikesampingkan pemerintah soal bantuan. Melalui perwakilan warga, Martua Pasaribu menyerahkan data KK yang tidak menerima BLSM. Bahkan dari data itu juga

masih banyak warga yang belum mendapat kartu JPKMS serta beras miskin (raskin) padahal tergolong miskin. Warga berharap kedatangan Ir Ahmad Parlindungan Batubara caleg DPRD Sumut No urut 5 lima dan M Yusuf Caleg DPRD Medan No urut 2 dari Partai PPP, dapat memfasilitasi keluhan mereka ke pemerintah degan harapan bantuan untuk warga miskin serta pembangunan infrastruktur di Belawan Bahagia dapat diperjuangkan dan terealisasi. Menurut data yang disampaikan Martua Pasaribu, untuk di Lingkungan 19, Kel. Belawan Bahagia, sekitar 200 KK tidak mendapat bantuan BLSM padahal mereka tergolong miskin dan mendapat beras miskin (raskin). Keluhan yang sama juga diterima saat kunjungan di Lingkungan 8, Kel. Nelayan Indah. Menurut salah satu warga Marsita, banyak warga miskin yang tidak mendapat BLSM. Padahal sebelumnya warga mendapat bantuan langsung tunai dan raskin. Warga minta, penerima BLSM supaya ditinjau kembali karena tidak tepat sasaran. Menurut Ahmad Parlin-

dan masyarakat,” tuturnya. Ditambahkannya, untuk menekan angka kriminilitas di Medan, akan membuat sistem pencegahan dan penegakan hukum atau pengungkapan kasus. Metodenya, Satuan Binmas dan Intelijen menyerap informasi dari masyarakat lalu menentukan titik mana saja yang dianggap rawan untuk dilakukan pengamanan. Kemudian fungsi Sabhara dan Polantas untuk menyerap informasi dari Binmas serta Intelijen untuk melakukan penanganan tindak kriminal, dan terakhir penegakan hukum yang ditangani reserse. “Tetapi setiap polisi, baik intelijen, binmas, sabhara ataupun polantas dapat saja segera

melakukan penangkapan jika mengetahui kasus-kasus kejahatan, namun untuk penanganan kasusnya diserahkan ke reserse,” kata Nico. Ditanya daerah paling rawan kejahatan di Kota Medan, Nico Afinta agak berpikir sejenak, kemudian menyebutkan bahwa Polsek Medan Baru merupakan wilayah terawan. “Melihat banyaknya kasus, Polsek Medan Baru paling rawan, tetapi banyak juga kasus yang mereka ungkap,” ujarnya. Selain Medan Baru, Nico mengatakan, Polsek Medan Kota juga termasuk daerah rawan kriminalitas. “Saya pikir semua wilayah di Medan rawan, apakah tindak kejahatannya,

aksi massa, kasus-kasus tanah dan lainnya. Karena itu seluruh Polsek saya tekankan untuk giat melakukan patroli, memantau dan mendengar informasi untuk mengantisipasinya,” jelasnya. Sementara Kapolsek Medan Kota Kompol PH Sinaga kepada wartawan mengatakan, sengaja mengundang para Muspika, tokoh masyarakat dan tokoh agama untuk saling mengenal satu sama lain, sehingga diharapkan dapat saling bekerjasama. “Ini juga merupakan kunjungan resmi pertama Kapolresta Medan ke Polsek Medan Kota, memberi pengarahan kepada seluruh jajaran agar lebih meningkatkan kinerja Polsek Medan Kota,” tuturnya.(m27)

Oknum Kepling Jual Narkoba Pada Polisi

dungan didampingi M Yusuf, dari hasil kunjungan mereka, terbukti banyak warga Belawan Bahagia dan Nelayan Indah yang hidupnya cukup memprihatinkan bahkan rumah gubuk dan nyaris roboh ternyata tidak mendapat BLSM. “Ini kan pantas penerima BLSM. Melihat kondisi rumah saja yang nyaris roboh, warga layak menerima bantuan,” ujarnya. Parlindungan berjanji akan menyampaikan data warga miskin namun tidak mendapat BLSM ke Pemko Medan. Dia menilai, pendataan warga miskin sebagai penerima BLSM ada kekeliruan sehingga tidak tepat sasaran. Politisi PPP ini menuding petugas yang mendata warga dinilai tidak bekerja maksimal dan memberikan data asal-asalan.Untukitu,ParlindunganmendesakPemkoMedansupayasegera merevisi kembali data penerima BLSM karena tidak akurat. Sementara itu M Yusuf menyampaikan kepada warga yang tidak mendapat kartu sehat namun benar-benar warga miskin, Fraksi PPP DPRD Medan siap memfasilitasi supaya warga dimaksud tetap mendapat pelayanan gratis dari pemerintah. (m30)

Waspada/ist

SALURKAN BANTUAN: Dompet Dhuafa Waspada kembali menyalurkan bantuan amanah khusus hamba Allah kepada siswa-siswi Yayasan Perguruan Islam Al-Ikhlas di Jln. Sei Padang No. 129 Kec. Medan Selayang. Bantuan sebesar Rp20.520.000 ini, diserahkan oleh Hambali, Manager Program Dompet Dhuafa Waspada dan diterima oleh Nirwan Matondang, SSos, SPdI selaku kepala sekolah.

MEDAN (Waspada): Sat Reserse Polresta Medan meringkus oknum kepala lingkungan (kepling) yang mengedarkan narkoba dalam penyergapan di kediamannya Jln. Manunggal/Jermal XII, Kamis (27/6) petang.Tersangka E, 37, diboyong ke Polresta Medan bersama barang bukti 3 gr sabu, ganja, dan timbangan elektrik. Informasi di Polresta Medan, Jumat (28/6) mengatakan, tersangka E yang merupakan Kepling II, Kel. Denai, Kec. Medan Denai, selama ini sudah menjadi incaran polisi karena sering menjual narkoba. Untuk menangkap tersangka, polisi menyaru

sebagai pembeli narkoba mencoba bertransaksi dengan E. Tersangka yang tidak menyangka pembeli narkoba petugas lalu melakukan transaksi dengan memperlihatkan barang bukti narkoba. Saat itu polisi langsung menangkap E yang tidak sempat melarikan diri. Bersama barang bukti tersangka di boyong ke Polresta Medan. Kasat Reserse Narkoba Kompol Dony Alexander kepada wartawan mengatakan, polisi masih mengembangkan penangkapan E. “Tersangka masih kita periksa intensif. Seorang lagi yang sudah diketahui identitasnya juga masih kita kejar,” katanya. (m39)

Waspada/Ayu

KETUA dan pengurus Forum Kebersamaan Masyarakat Sahabat Farianda Putra Sinik berfoto bersama usai pembentukan wadah paguyuban tersebut.

Forum Kebersamaan Masyarakat Sahabat Farianda Putra Sinik Terbentuk MEDAN (Waspada): Sejumlah elemen masyarakat di Kota Medan telah membentuk Forum Kebersamaan Masyarakat Sahabat Farianda Putra Sinik, SE, beberapa waktu lalu. Paguyuban ini bertekad mengantarkan Farianda Putra Sinik menjadi anggota DPRDSU Periode 2014-2019. Demikian disampaikan Yusman Nasution selaku Ketua Forum Kebersamaan Masyarakat Sahabat Farianda Putra Sinik, SE saat berbicara kepada wartawan di Medan, Jumat (28/6). Saat itu,Yusman didampingi paraWakil Ketua Zulhidayat, Edi S, Sofyan Chan, Edi Polo, Sekretaris Chairul Amri dan Bendahara Suherfi Petek Hasibuan dan Nawirsyah Siregar. Menurut Yusman, forum ini akan bekerja semaksimal, mungkin untuk menjadikan caleg nomor urut satu daerah pemilihan (Dapil) Medan 1 dari Partai Demokrat Farianda Putra Sinik, SE sebagai Anggota DPRDSU 2014-2019 pada Pemilu Legislatif 2014 mendatang. “Tentu atas seizin Allah SWT, kami bertekad dan berupaya semaksimal mungkin mengantarkan Farianda Putra Sinik menjadi anggota DPRDSU lima tahun mendatang. Sehingga keterwakilan masyarakat benar-benar terwujud nantinya,” tegasYusman. Menurut dia, dukungan ini diberikan karena didasari berbagai pertimbangan. Diantaranya, Farianda Putra Sinik yang juga Pemimpin Redaksi (Pemred) Harian Medan Pos merupakan sosok

yang memiliki kepedulian kepada masyarakat. Dengan demikian, beliau layak menjadi wakil rakyat di legislatif. Yusman menjelaskan, ada beberapa langkah yang mereka lakukan untuk memenangkan Farianda Putra Sinik.“Pertama, kami sudah punya komunitas dan sudah berjalan lama, serta sudah ada di 11 kecamatan yang masuk ke dalam Dapil Medan 1,” katanya. Selain itu, lanjutYusman, pihaknya juga sudah melakukan komunikasi dengan tokoh-tokoh masyarakat. Dalam forum ini, dibentuk koordinator-koordinator di kecamatan, serta masyarakat. “Polanya sangat sederhana dan lebih kuat kepada hubungan emosional, seperti keluarga dan persaudaraan. Tentunya kami akan lebih proaktif melakukan penggalangan,” pungkasnya. Di tempat terpisah, Farianda Putra Sinik mengucapkan terimakasih atas dukungan dari masyarakat yang tergabung dalam forum tersebut. “Hal ini sangat saya apresiasi dan berharap dukungan ini terus berlanjut hingga hari pencoblosan nanti dan seterusnya,” kata tokoh muda yang akrab disapa Nanda itu. Wakil Sekretaris DPD Partai Demokrat Sumut ini berharap forum tersebut beserta simpul-simpulnya dapat bekerja dengan maksimal sehingga apa yang diinginkan bersama-sama mendapat ridho dari Allah SWT.(m30)


Medan Metropolitan

WASPADA Sabtu 29 Juni 2013

Massa Tangkap Perampok Di Angkot MEDAN (Waspada): Seorang tersangka perampok di dalam angkutan kota (angkot) ditangkap massa dan dihajar hingga babak belur saat beraksi di persimpangan Jln. Iskandar Muda – Jln. Lobak Medan, Kamis (27/6) malam. Saksi mata mengatakan kepada Waspada, peristiwa itu terjadi pukul 20:30. Awalnya, kor-

ban Gusliwati, 24, karyawan Hotel Santika Medan, menumpang angkot hendak pulang ke rumahnya di Jln. Letjen Jamin Ginting, PasarVII, Gg. Sebayang, Medan. Saat itu, tersangka HS, 26, warga Jln. Coklat, Kelurahan Mangga, Kecamatan Medan Tuntungan, sudah berada di dalam angkot yang ditumpangi korban. Setibanya di persimpangan Jln. Iskandar Muda - Jln. Lobak,

Kec. Medan Baru, tersangka hendak turun dari angkot. Tibatiba HS merampas handphone Blackberry dari tangan korban, lalu melompat dan melarikan diri. Melihat aksi perampokan itu, penumpang angkot lainnya spontan meneriakinya. Massa yang berada di lokasi

langsung melakukan pengejaran dan berhasil menangkap tersangka HS. Kemudian, massa menghajar tersangka HS hingga babak belur. Bahkan, seorang warga sempat menyiramkan bensin ke tubuh tersangka dan hendak membakarnya hiduphidup.

Namun tiga personel Reskrim Polsek Medan Baru yakni Brigadir Sahlendra Tarigan, SH; Brigadir Adil Sembiring, SH dan Brigadir Erginda Siallagan, SH yang melintas di lokasi kejadian, langsung mengamankan tersangka dari amuk massa serta membawanya ke Mapolsek Me-

Jadwal Penerbangan Di Bandara Polonia No. Penerbangan Ke Flight

Pukul

Tiba Dari

Flight

GARUDA INDONESIA 1 Jakarta GA-181 2 Jakarta GA-183 3 Jakarta GA-185 4 Jakarta GA-187 5 Jakarta GA-189 6 Jakarta GA-191 7 Jakarta GA-193 8 Jakarta GA-147 9 Jakarta GA-195 10 Banda Aceh GA-142 11 Banda Aceh GA-14.6 12 Banda Aceh GA-278 13 Pekanbaru GA-276 14 Batam GA-272 15 Palembang GA-266 16 Batam GA-270 17 Padang GA-262 18 Penang GA-802 19 Penang GA-804

05.20 08.45 10.30 11.55 13.55 15.55 17.55 18.45 19.55 09.45 14.50 06.10 09.55 13.20 06.00 10.40 14.50 06.05 13.55

Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Banda Aceh Banda Aceh Banda Aceh Pekanbaru Batam Palembang Batam Padang Penang Penang

GA-180 GA-182 GA-184 GA-186 GA-146 GA-188 GA-190 GA-192 GA-196 GA-143 GA-147 GA-279 GA-277 GA-273 GA-267 GA-271 GA-263 GA-803 GA-805

08.00 09.45 11.10 13.20 14.20 15.10 17.10 19.10 22.00 13.10 17.55 08.45 12.40 19.45 09.55 14.05 20.50 08.30 16.25

Pukul

CITILINK 1 Jakarta 2 Jakarta 3 Jakarta 4 Batam 5 Batam

QG-831 QG-833 QG-835 QG-880 QG-882

8.40 18.50 20.05 10.00 14.20

Jakarta Jakarta Jakarta Batam Batam

QG-830 QG-832 QG-834 QG -881 QG-883

08.05 09.05 09.35 13.15 17.55

AIR ASIA 1 Kuala Lumpur 2 Kuala Lumpur 3 Kuala Lumpur 4 Kuala Lumpur 5 Penang 6 Penang 7 Kuala Lumpur 8 Baangkook 9 Bandung 10 Surabaya 11 Bandung 12 Banda Aceh 13 Pekanbaru

QZ-8050 QZ- 8054 AK- 1351 AK-1355 QZ-8072 AK-5837 AK-1357 QZ-8084 QZ-7987 QZ-7611 QZ-7981 QZ-8022 QZ-8028

06.05 11.20 08.00 17.25 10.40 18.30 21.25 17.00 08.25 11.35 17.10 11.00 07.00

Kuala Lumpur Kuala Lumpur Kuala Lumpur Kuala Lumpur Penang Penang Kuala Lumpur Bangkok (2,4,6) Bandung Surabaya Bandung Banda Aceh Pekanbaru

QZ-8051 QZ-8055 AK-1350 AK-1354 QZ-8073 AK-5836 AK-1356 QZ-8085 QZ-7986 QZ-7610 QZ-7980 QZ-8023 QZ-8029

08.30 10.55 07.35 17.00 16.30 18.15 21.05 29.55 05.35 11.10 19.55 13.20 10.30

LION AIR 1 Jakarta 2 Jakarta 3 Jakarta 4 Jakarta 5 Jakarta 6 Jakarta 7 Jakarta 8. Jakarta 9 Jakarta 10 Jakarta 11 Jakarta 12 Jakarta 13 Jakarta 14 Penang 15 Penang 16 Jakarta 17 Jakarta 18 Jakarta 19 Jakarta 20 Jakarta 21 Surabaya 22 Surabaya 23 Banda Aceh 24 Jakarta

JT- 211 JT- 381 JT- 397 JT- 207 JT- 301 JT- 395 JT- 303 JT- 215 JT-201 JT- 387 JT-399 JT-383 JT-385 JT-1282 JT-1288 JT-205 JT-203 JT-219 JT-309 JT-209 JT-0970 JT-972 JT-396 JT-305

0545 06.45 07.50 08.40 10.00 11.00 11.50 12.25 12.50 13.50 15.20 15.50 17.00 08.05 13.35 2010 18.00 20.40 19.10 21.00 07.00 12.55 12.15 18.30

Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Penang Penang Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Surabaya Surabaya Banda Aceh Jakarta

JT-380 JT-300 JT-394 JT-302 JT-214 JT-200 JT-204 JT-398 JT-382 JT-384 JT-202 JT-212 JT-396 JT-1283 JT-1289 JT-206 JT-208 JT-386 JT-308 JT-218 JT-971 JT-973 JT-397 JT-210

08.20 09.20 10.20 11.10 11.40 12.10 13.10 14.40 15.10 16.20 17.20 17.50 19.45 10.25 15.55 9.20 18.25. 21.05 22.20 23.20 12.15 16.00 07.05 07.20

MALAYSIA 1 Kuala Lumpur 2 Kuala Lumpur

MH-861 MH-865

09.40 15.45

Kuala Lumpur Kuala Lumpur

MH-860 MH-864

08.50 15.00

SILK AIR 1 Singapura 2 Singapura

Waspada/Ismanto Ismail

PERSONEL Reskrim Polsek Medan Baru Brigadir Sahlendra Tarigan, SH (kanan) didampingi Brigadir Adil Sembiring, SH (kiri) menginterogasi tersangka HS, terlibat kasus perampokan terhadap penumpang angkot.

dan Baru. Kapolsek Medan Baru Jean Calvijn Simanjuntak melalui Panit Reskrim Ipda Sehat Tarigan, SH mengatakan, tersangka sudah diamankan dan sedang menjalani pemeriksaan. Dilempar Sementara itu, Bus Sutra BK 7232 SK dilempar orang tak dikenal (OTK) di kawasan Jln. Jamin Ginting, Desa Durin Simbelang, Kamis (27/6) malam. Akibatnya, kaca bus tersebut pecah dan melukai seorang penumpang. Informasi yang diperoleh Waspada di Mapolsek Pancurbatu, Jumat (28/6), bus yang dikemudikan Gemuk Sembiring, 45, warga Desa Bekerah, Kec. Naman Teran, Tanah Karo, dilempar OTK di kawasan Jln. Jamin Ginting, Desa Durin Simbelang. Akibat aksi pelemparan itu, kaca belakang sebelah kanan bus Sutra nomor pintu 588 tersebut pecah dan serpihannya melukai kepala seorang penumpang bernama Hendra. Mengetahui bus dirusak, sopir Gemuk segera memberitahukan mandornya di Medan dan diteruskan ke Polsek Pancurbatu. Kapolsek Pancurbatu Kompol Darwin Sitepu PB, SH saat dikonfirmasi Waspada, membenarkan adanya laporan mandor terkait aksi pelemparan tersebut.(m36/m40)

Tiga Rumah Terbakar Di Pekan Labuhan BELAWAN (Waspada): Tiga rumah milik Dawo, 60, Pa’i, 60, Imam Masjid Al Osmani Labuhan, dan Agam, 46, di Lingkungan 6, Kel. Pekan Labuhan, Kec. Medan Labuhan, Jum’at (28/6) pagi sekitar pukul 09:00, hangus terbakar. Api diduga berasal dari kompor minyak tanah yang meledak di rumah Dawo saat istrinya Ayu memasak dan ditinggal di dapur dalam kondisi menyala. “Saat itu Ayu pergi ke rumah Pa’i yang masih keluarganya. Tiba-tiba terdengar suara ledakan dari dapur dan seketika itu juga api membesar dan melalap dapur,” kata tetangga korban. Melihat api semakin membesar di dapur rumah Dawo, warga berusaha melakukan pemdaman dengan alat seadanya. Namun, api tidak berhasil dipadamkan bahkan semakin membesar dan menghanguskan rumah koban. Hampir semua harta berharga milik korban musnah terbakar, sedangkan yang tersisa hanya baju dibadan dan beberpa barang kecil. Tak berselang lama, dua unit mobil pemadam kebakaran datang melakukan pemadaman api dan sekitar pukul 10:00 api berhasil dipadamkan. Sedang-

kan aparat TNI AL berada di lokasi kejadian membantu warga. Dalam peristiwa itu tidak ada korban jiwa, sedangkan kerugian belum dapat diperkira-

kan secara pasti. Petugas Polsek Medan Labuhan yang datang ke lokasi kebakaran melakukan pengecekan dan olah TKP. “Saat ini kita

lakukan olah TKP, baru kita simpulkan untuk mengetahui penyebab kebakaran,” kata Kapolsek Medan Labuhan Kompol Reza Pahlevi. (h03)

Waspada/Rustam Effendi

SEORANG warga menyaksikan petugas pemadam kebakaran memadamkan sisa-sisa api yang menghanguskan tiga rumah di Lingkungan 7, Kel. Pekan Labuhan, Kec. Medan Labuhan, Jumat (28/6).

MI-233 MI-237

08.40 20.35

Singapura Singapura

MI-232 MI-238

07.50 19.50

MNCTV Festival Meriahkan Hut Kota Medan

10.35 18.30 09.45

Singapura (2.4.7) VF-281 Singapura (1,3,6) VF-283 Singapura (Jumat)VF-281

09.55 17.40 09.05

Hari Ini, Grebek Nusantara Di Pasar Marindal

SRIWIJAYA AIR 1 Jakarta 2 Jakarta 3 Batam 4 Pekanbaru 5 Pekanbaru 6 Banda Aceh 7 Penang 8 Padang

SJ-015 SJ-011 SJ-035 SJ-043 SJ-041 SJ-010 SJ-102 SJ-021

13.25 15.55 16.50 10.20 17.20 12.50 07.20 16.00

Jakarta Jakarta Batam Pekanbaru Pekanbaru Banda Aceh Penang Padang

SJ-010 SJ-016 SJ-034 SJ-042 SJ-040 SJ-011 SJ-103 SJ-020

11.00 16.20 14.55 11.50 15.45 14.20 09.50 14.10

FIRE FLY 1 Subang 2 Penang 3. Penang

FY -3413 FY- 3403 FY- 3407

14.35 10.55 18.20

Subang Penang Penang

FY-3412 FY-3402 FY-3406

14.05 10.35 17.55

07.30 11.45 18.50

Singapura Jakarta Jakarta

RI-862 RI-093 RI-097

08.00 12.00 19.30

Jadwal Perjalanan Kereta Api No KA

Nama KA

Kelas

Dari

Tujuan

Berangkat

U.28 Sri Bilah Eks/Bisnis Medan RantauPrapat U30 Sri Bilah Eks/Bisnis Medan Rantau Prapat U.32 Sri Bilah Eks/Bisnis Medan Rantau Prapat U.34 Sri Bilah Eks/Bisnis Medan Rantau Prapat U.27 Sri Bilah Eks/Bisnis Rantau Prapat Medan U.29 Sri Bilah Eks/Bisnis Rantau Prapat Medan U.31 Sri Bilah Eks/Bisnis Rantau Prapat Medan U.33 Sri Bilah Eks/Bisnis Rantau Prapat Medan U35 Sri Lelawangsa Ekonomi Tebing Tinggi Medan U36 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Tebing Tinggi U37 Sireks Ekonomi Siantar Medan U38 Sireks Ekonomi Medan Siantar U.39 Putri Deli Ekonomi Tanjung Balai Medan U.40 Putri Deli Ekonomi Medan Tanjung Balai U.41 Putri Deli Ekonomi Tanjung Balai Medan U.42 Putri Deli Ekonomi Medan Tanjung Balai U.43 Putri Deli Ekonomi Tanjung Balai Medan U.44 Putri Deli Ekonomi Medan Tanjung Balai U45 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan U46 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai U47 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan U48 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai U49 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan U50 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai U51 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan U52 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai U53 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan U54 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai U55 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan U56 Sri Lelawangsa Ekonom Binjai Medan U57 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai U58 SriLelawangsa Ekonomi Binjai Medan U59 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai Reservasi Tiket KA Medan (061-4248666)

08.17 10.47 15.46 22.50 08.45 15.20 17.10 23.55 05.36 18.17 06.25 14.27 07.55 06.57 13.20 13.12 19.00 16.57 05.45 05.00. 07.15 06.30 09.15 08.30 11.35 10.00 14.30 12.30 16.15 17.45 17.00 21.30 20.10

Datang

13.57 16.00 21.16 03.52 14.04 20.43 22.11 05.09 07.53 20.38 10.22 18.15 12.52 11.28 17.55 17.36 23.20 21.35 06.14 05.29 07.44 06.59 09.44 08.59 12.04 10.29 14.59 12.59 16.44 18.14 17.29 21.59 20.39

Tirtanadi Peringati Isra Mikraj Dan Sambut Ramadhan MEDAN (Waspada): Seluruh keluarga besar PDAM Tirtanadi Provinsi Sumatera Utara mengikuti peringatan Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW dan sekaligus penyambutan bulan suci Ramadhan 1434 H tahun 2013 yang diselenggarakan PHBI PDAMTirtanadi di Masjid Ma’ul Hayah Jln. SM Raja Medan, Rabu siang (26/6). Turut hadir Direktur Administrasi dan Keuangan H Ahmad Thamrin SE, MPsi, Direktur Perencanaan dan Produksi Ir H Tamsil Lubis, Ketua PHBI PDAM Tirtanadi H Irsan Efendi Lubis SSos, MM, para Kacab, Kadiv, Kabid, pegawai, dengan penceramah H Wijayanto. Acara diawali dengan pembacaan ayat suci Alquran oleh Nasrullah SPdi. Ahmad Thamrin mewakili Direksi PDAM Tirtanadi mengajak umat Islam untuk mengenal lebih dekat sosok Nabi Muhammad SAW. Hal ini dilakukan sebagai bentuk peningkatan taqwa kepada Allah SWT dan meneladani akhlakul karimah yang menjadi suri teladan terbaik hingga akhir zaman. “Direksi mengharapkan agar pengetahuan agama kita khususnya masalah Isra Mikraj ini nantinya akan benar-benar dihayati semuanya. Untuk itu selanjutnya dapat diamalkan sesuai tuntutan yang telah diajarkan oleh Allah kepada kita selaku hambanya,” ujarnya. Direksi PDAM Tirtanadi juga mengucapkan permohonan maaf atas segala kekhilafan dan kesalahan yang pernah diperbuat selama ini. Karena dalam waktu dekat ini akan melaksanakan ibadah puasa Ramadhan 1434 H dan berharap agar amal ibadah puasa diterima Allah SWT. Sementara itu, Al Ustad Wijayanto dalam tausiyah agamanya mengatakan, peringatan Isra Mikraj sangat penting diadakan umat Islam yang bermakna untuk mengingat kembali peristiwa sakral yang dialami Nabi Muhammad SAW menjalankan perintah shalat sekaligus untuk menegakkan syiar agama Islam ke seluruh penjuru dunia.(cwan)

Waspada/Ist

VALUAIR 1 Singapura (2.4,7) VF-282 2 Singapura (1,3,6) VF-284 3 Singapura (Jumat)VF-282

MANDALA AIRLINE 1 Jakarta RI-092 2 Singapura RI-861 3. Jakarta RI-096

A5

MEDAN (Waspada): MNCTV Festival, kembali hadir di Medan, 29 - 30 Juni 2013. Pelaksanaan program spesial ini sekaligus memeriahkan HUT ke-423 Kota Medan pada 1 Juli 2013. Sebelumnya, MNCTV Festival di 2013 telah berlangsung di enam kota besar yakni Denpasar, Bandung, Semarang, Palembang, Surabaya dan Jakarta. Perjalanan ke berbagai daerah ini merupakan salah satu wujud komitmen MNCTV untuk terus mendekatkan diri dengan pemirsa. Nana Putra selaku Managing Director MNCTV mengatakan, MNCTV Festival digelar untuk membangun hubungan emosional yang baik dengan pemirsa, sekaligus menjelaskan berbagai upaya MNCTV untuk terus meningkatkan kualitas program-programnya.

“Semoga kehadiran kami dapat menghibur warga Medan dan sekitarnya. Tidak lupa pimpinan dan staf MNCTV mengucapkan selamat dan sukses kepada warga Medan yang sedang merayakan hari jadi kotanya,” kata Nana Putra yang berkunjung ke gedung Bumi Warta Waspada, Jumat (28/6). Kedatangan tim MNCTV diterima Humas Aidi Yursal dan Asisten Redaktur Hiburan T. Junaidi. Nana menambahkan rangkaian MNCTV Festival Medan akan dibuka dengan menggelar pentas musik MNCTV Grebek Nusantara di Pasar Marindal, Medan pada Sabtu, 29 Juni 2013 pukul 09:00. Pada Minggu, 30 Juni 2013 pukul 09:00, MNCTV Festival digelar di Terminal Mandala, Medan dengan menampilkan artis Julia Perez, 7 Icon, Shamila,

Citra Scholastika, Max 5, Nita Thalia dan lain-lain. Melengkapi rangkaian acara spesial di Medan, akan digelar pula MNCTV Minggu Ceria Bersama Coolant. Kegiatan yang terdiri dari jalan sehat, panggung hiburan dan fun games ini diadakan di Istana Maimun, Medan pada Minggu, 30 Juni 2013, mulai pukul 06:00. Sebagai acara puncak, konser musik MNCTV Festival Medan Paten Kali, digelar di Istana Maimun, pada Minggu, 30 Juni 2013 mulai pukul 14:00 WIB. Acara ini menampilkan Julia Perez, SMASH, Five Minutes, 7 Icon, S.O.S, Shamila, Citra Scholastika, Ghivry Liebste, Novita Dewi, Siti Badriah dan Dedi Regar. Kesenian daerah Gondang 9 dan komedian lokal Jalal Jabat akan turut mendukung acara ini. MNCTV Festival Medan

terasa semakin meriah, karena selain bertabur artis dan musisi ibukota, juga akan mengangkat kebudayaan khas dan seluk beluk kota, kuliner dan budaya khas Medan. Berbagai liputan itu akan ditayangkan selama sepekan di berbagai program features MNCTV seperti “Mata Pancing”, “Jendela”, “Pelesir”, “Lintas Petang”, “Di Antara Kita”, “Kribo”, “Sidik Kasus”, “Ayo Main” dan “Inspirasi Sore”. Besarnya antusiasme yang ditunjukkan warga masyarakat Medan dan sekitarnya memotivasi MNCTV untuk memberikan suguhan acara yang menarik dan bermanfaat. Karena itu, untuk seluruh warga Medan dan sekitarnya, jangan lewatkan kemeriahan rangkaian acara “MNCTV Festival Medan” hanya di MNCTV ‘Selalu di Hati’. (m37)

Waspada/ Anum Saskia

PIHAK MNCTV dan artis KDI foto bersama Asisten Redaktur Hiburan dan Humas saat berkunjung ke Redaksi Harian Waspada kemarin.

DIREKTUR Administrasi dan Keuangan H Ahmad Thamrin SE, MPsi (dua kiri) mewakili Direksi PDAM Tirtanadi tekun mengikuti Peringatan Isra Mikraj sekaligus penyambutan bulan suci Ramadhan 1434 H tahun 2013, di Masjid Ma’ul Hayah Jln SM Raja Medan.

Bentengi Diri Dengan Ilmu Agama MEDAN (Waspada): Pada saat ini kita sedang dihadapkan pada zaman jahiliyah modern, seperti maraknya perjudian, narkoba, dan minuman keras, untuk itu masyarakat khususnya generasi muda perlu membentengi diri dengan pendidikan agama. Direktur SDM dan Umum Andi Wibisono ketika memberikan sambutan pada acara peringatan Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW dan penyambutan bulan Suci Ramadhan 1434 H/2013 M di Masjid Al-Muhajirin Kantor Pusat PTPN-IV, Selasa (25/6) menyebutkan, bulan suci Ramadhan senantiasa kita nantikan. “Mari kita laksanakan ibadah puasa Ramadhan dengan sebaikbaiknya, dan selalu melaksanakan perbuatan yang lebih baik sehingga kita tergolong orang yang selalu belomba-lomba dalam berbuat kebaikan,” ujar Andi. Hadir dalam acara itu Direktur Utama PTPN-IV Erwin Nasution, Direktur Produksi PTPN-IV Ahmad Haslan Saragih, Kepala Bagian, Ketua Umum Majelis Taklim & Syiar Islam (MTSI) PTPN-IV Abdul Madjid, Kenaziran Masjid Al-Muhajirin Kanpus PTPN-IV, dan karyawan/karyawati. Acara diawali dengan pembacaan ayat suci Alquran oleh Mardhatillah Ulfa. Ketua Panitia Abdul Madjid mengatakan, pihaknya mengucapkan terimakasih atas dukungan dari Direksi PTPN-IV baik material dan moril. Harapan kami semoga direksi mendapat limpahan rahmat dari Allah SWT. Dalam pandangan umumnya Al-Ustadz Prof Dr H Hasballah Thaib menyebutkan, mengubah suatu kebiasaan adalah pekerjaan yang paling berat. Untuk itu melalui bulan puasa kita dapat menciptakan pengendalian diri dan bersabar. “Ada 4 kunci yang harus dijalankan dan terhindar dari godaan setan yaitu mengendalikan diri dari sifat amarah, mengendalikan rasa takut, mengendalikan hawa nafsu, dan mengendalikan diri tidak melakukan jalan pintas,” tuturnya.(m03)

Waspada/Rudi Arman

KETUA DPC Hanura Kota Medan Harimantua Dibata Siregar memberikan tali asih kepada anak yatim piatu pada peringatan Isra Mikraj di sekretariat Partai Hanura Jln. DI Panjaitan, Kamis (27/6) malam.

Hanura Peringati Isra Mikraj Bersama Anak Yatim Piatu MEDAN (Waspada): DPC Partai Hanura Kota Medan bersama Caleg dan 100 anak yatim piatu memperingati Isra Mikraj di seketariat Jln. DI. Panjaitan, Kec. Medan Baru, Kamis (27/6) malam. Peringatan Isra Mikraj yang dirangkai dengan menyambut bulan suci Ramadhan ini mengambil tema, “Dengan Isra Mikraj mari kita bersihkan hati serta tingkatkan amal ibadah di bulan suci Ramadhan ini”. Ketua DPC Hanura Kota Medan Harimantua Dibata Siregar mengucapkan terimakasih kepada ketua panitia pelaksana dan seluruh Caleg atas terlaksananya kegiatan Isra Mikraj ini. Melalui kegiatan ini, diharapkan semua umat Islam meningkatkan Ukhuwah Islamiyah dengan saling bersilaturahmi. ”Yang paling penting adalah bagaimana peringatan Isra Mikraj ini dapat meningkatkan kualitas shalat kita,” katanya. Hariman berharap segala sesuatu yang disampaikan Al-Ustadz dalam kegiatan ini, dapat dipahami dan dilaksanakan. “Kami minta kepada Al-Ustadz untuk memberikan pencerahan kepada kami,” katanya. Ketua DPD Hanura Sumut H. Zulkifli Efendi Siregar diwakili Sekretaris DPD Hanura Sumut Adi Taher menjelaskan, kegiatan Isra Mikraj ini diharapkan dapat menjadi sarana sosialisasi Partai Hanura di Kota Medan sehingga partai ini dapat lebih dekat dan dicintai rakyat. “Kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan soliditas sesama pengurus DPC beserta PAC-PAC dan seluruh kader Hanura di Kota Medan,” jelas Adi Taher. Al-ustadz Bahrun Nasution dalam tausiyahnya menerangkan, hati adalah presidennya di tubuh manusia. “Karena itu, hati inilah yang harus dibenahi agar hati nurani menjadi bersih. Hati nurani yang sudah bagus diisi dengan tiga hal yaitu iman, ilmu dan hikmah alias bijaksana. Dengan shalat berjamaah, hati kita menjadi bersih,” terangnya. Usai menyampaikan tausiyah, Bahrun membacakan doa bersama. Selanjutnya, Ketua DPC Hanura Kota Medan Harimantua Dibata Siregar beserta pengurus memberikan tali asih kepada anak yatim piatu yang turut hadir dalam kegiatan itu.(m39)


A6 1 CM 2 CM

WASPADA

Rp. 12.000 Rp. 24.000

3 CM Rp. 36.000 4 CM Rp. 48.000

BURSA

AUTOMOTIVE Informasi Pembaca

Bursa Automotive

AC BR CL ND DB

: : : : :

Air Condition Ban Radial Central Lock Nippon Denso Double Blower

PS PW RT VR EW

: Power Stearing : Power Window : Radio Tape : Velg Racing :Electric Window

DIJUAL DAIHATSU TAFT GT IDEPENDENT Th 96. Warna Hitam, Keadaan MlS, Siap pakai, Khusus Pemakai Langsung. Harga Nego. Hub : 0853 5998 4488

ASTRA INT’L DAIHATSU PAKET Hemat 100% Baru. Hub : 0852 7747 2542 “DAIHATSU BAGI HADIAH” GRAN Max PICK UP 1.3 DP 11 jt’an Angs 2 jt’ an Gran Max Minibus 1.3D Dp 23 jt’an Angs 2 jt’an Luxio D Dp 27jt’an Angs 3 jt’an Xenia 1.0 D Dp 27jt’an Angs 3 jt’an Terior Ts’Xtra Dp 32 jt’an Angs 3 jt’an Hubungi : Erwin HP 081263154132 DAIHATSU XENIA Li VVTI, 1,0 Thn 2008. W. Hitam, Ac, Tape, P. Window, P. Steering, Lengkap, Tinggal Pakai, Pemakai. Hub : 0813 7618 8118. Harga : 108 Jt/Damai GRAND MAX PU...DP 11 JT-AN/ANGS. 86 RIBU D A I H A T S U XENIA....DP 28 JT-AN/ANGS. 2,1 jT-AN B A R U TERIOS.....DP 32 JT-AN/ANGS 3,2JT-AN

Hub: INDAH 0852 9777 8255 DAIHATSU ROCKY 91 Hitam. Siap pakai. Hub. 0813 9622 9208. Jl. Eka Rasmi Komplek Bjs C-8

5 CM 6 CM

Rp. 65.000 Rp. 78.000

ISUZU PANTHER HIGH SPORTY 97. Hijau. 0812 6080 2804 ISUZU 100 % BARU

Bahan Bakar Irit, Perawatan Mudah Panther Pick Up DP 23 JT’AN Panther Minibus DP 45 JT’AN Grand Touring Terbaru Hub : 0812 6202 0100 /0852 0627 9352 MITSUBISHI LANCER “93” Wrn Abu - Abu Met, Dvd, Tv, Vr “16, Alarm. Hrg 30 Jt Nego. Hub : 0812 630 5124 DIJUAL L 300 Pick Up Th 93. Solar, Bk Medan. Harga 46 Jt /Nego. Hub. 0812 6393 235 NISSAN MARCH 1.2 M/T. Thn 2011. Silver, Bk Medan, Irit BBM Rp 118 Jt. Hub : 91327433

NISSAN PROMO 100% BARU

MARCH..............DP 23 JT-AN GRAND LIVINA...DP 29 JT-AN EVALIA................DP 34 JT-AN JUKE....................DP 50 JT-AN XTRAIL.................DP 57 JT-AN SERENA...............DP 85 JT-AN NAVARA & ELGRAND CASH

Hub: BINTANG 061-770666 / 0813 9737 4840

TERMURAH

SUZUKI BARU

CARRY PU, DP 13 JT-AN/ANGS. 2,6JT-AN MEGA CARRY..DP 20 JT-AN/ANGS. 2,8JT-AN ERTIGA...DP 33 JT-AN/ANGS. 3,9 JT-AN

Hub : 0852 6111 7724

KEJUTAN KEMILAU JUNI HONDA BERHADIAH!!

DIJUAL SUZUKI BALENO 97. Warna Abu Rokok, Ac, Dvd, Tv, Cd. Harga 65 Jt Nego. Hub 0813 6141 1112

HYUNDAI ATOZ

SUZUKI KARIMUN SILVER Thn 2000. Bk Mdn, Mulus Sekali. TOYOTA KIJANG Komando Super 6 Speed Thn 1994. Ps, Ac, Db, Pw, Vr. 0812 6424 995

- Brio Dp 20 Jtan - Jazz Dp 40 Jtan - CRV Dp 80 Jtan Hub Langsung 0853 7288 8469

Warna Abu - Abu Metalic Thn 2001.Hub 0821 6161 0902 HONDA CRV 2.0 M/T Thn 2005. Silver, Bk Medan. Rp 155 Jt. Hub : 0812 6594 2789 OVER KREDIT HONDA REVO Th 2012. Murah, Mulus, Nama Sendiri. Hub : SONY 0852 9603 7123 MITSUBISHI L 300 Mbl. Beban/Box Thn 1996. Hub 0821 6161 0902 M I T S U B I S H I KUDA GLS 2000. Hitam, Asli Medan, Siap Pakai, Mobil Jarang pakai, Nomor Cantik Bk 9 ZW, Mulus. Harga 83 Jt/.Nego. Hub : 0812 6568 818 / 77305875 MITSUBISHI ETERNA 91, BK 1926 KS. Warna Hijau Lumut, Tv, Kondisi mulus sekali (Original). Hub : 0821 6399 302

SUZUKI CARRY Pick Up 1.5 Thn 2010. Sexy Bak Mulus, Siap pakai. Harga Nego. Hub : 0812 60001 8234 SUZUKI BALENO Th 2000, Bk Mdn Harga 72 Jt. Nego. Wrn Coklat Met. Bisa Kredit DP 12 Jt. Mbl Original. Hp. 0813 6125 3222 TOYOTA AVANZA Type G 1,3 Thn 2010. W. Hitam, Ac Doble, Sehat, Sgt Mulus, Original, jarang Pakai. Harga 143 Jt/Damai. Hub : 0853 6182 2458. NB : Pemakai

TOYOTA PROMO 100 % BARU READY STOK

AVANZA VELOZ ETIOS YARUS RUSH INNOVA FORTUNER Proses Cepat & Serba MANTAB Hub, Hery Mutia 0852 6297 5555

7 CM 8 CM

Rp. 91.000 Rp. 104.000

TOYOTA KIJANG KRISTA 2000. Solar, Warna Silver, Asli Medan, BPKB 1 Nama dari Baru, Nomor Cantik. Bk 128 Rc, Sdh Model 2004, Mobil Jarang Pakai. Harga 118 Jt/ Nego. Hub 0812 6568 818 / 77305875 TOYOTA KIJANG LGX Diesel Thn 2003. Warna Merah, Mobil Cantik, Dan Mulus. Harga 135 Jt Nego. Hp 0812 6314 9436 TOYOTA AVANZA TYPE G Thn 2011. W. Silver, Bk Medan, Pajak Panjang. Mulus Sekali, BU. 0821 6717 6723, (061) 77967599 DIJUAL TOYOTA KIJANG SUPER G “Long”. Abu - Abu... “94” MITSUBISHI KUDA “GLS”, Diesel,Hitam... “...................2000” Hub : 0853 7112 5151 TOYOTA KIJANG LGX Th 2001 Diesel. W. Merah Maroon, Body Full Original, Mulus Luar Dalam, Kondisi siap pakai. Hub 0852 6084 5930

T OYOTA COROLLA Hi Tec Manual Th’98. Warna Hijau Metalik. Bk Asli Medan. Pajak panjang. Mobil Mulus, Rp 82 Jt. Jl. SM. Raja No. 200. 0815 337 336 88 / 7851402 TOYOTA AVANZA Type S Th’11. 1500 Cc. Manual, Wrn Silver Metalik, Mobil Mulus. Rp 137 Jt. Depan Kampus UISU No. 200 0821 6767 7000 / 7851402

Mitra Agung Mobil

Hp : 0853 6156 9299 / 76323369

Jln. D. Singkarak No. 9 Bb / Nibung Raya 37 - Toyota Kijang Innova G Bensin.............................. Silver............. 05 - Toyota Avanza G......................................................... Hitam............09 - Toyota Avanza G...........................................................Silver............ 05 - Toyota Kijang LGX Diesel...........................................Silver............. 01 - Toyota Kijang Krista Bensin 1,8.............................. Biru................ 97 - Toyota Kijang Krista Diesel....................................... Biru................ 01 - Toyota Kijang Krista Diesel...................................... Hijau.............. 00 - Mitsubishi Kuda Grandia Diesel.............................Biru................ 02 - Mitsubishi Kuda Super Exceed Diesel................ Cream/Silver.. 01 - Daihatsu Grand max D (minibus) Plat Bh........Coklat muda...08 - Daihatsu Grand max D(minibus)........................ Coklat muda...07 - Daihatsu Luxio M 1,5.................................................. Silver............. 11 - Daihatsu Taruna CSX 1,5..........................................Hitam........... 00 - Isuzu Panther Hi-Sportyh..........................................Hijau...............97 - Isuzu Panther LV (lengkap PW).............................. Biru............... 02 - Isuzu Panther Touring..................................................Coklat Tua..01 - Chevrolet Tavera..........................................................Merah......... 02 - Suzuki Escudo 2,0..................................................... Hitam.......... 02

Ingin Promosikan Produk Anda

Harian

WASPADA Media yang Tepat untuk Iklan Anda

9 CM Rp. 126.000 10 CM Rp. 140.000

BUTUH DANA PINJAMAN DANA RAMADHAN

Spesialis Surat Rumah dan BPKB. Proses 5 Jam Cair, Tanpa Usaha, 3 Juta - 1 Milyar. Jaminan, SHM, SK Camat, HGB. BPKB Mobil, Spd. Mtr, Truk, Mobil kredit. Dan Bantu Pelunasan BPKB. Hub. Family Finance. 0813 7044 6668 - 0813 7044 6633

TERCECER

TERCECER

Surat Hal Tanggungan Peningkat I dari Sertifikat Tanggungan No 2498 / 2011 Tgl 07 Juni 2011. an Budiman. Jl. STM Gg Syukur No. 15 TERCECER

BPKB & STNK Sepeda Motor Bk 3422 Os. An. Ali imran Sitanggang. Alamat : Jl. Bawang 14 No. 3 Simalingkar Medan. Tercecer di sekitar Kantor Samsat Medan Selatan Jl. Sisingamangaraja Medan Sumut. TERCECER

1 Bus BPKB dan STNK motor / Supra 125 X. No Pol Bk 2887 ABP. a/n Hafmiati Lubis Dra. Alamat Jl. Pancing III No. 34 Medan

TERCECER

STUK. Bk 7556 DO. No uji : AB 01. 006004. A/N : CV. Makmur. Alamat : Jl. SM. Raja KM 6,7 No. 12 Medan. Merk : Mercedes Benz

TERCECER BPKB A/N IKE Purnomo Eddy Bk 6848 XJ, yang beralamat Jl. Pelajar Timur No. 259 Medan Barang siapa menemukan hrp kembalikan pd alamat trsbt, tdk dituntut akan diberikan hadiah sepantasnya.

TERCECER

BPKB Sepeda Motor Kawasaki Bk. 5454 IG an. Dirga Yudha. Jln Kawat I Gg Tanjung No. 56 L k 1 4 M e d a n . Ya n g menemukan Hubungi No Hp. 0813 61766 418 TERCECER

STUK. Bk 9764 CD. No uji : MDN 37403-B. A/N : PT. Sarana Baja Perkasa. Alamat :Jl. Kota Baru No. 20 Medan. Merk : HINO

All New More Swift More Sporty

DP RINGAN Kredit 1 s/d 4 Tahun

TERCECER

STUK. Bk 9353 DS. No uji : MDN 22191-A. A/N : CV Belawan Indah. Alamat : Jl. Kota Baru No. 20 Medan. Merk : Nissan

H S KA adia PA OLAR CA FI h RK G LM ING RA SENND + SO R

KREDIT VIA:

Hubungi Dealer

BURSA

ALAT MUSIK DIJUAL 2nd : BMB 55(c), Daj7 II, (c). Dar 500, 800, 1000, Spk BMB 8,10,12, Ramsa 8, yamaha 12, Power Channel 1000, 2000, 3000, 4000, w, EQ Elesis Digital, Dod 60, 30 ch, Terima Visa 0%. Jl Indragiri 25 dkt Asia Hotel Wayat. 061-7345487

SUZUKI

ADA JADI MOBIL

JL. JEND. G. SUBROTO 18-20-22 Depan Air Mancur Petisah TEL. 4522619 - 4146757 MEDAN - JL. GURU PATIMPUS 11-D SIMPANG JL. KELAPA TEL. 4151018 - 4535762 MEDAN

SERVICE

AC

ELEKTRONIK REPARASI AC, KULKAS, MESIN CUCI

Kompor Gas, Dispenser H & C TV, M. Pompa Air Sanyo Hub.

SURYA TEKNIK SERVICE

Telp.061-7725 4947 - 0813 7589 8757 Siap Ketempat

BURSA

PERABOT TEMPAHAN MURAH - Lemari pakaian 3 pintu Sungkai asli Rp. 1.500.000 tempahan - Kitchen set atas bawah Sungkai asli Rp. 1,5 Jt/mtr Hub Telp. (061) 661.8116 - (061) 661.6802- 7653.2188

SPRING BED DIJUAL MURAH

Spring Bed 6 kaki 2 lapis Rp. 1.150.000 Spring Bed 5 kaki 2 lapis Rp. 1.075.000 Spring Bed 4 kaki 2 lapis Rp. 1.000.000 Spring Bed 3 kaki 2 lapis Rp. 900.000 Spring Bed 3 kaki Dorong Rp. 1.000.000 Garansi Per 10 tahun

Hub Telp. (061) 661.8116 - (061) 661.6802 - 7653.2188

Anda Butuh Perabot Jepara Asli?

MALIOBORO PERABOT Hubungi: Jl. Bilal No. 90 P. Brayan Medan Telephone Toko : 661.6285 Rumah : 661.1540 Fax : 661.6285 (061) Jl. K.L. Yos Sudarso depan SMA Negeri 1 Tebing Tinggi Telp. (0621) 24243

11 CM Rp. 165.000 12 CM Rp. 180.000

Sabtu, 29 Juni 2013

FAX.4561347 Info Iklan Hub. 0821 60 126688

HARGA BELUM TERMASUK PPN 10%

IKLAN KHUSUS 6x1,5 kolom Rp. 120.000

BURSA

PENDIDIKAN

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN

(STIKes) FLORA MEDAN IZIN MENDIKNAS RI No. 14/D/O/2009 Tanggal 2 Maret 2009

TELAH TERAKREDITASI BAN - PT

Menerima Mahasiswa/i Baru T.A 2013/2014 PROGRAM STUDI:

S-1 Keperawatan Angkatan V DIII Keperawatan Angkatan XXI DIII Kebidananan Angkatan XII Pendaftaran mulai bulan April s/d Agustus 2013 Informasi dan Pendaftaran

Kampus STIKes Flora Medan: Jl. Rajawali No.24 Medan Telp. 8454407, 8454408, 8454409 Hp. 0812 650 6377 website: www.stikesflora-medan.ac.id KURSUS CEPAT MURAH LPK PAULINE

DAFTAR LANGSUNG BELAJAR WAKTU BEBAS Ms Word+Excel Rp 125(2minggu) Design Grafis Rp 500rb(1 bulan) Acad/3DMax Rp 300rb(10hari) Corel Draw/Photoshop Rp 100rb(2 minggu) TOEFL Rp 150rb JL. SEI BATANGHARI 170 Medan Telp 8442158

BURSA

PROPERTY

Informasi Pembaca Bursa Property

G R : Garasi LB KM : Kamar Mandi LT KP : Kamar Pembantu RM KT : Kamar Tidur RT SHM: Sertifikat Hak Milik

: Luas Bangunan : Luas Tanah : Ruang Makan : Ruang Tamu

DIJUAL RUMAH Jl. Mandor Krakatau. LT : 650 M2, LB : 250 M2, SHM. Hub : 0812 6247 9091 DISEWAKAN

Rumah 2 LT, 4 KT, 4 KM, RT, RM, Grs 2 Mobil, Full Perabot, AC 3, Tinggal Masuk, Bisa Bulanan / Tahunan. Komplek Pondok Surya Blok 6 No. 225 A Helvetia Timur. Hub No Hp 0852 4502 4936

DIJUAL RUMAH BARU

LT. 6,2 X 18,5. LB. 70 M2. SHM. IMB Listrik, Air Pam, Pagar Kanopy. Siap di Tempati. Juga Tersedia Tnh Kapling. Hub.0813 7665 7087 / 0813 6222 8121

MULTAZAM - UMROH

UMROH RAMADHAN 1434 H HAJI PLUS / KHUSUS

* UMROH AWAL RAMADHAN TGL.10 JULI 2013 * UMROH AWAL RAMADHAN TGL.12 JULI 2013 * UMROH AKHIR RAMADHAN TGL.24 JULI 2013 SEGERA DAFTARKAN KE KANTOR PUSAT

MULTAZAM

JL. TITI PAPAN / PERTAHANAN NO. 10 SEI KAMBING D MEDAN

TELP. 061-4576116 FAX 061-4512319 HP. 0813.6137.2321 - 0812.6495.8456

PESANTREN MODERN DARUL ULUM AL MUHAJIRIN TSANAWIYAH - ALIYAH DI ASUH ALUMNI2 DALAM DAN LUAR NEGERI SEPERTI SAUDI ARABIA, MESIR, SYIRIA, INDIA DAN DARI USU, UNIMED DAN IAIN PROGRAM UNGGULAN : B. ARAB - B. INGGRIS, SAINS - TAHFIZUL QUR’AN SARANA: BOLA KAKI, VOLLY, BASKET, BADMINTON, TENNIS MEJA, DLL. EXTRA KULIKULER : SILAT, NASYID, PIDATO DAN KOMPUTER DAFTARKAN SEGERA PUTRA/I BAPAK DAN IBU KE: PESANTREN DARUL ULUM AL MUHAJIRIN JL. BINJAI KUALA KM. 13 PADANG CERMIN SELESAI LANGKAT CONTAC PERSON : 0813.7630.8291 / 0821.6792.1296 DR. H. SYAFII SIREGAR, MA

Ketua Yayasan

AKADEMI KEBIDANAN SEHATI MEDAN MENERIMA MAHASISWA BARU TAHUN AKADEMIK 2013 / 2014 ANGKATAN VIII � JALUR KHUSUS � JALUR UMUM

A K R E D I TA S I BA N - P T

IZIN DEPKES MEDAN NO. 440.446.1/8609/IV/2006, IZIN DEPKES RI NO. HK.03.2.4.1.03138, IZIN MENDIKNAS NO. 2791/D/T/2008 SYARAT PENDAFTARAN :

WNI, TAMATAN SMA/SMU (IPA & IPS) MADRASAH ALIYAH (MA), SMK, SMEA, SPK, DAN SEMUA JURUSAN, D1 KEBIDANAN, D3 KEPERAWATAN

UJIAN SELEKSI :

GEL. I: BULAN JULI 2013 GEL. II: BULAN AGUSTUS 2013 GEL. III: BULAN SEPTEMBER 2013

Untuk Informasi dapat Menghubungi:

HP. 0852 6181 5907 - 0852 6181 5807

PRESTASI: AKBID SEHATI BERHASIL MERAIH JUARA PERTAMA LOMBA CERDAS CERMAT DALAM RANGKA HUT IKATAN BIDAN INDONESIA (IBI) KE 62 SE SUMATERA UTARA BERTEMPAT DI POLTEKKES KEMENKES RI TGL. 14 S/D 15 JUNI 2013 DIJUAL RUMAH Jln. Ngalingko Lr. Saudara No. 4. LT. 433 M2. Dan Tanah Jl. A.R Hakim. Uk 10 x 18,5. Hub. 0813 7665 7087 / 0813 6222 8121 RUMAH DISEWAKAN Jln. STM / Suka Darma No. 1. Rumah Tingkat 2 Lantai, 4 K. Tidur, 3 K. Mandi, Listrik 2200 Watt, Air, Telepon. Hubungi 0852 06838 8130

RUMAH DIJUAL

3 TKT, 3 KT, 3 KM. LT 4x14 = 56 M2. Komp Millineum Town House 1 No 7. Jl. Bakti Luhur Harga 375 Nego. Hub 0853 7020 7520 RUKO

DIJUAL

/

DISEWAKAN.

4,2 x 30 M. Jl. W. Iskandar No : 285 Panyabungan Mandailing Natal. Harga Rp 600 Juta. Sewa Rp 30 Jt/Th. 2 (Dua) Thn Rp 50,-Juta. Dua Lantai Keramik. Telp, Tersedia Air PAM, Listrik 900 WAT. Hp 0812 6312 3368. Hp 0821 6026 2419 DIJUAL CEPAT Rumah Dan Tanah Ukr 15x30M Jl. Abdul Rukun Komp. Satelit Graha/BTN (SAMPING KTR DPR) Kp. Baru. Kwala Simpang - Aceh Tamiang. Hp 0823 6886 0437

DIJUAL RUMAH

DIJUAL RUMAH Luas Tanah +/- 70 M2. Fasilitas 2 K. Tidur, 1 K. Mandi, R. Tamu. Harga Rp. 130.000.000 Nego. Jln Albadar 6, Klambir 5. Hub 0853 7381 5555

DIKONTRAKKAN

RumahDi Perumahan Bumi Asri Medan. 3 KT, 2 KM. Hub 0877 3901 0875 RUMAH DIJUAL CEPAT Uk. Tanah 7.5 x 14 M. KT 2, KM 1, Model Minimalis Baru, Jl. Letda Sujono Gg Sahlan. Hub 0812 6537 5666

TANAH

KAPLING MURAH

TATANAN REAL ESTATE Siap Bangun SK CAMAT, Ada 375 KAV. Tinggal 6 KAV Di Depan, Bisa Kredit 36 Bln Tanpa DP & Bunga 0 %. Dekat Angkot Morina 78 Dan Mars 70. Uk: 10 x 35 = 350 M2 = Rp 2Jt 250 rb /Bln 15 x 25 = 375 M2 = Rp 2 Jt 400 rb /Bln 15 x 20 = 300 M2 = Rp 1 Jt 650 rb /Bln Lokasi : 500 Meter Dari Jln Gatsu Km 13,8 Mdn. Hp.0819 9904 4051 , 0823 1127 9926 TP DIJUAL SEBIDANG TANAH Uk. 16,5 x 10 M, SK Camat, Sudah ada Pondasi Rumah. Harga Rp 70 Jt. Jl. Letda Sudjono Gg. Pribadi 2. Hub : 0821 6255 5785 / (061) 76875192 DIJUAL

Sebidang Tanah U 12,50 x 13,50 dan Bangunan diatasnya. SHM. Jl. B. Katamso Gg. Kenangan Bawah No. 125. Hubungi Hp. 0852 9773 5260, 0852 7083 7790. Tanpa Perantara

BURSA

LOWONGAN LOWONGAN KERJA

Lembaga Perguruan Sri Langkat Tanjung Pura membutuhkan tenaga pendidik untuk mengajar di SMP, SMA dan SMK Sri Langkat Tahun Ajaran 2012/2013. Tenaga Pendidik yang dibutuhkan : - Kimia - Fisika - Matematika - Sosiologi - Geografi - Bahasa Indonesia - KKPI/TIK - Produktif Multimedia - Produktif TKJ - Produktif Otomotif - Produktif Adm. Perkantoran - Penjaskes - Sejarah - Seni Budaya Bagi Anda berminat segera kirimkan berkas lamaran dan CV Anda Ke : LEMBAGA PERGURUAN SRI LANGKAT Jl. MADRASAH No. 7 TANJUNG PURA KAB.LANGKAT 20853

KLINIK TERAPY/ ALAT VITAL

Ingin Promosikan Produk Anda Harian

MAK EROT YANG TERUJI DAN TERBUKTI

Izin Dinkes No. 448 Hak Paten No. 00.2004.09965.10041

Dengan H. TEJA SAEFUL Cucu Asli Mak Erot Bersama Ust. M. OTONG

Bila anda ingin perkasa ingat jangan sampai salah masuk, carilah yang benar-benar pewaris ilmu mak Erot sejati, karena keahlian H. Teja Saeful sudah tidak diragukan lagi dalam menangani keluhan seputar alat vital bahkan pengobatan H. Teja Saeful sudah terkenal di seluruh Indoneisa dan kota-kota besar di Indonesia, sudah ribuan pasien tertolong dipengobatan Mak Erot ini yang aman tanpa efek samping, bahkan dimanca negara sekalipun pengobatan Mak Erot SUDAH TIDAK DIRAGUKAN LAGI KEBERHASILANNYA, INGAT untuk kaum pria jangan sampai anda terhina kaum wanita karena kondisi alat vital yang kurang sempurna KHUSUS WANITA: KHUSUS PRIA: - Ingin punya keturunan - Ejakulasi dini - Memperkencang & - Impotensi memperbesar payudara - Memperpanjang “Alvit” - Keras dan tahan lama, dll - Memperbesar “Alvit” DIJAMIN 100% KONSULTASI UMUM: HANYA TEMPAT - Buka aura KAMI KLINIK - Cari jodoh MAK EROT - Pelaris - Mencari orang hilang JL. LAKSANA NO. 55 J MASUK DARI JL. AMALIUN YUKI SIMPANG RAYA MEDAN (PRAKTEK TETAP) HP: 0812 4038 333 - www.terapialatvitalmakerot.com

BURSA

LOWONGAN KERJA KE MALAYSIA

Perusahaan : ASE SDN BHD Lokasi: Penang - Bayan Lepas (Malaysia) Detail Penggajian :

Media yang Tepat untuk Iklan Anda BURSA

LOWONGAN

DIBUTUHKAN Perusahaan Advertising membutuhkan : A. TK. LAS 8 orang B. TK. LISTRIK 6 orang Syarat : 1. Pria max. 35 Thn (a,b) 2. Pendidikan min. SMU / Sederajat (a,b) 3. Dapat bekerja full time (a,b) 4. Berpengalaman (a,b) 5. Tidak takut ketinggian (a,b) Kirimkan Lamaran Anda ke : Jl. Brigjend Zein Hamid No. 21 A Simp. Tritura - Titi Kuning

WASPADA

KESEHATAN

BAKTERI SEDOT LEMAK

Turun 15 KG - 2 Gratis 1. 0813 3207 7899 SERVICE

WC

KONSTRUKSI

TUMPAT/ SEDOT

77442112

0813 6147 0812

Jl. Gatot Subroto Medan Ada Garansi

BURSA

MATERIAL ATAP & DINDING EURODEK ALUMINIUM ZINC - AZ - 150

Position Title Jr.Technician 1 Technical operator Technician Education Diploma Basic Salary RM 1000 Ind Incentive RM 120 Meal Allowance RM 50 Night Shift RM 5 Day Shift RM 3 Average Shift RM 56 Total Gross Rm 1226 (Rp +/- 4.000.000)

Certicecate RM 950 RM 50 RM 5 RM 3 RM 56 RM 1056 (Rp +/- Rp 3.400.000)

Belum Termasuk Over TIme

Degree RM 1300 RM 120 RM 50 RM 5 RM 3 RM 56 RM 1626 ( Rp +/- 5.200.000)

Fasilitas : Asrama, Perobatan dan Bus disediakan pihak perusahaan Persyaratan : 1. Wanita usia max 35 tahun 2. Pendidikan : Diploma, Sarjana, Pengalaman kerja sebagai Technician 3. Sehat jasmani dan rohani 4. Bersedia dikontrak kerja min 2 tahun 5. Mempunyai KTP, Kartu Keluarga dan Ijazah 6. Mempunyai Pas Photo 4 x 6 sebanyak 15 lembar 7. Mendapatkan ijin dari keluarga Daftarkan diri anda segera Hubungi :

PT. MITRAKARYA SARANANUSA MEDAN JL. BAHAGIA BY PASS NO 10 A Telp. 061 7852103 0852 7515 4046 , 0823 6491 6363

BAGI YANG BERMINAT EMAILKAN CV ANDA SEGERA KE Kkp_medan@yahoo.com

LOWONGAN PEKERJAAN

Sebuah usaha kos2an membutuhkan tenaga kerja yang profesional dibidangnya, rajin, jujur serta bertanggung jawab. Adapun posisi yang dibutuhkan adalah : 1. Administrasi (ADM) 2. Recepsionist Dengan Syarat sbb : - Pendidikan min SMA (diutamakan tamatan SMK Perhotelan / SMK Akuntansi) - Wanita / Pria, single max usia 25 thn - Berpenampilan menarik - Berkerjasama dengan team - Dapat mengoperasikan computer Kirim surat lamaran, daftar riwayat hidup, foto copy KTP dan pasphoto terbaru ke : Jln. Mongonsidi No. 2 (sebelum KFC Walikota) Anggrung - Medan Polonia

MINI & EFEKTIF IKLANKAN PRODUK ANDA

PAGAREURO

R

GALVANIS

EUROMESH BAJA U-50

R

KOLOM PRAKTIS EURO R BAJA U-50 SIAP PAKAI LEBIH PRAKTIS & HEMAT DARI BESI BETON

PRODUKSI:

PT. REZEKI PRIMA JAYA ABADI

Jl. Sutomo No. 436 Medan 20231 (samping Bank Maspion) Telp. (061) 452.2588 - 415.7504 - 455.7204 - 455.7194 Fax. (061) 415.7504 SUMUT - INDONESIA


Agenda

WASPADA Sabtu 29 Juni 2013

07:00 Dahsyat 09:00 Sinema Pagi 11:00 Intens 12:00 Seputar Indonesia Siang 12:30 Si Doel Anak Sekolahan (Rr) 14:30 Kabar Kabari 15:00 Silet 15:30 Putri Bidadari (Rr) 16:30 Seputar Indonesia 17:00 Pernikahan Dini 18:00 Jodohku 19:00 Berkah 20:00 Layar Drama Indonesia : Tukangbubur Naik Haji The Series22:15 Mega Sinema

CATATAN

07:00 SL Inbox 09:00 Halo Selebriti 10:00 SCTV FTV 11.00 Liputan 6 Terkini 12:00 SL Liputan 6 Siang 12:30 SCTV FTV Siang 14:30 SL Eat Bulaga Indonesia 16:30 SL Liputan 6 Petang 17:00 Heart Series 2 18:15 Pesantren & Rock n Roll Season 3 19:30 Love in Paris Season 2 21:00 Ustad Fotocopy 22.00 Liputan 6 Terkini 22:30 SCTV FTV Utama

07:00 Upin & Ipin Dkk 07:30 Pose 08:00 Layar Unggulan 09:30 Kisah Unggulan 11:00 Di Antara Kita 11:30 Lintas Siang 12:00 Layar Kemilau 13:30 I Drama 15:00 Top Pop 16:00 Lintas Petang 16:30 Tuntas 17:00 Animasi Spesial 18:00 Bola Bolu 19:00 Tendangan Si Madun Season 3 20:30 Raden Kian Santang 22:00 Hidayah 00:00 Premier Highlights

07:30 Perempuan Hebat 08:00 Seleb @ Seleb 09:00 KLIK! 10:00 Ngobrol Asik 11:00 New Friends 11:30 Topik Siang 12:00 Seputar Obrolan Selebriti 13:00 Bulepotan 13:30 Chhota Bheem Aka Bima Sakti 14:00 Panda Fanfare Aka Kungfu Panda 14:30 Duckula 15:00 Tom & Jerry 15:30 Curious George 16:00 Mr. Bean 16:30 Topik Petang 17:00 Suka-Suka Nizam 18:00 Pesbukers 19:30 RT Sukowi 20:30 Mel’s Update 21:30 Sinema Spesial 23:30 Cakrawala

07:00 KISS Pagi 08:00 Sinema Tv Spesial 10:00 Pagi Pagi Bagi Bagi 11:30 Patroli 12:00 Sinema Pintu Taubat Siang 14:00 HOT KISS 15:00 Fokus 15:30 Penolong Misterius 16:00 Drama Asia (Korea): Faith @ The Great Doctor 17:00 Drama Asia (Korea): Fashion King 18:00 Drama Seri Indonesia: Setulus Kasih Ibu 19:00 Sinema Indonesia 21:00 Drama Seri Keluarga: Brama Kumbara 23:00 Sinema Unggulan

07:05 Bedah Editorial Media Indonesia 08:05 8 Eleven Show 09.05 8 Eleven Show 11:05 Sisi Berita 11:30 Metro Siang 13:05 Wideshot 17:05 Metro Hari Ini 18:05 Prime Time News 20:05 Suara Anda 21:05 Top News 21:30 Economic Challenges 22:30 Sentilan Sentilun 23:05 Politika 23:30 Metro Sports

Jadwal acara TV di atas bisa diubah sewaktu-waktu oleh stasiun TV yang bersangkutan tanpa pemberitahuan

A7 07:30 New Ranking 1 08:30 Spektakuler 10:00 Wisata Kuliner 10:30 Reportase Siang 11:00 Insert 12:00 Bioskop Indonesia 14:00 Sketsa 15:15 Show Imah 16:30 Reportase Sore 17:00 Insert Investigasi 18:00 Ethnic Runaway 19:00 Oh Ternyata 20:00 Bioskop TRANSTV Spesial 22:00 Bioskop TransTV 00:00 Harta Tahta Wanita 00:30 Reportase Malam

07:00 Live News Apa Kabar Indonesia Pagi 09:00 EnsikloTIVI 09:30 Live News Kabar Pasar Pagi 10:00 Coffee Break 11:30 Live News Kabar Siang 13:30 Ruang Kita 14:30 Live News Kabar Pasar 15:00 Divisi Utama Liga Indonesia 2012 - 2013 17:30 Live News Kabar Petang 19:30 Kabar Utama 21:30 Live News Kabar Malam 22:30 Menyingkap Tabir 23:00 Kabar Arena 23:30 Live News Kabar Hari Ini

07:30 The Penguins Of Madagascar 08:00 Auto B Good 08:30 Sketsa Tawa 09:30 Hot Spot 10:00 Obsesi 11:00 Buletin Indonesia Siang 12:00 Serasi 13:00 Dimas dan Raka 14:00 100% Ampuh 15:30 Fokus Selebriti 16:00 Arjuna 16:30 Si Kriwil Jadi 2 17:30 Spongebob Squarepants 18:30 Night at The Museum 21:00 Konser Semangat Bersama Bank BJB 23:30 Initial D

07:30 Selebrita Pagi 08:00 Makan Besar 08:30 Gak Nyangka 09:00 Ups Salah 09:30 Spotlite 10:30 Warna 11:30 Redaksi Siang 12:00 Selebrita Siang 12:30 Si Bolang 13:00 Laptop Si Unyil 13:30 Dunia Binatang 14:00 Brownies 14:30 Tau Gak Sih 15:00 Fish N Chef 15:30 Jejak Petualang 16:00 Redaksi Sore 16:30 Indonesiaku 17:00 Orang Pinggiran 18:00 Hitam Putih 19:00 On The Spot 20:00 Opera Van Java 22:00 Opera Van Java 23:30 Jam Malam **m31/G

Vino Bastian Jadi Ustadz Setelah berperan sebagai penjahit di film Tampan Tailor, Vino G. Bastian menjajal peran sebagai ustadz dalam drama religi pertamanya Hanya Tuhanlah Yang Tahu. Meskipun begitu, tokoh ustadz diperankannya bukanlah tokoh yang benar-benar sempurna. Dia mengemukakan, tokoh ustadz diperankannya adalah orang yang masih mempelajari agama. “Karakter saya memiliki ilmu agama yang belum tinggi di pesantren itu,” tukas Vino di Jakarta, Kamis. Dalam drama tersebut,Vino berperan sebagai Zen, ustadz

mencoba berdakwah di daerah penduduknya jauh dari agama. Bila berdakwah terang-terangan dengan cara konservatif, nyawanya terancam. Maka, Zen pun berusaha membaur tanpa mengungkap jati dirinya. “Karakter ini bukan pahlawan, tidak hitam putih, tapi abu-abu.Yang penting perjuangannya ke jalan yang benar,” katanya. Soal dakwah, Vino berpendapat bahwa cara yang kaku dan konservatif belum tentu bisa menarik perhatian semua orang. Itulah mengapa dia tertarik mengambil peran ustad z yang berdakwah dengan cara

berbeda. “Kalau nonton tayangan terlalu penuh nasehat, orang bisa merasa bosan dan akhirnya menjauh. Dakwah tidak harus kaku yang teriak -teriak di masjid,” katanya. Soal Vino berperan sebagai ustadz, aktris Masayu Anastasia yang menjadi lawan mainnya mengutarakan rasa setuju. “Vino shalatnya rajin, menurut saya nggak masalah,” tukasnya seraya tersenyum. Vino Bastian membintangi drama religi tersebut bersama Fanny Gazani, Renita Sukardi, Marwoto, Masayu Anastasia, Mamiek, Egi Fadli, dan Yurike Prastika.(ant)

Ronaldo Dan Irina Nonton Tari Kecak

Wordpress.com

Duta Peduli Mangrove Bali Cristiano Ronaldo dan sang kekasih Irina Shayk tampak asyik menonton tari kecak saat jamuan makan malam di Bali, Rabu malam. Hadir pula sejumlah tokoh, seperti Menko Perekonomian Hatta Rajasa, Menteri Kehutanan Zulkifli Hasan, dan tuan rumah Tomy Winata. Sambil menyantap steak daging sapi, pesohor sepak bola dunia itu tak henti-hentinya melihat ke panggung, tempat belasan penari pria duduk melingkar mengangkat tangan ke udara sambil terus-menerus meneriakkan kata-kata “cak,cak,cak”. Para penari yang seperti kerasukan itu mengenakan kain kotak-kotak seperti papan catur melingkari pinggang mereka. Irina yang duduk di sebelah Ronaldo sempat menghentikan suapan makannya saat penari lain yang memerankan Rahwana dan Hanoman muncul sambil berteriak keras dan kakinya menggebrak-gebrak lantai panggung. “Tari kecak sering disebut juga dengan tari monyet,” kata pembawa acara menjelaskan tarian khas Bali tersebut. Kedua pasangan selebriti yang peduli lingkungan itu ta-

Cristiano Ronaldo/flintsmart.com mpak manggut-manggut. Un- Madrid. Ronaldo juga dihadiahi tuk menghibur Ronaldo sebe- patung GarudaWisnu oleh tuan lumnya bersama Presiden Su- rumah Tomy Winata. Ia juga menandatangani silo Bambang Yudhoyono menanam pohon bakau di Tanjung tiga Jersey kaos CR7 dengan noBenoa tersebut juga ditampil- mor punggung 7 yang dijadikan kan kesenian khas Spanyol se- doorprize. Salah satu yang berperti tarian Flamenco dan Ca- untung mendapatkan Jersey baret. Ada juga menyanyikan CR7 adalah Rasyid Rajasa, putra lagu La Vida Loca, lagu dansa Menko Perekonomian Hatta Rayang menyentak dari Ricky Ma- jasa. Ketika Rasyid naik ke partin, penyanyi Amerika Serikat nggung, pembawa acara menggoda dengan mengatakan,”Naberdarah Spanyol. Namun, tari kecak adalah nti jerseynya jangan berebut sasuguhan istimewa untuk pe- ma papa, ya.” Hatta yang duduk main bola terbaik dunia 2008 semeja dengan Ronaldo hanya yang kini memperkuat klub Real bisa tersenyum.(ant)

Aktor Rio Dewanto untuk pertama kalinya akan menjajal dunia teater dalam Titik Terang, Sidang Rakyat Dimulai disutradarai Ratna Sarumpaet. Pria berperan sebagai aktivis muda

berakting di panggung, bagaimana proses pendalaman tokoh, banyak hal,” kata Rio di Taman Ismail Marzuki Jakarta, Selasa. Rio mengatakan, semua orang yang terlibat dalam teater itu saling membantu sehingga kesulitannya sebagai pendatang baru dapat teratasi. “Teater itu seperti ensemble, bagaimana semua bersatu untuk menghasilkan karya yang baik,” katanya. Sementara sang kekasih Atiqah Hasiholan berperan sebagai pekerja seks komersial yang membela nasib para pelacur. “Saya menjadi Ria, pelacur memilih pekerjaan ini sebagai gaya hidup. Ria membela PSK yang tidak beruntung, menjadi PSK karena terpaksa, akibat kemiskinan dan trafficking.” Titik Terang, Sidang Rakyat Dimulai juga dibintangi Teuku Rifnu Wikana, Maryam Supraba, Ratna Sarumpaet, Marzuki Hasan, dan Jean Marais dipentaskan pada 3-6 Juli 2013 di Graha Bhakti, Taman Ismail Marzuki.(ant)

Vino Bastian

Stevie Wonder Konser, Demi Buku Tunanetra Penyanyi Stevie Wonder berjanji menggelar konser bila para negosiator membuat perjanjian internasional meningkatkan akses buku kepada penyandang tunanetra dan gangguan penglihatan di seluruh dunia. Pelantun Isn’t She Lovely menyandang tunanetra sejak lahir itu melobi 600 perunding dari 186 negara, kata World Intellectual Property Organization (WIPO) seperti dikutip Reuters. “Ini adalah warisan, hadiah untuk generasi mendatang. Mari kita buat kesepakatan yang membuka pintu untuk harta tertulis dan bergerak menuju masa depan yang tidak menghambat pengetahuan dan kebudayaan,” kataWonder, melalui video disiarkan saat pertemuan itu. “Mari jadikan ini Signed, Sealed, Delivered, I’mYours’,” katanya mengutip salah satu lagu populernya. “Lakukanlah dan saya akan datang ke Marrakesh dan kita rayakan bersama.” Konser Wonder diadakan di Palais de Congres terbatas untuk peserta konferensi diadakan Jumat (28/6). Perjanjian tersebut bertujuan mengatasi masalah hak cipta menghalangi akses menerbitkan karya dalam format yang mudah diakses para penyandang disabilitas. Perjanjian itu perlu diratifikasi negara peserta agar mengadopsi hukum yang memungkinkan reproduksi dan distribusi karya dalam format Braille, teks cetak besar, dan buku audio. Perjanjian dikenal dengan Perjanjian Marrakesh berlaku bila 20 negara pesera PBB telah meratifikasinya. “Ini adalah perjanjian yang imbang dan merupakan artbitrasi sangat baik dari beragam kepentingan dan berbagai pemangku kepentingan,” kata Direktur Jendral WIPO Francis Gurry.(ant)

Terminator Muncul Kembali DalamTrilogi Baru Rio Dewanto Jajal DuniaTeater Film waralaba populer Terminator akan dibangkitkan kembali dalam trilogi baru yang berdiri sendiri, Seperti dikutip Reuters, studi Hollywood Paramount Pictures menyebutkan film pertama akan mulai tayang di

bioskop-bioskop pada 26 Juni 2015. Terminator berkisah tentang cyborg pembunuh diperankan Arnold Schwarzenegger. Film itu telah meraup lebih dari satu miliar dolar AS dalam triloginya dimulai pada tahun 1984. Belum diketahui apakah Schwarzenegger, 65 akan kembali ke peran tokohnya paling

terkenal itu. Film keempat yaitu Terminator Salvation dirilis pada tahun 2009 tanpa kehadiran mantan binaraga yang menjadi Gubernur California saat itu. Film 2015 akan diproduksi Annapurna Pictures, juga memproduksi nominator Oscar 2013 Zero Dark Thirty, dan Skydance Productions. Paramount merupakan anak perusahaan dari Viacom Inc.(ant)

Rio Dewanto dalam teater perdananya mengaku sudah lama ingin mencoba akting di teater. “Banyak hal membuat saya jatuh cinta dengan teater, saya ingin merasakan seperti apa

Ninja Akan Merambah Paris JKT48/akb48.wikia.com

JKT48 Umumkan Tim K

Grup idola JKT48 mengumumkan pembentukan tim K yang merupakan tim kedua setelah adanya tim J. Bila tim J berisi para trainee dari generasi satu, maka tim K diisi dari generasi dua JKT48 dipilih pada 3 November lalu. Sebagaimana dalam siaran pers dari JKT48 Operation Team, dalam tradisi 48 Group, penamaan tim mengambil inisial dari nama grup. Di AKB48 berbasis di Aki-

habara, Jepang, para anggota terbagi menjadi tim A, tim K, dan tim B. Sementara JKT48 berdiri sejak 2 November 2011 lalu baru meresmikan tim keduanya, yaitu tim K. Tim tersebut merupakan grup ketiga dengan inisial K setelah AKB48 dan SKE48. Oleh karena itu, tim kedua di JKT48 diberi nama Team KIII. Berikut adalah anggota termasuk dalam Tim K dari JKT48, Alicia Chanzia, CindyYuvia, De-

lla Delila, Dwi Putri Bonita, Intar Putri Kariina, Jennifer Hanna, Lidya Maulida Djuhandar, Nadila CindiWantari, Natalia, Noella Sisterina, Octi Sevpin, Ratu Vienny Fitrilya, Riskha Fairunissa, Rona Anggreani, Shinta Naomi, Sinka Juliani, Thalia, dan Viviyona Apriani. Anggota JKT48 lainnya masih berstatus Trainee akan menjadi cadangan bila ada anggota tim yang berhalangan.(ant)

Setelah sukses berpromosi di Washington, Amerika Serikat, lima ninja dari grup ninja Ashura akan menunjukkan kelihaian mereka di Japan Expo 2013 di Paris-Nord Villepinte Exhibition Center pada 4-7 Juli mendatang. “Kami ingin menyebarkan ninja ke seluruh dunia,” kata seorang anggota Ashura, nama grup yang diambil dari nama dewa perang. Seperti dilansir laman Asahi Shimbun, Ashura berbasis di Museum Ninja Igaryu di Iga, Prefektur Mie, Jepang peNinja/Flickr rnah meng-gelar pertunjukan serupa di Amerika Serikat April tahun lalu. Pertunjukan itu menuai kesuksesan dan membuat grup tersebut populer di kancah internasional. Ninja Ashura juga telah tampil di berbagai tempat seperti Hawaii, China, Korea Selatan, Taiwan, dan Spanyol.(ant)

Stevie Wonder

Edie Silitonga Di Terminal Dangdut Penggemar Edie Silitonga sepertinya bisa bernostalgia dengan penyanyi memiliki suara merdu ini. Terminal Dangdut Hotel Danau Toba International (HDTI) Sabtu (29/6) malam ini bakal menghadirkannya sebagai pengobat rindu fans beratnya. Raymond selaku manager Entertainment HDTI menyebutkan, Edie Silitonga nantinya bakal membawakan tembang-tembang syahdunya yang memang sudah melekat di hati penggemarnya. Keinginan mendatangkan penyanyi ini memang sudah lama, namun karena kesibukannya baru sekarang berhasil membawanya ke Terminal Dangdut, ujarnya. Suara khas Edie Silitonga dengan lantunannya yang merdu seperti lagu Mama, Melati, Kini Kusadari memang seakan menjadi kenangan tersendiri buat para pengagumnya. Walaupun usianya sudah tidak muda lagi, namun kelembutan suaranya tetap tak lekang di makan usia. Raymond berharap dengan munculnya Edie Silitonga di Terminal Dangdut mampu membawa fans-nya ke suasana saat beliau lagi jaya-jayanya. Selain menghibur penggemarnya di Terminal Dangdut, Edie Silitonga juga bakal menjumpai fansnya di The Tavern.(m19)

Edie Silitonga/wikipedia.org


Nusantara

A8

WASPADA Sabtu 29 Juni 2013

16 Tersangka Pembakar Hutan Riau Ditahan JAKARTA (Waspada): Satgas Penegakan Hukum dikoordinir oleh Polda Riau telah menahan 16 tersangka terkait pembakaran lahan dan hutan yang menimbulkan asap sampai ke negeri jiran.

Antara

ARWANA RAKSASA PECAHKAN REKOR MURI: Sejumlah warga mengelilingi replika Ikan Arwana raksasa saat acara penerimaan penghargaan dari Museum Rekor Dunia Indonesia (MURI) di Mapolda Kalbar, Jumat (28/6). Pembuatan replika Arwana raksasa sepanjang 12,3 meter yang digagas oleh Polda Kalbar, Kodam XII/Tanjungpura, Forum Peningkatan Konsumsi Ikan Nasional (FORIKAN) Kalbar dan Pemerintah Provinsi Kalbar untuk mengkampanyekan gerakan gemar makan ikan tersebut, berhasil memecahkan rekor MURI sebagai ikan terbesar.

Penerimaan CPNS Calon Praja IPDN 2013 Dibuka Libatkan KPK Dalam Proses Seleksi MEDAN (Waspada): Penerimaan calon Praja IPDN Tahun Ajaran 2013/2014 mulai dibuka pada 1-13 Juli, diawali dengan pendaftaran di Kantor Badan Kepegawaian Daerah di 33 kabupaten/kota se Sumatera Utara. Penerimaan tahun ini akan lebih transparan karena melibatkan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam proses seleksi. Demikan terungkap dalam Rapat Koordinasi seleksi penerimaan calon Praja IPDN Tahun Ajaran 2013/2014 dipimpin Sekda Provsu H Nurdin Lubis, SH, MM di Ruang Melati Kantor GUbsu, Kamis (27/6). Hadir pada kesempatan tersebut Kepala BKD Pandapotan Siregar dan jajaran SKPD Provinsi Sumatera Utara. Sekda Provsu menjelaskan, pembukaan penerimaan calon praja dibuka berdasarkan Surat

Edaran Mendagri Nomor 892.1/ 3212/SJ tanggal 20 Juni 2013. Berbeda dari tahun-tahun sebelumnya, proses seleksi penerimaan calon IPDN praja tahun ini dilakukan secara lebih objektif, akuntabel dan transparan dengan melibatkan KPK. “Sebagai upaya peningkatan kompetensi SDM CPNS Calon Praja IPDN, maka dilaksanakan pembaruan tahapan seleksi seperti Tes Kompetensi Dasar (TKD) oleh Kementerian PAN RB bekerjasama dengan BKN dibantu Pemprov Sumut. Di samping itu ada tes Integritas dan Kejujuran oleh Komisi Pemberantasan Korupsi,” jelas Nurdin. Dijelaskannya, seleksi CPNS calon praja menggunakan sistem gugur yaitu peserta seleksi dapat mengikuti seleksi tahapan selanjutnya apabila yang ber-

sangkutan dinyatakan lulus atau memenuhi syarat pada tahapan sebelumnya. Sekda menjelaskan, biaya seleksi penerimaan dibebankan kepada APBD provinsi. “Pendaftaran dan seleksi tidak dipungut bayaran karena sepenuhnya ditanggung APBD, “ ujar Sekda sembari menghimbau agar masyarakat tidak tergoda praktik percaloan. Jadwal pendaftaran dimulai di tingkat kabupaten/kota pada 1-13 Juli, selanjutnya daftar yang memenuhi syarat akan disampaikan ke Tim Pemerintah Provinsi pada tanggal 18 Juli 2013. Seleksi awal di kabupaten /kota memperhatikan batas usia, tingi badan, tahun ijazah/ STTB dan kelengkapan persyaratan lain seperti SKCK dan surat keterangan sehat dan lain sebagainya.(m28)

Pengurangan Kuota Haji Untuk Semua Negara Indonesia Berpotensi Rugi Rp817,5 M JAKARTA (Waspada ): Pemotongan kuota haji sebesar 20 persen berlaku untuk seluruh negara yang akan memberangkatkan warganya untuk menunaikan ibadah haji di tanah suci. Hal ini berkaitan dengan direnovasinya kawasan Masjidil Haram di Makkah, Arab Saudi. Saat ini sebagian besar areal di dalam Masjidil Haram sudah banyak yang dirubuhkan sehingga daya tampung thawaf calon jamaah haji (Calhaj) yang tadinya berkapasitas 48.000 perjam untuk musim haji tahun ini hanya bisa menampung 22.000 Calhaj. “Akibat ada renovasi besarbesaran di sekitar Masjidil Haram, Pemerintah Arab Saudi harus memotong kuota haji sebesar 20 persen untuk setiap negara, termasuk Indonesia,” papar Suryadharma di Bandara Soekarno-Hatta, Jakarta, Kamis (27/6) yang baru kembali dari Arab Saudi itu untuk menyampaikan surat Presiden Susilo Bambang Yodhoyono untuk raja Arab Saudi. Isi surat tersebut meminta pemotongan kuota haji kepada Indonesia dibatalkan. Dalam kunjungannya di Arab Saudi, Menag Suryadharma Ali juga Ketua Komisi VIII DPR Ida Fauziah, Ketua Komisi Pengawas Haji Slamet Effendi Yusuf dan beberapa pejabar

Kemenag lainnya telah diterima Kementerian Haji Arab Saudi (adinterim) Abdul Aziz Koja dan Wakil Kementerian Agama Hasyim Khodim. Dalam kesempatan tersebut Menag juga menyampaikan potensi kerugian Indonesia yang mencapai sekitar Rp817,5 miliar. “Mengenai surat dari Presiden SBY sudah disampaikan kepada Kementerian Haji Arab Saudi dan nantinya akan diteruskan kepada raja. Jadi posisi kita sekarang menunggu jawaban dari raja,” kata Suryadharma yang didampingi Kepala Pusat Penerangan Masyarakat Zubaidi. Terkait pembangunan perluasan Masjidil Haram, lanjut Suryadharma, pihaknya akan membagikan video dalam bentuk DVD yang diberikan kepada masyarakat melalui seluruh Kantor Wilayah Kementerian Agama untuk disosialisasikan sehingga masyarakat bisa mengetahui kondisi sekarang ini di Masjidil Haram. “Kondisi Masjidil Haram sekarang ini berantakan karena adanya pembangunan tersebut, tiang-tiang penyangga Haram sudah dihancurkan. Karena itu Arab Saudi memberlakukan kebijakan pemotongan kuota untuk menjaga keselamatan jamaah itu sendiri,” papar Suryadharma.

Sementara itu duta besar Kerajaan Arab Saudi untuk Indonesia Mustafa Bin Ibrahim Al-Mubarak mengatakan, Pemerintah Arab Saudi mengurangi kuota haji tahun ini untuk menjaga keamanan jamaah selama pelaksanaan ibadah haji. Bukan Indonesia saja yang kuotanya dikurangi 20 persen, melainkan juga negara-negara lain dari seluruh dunia. Kuota jamaah Saudi sendiri dikurangi 50 persen. Pengurangan dilakukan untuk mencegah jamaah berdesakan selama proses perluasan tempat thawaf di Masjidil Haram. “Ini demi keamanan dan kenyamanan jamaah haji. Perluasan sendiri dilakukan demi kelancaran pelaksanaan ibadah,” tulis Dubes Kerajaan Arab Saudi untuk Indonesia Mustafa Bin Ibrahim Al-Mubarak dalam siaran persnya yang diterima Waspada Biro Jakarta, Kamis (27/6) Sebelum ada pemotongan kuota Indonesia memperoleh jatah 211.000 calon jamaah haji. Dengan pengurangan tahun ini Indonesia hanya akan mengirimkan168 ribu jamaah. Mustafa mengatakan, pengurangan kuota hanya berlaku selama masa renovasi dan pembangunan di Masjidil Haram. “Keputusan pengurangan kuota diambil oleh Qadi (hakim) dan OKI,” kata Mustafa.(j06)

Presiden SBY Diminta Peka Soal Kuota Haji JAKARTA (Waspada): Ketua Fraksi PPP DPR RI, Hasrul Azwar minta Presiden SBY lebih peka terhadap nasib jamaah haji yang terkena dampak pengurangan kuota oleh Pemerintah Arab Saudi. Menurut Hasrul kerugian besar yang dialami calon jamaah yang terkena dampak pengurangan adalah beban sosial dan beban psikologis. “Soal pengurangan kuota seharusnya bukan Menag Suryadharma Ali yang lobi, tapi Presiden SBY. Apalagi pengurangan kuota itu sampai tahun 2016 dan berlaku bagi semua negara tak terkecuali Indonesia. Untu itu SBY diminta peduli nasib umat Islam, bukan malah mementingkan tukar kaos dengan pesepak bola dunia Ronaldo,” tandas Ketua FPPP DPR RI Hasrul Azwar dalam diskusi pengurangan kuota haji bersama Ketua Umum Himpuh Baluki Ahmad, dan pemerhati haji M Subarkah di Gedung DPR RI Jakarta, Kamis (27/6). Menurut dia, mestinya pre-

siden melakukan lobi dengan Saudi Arabia sehingga tak mengandalkan Kemenag RI, karena hal itu menyangkut nasib ratusan ribu umat Islam. “Jadi, saya sangat kecewa dengan Presiden SBY yang tak berbuat apa-apa terhadap kebijakan Saudi itu. Tapi permintaan maafnya akan mengurangi beban psikologis calon jamaah yang gagal. Karena putusan itu sudah final, maka saya berharap umat Islam tawakkal kepada Allah Swt atas fakta perluasan Masjidil Haram itu,” tambahnya. Hasrul juga menyesalkan keputusan Arab Saudi yang mendadak dan suratnya baru diterima tertanggal 6 Juni 2012 tersebut, karena dalam moratorium sebelumnya tak pernah disinggung. Dengan putusan mendadak itu maka pemerintah mengalami kerugian ratusan miliar rupiah, karena sudah membayar uang muka untuk penerbangan, pemondokan, katering dan akomodasi lainnya bagi Calhaj. “Komisi VIII DPR dan pemerin-

tah sudah membayar uang muka sebesar Rp380 miliar,” katanya. Namun kerugian yang besar adalah kerugian sosial dan psikologis calhaj sendiri. Karena sebagai daftar tunggu sebanyak 2 jutaan Calhaj tersebut membutuhkan 10 tahun sampai 12 tahun untuk bisa berangkat. Karena itu Hasrul berharap Presiden SBY juga meminta maaf kepada umat Islam atas kebijakan kuota haji tersebut. “Sedangkan Kemenag RI hendaknya melakukan sosialisasi pengurangan kuota itu sebagai keputusan Arab Saudi. Kerugian yang sama dialami oleh penyelenggara ONH Plus yang juga dikurangi 20 persen. Kata Baluki Ahmad, karena selain secara kerugian sosial dan psikologis, pihaknya telah membayar uang muka 60 persen untuk penerbangan, hotel dan akomodasi lainnya. Karena itu dia berharap putusan ke depan tidak mendadak dan Calhaj sebaiknya tawakkal karena memang putusan Arab Saudi. (j07)

16 Tersangka sampai Jumat (28/6) masih menjalani pemeriksaan di Polres Bengkalis sebanyak enam kasus dengan tersangka Sub, 46 dan Har, 35, dengan modus pembakaran tanaman kelapa sawit dampak luas kebakaran 75 hektar.

Di Polres Rohil tiga kasus dengan tersangka HP, Kat, Suk, Asw, Riz, HS, EBA, MN, MY dan KHJ, dengan modus yang dilakukan sengaja membakar lahan milik tersangka seluas 65 hektar dengan menggunakan bensin dan dampak lahan yang terbakar seluas 400 hektar. Akibatnya 270 warga harus mengungsi karena pembakaran lahan tersebut. Sementara di Polres Pelalawan ada satu kasus dengan tersangka Sum, 42 dan SA, tempat pembakaran di Jalan Lintas Timur, Kelurahan Pang-

kalan, Kerinci, Pelalawan dengan modus yang dilakukan membakar lahan seluas 1,5 hektar dengan menggunakan potongan ban bekas yang disiram bensin. Sedangkan di Polres Siak ada satu kasus dengan tersangka Ta, 21, pembakaran lahan di Jalan Doral Km 14, Sungai Rawa, dengan modus melakukan pembakaran lahan milik PT Rara Abadi seluas 2 hektar mengakibatkan kebakaran meluas menjadi 20 hektar. Di Polres Dumai ada dua kasus dengan tersangka ES, 34, lahan yang terbakar kurang

lebih 50 hektar dan satu kasus lagi masih dalam tahap penyelidikan dengan lahan yang terbakar 48 hektar. 5 Perusahaan Dari 16 tersangka yang kini ditahan, tim gabungan Polda Riau dan Mabes Polri memeriksa lima perusahaan perkebunan yang diduga terlibat dalam pembakaran hutan di Riau. “Dari penyelidikan sementara di lapangan diketahui area hutan yang dikuasai oleh perusahaan-perusahaan itu ditemukan titik-titik api yang diduga sebagai sumber kebakaran,”

kata Kepala Biro Penerangan Umum Mabes Polri Brigjen Pol Boy Rafli Amar saat ditanyai perkembangan penyelidikan kebakaran hutan Riau, di Mabes Polri, Jumat(28/6). Menurut Boy, sebagian tersangka merupakan petani pemiliki lahan yang membakar untuk membuka lahan perkebunan kelapa sawit. “Mereka membakar dengan menggunakan ban bekas yang disiram dengan bensin. Akibatnya penduduk Dusun Rohil mengungsi karena terkepung asap dan api,” kata Boy.(j02)

BNPB Deteksi 6 Titik Api Karakteristik Korupsi Sudah Mengakar JAKARTA (Waspada): Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Syamsul Maarif masih terus pimpin operasi penanggulangan bencana asap di Riau dan baru mendeteksi 6 titik api. ”Memasuki hari ketujuh operasi penanggulangan bencana asap di Riau, jumlah titik api yang terdeteksi oleh satelit NOAA18 pada Rabu (26/6) hanya 6 titik api. Jauh lebih sedikit dibandingkan sebelumnya yaitu 23 Juni ada 154 titik api, 24 Juni ada 265 titik api dan 25 Juni ada 54 titik api,” kata Syamsul Maarif dalam keterangan persnya, Kamis(27/6). Bahkan pantauan dari satelit Terra/Aqua MODIS dari NASA kata Maarif, titik api di Riau sudah tidak ada. ”Satelit NOAA memiliki tingkat akurasi yang lebih tinggi dalam mendeteksi titik api karena memiliki resolusi 1 km x 1 km sedangkan satelit Terra/Aqua MODIS resolusinya 4 km x 4 km,” kata Maarif. Sedangkan hujan buatan lanjut Maarif, terus dilakukan dengan menebarkan garam di awan. ”Kemarin dilakukan 3 kali penerbangan (sorti) yaitu 2 sorti dengan pesawat Hercules yang mengangkut 2,4 ton dan 3,6 ton garam, sedangkan 1 sorti dengan pesawat Casa membawa 1 ton garam. Daerah penyemaian adalah Bengkalis, Kuantan Senggigi, Kampar dan Dumai,” terangnya. Saat ini kata Maarif, pemboman air dilakukan dengan mengerahkan 7 helikopter, yaitu 3 heli Bolco BNPB, 2 heli PT. Indah Kiat dan 2 heli Polri. Satu helikopter bantuan PT RAPP untuk dukungan logistik. (j02)

Kepala KTNA Nasional Berikan Spirit Dalam Rembug Paripurna MEDAN (Waspada): Kepala Kelompok Tani Nelayan Andalan (KTNA) Nasional Ir.H. Winarno Tohir memberikan spirit bagi 85 peserta dari 27 Kabupaten/Kota pada kegiatan Rembug Paripurna KTNA Se Sumut, di Hotel Garuda Citra Jl SM Raja Medan, Rabu dan Kamis (26-27/6). H. Winarno menyatakan salut kepada Ketua KTNA Sumut Hj. Taty Habib Nasution yang telah menggelar Rembug Paripurna selama dua hari dengan menghadirkan para petani dari berbagai daerah bertema Petani Bersatu Untuk Berjuang bertujuan untuk mengentaskan kemiskinan, kebodohan. “Saya juga memberikan surprise kepada petani muda dan kelompok tani dari berbagai daerah yang telah melakukan konsolidasi,” ujar H. Winarno. Dikatakannya even ini merupakan amanat organisasi sesuai AD/ART digelar setiap lima tahun sekali guna memilih pengurus baru periode 2013-2018 sekaligus membahas program kerja. Sebagai mitra pemerintah KTNA diakui menghadapi tantangan dalam upaya memperjuangkan hak-hak petani di Indonesia. Menanggapi payung hukum KTNA, H.Winarno mengatakan, sekarang tinggal menunggu ketok palu DPR dan diperkirakan akhir Juni 2013 sudah oke. Sedangkan masalah dana masih tarik ulur dan sudah sampai ke Komisi IV DPR RI termasuk bantuan premi asuransi, sedangkan yang sudah disetujui adalah pangan padi. Diharapkan, KTNA sebagai mitra pemerintah harus bersinergi dengan stakeholder, selain harus juga membangun bidang perikanan, kelautan dan kehutanan. KTNA harus bersinergi guna menyatukan persepsi.(m24)

Ramadhan, Jam Kerja PNS Disesuaikan JAKARTA (Waspada): Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) mengeluarkan Surat Edaran (SE) Nomor 07/2013 tentang Penetapan Jam Kerja PNS Pada Bulan Ramadhan. “Hal itu dilakukan sebagai penyesuaian dan upaya meningkatkan kualitas pelaksanaan ibadah puasa Ramadhan, khususnya bagi PNS yang beragama Islam,” kata Menteri PANRB, Azwar Abubakar lewat siaran pers yang diterima Waspada, Jumat (28/6). Dalam SE disebutkan, untuk instansi pemerintah yang memberlakukan lima hari kerja, masuk jam 08:00. Untuk hari Senin sampai Kamis, pulang jam 15.00 dengan waktu istirahat jam 12.00 – 12.30. Sedangkan hari Jumat, pulang jam 15.30, dengan waktu istirahat jam 11.30 – 12.30. Adapun bagi instansi yang memberlakukan enam hari kerja, waktu masuk kerja tetap sama, yakni jam 08.00. Sedangkan pulang kerja hari Senin sampai Kamis dan Sabtu pada jam 14.00, dengan waktu istirahat jam 12.00 – 12.30. “Sedangkan khusus hari Jumat, pulang jam 14.30 dengan waktu istirahat jam 11.30 – 12.30. Dengan penetapan ini, jumlah jam kerja bagi instansi pemerintah baik pusat maupun daerah, yang menerapkan 5 hari atau 6 hari kerja, selama bulan Ramadhan sebanyak 32,5 jam per minggu. (dianw)

250 Dinamit Diduga Dicuri Bajing Loncat JAKARTA (Waspada): Polda Metro Jaya terus melacak lokasi keberadaan dua kardus berisi 250 dinamit milik PT Batu Sarana Persada yang hilang dan semua jalur yang dilalui truk pengangkut dinamit diduga dicuri banjing loncat. Juru Bicara Polda Metro Jaya, Komisaris Besar Polisi Rikwanto mengatakan, Polda Jawa Barat dan Polda Metro Jaya terus berkoordinasi melakukan pencarian hilangnya dua kardus berisi 250 dinamit seberat 50 kg itu. “Semua jalur yang dilalui truk di mana dinamit dalam dua dus berisi 250 dinamit seberat 50 kilogram masih dalam pencarian. Seluruh rute atau jalur yang dilalui truk pembawa bahan peledak tersebut mulai berangkat dari Subang, kemudian mampir ke Marunda atau Cilincing, lalu lewat tol Serpong hingga sampai ke Bogor,” kata Kabid Humas Polda Metro Jaya, Komisaris Besar Polisi Rikwanto kepada wartawan di Jakarta, Jumat (28/6). Kata Rikwanto, diduga 250 dinamit yang hilang itu digondol banjing loncat di tengah jalan. “Dugaan pertama, pelaku adalah bajing loncat. Karena kami melihat daerah-daerah situ menjelang Ramadhan dan Lebaran sarat distribusi Sembako dan lain-lain. Mereka (bajing loncat) sering bermain di situ. Belum ada dugaan pelaku dari pihak lain,” kata Rikwanto.(j02)

JAKARTA (Waspada): Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Abraham Samad mengatakan. hasil evaluasi KPK menunjukkan karakteristik korupsi di Indonesia sudah begitu kompleks dan mengakar hingga memenuhi hampir semua sendi kehidupan. “Rasa-rasanya sudah tidak ada lagi tempat yang tidak terjangkit virus korupsi. Sehingga diperlukan upaya pemberantasan korupsi yang sistematis, integratif dan fokus,” ujarnya saat menyampaikan strategi pemberantasan korupsi sampai dengan 2014 pada rapat dengar pendapat dengan Komisi III DPR RI,

di Jakarta, Kamis (27/6). Menurutnya, strategi yang diterapkan KPK menangani korupsi tetap berpedoman pada roadmap dan renstra (rencana strategi) yang sudah disusun. Roadmap ini bukan hanya akan memberikan arah yang jelas serta langkah-langkah yang sistematis, tapi roadmap ini juga untuk memberikan panduan agar upaya-upaya pemberantasan korupsi berjalan berkesinambungan dan tetap berada pada jalurnya. “Dengan adanya roadmap diharapkan tak ada lagi program setengah jalan. Fokus berubahberubah dan prioritas tidak

jelas.Jadi insya Allah KPK tetap on the track,” jelasnya. Roadmap yang disusun KPK ini untuk jangka panjang hingga tahun 2023 terbagi 3 tahap yakni tahap I dimulai tahun 2011-2015, tahap II tahun 2015-2019 dan tahap III dari tahun 2019-2023. Wakil Ketua KPK Busyro Muqoddas menambahkan, KPK belum menemukan permasalahan korupsi yang dilakukan secara individu berdasarkan hasil pemetaan. Termasuk lemahnya sistem yang ada di sebuah lembaga dan budaya koruptif yang berkembang di masyarakat. (aya)

PT Railink Beri Kemudahan Layanan Fasilitas KA Bandara Kualanamu MEDAN ( Waspada): PT Rainlink berpartisipasi di acara Innovation Expo dan Award bersama dengan KAI yang dibuka Menteri BUMN Dahlan Iskan, Kamis (27/6) di Jakarta, memamerkan berbagai layanan dan kemudahan yang disediakan bagi penumpang KA Bandara Kualanamu. Rencana pengoperasian KA Bandara Kualanamu atau disebut dengan ARS (Airport Railink Services) dijadwalkan 25 Juli 2013. Sejalan dengan rencana operasi Bandara Internasional Kualanamu (KNIA), ARS ini merupakan KA Bandara pertama yang akan dioperasikan di Indonesia. Pada kesempatan ini Menteri BUMN Dahlan Iskan bersama Direktur Utama PT Kereta Api Indonesia, Ignasius Jonan ber-kenan mengunjungi stand PT Railink dan mencoba berbagai layanan yang hadir di acara tersebut antara lain kereta miniatur ARS dan TiketVending Machine. Demikian siaran pers PT Railink yang dikirim ke Waspada dari Jakarta, Jumat (28/6). Pembelian tiket KA Bandara Kualanamu sudah menggunakan e-ticketing yang tersedia di stasiun KA Bandara Medan (City Railway Station) maupun stasiun KA Bandara Kualanamu (Airport Railway Station). Pembelian secara modern dengan sistem self-service pada

Anjungan Tiket Mandiri (Ticket Vending Machine), calon penumpang KA Bandara dapat menggunakan Kartu Debit, Kartu Pra-bayar maupun Kartu Kredit. Mey Hasibuan selaku Humas PT Railink mengatakan, untuk layanan pembayaran ini PT Railink telah bekerjasama dengan perbankan antara lain BNI, BRI, BCA, Mandiri dan Bank Mega. Layanan e-ticketing KA Bandara ini juga menggunakan sistem e-gate. Tiket yang dibeli pada Ticket Vending Machine tersebut berupa tiket RFID yang akan digunakan untuk masuk ke ruang tunggu (boarding/ peron) melalui gerbang/gate elektronik. Dalam waktu dekat, masyarakat Medan akan dapat menikmati fasilitas modern layaknya di stasiun manca negara. Dalam sambutannya pada acara pemberian award kepada para pemenang BUMN tersebut, Menteri BUMN Dahlan Iskan mengatakan, dengan innovasi e-ticketing yang diterapkan PT KAI nantinya tidak pakai karcis lagi, semuanya sudah dengan tiket elektronik. Sarana KA Bandara (ARS) ini memiliki interior yang nyaman dan berpendingin udara, rak bagasi penumpang, toilet, reclining seat serta bebas rokok. Sesuai kapasitas lintas, PT Railink akan mengoperasikan

34 kali perjalanan KA sehari oleh 16 unit kereta diesel terdiri dari 4 set kereta dengan jumlah kapasitas per unit 172 penumpang. Waktu tempuh diperkirakan selama 30 menit sekali perjalanan dengan selang interval selama 30 menit hingga satu jam. Fasilitas KA Bandara Kualanamu ini dilengkapi juga dengan pembangunan dua stasiun khusus KA Bandara yaitu Stasiun KA Bandara Medan (City Railink Station/CRS) dan Stasiun K A Ba n d a ra Ku a l a n a m u (Airport Railink Station/ARS). Stasiun yang memiliki berbagai fasilitas untuk kenyamanan penumpang dilengkapi juga dengan system tiketing dan pembayaran maupun pintu keluar/masuk (gate system modern) serta layanan professional dari Customer Service yang akan melayani penumpang di Stasiun KA Bandara (Customer Service On Station) maupun di dalam Kereta Api Bandara (Customer Service On Train). Melengkapi layanan KA Bandara, PT Railink menyediakan fasilitas yang berhubungan dengan layanan perjalanan KA Bandara dan layanan beberapa maskapai penerbangan seperti counter e-ticketing maupun counter pemesanan tiket airlines, layanan informasi, ruang tunggu, toilet, musholla, coffee corner, retail shop dan transit hotel sekelas bintang tiga bagi yang memerlukan.(m32/rel)

Honda Gelar Kontes Teknik SMK Tingkat Nasional PT Astra Honda Motor (AHM) menggelar uji keterampilan teknik sepeda motor untuk para siswa Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) sebagai bagian dari upaya perusahaan berkontribusi menyiapkan generasi muda yang terampil, berkompetensi, dan siap memasuki dunia kerja. Sebagai bagian dari program tanggung jawab sosial perusahaan di bidang pendidikan, Honda telah melakukan kontes keterampilan teknik untuk siswa SMK jurusanTeknik Sepeda Motor tingkat regional bekerja sama dengan jaringan main dealernya di seluruh Indonesia. Acara ini berlangsung sejak Januari tahun ini dan puncaknya diadakan dalam tingkat nasional pada 19 - 21 Juni 2013 di Jakarta dengan mengusung tema “Satukan Karya Cerdaskan Bangsa.” Untuk dapat mengikuti kontes keterampilan ini, para peserta disyaratkan maksimal duduk di kelas 2 SMK dan menjadi pemenang lomba sejenis di tingkat regional yang diadakan main dealer Honda. Mereka diuji dengan mengikuti tes tulis dan praktek dengan menggunakan sepeda motor dan peralatan di bengkel. Kontes teknik SMK tingkat nasional tahun ini memasuki penyelenggaraan tahun ke-4. Diselenggarakan di Astra Honda Training Center (AHTC), kegiatan ini diikuti oleh 26 siswa finalis. Mereka terpilih setelah berhasil menyisihkan 1.015 siswa dari

Waspada/Ist

AHM Kontes Teknik SMK_03 : (tengah) Direktur HR, GA, IT & SI AHM Markus BudimanW didampingi oleh (kiri) Head of Corporate Communication AHM Kristanto dan Senior Manager Technical Service Department AHM Handi Hariko memantau salah satu peserta kontes mekanik SMK tingkat Nasional yang digelar oleh AHM di Gedung Astra Honda Training Center, Sunter (20/6). 383 SMK di seluruh Indonesia, peserta kontes di tingkat regional. General Manager Technical Service Division AHMWedijanto Widarso mengatakan kontes ini diharapkan dapat memacu para peserta untuk meraih prestasi yang lebih baik dan mewujudkan cita-cita mereka di dunia teknik sepeda motor. Hal ini sejalan dengan semangat Satu Hati yang diusung perusahaan dalam menemani masyarakat Indonesia mewujudkan mimpi. Sementara itu Min Hian, Technical Service Manager CV. Indako Trading Co selaku main dealer Honda di wilayah Sumut mengungkapkan kegiatan ini tidak hanya menguji keteram-

pilan siswa tapi juga akan memperkaya pengetahuan mereka tentang teknologi sepeda motor Honda termasuk teknologi PGM-FI Honda dan membuat mereka lebih siap masuk dunia kerja sehingga bisa bermanfaat untuk masyarakat luas. Selain itu, Honda juga mengundang 66 guru dari SMK yang memiliki Program Keahlian Teknik Sepeda Motor Honda sebagai pendamping siswa SMK ini. Para guru ini juga mendapatkan pelatihan teknologi sepeda motor bersertifikat dari Honda yang diharapkan dapat menjadi bekal untuk mengajarkan keterampilan otomotif di sekolah masing-masing. (Adv.)


Luar Negeri

WASPADA Sabtu, 29 Juni 2013

A9

Indonesia Menjadi Tema Kampanye Politik Di Australia SYDNEY, Australia (Antara News): PM baru Australia Kevin Rudd Jumat (28/6) menuduh proposal kaum konservatif yang beroposisi tentang pemulangan para pencari suaka ke Australia, akan memicu konflik dengan Indonesia. Berbicara pada konferensi pers pertamanya sejak terpilih menjadi PM Australia, Rudd mengaku akan menghubungi Presiden Susilo BambangYudhoyono hari ini juga untuk membahas isu-isu keamanan. Australia menghadapi masalahmembludaknyapencarisuaka yang datang ke negeri ini dengan berperahu. Pada paruh pertama tahun ini saja sudah lebih dari 10.000 orang tiba di Australia melalui Indonesia. Pemimpin oposisi Tony Abbott yang diprediksi akan memenangi pemilu September nanti

Mantan menteri luar negeri ini mengatakan jika Indonesia menyampaikan sinyal tak akan mendukung kebijakan Abbott, maka itu akan mendorong timbulnya konflik diplomatik antara

kedua negara. “Saya cukup berpengalaman dalam hubungan internasional...ketahuilahsatuhal:Andaperlu berhati-hati sekali ketika menyangkut hubungan dengan In-

donesia,” kata Rudd. Namun kubu oposisi menyanggah komentar Rudd tersebut, bahkan juru bicara menteri luar negeri Julie Bishop menggambarkan Rudd benar-benar konyol.

Polisi Thailand Didakwa Terkait Perkosaan Wanita Rohingya

“Perdana Menteri negara ini telah salah, jahat, sembrono dan tidak bertanggungjawab mengatakan bahwa oposisi akan memicu konflik dengan Indonesia,” kata Bishop kepada Sky News.

berencana memulangkan para pencari suaka ke Indonesia yang dinilai sejumlah kalangan akan membuat Jakarta tak senang. “Saya sungguh membayangkanjikadiaberupayamenciptakan risiko konflik dengan Indonesia...sudah banyak masa sulit dilewatidalamhubungan(dengan Indonesia), saya tak ingin masa itu berulang lagi,” kata Rudd kepada wartawan di Canberra. Rudd juga mengatakan lebih memilih diplomasi ketimbang militer, namun menegaskan,“Saya selalu khawatir mengenai dari manakonflikdiplomatikbermula.”

Komunis Tewaskan Seorang, Lukai 9 Lainnya Dalam Serangan Di Filipina

Pelaku Serangan Bom Boston Resmi Didakwa BOSTON, Texas (AP): Terdakwa pelaku pengeboman pada saat berlangsung maraton di Boston, AS, 15 April lalu secara resmi didakwa atas pembunuhan empat orang dan penggunaan senjata pembunuh massal. DzhokharTsarnaev, 19, mengadapi sejumlah dakwaan dengan ancaman hukuman 30 tahun penjara karena membunuh tiga orang dan melukai 260 lainnya. Sementara itu, korban keempat yaitu seorang polisi ditembak mati olehnya dan kakaknya ketika mereka melarikan diri, kata para penuntut. Jika terbukti bersalah, Tsarnaev bisa dihukum penjara seumur hidup atau bahkan hukuman mati, kata jaksa di AS. Dzhokhar Tsarnaev juga menghadapi dakwaan pembajakan mobil selama beberapa hari setelah serangan dan mengganggu perdagangan, kata jaksa. Di Boston, Pengacara Carmen Ortiz menggambarkan bagaimana Tsarnaev bersaudara melakukan persiapan untuk pengeboman sejak dua bulan sebelumnya. Dzhokhar Tsarnaev dan saudaranya Tamerlan, 26, pergi ke lapangan tembak untuk praktek menembak sasaran. Mereka membeli materi elektronik yang dapat digunakan untuk membuat bom secara online dan mengunduh tulisan tentang bahan peledak bangunan, kata Ortiz kepada wartawan. Sementara Tamerlan Tzarnaev terbunuh dalam tembakmenembak dengan polisi beberapa hari setelah kejadian ledakan. Dzhokhar terluka dalam pemburuan dan telah ditahan di rumah sakit dekat penjara sejak penangkapannya pada tanggal 19 April. Dokumen itu juga menyebutkan bahwa Dzhokhar Tsarnaev membantu saudaranya menanam dan meledakkan salah satu bom. Bulan lalu, ibu terdakwa menyatakan anaknya sudah pulih dan bisa berjalan, katanya dalam sebuah wawancara dengan The Associated Press. Tetapi polisi menolak berkomentar lebih lanjut mengenai kondisinya.(m10)

Kakek 75 Tahun Berkeinginan Ledakkan Masjid Di Inggris LONDON, Inggris (Waspada): Kepolisian Inggris menangkap seorang pria tua berusia 75 tahun terkait ledakan bom dekat sebuah mesjid pekan lalu. Diduga dia berada di balik pembuatan bom rakitan yang sempat membuat panik itu. Menurut The Guardian, kakek yang tidak disebutkan namanya ini dicokok dari rumahnya diWalsall Kamis sore waktu setempat. Penangkapan lansia ini dilakukan setelah polisi dan unit anti teror WestMidlandmelakukanpenyelidikanpadasisa-sisabahanpeledak. Diaditahanatasdugaanpelakupeledakanyangbisamengancam jiwa dan merusak properti. Ledakan ini terjadi pada Sabtu pekan lalu di dekat Masjid Aisha, di Jalan Rutter, wilayah Caldmore,Walsall. Dalam penelusuran selanjutnya, polisi menemukan sisa-sisa peledak di gang antara Masjid Aisha dan Islamic Center. Bom diketahui adalah peledak kecil. Beruntung, ledakan tidak sampai menimbulkan korban jiwa. Namun, dalam penyisiran bahan peledak, polisi harus mengevakuasi lebih dari 40 rumah di sekitar mesjid. Sebanyak 150 orang terpaksa mengungsi ke tempat aman selama beberapa jam. Insiden kali ini menandakan bahwa sentimen anti Islam di Inggris masih ada. KebencianpadaIslamsemakinmembarapascapembunuhanseorang tentara di tengah jalan oleh dua orang radikal. (vn/r-m10)

80 Heli AS Rusak Akibat Badai Aneh Di Afghanistan KABUL, Afghanistan (Antara/AFP): Badai yang tidak biasa di Afghanistan merusak lebih dari 80 helikopter militer AS, menghancurkan sejumlah bilah baling-baling dan memecahkan kaca jendelanya, demikian diumumkan militer AS. Helikopter-helikopter itu tidak diterbangkan selama beberapa pekan sampai perbaikan selesai, kata militer AS dalam pernyataan tersebut. Batu-batu badai seukuran bola golf menghantam lapangan terbang Kandahar pada 23 April, yang mendorong segera dilakukan operasi darurat untuk membuat helikopter kembali ke udara di salah satu wilayah kekerasan Taliban yang paling parah. Militer AS menggambarkan Kamis (27/6) bagaimana ‘badai tiba-tiba yang belum pernah terjadi sebelumnya itu’ membuat lekuk pada lapisan logam helikopter-helikopter itu, yang diparkir di luar lapangan terbang di wilayah gurun Afghanistan Selatan. Sekitar delapan helikopter masih belum layak terbang setelah pekerjaan perbaikan menyeluruh selama tiga pekan, yang mencakup pemasangan bilah baling-baling baru dan tirai terpal yang didatangkan dari Kuwait. Tentara Nasional Afghanistan mengambil alih perang melawan Taliban, namun AS terus memberikan hampir semua dukungan udara. “Musuh tidak akan memiliki peluang untuk memanfaatkan kerusakan pesawat kami,” kata Kolonel Allan Pepin, komandan Satuan Tugas Elang, Brigade Penerbangan Tempur III.

Pria Berpisau Lukai Tiga Anak SD Di Jepang TOKYO, Jepang (Waspada): Seorang pria bersenjatakan pisau menyerang tiga anak di luar sebuah sekolah di Tokyo, Jepang. Akibatnya, tiga anak Sekolah Dasar (SD) itu mengalami luka-luka. Ketiga anak — semuanya laki-laki— menjadi korban serangan tersebut, berusia antara 6 tahun dan seorang anak lagi berumur 7 tahun. Mereka diserang di luar sekolah mereka, SD Ooizumi diTokyo. Menurut Channel News Asia, Jumat (28/6), ketiganya mengalami luka sayatan akibat serangan yang terjadi hari ini pukul 14.00 waktu setempat. Pelaku menggunakan pisau untuk menyerang bagian leher dan lengan anak-anak tersebut, sebelum akhirnya kabur dengan mobil. Anak-anak ini telah dilarikan ke rumah sakit dan mendapat perawatan medis. Sedangkan si pelaku yang diidentifikasi berusia 30 tahun berhasil dibekuk aparat setempat, sekitar setengah jam setelah kejadian. Kini, pelaku masih dalam penahanan dan tengah diinterogasi polisi. Belum diketahui pasti motif penyerangan, yang tergolong insiden langka di wilayah yang minim kriminal ini. Jepang dikenal sebagai salah satu negara dengan tingkat kejahatan terendah di dunia. Serangan acak dengan menggunakan senjata tajam maupun senjata api tergolong jarang terjadi.(dc)

BANGKOK, Thailand (Waspada): Seorang polisi Thailand didakwa atas perdagangan manusia setelah seorang wanita Rohingya diperdaya dan diperkosa seorang pria Rohingya. Peristiwa itu merupakan pertama kalinya seorang polisi Thai didakwa atas perdagangan para pengungsi Rohingya. Meskipun sejumlah penyelidikan dilakukan atas dugaan perdagangan manusia perahu Rohingya oleh polisi dan tentara Thai. Polisi tersebut dituduh membawa korban yang berumur 25 tahun dari tempat penampungan di wilayah Phang Nga pada akhir Mei lalu dengan menggunakan mobil. Selain korban, saat itu ikut pula kedua putrinya yang berumur 12 tahun dan 9 tahun serta dua wanita pengungsi Rohingya lainnya.Korban diberi tahu polisi tersebut bahwa dirinya akan dibawa ke Malaysia untuk bertemu kembali dengan suaminya, yang juga seorang Rohingya. Namun kenyataannya, korban disekap di sejumlah tempat selama beberapa pekan. Polisi itu didakwa ikut serta dalam perdagangan manusia dan penyalahgunaan posisinya, kata Kol. Polisi Weerasin Kwansaeng, kepala kantor polisi Kuraburi Jumat (28/6). Menurut korban, dia (polisi) mengendarai mobil itu dari tempat penampungan, tambahnya serayamengatakaninipertamakalinyaseorangpolisiThaididakwa atas kasus serupa.(dc)

Antara

PROTES TERHADAP MUSLIM SUNNI. Pria Lebanon yang pro-pemerintah Syria melemparkan bangku ke dalam kobaran api dalam protes terhadap Salafi Muslim Sunni yang mendukung oposisi Syria dan memimpin aksi duduk-tanpa batas di Sidon, Lebanon Selatan, Jumat (27/7).

Korban Kerusuhan Di Xinjiang Terus Meningkat, 35 Tewas BEIJING, China (AP): Angka resmikematiandalamkerusuhan diXinjiangJumat(28/6)mencapai 35 jiwa, termasuk serangan dengan pisau atas polisi di satu daerah paling barat China, yang selalu menjadi ajang bentrokan kelompok minoritas Muslim Uighur dan etnis Han. Laporan awal menyebutkan 27 orang tewas Rabu di satu kota terpencildikawasanXinjiang,yang menurut media pemerintah, penyerang dengan pisau terhunus menujukanaksinyakekantor-polisi, satu gedung pemerintah dan satu lokasi pembangunan, semuanya

simbolkewenanganHandanmasuknya di wilayah tersebut. Angka kematian terakhir itu termasuk beberapa orang yang mengalami luka parah dan meninggal dunia di rumah sakit. 11 Penyerang termasuk di antara korbantewasyangditembakmati di kota Lukqun di prefektur Turpan, demikian menurut kantor berita Xinhua. Dua polisi juga termasuk di antara 24 orang yang tewas, kata Xinhua. Media pemerintah menyebutkan insiden itu adalah ‘serangan teroris,’namun tidak menyebutkan lebih lanjut tentang

kelompok etnis yang bentrok dan apa penyebab bentrokan. Paraperusuhmenyerangkantor polisi dengan pisau dan membakar mobil polisi pada Rabu lalu danmembunuh24orang.Sedangkan polisi membunuh 11 orang perusuh dan menangkap empat orang lainnya.Sementara untuk mengkonfirmasikebenaranlaporaninisulitdilakukankarenaketatnya kontrol pemerintah mengenai informasi.Kekerasanterjadidikota terpencil Lukqun, sekitar 200 km sebelah tenggara ibukota wilayah Urumqi pada Rabu. Pada waktu itu sebanyak 16

orangtewas,duadiantaranyaadalahpolisi,olehperusuhberasaldari kelompoketnisUighur,katakantor beritaXinhua.Keamanandidaerah itu telah ditingkatkan, dan akses wartawan asing ditolak untuk masuk ke kota Lukqun. Umat Islam Uighur jumlahnya sekitar 45 persen dari seluruh populasidiwilayahXinjiang.Mereka mengatakanwargaChinaHantelah meminggirkanbudayatradisional mereka.PemerintahBeijingsering menyalahkan insiden kekerasan diXinjiangkepadaekstrimisUighur yangberjuangmembentukotonomi bagi wilayah tersebut. (m10)

Meski Dilaporkan Membaik, Penggali Kubur Siaga Di Bakal Makam Mandela PRETORIA, Afrika Selatan (AP): Meski Pemerintah Afrika Selatan (Afsel) menyebut kondisi Nelson Mandela membaik walaupun masih dalam keadaan kritis. Kabar itu pun disambut gembira oleh warga yang menunggu dalam keadaan harap-harap cemas di luar rumah sakit. KondisiMandelasempatdilaporkan memburuk sejak dua hari lalu. Bahkan ada rumor beredar bahwaMandelasudahberpulang. Rumoritukemudiandibantaholeh pihak keluarga Mandela. Mereka menyebut media asing terlalu berlebihanmemberitakankondisi tokoh anti-apartheid itu. “Tidak mungkin Tuhan mengambil Mandela sekarang. Bukan hanya kami yang berdoa, seluruhduniajugamendoakannya,” ujar warga Afsel, Rosinah Makga-

na, seperti dilaporkan The Citizen, Jumat (28/6). Karangan bunga diletakkan warga di depan rumah sakit tempat Mandela dirawat di Kota Pretoria. Mereka menyanyikan lagu dan melakukan doa bersama sepanjang hari. Mandela sudah berada di rumah sakit selama tiga pekan. Pemerintah Afsel terus mengawasikondisikesehatannya untuk diberitahukan pada warga. Siaga di lokasi bakal makam KondisiMandelatetapmengkhawatirkan.Diakinibertahanhidup dengan penyokong kehidupan. Keluarganya telah berkumpul, bersiap merelakannya pergi. Keluarganya dilaporkan sudah mulai sibuk dengan rencana pemakaman di kampung halamanMandela,Qunu.Diberitakan News24,Selasaperwakilankeluar-

ga Mandela, pemimpin klan dan pejabat pemerintah mendarat di bandara Mthatha dan ber-temu di rumah Mandela di Qunu selama dua jam sebelum pulang. Setelah pertemuan tersebut, cucu Mandela, Ndaba Mandela, dilaporkan berkunjung ke pemakaman keluarga Mandela. Selang dua jam setelah pertemuan tersebut,sebuahmesinpenggalikubur disiagakan di pemakaman keluarga Mandela di kota tersebut. Mesin penggali diletakkan sekitar 150 meter dari pemakaman. Kehidupan masyarakat Qunu dekat sekali dengan Mandela. Tidak heran, warga Qunu selalu berdoa untuk kesembuhannya. “Kami mengkhawatirkannya. Ketakutan terbesar kami dia tidak akan kembali ke Qunu karena kesehatannya.Inipertamakalinya

dia ke Johannesburg lama sekali,” kata seorang warga, Thozama Mzamane. DikebumikandiQunukonon merupakan salah satu wasiat yangdisampaikanMandelahampir 20 tahun yang lalu. Saat itu usianya sudah 78 tahun, dan dia sudah mulai memikirkan soal akhir hidupnya. Makaziwe, putri Mandela, mengatakan bahwa pekuburan Mandela nantinya akan jadi tempat tertutup yang tidak boleh dimasuki orang lain selain keluarga. “Pemakaman keluarga bukan untuk publik. Publik hanya boleh masukketikaprosesipenguburan, itu pun berdasarkan undangan. Setelah itu, pemakaman ini akan jaditempatsucibagikeluarga,”kata Makaziwe, dikutip dari Daily Mail dan The Guardian. (vn/m10)

MANILA, Filipina (Antara/AFP): Pemberontak komunis menyerang siswa pelatihan polisi di Filipina Jumat (28/6), menewaskan satu orang dan melukai sembilan orang lainnya dalam serangkaian serangan terbaru terhadap sasaran tak bersenjata, kata para pejabat.Hampir seratus peserta pelatihan, termasuk sekitar 70 perempuan, yang sedang jogging di kota pegunungan utara Tadian Jumat ketika pemberontak Tentara Rakyat Baru (NPA) menembaki mereka, kata juru bicara polisi daerah Davy Limmong. “Selama bertahun-tahun, kami tak mengalami penyergapan di daerah ini. Daerah ini dijamin keamanannya oleh tentara dan patroli kami dekat pusat kota sehingga kami tidak mengharapkan serangan ini,” katanya kepada AFP. Serangan itu terjadi setelah para pemberontak NPA menculik lima tentara bersenjata di pulau selatan Mindanao pada 18 Juni dan menewaskan delapan polisi tak bersenjata di pulau utama Luzon pada akhir Mei. Mereka juga menewaskan lima pekerja perkebunan kayu dalam serangan di selatan pada 18 Juni.

Biaya Haji Domestik Tanpa Disadari Naik 60 Persen BIAYA melaksanakan Haji dan Umrah diperkirakan akan meningkat pada musim tahun ini, demikian menurut badan pelaksana pelayanan jamaah Haji dan Umrah. Lonjakan harga ‘yang tanpa disadari itu’ telah mendorong para penyelenggara pelayanan Haji dan Umrah untuk mengimbau campur tangan lembaga-lembaga pemerintah agar lebih memperhatikan pertambahan biaya yang dikeluarkan jamaah Haji lokal. Para penyelenggara juga meminta agar pemerintah menetapkan biaya yang pantas. Penundaan penerimaan tenda para jamaah memperburuk kendala pada para penyelenggara Umrah dan Haji. Abdullah AlGhamdi, direktur Perusahaan Haji dan Umrah Al-Ehsan, mencatat bahwapenundaanpenerimaantendamerupakanmasalahtahunan yangmengarahkepelanggarankontrakyangditandatanganidengan para jamaah. “Proses pengiriman harus dimulai pada Syawwal, sehingga setiap pelaksana dapat membuat pengaturan yang diperlukan,” tambahnya. Dia mengacu pada para jamaah asing yang membuat perjanjian dengan lembaga Tawafa dengan harga yang tetap dan pasti. Menjelaskan bahwa perusahaan jasa Haji dan Umrah internal menghadapi banyak masalah, Al-Ghamdi mengatakan: “Biaya transportasi merupakan masalah terbesar kami dalam hal ini, yang harganya meningkat setiap tahun.” Meskipunhargamusimhajilaluterakhirlebihtinggi,diperkirakan harga tahun ini akan jauh lebih tinggi, demikian prakiraan AlGhamdi, yang menambahkan, “Mengurangi jumlah jamaah dan luar negeri sebesar 50 dan 20 persen masing-masing tidak akan memberikan kontribusi untuk menekan harga agar turun,” masalahnya, katanya, adalah bahwa dalam jumlah besar jamaah terus masuk ke tempat-tempat suci tanpa izin. Husain Al-Qahtani, direktur Perusahaan Haji dan Umrah Al-Ojour, setuju dengan pendapat itu. “Saya kira harga tidak akan turun, kecuali pemerintah lakukan intervensi dan menetapkan beberapa prosedur tertentu,” katanya. Tahun lalu biaya Haji meningkat 60 persen. Namun investor lainnya berspekulasi bahwa harga akan mengalami peningkatan lebih besar tahun ini. “Sehubungan dengan kurangnya pekerja asing, biaya pelayanan akan lebih tinggi lagi, “ kata investor tersebut menjelaskan. Untungkan para jamaah Perluasan Masjidil Haram yang dilakukan pemerintah Arab Saudi akan memberikan manfaat jangka panjang bagi semua jamaah. Hal itu dijelaskan oleh Menteri Kebudayaan dan Informasi Abdul Aziz Khoja, yang bertindak sebagai penjabat Menteri Urusan Haji. Memberikan briefing kepada sejumlah diplomat Pakistan mengenai alasan pengurangan jamaah asing sebesar 20 persen untuk pelaksanaan Haji tahun ini, dia mengatakan perluasan itu akan meningkatkan kapasitas mataf (kawasan tempat tawaf di sekitar Ka’abah di Masjidil Haram) dari 48.000 jamaah per jam menjadi sekitar 105.000 per jam. Khoja mengatakan bahwa Kementerian Urusan Haji akan memberikan satu video tentang usul perluasan Masjidil Haram itu dan manfaatnya pada tahun-tahun mendatang. Para pejabat Pakistan dapat menunjukkan video tersebut kepada para jamaah, kata Khoja kepada Dubes Pakistan Muhammad Naeem Khan. (an/mujo)

Hari Ini, Sanggar Seni Mirah Delima Tampil Di Waseda University Jepang GRUP sanggar seni Mirah Delima Universitas Almuslim (Umuslim) Peusangan, Bieruen sebagai duta budaya Bangsa Indonesia dalam rangka muhibah seni, tampil di Open Stage Waseda University Jepang, Sabtu (29/6). Rektor Umuslim, Dr.H.AmiruddinIdris,SE.MSiyangikutserta dalam rombongan,kepadaWaspada, Jumat (28/6), via telefon mengatakan, grup sanggar seni Mirah Delima, pimpinan Nuryani Rachmantibadinegaramatahari terbititu,Kamissekitarpukul09:00 waktu setempat atau pukul 07:00 waktu setempat. Kemudian, rombongan yang berjumlah25orangtermasukDekan FKIP,Dra Zahara, MPd, beberapa orang dari kampus setempat dari Dikti, Rabu (26/6) meninggalkan Medan terbang ke Jakarta dengan Garuda Indonesia. Tiba di Jakarta pukul 21:00, dua jam kemudian merekaterbangkeJepang. “SetelahprosesdiBandaraNarita, kami langsung tour ke kebun organik Narita dan makan siang di areal perkebunan kawasan itu.

Setelah itu, kami menuju ke Hotel Sunshine Prince City di pusat kota Tokyo,” katanya. Rektor mengatakan, rombongan check in pada pukul 16:00, beberapa saat setelah berada di tempat itu, datang wartawan Mainici Shimbun untuk melakukan wawancara yang menanyakan tentang maksud kedatangan tim Umuslim ke negaranya itu. “Hari ini (kemarin-red) kami mengunjungiWaseda University untuk survei gedung tempat pentas, meeting dengan Organization Of AsianStudies(OAS),mengunjungi KBRIdiTokyo,Jepang,danmeeting dengan CAPP sebuah organisasi profesor dalam bidang riset,” katanya. Dikatakan, keberangkatan UmuslimkeJepangkaliini,setelah memenangkanprogramMuhibah SenikeluarnegeriyangdilaksanakanDirektoratTinggiKementrian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia 2011 bersama tujuh perguruan tinggi (PT) lain yang ada di Indonesia, setelah menyisihkan ratusan perguruan lainnya yang ikut lomba saat itu.

“Empat Perguruan Tinggi sudah berangkat 2012 lalu, sedangkantahuniniberangkattigaPerguruanTinggiyaitu,UniversitasPendidikanIndonesia(UPI)Bandung ke Australia, Sekolah Tinggi Seni dari Bali ke Eropa dan ketiga Umuslimsatu-satunyaperguruan swasta di Sumatera mewakili Indonesia ke Jepang” jelasnya. Adapuntujuandarikunjungan itu, sambungnya, untuk membawa misi kesenian daerah dan misi perguruantinggitersebutkenegara yang telah dua kali mengalami tsunami dahsyat, teristimewa untukmelakukanpenandatanganan MoU antara Umuslim dengan beberapa universitas dan lembagapendidikanlainnyaserta komunitas masyarakat adat dan budaya di Jepang. “Kami sudah berkomunikasi dengan pihak KBRI Jepang dan Insya Allah mereka banyak membantu dalam misi ini,” katanya. Disebutkan, tarian yang akan dibawakan grup sanggar seni Mirah Delima yang tampil di Wasedha University hari ini antara lain,Saman,RapaiGeleng,Serune

Waspada/Ist

Rektor Umuslim, Dr H Amiruddin Idris, SE.MSi, bersama rombongan tiba di Bandara Narita Jepang, Kamis (27/6). Kale,Tari Kipas dari Sulawesi,TorTor dari Sumatera Utara dan sentratasik tsunami (seni tari music dan drama tentang tsunami). “Kamisangatmengharapkan

doa dari seluruh masyarakat Bireuen,AcehdanIndonesiaumumnya, supaya misi kami dalam rangka untuk memajukan pendidikandiAcehmelaluiUmuslim.

Alhamdulillahsampaiharikedua ini kami dalam kondisi sehat walafiat dan tetap dalam lindungan Allah SWT,” pungkas. (cb02)


Sport

A10

WASPADA Sabtu 29 Juni 2013

Spanyol Favoritkan Selecao FORTALEZA, Brazil (Waspada): Jesus Navas mencetak gol penentu kemenangan dalam drama adu penalti yang dimenangi Spanyol 7-6 atas Italia pada malam yang panas di Fortaleza, Brazil. Sukses juara Piala Dunia 2010 serta Piala Eropa 2008 dan 2012 itu, Kamis (Jumat WIB), berarti merilis final ideal Piala Konfederasi 2013 melawan tuan rumah sekaligus juara bertahan Brazil di Rio de Janeiro. Setelah duel semifinal Spanyol-Italia yang merupakan reuni final Euro 2012 berakhir tanpa gol sampai perpanjangan waktu, Leonardo Bonucci menjadi sosok yang tidak beruntung bagi Gli Azzurri. Eksekusi penalti Bonucci sebagai penendang ketujuh, melayang di atas mistar gawang kiper Iker Casillas. Navas, winger anyar Manchester City, menjawabnya secara sempurna dengan menjinakkan kiper Gianluigi Buffon. La Furia Roja pun berpeluang melengkapi koleksi gelar internasionalnya sepanjang lima tahun terakhir. Apalagi tim usia muda mereka juga baru menjuarai Euro U-21 di

Israel. Tapi entrenador Vicente Del Bosque malah lebih menjagokan Brazil pada final di Stadion Maracana, yang turut ditayangkan langsung tvOne, Senin (1/7) pagi mulai pkl 05:00 WIB. “Brazil tentu saja difavoritkan. Kami harus bermain melawan mereka di kandangnya, Maracana, tetapi kami sangat bersemangat untuk mentas di sana,” ucap Del Bosque, seperti dilansir TheWorld Game, Jumat (28/6). Mantan pelatih Real Madrid itu paling mewaspadai kinerja tiga bintang Samba, bek sayap Dani Alves dan Marcelo, serta winger Neymar da Silva. “Dani Alves dan Marcelo merupakan pemain hebat. Mereka bisa mempengaruhi jalannya laga,” jelasnya. Del Bosque sangat mengenal kedua pemain dimaksud, sebab Alves dan Marcelo sudah cukup lama berkecimpung di La Liga Primera. Alves bek andalan Barcelona, sedangkan

AP

ALLENATORE Italia Cesare Prandelli berusaha menghibur bek Leonardo Bonucci (bawah), yang gagal menyarangkan gol ke gawang kiper Spanyol Iker Casillas.

Chiellini Bela Bonucci FORTALEZA (Waspada): Bek Giorgio Chiellini membela rekan setimnya Leonardo Bonucci, yang gagal menyarangkan gol ke gawang Spanyol saat menjadi eksekutor ketujuh Italia pada semifinal Piala Konfederasi 2013. “Saya berusaha menghibur Bonucci, tetapi tidak ada kata-kata yang bisa mengubahnya. Bonucci tak beruntung, dia mengambil tanggung jawab dan harus dihormati,” ucapnya, se-perti dikutip dari Football Italia, Jumat (28/6). “Anda bisa gagal melakukan penalti. Jika Roberto Baggio bisa gagal penalti di final Piala Dunia, maka siapapun bisa gagal,” ujar Chiellini, rekan setim Bonucci di Juventus. Italia gagal ke final Piala Konfederasi 2013 setelah kalah 6-7 (0-0) dari Spanyol lewat

dra-ma adu penalti Fortaleza. Gli Azzurri menyerah karena ten-dangan Bonucci sebagai ekse-kutor ketujuh, melambung di atas mistar gawang kiper Iker Casillas. Bonucci langsung tertunduk lesu, tapi bek berusia 26 tahun itu tetap mendapat dukungan dari rekan-rekan setimnya. Chiellini malah menilai, Azzurri seharusnya bisa unggul 2-0 atas La Furia Roja di babak pertama. “Jika ada tim yang pantas menang malam ini, harusnya Italia. Jelas energi kami drop di babak kedua, terutama ketika kami kehilangan Andrea Barzagli karena cedera. Stamina kami terkuras karena jadwal yang padat,” dalihnya. Pasukan Cesare Prandelli selanjutnya menghadapi Uruguay di Salvador untuk perebutan tempat ketiga, sebelum final antara Spanyol kontra Bra-

PSSI Resmi Gaet IASL

AP

TRIO Brazil Daniel Alves (kiri), Neymar da Silva (3 kiri) dan Marcelo (3 kanan), paling diwaspadai pelatih Spanyol Vicente Del Bosque. Marcelo punggawa El Real. “Sementara Neymar sangat fantastis dan lini tengah mereka di lapangan juga sangat bagus. Tapi kami tidak bisa hanya membicarakan satu atau dua pemain Brazil saja yang perlu diwaspadai,” papar Del Bosque.

Pulihkan Diri Terutama karena Tim Samba punya mental juara yang sangat kuat dengan koleksi lima gelar juara dunia dan tiga kali merajai Piala Konfederasi. “Sekarang yang ingin kami

lakukan adalah memulihkan diri dan bermain di final dengan kondisi fit. Saya rasa kami bisa melakukannya dalam tiga hari ke depan,” tekad Del Bosque. “Spanyol bermain 120 menit malam ini dan mereka pemain yang biasa mentas dua kali se-

pekan. Jadi kami yakin bisa memberikan yang terbaik hari Minggu (SeninWIB) nanti,” harap entrenador berumur 62 tahun tersebut. Selecao sudah lebih dulu melangkah ke final setelah menyingkirkan Uruguay 2-1. Selain

RIO DE JANEIRO (Waspada): Brazil melaju ke final Piala Konfederasi 2013 dengan rekor kemenangan 100 persen, hasil ini tak terlepas dari kecemerlangan pelatih Luiz Felipe Scolari. “Kami sedang dalam periode bagus bersama Scolari. Sebab sejak dia datang kemari pada Januari atau Februari lalu, dia selalu berkata bahwa kami harus berkembang dan terus berkembang,” jelas Hernanes, seperti dikutip dari Goal (28/6). “Kita bisa lihat hasilnya, kami seperti tim yang sedang dalam proses pendewasaan. Kami se-

mua dapat menikmati bekerjasama dengannya,” tambah bintang Lazio itu. Scolari arsitek Selecao saat menjuarai Piala Dunia 2002. Dia bakal membawa Samba menjadi negara pertama yang memenangi Piala Konfederasi tiga kali beruntun, namun harus mengatasi lawan berat Spanyol pada final di Maracana, Senin (1/7) pagi WIB. Setelah menjinakkan tetangganya Uruguay pada semifinal, Rabu lalu, Brazil kali ketiga berturut-turut menembus partai puncak dan sebelumnya

menjadi pemenang pada 2005 dan 2009. “Misi kami mencapai final, dan kami telah mencapainya,” klaim Scolari. Padahal sebelum Piala Konfederasi, mantan pelatih Chelsea dan Timnas Portugal itu sempat mendapat banyak kritikan karena tak kunjung membawa performa terbaik Samba. Hingga 2 Juni 2013, Neymar da Silva cs hanya meraih satu kemenangan. Sisanya empat laga berakhir imbang dan satu lagi kalah hingga Samba terpuruk ke peringkat 22 FIFA. Kemenangan 3-0 atas Pran-

cis pada laga eksibisi 9 Juni lalu, menjadi titik balik bagi Daniel Alves cs. Setelah itu Selecao sukses menaklukkan Jepang, Mexico dan Italia di penyisihan Grup A, lantas menekuk Uruguay di semifinal. Keberhasilan Brazil pun tak lepas dari makin tajamnya Fred dan Neymar, yang masing-masing telah menyumbang tiga gol. Juga kecemerlangan kiper Julio Cesar, puncaknya ketika penjaga gawang Queens Park Rangers itu sanggup menggagalkan tendangan penalti striker Uruguay Diego Forlan. (m15/goal/uefa)

Brazil Terus Berkembang

Spanyol vs Italia 0-0 (Penalti 7-6)

Wasit: Howard Webb (Inggris). zil di Rio de Janeiro, Senin (1/ 7) pagi WIB. “Tidak bisa dibayangkan, kami hanya punya waktu 2,5 hari, dan harus bermain saat waktu makan siang. Rasanya seperti disiksa. Penyelenggara mesti memperbaiki jadwal dan mempertimbangkan kesehatan pemain,” kritik Chiellini. Bek sayap Christian Maggio juga kecewa dengan kegagalan La Nazionale. “Ini berakhir

JAKARTA (Waspada): PSSI akhirnya resmi menjalin kerjasama dengan asosiasi hukum olahraga internasional atau International Association of Sport Law (IASL), sebagai terobosan baru dari induk organisasi sepakbola nasional. Penandatanganan kerjasama (MoU) untuk membangun sport tourism dan menghindarkan sepakbola di tanah air dari tindakan teroris, dilakukan oleh Presiden IASL, Dimitrios Panagiotopoulos dan Sekjen PSSI Joko Driyono di Hotel Century Jakarta, Jumat (28/6). Setidaknya terdapat tujuh cakupan kerjasama dengan IASL, yaitu pertukaWaspada/Yuslan Kisra ran informasi dan dokumentasi, penyeSEKJEN PSSI, Joko Driyono bersama Presiden lenggaraan kegiatan bersama untuk IASL Dimitrios P Panagiotopoulos, seusai kegiatan yang spesifik dan penyelengpenandatangan MoU, Jumat (28/6). garaan kegiatan bersama seperti kon-

buruk dan sangat mengecewakan, karena kami menampilkan performa hebat melawan juara Eropa dan dunia,” papar Maggio kepada Rai Sport. “Sekali lagi takdir tak memihak kami. Kini kami akan bermain untuk tempat ketiga dengan kepala terangkat tinggi, berharap lain waktu hasilnya akan lebih baik,” pungkas pemain Napoli itu. (m15/vvn/fi/rai)

ferensi, seminar serta lokakarya tentang isu-isu hukum olahraga internasional. “Kerjasama ini diharapkan memberi kontribusi positif pada program unggulan PSSI, yakni Indonesia Millenium Football Development (IMFD) di forum internasional,” kata Joko ditemui usai penandarangan MoU. Ditambahkan, kerjasama yang dilakukan kali ini menjadi era baru sepakbola Indonesia. Terlebih karena IMFD telah disetujui dalam Kongres PSSI di Surabaya pada 17 Juni silam. Menariknya, Indonesia dipilih sebagai tuan rumah pelaksanaan Kongres IASL pada 19 Oktober. Sesuai rencana, kongres asosiasi didirikan pada 13 Desember 1992 ini akan diselenggarakan di Bali dihadiri 40 negara. (yuslan)

Spanyol 0 7 54% 19 5 7 6 12 2 1 0

Italia

Skor Akhri 0 Skor Penalti 6 Penguasaan Bola 46% Tembakan Total 13 Tembakan Tepat 6 Tembakan Pojok 6 Penyelamatan 5 Pelanggaran 17 Offside 9 Kartu Kuning 1 Kartu Merah 0 *Sumber ESPN

melawan kami,” ujarnya lagi. Menurut striker DavidVilla, anggota skuad Del Bosque lebih mengutamakan piala dibanding prestasi pribadi. Villa saat ini menjadi top skor sepanjang masa Spanyol dengan koleksi 51 gol, tetapi dia paceklik gol di Negeri Samba. “Kita tahu bahwa yang penting Spanyol memenangkan trofi juara. Penghargaan pribadi menjadi prioritas kedua,” tegasnya melalui Marca. “Saya berada di sini untuk membantu tim, seperti biasanya. Tahun ini memang bukanlah tahun terbaik bagiku. Keadaan memang tidak seperti biasa,” pungkas penyerang Barcelona itu. (m15/ant/rtr/twg/marca)

AP

WINGER Jesus Navas menyarangkan gol penentu kemenangan Spanyol ke gawang kiper Italia Gianluigi Buffon di Stadion Castelao, Fortaleza, Brazil, Jumat (28/6) pagi WIB. -AP-

Spanyol (1-4-3-3): 1-Iker Casillas; 17-Alvaro Arbeloa, 15-Sergio Ramos, 3-Gerard Pique, 18-Jordi Alba; 6-Andres Iniesta, 8-Xavi Hernandez, 16-Sergio Busquets; 21-David Silva (22-Jesus Navas 52); 11-Pedro Rodriguez (8-Juan Mata 79), 9-Fernando Torres (4-Javier Martinez 94). Pelatih: Vicente Del Bosque. Italia (1-3-4-2-1): 1-Gianluigi Buffon; 19-Leonardo Bonucci, 15-Andrea Barzagli (18-Riccardo Montolivo 46), 3-Giorgio Chiellini; 2-Christian Maggio, 22-Emanuele Giaccherini, 6-Antonio Candreva, 16-Daniele De Rossi; 21-Andrea Pirlo, 8-Claudio Marchisio (7-Alberto Aquilani 80), 11-Alberto Gilardino (10-Sebastian Giovinco 91) Pelatih: Cesare Prandelli.

diuntungkan waktu pertandingan yang hanya berjalan 90 menit, skuad Luis Felipe Scolari juga menikmati recovery lebih lama sehari. Di tengah cuaca yang lembab, tensi laga Spanyol-Italia menurun pada babak kedua. Beberapa kali skuad El Matador mendapati diri mereka berada pada posisi yang tidak biasa ketika mendengar lawan memainkan kombinasi operan disambut dengan teriakan “Ole!” oleh para penonton. Bek sentral Gerard Pique, yang penampilannya disaksikan langsung oleh kekasihnya penyanyi top Shakira, mestinya dapat menjadi penentu kemenangan timnya menit 85. Namun Pique gagal memanfaatkan umpan mendatar Navas dan laga tetap berakhir 0-0 hingga berakhirnya perpanjangan waktu. “Kami memang sangat lelah, kami butuh istirahat.Tetapi kami harus menghadapi Brazil di Maracana. Kami akan memainkan partai yang menarik,” tegas kiper sekaligus kapten La Roja, Iker Casillas. “Italia memainkan gaya permainan bagus yang tidak kami kira. Namun saya yakin bahwa Brazil, tidak akan memainkan gaya permainan serupa saat

ENTRENADOR Spanyol Vicente Del Bosque (kanan) terbukti jitu memasukkan Jesus Navas untuk menggantikan David Silva menit 53 ketika menghadapi Italia di Fortaleza.

Jawaban Keinginan Navas FORTALEZA (Waspada): Spanyol lolos dari hadangan Italia di semifinal Piala Konfederasi 2013, Kamis (JumatWIB), berkat sukses Jesus Navas sebagai eksekutor ketujuh pada drama adu penalti. Kemampuan menaklukkan kiper sekaligus kapten Italia, Gianluigi Buffon, ternyata menjadi jawaban nyata dari keinginan Navas, yang sering diplot sebagai pemain pengganti oleh entrenador Vicente Del Bosque. “Saya sangat ingin bermain dan mencetak gol, meski hanya di adu penalti. Dan ternyata itu terjawab,” jelas Navas melalui Marca, Jumat (28/6). Drama 12 pas terpaksa dipentaskan setelah reuni final Euro 2012 itu tetap berakhir

0-0 selama 120 menit lebih. “Tim ini mampu menunjukkan ketenangan dan percaya diri. Kami sadar itu harus ditunjukkan sampai akhir,” tegas Navas, yang baru diboyong Manchester City dari Sevilla. Navas masuk menit 53 menggantikan David Silva, calon rekan sekaligus saingannya di City. Setelah enam eksekutor sebelumnya sukses mencetak gol, bek Leonardo Bonucci gagal sebagai penendang ketujuh Gli Azzurri, yang langsung dimanfaatkan Navas untuk meloloskan Matador. “Kami sadar Italia lawan tangguh. Adu penalti adalah bagian dari permainan, kami sangat ingin menang. Anda harus yakin betul selama adu penalti.

Italia

6

Spanyol

7

Candreva Aquilani De Rossi Giovinco Pirlo Montolivo *Bonucci

1-0 2-1 3-2 4-3 5-4 6-5 6-6

Xavi Iniesta Pique Ramos Mata Busquets Navas

1-1 2-2 3-3 4-4 5-5 6-6 7-6

Anda harus tahu benar apa yang Anda lakukan,” saran bintang berusia 27 tahun itu. Menurut kiper Iker Casillas, sukses ini membuktikan generasi La Furia Roja siap memenangkan setiap jenis laga. “Tendangan penalti bagaikan lotre dan kami cukup beruntung bisa menang. Rekan-rekan saya bisa sempurna menjalankan penalti dan mereka

(Italia) gagal satu,” ujarnya kepada Tele-5. “Generasi ini tidak akan terlupakan. Beruntung bagi Spanyol, kami berhasil menang lagi dan lolos ke final. Kemenangan tadi sulit diraih. Italia bermain luar biasa. Kami menguji Buffon, begitu juga mereka,” pungkas penjaga gawang Real Madrid tersebut. (m15/okz/marca/t5)

Kekasih Prandelli Ikut Sedih FORTALEZA (Waspada): Kesedihan Italia pasca dipecundangi Spanyol 7-6 dalam drama adu penalti pada semifinal Piala Konfederasi 2013, Kamis (Jumat WIB), juga dirasakan para WAG’s (wife and girlfriends), yang mendukung langsung pasangan masing-masing di Brazil. Di antaranya Silvia Hsieh sebagai istri bek Alessandro Diamanti, Michela Quattrociocche selaku pendamping striker Alberto Aquilani, dan Cristina de Pin yang merupakan tambatan hati gelandang Riccardo Montolivo. Terutama Novella Benini (foto), pacar allenatorre Cesare

Prandelli, yang mendukung perjuangan Gli Azzurri sejak hari pertama turnamen antar benua di Brazil tersebut. Lebih muda 14 tahun dari Prandelli yang sudah berusia 55 tahun, Benini selalu kelihatan manja ketika bersama sang kekasih. Dia sering menunggui mantan pelatih AC Parma dan Fiorentina itu sampai stadion kosong, supaya bisa pulang bersama ke penginapan. Begitu pula ketika Gli Azzurri dipecundangi La Furia Roja di Fortaleza. “Apapun dapat terjadi dalam adu penalti. Malam ini kami bermain bagus sejak awal sampai akhir dan menciptakan

banyak peluang,” ucap Prandelli. Kedua pasangan ini sangat nempel sejak memulai hubungan pada 2010. Pada hari pertama di Negeri Samba, Prandelli dan Benini bahkan langsung berpose ceria di depan patung “Christ the Redeemer” sebagai ciri khas Rio De Janiero. Benini termasuk kategori wanita hebat yang mendukung sukses sanga pacar.“Menilik dari segi karakter, determinasi serta taktik, kami sudah menunjukkan peningkatan,” papar Prandelli melalui Football Italia, Jumat (28/6). “Spanyol tetap di atas, karena mereka sudah bekerja de-

zimbio.com

ngan konsep ini selama bertahun-tahun. Berbeda dengan kami yang masih mencari bentuk,” katanya menambahkan. (m15/vvn/fi)


Sport A11 Lubukpakam Sandingkan Medali Emas WASPADA Sabtu 29 Juni 2013

Voli Indoor Porkab DS 2013 MEDAN (Waspada): Tim putra dan putri Kecamatan Lubukpakam berhasil menyandingkan medali emas cabang olahraga bola voli indoor Pekan Olahraga Kabupaten (Porkab) Deliserdang 2013, Jumat (28/6). Pada pertandingan yang berlangsung di GOR Lubukpakam, tim putra Lubukpakam mengalahkan Kecamatan Bangun Purba 3-2 dan tim putri unggul atas Kecamatan Tanjungmorawa 3-0. Posisi ketiga kategori putra diraih Kecamatan Sunggul dan tempat ketiga putri diduduki Hamparan Perak. Sebelumnya, Lubukpakam juga berhasil mengawinkan medali emas putra dan putri kategori bola voli pasir. Ketua Umum Pengkab PBVSI Deliserdang, Elfian, memberikan apresiasi atas terselenggaranya Porkab Deliserdang tahun ini. Dia mengaku sangat gembira, karena event ini telah memunculkan bibit-bibit atlet potensial yang akan di-

rekrut dan dibina lebih lanjut. “Pengkab PBVSI Deliserdang menargetkan medali emas pada ajang Pekan Olahraga Provinsi Sumatera Utara (Porprovsu). Makanya kita segera mempersiapkan atlet yang akan dibina lebih lanjut menghadapi multi event tersebut,” ujar Elfian. Ditambahkan, bola voli Deliserdang ke depan ditargetkan menjadi barometer pembinaan di Sumut dan bahkan nasional. Untuk mewujudkan target ini, pihaknya akan menyusun sejumlah program pembinaan atlet secara lebih intensif. “Tidak hanya indoor, cabang bola voli pasir juga akan menjadi prioritas Pengkab PBVSI Deliserdang. Apalagi cabang voli pasir sangat potensial dikembangkan di Deliserdang dan kita sudah memiliki banyak bibit atlet,” pungkas Elfian. Kabid Binpres PBVSI Deliserdang, Indra Kasih SPd, menambahkan pihaknya akan menggelar Rapat Kerja Cabang (Rakercab) PBVSI Deliserdang, September mendatang. “Selain untuk silaturahim dan konsolidasi pasca Hari Raya Idul Fitri, Rakercab juga akan membahas berbagai rencana program dalam rangka meningkatkan pembinaan dan prestasi,” tutur Indra. (m15)

Waspada/Yuslan Kisra

PETENIS muda harapan Sumut, Anastasya Manalu (kanan) bersama Wakil Sekjen Pelti Goenawan Tedjo dan petenis DKI Jakarta Janice Tjen, seusai menerima piala.

Petenis Sumut Gagal Dua Gelar Turnamen Gasim Cup 2013 JAKARTA (Waspada): Petenis muda harapan Sumut, Anastasya Br Manalu, gagal meraih dua gelar juara KU-14 tahun putri pada Turnamen Tenis Gasim Cup 2013, setelah dihentikan Janice Tjen (DKI) di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat (28/6). Anastasya, sehari sebelumnya sukses meraih gelar juara ganda putri, akhirnya gagal mencetak kuatrik akibat kalah dari Janice 1-6, 4-6. Usai pertandingan, Anastasya mengaku kelelahan karena harus bermain dua kali. Sebaliknya, Janice lebih rileks karena hanya fokus bermain di tunggal putri. “Permainan saya di set pertama juga tidak bisa berkembang karena tertekan terus,” ujar Anastasya kepada wartawan seusai pertandingan, sembari mengakui agak kesulitan karena baru pertama melawan Janice. Di sisi lain, Janice yang kendati berpostur lebih kecil, tampil lebih cerdik. Penampatan bolabolanya yang akurat kerap kali menyulitkan Anastasya hingga membuat permainannya sulit berkembang. Untuk tunggal putra KU-14 tahun, Iswandaru Kusumo (Jateng) kembali membuat kejutan

dengan mengalahkan unggulan kedua Ivan Dwi Hascaryo (Jateng) 6-4, 6-2. Kemenangan ini mengantar Iswandaru ke final Minggu (30/6) melawan M Althaf Al Baihaqi (Jabar). Al Baihaqi juga membuat kejutan dengan menyisihkan unggulan utama Joshua Giovani (Sulut) 6-3, 6-0. Pada KU-12 tahun, final tunggal putri terjadi pertarungan antara dua petenis bersaudara kembar asal DKI, Fitriani Sabatini dan Fitriana Sabrina. Di semifinal, Fitriani mengalahkan Nur Rosida (Jateng) 8-6, sedangkan Fitriana menaklukkan unggulan kedua asal DKI Jakarta, Priska Madely Nugroho 8-2. Di tunggal putra KU-12 tahun, saling berhadapan unggulan teratas Muhamad Adhitya (Jabar) melawanYusuke Tamaki (DKI). Sebelumnya, Adhitya menang atas M Surya Krisna (DKI) 81 dan Surya unggul dari Kevindra Putra (DKI) 8-3. KU-16 tahun, menurut jadwal Sabtu (29/6), akan mempertandingkan semifinal tunggal putra antara Anggi Ervian (Jateng) dan Prayoga Ahmadi (DKI) serta Panji Untung (NTB) melawan Iqbal Bilal (Kepri). (yuslan)

Pecatur Binjai Kecewa Percasi BINJAI (Waspada): Sejumlah pecatur Kota Binjai mengaku kecewa dengan Pengurus Cabang Persatuan Catur Seluruh Indonesia (Pengcab Percasi) Kota Binjai yang selama ini dinilai tidak peduli dengan pembinaan atlet. Bahkan setelah kepengurusan Pengcab Percasi Binjai pimpinan Ketua T Matsyah berakhir lebih dari satu tahun lalu, pengurus belum juga menggelar Musyawarah Cabang (Muscab) untuk melakukan pemilihan pengurus baru. Parahnya, meski masa kepengurusan sudah berakhir, Matsyah diduga masih terus menerima aliran dana bantuan dari KONI Binjai. Hal ini seperti dikatakan pengurus KONI Binjai yang menyebut bantuan Percasi Binjai sudah diterima senilai Rp5 juta. “Atlet catur Binjai tidak banyak, tetapi sangat sulit memperoleh dana untuk mengikuti pertandingan, terutama di Kota Medan. Beberapa

event digelar di Medan, Percasi Binjai tidak mengirimkan atletnya,” ujar Iskandar mewakili rekan-rekan pecatur Binjai, Jumat (28/6). Iskandar pun meminta KONI Binjai segera mengingatkan pengurus Percasi untuk menggelar Muscab guna membentuk kepengurusan baru. Namun KONI Binjai mengusulkan agar para pecatur mengusulkan kepada Percasi Sumut. “Kalau ingin menggelar Muscab di Kantor KONI Binjai, kita siap membantu memfasilitasinya. Intinya, kita ingin pembinaan cabang catur terus berjalan sebagaimana mestinya,” ujar Ketua KONI Binjai, Juli Sawitma SH MH. Saat dikonfirmasi di Balai Kota Binjai, Matsyah mengaku menerima dana bantuan KONI senilai Rp5 juta. Tetapi dana itu digunakan untuk operasional sekretariat (kantor) Percasi Binjai yang terletak di Jl Perjuangan. (a04)

Problem Catur

TTS TOPIK

Waspada/Dedi Riono

KETUA PWI Sumut M Syahrir dan Kadispora Sumut Khairul Anwar bersama undangan dan atlet wartawan untuk Porwanas XI Banjarmasin, Jumat (28/6).

37 Atlet PWI Sumut Pelatda Porwanas 2013 MEDAN (Waspada): Sebanyak 37 atlet Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Cabang Sumatera Utara memasuki Pemusatan Latihan Daerah (Pelatda) sebagai persiapan menghadapi Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) XI/2013 di Banjarmasin, September mendatang. “Ke-37 atlet ini akan berlaga pada cabang biliar, futsal, tenis meja, atletik, catur, dan bulutangkis,” ujar Ketua PWI Cabang Sumut, M Syahrir, saat pembukaan Pelatda di Gedung PWI Cabang Sumut, Jl Adinegoro Medan, Jumat (28/6). Syahrir pun meminta atlet wartawan Sumut memanfaatkan Pelatda dengan sebaik-baiknya meningkatkan kualitas diri, sehingga nantinya mampu tampil maksimal dan meraih prestasi membanggakan di Porwanas. “Para atlet harus pandai-

pandai mengatur jadwal latihan selama menunaikan ibadah puasa Ramadhan yang sudah di ambang pintu . Saya yakin semua atlet yang merupakan hasil seleksi ketat sebelumnya dapat menjalani Pelatda dengan baik,” pungkasnya. Hadir dalam pembukaan Pelatda, di antaranya mantan Ketua PWI Cabang Sumut HM Zaki Abdullah dan H Rony Simon, Ketua Harian KONI Sumut Jhon Ismadi Lubis, Ketua BFD Sumut Rafriandi Nasution, Sekum PBSI Sumut Syari Arwansyah, dan Ketua KONI Medan Drs H Zulhifzi Lubis. Kadispora Sumut, Khairul Anwar, berharap Pelatda dimaksimalkan sebagai persiapan seluruh aspek pembinaan atlet menuju Porwanas XI. Dengan demikian, diharapkan prestasi optimal di Porwanas tercapai. “Atas nama Pemerintah Da-

erah Sumatera Utara, kami menyambut baik diselenggarakannya Pelatda ini. Pelatda bertujuan mempersiapkan seluruh aspek pembinaan, baik fisik maupun mental atlet,” ucapnya. Wakil Ketua KONI Sumut, Prof Dr Agung Sunarno, memberikan apresiasi kepada Seksi Wartawan Olahraga (Siwo) PWI Sumut yang menggelar Pelatda. Menurutnya, Pelatda bukan hal gampang bagi atlet wartawan, mengingat profesi jurnalis yang tak mengenal waktu. “Para atlet harus senantiasa berkoordinasi dengan pelatih selama Pelatda. Pelatih juga harus paham betul dengan kondisi atlet yang juga berprofesi sebagai wartawan,” ujar Agung. (m42)

Binjai Putra Tarukim Final Piala Wali Kota Binjai BINJAI (Waspada): PS Binjai Putra Tarukim melaju ke partai puncak setelah menaklukkan Tunas Jati 3-1 pada semifinal Piala Wali Kota Binjai 2013 di Stadion Binjai, Jumat (28/6). Tiga gol Binjai Putra, dua di antaranya dicetak Ade Chandra alias Acong dan satu lagi dari Junaidi. Gol balasan Tunas Jati tercipta hasil tandukan Dwi Arya. Dengan tambahan dua gol, Acong sementara memim-

Waspada/HM Husni Siregar

WABUP Deliserdang, H Zainuddin Mars, menyerahkan hadiah utama satu unit lemari es kepada peserta jalan santai HUT Deliserdang ke-67 di Alun-alun Pemkab Deliserdang, Jumat (28/6).

Jalan Santai HUT Deliserdang LUBUKPAKAM (Waspada): Ribuan peserta dari kalangan PNS, TNI, Polri, pelajar, mahasiswa, dan masyarakat umum mengikuti olahraga jalan santai dan senam sehat dalam rangkat HUT Kabupaten Deliserdang dan HUT Bhayangkaran ke-67, Jumat (28/6). Acara menyambut hari jadi Kabupaten Deliserdang yang jatuh pada 1 Juli itu dipusatkan di Alun-alun Pemkab Deliserdang di Lubukpakam. Sebelumnya, peserta jalan santai dilepas resmi Wakil Bupati Deliserdang, H Zainuddin Mars. Kegiatan diakhiri dengan pengundian kupon lucky draw yang telah dipersiapkan panitia dengan menyediakan berbagai hadiah menarik, seperti lemari es, sepeda mini, dispenser, dan lainnya. Suasana nampak riuh saat Wabup Zainuddin mencabut nomor undian hadiah utama berupa satu unit lemari es yang dimenangkan pelajar SD di Lubukpakam. “Di rumah sudah ada kulkas apa belum? tanya Zainuddin. “Sudah ada pak,” jawab siswa SD tersebut. “Kalau sudah ada kulkas di rumah, ya tidak usah diambil hadiahnya,” kelakarWabup Deliserdang yang spontan mengundang tawa undangan dan peserta lainnya. (a06)

SERGAI (Waspada): Sejumlah 26 tim bersaing dalam turnamen futsal Purnama Sitompul Cup 2013 di Gedung Olahraga dan Seni Istana, Jl Sultan Serdang Bedagai, mulai Jumat (28/6). “Turnamen ini untuk lebih menggelorakan olahraga futsal di Kabupaten Sergai. Lewat turnamen ini, diharapkan lahir pemain-pemain berbakat yang ke depan bisa mengangkat prestasi futsal Sergai,” ujar Purnama Sitompul saat membuka turnamen. “Sekarang ini, seorang atlet lebih dihargai dan bisa menempuh karier dengan berdinas di sebuah instansi pemerintah

Sudoku 10x10

Piano yang dapat bermain sendiri. Gitar (Inggris). Festival filem di Prancis. Kelompok penyanyi paduan suara yang bermain secara tetap. 10. Merek pengeras suara. 12. Cerita atau kisah untuk pertunjukan teater. 14. Pemain piano. 15. Komposisi dua pemain. 17. Komposisi seorang pemain. 20. Binatang logo MGM. 21. Alat musik pukul; Ketukan. 22. Tata; Setel. 24. Penyanyi, mantan vokalis Dewa yang pernah show di Medan (dua kata tanpa spasi). 26. Koes (ejaan EYD). 27. Gaya komposisi musik yang menggabungkan dua suara atau lebih. 28. Pemain piano.

4

3

2

MENURUN 1 A

B

C

D

E

F

G

H

Eboks, melaporkan 26 tim yang bersaing tidak hanya dari Sergai, tetapi juga datang dari Deliserdang, Tebingtinggi, dan Kota Medan. Pada pertandingan pembuka, Yans Bombay FC pesta gol atas Teluk Mengkudu 10-1. Pertandingan babak penyisihan masih akan berlangsung hingga Sabtu (29/6) ini, sedangkan semifinal dan final digelar Minggu (30/6) besok. (c03)

Isi kotak dengan angka 0 sampai 9. Tidak boleh ada pengulangan angka mendatar, menurun, maupun di dalam kotak 5x2 bergaris tebal. Tingkat kesulitan: sulit (****), bisa diselesaikan dalam waktu kurang dari 15 menit. Jawaban di halaman A2 kolom 1. 1. 4. 6. 7.

5

maupun swasta. Pemerintah menjamin masa depan seorang atlet jika mampu mengharumkan nama daerah, bangsa, dan negara,” ucap Purnama. Mantan pemain Timnas, Ir Badiaraja Manurung, mengatakan turnamen yang digagas Purnama Sitompul ini dapat membangkitkan nuansa berkompetisi bagi tim-tim futsal yang ada di Sergai. Ketua Panitia, Andre Jarre atau akrab disapa

-Waspada/ist-

MUSIK & FILEM

MENDATAR

6

Dia optimis dapat kembali mengalahkan Bintang Muda seperti di laga penyisihan sebelumnya kala unggul 2-1. “Pertandingan semifinal nanti pasti akan lebih ketat. Berbeda ketika dalam laga penyisihan sebelumnya, di mana kedua tim sudah sama-sama dipastikan lolos fase grup,” pungkas Santibi berharap timnya lolos ke final. (a04)

PURNAMA Sitompul melakukan tendangan bola pertama sebagai tanda dimulainya turnamen futsal Purnama Sitompul Cup 2013 di Sergai, Jumat (28/6).

Jawaban di halaman A2.

7

pin daftar top skor dengan sembilan gol Dalam partai final yang akan berlangsung Senin (1/7) nanti, Binjai Putra akan menghadapi pemenang antara Tandem Putra melawan Bintang Muda yang baru bertanding Sabtu (29/6) ini. Manajer Tim Tandem Putra yang juga mantan pemain PSKB Binjai, Santibi, mengatakan timnya akan tampil maksimal.

26 Tim Futsal Ikut Purnama Cup

Hitam melangkah, mematikan lawannya empat langkah.

8

Atlet Porwanas 2013 PWI Sumut Futsal After 40: Hendra DS dan Jonny Ramadhan Silalahi (Waspada), Robinson Simbolon, Zulfi Azmi dan Edwin Dani (Berita Sore), M Syahrir (Realitas), Ariadi (Medan Pos), Aswadi (Analisa), Budi Z (Andalas), Waristo (LKBN Antara). Futsal Under 40: David Swayana dan Zulkifli Harahap (Waspada), Said Harahap dan Hery Putra Ginting (Analisa), Muhammad Samsir (Medan Pos), Deni Pane (Realitas), Halomoan Samosir (Perjuangan), Yonan Febrian (Andalas), M Akhiruddin (Realitas), Mangampu Sormin (Posmetro). Bulutangkis: Armin R Nasution (Waspada), Anthony Limtan (Analisa), Khairul Muslim dan Abd Malik Ariadi (Medan Pos). Atletik 3000m: Muhammad Samsir (Medan Pos), Budi Zulkifli (Andalas). Biliar: Edward Thahir (Waspada), Edy Sormin (Koran Medan), Asril Tanjung (Andalas). Tenis Meja: Setia Budi Siregar (Waspada), Ali Murthado, Hamonangan Panggabean dan Muhammad Nur (Analisa), Berlin S (RRI), SR Rifki Warisan (Medan Pos), M Akhiruddin (Realitas). Catur: Limson (Gebrak), Hamdani (Andalas), Haris dan Alfan (TVRI).

1. Singkatan picture. 2. ———Monica, penyanyi wanita Indonesia.

3. Nama wanita; ——Minelli, aktris kabaret AS. 4. Gramofon (Inggris). 5. Ada ritmennya; Berirama. 8. Bintang. 9. Nama wanita, diperankan Lenny Marlina dalam filem Perawan Malam. 10. James——, judul filem 007. 11. Menyusun (filem, pita rekaman) dengan memotong dan memadukan kembali. 13. Tokoh pintar dalam kisah 1001 Malam. 16. ———G. Ade, penyanyi dan penulis lagu bertemakan alam dan duka derita kelompok tersisih. 18. Kelompok pemusik yang bermain bersama pada seperangkat alat musiknya. 19. Pemain gitar. 21. Sistem tv warna yang kualitasnya lebih baik dari NTSC. 23. Bunyi bergema (Inggris populer). 25. Singkatan Ikatan Penyanyi dan Musisi Indonesia. 26. Singkatan Komisi Penyiaran Indonesia.

6 0 7 5 6 2 1 8 9 8 3 2 1 5 4 3 1 2 6 0 5 1 8 2 5 3 8 3 1 9 2 5 8 2 9 4 9 5 4

3

****04


Sport

A12

WASPADA Sabtu 29 Juni 2013

Pla t, Sekr up Ter tanam Di Dada Lor enz o Plat, Sekrup ertanam Lorenz enzo

motogp

BARCELONA, Spanyol (Waspada): Kabar baik datang dari Barcelona di mana juara dunia MotoGP Jorge Lorenzo (foto) sukses menjalani operasi retak collarbone yang dialaminya akibat terjatuh pada sesi latihan bebas kedua MotoGP Belanda, Kamis (27/6). Operasi dilakukan di Rumah Sakit General de Catalunya di Barcelona dan dipimpin oleh Dr Joaquin Rodriguez didampingi Dr Ana Carreras, Dr Marcos Cots, dan Dr Michele Zasa dari Clinica Mobile. Dalam keterangan persnya, Dr Joaquin mengatakan operasi berjalan lancer selama dua jam. “Lamanya operasi sekira dua jam, masa klinis setelah operasi sudah biasa terjadi. Jorge menderita dislokasi serta keretakan pada medial ketiga (tulang) collarbone kirinya. Operasi yang cukup menantang ini berakhir dengan sukses,” ujar Dr Joaquin, Jumat (28/6). “Kami menanamkan plat titanium dan delapan sekrup untuk menahan fragmen tulang selangka yang patah. Jorge sekarang sudah bangun dari pengaruh obat bius,” sambungnya. Meski operasi berjalan lancar, tim dokter masih akan melakukan

pemeriksaan lebih lanjut, sehingga belum bisa memberikan konfirmasi terkait waktu yang dibutuhkan Lorenzo untuk pulih dan kembali ke lintasa balap. Dengan demikian, Lorenzo dipastikan absen pada seri MotoGP Belanda di Sirkuit Assen, akhir pekan ini. Saat ini, pebalap Yamaha asal Spanyol itu berada di posisi dua klasemen sementara dengan 166 poin, terpaut tujuh angka dari Dani Pedrosa (Repsol Honda) di puncak klasemen. “Saya pikir saya terlalu percaya diri. Saat itu, sebelum kecelakaan, saya sangat cepat dan merasa sangat kuat. Tapi mungkin kondisi lintasan yang tidak mendukung kepercayaan diri tinggi saya,” ujar Lorenzo. “Saya masuk tikungan lebih cepat dibanding sebelumnya dan pikir melewati genangan air atau mungkin efek aquaplaned membuat roda belakang terangkat dan menyentuh garis putih. Hal itu membuatnya lebih buruk dan itu alasan saya terjatuh. Saya terpelanting dan ketika menyentuh tanah mengalami keretakan collarbone,” ceritanya lagi. (m33/mgp)

Rosberg Terbaik SILVERSTONE, Inggris (Waspada): Driver Mercedes, Nico Rosberg (foto), berhasil menjadi pebalap terbaik di sesi pelatihan bebas hari pertama balap mobil Formula One (F1) GP Inggris, setelah mencatat waktu tercepat di Sirkuit Silverstone, Jumat (28/6). Rosberg menoreh 1 menit 32,248 detik untuk mengungguli duet pebalap Red Bull, Mark Webber dan juara dunia sekaligus pemimpin klasemen Sebastian Vettel. Webber mencatat 1:32,547 dan Vettel menggapai waktu 1:32,680. Tempat keempat diisi andalan tim Force India asal Inggris, Paul di Resta. Lewis Hamilton, rekan satu tim Rosberg dan favorit tuan rumah, berada di tempat kelima dengan waktu 1:32,911. Di sesi pertama, Hamilton

menempati urutan empat. Pebalap papan atas lain, di antaranya Fernando Alonso (Ferrari) harus puas di urutan 10 diikuti andalan McLaren juga pebalap Inggris, Jenson Button. Andalan Lotus, Kimi Raikkonen, menduduki posisi 13. Driver Ferrari lainnya, Felipe Massa, malah harus terpuruk di posisi buncit di antara 22 kontestan. Sebelumnya, sesi latihan perdana berlangsung dalam kondisi trek basah akibat hujan yang mengguyur lintasan hingga membuat para pebalap kesulitan memacu mobilnya. Kondisi ini membuat sejumlah tim memilih lebih banyak menghabiskan waktu di pit ketimbang di sirkuit.

Tercatat, hanya 11 tim yang turun penuh hingga sesi yang berlangsung selama satu jam berakhir. Pebalap tim Toro Rosso, Daniel Ricciardo, tampil sebagai peserta terbaik di sesi perdana dengan waktu 1 menit 54.249 detik. Nico Hulkenberg (Sauber) menjadi runner-up dan Pastor Maldonado (Williams) menempel di tempat ketiga. (m47/ap)

Hasil Jumat (28/6) Nico Rosberg Mark Webber Sebastian Vettel Paul di Resta Lewis Hamilton Daniel Ricciardo Jean-Eric Vergne Adrian Sutil Sebastien Grosjean Fernando Alonso Jenson Button Nico Hülkenberg Kimi Raikkonen Sergio Perez Esteban Gutierrez Valtteri Bottas Pastor Maldonado Jules Bianchi Giedo van der Garde Charles Pic Max Chilton Felipe Massa

Jerman/Mercedes Australia/Red Bull Jerman/Red Bull Inggris/Force India Inggris/Mercedes Australia/Toro Rosso Prancis/Toro Rosso Jerman/Force India Prancis/Lotus Spanyol/Ferrari Inggris/McLaren Jerman/Sauber Finlandia/Lotus Mexico/McLaren Mexico/Sauber Finlandia/Williams Venezuela/Williams Prancis/Marussia Belanda/Caterham Prancis/Caterham Inggris/Marussia Brazil/Ferrari

1:32,248 1:32,547 1:32,680 1:32,832 1:32,911 1:33,171 1:33,290 1:33,313 1:33,322 1:33,494 1:33,740 1:33,896 1:34,120 1:34,130 1:34,998 1:35,070 1:35,127 1:35,802 1:35,984 1:36,079 1:37,329 1:43,466

Publik Bantu Performa Robson

PEBALAP Yamaha Tech 3 Cal Crutchlow (tengah) akan memimpin lomba MotoGP Belanda di posisi terdepan didampingi Marc Marquez (kiri) dan Stefan Bradl (kanan) di Sirkuit Assen, Sabtu (29/6) ini. -motogp-

Crutchlow Cicipi Posisi Depan ASSEN, Belanda (Waspada): Sesi kualifikasi MotoGP Belanda berlangsung sengit setelah serangkaian insiden. Silih berganti catatan waktu tercepat diperagakan sejumlah pebalap, hingga akhirnya Cal Crutchlow tampil sebagai rider terdepan dan menggenggam pole pertama sepanjang kariernya di MotoGP. Dalam kondisi mendung,

pebalapYamaha Tech 3 itu tampil dominan di antara 12 peserta yang bersaing menampilkan aksi terbaiknya. Terjatuh dan cedera di free practice ketiga, Marc Marquez pun tetap melaju di Sirkuit Assen, Jumat (28/ 6). Padahal, Marquez mengalami jari tangan dan kaki patah. Sepanjang 15 menit pertama, Dani Pedrosa sempat me-

Hasil Jumat (28/6) Cal Crutchlow Marc Marquez Stefan Bradl Valentino Rossi Dani Pedrosa Bradley Smith Aleix Espargaro Alvaro Bautista Randy De Puniet Nicky Hayden Michele Pirro Jorge Lorenzo Andrea Iannone Hector Barbera Andrea Dovizioso Danilo Petrucci Karel Abraham Colin Edwards Bryan Staring Claudio Corti Yonny Hernandez Michael Laverty Lukas Pesek Ivan Silva

Inggris/Yamaha Tech 3 Spanyol/Repsol Honda Jerman/LCR Honda Italia/Yamaha Factory Spanyol/Repsol Honda Inggris/Yamaha Tech 3 Spanyol/Power Aspar Spanyol/Honda Gresini Prancis/Power Aspar AS/Ducati Team Italia/Pramac Racing Spanyol/Yamaha Factory Italia/Pramac Racing Spanyol/Avintia Blusens Italia/Ducati Team Italia/Came IodaRacing Rep Ceko/Cardion AB AS/NGM Forward Australia/Honda Gresini Italia/NGM Forward Kolombia/Paul Bird Inggris/Paul Bird Rep Ceko/Came IodaRacing Spanyol/Avintia Blusens

1:34.398 1:34.755 1:34.878 1:34.974 1:35.006 1:35.454 1:35.500 1:35.508 1:35.622 1:35.908 1:36.866 No Time 1:36.432 1:36.490 1:36.524 1:36.695 1:36.791 1:37.143 1:37.315 1:37.625 1:37.781 1:38.378 1:38.704 1:39.077

nguasai catatan waktu terbaik hingga satu menit terakhir. Di saat pebalap Repsol Honda ini merasa cukup puas dengan catatan waktunya, pebalap lain justru menggeber motornya dengan kencang. Valentino Rossi (Yamaha) dan Stefan Bradl (LCR Honda) bertarung sengit di detik-detik terakhir pelatihan. Keduanya tampil ngotot di kesempatan terakhirnya dengan Rossi berada di depan Bradl. Sayang, The Doctor kecolongan dan berhasil disalip Bradl yang menorah waktu 1 jam 34.878 detik. Dua rider terakhir, Marquez dan Crutchlow, ikut menyuguhkan pertarungan menarik. Marquez sempat mengalahkan catatan waktu Bradl, namun Crutchlow yang berada di belakangnya justru menoreh waktu lebih baik. Rider Inggris ini akhirnya tampil sebagai pebalap tercepat dengan catatan waktu 1:34.398 detik. Dengan demikian, Crutchlow akan memimpin balapan Sabtu (29/6) ini diikuti Marquez dan Bradl yang pertama kali start dari grid terdepan. Di belakang mereka ada Rossi diikuti Pedrosa dan Bradley Smith (Yamaha Tech 3). Pascaoperasi sukses, tersebar kabar Jorge Lorenzo akan membuat kejutan dengan ikut balapan. Juara bertahan asal Negeri Matador ini baru sukses menjalani operasi retak collar-

bone dan dikabarkan sudah terbang menuju Assen. Jika lolos tes medis kelayakan membalap, Lorenzo akan memulai lomba dari posisi 12. (m33/mgp)

LONDON (Waspada): Petenis putri terbaik milik Inggris, Laura Robson (foto), melanjutkan performa gemilangnya di pentas Wimbledon 2013. Tiket babak ketiga direbut dara berusia 19 tahun itu dengan kemenangan atas Mariana DuqueMarino. Dalam tempo 1 jam 13 menit, Robson menumbangkan petenis Kolombia itu dengan straight set 6-4, 6-1. Seharusnya, duel kedua pemain dilangsungkan Kamis (27/6) malam, namun tertunda akibat hujan. Karena itu, panitia memindahkan laga Robson yang kian menjaga harapan publik All England Club ke Centre Court yang beratap. Selanjutnya, Robson yang mengalahkan Maria Kirilenko di babak awal akan ditantang Marina Erakovic (Selandia Baru). “Sungguh atmosfer hebat hari ini di Centre Court, apalagi atap ditutup sehingga membuat teriakan dukungan suporter kian menggema. Benar-benar membangkitkan semangat dan berpengaruh pada permainan saya,” ungkap Robson yang mengincar

lolos sejauh mungkin. Laga lain, Kaia Kanepi (Estonia) mengakhiri langkah Angelique Kerber ( Jerman). Unggulan ketujuh itu ditaklukkan 3-6, 7-6 (6), 6-3. Sementara itu, Kirsten Flipkens (Belgia), Flavia Pennetta (Italia) dan Carla Suarez (Spanyol) mendampingi Robson. Di bagian putra, Grigor Dimitrov (Bulgaria) harus tersisih setelah kalah di babak kedua. Melawan Grega Zemlja (Slovenia), kekasih Maria Sharapova itu kalah 3-6, 7-6 (4), 3-6, 6-4, 11-9. Nantinya, Zemlja akan menantang Juan Martin del Potro (Argentina). Petenis nomor 1 dunia asal Serbia, Novak Djokovic, pun belum menemui kendala berarti. Djokovic mengalahkan petenis kualifikasi asal Amerika Serikat (AS), Bobby Reynolds, 7-6, 6-3, 6-1. Kemenangan turut dialami David Ferrer (Spanyol) dan Tommy Haas (Jerman). Ironisnya, penakluk Roger Federer tumbang di babak ketiga. Ibarat Steve Darcis yang berhasil mengejutkan Rafael Nadal sebelum mundur dari

Hamilton Siap Lamar Nicole LONDON (Waspada): Kisah asmara antara Lewis Hamilton dan penyanyi Nicole Scherzinger akan berlanjut

ke tahap yang lebih serius. Pebalap Mercedes asal Inggris ini mengatakan akan segera melamar kekasihnya itu.

LEWIS Hamilton (kiri) dan Nicole Scherzinger.

zimbio

Hamilton dan Nicole mulai berpacaran pada November 2007. Hubungan pasangan selebritas ini tidak selalu mulus karena sempat beberapa kali putus akibat kesibukan karier masingmasing. Pada pertengahan 2011, ayah dari Nicole mengatakan bahwa putrinya dan Hamilton telah bertunangan. Akan tetapi, klaim ini langsung dibantah oleh kedua pihak. Setelah terakhir berpisah pada Oktober di tahun yang sama, Hamilton dan Nicole akhirnya rujuk di awal tahun lalu dan terus berpacaran sampai sekarang. Meski belum memastikan waktu naik pelaminan, Hamilton dipastikan akan melamar Nicole sebelum anniversary keenam. “Kami sudah bersama selama lima tahun, yang mana cukup penting. Tapi mudahmudahan (lamarannya) dilakukan dalam waktu dekat. Mungkin sebelum enam tahun hari jadian kami,” ungkap Hamilton. (m33/sun)

turnamen, nasib serupa dialami Sergiy Stakhovsky. Petenis Ukraina yang mengakhiri harapan Federer merebut gelar kede-

lapan di Wimbledon menyerah di tangan Jurgen Melzer (Austria) beat 6-2, 2-6, 7-5, 6-3. (m33/ap)


Sumatera Utara

WASPADA Sabtu 29 Juni 2013

Kota

Zhuhur ‘Ashar

Medan B. Aceh Binjai Bireuen B. Pidie G. Sitoli K. Jahe Kisaran Kutacane Langsa

12:30 12:43 12:31 12:38 12:38 12:34 12:31 12:27 12:33 12:33

15:57 16:11 15:58 16:05 16:05 16:00 15:58 15:53 16:00 16:00

Magrib 18:41 18:57 18:42 18:52 18:50 18:41 18:41 18:36 18:44 18:45

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

Kota

19:56 20:13 19:56 20:07 20:05 19:55 19:55 19:51 19:59 20:00

04:46 04:55 04:47 04:51 04:51 04:55 04:48 04:44 04:49 04:47

04:56 05:05 04:57 05:01 05:01 05:05 04:58 04:54 04:59 04:57

L.Seumawe 12:36 L. Pakam 12:29 Sei Rampah12:29 Meulaboh 12:40 P.Sidimpuan12:28 P. Siantar 12:29 Balige 12:29 R. Prapat 12:25 Sabang 12:43 Pandan 12:30

06:18 06:28 06:19 06:23 06:23 06:26 06:19 06:15 06:21 06:19

Zhuhur ‘Ashar 16:03 15:56 15:55 16:07 15:54 15:55 15:55 15:52 16:10 15:56

B1

Magrib

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

Kota

Zhuhur ‘Ashar

Magrib

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

Kota

Zhuhur

‘Ashar

Magrib

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

18:50 18:40 18:39 18:52 18:35 18:38 18:37 18:33 18:58 18:37

20:05 19:55 19:54 20:07 19:49 19:53 19:52 19:48 20:13 19:52

04:49 04:45 04:44 04:55 04:48 04:46 04:47 04:44 04:55 04:49

04:59 04:55 04:54 05:05 04:58 04:56 04:57 04:54 05:05 04:59

Sibolga Sidikalang Sigli Singkil Stabat Takengon T.Balai Tapaktuan Tarutung T.Tinggi

12:30 12:31 12:41 12:34 12:31 12:37 12:26 12:36 12:29 12:28

18:37 18:40 18:55 18:42 18:42 18:50 18:35 18:46 18:37 18:38

19:52 19:55 20:10 19:57 19:56 20:05 19:50 20:01 19:51 19:53

04:49 04:49 04:53 04:52 04:46 04:51 04:43 04:53 04:48 04:45

04:59 04:59 05:03 05:02 04:56 05:01 04:53 05:03 04:58 04:55

Panyabungan Teluk Dalam Salak Limapuluh Parapat GunungTua Sibuhuan Lhoksukon D.Sanggul Kotapinang AekKanopan

12:27 12:34 12:31 12:27 12:29 12:26 12:26 12:36 12:30 12:24 12:26

15:53 15:59 15:58 15:54 15:56 15:52 15:52 16:03 15:56 15:51 15:53

18:32 18:39 18:40 18:37 18:38 18:33 18:32 18:49 18:38 18:32 18:35

19:47 19:53 19:55 19:52 19:53 19:48 19:47 20:04 19:53 19:47 19:50

04:48 04:55 04:49 04:44 04:47 04:46 04:47 04:49 04:48 04:44 04:44

04:58 05:05 04:59 04:54 04:57 04:56 04:57 04:59 04:58 04:54 04:54

06:21 06:17 06:16 06:27 06:19 06:17 06:18 06:16 06:27 06:21

15:56 15:58 16:08 16:00 15:58 16:04 15:52 16:03 15:55 15:55

Dihisab oleh: Tim Ahli Badan Hisab dan Rukyat (BHR) Sumut

06:20 06:20 06:25 06:24 06:18 06:23 06:15 06:24 06:19 06:16

06:19 06:26 06:21 06:15 06:18 06:18 06:18 06:21 06:20 06:15 06:16

Tiga Warga Sudah Meninggal Terdaftar Penerima BLSM BESITANG (Waspada): Tiga warga di Lingk III Kampungsawah, Kel. Bukitkubu, Kec. Besitang yang sudah meninggal dunia, masih terdaftar sebagai penerima dana Bantuan Langsung Sementara (BLSM). Sementara sejumlah warga yang hidup jauh di bawah garis kemiskinan, bahkan sudah tak dapat lagi mencari nafkah karena sudah renta, ditambah kondisi kesehatan yang memburuk, justeru tak tercatat sebagai penerima BLSM. Fakta ini menunjukkan kepada public, betapa buruknya kinerja petugas Badan Pusat Statistik (BPS) dalam melakukan pendataan. Ada dugaan, proses pendataan dilakukan secara acak

dan tidak door to door, sehingga menghasilkandatayangtidakvalid. Kepala Lingkungan III Kampungsawah, Kel. Bukitkubu, Kec. Besitang, Bosman Siregar, kepada Waspada, Jumat (28/6) mengatakan, tiga warga yang telah meninggal dunia itu masing-masing Kordian br. Siregar, Raji dan Rasimun. Ketiganya, menurut Bosman Siregar, sudah lama meninggal dunia. Sedangkan sejumlah masyarakat miskin bahkan tergolong

fakir yang tidak mendapat Kartu PerlindunganSosial(KPS)sebagai syarat pengambilan BLSM dari Kantor Pos, mengaku tak tahu harus mengadu kepada siapa. “Sebagai masyarakat awam, kami tak tahu ke mana harus mengadukannasibkami.Sampai sekarang belum ada kepastian apakah kami mendapat BLSM atau tidak,” tutur Sadiah, janda miskin yang sudah lama ditinggal mati sang suami termasuk kedua orangtuannya. Tak hanya Sadiah, tapi tak sedikit dari janda dan duda miskin yang sudah tak produktif seperti Hajizah, 80, Halimah, 47, Masitah, 52, Ahkyar, Sulaiman, 75, Zainaram, 80, Intan Safiah,

80, Ngatirah, 75, Asmah, dan lainnya mengalami nasib serupa. Dengan keterbatasan fisik dan pengetahuan, para warga miskin ini hanya bisa pasrah menghadapi ketidakadilan. “Pemimpin jangan hanya mencari pencitraan dengan membagibagikan kain sarung. Yang kami butuhkan jalan penyelesaian untuk mendapat keadilan,” ujar Nurmala. Disharmoni BLSM yang diberikan pemerintah sebagai kompensasi kenaikan harga BBM ternyata berdampak pada kecemburuan sosial antarsesamawargamiskin.Fenomena ini, berakibat kepada mulai terganggunya keharmonisan

hubungan antar sesama warga miskin. Bagi sebagian warga miskin yangtidakmendapatKPS,terlihat sangat sensitif. Mereka mudah tersulut emosi ketika melihat warga yang bakal menerima BLSM tersenyum saat mereka harus berusaha keras memperjuangkan hak mereka yang diabaikan negara. “Kami tersinggung dan merasa tak enak ketika berpapasan dengan mereka yang tersenyum seperti mengejek. Apalagi segelintir warga yang sudah mendapat kartu KPS ada yang mengeluarkan kata-kata bernada menyindir,” keluh Nila, dengan nada emosi.(a02)

Pilkada Langkat, PD Akan Calonkan Saleh Bangun

BINJAI (Waspada): Wali Kota Binjai HM Idaham, SH, M.Si menerima penghargaan Manggala Karya Kencana. Penghargaan di bidang keberhasilan program Keluarga Berencana (KB) itu akan diserahkanWakil Presiden Boediono pada peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas) di Kendari, Sabtu (29/6), dan akan dihadiri Mendagri Gamawan Fauzi. Wali Kota Binjai HM Idaham menjelaskan, Kamis (27/6), berbagai keberhasilan Pemko Binjai akhir-akhir ini merupakan upaya yang dilakukan secara serius dan diprogram secara terus menerus bersama masyarakat. “Kita tidak ingin penghargaan diperoleh dengan terpaksa, tanpa ada pondasi yang kokoh dalam pelaksanaan program antara Pemko dengan masyarakat,” ujarnya. “Dengan konsep bekerja adalah ibadah, diyakini, usaha pembangunan keluarga sejahtera, dicapai berkat kerjasama pemerintah dan masyarakat,” tegasnya sembari mengucapkan terima kasih kepada masyarakat Binjai yang sudah berpartisipasi, sehingga Binjai memperoleh penghargaan Manggala Karya Kencana. Sementara Kepala Badan Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Perempuan Kota Binjai, Drg. Andy Rinaldi, M.Kes menjelaskan, keberhasilam Pemko Binjai meraih penghargaan Manggala Karya Kencana 2013 berkat kegigihanWali Kota Binjai HM Idaham meningkatkan program KB, dan peduli terhadap kader KB yang menunaikan operasional. Juga konsekwen mengatasi laju pertumbuhan penduduk (LPP), dengan memberikan slogan “2 anak cukup”. Kordinasi antar instansi dijalin secara maksimal, sehingga program KB di Binjai dapat dilaksanakan seperti bakti sosial TNI - KB- Kes terpadu merupakan tindaklanjut program Prov. Sumatera Utara. Peran PKK sangat signifikan memberi informasi, motivasi, bersama kader KB yang langsung turun ke masyarakat.(a04)

Satnarkoba Polres Sergai Tangkap Kurir Narkoba SEIBAMBAN (Waspada): Personel Satuan Narkoba Polres Serdang Bedagai bekerjasama dengan Tim Sus Brimob Detasemen B Tebingtinggi menangkap tersangka kurir narkoba jenis sabu-sabu dan ganja, SM, 26, warga Jl. Nelayan Pajak Lama Desa Pekan Tanjung Beringin, Kec. Tanjung Beringin, Selasa (25/6) sekira pukul 23:00 di depan SPBU Desa Suka Damai, Kec. Sei Bamban, Kab.Sergai. Diamankan barang bukti satu paket sabu dalam kemasan seberat 0,1 gram serta lima paket daun ganja kering 5 gram. Informasi diperoleh, malam itu SM yang tengah berada di depan SPBU Desa Suka Damai kepergok Personel Tim Sus Brimob Detasemen BTebingtinggi dan Sat Narkoba Polres Sergai yang tengah melintas.Ketikadiperiksaditemukansabudanganjakering,selanjutnya diboyong ke Mapolres. Dihadapanpolisi,usaimenjalanipemeriksaandiruangSatNarkoba Polres Sergai, SM mengaku jika barang haram tersebut akan dikonsumsi bersama teman-temannya, dirinya juga mengatakan sudah satu tahun menjadi pecandu narkoba, kilahnya. Kapolres Sergai AKBP Arif Budiman, S.Ik, MH melalui Kasubbag Humas, AKP ZN Siregar dan Kasat Narkoba, AKP Hendra, Rabu (26/6), mengatakan kasusnya tengah dalam pengembangan.(c03)

Waspada/ Riswan Rika

DIREKTUR RSU dr. Djoelham Binjai, dr. T. Amri Fadli menyaksikan Kapolres Musa Tampubolon mencek darah di aula Catur Sakti.

Polres Dan RSU dr. Djoelham Binjai Kerjasama Donor Darah BINJAI (Waspada): Memperingati hari Bhayangkara ke 67, Polres Binjai menyelenggarakan bakti sosial donor darah, Jumat (28/6), di aula Catur Sakti, Jalan Sultan Hasanuddin bekerjasama dengan RSU dr. Djoelham Binjai dan PMI Kota Binjai, dipimpin Ny. Lisa Andriani Idaham. Kapolres Binjai AKBP Musa Tampubolon menjelaskan, bakti sosial donor darah merupakan wujud kepedulian kemanusiaan, diikuti Yon Arhanud SE 11/BS, Yon Reider 100, Kodim 0203 Langkat, PNS Polri dan anggota Bhayangkari. MusaTampubolon mengemukakan anggota Polres Binjai 735 orang, namun tidak seluruhnya bisa mengikuti bakti sosial donor darah. “Pendonor harus lebih dahulu di tes kesehatannya, dan tidak

semua bisa menjadi pendonor, apalagi aparat Polri, ada yang bertugassampaidinihari,”ujarnya. Begitu pun Kapolres Musa Tampubolon didampingi Dirut RSU dr. Djoelham Binjai, dr. T. Amri Fadly menyebutkan partisipasi korps Bhayangkara peduli terhadap kemanusiaan sangat tinggi,terbuktihampirseratuspendonor menyumbangkan darah. Direktur RSU dr. Djoelham Binjai, dr. T. Amri Fadly yang langsungmengawasipelaksanaan donor di aula Catur Sakti Polres Binjaimembenarkan,kebutuhan darah di RSU dr. Djoelham sangat tinggi. RSU dr. Djoelham yang sudah mempunyai tempat penyimpanan darah akan memanfaatkan darah dari pendonor kepada yang membutuhkan. Amri menyebutkan, peman-

faatan diutamakan kepada warga Binjai. Masalah kekurangan kebutuhan darah, nanti bisa diprogram dengan berbagai instansipemerintah,TNIdanPolri serta masyarakat. Seperti Polres Binjai sudah ada kalender disaat HUT Bhayangkara. Begitu juga intansi lain, seperti hari jadi kota Binjai, atau acara TNI, Brimob dan lainnya, sehingga kebutuhan darah bisa terpenuhi. SelainituAmrimenyebutkan, RSU dr. Djoelham Binjai masih tetap melayani pelaksanaan cuci darah yang bisa dimanfaatkan masyarakat kota Binjai. Saat ini ada lima unit alat cuci darah di RSUdr.Djoelhamyangtetapaktif. Ke depan berbagai alat lainnya akan terus ditingkatkan, sebagai upaya meningkatkan pelayanan di RSU dr. Djoelham Binjai.(a04)

pengangkatan 31 Kepala Desa terpilih periode 2013-2014 berdasarkan keputusan bupati hasil Pilkades belum lama ini. Mereka adalah Ngasupken (Kades Simp. Pulo Rambung, Amru (Timbang Lawan, Bahorok), Rusli Sitepu (Pamah Tambunan, Salapian), Tegoh Sembiring (Kutambaru),Wagimin (Sido Makmur) dan Bengis Sembiring (Besadi, Kuala). Suranta Sitepu (Telagah), Nastor (Gunung Tinggi) dan Sariono (Sidorejo, Sirapit), Suparni (Kwalabegumit), Mukhtamar Laia (Jaring Halus), Sukurdi (Telaga Jernih) dan Sarmin (Perkotaan, Secanggang). Tengku Firmasyah (Stabatlama Barat), Solekan (Cempa), H. Abdul Malik (Paya Rengas), Marwan (Serapuh ABC), Ibnu Nasyith (Besilam)danDrs.M.Kasim(PematangCengalBarat). Ismail (Air Hitam) dan Jatiman Sianturi (Bukit Mengkirai),Wisnu Handoyo (Securai Utara), Hasan (Securai Selatan).Wakijo (Lama Baru), LewiTarigan (Harapan Maju), Sujono (Telaga Said) dan Suwito (Mekar Makmur). Junaidi Salim (Perlis). Supardi (Paya Tampak), Efendi Tarigan (Bukit Selamat) dan Olham Bakti (PIR ADB). (a01/a03)

Mogok Pekerja Kontrak PT PLN Berlanjut PANGKALANSUSU (Waspada): Aksi mogok pekerja kontrak PT PLN (Persero) Ranting Pangkalansusu, Kantor Jaga Besitang, Selasa (25/ 6), berlanjut hingga Kamis (27/6), karena KUD Tani Makmur (TM) selaku penyedia jasa tenaga kerja belum juga membayar gaji pekerja. Menurutpekerja,hinggakinibelumadaiktikad baik manajer KUD TM untuk menyelesaikan masalah gaji mereka yang tertunggak empat bulanlebih.“Jikabelumadarealisasipembayaran, kami akan terus melanjutkan aksi mogok,” ujar sejumlah pekerja. Pekerja mengatakan, akibat tersendatnya pembayaran gaji, kehidupan rumah tangga mereka jadi morat-marit, sebab tuntutan kebutuhan dasar untuk tetap bertahan hidup tak mengenal kata sabar. Mereka mendesak manajer KUD bertanggungjawab. Mereka kecewa sekaligus tertekan, sebab empat bulan lebih hanya dipaksa bekerja tanpa mendapat upah. Pekerja menuding, oknum menajer KUD telah melanggar hak dasar pekerja

untuk mendapatkan upah yang nilainya masih di bawah ketentuan upah minimum kabupaten. Upah yang dibayar KUD selaku mitra PT PLN hanya Rp1 juta per bulan ditambah uang minyak untuk transportasi Rp100 ribu. “Uang transport sebesar itu tidak cukup untuk menunjang operasional apalagi BBM sudah naik,” ujar mereka seraya menambahkan, minimal per hari mereka menghabiskan minyak 4 liter. Manajer KUD, lanjut mereka, harus mempunyai kecukupan modal untuk mentalangi pembayaran gaji bila tagihan belum cair. Mereka minta PLN agar meninjau ulang rencana perpanjangan kontrak dengan KUD TM yang berakhir Juni ini. “Carilah mitra kerja yang benar-benar sehat keuangannya sehingga pembayaran gaji tidak sampai tersendat seperti ini,” keluh pekerja. Manajer KUD TM, Sunarto, dikonfirmasi sebelumnya berkilah, tagihan belum dibayar PLN. “TagihanbelumdibayarPLNsementarasayasendiri tidakmemilikiuanguntukmembayargajimereka,” kilahnya.(a02)

80 Anak Khitanan Massal Di Muliorejo Deliserdang MEDAN (Waspada): 80 Anak mengikuti khitanan massal diselenggarakan PT Pancakarsa Bangun Reksa di Jl. Bintang Terang km 13,8 Medan Binjai, Kab. Deliserdang, Rabu (26/6). Aksi sosial yang diselenggarakan perusahaan jasa konstruksi dan pembangunan pabrik kelapa sawit ini awalnya diikuti 30 orang, namun melihat besarnya sambutan warga, jumlahnya membengkak menjadi 80 orang. Direktur Utama PT Panca-

karsa Bangun Reksa Eddy Suryanto menyampaikan, acara ini merupakan kepedulian perusahaan terhadap warga sekitar. “Tahun depan akan kita tingkatkan lagi,” janji Eddy sembari menambahkan,pihaknyacukupaktif dalamberbagaiaksisosiallainnya, seperti pemberian santunan kepada warga tak mampu, anak yatim piatu, panti asuhan, bantuan peralatan sekolah kepada anak karyawan dan lainnya. Acara dihadiri Kepdes Mulio-

rejo Muhammad Harmain, S.Ag, Sekretaris Desa Eddy Susanto, Ketua LKMD H.Syamsul Anwar danmewakiliKoramil01/Sunggal Junaidi P, Acai Jaya Group dan orang tua anak yang dikhitan. Kepdes Muliorejo Muhammad Harmain dan ketua LKMD H. Syamsul Anwar Harahap menyampaikan terimakasih, sebab,sebaik-baikmanusiaadalah orang yang bermanfaat bagi masyarakat sekitar,” kata Muhammad Harmain.(m03)

Polres Sergai Dan LCS Khitan Massal 189 Anak SEIRAMPAH (Waspada): Dalam menyambut HUT Bhayangkara yang ke 67 Polisi Resort (Polres) Serdang Bedagai bekerjasama dengan Laskar Cinta Sergai menggelar khitan massal dengan peserta 198 anak, satu peserta di antaranya anak perempuan, Selasa (25/6) di aula Mapolres Jl. Negara, Desa Firdaus, Kec. Sei Rampah. Ketua Panitia HUT Bhayangkara Kabag Ops Polres Sergai, Kompol Moch Risya Mustario, SH, S.Ik didampingi Wakapolres, Kompol Zahri, Kabag Sumda, Kompol Des Ando melaporkan jumlah yang dikhitan massal 189 peserta. Sementara Penasehat LCS, Prof. Dr. Adril Arsad Hakim SpS, SpBS (K) didampingi Ketua LCS, dr. Yhonly B Dachban memberi apresiasi kepada Polres Sergai yang telah menjalin kemitraan dalam kegiatan sosial. Kapolres Sergai, AKBP Arif Budiman, S.Ik, MH didampingi Ketua Bhayangkari Polres, Ny. Rini Arif Budiman mengatakan khitan massal yang ketiga dilaksanakan Polres Sergai bekerjasama dengan LCS, sebagai upaya meningkatkan silaturahmi, sebagai upaya lebih mendekatkan diri ke masyarakat, mengingat Polisi adalah mitra masyarakat.(c03)

Ngogesa: Gerakkan Potensi Desa Untuk Pembangunan STABAT (Waspada): Kepala Desa (Kades) sebagai penyelenggara pelayanan masyarakat di bidang pemerintahan, pembangunan dan sosial kemasyarakatan harus mampu dan memilikiwawasanluasgunamenghadapiberbagai permasalahan yang muncul di masyarakat. Karenanya, kata Bupati Langkat H. Ngogesa Sitepu,SH,setiapKadesdituntutmampumelakukan hubungan harmonis dengan seluruh elemen masyarakat yang terdiri dari tokoh agama, tokoh adat, pemuka masyarakat, tokoh pemuda yang keseluruhannya dibutuhkan bagi menggerakkan potensi desa untuk pembangunan. “Kerja berat telah menanti, namun jika dilakukan dengan ikhlas, maka tidak ada pekerjaan yangberat,”kataBupatiH.Ngogesapadapelantikan 31 Kades terpilih di Serambi Jentramalay rumah dinas bupati di Stabat, Kamis (27/6). “Kadesharusmemilikikemauanuntukbelajar dan menggali pengalaman dari para senior, sesepuh desa yang ada,” kata Bupati H. Ngogesa. Sebelumnya, Kepala Bagian Pemerintahan Desa, Drs. H. Oedin mengemukakan pengesahan

STABAT(Waspada):PartaiDemokratakan mencalonkan H. Saleh Bangun (foto) menjadi calon Bupati Langkat periode 2014-2019 pada pemilihan kepala daerah (Pilkada) Langkat 23 Oktober 2013. Demikian Ketua DPC Partai Demokrat (PD) Langkat yang juga Ketua DPRD Langkat H. Rudi Hartono Bangun, SE. M.AP menjawab Waspada melalui sambungan telepon, Kamis (27/6). PernyataanRudiHartonoBangunini,sesuai arahan dan petunjukWakil Ketua DPP Partai Demokrat Jhonny Allen Marbun kepada sejumlah kader PD di Kab. Langkat, baru-baru ini. Berkaitan dengan arahan DPP PD ini, Rudi Hartono Bangun telah memerintahkan kader di jajaran DPC PD Langkat untuk mendukung penuh amanah dari DPP PD. Apalagi, H. Saleh Bangun adalah kader Partai Demokrat yang saat ini menjabat Ketua DPRD Sumatera Utara. Dikabarkan, H. Saleh Bangun sebagai calon Bupati Langkat sekarang ini tengah menjalankan komunikasi intensif dengan PDIP. “Besar harapan, Partai Demokrat akan berkoalisi dengan PDIP pada Pilkada Langkat tahun ini,” ujar Rudi Hartono Bangun.(ihn)

Wali Kota Binjai Terima Manggala Karya Kencana

Waspada/Ibnu Kasir

BUPATI Langkat H. Ngogesa Sitepu, SH mengucapkan selamat kepada Tengku Firmansyah yang dilantik menjadi Kades Stabatlama Barat Kec. Wampu, di Serambi Jentramalay rumah dinas bupati di Stabat.

Waspada/Ist

DIREKTUR Pancakarsa Bangun Reksa Edy Suryanto (tengah) didampingi Junaidi, Kepdes Muhammad Harmain, dan salah seorang relasi Acai Jaya Group memberikan support pada salah seorang anak yang dikhitan.

Waspada/HM Husni Siregar

WABUP Deliserdang H. Zainuddin Mars didampingi Camat Biru-biru Drs Khairul Azman berbincang dengan warga saat meninjau bangunan Masjid Ar Rahman yang diresmikan.

Wabup DS Resmikan Masjid Ar Rahman Biru-biru BIRU-BIRU (Waspada): Wakil Bupati Deliserdang H. Zainuddin Mars meresmikan Masjid Ar Rahman Desa Periaria Kec. Biru-biru, Kab. Deliserdang, Selasa (25/6) sore ditandai penandatanganan prasasti. Peresmian rumah ibadah yang sudah lama didambakan masyarakat muslim daerah itu dirangkai peringatan Israk Mikraj Nabi Besar Muhammad SAW 1434 H dengan penceramah Al-Ustadz H. Hasbulah Hadi, SH yang juga anggota DPRD Sumut. Hadir Ketua PW NU Sumut H. Ashari Tambunan yang juga Calon Bupati Deliserdang periode 2014-2019, anggota DPRD DS Rakhmadsyah, H. Sabar Ginting dan sejumlah pimpinan Ormas Islam Deliserdang. Selain meresmikan Masjid Ar-Rahman, Wabup H. Zainuddin Mars juga menyerahkan berbagai bantuan kepada kelompok masyarakat di antaranya 15.000 ekor bibit ikan mas kepada kelompok perikanan, sembako kepada 43 Nazir Masjid dan bilal mayit, 1.000 batang bibit pohon tanaman produksi di antaranya duku, durian danmanggissertapenyerahansusunanpengurus Badan Kesejahteraan Masjid Ar-Rahman masa bakti 2013-2015. Di hadapan ratusan umat muslim yang hadir,

Wabup menekankan masjid yang baru diresmikan itudapatdijadikansalahsatuwadahuntukmembangun kehidupan umat yang kuat dan tangguh di tengah derasnya tantangan arus globalisasi yang sedang melanda bangsa sekarang ini. “Masjid sebagai pusat peribadatan dan kebudayaan dapat memberi kontribusi sangat besar dalam pembinaan umat. Karenanya kita harus berupaya menempatkan fungsi dan peran masjid di samping sebagai tempat beribadah, juga sarana membangun budaya umat dan pengembangankehidupansosialkemasyarakatanlainnya.” SementaraKetuaPanitiaPembangunanMasjid Ar-Rahman Desa Periaria Andi Zulfianus Barus menyampaikan terima kasih kepada Pemkab Deliserdang dan seluruh donatur. Pelantikan MWC NU Tidak jauh dari lokasi Masjid Ar Rahman, tepatnyadiJamburDesaPeriaria-red),CalonBupati Deliserdang periode 2014-2019, H. Ashari TambunanyangjugaKetuaPWNUSumutsebelum menghadiri peresmian Masjid Ar Rahman, terlebih dahulu menyaksikan pelantikan Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama (MWC-NU) Kec. Sibirubiru beserta 8 ranting NU bersama Wabup H. Zainuddin Mars.(a06)


Sumatera Utara

B2 Pemimpin Umum Dr. Hj. Rayati Syafrin Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab H. Prabudi Said Wakil Pemimpin Umum/Wapemred H. Teruna Jasa Said Wakil Penanggung Jawab H. Sofyan Harahap Redaktur Senior H. Azwir Thahir Pemimpin Perusahaan: Dr. Hj. Rayati Syafrin. Wakil Pemimpin Perusahaan: H. Bahtiar Tanjung. Iklan: Hj. Hilda Mulina (Kabag), Rumondang Siagian (Medan), Lulu Lusia Damayanti (Jakarta).

Wartawan Kota Medan: Umum: H. Amir Syarifuddin, Ismanto Ismail, Rudi Arman, Zulkifli Darwis, H. Abdullah Dadeh, H. Suyono, Hj. Ayu Kesumaningtyas, Feirizal Purba, Gito AP, M. Ferdinan Sembiring, M. Edison Ginting, Anum Purba, Sahrizal, Sulaiman Hamzah, Sugiarto, Rustam Effendi, Mursal Alfa Iswara, Andi Aria Tirtayasa, Avli Yarman. Olahraga: Austin E. Antariksa, H. Syahputra MS, Setia Budi Siregar, Dedi Riono. Fotografer: Muhammad Faisal, Hang Tuah Jasa Said, Surya Effendi, Hamdani. Otomotif: Armansyah Thahir. Koran Masuk Sekolah/KMS: Arianda Tanjung, Dio Utama. Wartawan Jakarta: Andi Yanto Aritonang (Koordinator Liputan), Hermanto, H. Ramadhan Usman, Hasriwal AS, Nurhilal, Edi Supardi Emon, Agus Sumariyadi, Dian Warastuti, Aji K, Yuslan Kisra. Wartawan Sumatera Utara: Binjai: H. Riswan Rika, Nazelian Tanjung. Deli Serdang: H.M. Husni Siregar, Hotma Darwis Pasaribu, Rizaldi Anwar, M. Suhandi Nasution. Serdang Bedagai: Eddi Gultom, Edi Sahputra. Stabat: H. Ibnu Kasir, Abdul Hakim. Pangkalan Brandan: Chairil Rusli, Asri Rais. Kabanjahe/ Berastagi: Dickson Pelawi, Basita Bukit, Dedek Mohan Basri Hasibuan, Micky Maliki. Tebingtinggi: Muhammad Idris, Abdul Khalik. Pematangsiantar: Mulia Siregar, Edoard Sinaga. Simalungun: Ali Bey, Hasuna Damanik, Balas Sirait. Aek Kanopan: Indra Muheri Simatupang, Syahril Ilham. Rantau Prapat: Armansyah Abdi, Neirul Nizam, Budi Surya Hasibuan. Kota Pinang: Hasanuddin Harahap, Deni Syafrizal Daulay. Pangururan: Edison Samosir. Balige: Jimmy Sitinjak. Sidikalang: Natar Manalu. Tarutung: Parlindungan Hutasoit. Sibolga/Tapanuli Tengah: Alam Satriwal Tanjung. Padangsidimpuan: H. Syarifuddin Nasution, Sukri Falah Harahap, Ahmad Cerem Meha. Gunung Tua: Sori Parlah Harahap. Sibuhuan: Idaham Butarbutar, Syarif Ali Usman. Panyabungan: Munir Lubis, Sarmin Harahap, Alpin Lubis. Gunung Sitoli: Bothaniman Jaya Telaumbanua. Kisaran: Nurkarim Nehe (Koordinator Liputan Asahan, Batubara & Tanjungbalai), Bustami Chie Pit, Sapriadi. Batubara: Helmy Hasibuan, Agus Diansyah Hasibuan, Sahril, Iwan Hasibuan. Tanjung Balai: Rahmad Fansur Siregar, Rasudin Sihotang. Wartawan Aceh: Banda Aceh: Aldin Nainggolan (Ka Perwakilan/Koordinator Liputan), Muhammad Zairin, Munawardi Ismail, Zafrullah, T. Mansursyah, T. Ardiansyah, Jaka Rasyid, Gito Rollies, H. Rusli Ismail, Arman Konadi. Aceh Besar: Iskandarsyah. Lhokseumawe: Bustami Saleh (Ka Perwakilan/Koordinator Liputan), M. Jakfar Ahmad, Zainal Abidin, Zainuddin Abdullah, Maimun, Arafat Nur. Kuala Simpang: Muhammad Hanafiah. Langsa: H. Syahrul Karim, H. Ibnu Sa’dan, H. Samsuar, Dedek Juliadi. Lhoksukon: Musyawir, Mustafa Kamal. Idi: Muhammad H. Ishak. Bireuen: HAR Djuli, Amiruddin, Abdul Mukti Hasan. Takengen: Bahtiar Gayo, Irwandi. Sigli: Muhammad Riza. Sabang: T. Zakaria Al-Bahri. Subulussalam: Khairul Boang Manalu. Tapaktuan: Zamzamy Surya. Blangpidie: Sudarmansyah Putra. Kutacane: Mahadi Pinem, Ali Amran. Blangkejeren: Jasvira Sautisa. Bener Meriah: Khairul Akhyar, Irham Hakim. Singkil: Tarmizi Ripan, Mansurdin. Sinabang: Muhammad Rapyan.

� Semua wartawan WASPADA dilengkapi dengan kartu pers. Jangan layani dan segera laporkan ke pihak berwajib atau ke Sekretaris Redaksi bila ada yang mengaku wartawan WASPADA tetapi tidak bisa menunjukkan kartu pers yang sah, ditandatangani Pemimpin Redaksi �

Hubungi kami Penerbit: PT Penerbitan Harian Waspada Komisaris Utama: Tribuana Said Direktur Utama: dr. Hj. Rayati Syafrin, MBA, MM SIUPP: 065/SK/MENPEN/SIUPP/A.7/198 tanggal 25 Februari 1988 Anggota SPS No. 13/1947/02/A/2002 KANTOR PUSAT Jalan Letjen Suprapto/Brigjen Katamso No. 1 Medan 20151 Tel: (061) 4150858, Faks Redaksi: (061) 4510025, Faks Tata Usaha: (061) 4531010. E-mail Redaksi: redaksi@waspadamedan.com KANTOR PERWAKILAN DAN BIRO � Perwakilan dan Biro Jakarta: Jalan Siaga II No. 6 C Pejaten Barat, Pasar Minggu Jakarta Selatan. Tel: (021) 79197052, Faks: (021) 79199874. � Perwakilan dan Biro Banda Aceh: Jalan Ratu Syafiatuddin No. 21 C, Banda Aceh. Tel & Faks: (0651) 22385. � Perwakilan dan Biro Lhokseumawe: Jalan Iskandar Muda No. 65, Lhokseumawe. Tel: (0645) 42109. � Biro Asahan, Batubara & Tanjungbalai: Jalan Sutami No. 30 Kisaran. Tel: (0623) 41412. Harga iklan per mm kolom: Hitam-putih Rp. 13.000,-, berwarna Rp. 36.000,Halaman depan: hitam-putih Rp. 39.000,-, berwarna Rp. 108.000,Ukuran kolom: 40,5 mm. E-mail Iklan: iklan@waspadamedan.com Pencetak: PT Prakarsa Abadi Press, Jalan Sidorukun Medan. Isi di luar tanggung jawab percetakan

Ketua MUI T. Balai:

Tahan Diri Utamakan Dialog TANJUNGBALAI (Waspada): Ketua Majelis Ulama Indonesia M Maruf BA mengimbau agar masyarakat menahan diri dan lebih mengutamakan dialog, menyangkut isu Ajaran Ahmadiyah di kota tersebut. “Masyarakat jangan terlalu mudah terpancing emosi jika mendengar, membaca, atau melihat pernyataan yang dirasa tidak cocok, semua ada jalan penyelesaiannya,” kata Ma’ruf saat diwawancara Waspada di kediamannya di Jl Sei Lasolo, Kel. Muarasentosa, Kec. Seitualang Raso, Kota Tanjungbalai, Kamis (27/6). Ma’ruf mengatakan, pernyataan imam Jamaah Ahmadiyah yang dimuat Waspada edisi 12 Juni, isinya memang benar menyimpang dari ajaran Islam. Tapi menyikapinya harus dengan kepala dingin, sebagai umat Islam yang cinta damai haruslah mengedepankan musyawarah dan dialog. “Berunjukrasabahkansampaibertindakanarkis,sayafikirbukanlah jalan yang baik. Kami akan mengundang MUI Sumut dan juga orang yang mengaku Imam Jemaah Ahmadiyah Kota Tanjungbalai untuk berdialog, nanti masyarakat silahkan datang menyaksikan,” kata Ma’ruf orang yang dituakan di Kota Tanjungbalai ini. Sekali lagi Ma’ruf meminta masyarakat agar senantiasa menjaga keamanan Kota Tanjungbalai. Sebab tambah Ma’ruf, siapa saja wajib menjaga kekondusifan kota yang terkenal dengan relijinya ini. Sebelumnya, Imam Jamaah Ahmadiyah Kota Tanjungbalai Ust Supriatna membuat beberapa pengakuan saat diwawancara Waspada di kediamannya di Jl Anwar Idris, Lingk. IV, Kel. Bungatanjung, Kec. Datukbandar Timur, Kota Tanjungbalai. Dua dari pernyataannya itu, mengenai Imam Mahdi telah turun yakni Mirza Ghulam Ahmad dan adanya nabi setelah Nabi Muhammad SAW. (a32)

Sabtu 29 Juni 2013

Sabu Dan Ganja Senilai Ratusan Juta Dimusnahkan

WASPADA

Redaktur Pelaksana Berita: Armin Rahmansyah Nasution. Redaktur Pelaksana Opini & Artikel: Dedi Sahputra. Redaktur Minggu & Akhir Pekan: Muhammad Thariq. Redaktur Berita: H. Halim Hasan, Hendra DS. Redaktur Medan: David Swayana. Redaktur Sumatera Utara: H.T. Dony Paridi. Redaktur Aceh: M. Zeini Zen. Redaktur Luar Negeri: H. Muhammad Joni. Redaktur Nusantara: H. Halim Hasan. Redaktur Olahraga: Jonny Ramadhan Silalahi. Redaktur Ekonomi: Zulkifli Harahap. Redaktur Agama: H. Syarifuddin Elhayat. Litbang: H. Akmal AZ (Kabag). Humas: H. Erwan Effendi (Kabag), Aidi Yursal. Promosi: Edward Thahir (Koordinator). Sekretaris Redaksi: Hj. Hartati Zein. Pemasaran: H. Subagio PN (Medan), Zultamser (Sumatera Utara), Sinur Manik (Aceh). Asisten Redaktur: Irwandi Harahap (Medan); Irham Hagabean Nasution (Sumatera Utara); Armansyah Thahir (Sumatera Utara, Otomotif); Diurna Wantana (Aceh); Austin Antariksa (Olahraga, KMS Kreasi); Syafriwani Harahap (Luar Negeri, Popular, Pariwisata); Rudi Faliskan (Berita); Erwin Siregar (Opini); Hj. Hoyriah Siregar (Ekonomi); T. Junaidi (Hiburan); Hj. Erma Sujianti Tarigan (Agama), Hj. Neneng Khairiah Zen (KMS Remaja, Mode); Anum Purba (Keluarga); David Swayana (Infotainmen); Hj. Ayu Kesumaningtyas (Kesehatan); Dedi Riono (Budaya); Denny Adil (Pelangi).

WASPADA

Waspada/Rahmad F Siregar

SEJUMLAH nelayan tradisional lebih memilih tak melaut. Selain kenaikan BBM, pengkaplingan zona tangkap mempengaruhi hasil di laut.

Nelayan TBA - Asahan Sering Diperas Di Kepri TANJUNGBALAI (Waspada): Nelayan tradisional Kota Tanjungbalai (TBA) dan Kab. Asahan, sering diperas oknum aparat di perairan Kepulauan Riau. Pemerasan itu terjadi hanya gara-gara kapal nelayan itu tidak sengaja masuk dan menangkap ikan di jalur tangkapan yang masuk wilayah Kepri.

“Kejamnya Malaysia, tak sekejam aparat di Kepri,” kata nelayan tradisional, Budi, warga Seikepayang, Kab. Asahan kepada Waspada, Jumat (28/6). Menurut dia, jika tidak sengaja masukkewilayahMalaysia,pihak keamanan hanya mengingatkan danmenyuruhkembalikewilayah perairan Indonesia. “Kamicukupmintamaafdan mengakui kesalahan akibat keterbatasan peralatan sehingga tidak sengaja masuk Malaysia. Petugasnya langsung menyuruh kami keluar dari perairannya,

tanpa ada kekerasan apalagi pungutan liar,” ujar Budi. Berbeda jika hal itu terjadi di Kepri. Sengaja atau tidak sengaja masuk dan menangkap ikan di wilayahnya, aparat langsung menangkap, bahkan memukul dan memberikan tindakan intimidasi terhadap nelayan tradisional Asahan maupun Kota Tanjungbalai. Hal itu dikatakan Ketua DPD Persatuan Nelayan Tradisional Indonesia (PNTI) Kab. Asahan, Safri Sitorus. Menurut Safri, jika tidak memberikan uang sesuai dengan

permintaan, aparat Kepri langsung menangkap dan menarik kapal nelayan ke markas komando. Selanjutnya, kata Safri, permintaan pun semakin tinggi, dan proses pelepasan kapal pun kian dipersulit. “Nelayan sekarang ini sangat tertindas, sudahlah BBM melambung tinggi dan hasil turun, menangkap ikan pun di negara sendiri tak bisa,” kata Safri. Maka itu, dia meminta kepada Pemprovsu untuk duduk bersama dengan Pemerintah Kepri menyangkut zona tangkap nelayan. Saat ini, menurut Safri, nelayan kehilangan kepercayaan terhadap pemerintah maupun aparat yang berwenang. Nelayan merasa tidak aman saat melaut. “Di negara sendiri pun kita dilarang menangkap ikan, tak tau lagi kemana nelayan tradisional ini mengadu,” pungkas Safri. (a14)

Hino Siap Songsong Jalan Trans Sumatera LUBUKPAKAM (Waspada): PT Hino Motors Sales Indonesia (PT HMSI) menyatakan siap menyongsong rencana pembangunanJalanTransSumateradari Aceh hingga Lampung. “PT HMSI amat mengharapkan terwujudnya segera rencana besar itu, karena selain HMSI mampu menghadirkan produk yang handal. Juga rencana jalan ituakanmeningkatkantarafhidup masyarakat di sepanjang jalan Trans Sumatera,” demikian Santiko Wardoyo Sales dan Promotion Director HMSI menjawab wartawan usai acara Opening Hino Service Center dan Parts Depo Medan PT HMSI dan Launching 7 New Hino Rangers di Jalan Medan-Tanjungmorawa, Km 24, Jumat (28/6). Santiko menyontohkan, dengan terwujudnya jalan Trans Sumatera, kehidupan di sepanjang jalan itu akan seperti di Jawa. “Akses jalan dan nyambung jelas akan meningkatkan pertumbuhan ekonomi masyarakat sekitar,” ujarnya optimis. Sebelumnyadalamsiaranpers PTHMSImenulis,sistemdistribusi barangdiIndonesiamembutuhkan truk yang dapat memaksimalkan daya angkut dengan kapasitas volume yang maksimal sehingga tercapai pendistribusian barang

yang maksimal. HinoRangersebagaipemimpin pasar kendaraan niaga truk sedang (kategori 3) di Indonesia sejak tahun 2000, kembali menghadirkan inovasi terbaru di sektor logistik dengan meluncurkan 7 unit Hino Ranger baru kepada pasar Indonesia. Kemarin, PT HMSI selain meresmikan Service Center dan Parts Depo, juga meluncurkan 7 Ranger baru. Menurut Presdir HMSI Toshiro Mizutani, 7 unit Ranger baru ini menambah

jajaran line-up produk Hino Ranger yang sudah ada. “Kami menghadirkan 7 model ini untuk memaksimalkan pilihan konsumen dari truk kargo ringan-medium-berat. Hino optimis truk-truk baru ini dapat memaksimalkan produktifitas konsumen, sehingga memaksimalkan keuntungan konsumen,” sebut Mizutani. SelainmenghadirkanCruising Ranger, Hino juga menghadirkan truk ringan Dutro X Power dan Mikrobus Dutro 110 SDBL. (m16)

mudah-mudahan yang besar seperti sabu dan ganja bisa dikikis,” kata Wakapolres. Sementara tambahWakapolres, pemusnahan tersebut membuka wacana berfikir bahwa masih semua pihak harus mewaspadai narkoba karena masih banyak ditemukan. MenurutWakapolres, hampir seluruh gang di Kota Tanjungbalai telah disusupi oleh narkotika, sehingga harus ada tindakan dari semua pihak. “Tanpa bantuan dan peran serta masyarakat, polisi tentu tak akan bisa bekerja maksimal untuk membungihanguskannarkobadisini.Kitamemohon bagi siapa saja yang mengetahui, mendengar, dan melihatpenyalahgunaannarkoba,segeraberitahukan polisi,” tegas Wakapolres. Pantauan Waspada, sebelum dimusnahkan tim dari Forensik Polda Sumatera Utara terlebih dahulu memeriksa keaslian barang bukti narkoba. Setelah diuji coba menggunakan reaksi kimia dengan hasil positif, narkotika jenis sabu lalu dihancurkan dengan cara dilarutkan dalam air panas, sementara ganja dibakar di tong sampah. Hadir dalam acara, Kepala Lembaga Pemasyarakatan Sukardi Sianturi BC IP SH, mewakili Kepala Bea dan Cukai Teluknibung, Ketua PN, Danlanal TBA, Kejari Tanjungbalai, tokoh agama dan masyarakat. (a32)

Waspada/Rasudin Sihotang

PARA pejabat bersama-sama membakar narkoba jenis ganja yang dimasukkan dalam tong sampah.

Satpol PP Intensifkan Razia Pekat TANJUNGBALAI (Waspada): Menjelang Ramadhan 1434 Hijriyah, Satpol PP Kota Tanjungbalai akan mengintensifkan pengawasan peredaran minuman beralkohol, perjudian, prostitusi dan penyakit masyarakat lainnya. Pengawasan lebih ditekankan terhadap kawasan yang dianggap rawan terjadinya aktivitas pekat, seperti Water Front City, Jl. Jati dan Arteri serta penginapan. “Memang razia tetap rutin, namun jelang Ramadhan ini kita akan memperketat pengawasan kegiatan-kegiatan yang dapat mengganggu pelaksanaan ibadah puasa. Kita akan tindak tegas para pelanggar, dan tentu akan dijatuhi sanksi sesuai aturan,” kata Kasatpol PP KotaTanjungbalai Yusmada Siahaan,SH kepada Waspada di ruang kerjanya, Kamis (27/6). DikatakanmantanKabagHukumitu,kegiatan yang dilaksanakan tersebut, tentunya tetap berpatokan pada Perda Kota Tanjungbalai No. 8 Tahun 2004 tentang Ketertiban Umum. Oleh sebab itu, untuk kelancaran penertiban, kata Yusmada, Satpol PP menggandeng Kepolisian, TNI, serta instansi terkait lainnya. Tak hanya itu, pihaknya juga akan melakukan monitoring

terhadap sejumlah penginapan atau hotel, termasukpembatasanjam-jamoperasionalusaha hiburan di Bulan Ramadhan. Mengenai kawasan Water Front City atau pasiran di tepi Sungai Asahan Jl. Asahan, Kec. Tanjungbalai Selatan,Yusmada mengakui, selama ini dijadikan lokasi mangkal para pekerja seks komersial, baik wanita maupunwaria.Makauntuk menertibkan kawasan itu,Yusmada menyatakan, pihaknya telah kordinasi dengan instansi terkait untuk pengadaan penerangan lampu jalan sehinggasuasananyatidakremang-remangseperti saat ini. Selain itu, lanjutYusmada, seluruh pedagang di lokasi itu, sudah disurati agar membongkar lapak yang tertutup sehingga pengunjung tidak bisa melakukan hal yang menjurus negatif, khususnyaamoral.“Silahkanberusaha,tapitolong lapak atau bangunannya jangan tertutup,” kata Yusmada. Dia juga mengimbau, seluruh elemen masyarakat agar menjelang dan saat Ramadan lebih menjaga ketertiban maupun keamanan lingkungan sehingga umat Islam yang menjalankan puasa tidak terganggu. (a14)

LKPj 2012 Bupati Labusel Tanpa Rekomendasi Waspada/Rizaldi Anwar

PRESDIR PT HMSI Toshiro Mizutani (kiri) dan Wabup H. Zainuddin Mars (kanan) saat menampilkan produk terbaru Hino di Service Center dan Parts Depo Jalan Medan Lubukpakam Km 24, kemarin.

POS Kisaran Buka Tiga Loket KISARAN (Waspada): Antisipasi antrean panjang penerima Bantuan Langsung Sementara Masyarakat (BLSM), PT POS Indonesia Kisaran membuka tiga loket pelayanan, Jumat (28/6). Penyaluran BLSM perdana inidilakukan,diempatkecamatan (Kisaran Barat, Timur, Seidadap, dan Pulobandring) dengan 45 desa. Sedangkan untuk tahap pertama diberikan kepada 11 kelurahan/desa, dan akan dilanjutkan selama lima hari, (28-29 Juni dan 1-3 Juli). Pantauan Waspada, masyarakat antre dengan tertib. Namun ada beberapa orang terpaksa kembalikerumahdengantangan hampa, karena membawa kartu penerima BLSM namun yang terdaftar sudah meninggal. “Supaya penyaluran ini berjalan dengan lancar, dan terhindar berdesakan, kita menyediakan tiga loket di lapangan Kantor POS Kisaran, sehingga masyarakat penerima BLSM bisa lebih tertib. Dan penyaluran ini diawasi oleh Satpol PP dan Polres Asahan, untuk menjaga ketertiban,” jelas Kepala Kantor POS Kisaran Bosmen Sinaga, saat berbincang dengan Waspada. Bosmen juga menuturkan, untuk penerima BLSM yang meninggal, bila pihak keluarga ingin mengambil uang, harus dilengkapi surat keterangan dari kelurahan/desa. Sedangkan untuk penerima BLSM tidak bisa

TANJUNGBALAI (Waspada): Kepolisian Resort Kota Tanjungbalai memusnahkan barang bukti narkotika jenis sabu-sabu dan ganja benilai ratusan juta rupiah di halaman Mapolres, Jumat (28/6). Total jumlah barang haram tersebut antara lain narkoba jenis ganja seberat 7.384,47 gram (7 kilogram lebih) dan sabu-sabu sebanyak 680,02 gram (0,5 kilogram lebih). Barang bukti senilai lebih dari Rp600 juta disita dari berbagai tempat dengan tersangka IL, EFM, SP, dan beberapa orang lainnya yang statusnya dalam penyelidikan. “Ada juga sabu-sabu yang dibawa dari Malaysia melalui Pelabuhan Teluknibung Kota Tanjungbalai, lalu berhasil digagalkan petugas di sana,” kata Kapolres Tanjungbalai AKBP ML HutagaoldidampingiWakapolresKompolJunaidy, Kasat Narkoba AKP Novie Ardhie, dan Kasubbag Humas AKP Y Sinulingga. Kapolresdalamsambutannyayangdibacakan Wakapolres mengatakan penggunaan narkoba di daerah Tanjungbalai cukup memprihatinkan. Segala lini telah dimasuki termasuk anak-anak sehingga butuh keseriusan dari seluruh elemen terutama ruang lingkup terdekat yakni keluarga. “Saat ini anak-anak mulai diracuni bahaya ngelem. Jika hal terkecil seperti ini bisa kita cegah,

diwakilkan, harus orang yang bersangkutan yang mengambil. “Hal ini kita lakukan demi kenyamanan masyarakat penerima BLSM,” tutur Bosmen. Sementara, di lain tempat, Bupati Asahan Taufan Gama Simatupang, dikonfirmasi Waspada melalui Kabag Humas Zainal Arifin menuturkan, bahwa BLSM tahap pertama dicairkan kepada empat kecamatan, dan selanjutnya 21 kecamatan menyusul. Sedangkan masalah yang sudah meninggal masih terdaftar, dan masyarakat yang tidak terdaftar, dikembalikan kepada aparatur desa/kelurahan dengan masyarakat untuk membicarakan masalah ini.

Sementara Kepling VII, Kelurahan Kisaran Timur, Kec. KisaranTimur,Susilawadimenilai bahwa pendataan penerima BLSM masih carut-marut, dan pendataan itu tidak terlepas dari peran pemerintah daerah dalam memberikan data. Hal itu diungkapnya, karena di wilayahnya ditemukan lima KK yang dinilai tidak layak menerima BLSM, karena kehidupannya sudah membaik, dan bekerja sebagai pegawai tetap di perkebunan. Sedangkan di satu sisi ada empat KK yang layak mendapat bantuan, karena kerjanya hanya sebagai buruh lepas, tapi tidak terdaftar penerima BLSM. (a15)

Waspada/Sapriadi

PETUGAS Kantor Pos Kisaran memberikan uang BLSM kepada salah seorang warga yang terdaftar.

KOTAPINANG ( Waspada): Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPj) 2012 Bupati Labusel Wildan Aswan Tanjung tanpa rekomendasi. DPRD Labusel mengaku sengaja tidak memberi rekomendasi karena sedang fokus terhadap Hak Angket. Wakil Ketua DPRD Labusel, Rahmadi yang dikonfirmasi Waspada, Kamis (27/6) mengakui tidakadanyarekomendasiterhadapLKPjtersebut. Menurutnya, DPRD tidak menjadwalkan paripurna untuk penyampaian hasil pembahasan lintas komisi. “Dua hari lalu saat rapat pimpinan saya juga mempertanyakan masalah ini. Namun memang tidak ada rekomendasi,” katanya. Rahmadi membantah, tidak adanya rekomendasi itu karena keterlambatan DPRD melakukan pembahasan. Menurutnya, pihaknya memangtidakmengagendakanparipurna,karena sedangkonsentrasiterkaitHakAngketyangtengah diberikan kepada Bupati.

Dijelaskan, saat ini Pansus Hak Angket sedang melakukan pengumpulan data terkait empat masalah yang masuk dalam pembahasan Pansus Hak Angket. Ketika disinggung apakah langkah DPRD itu tidak akan menuai masalah? Rahmadi mengakutidakadamasalah.“Kitasudahmelayangkan pemanggilan ketiga kepada Bupati untuk melengkapi data-data pendukung,” kata Rahmadi. Dalam catatan Waspada, sesuai keputusan paripurna penyampaian nota LKPj yang digelar di gedung DPRD Labusel, Senin (13/5) lalu, masa pembahasan LKPj dilakukan melalui mekanisme lintas komisi selama 42 hari mulai 14 Mei hingga 25 Juni 2013. Seyogiyanya DPRD menggelar paripurna penyampaian pemandangan umum dan rekomendasi atas LKPj Bupati pada 26 Juni 2013. Namun paripurna urung digelar, sehingga pembahasan LKPj 2012 Bupati Labusel tuntas tanpa rekomendasi. (c18)

Konferensi PWI Batubara Jadi Percontohan LIMAPULUH (Waspada): Konferensi III PWI Perwakilan Batubara yang berjalan alot antara dua kandidat, H Guntur Sinaga dan incumben Sahril, SPd dapat dijadikan percontohan. Karena, musyawarah adalah keputusan tertinggi yang menyelesaikan persoalan. Demikian disampaikan Ketua Cabang PWI Sumut Drs. M Syahrir pada acara pengukuhan PWI Perwakilan Batubara di Aula Madrasah Aliyah Negri (MAN) Limapuluh, Rabu (26/6). Hadir dalam kesempatan itu Bupati Batubara yang diwakili Asisten I Sekdakab Batubara Sakti Alam Siregar, Kapolsek Limapuluh AKP. MA Ritonga, Sekretaris MUI Batubara H Ahmad Sofyan,S.Ag, Ketua KNPI Batubara Syafrizal Ramli, Ketua Pemuda PancasilaYakat Ali, Kepala Capem Bank Sumut Limapuluh Andi Tresno dan undangan lainnya. “Konferensi PWI Perwakilan Batubara hari ini adalah sesuatu yang fenomenal, dengan komunikasi yang baik antara bang Guntur dan bang Sahril akhirnya kebuntuan pemilihan ketua inidapatmencair.Kitasampaikanapresiasikepada keduanya dan kerelaan hati bang Guntur,” kata

Syahrir. Konferensi III PWI Perwakilan Batubara 2013 ini diikuti oleh 11 anggota PWI namun yang memiliki hak suara adalah 10 anggota. Dalam tahapan penentuan balon sudah terlihat, hanya munculduanamakandidatyakniHGunturSinaga dan Sahril. Dalam proses pemilihan, suara ke 10 anggota terdistribusi kepada dua kandidat masing - masing 5 - 5. Karena jumlah suara sama pimpinan sidang kembali mengulang pemilihan secara tertutup dan hasilnya tetap sama 5 - 5. Melihat hasil imbang kedua kali ini, Ketua PWI Cabang Sumut Syahrir sempat meminta petunjuk dari PWI Pusat dan memberikan tujuh opsi. Sebelum sidang berakhir deadlock, Syahrir menyarankan pada kedua kandidat untuk duduk bermusyawarah. Susunan kepengurusan PWI Perwakilan Batubara 2013-2016 Ketua Sahril, S.Pd (Waspada), Wakil Ketua Marlan (Medan Pos), Sekretaris H Agusdiansyah Hasibuan (Waspada), Wakil Sekretaris Alpian (Analisa), Bendahara H. Guntur Sinaga (Realitas). (c05)


Sumatera Utara

WASPADA Sabtu 29 Juni 2013

B3

Tunggak Rp456 Juta, Warga Tapteng Tak Dapat Raskin SIBOLGA (Waspada): Sebagian warga miskin di beberapa kecamatan di Tapteng terancam tak dapat jatah beras miskin (raskin) sebagai kompensasi kenaikan harga BBM. Pasalnya, beberapa kecamatan di kabupaten itu hingga saat ini masih menunggak pembayarannya ke Bulog. “Sebagian warga miskin di beberapa kecamatan di Tapteng terancamtakdapatraskin,sebagai kompensasi kenaikan BBM. Karena, sebagian kecamatan itu hingga saat ini masih menunggak pembayaranraskin,”tegasKepala

Kantor Seksi Logistik (Kakansilog) SibolgaRusliSHyangditanyaiWaspada di kantornya, Jumat (28/6). Beberapa kecamatan itu, jelas Rusli, di antaranya Kec. Kolang, Sosorgadong, Manduamas, Barus Utara dan beberapa kecama-

tan lain. “Namun untuk bebeberapa kecamatan lain yang disebutkan seperti Kec. Sorkam Barat danLumut,hanyabeberapadesa dan kelurahan. Karena beberapa desa dan kelurahan telah membayarkan tunggakan raskinnya. Jadi desa/kelurahan yang telah membayarkantunggakanraskinnya,tetapkitasalurkanjatahraskin termasuktambahankarenaadanya kompensasi BBM,” ujarnya. Disebutkan, hingga saat ini beberapa kecamatan di Tapteng masih mempunyai tunggakan

raskin untuk tahun 2011 senilai Rp234 juta, untuk tahun 2012 senilai Rp287 juta dan tahun 2013 berjumlah Rp456 juta termasuk piutang untuk tahun berjalan. Disebutkannya juga, pihaknya merasa kasihan melihat sebagian jatah raskin di beberapa kecamatan di Tapteng terpaksa tak disalurkan. “Karena kita duga kuat, warga telah membayarkannya kepada pihak aparat desa/ kelurahan ataupun pihak kecamatan. Namun pihak kecamatan yang tidak membayarkannya

kepada kita,” imbuhnya. Untuk itu, tambahnya, jika dalam waktu dekat ini ada dari pihakkecamatanyangdisebutkan di atas membayarkan tunggakannya, maka bisa saja jatah raskinsebagaikompensasiBBMakan disalurkan. Sementara itu, kata Rusli, karena kota Sibolga termasuk yang lancar pembayaran raskinnya, makamulaipadaJuliini,pihaknya akan menyalurkan jatah tambahan karena adanya kompensasi kenaikan BBM. (cpol)

6 Pasangan Cabup-Cawabub Palas Periksa Kesehatan

Waspada/Ist

MAJLIS Tafsir Alquran (MTA) Tanah Karo memfasilitasi khitanan massal di Desa Kidupen, Kec. Juhar, 22 Juni 2013. Di sela kegiatan yang didukung warga Kidupen yang berada di Pulau Jawa ini digelar juga tausyiah oleh Tim MTA TanahKaro. Jumlah anak yang dikhitan 300 orang. Tampak dalam gambar sebagian anakanak yang dikhitan foto bersama.

Jalan Ke Sawah Dibangun, Masyarakat Berterimakasih PANYABUNGAN (Waspada): Jalan menuju sentra produksi pertanian dibangun, masyarakat Kecamatan Bukit Malintang Kabupaten Mandailing Natal (Madina) mengucapakan terima kasih kepada Pemkab Madina khususnya kepada Dinas Pertanian dipimpin Taufik Zulhandra Ritonga. Demikian disampaikan anggota DPRD Madina dari PDI Perjuangan,IskandarHasibuankepada Waspada,Selasa(25/6)diBukitMalintang usai meninjau pembangunan jalan ke sawah saba suluk. Iskandar mengatakan, DPRD Madina akan berjuang terus mendesak pemerintah membangun jalan sentra produksi ke saba suluk yang tahun ini dianggarankan Dinas Pertanian Madina dari dana DAK non DR yang selama ini diharapkan masyarakat, juga akan diperjuangakan sampai dibangun dengan hotmix untuk melancarkan transportasi dalam konteks peningkatan produksi sawah. Palit, 54, salah seorang petani sawah di saba Suluk mengucapkan terimakasih kepada pemerintah atas pembangunan jalan ke saba suluk yang diperbaiki. Katanya, selama ini jalan tersebut sangat rusak dan susah dilalui utamanya di musim hujan. Kadis Pertanian Kabupaten Madina Taufik Zulhendra, yang di konfirmasi wartawan, mengatakan, pembangunan jalan ke sentra produksi pertanian adalah fokus utama, dan akan terus ditingkatkan dalam rangka meningkatkan hasil pertanian. (c14)

Deklarasi Pasangan “LUhutMA DOnganTA” SIDIKALANG(Waspada): Deklarasi pasangan Balon Bupati/ Wakil Bupati Dairi yang akan bertarung pada Pilkada 10 Oktober 2013, yakni Pasangan Luhut Matondang- Maradu Gading Lingga,SH (LUhutMA DonganTA) dihadiri ribuan orang dari berbagai lapisan masyarakat, dilaksanakan di halaman Gedung Nasional Djauli Manik, Jalan SM Raja Sidikalang, Selasa (26/6). Acara dihadiri tokoh partai politik, ketua partai pendukung di antaranya Demokrat, PDK, Nasdem, PKPI dan PNBK. Selain partai pendukung, juga dihadiri para tokoh masyarakat dan putra putri Dairi dari perantauan. Di tengah acara dilakukan kebulatan tekat oleh Perhimpunan Marga Naimarata se- Kab. Dairi untuk mendukung dan memenangkan pasangan “ LUhutMADOnganTA “ . Sebelumnya, pasangan Balon Bupati/Wakil Bupati melakukan konvoi di Kota Sidikalang bersama abang beca, partai pendukung dan simpatisan. Tokoh pemuda Selamat Ujung , mengatakan kepada Wapada, sosok Luhut Matondang sangat layak menjadi pemimpin di Dairi, karenakarakternyamencerminkankepeminpinanyangsederhana,tapi orangnya adalah pekerja keras dan sudah terbukti dan sudah mapan, serta profesional. (ckm)

Dua Tewas Tabrak Lari PEMATANGSIANTAR (Waspada): Dua pengendara sepedamotor tewas akibat tabrak lari di Pematangsiantar dan Simalungun. Surip, 50, warga Desa Nagojor, Kec. Jawa Maraja Bah Jambi, Kab. Simalungun tewas akibat ditabrak lari satu unit mobil yang belum diketahui nomor polisinya dan identitas pengemudinya. Sementara,perempuan yangdiboncengkorban yakni Rahmawati, 48, warga Kel. Tanjung Pinggir, Kec. Siantar Martoba, Kota Pematangsiantar mengalami luka berat, kaki kanannya patah. Kecelakaan lalu lintas yang mengakibatkan korban tewas dan luka berat itu diduga terjadi di persimpangan Jalan CokroaminotoJalan Merdeka, Kel. Dwikora, Kec. Siantar Barat, Pematangsiantar pada, Rabu (26/6) pukul 05:30. Korban lainnya Victor Siregar, 67, bertani, warga Dudun I Bahal Batu, Kec. Hutabayu Raja, Kab. Simalungun diduga tewas akibat ditabrak lari satu unit mobil pribadi yang belum diketahui nomor polisinya serta identitas pengemudinya. Tabrak lari yang mengakibatkan korban jiwa itu diduga terjadi di jalan umum km 2-3, jurusan Simpang Mayang-Boluk, Afdeling I Pondok Tiga, Desa Sei Mangke, Kec. Bosar Maligas, Simalungun pada Selasa (25/6) pukul 22:00. Informasi dihimpun, korban mengenderai sepedamotor Honda Legenda BK 3670 TV melaju dari arah Simpang Mayang menuju Boluk . Dalam waktu bersamaan melaju mobil dari arah berlawanan. Sesudah menabrak sepedamotor, pengemudi mobil tancap gas. Kedua peristiwa tabrak lari ini masih dalam penyelidikan Polres Simalungun dan Polresta Pematangsiantar. (a30)

Warga Sayurmaincat Peringati Israk Mikraj PANYABUNGAN (Waspada): Seribuan warga Desa Sayurmaincat Kec. Kotanopan, Kab. Mandailing Natal (Madina) menghadiri acara peringatanIsrakMikrajNabiBesarMuhammadSAWdanpenyambutan bulan suci Ramadhan 1434 H/ 2013 M, dipusatkan di Masjid Jami’ desa itu, baru-baru ini. Momen peringatan tersebut merupakan wahana mempererat ukhuwah Islamiyah serta silaturrahmi sesama warga, menambah keimanan dan ketakwaan kepada Allah SWT serta mengharapkan seluruh masyarakat dengan mengisi Ramadhan dengan hal bermanfaat. Tampil sebagai penceramah Drs.M. Yazid Nasution yang merupakan Kepala Kantor Kementerian Agama Kecamatan Kotanopan, Kemudian M. Hafiz dan Hidayat sebagai alumni Pondok Pesantren Subulussalam Sayurmaincat yang memaparkan secara singkat sejarah singkat peringatan dengan tujuan masyarakat dapat mengambil makna dan hikmah yang terkandung dari peristiwa Israk Mikraj serta bulan suci Ramadhan 1434 H nantinya. KepalaDesaSayurmaincatAmirHisinParinduridalamkesempatan itu mengajak seluruh elemen masyarakat agar tidak sekadar memperingati Israk Mikraj dalam bentuk seremonial saja, tetapi bagaimana kita mengimplementasikan nilai-nilai dan hikmah yang dikandungnya, utamanya tentang ketauladanan Nabi Muhammad SAW. (a28)

SIBUHUAN ( Waspada): Enam pasangan kandidat calon bupati dan wakil bupati Padanglawas periksa kesehatan jasmani dan rohani di RSUD Sibuhuan, Kamis (27/6). Keenam kandidat tersebut diperiksa oleh Ikatan Dokter Indonesia (IDI). KomisionerKPUDPalasRahmad Efendi Siregar, menyebutkan, pemeriksaan bakal calon dilaksa nakan dalam dua sesi, dimanasesipertama mulaipukul 09:00 hingga pukul 13:00 dan sesi kedua pukul 14:00 hingga 17:30. Dalam sesi pertama, pasangan yang diperiksa adalah pasangan Drs. Rustam Efendi Hasibuan MM dan Tongku Khalik

Hasibuan SH (Restu), pasangan DR H Sarmadan Hasibuan SH dan H Paisal Hasibuan (Sampai) dan Pasangan H Tondi Roni Tua S.SosdanHIdhamHasibuanS.sos. Sementara sesi kedua yakni H Rahmad P Hasibuan dan H Andri Ismail Putra Nasution (Harapan), pasangan H Ali Sutan Harahap (TSO) dan drg Ahmad Zarnawi Pasaribu (Sobar) dan pasangan dr H Alwi Muzahid Hasibuan dan DrsSuprantiardi(Palas). Menurut Rahmad Efendi Siregar, hasil pemeriksaan akan diserahkan IDI ke KPUD Palas tiga hari setelah pemeriksaan. Sementra sebelumnya KPUD Palas dan IDI telah menanda-

tangani MoU tentang pemeriksaankesehatanjasamanidanrohani calon bupati dan wakil bupati. Ketua tim dokter pemeriksaan kesehatan jasmani dan rohani calon Bupati Palas, dr Irwan menyebutkan, tim dokter terdiri dari dr Ilham (spesialis dalam) drRuli(spesialismata),drAliandri (THT) dan dr Ira (spesialis kesehatan jiwa) Katanya, sesuai dengan MoU hasil pemeriksaan sepenuhnya (mutlak) menjadi kewenangan tim dokter dan IDI yang bekerja secara independen, sementara hasil pemeriksaan disampaikan ke KPUD dalam amplop tertutup. (a34)

Wabendum HMI Sumut Diteror PANYABUNGAN (Waspada):Wabendum Badko HMI Sumut, Faisal Ardiansyah mengaku diteror orang tidak dikenal melalui telepon seluler sekira pukul 17.00, Rabu (26/6). Demikian disampaikannya kepada Waspada di Panyabungan, Kamis (27/6). Menurutnya, teror yang diterimanya diduga terkait komentarnya di media massa menyangkutberitakinerja Plt Dinas Kesehatan Madina, drg.Ismail Lubis yang menurutnya tidak becus memimpin dinas kesehatan, utamanya terkait pelayanankesehatandibeberapa Puskesmas. “Saya diteror seseorang kemarin pertama menggunakan

nomor pribadi sehingga nomornya tidak diketahui, dan telepon ke dua menggunakan nomor simpati dengan ujung angka 2.Peneror pertama yang menggunakan nomor peribadi mengingatkan saya supaya jangan macam-macam di Madina apalagi mencoba mengganggu drg.Ismail,” ujarnya. Dikatakan kepada si penelepon, dia tidak mengganggu drg.Ismail, dia dan kawan-kawan cuma melakukan kontrol sosial yangmemanghaksemuamasyarakat dalam mengawasi program pembangunan.”Sedangkan penelepon kedua kesannya seperti menyelidiki terkait munculnyaberitatentangkinerjaDinas

Kesehatan,” ucap Faisal. Saat ditanya apakah sudah mengadukan persoalan teror yang dialaminya ke pihak Polisi, Faisal mengatakan sampai saat ini belum akan mengadu, karena masih dirapatkan di internal organisasi dan kawan-kawan terlebih dahulu. Namun yang jelas katanya, pihaknya saat ini sedang mengumpulkan data-data dan fakta terkait kinerja drg.Ismail selama bertugas di Dinas Kesehatan terkait proyek pengadaan alat kesehatan (Alkes) 2009. Plt Dinas Kesehatan Madina, Drg.IsmailLubisyangdikonfirmasi Waspadasekirapukul11.00,sedang tidak ada di kantor. (c14)

968 Cama Ikuti SPMB Di STAIN P. Sidimpuan P. SIDIMPUAN (Waspada): 968 Calon mahasiswa mengikuti Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru Perguruan Tinggi Agama IslamNegeri(SPMB-PTAIN2013) di kampus Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Padangsidimpuan, Jalan Imam Bonjol KM 4,5, Kel. Sihitang, Kec. Sidimpuan Tenggara, Selasa (25/6). Ketua STAIN Padangsidimpuan, DR. H. Ibrahim Siregar MCL, didampingi Ketua Panitia, Irwan Saleh Dalimunthe MA, sekretaris, DR. Sumper Mulia Harahap MAg, anggota, Aswadi

Lubis SE.MSI dan Drs. Syamsuddin Pulungan MAg, diselasela peninjauan SPMB-PTAIN menyebut ujian ini diselenggarakanduahariSelasa-Rabu(2526/6). “Program studi yang dibuka pada tahun akademik 2013 ini adalahTadrisMatematika,Bahasa Inggris, Pendidikan Agama Islam, Al Ahwal Alsyakhsiyyah hukum perdata/keluarga), Perbankan Syariah, Komunikasi Penyiaran Islam, Ekonomi Syariah, Bimbingan dan Konseling Islam, Bahasa Arab, dan Hukum Ekonomi

Syariah,” katanya. Pada kesempatan itu, Dr Ibrahim Siregar juga menjelaskan bahwa STAIN Padangsidimpuan telah membuka pendaftaran program pasca sarjana (S2) untuk prodi Pendidikan Islam. Ini berdasarkan SK Dirjend Nomor: 747 tahun 2013. “Ujian tertulis pasca sarjana akandilaksanakanpada1Agustus nanti. Materinya testnya terdiri Bahasa Arab, Bahasa Inggris, dan potensi akademik. Hari kedua wawancara,danhasilnyadiumumkanpada19Agustus,”ujarnya.(a27)

PEMATANGSIANTAR (Waspada): Kec. Siantar Barat, Kota Pematangsiantarmendapatbantuan dua unit gerobak sampah bermotor, peralatan kebersihan dan 200 pohon pucuk merah dalam pot dari Pertamina Terminal BBM Pematangsiantar “Penyerahan bantuan corporate social responsibility (CSR) Pertamina Terminal BBM Pematangsiantar bidang lingkungan tahun 2013 dan mendukung Proper Pertamina berupa dua unit gerobak sampah bermotor, peralatan kebersihan berupa sapu, plengki, sekop dan sepatu boot pekerja kebersihan serta 200 pohon pucuk merah dalam pot yang seluruhnya bernilai Rp100 juta, diharapkan bisa bermanfaat dan mendukung program Pemko,” harap Operation Head Pertamina Terminal

BBM Pematangsiantar Suwardi saat penyerahan bantuan di Terminal BBM, Jumat (28/6). Bantuan diterima Camat Siantar Barat L. Pardamean Manurung dari Operation Head Terminal BBM Pematangsiantar dan disaksikan Asisten Administrasi dan Sekuriti Sastra Bakti Alam, Asisten Layanan Jual Iyun Ferdian dan staf Terminal BBM lainnya, Kepala BLH Jekson H Gultom diwakili Kabid Kelembagaan Dedi Setiawan, Sekcam Siantar Barat Robert Sitanggang, SSTP, mewakili Kapolsek Siantar Barat Bripka Jimmi S dan seluruh lurah Kecamatan Siantar Barat. Camat Siantar Barat menyebutkan, ada beberapa bantuan diberikan Pertamina Terminal BBM Pematangsiantar ke Kec. Siantar Barat terutama kepada

wargadiKel.BanjaryangmerupakanlokasiberoperasinyaTerminal BBM. “Terimakasih kepada Pertamina atas bantuannya, baik dalam penataan lingkungan hidup maupun pemberdayaan masyarakat.” Kabid Kelembagaan BLH juga mengucapkan terimakasih kepada Pertamina, karena bantuan yang diberikan sangat menunjang operasi kebersihan dan mendukung program Pematangsiantar Hijau. Camat Siantar Barat menyebutkan bantuan dua unit gerobak sampah bermotor itu akan digunakan secara khusus satu unit di Kel. Banjar dan satu unit di Kec. Siantar Barat serta pohon pucuk merahakandibagikankedelapan kelurahan. Usai penyerahan bantuan, gerobak sampah bermotor itu langsung diujicoba. (a30)

Siantar Barat Dapat Bantuan 2 Gerobak Sampah Bermotor

Waspada/Edoard Sinaga

GEROBAK sampah bermotor dua unit dan 200 pohon pucuk merah dalam pot yang merupakan CSR Pertamina bidang lingkungan, diserahkan Operation Head Pertamina Terminal BBM Pematangsiantar Suwardi (kiri) secara simbolis kepada Camat Siantar Barat L. Pardamean Manurung di Terminal BBM Pematangsiantar.

Waspada/Parlin Hutasoit

RATUSAN massa tergabung dalam Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Tapanuli Coruption Watch (TCW) dan Forum Masyarakat Peduli Hutan (MPH) Tapanuli Utara berunjukrasa di Kantor DPRD Taput menuntut penebangan hutan reboisasi dan SK Kehutanan 22 atas nama Hotlan Simangunsong diusut tuntas.

Massa Demo Tuntut Hentikan Penebangan Hutan Reboisasi TARUTUNG (Waspada): Ratusan massa tergabung dalam Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Tapanuli Coruption Watch (TCW) dan Forum Masyarakat Peduli Hutan (MPH) Tapanuli Utara unjukrasa di Gedung DPRD Taput, Kamis (27/6), menuntut penebangan hutan reboisasi segera dihentikan. Massa menyampaikan sejumlah aspirasi antaralain meminta agar SK Dinas Kehutanan nomo 22 tahun 2013 tentang Izin Pemanfaatan Kayu (IPK) atas nama Hotlan Simangunsong di Desa Pancurbatu, Kec. Adian Koting tertanggal 23 April 2013segera dicabut dan diusut karena diduga banyak penyimpangan. Selain itu, massa dikoordinir mantan anggota DPRD Taput Agus Simanjuntak meminta Kepala Dinas Kehutanan Taput Alboin Siregar diusut tuntas bersama mafia kayu. Massa bahkan meminta agar semua kegiatan penebangan kayu di daerah itu segera dihentikan. Sesudah menerima salinan pernyataan sikap

yang disampaikan massa, Ketua DPRD langsung mengajak utusan massa antara lain Jafar Siddik Hutagalung,HebetSinaga,AgusSimajuntakuntuk duduk bersama di ruangan kantor DPRD guna membahas lebih jauh persoalan tersebut. Ketua DPRD Taput Fernando Simajuntak di hadapan massa berjanji akan membahas dan menindaklanjuti persoalan tersebut. ”Berikan kamiwaktuuntukmembahastindaklanjutaspirasi ini, kita juga sependapat dan setuju hutan dijaga, jangan asal dirusaki, karena hutan merupakan paru-paru dunia dan sumber air,” ucapnya. Dia juga menyampaikan, akan segera memanggil Kadis Kehutanan Taput untuk mempertanyakan kejelasannya. Kapolres Taput, AKBP Verdi Kalele dalam kesempatan itu menyampaikan, pihaknya akan mendalami aspirasi masyarakat tersebut. “Kita akan mempelajari dan mendalami aspirasi warga. Jadi kita tidak bisa langsung menghentikan penebangan,” ujarnya kepada wartawan. (a21)

Ketaatan Bayar Pajak Masih Rendah DOLOK SANGGUL (Waspada): Beberapa tahun belakangan ini, penerimaan pajak daerah Provinsi Sumatera Utara khususnya dari pembayaran PKB (Pajak Kendaraan Bermotor) belum mencerminkan kontribusi penerimaan sesuai dengan potensi yang ada. “Realitanya, beberapa tahun belakangan ini selalu saja ada pertambahan kendaraan yang cukup signifikan, namun kondisi dimaksud belum sebanding dengan penerimaan pajak yang masuk ke kas Provsu,” ujar Syahrul Irwan Nasution mewakiliKadispendasuketikamembukapenyuluhan pajak daerah Provsu di Hotel Asima Jl.Siliwangi Dolok Sangggul, Rabu (26/6), diikuti 35 peserta terdiri dari para wajib pajak seperti Kantor Pos, Bank Sumut, pemilik CV, distributor kendaraan yang ada di Kab. Humbang Hasundutan. Artinya, lanjut dia, terdapat potensial loss terhadap pengelolaan potensi yang ada. Hal ini mengindikasikan, ketaatan wajib pajak dalam memenuhi kewajiban kenegaraannya sebagai warga negara, masih relatif lemah. “ Inilah alasan mengapa Dispendasu c/q UPT Penyuluhan pendapatan daerah bekerjasama dengan instansi terkait, terus melakukan langkahlangkah sosialisasi. Salahsatunya melakukan

pertemuan tatap seperti ini, semoga bermanfaat untuk meningkatkan pemahaman yang benar akan tanggungjawab kita sebagai wajib pajak,” ujarnya. Ketidakpatuhan dalam membayar pajak kendaraan bermotor juga mengakibatkan wajib pajak terkena sanksi administrasi berupa denda (2 % per bulan). Staf UPT Penyuluhan Dispendasu Nona Novidalisma,SS mengatakan, Jumat (28/6) kegiatan ini merupakan program rutin UPT PenyuluhanDispendasudihadiriKasiKeterbukaan Informasi Publik (KIP) Dispendasu Dolly Siregar, MSi, Kasi Penyuluhan Dapot Aritonang,SIP serta Kepala UPT Penyuluhan Dispendasu Drs.Syahrul Irwan Nasution, PT. Persero Jasa Raharja, Dinas Bina Marga Provsu, Dishub Kabupaten Humbang Hasundutan, Ditlantas Poldasu, mewakili Bupati Humbang Hasundutan. Tampil sebagai narasumber Kepala UPT Dispendasu Dolok Sanggul Aker Silalahi,SIP, kanit RegidentSamsatDolokSanggulIkatLubis(mewakili), KadishubKabupatenHumbangHasundutanMPR manullang, Kadis Bina Marga Provsu Okto Ferry Silitonga(mewakili),Penjab.PT.PerseroJasaRaharja SamsatDolokSanggulBennySimanjuntak,dipandu moderator Deddy AR. Siregar,SSTP. (m24)

Bupati Karo: Warga Doulu Jangan Blokir Jalan Janji Kampanye Akan Diselesaikan Lewat Kebijakan KABANJAHE (Waspada): Bupati Karo Kena Ukur Karo Jambi mengharapkan kepada masyarakat Desa Doulu, Kec. Berastagi.agar tidak lagi melakukan pemblokiran jalan, karena perbuatan itu telah merugikan orang banyak dan menimbulkan asumsi jelek pada masyarakat pendatang yang hendak berkunjung ke pemandian air panas Sidebu-debu. Pernyataan ini disampaikannya kepada wartawan Rabu (27/6) malam, terkait aksi demo masyarakat Desa Doulu dengan melakukan pemblokirajalanmenujupintumasukobjekwisata pemandian air panas Sidebu-debu untuk menuntut janji masa kempanyenya sebelum menjabat sebagai Bupati Karo. Mengenai Pemkab Karo melakukan pemindahkan pengutipan retribusi ke desa tetangga di Semangat Gunung, Bupati Karo Kena Ukur Karo Jambi Surbakti mengatakan pemindahan pos retribusi ke desa tetangga sudah sesuai aturan teknis. Soal janji kampanyenya pada masa pencalonannya Desember 2010 mengenai perihal surat pernyataan ditandatanganinya yakni, apabila masyarakat Desa Doulu Kec. Berastagi Kab. Karo memenangkan Kena Ukur Karo Jambi Surbakti danTerkelin Berahmana sehingga terpilih sebagai Bupati Karo danWakil Bupati akan berkomitmen

memprioritaskan masyarakat Desa Doulu untuk mengelola retribusi daerah wisata di Desa Doulu sesuai peraturan perundang-undangan. Ditinjau Perda No 5 Tahun 2012 Pasal 1, pemungutan retribusi jasa usaha dalam Pasal 127 Undang-Undang pajak daerah dan retribusi merupakan wewenang daerah otonom (pemerintah setempat), untuk sumber pendapatan asli daerah guna membiayai peyelenggaraan pemerintah dalam rangka meningkatkan pelayanaan kepada masyarakat dan menciptakan kemandirian daerah. Maksud Perda No 5 Tahun 2012 ialah pengelolaanpajakdanretribusi untukpendapatan asli daerah harus pemerintah setempat dan tidak orang ketiga.Sebab itu, Pemkab Karo terkait tuntutan masyarakat Doulu, menyangkut janji Kena Ukur Karo Jambi Surbakti (Bupati Karo) menjelaskan, tidak boleh secara sepihak memberikan pelaksana jasa pengutipan pajak dan retribusi untukarealwisatadanlainnyakepadaorangketiga. Jadi Perda No 5 Tahun 2012 Pasal 1 jelas muatannya tentang legalitas pelaku pengutipan jasa dan retribusi daerah. Mengenai janji Bupati Karo pada masa kampaye, ia menegaskan akan mengambil kebijakan untuk menyelesaikan masalah mengenai tuntutan masyarakat Doulu, Kec. Berastagi. (c10)

Anggaran Pesta Rondang Bittang Di Kecamatan Diduga ‘Disunat’ SIMALUNGUN (Waspada): Dinas Pariwisata, Kesenian dan Kebudayaan Pemkab Simalungun didugamelakukanpemotongandanapelaksanaan Pesta Rondang Bittang (PRB) ke 28 untuk panitia kecamatan. Informasi diperoleh, seharusnya panitia kecamatan mendapat dana pelaksanaan PRB yang digunakan untuk biaya keperluan kontingen termasuk transportasi dan makan serta tata rias Rp10 juta. Namun pihak Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Pemka Simalungun dikabarkan hanya mencairkan dana untuk panitia kecamatan antara Rp 8-9juta, sehingga membuat panitia kecamatan kewalahan untuk menutupi anggaran dibutuhkan. Sejumlah camat yang dihubungi, kemarin siang menolak memberikan konfirmasi adanya pemotongan anggaran PRB untuk panitia kecamatan, meski mengakui anggaran yang diterima tidak seperti tahun sebelumnya. “Memang besar anggaran yang diterima tidak seperti tahun lalu, tapi jangan saya yang dikonfirmasi bang,” ujar salah seorang camat yang enggan namanya ditulis. Anggota DPRD Simalungun, Bernhard

Damanik,mendesakBupatiSimalungunJRSaragih untuk menindak tegas oknum di Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Pemkab Simalungun yang melakukan pemotongan untuk panitia PRB kecamatan. “Sudah keterlaluan itu, anggaran untuk panitia PRB kecamatan sangat minim, bila dibandingkan dengan kebutuhan untuk memberangkatkan kontingen ke tempat pelaksanaan kegiatan, tapi dipotong lagi. Kita minta Bupati Simalungun menindak pelakunya,” ujar Bernhard. Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Pemkab Simalungun, Karsel Sitanggang yang dikonfirmasi,kemarinpetangmembantahadanya pemotongan dana untuk panitia kecamatan. “ Tidak benar itu,” jawab Karshel via SMS. PRB ke 38 sudah berlangsung sejak 22 Juni 2013 di Saribudolok, Kec. Silimakuta dan seharusnya sudah ditutup Senin (24/6). Namun karena sesuatu hal, mungkin agar dinilai lebih bergengsi, PRB itu rencananya ditutup 29 Juni mendatang di Kec. Raya seiring dengan datangnya Menteri BUMN ke daerah itu. (a29)


Aceh

B4 Kafilah Aceh Timur Mulai Melangkah Ke Final IDI (Waspada): Memasuki hari kelima pelaksanaan MTQ ke 31 Aceh yang dilaksanakan di Kota Subulussalam, kafilah Aceh Timur mulai menunjukan kelasnya di Cabang Fahmil Putri dan Cabang Khatil Quran Dekorasi Putra dan Naskah Putri. Ketiga cabang ini berhasil melaju ke babak final pada pelaksanaan MTQ ke 31 ini dan tentunya akan menjadi pesaing berat dari kabupaten dan kota lainnya di Aceh yng juga melaju ke babak final nantinya. Untuk cabang fahmil putri, tim fahmil putri Aceh Timur di babak semifinal dinyatakan masuk ke babak final setelah sebelumnya di babak semifinal mereka unggul dari tim Kota Langsa dan Aceh Tenggara dan hanya selisih poin 200 dengan Aceh besar. Dibabak final nantinya tim fahmil putri Aceh Timur dipastikan akan bertemu dengan tim tangguh lainnya seperti Aceh Besar, Bireuen dan nagan raya. Sukses tim fahmil putri ini ternyata tidak diikuti oleh tim fahmil putra, dimana pada babak semifinal kemarin tim fahmil Aceh Timur harus mengakui keunggulan tim fahmil Aceh Besar dan Banda Aceh. Sementara itu di cabang khatil quran naskah putri, Mahyani berhasil melangkah ke babak final dan diikuti oleh Fakrullah di cabang khatil quran dekorasi. Untuk cabang MK2IQ dari dua peserta putra dan putri hanya MK2IQ putri yang berhasil lolos kebabak semifinal atas nama Mawaddah Idris dan untuk sementara ini hanya menunggu hasil pengumuman dewan juri untuk masuk ke babak final dimana nantinya di babak final cabang MK2IQ peserta yang lolos ke babak final hanya tinggal melakukan persentasi terhadap hasil karya tulis mereka. H Amiruddin, SAg.MAP selaku sekretaris kafilah Kabupaten Aceh Timur sangat mengharapkan dukungan serta doa seluruh masyarakat Kabupaten Aceh Timur agar putra putri terbaik Aceh Timur yang mengikuti ajang MTQ ke 31 ini bisa tampil sebaik mungkin dan dapat membawa harum nama daerah. (b24)

Jelang Ramadhan, Pedagang Liar Di Lhokseumawe Ditertibkan LHOKSEUMAWE ( Waspada ) : Menjelang bulan Ramadhan, Dinas Perdagangan, Industri dan Koperasi ( Disperindagkop) Kota Lhokseumawe bersama jajaran Muspika Kecamatan Banda Sakti melakukan operasi penertiban pedagang liar yang berada di luar arena pasar setempat. Para berbagai pedagang liar baik pedagang sayur, kaset CD dan DVD, buah, ikan dan pedagang musiman lainnya yang menjamur di setiap tempat umum secara ilegal. Acara penertiban tersebut dipusatkan di halaman Pasar Buah Jalan Pase Kecamatan Banda Sakti, Jumat (28/6), turut didukung oleh Kapolsek Banda Sakti Iptu Ihsan dan organisasi pedagang dan pemuda kota setempat. Halimuddin mengatakan selama ini keberadaan para pedagang berbagai jenis barang jajakannya justru membuka lapak ditempat yang salah dan mengganggu aktifitas umum lainnya. Mereka tergolong nakal, sambung Halimuddin, mengingat Pemko Lhokseumawe sudah menyediakan masing – masing tempat berdagang di Pasar Buah yang berada di samping Terminal umum setempat. “ Karena sudah tiga kali pernah kita berikan peringatan melalui surat resmi, tapi masih jug ada yang membandel. Maka atas perintah wali kota, kita langsung ke lapangan untuk menertibkannya, “ tegasnya. Kegiatan berjalan lancar tanpa ada perlawanan dari pihak pedagang berkat adanya bantuan pihak Polsek Banda Sakti beserta tokoh masyarakat dan organisasi pedagang. (b16)

319 Mahasiswa Cot Kala Ikuti KPM IDI (Waspada): Sebanyak 319 mahasiswa/i STAIN Cot Kala Langsa mengikuti pembekalan Kuliah Pengabdian Masyarakat (KPM). KPM sendiri merupakan salah satu program mata kuliah dan bentuk Tri Dharma dari setiap Perguruan Tinggi. Tahun ini, STAIN Cot Kala melaksanakan pembekalan untuk angkatan ke 24 gelombang ke- 2 yang dilaksanakan di Aula STAIN itu, Kamis (27/6). Bupati Aceh Timur melalui Asisten Administrasi Umum Setdakab Aceh Timur, Drs Irfan Kamal, MSi pada kesempatan itu mengatakan, kegiatan KPM tidak terpisahkan dari Tri Dharma Perguruan Tinggi untuk mempersiapkan mahasiswa/i, “melalui kegiatan ini nantinya akan berdampak positif bagi mahasiswa/ i sendiri, kegiatan ini dilaksanakan untuk membimbing adikadik sebelum benar-benar dilepas ke tengah masyarakat setelah menyelesaikan pendidikan di perguruan tinggi ini,” ujarnya. Bupati Aceh Timur juga bepesan kepada seluruh peserta KPM agar dapat beradaptasi dengan masyarakat setempat. “Adikadik nantinya harus menyadari bahwa masuk ke wilayah orang adalah sebagai pendatang untuk itu jagalah tingkah laku dan menjaga adat istiadat dimana ditempatkan, dan hendaknya mampu memberikan hal yang bermanfaat bagi masyarakat”, pesannya. Ketua Panitia, Junaidi, MA mengatakan kegiatan pembekalan ini dilaksanan untuk membekali para peserta sebelum diterjunkan ke tengah masyarakat. “Pembekalan ini bertujuan untuk memberi pembekalan dan arahan kepada para mahasiswa/ i yang akan mengikuti KPM dan ditempatkan di tengah-tengah masyarakat,” ujarnya. (b24)

WASPADA Sabtu 29 Juni 2013

Penerima Kartu BLSM Tidak Tepat Sasaran RANTO PEUREULAK(Waspada): Masyarakat penerima kartu Bantuan Langsung Sementara Masyarakat (BLSM) dalam wilayah Kabupaten Aceh Timur dinilai banyak yang tidak tepat sasaran. Pasalnya, warga yang berhak memperoleh bantuan itu tetapi tidak terdaftar sebagai penerima BLSM. Dimana persoalan itu kini terjadi di beberapa desa dalam Kecamatan Ranto Peureulak, Kabupaten AcehTimur. Menurut penuturanSuponoKepalaDusun Melayu, Gampong Melayu kepada Waspada, Jumat (28/6) menyebutkan, ada penerima kartu

BLSM di desanya itu orang yang eknominya menengah ke atas. “ Sementara warga miskin yang memang berhak untuk diberikan bantuan itu jangan memperoleh dana bantuan, masuk daftar sebagai penerima kartu BLSM saja tidak,” ungkapnya seraya mengatakan, hal itu terjadi akibat proses pendataan yang tidak akurat sehingga sangat merugikan masyarakat miskin. Lanjutnya, apalagi program pemerintah itu memang dikhususkan bagi rakyat eknomi lemah, oleh karena itu dirinya mengharapkan kepada instansi terkait yang menangani persoalan BLSM ini agar dapat menyelesaikan permasalahan yang sudah terjadi sekarang ini. “ Kita minta juga lebih baik dananya jangan dicairkan dulu bagi penerimaBLSMsebelumselesainya persoalan penerima kartu BLSM bagi orang yang berhak meneri-

manya,” pinta Supono lagi. Camat Ranto Peureulak Zulbahri yang dikonfirmasi terkait permasalahan penerima kartu BLSM di wilayahnya itu mengakui, gejolak penerima bantuan BLSM ini di daerahnya sama dengan daerah lainnya di Aceh Timur. “ Intinya warga yang berhak menerimanya tetapi tidak masuk sebagai penerima BLSM,” ujarnya. Dijelaskan, adapun langkah yang diambil pihaknya yaitu meminta kepada para keuchik di wilayahnya untuk mengumpulkan kartu BLSM dimaksud dari masyarakat yang sudah menerimanya, bila tidak diberikan maka dipegang dulu oleh penerimanya sembari menunggu perintah selanjutnya dari Pemerintah Aceh Timur yang saat ini sedang berkoordinasi dengan instansi terkait dalam menyelesaikan persoalan penerima BLSM. (cri)

Pengusaha Arab Saudi Sumbang Masjid Ke Aceh PEUREULAK (Waspada): Sebagai hadiah dari keuntungan rehab Masjidil Haram, pengusaha sukses Arab Saudi berdarah Aceh menyumbang sebuah masjid di ke Aceh. Masjid berarsitektur Masjid Nabawi itu dibangun di Desa Alue Bu Jalan, Kecamatan Peureulak Barat, Kabupaten Aceh Timur. “Penyumbang masjid ini bernama Syeikh Zamil Thalal Asyi. Beliau adalah pengusaha sukses Arab Saudi keturunan Aceh. Namun pembangunan dalam Komplek Ponpes Darussa’adah karena Syeikh Zamil membicarakan hadiah sebuah masjid ke Aceh pada saat itu berjumpa langsung dengan Pembina Pusat Darussa’adah Teupin Raya Aceh, Tgk. H. M. Yahya,” kata Pimpinan Ponpes Darussa’adah Cabang Peureulak Barat,Tgk H Kamaluddin Arbi di sela-sela peresmian Masjid Birwalidain di Gampong Alue Bu Jalan,KecamatanPeureulakBarat, Aceh Timur, Jumat (28/6). Kata dia, masjid yang dihadiahkan diharapkan tidak hanya diramaikan dengan berbagai kegiatan santri Darussa’adah, tetapi umat Islam yang termasuk dalam kemasjidan untuk ikut memakmurkannya, sehingga Masjid Birwalidain benar-benar bermanfaat untuk umat Islam, baik dengan pengajian, shalat dan ibadah lainnya. “Mari kita makmurkan masjid ini, sehingga hadiah ini tidak siasia,” kata H. Kamaluddin. Sementara dalam Syeikh Sayed Thalal dalam sambutan

Waspada/M.Ishak

WAKIL Bupati Aceh Timur Syahrul bin Syama’un (kiri) bersama Syeikh Sayed Thalal (tengah) membuka selubung peresmian Masjid Birwalidain di Desa Alue Bu Jalan, Kecamatan Peureulak Barat, Kabupaten Aceh Timur, Jumat (28/6). Peremian dan Penyerahan Masjid Birwalidain yang diterjemahkan Tgk HMYahya mengharapkan juga, masjid benar-benar dijadikan sebagai sarana ibadah umat Islam yang ada disekitarnya, baik siang ataupun malam. “Lebih-lebih bulan ramadhan sudah di ambang pintu, sehingga benar-benar diisi dengan berbagai ibadah,” katanya. Dalam bahasa Arab, Syeikh Sayed Thalal meminta, setiap shalat tunai agar dilaksanakan secara berjamaah di masjid. Tetapi yang paling penting untuk menjaga kebersihan masjid segera dibentuk struktur panitia Masjid Birwalidain, sehingga terpelihara dari berbagai halhal yang membuat masjid kotor dan mengganggu jamaah dalam beribadah. “Manfaatkan

masjid ini sebaik-baiknya, sehingga bermanfaatkan untuk umat Islam dalam beramal untuk akhirat,” ujar Syeikh Sayed Thalal. Dalam peresmian ikut dihadiri Wakil Bupati Aceh Timur Syahrul Bin Syama’un, Kasat Binmas Polres Aceh Timur AKP Mukhtar, Camat dan Kapolsek Peureulak Barat serta sejumlah pimpinan dayah dan balai pengajian dalam wilayah Peureulak Barat dan sekitarnya. Amatan Waspada, memasuki awal waktu shalat Jumat pukul 11:00, Syeikh Sayed Thalal mengumandangkan azan. Setelah kegiatan selesai, Sayed Thalal juga mengelilingi masjid dan komplek dayah Darussa’adah yang dipimpin Tgk. H. Kamaluddin Arbi. (b24)

Bidang Pemberdayaan Perempuan

Anak Dan Korban Konflik Minim Anggaran BIREUEN (Waspada): Dua lembaga yang selama ini fokus terhadap pemberantasan korupsi, Gerakan Anti Korupsi (GeRAK) Aceh dan Gabungan Solidaritas Anti Korupsi (GaSAK) Bireuen menilai anggaran untuk pemberdayaan perempuan, anak dan korban konflik di Kabupaten Bireuen masih minim. Hal ini sebagaimana dipaparkan Koordinator GaSAK Bireuen, Mukhlis Munir, ST pada Sosialisasi Analisis Anggaran Kabupaten Bireuen tahun 20112012 di aula Hotel Djarwal Bireuen, Jumat (28/6). Hadir pada acara itu peserta dari sejumlah dinas, badan dan kantor di lingkungan Pemkab Bireuen, perwakilan sejumlah LSM dan dari

organisasi profesi. Disebutkan, sosialisasi ini dilaksanakan agar semua stakeholder tahu jumlah dana dalam APBK Bireuen pada tahun 2011 dan 2012 yang dialokasikan ke bidang pemberdayaan perempuan, anak dan korban konflik, ujar Mukhlis Munir. Dari hasil analisis yang dipaparkan GeRAK Aceh dan GaSAK Bireuen pada itu, anggaran Kabupaten Bireuen untuk bidang pemberdayaan perempuan, perlindungan anak dan korban konflik dinilai masih kekurangan. Data hasil wawancara pekerja GaSAK di sejumlah SKPK di Kabupaten Bireuen sebagai sampel, yang kemudian disusun dalam bentuk analisis dike-

tahui dalam Qanun APBK Bireuen tahun 2011 dan 2012. Jumlah anggaran belanja Kabupaten Bireuen Rp 744 miliar pada tahun 2011 hanya dialokasikan Rp1,2miliarbelanjalangsunguntuk kebutuhan kelompok perempuan atau hanya 0,16 persen. Sedangkan tahun 2012, kata Mukhlis Munir, total anggaran Rp 847 miliar, dialokasikan untuk kebutuhan kelompok perempuan yang programnya secara langsung menyentuh kebutuhan perempuan Rp1,8 miliar atau 0,21 persen. Sementara untuk kebutuhan anak pada APBK 2011 dialokasikan Rp 88 miliar dan APBK 2012 turun menjadi Rp 62 miliar. (b17)

PARA warga dan beberapa kepala dinas sedang bergotong royong membersihkan selokan dan jalan di belakang Masjid Bujang Salim, Krueng Geukueh, Dewantara, Aceh Utara. Foto diabadikan, Jumat (28/6) pagi. Waspada/Maimun Asnawi

Sekali Gotong Royong, Bisa Menghemat APBK Rp1,350 M DEWANTARA (Waspada): Sudah sepantasnya kegiatan gotong royong ditumbuh kembangkan dalam kehidupan masyarakat, karena kegiatan itu mampu menghemat Anggaran Pendapatan Belanja Kabupaten (APBK) Aceh Utara hingga mencapai Rp1,350 miliar per sekali kegiatan. Hal itu disampaikan Dahlan, SE, Kepala Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kabupaten Aceh Utara ketika dikonfirmasi Waspada, Jumat (28/6) pagi saat bergotong royong di Masjid Bujang Salim, Krueng Geukueh, Kecamatan Dewantara. “Untuk satu kecamatan bisa menghabiskan anggaran Rp50 juta guna membersihkan lingkungan warga, kalau dikalikan 27 kecamatan, maka membutuhkan anggaran Rp1,350 miliar. Tapi kalau pekerjaan itu dilakukan oleh masyarakat secara bergotong royong, paling menhabiskan anggaran Rp5 juta untuk uang minum, itupun sudah cukup banyak. Karena itulah, warisan indatu harus tetap hidup,” kata Dahlan, SE. Anggaran Rp1,350 miliar ke depan dapat dimanfaatkan kebutuhan lainnya, seperti membantu pemberdayaan perekonomian masyarakat, atau menggunakan anggaran untuk pembangunan jalan usaha tadi dan untuk berbagai kebutuhan lainnya. Karena itu, ‘virus’ gotong royong harus segera ditebarkan hingga menjangkiti semua warga di Aceh Utara. Jika gotong royong rutin dilakukan setiap hari Jum’at, maka akan tercipta lingkungan yang bersih dan

nyaman sehingga masyarakat tidak rawan terjangkiti virus DBD yang diterbarkan oleh nyamuk Aedes Aigipty. Nyamuk tersebut berkembang biak di genangan air yang bersih.“Mencegah lebih baik dari mengobati. Gotong royong merupakan usaha untuk mencegah penyakit tersebut,” katanya. Masyarakat Dewantara yang berhasil ditemui Waspada di sela-sela kegiatan gotong royong mengaku menyambut positif kegiatan peninggalan indatu, karena kegiatan gotong royong bernilai tinggi. Karena itu, ratusan warga Dewantara berbondong-bondong, saling bahu-membahu membersihkan selokan, drainase dan tumpukan sampah, serta merapikan cabang pohon yang telah menutpi badan jalan. “Masyarakat kami sangat antusias untuk melaksanakan kegiatan ini. Agar gotong royong tidak terkenda, hendaknya Bupati Aceh Utara menambahkan armada sampah sebanyak 17 unit lagi, karena baru tersedia 14 unit. Dengan adanya armada sampah masyarakat tidak kebingungan membuang sampah setelah bergotong royong, bukan hanya itu, petugas juga harus ditambah lagi,” kata H Azhari bin Rambi, Keushik Gampong Uteun Geulinggang, Dewantara usai kegiatan gotong royong. Pantauan Waspada, hadir pada kegiatan gotong royong di Kecamatan Dewantara, Dahlan, SE, Kepala Dinas Kebersihan dan Pertamanan, Kepala Satpol PP dan WH, T. Sulaiman, Mukhtar, Kepala Dinas Pertanian, Tanaman Pangan dan Peternakan dan Kepala Badan Penyuluhan, dan sejumlah karyawan Dinas Kebersihan. (b18)

Keabsahan Surat Pengganti Ijazah Diragukan SIMPANGULIM (Waspada): Sengketa pilkades Matangweng, Kec. Simpangulim, Aceh Timur, terus berlanjut. Setelah mempermasalahkan perkara nonaktif, dan ijazah kandidat terpilih, pihak yang kalah kini juga mempersoalkan keabsahan surat Keterangan Pengganti ijazah yang dikeluarkan SMPN2 Lhokseumawe. “Nama yang tertera dalam surat keterangan itu beda. Dalam surat resmi desa, namanya biasa tertulis A Munir. Sementara dalam surat Keterangan itu, Munir saja, tidak ada ‘A’,” kata Zulkifli, kandidat yang kalah 3 suara dalam Pilkades Matangweng, kemarin. Zulkifli menegaskan, pihaknya berencana segera mendatangi SMPN2 Lhokseumawe untuk mengecek keabsahan surat Keterangan pengganti ijazah hilang milik A Munir. Jika kemudian terbukti ada unsur pidana atau dugaan pemalsuan dokumen berharga, pihak yang terlibat akan dilaporkan ke polisi. Kandidat terpilih Pilkades Matangweng, A Munir, yang dihubungi terpisah, memastikan surat keterangan pengganti ijazah hilang itu sah. Bahkan, A Munir mengklaim arsip yang membuktikan ia pernah sekolah di SMEP (nama lama SMPN2 Lhokseumawe-red) hingga kini masih tersimpan di SMPN2 Lhokseumawe. “Surat itu ditandatangani dan dilegalisir oleh Kepala SMPN2 Lhokseumawe. Kalau ada pihak yang ragu, boleh cek langsung ke SMPN2 Lhokseumawe. Arsipnya masih ada. Kepala sekolah saya kala itu, juga masih hidup. Tapi sudah pensiun,” ujar A Munir, seraya menyebut, surat keterangan itu diurus adiknya yang be-

kerja di Kantor Bupati Aceh Utara, di Lhokseumawe. Sedangkan menyangkut nama, sambung A Munir, huruf ‘A’ pada nama depannya ditambah belakangan sebelum Ia mencalonkandiri menjadi Keuchik periode sebelumnya. “A itu Abdul. Saya menambahnya karena di kalender catatan kelahiran, orangtua saya menamakan begitu. Di ijazah SD, nama saya juga Munir saja. Sedangkan di KTP dan KK, A Munir,” tambahnya. Disinggung soal nonaktif dari jabatannya sebagai Keuchik atau SK cuti dari Bupati, A Munir, mengaku, sampai kemarin, belum menerima SK itu. Padahal, pemungutan suara sudah dilaksanakan 20 Juni 2013 dan Camat Simpang Ulim, Lukman SP, dalam berita Waspada sebelumnya juga menyebut surat non aktif itu sudah diserahkan kepada A Munir. Tidak Sah Kepala Dinas Pendidikan Aceh Timur, Abdul Munir, SE. MAP, menegaskan, sesuai Peraturan Menteri Pendidikan Nasional (Permendiknas) Nomor 59 Tahun 2008, pengesahan surat Keterangan Pengganti ijazah hilang bagi sekolah yang sudah berganti nama atau tidak beroperasi lagi, harus dilakukan oleh pejabat terkait di Dinas Pendidikan setempat. “Misalnya STM yang kini sudah berganti nama menjadi SMK. Meski gedung sekolahnya masih sama, Kepala SMK tidak dibenarkan mengeluarkan atau melegalisir surat Keterangan Pengganti ijazah hilang milik alumni STM. Kalau dikeluarkan juga, melanggar Permendiknas dan itu berarti tidak sah,” kata Abdul Munir. (b19)

Rabbani Wahed Dijuluki Sufi Dance From Bireuen Waspada/ Yusri

KAPOLRES Aceh Timur AKBP Muhajir ketika melihat seorang anak sedang dikhitan oleh petugas medis pada kegiatan khitanan massal yang dilaksanakan Polsek Peudawa, Aceh Timur, Kamis (27/6).

Polsek Peudawa Khitanan 30 Anak Yatim Dan Kurang Mampu PEUDAWA(Waspada): Polisi Sektor (Polsek) Peudawa jajaran Polres Aceh Timur dan bekerjasama dengan Puskesmas Peudawa menggelar kegiatan sosial dengan melakukan khitanan 30 anak yatim dan kurang mampu dari 17 desa dalam Kecamatan Peudawa, Kabupaten Aceh Timur. Kapolres Aceh Timur, AKBP Muhajir didampingi Kapolsek Peudawa, Ipda Dasril di sela-sela kegiatan khitanan massal yang dipusatkan di Mapolsek Peudawa pada Kamis (27/6) mengatakan, santunan yang diwarnai dengan khitanan sekitar 30 anak yatim serta kiurang mampu ini dilaksanakan memeriahkan peringatan HUT ke-67 Bhayangkara yang jatuh pada 1 Juli mendatang. Dalam kesempatan itu AKBP Muhajir menambahkan, kegiatan itu juga merupakan salah satu bentuk kepedulian sosial polisi kepada masyarakat yang kurang mampu, disamping kegiatan sosial kemasyarakatan lainnya dalam upaya mempererat hubungan silaturahmi dengan masyarakat. “ Selain dilakukan khitanan anak – anak juga diberikan santunan sebesar Rp 100.000, dimana sejak dari proses khitan hingga sembuh ditanggung polisi yang bekerja sama dengan Puskesmas setempat,” ungkap Ipda Dasril sembari berharap dengan adanya kegiatan santunan serta khitanan massal itu, hubungan dan kerjasama yang baik antara polisi dan masyarakat dapat terus terjalin. (cri)

ALLAHU…Allahu…Allahu. Begitu salah satu lantunan syair personil grup seni tari Rabbani Wahed asal Desa Pante Rheng, Kec. Samalanga, Bireuen, saat latihan di desanya mempersiapkan diri untuk tampil dalam arena Pekan Kebudayaan Aceh (PKA) yang digelar di Banda Aceh dalam waktu dekat. Berbicara seni tari Rabbani Wahed sangat identik dengan seni sangat kental dengan Islam dan daerah asalnya Desa Pante Rheng, Kec. Samalanga. Walaupun ada juga yang menyebutnya secara langsung Rabbani Wahed Samalanga. Terlepas dari itu, namun harus diakui RabbaniWahed itu asalnya memang dari kecamatan itu dan menjadi kebanggaan bagi Kabupaten Bireuen. Pasalnya, sebagaimana banyak dikisahkan orang-orang tua di Bireuen, bahwa seni tari Rabbani Wahed asalnya dari Samalanga yang dilahirkan para ulama Abu Syamsyah alias Abu Sab awal 1950-an di kecamatan yang berjulukan Kota Santri tersebut. Sehingga syair atau bacaan di dalamnya nyaris semuanya berisi takbir, tasbih, shalawat

serta puji-pujian kepada Allah dan Rasulnya, kalaupun ada kalimat dalam bahasa Aceh itu juga merupakan kalimat pujian yang diterjemahkan ke dalam bahasa daerah tersebut sampil memadukan dengan gerakan yang unik. Sehingga ada anggapan gerakan Sedati dan Saman asalnya dari Rabbani Wahed Rabbani itu. Menceritakan kisah lahir tentang Rabbani Wahed seperti tidak begitu mudah, dan juga selama ini orang hanya tahu nama atau hanya menontonnya, sedangkan makna yang terkandung di dalamnya sepertinya kurang tahu. Namun kalau disimak dengan seksama kental sekali dengan ilmu tauhid, maarifat dan berbagai ilmu tentang iman. Sehingga, menurut informasi tarian Rabbani Wahed dijuluki The Sufi Music oleh masyarakat Turki. “Ya, masyarakat Turki menjuluki Rabbani Wahed ini The Sufi Dance,” kata Ketua Sanggar Seni Rabbani Desa Pante Rheng, Muzakkir, Senin (24/6). “Sekarang kami sedang mempersiapkan diri untuk tampil di PKA

mendatang,” tambahnya. Muzakkir menceritakan sepintas tentang historisnya tarian yang sangat kental dengan Islam tersebut. Namun, dalam kesempatan ini, baru sempat membuka sedikit tabir tentang hijab tarian RabbaniWahed yang konon kabarnya sudah dikenal hingga mancanegara, di antaranya Turki dan Malaysia. “Rabbani Wahed ini pernah tampil dalam Fomged International Ankara, Turki (2002), pernah diundang TV Alhijrah Malaysia dalam acara pengambilan titian ombak 2011, undangan ke Malaka dalam cara maulidurrasul juga 2011 dan juga ke Selangor, Malaysia dan 2012 menerima penghargaan budaya di Surabaya,” jelas Muzakkir. Menurut Muzakkir, dalam penampilan keluar negeri tersebut selalu mendapat aplaus dan selalu mendapat pujian. “Rabbani Wahed ini juga segera kita daftar ke notaris sehingga tidak ada negara yang mengakui atau menirunya nanti,” kata Sekretaris PA Bireuen itu. Ditanya berapa personil Rabbani Wahed itu, Muzakkir

menyebutnya, penarinya 9 orang dan syehnya atau yang akrab disebutkan Syeh Radar dua orang. “Untuk bisa atau menguasai tarian Rabbani ini sebenarnya harus dilatih sejak usia 3,5 tahun, jadi bukan dilatih saat remaja, apalagi sudah dewasa,”

jelasnya. Kalau dilatih pada usia remaja apalagi dewasa, bukan tidak mampu menguasai atau bisa tampil, namun agak susah karena pergerakannya dan juga pada saat doa penutup para penari benar-benar kusyuk me-

nyerahkan dari bahkan saat itu terlihat seperti tak sadarkan diri, namun itu sebenarnya larut dalam doa atau benar-benar menyerahkan diri kepada Allah sambil mengucapkan tahlil. Abdul Mukthi Hasan

Waspada/Abdul Mukthi Hasan

PERSONIL grup Rabbani Wahed Pante Rheng Samalanga, Bireuen sedang mengikuti latihan untuk mengikuti PKA di Banda Aceh


Aceh

WASPADA Sabtu 29 Juni 2013

Khattil Quran Subulussalam Dan Aceh Utara Tembus Final

MTQ Sepi Pengunjung SUBULUSSALAM (Waspada): Hingga hari ke-6, Jumat (28/ 6) pagelaran Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-31 Provinsi Aceh di Kota Subulussalam, hampir setiap lokasi sepi pengunjung. Umumnya, yang meramaikan lokasi itu hanya para ofisial masing-masing kafilah yang sedang bertanding dan panitia terkait. Amatan Waspada, Jumat (28/6), seperti hari-hari sebelumnya, nyaris puluhan hingga ratusan kursi yang disediakan panitia kosong, tanpa ada yang menyentuh. Sementara pada titiktitik tertentu, seperti sejumlah tempat jajanan yang muncul saat MTQ digelar atau stand pameran, tampak lebih ramai pengunjung. Momen MTQ di Subulussalam juga membuat sejumlah tempat hampir setiap saat tampak ramai lalu lalang kendaraan dari berbagai jenis, terutama kendaraan para kafilah. Kondisi lampu pengatur lalulintas yang pra MTQ tak stabil, tampak lebih stabil pada saat MTQ digelar. Daerah ini seolah disulap sedemikian rupa sehingga arus lalu lintas semakin ramai. Frekuensi pelanggaran terhadap rambu-rambu lalu lintas, termasuk lampu pengatur lalu lintas juga tidak separah pra MTQ karena ramainya kenderaan lalu lalang di sana. “Sayangnya, tempat-tempat acara MTQ sepi pengunjung,” celoteh sejumlah warga kepada Waspada. (b28)

Gubernur Deklarasi Magrib Mengaji Di Nagan Raya BANDA ACEH (Waspada): Pemerintah Aceh luncurkan program Gerakan Masyarakat Magrib Mengaji (Gema Mengaji), pada 1 Juli 2013, setelah penutupan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Aceh XXXI di Kota Subulussalam, 30 Juni 2013. “Gubernur H Zaini Abdullah akan menghadiri dan mendeklarasikan program pengajian gampong yang dipusatkan di Nagan Raya itu, pada 1 Juli 2013, setelah melakukan penutupan MTQ Aceh XXXI di Kota Subulussalam,” sebut Syahrizal Abbas. Kepala Dinas Syariat Islam Aceh mengatakan, sekembali dari lawatan dari daratan Eropa untuk promosi untuk pembangunan dan kemajuan Aceh, Gubernur Zaini Abdullah akan berkunjung ke Kota Subulussalam menutup MTQ Aceh. Sebagaimana disampaikan Sekretaris DSI Aceh, Usamah El-Madny, kepada Waspada, Jumat (28/6), usai penutupan MTQ gubernur ke Nagan Raya untuk meluncurkan Gema Mengaji. Peluncuran itu akan dihadiri seluruh bupati/walikota di Aceh.(b06)

Tersangka Kasus Stadion Seribu Bukit Ditetapkan Akhir Tahun Ini BLANGKEJEREN (Waspada) : Kalangan LSM meminta pihak Kejaksaan Negeri Blangkejeren usut tuntas kasus pembangunan lanjutan Stadion Seribu Bukit dengan nilai total anggaran Rp4,4 miliar dengan sumber dana dari Otsus tahun anggaran 2012. Demikian Hamsani, Ketua Divisi Investigasi LSM ASARA Gayo Lues, Jumat (28/6). Dikatakan, kasus yang sarat dengan KKN dan mark-up pada Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) tentang pembangunan Lanjutan Stadion Seribu Bukit yang dikerjakan oleh PT MAHARA harus dapat terungkap siapa dalang semuanya. Terkait hal itu, Reza Rahim, SH Kasi Pidsus Kejari Blangkejeren, telah mendatangkan empat anggota tim teknis Bidang Konstruksi dari Unsyiah Banda Aceh guna menghitung kerugian negara.(cjs)

Dua Pengendara Motor Di Abdya Tewas BLANGPIDIE (Waspada) : Dua Kecelakaan Lalulintas (Laka lantas) terjadi secara bersamaan dengan dua lokasi yang berbeda. Kecelakaan pertama terjadi pada Kamis (27/6) pukul 07:00 di Desa Alue Pade, Kecamatan Kuala Batee, Kabupaten Aceh Barat Daya, laka ini terjadi antara truk diesel 120 PS Mitsubishi BK 8023 BK disopiri Novrizal,31, bersama M. Ramli,24, warga Tanah Tinggi, Kec. Binjai Timur, Medan dengan sepedamotor Honda Supra X BL 6401 TG yang dikendarai oleh Azhar,35, memboncengi anaknya Pidal Alfatah,4, warga Alue Pade, Kecamatan Kuala Batee. Kapolres Abdya AKBP Eko Budi Susilo, SIK melalui Kasat Lantas AKP M Saepudin menerangkan, dari hasil pemeriksaan di lokasi kejadian, saat itu mobil dan motor sedang melaju dengan arah yang sama yaitu dari Tapaktuan menuju Nagan Raya, tiba-tiba mobil bermuatan 7 ekor kerbau oleng dan terbalik menimpa motor yang juga sedang melaju dengan kecepatan yang sama di tikungan Jalan Negara Alue Pade. Akibat kejadian itu anak umur 4 tahun yang dibonceng ayahnya meninggal di tempat kerena tergencet mobil truk hingga mengalami pendarahan hebat di bagian kepalanya, sementara Azhar ayah korban masih kritis di RSUD Teuku Peukan. Lakalantas selanjutnya terjadi di wilayah Desa Alue Manggota, Kabupaten setempat sekitar pukul 08:30, antara sepedamotor Honda Vario BL 6084 VH dikendarai Al Ikhtami,23, warga Kecamatan Manggeng, dengan Morin nopol BL 5044 TF dikendarai Irmanita,35, warga Alue Manggota, Kecamatan Blangpidie, dengan arah yang sama yaitu dari Manggeng hendak menuju Blangpidie, tiba-tiba kendaraan milik Irmanita langsung berbelok masuk simpang tanpa memberikan tanda, sehingga kendaraan Al Ikhtami hilang kendali dan langsung menghantam kenderaan Morin hingga terpental, akibatnya Irmanita meningga dunia setelah menjalani perawatan di RSU Teuku Peukan Abdya. (b08)

Warga Pulo Ara Geudong Teungoh Berzikir BIREUEN (Waspada) : Ribuan masyarakat Desa Pulo Ara Geudong Teungoh, Kecamatan Kota Juang melaksanakan zikir dan doa bersama di Meunasah setempat Kamis (27/6) malam. Geuchiek Desa Pulo Ara Geudong Teungoh H MuchtarYusuf dalam sambutannya menyampaikan terima kasih kepada pemuka Agama, unsur Muspika Kecamatan Kota Juang, kaum muslimin dan muslimat warga Desa Pulo Ara Geudong Teungoh yang berhadir melaksanakan zikir dan doa bersama menyambut kedatangan bulan suci Ramadhan sebagai bulan paling istimewa dari seribu bulan. Pengamatan Waspada, sedikitnya tiga ribuan kaum muslimin dan muslimat Desa Pulo Ara Geudong Teungoh yang melimpah ruah hingga ke pelataran Meunasah nampak larut dalam zikir dan doa bersama dipimpin pemuka Agama Tgk Marbawi Meunasah Tgk Digadong, Tgk Fadli Meunasah Kulah Batee dan Tgk Sayuti Desa Pulo Ara Geudong Teungoh. (b12)

Penerbangan Di Bandara SIM Banda Aceh Tiba (flight, asal, waktu)

Garuda Indonesia

GA 0278 Medan GA 0142 Jakarta/Medan GA 0146 Jakarta/Medan

Lion Air

JT 304 Jakarta JT 306 Jakarta/Medan JT 396 Jakarta/Medan

Sriwijaya Air

SJ 010 Jakarta/Medan

Air Asia

QZ 8023 Medan AK 1305 Kuala Lumpur *

Fire Fly

FY 3401 Penang* * Setiap Senin, Rabu, Jumat dan Minggu.

Berangkat (flight, tujuan, waktu)

07:05 10:45 14:50

GA 0279 Medan GA 0143 Medan/Jakarta GA 0147 Medan/Jakarta

07:45 11:3 0 15:45

11:35 15:55 21:30

JT 397 Medan/Jakarta JT 307 Jakarta JT 305 Medan/Jakarta

06:00 12:15 16:35

12:50

SJ 011 Medan/Jakarta

13:35

12:00 11:20

QZ 8022 Medan AK 1306 Kuala Lumpur*

12:25 11:45

14:00

FY 3400 Penang*

14:20

B5

Waspada/Khairul Boangmanalu

SEPI, suasana pengunjung di Lapangan Beringin Subulussalam, saat digelar babak penyisihan hifzil gol 5 juz dan tilawah putra-putri, Jumat (28/6)

Penyaluran BLSM Sarat Masalah TAKENGEN (Waspada): Penyaluran dana kompensasi BBM berupa Bantuan Langsung Sementara Masyarakat (BLSM) di Aceh Tengah terindikasi sarat salah sasaran dan penyalahgunaan. Hal ini kerap menimbulkan keresahan dan ketidakpuasaan di tengah masyarakat. “Penyaluran BLSM sangat amburadul di sini (Aceh Tengahred). Warga kerap mengeluh. Hal ini dipicu tidak akuratnya data dari Badan Pusat Stastik (BPS), tentang berapa jumlah warga sebenarnya yang berkategori berhak mendapat bantuan,” kata Bardan Sahidi, anggota

DPRK Aceh Tengah kepada Waspada, Jumat (28/6) di Takengen. Dikatakan, berdasarkan laporan masyarakat ke pihaknya, penyaluran BLSM yang telah dicairkan mayoritas bermasalah. Disebagian tempat ada PNS yang menerima saluran bantuan. “Harusnya, penerima dana konpensasi BBM ini adalah keluarga miskin. Namun mirisnya, ternyata ada juga oknum guru sekolah yang berstatus PNS menerima BLSM. Ini perlu disesalkan,” kata Bardan. Selain itu, lanjutnya, masyarakat juga sangat kecewa lantaran penyaluran dana kerap tidak sesuai aturan. Lantaran di sebagian tempat, ada anak-anak sebagai penerima bantuan. Padahal, seharusnya dana diberikan kepada kepala keluarga (KK) berkategori miskin. “Kasus lainnya, ada juga penyaluran BLSM yang diberikan

telah sesuai dengan data dari BPS. Namun yang bersangkutan (si penerima) telah meninggal dunia. Harusnya dana kompensasi ini tidak perlu lagi diberikan,” jelasnya. Persoalan lainnya, tambahnya, penyaluran BLSM kerap salah alamat. Sehingga sangat merugikan bagi warga lain yang seharusnya berhak dan dapat menerima BLSM dari pemerintah. “Efek dari berbagai ketimpangan itu, kepala kampung kerap menjadi sasaran. Mereka kerap dituduh pilih kasih terhadap masyarakatnya. Padahal penyaluran BLSM dilakukan berdasarkan data BPS. Dari itu, bila persoalan ini tidak ditangani pihak terkait secara baik, kami kira penyaluran BLSM ini akan menuai persoalan baru ditengah masyarakat dan penyaluran dana tidak akan bisa dipertanggungjawabkan,” ucapnya. (cb09)

GeRAK Aceh Buka Posko Pengaduan BLSM BANDA ACEH (Waspada): Gerakan Anti Korupsi (GeRAK) Aceh membuka posko pengaduan dan laporan dari masyarakat terkait penyalahgunaan dan salah sasaran penyaluran dana Bantuan Langsung Sementara Masyarakat (BLSM). “Posko pengaduan dan laporan ini dibuka untuk memantau dan untuk advokasi secara akurat proses penyaluran yang saat ini sudah mulai berjalan di Provinsi Aceh,” ungkap Kadiv. Kebijakan Publik GeRAK Aceh, Isra Safril kepada wartawan di Banda Aceh, Jumat (28/6). Saat ini, kata dia, sudah banyak laporan dan informasi yang diterima terkait banyak kejanggalan terhadap penyaluran dana BLSM di Aceh. Sehingga GeRAK Aceh perlu membuka posko sebagai layanan resmi pengaduan bagi masyarakat agar bisa dilakukan advokasi secara menyeluruh. “Apalagi jika melihat proses penyaluran dana Bantuan LangsungTunai (BLT) sebelumnya, banyak indikasi salah sasaran penerima dana tersebut dan ditengarai menimbulkan dugaan tindakpidanakorupsi,”sebutIsra. Menurut dia, berkaca dari pengalaman dan kondisi penya-

luran BLSM saat ini, maka untuk membantu dan menyembatani hak-hak publik yang tidak terakomodir perlu dilakukan upaya advokasi masif secara terstruktur dan terencana. “Ini penting, apa lagi mengingat saat ini baik Pemerintah Aceh maupun Pemerintah Kabupaten/Kota belum melaku-

kan upaya dan langkah cepat terkait semua mekanisme penyaluran dana BLSM di Aceh,” demikian Isra Safril. Posko pengaduan dan laporan BLSM ini dibuka melalui layanan telepon di 0823646299 20 atau melalui e-mail di antikorupsiaceh@yahoo.com atau isra_safril@yahoo.co.id. (b04)

memasuki babak final tilawah gol remaja, dewasa dan qiraah sab’ah masing-masinh 6 finalis di arena utama. Di lokasi II Ponpes Alhidayatullah final tilawah gol cacat netra, tilawah gol tartil, gol anakanakdangolcacatnetralputraputri,masing-masing 6 peserta. Di lokasi III, Lap Beringin penyi-sihan hifzil gol 1 dan gol 5 juz tilawah putra putri masingmasing 6 peserta dan final syarhil quran 3 grup. Di lokasi IV, SMA Plus Muhammadiyah final hifzil 10, 20 dan 30 juz putra putri, masing-masing 6 peserta. Di lokasi V, aula Setdako lama, final tafsir Bahasa Arab, Indonesia dan Inggris putraputra masing-masing 6 peserta. Sementara di lokasi VI, ruang sidang utama DPRK baru, final fahmil quran (1 sesi) putra putri masing-masing 3 regu. Sedangkan di lokasiVII, Lap Futsal Qy-Lank, final khattil gol naskah, hiasan dan dekorasi putra putri masing-masing 6 finalis. Sedangkan di lokasi VIII, aula DPRK lama, Musbaqah M2IQ untuk kegiatan Presentase Karya Tulis, dengan 6 peserta finalis. (b28)

Warga Pulau Banyak Masih Kantongi KTP Merah Putih PULAU BANYAK (Waspada) : Kendati sudah lama ditarik dan tidak berlaku lagi sebagai identitas kependudukan , warga Pulau Banyak, Kabupaten Aceh Singkil masih mengantongi KTP merah putih . Ditemukannya KTP merah putih yang diberlakukan pada saat darurat militer di Provinsi Aceh yang diterbitkan pada 2003 lalu, ketika dilakukannya perekaman e-KTP oleh Dinas KependudukandanpencatatanSipilKabupatenAceh Singkil Rabu (26/6) di Kecamatan Pulau Banyak. Dosamat ,63, pemilik KTP merah putih kepada Waspada mengatakan sejak mengantongi KTP yang diberlakukan pada masa konflik melanda Provinsi Aceh mengaku tidak pernah mengurus KTP yang yang telah diberlakukan pemerintah pasca tidak berlakuknya KTP merah putih sehingga terkendala dengan proses administarsi

kependudukan . Begitupun warga pindahan dari Kecamatan Bakongan Timur, Kabupaten Aceh Selatan itu mengaku tetap menjadikan KTP merah putih sebagai identitas kependudukan kendati tidak berlaku lagi padahal sudah 10 tahun menjadi penduduk Pulau Balai, Kecamatan Pulau Banyak. Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Aceh Singkil H Suwan yang dikonfirmasi Waspada Senin (24/6) mengatakan, pihaknya menargetkan Juli 2013 seluruh perekaman e-KTP akan tuntas untuk Kabupaten Aceh Singkil . Sampai berita ini dikirimkan dari 61.236 kontrak e-KTP per 1 April 2013 baru 51.497 yang telah dilakukan perekaman dan 31.448 diantaranya sudah dicetak sedangkan sisanya 9.739 masih dalam proses percetakan . (cdin)

Belasan Siswa Tak Lulus PPGT Mengadu Ke DPRK Simeulue SIMEULUE (Waspada): Belasan siswa/i calon Mahasiswa Pendidikan Profesi Guru Terintegrasi (PPGT) yang tak lulus tes oleh Dinas Pendidikan Simeulue mengadu ke Komisi D, Lembaga DPRK setempat, Jumat (28/6). Para siswa yang berasal dari SMKN 1 Simeulue, SMKN 2 dan SMUN 1 Sinabang itu, melapor kepada Komisi D, Panitia dan Dinas Pendidikan setempat diduga telah berlaku curang dan semena-mena dalam menentukan yang lulus. Padahal, kata mereka, di SEJUMLAH siswa/i PPGT berdialog dengan Ketua dan Sekretaris antaranya disampaikan oleh Komisi D, Jumat (28/6) Sainal HM, program itu diutamakan kepada para siswa miskin yang berpres- Lalu yang protes dan akhirnya panitia meminta tasi. Tapi nyatanya, yang diluluskan ada banyak dia tenang serta menyatakan dia lulus dengan anak orang kaya dan pejabat. mengganti salah satu peserta yang lulus di dua Anehnya lagi, lapor mereka, ada yang tidak jurusan. ikut tes wawancara serta juga tidak memenuhi Menanggapi hal itu Sekretaris Komisi D, Rahsyarat nilai UN, rata rata di bawah 7.00 disinyalir mad, SH mendesak Ketua Komisi D, Rasmanudin, karena titipan dan orangtunya berpengaruh untuk melayangkan surat ke eksekutif perihal dinyatakan lulus. Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan Panitia “Kami meminta kepada para anggota dewan serta Dinas Pendidikan setempat. mohon lagi kami diperjuangkan,” keluh Sainal Akhirnya disepakati dijadwalkan hari itu juga, HM yang juga ditimpali rekannya, Gusliman, Jumat (28/6) sekira pukul 15:00. RDP dilakukan Zuryani, Cut Putri Sihombing, Panitaria, Tarmizi. surat undangan ke pihak terkait Nomor :005/ Lain lagi Zul Januar melaporkan pihaknya 509/DPRK/2013 terpantau sudah tersebar. Nabernomor tes 077, tapi saat pengumuman no- mun saat berita ini dikirim rapat belum digemor itu keluar sementara nama bukan namanya. lar.(cb08)

Satu Rumah Warga Hangus Terbakar Waspada/Muhammad Rapyan

PALING kiri Panglima Armada Barat (Pang Armabar) Laksamana Muda TNI AL Arif Budiyanto, SE didampingi Despur DanGuspur Labar Laksmana Pertama TNI AL Dr Amrullah Oktavian, SE.MSi disambut unsur Muspida setibanya di pendopo Pemerintah Kabupaten Simeulue, Kamis (27/6).

Program Lahan Sayuran Di Tangse Gagal, Petani Alih Profesi Jadi Penambang Emas SIGLI (Waspada): Program pembangunan lahan sentral sayuran seluas 30 hektare di perbukitan Panton Rasi, Desa Blang Pandak, Kecamatan Tangse, Pidie, kini jalan di tempat, disebabkan beberapa faktor. Di antaranya petani alih frofesi jadi penambang emas. Program itu dicetuskan Pemkab Pidie pada masa kepemimpinan bupati/wakil bupati era Mirza Ismail, S.Sos/Nazir Adam, SE. Diharapkan dengan adanya lahan sentral sayuran itu, Tangse dapat menjadi seperti daerah Berastagi, Sumatera Utara. Selain, itu sayur-sayuran segar tidak lagi didatangkan dari luar Pidie, dan bahkan diharapkan Pidie bisa mengedarkan sayuran segarnya keluar daerah sehingga perekonomian masyarakat di daerah terpencil seperti Blang Pandak, Tangse dapat ditingkatkan. Informasi yang diperoleh Waspada, dalam upaya pengembangan program pengembangan lahan sentral sayuran di kawasan pengunungan Rasi, Desa Blang Pandak, Kecamatan Tangse, itu menelan dana Otonomi Khusus (Otsus) Aceh 2011, senilai Rp1 miliar. Saat itu beberapa jenis tanaman sayuran dikembangkan di lokasi itu. Seperti buncis, wortel, cabai merah, kentang, bawang

SUBULUSSALAM (Waspada): Subulussalam dan Aceh Utara masing-masing loloskan tiga orang duta menuju babak final cabang khattil quran pada Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-31 Provinsi Aceh di Subulussalam, 23-30 Juni . Menurut Hermaini,Wakil Ketua Kafilah MTQ Subulussalam kepada Waspada, Jumat (28/6), Jeky Zulkarnain pada golongan naskah putra serta GusriYusra dan Ita Maulizar, pada golongan hiasan mushaf putra-putri adalah duta khattil daerah ‘Sada Kata’ ini. Dari kafilah Aceh Utara, Hasballah, Seksi Publikasi dan Dokumentasi selaku Kasubbag Hubungan Media Massa Setdakab Aceh Utara kepada Waspada terpisah mengatakan, tiga orang dutanya yakni Azlina, golongan naskah putri dengan nilai 835, Kadarisman, nilai 888 golongan hiasan mushaf putra dan Humaira, golongan dekorasi putri,nilai 925. Berdasarkan jadwal MTQ ke-31 Prov. Aceh di Subulussalam, untuk hari ini, Sabtu (29/6),

pre, dan kacang merah, sempat membuahkan hasil mengembirakan. Meskipun dalam pelaksanaannya sekira enam bulan sempatan mengalami beberapa kendala. Antara lain, status kepemilikan tanah, jalan perkebunan yang hancur-hancuran serta semangat masyarakat untuk meneruskan pengembangan sektor pertanian sayur-sayuran itu rendah, karena pengaruh lebih menguntungkan bekerja di lokasi penambangan emas. Sebenarnya, pada saat itu banyak pihak yang memprotes pembukaan lahan di kawasan Pegunungan Tangse karena dapat berdampak pada kerusakan hutan. Banyak pohon yang harus ditebang sehingga akan terjadi bencana alam. Selain itu banyak pihak juga memprediksi program itu akan gagal di tengah jalan, karena beberapa faktor. Di antaranya faktor infrastruktur jalan dan semangat pengembangan lahan sayuran itu yang setengah-setengah dari pemerintah. Namun program tetap dilaksanakan meskipun berujung kegagalan seperti terjadi saat ini. Sekretaris Dinas Pertanian dan Peternakan (Distannak) Pidie Ir Fakhruddin, kepada Waspada, Jumat (28/6) ditemui di ruang kerjanya menjelaskan, sebenarnya, program pemba-

ngunan lahan sentral sayuran seluas 30 hektare di perbukitan Panton Rasi, Desa Blang Pandak, Kecamatan Tangse, tidak gagal karena sampai sekarang masih dilanjutkan beberapa masyarakat yang hanya menanam cabai. Meski diakuinya, beberapa jenis sayuran lainnya sekarang ini tidak lagi ditanam para petani di daerah itu, karena banyak di antara petani sudah beralih profesi sebagai buruh penambang emas di lokasi tambang emas milik masyarakat dikawasan Tangse dan Geumpang. Kata Fahkruddin, selain persoalan itu, ada beberapa kendala lainya, yaitu lahan pertanian tersebut ternyata banyak pinjaman.Padahal Pemkab Pidie melalui Distannak sangat ingin program itu berkelanjutan. Begitupun kata dia, jalan menuju lokasi perkebunan sayuran itu sangat sulit, sehingga harga sayuran saat panen harganya turun, disebabkan kualitas sayur jadi kurang baik karena sulit diturunkan ke pasar pasca panen. “Kita sudah dua tahun dikembangkan sayur-sayuran itu di Blang Pandak dan hasilnya sangat bagus. Hanya saja butuh jalan yang layak sehingga mudah diturunkan ke pasar,” tandasnya. (b10)

TAKENGEN (Waspada): Satu rumah warga di Dusun Bata, Kampung Pinangan, Kecamatan Kebayakan, Kabupaten Aceh Tengah, Jumat (28/ 6) pagi, sekira pukul 07:30, hangus dilahap si jago merah. Rumah berkonstruksi papan yang dihuni oleh Giman ,70, terpanggang api ketika rumah ditinggal dalam keadaan kosong sehingga banyak harta benda milik korban tak berhasil diselamatkan. Beruntung petugas pemadam kebakaran cepat tiba di lokasi kejadian, sehingga kobaran api berhasil dipadamkan sebelum menjalar ke rumah-rumah warga lainnya. Namun demikian, rumah milik Giman beserta isinya tak bisa diselamatkan lantaran api dengan cepat melahap seluruh bangunan yang terbuat dari papan. “ Memang waktu kejadian, tidak ada siapapun dirumah. Saya sama bapak sedang bekerja membuang sampah kopi di pabrik yang tidak jauh dari sini ,” kata salah seorang anak korban

kebakaran,Yuliana kepada wartawan, Jumat (28/ 6). Dalam kondisi masih diselimuti suasana panik, Yuliana menceritakan kronologis kejadian kebakaran itu. Ia katakan, rumah yang dihuni oleh orangtuanya itu, baru beberapa menit ditinggalkan untuk bekerja ke salah satu pabrik, untuk membuang sampah kopi. Namun, baru beberapa menit bekerja, terdengar teriakan kebakaran dan rumah milik Giman sudah diselimuti api. “Tadi saya sempat rebus air untuk mandi tapi apinya sudah saya matikan. Saya juga nggak tau darimana asal api tapi kayaknya dari listrik,” ujarnya. Menurutnya, harta benda yang terbakar dalam musibah itu, selain perabotan rumah juga terdapat sejumlah surat penting seperti ijazah, surat tanah, SK dan sejumlah surat penting lainya. Namun sejauh ini, jumlah kerugian belum bisa dipastikan tetapi ditaksir mencapai nilai puluhan juta rupiah. (b33/b32)

Puluhan Ha Sawah Terancam Kekeringan TAKENGEN (Waspada): Puluhan hektare sawah di Kampung Simpang Lukup Badak, Bies, Aceh Tengah terancam kekeringan. Menurut Abd. Karim, perwakilan petani, saat ini aliran pasokan air yang berada dibagian hulu mulai mengecil. Ini diduga akibat tertutupnya aliran sumber aliran air akibat pembangunan jalan dua jalur yang masih dalam proses pengerjaan. “Kini debit airnya turun drastis jika dibanding beberapa tahun lalu. Imbasnya sawah kami terancam kekeringan. Kejadian ini dampak dari timbunan tanah jalan yang masih dalam proses sedang dibangun,” kata Abd Karim, kepada Waspada, Jumat (28/6) sore di Takengen. Pihaknya melaporkan kejadian ini ke camat dan kepala kampung setempat. “Bila keluhan kami tak ditanggapi, otomatis sumber hidup kami tidak dapat lagi dipugar. Ekonomi keluarga kami akan terancam karena sawah tidak bisa lagi diolah,” jelasnya. Darmia, Reje (gecik) Kampung Simpang Lukup Badak menyebutkan, keluhan petani ini akan segera ditangani dan ditindaklanjuti. Melakukan musyawarah dan mencari solusi dengan pihak rekanan. “Sebagai aparat kampung kami juga bingung, belum ada komunikasi yang baik dilakukan pihak rekanan. Pasalnya hingga hari ini mereka belum ada melapor tentang bagaimana

tehnis pengerjaan pembangunan proyek jalan dua jalur ini,” ucapnya. Secara bersamaan, Camat Bies, Muslim, menyebutkan, penutupan saluran air ini akan berdampak buruk bagi para petani terkena imbas. Dari itu pihak rekanan hendaknya bertanggungjawab untuk mengatasinya. “Saya juga belum mendapat laporan atau setidak sekedar izin proses pengerjaan dari pihak rekanan tentang proses pengerjaan proyek ini. Lainnya, proyek ini juga tidak memiliki plang. Jadi saya juga tidak tahu dari mana sumber anggaran, volume maupun panjang dan lebar jalan,” jelas Muslim. Yahya, kontaktor yang mengerjakan proyek pembangunan jalan tersebut saat dikonfirmasi terkesan marah-marah dan mengatakan, pihaknya tidak menutup saluran mata air menuju sawah tersebut. Namun saat ini masih dalam proses pengerjaan pembuatan selang (ledeng) untuk saluran air. “Itu kan sedang dikerjakan jadi apanya yang salah!! Masyarakat mana yang melaporkan hal itu. Tolong ditunjukkan,” katanya dengan nada tinggi saat dikonfirmasi Waspada. Mengenai plang yang belum dipanjang ungkapnya, pihaknya, akan segera memasangnya.” Besok pagi (Sabtu 29/6) kami akan memasang plangnya. Jadi tidak ada lagi persoalan apapun terkait masalah ini,” sebutnya. (cb09)


Opini

B6

Menggugat Keputusan KPU

TAJUK RENCANA

I

Tarif Angkot Dilematis

nflasi sepertinya tidak akan terkendali pasca kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM). Dari data yang ada menunjukkan dalam dua tahun terakhir iinflasi memang rendah. Inflasi 2011 sebesar 3,79 persen dan pada 2012 sebesar 4,3 persen. Realisasi inflasi 2011 dan 2012 tersebut jauh di bawah asumsi APBN, yaitu sebesar 5,65 persen (APBN 2011) dan 6,8 persen (APBN 2012). Rendahnya tingkat inflasi selama dua tahun terakhir inilah yang menyebabkan Bank Indonesia (BI) mampu mempertahankan suku bunga acuan (BI Rate) pada level yang rendah, yaitu sebesar 5,75 persen sebelum dinaikkan menjadi 6 persen pada Mei 2013. Rendahnya inflasi dalam dua tahun terakhir tersebut ternyata “memakan” biaya yang mahal, karena dibiayai oleh subsidi energi (BBM, LPG, dan listrik) yang besar. Padahal, bila mengacu pada situasi harga minyak mentah, pada 2012, harga BBM sudah sewajarnya dinaikkan. Harga minyak mentah selama 2012 naik cukup tinggi. Rata-rata Indonesian crude price (ICP) pada 2010 sebesar 79,4 dolar AS per barel, meningkat drastis menjadi 111,55 dolar AS per barel pada 2011 dan kembali meningkat menjadi 112,73 dolar AS per barel pada 2012. Pada 2013, ICP diperkirakan lebih rendah, tapi tetap di atas 100 dolar AS per barel menjadi 106 dolar AS per barel. Di 2012, pemerintah tidak memiliki ruang untuk menaikkan harga BBM. Asumsi harga minyak yang dipatok APBN 2012 cukup tinggi. Sementara itu, UU APBNP 2012 mensyaratkan pemerintah hanya boleh menaikkan harga BBM bila realisasi ICP mencapai 15 persen di atas asumsi yang ditetapkan APBN sebesar 105 dolar AS per barel atau sebesar 120,75 dolar AS per barel. Padahal realisasi ICP selama 2012 hanya 112,73 dolar AS per barel. Intisari Tidak naiknya harga BBM berimplikasi terhadap tingginya subsidi. Ada subDilematisnya persoalan positif sidi energi yang ditanggung APBN yang ini pasti merupakan lang- melonjak. Realisasi subsidi energi mencapai sekitar Rp 255 triliun (2011) dan Rp 306 triliun kah berat yang harus di- (2012). Realisasi subsidi energi ini jauh melamhadapi semua kalangan. target yang ditetapkan APBN, yaitu Sebab pemicunya adalah paui sekitar Rp195 triliun (2011) dan Rp 275 triliun. Konsekuensi dari tingginya subsidi energi kebijakan nasional.Tingkesehatan fiskal menurun. gal bagaimana aplikasi- menyebabkan Keseimbangan primer (primary balance) nya di lapangan agar ti- APBN kita telah defisit, suatu kondisi yang tidak boleh terjadi. Pada 2011, dak terjadi pelanggaran seharusnya keseimbangan primer masih surplus Rp 8,9 tarif baru angkutan kota triliun. Namun, pada 2012, keseimbangan primer defisit Rp45,5 triliun. Pada APBNtersebut. P 2013, defisit keseimbangan primer diperkirakan meningkat menjadi Rp120,8 triliun. Pemerintah pun akhirnya tak tahan dengan menaikkan harga bahan bakar minyak beberapa waktu lalu. Seiring dengan itu sudah pasti akan muncul kenaikan lain. Lihat misalnya Forum Lalu Lintas Kota Medan dalam rapat kenaikan tarif angkutan di Balai Kota Medan menyepakai kenaikan tarif menjadi Rp4.500 per estafet kemudian siswa Rp3.000. Keputusan itu menghapus tarif lama yang masing-masing Rp3.800 dan Rp2.500. Mau tidak mau tarif angkutan sepertinya memang harus naik. Kenaikan harga bahan bakar minyak terutama premium dari Rp4.500 menjadi Rp6.500 sudah merupakan pukulan bagi mereka. Semua kenaikan akan berjenjang sampai ke operasional. Misalnya harga suku cadang akan naik. Setoran ke pemilik kendaraan pun akan bertambah. Biaya hidup mereka di rumah pun akan meningkat terutama untuk membeli berbagai bahan kebutuhan pokok. Begitupula dengan uang sekolah anak-anak mereka. Pasti secara siginifikan terdorong. Dilematis. Itulah yang harus dihadapi para pengemudi dan pemerintah. Inflasi akan terdorong untuk meningkat drastis. Hanya saja di Jakarta sepertinya kebijakan yang diambil oleh pemerintah provinsinya sedikit berbeda. Joko Widodo, gubernur DKI malah tidak mau menaikkan tarif angkutan terutama bus. Sebab menurutnya kalau harga bahan bakar naik, lalu ongkos angkutan umum juga naik masyarakat tak akan lagi mau naik. Tapi di sini itu tak akan berlaku. Dilematisnya persoalan ini pasti merupakan langkah berat yang harus dihadapi semua kalangan. Sebab pemicunya adalah kebijakan nasional. Tinggal bagaimana aplikasinya di lapangan agar tidak terjadi pelanggaran tarif baru angkutan kota tersebut.*

APA KOMENTAR ANDA SMS 08116141934

Faks 061 4510025

Facebook Smswaspada

+6285763196160 Salut juga awak ama mbak pitaloka dari DPR PDIP .tentang kartu sehat yg telah di beri sama rakyat Jakarta.tapi di tolak tiap rumah sakit .untung ada mbak Pitaloka dari DPR PDIP yg peduli ama rakyat miskin .membantu ke rumah sakit Pertamina .dari lb ktorong di pondok nyo nan langang tmbg +6281265893812 Njuah njuah Waspada kita pelangganmu yg setia ! Untuk kemajuan Kab.Dairi kepada Wakajatisu mohon KPK diturunkan ke Pemkab Dairi,Salam sukses(R.MAIBANG DASA) +6285923338823 Kesalahan data para guru PNS maupun honor tergantung pada operator sekolah masing masing, wajarkah seorang operator atau TU memanipulasi data hanya karena sang TU memiliki sifat iri dan dengki terhadap seorang guru di sekolah itu !! Tak selayak nya mengorbankan guru hanya karena kebusukan hati melekat di jiwa sang TU,sebaik nya para KEPSEK dan KUPT di daerah masing masing lebih teliti dan telaten dalam mempekerjakan TU nya karena keakuratan data adalah tanggung jawab TU masing masing sehingga tak ada satu guru pun yang di rugikan !! +6282367476054 Bisnis KKN tidak kalah pentingnya dengan bisnis2 lain.. Orang yang KKN tu semuanya orang pintar.. Tidak korupsi saja negara ini sudah makmur.. +6281377415421 KepadaYth BNN Sumut. Mohon diperhatikan. Jika benar2 ingin memberantas narkoba jangan hanya di tempat hiburan saja, perlu juga ke kantor instansi pemerintahan terutama dikelurahan Pahlawan, Binjai Utara alumni IPDN. Mantan suami saya pemakai narkoba jenis ganja dan extacy dan jg alkoholic. Mantan suami sy dan teman2nya. Lakukan tes urine dan darah secara mendadak. Sy memberi informasi ini dkarenakan sy sgt mengetahui hal ini dan sy jg mantan istri lurah +6281396244485 jadi tegar Senyum pun menyebar insyaAllah rezeki lancar... Bila “MAGHRIB” tertib,, Ngaji mnjadi wajib.. Wirid jadi karib Jauh dari aib, insyAllah Syafaat tdak raib... Bila “ISYA” terjaga, malam bercahaya.. Hati damai sejahtera.. InsyaAllah Hidup pun bahagia.. Amin... +6285763287298 Masyarakat yg membuat rumah kardus atau bedeng2 untuk tempat tinggal sekaligus untuk berjualan diatas lahan negara atau dibahu jalan, harus segera ditindak, jangan tunggu sampe banyak. Selama ini pemerintah kan kalo sudah banyak baru digusur. Makanya selalu timbul masalah +6285260088842 Penganut faham agama SEMPALAN di Indonesia mendapat angin segar dengan dianugrahinya Pres. SBY piagam kehidupan TOLERANSI di Amerika. Seharusnya Pres.SBY menolak piagam tsb agar dapat bertindak tegas dan bebas tanpa beban terhadap faham SEMPALAN. Sekarang setelah menerima piagam tsb pres. SBY jadi galau/tambah ragu dlm bertindak.

WASPADA Sabtu 29 Juni 2013

Oleh Muhammad Hanafiah Pemerintah Aceh memang perlu merevisi Qanun No.3 tahun 2008 dan mengusulkan perubahan PP No.20 tahun 2007 supaya sinkron dengan UU Pemilu dan UU Partai Politik

T

ahapan Pemilu Legislatif 2014 memilih anggota DPR Aceh (DPRA) dan DPR kabupaten/ kota (DPRK) sudah dimulai tahun 2013. Di Aceh mulai muncul perbincangan hangat pasca terbitnya SK KPU KPU Pusat pada 7 Mei 2013 yang ditandatangani Ketua KPU Husni Kamil Manik. SK Nomor 342/KPU/V/2013 Perihal Kedudukan Anggota Partai Politik Lokal Aceh dalam pencalonan anggota DPR, DPRA dan DPRK oleh Partai Nasional. Munculnya SK tersebut sangat kontraversial terhadap pelaksanaan tahapan Pileg 2014 di Aceh. Pemerintahan Aceh bersama DPR Aceh juga terkesan lambat merevisi qanun Aceh No.3 tahun 2008—lambat mengusulkan perubahan Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 20 tahun 2007 yang merupakan percerminan dari UU Nomor 11 tahun 2006 Tentang Pemerintah Aceh yang merupakan “roh” dari lahirnya MoU Helsinki 2005. Deregulasi Ganda KPU pusat telah menerbitkan SK sangat kontroversial untuk tahapan Pileg 2014 di Aceh. SK yang diduga beraroma aneh tersebut No.342/KPU/V/2013 Perihal Kedudukan Anggota Partai Politik Lokal Aceh dalam pencalonan anggota DPR,DPRA dan DPRK oleh Partai Nasional. SK ini pada 7 Mei 2013 ditandatangani Ketua KPU Husni Kamil Manik. Padahal, di Aceh sebelumnya sudah ada UU No.11 tahun 2006 Tentang Pemerintahan Aceh, Peraturan Pemerintah (PP) No.20 tahun 2007 dan Qanun (baca: sebutan untuk Peraturan Daerah ) No.3 tahun 2008 Tentang Partai Politik Lokal. Semuanya aturan main tersebut adalah nafas seperti tercantum pada Nota Kesepahaman Pemerintah Indonesia dan Gerakan Aceh Merdeka yang ditandatangani di Helsinki, Finlandia, Senin 15 Agustus 2005. Adapun bunyi point 1. 2. 1. As soon as posible and not later than one year from the signing of this MoU, Gol agrees to and will facilitate the estalishment of Aceh-based political parties that meet national criteria. Understanding the aspirations of Acehnese people for local political parties, Gol will create, within one year or at the latest 18 month from the signing of this MoU, the political and legal conditions for the establishment of local political parties in Aceh in consultation with Parliament. The timely implementation of this MoU will contribute positively to this end. Hal tersebut diimplementasikan dalam UU No.11 Tahun 2006 Tentang Pemerintahan Aceh, PP No.20 tahun 2007 dan Qanun No.3 tahun 2008 Tentang partai Politik Lokal. Selanjutnya diselenggarakanlah Pilkada gubernur /wakil gubernur, bupati/wakil bupati

dan wali kota/wakil wali kota di Aceh dan Pemilu legislatif tahun 2009. Kini mulai bergulir tahapan Pileg 2014 yang angin gonjang-ganjingnya semakin merebak. Permasalahan Dan Pemecahannya KIP adalah integral dari KPU. KIP Aceh adalah sebutan lain untuk Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi dan KIP kabupaten/kota adalah nama lain untuk sebutan KPUD kabupaten/kota di daerah lain di Indonesia. Kini tahapan Pileg 2014 di Aceh memasuki tahapan perbaikan berkas bakal calon anggota legislatif (Bacaleg) yang diusulkan 12 Partai Politik Nasional (Parnas) ditambah tiga Partai Politik Lokal (Parlok) Aceh. Tahapan perbaikan berkas adalah rentetan tahapan penyampaian hasil verifikasi administrasi berkas sesuai regulasi. Selain permasalahan terkait jumlah Bacaleg yang boleh didaftarkan di Daerah Pemilihan (DP) sesuai kuota, ada permasalahan lainnya sangat krusial terkait pengisian fomulir Model BB-5. Ini adalah anggota dewan yang didaftarkan bukan Parpol asalnya harus mengisi fomulir tersebut sesuai persyaratan seperti telah ditentukan oleh UU No.8 tahun 2012 yang dimplementasikan pada Peraturan KPU No.13 Tahun 2013. Pada Peraturan KPU No.13 tahun 2013 pasal 19 huruf i angka 2 disebutkan anggota partai politik yang dicalonkan oleh partai politik yang berbeda dengan partai politik asal, baik partai politik peserta Pemilu maupun bukan peserta Pemilu melampirkan surat pernyataan pengunduran diri sebagai anggota partai politik asal. Pada huruf J disebutkan pengunduran diri dilengkapi dengan surat pernyataan pengunduran diri dan pemberhentian sebagai anggota DPR, DPRD provinsi, dan DPRD kabupaten/ kota. Di tengah tahapan perbaikan berkas tiba-tiba KPU Pusat melahirkan SK No.342/KPU/V/2013 Perihal Kedudukan Anggota Partai Politik Lokal Aceh dalam pencalonan anggota DPR, DPRA dan DPRK oleh Partai Nasional. Pada butir 1 SK tersebut dinyatakan, Anggota DPRA/DPRK yang mewakili Partai Politik Lokal (Parlok) Aceh dapat diajukan oleh Partai Politik Nasional (Parnas) dalam pencalonan Pemilu 2014 baik sebagai bakal calon Anggota DPR atau DPRA atau DPRK tanpa harus mengundurkan diri sebagai anggota Parlok Aceh, dan mengundurkan diri sebagai anggota DPRA/DPRK. Pada poin kedua dinyatakan anggota Parlok Aceh dapat diajukan oleh Parnas dalam pencalonan Pemilu 2014 baik sebagai bakal calon anggota DPR atau DPRA atau DPRK tanpa harus mengundurkan diri sebagai anggota Parlok

Aceh. Sedangkan poin kelima dinyatakan menyangkut jumlah Bacaleg yang dapat diusulkan oleh Parlok dan Parnas, untuk setiap daerah pemilihan paling banyak 100 persen dari alokasi kursi di setiap Daerah Pemilihan anggota DPRA/ DPRK. Besaran angka 100 persen tersebut didasarkan kepada ketentuan pasal 54 UU No.8 Tahun 2012, mengingat ketentuan dalam Qanun Aceh yang mengatur jumlah bakal calon yang diajukan untuk setiap daerah pemilihan sebanyak 120 persen bukan merupakan ketentuan khusus bagi Provinsi Aceh sebagaimana dimaksud dalam UU No.11Tahun 2006 dan Peraturan Pemerintah No.20Tahun 2007. Munculnya SK tersebut sangat merugikan dan terkesan diskriminatif bagi anggota dewan dari Parnas yang partainya bukan partai peserta Pemilu Legislatif 2014 atau partainya peserta Pileg 2014 tetapi anggota dewan tersebut tidak disulkan lagi. Padahal seperti kita ketahui azas Pemilu harus adil dan adanya kepastian hukum. Namun,munculnya SK itu menimbulkan tidak adanya keadilan hukum dan kesan diskriminatif. Hal lain, jika berbicara konsideran hukum tahapan Pileg 2014, walaupun sudah ada UU No.8 tahun 2012, pada satu sisi KPU/KIP tidak mengakui Qanun No.3 Tahun 2008. Namun pada sisi lainnya KPU/KIP Aceh masih mengakui Qanun tersebut, buktinya masih ada tes uji kemampuan baca Alquran bagi Bacaleg. Karena tes ini diamanatkan Qanun Pasal 13 ayat (1) huruf c. Padahal dalam UU No.8 tahun 2012 tidak ada mengatur hal tersebut. Berarti terjadi deregulasi ganda pada tahapan Pileg 2014 di Aceh. Namun ini bukan persoalan krusial bagi Bacaleg dan Parpol di Aceh dan tidak perlu dipermasalahkan. Hanya saja karena terjadi deregulasi ganda sehingga hal ini diperbincangkan karena tidak merugikan Parpol dan Bacaleg. SK KPU tersebut membawa kabar

gembira dan duka bagi Parpol peserta Pileg 2014 di Aceh. Pasalnya sebelum ada SK itu, Parpol peserta Pileg di Aceh ada yang mendaftarkan Bacalegnya lebih dari 100 persen. Namun ada juga Parpol mendaftarkan Bacalegnya pada angka puncak yaitu 120. Parpol yang mendaftarkan Bacalegnya melebihi angka 100 persen menjadi klimpungan, karena harus mencoret sejumlah Bacalegnya. Hal ini merupakan kabar“duka” bagi Parpol yang telah mendaftarkan Bacalegnya melebihi 100 persen. Tetapi menjadi kabar gembira bagi Parpol yang tidak mendaftarkan Bacalegnya melebihi 100 persen. Kesimpulan Pemerintah Aceh memang perlu juga merevisi Qanun No.3 tahun 2008 dan mengusulkan perubahan PP No.20 tahun 2007 supaya sinkronisasi dengan UU Pemilu dan UU Partai Politik—agar tidak menimbulkan permasalahan seperti di atas. Dalam pengisian fomulir model BB-5 melengkapi persyaratan adminstrasi Bacaleg seharusnya KPU/ KIP jangan memakai sistem “tebangpilih” terhadap anggota dewan dari Parlok dan Parnas. Asas keadilan dan kepastian hukum serta tidak diskriminatif memang harus tegas dalam pelaksanaan Pileg 2014 di Aceh. KPU Pusat seharusnya menghormati kekhususan dalam Qanun No.3 tahun 2008. Walaupun kedudukan UU No.8 tahun 2012 lebih tinggi dibandingkan qanun tersebut, namun, kekhususan Aceh harus dipertimbangkan kembali untuk menghindari konflik antara Bacaleg, pendukung dan pengurus Parpol. Sebab, perlu digarisbawahi biaya keamanan itu memang mahal, tetapi lebih mahal lagi biaya jika tidak aman dalam semua tahapan Pileg 2014. Penulis adalah Wartawan Waspada Di Aceh Tamiang.

Pemertahanan Bahasa Daerah Oleh Marataon Nasution Secara internasional, adanya jaminan hak asasi bahasa untuk tetap bertahan dan mengembangkan diri.

B

ahasa adalah alat komunikasi yang selalu digunakan dalam proses berkomunikasi. Setiap manusia tidak terlepas dari proses berkomunikasi setiap saat dan waktu. Bahkan bila manusia melepaskan diri dari berkomunikasi ia tidak akan dapat memenuhi kebutuhannya. Hal ini sesuai pendapat Aristoteles yang menyatakan bahwa setiap manusia adalah mahkluk sosial atau mahkluk yang tidak bisa hidup sendiri dan selalu membutuhkan orang lain. Bahasa sebagai alat komunikasi sacara teoretis dalam ilmu linguistik memiliki pengertian vokal, simbol, sistem, dan arbitrer (Bloomfild). Bahasa sebagai vokal artinya bahwa bahasa itu merupakan bunyi ucapan manusia, bahasa sebagai simbol artinya bahwa bahasa itu memiliki lambang yang bisa dituliskan dalam bentuk huruf misalnya az. Bahasa sebagai sistem menyatakan bahwa setiap vokal, tulisan dalam bahasa yang divokalkan tersebut memiliki aturan, baik secara tertulis maupun lisan. Bahasa sebagai arbitrer dinyatakan bahwa bahasa itu timbul dengan sendirinya dan apa adanya. Sejalan itu, bahasa derah sebagai alat komunikasi di daerah harus dibina dan dikembangkan agar tidak punah. Sehingga bahasa daerah sebagai alat komunikasi sesama etnik dipastikan hidup dan berkembang seiring dengan kemajuan global yang tidak mungkin diabaikan. Realitas menunjukkan bahwa di dunia ini terdapat ribuan bahasa. Summer Institute of Linguistics (dalam Grimes, 1996) melaporkan bahwa ada 6.703 bahasa di dunia yang tersebar di berbagai kawasan. Secara rinci disebutkan bahwa di kawasan Amerika terdapat 1.000 (15 persen) bahasa, di kawasan Afrika terdapat 2.011 (30 persen) bahasa, di kawasan Eropa terdapat 225 (3 persen) bahasa, di kawasan Asia terdapat 2.165 (32 persen) bahasa, dan di kawasan Pasifik terdapat 1.302 (19 persen) bahasa (lihat juga Purwo, 2000:6-7; Mbete, 2003:2; dan Artawa, 2005:4). Laporan tersebut menunjukkan bahwa kawasan Asia menempati urutan teratas dari segi

banyaknya bahasa. Dari segi penyebaran bahasa tersebut yang dikaitkan dengan negara tempat bahasa-bahasa itu berada, Grimes (dalam Steinhauer, 1995) menyatakan Indonesia menempati urutan kedua dengan 706 bahasa setelah Papua Nugini dengan 867 bahasa. Penemuan terakhir tentang jumlah bahasa adalah 731. Dari jumlah tersebut, 726 bahasa yang masih hidup, dua bahasa tanpa penutur bahasa ibu, dan tiga bahasa telah punah (SIL Internasional Indonesia, 2000:1). Banyaknya bahasa di Indonesia itu menunjukkan bahwa Indonesia merupakan salah satu negara yang multilingual yang sangat kaya dengan bahasa daerah. Masing-masing bahasa daerah itu memiliki kedudukan dan fungsi sangat penting dalam kehidupan para pendukungnya. Mengingat kedudukan dan fungsi bahasa daerah sangat penting, bahasa daerah tersebut tetap saja diberi hak hidup dan berkembang dalam era global ini sebagaimana bahasa lainnya, misalnya bahasa Indonesia. Keberadaan bahasa daerah itu dijamin kuat baik secara internasional maupun secara nasional. Secara internasional, adanya jaminan hak asasi bahasa untuk tetap bertahan dan mengembangkan diri. Unesco menetapkan tanggal 21 Februari sebagai Hari Bahasa Ibu Internasional (lih. Alwasilah, 2001:1). Dalam konteks masyarakat Indonesia, umumnya Bahasa Ibu mereka adalah bahasa daerah/lokal (vernacular). Secara nasional, jaminan hak hidup dan berkembang bahasa daerah tersebut dimuat dalam UUD 1945, khususnya pada Pasal 32 ayat 2, hasil amandemen ketiga, tentang Pendidikan Nasional yang berbunyi “negara menghormati dan memelihara bahasa daerah sebagai kekayaan budaya nasional”. Bersamaan dengan itu, arah kebijakan bahasa daerah dinyatakan dalam Politik Bahasa Nasional (Alwi dan Sugono, 2003:13). Berdasarkan paparan di atas, kepunahan bahasa daerah tentu sangat dikhawatirkan karena berbagai alasan. Misalnya, suatu bahasa daerah tidak lagi

dipakai secara dominan dalam bahasa sehari-hari di daerahnya, tidak ada pemertahanan berupa buku asal usul atau kamus secara teoretis, Kurangnya sikap bangga menggunakan bahasa daerah di tempat tertentu misalnya dalam acara istiadat daerah, tidak adanya perhatian tokoh masyarakat, pemerintah daerah ke arah pembinaan dan pengembangan bahasa daerah di daerahnya. Memang untuk menjaga agar bahasa daerah tidak punah bukanlah hal yang mudah dilakukan. Selain membutuhkan tenaga, biaya, dan dukungan pemerintah daerah juga harus ada kesengajaan secara terus menerus yang sungguh-sungguh membina dan mengembangkan bahasa daerah seiring terleminasinya kebudayaan daerah oleh kemajuan global saat sekarang. Hal ini secara teoretis tidak dapat dipisah. Bila bahasa daerah dibina dan dikembangkan tentu budaya daerahnya harus diikut sertakan dan begitu juga sebaliknya. Misalnya di daerah Mandailing dikenal adanya film Biola Namabugang yang mengisahkan cinta anak muda Mandailing dengan mahasiswa Belanda yang melakukan penelitian pada spesies hutan di Mandailing. Semua tempat mengisahkan daerah Mandailingnatal yang disutradarai Askolani. Tak terkecuali bahasa yang digunakan dalam film tersebut seratus persen bahasa daerah Mandailing, tata krama, cara berpakaian juga bersifat kedaerahan dan alamiah. Pada saat ini, kelompok Tympanum Novem tersebut, mempersiapkan film edukatif yang mengisahkan penjalanan dan perjuangan hidup Willem Iskander. Pada saatnya nanti filmWillem Iskander ini akan hadir di Mandailingnatal dan seluruh Sumatera Utara yang menggunakan bahasa Mandailing untuk kita nikmati. Ini sebagai bentuk tanggung jawab yang sungguh-sungguh dalam mengembangkan bahasa dan budaya daerah dalam bentuk yang variatif dan modern. Diduga nama Willem Iskander ini sudah dikenal dan sering didengar semua orang terutama di Sumatera Utara, namun bagaimana perjalanan hidup dan perjuangannya tidak semua orang memahami dan mengetahuinya. Karena itu hal ini tidak seharusnya dibiarkan. Makanya kreativitas Tymvanum Novem ini harus didukung baik secara moral dengan sungguh-sungguh karena

kepeduliannya terdap bahasa dan budaya daerah. Dengan demikian, pemertahanan bahasa daerah perlu dilakukan di semua daerah baik oleh masyarakat, akademisi, dan pemerintah. Sudah tentu hal tersebut dapat dilakukan dengan berbagai bentuk yang modern dan lebih variatif sebagai mana paparan di atas, sehingga bahasa daerah masing-masing wilyah di manapun tetap dapat bertahan dan terhindar dari kepunahan. Amin. Penulis adalah Guru Kelas Unggulan MTsN Panyabungan, SMAN 1 Tambangan Mandailingnatal.

Pengumuman Redaksi menerima kiriman karya tulis berupa artikel/opini, surat pembaca. Kirim ke alamat redaksi dengan tujuan ‘Redaktur Opini Waspada’ dengan disertai CD atau melalui email: opiniwaspada@yahoo. com. Panjang artikel 5.000-10.000 karakter dengan dilengkapi biodata penulis dan kartu pengenal (KTP). Naskah yang dikirim adalah karya orisinil, belum/tidak diterbitkan di Media manapun.Tulisan menjadi milik Waspada dan isi tulisan menjadi tanggungjawab penulis.

SUDUT BATUAH * DPR ajak DPD tidak persoalkan kewenangan - Yang penting tidak saling mendahului * OK Arya: Daerah pesisir Batubara incaran investor - Makanya banyak calon bupati, he...he...he * 2016 kuota haji Indonesia tambah 60 persen - Alhamdulillah!

oel

D Wak


Ekonomi & Bisnis

WASPADA Sabtu, 29 Juni 2013

B7

Kemenkeu Janji Cairkan Annual Fee PT Inalum MEDAN (Waspada): Pemerintah pusat melalui Kementerian Keuangan (Kemenkeu) akhirnya berjanji akan mencairkan annual fee (iuran tahunan) PT Inalum. Sudah dua tahun (20112012), dana yang menjadi hak 10 kabupaten/kota di seputar kawasan Danau Toba dan Pemprovsu itu belum juga disetorkan disetorkan pihak Kemenkeu. Janji memberikan annual fee tersebut disampaikan pihak Kemenkeu di Jakarta , Kamis (27/6), saat bertemu dengan Komisi C DPRD Sumut. Pihak

Kemenkeu berjanji dana yang sangat dibutuhkan sejumlah kabupaten/kota itu paling lama akan dicairkan pada September 2013. Sekretaris Komisi C DPRD Sumut Muslim Simbolon, menyampaikan informasi ini kepada wartawan melalui telefon selular. Katanya, dewan kembali mempertanyakan masalah annual fee tersebut kepada pihak Kemenkeu. ‘’Lewat pembahasan yang alot, akhirnya Kemenkeu menyebutkan akan mencairkan dana tersebut,’’ katanya. Muslim Simbolon, mengatakan kunjungan dewan, ke Kemenkeu dipimpin Ketua Komisi C, Zulkarnaen. Mereka diterima Direktur Pajak dan Retribusi Daerah Rukijo, dan Direktur Penerimaan Bukan

Emas LM Di P.Sidimpuan Rp1 Juta Per Ameh P.SIDIMPUAN (Waspada): Dalam kurun waktu dua bulan terakhir, harga pasaran emas London di Kota Padangsidimpuan terus mengalami penurunan. Jika sebelumnya Rp1.300.000 per ameh (setara dengan 2,5 gram), kini menjadi Rp1 juta. “Warga Tapanuli Bagian Selatan (Tabagsel) biasa membeli emas itu per 2,5 gram atau satu (1) ameh. Saat ini harga emas London (97,5 persen) turun drastis hingga Rp300 ribu per ameh,” kata Yanni Br Siregar, 23, pemilik Toko Emas BL Siregar di Lantai I Pasar Raya Sangkumpal Bonang, Kamis (27/6). Dijelaskan Yanni, pedagang di Tabagsel itu mayoritas menjual emas London yang sudah ditempah dalam bentuk gelang, kalung, cincin, dan anting. Tapi ada juga beberapa pedagang yang menyediakan emas murni 99,99 persen berbentuk padu. “Emas murni pun mengalami penurunan dari Rp420 ribu menjadi Rp411 ribu per gram. Tentu penurunan itu juga berpengaruh terhadap emas London.,” ujarnya sembari menyebut patokan harga emas selalu mengikuti harga internasional. Setiap pembeli emas yang sudah berbentuk kalung, cincin, gelang, anting, dan lainnya, kataYanni, selalu dikenakan tambahan upah tempah. Misalnya cincin dikenakan upah tempah Rp10 ribu per ameh, dan kalung Rp25 ribu. Kadang-kadang tergantung model permintaan pembeli dan tiap toko juga mengenakan upah berbeda. Ditanya apakah dengan terjadinya penurunan harga ini, jumlah masyarakat yang membeli emas semakin banyak.Yanni menyebut biasa-biasa saja, tidak bertambah dan tidak pulak berkurang. “Mungkin pembeli tidak bertambah karena saat ini banyak kebutuhan yang harus ditutupi. Seperti uang persiapan tahun ajaran baru anak-anak mereka di sekolah, dan untuk membeli baju lebaran,” jelas Yanni. Sebaliknya, meski banyak kebutuhan, masyarakat juga tidak menjual emasnya. “Bisa jadi mereka pinjam uang orang lain dan emas jadi borohnya. Begitu sudah punya uang, mereka menebusya. Saat harga turun seperti saat ini, kan sayang kalau emasnya dijual,” kata Yanni yang selalu memantau perkembangan harga emas di koran Waspada. Yanni berharap banyaknya kebutuhan mendesak yang harus dihadapi masyarakat seperti sekarang ini segera normal. Sehingga mereka bisa menabung dengan cara membeli emas. Dia juga berharap agar harga emas normal, tidak tiba-tiba naik ataupun turun. (a27)

Waspada/Sukri Falah Harahap

YANNI dan saudaranya menyiapkan pesanan seorang pembeli emas yang asik baca koran Waspada. Harga emas London di P.Sidimpuan turun dari Rp1,3 juta menjadi Rp1 juta per ameh.

Daftar Harga Bahan Pokok Di Medan, Kamis (27/6) Beras KKB Beras Jongkong IR64 Gula Pasir Minyak Goreng Curah Kuning Minyak Goreng Bimoli 1000 ml Terigu Segi Tiga Biru Terigu Cakra Kembar Terigu Kunci Daging Sapi Murni Daging Ayam Broiler Daging Ayam Kampung Telur Ayam Broiler Telur Ayam Kampung Garam Bata (250 gr) Garam Halus Cabai Merah Cabai Rawit Cabai Hijau Bawang Merah Bawang Putih Tomat Kol Kentang Ikan Asin Teri Ikan Kembung Kacang Hijau Kacang Tanah Kacang Kedelai Minyak Tanah Susu KM Bendera 357 gr Susu KM Indomilk 390 gr

: Rp9.800 per kg : Rp9.000 per kg : Rp12.000 per kg : Rp9.500 per kg : Rp12.000 per btl : Rp7.500 per kg : Rp7.500 per kg : Rp7.000 per kg : Rp85.000 per kg : Rp26.000 per kg : Rp50.000 per kg : Rp1.100 per butir : Rp1.500 per butir : Rp4.000 per btg : Rp4.000 per kg : Rp27.500 per kg : Rp17.500 per kg : Rp20.000 per kg : Rp22.000 per kg : Rp15.500 per kg : Rp7.000 per kg : Rp3.000 per kg : Rp8.000 per kg : Rp80.000 per kg : Rp28.000 per kg : Rp12.500 per kg : Rp20.000 per kg : Rp8.000 per kg : Rp9.000 per liter : Rp7.600 per kaleng : Rp8.200 per kaleng

(m41)

Harga Emas LM Lokal (99,99%)

400.000

Emas (99,5%)

380.000

Emas Perhiasan (70%)

320.000

Emas Putih (75%)

350.000

Suasa

210.000 (m41)

Pajak (PNBP) Dirjen Anggaran Supriadi. Sedangkan, Komisi C didampingi Kepala Bappeda Povsu Riadil Akhir Lubis. Turut pula Bupati Samosir Mangindar Simbolon, Kabag Perekonomian Provsu Edwin Aldrin, dan sejumlah pejabat mewakili Pemkab Batu Bara, Taput, Simalungun, serta mewakili Kepala Biro Keuangan Provsu. Menurut Muslim, yang memimpin pertemuan dengan pihak Kemenkeu tersebut, akibat tertunggaknya pembayaran annual fee ke sejumlah kabupaten/ kota di Sumut, berdampak pada terhambatnya realisasi beberapa proyek pembangunan. Padahal dana dari annual fee Inalum itu sudah dicantumkan dalam APBD untuk pembiayaan sejumlah proyek. ‘’Tapi karena dananya tidak pernah ada, proyek yang sudah diprogramkan juga gagal,’’ katanya. Menurut pihak Kemenkeu melalui Rukijo dan Supriadi, belum dilakukannya pencairan dana annual fee tersebut, terkait

dengan adanya perubakan KMK (Keputusan Menteri Keuangan), sehubungan dengan adanya surat Gubernur Sumut. Isinya mengusulkan perubahan persentase pembagian annual fee, dari 46 persen menjadi 50 persen. Penyebab lainnya adalah karena tidak jelasnya rekening kas daerah beberapa kabupaten/ kota. Untuk itu, diminta kepada Pemkab/ Pemko yang berhak memperoleh annual fee Inalum segera mengirimkan rekening kas daerah yang sah dan jelas ke Kemenkeu. Kalau KMK sudah turun dan rekening kas daerah sudah disertakan, Rukijo dan Supriadi, berjanji segera mencairkan dana tersebut. Paling lama September mendatang. Mendengar penjelasan itu, Komisi C, kata Muslim Simbolon, mengaku lega. ‘’Tapi jika janji itu tidak ditepati, kita akan kembali mendatangi Kemenkeu, menagih janji tersebut,” tegas Muslim. (m12)

Antara

PRODUKSI KELOM GEULIS TASIKMALAYA : Pekerja menyelesaikan produksi sandal ciri khas Kota Tasikmalaya Kelom Geulis di rumah produksinya , di Kota Tasikmalaya, Jabar, Kamis (27/6). Jelang bulan Ramadhan, produksi pembuatan sandal Kelom Geulis mengalami peningkatan produksi hingga 30 persen dari hari biasanya. Sandal kelom geulis yang dijual kisaran harga Rp330.000 hingga Rp350.000 per kodi tergantung jenis dan motifnya. Dalam sehari ia mampu memproduksi 5 sampai 6 kodi sandal kelom geulis untuk dipasarkan ke Jakarta dan Jawa Barat.

Ketenteraman Umum Unsur Vital Pembangunan MEDAN (Waspada): Ketenteraman umum dan ketertiban masyarakat merupakan prasyarat sekaligus unsur vital dalam pembangunan. Tanpa adanya jaminan rasa aman, nyaman dan tertib di tengahtengah masyarakat, pembangunan tidak akan dapat berjalan efektif. Hal tersebut dikatakan Plt Wali Kota Medan HT Dzulmi Eldin saat membuka pertemuan Counter Terrorism Task Force (CTTF) dalam rangkaian Third Senior Officials’ Meeting dan Related Meetings Asia Pacific Economic Cooperation (SOM III APEC) 2013 di Hotel Santika Dyandra, Jumat (28/6). Dzulmi Eldin mengatakan, isu yang diangkat dalam pertemuan CTTF sangat relevan untuk dikoordinasikan secara global dalam kerjasama antar bangsa dan kota-kota secara regional. Terorisme sendiri sering diorganisasikan secara lintas batas. “Berdasarkan pengalaman Kota Medan, isu terorisme membutuhkan kerjasama re-

gional dalam penanganannya, baik untuk pencegahan, maupun penanganannya, guna mengambil tindakan-tindakan hukum yang diperlukan,” ujarnya. Menurutnya, penanganan terorisme memerlukan pendekatan komprehensif secara sosial dan politik dengan basis partisipasi yang luas di tengahtengah masyarakat. Oleh karena itu sebagai kota multikulturisme, kekayaaan khasanah budaya yang dimiliki kota Medan terus dikelola dan ditingkatkan guna memelihara tertib sosial di tengah-tengah masyarakat. Selain itu, situasi kondusif juga menjadi salah satu pilar penting berinvestasi, guna mendorong percepatan dan perluasan pembangunan. Untuk itu, sebagai kota metropolitan di Indonesia, kondusif kota selalu menjadi salah satu prioritas pokok pembangunan. Dia menambahkan, secara ekonomi, Medan adalah kota jasa keuangan, perdagangan dan industri yang didukung

infrastruktur sosial ekonomi memadai. Selain itu, Kota Medan dibangun lebih dari 400 tahun lalu, sehingga memiliki objek-objek wisata sejarah yang cukup penting, baik secara arkeologi maupun arsitektur. Dimensi lainnya yang sangat diperhatikan dalam pembangunan adalah pembangunan kota yang berkelanjutan, dengan memperhatikan tata ruang berdimensi lingkungan hidup. Ditambah pula Kota Medan terus berkembang dengan objek-objek wisata kulinernya. Kota Medan, lanjutnya, memiliki kerjasama regional dengan kota-kota besar di Asia dan Eropa, seperti Ichikawa Jepang, Chengdu China, Gwangju Korsel, Pulau Penang dan Ipoh Malaysia serta Burgas Bulgaria. “Kami berharap pertemuan ini dan seluruh rangkaian SOM III APEC nantinya memberikan inisiatif besar untuk lebih mengembangkan kerjasama antar kota di berbagai bidang di kawasan Asia Pasifik,” pungkasnya. (m41)

MEDAN(Waspada):Anggota Asia Pacific Economic Cooperation (APEC) sepakat meningkatkan keterlibatan sektor swasta untuk menolak illegal logging danmempromosikansertamemperdagangkan produk-produk hutan legal. Pejabat-pejabat pengelolaan hutan pemerintah menyusun roadmap ketahanan industri yang lebih besar bersama perwakilan pengusaha. “Perdagangan hasil hutan adalah sumber pendapatan yang penting dalam banyak ekonomi,” kata Chair APEC Expert Group on Illegal Logging and Associated Trade (EGILAT) Prof. Dr. Abdul Rahman, melalui siaran persnya dalam kegiatan Third Senior Officials Meeting dan Related Meetings Asia Pacific Economic Cooperation(SOMIIIAPEC)2013, Kamis (27/6). Menurut Abdul Rahman, produksi kayu ilegal, mulai dari proses hingga konsumsinya, memberi dampak risiko tinggi pada lingkungan. Oleh karena itu, para produsen legal mendukung

upayapenolakankayuilegal.Mereka juga menjaga kelestarian hutan guna memastikan masa depan hutan dunia dan perdagangan. Di samping itu, lanjut Abdul Rahman, keterlibatan pemerintah dan sektor swasta sangat kuat untuk dapat membantu mengidentifikasi solusi berbasis pasar yang berkelanjutan. Sementara itu, Budi Hermawan selaku pengusaha PT Kayu Lapis Indonesia yang tersertifikasi legal mengatakan, banyak permintaan kayu bersertifikatdariluarnegeri.Sistem sertifikasi yang dikeluarkan oleh Kementerian Kehutanan Indonesia sangat mendukung memperlancarkan ekspor. “Dengan sistem sertifikat kayu legal, secara tidak langsung mempromosikan perdagangan kayu legal, termasuk melarang yang ilegal,” jelas Hermawan. Sementara itu, Chief Technical Advisor untuk Responsible Asia Forestry and Trade Program Andrew Ingles mengatakan, perekonomian APEC sedang

mengejar kohesi lebih besar melalui pertukaran informasi dalam masalah regulasi. Mereka mencari pandangan dari organisasi nonpemerintah yang mendukung pendekatan ini. “Usaha terkoordinasi akan melarang memperdagangkan secara ilegal dan memperluas sistem verifikasi legal untuk memastikan bahwa barangbarang haram ditolak di pasar,” kata Andrew Ingles. Andrew menambahkan, perlu adanya pengesahan standardisasi dan sistem verifikasi di seluruh kawasan, mengingat akan ada suatu kebutuhan untuk meningkatkan kapasitas perdagangan.Halinidapatmemaksa hukum nasional memudahkan kerja sama regional melawan illegal logging. “Kita sudah melihat APEC masukkearahkerjasamaregional melawan kejahatan hutan. Ini membuka jalan untuk pengembangan protokol kerjasama informasi di seluruh perbatasan,” katanya. (m41/cay)

Pameran UMKM:

UMA Perkenalkan Pisang Fhia-17 MEDAN (Waspada): Universitas Medan Area (UMA) memperkenalkan pisang fhia-17. Jenis pisang ini sangat cocok dibudidayakan di Sumut, karena hasilnya sangat memuaskan. Berat setiap tandan pisang fhia antara 40-60 kg. Pisang fhia-17, merupakan salah satu produk yang dipamerkan dalam Pameran dan Pasar Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Gedung Serbaguna, Jalan Pancing Medan. Kegiatan tersebut digelar oleh Dinas Koperasi Sumut, 24-30 Juni 2013. Ketua Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M0 UMA Suswati, Jumat (28/ 6), mengatakan hasil dari budidaya pisang fhia17 antara 64-96 ton per hektare. Katanya fhia17 merupakan pisang varietas unggul. Selain hasil panen yang memuaskan, pisang ini juga cepat berbuah. Didampingi Ketua Promosi UMA Hery Syahrial, Kahumas UMA Asmah Indrawaty dan Koordinator Stand UMA M Kamal, Suswati, menyebutkan pisang fhia-17 sudah bisa dipanen dalam usia 10 bulan. Itu berarti lebih cepat dari jenis pisang lainnya yang rata-rata

12 bulan baru panen. Pohonnya juga tergolong pendek. Hanya sekitar 2,5 meter. Sedangkan dari segi bentuk dan rasa, kata Suswati, pisang fhia-17 lebih mirip pisang ambon. ”Rasanya manis asam, sehingga cocok di lidah. Pisang fhia-17 merupakan kelompok gros michel tipe pisang meja. Memiliki performance agronomi yang sangat baik dan tahan terhadap penyakit jamur yang disebabkan mycosphaerella sp. Selain itu, lanjutnya, tanaman pisang ini juga toleran terhadap jamur Fusarium oxysporum f.sp.cubense dan juga kumbang penggerek bonggol. “Pisang ini juga peka terhadap banana bunchy top virus dan nematoda Radopholus similis. Tidak seperti pisang lainnya,” ungkap dosen Fakultas Pertanian UMA ini. Menurut Suswati, jenis pisang ini berasal dari negara Uganda dan memiliki lokal Kabana. Karena potensi yang dimilikinya, tanaman ini dikembangkan melalui program pemuliaan fhia dan direlease (dilepas) pada tahun 1989, kemudian dievaluasi ketahanannya terhadap hama dan penyakit di lebih 50 negara. (m49)

Bantu Usaha Rakyat APEC Sepakat Tolak Illegal Logging BNI Sigli Salurkan KUR Rp 3,7 M

Forum Bisnis Memberikan Edukasi Pelaku UMKM Kembangkan Usaha M E D A N ( Wa s p a d a ) : Melengkapi rangkaian event Pameran dan Pasar Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) Sumatera Utara yang digelar oleh Dinas Koperasi dan UKM Provinsi Sumatera Utara, digelar forum bisnis UMKM, Kamis (27/6). Kegiatan tersebut untuk memberikan edukasi bagi para pelaku UMKM yang ingin memulai usaha ataupun mengembangkan usahanya. Forum bisnis tersebut menghadirkan narasumber dari Bank Indonesia Suti Masniari Nasution, Dirjen Hak Kekayaan dan Intelektual (HAKI) Timbul Sinaga M.Hum, Ketua Asosiasi Pengusaha Bordir dan Sulam Indonesia (APBSI) Decy Widhiyanti, dan pelaku bisnis Cocos Trisada D SE. Suti Masniari Nasution selaku Kepala Pemberdayaan Sektor Riil dan UKM Kantor Perwakilan BI Wilayah IX SumutAceh mengatakan, dalam per-

kembangannya, keberadaan UMKM telah menyelamatkan 98,8 persen porsi usaha dan industri di Indonesia. Untuk mengembangkan produk hasil UMKM agar dapat bersaing di pasaran, pemerintah harus mensosialisasikan dan memberdayakan UMKM. Sementara itu, Decy Widhiyanti mengatakan, UMKM juga harus didukung dengan kualitas dan harga. Korelasinya adalah kualitas produk menentukan harga produk tersebut di pasaran. Di Sumatera Utara sendiri, untuk mempromosikan produk-produk khas budaya Batak diperlukan adanya kerjasama dengan dinas terkait. Peran serta hak cipta juga mendukung berkembangnya suatu UMKM. Timbul Sinaga dari Dirjen Hak Kekayaan dan Intelektual (HAKI) mengatakan, pelaku bisnis UMKM harus selalu bersinergi dengan HAKI dan

Depnaker. “Tujuannya adalah membimbing peserta didik dan membantu mereka untuk mendaftarkan produk ke HAKI,” ujarnya. Para peserta forum bisnis yang terdiri dari para pelaku UMKM di Sumut ini, diberikan kiat-kiat untuk memasuki pasar global antara lain memperluas pemasaran yang dalam hal ini dapat dibantu oleh pemerintah, memiliki perlindungan usaha, dan memiliki akses informasi dan lembaga-lembaga yang memiliki data terkait UMKM. Selain forum bisnis, kegiatan yang diadakan di Gedung Serba Guna Jalan Pancing Medan ini juga mengikutsertakan perlombaan mewarnai ibu dan anak serta perlombaan fashion show. Di samping itu juga penyerahan plakat secara simbolis bagi para pelaku bisnis yang turut serta memajukan UMKM. (m41)

SIGLI (Waspada): Untuk mengembangkan pangsa pasar penyaluran kredit usaha rakyat (KUR), PT Bank Negara Indonesia (BNI) Tbk, Cabang Sigli, Pidie, telah kucurkan Kredit tersebut senilai Rp 3.723.024.897, bagi 43 debitur didaerah itu. H Narsito, SE, pimpianan BNI Cabang Sigli, kepada Waspada, Jumat (28/6), menjelaskan, jumlah dana senilai Rp 3,7 miliyar itu sudah dikucurkan pihaknya sejak 2008 sampai Juni 2013. ”Tujuan kita kucurkan KUR ini, untuk membantu masyarakat dalam upaya peningkatan usaha di sektor perdagangan besar dan eceran” kata H Narsito. Dia mengungkapkan, dana KUR yang bisa diberika kepada calon debitur baling besar senilai Rp[ 350 juta. Sedang paling rendah Rp 12 juta, jumlah itu tergantung dari besar atau kecilnya usaha.

Sampai sekarang ini, ujar dia, permohonan KUR masih dibuka BNI Cabang Sigli, begitupun daerah-daerah lain. Apabila persyaratan terpenuhi, maksimal dalam waktu tiga hari kredit tersebut bisa dicairkan. Menurut Narsito, KUR yang dikucurkan pihaknya itu, dapat menjadi solusi bagi masyarakat yang pendapatan lemah dengan bunga 13 persen, dan biaya setoran per bulan sesuai pinjaman dan jangka waktu lamanya kredit. Dia menjelaskan, dari sejumlah nasabah yang telah meminjam, banyak diantaranya telah selesai melunasi, namun banyak juga diantara mereka yang kembali mengajukan permohonan kredit untuk mengembangkan usahanya. Pemberian dana tersebut, juga sangat tergantung pada nasabah yang memenuhi persyaratan. “ Kalau memenuhi persyaratan bisa kembali kami berikan KUR” tandas Narsito. (b10)

BNI Layani Transaksi Penerimaan Valas Rp 62 T JAKARTA (Waspada): Bank Negara Indonesia (BNI) berupaya melayani transaksi penerimaan negara berdenominasi valas sebesar Rp 62 triliun atau setara 31 persen dari total penerimaan negara dalam valuta asing. Corporate Secretary BNI Tribuana Tunggadewi di Jakarta, Kamis (27/6), dalam siaran persnya mengatakan, Modul Penerimaan Negara Valuta Asing (MPN Valas) merupakan produk unggulan hanya dilayani oleh BNI. Hal ini menunjukkan kepercayaan yang diberikan Pemerintah kepada BNI untuk melayani transaksi setoran penerimaan negara valas dan buah dari penilaian positif Kementerian Keuangan RI terhadap kinerja BNI. BNI merupakan bank memiliki banyak kantor cabang aktif dan berkembang di luar negeri. Tribuana menuturkan, potensi penerimaan perpajakan dalam rupiah maupun valas adalah sekitar Rp 1.500 triliun per tahun. Sementara penerimaan perpajakan valas-nya sendiri berkisar Rp 200 triliun per tahun. Saat ini, BNI memiliki 5 cabang luar negeri, yakni di Singapura, Hong Kong, London, Tokyo dan New York, serta telah menambah kantor pemasaran di Osaka. Banyaknya cabang luar negeri ini memudahkan BNI untuk mengelola penerimaan negara, baik setoran dari pajak maupun penerimaan negara bukan pajak (PNBP) berbentuk valas. Menurutnya, BNI menjadi satu-satunya bank yang memenuhi persyaratan Peraturan Menteri Keuangan No. 249 tentang Penatausahaan Penerimaan Negara Dalam Mata Uang Asing untuk menjadi Bank Persepsi MPN Valas tanggal 27 Desember 2010. Penetapan tersebut melalui SK Dirjen Perbendaharaan KEP-213/PB/2012 tanggal 13 November 2012 BNI ditunjuk sebagai Bank

Persepsi, BNI siap memberikan pelayanan maksimal untuk Wajib Pajak dalam bentuk kemudahan proses pembayaran dan memberikan bukti pembayaran secara real time. Penyediaan layanan ini menegaskan peran BNI dalam menjembatani entitas bisnis Indonesia dengan entitas bisnis internasional, sekaligus berperan mendukung Pemerintah dalam mengoptimalkan penerimaan Negara dalam Valuta Asing. BNI meraih penghargaan terbaik dalam hal pengembangan inovasi dari Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN). Produk jasa keuangan yang kali ini mendapatkan penghargaan adalah Modul Penerimaan Negara Valuta Asing (MPN Valas). MPN Valas yang dilayani BNI ini meraih penghargaan The Best Product Innovation of Financial Service Sector. Penghargaan ini diberikan oleh Menteri BUMN Dahlan Iskan secara langsung kepada Direktur Utama BNI Gatot M Suwondo di tengah acara Gelar Inovasi BUMN Untuk Indonesia, BUMN Innovation Expo & Award 2013 di Jakarta, Kamis (27/6) kemarin. BNI menjadi satu-satunya bank yang terhubung langsung dengan sistem pelayanan penerimaan negara terpadu yang dikembangkan Kementerian Keuangan, yaitu Modul Penerimaan Negara (MPN) valuta asing atau valas. Pelayanan setoran penerimaan negara valas tersebut secara resmi diluncurkan oleh BNI di lima kota dunia, yang terdapat kantor-kantor cabang luar negeri milik BNI. Peluncuran pelayanan MPN valas di Cabang Luar Negeri untuk Singapura dan Hong Kong dilakukan pada 5-8 Februari 2013, sedangkan di Tokyo, London, dan NewYork dilaksanakan pada 11-15 Februari 2013. (Rel/j03)


Kreasi

B8

WASPADA Sabtu 29 Juni 2013

Waspada/Arianda Tanjung

TIGA juri yang juga dosen STIK-P mengamati penampilan mahasiswa yang mengikuti lomba live report dan news presenter dalam rangka Dies Natalis ke-26 kampus tersebut, Mei lalu. Untuk meningkatkan skill dan membangkitkan motivasi mahasiswa yang hendak menjadi jurnalis televisi, STIK-P kerap menggelar lomba dan kegiatan praktik lainnya.

PERKEMBANGAN perusahaan media di Indonesia, khususnya Sumatera Utara, kian pesat. Lantas banyak pemilik modal berlomba-lomba mendirikan sekolah atau perguruan tinggi swasta yang memiliki jurusan ilmu jurnalisme. Sebab lulusan ilmu tersebut biasanya dicari perusahaan media. Jika kita bicara ilmu jurnalisme, maka tentunya kita ingat Sekolah Tinggi Ilmu Komunikasi “Pembangunan” (STIK-P) Medan. Didirikan pada tahun 1987 silam oleh tokoh pers nasional, Bunda Hj Ani Idrus (almh), tentunya STIK-P sudah banyak menghasilkan sarjana yang bisa

diandalkan perusahaan media, baik cetak maupun elektronik. Hal ini pun dikatakan Drs H Sakhyan Asmara MSP (foto), mantan Ketua STIK-P akhir 1990-an hingga 2008. Sakhyan mengatakan, STIK-P telah melahirkan banyak wartawan andal dan Dok Waspada karya tulis yang diperhitungkan di Sumut hingga nasional. Menurut Staf Ahli Menpora Bidang Infokom itu, (alm) H Mohammad Said dan Hj Ani Idrus dikenal sebagai jurnalis andal dan kritis. Atas dedikasi dan

Waspada/Arianda Tanjung

WIWIN Vamela, mahasiswa ilmu jurnalisme STIK-P, menyampaikan berita layaknya presenter televisi dalam kegiatan praktik kampus orange tersebut baru-baru ini. Dalam perkuliahannya, STIK-P mengaplikasikan kegiatan praktik seimbang dengan teori di kelas untuk lebih menyiapkan lulusan mereka siap pakai.

kecintaannya terhadap dunia jurnalistik, mereka membangun STIK-P untuk menjadi wadah calon jurnalis meningkatkan kemampuan dirinya melalui berbagai disiplin ilmu secara teori dan praktik. “Kemampuan itu didapat setelah menuntut ilmu dan mendalaminya secara pribadi, sehingga terbentuk mental jurnalis yang berkarakter dan professional Maka itu, jika bicara jurnalisme, maka STIK-P tempat terbaik melahirkan jurnalis andal,” papar Sakhyan, mantan Kadispora dan Kadisdik Sumut itu. Dia menambahkan, kebenaran validasi untuk mencari informasi memerlukan akurasi pemberitaan yang diterima masyarakat. Bagi para alumni, mahasiswa, dan civitas akademika, harus menggarisbawahi tokoh-tokoh pers sekaliber Bunda Ani Idrus dan H Tribuana Said mampu

memberi inspirasi bagi masyarakat. “Tugas jurnalis menyiarkan informasi untuk dikonsumsi masyarakat, sehingga terjadi keterlibatan dalam pembangunan Sumut. Terkadang pemberitaan pun bersifat kritik kepada pemerintahan, tapi justru itu bisa menjadi masukan atau bahan evaluasi untuk perubahan-perubahan signifikan dalam pembangunan Sumut ke arah yang lebih baik,” sambung Sakhyan. Sakhyan juga berharap prestasi dan kualitas STIK-P yang usia ke-26 tahun ini bisa ditingkatkan lagi demi citacita mencetak jurnalis-jurnalis tangguh seperti Bunda Ani Idrus, H Mohammad Said, Rosihan Anwar, dan lainnya. “Tentu STIK-P punya peran untuk melahirkan dan membina tokoh-tokoh penting seperti mereka,” tutupnya. *Dio Utama

Perguruan Eria Dengan Segudang Prestasi Kala Mahasiswa Kagum Karya Senior PERGANTIAN tahun ajaran baru sudah di depan mata. Para pelajar baik SD, SLTP maupun SLTA sudah mempersiapkan sejumlah perlengkapan sekolah. Tentu mereka juga sudah menentukan sekolah yang akan dimasukinya nantinya dan faktanya negeri selalu menjadi favorit. Namun tak banyak dari mereka juga ingin bersekolah di swasta. Jika kita lihat, saat ini sekolah swasta di Kota Medan kian menjamur dan kualitasnya tidak kalah dari negeri. Bicara soal swasta, ada satu sekolah yang setiap tahunnya selalu menghasilkan segudang prestasi. Sekolah itu tak lain adalah Perguruan Eria Medan yang memiliki jenjang pendidikan dari TK, SD, SMP, SMA, dan SMK. Salah satu sekolah swasta ternama di Kota Medan ini berada di bawah payung Yayasan Pendidikan Ani Idrus (YPAI). Perguruan Eria sendiri didirikan oleh tokoh pers nasional, Bunda Hj Ani Idrus (almh) pada 21 April 1987 bertepatan dengan Hari Kartini.

SEJUMLAH panitia penerimaan siswa baru Perguruan Eria sibuk memberi penjelasan kepada calon siswa, Kamis (27/6). -Waspada/Arianda Tanjung-

Salah satu prestasi yang menonjol dari sekolah yang terletak di Jalan Sisingamangaraja No 195 datang dari SMA dan SMKnya. Tercatat, siswa-siswa SMA dan SMK selalu menambah koleksi lemari gelar di dunia pendidikan, baik kegiatan akademik maupun ekstrakurikuler. Mulai dari pidato Bahasa Inggris, Olimpiade Akuntansi, seni tari hingga Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra). Khusus ekskul paskib,

tidak perlu diragukan lagi karena sekolah ini sudah banyak meraih prestasi. Sebut saja piala Komandan Batalyon Kaveleri 6 Serbu di KAPAS (Kompetisi Akbar Paskibra Satuan) 2012, juara umum senior tinggi Pasbrata (Pasukan Berbaris Tertata) di SMAN 8 (2012), dan masih banyak lagi. “Untuk ekskul dan mata pelajaran, secara umum prestasi yang didapat oleh siswa berimbang. Untuk jurusan, prestasi siswa cenderung lebih unggul di

bidang akuntansi. Belum lagi siswa sering kita ikutkan dalam event-event daerah dan nasional berupa lomba tari, pembuatan film, paskibra, dan pramuka. Hasilnya memuaskan dan sering meraih prestasi,” ujar Kepala SMK Eria, Drs Asyro Efendi, kepada Kreasi, Kamis (27/6). Bicara fasilitas dan sarana pendukung, tentunya Perguruan Eria tidak usah diragukan lagi. So, ayo daftar di Perguruan Eria! *Dio Utama

Digelarnya Medan International Photography bertajuk “Nusantara Photo Fest 2013” di Taman Sri Deli Medan, Kamis-Sabtu (2729/6) ternyata mendapat perhatian dari mahasiswa, termasuk dari Sekolah Tinggi Ilmu Komunikasi “Pembangunan” (STIK-P) Medan yang juga terkenal dengan Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Fotografi atau lebih dikenal Potret. Dalam event tersebut, dipamerkan 5000 foto dari seluruh anggota Pewarta Foto Indonesia (PFI) yang ada di Indonesia ditambah komunitas foto di Sumut. Tanpa biaya, pengunjung dapat melihat beragam foto yang dipamerkan dengan berbagai tema, seperti edukasi, budaya, pariwisata, peristiwa, dan human interest. Anggota Potret STIK-P, Fiqih Adi Prasetya, mengatakan pameran seperti ini sangat positif dan bermanfaat bagi mahasiswa yang ingin mengenal dan belajar seputar dunia fotografi tersebut. “Bagus bang, kita bisa lihat beragam peristiwa yang ada di tanah air melalui karya fotografi yang dikemas dengan teknik yang luar biasa. Kita jadi bisa

Waspada/Arianda Tanjung

SEJUMLAH mahasiswa STIK-P mengunjungi event Medan International Photography yang digelar Pewarta Foto Indonesia (PFI) Medan di Taman Sri Deli, Kamis (27/6). tambah wawasan dan lebih paham teknik-teknik fotografi dari para senior kita,” kata mahasiswa ilmu jurnalisme stambuk 2011 itu kepada Kreasi, Kamis (27/ 6). Selain foto, lanjut Fiqih, pengunjung juga bisa mengikuti coaching clinic

seputar teknik fotografi yang diberikan fotografer senior. Kebetulan beberapa senior itu juga lulusan dari STIK-P yang kerap melahirkan wartawan tulis dan fotografer terbaik. “Semoga event seperti ini bisa menjadi agenda rutin di Kota Medan,

sehingga kami yang mendalami dunia fotografi senantiasa mendapat tambahan ilmu dan lainnya guna menjadi fotografer ternama nantinya,” tutup Fiqih yang juga gemar bermain futsal. *Arianda Tanjung

BBM Naik? Ber se peda Saja… Saja… Berse sepeda Naik? Ber se peda Berse sepeda BBM HARI gini naik sepeda? Sebuah pertanyaan yang sering kita dilontarkan bila melihat seseorang bersepeda ke kantor atau sekolah. Faktanya, bagi kebanyakan orang yang sudah terbiasa beraktivitas dengan transportasi instan, seperti sepeda motor dan mobil, bersepeda menjadi aktivitas yang ribet. Berbagai alasan pun kerap muncul jika ingin bersepeda, seperti malu dianggap nggak keren atau takut telat jika ingin beraktivitas dengan tujuan tertentu. Jika memang masalahnya terletak pada waktu, itu tergantung individunya sendiri yang bijak menyusun jadwal. Dengan mengendarai motor juga nggak menjamin kita tepat waktu, apalagi negeri ini terkenal dengan “jam karetnya”. Lebih miris lagi, tak jarang di daerah yang tak ada angkutan umum, beberapa anak mengancam tidak akan bersekolah kalau tidak dibelikan motor. Padahal ya, bersepeda banyak manfaatnya, seperti menyehatkan badan. Selain itu, dapat dilakukan sebagai cara penghematan ongkos transportasi mengingat Bahan Bakar Minyak (BBM) sudah naik. Bersepeda juga ramah lingkungan. Ingat, dengan mengendarai sepeda motor, berarti kita telah mencemari lingkungan akibat polusi sisa pembakaran BBM. Sisa pembakaran apapun, termasuk kendaraan bermotor, menghasilkan zat beracun biasa disebut karbondioksida (CO2) yang bisa merusak lapisan ozon.

Tak hanya itu, bersepeda juga tidak menimbulkan polusi suara alias kebisingan. Berbeda dengan sepeda motor yang suaranya mengganggu telinga, apalagi jika knalpotnya telah dimodifikasi. Tapi paling penting adalah masyarakat sadar bahwa bersepeda otomatis dapat meminimalisir angka kecelakaan di jalan raya. Galih Ilham Herlambang mengaku dirinya sudah bersepeda sejak tahun lalu karena banyak manfaat yang didapat, seperti badan sehat, hemat biaya, dan menjaga bumi dari global warming. “Awalnya aku minder karena sering jadi tontonan di jalan raya. Kan di Medan yang beraktivitas dengan sepeda dapat dihitung dengan jari,” ujar Galih kepada Kreasi, Rabu (26/6). Kendalanya, kalo bersepeda itu biasanya di jalan raya, pengendara sepeda motor atau mobil tidak mau mengalah. Lantas kalo ke tempat-tempat tertentu seperti rumah sakit, perusahaan atau hotel tidak ada tempat parkir. “Saya berharap pemerintah mau mendukung orang-orang yang saat ini sudah beralih beraktivitas dengan sepeda,” tutupnya. Mulai sekarang, marilah kita hilangkan rasa malu dengan mulai bersepeda kembali. Saat ini, di beberapa daerah di tanah air, bersepeda mulai banyak digemari, terutama di kota-kota besar. Lantas bagaimana dengan Kota Medan, ya? *Arianda Tanjung

Waspada/Arianda Tanjung

BERSEPEDA kerap kali menjadi aktivitas yang selalu dihindari masyarakat kota yang sudah terbiasa menggunakan transportasi instan, seperti sepeda motor dan mobil karena dianggap kurang praktis.


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.