SUARA Juli 2010 Main

Page 29

9 July 2010

WARTA

Buaya disembunyikan di kamar sepuluh hari sekali. Paeran mengaku bahwa ia hanya bisa bersikap pasrah WARGA Dusun Sampangan, Muncar, jika buaya miliknya akan diambil paksa Banyuwangi, Jawa Timur gempar. See- oleh petugas. kor buaya ditemukan di sebuah kamar Kabar temuan buaya mencuat setemilik Paeran (50), warga setempat, Sela- lah aparat Polsek Muncar mendapat sa (6/7) kemarin. Belakangan diketahui, laporan dari warga. Ratusan warga bereptil buas itu sengaja dipelihara karena rebut untuk melihat dari dekat. Mereka mendapat wangsit aneh. benar-benar tidak menyangka di dekat Binatang tersebut ditempatkan di kamar depan. Umurnya diperkirakan 9 tahun dengan panjang sekitar 3 meter dan berat 3 kuintal lebih. Untuk menghindari kecurigaan warga, Paeran mengunci rapat kamar buaya tersebut. Buaya itu pertama kali ditemukan tahun 2002 silam di selokan depan rumahnya. Waktu itu, ukurannya masih sepanjang 3,5 cm. Diduga, buaya itu ikut terseret banjir yang melanda kawasan tersebut. ‘’Saya sempat bermimpi didatangi anak kecil sebelum menangkap buaya itu,’’ katanya, seperti dikutip Bali Post. Awalnya, buaya itu dipelihara di bak mandi. Karena bertambah besar, akhirnya dibuatkan kandang khusus di kamar tidur. Namun, binatang itu terlihat jinak. Bahkan akrab dengan keluarga Paeran. ‘’Buaya itu seperti keluarga. Kami juga tenang ada yang menjaga,’’ ujar pria yang bekerja sebagai nelayan tersebut. Ia menambahkan, buaya itu tidak mau memakan daging ayam. Makanannya hanya sepotong kepala ayam. Itu pun Oleh Ramlan

rumahnya hidup buaya besar yang menakutkan. Agar tidak jatuh korban, polisi meminta bantuan petugas Balai Konservasi Sumberdaya Alam (BKSDA) Jember, Jawa Timur untuk melakukan evakuasi. Karena terkendala peralatan, petugas baru bisa mengevakuasi sekitar pukul 17.00 WIB.

Itu pun setelah petugas mendapat bantuan seorang pawang buaya yang juga anggota Polres Banyuwangi, Briptu Partika Budi S. Setelah hampir tiga jam, buaya berkulit hitam itu berhasil diangkat. Selanjutnya dikirim ke Taman Safari, Malang, Jawa Timur. Proses evakuasi menjadi tontonan menarik ratusan

29

warga. Kepala Bidang Wilayah III BKSD Jember Setyo Utomo mengatakan belum bisa memproses secara hukum pemilik buaya ilegal tersebut. Alasannya, bibit buaya itu ditemukan terdampar di selokan sejak kecil. ‘’Kami hanya melakukan pembinaan kepada pemiliknya,’’ katanya.


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.