10 Kisah TKI dan KTKLN

Page 56

10 Kisah TKI dan KTKLN

negara penempatan tertentu. Pekerja profesional --yang juga dapat disebut TKI mandiri-- di negara-negara Eropa dan Amerika Serikat sering luput dari pengawasan ini. Alih-alih melindungi, praktek diskriminas dalam kebijakan KTKLN menujukkan setengah hatinya perlindungan kepada buruh migran.

Mempertanyakan Fungsi KTKLN Kisah Fera Nuraini menunjukkan tumpulnya sistem pendukung penerapan KTKLN. Validasi KTKLN yang dilakukan di bandar udara terbukti menyulitkan buruh migran yang hendak berangkat ke luar negeri. Dengan waktu yang relatif singkat, buruh migran dipaksa untuk melakukan validasi kartu sebelum keberangkatan. Kegagalan memvalidasi KTKLN mengancam tertundanya keberangkatan TKI. TKI kembali terancam kehilangan pekerjaan akibat proses ini.

Proses validasi KTKLN di bandara kembali memunculkan manfaat KTKLN. Jika konsep data terintegerasi yang diperdengarkan BNP2TKI betul-betul telah berfungsi, maka TKI tidak terlalu kerepotan lagi memvalidasi KTKLN di Bandara. Keberadaan sistem online terintegerasi yang memuat seluruh data TKI ber-KTKLN masih belum terbukti. Jika fungsi KTKLN sebagai alat pendataan masih dipertanyakan, bagaimana fungsi perlidungannya dapat dijalankan?

KTKLN yang disebut-sebut gratis ternyata tidak sepenuhnya bebas dari besaran

â—„ Halaman 55 | Rekam Jejak Advokasi Kebijakan KTKLN â–ş


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.