epaper edisi 125

Page 7

7

kendaraan

JITU 125 Jumat, 28 Januari - 3 Februari 2011

Sosok

Melepas Mobil Kesayangan Demi Keluarga KALAU diitung, mungkin sudah ratusan juta rupiah dihabiskan Rio untuk membangun mobil Charade Winner kesayangannya. Tapi karena tangung jawabnya sebagai seorang ayah dan suami yang baik, Winner itu dijualnya dengan harga yang sangat murah. Padahal mobil itu sudah menghasilkan puluhan piala di berbagai kejuaraan drag race di Jawa sejak 2001. Sejak duduk di bangku SMP, pria bernama lengkap Anugrah Rio Prambasto ini sudah doyan menonton kejuraan drag race. Kebetulan sejak lahir sampai SMA, dia berada di Jakarta sehingga tidak asing dengan sirkuit Sentul. Pada 1999, untuk pertama kalinya Rio terjun menjajal sengitnya adu kelihaian dan kecepatan di ajang drag race. ª Sebenarnya itu karena nggak sengaja. Ya biasa, anak SMA senangnya sok berani-beranian. Temanteman bertaruh saya nggak berani ikut drag race, karena panas saya nekat ikut. Waktu itu eventnya Kejurnas Gudang garam. Saya pakai Civic Wonder 2 pintu. Nggak nyangka dari 30 peserta, saya bisa peringkat 16,” tuturnya. Karena sudah mulai mencium aroma kemenangan, di tahun berikutnya Rio kembali turun di sirkuit Sentul. Dengan mobil Daihatsu Feroza, dia merangsek ke peringkat ke-5. Setelah lulus SMA, Rio meneruskan kuliah di Fakultas Teknik Industri Universi-

tas Sebelas Maret. Di 2001, atas persetujuan orang tuanya, Rio mendirikan bengkel mobil bernama Sarwono Putro Motor di daerah Pabelan.. Nama Sarwono diambilnya dari nama eyangnya yang merupakan penduduk asli di tempat tersebut. ª Supaya gampang dikenal saja oleh orang sini. Karena kalau pakai nama saya kan nggak ada yang kenal,” ujarnya. Setelah punya bengkel, Rio lebih leluasa membangun mobil untuk keperluan drag race. Mobil yang dibangunnya adalah Charade Winner. Winner inilah yang selanjutnya menjadi tunggangan andalan Rio di setiap ajang drag race. Tak kurang dari 50 piala disabetnya bersama sang Winner. ª Kebanyakan peringkat dua. Sampai dapat julukan Winner Killer alias pembunuh juara saking kencangnya. Ada juga yang menyebut Winner Solo Berseri karena saya tempeli stiker besar bertuliskan Solo Berseri pada bodinya. Winner ini juga pernah masuk klub 13 di Sentul. Klub 13 adalah istilah untuk mobil yang punya catatan waktu 13 detik, best time untuk jarak 400 meter,” katanya. Sebagai konsekuensi membangun mobil balap, setiap punya uang, Rio hampir selalu menggunakannya untuk meng-up grade mobil. Untuk perawatannya saja, Rio harus menganggarkan sekitar Rp 15-20 juta per tahun. Ketika itu 2004, Rio membentuk tim balap bersama dua rekannya, Abun dan

Sound Quality Life Audio

Pernik

Yudhi Hartomo/Koran JITU

PASTI ASYIK : Mengendarai mobil dengan peranti sound system secanggih ini, sudah tentu tambah nyaman.

Panduan JITU Kendaraan BAN mobil tidak punya masa kadaluwarsa. Asal masih memenuhi standar, ban tetap nyaman dan aman untuk digunakan berkendara sehari-hari. Masa pakai ban ditentukan oleh kondisi fisik ban. Kebanyakan orang menilai kondisi ban dari ketebalan. Ternyata hal ini tak selamanya tepat. ª Biasanya kalau kembangannya masih kelihatan bagus,

Deni. Bertiga mereka me- berbakat yang punya hobi tanya mulai kembali langlang buana ke setiap ke- balapan. ª Saya memban- bergairah. Satu bulan juaraan drag race. ª Dulu mas- tu mengurus pendaftaran saja bisa beberapa kali ing-masing kita bawa dua dan berbagai keperluan lain. event, sampai kita ngmobil. Tiga orang, tapi turun Maklum anak-anak kan be- gak bisa ikut semuandi enam kelas dengan mobil lum lama di dunia drag race, ya,” ucap Rio. (yud) yang berbeda. Tujuannya su- belum punya banyak link. Kapaya tim dari Surakarta keli- lau saya sudah banyak kenalhatan banyak dan ramai, pa- an jadi lebih mudah mengudahal yang nyetir ya itu-itu rus segala sesuatu. Tapi jusaja,” kenangnya sambil ter- jur sebenarnya saya kantawa. Terakhir 2007, meru- gen juga turun balapan. pakan kali terakhir Rio berla- Dunia drag race sekarang kelihaga di ajang drag race. Sang istri yang saat itu hendak melahirkan anak pertama mereka meminta Rio mengurangi aktivitas balapnya. ª Karena istri minta begitu ya saya berhenti. Winner saya jual cepat supaya saya nggak menghabiskan uang. Karena kalau BERTABUR BINTANG : Rio bermasih di bengsama mobil dan beberapa piala Yud hi H kel, saya pasti pengen art bukti sukses. om o/K terus membangun, meski ora nJ I T nambahi apa sedikit-sedikit. U Jadi lebih baik saya lepas aja. Beruntung sekali yang memPrestasi : Nama : Anugrah Rio Prambasbeli. Karena kalau dihitung- Juara II Drag Race Mobil Kelas 2.8 Sedan 4 silinder 2000 cc, Semarang to hitung uang yang saya pakai 2004 TTL : Jakarta, untuk membangun mobil itu - Juara II Starmild Drag Maniac kelas 2.3 Sedan 1801 cc ke atas, Jogja4 Desember 1984 sudah bisa untuk membankarta 2005 Istri : Ria Wulandari gun rumah,” kata Rio. - Juara IV VSC Drag Race Kelas 2.1 Sedan 1700 cc, Jogjakarta Maret Anak : Bryna (3 tahun) Sejak saat itu, Rio lebih 2007 Pekerjaan : Manajer Sarwono Puberkonsentrasi pada bisnis - Juara I VSC Kejurnas Drag Race Putaran I kelas 2.1 Sedan 1701-2500 tro Motor bengkel, jual beli mobil dan cc, Jogjakarta 2007 Email : sarspeedsolo memanajeri tim drag race. - Juara II VSC Drag Race kelas 2.6 Sedan 6 silinder 1-4600 cc, Jogjakar@yahoo.com Tim yang di manajerinya terta 2007 FB : Anugrah Rio Sar Speed diri dari beberapa anak muda

BAGI pemilik mobil yang nggak mau audionya asal bisa bunyi, anda boleh melirik yang satu ini. Satu set audio Sound Quality Life dari Audio Tekhnika. Perangkat ini menawarkan sensasi mendengarkan musik yang lebih hidup. Pengemudi mobil tak hanya bisa mendengarkan musik tapi seolah-olah melihat sang penyanyi dan pemain musik ada di antara mereka. Dengan settingan yang tepat, penyanyi bisa terasa berada di tengah, sementara pemain gitar, drum atau alat musik lainnya berada di setiap sudut mobil. Perangkat ini terdiri dari Speaker 3-way Audison Voce, sub woofer Audison, head unit Pioneer AVN 4250 DVD dan disupport oleh Power Amplifier Zapco 650.6. Power unit ini sudah menggunakan built in processor sehingga pengaturan setting dilakukan dengan komputer. Paket hebat ini ditawarkan seharga Rp 30 juta. Jika tertarik, anda bisa mengunjungi Audio Tekhnika di Jl. DR. Wahidin no. 49B, Surakarta. (yud)

Anti Jamur

MUSIM hujan seperti sekarang adalah waktu yang paling disukai oleh jamur. Kelembaban yang tinggi akan memicu pertumbuhan jamur dengan cepat. Dan jamur seringkali tak pilih-pilih tempat untuk tumbuh dan berkembang. Jika hal itu terjadi pada kaca mobil tentu bisa gawat. Karena begitu terlanjur tumbuh, biasanya jamur akan sulit dibersihkan. Untuk mencegah jamur tumbuh di kaca mobil, campuri cairan wiper dengan Forch Eco Hot. Cairan pembersih ini punya formula khusus yang mencegah pertumbuhan jamur. Kemasan yang tersedia di pasaran biasanya adalah 30 ml. Pemakaiannya cukup mudah, cukup dicampurkan dalam tangki air wiper dengan perbandingan 30 ml Forch untuk 2,5-3 liter air wiper. Harganya pun murah, cuma Rp 15.000 per botol. Formula wiper concentrate ini bisa diperoleh di Evolution Auto Specialist, Jl. Honggowongso 81 Surakarta.

Perhatikan TWI, Bukan Ketebalan Ban

orang menilai ban mobilnya masih layak dan memenuhi standar pakai. Padahal belum tentu,” ujar Manager Solo Putra Ban H.Dian Yulianto. Masa pakai ban sebenarnya ditandai dengan TWI atau Tread Wear Indocator. TWI merupakan batangannbatangan karet kecil yang terdapt di antara blok telapak ban. TWI mempunyai ukuran tertentu yakni setebal

1,6 mm untuk ban jenis passenger car dan 2,4 mm untuk ban yang dipakai light truck. Pada saat ketebalan telapak ban sudah sama tingginya dengan TWI, menunjukkan ban sudah mencapai batas aman pemakaian dan harus diganti untuk alasan keamanan. ª Belum banyak yang menyadari keberadaan TWi dan fungsinya. Padahal ini sangat menentukan keselamatan

perjalanan kita,” kata Dian. Ban yang sudah melewati batas TWi akan kehilangan kekuatan cengkeramannya pada media jalan. Padahal menurutnya ban mobil mempunyai tugas yang sangat berat. Saat mobil dikendarai, ban berfungsi menyangga beban mobil dan muatannya, meredam guncangan akibat kondisi jalan hingga mengontrol arah kendaraan. (yud)

Engine

pasti sedang berjalan. Mesin yang sedang dalam putaran tinggi akan saling bertabrakan sehingga bisa mengakibatkan piston pecah dan klep bengkok. ª kalau sudah begitu, ya terpaksa turun mesin. Dengan kondisi seperti itu, pemilik kendaraan harus merogoh kocek setidaknya Rp 5 jutaan agar mesin bisa bekerja lagi. Padahal biaya mengganti timing belt cuma sekitar Rp 200 ribu sampai Rp 850 ribu tergantung jenis mobilnya,” kata Jarwadi. Untuk menghindari kerusakan yang tak perlu, jalan terbaik adalah dengan penggantian rutin sesuai umur pakainya yakni sekitar 50 ribu km untuk mesin bensin, atau sekitar 100.000 km untuk mesin disel. Untuk mobil yang kerjanya berat, timing belt biasanya lebih cepat aus sehingga penggantian dilakuakn lebih cepat. Selain penggantian, cek juga apakah

Yudhi Hartomo/Koran JITU

PAKET AUDIO, For Avanza, icld instal & cabel & box, [4Jt], 0271-739006

MODIFIKASI

Ganti Timing Belt Sebelum Merusak Mesin

PERNAH dengar istilah timing belt? Timing belt adalah komponen mesin yang tugasnya menghubungkan serta menyelaraskan putaran as kruk dengan noken as agar tidak saling berbenturan geraknya. Bentuknya berupa karet bergerigi. Meski kelihatannya sepele, kalau tidak diperhatikan bisa menyebabkan mesin rusak parah. Menurut mekanik bengkel Pelet Kraton di Jl. Kebangkitan Nasional no. 11, Surakarta, Jarwadi, pemilik kendaraan harus benar-benar memperhatikan masa pakai timing belt. ª Karet ini punya umur tertentu karena lama-lama akan aus. Biasanya kalau sudah mencapai sekitar 50.000 km harus segera diganti. Jangan tunggu sampai rusak atau putus,” ujarnya. Jika timing belt putus, akibatnya bisa sangat parah. Menurutnya, saat putus, kondisi mesin

Pembersih Kaca

20110120889

MOBIL AUDIO TECHNIKA, Pmsngn audio mobil, bkwalitas tnggi, 0271-739006 20110117354

PAKET AUDIO, Crescendo Opus 8.6, V-Dimension, bns lontar alumunium, [5,5Jt], 20110120894 0271-7043355 PAKET AUDIO, Crescendo Opus, Genesis Pwr, subwoofer Cresendo ++, [10,8Jt], 20110120896 0271-7043355 PAKET AUDIO, Crescendo Opus, Pwr VDimension, subwoofer V-Dimension ++, [7,8Jt], hub : 0271-7043355 20110120895

Yudhi Hartomo/Koran JITU

RUTIN DIRAWAT : Jika tidak, performa mesin bakal tak maksimal karena fungsi peranti ini sangat vital

ada oli yang merembes dari seal yang terdapat pada cranksaft atau camsaft. Oli yang bocor bisa mengenai timing belt dan membuat karet ini lebih cepat rusak. (yud)

PAKET AUDIO, Crescendo Opus, V-Dimension, Lontar alumunium, [4,5Jt], 027120110120893 7043355 PAKET AUDIO, Duetta, subwoofer, V-dimension aktif 8”, [2,5Jt], 0271-7043355 20110120892

PAKET AUDIO, Focal access 165A1, JBL, Zapco DC 360.4, [10Jt], 0271-739006 20110120886

PAKET AUDIO, For Fortuner, incld install & cabel & box, [10Jt], 0271-739006

20110120891

PAKET AUDIO, For Jazz, incld install & cabel & 20110120890 box, [4Jt], 0271-739006 PAKET AUDIO, For X-Over, icld instal & cabel 20110120888 & box, [10Jt], 0271-739006 PAKET AUDIO, Pioneer, AVH-P3250 DVD, Focal, JBL, Zapco, [15Jt], 0271-739006 20110120887

PAKET AUDIO, SPK CES3, Pwr Element VDimension, dominations, [9,5Jt], 027120110120897 7043355

MOTOR INOVA MOTOR VARIATION CENTER, Jl. Ry Solo Permai 26, Soba, 0271-626333

20110120532

MENERIMA MODIFIKASI MESIN, Monoshock & berbagai macam modifikasi ken20110120066 daraan, : 0271-8033776 SHAKER MODIFICATION, Modifikasi motor, 20110117332 sgl aliran, 081329025063


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.