Banjarmasin Post Edisi Kamis 23 Desember 2010

Page 1

28

Banjarmasin Post

KAMIS

23 DESEMBER 2010/ 17 MUHARRAM 1432 H NO. 14137 TH XXXIX/ ISSN 0215-2987

RP 3.000

HALAMAN

DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI

Mahasiswi Kalsel Hilang di Yogya Terakhir Pamit Hendak Belajar Kelompok YOGYAKARTA, BPOST - Empat hari sudah warga Simpang Tangga, Kayu Tangi, Banjarmasin, H Bustani (42) berteman dengan rasa cemas dan bingung. Putrinya, Hj Yuliana (19) yang kuliah di Fakultas Kedokteran Universitas Gadjah Mada (FK UGM) Yogyakarta, tidak diketahui keberadaannya.

Data diri Yuliana z Nama: Hj Yuliana (19) z Lahir: Kintap, 14 Juli 1991

bapak tiga anak ini, kemarin. Karena cemas pula, Bustani memutuskan pergi ke Yogyakarta, Minggu (19/12) malam. Oleh karena tidak mendapat tiket pesawat udara langsung ke Yogyakarta, dia terbang ke Surabaya, Jatim. Dari Bandara Juanda, Surabaya, dia menempuh perjalanan darat menumpang bus selama sembilan jam. “Sepanjang perjalanan saya tidak bisa tidur dan terus memikirkan nasib Yuliana,” kata suami Hj Budi Herlinawati (35) ini kepada Tribun Jogja (group BPost).

‘HILANGNYA’ Yuliana menjadi pembicaraan para mantan gurunya di SMA Sabilal Muhtadin Banjarmasin. Mereka berencana menggelar Salat Hajat untuk keselamatan Yuliana. Menurut mantan wali kelas Yuliana, Hj Aminah, mantan siswanya itu adalah sosok yang rajin dan tidak pernah berbuat macam-macam. “Senin, sekitar zuhur, Ibu Herlina (ibunda Yuliana) meminta saya mencarikan nama dan nomor ponsel teman seangkatan Yuli yang juga kuliah di Yogyakarta. Saya sangat kaget mendengar kabar dia hilang,” ujar Aminah kepada BPost, Rabu (22/12). Diungkapkannya, saat di Yogya terjadi musibah letusan Gunung Merapi, Yuliana yang lulus tahun lalu itu pulang ke Banjarmasin.

Hal 14 kol 4-7

Hal 14 kol 6-7

z SMA: SMA Sabilal Muhtadin z Nama Bapak: H Bustani z Alamat: Jalan Simpang Tangga, Kayu Tangi, Banjarmasin zCiri-ciri: kulit kuning langsat, wajah agak bulat, rambut lurus hitam, tinggi sekitar 161 sentimeter TRIBUN/JOGJA

“Saya tidak habis pikir me ngapa anak saya bisa ‘menghilang’ seperti ini. Ia menelepon saya meminta izin menginap di rumah temannya untuk mengerjakan tugas kelompok. Karena kegiatan kuliah maka saya izinkan,” kata Bustani (42) yang mengaku terakhir berkomunikasi dengan putrinya itu pada Sabtu (18/12), pukul 17.00 Wita. Minggu (19/12), dia ditelepon sopir anaknya, Rubadi (42) yang mengabarkan Yuliana tidak bisa dikontak. “Sejak itu saya terus mengontak dia, tetapi handphonenya tidak pernah aktif,” ujar

Gelar Salat Hajat

“Penculik Libatkan Preman” SAAT BPost menyambangi, rumah orangtua Yuliana di Jalan Simpang Tangga, Kayu Tangi, lengang. Namun, di halaman rumah terparkir tiga mobil. “Seluruh keluarga dan seorang kerabat, Guru Udin sedang di Yogya,” ucap paman Yuliana, Adi, Rabu (22/12). Adi mengaku tidak tahu persis peristiwa yang dialami keponakannya. “Terakhir, Sabtu (18/12), sopirnya mengatakan Yuliana belajar kelompok dan menginap di rumah temannya. Namun, si sopir itu mengaku tidak tahu rumah teman yang diinapi Yuliana,” ujarnya. Diungkapkan Adi, sebelum berangkat ke Yogyakarta, orangtua Yuliana sempat berkonsultasi dengan seorang paranormal. “Paranormal itu mengatakan Yuliana diculik oleh pria yang cintanya bertepuk sebelah tangan atau pernah ditolak oleh Yuliana. Penculikan itu melibatkan preman,” katanya. Pria itu juga mengatakan Yuliana adalah sosok pendiam. “Saat pulang dari sekolah ia langsung ke rumah kemudian menghabiskan waktunya di dalam kamar. Dia bicara seperlunya saja. Juga tidak pernah ada teman lakilaki yang datang ke sini,” ungkapnya. (ll)

TRIBUNJOGJA/NURHUDA

MENANGIS - Haji Bustani menutupi mukanya dengan handuk di rumah kos putrinya yang ‘hilang’, Yuliana di Yogyakarta, Rabu (24/12). Hingga kemarin, Yuliana tidak diketahui keberadaannya.

Besok, CPNS HST Diumumkan BARABAI, BPOST - Akhirnya, seleksi calon pegawai negeri sipil (CPNS) di Pemkab Hulu Sungai Tengah (HST) akan diumumkan, Jumat (24/ 12) besok. Kesepakatan itu dicapai setelah tim Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kalsel yang dipimpin HM Thamrin melakukan ekspos prosedur penerimaan CPNS di Pemkab HST, Rabu (22/12). Pada ekspos itu juga hadir tim dari Universitas Lambung Mangkurat (Unlam), Badan Kepegawaian Nasional (BKN), Inspektorat, Dinas Pendidikan dan Biro Hukum Pemprov Kalsel. Sedangkan dari Pemkab HST hadir Bupati HST Harun Nurasid, Wakil Bupati Faqih Jarjani, Sekda IBG Dharma Putra, Asisten I Pemerintahan Yusrani dan Kepala BKD HST Ahyar Akhrani. Ekspos tertu-

Kita

TRIBUNJOGJA/NURHUDA

MENANGIS - Duduk di depan pintu kamar kos Yuliana, sang ibu Hj Budi Herlinawati tak kuasa menahan sedih.

PSYWAR antarsuporter timnas Indonesia dan Malaysia mulai terjadi.

SI PALUii

tup ini berlangsung selama satu jam. Seusai acara, Dharma Putra mengatakan ekspos itu merupakan langkah bijak sebagai dasar pertimbangan bupati memutuskan hasil seleksi CPNS. “Meski ekspos ini a-

gak terlambat. Seharusnya sebelum pelaksanaan pengumuman, namun kami terima hasil ekspos sebagai pertimbangan untuk memutuskan hasil seleksi,” ujarnya. Hal 14 kol 4-7

Aneh dan Lucu KESALAHAN memasukkan data peserta yang lulus CPNS di Pemko Banjarmasin dinilai Sekdaprov Kalsel H Muchlis Gafuri sebagai hal yang aneh dan lucu. “Belum ada laporan namun saya sudah mengetahuinya dari media massa. Saya kaget mengetahui hal itu. Adanya perbedaan data itu kan aneh dan terkesan lucu,” ujarnya. Dia menegaskan, hasil seleksi yang benar adalah pengumuman yang dikeluarkan BKD Kalsel. “Meski demikian, BKD Banjarmasin sebaiknya menangani permasalahan ini secara internal dulu. Jangan langsung diserahkan ke provinsi,” tegas Muchlis. Hal 14 kol 6-7

Rina Park AAAAAAKH... gak usah heran lg...malaysia kn emnk suka ky gitu... ayo timnas!!!! runtuhkan bukit jalil...!!!! hahahhahha

edo240.blogspot.com

SIAPA sih yang kenal dengan yang namanya teh, tapi bukan teteh lo. Kalau teteh tu mah yang suka bikinin teh. Ko malah ngomongin teteh hehe. Kita kembali ke teh aja. Mungkin setiap orang pernah minum yang namanya teh, dari warung pinggiran ampe gedongan pasti menyediakan minuman teh, dalam berbagai minuman penyajian. Biasanya kita minum teh saat duduk bersama keluarga maupun duduk santai sambil membaca koran, menulis blog ditemani secangkir teh bisa buat jadi inspirasi. Hal 14 kol 1-3

Gabung di FB Banjarmasin Post

Tia Rusli Aready HARUS tetap semangat n yakin kemenangan yg akan diraih, jgn lupa berdoa Indonesia Pasti menang..amieenn

Filosofi Minum Teh

Devi Aryani Laa Donut’z BERJUANGLAH demi nama Baik Indonesia.... I luv u full Indonesia

Komentar lain di hal 4

Dompet Kemanusiaan Bencana Alam

Minta Kirimi Hattam SABULAN imbah bulik matan bahaji, Palui manarima surat matan kamanakannya nang badiam di Makkah. Di suratnya kamanakannya itu mamadahakan bininya sudah Hal 14 kol 1-3

- Isuk pangumuman CPNS HST, Lak-ai + Kada lawas lagi kutup-kutupannya, Nang-ai Anang Gayam

SUBUH 04:46

ZUHUR 12:20

ASAR 15:47

MAGRIB 18:30

ISYA 19:44

NO NAMA PENYUMBANG Saldo Per Tgl 21 Desember 2010

SHANGHAI DAILY

Pakaian dari Kulit Kucing RIBUAN produk yang berasal dari kulit kucing dan anjing ditawarkan di laman belanja terbesar China, Taobao. Hal ini memicu kemarahan pencinta binatang. Tragisnya, barang paling populer adalah celana dan topi dari bulu kucing. Mengutip Shanghai Daily, para pembeli juga memesan ikat pinggang yang berbahan kulit kucing. “Ini bentuk kelemahan pengawasan oleh pemerintah,” tegas aktivis Perhimpunan Perlindungan Binatang Kecil China, Zhai Yining. Para pecinta binatang menyuarakan tanggapannya dalam laman jejaring sosial populer di China, Douban, yang meminta penjualan produk tersebut dihentikan. “Apakah kalian akan tidur di atas kasur dengan mengorbankan nyawa (kucing atau anjing) lalu bisa merasa benar-benar bahagia dan nyaman? Bukankah perlakuan itu sangat biadab?” tulis laman itu. (afp/kps)

584 585 586 587 588

NOMINAL 1.419.055.701

Panitia Bintang Armada Peduli 2010 SDN Dukuh Rejo Rusdiana Raudathul Fitriah SDN I Sekapuk

30.300.000 272.000 250.000 160.000 150.000

Saldo Per Tgl 22 Desember 2010

Rp 1.450.187.701

Saldo Tribun Tribun Network

Rp 1.821.820.166

Total

Rp 3.272.007.867

Rekening Dana Bencana 1. BCA 051.083038.5 2. Bank Kalsel 001.00.07.02036.9 3. BRI Banjarmasin 0003-01-001308-30-2 4. Mandiri Banjarmasin 031.000447379.2 Keterangan: - Rekening 1,2,3 atas nama PT Grafika Wangi Kalimantan. - Rekening 4 atas nama HG Rusdi Effendi AR (Dompet Bencana Alam)

2312/B01


2 Banjarmasin Bungas

Banjarmasin Post KAMIS 23 DESEMBER 2010

Helmi dan Jaksa Pikir-pikir Divonis Dua Tahun Penjara, Denda Rp 100 Juta BANJARMASIN, BPOST - Mantan Kepala Dinas Perhubungan Kalsel Helmi Indra Sangun tetap tenang di kursi terdakwa, meskipun hakim menyatakannya bersalah atas tindakan korupsi secara bersama-sama. Pada sidang yang berlangsung Rabu (22/12) di Pengadilan Negeri Banjarmasin, Helmi dihukum dua tahun penjara. Dia juga dijatuhi hukuman denda Rp 100 juta dengan ketentuan, jika tidak mampu membayar bisa digantikan dengan hukuman penjara selama enam bulan. Namun, majelis hakim yang diketuai, Eko Purwanto dengan hakim anggota, Suprapti dan M Basyir, tidak menjatuhkan hukuman membayar uang pengganti kepada Helmi karena dia dinilai tidak ada menikmati hasil perbuatan korupsi yang dituduhkan padanya. Hakim juga tidak memerintahkan Helmi dijebloskan ke penjara. Mendengar vonis yang dijatuhkan majelis hakim

tersebut, Helmi yang hadir mengenakan kemeja batik tidak bereaksi dan tetap duduk di kursi pesakitan. Hukuman yang dijatuhkan majelis hakim tersebut lebih ringan dari tuntutan jaksa M Irwan Cs, yakni hukuman penjara lima tahun dan membayar denda Rp 300 juta subsider enam bulan kurungan. Jaksa juga menuntut Helmi membayar uang pengganti sebesar Rp 10.958.153.778. Jika tidak dibayar paling lama satu bulan setelah putusan pengadilan mempunyai kekuatan hukum tetap, harta bendanya dapat disita untuk dilelang jaksa. Apabila Helmi tidak mempunyai harta, diganti hukuman penjara selama tiga tahun. Pertimbangan majelis ha-

kim, Helmi tidak terbukti menguntungkan diri sendiri namun telah menguntungkan Sjachriel Darham selaku pencetus pengembangan bandara dan PT Hutama Karya sebagai pelaksana proyek. “Proyek tergesa-gesa dan mengejar waktu adalah tidak wajar,” kata Eko. Hakim juga berpendapat, terjadi penyalahgunaan wewenang oleh Gubernur Sjachriel Darham secara kolektif dengan Tim Penilai Calon Investor. Termasuk Helmi selaku Wakil Ketua Tim Penilai Calon Investor Terkait unsur merugikan keuangan negara, untuk hasil audit dari BPKP dikesampingkan Hakim berpendapat adanya potensi kerugian negara terkait kerusakan landasan pacu. Setelah mendengarkan vonis majelis hakim, baik dari pihak Helmi maupun jaksa menyatakan pikir-pikir atas putusan tersebut sebelum mengajukan banding atau tidak. (ncl)

Rp 30 Juta untuk Korban Bencana BANJARMASIN, BPOST Simpati dari warga Banua bagi korban bencana di Wasior, Gunung Merapi dan Mentawai masih terus mengalir. Kemarin, panitia penyelenggara Bintang Armada Peduli menyerahkan bantuan kepada Banjarmasin Post Group untuk disalurkan kepada para korban. Hasil malam dana untuk korban bencana bertepatan dengan acara Bintang Armada Peduli pada pekan lalu, terkumpul Rp 30,3 juta. Dana bantuan itu diserahkan Ketua Panitia, Kapten Laut Ervino Oktoviano didampingi Yusran dari Ius 88 Production kepada Pemimpin Umum Banjarmasin Post Group, HG Rusdi Effendi AR. Acara Bintang Armada Peduli digelar di Shinta International Restaurant untuk memeriahkan HUT ke-65 TNI AL. Panitia menghadirkan artis ibu kota yakni Dewi Perssik, Ian Kasela, Audrey dan Audy. Bahkan, Ian Kasela yang juga vokalis Band Radja, mengikhlaskan kacamata yang dikenakannya untuk dilelang. Kacamata hitam yang selalu dikenakan pria kelahiran Banjarmasin itu laku Rp 25 juta. “Kami merasa bersyukur atas bantuan iklan BPost, mampu menghadirkan pengunjung dalam jumlah banyak sehingga bisa menghasilkan dana sebesar itu,” kata Ervino. Selain Ian Kasela, Dewi Perssik juga merelakan jaketnya untuk dilelang. Meskipun, hanya satu pengunjung yang berani menawar jaket milik janda artis Syaiful Jamil itu. Sementara itu, HG Rusdi Effendi AR menyambut baik kepercayaan panitia Bintang Armada Peduli, yang menyalurkan dana bantuan korban becana melalui Banjarmasin Post Group. Menurut Rusdi, semua dana yang disalurkan melalui Banjarmasin Post Group selalu diumumkan kepada masyarakat melalui koran. “Bahkan juga dilakukan audit, sehingga pertanggung jawabannya jelas,” kata Rusdi. (coi)

BANJARMASIN POST GROUP/CHOIRUMAN

Pemimpin Umum Banjarmasin Post Group HG Rusdi Effendi AR (dua dari kiri) menerima bantuan untuk korban bencana sebesar Rp 30,3 juta dari Ketua Panitia Bintang Armada Peduli, Kapten (L) Ervino Oktoviano.

2312/B02


KAMIS

23 DESEMBER 2010

Banjarmasin Post 3

2312/B03


4 Kampusiana

Banjarmasin Post KAMIS 23 DESEMBER 2010

Mawar untuk Ibu PROGRAM beasiswa yang ditawarkan di setiap kampus cukup beragam. Ada yang berasal dari internal kampus ada juga dari pihak luar. Nominalnya lumayan lho. Hitunghitung bisa untuk menutup biaya sumbangan penyelenggaraan pendidikan (SPP). Memperoleh beasiswa memang menyenangkan. Saat-saat ‘genting’ seperti harus melunasi SPP tak lagi kebingungan. Beban orangtua membiayai kuliah pun menjadi agak lebih ringan. “Lumayan dapat beasiswa Rp 1 juta per tahun. Tidak perlu meminta ortu lagi untuk bayar SPP,” kata Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Uniska banjarmasin, Agus Humaidi. Agus yang kini sudah kuliah lima semester ini adalah peraih beasiswa Dirjen Dikti melalui kampusnya dalam program Peningkatan Prestasi Akademik (PPA). Meski cukup banyak ra-

gamnya, untuk ngedapetin beasiswa ternyata bukan perkara mudah. Sobat Kampusiana kudu berburu dan mengatur siasat jitu. Soalnya, harus bersaing dengan peserta lainnya. Syarat-syarat yang harus dipenuhi calon penerima lumayan berat. Tergantung dari program beasiswa yang digulirkan. Tapi pada umumnya, indeks prestasi komulatif (IPK) menjadi syarat utama. “Ngedapetin beasiswa memang tidak mudah seperti membalik telapak tangan. Harus dirancang sejak awal. Salah satunya menaikan IPK. Beasiswa yang saya dapat syarat IPK minimal 3,75. Lumayan beratkan?” ujar Agus. Rekan sekampus Agus, Antung Sahbani punya cerita lain. Belum cukup syarat meraih beasiswa PPA, mahasiswa semester tiga Jurusan Bahasa Inggris Uniska ini berburu program beasiswa dari luar kampus. Hasilnya enam bulan terakhir, Antung berhasil menjadi salah satu peserta yang men-

dapatkan beasiswa dari salah satu perusahaan pertambangan batubara di Kalsel. “Ternyata nominalnya jauh lebih besar, Rp 2,5 juta per tahun. Seneng banget deh,”ujarnya. Terpisah, salah seorang Mahasiswi semester lima Pendidikan Bahasa Indonesia STKIP PGRI Banjarmasin, Yustina mengaku sejak semester tiga lalu dirinya menikmati beasiswa dari Program Bantuan Khusus Mahasiswa (BKM). “Aku bisa dapetin beasiswa BKM karena aktif di organisasi kampus. Tidak cukup hanya aktif tapi juga harus tetap punya prestasi akademik yang bagus,” katanya. Selain senang dalam hal materi, memperoleh beasiswa bagi merupakan kebanggan karena perjuangannya yang melalui tahapan berlipat. Terbiasa memperoleh beasiswa, ternyata justru menjadi penyemangat kuliah. Soalnya, kalau males-malesan lantas pretasi akdemik turun, tahun depan beasiswa bakal melayang. (gep)

MEMPERINGATI Hari Ibu, puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Himpunan Mahasiswa Ilmu Komunikasi (Himakom) Unlam turun ke jalan membagi-bagikan bunga mawar. Aksi simpatik ini digelar di perempatan Jalan Jenderal Sudirman, Banjarmasin, Rabu (22/12). Dengan menggemgam bunga mawar yang terbuat dari plastik berwarna merah, kuning, dan putih, mereka menyambangi pengendara sepeda motor dan mobil yang berhenti terkena lampu merah traficlight. Bunga mawar memang khusus mereka tujukan bagi kaum perempuan sesuai tema penghargaan kepada jasa seorang ibu kepada anak dan keluarga, serta bangsa dan negara. Ketua Himakom Unlam, Rizki Irfani Putra mengatakan, aksi itu mereka lakukan sebagai bentuk rasa hormat dan cinta mereka terhadap para ibu. “Mawar merupakan tanda kasih sayang cinta. Berhubung ini hari ibu, sengaja kami bagikan ke para perempuan yang lewat sebagai tanda hormat kami sebagai seorang anak kepada ibu,” ujarnya. Di tempat terpisah, ratusan anggota DPD I Muslimah Hizbut Tahrir Indonesia (MHTI) Kalsel menggelar aksi serupa dalam memperingati Hari Ibu. Dalam aksinya yang dipusatkan di Siring Sudirman itu, MHTI menyampaikan orasi yang isinya meminta agar pemerintah lebih serius menanggulangi berbagai problema yang menimpa perempuan Indonesia. Ketua DPD I MHTI Kalsel, Patmawati Nabila, aksi turun ke jalan memperingati Hari Ibu tersebut serentak dilaksanakan MHTI di seluruh Indonesia. “Salah satu bentuk keprihatinan kami, perempuan Indonesia saat ini masih banyak yang hidup dalam kemiskinan. Kenapa mereka miskin? Tak lain karena sistem kapitalis sekuler yang diterapkan ke masyarakat,” ungkapnya. (nn)

BANJARMASIN POST GROUP/ EDWARD PAH

Kita Gabung di FB Banjarmasin Post II MENJELANG laga Final putaran pertama Piala AFF 2010, suporter dan pemain Timnas Malaysia selaku tuan rumah mulai melancarkan psywar dengan tujuan melemahkan mental pasukan Timnas Indonesia. Komentarmu? Amran Nuddin Hamsyah AH basi...Masa sekelas Negara Malaysia seperti banci. Jangan takut dan gentar, Timnas Indonesia... Apa yang dikoarkoarkan Malaysia itu bukan senjata untuk melumpukan Timnas.. Bravo Timnas Indonesia... Alf Gharoe TERBANG’LH GARUDAKU.. Smangat kami besertamu.. Ganyang Malaysia.. BUnda Azka Naura MAJU terus pantang mundur apa pun komentar mereka tak akan melemahkan semangat TIM NAS kita karena kami bangsa indonesia mendukungmu TIMNAS garuda didadaku CAHYO GANYANG NEGARA nya ipin upin ..... Ady ‘bartman’ Part II TETAP konsentrasi ke pertandingan,... jangan hiraukan yang diluar pada pertandingan,.. semangat garudaku,.... Putra Satria GARUDA gak pernah takut Fitria Shofia Dila MAJU terus INDONESIA ..!! GARUDA DI DADA KU ..!! :D Razie Mathofani JGN trpancing... haram manyarah!!! semangat trus bwt TIMNAS INDONESIA Emma Halim MALAYSIA memang kemampuannya cuma segitu.Indonesia tentu dengan kekuatan yang maksimal tidak akan terpengaruh.Viva Indonesia.Kami dukung selalu. M Rheza Sofrieda DALAM sepakbola strategi seperti itu hal yang lumrah sekali. apalagi kalau dilakukan oleh tim yang pernah kalah telak dengan tim yang akan dilawannya nanti. Deasy Sii Shemook’One MAJU teruuuuusss indonesiia,, pntang munduuurrrrrr..

Mahfuz Azianoor AKU yakin pasukan garuda mentalnya kuat.....ganyang malaysia..garuda didadamu timnas...!!! Yosieta Nur Ramadhani TIMNAS harus menang,,, chiayo timnas.... :) Dodi Alfayed BAHKAN disalah situs malaysia, malah memberi statement kalo Irfan Bahdim milik Malaysia...wkwwkwk...kalo masalah klaim mengklaim Malaysia mah jagonya, kita yg cerdas, jgn ditanggapin apapun komentar Malaysia, buktikan dilapangan kalo indonesia bisa hatrick dalam bulan ini mengalahkan Malaysia Hafizah Indriani WALAUPUN Timnas Malaysia sebagai tuan rumah tapi Timnas Indonesia harus tetap semangat biar bisa cetak gol lagi dan menjadi juara..... Galoeh Ulielz JGN hnya prmainan j yg d prkuat,mental pra pmain musti d pu2k jg donk biar ga cpet down n ga trpengaruh oleh apapun......ttp lh brsatu!!mari qt buktikan low bngsa qt tdk lemah n tdk gmpang mnyerah...... ‘bravo timnas indonesia!!’ C’yirgo Vyrgoo GK usah trlalu d’tanggapi.. Jd’kn z mtivasi,so wat TIMNAS te2p SMANGAT..! Dya ‘justluphme’ BUKTIKAN kita tak hanya jago d kandang sendiri go go GARUDA go .!! Prahesty Azzahra Gerilya INDONESIA tdk akan terpengaruh...tunjukkan bhw timnas Indonesia tdk lemah...smua timnas Indonesia bersatu tuk menuju kemenangan...semangad... Riswar Saputra MEREK A mau buang malu aja karna d bbk penyisihan sdh d ganyang pasukan garuda Zefano Valery Lomarga TAMPILKAN yang terbaik bagi negara tercinta INDONESIA..!!!

Sayyed Akhmad AlHabsy JNGN pntng menyerah ya,trus berjuang?? Mju ta gentr?? Ini Asih Hasan YAH seperti itulah jiwa orang malaysia,banyak bicara tapi gak ada nyalinya!!GARUDA HARUS MENANG,GANYANG MALAYSIA!! Fitrya Oemy INDONESIA=mental baja!!!! Nor Hafizah DUKUNG Indonesia !!! Ryzwan Nov’r CucaCola INDONESIA harus menang ... Randu Asrux Bjm D Luar dari Sepak boLa> Yg BahaYa PolitiK MaLaYsia... seperti kejadiaN waktu MU Mau dtng Ke Indonesia..... Denny Winchent GANYANG Malaysia, ayo TIMNAS q, tnjukan klo tim qta yg pling tangguh se asia tnggara,,,, brjaya lah indonesia q, ttap junjung tinggi sportivitas !!!! Dewi Susanti TETAP berjuang, Indonesiaku! Na QueEny Tasti KITA baLas dg psywar baLik yg Lbh mLemahkan meNtaL mReka Alan Gepenk OWH.. Tdk Bsa .. Biar Bgaimnapun, Thun Nee GARUDA Juara.ny .. M Novi Annor Anshari INDONESIA harus menang Aniecha Faurezt Thembhemnyacomelo MERAH putih slalu berkibar dimana.mana..... Jgn takut dg malaysia.... Indonesia pst bs mngalahkan malaysia....

2312/B04


Kamis, 23 Desember 2010

www.banjarmasinpost.co.id Halaman 17

Sebagai wing back, pemain Persija HAWA panas mulai Jakarta ini juga memiliki menyembur jelang laga kemampuan menyerang. Dalam leg pertama final Piala lima laga sejak babak penyisihan, AFF Suzuki 2010 antara Nasuha selalu memperlihatkan Malaysia kontra Indonedaya jelajah tinggi dengan sia yang akan dihelat di melakukan penetrasi hingga ke Stadion Nasional Bukit pertahanan lawan. Jalil, Kuala Lumpur, Live on Saat menghadapi Malaysia di Minggu (26/12). Laga Jakarta, ia membuat lini bertajukderby Melayu ini tidak hanya berbicara soal Minggu (26/ pertahanan lawan kerepotan. 12) pukul Hingga memaksa pemain prestasi namun juga 20.00 WIT A WITA belakangHarimau harga diri. Melayu melakukan Malaysia yang sudah gol bunuh diri. merasa dipojokkan Timnas Indonesia “Pelatih terkadang pada pertemuan babak penyisihan menginstruksikan lalu dengan kekalahan 1-5 di Jakarta, saya naik ke pastinya akan melakukan aksi balas pertahanan dengan dendam pada pertandingan di melihat keadaan. kandang mereka. Saya belum tahu Malaysia akan menghalalkan apakah akan segala cara untuk bisa memenangkan diperintah seperti itu laga. Salah satunya dengan lagi atau tidak. Yang melakukan provokasi terhadap penting saya Firman Utina dkk. Provokasi mengikuti instruksi diprediksi tidak hanya akan pelatih,” dilakukan pemain tapi Ini pertandingan ujar pemain asal Banten juga suporter final yang penuh ini. Malaysia. Soal non Namun tantangan. Apapun teknis yang pemain yang akan terjadi kemungkinan Indonesia nanti saya siap akan sudah siap dihadapi dengan menghadapinya. pemain berbagai upaya Indonesia, provokasi MOHAMMAD NASUHA Nasuha tersebut. Bek Kiri Timnas sama sekali PasukanGaruda tidak gentar. “Ini akan mempersiapkan diri sebaik mungkin dan membawa obat mujarab pertandingan final yang penuh anti-provokasi. tantangan. Apapun “Kami akan bermain lebih tenang yang akan terjadi dan menghindari provokasi Malaysia. nanti saya siap Untuk itu persiapan matang baik dari menghadapinya,” segi teknis dan non-teknis selalu kami tegasnya. latih dengan mendengarkan apa kata Kapten Timnas pelatih,” kata bek kiri Indonesia, Indonesia, Firman Mohammad Nasuha, kepada Tribun Utina, juga usai latihan di Lapangan PSSI, menegaskan timnya Senayan, Jakarta, Rabu (22/12). antiprovokasi. Nasuha memegang peranan Bermodal penting dalam skuad Merah Putih. pengalaman, Firman Wajah baru di timnas ini adalah yakin takkan pemain andalan di posisi kiri terpancing ulah pertahanan yang bertugas menahan provokatif Malaysia. gempuran pemain Malaysia dari “Secara mental sektor sayap.

kami sudah siap menghadapi provokasi Malaysia. Bermain di sana memang sering ada provokasi berlebihan baik dari penonton maupun pemain. Tapi saya dan kawan-kawan terbiasa menghadapi itu,” ujar Firman. Provokasi dan intimidasi memang menjadi perhatian skuad timnas jelang laga di Bukit Jalil. Malaysia seolah tahu jika pemain Indonesia sangat mudah terprovokasi dan

mereka akan memanfaatkannya untuk kemudian mengambil keuntungan. Karena itu, Asisten Pelatih Timnas Widodo Cahyono Putro sangat berharap Firman dkk mampu menjaga emosinya saat menghadapi Malaysia di Bukit Jalil, yang terkenal dengan suporternya yang jahil. “Kuncinya pemain harus bisa menjaga emosi. Di sana provokasi pemain jelas lebih keras. Saya sudah

5

empat kali berhadapan dengan Malaysia. Tekanan dari mereka memang luar biasa. Apalagi mereka bermain di kandang sendiri,” kata mantan striker timnas itu. Widodo juga menghimbau semua pemain melupakan kemenangan 5-1 atas Malaysia di babak penyisihan lalu. Malaysia yang dihadapi di final jelas sudah berbeda seperti saat dikalahkan di Gelora Bung Karno, Jakarta. (Tribunnews/cen)

PERMANA

23 DESEMBER 2010/ 16 MUHARRAM 1432 H

Style

TRIBUNNEWS/DANY

Supe a KAMIS

Super Ball

Ulasan Riedl

Tak Takut PEMAIN kami sudah terbiasa tampil di depan ribuan penonton yang jumlahnya lebih banyak dari pendukung Malaysia. Tidak masalah. Kami memiliki suporter yang lebih banyak. Jadi tidak boleh takut. Kami dengar banyak warga Indonesia di AP PHOTO Malaysia. Separuh saja stadion dipenuhi oleh warga Indonesia, itu sudah sangat bagus, dan kami kembali mendapat support yang besar. Soal intimidasi sinar laser, kami juga tak khawatir. Saya melihat adanya sinar laser dalam beberapa pertandingan. Namun, hal itu .(cen) tidak akan terlalu berpengaruh bagi tim kami.(cen) *) Alfred Riedl, Pelatih Indonesia

Teror 100 Ribu Fans Malaysia RASA geram terhadap Timnas Indonesia tentunya masih membara di hati para pendukung Malaysia saat mereka menyaksikan timnya ditekan habis-habisan oleh pendukung Indonesia di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, pada laga penyisihan grup lalu. Publik Malaysia pun mulai membuat ancang-ancang untuk melakukan hal serupa di Stadion Bukit Jalil, Kuala Lumpur. Sebanyak 100 ribu suporter akan dikerahkan Malaysia untuk meneror Firman Utina dkk. “Akan menjadi momen terindah merayakan kemenangan Malaysia di depan 100 ribu suporter. Ini akan terasa fantastis. Akan lebih baik lagi jika akhirnya kami juara,” kata Manajer Malaysia, Datuk Subahan Kamal, kepada football.thestar.com, Rabu (22/12). Sepakbola Malaysia kembali bergairah setelah Timnas U-23 Malaysia menjuarai SEA Games di Laos, Desember lalu. Pemain yang kini menjadi skuad Malaysia di Piala AFF 2010 mayoritas alumni SEA Games. “Kami sudah memenangi kembali hati suporter dan berharap akan lebih banyak yang datang ke stadion Minggu nanti. Tim kami telah membuktikan kemampuannya dengan menyingkirkan Vietnam dan sekarang tinggal menghadapi Indonesia,” ujarnya. Untuk memuaskan hati suporter, Subahan berharap pemain Malaysia mampu mencetak gol ke gawang Indonesia hingga tekanan terhadap Pasukan Garuda makin bertambah dan mental Firman cs bisa runtuh. “Kami harus mencetak gol saat menjamu Indonesia sebelum melawat ke Stadion Utama Gelora Bung Karno pada 29 Desember nanti,” tegasnya. Dengan memiliki stadion berkapasitas 100 ribu penonton, sangat memungkinkan bagi Malaysia melakukan teror terhadap Indonesia. Inilah yang harus diwaspadai skuad Pasukan Garuda!(Tribunnews/cen)

2312/B05


6 Soccer Hot News

Banjarmasin Post

KAMIS 23 DESEMBER 2010

Lapangan: Leighton Baines

Kandidat Pelatih

Si Jago Assist MENJELANG tutup tahun sekaligus pembukaan transfer window II, Gareth Bale menjadi topik terpanas. Namun jangan salah, diam-diam nama yang satu ini juga menjadi buah bibir berkat banyaknya klub raksasa Eropa yang ingin menggaetnya dari Everton. Leighton Baines, itulah nama bek yang kini bersinar terang bersama The Toffees. Pemain hasil didikan akademi sepakbola Wigan Athletic ini adalah seorang bek kiri yang sangat gemar merangsek ke lini depan. Kepandaiannya menyisir sisi lapangan sudah tak diragukan lagi, begitu juga dengan caranya melayani setiap pemain yang sudah berada di area tengah gawang lawan. Ya, Baines adalah sosok bek kiri yang juga jago memberi assist sempurna. Musim lalu, ia mengemas sembilan umpan berujung gol, sementara sampai partai ke-18 Liga Premier musim ini, pria berusia 26 tahun tersebut sudah mengoleksi tujuh assist! Manajer David Moyes tak ragu menyebut Baines sebagai tulang punggung permainan sisi kiri. “Dia juga sama tajamnya jika dipasang pada sektor kanan. Dia pandai mengeksplorasi setiap jengkal area pergerakannya, sekaligus pintar menghadang lawan,” kata Moyes. Kenyataan itu pula yang membuat Bayern Muenchen tergila-gila. Uang cash sebesar sembilan juta pounds atau lebih dari Rp 117 miliar, plus satu pemain pinjaman sebagai alternatif, menjadi penanda Baines punya kualitas tinggi. Direktur Olahraga FC Hollywood, Christian Nerlinger, mengakui, Baines adalah buruan utama klubnya pada transfer window II nanti. “Dia bek kiri yang sangat luar biasa. Saya yakin, permainan opensif yang menjadi ciri khasnya, membuat kinerja Ribery makin mudah,” kata Nerlinger. Ribery memang kini lebih banyak bergerak di sisi kiri, dan duetnya bareng Baines, niscaya menghadirkan teror yang tak pernah berhenti bagi sisi kanan pertahanan lawan. Selain Muenchen, klub raksasa Inggris Manchester United juga menginginkan pemain asli Merseyside ini sebagai calon pengganti Patrice Evra yang kontraknya akan habis.(Tribunnews/ bud) Data Diri Nama: Leighton John Baines Lahir: Merseyside, 11 Desember 1984 (26 th) Posisi: Bek kiri Klub: Everton Kebangsaan: Inggris

Barcelona 0

REAKSI BERBEDA Pemain Augsburg dan Schalke 04 menunjukkan reaksi berbeda usai bertanding pada laga Piala Jerman (DFB Pokal) 2010/ 2011 di Stadion Impuls Arena, Rabu (22/12). Schalke menang 1-0 lewat gol Jefferson Farfan dan lolos ke babak perempatfinal. AP PHOTO/MATTHIAS SCHRADER

Bye-bye Benitez! Inter Bayar Kompensasi Rp 88 Miliar Prestasi Buruk di Liga Jadi Dasar Pemecatan MERAIH gelar juara di ajang Piala Dunia Antarklub 2010, ternyata bukan jaminan Rafael Benitez bakal langgeng di kursi pelatih Inter Milan. Sebaliknya, setelah pulang ke Milan, Rafa dihadapkan pada kenyataan pahit, dirinya harus terdepak dari jabatan allenatore. Memang belum ada kalimat resmi dari jajaran manajemen. Tapi hampir seluruh media di Eropa yakin, pemecatan eks pelatih Liverpool dan Valencia tersebut tinggal sebatas formalitas semata. Seperti dirilis Telegraph, Rabu (22/12), manajemen La Benemata akan membayar kompensasi sebesar 8 juta euro atau sekitar Rp 88 miliar untuk mendepak pelatih berusia 50 tahun tersebut. Bocoran hasil pertemuan antara Presiden Klub, Massimo Moratti, dan tiga direktur masing-masing Marco Branca, Rinaldo Ghelfi, dan Piero Ausilio menyatakan, setuju

untuk memecat Rafa meski sukses memberi gelar juara di Abu Dhabi. Ada dua hal penting yang menjadi dasar pemecatan Rafa, yakni prestasi di liga yang kini sudah tertinggal 13 angka dari AC Milan meski masih memiliki dua pertandigan tunda. Selain itu, desakan untuk menyediakan dana segar guna menggaet pemain pada transfer windows II, mebuat manajemen gerah. Hal lain yang cukup krusial adalah kenyataan kapasitas kepelatihan Rafa tidak mumpuni di level Eropa. Inter yang berstatus juara bertahan Liga Champions harus tertatih-tatih pada fase grup, kalah dari Tottenham Hotspur, dan harus berhadapan dengan raksasa Jerman, Bayern Muenchen. Kabarnya, setelah pulang dari Abu Dhabi, Rafa langsung membuka ‘peperangan’ dengan

Leonardo Kandidat Pengganti Terkuat NASIB Rafael Benitez di Inter Milan segera berakhir. Banyak media Eropa yang sudah memastikan The Spaniard tersebut mendapat kompensasi 8 juta euro untuk berkemas dan segera meninggalkan Milan. Hal paling menarik adalah tuduhan Rafa kalau manajemen sebenarnya sudah memburu bakal calon penggantinya di tim BiruHitam tersebut. Omongan Rafa benar. Beberapa nama sudah mengemuka di kalangan internal klub, untuk menggantikan posisinya. Kandidat terkuat untuk mengisi nama pelatih ke-15 bagi Inter Milan dalam rentang 15 tahun tersebut tak lain adalah Leonardo. Bagi Internisti, nama ini bukan orang asing lagi. Sebagai pemain dan pelatih, pria asal Brasil tersebut menjadi musuh besar Inter Milan.

“Marco (Direktur Olahraga Inter Milan) sepertinya setuju dengan Leonardo. Pengalamannya mungkin kurang, tapi dari sisi taktik, ada banyak pembaruan yang pasti sangat berguna bagi Inter Milan untuk mengarungi paruh musim yang teramat berat,” sebut sumber internal Inter Milan, seperti dirilis Gazzetta.it, Rabu (22/12). Moratti memang tidak ingin nama besar Inter tenggelam. Ia sudah menghabiskan tak kurang dari 600 juta pounds sejak tahun 1995 untuk membangun kebesaran I Nerazzurri. Dan dia tak ingin musim lalu menjadi puncak prestasi klubnya, untuk berikutnya malah jatuh terdampar. Musim ini Inter mendapat serangan dari semua level. Di Serie A, kebangkitan Juventus, AS Roma dan Napoli menjadi hambatan serius. Begitu juga nasib di Liga

AP PHOTO/MANU FERNANDEZ

AKSI panen gol pada beberapa pertandingan terakhir yang dilakukan Barcelona akhirnya terhenti, Rabu (22/12) dinihari. Menghadapi Athetic Bilbao pada leg pertama babak kelima (16 besar) Copa del Rey di Estadio Camp Nou, El Barca tidak mampu menjebol jala tim tamu, dan harus puas menyelesaikan laga dengan skor kacamata alias 0-0. Hasil tersebut cukup mengejutkan mengingat pada dinihari kemarin, Pelatih Josep Guardiola menurunkan pemain yang sebagian besar masuk tim inti. Permainan atraktif tetap menjadi trade mark, dengan banyak kreasi hadir dari sisi tengah dan depan. Namun semua atraksi menarik tersebut terasa kurang sempurna. Xavi dkk tidak bisa menghadirkan satu gol pun di hadapan puluhan ribu Barcelonistas. Sistem pertahanan ketat menjadi strategi Bilbao untuk meredam agresivitas Los Azulgrana. Dan kinerja Andoni Iraola dkk berhasil 100 persen, terbukti jala Gorka Iraizoz tak tersentuh meski mendapat serangan bertubi-tubi. Hasil seri di babak 16 besar tersebut sekaligus memotong catatan 10 kemenangan beruntun yang diraih Barcelona, yang kini juga merengkuh 23 partai tak terkalahkan.

Tambahan, sebelum libur Natal, Barcelona meraih 21 kemenangan, dua kalah, dan empat seri di semua ajang dengan mencetak 77 gol serta 16 kebobolan. “Mereka bertahan sangat baik, hampir tak ada ruang tembak di depan gawang Bilbao. Selain itu, presisi tembakan kami juga sangat buruk hari ini,” ucap striker Barca, Pedro, di Boston.com. Sementara di El Mundo Deportivo, Guardiola mengaku timnya mendapat pelajaran berharga. “Kami tak akan bisa meraih kemenangan tanpa kestabilan fokus dan kreasi. Mungkin strategi tim sudah mereka tebak, terutama pergerakan bola,” sebut Guardiola. Meski ditahan imbang, Guardiola yakin timnya bakal lolos ke babak delapan besar. Barca wajib menang atau minimal seri dengan mencetak gol pada leg kedua, 5 Januari 2010, di kandang Bilbao. “Kami yakin bisa menang pada leg kedua nanti,” tegasnya. Pelatih Athletic Bilbao, Joaquín Caparrós, mengakui timnya menerapkan strategi bertahan dan mengandalkan kesempatan menyerang balik. “Tapi semua itu tak akan berhasil tanpa kerja keras dan kedisplinan. Hari ini mereka bermain sangat disiplin menjaga tanggung jawab masingmasing,” tegasnya. Bilbao harus menang untuk lolos ke babak delapan besar di leg kedua nanti. “Leg kedua nanti, peluang dua tim tetap sama besar,” tandas Caparros. (Tribunnews/bud) Susunan pemain Barcelona Barcelona: Jose Pinto; Dani Alves, Maxwell, Gerard Pique, Eric Abidal; Andres Iniesta, Javier Mascherano (Adriano, 79'), Seydou Keita (Lionel Messi, 54'), Xavi Hernandez; Bojan Krkic (David Villa, 63'), Pedro Athletic Bilbao Bilbao: Iraizoz; Andoni Iraola, Koikili, Mikel Dominguez, Ustaritz; Igor Gabilondo, Carlos Gurpegi, Javier Martinez, Susaeta; Igor Ceseras (Muniain, 55'), Iturraspe (Pablo Orbaiz, 72') Hasil Leg I 1 6 Besar 16 Besar,, Rabu (22/12) Barcelona 0-0 Athletic Bilbao Cordoba 1-1 Deportivo La Coruña (71' Sanchez Pepe Diaz; 17'pen Riki) Valencia 0-0 Villarreal

Champions, karena pada babak knock out Februari 2011 nanti, mereka akan berhadapan dengan Bayern Muenchen, tim elite Eropa. Selain Leo, ada beberapa nama lain seperti Giovanni Trappattoni, Alberto Zaccheroni, Walter Zenga, sampai duo Josep Guardiola dan Arsene Wenger. Bahkan pelatih timnas Inggris, Fabio Capello juga berada dalam radar Marco Branca, personal yang ditunjuk secara khusus oleh Moratti untuk menimbang bapak asuh Samuel Eto’o dkk. (Tribunnews/ bud)

mengakui, dirinya memang memberi ultimatum pada direksi Inter dengan hanya dua opsi, yakni meneruskan atau menghentikan. “Itu sebuah ultimatum. Tentang pemecatan, saya tak ingin mendahului pertemuan resmi direksi malam ini (dinihari tadi). Yang pasti, saya harus mengetahui masa depan secepatnya,” tegas Rafa, di Tuttosport.it. Performa sang juara bertahan Serie A tersebut musim ini berbeda 180 derajad dibanding tahun silam saat ditangani Jose Mourinho. Inter kini terdampar di posisi ketujuh klasemen sementara, mengoleksi empat kekalahan dari 15 laga, dan mengalami sekali kekalahan di kandang. Tingkat produktivitas lini depan juga sangat kurang, hanya mampu melesakkkan 20 gol dan kebobolan 14 gol, sangat jauh dibanding para raksasa lain seperti AC Milan dan Juventus. Moratti menegaskan, dirinya butuh performa APPHOTO pelatih yang mampu Rafael Benitez membawa Inter makin baik pada putaran kedua Serie A nanti. “Apakah Rafa mampu atau tidak? Kami terus mendiskusikan itu, yang pasti dia masih menjadi pelatih Zanetti dkk, sampai saat ini,” tandasnya. (Tribunnews/ bud)

WALTER ZENGA (50) KINI melatih di Al Nassr, adalah kiper legendaris Inter Milan. Ia bermain dalam 328 partai. Pengalamannya cukup beragam mulai dari AS, Rumania, Serbia, Italia, dan sekarang Arab Saudi. Karakter kepemimpinan yang kuat menjadi keunggulan tersendiri. FABIO CAPELLO (64) NAMA yang sudah tak diragukan lagi. Posisinya yang sudah mulai rentan di Inggris, menjadi nilai positif bagi Inter Milan untuk membajaknya. Ia pernah dua kali menangani AC Milan, Roma, Juventus, dan Real Madrid. LUCIANO SPALLETTI (51) SEKARANG berada di Zenit St Petersburg. Kebetulan, dia tak terlalu bahagia di Rusia, meski manajemen Zenit menyatakan eks allenatore AS Roma tersebut tetap akan bersama mereka. Namun godaan pemain bintang plus fulus, bisa mengubah segalanya. ALBERTO ZACCHERONI CUKUP berat bagi Inter untuk menggaet Mr Zac. Pasalnya, permainan Jepang berubah lebih atraktif sejak kedatangannya. Kemenangan historis atas Argentina, 1-0, makin memerkuat nama Zac di Jepang. Pengalamannya cukup mumpuni dengan pola kegemaran 3-4-3, yang sebenarnya sesuai dengan stok pemain Nerazurri.

Carletto: Tunggu Aksi Drogba!

VS 0 Athletic Bilbao

Guardiola Tetap Yakin Lolos

TERBANG - Striker Barcelona, David Villa, menendang bola sambil terbang saat menghadapi Athletic Bilbao di Stadion Camp Nou, Rabu (22/12).

jajaran direksi. Nyaris tak ada percakapan serius antara Rafa dan Moratti. Beberapa media menyebut, Rafa sudah kadung sakit hati dengan manajemen yang menganggapnya tidak memiliki kualifikasi seperti yang diharapkan, dan sudah mulai berburu pelatih pengganti. Sayang, pada komentar awal, Rabu (22/12), Moratti belum menyebut secara resmi keputusan menyesakkan bagi Rafa tersebut. “Sampai saat ini pelatih Inter tetap Benitez, dan saya belum pernah melakukan kontak apapun dengan pelatih lain. Sampai saat ini kami masih berdiskusi untuk mencari yang terbaik,” ungkap Moratti, di Football Italia, kemarin. Sementara Benitez

LEONARDO (41) MENJADI favorit untuk jangka pendek. Ia menggantikan posisi Carlo Ancelotti di AC Milan dan mencatat statistik 23 menang, 13 seri, dan 12 kalah. Pola kegemaran 4-2-1-3, dianggap hal paling menarik bagi Inter.

Jelang Derby London Arsenal Kontra Chelsea

Didier Drogba

TANTANGAN berat bagi Chelsea untuk terus menjaga peluang mempertahankan gelar juara Liga Premier Inggris hadir lagi saat mereka tandang ke Stadion Emirates, Senin (27/12), guna menjalani derby melawan Arsenal. Hasil kurang memuaskan saat tertahan 1-1 di White Hart Lane dua pekan lalu, menjadi evaluasi bagi kinerja lini depan. Manajer Chelsea, Carlo Ancelotti, berjanji, timnya akan menampilkan sisi berbeda, terutama tekanan para penyerang. Ia pun merujuk pada ancaman berbeda yang akan hadir dari kaki dan kepala Didier Drogba. Menurutnya, Drogba akan memberikan ‘sisi lain berbeda’, yang membuat The Blues makin percaya diri. Drogba tampil tidak fit dalam beberapa partai setelah terkena penyakit malaria yang membuatnya kehilangan ketajaman. “Saya

mengerti dia tidak berada dalam kondisi baik. Dia sulit bermain karena malaria, dia juga lelah dan tak pernah dalam kondisi 100 persen. Dia pun sangat sulit saat berlatih. Tapi saya selalu menempatkannya sebagai ujung tombak utama dalam beberapa partai terakhir karena kami butuh karakter dan personalitasnya yang memang luar biasa. Tunggu saja aksi Drogba di Emirates, pasti sangat menyengat,” tegas Carletto, di Daily Mail. Ia bisa berbicara optimistis seperti itu karena tahu kondisi anak emasnya itu makin membaik. Reaksi Drogba juga menggambarkan fisiknya sudah hampir 100 persen. “Itu terbukti saat ia masuk ke lapangan sebagai pengganti pada partai terakhir. Datang sebagai substitute saja dia bisa mencetak gol, apalagi bermain sejak awal. Saya

pastikan, dia akan tampil sangat tajam,” tukas Carletto. Kebangkitan Drogba, yang biasanya berpasangan dengan Nicolas Anelka, mendapat perhatian khusus dari Arsene Wenger. Ia mengakui, mental bertanding anak asuhnya yang rata-rata berusia muda, masih belum stabil setelah takluk dari Manchester United dan laga menjamu Stoke City tertunda akibat cuaca buruk. Lini belakang menjadi titik konsentrasi Wenger untuk mendapatkan formula tepat dalam sistem permainan tim. “Drogba, Anelka, maupun Salomon Kalou sangat tajam. Namun kami juga bakal tak kalah menyerang,” ancam Wenger, yang sangat tahu ketidakberadaan John Terry dan belum fitnya Frank Lampard, akan membuat lini tengah serta belakang lawannya kurang kokoh. (Tribunnews/bud)

Soccer Short KAKUTA - Gelandang Chelsea Gael Kakuta memastikan diri tetap berkostum The Blues setelah setuju memperpanjang masa edar di Stamford Bridge 4,5 tahun lagi. Sebelumnya, gelandang timnas junior Perancis itu disebut-sebut bakal keluar dari armada Carlo Ancelotti setelah banyak beredar isu tak sedap terkait transfer kontroversialnya musim lalu. JUVENTUS - Mengantisipasi keluarnya Mohamed Sissoko musim panas nanti, Juventus sudah bergerak cepat. Bianconeri mengincar gelandang Sevilla asal Italia, Luca Cigarini. Harga 7 juta euro atau sekitar Rp 77 miliar sudah diajukan ke

kubu Roman Sanchez Pizjuan. Kabarnya, keberanian La Vecchia Signora tersebut tak lepas dari kabar Cigarini kurang bahagia di Spanyol. NAZARIT - Chelsea dan Real Madrid tengah berpacu di lintasan perebutan pemain sensasional Timnas Kolombia, Cristian Nazarit. Penyerang berusia 20 tahun tersebut dianggap Samuel Eto’o-nya Amerika Selatan berkat penampilan tajamnya. Ia sudah mencetak 15 gol dalam 45 partai bersama Santa Fe. Dua tim raksasa tersebut sudah menyodorkan uang 1,5 juta pounds atau lebih dari Rp 21 miliar.

ROBBEN - Kabar gembira datang dari Bayern Muenchen. Sang pelatih, Louis van Gaal, menegaskan, gelandang serang asal Belanda, Arjen Robben, sudah siap merumput pada bulan Januari 2011. Ia berharap rekan senegaranya tersebut bisa tampil saat menghadapi Wolfsburg, pada 15 Januari nanti. Robben cedera usai beraksi di panggung Piala Dunia 2010.(bud) 2312/B06


Sport Hot News 7

Banjarmasin Post KAMIS 23 DESEMBER 2010

Jackson Kecam Laga Natal NBA PELATIH basket Los Angeles Lakers, Phil Jackson tak menyukai jika saat Natal tahun 2010 ini beberapa tim basket yang bersaing di ajang NBA tetap menggelar pertandingan basket. Tim besutannya, Lakers terpaksa harus menghadapi Miami Heat di laga Natal mendatang. Menurutnya lebih baik tim basket diliburkan saja demi menghormati saat spesial Natal. Di pentas NBA sendiri, pertandingan saat Natal merupakan hal yang sudah lama menjadi tradisi dan kebiasaan sejak bertahuntahun. “Saya tak menduga akan ada banyak pemain yang akan bermain di saat hari raya Natal. Tim sepakbola saja mereka tak bermain saat Natal tahun ini. Mereka ada break-nya. Saya tak memahami kenapa di sini tetap ada pertandingan saat Natal,” kata Jackson. Bagaimana pun, lanjut Jackson semua pihak di NBA seharusnya memberikan penghormatan kepada hari raya Natal. “Tidak boleh ada pertandingan dan break, pemain mendapat kesempatan merayakan Natal karena hari tersebut adalah hari yang sangat spesial buat yang merayakan Natal.” Sementara itu, terlepas dari ide dari pelatih Phil Jackson, pemain Lakers,

Kobe Bryant akan menjalani pertandingan yang ke-13 di saat laga yang bertepatan dengan saat hari Natal. Di pertandingan NBA kemarin, Lakers mengalami nasih buruk. Mereka mengalami kekalahan dari tim Milwaukee Bucks 79-98. Hasil ini membuat kemenangan Lakers terhenti di pertandingan kelima beruntun. Earl Boykins mencetak poin sebanyak 22, John salmon mencetak 20 poin buat Bucks. Ersan Ilyasova menambah 17 poin dan 11 rebound buat Bucks. Kobe Bryant mencetak 21 poin, Pau Gasol mencetak 15 poin dan 11 rebound

buat Lakers. Kemenangan prestisius atas juara bertahan NBA ini menjadi momen kebangkitan Bucks yang sebelumnya mereka menelan kekalahan di tiga pertandingan beruntun. Dan menyudahi kekalahan enam kali beruntun atas Lakers. Jika menghadapi Bucks saja sudah kalah maka dikhawatirkan Lakers akan semakin dipecundangi oleh tim calon lawan berikutnya yaitu Miami Heat. LeBron James, Dwyane Wade dan kawan-kawan akan menyerbu Lakers di saat Natal nanti. (Tribunnews/ mba)

79-98

Bucks

Grizzlies

94-101

Nets

Bulls

121-76

76ers

Magic

99-105

Mavericks

Bobcats

81-99

Thunder

■ Jadi Pembalap Virgin Langsung tak Bisa Tidur SAKING surprise mendapat kabar gembira terpilih sebagai pembalap penuh di Formula satu 2011, Jerome d’Ambrosio sampai tak bisa tidur karena kegirangan. Pembalap asal Belgia ini meraih mimpi masa kecilnya yaitu resmi terpilih menjadi pembalap dari tim Marussia Virgin Racing, Rabu (22/12) WIB. “Saya sampai tak bisa tidur malam tadi karena saya merasa sangat senang sekali,” ujar D’Ambrosio. ia mengatakan, menjadi pembalap F1 adalah sebuah anugerah besar dan menjadi . kado Natal istimewa. Pembalap kelahiran daerah bernama Etterbeek, Belgia ini menganggap peristiwa itu juga sebagai kado ulang tahun. Karena dua hari setelah Natal, ia akan berulang tahun yang ke-25. “Ini sekaligus juga menjadi kado hadiah ulang tahun. Karena saya lahir pada tanggal 27 Desember,” kata D’Ambrosio di televisi RTBF. Ia pertama kali mendengar kabar bahagia itu dari berita malam kemarin. Sehingga ia merasa sangat gembira sekaligus surprise. “Menjalani

Jerome Fact Nama Nama: Jerome d’Ambrosio TTL Negara: Belgia,TTL TTL: 27 Des 1985 Negara

Hasil NBA, Rabu (22/12) WIB Lakers

Kado Natal Istimewa

AP PHOTO/DANNY MOLOSHOK

DUNK- Aksi pemain Milwaukee Bucks, Andrew Bogut saat ngedunk ke kubu Los Angeles Lakers dalam lanjutan NBA di Los Angeles (22/12).

Karier 2010 2010: ■ Cadangan di tim Renault ■ GP2 Series Tim Sekarang: Virgin Racing Tim Sebelumnya: DAMS

Jerome d’Ambrosio

persaingan balapan grand prix F1 ini ibaratnya sebuah mimpi yang menjadi kenyataan. Tapi sekarang sudah tak mimpi lagi, sekarang saatnya saya memulai untuk bekerja,” katanya. Virgin, tim F1 baru asal Inggris telah mengumumkan nama pembalap F1 kemarin, pengumuman nama D’Ambrosio ini sekaligus menggantikan nama pembalap asal Brasil, Lucas di Grassi di musim 2011. Sebelumnya, d’Ambrosio adalah pembalap cadangan dari tim Renault di musim 2010. Ia adalah mantan pembalap GP2 yang ikut ambil

AP PHOTO

bagian dalam beberapa sesi latihan Jumat di musim 2010. Team principle Virgin, John Booth mengatakan bahwa terpilihnya D’Ambrosio jadi pembalap Virgin adalah hal yang pantas didapatkannya. Kemajuan yang dipantau di antaranya adalah saat jadi pembalap GP2 dimana ia mencatat kemajuan besar di sana. Salah satu yang membuat tim Virgin yakin adalah setelah melihat performanya ketika ikut tes di Abu Dhabi lalu dimana kemampuan D’Ambrosio bisa melampaui performa yang diharapkan. Di tim Virgin Racing, ia

akan berpartner dengan Timo Glock. Meski belum resmi, Glock tampaknya akan jadi pembalap Virgin menyisihkan pesaing lainnya seperti Mikhail Aleshin, dan Giedo van der Garde. Timo menyambut baik kehadiran Ambrosio. “Ucapan selamat dari saya kepada Jerome karena dia sudah bergabung dengan tim kami. Saya menantikan untuk bekerja bersama dengan dia di tahun depan. Level performa Virgin harus meningkat di tahun depan, saya tak tahan menanti tes yang dimulai Februari mendatang,” kata Timo Glock. (Tribunnews/mba)

Pacman vs Mosley Digelar Mei SETELAH sempat tidak ada kejelasan siapa yang akan dihadapi di tahun depan, Manny Pacquiao akhirnya mendapat kepastian lawan. Bob Arum, promotor Top Rank memastikan bahwa lawan Pacman adalah Shane Mosley. Pertandingan akan digelar di Las Vegas tanggal 7 Mei mendatang. “Mosley adalah petinju yang berbahaya, dia adalah petarung yang sangat cerdik dan sangat berpengalaman,” kata Arum. “Sedangkan Manny memiliki gaya yang yang cukup menantang buat Shane. Ini akan menjadi pertarungan yang sangat menarik.” Pilihan itu jatuh setelah ia mempertimbangkan calon lawan lain buat Pacquiao yaitu Juan Manuel Marquez, juara kelas ringan dan juara kelas welter WBC Andre Berto. “Pacquiao agak ada kemiripan dengan Mosley karena Mosley memiliki informasi lebih banyak daripada dua penantang lainnya. Ini sebuah pemilihan nama, dia memilih orang yang tepat untuk bisa menghadirkan pertarungan yang bagus,” katanya. Meski sudah ada nama buat pertarungan Mei mendatang, Pacquiao tetap tidak bisa dilepaskan dari rencana pertarungan melawan Floyd Mayweather Jr yang sudah batal berulang kali.(Tribunnews/mba)

Shane Mosley calon lawan berikut Manny Pacquiao 2312/B07


8 Sport Style

Banjarmasin Post

KAMIS 23 DESEMBER 2010

Wajahnya Nampang di Pesawat ISTIMEWA

SELAIN punya prestasi mentereng sebagai petenis nomor satu dunia saat ini, Caroline Wozniacki pun memang enak untuk dipandang. Popularitas petenis asal Denmark ini membuat Turkish Airlines menggaetnya sebagai model iklan. Dikontrak selama tiga tahun, foto-foto wajah manis Wozniacki pun bakal terpasang di kelas bisnis, yang sekarang sedang jadi andalan utama Turkish Airlines untuk trayek mereka ke Eropa. Tak cuma memamerkan foto di pesawat, ia juga bakal menjadi model iklan untuk media televisi, dan media cetak, serta juga menjadi juru kampanye maskapai penerbangan internasional tersebut. “Dengan wajahnya yang cantik alamiah, dan popularitas sebagai petenis nomor satu, ia diharapkan bisa menggerakkan para pelancong Eropa, dan fan tenis untuk terbang dengan kelas bisnis di pesawat ini,” ujar juru bicara maskapai penerbangan tersebut. Dalam konferensi

Caroline Wozniacki oline W ozniacki Caroline Wozniacki Car

pers yang digelar di Istanbul kemarin, Wozniacki mengatakan Turki memang punya tempat spesial di hatinya. Pasalnya, ia meraih gelar internasional pertama di negara tersebut. Itu terjadi pada 2006 ketika ia mengalahkan petenis Jerman, Tatiana Malek di turnamen Republican Girls. “Ini bukan kali pertama saya ke sini. Saya memenangkan turnamen internasional pertama di sini. Jadi, saya punya kenangan manis di sini,” katanya. Petenis 20 tahun ini mengaku masih ingat sejumlah tempat indah di Istanbul. “Serasa masih kemarin saya datang ke

sini. Saya masih ingat tempattempat indah di sini. Saya ketika itu menghabiskan waktu sampai sepekan untuk berlibur. Datang kembali ke tempat yang sama senantiasa membangkitkan kenangan indah,” tuturnya lagi. Usai konferensi pers, Wozniacki pun berencana untuk napas tilas sejumlah tempat wisata yang dikunjungi empat tahun silam. “Ini akan jadi perjalanan ke dalam ingatan. Saya suka hal seperti ini, sekaligus untuk menguji daya memori kita. Pasti mengasyikkan,” katanya. Wozniacki memang fenomenal. Dari seorang petenis

tak dikenal, ia berhasil menggeser petenis tangguh Serena Williams dari posisi nomor satu dunia, hanya dalam tempo empat tahun setelah menekuni dunia profesional. “Saya sangat gembira dengan pencapaian tahun ini. Menutup tahun 2010 dengan menjadi nomor satu adalah mimpi yang indah,” katanya. Wozniacki bukan atlet pertama yang digandeng Turkish Airlines. Mereka pun sebelumnya telah berpartner dengan dua klub elite, Barcelona, dan Manchester United, serta dengan bintang NBA, Kobe Bryant. (Tribunnews/den)

Siap-siap Jadi Sasaran Demo CAROLINE Wozniacki harus mengantisipasi jangan sampai kontrak barunya dengan maskapai penerbangan Turki itu mendatangkan protes, seperti halnya yang dialami bintang NBA, Kobe Bryant. Di Toronto pekan lalu, Kobe Bryant menjadi sasaran olok-olok puluhan pemuda Armenia-Kanda saat Lakers bertarung melawan Toronto Raptors. Mereka memasang spanduk besar bertuliskan “Kobe: Do The Right Thing!”. Para pendemo mendesak agar pembunuhan ribuan warga Armenia saat Kerajaan Ottomania pada perang

dunia ke-1 lalu dimasukkan dalam kategori genocide, alias pemusnahan ras ter tentu. Juru bicara maskapai tersebut, Faruk Çizmecioglu, menjamin deal mereka dengan Wozniacki tak akan berimbas negatif pada petenis asal Denmark tersebut. “Demo itu kasuistis, dan salah sasaran. Kami perusahaan komersial yang punya klien di seluruh penjuru dunia. Kejadian seperti itu bisa saja terjadi. Tapi itu sudah berlalu, dan saya pikir Wozniacki tak usah khawatir dengan hal tersebut,” katanya. (den)

Caroline Wozniacki sedang memberi tanda-tangan pada sebuah bola untuk sekumpulan anak-anak beberapa waktu lalu

Diamuk Fan, Dijatuhi Denda Pula SUDAH jatuh, tertimpa tangga pula. Peribahasa itu sepertinya bisa disematkan pada klub Yunani, Panathinaikos, menyusul ancaman sanksi yang mereka terima setelah fan membuat onar minggu lalu. Kerusuhan itu terjadi menyusul kekalahan mengejutkan tuan rumah Panathinaikos dari tim promosi Olympaikos Volos minggu lalu. Imbasnya, fan mereka mengamuk

dan merusak fasilitas stadion. Tak hanya itu, fan juga menyerang pemain dan tamu VIP sebelum akhirnya bisa dicegah dan dihalau petugas keamanan. Namun, kerusakan yang terjadi di infrastruktur stadion cukup signifikan, yang membuat Panathinaikos harus mengeluarkan dana cukup besar untuk perbaikan. Akan tetapi, bukan hanya itu saja

yang harus dihadapi Panathinaikos. Setelah berurusan dengan kemarahan fan sendiri, mengeluarkan dana besar untuk renovasi dan perbaikan, klub Yunani itu juga harus dihadapkan pada sanksi disiplin dari komisi Liga Super Yunani. “Komite disiplin Liga Super akan bertemu untuk membahas masalah ini hari ini dan kemudian kemungkinan akan ada dengar

pendapat pada hari Kamis untuk memutuskan sanksi apa yang harus diterima klub,” jurubicara Super Liga kepadaReuters. Panathinaikos sendiri sudah dijatuhi sanksi 96 ribu euro Kamis silam atas kerusuhan fan yang terjadi di musim ini, jadi komisi disiplin Liga Super kemungkinan akan memberikan sanksi berat untuk mereka. (Tribunnews/Goal)

Trauma dengan Ledakan Bom

Balotelli Rebut Golden Boy Award

“Siapa Lagi yang Lebih Pantas dari Saya?” AP PHOTO

Javier Zanetti

Inggris 2011 nanti, untuk melanjukan tradisi bersama Inter Milan ketika saya menyabet tiga gelar juara; ditambah Liga Europa, gelar yang belum saya menangkan dan jelas kami tim favorit di kejuaraan itu,” sambungnya. “Saya juga terus bilang kepada Zlatan Ibrhaimovic untuk terus menghubungi saya soal AC Milan. Suatu hari nanti harapan kami akan terwujud dan saya akan bermain dengan seragam Rossoneri,” kata Balotelli. (Tribunnews/ goal)

Mario Balotelli

Ingin Pensiun Usia 40 Tahun

AP PHOTO

MARIOBalotelli dinobatkan Tuttosport sebagai peraih Golden Boy Award tahun ini dan mengalahkan Jack Wilshere di tempat kedua serta David de Gea di posisi ketiga. Saat menanggapi pencapaian tersebut, Balotelli menyatakan lebih baik daripada para peraih penghargaan terdahulu kecuali satu pemain. “Hanya ada satu pemain yang sedikit lebih baik daripada saya: Lionel Messi,” ujarnya. “Pemain lain di belakang saya. Saya senang bisa meraih penghargaan ini, tapi siapa lagi yang pantas memenanginya selain saya?,” ujar penyerang Manchester City yang memang dikenal besar mulut, dan bandel ini. “Dua tahun lalu saya di peringkat enam dan setahun berikutnya di posisi keempat. Sekarang giliran saya, bukan?,” katanya lagi penuh kepercayaan diri. “Dalam waktu dekat, tujuan saya adalah mengubah penghargaan ini menjadi Ballon d’Or tanpa adanya batasan usia. Memangi Golden Boy menjadi pertanda baik,” katanya. Belum cukup, Balotelli bahkan melecehkan Wilshere. “Siapa namanya? Wil...? Tidak, saya tidak mengenalnya, tapi ketika saya melawan Arsenal nanti saya akan coba berhati-hati. Mungkin saya akan menunjukkan trofi Golden Boy kepadanya sambil mengingatkan saya yang memenangi penghargaan ini,” ujarnya melancarkan perang urat syaraf. Terakhir, pemain Manchester City ini membahas masa depan kariernya. “Saya ingin menjuarai Liga Primer

USIANY A sudah 37 tahun, USIANYA namun penampilan Kapten Inter Milan, Javier Zanetti masih tampak mumpuni. Kecepatan, dan staminanya tak kalah dari para yunior. Tapi sampai kapan ia akan terus merumput? Pemain asal Argentina ini mengeluarkan jawaban yang mengagetkan. “Dengan penuh perasaan hormat, sejauh ini saya belum pernah ada berbicara dengan keluarga tentang rencana pensiun,” kata Zanetti kepada Foxsports. “Saat ini saya tengah menikmati segalanya yang ada di sepakbola ini dan saya masih sangat ingin menikmati setiap kesempatan itu.” Justru katanya, ia merasa sedang berada di puncak penampilan. “Saya sungguh senang dengan karer saya sekarang dan saya merasa berada pada puncak dari permainan saya..” Maka, ketika ditanya lagi soal rencana pensiun, dengan santai Zanetti pun merujuk pada kontraknya dengan Inter. “Sekarang ini saya masih menikmati profesi ini dan jika saya merujuk pada kontrak maka saya baru akan berhenti pada usia 40 tahun. Tujuan saya adalah menuntaskannya sampai akhir,” ujarnya. (Tribunnews/den)

atau bom,” ujarnya membuat analogi. PEMAIN Manchester City, “Beberapa hari pertama, Anda akan Aleksandar Kolarov, masih dihantui merasa takut untuk melakukan pengalaman buruk saat terjadi sesuatu. Setiap hari kemudian juga peperangan di Serbia, negara sama. Bom jatuh di dekat rumah asalnya. Desingan peluru, ledakan saya. Jendela-jendela hancur bom, dan pembunuhan seolah berantakan. Ada sebuah bandara menjadi bagian dari kehidupannya militer di dekat rumah saya, dan itu saat itu. menjadi target serangan.” Kenangan yang paling diingatnya AP PHOTO Ia juga ingat sebuah peristiwa adalah pada tahun 1999. Saat itu Aleksandar Kolarov ketika warga setempat mengadakan dia masih berusia 14 tahun dan konser untuk menghibur diri di atas masih berlatih bersama klub Red Star sebuah jembatan. “Mereka membom jembatan, Belgrade, waktu NATO melakukan serangan semuanya. Untungnya, saya tidak ke sana selama tiga bulan pada “target-target strategis” karenasedang bermain sepak bola,” kenangnya. yang juga menyebabkan jatuhnya korban sipil. Pengalaman buruk itu membuat para pemain “Saya tidak bermimpi buruk tentang itu tapi Serbia sekarang punya motivasi lebih. “Pemain saya ingat semuanya,” katanya. “Anda hanya dari Serbia sangat lapar untuk bekerja,” katanya ingin bermain sepak bola, tetapi tidak bisa pada Manc, majalah resmi dari Manchester City. karena ada bom di kota. Kita tak pernah tahu (Tribunnews/kpl) apakah yang melayang dari atas langit itu bola,

Henry dan Anelka Masih Berutang DUA pemain bintang Perancis, Thierry Henr y, dan Nicolas Anelka ternyata masih punya utang pada Federasi Sepakbola Perancis. Keduanya belum menyerahkan bonus dari “PSSInya Perancis” untuk membantu klub amatir di negara mereka. Bonus itu sendiri hasil dari partisipasi mereka di Piala

Dunia 2010. Semua anggota tim yang berangkat ke Afrika Selatan mendapat guyuran bonus tersebut. Namun, karena performa dan skandal memalukan selama di Afrika Selatan, anggota timnas Prancis menilai mereka tidak layak mendapatkan bonus tersebut. Alhasil, mereka

AP PHOTO

Thierry Henry (kiri), dan Nicolas Anelka

berinisiatif untuk menyumbangkan bonus yang mereka dapatkan untuk kegiatan sepakbola di klub-klub amatir di Prancis. Pemain yang setuju dengan ide ini sudah membubuhkan tandatangannya. Hampir semua pemain menyetujui, dan ikut meneken sebagai tanda kesediaan menyumbangkan bonus tersebut. Sejauh ini, tinggal Henry dan Anelka yang belum ada kabar beritanya. Harian Libertad pun mengklaim mereka tidak bersedia memberikan bonus mereka. Klaim itu segera disanggah oleh FFF. “Mereka hanya belum menjawab permohonan kami, jadi bukan menolak untuk menyumbangkan bonus mereka,” ungkap direktur komunikasi FFF Francois Manardo kepada Reuters. (Tribunnews/goal)


Sporten 9

Banjarmasin Post KAMIS 23 DESEMBER 2010

Trauma Rusuh Oktober KERUSUHAN laga Persekap Kapuas kontra Perseran Rantau pada lanjutan kompetisi Divisi III Zona Kalimantan, Oktober 2010, masih membekas diingatan penitia pelaksana pertandingan. Kini, pada kompetisi menuju Divisi II Liga Indonesia yang kembali digelar di Stadion Barakat, Martapura, Banjar, 23-30 Desember 2010, mereka berusaha mengantisipasi dengan menambah tenaga keamanan. “Sebanyak 30 personel polisi bakal mengawal pertandingan nanti,” ujar Ketua Umum Martapura FC, Mokhammad Hilman, Rabu (22/12). Sebagai tuan rumah, tutur pria yang akrab disapa Hilman, bukan hanya sukses prestasi yang diincar, sukses penyelenggaraan juga dibidik. Dia berharap, kerusuhan yang terjadi pada pertandingan Perseran Rantau versus Persekap Kapuas, tidak terjadi lagi pada laga lanjutan kali ini. “Kita sebagai tuan rumah sudah meminta kepada Baramania (sebutan

suporter Martapura FC, Red) agar menjaga keamanan dan tidak berlaku rusuh,” kata kabid bina marga dinas PU Banjar ini. Bukan hanya segi keamanan yang diperhatikan, sarana pertandingan lain, seperti tenaga kesehatan dan lainnya juga sudah dipersiapkan untuk kelancaran pertandingan. Mengenai kesiapan tim, menurutnya, skuad klub berjuluk Laskar Sultan Adam itu sudah siap memenangi tiap laga yang dilakoni. “Kita ingin meraih poin sempurna dan menjadi juara umum,” ujarnya. (ire)

Peserta Divisi III Regional Kalimantan Klub

Asal

Martapura FC

Kalsel

PS PU Kalteng

Kalteng

Persikat Katingan

Kalteng

Persekap Kapuas

Kalteng

Kejuaraan Gulat Gubernur Kaltim Cup

Kalsel Enggan Pasang Target SEJUMLAH pegulat penghuni asrama Pusat Pendidikan dan Latihan Olahraga Pelajar (PPLP) Kalsel, menyiapkan diri menjelang laga Kejuaraan Gulat Terbuka Gubernur Kaltim Cup, 5-11 Januari 2011. Pelatih gulat PPLP Kalsel, Indra Safri, mengatakan kejuaraan itu pantas diikuti untuk menambah mental bertanding para pegulat junior Kalsel, serta melihat hasil latihan yang dijalani selama ini. “Kita memang ada rencana mengikuti kejuaraan gulat tersebut. Tapi kita belum berani menargetkan kemenangan karena kejuaran itu bersifat terbuka,” ujarnya. Pelatih yang akrab disapa Indra itu mengaku

“Ada empat negara yang sudah memastikan mendaftarkan pegulatnya untuk bersaing” INDRA SAFRI Pelatih Gulat

ketidakberanian mereka menentukan target karena informasi yang didapatnya event itu juga akan diikuti pegulat dari luar negeri. “Ada empat negara yang sudah memastikan mendaftarkan pegulatnya untuk bersaing. Jadi kita belum berani menarget perolehan medali,” ujarnya, Rabu (22/12).

Salah satu pegulat PPLP Kalsel, Gunawan, juga pesimistis mampu bersaing karena belum mengetahui kekuatan lawan-lawan yang akan dihadapi nanti. Apalagi, dia mengaku performanya belum maksimal karena gagal mendulang medali untuk kontingen Porprov Tapin. “Saya tak mendapat medali di ajang Pekan Olahraga Provinsi VIII di Kabupaten Kotabaru, karena bertemu dengan pegulat senior Kalsel,” ujarnya. Namun, dibalik kekalahan itu, dia mengaku terpacu berlatih lebih keras lagi serta mendapat pengalaman bertanding dari seniornya setelah kalah di Porprov VIII. “Tentu, saya akan serius berlatih agar mencapai hasil yang maksimal di kejuaraan Kaltim nanti,” ujarnya. (ii)

KETAJAMAN striker Barito, Sugeng Wahyudi, mulai dipertanyakan publik sepakbola banua. Pasalnya, sampai sekarang dia belum menunjukan ketajamannya sebagai seorang striker. Dari delapan penampilannya bersama Laskar Antasari musim ini, striker the winning team Barito pada Divisi I Liga Indonesia 20092010 tersebut, belum pernah mencetak satu gol pun. Penampilannya dinilai jauh di bawah Nnengue Bienuvenue, striker yang direkrut Barito dari PSBI Blitar. Bahkan, dia dikalahkan oleh gelandang Barito, Andrey Djoko, yang telah menyumbangkan dua gol untuk kemenangan Barito. Buruknya performa Sugeng, diakui pelatih Barito, Salahudin. Menurut Salahudin, ketajaman Sugeng di lini depan Barito jauh dari harapannya, seperti saat membela Barito pada Divisi I Liga Indonesia. “Saya telah memanggilnya dan mengajak berbicara Sugeng. Dia bilang tidak ada masalah,” kata

“Setiap tampil saya selalu berjuang habishabisan untuk mencetak gol tapi selalu gagal”

berjuang habis-habisan untuk mencetak gol tapi selalu gagal. Saya terus berjuang menghilangkan kutukan itu, dan berusaha keras mencetak gol untuk Barito,” kata penyumbang tujuh gol untuk Barito pada Divisi I Liga Indonesia 2009-2010 itu. (buy)

SUGENG WAHYUDI Striker Barito Putera

Salahudin meniru ucapakan Sugeng, kemarin. Terpisah Sugeng mengaku, setiap dipercaya masuk line up Laskar Antasari, dia selalu berusaha tampil maksimal untuk menciptakan gol kemenangan bagi Barito. Diakui Sugeng, dia memiliki gairah tinggi ingin mencetak gol, tapi ketika berhadapan dengan kiper gairah itu menjadi lemah. “Setiap tampil saya selalu

Libur, Jenguk Istri di Yogyakarta MENDAPAT libur usai melakoni laga tandang, dimanfaatkan Ismairi untuk bertemu keluarganya. Pelatih kiper Barito Putera Banjarmasin pergi ke Yogyakarta guna menemui istrinya, Dina Uriaty, yang BPOST GROUP/ MUCKTAR WAHID sedang kuliah S3. Ismairi “Kurang lebih dua tahun ini saya tak ketemu istri. Karena kami (Barito) libur, saya langsungkan saja perjalanan saya ke Yogyakarta,” kata Ismairi. Dikatakan Ismairi, sejak 2008 dia sudah tidak serumah dengan istrinya. “Setelah dua tahun selesai S2, istri saya melanjutkan lagi kuliah ke S3 mata kuliah matematika.”

Ismairi mengatakan, selama di Banjarmasin dia hanya ditemani putrinya yang masih sekolah di SMP. “Selama tak bertemu. Komunikasi saya hanya lewat telpon,” katanya. Libur tiga hari yang diberikan manajemen dan pelatih Barito Putera juga dimanfaatkan Ahmad Isa Noercahya untuk bertemu keluarganya. Dikatakan Isa, dia singgah ke Surabaya dan bertemu dengan istrinya, Nimas Sari Sabrina dan anaknya, hanya untuk melepas kangen. “Selama di Banjarmasin saya hanya mendapat kabar dari istri saya mengenai kesehatan anak saya melalui telpon,” lanjut Isa. (buy) BANJARMASIN POST GROUP/ DONNY SOPHANDI

2312/B09


10 Gosipi

Banjarmasin Post

KAMIS 23 DESEMBER 2010

Persiapan Belanja Baju Bayi KANDUNGAN di kehamilan pertama komedian Sabria Kono kini memasuki usia tujuh bulan. Itu artinya, jika Tuhan mengizinkan, pasangan Sabria Kono dan Rio Febrian suaminya, bakal mendapatkan momongan dari proses persalinan yang dua bulan lagi akan Sabria jalani. Menariknya, meski jadwal persalinan Sabria kian dekat, dia dan suaminya tak terburu-buru untuk berbelanja terlalu banyak barang-barang kebutuhan sang calon bayi. Misalnya, baju, pokok, bedak sampai minyak telon. “Kita baru mulai nyari, sih. Tapi carinya dikit-dikit saja dulu karena bingung. Takutnya kalau sudah kebeli, nggak bisa kepakai ‘kan mubazir,” ungkap Rio Febrian saat ditemui usai menghadiri acara Natalan dengan

media di Rolling Stones Cafe, Jakarta, Selasa (22/12) malam. Tak heran setiap ada kesempatan jalan-jalan ke mal, Rio dan Sabria tak mengagendakan waktu khusus untuk mendatangi gerai pakaian bayi. “Kita belinya tidak sekaligus, tapi nyicil. Baik itu untuk pakaian maupun barangbarang keperluan bayi lainnya,” imbuh Rio Febrian. Bagaimana dengan kesiapan mental Sabria? “Yang jelas menghadapi kelahiran yang tinggal dua bulan, aku excited banget ya. Aku sudah sering becandaan dengan calon bayinya tiap malam. Aku malah seperti nggak sabar. Kalau pas hari kelahiran nanti aku lebih pasrah saja,” ujar Sabrina dengan ekspresi berbinar. Biasanya, perempuan yang pertama kali hamil banyak berusaha mencari referensi bacaan untuk memperkaya wawasannya dari buku-buku, majalah dan sebagainya. Namun Sabria mengaku tak terlalu ngoyo melakukan hal seperti itu. Dia memilih mengalir saja dengan tetap mengikuti masukan

dan saran yang diberikan orangtua. Selain itu, Sabria berusaha tetap menjaga kesehatan fisik dirinya dan juga kandungannya dengan mengurangi porsi kegiatan di dunia hiburan. Bahkan, dengan kehamilannya yang semakin tua, Sabria kini memilih istirahat total dari aktivitas di luar rumah. Sabria sempat menjalani opname di rumah sakit saat kandungannya berusia empat bulan. “Jadi keseharianku sekarang hanya mengurus suami sama calon bayi,” ungkapnya. Sabria berharap proses persalinan sang jabang bayi nanti berlangsung normal, tak perlu melalui proses caesar. “Kalau menurut dokter, sampai sekarang semuanya sih masih normal,” kata Sabria. Rio menambahkan, berdasarkan hasil tes ultrasonografi (USG) oleh dokter, calon bayi di kandungan Sabria berjenis kelamin laki-laki. “Harapan aku, kalau nanti lahir cowok, jadi cowok beneran. Kalau diberi cewek, ya jadi cewek beneran,” sebut Rio. (esy)

Saling Memberi Pengertian DEMI mencari nafkah untuk keluarganya, Rio Febrian tak mengurangi aktivitasnya di berbagai kegiatan di dunia hiburan. Terlebih, ke depan kebutuhan rumah tangganya pasti bertambah sehubungan dengan segera lahirnya anak pertamanya. Rio mengaku, beberapa hari terakhir dia terpaksa meninggalkan Sabria di rumah karena harus pergi ke luar kota. “Kemarin agak lama ninggalin dia ke luar kota. Kalau sekarang pas kebetulan acaranya santai, aku bisa nemeni. Apalagi acaranya juga tidak sampai malam,” ujar Rio saat disinggung tentang kehadirannya bersama Sabria Kono di acara perayaan Natal dengan media, Selasa (21/12) malam. Rio Febrian dan Sabria Kono adalah pasangan berbeda agama. Namun perbedaan di antara keduanya tidak menjadikan halangan untuk ikut

Rio Febrian dan Sabria Kono

merayakan hari raya keagamaan yang dirayakan pasangannya. Di Natal tahun ini, keluarga besar Rio tidak menggelar perayaan secara besar-besaran. Peringatan Natal dilakukan secara sederhana. “Kebetulan keluarga tidak merayakannya dengan pesta besarbesaran. Hanya kumpul-kumpul saja, lalu makan roti buatan nyokap. Karena sekarang aku sudah ada Sabrina ya nggak ngapa-ngapain karena Sabrina belum bisa bikin kue,” kata Rio. Karena sudah saling memahami

konsekuensi menikah dengan pasangan beda agama, berbagai hal menyangkut urusan ibadah yang dijalani pasangannya, Rio dan Sabria tak pernah mempersoalkan lagi. “Baik Natal maupun Lebaran ya kita nikmati sama-sama. Mestinya perbedaan tidak menjadikan orang ada yang merasa benar dan ada yang merasa salah. Perbedaan lebih baik dimaknai dengan cinta. “Dalam momen apapun kita berdua selalu saling berbagi dengan memberi toleransi,” lanjut Rio Febrian. (esy)

FOTO-FOTO:KAPANLAGI

Nikmati Dulu Status Jomblo

Konser Hijau Titi DJ SETELAH sahabatnya di Tiga Diva, Ruth Sahanaya menggelar konser tunggal 25 tahun berkarier di industri musik Tanah Air, kini giliran Titi DJ akan menggelar konser serupa. Bedanya, dalam konsernya nanti, Titi menggandeng Magentha Orchestra. Konser yang diberi tajuk Konser Swara Sang Dewi tersebut akan digelar selama empta hari mulai 20 sampai 23 Januari tahun depan di Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Jakarta. Di konser tersebut, mantan kekasih Indra Lesmana itu akan menyerukan kepedulian lingkungan kepada para penggemarnya. Digelarnya konser dilatarbelakangi kekhawatiran Titi DJ melihat fenomena alam yang semakin rusak dan itu terjadi secara masif dan terus-menerus. Titi tak bisa membayangkan bagaimana potret masa depan kehidupan anak-anaknya kelak. “Jadi, selain menghibur, tujuan saya menggelar konser ini adalah membawa pesan kepada siapa saja agar mereka menjaga lingkungannya, dan bisa mereka praktikkan setelah selesai menonton pertunjukan saya,” kata Titi DJ dalam jumpa pers rencana konsernya di Jakarta, Rabu (22/

12). Dalam acara ini turut hadir musisi Andi Rianto. Sejumlah musisi papan atas Tanah Air akan ikut memeriahkan konser ini. Soal konsep konsernya, Titi menjelaskan, konser kali ini amat berbeda dari konser-konser sebelumnya. Titi berjanji akan mengenakan kostum bergaya futuristik bertema cinta lingkungan dan terbuat dari bahan daur ulang. “Saya nggak mau tema ini hanya sebagai konsep tempelan aja. Saya juga pakai properti dari bahan daur ulang. Untuk catnya saya tidak pakai cat berbahan timbal dan yang pasti juga ramah lingkungan. Ada juga penggunaan botol plasti daur ulang. Di sekitar gedung kita sediakan tempat sampah yang terbagi untuk jenis sampah organik dan non-organik,” beber Titi. Ada sekitar 29 lagu yang akan Titi dan musisi pendukung bawakan di konser ini, termasuk musik instrumental. Tiket konser ini dijual dalam empat kelas, mulai kelas platinum (tertinggi) seharga Rp 850 ribu sampai kelas bronze (termurah) yang dibanderol Rp 200 ribu. (fin/ dth)

Tahu Rencana Pernikahan KD SEBAGAI sahabat karib, Titi DJ mengisyaratkan dirinya sudah mengetahui mengenai telah disebarnya undangan pernikahan Krisdayanti (KD) dengan pengusaha Timor Leste, Raul Lemos, yang akan berlangsung awal tahun depan. Namun, Titi enggan membocorkan tanggal dan lokasi acaranya ke awak media, meski dia sudah didesak. Ditemui di sela konferensi pers persiapan konsernya, Titi menolak berkomentar lebih jauh mengenai pernikahan KD. “Untuk yang satu itu, KD sangat secret. Saya nggak bisa cerita banyak kalau soal itu,” ujar

Titi sembari tertawa. Titi membenarkan, dirinya tahu tentang rencana pernikahan KD. Tapi Titi tetap bersikukuh tak akan membocorkannya ke media. Dia berkilah, terakhir kali bertemu mantan istri Anang Hermansyah tersebut di konser Ruth Sahanaya di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta, beberapa pekan lalu. “Saya cuma SMS ke dia. Terakhir ketemu di konsernya Uthe (Ruth Sahanaya) dan nggak bahas soal (pernikahan) itu. Katanya sih, memang ada. Kalau diundang saya pasti datang,” beber Titi DJ. (nva)

Titi DJ

TRIBUN/ISMANTO

Tak Libatkan Personil Di3va ADA banyak musisi yang akan ikut tampil di konser peduli lingkungan yang akan digelar Titi DJ Januari nanti. Salah satunya adalah Ovi, suami Titi yang juga gitaris di band / rif. Ovi dijadwalkan akan memainkan satu lagu. “Kebetulan saya baru keluarin single yang diaransemen, anak-anakku yang cewek-cewek akan ikut, dan muncul untuk nyanyi bersama. Ovi akan main juga, dia selalu ada di satu lagu. Tapi Axel (anak Ovi dari pernikahan dengan istri terdahulu) nggak ikut,” ungkap Titi. Musisi lain yang ikut bergabung adalah Dewi Gita, Rossa, Dewi Sandra, Ungu, Iis Dahlia. Titi dan Magenta Orchestra sudah

mengontak sejumlah selebriti papan atas untuk ikut mengisi acara. “Pendukungnya sebenarnya banyak banget. Saya mau lebih, tapi kata promotor jangan banyakbanyak karena biar fokus saja,” kata Titi DJ, Rabu (22/12). Bagaimana dengan dua personil Di3va, Krisdayanti dan Ruth Sahanaya? Titi menyatakan, mereka tak ikut tampil sebagai pengisi acara, namun dia tetap mengundang kedua sahabatnya untuk menonton konsernya. “Bukannya saya nggak mau mengajak teman-teman Di3va. Kami anggap Di3va lagi tiarap, bukan nggak diajak. Sebenarnya kami penyanyi solo, nggak selalu bertiga,” Titi memberi alasan. (nva)

DINDA Kanya Dewi tak menargetkan buru-buru memiliki pacar baru di tahun 2011 setelah dia putus dari kekasihnya, penyanyi Derby Romero. Dinda mengaku tak trauma atas kegagalannya membina asmara dengan Derby yang kabarnya dipicu oleh hadirnya orang ketika dalam kehidupan Derby. “Kalau dibilang trauma sih, nggak. Gue cuma mencoba untuk bikin simpel hidup gue, tidak usah dirumitrumitin. Kalau belum ada pendamping nggak usah susah-susah. Nanti juga ada, kok,” ujar pemeran Miske di sinetron Cinta Fitri ini saat ditemui di acara syukuran Cinta Fitri Season 7 di Jakarta, Rabu (22/12). Dinda mengaku, dengan status barunya sebagai jomblo, dia lebih rileks menjalani aktivitas sehari-hari tanpa ada beban. Misalnya, larangan melakukan iniitu dari pasangan. “Gue nikmati kesendirian dulu. Jalan sama siapa saja dan melakukan hal-hal baru. Gue juga nggak menutup diri sama sekali (dari laki-laki), itu aja dulu,” imbuh Dinda. Karena mulai belajar menjalani hidup secara sederhana, Dina juga tak memasang target mulukmuluk seputar rencana pernikahannya. “Kita boleh berusaha, tapi ‘kan sudah ada KAPANLAGI yang mengatur. Kalau memang tahun depan dikasih Dinda Kanya Dewi (calon suami), gue berterima kasih. Tapi nggak usah ditargetin,” tuturnya. Biasanya, jika merasa kesepian, Dinda segera menghubungi sahabat-sahabatnya. “Sahabat lebih kenal kita dibanding pacar,” kilah Dinda. (nva)


Beauty 11

Banjarmasin Post KAMIS 23 DESEMBER 2010

Pilih Parfum Sesuai Aroma Badan Seperti juga saat memilih sepatu, pakaian, gaya rambut, atau make up, Anda harus memilih parfum yang sesuai dengan diri Anda. Terdengar tak masuk akal? Pernahkah Anda mencium aroma parfum teman Anda, lantas merasa tertarik dan ingin membelinya. Anehnya ketika Anda gunakan ternyata parfum itu tidak memberikan aroma yang dipancarkan oleh tubuh teman Anda? Inilah yang disebut “kepribadian” tadi. KITA memiliki kulit yang berbeda, dan kulitlah yang memungkinkan sebuah parfum menjadi hidup. Tergantung kepribadian dan penampilan Anda, tone parfum bisa dipilih dari yang berkesan dalam, gelap, dan misterius (seperti aroma vanila, sandalwood atau cendana, dan patchouli atau nilam), hingga yang ringan, outgoing, dan romantis (seperti sitrus, mawar, gardenia, dan melati). Lalu, bagian dari kepribadian yang mana yang ingin Anda ekspresikan? Apakah Anda ingin menampilkan sisi yang tidak pernah dilihat orang sebelumnya? Anda bisa saja menampilkan irisan dari dua kepribadian tersebut, misalnya Anda menyukai wangi yang dalam seperti cendana, tetapi

juga menikmati harumnya melati. Perlu Anda ketahui, pada dasarnya parfum terdiri atas tiga lapisan: ■ Lapisan atas: Wangi yang langsung dapat Anda hirup saat parfum diaplikasikan, namun aroma ini akan segera menguap. ■ Lapisan tengah: Selama beberapa menit hingga 1 jam

setelah parfum disemprotkan, Anda akan mencium lapisan tengahnya. Aromanya akan melembut. ■ Lapisan dasar: Bagian dasar adalah aroma yang lebih kaya, yang akan tercium setelah 30 menit. Wangi ini akan bercampur dengan lapisan tengah untuk memberikan wangi utama dari parfumnya. Nah, untuk membeli parfum yang sesuai dengan aroma tubuh Anda, tentu harus disesuaikan pula dengan kondisi aroma tubuh Anda sendiri. Karena itu, perlu beberapa hal dicermati sebelum memilih parfum. Berikut kiat-kiatnya: Jangan mengenakan parfum saat Anda mendatangi counter parfum. Hiruplah beberapa contoh parfum yang dipajang. Pilih yang menarik untuk Anda, lalu catat namanya. Usapkan atau semprotkan sedikit parfum yang Anda sukai, lalu berjalanlah berkeliling selama sekitar 15 menit. Hal ini akan memberi waktu bagi parfum untuk menyesuaikan dengan aroma tubuh Anda. Selama beberapa menit ini alkohol akan memudar, sehingga membuatnya lebih mudah untuk mengetahui wangi yang sebenarnya. Setelah 15 menit, hiruplah bagian kulit dimana Anda menyapukan parfum. Apakah Anda masih menyukai harumnya? Jika tidak, kembalilah ke rak tempat memajang parfum. Anda bisa mencari parfum yang lain, namun simpan dulu jenisnya. Jangan mencoba dua macam

parfum pada saat bersamaan, karena Anda akan sulit menemukan wangi yang Anda inginkan. Begitu Anda telah

memilih satu parfum tertentu dengan melakukan tes 15 menit tadi, bila memungkinkan, mintalah sampel parfum tersebut. Kenakan parfum

selama sehari sebelum membelinya, untuk melihat berapa lama daya tahannya. Ingat, parfum adalah semacam investasi. Anda tak

ingin menghabiskan banyak uang hanya untuk melihat parfum tersebut teronggok di dalam kotaknya bukan?(esy/ female.kompas.com)

Bikin Pusing, Hindari Aroma Tajam SETELAH Anda membeli parfum, Anda juga tetap harus memperlakukan parfum tersebut dengan semestinya. Berikut adalah hal-hal yang perlu dilakukan dan tidak boleh dilakukan. Anda tak perlu memakai satu parfum yang sama terus-menerus. Miliki beberapa jenis parfum untuk dipakai berganti-ganti. Sebaiknya Anda memilih wangi yang lebih ringan untuk kondisi apa pun, dan semprotkan beberapa kali dalam sehari. Udara panas akan membuat wangi parfum memudar lebih cepat, sedangkan udara dingin menguatkan aromanya. Sebaiknya beli parfum pada sore hari, ketika indera penciuman Anda tengah berada di puncaknya. Gunakan lebih banyak parfum bila kulit

Anda tergolong kering. Anda harus menyemprotkan parfum lebih sering daripada orang yang kulitnya cenderung berminyak. Gunakan parfum setelah Anda mandi dan mengeringkan tubuh dengan sempurna. Jangan memakai parfum berlebihan. Parfum yang terlalu tajam akan membuat atasan Anda pusing seharian. Jangan menyemprotkan parfum di dekat mutiara atau perhiasan lain, karena parfum mengandung alkohol yang dapat membuat merusak perhiasan tersebut. Jangan mengkombinasikan parfum dengan deodoran atau sabun deodoran. Kombinasi aromanya akan menjadi tidak menyenangkan. Jangan menggosok parfum yang baru disemprotkan ke kulit. Menggosok akan merusak molekul, dan mengubah lapisannya.(esy/female.kompas.com)

Agar Awet, Percikkan di Belahan Dada

BANY AK perempuan yang BANYAK merasa enggak pede bila tak menyemprotkan parfum. Saking parno-nya tubuh tak lagi memancarkan wangi, mereka pun berulangkali menyemprotkan parfum. Padahal, tindakan tersebut hanya membuat aroma parfum makin tajam. Belum lagi jika parfum bercampur keringat. Agar wangi parfum lebih awet, sebenarnya ada beberapa cara untuk melakukannya. Kevin Verspoor, pencipta parfum untuk Drom Fragrances (rumah parfum yang menciptakan berbagai ramuan wewangian laris untuk perusahaan-perusahaan seperti Gucci), memberikan beberapa tips untuk Anda: Pilih titik terhangat. Anda tentu sudah sering mendengar bahwa Anda perlu menyemprotkan parfum pada area nadi. Area tersebut adalah yang memiliki pembuluh darah terbanyak di bawah kulit, yang membuatnya menjadi titik paling hangat pada tubuh. Panas inilah yang mengintensifkan parfum. Daerah seperti leher atau pergelangan tangan biasanya menjadi tempat yang populer untuk memercikkan

wewangian, tetapi sebenarnya ada tempat-tempat lain yang bisa dicoba untuk membuat aroma parfum lebih awet di belakang lutut, daerah sedikit di atas tulang pinggul, tengkuk, belahan dada, punggung bawah dan lekukan siku. Berlapis. Ketika Anda membeli produk perawatan tubuh, Anda pasti bisa menemukan body wash atau lotion yang satu set dengan body mist atau eau de toilette. Produk-produk ini memang sengaja dirancang untuk melengkapi satu sama lain. Menggunakan sabun mandi dan lotion sebelum menyemprotkan parfum akan membantu aromanya berakhir lebih lama dan wanginya lebih lembut daripada jika Anda menyemprotkan parfum saja sebanyak mungkin. Jangan berlebihan. Hanya karena khawatir parfum Anda sudah memudar, Anda lantas menyemprotkan kembali parfum setiap beberapa jam. Ketika Anda menyemprotkan parfum, Anda tidak bisa mengukur seberapa tajam pengaruh wanginya di sekeliling Anda. Sebab, hidung Anda menyesuaikan diri dan menetralisasi wangi parfum setelah beberapa menit (sama halnya dengan ketika Anda mencoba beberapa merek parfum di department store, dan belakangan wangi semua parfum tersebut terasa sama). Lebih baik bila wangi parfum itu dapat dihirup dengan lembut dan (esy/allure) sesekali saja.(esy/allure) 2312/B11


12

Banjarmasin Post

Society

KAMIS

23 DESEMBER 2010/ 17 MUHARRAM 1432 H

www.banjarmasinpost.co.id

Komentar

JOICE VERONICA LAWAK Ketua Borneo Hypnotherapist Club

Tidak Mempan NILAI-nilai atau kepercayaan dasar seseorang, tidak bisa diubah dengan hipnosis. Misal perkosaan atau pelecehan seksual, itu tidak akan terjadi atau tidak mempan kalau di alam bawah sadar si perempuannya tidak bersedia. (hay) TITIEN AGUSTINA Anggota

Untuk Diri Sendiri ILMU saya baru untuk diri sendiri, anak-anak, keluarga, teman, dan kala_ngan dekat dulu, untuk buka praktik masih belum. Meski tidak dibayar, cukup puas sudah bisa membantu orang lain. (hay)

FOTO-FOTO : BANJARMASIN POST GROUP/ SITI HAMSIAH

MENJELANG ulangan umum, biasanya membuat siswa harus belajar ekstra. Demikian pula orangtua, turut menyisihkan waktu memantau bahkan menemani buah hatinya belajar. Namun, hal itu sekarang tidak lagi menjadi beban bagi Titien Agustina. Sebab dengan hipnosis atau pemberian sugesti melalui alam bawah sadar, membikin anaknya senang dan tekun belajar. Bahkan anaknya sendiri yang meminta, agar dihipnoterapi oleh sang bunda. “Mama, diterapi lagi dong biar suka belajar,” ujar Titien mencuplik permintaan salah seorang putranya. Tidak mengherankan, karena perempuan yang juga dosen di sebuah perguruan tinggi (PT) swasta di Kota Banjarmasin, ini juga seorang

hipnoterapis. Dia salah seorang anggota Borneo Hypnotherapist Club (BHC), diketuai Joice Veronica Lawak. “Tetapi jangan dibayangkan hipnoterapi itu seperti reality show di televisi, karena sesungguhnya dalam keadaan sadar pun bisa dilakukan,” ungkap Titien. Namun diakuinya, sejak belajar dan mendalami hipnoterapi, dirasakan perubahan dalam dirinya. Ketenangan, kebahagiaan, apalagi bisa membantu orang lain, itulah yang dirasakannya. “Hipnosis yang merupakan bagian dari neuro linguistic

programming (NLP), itu selaras dengan agama,” bebernya. Apalagi, lanjutnya, dengan bergabung di BHC yang anggotanya sekitar 30 orang, dia bisa sharing (berbagi) pengalaman dan beroleh ilmu baru dari anggota lainnya. Sekretariat di Jalan Meratus No 68 Banjarmasin, Kalsel. “Kebetulan anggota BHC tersebar di berbagai daerah di Kalsel antara lain Pelaihari, sampai Muarateweh dan Sampit di Kalteng, diharapkan kita bisa bertemu setiap bulan,” ujar ibu dua putra ini. Menurut Ketua BHC, Joice Veronica Lawak, anggota BHC berasal dari beragam latar belakang profesi dari wiraswastawan, dosen, hingga orang perbankan. “Awal terbentuknya komunitas karena kita melihat banyak terapis, tetapi tidak ada tempat untuk praktik.

Sekarang kita bisa saling berbagi, ada tempat praktik, sekaligus beroleh info teknik hipnoterapi,” kata Joice. Dengan hipnoterapi, beber master practicioner berlisensi dari NLP Orlando, dapat membuat diri sendiri atau membantu orang lain agar hidupnya lebih bahagia. Ada hypno selling, motivation, education, slimming, birthing, hingga hypno sex yang dapat mengharmoniskan hubungan suami istri. Bagi orang yang punya phobia, trauma, stres, atau punya masa lalu yang suram, dengan hipnosis hal-hal tersebut dapat dihilangkan. Hipnosis juga tidak hanya bisa dilakukan dengan jam bandul, jentikan jemari kemudian pasien tertidur atau kepalanya didorong pelan, juga bisa dilakukan dalam keadaan sadar.

“Dengan jabat tangan atau handshake rapid induction pun hipnosis bisa terjadi,” ujar instruktur dan hipnoterapis bercertifikat IBH (The Indonesian Board of Hypnotherapy) ini. Malah, bebernya, bila hipnosis digabungkan dengan NLP, pasien tidak perlu ditidurkan. Melalui kekuatan bahasa atau linguistik, pasien disadarkan. Pasien dalam keadaan sadar, dan mau diberikan sugesti alam bawah sadarnya. Joice tak menampik bila hipnoterapi sama dengan ilmu lainnya yang juga bisa disalahgunakan untuk halhal negatif atau kejahatan. “Ibarat pisau bermata dua juga, ini bisa disalahgunakan. Jadi tergantung orang atau pemilik ilmunya, mau digunakan untuk apa,” tandasnya. (hay)

Piawai Membuka Kartu Tarot SEJAK memutuskan menekuni dunia hipnoterapi, sudah tak terhitung orang-orang yang telah dibantu menemukan kebahagiaan hidup oleh Joice Veronica Lawak. Bahkan diawal membuka praktik, dia rela tak dibayar. “Walau tak dibayar ketika itu, saya merasa puas karena telah membantu orang lain menemukan kebahagiaannya,” kata Joice. Persoalan yang dihadapi orang-orang yang datang padanya pun beragam, ada yang suaminya selingkuh namun si istri tidak bisa meninggalkannya. Lain waktu, ada yang datang karena tidak bisa memutuskan bertahan atau memilih keluar dari pekerjaan yang telah digelutinya puluhan tahun. Menghadap aneka persoalan tersebut, dia juga mempu_nyai kemampuan selain hipnoterapi yakni piawai membaca kartu tarot. Tak hanya tiga kartu, Joice bahkan bisa membuka sekaligus 11 kartu. Toh, dia tak berhenti sampai disitu, untuk memantapkan ilmunya perempuan memiliki basic pendidikan ekonomi ini berencana kuliah Psikologi. “Saya juga ingin berguru langsung pada penemu NLP (neuro lingustic programing), Richard Bandler di Orlando, USA. Tentunya, agar keilmuan saya makin berkembang dan bisa dibagi dengan teman-teman,” ujarnya. (hay)

2312/B12


Nusantara-Luar Negeri 13

Banjarmasin Post KAMIS 23 DESEMBER 2010

Yakin Dibebaskan Hakim Albertina Q Gayus Dituntut 20 Tahun Penjara JAKARTA, BPOST - Terdakwa perkara mafia pajak dan peradilan, Gayus Halomoan Tambunan dituntut jaksa 20 tahun penjara. Namun, dia yakin majelis hakim akan membebaskan dirinya dari segala tuntutan.

Gayus Tambunan ANT

Alasan Gayus, tuntutan jaksa penuntut umum pada sidang di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Rabu (22/12), yang menjeratnya empat perkara, tidak berdasarkan fakta pada persidangan. “Karena itu, saya yakin majelis hakim yang diketuai Ibu Albertina Ho sangat mampu dan berani melakukan hal itu dan memutus perkara dengan seadil-adilnya. Tuntutan jaksa tidak berdasar fakta persidangan, tetapi berdasar cerita rekayasa atau dongeng belaka,” katanya pada wartawan, usai persidangan. Gayus memberi contoh kasus korupsi yang pernah ditangani Albertina dengan terdakwa Andy Wahab. Dia adalah PNS Biro Perlengkapan Provinsi DKI Jakarta yang terjerat korupsi pembebasan lahan untuk taman pemakaman umum di Cilandak. “JPU menuntut Andy Wahab 17 tahun penjara, tetapi divonis bebas oleh hakim Albertina. Saya yakin Ibu Albertina sangat tegas dan obyektif. Saya sangat berha-

rap akan terulang kali ini,” kata bekas pegawai golongan IIIA di Direktorat Jenderal Pajak itu. Jaksa Fachrizal yang menangani perkara Andy Wahab membenarkan pernyataan Gayus. “Itu kasus korupsi Rp 27 miliar. Kami lagi kasasi,” kata dia ketika dikonfirmasi. Dalam persidangan kemarin, Gayus dituntut 20 tahun penjara ditambah denda Rp 500 juta subsider 6 bulan penjara. Menurut JPU, Gayus terbukti melakukan empat perkara. Pertama, terbukti melakukan korupsi saat menangani keberatan pajak PT Surya Alam. Kedua, Gayus terbukti menyuap penyidik Bareskrim Polri saat proses penyidikan kasus korupsi dan pencucian uang menjeratnya. Ketiga, Gayus terbukti menyuap Muhtadi Asnun, ketua majelis hakim yang menyidangkan kasusnya di Pengadilan Negeri Tangerang, senilai 40.000 dollar AS. Keempat, Gayus terbukti memberi keterangan palsu kepada penyidik Bareskrim Polri terkait asal usul uang Rp 28 miliar pada rekening yang diblokir penyidik. Sebelum persidangan, Gayus menyatakan tak ada persiapan khusus dalam menghadapi tuntutan jaksa. “Jaksa boleh menuntut berapa saja. Mereka paling bijak tapi saya serahkan semuanya kepada hakim,” katanya. Gayus juga yakin hakim akan melihat perkara yang membelitnya ini dengan lebih obyektif. “Kalau jaksa, tidak

terbukti pun akan bilang terbukti,” ujarnya. Berbeda dengan hakim, jika perkara tidak terbukti akan membebaskan terdakwa. “Ringan atau tidaknya putusan yang akan dijatuhkan bukan berdasar pembelaan dari saya,” kata Gayus yang kemarin mengenakan baju koko cokelat muda. Gayus juga berkeras bahwa dalam dugaan suapnya ke sejumlah aparat, dia hanya ditipu oleh eks pengacaranya, Haposan Hutagalung. “Penuntut umum harus-

nya bisa lihat, bahwa saya ini hanya dibohong-bohongin sama Haposan,” ujarnya. Gayus menuding Haposan-lah yang menjadi otak rekayasa perkara suapnya. “Haposan itu dari awal contoh simpel menjual nama pejabat di Kepolisian, Kejaksaan Agung. Sudah saya berikan bukti bahwa Haposan bilang untuk pejabat-pejabat itu. Nyatanya kan tidak ada pejabat yang terima uang. Harusnya tanya balik pada Haposan,” ujarnya. (tnc/kps/ tic/vvn)

Buyung: Jangan Asal Tuntut BERBEDA dengan Gayus Tambunan, yang cukup tenang mendengar tuntutan JPU, pengacara Adnan Buyung Nasution justru mengaku kaget dan menyesalkan tuntutan 20 tahun penjara terhadap klienAdnan Buyung Nasution nya. “Dari awal jaksa sudah mengambil sikap posisi. Yang benar itu yang ada di berita acara,” kata Buyung usai persidangan, di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Rabu (22/12). Apa pun data yang ada di sidang, kata Buyung, yang bertentangan dengan berita acara oleh jaksa penuntut umum, dianggap tidak benar. Buyung menilai sikap jaksa tidak berubah sejak zaman orde baru. “Jaksa harus sportif, berani menuntut bebas. Itu menunjukkan sikap yang sportif

tapi mengacu pada penegakan hukum dan keadilan. Bukan asal tuntut,” kata advokat senior ini Menurut dia, kalau memeriksa tidak berdasarkan berita acara, tidak perlu ada persidangan. “Langsung tuntutan,” ujarnya Buyung kembali mengungkapkan ada perkara yang lebih besar ketimbang perkara penyuapan kepada aparat penegak hukum ini. “Ini kan perkara ecek-ecek, perkara teri, kecil. Yang mafia hukum itu belum dibuka,” kata dia. Buyung menginginkan, bisa terungkapnya asal muasal dana Gayus senilai Rp 25 miliar dan Rp 74 miliar itu. “Itu kan tidak dibongkar sama sekali, tidak ada dalam dakwaan dari mana dari perusahaan siapa,” paparnya. Buyung khawatir, tuntutan 20 tahun akan berimbas pada perkara Gayus yang lain. “Saya kok khawatir yang lain pun dianggap tidak ada lagi. Cukup dengan hukuman ini,” kata dia. (tnc/kps/vvn)

Probiz

Gay Boleh Jadi Tentara lalu menyimpulkan dibolehkannya kaum Gay dan Lesbian kecil dampaknya. Selama 17 tahun kebijakan ini diberlakukan, sebanyak 14.000 tentara Amerika dipecat karena gay atau lesbian. (ut/cnn/tic/kps)

Probiz

Barack Obama Barack Obama

ANT

WASHINGTON, BPOST Presiden Amerika Serikat Barack Obama mencabut larangan gay dan lesbian menjadi tentara Amerika, yang diberlakukan sejak 1993. Penetapan itu ditandai dengan penandatanganan pencabutan kebijakan Jangan Tanya, Jangan Bilang (Don’t Ask, Don’t Tell), terkait larangan bela negara bagi kaum gay dan lesbian tersebut. “Para kaum gay dan lesbian, sekarang tidak perlu lagi takut untuk membela negaranya, mereka juga tidak perlu sembunyi,” kata Obama, usai menandatangani undang-undang pencabutan tersebut, Rabu (22/12). Kebijakan ini dihapus berkat kemenangan partai Demokrat di senat. Sebanyak 65 suara setuju kebijakan yang telah diberlakukan selama 17 tahun tersebut dihapus, mengalahkan 31 suara yang ingin mempertahankannya. Meski sudah ditandatangani, kebijakan menghapus diskriminasi bagi kaum gay dan lesbian ini perlu beberapa bulan untuk diimplementasikan. Menurut juru bicara Gedung Putih, Robert Gibbs Menteri Pertahanan Rober Gates butuh waktu untuk mengimplementasikan kebijakan ini. “Proses pertama Menteri Pertahanan akan membuat kelompok kerja,” kata Gibbs. Sebuah penelitian yang dirilis Pentagon pada Desember

Lemari Es Toshiba Glacio XD 7

Besar kapasitasnya, bukan listriknya Di Indonesia, lemari es pada saat ini sudah merupakan suatu kebutuhan yang sangat penting dalam sebuah keluarga. Sesuai dengan fungsinya yaitu untuk menyimpan bahan makanan dan barang-barang lain yang membutuhkan pendinginan agar lebih awet dan tahan lama. Keluarga Indonesia yang rata-rata merupakan keluarga besar tentunya membutuhkan kapasitas lemari penyimpanan yang luas, 245L sampai dengan 265L Oleh Sebab itu Toshiba menghadirkan lemari es terbaru yaitu lemari es 2 pintu Toshiba Glacio XD 7, dimana lemari es ini dibuat untuk memenuhi kebutuhan keluarga Indonesia, karena Toshiba Glacio XD 7 memiliki kedalaman lebih hingga 7 cm yang berarti kompartmentnya jauh lebih luas dibanding lemari es merk lainnya, tetapi tetap hemat listrik karena teknologi multi air flownya membuat lemari es Toshiba Glacio XD 7 lebih cepat dingin. Mempermudah konsumen dalam menyimpan kue berukuran besar ataupun bahan makanan berwadah lebar maupun barang-barang lain dalam jumlah banyak, lebih cepat dingin tetapi biaya listrik tetap lebih hemat. Dilengkapi dengan Silver Ion Anti Bacteria, makanan akan lebih higienis, tahan lama dan bebas bakteri serta Deodorizer untuk menghilangkan bau tidak sedap. Fitur Ice Twist nya mempermudah dalam membuat dan membuka es batu. Lemari

es Toshiba juga bisa beroperasi pada saat tegangan listrik tidak stabil. Lemari es 2 pintu Tishiba Glacio XD 7 hadir dalam pilihan yang beragam. (*)

Pakai XL, Nelpon 30 Detik Nggak Bayar “Luar biasaaaaa! Benar-benar gratis…tis…tis...Program ini keren banget bisa nelpon gratis. Kalau dulu cuman dua detikan gratisnya, sekarang GILA nelpon gratisnya 30 detikan. Kita ini anak-anak SMA yang diuntungkan dengan program ini,” kata Rizka Majid, salah seorang pelajar SMA di Banjarmasin. Akka, salah seorang pelajar SMA lainnya menambahkan, ”Saya nelpon pacar seharian, murah banget, eh bukan, malah gratis! SMS gratisnya juga masih ada. Mulai sekarang saya ganti pakai XL aja.” Berikut obrolan mereka: Rizka : Gimana caranya bisa nelpon gratis seharian? Akka : Gini lho. Setiap kamu telpon pacarmu sebelum 30 detik harus dimatikan, setelah itu telpon lagi dan sebelum 30 detik matikan lagi. Habis itu telpon lagi, begitu terus berulang-ulang seharian 24 jam nonstop. Rizka : Wah, kalau begitu bisa nelpon berjam-jam dong? Akka : Iya, bener banget, pagi, siang dan malam gratis terusssss... Rizka : Kalau begitu caranya, aku pakai GRATISnya aja deh. Mulai 8 November 2010, masyarakat Kalimantan bisa menikmati nelpon GRATIS selama 24 jam untuk 30 detik pertama dan GRATIS 1.000 SMS per hari. Magnet XL benar-benar memikat. Pada saat roadshow program Rp 0 di beberapa sekolah di Banjarmasin, sambutannya benar-benar heboh dan sukses menjual 9.890 perdana XL. Padahal program itu baru tiga hari diluncurkan. Tidak hanya pelajar, tarif nel-

Kegembiraan siswa-siswi salah satu sekolah menengah di Banjarmasin memanfaatkan GRATIS Nelpon 30 Detik pon murah ini juga dirasakan ibu rumah tangga. Diutarakan seorang ibu yang telah merasakan nelpon GRATIS ini. ”Luar biasa nelpon pakai XL benar-benar GRATIS. Pertama nggak percaya, setelah dicoba benar-benar GRATIS! Coba saja, nggak bakal rugi. Saya sering nelpon anak sebentar-sebentar, nggak pernah bayar,” kata ibu ini bersemangat karena benar-benar terkejut dengan tarif XL. Lain lagi dengan Rumi Mayasari. Ibu rumah tangga ini mengatakan XL memberikan pelayanan yang komplit, nelpon murah dan SMS murah. “Apalagi dengan adanya nelpon gratis pasti tambah bagus. Saya dapat kartu XL dari anak saya, saya coba ternyata gratis, mulai sekarang saya pakai XL terus,” katanya. Program nelpon Rp 0 dan GRATIS 1.000 SMS dapat dinikmati seluruh masyarakat Kalimantan. Program ini benar-benar memanjakan pelanggan XL di Banjarmasin, karena tarif nelponnya sangat cocok bagi semua masyarakat. Umpamanya pelajar yang ingin mengajak temannya jalan atau ibu

rumah tangga yang ingin mengetahui jam pulang anaknya, cukup nelpon tidak lebih dari 30 detik pertama, gratis pakai XL. Tidak hanya cocok untuk pelajar, program nelpon GRATIS ini juga sangat cocok untuk pelanggan baru yang berprofesi sebagai wiraswastawan, karena SMS gratisnya sangat cocok untuk mempromosikan usaha Anda. Selain program GRATIS SMS, XL juga masih memberikan manfaat lain di *123# berupa Rp 100 per menit untuk paket internetan dan pengguna Blackberry dapatkan tarif murah berlangganan akses Blackberry tanpa batas hanya Rp 99 ribu per bulan. Pelanggan bisa menikmati nelpon GRATIS 30 detik pertama ini dengan cara mengaktifkan kartu perdana XL mulai 5 November 2010. Ayo ganti ke XL dan nikmati Rp 0 dan GRATIS 1.000 SMS setiap hari. Jangan sia-siakan kesempatan berharga ini hanya untuk pelanggan di Kalimantan. Info dan keterangan lebih lanjut klik saja www.xl.co.id. (*) 2312/B13


14 Etalase

Banjarmasin Post

KAMIS 23 DESEMBER 2010

Okto Lincah Lagi HINGGA Rabu (22/12), Pelatih timnas Indonesia, Alfred Riedl terus menggodok formasi andalan yang akan dimainkannya dalam final AFF Cup 2010. Tidak hanya memutar rotasi pemain selama beberapa sesi latihan, Riedl juga mulai melirik para pemain yang sebelumnya duduk di bangku cadangan menjadi skuad inti yang terjun sejak menit pertama. Di barisan pemain depan, tandem untuk Christian ‘El Loco’ Gonzales mulai ditempati Yongki Ariwibowo yang tampil dengan skill tak jauh berbeda dengan Irfan Bachdim. Jika Irfan unggul dalam penempatan posisi yang strategis dalam alur serangan, Yongki dinilai unggul mengacak-acak lini belakang lawan dengan mobilitasnya yang tinggi. Tak hanya itu, gelandang timnas, Eka Ramdani dan Arif Suyono juga mulai mendapat motivasi khusus. Eka disiapkan jika kondisi sang kapten, Firman Utina urung tampil lantaran cedera. Namun, skenario memasang Eka sebagai tandem Ahmad Bustomi di lini tengah timnas bisa saja buyar jika Firman bisa pulih sebelum kick off. “Insya Allah bisa tampil nanti. Yang paling utama adalah menyiapkan mental karena Malaysia bagus melakukan provokasi. Harapan saya yang pasti bisa menang,” ujarnya. Arif mendapatkan angin segar untuk bisa tampil pada menit pertama menyusul belum bugarnya kondisi Oktavianus Maniani. Arif yang tampil cukup bagus dalam turnamen tersebut hanya akan kembali dibangkucadangkan jika Okto dapat mengatasi cedera hamstring-nya. “Soal rotasi pemain, saya tidak tahu. Itu semua kewenangan pelatih. Siapa pun yang tampil nanti, kita akan tetap berusaha fokus dan konsentrasi memenangkan pertandingan,” ujar Arif. Berdasar pantauan BPost, Firman dan Okto mulai kembali lincah bergerak. Mereka tidak lagi hanya melakukan peregangan otot dan jogging, tetapi juga sudah

berlatih dengan bola. Meskipun masih memisahkan diri dari teman-temannya, keduanya mengikuti menu latihan dari dua fisioterapis. Dari seluruh gerakan latihan yang dilakukan keduanya, tidak sedikit pun ekspresi kesakitan atau rasa ngilu dalam latihan tersebut. Bahkan, Okto kerap tersenyum dan bercanda dengan sang fisioterapis, Mathias Ibo. Di kubu Malaysia, bek Amar Rohidan bertekad memanfaatkan laga final AFF Suzuki Cup 2010 sebagai ajang balas dendam atas kekalahan di babak penyisihan grup. Menghadapi laga itu, Rohidan berjanji berjuang habis-habisan mengawal pertahanan Harimau Malaya, seperti yang diperlihatkannya saat menghadapi Vietnam. “Itu sudah tugas saya, tetapi pelatih juga membolehkan saya membantu penyerangan,” tegasnya seperti dilansir situs Utusan Malaysia. (tribunnews/ cen/adi/ali)

KONTAN/FRANSISKUS SIMBOLON

MENUNGGU - Terdakwa kasus dugaan mafia pajak, Gayus H Tambunan, menunggu di ruang tahanan sebelum menjalani sidang di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Rabu (22/12). Jaksa penuntut umum (JPU) menuntut Gayus dihukum selama 20 tahun dan membayar denda Rp 500 juta. Berita di halaman 13.

Yudhoyono: Turunkan Harga Tiket Final JAKARTA, BPOST - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono meminta Persatuan Sepak bola Seluruh Indonesia (PSSI) menurunkan harga tiket partai final Piala AFF 2010 antara Indonesia dan Malaysia di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Rabu (29/12).

KOMPAS IMAGES/KRISTIANTO PURNOMO

Filosofi Minum Teh Sambungan hal 1

Ada banyak cara minum teh, ada es teh, teh kotak dan banyak lagi teh lainya. Nah di sinilah filosofinya minum teh dari penyajian sampai siap untuk diminum. Cobalah penyajian seperti resep saya ini mungkin sama seperti pembuatan teh lainya, biar lebih dapat geregetnya. Prosel awalnya, yang bedanya di sini adalah saat proses pengadukan, saat pengadukan janganlah diaduk dengan sendok cukup digoyang-goyang sedikit cankirnya dan tentunya gulanya masih tersisa di bawah... Dan cobalah minum tehnya....kok masih pahit tehnya, kok sama aja rasanya .... ya emang sama, tapi cobalah minum tehnya sampai hampir habis pasti rasa teh yang dibawah akan terasa lebih manis dan akan menjadi manis dibawahnya. Nah disinilah kesamaan rasa tehnya dengan hidup ini. Hidup ini awalnya emang pahit dan kita sendiri yang harus perjuangkan hidup ini agar berbuah manis akhirnya seperti rasanya teh tadi.

baranak di mustasyfal wilaadah. Palui nang wayah bahaji tadi dapat pondokan di Jarwal parak Wilaadah paham haja nang dimaksudnya itu kada lain rumah sakit bersalin. Dalam surat kamanakannya itu bakisah jua bahwa wayah ini di Makkah makin rami buahbuahan wan murah haraganya, yaitu tuffaah, unab wan muuz. Imbah bapikir satumat Palui paham nang dimaksudnya adalah apel (tuffaah), anggur (unab) wan pisang alias muuz. Tapi di bagian paampihan suratnya itu, kamanakannya ada manulis bahwa inya ditarima bagawi di wadah urang arab sana. Gajinya cukup ganal 900 riyal sabulannya. Makanya inya minta kirimi “hattam kuljimak” salakasnya. Dua talu malam Palui

ribu, VIP Timur Rp 350 ribu. Kategori I Rp 200 ribu dan kategori II (belakang gawang) Rp 150 ribu. Tiket termurah Rp 75 ribu untuk kategori III (tribun atas). Yudhoyono mengungkapkan, untuk kelas tertentu, dapat dimaklumi, bila harga tiket dijual dengan harga yang ditentukan oleh PSSI. Akan tetapi, untuk kelas biasa, kelas untuk rakyat, ia meminta tidak dijual dengan harga mahal. Ia mengaku banyak mendapat SMS keluhan dari masyarakat yang mengeluhkan mahalnya harga tiket. “Ini kan semangat kebersamaan dan

Mahasiswi Kalsel Hilang di Yogya Sambungan hal 1

Hidup ini memang sebuah pilihan yang harus kita diperjuangkan dengan batas-batas yang diberikan oleh sang pencipta dan tetap tawakal. Dalam Alquran pun dijelaskan, Allah berfirman: Barang siapa yang bertawakal kepada Allah tentu diadakanNya jalan keluar baginya, dan memberinya rezeki dari pintu yang tidak didugaduga olehnya. Barangsiapa yang bertawakal kepada Allah, maka Tuhan akan mencukupkan kebutuhanNya. Bahkan sesu-

ngguhNya Allah pelaksana semua peraturanNya. Dan Allah juga telah menjadikan segala-galanya serbaberukuran. (QS: At-Talaq: 2-3) Lingkaran sikap positif kedua setelah ikhtiar adalah apa yang disebut sebagai tawakal. Tawakal berarti menyerahkan urusan kepada Allah setelah kita bekerja keras dan berusaha sesuai dengan kemampuan kita. Tugas manusia bekerja keras, setelah itu berserah diri kepada Allah untuk menentukan yang terbaik kepada kita. (*)

Minta Kirimi Hattam Sambungan hal 1

“PSSI jangan mengejar keuntungan saja. Yang lebih penting adalah semangat luar biasa rakyat kita. Semangat untuk mendukung kesebelasannya memenangkan pertandingan tersebut,” katanya di Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Jakarta, Selasa (22/12). Setelah mengalami kenaikan di babak semifinal, PSSI selaku penyelenggara kembali menaikkan harga tiket untuk laga final. Ini menyusul besarnya antusiasme penonton Indonesia. Untuk kelas VVIP, PSSI mematok harga tiket hingga Rp 1 juta. VIP Barat Rp 500

dukungan rakyat tinggi sekali. Tolong diatur, supaya jangan terlalu tinggi. Apalagi, di luar jangkauan sebagian rakyat kita,” ujar Yudhoyono. Jika dibandingkan dengan tiket final leg pertama di Malaysia, harga yang ditentukan PSSI sangat kontras. Panitia di negeri jiran itu tidak menaikkan harga tiket secara drastis saat menjamu Indonesia, Minggu (26/12). Harga tiket termahal hanya 50 ringgit (sekitar Rp 150 ribu). Menurut Ketua Komisi Tiket Federasi Sepakbola Malaysia (FAM) Datuk S Sivasundaram, saat semifinal pertama melawan Vietnam, sebanyak 45.000 tiket terjual. “Kami berharap 85.000 tiket terjual semuanya. Minat masyarakat Malaysia untuk menyaksikan sepak bola se-

makin besar sejak kami lolos ke semifinal,” ujar Sivasundaram kepada football.thestar.com. Menurutnya, harga tiket di grandstand hanya dijual 50 ringgit (sekitar Rp 150 ribu). Adapun tiket teras 30 ringgit (sekitar Rp 90 ribu). Tiket untuk anak-anak berumur 12 tahun ke bawah hanya 5 ringgit (sekitar Rp 15 ribu). Penjualan Tiket Terkait penjualan tiket untuk final di Indonesia, masyarakat bisa membeli tiket dengan sistem manual mulai Kamis (23/12) ini. Untuk sistem online, tiket dapat dibeli mulai Sabtu (25/12) lusa. Untuk penjualan manual, PSSI menyediakan lima lokasi di sekitar komplek Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta. Untuk online, tiket dijual via www.tiketsas.com. Penjualan online hanya untuk kategori VVIP, VIP Barat, dan VIP Timur. (tribunnews/yat/ oro/ka7)

kada kawa guring mamikirakan napa nang dimaksud kamanakannya wan hattam kuljimak itu. Sudah jua ini batakun wan kakawalannya Garbus, Tulamak, Tuhirang samunyaan buta kakap bahkan mandangar haja balum biasa ujarnya. Baiknya cuba ikam takunakan wan tuan guru mungkin sidin banyak tahu bahasa arab, ujar Garbus. Lalu Palui tulak ka rumah tuan guru H. Duraup manakunakan napa arti hattam kuljimak itu. Sudah dua talu kali kubuka-buka parukunan, sampai wayah ini aku balum tadapat napa maksud kamanakan ikam wan istilah hattam kuljimak itu Lui ai, ujar H.Duraup. Palui makin bingung sabab kamanakannya itu minta lakasi dikirimi alat itu karna bila kadada inya kada ditarima bagawi. Malihat lakinya makin pusang, maka bini Palui

batakun. Napa nang sampiyan pusangakan, ujar bininya. Itu nah........kamanakan ikam minta dikirimi hattam kuljimak, tapi aku kada paham napa maksudnya, sahut Palui. Ikam itu talalu lakas batakun kalain, batakun kahulu kahilir, kanapa maka kada batakun wan aku nang guring sakalambu ini. Dahulu kamanakan itu ada kapintaran batukang, makanya inya minta kirimi hattam kuljimak, ujar bininya. Cuba pang padahakan napa maksudnya, ujar Palui. Hattam kuljimak itu kada lain, hat itu pahat, tam itu katam, kul itu tukul, ji itu gargaji wan mak itu kada lain minyak lamak, ujar bininya sambil batandik kamanangan. Ayu ja hari ini aku kalah wan ikam tapi malam kaina ikam kukalahakan, sahut Palui kasisipuan kada tahu hattam kuljimak. (tam)

Sesampai di Yogya, ia dan Rubadi langsung melakukan pencarian ke kampus dan tempat teman-teman Yuliana. Namun, hingga Rabu (22/12), keberadaan lulusan SMA Sabilal Muhtadin itu tak kunjung ditemukan. “Menurut Rubadi, dia terakhir mengantar Yuliana ke kampus,” ujar Bustani. Saat ditemui, Rubadi mengaku setiap hari mengantar Yuliana pulang pergi dari tempat kosnya di Wonocatur ke kampus UGM atau ke tempat-tempat lain sesuai keinginan Yuliana. Warga Kelurahan Jeruk Legi, Banguntapan, Bantul itu menjadi sopir pribadi Yuliana sejak lima bulan lalu. “Sebelum ia ‘menghilang’, saya mengantarnya ke kampus Sabtu pukul 18.00 Wita. Ia akan belajar kelompok dan menginap di rumah teman-

nya. Dia mengaku sudah pamit ke orangtuanya dan akan mengabari saya kalau ingin pulang,” kata Rubadi. Oleh karena hingga keesokan harinya, tidak ada SMS, Rubadi berulang kali menelepon majikannya itu. Namun, ponsel Yuliana selalu tidak aktif. Akhirnya dia mengabari Bustani. Diungkapkan Rubadi, sebelum ke kampus, Yuliana meminta diantar makan siang di restoran Lombok Ijo di Jalan Urip Sumoharjo. Yuliana duduk dan makan sendirian di situ. “Baru sekali itu, Mbak Yuli minta diantar makan siang di luar. Setelah itu kami ke rumah temannya, Dara di dekat RSUD dr Sardjito,” imbuhnya. Di kos temannya itu, Yuliana berada di dalam rumah selama setengah jam. Usai itu, dia meminta diantar ke kampus UGM. Putus asa mencari sendiri,

Bustani dan Rubadi melaporkan peristiwa itu ke Polsek Bulaksumur. “Kami langsung melakukan pencarian,” ujar petugas piket, Briptu Dedy. Ketua Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Kedokteran UGM Siro saat dihubungi mengaku belum

mengetahui peristiwa itu. Dia pun langsung mengumpulkan informasi dari temanteman satu angkatan Yuliana. Bahkan, kemarin, dilakukan pertemuan antara BEM dan Dekanat FK UGM membahas hal tersebut. (tribunjogja/hud/wah/hri/edi)

Gelar Salat Hajat Sambungan hal 1

Dia dan sejumlah temannya mengunjungi SMA Sabilal Muhtadin. “Saya ingat sekali. Dia itu sangat berjiwa sosial. Saya juga mendapat SMS dari rekan-rekan kuliah Yuli yang menanyakan keberadaannya,” katanya. Teman kuliah Yuliana yang juga lulusan SMA Sabilal Muhtadin, Ica

mengungkapkan sebelum pergi, Yuliana sempat ditelepon ibunya. “Waktu itu ia masih makan di depan kampus UGM. Namun malamnya, ponselnya sudah tidak aktif. Sejak itu pula akun facebook Yuliana tidak aktif,” kata Ica yang mengatakan Yuliana tidak pernah bercerita tentang kedekatannya dengan seorang pria. (qq)

Besok, CPNS HST Diumumkan Sambungan hal 1

Lantas kapan diumumkan? “Kalau sudah ada keputusan. Insya Allah hasil seleksi CPNS HST akan diumumkan, Jumat,” tegas Dharma Putra. Mengenai pejabat yang menandatangani, dia mengaku belum bisa memastikan karena hal itu merupakan pelimpahan wewenang. “Yang menandatangani bisa bupati, wakil bupati atau sekda. Yang jelas tanda tangan harus atas nama bupati. Soal daftar ulang bagi yang diterima, waktunya bisa diperpanjang,” ujarnya. Kepada pers di Banjarmasin, Sekdaprov Kalsel, H Muchlis Gafuri menegaskan tidak ada alasan bagi Harun untuk tidak menandatangani hasil seleksi itu. “Semua proses dilaksanakan secara independen dan transparan. Apalagi daerah lain sudah melakukan pengumuman. Kita juga mengirim tim untuk

menjelaskan,” tegasnya. Sebaliknya, sejumlah anggota DPRD HST, menilai sikap Harun yang enggan menandatangani, patut diapresiasi. “Kami mendukung langkah bupati yang menginginkan seleksi CPNS diserahkan ke daerah. Sekarang sudah zaman otonomi daerah jadi biarkan daerah yang mengelola,” kata Sekretaris Komisi I, Taufiqurahman. Menurut dia, jika provinsi yang mengelola berarti daerah dikebiri dan dilewati. “Apalagi kata bupati, daerah tidak pernah diajak koordinasi soal pendaftaran, seleksi hingga pengumuman. Buktinya jelas. Di Banjarmasin proses rekrutmen kacau,” tegasnya. Anggota DPRD, Supriadi menambahkan, seharusnya BKD Kalsel mengumumkan hasil seleksi secara transparan. Tidak sekadar nama dan formasi tetapi juga rangking nilai peserta. “Tujuannya, bisa langsung dibandingkan,” tegasnya.

Berdasar pantauan BPost, para pelamar kembali mendatangi kantor BKD HST meski hujan deras mengguyur. Namun, lagi-lagi hanya kekecewaan yang mereka peroleh. “Sampai kapan kami disuruh menunggu seperti ini. Tolong jangan bebani kami,” u-

cap seorang peserta seleksi yang enggan disebutkan namanya. Peserta lain, Dahli mengatakan penolakan tanda tangan adalah hak bupati, tetapi harus dipikirkan dampaknya. “Kami sangat menunggu hasilnya,” ujarnya. (ril/ wid/ll)

Aneh dan Lucu Sambungan hal 1

Sedangkan Kepala BKD Kalsel, HM Thamrin mengatakan telah berkoordinasi dengan Kepala BKD Banjarmasin H Nisfuani. Dari penuturan Nisfuani, data yang diberikan kepada wartawan belum dikoreksi dan ditandatangani wali kota. “Yang sah adalah pengumuman yang ditandatangani wali kota. Yang di koran sifatnya hanya informasi. Tetapi, bagaimana pun ini adalah

kekhilafan petugas dan Kepala BKD Banjarmasin. Mereka sudah meminta maaf atas kesalahan tersebut,” ujarnya. Untuk mencegah munculnya kecurigaan, Thamrin berpendapat Pemko Banjarmasin bisa saja mengungkapkan hasil seleksi ke publik. “Diumumkan saja secara transparan urutan hasil seleksi. Ini untuk mencegah adanya kecurigaan perubahan urutan hasil seleksi,” katanya. (wid/ll)


Finansia 15

Banjarmasin Post KAMIS 23 DESEMBER 2010

Kredit Migas BNI Rp 10 Triliun ■ 2011 Tumbuh 12 Persen ■ Realisasi Kredit Bank BUMN Baru 60 Persen

KOMPAS/P

RADITYA

MAHENDRA

YASA

MEMILAH SAYUR - Pedagang memilah sayuran sebelum dijual ke konsumen di Pasar Johar, Kota Semarang, Jawa Tengah, Rabu (22/12/2010). Cuaca ekstrem yang mempengaruhi hasil panen menyebabkan stok sayuran terbatas dengan harga yang fluktuatif di pasaran.

Investasi Perumahan Naik 15 Persen JAKARTA - Dewan Pengurus Pusat (DPP) RealEstat Indonesia (REI) memperkirakan pada 2011 mendatang pertumbuhan perumahan serta nilai investasi akan mencapai minimal 15 persen, baik itu untuk rumah kelas menengah ke atas atau ke bawah. “Bank Dunia sendiri memprediksi pertumbuhan ekonomi Indonesia pada 2011

akan mencapai 6,2 persen dan ini menguntungkan bagi dunia usaha, termasuk sektor properti (di dalamnya perumahan). Hal ini karena diperkirakan daya beli masyarakat akan menjadi lebih baik,” kata Ketua Umum DPP REI Setyo Maharso dalam paparan pers “Perkembangan Properti 2010 dan Prospek Properti 2011” di Senayan City Jakarta, Rabu (22/12). Hingga akhir 2010 ini,

jumlah rumah menengah atas (di atas Rp 75 juta per unit) yang dipantau REI tumbuh mencapai 85 ribu unit dengan nilai investasi mencapai Rp 30 triliun lebih. Sementara realisasi pembangunan rumah sejahtera tapak (menengah ke bawah) yang berhasil dikembangkan oleh anggota REI seluruh Indonesia sampai Desember 2010 diperkirakan mencapai 120 ribu unit. (tribunnews/aco)

JAKARTA - PT Bank Negara Indonesia Tbk (Persero) per September 2010 telah mengucurkan kredit ke sektor industri minyak dan gas (migas) sebesar Rp 10 triliun. Untuk tahun 2011 nanti, BNI menargetkan kenaikan penyaluran kredit ke sektor ini sebesar 12 persen. “Dengan pola supply chain seperti dari Medco atau Pertamina ke supplier dan ke konsumen, maka tahun depan lending (pinjaman) kita bisa tumbuh 12 persen dari Rp 10 triliun tadi,” ungkap Direktur Perbankan Bisnis BNI Krishna Suparto saat penandatanganan kerjasama layanan perbankan BNI bagi Pertamina Hulu Energi ONWJ Ltd (PHE ONWJ) di gedung BNI Jakarta, Rabu (22/12). BNI saat ini melayani transaksi perbankan untuk 19 Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) perusahaan Migas besar. “Ke depan kita ingin sebanyak-banyaknya, karena ini potensinya besar.

Apalagi biasanya lebih banyak di sektor manufaktur,” tambah Khrisna. Dengan sistem supply chain, BNI berupaya menyalurkan kredit dengan melihat sub kontraktor yang low risk atau memiliki resiko kecil. Untuk itu BNI mencari perusahaanperusahaan yang memiliki rating bagus serta masuk kategori perusahaan besar atau badan usaha milik negara. “Komitmen lending BNI di sektor migas sampai akhir 2010 sendiri sebesar Rp 11 triliun, yang diharapkan bisa terserap semua di akhir tahun,” katanya. Assistant Vice President Corporate Division BNI Suharta Wijaya mengatakan, potensi yang sangat besar dari strategi supply chain tersebut membuat BNI berupaya meningkatkan penyaluran kredit ke supplier yang sampai saat ini sudah mencapai sekitar Rp500 miliar dari total 20 supplier. “Kita perkirakan, ke depan

akan tumbuh signifikan. Tapi terus terang ini masih awal. Ke depan coba buat skim yang lebih baik,” papar dia. Diperkirakan alokasi kredit BNI untuk sektor migas ini juga akan bertambah mengingat BNI baru saja melakukan rights issue (penerbitan saham terbatas) Rp 10,4 triliun. “Ini membuat legal lending unit bertambah room-nya untuk kita manfaatkan bagi nama-nama besar seperti Pertamina, Perusahaan Gas Negara, dan Medco, yang juga mendukung strategi supply chain,” ujarnya. Sementara menurut Kepala Biro Penelitian dan Pengaturan Perbankan Bank Indonesia (BI) Irwan Lubis, kinerja bank BUMNdalam realisasi pemberian kredit masih jauh dari target. BI mencatat realisasi kredit bank BUMN baru sekitar 60 persen dari target Rencana Bisnis Bank (RBB) atau masih lebih rendah dari bank swasta yang sudah

mencapai 98 persen dari target sepanjang tahun. Untuk itu, bank Persero dalam bulan terakhir ini harus kerja ekstra keras dalam menyalurkan kredit, jika tidak ingin mendapatkan rapor buruk pada sisi manajemen bank. Menurutnya ketika sebuah bank tidak dapat memenuhi RBB yang direncanakan di awal tahun, maka nantinya akan mempengaruhi penilaian manajemen oleh pengawas bank. Jika penilaian manajemen buruk, maka nantinya sebuah bank itu harus lebih menggodok manajemennya agar realistis dalam mengejar target. “Bank itu secara keseluruhan akan diukur dari CAMEL. Nah RBB bank itu masuk ke dalam Management yang nantinya akan mempengaruhi kinerja bank tersebut. Kalau bank Persero itu kan dilaporkan ke BI dan ke Kementerian BUMN itu bisa menjadi penilaian sendiri,” papar Irwan. (tribunnews/aco)

Utang Luar Negeri Swasta Meningkat JAKARTA - Bank Indonesia (BI) mencatat dalam kurun tiga tahun terakhir atau periode 2007 - 2010, jumlah pinjaman luar negeri (PLN) swasta menunjukkan tren peningkatan. Tren peningkatan itu terjadi pada kredit induk maupun afiliasi. Posisi PLN swasta pada tahun 2007 baru sebesar 27,2 persen, namun posisi PLN itu per Oktober 2010 telah menjadi 36,5 persen. “Peningkatan tersebut mengindikasikan bahwa di tengah ketidakseimbangan pemulihan ekonomi global, perusahaan induk masih menaruh kepercayaan kepada anak perusahaan di

Indonesia untuk memanfaatkan tingginya permintaan domestik,” kata Kepala Biro Humas BI Difi A Johansyah dalam keterangan tertulis di Jakarta, Rabu (22/12). Dijelaskan, peningkatan pangsa PLN yang berasal dari perusahaan induk dan afiliasi dapat memperkecil magnitude tekanan pembayaran. PLN dari perusahaan induk dan afiliasi relatif lebih fleksibel dan dapat di roll over apabila dana masih diperlukan untuk pengembangan usaha. “Selain itu, tidak tertutup kemungkinan pembayaran pinjaman tersebut akan dijadwal

ulang (rescheduling) apabila pihak debitor mengalami kesulitan likuiditas,” kata Difi. BI berpandangan, peranan kreditor induk dan afiliasi terutama terjadi pada PLN swasta non bank, tercermin dari pangsa yang relatif lebih besar dibandingkan di sektor perbankan. Pada oktober 2010, pangsa kreditor induk dan afiliasi terlihat semakin besar (33,2 persen) dibandingkan tahun-tahun sebelumnya. “Hal ini mengindikasikan bahwa risiko tekanan pembayaran di sektor swasta non bank semakin menurun,” jelas Difi.(tribunnews/aco)

Gula Darah Turun Vitalitas Pria Pun Meningkat Gula darah mencapai 420 mg/ dL, tak diragukan lagi, itu pasti diabetes. Pengalaman yang tidak menyenangkan karena menderita penyakit yang sering disebut sebagai ibu segala penyakit karena dapat mengundang penyakit berbahaya lainnya ini telah dirasakan oleh H. Syaukani kurang lebih 7 tahun lamanya. “Terus terang saya kurang menjaga pola makan, jadi ya… Mungkin faktor itu yang membuat saya menderita diabetes.” Tutur warga Komplek Antasari Martapura, Banjar Baru, Kalimantan selatan ini membuka percakapan. Diabetes adalah peningkatan kadar glukosa darah akibat kekurangan insulin baik yang sifatnya absolut maupun relatif atau resistensi reseptor insulin. Diabetes melitus sangat erat kaitannya dengan mekanisme pengaturan gula normal. “Kalau gula darah saya tinggi, muka saya sulit digerakan, pandangan mata jadi kabur, dan vitalitas sebagai pria jadi menurun.” Ungkap pria yang berprofesi sebagai PNS ini. Pandangan mata menjadi kabur merupakan salah satu gejala lanjutan dari diabetes. Namun saat di temui di kediamannya, ia tampak segar. Ru-

panya, setelah minum Gentong Mas, ayah 2 orang anak ini merasa kesehatannya sudah lebih baik, “Sudah 6 bulan saya minum Gentong Mas. Alhamdulillah Gula darah saya sekarang sudah turun menjadi 170 mg/ dL.” Ungkap H. Syaukani dengan gembira. Kegembiraannya bertambah ketika vitalitasnya meningkat. Karena telah merasakan manfaatnya, kini, ia tidak segan-segan membagi pengalaman sehatnya itu dengan orang lain, “Mudahmudahan pengalaman saya mendapat kesehatan dengan cara yang alami ini dapat bermanfaat bagi orang lain. Amien.” Pungkas pria berusia 53 tahun ini mengakhiri percakapan. Gentong Mas adalah minuman kesehatan herbal alami dengan bahan utama Gula Aren dan Nigella Sativa (Habbatussauda) yang terbukti manfaatnya bagi penderita dari berbagai penyakit, termasuk diabetes. Habbatussauda dalam Gentong Mas dipercaya dapat meningkatkan fungsi insulin dan mengurangi resistensi reseptor insulin, sedangkan Gula Aren berperan dalam optimalisasi kerja reseptor insulin. Gentong Mas mengandung Chromium yang efektif memperlancar metabolisme gula darah dan mengatur kepekaan sel terhadap insulin sehingga meringankan kerja pankreas. Selain itu, kandungan Gula Aren dalam Gentong Mas memiliki indeks glisemik yang sangat aman bagi kesehatan yaitu hanya

35 (aman jika indeks glisemik dibawah 50), sehingga mampu menjaga dan merawat pankreas agar tetap berfungsi dengan baik. Meski demikian, untuk mendapatkan hasil maksimal, disarankan untuk mengatur pola makan, olahraga, pengaturan berat badan seideal mungkin, diet rendah lemak, kontrol stress, dan menghindari rokok serta alkohol. Dengan aturan penggunaan yang tepat, manfaat bagi kesehatan dan kelezatan rasanya membuat semakin banyak masyarakat yang mengkonsumsi Gentong Mas. Untuk informasi lebih lanjut silahkan kunjungi www. gentongmas.com. Bagi Anda yang membutuh kan Gentong Mas bisa didapat kan di apotek/ toko obat terdekat atau hubungi: 0511 – 6289882 / 081250980570 nomor-nomor agen: Banjarmasin : 0511-6289882 087815583287 Banjarbaru : 085250906944 Martapura : 085348000788 Marabahan : 085248860940 Rantau : 081349759052 Barabai : 085751423645 Tabalong : 081349776718 Pelaihari : 081348513517 Amuntai : 085285574487 Kandangan : 087814526555 Batulicin : 08121579433 Kotabaru : Palangkaraya: 081346382718 Depkes:P-IRT : 812.3205.01. 114 (*) 2312/B15


16

Smart

Banjarmasin Post

www.banjarmasinpost.co.id

Biz

KAMIS

23 DESEMBER 2010/ 17 MUHARRAM 1432 H

BI Musnahkan Rp 2,8 Triliun SELAMA 2010, Bank Indonesia memusnahkan Rp 2,8 triliun uang kertas yang sudah tidak layak edar. Uang tersebut langsung diganti dengan yang baru agar kondisi uang di masyarakat selalu bersih.

BANJARMASIN POST GROUP/SALMAH SAURIN

MAKIN LENGKAP - Karyawan Queen City Hotel berdiri di belakang papan ucapan ulang tahun pertama hotel ini, Rabu (22/12). Memasuki tahun kedua, manajemen hotel ini melengkapi sejumlah fasilitas untuk kenyamanan pengunjung.

Kasi Operasional Kas Bank Indonesia Banjarmasin, Gusti Syarifudin, mengatakan, jumlah uang yang dimusnahkan selama 2010 tersebut lebih banyak dibanding 2009 yang hanya Rp 1,8 triliun. “Tahun ini lebih banyak 30 persen dibanding 2009. Nominal yang dimusnahkan sebagian besar lembaran Rp 10 ribu ke bawah. Uang lusuh nominal Rp 1.000 sebanyak 200 ribu lembar, sedangkan Rp 100 ribu sebanyak 30 ribu lembar per hari,” kata Gusti. Agar kondisi uang di masyarakat selalu bersih, katanya, Bank Indonesia mewajibkan kepada semua bank menerima uang lusuh yang diterima dari masyarakat. “Kami sudah sering menyosialisasikan hal ini ke bankbank agar menerima uang lusuh. Jadi bank tidak boleh menolak kalau menerima uang lusuh. Apabila meno-

lak, silakan nasabah melapor kepada pimpinan bank bersangkutan,” ucap Gusti. Mengenai penggantian uang rusak, dijelaskannya, maksimal dua potong lembaran fisik harus berukuran lebih dari 2/3 dan nomor kedua potongan tersebut nomor serinya sama. Dipaparkan, selama 2010 total uang masuk atau inflow pada Januari-November 2010 sebanyak Rp 4,072 triliun. Sedangkan outflow 2010 sebanyak Rp 3,2 triliun. Angka itu naik 10 persen dibandingkan 2009. “Tahun depan direncanakan ada penambahan 10 persen untuk persediaan kas,” ucapnya. Mengenai libur menjelang natal dan tahun baru, bank tutup pada 24 Desember untuk libur cuti bersama, kemudian pada 31 desember, karyawan bank masuk kerja untuk proses tutup buku.

“Jadi tidak ada kliring dan kas ditutup untuk umum,” katanya. Sementara itu memperingati Hari Ibu, Bank Kalsel Cabang Ahmad Yani memberikan suvenir berupa kue kepada tamu dan nasabah yang berkunjung pada Rabu (22/12). Sejumlah tamu dan nasabah yang datang ke cabang yang semua karyawannya perempuan ini dilayani secara istimewa oleh staf yang semuanya mengenakan kebaya. Setelah dipersilakan duduk, nasabah diberi suvenir dan kue. Pimpinan Bank Kalsel Cabang Ahmad Yani, Yuli Harmini, mengatakan, dalam rangka Hari Ibu, mereka memberikan pelayanan berbeda sebagai bentuk apresiasi terhadap kaum ibu, baik pekerja maupun ibu rumah tangga. “Banyak kaum ibu yang bekerja. Seperti halnya kami yang bekerja di sektor perbankan. Meski demikian, kami tidak melupakan kodrat sebagai perempuan yang sudah berumah tangga,” ujar Yuli. (dea)

Makin Lengkap di Tahun Kedua SETAHUN beroperasi, Queen City Hotel Banjarmasin mendapat apreasiasi positif dari masyarakat. Memasuki tahun kedua, manajemen hotel ini melengkapi fasilitas untuk kenyamanan pengunjung. Agar pengunjung makin nyaman, manajemen hotel menambah fasilitas berupa karaoke dan meeting room mulai 2011 nanti. Owner Queen City Hotel, Anmal Ichsan, mengatakan, genap setahun Queen City Hotel beroperasi. Dalam kurun waktu tersebut hotel di bilangan Jalan Yos Sudarso, Banjarmasin ini, telah menjadi pilihan tamu. “Menandai satu tahun Queen City Hotel, pada 2011 kami menyediakan tempat karaoke berkapasitas 18 ruang lengkap dengan sound system terbaru. Karaoke itu tepat di samping hotel,” ujar Anmal.

Fasilitas lainnya adalah meeting room yang mampu menampung 200-300 orang. Dengan demikian hotel ber-tagline sweet for business and home for everyone ini bisa digunakan untuk berbagai kegiatan pertemuan. “Kami mengucapkan terima kasih kepada tamu hotel yang telah memberikan penilaian positif. Atas apresiasi itu, seluruh tim hotel akan terus meningkatkan kinerja dan pelayanan terbaik untuk para tamu,” kata Anmal. Queen City Hotel memiliki 38 kamar dilengkapi LCD TV terbaru dan pendingin udara. Selain itu juga ada hotspot gratis di tiap kamar dan di sekitar area hotel. Tarif kamar sudah termasuk pajak dan pelayanan. Di hotel yang memiliki parkir luas ini juga tersedia Queen Coffee Shop yang buka 24 jam. Ada pula Dayang Dayang

Café yang merupakan outdoor garden cafe dan juga nonstop 24 jam. Untuk memuaskan lidah para tamu, hotel ini juga mendatangkan chef (koki) baru dari hotel berbintang di Jawa. Bagi tamu yang ingin merelaksasi tubuh, bisa menggunakan jasa body massage dan refleksi bekerja sama dengan Ultrafit Refleksi Banjarmasin. Petugas laundry hotel juga siap melayani tamu yang ingin mencuci pakaiannya. Untuk kebutuhan obat-obatan ada drugstore yang cukup lengkap. Sarana transportasi juga mudah karena bisa memanfaatkan rental dan taksi hotel. Lokasi Queen City Hotel sangat strategis. Hanya 20 menit dari Bandara Syamsudin Noor, lima menit dari Pelabuhan Trisakti, 10 menit menuju pusat kota dan 15 menit menuju Pasar Terapung. (dea/*)

Murah dan Banyak Bonus SEIRING makin tingginya kebutuhan komunikasi berkualitas yang semakin murah, Telkomsel menawarkan paket perdana Kartu As terbaru. General Manager Sales & Customer Service Regional Kalimantan, Herry Setiawan mengatakan, pengguna yang mengaktifkan Kartu As perdana mulai 22 Desember dapat menikmati telepon murah sepanjang hari. Tarifnya Rp 0 pada 30 detik pertama, selanjutnya Rp 10 per 30 detik. Ketentuan ini berlaku pukul 00.000 - 16.59 ke lebih dari 94 juta pelanggan Telkomsel di seluruh Indonesia. Tarif ini

berlaku untuk telepon ke semua pelanggan kartuHALO, simPATI, dan Kartu As. Selain itu pelanggan Kartu As juga dapat menikmati tarif menelepon yang sangat murah pukul 00.00 - 23.59 ke semua operator hanya dengan Rp 600 per menit. Kartu As perdana ini juga memberikan bonus Gratis 5000 SMS tiap hari mulai pukul 00.00 - 16.59. Layanan itu dapat digunakan untuk mengirimkan SMS ke semua pengguna ponsel di Indonesia yang diberikan setelah pelanggan melakukan tiga kali SMS seperti biasa baik ke

sesama Telkomsel maupun ke operator lain. Untuk pelanggan dengan anggaran komunikasi lebih dari Rp 1.000 per hari dengan intensitas komunikasi lebih tinggi, Telkomsel juga menyediakan paket aneka 1.000. Di antaranya adalah Paket Sejam Seribu, yakni paket telepon selama 60 menit hanya Rp 1.000 ke seluruh pelanggan Telkomsel berlaku sepanjang hari. “Kami memahami kebutuhan masyarakat akan layanan komunikasi yang semakin murah namun tetap berkualitas. Melalui paket

perdana Kartu As ini, makin banyak masyarakat dapat merasakan hematnya SMS dan nelpon dengan nyaman mulai dari detik pertama sepanjang hari ke seluruh pelanggan Telkomsel se-Indonesia,” katanya. Program ini merupakan bentuk apresiasi bagi masyarakat yang memilih Kartu As sebagai kartu komunikasinya dan melakukan aktivasi Kartu As mulai hari ini. Melengkapi tarif nelpon dan SMS yang makin murah ini, Telkomsel juga memberikan masa aktif Kartu As yang berlaku selamanya. (dea)

2312/B16


Tribun

KAMIS

23 DESEMBER 2010/ 17 MUHARRAM 1432 H

Borneo

Banjarmasin Post

www.banjarmasinpost.co.id

17

Warga Siap Jaga Perdamaian ■ Tokoh Tabanio dan Kurau Bertemu PELAIHARI, BPOST -Rusuh Tabanio mulai memunculkan isu yang meresahkan yakni bakal adanya serangan balasan dari pihak keluarga korban di Kurau. Tokoh masyarakat Kurau dan Tabanio pun menggelar pertemuan, Rabu (22/12) siang. Pertemuan tersebut dihadiri aktivis LSM Emy Lasari yang selama ini mengadvokasi warga Tabanio terkait persoalan tata batas dan kebun sawit. Hadir pula aparat kepolisian dari Polda turut menghadiri pertemuan itu. Pertemuan itu difasilitasi tokoh kedua desa, antara lain Habib Runsi dari Tabanio. Tempat pertemuan di rumah tokoh warga Kurau, Jenggot Naga atau M Rusli. Pertemuan yang dipimpin berlangsung selama kurang lebih dua jam. Pertemuan yang dihadiri sekitar 40 orang itu berlangsung dalam suasana penuh keakraban dan kekeluargaan. Emy mengatakan pertemuan tersebut adalah silaturahmi antara tokoh warga Kurau dan Tabanio. “Sekaligus menyikapi isu-isu minor yang menyebutkan akan ada penyerangan dari warga Kurau ke Tabanio.” Isu tersebut sama sekali tidak benar. Dalam pertemuan yang berlangsung dalam suasana kekeluargaan itu ke-

“Alhamdulillah kita semua tetap damai. Pertemuan itu hanya pertemuan silaturahmi” HABIB RUNSI Tokoh Tabanio dua tokoh masyarakat Tabanio dan Kurau berkomitmen untuk kian merekatkan tali persaudaraan dan menjaga kedamaian. “Secara historis warga kedua desa itu memang bersaudara. Mereka memiliki hubungan yang dekat. Jadi tidak mungkin saling bermusuhan. Tekad mulia itu terperi saat pertemuan,” sebut Emy. Sekadar diketahui, di antara korban rusuh Tabanio Senin malam pekan lalu memiliki sanak kerabat di Kurau. Inilah yang kemudian memunculkan isu bahwa bakal ada serangan balasan dari

Kurau. Dalam pertemuan itu tokoh kedua desa menyadari bahwa persoalan yang terjadi di Tabanio murni persoalan warga Tabanio dengan pihak perusahaan sawit. “Jadi, tidak ada kaitannya dengan warga Kurau,” kata Emy. Terpisah, Habib Runsi mengatakan pertemuan tersebut sangat melegakan. “Alhamdulillah kita semua tetap damai. Pertemuan itu hanya pertemuan silaturahim saja.” Ditegaskannya tokoh masyarakat Tabanio dan Kurau tetap kompak menjaga kedamaian dan kententraman bersama. “Kalau misalnya ada persoalan akan diselesaikan dengan baik-baik antartokoh,” ucap Habib Runsi. Seperti telah diwartakan persoalan tata batas Desa Tabanio meledak menjadi rusuh massa setempat, Senin malam pekan lalu. Rumah Kades Bahrani dan Sekdes M Zaini serta lima rumah lainnya rusak berat. Mobil dinas camat dan empat mobil petugas lainnya juga dirusak massa. Bahkan M Zaini menjadi korban amuk massa yang menyebabkannya kritis. Kondisinya mulai membaik, namun hingga kemarin Zaini masih menjalani perawatan medis intensif di RSUD Ulin Banjarmasin. (roy)

Tubuh Mursid Terjepit Setir ■ Tewas Ditabrak Tronton BATULICIN, BPOST - Warga Desa Apiapi, Kecamatan Kusan Hilir, Tanahbumbu, Rabu (22/12) pagi, dikagetkan dengan suara dentuman yang cukup keras. Warga mengira terjadi ledakan, ternyata setelah berlarian ke luar rumah, mereka dikagetkan dengan tabrakan yang mengenaskan antara mobil Xenia Silver DA 7979 GB dengan mobil tronton beroda sepuluh. Haluan mobil Xenia terperosok ke bibir sungai sebelah kiri sedangkan tronton tercebur ke sungai di kanan jalan. Bagian depan mobil Xenia hancur, ban hampir lepas, kaca belakang hancur. H Mursid HS (66) pengemudi mobil Xenia tewas di tempat kejadian. Tubuhnya warga Jalan Sutoyo S No 24 Banjarmasin itu terjepit setir. “Sekitar satu jam baru bisa tubuhnya dikeluarkan dari dalam mobil,” kata Kasatlantas Polres Tanbu AKP Moerdilly. Menurutnya, korban mengendarai mobil dari Banjarmasin, berlawanan arah dengan mobil tronton. Ketiba berada di sebuah jalan di Desa Api-Api yang agak membelok dan licin karena hujan, kedua sopir tak mampu mengendalikan laju mobil dan bertabrakan. Meski dipastikan tewas, Mursid tetap dilarikan ke RSUD Amanah Husada, Batulicin. Beberapa kerabat yang menjemput jenazah ter-

BANJARMASINPOST GROUP/DONY USMAN

HALAU - Polisi berusaha menghalau warga yang melakukan tindakan anarkistis. Tindakan pengamanan itu merupakan salah satu rangkaian simulasi Penanggulangan Bencana dan Operasi Sistem Pengamanan Kota yang dilakukan jajaran Polres Bangan

Guru Jangan Sibuk Sendiri PELAIHARI, BPOST - Evaluasi pola mengajar di ruang kelas mesti difokusi. Pasalnya tak seluruh guru mengerti cara mengajar yang baik. “Kadang ada guru yang sibuk sendiri saat mengajar. Muridnya pun juga bakal sibuk sendiri,” kata Jenny Sumarauw, kepsek SD (internasional) Pelita Harapan Jakarta, di hadapan peserta workshop guru TK dan SD se Kecamatan Jorong, Senin (20/12). Workshop digelar oleh PT Jorong Barutama Greston selama dua hari dan berakhir Selasa (21/12) kemarin. Total guru se-Kecamatan Jorong yang mengikuti kegiatan itu 180 orang. Mereka adalah guru TK dan SD yang berada di area ring I tambang JBG; Desa Batalang, Jorong, Swarangan, Karangrejo, Asamasam, dan Simpangempat Sungaibaru. Jenny memutar video kartun tentang contoh suasana di ruang kelas ketika

guru sibuk sendiri ketika mengajar. Video itu merupakan gambaran konkret yang kadang terjadi di ruang kelas. Dalam tayangan video kartun itu antara lain terperi seorang guru yang sibuk membaca koran/majalah saat mengajar. Tangan kanannya sibuk menjelaskan tulisan di papan tulis, sementara matanya tetap memelototi koran. Hasilnya, pelajaran yang disampaikan tak diserap siswa. Bahkan sebagian siswa menjadi beraktivitas sendiri dan tak lagi memperhatikan pelajaran. Ada yang asyik dengan mainan, ada yang mencoret-coret buku dan lainnya. “Ada sejumlah guru yang rajin mengajar, masuk tepat waktu di ruang kelas. Pelajaran yang disampaikan juga

sesuai target kurikulum. Tapi, ia tak pernah ingin tahu apakah yang disampaikannya diserap siswa atau tidak. Yang seperti inilah mengajar yang tidak benar,” kata Jenny. Seorang guru mesti benar-benar konsentrasi terhadap pelajaran yang disampaikannya kepada siswa. Komunikasi dua arah harus sering dilakukan guna mengukur respons dan kemampuan serapan siswa atas pelajaran yang diajarkan. Guru harus selalu kreatif dan inovatif. Selalu mencari cara agar siswa bersemangat mengikuti pelajaran. Caranya mudah, antara lain melatih siswa untuk menyampaikan pendapat. Pendapat yang diutarakan siswa harus dihargai, sehingga siswa terpacu dan terbiasa menyampaikan gagasan atau pertanyaan. (roy)

Tersisih oleh Honorer Baru BANJARMASINPOSTGROUP/IBRAHIM ASHABIRIN

HANCUR - Mobil Xenia yang dikendarai H Mursid hancur setelah bertabrakan dengan tronton.

lihat sedih. Masuk Jurang Kecelakaan lalu lintas juga terjadi di jalan tambang bijih besi di lingkungan PT BTG di Desa Pemalongan Kecamatan Bajuin menelan korban. Dua sopir dan satu orang lainnya tewas, Selasa (21/12) sore. Kedua sopir nahas itu yakni Sudarto (40) warga Desa Atuatu Kecamatan Pelaihari dan Bernades (35) warga Kompleks DPR Banjarmasin. Satu korban lainnya yaitu Jamluddin (23) warga Desa Pasirputih Kecamatan Kintap yang menumpang di dump truck yang dikemudikan Bernades. “Ketiganya meninggal di TKP (tempat kejadian per-

kara) karena mengalami luka sangat parah,” kata Kasat Humas Polres Tala AKP Ana Setiani, Rabu (22/12). Mobil angkutan yang mereka kemudikan jatuh ke jurang sedalam kurang lebih 10 meter yang di bawahnya ada aliran sungai. Posisi kedua dump truck terbalik di sungai dengan keadaan ringsek. Ketiga korban terjepit di dalam kabin dump truck. Saat itu Sudarto yang mengemudikan dump truck Hino DA 9007 C menuju Pemalongan. Dari belakang, muncul dump truck Hyundai DA 9608 LB yang dikemudikan Bernades. Dump truck yang dikemudinan Bernades bergerak cepat kendati kondisi jalan menurun tajam dan berada di tikungan. Akibatnya ia kehilangan kendali dan menabrak keras bak dump truck yang dikemudikan Sudarto. (him/roy)

■ Ditemukan Penggelembungan Masa Tugas KUALAKAPUAS, BPOST Nasib tenaga honor yang selama ini mengabdi, dipertaruhkan. Sejumlah nama yang dinyatakan lulus dalam seleksi calon pegawai negeri sipil (CPNS) tahap awal diindikasikan tidak memenuhi syarat oleh Badan Kepegawai Daerah (BKD). Hal ini mengundang reaksi sejumlah honorer. Apalagi dalam lembar pengumuman yang diterbitkan BKD, ditemukan beberapa nama yang

tidak pernah menjadi honorer di tempat mereka bertugas. “Ini aneh. Seperti di SDN 1 Sumber Agung UPT B2 Kapuasmurung, ada yang baru delapan bulan menjadi guru honor justru dinyatakan lulus,” ujar seorang guru setempat, Rabu (22/12). Menurutnya, honorer itu diketahui memiliki Nomor Unik Tenaga Pendidik dan Kependidikan (NUPTK). Padahal di sekolah itu juga terdapat guru honor lain yang te-

Fakta Guru Honor Kapuas ● 465 berkas masuk BKD ● Lulus/ memenuhi syarat hanya 300 ● Masuk database minimal sejak 1 Januari 2005 ● Diusulkan menjadi CPNS berdasar masa kerja

lah lama mengajar. Tidak hanya tenaga guru. Honorer di tenaga nonteknis seperti pada UPTD Kapuaskuala yang dinyatakan lulus juga diindikasi fiktif. Ini diungkapkan honorer UPTD setempat, yang justru tidak lulus. Padahal, syarat utama untuk bisa masuk dalam database minimal mengabdi terhitung sejak 1 Januari 2005. Bagi honorer, lolosnya seleksi tahap awal ini sangat penting karena akan menentukan nasib mereka selanjutnya, termasuk mendapat prioritas diangkat sebagai Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS). Dari ratusan berkas yang masuk ke BKD, yang dinyatakan lulus dan memenuhi syarat hanya sekitar 300 honorer. Namun Plt Kepala BKD Kapuas Johansyah M Atuk menyatakan, pihaknya hanya mengumumkan karena data yang mereka terima di-

usulkan melalui instansi tempat honorer bertugas. “Kami tidak bisa mencampuri soal itu, karena datanya masing-masing dari instansi dan selanjutnya diverifikasi oleh tim dari Inspektorat,” jelasnya, kemarin. Terkait dugaan adanya honorer fiktif, Kasi Pengembangan dan Standar Mutu Bidang Peningkatan Mutu pada Dinas Pendidikan Kapuas Masta Sembiring, menyatakan hal itu bukan menjadi tugas pihaknya karena dia hanya mengecek berkas honorer yang masuk dan terdaftar, serta masa kerjanya. Berdasarkan data yang ada, tercatat ada 465 berkas guru honor yang mereka limpahkan ke BKD. “Kalau ada surat keterangannya yang tidak ditandatangani kepala dinas, berarti ada berkas yang tidak lengkap atau masa kerjanya kurang,” terang dia. (ami)

Indeks

Penyerahan Aset Pasar Molor Ruko Walet Makin Menjamur Hal 19 2312/B17

Hal 18


18 Banjar Satelit

Banjarmasin Post

KAMIS 23 DESEMBER 2010

Penyerahan Aset Pasar Molor ■ Pusat Perbelanjaan Sekumpul Masih Sepi MARTAPURA, BPOST - Selain Pasar Martapura yang terbelit soal pedagang kaki lima (PKL), Pusat perbelanjaan Sekumpul yang dibangun sejak lima tahun lalu hingga kini seperti pasar mati. Kawasan tersebut sepi, tidak ada aktivitas jual beli. Tidak satupun toko dan los yang dimanfaatkan pemiliknya untuk berjualan. Pemkab Banjar belum menerima penyerahan aset pertokoan berikut kios dari pengembang PT Sinar Harapan Jaya (PT SHJ). Padahal, sesuai dengan MoU penyerahan aset sudah dilakukan sejak 7 Oktober 2010. Kabag Hukum Setda Banjar, Siti Mahmudah, membenarkan belum menerima penyerahan aset berikut data pertokoan dari PT Sinar Harapan Jaya (SHJ). Pemkab Banjar, sudah mengirimkan dua kali surat ke perusahaan pengembang PPS. Tadinya mereka berharap terlebih dahulu dilakukan penyerahan aset berikut data pemilik pertokoan PPS oleh PT SHJ. “Penyerahan ini, semestinya sudah dilakukan oleh PT SHJ sejak 7 Oktober 2010 tadi,” katanya.

Setelah data berikut aset diserahkan kemudian dilakukan adendum MoU atau nota kesepahaman dengan PT SHJ menyangkut pemanfaatan fasilitas umum di kawasan PPS. Setelah itu dilakukan, baru kami serahkan pengelolannya kepada PD Pasar Bauntung Batuah. “Tetapi, sampai sekarang PT SHJ belum menyerahkan aset dan datanya kepada kami,” terang Siti Mahmudah. Terkait dengan aset dan data yang diperlukan tersebut, kata Mahmudah, pihaknya sudah dua kali menyurati PT SHJ untuk menyerahkan aset dan data tetapi belum juga ada diserahkan. Diakuinya, cukup mengherankan bila PT SHJ tidak memiliki data dan perlu waktu lama untuk menyampaikan pemberitahuan kepada pemiliknya. Belakangan, malah Direktur PT SHJ, H Antemas, yang kemudian menyatakan ke-

luar dari perusahaan. Pemkab selanjutnya diminta berhubungan langsung dengan direksi PT SHJ. “Sewaktu ada pertemuan di DPRD Banjar beberapa waktu lalu H Antemas posisinya masih Direktur PT SHJ. Tetapi, kemudian tidak lama tadi dia mundur. Makanya, kami masih mencoba berkoordinasi dengan direksi PT SHJ lainnya,” terang Mahmudah. Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan, HM Ramlan mengatakan, rencananya memang sejak awal aset dan data diserahkan ke Pemkab Banjar. Kemudian sebelum diserahkan ke PD Pasar dilakukan adendum MoU dengan PT SHJ menyangkut lahan terbuka di PPS. Tadinya, perjanjian yang termuat di dalam MoU PT SHJ mengelola lahan terbuka parkir dan terminal di PPS. Sekarang, dengan situasi PPS seperti ini perjanjian tersebut dibalik Pemkab Banjar yang mengelola. “Kami masih akan berkoordinasi lagi menindaklanjuti perkembangannya saat ini,” terang M Ramlan. (wid)

Wisuda Berbarengan Lulus CPNS MARTAPURA, BPOST - Sukmajaya, seorang mahasiswa jurusan teknik Akademi Teknik Pembangunan Nasional (ATPN) Banjarbaru, sangat bahagia. Pasalnya, selepas diwisuda mahasiswa asal Kota Waringin Timur Kalteng ini tidak perlu lagi memikirkan pekerjaan. Dia termasuk satu di antara 61 mahasiswa yang kemarin diwisuda yang dinyatakan lulus seleksi penerimaan CPNS tahun 2010. Sukmajaya diterima sebagai inspektur tambang atau pengawas pertambangan di Dinas Pertambangan Kota Wari-

ngin Timur. “Alhamdulillah, saya benar-benar mendapatkan anugerah yang luar biasa. Saya diwisuda hari ini, terus juga lulus CPNS. Bahagianya tentu tidak terkira,” terang Sukmajaya ditemui usai mengikuti wisuda XV ATPN Banjarbaru, Rabu (22/12). Dikatakannya, dia sangat bersyukur karena pada saat penerimaan CPNS dia sudah mendapatkan ijazah kelulusan sehingga bisa mengikuti seleksi CPNS di daerah asalnya Kota Waringin Timur. Ternyata, hasilnya dia dinyatakan lulus.

“Sekarang saya tinggal nunggu SK CPNS dan bisa langsung berkerja usai diwisuda ini,” katanya. Direktur ATPN Ir Haring Saloh mengaku senang mahasiswanya yang diwisuda hari ini ada diantaranya yang bisa lulus seleksi CPNS. Tetapi, diluar dari PNS mahasiswanya memiliki kemampuan keterampilan dibidang teknik. Di ATPN ini, ada empat jurusan yakni teknik tambang, teknik komputer, teknik mesin dan teknik elektro. Mereka semua memiliki kemampuan keterampilan pada bidang jurusannya masing-masing. (wid)

BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO

DISELIMUTI MENDUNG - Mendung tebal menyelimuti Jalan A Yani sekitar Bandara Syamsudin Noor, Banjarbaru, Rabu (22/12). Hujan yang terjadi dalam tiga hari terakhir menuntut pengendara untuk waspada karena jalan licin.

Tetap Tidak Bisa Masuk Database ■ Upaya PTT Menghadap MenPAN Mentok BANJARBARU, BPOST - Upaya para pegawai tidak tetap (PTT) Banjarbaru yang tidak masuk database mendatangi MenPAN tetap mentok. Sebanyak 53 PTT itu harus menunggu Peraturan Pemerintah (PP) yang mengatur tentang permasalahan tersebut. Tiga perwakilan PTT didampingi Wakil Ketua DPRD Banjarbaru Iwan Budiman serta Ketua Komisi I Tafsir SPd serta Kepala BKD Banjarbaru Wahyudin ditemui oleh perwakilan MenPAN Novina Kepala Bidang Perencanaan Sumber Daya Manusia (SDM). Wahyudin saat dikonfirmasi, mengatakan, PTT yang masih tersisa karena belum masuk data base masih harus me-

nunggu. Jawaban dari perwakilan MenPAN yang menemui mereka menyebutkan PTT yang tidak masuk database ini memang tidak masuk kriteria sebagaimana surat Edaran Menpan No5/2010 sehingga tetap tidak bisa dimasukkan namanya dalam daftar database. “Jadi, memang tidak bisa dipaksakan tidak bisa ditawar-tawar. Tidak hanya Banjarbaru, tetapi seluruh daerah juga terjadi demikian,” katanya, Rabu (22/12). Namun, masih ada harapan bagi PTT karena MenPAN tengah menggodok aturan bagi PTT yang masih belum masuk database. Dengan aturan tersebut, bagi PTT yang sekarang masih belum masuk data base akan menjadi jelas.

Persoalan menyangkut PTT sekarang ini, beber Ujud, muncul karena kesalahan dari MenPAN yang tidak konsekwen dengan surat edaran terdahulu yang mana saat itu Menpa di dalam surat edarannya membatasi pengangatan PTT hanya sampai Oktober 2005 sehingga sampai Oktober 2005 masih boleh dilakukan pengangkatan. “Persoalannya sekarang ini di dalam SE No5/2010 tidak mengapresiasi PTT yang diangkat 2005. Seharusnya, di dalam SE yang masuk database terhitung Oktober 2005 bukan Januari 2005. Itu permasalahannya dan sekarang ini tengah dibahas di MenPAN,” terang Wahyudin. (wid)

2312/B18


19 Bumi Antasari

Banjarmasin Post

KAMIS 23 DESEMBER 2010

Kantor Pelayanan Akui Keluarkan Izin ■ Sarang Walet Dekat Permukiman Menjamur KOTABARU, BPOST - Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kotabaru Alpidri Supian Noor minta izin mendirikan bangunan (IMB) yang dikeluarkan Kantor Pelayanan Perizinan Terpadu (KP2T) dievaluasi.

BANJARMASIN POST GROUP/IDDA ROYANI

TERGULUNG - Bebatuan siring di Pantai Takisung berhamburan dan terkubur pasir menyusul terjangan ombak besar belakangan ini. Cuma tersisa kawat pengikatnya yang kini tergulung dan teronggok di pesisir pantai berjarak 22 kilometer dari Kota Pelaihari itu.

Menurut dia, perlunya evaluasi terkait menjamurnya bangunan rumah walet di perkotaan, karena bangunan tersebut dekat permukiman. “Kita minta instansi terkait seperti Dinas Kesehatan dan Dinas Peternakan, serta Bagian Lingkungan Hidup melakukan evaluasi. Apakah sudah standar atau belum. Kalau belum izinnya dicabut saja,” katanya, Rabu (22/12). Tidak hanya itu Alpidri juga mengatakan, izin membuat bangunan rumah walet harus mengacu pada Peraturan Daerah (Perda). “Sebelum izin diterbitkan harus dikonsultasikan kepada pihak terkait. Sebab pe-

Sembunyikan Sabu di Tempat Beras ■ Polisi Masuk Sel Lagi PELAIHARI, BPOST - Dua kali di sel ternyata tak membuat jera HAS (36). Anggota Polres Balangan itu kembali dijebloskan ke sel karena tertangkap tangan memiliki sabusabu (SS). “Tersangka HAS adalah pengedar sabu sabu. Dia ditangkap personel Sat Narkoba Polres Tala, Minggu (19/12) malam,” kata Kapolres Tala melalui Kasat Humas AKP Ana Setiani, Rabu (22/12). Kasat Narkoba Iptu Coiruddin Wachid yang memimpin langsung penangkapan itu menuturkan HAS selama ini telah menjadi target operasi Polda Kalsel. Yang bersangkutan ditengarai kerap mengedarkan sabu sabu di Pelaihari. Beberapa waktu lalu HAS juga pernah diamankan petugas dalam kasus serupa hingga dua kali di sel. Sebelumnya yang bersangkutan

ngelolaan walet ini ada dampaknya, jadi harus benar-benar standar,” ujar Alpidri. Dia juga meminta Satpol PP agar melakukan kontrol terhadap dugaan manipulasi IMB yang dilakukan pemohon izin. “Seperti kita ketahui, izin mendirikan bangunan tapi kenyataannya dibuat untuk rumah walet,” ucapnya. Staf Perizinan KP2T Yadi membenarkan telah mengeluarkan belasan IMB untuk rumah walet dan sebagian besar dekat permukiman warga. Seperti di Jalan Surya Gandamana, Singabana, Mega Indah, Raya Berangas, Jelapat, dan Jalan Veteran.

“Terkait boleh tidaknya IMB dikeluarkan dekat permukiman, kita tidak tahu. KP2T hanya mengeluarkan izin,” katanya. Kepala Dinas Kesehatan Kotabaru drg Cipta Waspada, mengatakan beberapa bulan lalu pihaknya hanya diundang untuk membicarakan plus dan minus tentang bangunan rumah walet di dekat permukiman. “Kalau soal izin dan dampaknya beBANJARMASIN POST GROUP/HELRIANSYAH lum pernah dibahas. DEKAT PERMUKIMAN - Rumah walet dekat Hanya plus dan mi- permukiman. nus. Tapi saya sarankan, kalau bisa jauh dari perNamun yang jelas, kata, jimukiman, meski belum ada ka permukiman tentu mengkajian dampak yang ditimgangu kenyamaman warga, bulkan oleh burung walet,” karena suara bising dan bajelas Cipta. nyaknya kotoran walet. (sah)

Polisi Berjanji Turunkan Tim ■ Tertibkan Penambangan di Lahan Reklamasi

adalah anggota Polres Tala sebelum dimutasi ke Polres Balangan. HAS ditangkap di Jalan Ahmad Yani Pelaihari, tepatnya di depan sebuah toko ponsel tak jauh dari rumah makan di kawasan itu, Minggu malam lalu. Penangkapan berawal dari laporan masyarakat. Malam itu petugas Sat Narkoba Polres Tala menerima laporan warga bahwa akan ada transaksi SS di depan ponsel di Jalan A Yani itu. “Saya bersama dua anggota langsung turun ke TKP. Kami mendapati TSK sedang menunggu seseorang di situ. Saat itu ia sedang menelepon,” kata Choiruddin. HAS terkejut ketika beberapa personel Polres Tala telah berada di dekatnya. Ia pun diam saja ketika digeledah. Namun petugas hanya menemukan sebuah bong (pengisap sabu sabu).

Ia kemudian digiring ke dalam mobil dan diinterogasi. Choiruddin bersama anggota lalu meluncur ke rumah HAS di kompleks perumahan di Atuatu di Jalan Delima nomor 25 RT VII, Pelaihari. Di rumah itu ada istri dan anak HAS. Kepada penghuni rumah petutas menyatakan rumah tersebut dalam status quo atau tak boleh ada yang bergerak hingga menunggu kehadiran ketua RT. Begitu ketua RT tiba, penggeledahan pun dilakukan. Namun sebelumnya petugas memperlihatkan diri masing-masing kepada penghuni rumah bahwa tak membawa apa pun di dalam pakaian. “Kami menemukan 21 paket SS di dalam rice box (tempat beras). Beberapa paket di antaranya disimpan di dalam botol bekas kosmetik,” katanya. (roy)

KOTABARU, BPOST - Kepala Bagian Operasional (Kabag Ops) Polres Kotabaru Kompol Restika PN berjanji dalam waktu dekat menurunkan tim untuk menertibkan penambangan tanpa izin (peti) yang makin marak. Menurut Restika, target utamanya adalah penambangan tanpa izin yang dilakukan salah satu perusahaan di Desa Sampanahan, Kecamatan Sampanahan dan Desa Sangsang, Kecamatan Kelumpang Tengah. “Saya masih di Banjarmasin. Nanti setelah pulang, langsung membentuk tim untuk melaksanakan operasi ke lokasi,” kata Restika dihubungi melalui telepon genggamnya, Rabu (22/12).

“Target utamanya adalah penambangan tanpa izin yang dilakukan salah satu perusahaan” RESTIKA PN Kabag Ops Seperti diberitakan penambangan batu bara yang dilakukan perusahaan itu berada di lahan Pemegang Kuasa Pertambangan Batu Bara (PKP2B), PT Arutmin Indonesia yang sudah direklamasi beberapa tahun lalu.

Bahkan, perusahaan mencabut papan larangan penambangan yang dipasanga oleh PT Arutmin, karena lahan itu sudah direklamasi. Sementara informasi berhasil dihimpun dari beberapa karyawan PT Arutmin lahan dieksploitasi tersebut, sudah mereka reklamasi sekitar sepuluh tahun yang lalu. Menurut sumber itu, lahan di Desa Sangsang direklamasinya pada 1999. Sedangkan lahan PKP2B di Desa Sepapah dan Sampanahan mereka reklamasi pada 2000 lalu. Ditanya apakah kegiatan itu apakah dilaporkan kepihak terkait? sumber tersebut mengatakan tidak mengetahui. (sah)

2312/B19


20 Banua Anam

Banjarmasin Post KAMIS 23 DESEMBER 2010

Polres Usul Tambah Perwira TANJUNG, BPOST - Seiring adanya perubahan struktur organisasi dan tata kerja polres, beberapa personel di Jajaran Polres Tabalong belum lama tadi mengalami pergeseran jabatan. Di antaranya, Kapolsek Upau Ipda I Putu Sandya beralihtugas menjadi Kepala Seksi Pengawas (Kasiwas). Selaku anggotanya ditunjuk Aiptu Ikhsan dari Polsek Tanta dan Bripka Gigih Sutanto dari Satuan Reskrim Polres Tabalong. Sebagai pejabat sementara Kapolsek Upau, ditunjuk Aiptu Sang Putu Raka yang dulunya sebagai Kanit Patroli Polsek Upau. Sementara posisi Ikhsan di Polsek Tanta digantikan oleh Brigadir Tri Hartanto dari Satuan Reskrim Polres Tabalong. Kapolres Tabalong AKBP

RP Mulya membenarkan adanya beberapa jabatan personelnya yang bergeser. “Hal ini dilakukan untuk mengisi jabatan struktur organisasi polres yang baru, khususnya bagian ren, satuan narkoba dan siwas,” kata Mulya, Rabu (22/12). Menurutnya untuk posisi kasiwas dan anggotanya telah diisi dari anggota internal Polres Tabalong. Termasuk anggota Sat Narkoba berasal dari anggota unit narkoba, yakni Aipda Ngadimun, Agung dan Asriyadi. “Sedangkan jabatan kasat narkoba, karena jobnya adalah perwira diisi oleh AKP Joko Mulyono yang dulunya bertugas di Polres Amuntai. Begitupula untuk jabatan Kabag Perencanaan,” jelas Mulya. Untuk melengkapi pejabat

struktur organisasi polres setempat, Mulya mengatakan pihaknya telah mengajukan usulan tambahan personel perwira ke Polda Kalsel. “Karena sampai saat ini untuk jabatan Kasat Tahti (tahanan dan barang bukti) di Polres Tabalong belum ada. Termasuk kepala sub bagian hukum. Karena untuk jabatan itu jobnya perwira,” katanya. Perubahan struktur organisasi polri ini adalah salah satu program Revitalisasi Polri yang dicanangkan Kapolri Jenderal Timur Pradopo. Sejak dikeluarkanya Keputusan Kapolri Nomor: KEP/366/VI/2010 pada 14 Juni tentang organisasi dan tata kerja polres, struktur organisasi polres, termasuk Tabalong mengalami perubahan. (mdn)

BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO

PAUD PELANGI - Anak-anak PAUD (Pendidikan Anak Usia Dini) TK Pelangi Trikora, belajar sambil bermain dengan pengawasan dari guru pembimbing di Perpustarda Kota Banjarbaru, Selasa (21/12). rencananya pihak Perpustarda mengumpulkan PAUD di Banjarbaru memberikan pendidikan gemar membaca dan wawasan terhadap mereka.

Sepekan 125 Kendaraan Terjaring ■ Tapin Aktifkan Poskotis RANTAU, BPOST - Untuk mengantisipasi arus padat hilir mudik kendaraan di wilayah Tapin jelang pergantian tahun sekaligus perayaan natal, satu poskotis diaktifkan di titik persimpangan Binuang Jalan A Yani km 85. Poskotis itu melibatkan kerjasama gabungan sejumlah instansi terkait dari Satlantas Polres Tapin, jajaran Kodim 1010, Dishubkominfo, Satpol PP, Dinas Kesehatan dan para relawan. Mereka khusus beroperasi untuk pendukung kelancaran lalu lintas sekaligus penanganan segala hal yang berhubungan dengan permasalahan lalu lintas kendaraan. Operasional poskotis mulai diaktifkan sejak Jumat (24/12) hingga akhir pergantian tahun. Sebagaimana pengalaman tahun-tahun lalu, menjelang akhir tahun arus kendaraan yang masuk me-

lintas di wilayah Tapin terjadi peningkatan. Salah satu paling rawan macet di titik perempatan Binuang. Inipula yang menjadi salah satu pertimbangan kuat pemilihan letak poskotis di Binuang meski di kawasan lain seperti bundaran Dulang atau bundaran Bungur juga merupakan titik rawan. Alasan pemilihan poskotis di Binuang, selain terdapat pasar juga ada titik perempatan jalan Jalan A Yani menuju arah Kecamatan Hatungun dan Kelurahan Raya Belanti sehingga tingkat kerawanan lalu lintas diperkirakan lebih

tinggi sehingga perlu diantisipasi. “Wilayah Tapin hanya sebagai lintasan, jadi cukup satu poskotis yang diaktifkan dan titik yang dipilih, Binuang. Pertimbangannya, pada titik simpang pasar Binuang itu seringkali terjadi kemacetan kendaraan dan rawan laka. Sedang untuk pemantauan titik rawan lainnya dibantu oleh pos lantas dan operasional patroli,” kata Kasatlantas Tapin AKP Eko Tjahyo Untoro. Titik rawan lainnya di antaranya seputar Bundaran Bungur, Jalan By Pass dan Bundaran Dulang. Ketika titik rawan lalu lintas ini juga masuk dalam pemantauan yang ditangani Satlantas. Sementara itu, berbagai upaya yang dilakukan Satlantas Polres Tapin dalam memberikan penyadaran pentingnya tertib berlalu

lintas dengan mengutamakan kelengkapan surat menyurat dan kelengkapan kendaraan serta helm, ternyata masih belum juga mengubah perilaku pengendara. Mulai dari upaya persuasif dan simpatik secara teguran, kemudian ditingkatkan dengan tindakan penilangan sampai penahanan sepeda motor, ternyata belum juga membuat jera pelanggarnya. Pihak satlantas Tapin pun dibuat kewalahan menanganinya. Terlihat selama giat operasi Patuh Intan yang digelar di wilayah Polres Tapin selama dua pekan ini, masih banyak terjaring pelanggaran. Terdata terjaring sedikitnya 125 pelanggaran. Hal yang memprihatinkan, dari jumlah tersebut kebanyakan didominasi dengan pelanggaran yang ber-

hubungan dengan kelengkapan kendaraan seperti tanpa helm, kaca spion bahkan tanpa plat nomor polisi dan kelengkapan surat menyurat terutama SIM. Banyaknya warga yang enggan mengenakan helm saat berkendaraan, terutama pada waktu santai sore ataupun malam hari ketika melintas di jalan raya umum di seputaran Jl A Yani ataupun Brigjen H Hasan Basry Rantau, terlebih jalan rawan kecekalaan seperti Jl Sudirman By Pass disorot menjadi keprihatinan yang perlu dibenahi secara bersama. “Kerugian pengendara yang tak mengenakan helm, selain kena s a n k s i t i l a n g dan sidang UU Lalu lintas, akibat paling fatal berpeluang besar hilang nyawa bila terjadi kecelakaan karena tak ada helm pelindung kepala,” kata Eko (sar)

Jadi ‘Kodok’ karena Tak Punya Uang KANDANGAN, BPOST - Keinginan Ahmad Yani (19) warga Desa Dukuh, Kecamatan Tanjung, Kabupaten Tabalong untuk menyelesaikan sekolahnya harus ditunda. Pemuda yang mengaku duduk di kelas tiga sekolah kejuruan negeri di Kota Tanjung ini berurusan dengan polisi karena kedapatan membawa narkoba. Ahmad Yani disergap jajaran Sat Narkoba Polres HSS saat berada di jembatan Perbatasan HSS dan HST Selasa (21/12) sekitar pukul 18.00 Wita. Saat itu anggota Sat Reskrim Polres HSS mendapatkan dua paket sabu berukuran sedang dari tangan Ahmad Yani saat hendak menyerahkan kepada anggota yang menyamar. Pengantar paket sabu seperti Ahmad Yani kerap disebut ‘kodok’. “Ulun tahu yang dihantar itu sabu, itu kakak ulun yang menyuruh mengantarakan. Inya dapat di mana ulun kada tahu,” ujarnya kepada penyidik. Dikatakannnya, sabu tersebut dibawanya langsung dari Tanjung ke kawasan HSS sesuai tempat di lokasi penyerahan yang disampaikan kakaknya. Wakapolres HSS Kompol Asep Hidayat melalui Kasat Narkoba Polres HSS Bambang Irianto membenarkan penangkapan tersebut. “Saat itu dari tangannya kita amankan dua paket sabu berukuran sedang,” ujar Bambang. (wnd)

2312/B20


21 Banjarmasin Post

KAMIS 23 DESEMBER 2010

BANJARMASIN

BJM / MARTAPURA

Rmh Jl Kamp Melayu Darat No21 Rt9 Bjm Lb8,5 P52 Hub 0811507020 TP. Harga 3M Nego V.0003-30/12(Mega)

Jl Simp Adhiyaksa No62 Rt26 Rw08 (dkt Uniska) 081251317839/0811502285 TP. Harga Nego V.0001-31/12(Wahyu)

T90/130m2 Jl Perdagangan / Komp HKSNPermaiBlokA2No10081351389897 Hrg 352jt Nego V.0001-31/12(Wahyu)

Djl br T70 PLN 1300 PDAM 2km Komp PesonaModernBlokU3(Pal11)08195105533. Harga Nego V.0001-27/12(Hsi)

Djl Komp Pondok Metro Indah K Tangi 081348404077/7737909/7159895. Hrg 600jt Nego V.0002-31/12(Wahyu)

Djl rmh T105 Jl Mahligai Komp Puskopolda A Yani Km7 081349341665. Hrg 425jt Nego V.0004-31/12(Ktr)

Djl r mh Jl HKSN Komp Surya Gemilang TP 7581488/085251700089. Harga Nego V.0004-26/12(Ktr)

Rmh T120 permn Jl Pramuka Melati Indah Kt4 Km2. 7421476/08125047747. Hrg 650jt Nego V.0005-25/12(Adit)

Djl rmh + tnh Komp HKSN Permai Blok 9B No458 2 kav 7593224/081348363367. Hrg 430jt Nego V.0023-30/12(Ari)

T130 Jl Hikmah Banua Depan Bunyamin I. 7418558/08125050198. Hrg 650jt Nego V.0020-30/12(Aty)

Bs over krdt Jl H Bulan Km9200 Komp BumiDayaTuranggaII6392346/081250951570. Hrg 155jt Nego V.0019-30/12(Aty)

Rmh Komp HKSN Permai Blok 2B K Tangi 081952941673/081952863795TP. Hrg 250jt Nego V.0002-31/12(Alam)

Djl rmh permn Jl S Adam Komp Awang Sejhtr 2 Jlr III No41 Lt152m2 3302188. Harga Nego V.0001-30/12(Ktr)

Djl T36 renov Ut 10x15 Lt2 Komp Graha Citra Mgh BF30 Bjb 085251561265. Harga Nego V.0009-30/12(Hery)

Djl rmh Ls 160 km2 Lm2 Komp Graha Citra Mgh Blk B-37 081351659246. Harga Nego V.0010-30/12(Hery)

Dijual ruko Jl Perdagangan Hub 081351005545. Harga Nego V.0013-30/12(Budi)

Rmh Komp Persada Indah Hdl Bakti uk60mTnh 150m7100368/08195198431. Hrg 175jt Nego V.0022-30/12(Ari)

Rmh Jl Pramuka Komp Rahayu Pembina 1 No3 2Lt 5Km 08125117755 Hrg Nego V.0001-26/12(Hmd)

Djl cpt rmh Jl S Adam Komp Wahdah Rt30 Bjm SHM 081211616003. Hrg 400jt Nego V.0004-31/12(Ktr)

Semanda 6 Blok A No 6-7 Lt 40x15 Hub 081351888757. Hrg 650jt Nego V.0016-30/12(Har)

Djl cpt rmh Jl Yudistira 8 Komp Brunjai Rt39 Dkt Musala 6124430. Hrg 215jt Nego V.0003-15/12(Budi)

Rmh+prbt Komp Rhyu Perum Sentral 3 3kt, 2km ,SHM 6118953 / 081351361917. Hrg 600jt Nego V.0019-30/12(Har)

Rmh Jl Simp Cemara Raya 2 Rt40 No30 Hub 081348857615. Hrg 500jt Nego V.0005-30/12(Udin)

Djl rmh T70 Kt3 Km2 grsi SHM Jl Rawasari Komp Citra Sari No5 Rt88 081348330042. Hrg 450jt Nego V.0008-12/12(putra)

Jl Belda Gg BinaWarga Bjm PDAM 1200w Hub081348820888/081349436414. Hrg 850jt Nego V.0001-30/12(Ahmad)

Djl rmh Jl AES Nasution No55 Rt18 Lt 887 Hub 0811503459. Harga Nego V.0006-30/12(Udin)

BU djl rmh Komp Banjar Indah Permai Lb85m2 Lt200m2 Hub 08125134529. Harga Nego V.0004-28/12(Hmd)

Djl cpt T72 Komp Pondok Andai Permai No13. 081250176999/081250736888. V.0034-30/12(Mega) Hrg 365jt Nego

Komp Persada Raya IV Jlr 3 No55 Hdl Bakti 081348437777 / 08125007937. V.0008-30/12(Alam) Hrg 265jt Nego

Djl rmh d Jl S Adam Komp Junjung Buih No80 Rt25 Bjm 081351009999. V.0001-30/12(Udin) Harga Nego

Rmh permn minimls T170 Jl Pramuka Komp Satelit Permai Jlr I 081521500132. V.0003-30/12(Hmd) Harga Nego

Rmh Jl Padat Karya Komp Purnama Jlr 4 No60 Hub 081342042261. V.0009-30/12(Alam) Harga Nego

Rmh+Prbt,Gatsu Komp Kenaungan Lt 1 99 4KT 2KM 08567436954/085651003450 Hrg 600jt Nego V.000-30/12(Hmd)

Rmh Jl Nakula V No4 bs TT mbl gadai / kredit Hub7566889/081251235060 V.0036-30/12(Mg) Hrg 265jt Nego

BU Jual T150 Jl AYani Km4 Komp Bina Brata Manunggal I No55 08115000800 V.0002-30/12(Adit) Hrg 700jt Nego

Rmh Komp Rahayu Pbina 4 No23 Hook lt 16x35 Hub 081250183424. V.0027-30/12(Har) Hrg 950jt Nego

Djl rmh 2lt 3kt 2km,aman, nyaman, jln lbr KompHKSNBlok10BNo530.08125021067. Hrg 600jt Nego V.0012-30/12(Slv)

Djl rmh Jl Pramuka Komp Valm View T90 Tk2 Hub 081351711160. Harga Nego V.0023-30/12(Ari)

Djl ruko 3lt Jl Zafri Zam2 Lt30x20 H Iwan 0813511212377 TP Harga Nego V.0022-30/12(Ari)

Djl rmh Lt20x20 Jl Pembangunan 2 No3 Hub H Iwan 0813511212377 TP Harga Nego V.0021-30/12(Ari)

Djl rmh Gatot Subroto XTemb Jl Pramuka 2lt T340 prmn 081251303069/6171015. Hrg 1,3M Nego V.0002-30/12(Hmd)

Djl rmh br T150 Komp Kenaungan Jaya Gatsu 081251303069/6171015. Hrg 650jt Nego V.0005-30/12(Hmd)

DjlT100 Komp HKSN Blok 12B No598. 3kt 2km bs TT mbl 085215519500. Hrg 375jt Nego V.0002-30/12(Hmd)

Rmh T150 Komp Kejaksaan K Tangi fas lkp Hub 0511-7400176. Hrg 450jt Nego V.0033-30/12(Mega)

T48 Jl Cemara Ujung K Tangi Komp Raga Buana C/K 7400671/0811517848. Harga Nego V.0005-28/12(Hmd)

Djl rmh Jl Kaca Piring Besar No27 Lt346m2 Permn lkp 081349478181. Hrg 2,750M Nego V.0024-30/12(Ati)

Djl rmh Jl Simp Gatsu IX Komp Mekar Indah Rt26 No82 SHM 08125028225. Hrg 600jt Nego V.0001-18/12(Wahyu)

Jual cpt rmh T90 3kt 2km Komp Andai Jaya Persada 087816265005. Harga Nego V.00012-30/12(Hmd)

Rmh 2tk permn desain Eropa 4kt, 5km garasi, tandon bwh tnh 7455009. Hrg 400jt Nego V.0002-18/12(Ktr)

Djl rmh T36 Lt147m2 Komp Andai Jaya No1BlokA2psshook7702281/7102673. Hrg 120jt Nego V.0011-30/12(Slv)

Jl Alalak Selatan Rt1 No59 Hub 081351942773 / 0511-6233340. Hrg 200jt Nego V.0035-30/12(Mega)

Rmh Lb105 Lt150 Jl Kemiri No99 Gatot Subroto 7435332/08192927172. Harga Nego V.0010-30/12(Alam)

Djl/over krdt T50 Jl S Andai Komp Kesehatan Blok C Hub 0811500077. Hrg 170jt Nego V.0036-30/12(Mega)

Djl rmh Jl HKSN Komp AMD Permai Blok A20 No393/394 Rt14 085952735000. Harga Nego V.0005-30/12(Ahmad)

Ruko 2 lt Jl Banua Anyar Jejeran Ufic Futsal Bjm 7423155/081349496155. Harga Nego V.0028-30/12(Dayat)

Ruko3lt8pnt JlGatsu Seb Dealer Daihatsu SamppengdlnAgamaBjm7423155/081349496155. Harga Nego V.0029-30/12(Dayat)

Djl rmh Komp HKSN Permai Blok 10B No531 berminat Hub 0511-3307890. Hrg 300jt Nego V.0014-30/12(Slv)

Komp Kejaksaan K Tangi Bjm No48 Rt17 Lt17x20. 085248739009/6369373. Hrg 150jt Nego V.0024-30/12(Ari)

Djl cpt rmh T45 Lt147m2 Komp Andai Jaya Blok A2 No3 085251208083. Hrg 165jt Nego V.0013-30/12(Slv)

Djl ruko Jl Perdagangan Hub 05113304996. Harga Nego V.0004-30/12(Budi

Djl rmh Komp Bunyamin I Ray3 No161 bton+grsi+PLN 7527840. Hrg 800jt Nego V.0014-30/12(Ptr)

Djl rmh Jl S Parman smpg STIKES Muh + kostan 14 kmr Hub7359555. Hrg 750jt Nego V.0013-30/12(Ptr)

Djl rmh P20xL10m lkp Jl S Adam Gg Kartika No39 Rt24 Hub 0511-7126932. Hrg 350jt Nego V.0026-30/12(Adit)

Djlrmhuk7x27,5Kt4Km3garasimushola+isi Jl Gatsu 6 No72 Rt25 081351191551. Hrg 800jt Nego V.0010-30/12(Ptr)

Djl rmh Jl Pdgngn Komp HKSN Prmai 1B Rt25 No52 bjm 6106365. Hrg 550jt Nego V.0005-31/12(Why)

Rmh Komp Kesehatan No46 Bjm S Andai S Adam Hub 7717557. Harga Nego V.0030-30/12(Ari)

Djl rmh d Citra Garden Km 7 Blok B4 No6 T Nice 3kt, 2Km SHM 0811512722. Hrg 890jt Nego V.0015-30/12(Slv)

Djl rmh T42 prmn Komp Timur Perdana I Rt3 No48 Jlr 2 S Lulut 7477979. Harga Nego V.0003-31/12(Hmd)

Djl rmh br permn Jl Raya Mahat Kasan Gatsu T135 081251303069/6171015. Hrg 850jt Nego V.0004-30/12(Hmd)

Djl rmh Jl G Subroto 9 Komp Mekar Indah Lb150 Lt400.085249981333. Hrg 900jt Nego V.0018-30/12(Hamdan)

Djl rmh Jl Pramuka No19 Hal luas cck u usaha Hub 085248643011. Harga 2M Nego V.0003-31/12(Hamdan)

Rmh L9,5xP20m lkp Jl S Adam Gg Kartika No39 Rt25 Hub 0511-7126932. Hrg 200jt Nego V.0027-30/12(Adit)

Rmh Jl A Yani Km 7 T135/200 msk +100M dr Jl Raya 0811503000 Hrg 655jt Nego V.0001-22/12(Ptr)

Rmh Kt3 Km2 SHM Jl Rawasari Komp Citra Sari No5 Hub081348330042 Hrg 450jt Nego V.0009-30/12(Ptr)

Rmh T75 No28 Jl Pramuka Komp Rahayu C/K Hub 7400671/0811517848 Hrg 375JT Nego V.0003-30/12(Ptr)

Rmh T90 No27 Jl Pramuka Komp Rahayu C/K Hub 7400671/0811517848 Hrg 500JT Nego V.0005-30/12(Ptr)

Rmh T80 No10 Jl Pramuka Komp Rahayu C/K Hub 7400671/0811517848 Hrg 400jt Nego V.0006-30/12(Ptr)

Rmh T65 No8 Jl Pramuka Komp Rahayu C/K Hub 7400671/0811517848 Hrg 360jt Nego V.0007-30/12(Ptr)

Rmh T85 No7 Jl Pramuka Komp Rahayu C/K Hub 7400671/0811517848 Hrg 450jt Nego V.0008-30/12(Ptr)

Rmh Jl S Adam Komp S Adam Permai No55 Hub7057400/081345567660. Hrg 470jt Nego V.0018-30/12(Har)

Rmh Kt4 Km2 tmp strategs Jl Haryono MT Hub 081703100318 Hrg Nego V.0009-31/12(Putra)

Dijual rmh Jl Hdl Bakti Komp Ridho Lestari No9 Batola 0811504554. Harga Nego V.0004-31/12(Hmd)

RmhJl Pramuka (Samp Gudang Sabun Preeti) Km6 Hub 081521587123. Hrg 495jt Nego V.0003-30/12(Alam)

Djl rmh SHM+PLN+PDAM grsi u 2 mbl Jl Kebun Jeruk I 081256437758. Hrg 300jt Nego V.0002-30/12(Udin)

Ruko 3 lt 5pnt uk 4,9x20m Lok Sei Pering Mtp 7423155/081349496155. Harga Nego V.0029-30/12(Dayat)

Rmh grsi T2 lkp Jl Gatot S 10 Siaga2 Rt27 No72. 3263755,085248190539/7615217TP. Hrg 650jt Nego V.0001-30/12(Udin)

Rmh+Warnet pinggr Jl Raya Cemara No 41 K.Tangi 05117068866/081351553399 Hrg 1,5M Net V.0003-30/12(ahmd)

JlPramukaSemanda1PerumBumiPramuka Asri Blok B27 Rt2908125173301 No SMS Hrg 250jt Nego V.0007-15/12(Wahyu)

Djl rmh T100 Komp AMD Blok11B No297 K Tangidi hook 08115000277 / 081351116666. Hrg 400jt Nego V.0004-30/12(Ahmad)

RmhT42SdhRenovJlSeiLulutKm8Komp Persada Raya Jlr 3 No2 Hok 08125058926 Hrg 200jt Nego V.0001-31/12(Ktr)

Djl cpt Jl HKSN Komp Dasamaya Rt10 Rw3 PDAM 900w 7169638/081253543684. Hrg 650jt Nego V.0006-30/12(Ahmad)

Komp Perumnas Jl Cemara Raya Gg CemaraIRt39No29KTangi085821082772. Hrg 175jt Nego V.0005-31/12(Ktr)

Djl rumah Komp Mahligai T45 Hub 081251140909. Hrg 200jt Nego V.0001-30/12(Ktr)

Djl rmh Komp Citra Karya Abadi No1 Handil Bakti 081349533475 SHM. Harga Nego V.0003-31/12(Alam)

Djl rmh Jl Kelayan A SHM 3kt 2km 1 ruko Hub081351481777/3273969. Harga Nego V.0006-30/12(Ktr)

Rmh permn Jl Sutoyo S Komp Pondok Indah Hub 0511-9151063. Hrg 700jt Nego V.0020-30/12(Har)

Djl rmh Komp Sejahtera Mandiri Asri Blok A No200 Hub 7123153. Hrg 145jt Nego V.0002-30/12(Ktr)

Jl Sei Andai Blok A Rt36 No37 Komp Herlina Hub 0511-7135153 Harga 75jt Nego V.0001-30/12(Ktr)

JlSimpCemaraRayaIIPerumSimp Cemara RayaBlokANo18Rt40KTangi08115012370. Hrg 550jt Nego V.0004-30/12(Udin)

DjlKompPondokMetroIndah(PMI)KTangi 081348404077/7737909/7159895. Hrg 1,2M Nego V.0003-31/12(Wahyu)

Jl S Andai Komp Pesona Persada Blok C/100 Rt58 08115004060/081349314341 Harga Nego V.0008-15/12(Ktr)

Dijl Cpt Rmh SHM Lt108m2 Lb68 Alalak Tengah Hub 081349652989 Hrg 25jt Nego V.0010-31/12(Ktr)

Pengambangan Uk 6x23 Segel Rt5 No61 Hub05116118953/081351361917 Hrg 185jt Nego V.0002-31/12(Har)

Dijl Rmh Komp Banper Km 5,5 Jl Banper 2 No.10 Hub 085711711559 Hrg 700jt Nego V.0003-31/12(Ari)

Rmh Komp Banper Km 5,5 Jl Ban per 3 No.36A Hub 085711711559 Hrg 600jt Nego V.0004-31/12(Ari)

JlBanperKompPinangpermaiRt54Uk13x9 Lt25x15 prmnn 7579969/085220705600 Hrg Nego V.0006-31/12(Ati)

Rmh Pinggir Jl Veteran No22 Rt20 2Lt Lb12x7 SHM 085252525290 Hrg 800jt Nego V.0007-31/12(Hmd)

Rmh+prbt, Komp Emas Urai No2A Jl P HM Noor 0811509652/6172970. Hrg 600jt Nego V.0020-30/12(Aty)

Djl rmh Kayu Jl Ir PHM Noor Pelambuan Gg Al Qadar Hub 0511-7550058. Harga 95jt Nego V.0006-31/12(Ktr)

Djl prmn Tk2 Kt3 Km2 Jl A Yani Km4,5 Komp Amanda smpg HBI 7550058. Hrg 400jt Nego V.0008-31/12(Ktr)

Djl Jl Ratu Zaleha Komp Arraudah permn uk 12x40m 2 0511-7355999. Harga Nego V.0001-1/1(Ati)

Djl Komp Griya Pemurus Indah / Komp Joko Blok H/3 K Hnyr 085249824730. Hrg 110jt Nego V.0007-31/12(Hamdan)

Jl Melati Indah (Jl Pramuka / Km6) SHM lkp 7717566/081521815550. Harga Nego V.0002-31/12(Dayat)

Djl cpt rmh Komp K Tangi 2 Jlr 1 No13 Rt24 Bjm 085251303111/7097011. Hrg 450jt Nego V.0001-1/1(Adit)

Djl rmh Simp Cemara Raya No20 Blk B samp SMF 081349439670/6179670. Harga Nego V.0003-1/1(Ktr)

Rmh baru Lt200 msk Âą 100m dr Jl A Yani Km7,3. Hub 0811503000. Hrg 600jt Nego V.0002-1/1(Wahyu)

Ruko2lt 30 pnt uk 4x15m Jl Sekumpul Sei Kacang Mtp 7423155/081349496155. Harga Nego V.0031-30/12(Dyt)

Rmh br T200 3kt 2WC Jl Manarap Km8 Rt11/1 No18 Hub 08125054200. Hrg 850jt Nego V.0001-31/12(Putra)

Djl Lt14x11 Lb12x9,5 Jl Mahligai Komp Nusa Indah 081933770556. Harga Nego V.0006-31/12(Ktr)

Djl/gadai cpt Lt22x13 Lb8x14 Jl Mahligai Komp Mahligai Indah 081933770556. Hrg 158jt Nego V.0007-31/12(Ktr)

Djl T2 Jl Sultan Adam Komp Mandiri 4 B6 No36 3300902 / 081351553621. Hrg 450jt Nego V.0004-31/12(Putera)

Djl / dgdi 2Tk Jl. AMD Komp Duta Waringin no.B15 Budi 081351332200/081251297178. Harga Nego V.0005-31/12(Ktr)

Djl rmh Jl Sultan Adam Hub 05117750728 / 081347556540. Hrg 500jt Nego V.0002-31/12(Wahyu)

Rmh Jl Darma Budi 1 Rt22 No14A Hub 085249433777/0511-7113420. Hrg 825jt Nego V.0003-31/12(Putera)

Djl rmh Komp HKSN Blok 6B Rt39 No214 Hub 081953803628. Harga Nego V.0001-31/12(Wahyu)

Ruko2lt 3 pnt uk 4,5x17,5m Jl Rahayu Sei Piring Mtp 7423155/081349496155. Harga Nego V.0030-30/12(Dyt)

BANJARBARU

Djl rmh Jl Cokrokusumo No30-31 Argo 081388081980 / Joni 08125104327. Hrg 1,6M Nego V.0014-30/12(Rian)

Djl rmh dkt Unlam bjb cck u kost ktr mess 6kt 4wc 2200W PDAM 6327675. Hrg 600jt Nego V.0011-15/12(Budi)

Djl T36 renov Komp Dharmindo Prmai No35 Jl Ir PM Noor Sei Ulin081348008932. Harga Nego V.0002-30/12(Ktr)

Rmh + kosan & isinya + toko Jl Angkasa No74 Bandara Syamsudinor 4705519 Hrg 1,3M Nego V.0011-30/12(Rian)

Djl Komp Kruing Indah Sungai Sumba BjbBlokLNo2T36.7681712/081351009069. Harga 99jt Nego V.0016-30/12(Rian)

Komp Taman Bunga Lestari Jl Dahlia Blok E No42 Sei Sipai Bjb 081351286668. Hrg 300jt Nego V.0002-29/12(Hsi)

Komp Balitra Jaya Permai Jl Bagdad No14E Bjb 08164565641/4788243. Hrg 400jt Nego V.0017-30/12(Rian)

Rmh+toko 2lt lkp Komp Griya Meranti Asri No20B 4788270/6185459. Hrg 500jt Nego V.0007-30/12(Rian)

Djl rmh Komp Citra Megah Raya VI NoC26 Bjb 7417338/081351518555. Hrg 650jt Nego V.0011-30/12(Alam)

Komp Megatama Estatc No17 Sei Ulin Jl PM Noor Lt/Lb 168m2 081347251819. Harga Nego V.0003-31/12(Husai)

Djl br T70 PLN 1300 PDAM 2km Komp PesonaModernBlok43(Pal11)08195105533. Harga Nego V.0004-31/12(Husai)

Rmh + toko Jl Jeruk Sei Ulin Airpanas Bektap 082153920856/081349665614. Hrg 650jt Nego V.0008-30/12(Rian)

Djl rmh Komp Balitan IV No2A pinggir jln Hub 7584538/8883888. Hrg 250jt Nego V.0012-30/12(Rian)

T63/208m2 Komp Citra Pesona Langit Km21,6 Jl Sriwijaya A8 L ulin Bjb 6181733. Hrg 225jt Nego V.0029-30/12(Dyt)

Komp Amaco Jl Intan 1 No.6 Bjb Lt200 m2 Lb160m2 stratgs diJl Ramai 7715571 Hrg Nego V.0005-31/12(Dyt)

Djl rmh rmh 160m 2 Kt2 Km2 Komp Graha Citra Mgh B-67 081351659246. Harga Nego V.0005-15/12(Hry)

Djl rmh Komp Balitrajaya Permai Jl Abu Dhabi NoB9 Bjb 081348916555. Hrg 375jt Nego V.0015-30/12(Rian)

Komp Permata Hijau Blok D No2D Sei Ulin Bjb 3KT 2Km AC+Grs lkp 08125052202 Hrg 235jt Nego V.0008-31/12(Rian)

Ruko 5 pnt + 2 gdg + RGol Jl A Yani Km 36,5 Lt5700/3000 SHM 081351313999 TP. Harga Nego V.0028-30/12(Dyt)

Djl rmh Jl Karang Anyar 2 Loktabat Utr Bjb 2kmr Lt10x15. 08125171669. Hrg 270jt Nego V.000-29/12(Ari)

T45Komp Citra Pesona Langit Km21,6 Jl Sriwijaya Nlok A7 L Ulin Bjb 6181733. Hrg 152jt Nego V.0026-30/12(Dyt)

T70 Komp Graha Mega Blok A No4 Sei Ulin Bjb 2kt 2lt. 08115002008. Hrg 400jt Nego V.0025-30/12(Husai)

Djl cpt T72 Kayu uk 19x30m2 Komp Cempaka Indah Bjb 081349720149. Hrg 140jt Nego V.0021-30/12(Hery)

Ruko 2 pnt / 2tk hal luas ckp 2bh ruko Jl RO Ulin Bjb 7584538/8883888. Harga Nego V.0026-30/12(Dyt)

Komp Berlina Jaya Blok F18 Gt Payung bjb SHM lkp 7494187/081351533356. Harga Nego V.0027-30/12(Dyt)

Djl 1 rmh & bedakan 6 pintu (terisi) Jl Sukamara No11 LU Bjb 6320006. Harga Nego V.0002-31/12(Dayat)

Griya Asyifa Az-Zahra Jl Daya Sakti IB Mekatani Bjb 6361165/087814197718. Harga Nego V.0025-30/12(Dyt)


22

Banjarmasin Post

KAMIS 23 DESEMBER 2010

Avanza G VVTi 2010 100% br Grey, Merah, Slvr, bns srng jok / karpet dsr C/K Hrg 152.500jt Nego V.000-15/01

Avanza G VVTi 06, 07, 09 barang istimewa, spt Baru Cash/Krdt

Szk X Over ‘08/09 Orange / Htm Met asli Banjar C/K

Swift ST ‘08 Merah barang bagus

Hrg Nego

V.000-15/01

Hrg Nego

Hrg Nego

V.000-15/01

V.000-15/01

HUB. SHOWROOM SUNU MOTOR Jl A Yani Km 8,7 Banjarmasin Telp. 0511-4281637/7405859/0811514948

Avanza G 2010 100% br Grey, Hitam, Silver, Merah ready C/K Harga Nego V.7982-27/12

2 unit CRV 2.0 MT Th07 Hitam Th08 Coklat Muda Met C/K V.7982-27/12 Harga Nego

Hyundai Getz ‘07 Silver Angs 2.542.000x35bln DP 46.530.600 Harga 108jt Nego V.000-18/1

Rush S 08 silver angs 4.900. 000x35 bln DP 59.704.000 V.000-18/1 Harga 180jt Nego

20 Unit Avanza Baru

Jazz A/T 04 coklat muda Met. Sirion 08 putih mutiara C/K. Harga Nego V.7982-27/12

Inova G 2008 ABu2 met, Avanza G 06 hitam met C/K Harga Nego V.7982-27/12

Tyt Avanza 1.3 G MT baru (bs pilih wrn) ready stock Harga Nego V.000-18/1

Hnd New CRV, Hnd Jazz RS ‘10 100% br Putih Mutiara ready stock Harga Nego V.000-18/1

Kijang Krista 2001 - 2004

Escudo 2003 - 2006

Harga Nego

Harga Nego

SABRIENA MOTOR Bunga Murah Proses Mudah Via BCA Finance Hub 0511-7728277 / 085251490000

HUB. BIMA MOTOR Jl Mistar Cokrokusomo S Besar Banjarbaru 0511-7504570 / 08125173657

Yaris 2008 merah sangat mulus Honda Estilo ‘95. BMW ‘90. Harga Nego V.066008-30/12

Swift ST Matic ‘08 Htm 147jt BMW ‘96, Opel Optima ‘98. V.066008-30/12 Harga Nego

Hnd City 100% New 1th Tnp Bunga stock terbts Freed ready stock C/K HARGA NEGO V.000-21/12

Hnd Civic 100% New 1th Tnp Bunga stock terbts Freed ready stock C/K HARGA NEGO V.000-21/12

3 Tyt Yaris ‘09/10 Silver / Hitam mbl 99% sprt baru 2 New Innova G ‘08/09 Harga Nego V.000-20/1

2 unit Innova Th09 Abu2 Grey Swift ST ‘09 Putih. Escudo 1.6 ‘04 V.000-20/1 Harga Nego

X Over ‘08 Manual Htm V18 crom Km rndh. Terios TX ‘07 APV Arena ‘09. V.066008-30/12 Harga Nego

Avanza ‘06 asli Banjar Km rndh Honda Ferio ‘97 Jazz S Merah V.066008-30/12 Harga Nego

Hnd Freed 100% New 1tahun Tanpa Bunga stock terbts C/K V.000-21/12 HARGA NEGO

Hnd Jazz 100% New 1th Tnp Bunga stock terbts Freed ready stock C/K V.000-21/12 HARGA NEGO

3 unit Jazz RS 2010 100% br Manual / Matic Putih / Silverstone. V.000-20/1 Harga Nego

2 unit Grand Vitara JLX Manual Th08 hitam / silver V.000-20/1 Harga Nego

HUB. UD TITIPAN ILLAHI 0511-7548234 / 6218009 / HP 081348227734

HUB. PT TBK MOTOR Jl Sultan Adam Ruko 2,3,4 Rt24 Telp 0511-3306868/3306888/7154111

Hub HD MOTOR Jl Belitung Darat Samping Gg Amal Utama No 108 Rt 22 Telp 0811514487 / 0811512535 / 082153640999 Bjm

Luxio Cash Back 10jt+bonus kaca film sarung jok karpet dasar Bunga 5% / 4th V.000-27/12

Terios DP 25 jutaan+bonus kaca film sarung jok karpet dasar,TV mbl Bunga 5% / 4th V.000-27/12

Rush 07 tipe G Silver mls asli BJM brng mls.Swift ‘08 ST. Jazz ‘07 Vtech Harga Nego V.000-10/1

Nissan X Gear ‘08 Akh Matic Htm Bjm Nissan Livina XT Matic ‘07 Silver Harga Nego V.000-10/1

Fortuner G Lux Th06 Innova G 08 Rush S Th08. Harga Nego V.8880-8/01

Avanza G Th06, Th2010 Xenia Th2009, Th2010 Yaris Th2010. Harga Nego V.8880-8/01

Pick Up DP 9 jutaaan

Xenia DP 13 Jutaan +bonus kaca film sarung jok karpet dasar Bunga 5% / 4th V.000-27/12

Swift GT2 Th09 Matic Silver asli Bjm mls Harga Nego V.000-10/1

Szk X Over Th08 Putih barang sgt mls Harga Nego V.000-10/1

Swift ST Th08 AT X Over Th07 AT

Escudo 2.0 Th04 Grand Vitara G Lux Th06 AT Harga Nego V.8880-8/01

Bunga 5% / 4th

V.000-27/12

Hub 081251229944 / 0511-7446505 HARGA SUPER MIRING, JANGAN SALAH PILIH DEALER

SINAR JAYA MOTOR JL SULTAN ADAM 48 7474554 / 0811505997

Harga Nego

V.8880-8/01

HUB ANUGERAH VARIASI JL A YANI Km 1 No 29 C, 29 D, 29 E TELP 081351567889

Harga Nego

Innova 2004 - 2010 V.9443-14/1

V.9443-14/1

Harga Nego

V.9443-14/1

Taruna Th1999 - 2005. Krista Th2001 Silver. Harga Nego V.9443-14/1

V.9443-14/1

Nissan Terano Kingsroad Th03 06 Harga Nego V.9443-14/1

Hub HARIS MOTOR Jl. Brigjend H. Hasan Basri No. 11 Rt.16 Kayu Tangi Bs Tkr Tmbh Cash/Kredit, Siap membelimbl bks/mewah HP. 0816214929, 081349640899, 0811519827 Flexi (0511) 7462188, 7432107

9 unit Avanza G VVTi terbr pakai sensor pilih warna bns HP/ jok & krp C/K Harga Nego V.000-19/1

3 unit Hnd Jazz RS 2010 100% br A/T M/T pilih warna. Harga Nego V.000-19/1

Grand Vitara JLX ‘09 Silver tangan 1 sprt br Cash/Kredit Harga Nego V.000-19/1

X Over Th08 Silver & Yaris 2010 Hitam Hrg 163jt cash kredit. Harga Nego V.000-19/1

Yaris Th06 Hrg 133jt ‘08 hrg 150 & ‘10 Hrg 161 Htm C/K Harga Nego V.000-19/1

3 Rush S Th08 Hitam, Silver, Merah Cash / Kredit. Harga Nego V.000-19/1

HUB SHOW ROOM ISTANA MOTOR JL LINGKAR BENUA ANYAR BANJARMASIN

0511-7401974 08125123674 081349751985 085248428234

TERIMA PESANAN MOBIL BARU / BEKAS DIJAMIN LEBIH MURAH MINGGU / HARI LIBUR TETAP BUKA (Kredit proses 1jam selesai) harga & bunga tak tertandingi

Fortuner G Bensin Th2008 Grey mls trwt siap pkai V.7905-26/12 Harga Nego

All New Civic ‘07 Htm asli DA Jazz ‘04 Matic Silver asli DA V.7905-26/12 Harga Nego

2 unit All New CRV 2.4 ‘05, ‘08 Silverstone asli DA mls trwt siap pk V.7905-26/12 Harga Nego

2 unit Grand Vitara JLX AT Th2008. Hitam 2007 Silver mls C/K asli DA Harga Nego V.7905-26/12

3 unit Yaris E, S ‘08 & 07 M/T, A/T mls trwt siap pakai Harga Nego V.7905-26/12

2 unit Innova G ‘09 New Model Grey, V ‘05 Hijau Met mls trwt C/K Harga Nego V.7905-26/12

Hub SMS MOTOR Jl Sultan Adam No 15 Rt 14 Telp 0511 - 6187251 / 7401515 / 081253521515 / 0811511515 Banjarmasin

Terios + hadiah menarik ready stock Manual / Matic. V.000-30/12 Bunga 5% DP 17jtan

R stock Xenia Manual / Matic bonus kaca film,sarung jok, karpet dsr. Bunga 5% DP 10jtan V.000-30/12

Yaris E Th2009 Putih Manual mulus terawat V.000-31/12 Harga Nego

Honda Freed PSD Th2010 Bln 7 Wrn Grey Harga Nego V.000-31/12

2 unit Xenia Xi Th09 Avanza G Th05 Hitam, Krista ‘00/02 Silver Harga Nego V.066389-29/12

Hilux Pick Up 4x2 Th2008 Hitam. Ranger DC ‘05/‘08 Hiline PU ‘94 V.066389-29/12 Harga Nego

Avanza G 100% baru DP 17jt Bonus HP Harga Murah+Nego V.000-16/01

5 unit Jazz RS 2010 100% baru bonus TV 21” V.000-16/01 Hrg Damai

4 Rush New Model 100% baru bonus TV 14” V.000-16/01 Hrg Damai

Luxio DP 11jutaan

Grand Max Pick Up Angsuran 2jtan cash back s/d 6jt. Bunga 5% DP 8jtan V.000-30/12

2 unit G Vitara JLX Matic Manual Th07 Hitam Harga Nego V.000-31/12

Yaris E Th07 Manual variasi Harga Nego

Kia Picanto Th05 Htm Jazz S Vtec Th08 Manual Silverstone Harga Nego V.066389-29/12

CRV 2.0 AT Th03 Abu2 LX ‘03 LGX ‘02 Panther LS 03 Silver Harga Nego V.066389-29/12

3 Yaris New Model 100% baru baru bonus TV 29” V.000-16/01 Hrg Damai

3 Terios & Xenia 100% baru bonus TV 21” V.000-16/01 Harga Damai

Cuci gudang mobil bks Jazz, Yaris, Swift, Karimun dll bns TV 21” Harga Murah V.000-16/01

V.000-30/12

PROMO AKHIR TAHUN DAIHATSU RAIZ ASTRA : 0511-6356226 RAHMAN ASTRA : 081351874874

Merah V.000-31/12

Hub SINAR ABADI MOTOR, Jl A Yani Km 9,700 No. 97 Sebrang Pom Bensin 08115002016 / 0511 - 6181990 TERIMA TUKAR TAMBAH CASH / KREDIT

TOYOTA

HUBUNGI : TAMAN MOTOR Jl Lingkar Banua Anyar Tembus Gatot Subroto Banjarmasin 081351181599 MINGGU TETAP BUKA BISA TUKAR TAMBAH

AG MOBIL Berhadiah umroh ketanah suci mekkah... Telp 08134933310/082153108888/05117472766 mobil baru semua merk cek harga. Baru bandingkan dg kami, garansi lebih murah

HONDA

New Yaris S Th2010 Hitam Km 4rb brg ky br asli Bjr Hub08125016535. Harga Nego V.000-28/12

Jazz IDSi ‘08 Manual Merah Ferari asli Bjr Km rndh C/K gress 7499110. Harga Nego V.000-27/12

Avanza G ‘10 baru DP26jt Showroom Amirudin Motor 7453538/081348767224. Hrg 156jt Nego V.000-3/01

Jazz ‘07 Abu2 Met AC tape asli Bjr Km rndh 6325857/081351281222 TP. Harga Nego V.000-28/12

Jazz VTec ‘06 Ungu full beklit hid TV TS mls VR17 Hub08125132500. Harga Nego V.9788-28/12

Jual Harrier 2.4L premium Th2010 Km rendah Hub081250086165. V.000-30/12 Harga Nego

Kijang Super Short Th87 Hijau Met tape AC VR Hub 08125095648. Harga 30jt Nego V.9848-23/12

Avanza G VVTi Th07 Aqua Blue full var Km rndh Hub 082148820194. Harga Nego V.000-29/12

Jazz RS Th08 Matic Putih mls sgt ist Km 18rb Hub 081952968899. V.9778-28/12 Hrg 189jt Nego

Hnd Civic Nova ‘91 Merah Met AC BR tape VR orgnl 081251703949 No SMS. Harga 42jt Nego V.000-20/1

SUZUKI

Jazz RS 08 Akh mrh ferari asli Bjm DA Vip Km rndh Full Var an sndr 082148888609 Hrg 185jt Nego V.000-23/12

CRV 2.0 Th07 Matic Hitam fas lkp terawat siap pakai 081250067000. Harga Nego V.9939-27/12

Suzuki X Over Th08 Akh Hitam Hub 0511-6217558. Harga Nego V.000-26/12

Szk Esteem ‘95 ungu TV CD AC ban bru siap pki 7340123/081349789893 V.0103-29/12 Hrg 46jt Nego

Katana GX ‘97akhir body msn ok siap pki putih fas lkp 081251114373 V.000-31/12 Hrg 57jt Nego

Escudo 20i Th01 Silver fas lkp mls trwt pjk baru Hub 081251712894. V.9793-23/12 Harga Nego

Escudo 20i ‘02 Htm Audio Var interior trwt 085289233272/7571178 Hrg 117jt Nego V.000-22/12

Baleno Th01 Biru Met bd mls Hub 085250976065. Hrg 87,5jt Nego V.9622-22/12

Suzuki Swift Th2005 Matic Merah V18 Hub 08125049500. V.000-22/12 Hrg 135jt Nego

Karimun Estilo VXi ‘07 Coklat Met asli Bjr TV lyr snth Km38rb 6127999. Hrg 100jt Nego V.000-21/12

Baleno ‘98 Merah Ferrari CD audio ban br pjk des siap pk mls 7511393. Harga Nego V.9846-20/12

Cpt Jimny Katana ‘88 Merah AC tape BR lkp VR 7407505 / 081251333234. Harga 27jt Nego V.000-21/12

Suzuki Carry ‘85 silver oval kond siap pki Hub 05117233225-08125081146 Hrg 17,5jt Nego V.0132-28/12

Grand Vitara JLX Matic ‘07 Sprt br pkai sndri Hub7527527 / 081348736206. V.000-23/12 Harga Nego

SUZUKI

Over krdt Innova G Diesel ‘07 Silver angs 5.099rb/bln asli Bjr 082153730231. DP 45jt Nego V.000-29/12

Over krdt Avanza G VVTi ‘10 Akh baru Merah Met 7675814/081281168220. Harga Nego V.70036-27/12

Starlet Th90 Hitam AC tape mls siap pkai Hub 6213520/085251667873. V.9791-23/12 Harga Nego

Kjg Pick Up ‘96 Biru bak asli VR bd klng asli Bjr 081348670022. V.9588-26/12 Hrg 56jt Nego

Djual Kijang G Th 94 Abu2 met kas & kredit Hub 7570701 58jt Nego V.0019-27/12

Avanza GVVTi 05/07/ Biru&htm &silv AC dbl/RT/orsnl/var lkp hub 05117575753 Harga Nego V.0096-29/12

Cepat Kjg Super G Th93 Coklat mulus Hub 7420569 / 7319270. Harga Nego V.70033-29/12

Hartop Bensin 77 PW AC Tape Crem siap pakai 081348597888/7519130 Harga Nego V.000-26/12

Avanza G VVTi ‘05/’07 Biru Htm Slvr AC dbl, RT,orsnl var lkp 0511-7576753. Hrg 115jt Nego V.000-29/12

LGX 2002 Diesel Hitam metalik Hubungi 0511-6171818 Harga 107,5jt Nego V.000-30/12

Kjg LX 2000 biru Ps AC vr mlus siap pki hub 05117508180/081251939364 Hrg Nego V.000-30/12

Avanza G ‘08 silver cream AC tape mlus 08115007118/7715548 Harga 121jt Nego V.000-02/1

HONDA

Jazz VTech ‘08 Matic Htm Km14rb asli Bjr full var jok klt mls 7707044. Harga Nego V.000-30/12

Honda Jazz RS Matic ‘09 Silver asli Bjr brg mls & trwt Hub6199220. Harga Nego V.9790-29/12

Civic Wonder ‘84 Modif VR AC DVD audio plat KT PW 082153354120. Harga 27jt Nego V.000-22/12

Honda Jazz RS Th08 Hub Rahmah Mtr S Adam Hub 0511-6300004. Harga Nego V.000-26/12

New CRV Th03 Matic Htm Met kond bgs fas lkp Hub 08115009495. Hrg 160jt Nego V.9948-26/12

CRV ‘03 AT Coklat Met,AC,CD,mls, pjk br 08125009172/08125116714. Hrg 160jt Nego V.000-27/12

Jimny GX Th1996. Merah Maron Met AC CD BR cat asli 081251777635. Harga Nego V.9925-28/12

Suzuki Swift GT Th08 Merah Anggur mbl sprt baru Hub 0811512535. Harga Nego V.000-28/12

Szk Swift Th2010 Merah mobil 99% sprti baru Hub 0811512535. Harga Nego V.000-28/12

PUCarry 1.5 Th08 Hitam brg ok cash/ krdt Hub 081349741333 No SMS. Harga Nego V.000-25/12

Dijual Escudo Th02 Hitam Met TV DVD Hub 081351182459. Harga Nego V.000-29/12

Carry 1.5 Th06 Box Moko serba guna Hub 0511-7560982. Hrg 67,5jt Nego V.000-29/12

Katana Th91 Biru AC, tape,VR Hub 081351176261. Harga 35jt Nego V.70054-27/12 Honda New CRV Th05 Coklat Met Hub 0511-7407141. Harga Nego V.9734-23/12

Honda City Th96 Silver mulus TV DVD Hub 0511-7511249. Harga Nego V.000-28/12

Futura Relvan Th02 Silver Hub 081351655655. Harga Nego V.9944-31/12

Suzuki X Over Th07 Orange Met Hub 0511-7175900. Harga Nego V.000-21/12

Suzuki Katana GX 2002 hitam met AC PS VR RT Kenwood 0511-7404649 Harga Nego V.9942-18/01

Szk APV ‘06 L Km 39rb mls 08125 1166028 / 081251275055 / 4781894. Hrg 105jt Nego V.9947-30/12 Kjg Grand 95 merah met Brg siap pakai Hub 0511-7558388 Hrg 66jt Nego V.000-23/12

Kijang Pick Up 2001 wrn hitam Hub 085294910107 Hrg Nego V.9682-27/12

Avanza G Th05 Silver asli Bjm orsnl mls Hub 7558239 / 081348147519. Hrg 118jt Nego V.000-23/12

Jazz ‘07 IDSi Manual Silverstone lkp CD MP3 orsnl mls 087814325079/6408199. Hrg 140jt Nego V.000-2/1

Honda Accord Vtil Executiv 02 orsnl Km 72rb mewah ex dokter 7704899 Hrg 119jt Nego V.000-26/12

Jual Honda New City 2003 hitam matic mls Hub 081351982234 Harga Nego V.000-23/12

Suzuki Sidekick ‘95 Biru Met, pjk baru TV,DVD,AC 081351261896. Harga 75jt Nego V.9913-26/12

Carry 87 Tugas Kita TR VR BR trwt Hub 7111442/6128494 Hrg 25jt Nego V.9727-21/12

Avanza G Th04 Full va r pkai sndri Hub7527527/081348736206. Harga Nego V.000-23/12

Jazz IDSi ‘08 Putih Mutiara, mls Hub 08125031100/0511-6102179. Harga Nego V.000-28/12

Cepat Honda City 04 Vtec Manual silverstone sgt trwt asli Bjr 0511-7423599 Hrg 135jt Nego V.000-23/12

Jazz IDSi 05 manual silver audio TV lyr snth VR17 asli Bjm bd kit 6113273/Tk 3365439 Hrg Nego V.000-28/12

Djl Baleno ‘00 Biru AC TP CL VR PW PS lok Bjb 081351555173/7726110. Hrg 78,5jt Nego V.9936-26/12

Estilo 08 akhir & Visto 02 C/K. Rahmah Mtr S Adam 7655624/085952474024 Harga Nego V.000-24/12

X Over ‘08 Akh manual Silver pjk br, asli Bjm full var sgt mls 0511-6149858. Harga Nego V.6883-29/12

BUS

Djl Bus Th2002 Juga terima carteran bus 7194003/7460460. Harga Nego V.000-29/12

Szk Swift Th08 Silver mulus siap pakai Hub 082148868591/6253683 Harga Nego V.000-28/12 Bersambung kehalaman 23.


23 Banjarmasin Post

KAMIS 23 DESEMBER 2010

Sambungan dari Halaman 22 ... MITSUBISHI

12 Unit AvanzaVVTi ‘10. Htm, Slvr, Merah, Abu2 100% br bns srng jok+krpt dsr Harga Nego V.000-3/1

Swift ‘10 Hitam atas nama sendiri Km 6rb tgn 1 super ist Harga Nego V.000-3/1

Luxio X matic 2010 hitam km 3 rban TV 3 full var Harga Nego V.000-22/12

Carens II ‘04 Silver mls bs TT hrg 87jt. Carens II ‘02 akhir hrg 80jt Harga Nego V.000-22/12

Terios TS/TX Bonus kaca film + sarung jok, karpet dasar. TDP 17jtan V.000-30/12

New Xenia Sporty Bonus sarung jok, karpet dasar kaca film TDP 13jtan V.000-30/12

Toyota Innova V A/T Th07 Biru

Isuzu Panther LV Th01 Biru

Harga 196jt Nego

Harga 94jt Nego

V.000-3/1

V.000-3/1

Mits Evo 4 Th97 Manual Silver VR audio pjk br Hub7505565/081210054433. Harga Nego V.9938-30/12

Avanza VVTi Th2007 Hijau metalik AC, tape VR istimewa. Harga Nego V.000-3/1

New Jazz RS Th2010 100% baru Warna Putih Mutiara Harga Nego V.000-3/1

HUBUNGI : CV LUHUR PERKASA Jl A Yani Km.5 Banjarmasin Telp : (0511) 3252128 / 3252134. Terima Pesanan Semua Jenis Mobil

Avanza G Th06 Cream fas lkp Over kuda Grandia 04 55jt sisa 18 bln Harga Nego V.000-22/12

BMW 320i Th96 merah Ferari. Sportage ‘01 Merah full var 75jt Harga 65jt Nego V.000-22/12

HUBUNGI 0511-7518118 - 0811 518118 Harga Nego Bisa TT/Krdt

Gran Max Pick Up Cash back 6jtan + hadiah menarik TDP 9jtan V.000-30/12

Luxio Cash back 12jt / 1 unit Honda Revo TDP 13jtan V.000-30/12

HUBUNGI ROZY 081351989189 / 08195188822 / 0511-6105342 SAIFI 0511 - 7579969 / 085220705600 / 0878 1478 1578

VW Polo Build Up Th03 2 pintu

Honda City VTec M/T Th08 Silver

Harga 135jt Nego

Harga 182jt Nego

V.000-3/1

V.000-3/1

Hubungi ANEKA BERKAT MOTOR 081 616 727 99 / 0511-7176500

Dijl Mbl Truk Box th 99 kuning Hub 081349769898 Hrg 140jt Nego V.000-23/12

DAIHATSU

Avanza E 08 silver. Chevrolet Travera 2002 silver 82jt Nego Harga Nego V.000-4/1

Terios Th07 Silver variasi Harga 155jt Nego

V.000-4/1

New Jazz RS Matic ‘08 Biru brg gres full var Harga Nego V.000-4/1

Rush S Th07 Biru jok 3 baris barang gress Harga Nego V.000-4/1

Swift ‘08 Merah Maron barang bagus Harga 148jt Nego V.000-3/1

Avanza G Th08, S Th07 Hitam audio TV Harga Nego V.000-3/1 Frs Sporty ‘96 Biru Met AC DVD PS CL PW TR klng sbwr 081266302417. Harga Nego V.9842-24/12

Daihatsu Gran Max ‘07 coklat md met Hub 7616331/081251511070. Hrg 93jt Nego V.9993-29/12

Pkt L300 Akhir th DP Rendah cm 30jtan utk Triton bns Accesoris 081349688586 DP rendah V.9276-12/01

ISUZU Nissan Terano Cream Granroad ‘98 Honda Jazz 2005. Harga Nego V.000-4/1

Honda jazz 2005 matic hitam Hrg Nego

V.000-4/1

Hubungi ANSHARI MOTOR Jl Sultan Adam Telp 0511-7675522/ 085249383305

Escudo 2.0 ABS ‘03 Merah lkp 124jt Kuda Super Exit‘01 Hijau Silver 74jt nego Harga Nego V.9719-17/01

Ford Everest 05 silver asli Bjm Full Var 1 tgn. Kalos ‘06 Abu2 105jt Harga `175jt Nego V.9719-17/01

SX Over Th2009 Hitam full var barang gres. Harga Nego V.000-4/1

Grand Vitara‘07 Silver full variasi Harga Nego

V.000-4/1

Inova G ‘10 Htm sprt br hrg 228jt Km rendah. City ‘03 Biru Muda TV Harga Nego V.000-3/1

Hubungi SHOWROOM PURNAMA MOTOR 0511-7409790 / 08125003489

HUB HY MOTOR Jl Sultan Adam Ruko No 3 Banjarmasin HP 08125016535 / 7517732 / 7394472

Suzuki Amenity 91 hitam Harga 28jt Nego

V.000-10/1

Szk Aerio 05 Angs 4jt sdh 3x bayar DP 25jt V.000-10/1

Honda Freed Th09 Abu2 TV3 VR18 jok klt Harga 228jt Nego V.000-3/1

PU 1.5

New Xenia Li Deluxe ‘10 Bln 5 Htm asli Bjr var bs TT/krdt 081351447999. V.000-20/1 Hrg 127jt Nego

Swift ST 08 htmhrg 143jt. Timor 00 40jt Fortuner V 4x4 ‘05 Slvr 305jt Harga Nego V.6617-17/1

SHOWROOM CAHAYA SIAGA MMG Mobil Hub Ricky 7256706 , Jl Banua Anyar Tembus Gatot Subroto. Cash / Kredit

Over krdt LSX Th02 Coklat Met angsuran 3,78jt x 35bln DP 20jt V.000-10/1

Over krdt Panther LS Th00 Silver angsuran 3,4jt x 35bln DP 20jt V.000-10/1

DISKON 5 - 10 JUTA Hubungi 0511-7653486 / 082153015841

HYUNDAI / NISSAN

Hyundai Trajet GL-8 ‘03 Manual Silver ist 7220812 / 081348240902 Harga 85jt Nego V.000-13/1

Hyundai Atoz ‘01 Silver fas lkp pjk br siap pakai 6209512/085251439089 V.0099-29/12 Hrg 62,5jt Nego

Opel Blazer Montera ‘02 Htm Met TP VR siap pkai 085249978007/7641990. Harga 65jt Nego V.000-22/12

PU Panther ‘06 Htm & Biru Tua pjk br mls trwt 081953691000/08195131995. Harga Nego V.000-20/12

Swift + bonus

DP 9jutaan

V.000-4/1

DP 15jutaan

X Over bonus variasi DP 25jutaan

L300 Pick Up Th05 Siap pakai bisa krdt Hub 08125029295 / 7161432. V.000-27/12 Harga Nego

V.000-4/1

Taruna CX 00 Biru Met AC Rt PW mls Variasi lkp Hub 05117396555 Harga Nego V.9722-23/12

BMW 318 Fice life grey gran met asli Bjm 1 tgn VR18. Harga 152jt Nego V.9719-17/01

Djl Mitsubishi Jet Star ‘85 Merah pjk & ban br mls 7362348/081349782100. Harga 15jt Nego V.70047-29/12

Panther LS Th04 Silver barang istimewa Hub 08125006792. Harga Nego V.000-21/12

Vitara bonus voucher V.000-4/1

DP 38jutaan

V.000-4/1

PROMO AKHIR TAHUN SUZUKI Hub 085249493335 / 0511 - 6231633

FORD

KIA

DAIHATSU

Ford Escape Limited 3rb cc 4x4Th05 Htm, tgn 1 orsnl. 7597374/08125026423 Harga Nego V.000-28/12

Kia Picanto ‘05 Hijau Met fas lkp plat Bjb mls siap pkai 081349454433. Harga Nego V.70035-1/1

Daihatsu Sirion ‘07/08 Abu2 Met AC PW PS VR CD msn ok mls 7406083. Hrg 115jt Nego V.9934-31/12

Xenia Xi-VVTi 1300cc 08 htm AC RT asli Bjr orsnl mls Var lkp 081250195555 Hrg Nego V.9721-23/12

Feroza Th93 Biru Abu2,AC,audio, var, trwt Hub081349567411/7500968. Harga 48jt Nego V.9439-24/12

Panther Pick Up Th01 Biru pjk br AC tape Hub 081231186262. Harga Nego V.000-21/12

Panther Touring Th02 Coklat Abu2 bs over krdt sdh byr 10x Hub 7499238. Harga Nego V.000-20/1

New Kuda Grandia ‘04/05 Htm Met orsnl AC Dbl CD Asli Bjr Pjk BR 7055168 Hrg 100jt Nego V.9680-22/12

CHEVROLET

Djl Chevrolet Blazer ‘03 Htm tgn 1 Hub 0511-7413009 / 081351977080. Harga 70jt Nego V.000-26/12

SEPEDA MOTOR

Atoz ‘02 biru vr tape AC dingin msn OK siap jalan Hub 745-5009. Harga 64,5 jt Nego V.0020-31/12

Blazer Montera Th99 pajak bln 12/ 2011 AC dingin ist 081349673700. Harga 54jt Nego V.9469-24/12

Nissan Terano Grand Road ‘03 Silver Met pny pribadi mls 081348031307. Harga Nego V.000-2/1

Ford Fiesta DP murah R.Stock Hub Yulie 0811518191/7763334 Hrg mulai 179jt V.9706-16/01

Visto Zipdrive ‘03 Biru Muda Met PW bd kit Hub 085215519500. V.000-22/12 Harga Nego

Taruna CSX Th01 Body klng DVD AC pjk baru msn ok 08125029142. Harga 95jt Nego V.9942-26/12

Xenia Li 1.0 Th05 Htm mls trwt jrg pkai 1tgn asli Bjr 0511-9235879. Harga 99jt Nego V.9620-22/12

Djl Pick Up Panther Th05 Hitam Hub 0511-3255351. Harga Nego V.000-20/12 Djl cpt BU Motor Gede barang mulus Hub 08195455720. Harga Nego V.9448-22/12

BMW

Getz Th04 Silver PS PW VR CD AC mesin ok 0511-7455009. Harga 96jt Nego V.9601-26/12

Grand Livina 1.8 Matic Th08 var orsnl bs TT Hub081349485777/7485777. Harga Nego V.000-27/12

Over krdt Nissan Grand Liv Manual ‘10 Grey 6143939/081348393939. Harga Nego V.000-28/12

Ford Ranger 2.5 Th08 Km 30rb Htm full var bkn bks tambang 7550526. Harga Nego V.9002-28/12

Kia Picanto 08 Biru Km 37rb Hub 05117579609/081349757536 Harga Nego V.000-23/12

Xenia Xi VVTi 1300cc Th08 Aqua Blue asli Bjr Hub 0511-7415006. Hrg 115jt Nego V.000-28/12

Terios TX 2007 silver asli Bjr mls fas lkp Hub 6151888 Hrg 153jt Nego V.000-23/12

Djl BMW 323i SE Matic Th98 Biru Met Hub 08125183468. V.9847-29/12 Harga Nego

Daihatsu Taruna CL ‘01 Silver Met AC tape msn trwt Hub 7526403 TP. Harga 78jt Nego V.000-28/12

Over krdt Xenia Xi 1.3 VVTi ‘10 Sporty Abu2 Met mls trwt ss26x5,3jt 7759677. DP Nego V.9792-23/12

BMW 318i Matic Th91 Hitam Met pjk br trwt 081545431213/7712123. Hrg 57,5jt Nego V.9482-27/12

DAIHATSU

Hyundai Trajet ‘03 Matic Silver brg mls pkai sndri 7527527/081348736206. Harga 79jt Nego V.000-23/12

Nissan Terano Grandroad ‘97 Hitam Hub 081348477889. Harga 85jt Nego V.000-29/12

Nissan Matix ‘90 Silver AC PS PW DVD klng pjk br ist 085753987000. Harga 43jt Nego V.9937-27/12

New Ford Fiesta DP murah prss cpt Hub Dewi 0511-7710333/081250111333. Hrg 179-219jt Nego V.8362-31/12

Djl PU Zebra Th89 Biru Mlm kond siap pakai Hub 081351785424. Harga Nego V.9922-28/12

BANJARMASIN

Mio Soul Th2010 bln 11 Hitam Hub 0511-7486899/081348634455. V.9763-22/12 Hrg 13,750jt Nego

Jupiter Z Th06 Msn ok ban baru trwt Hub 0511-4789271 / 7348723. Harga 7.750rb Pas V.9616-22/12

BANJARBARU

Djl/dkontrkn rumah 3kt 3 km Jl Nakula 16 / 24 Pemurus 7067992. Harga Nego V.9928-27/12(Ktr)

Rmh Jl Karet Murni 47 Rt.37/07 Loktabat Bjb LT335m2LB85m2SHM 081952910013 Hrg 150jt Nego V.0101-29/12(Dyt)

Dikontrkn Komp Berlina Bjb No76 Kel Loktabat Km4. 081351783750. Harga Nego V.9463-24/12(Ktr)

Dikontrkn rmh br T106 + prbt Banjar Indah Permai Jl Ramin 1. 7580033. Harga Nego V.000-28/12(Alam)

Rmh Jl Bumi Mas Raya Komp Bumi Ayu Rt9 No1 SHM grsi 3269919. Harga Nego V.9964-31/12(Ktr)

Djl ruko 2 pintu 3 lt Jl A Yani Km 33,5 Bjb Hub 082153633949. Harga Nego V.000-28/12(Alam)

BANJARMASIN

Rmh Jl Ky tangi II Flamboyan II No 39 Rt42 Kayu tangi Hub 3306686 lkp Hrg Nego V.000-26/12(Ktr)

Rmh+bengkel Jl Pramuka (dharma BudiI)Rt22Lt20x30081349755111/7478094 Harga Nego V.9629-26/12(Ari)

Djl rmh Jl Hikmah Banua Gg Radi Rt2 No10 Lt 300m2 Hub 7570083. Hrg 450jt Nego V.9440-26/12(Ari)

Dswkan rmh S.Adam Komp Mandiri 4blk B2 no.17 hub 081351540081 Harga Nego V.000-30/12(Ari)

Jual rmh Kayu Jl Alalak Utara Rt10 Lt125m2 Lb85m2 SHM 7615515. Hrg 140jt Nego V.9746-28/12(Ktr)

Rmh Jl Mahligai Km7 No11 Rt1 Rw02 Kertak Hanyar 081251651177 Hrg 250jt Nego V.000-10/1(Ktr)


24

Banjarmasin Post

KAMIS 23 DESEMBER 2010

DIKONTRAKKAN

DIJUAL MOBIL

KOMPUTER

JASA

Dkntrkn rmh JL Sultan Adam Komp Kadar Permai VI No95 lengkap bserta isi+AC.Hub H.Ishak Effendi 4365216.

Avanza G’07 VVTI blue aqua fas lgkp mulus hrg130jt(nego). 7664342/ 08125105994.BJB.

Service Komputer & Jaringan ke rmh/ war net,hanya 50rb,praktis.Hub 081351144123/(0511)6207123.

969624

967819

969749

Mbl Visto Zipriv’02 wr na hijau metalik,mulus,faslits AC tape lngkp.Hrg 78jt.nego.Hub (0511)6255736.

Spesialis komp warnet&game online AMD X38450/ATI 4200/RAM 1GB/ 250GB/LCD19/Headset/MS+KB Rp3jt intel atom/RAM 1GB/250GB/LCD’15/ MS+KB Rp2.100.Hub BTC COM 3301257/6161128.

Maya mener ima panggilan pijat tradisional & llr 24 jam tdk mnydiakan tmpt.Khusus wanita.No sms 081253558488.

Dikontrakkan/Dijl Rmh Jl Intan Sari II/ 2 Lt566m2 Lb-/+200m2 Banjarbaru Hub 0817 0378 5447. 969802

Terima kost di Gatot Subroto bisa suami/istr i,kmr mandi dlm,spr im bed,lemari dan kursi kerja.

161210B

Over kredit Toyota Avanza G ’09 wrn merah anggur,istmw,mulus,DP 65jt,sisa 23x.Call 7331634 nego. 969699

Tr m kost Kar ywti/Putri. Fas.lkp Jl.Samudra 2 (Beruntung Jaya) . 087815240111.

Kijang super’96 hijau(model grand)7K ,istmw,VR,BR baru,AC dgn,TR Kenwood,body klg,asli Bjr,hrg55,5jt (nego). 6215064.

969915

969712

Dikostkan kamar Jl.A.Yani Km.5 Komp.Dharma Sakti No.2 . (0511) 7418170.

BU Daihatsu Zebra master PU 1,3 thn’07 hitam,plat KH,STNK pjng,45jt ,cepat dpt. 0817465665.

969960

969729

969826

968551

Promo akhir thn NB Acer one=3jt.4738 Z =4400,Tosh C640=4.750.Axioo dll.Hubungi 6304868/7463730 .

968817

968921

Permata AC spesialis service bongkar pasang perbaikan AC rumah & kantor semua merk hub 0511-7152740.

081210F

081210K

BINTANG TEKNIK Spesialis (Pang gilan) serv bongkar/psg AC rmh/Ktr, kulkas, MCuci & jualbeli AC Baru/bks 7761825/081251727781.

969401

969077

Kami melayani pinjaman dana jaminan BPKB mtr,mbl,sertifikat a/n sndiri hub 0511-7227399/085642167337 .

969971

111210K

Tr ima kost putr i,suami istri Komp.Cempaka Putih Psr Kuripan Gg.Limau No.70 Rt.9 +fas. 081351125579/6116050.

Melayani Catering , Rmh Tangga, Kantoran, kost2an. Hrg dr 10rb sd 25rb, jg melayani prasmanan utk hajatan Hub Cafe D’Hans 05117144000.

969970

121210A

Dikont.r mh Jl.Bumi Mas Raya Komp.Bumi Persada . Fas.3KT,2KM. Hub. 081351257256.

NADYA MASSAGE menerima pang gilan full body Massage. Call 081250017377.

970095

Dikont.rmh Jl.Sultan Adam Komp. Mandiri IV Blok B3 No.83 lkp full isi+AC. 7333978/7506007/08135141 8269.

969296

Salon Adilla menerima potong rambut, rebonding,creambath,cuci muka,dll.Hub 081253517913.

970122

Trima kost2an u/Kar ywn/ti. Fas.lkp Jl.Raya Bima No.14 Beruntung Jaya Perumnas . 081351793006/ 7548409.

969441

TIARA MASSAGE mengembalikan tenaga menjadi prima ditangani oleh tenaga professional.Call 081348749692.

221210F

LOWONGAN Dcr. ADM wnt pglmn ,punya mtr+sim C,umur min 23 th.Lmrn lsg antar ke BREADLIFEDuta Mall Lt.1 (dpn Hypermart). 081010D

Dcr pria personalia (SH)mekanik AB oprs(D3-pelyaran D3 accounting(S1/ D3).Lmrn. Sr t ke HRD Jl Sutoyo S No.151 Bjm. 967801

Dcr llsan SMU 20org u/ dididik jd guru TK/PAUD dibantu penempatan kerja. Bjb 7600051 Bjm 7187772 Plh 05122727444. 968380

Dcari tng bubut brpnglmn Lamaran ke Jl Simpang Belitung RT2 No8.Hub 081256409679. 969753

Dcr Mekanik berpnglaman utk prbaikan Excavator loader dozer lmrn dtujukan lgsg ke alamat Jl.Simp KP Tendean Gg.Metro no.40 Rt.40 Bjm hub 0511-3256608. 969815

Dcr Supervisor,Surveyor utk wil Bjm,gaji ttp+bnus,pnddk min SMU,umur max 35th,kirim lmrn lngsng ke PT.Mitra Dana Putra Utama Finance jl.Soetoyo S no.25A Rt.29 0511-4416480/ 4416481 Bjm. 969821

LOWONGAN

DIJUAL TANAH

Perush.Developmen & Expansion sdg berkembng di Indo khususnya Kalsel membthkan Karywn/ti u/pss: Asisten, Pengws.ADM,Resepsion,Gdg syrt.min.D3 SMU/K sdrjt max.27th,tdk sdg kuliah. Lmrn antr langsung ke Agnis Oppor tunity,Jl.Veteran Pasar A.Yani INo.34 Blkg Amalia Motor pkl.10.0014.00.

Dijl cpt Tanah Jl Cempaka X No.41 Rt11 Bjm Uk lbr 8m P33m Hrg 300jt bs Nego TP Hub 0511-7259484/ 081348623456.

970106

Dcr.sgr Supervisor & Salesman Kanvas umr max.35th pend.SMA mmlki SIM C bersedia ke luar kota. Lmrn lkp ditjkn ke PT.LENKO SURYA PERKASA Jl.Sutoyo S No.455A 3352961 Bjm. 970137

Dicari Teknisi Komputer diutamakan berpengalaman u/Toko Komputer di BIP. Hub. (0511) 7541999. 221210E

DIJUAL RUMAH

969406

031210

Dijual tanah di pinggir jalan km.9 LT.8760m2 minat hubungi 05117494464/0813495190. 968979

Djl tnh JL Sei Lulut Gg Unsur PSS Hook hdp timur ukuran 13,4x10.Hrg 35jt(nego).Hub Julian 6178887.(flx). 969405

Dijual tanah di Jl.Raya A.Yani km.21 LU uk.L.57m P.250m (sdh dipagar per manen) hrg nego.Hub 082156242001. 969707

Djl tnh brkt bgunan tua,lok stratgs dlm kota BJM.L=500m2.Tanah brkt bngunan tua lok strategis dlm kota Brabai (HST),L=722m2.Hub 08138334 6969.NO SMS.TP. 969776

Perumahan Komp Kesehatan RT41 Sungai Andai Tp 36-70.Hrg mulai 139jt.DP30jt.Uk tnh 10x12.Hub 081952740003/0511-6254455/ 7718175. 968319

Prumhn Pondok Pinang Raya Mlati Indah RT37 tembus pal6 TP45100.Hrg mulai 195jt.DP45jt 081351590609/7586559/7718175

Dcr. Waiter/Waitress penglmn,Ship mlm,kerja mulai jam 4 sore. Lmrn ke A.Yani Km.3,5 No.275 Seberang RRI 3350013.

Djl/kontrakan r mh Komp S.Adam Permai No62 fas lgkp,3KM.Hub 0811511911/08115001011.TP.

969919

968455

968321

Dijl Tnh Lokasi Strategis utk rumah burung Walet & Tambak Ikan (Kalsel) Hub 0811522363/08195163317. 181210-C

Djl tanah lok strtgis SHM tnpa sngketa Jl.Lngkr Slatan trptng jln mnuju jl. A.Yani mnju simp Gatsu L-/+17rb/ m2,hrg 600 rb/m2.Hub 085751315700 TP. 969819

Dibthkan sgr; CS/Sales Force ,P/ W,pend.min.SMU & sdrjt,menarik & komunikatif,memp.Spd.Mtr send.& SIM C. Tulis lmrn lkp cantumkan no.tlp yg bs dihub.&dialamatkan ke PT.AMF Jl.Gatot Subroto No.29-30 Bjm. 970030

Dibthkan sgr: 1.Karyawan Ahli Listrik : L,pend.D3/STM Listrik,ber pengala man. 2.Sekretaris,P,S1, menguasai Komputer,berpengalaman,penampilan menar ik. Kir im lmrn ke PT.KUML Jl.A.Yani Km.23,6 LU Bjb (dkt ATM BTN). 970031

Dcr. Karywn u/rmh mkn Sari Patin pend.min.SMU/K. Hub.(Yudi) 087814343267 (Suhartono) (0511) 6199899. 970037

Dcr. Karywn max.24th,jjr,tanggung jwb,berjilbab (Pr). Krm lmrn ke Mekar Ponsel Jl.Arjuna Blkg Poltabes Bjm. 970039

Dicari Desain Grafis & Marketing syrt: menguasai di bid,masing-masing, khusus Desain Grafis melampirkan hasil karya desain dlm bentuk CD dan Print Out. Bw lamaran ke CV.dNa Jl.Sulawesi No.19 Rt.15 Pasar Lama Banjar masin. (0511) 3350959. 221210A

Dicari Dosen Tetap Bhs.Inggris,Staff Humas,IT,Keuangan & Admin syrt:min.S1 sesuai Jur,IPK min.3,00 kuasai Komputer,Internet u/IT umurm max.30th,blm kawin TOEFL 500 u/ Dosen Inggris. Kirim lamaran ke LP3I Jl.Soetoyo S No.197 Bjm. Plg lambat 31Des.2010. 970064

Dcr.sgr Karywn/ti pend.SMP-S1. Fas.gaji+bns. Lmrn krm ke Jl.Cempaka Besar Kaca Pir ing 5 No.7 Bjm diprioritaskan 10 pelamar utama.

181210I

Szk APV type X ’05 silver AC dbl body klng mls spr t masih baru bs tt/ krdt hrg 105 jt nego 081351447999 no sms. 181210L

Szk Futura PU BOX 1,3 th95 hitam siap jalan hrg Nego Hub 085251561771/ 085251571548. 191210B

Dijl Rush 08 hitam DA Kondisi istimewa hrg 185jt jok dilapisi kulit tanpa perantara Hub 081251388704/ 08152100073

191210D

969940

969958

Escudo 20i Th.’01 silver,mls interior bersih skl pjk 1th ban 95% Km 85rb-an hrg.117jt nego. 081349376571. 969932

Dump Truck Canter PS 125 HD Th,’08 harga 235 juta nego. Hub. 0811515974. 970026

Taft Rocky 4x4 Th.2001 hitam met.mulus,trwt lkp hrg.Rp 109jt nego. Hub. 08125018455. 970029

968633

051210E

Cash&kredit T.45/160,56/160 proses cpt &mdh UM bs diatur Komp H.Iyus S.Adam 7433485/0816456921/ 4315551. 969222

Djl rmh Komp Purna Sakti RT26 jalur9 dpn kios Fajar.Ltnh= 11,5x25 LB=5x9 Hook(SHM).Hub 7338066/ 081348239911. 969600

Dijl Bengkel Bubut Lengkap lokasi di Tanah Bumbu Hubungi 0852 4660 6747. 181210-A

Dijual rumah alamat Jl.S.Parman Gg.H.Kadri no.29/40 Rt.03 Bjm harga nego.Hub 7613757. 969817

Dijual rumah full permanen Jl.Sutoyo S Komplek Pondok Indah No.37 harga nego hubungi 0511-7400218. 181210K

Djl.cpt rmh (5 kolam) SHM Lt.745m2 Jl.Sutoyo S Gg.Purnawirawan Ujng Rt.25 hrg.230jt/nego. 0813 28307019. 969857

Djl.cpt rmh Bumi Basirih Permai Tm bus Mantuil Rt.50/12 No.6 Lt.120 m2, 2lntai,2 Km,3KM. 082153153490.

Djl tnh lok strtgs SHM tnpa sngketa Jl.Hndl Bhkti sbrng pom bensin L-/ +15rbm2,hrg 400rb/m2 & jl.Hndl Bhkti smpg lnggar pnggr jln rya L-/+2400m2 hrg 500rb/m2 hub Yoyon 085751315700 TP. 969820

Dijual tanah L=1,2H SHM Jl.Tembus Auri Landasan Ulin Tmr harga nego hub 0818183114. 969816

Djl/cepat Kebun/Sawah Lt.3 H (SHM) Trantang Gg.Lada. 70jt. Hub. 081328307019. 969859

Djl.tanah Jl.Pondok Karya Gatsu Bjm . uk.95x32,5. Hub. 08125103744/ 081351212288 SHM. 969852

Djl.tnh uk.20x20m,SHM Jl.Dharma Bakti VF Blok I hrg.nego. Hub. (0511) 7756669/081348893399. 969929

Djl.tnh 25x39 Jl.Hasan Basri (K.Tangi I) smpg Gdg Sultan Suriansyah. 081253535444 hrg.nego. 970023

Djl.cpt tnh uk.8630m2 SHM Jl.Tatah Pemangkih Desa Pemangkih Laut Kertak Hanya Kab.Banjar hrg.nego. 081349779043.

Murah tnh cck+uk.kos2an L.500m S.Parman Purnama I samp.STIKES Muhammadiyah Bjm TP. 085888908936.

967683

Dkntrkan rmh semi per manen tkII, kmr4,prabot,lgkp. JL AMD Permai blok IVB RT31 No100 08125018159/ 0811514788. 967681

Dcr. Driver usia min.30th ber peng lmn.min.5th mengnal wil.Kalsel khususnya Bjm,memiliki SIM A. Krm ke PO.BOX 484 BJM. 7 hr stlh iklan.

Dkontrkan r mh minimalis Komp. Mandiri IV blok B5 no.38 Bjm.Fas prabot,3KT,jl paving+satpam 3271768 TP.

970091

969280

Dcr. Staf ADM Komputer S1/D3,blm menikah. Kr m lmr n ke PT.PBP,Jl.Pramuka No.12 3257300.

Kost utk karyawan fas lengkap Jl Yos Sudarso No11/Airmantan BJM.Telp 7480859/08125121766.

970090

969307

Dcr. Score Girl & Cleaning Service syrt: penampilan mnrk (SG). Lmrn antr k’QQ Bilyard Jl.Hasan Basri 2/3/4 Rt.18.

Dkntrkkan rmh beton 2KT,3buah rumah Jl.Veteran Gg H.Hadijah 15jt/thn.Hub H.Shadiq 05117488080. 969436

ELEKTRONIK JAYA servis ditempat ,kulkas,TV,msn cuci,perbaikan AC/ ser vis. (0511) 6423327/0852 48061176.

970092

Szk Vitara ‘93 asli Bjm,AC ,PW,PS, Tape,klg,mls,msn oke,radial. Hub. 08125025169 hrg.68jt nego.

970057

JASA

970097

BINTANG LAUNDRY & Dryclean mener ima cuci pakaian, horden, bedcover dan karpet hanya 6500m2 7070111-4228111

966463

Laundry Kumala PDAM,Anti bakteri, grts antr jmpt,brgransi,paket s/d 5rb/ kg tr m kar pet 4421028/ 081251093905. 966614

TARYO TEKHNIK ser vis dtempat TV,Kulkas,AC,mesin cuci,dispenser, dll.Hub 0511-7602132.

965212

970052

967639

BU Grand Vitara JLX ‘08 matic tgn 1 htm met.istimewa asli Bjr,jok kulit. Hub. 08164561222 TP cpt!

MOJA MASSAGE menerima panggilan pijat jawa tradisional+lulur 24jam.NO SMS. 082157776870.

970115

967809

Nissan XTrail 2008 tgn 1,variasi, istimewa,Km rendah,asli Bjr. Hub. 7251811 (bs T/T & kredit).

AKHMAD TEKNIK spesialis panggilan serv.AC,kulkas,m.cuci,bongkar psng AC rmh/kntr & jual beli AC br/bks. 05116133826/081521584819.

970100

Over kredit PU Carry 1,0 Th.2005 DP 35jt,angsuran Rp 1,7jtx17. Hub. (0511) 7515677.

968021

AJENG menr ma panggilan pjt tradisional & lulur 24jam tdk mnydiakan tmpt,khusus Wnt no sms 081256022567.

967824

200rb discon! uk.20 pndftar Kursus Mekanik Spd Mtr dijamin mahir.LPK Sentral Teknik Hub 0511-7484750. 271110O

LPK Jaya Arum bljr mengemudi mobil Xenia,Avanza,Jazz.Hubungi Jl.Haryono MT.(dpan hotel Bar ito) 05117558582. 071210C

LPK Diva pkt khusus kursus mengemudi dijamin bs!hny 150 dpt disc. 6198000/085249962995 jl.S.Adam dpn SMA 5 Bjm. 071210H

271110R

DHIYA UL-HAQ DESAIN menerima: d e s a i n / p e l a k s a n a a n (r mh,ruko,kntr,dll).Hub (0511) 6141961/081348318461.

970098

291110A

Terios TS Extra ‘09 hitam mulus jarang pakai hrg.157jt nego. Hub. 08125195068/7521649.

Anda mau punya HP/Laptop hrg murah cash&credit.Hub Anna Phone.Com Jl S.Adam 0511-7488110/ 081349567897 partai&eceran.

970135

928231

LPK “ANANDA” Jl Gatot Subroto Ruko No83 & Jl Banjar Indah Raya Ruko No2B. Kursus mengemudi dijmn bs..!! 7174300/081348149494. LPK TRIO pket murah 180rb+disc, garansi uang kmbali,blajar mengemudi psti bisa!!Jl Hasan Basri No61 (sebrg Dinas PU) 0511-7214000/ 081351684000.

967584

Dijual Bis Mitsubishi FE Th.’84 . Hub. 0811519545/(0511) 3253274.

PRESIDENT COLL: Kursus M.Mobil, Computer,B.Inggris,Menjahit,Aktnsi, Elektro,Tek,HP,dan Otomotif. 3302369/3302364.

967241

RUMAH CUCI CINTA Jasa cuci&setrika Rp7000/kg antr jmpt gr tis.Hub 7429768.Karena Cinta Kami Ada.

970133

221210C

KURSUS

Mitra Dokumen mengur us:mutasi cabut berkas per pnjang STNK,wil Jabodetabek-Bdg.Hub Anang 02170133262/08161405381.

970045

970117

TEKNIK ELEKTRONIK menerima panggilan perbaikan TV,Tape,VCD, DVD,dll.Hub. (0511) 7406535/ 08152115733.

966275

Terima Massage , Pijat, Tradisional tdk sedia tempat Hub Leny 0821 5323 0595/081349323987 No SMS

Mbl Pick Up Toyota Kijang 2 buah Th.’98. Hub. 081348502251 L-300 Amblc Th.’08 Euro Diesel.

Jual cpt Honda CRV ’03 Matic msn ok,siap pakai full var iasi. Hub. 4705413-081348338580.

970093

Kami bantu anda mengurus NPWP ,SKTU,SIUP,TDP (mendirikan usaha: perorangan,UD,CV,PT). 7626483.

Kursus komputer sampe bisa!!! cuma 120rb(sertfkat+modul)LK Talenta. (0511)7445603/081251742526.Jl Gunung Sari 73. 969715

RUPA-RUPA

011210B

970061

970113

969961

967590

011210C

Nmr Cantik Flx 7719000* 6395000* 6144888* 6287678*6403030* 7060666* 7745666*7060006 bs pesan nmr lain Hub 7060444/081933797444.

970060

969855

Dkntr kan r mh semi per manen kmr4,AC2,prbot lgkp JL Sutoyo S Komp Garuda RT101 NO 48 08125018159/0811514788.

970048

Yang ingin cari jodoh/pasangan hidup gabung di www.marinikah.com pastikan Anda akan dpt jodoh.

970032

Djl/dikontr.rmh di Pusat Kota,aman ,tenang T.120 SHM Lt.253m2 Jl.Kam boja/Jl.Adenansi Gg.Hikmah Rt.30 No.28 mbl bs msk. 082156098339/ 081342428898.

Trima kost2an daerah K.tangi & Beruntung Fas AC,lmari,TV,tempat tidur,WC.CP 0511-7118016/ 3255081.

970015

SINTA MASSAGE Trima panggilan pijat+lulur tradisional Jawa. Wil Bjm 085811267722/7092570 No.SMS pria/ wnt.

Djl.tnh luas 329m2 Jl.Pinang III (Hook) BIP. Hub. 081349439670/6179670 harga nego. Djl.tnh Jl.Perdagangan Komp.Gilang Persada Rt.27 K.Tangi SHM.Ls.405m2 (L.22,5xP.18). 7400124/7234210.

DIKONTRAKKAN

967776

GLORY PULSA S5/AS5-5.350,S10/ AS10=10.250,S20/AS20=20.050,S25/ AS25=24.950,Indosat 5=5.250 ,I.10= 10.250,I.25=24.650,Multi Operator Jl AYani km2 No1A. 0511-3261698/ 7605678.

969853

CLEANING AC cuma 40rb. Psng AC cm 100rb. Hub. CV.Sur ya Pendingin (0511) 7481010/08125104818.

Suzuki Esteem 1.6 ‘96 ungu Hp 55jt/ nego. Jl.A.Yani Km.29,5 Komp.Benawa Indah. Hub. 081348781425.

Suzuki Katana ‘88 wrn htm. Fas.lkp VR,hrg.27jt nego. Hub. (0511) 7543439-085251134039.

Jual r mh T.106/240 Simp.Gusti V jl.Reskrim harga nego no.108 hubungi 081325280202.

966597

SCUDETTO (0511) 3366534. Dptkan Lampu Emergency dll utk sejumlah pembelian Accesories, sparepart & alat service HP.

969822

SALLY MASSAGE ditangani wnt muda berpnmpln mnrk,sopan & tak mengece wakan. Call 085251699944.

969818

Djl.2 unit mobil Greatwall Wingle 4x4 DCMT ‘08 putih,solar,silinder 02800 hrg.a 100jt (nego). 08128266808.

Dijual cpt stan di Duta Mall lt dasar,ltk strategis.berminat hub Bp Gugun. 081250024304/6152944.TP.

Mentari Phone spesialist service HP satelite,BB,rubah bahasa PDA.Hubungi 0511-7417779.

Tnh 20x40m Jl.Sempurna Gg.Abadi Blkg Lap.Tembak Brimob Gt.Payung nego. Hub. (0511) 7595569. 970134

DIJUAL MOBIL Taruna CSX’03 modif offroad,4x4 aktif,jok kulit sparco,velg mdlr,TV, AC, CL,PW,Audio,PS. 08565113 9499. 201110V

Jual Taft Independen th 2000 siap pakai hubungi 0811513526 maaf TP. 071210E

New Jazz S/MT’09 putih mutiara ,asli Bjm,Pajak baru,Asuransi s/d 2012.Hrg Rp.182jt. Hub. 7381799.No SMS 969088

Anda mau jual/tkr tmbh mobil tp anda sibuk? kami kr mh anda dgn hrg bersaing 0511-7725865. 111210P

Cuci Gdg xenia sporty 1.0 byr 12jt,angs murah Lsg bwa plg.brhadiah 2terios&20revo. 081253953002/ 7466009(SAID). 969424

Over kredit Innova G ‘08 . Fas.lkp,mulus,sdh byr 4x6,1jt/bln hrg.38jt. Hub. 08125066776. 141210C

Over kredit Katana GX’2001 warna merah.DP 25jt(nego) sisa 32x2jt.Hub (0511)7434272.bs TT. 151210F

Mbl Feroza SE th95 wrna hijau met,fas AC,tape,VR,ban radial,pajak 1th,body klg.hrg nego.Hub 081351105151. 969476

Over krdit Nissan Grand Livina th10 uang muka 45jt,angs 4,8jt sisa 42bln,grey metalik.Hub 08134939 9441.

Kjg Super Long ’93 Standard biru met,ada AC,TR,VR,BR,CL,KTT 45jt. 081348337769.www.kapanlagi.com 970138

Dijl Innova G Th 2005 silver mulus AC Tape PW PS Hrg 160jt Nego Hub 7505892/4365251 221210

Baru Xenia Li Deluxe Th.2010 bln 5 hitam asli Bjr Variasi (pribadi) bs TT/krdt hrg.nego. 08135147999. 221210D

DIJUAL SPD MOTOR Djl mtr second Honda PCX’10, Vario’09/10,fitX’08,Revo CW’10.bs kredit,mlyni pinjaman dana tunai.Hub (0511)3262078-79. 969717

Djl Sogun 125 thn 2005 merah hitam standar harga nego hubungi 081349727279. 969814

Djl.Spd.Mtr Honda CBR Th.’09 wrn merah hitam,kualitas Ok A.n.sendiri, hrg.30jt/nego. (0511) 6185701. 969918

Satria FU 150 Th.’09 abu2 hitam,hrg. 15,75 nego. Hub. 081349496349/ 7483904. 970136

AC,AC,AC anda r usak.Hub km u/ perbaikan kulkas,m.cuci,mlyani jl/beli. AMIGO JUPITER TEKNIK 3259723/ 7500994. 968217

Laundry Kiloan MOM’s bisa antar jemput Jl Hasan Basri dpn STIEI,cuci express 5 jam. 7168169. 968087

PUTRA LAS kanopi,pagar,teralis,rolling door,pintu harmonika,tangga putar.Bs dipanggil ktmpat. 081351300608. 968375

Annisa menerima panggilan massagelulur&body scrub.Hub 081228376202. 968419

GLOBAL VIDEO profesional video shooting+photo sgl acara transfer video.Jl Nagasari Gg Bersama Rt17. 7490619. 968424

PIJAT TRADISIONAL terima panggilan. Hub Indra 082153273337. 968534

WIWIK MASSAGE pijat tradisional ,lulur,bodyscrub.P/W. 7643777/ 081228808777.NO SMS. 968597

Service panggil AC mesin cuci,kulkas, kompor gas,pompa air,tv,genset,diesel dll.Hub 7206379. 968629

PELUANG BISNIS SMART PAYMENT Kesempatan mem buka Outlet Pembayaran Resmi PLN, PDAM, Telkom Group,E-Pulsa,dll di kota/ kab.di Kalimantan. Hub. (0511) 3304475.

BINTANG BADUT menyewakan Donald,Mickey,Upin-Ipin,Naruto,dll.Hub Ardy 0511-6211007/085249641422. 968669

231210B

KOMPUTER

AUDICAM Photo & Video per ka winan,video clip,ultah,iklan TV,profile, transfer video & edit Jl.Sutoyo. 05116180356.

Djl Szk esteem th92 abu2 met,DA asli Banjar,siap pakai.Hub 08525012 8422.harga 43jt nego.

CPU DCore=2.1jt P4-2.6=1jt P4-2=900 rb P4-1.6=800rb LCD 15"+TV=850rb Ready CPU BUp MB Proc HD SDRAM DDR LAN CDRM VGA Sc Mon/servs PELMA 7429944/081348626260

UD Berkah Borneo pagar,canopy, teralis,stainles/besi,baja ringan,pnt har monika remot kontrol pgr,dll (garansi) 0511-7709820.

969606

966082

051210K

969302

GETZ sport matic’06 kuning,asli Bjm,body kid,velg racing,TV,audio ,terawat.Hub 7252289. 969617

051210B

R U PA - R U PA

969663

Ahlinya WC mampet westafel,cuci pir ing,bet up,septitank,dll.Tanpa bongkar garasi 0511-7255533.

970124

969911

970089

970085

969825

Honda Jazz 06 Vtec hitam hubungi 05113253250/081348474333 d/a Jl.Pandu no.30 km.3,5 Banjarmasin.

970014

HANDPHONE

REFLEXI : full body Massage dan lulur. Hub.Iwan 081250162779.

211210

970043

181210E

Kijang Kotak th ‘84 mesin OK,AC, DVD,pajak baru,hrg 32jt nego.Hubungi 7099331/081351188775.

969612

Briliant Laundry . Jasa Cuci & Setrika Gratis jemput/antar, hrg anda yang tentukan Hub 7315258.

191210

Dcr.sgr Opr.Komp. llsn SMK Jur. Akuntansi. Syr t: umur max.25th,bs mengoprskan Komp.dg lancar (diutmkn yg sdh berpenglmn),sanggup bekrj.krs, mengerti system ADM dan Pembukuan, berkelakuan baik dan berbadan sehat. Antr lsg lmrn anda secara lkp disertai copy rapor kls 1 s/d 3 SMK ke PT.PULAU BARU JAYA Jl.A.Yani Km.5,7 No.56 Bjm msk samp.POM Bensin. Plg lmbt tgl.27 Januari 2010.

211210A

969775

Grand Vitara JLX matic 2007 ungu var iasi lgkp,km rendah.hrg 205jt/ nego.cash/ kredit. 081351111811/ 7401788.

181210-D

Djl. Komputer 9 Paket +per leng kapannya untuk Game Online. Hub. 7546622/087814672703.

ELOI-TRONIK pengisian Pulsa All/ Multi/semua Operator Jl.A.Yani Km.36 No.7 Bjb (0511) 7563456-75656784772854.

969997

Bengkel Mobil di Bjm membthkan Senior Mekanik umur max.40th phm bensin & diesel,mampu engine& transmisio/n,sistem bg hsl diutmkn pnglmn.Meknik min.5th. Krm dt dr lkp PO.BOX 199 BJM.

Over kredit mbil box L300 th 10,kondisi bru,DP 56jt/nego.Hub 08524990 3543.NO SMS/TP.jam kerja.

KARTIKA MASSAGE trm panggilan full body massage&lulur,body scrub. 081349711102/085842520533.khusus wanita.

191210C

969959

970028

969732

Paket Warnet & Game Center harga dari 2jtan Paket AMD X2/1GB/250/LCD 16=2550 harga bersaing dijamin Hub ADCOM 3306837/7463720.

Soluna th 2001 putih VR AC RT hrg 63jt Nego 082153566963 interior bagus Dijual cepat.

Dcr.P/W 17-25th min.SLTP/sdrjt u/ Op.Warnet . Lmrn antr lsg Jl.Raya Beruntung Jaya 91 Bjm.

Dcr.Kar ywti single,usia max.25th, pend.D. 3 Akuntansi/SMK] utk pss: Staf Accounting dan ADM Lap. ,meng. Komp.dan dcr.Cleaning Service,Laki2, max.25th,blm berkeluarga,memiliki kend.sendri. Lmrn ditujukan ke PT. ISTANA MOBIL TRIO MOTOR Jl.A.Yani Km.7,2No.168A Kertak Hanyar.

Innova G th06 akhir,hitam mulus ,istimewa,hrg 163jt.Hub 0812 51581579.

Djl tnh lok strtgis SHM tnpa sngketa Jl.Pndok Krya Gatsu L-/+4500m2,hrg 650rb/m2.Hub Yoyon 085751315700 TP.

Dcr.sgr Sales single u/TK HP & Ko m p. p n y. k e n d . s e n d r i , b e r p g l m n . Dcr.Pembantu RT. Lmrn ke Kol.Sugiono 15B Bjm. 3255504.

Dcr. Sopir bs Komputer max.27th,siap kerja serabutan. Antar ke IP Jl.A.Yani Km.2,6 No.217 (samp.ADIRA Kredit). Plg lambat 27 Des.2010.

D I J UA L S P D M OT O R

Pijat tradisional Jawa khusus panggil tdk mnyediakan tmpat.Hub Tia 081348647795/081348997223.

E-Boot Ser vice Komp melayani warnet ,siap dipanggil,hanya aRp 50rb/ nego. 081345563339/ (0511)7609229.

Dikont.rmh Jl.Perdagangan No.579 K.Tangi +perabot lkp hrg.25jt/th nego. 08125116677/3305566.

BANJARMASIN

JASA

DEPO AIR MINUM “OMEGA” Sjk Th.1988,Teknologi Moder n UV, Ozon,Konv,RO,Std Depkes,SNI,Service & Sparepart terjamin. Hub. (0511) 7708555,085248335555,08195125855, 08152125858. 011209H

DEPO AIR MINUM ISI ULANG SIST.(UVRO) NASA USA Ozon,Bio Energi,Hexagonal,Water Treatment,byk bonus,garansi,sedia sparepart depo: Gln,ttp tisu dll,std Depkes SNI. Hub. GLOBAL FILTERINDO (0511)740 6726/7403388/0811503331. Cash/ credit,hrg.mulai 10jtan. 958913

DEPO AIR MINUM “OMEGA” Sjk Th.1988,Teknologi Moder n UV, Ozon,Konv.RO,Std Depkes,SNI,Service & Sparepart terjamin.Hub. (0511) 7708555,085248335555,08195125855, 08152125858. 210910H

Bersambung ke Hal 25 ............

R U PA - R U PA


25 Banjarmasin Post

KAMIS 23 DESEMBER 2010

RUPA-RUPA

RUPA-RUPA

ELEKTRONIK

RENTAL/CARTER

RENTAL/CARTER

Jual mcm2 jenis anjing ras asli POM, snauzher,pug,rott jntn,beagle, shitzhu. kwalitas bagus.Hubungi (0511)7601000.

Sale cam CCTV online pkt 4 chn 4 jtan 8 chn 8 jtan finger print 2 jtan alarm 2 jt brankas 08195458572.

Trf mrh PASHA RENTAL BJM menyewakan Avanza G VVti,hr-an,mggan,bln-an. 7070040/085651123769.

MULTI RENT A CAR Hub 05117242123, 0813 4957 5033 Avanza 2010, Livina, Triton.

968849

Depot air minum sist : UV.konv-Ro Bio energi magnetik-Gexagonal & RO industri tekh USA & Japan,gransi tutup galon Rp 160/psg.Hub Rima 05117403088-7413088/081351403088. 081210P

TK NABILA LIGHTING jual mcm lmpu hias.Mlai 1 Jan 2011 pndah toko ke JL.AYani km2 sbrng Duta Mall/RSU Ulin. 9131915. 969052

Massage Frees kebugaran fit & enjoy tenaga muda brpnmpilan mnrik call via 081257769310 khs wanita.

Djual ruko berikut usahanya JL A Yani km3,5 BJM Hub 081348260451/ 085253265488.

DEPO AIR MINUM ISI ULANG Pkt Kesehatan Multisistem,Hexagonal, Ultrafiltration,R.O (NASA USA),Water Treatment,byk bonus,Design Proses oleh Sarjana Kesehatan UI JKT ,garansi,Std Depkes,SNI hrg.mulai 16jt.Hub.OASIS (0511) 7417410/081349463579. 962566

Program Computer utk toko/swalayan/ grosir**Garansi seterusnya** 1program utk smua comp.2jt**ELDA SOFT= 08123503536.

151210C

New batik gaun semi sutra disc 10% model motif & wrn beragam cocok utk pesta 05117551701 (no sms). 969709

Jual Kucing Persia Anakan 2 bulan ke atas. Hub. 081351674664.

967709

968441

Trf murah Bakti Rental menyewakan Avanza,Jazz RS,hr-an,bln-an.Antar jemput (0511)7701618081952916269.

969941

969003

081210R

301110I

Dijual ruko Jl.A.Yani km.5,7 uk.6,5x22, 2lt dan ruko uk.11,5x22 gandeng 23lt.Hub 0811800868.

MERENT menyewakan mobil double triton,starada,everest,avanza,innova,jazz, alphard.Hub 081253585299/ 081256225577.

BOWO OTO RENTAL sdia Avanza ,Xenia,Innova,Terios,Triton,Ranger,Strada. 081349630775/0511-6113400.

TIGA MULTI RENTAL sedia Avanza ,Innova,Strada,L-200,Triton. Hub. 081351289911.

Djl ruko jl.Pramuka dpn kant. KPKN,LT .4,5m2 PT.37m2,LB.4,5 PB.23m2,3lt hrg 725jt/nett 082153066660.

969851

BC.Norsehan MLM SOPHIE MARTIN Paris 0511-7707235/08195466957 utk jd member baru dapat diskon keanggotaan. 967469

968433

Tonymas Rental sdia mbl Xenia,Avanza,dll.Hr-an,mg-an,blnan.Sopir/non sopir nego 7751808/ 0811508077.

Dijual cepat ruko 2 pintu 3 lantai di Jl.Kayu Tangi hubungi 081349568901 harga nego TP. 181210J

081210O

RENTAL/CARTER

RAHAYU RENTAL CAR innova,avanza, xenia,BMW,fortuner.Hub 3274275/ 7562807/0813930864.

CITRA TRAVEL (0511) 7400677/ 0811511911,sdia L200 (4x4),Tyt Rush,Innova,Avanza,Pick Up hr-an/ blnan. 070510B

969154

BENAWA PUTRA RENTAL CAR (0511)4782222/7335555.Menyewakan sgala jenis mobil kebutuhan anda.

966939

Jual macam2 jenis Anjing Ras asli (herder,golden,mpom,husky,dll).Hrg sesuai kualitas. 081351912222/ 08999423456.

MZ Elektronik jual beli TV,DVD, LCD,kulkas,PS 1-2 laptop,dll.Kami siap dtng kermh anda 0511-6119023/ 08164530912.

031210C

968896

Jual mcm2 jenis anjing ras asli (Herder, Golde,Mpom,Husky,dll).Hrg sesuai kwalitas 081351912222/08999423456. 968655

969945

970104

REZVIA RENT CAR Innova, Avanza,Xenia,Luxio 10 mulai 150rb/ hr,25rb/jam 0511-7438283/3253164/ 081349130303.

CAHAYA RAHMAN RENTAL CAR mnyewakn sgala jenis mobil bs droping,hr-an antr jmpt Bndra nego 0811501129/7454999/7505553.

969923

121210D

Benawa Putra Rental Car (0511) 4782222/7335555. Menyewakan sgl jenis mobil kebutuhan anda.

N”41"LA Innova G,Xenia’2010,New sedan.250rb/hr,25rb/jam.Trm carteran sgl tjuan. (0511)7316776/0812 5066776.

966635

WIJAYA RENTAL BJB Innova,Avanza, Xenia.L-200,Ford Ranger,Triton,APV,dll. 081351010794/0511-7503084

969967

KRISTA TRANSPORT Rental/Crtr mbl semua jursn,Bandra pp dll,hrg.nego. (0511) 7218586/081349341921. 970038

SATRIA RENT CAR Strada(11,5jt/ bln;700rb/hr)Ranger(10jt/bln;500rb/ hr)Innova G’09(8jt/bln)Xenia(4,5jt/ bln)Hub 7400689/7400688/ 0811510688.

RIZQ RENT 0511-7403965.avanza t h n 2 0 1 0 R p 5 j t / bl n , Tr i t o n t h 2 0 1 0 , mu r a h , X e n i a R p 4 , 5 j t / bl n b s harian,jam2an.

DIJUAL TANAH

EXCLUSIVE 1577 RENTCAR 4WD New Pajero Sport Exceed, Strada Triton Exceed 2010 Hub 085248995777.

Djl tnh JL P.Durakim Ds.Mandiangin Barat blkg SMU Krg Intan Kab Bnjr L=21,5x20m,SHM,ada tanaman jeruk,hrg nego.Hub 081251118575/ 7140539.

021210-C

TA N J U N G

969935

BANJARBARU

DIJUAL TANAH

Djl tnh Lok.L Ulin Selatan BJB LT=10.313m2.tersedia jln menuju lok L=11m P=206m. 0811952078/ (021)6600832.

Dijual tanah uk: 7,7x23m Jl.Raya Sulingan Tanjung harga nego hubungi 085252691492 TP.

969492

081210C

Djl tnh 30borong,segel 150m dr Ponpes Darul Hijrah Cindai Alus 200m dr irigasi 100 pohon jati 081351776288.

S U R A B AYA MESIN/SPARE PART

969794

LOWONGAN Dcr.sgr Field Promotor min.SMA/ SPMA ditmptkan di Kalsel. Lmr n: PT.DOW.AGRO Komp.Gdg L.Anggang (Dpn B.Post) Jl.A.Yani Km.21 L.Anggang L.Ulin Barat Bjb. 970050

Msn mrh ex Jpn & RRT bubut ckrap fres miling compressor crankshaft kolter honing forklift Majujaya (031) 74938385858 fax 7493939.

RUPA-RUPA AHONG BEAUTY sedia pemutih muka,pelangsing,penggemuk,peninggi &stamina pr ia. 0511-7588655/ 081348723222.

SBY5950

IKLAN BARIS Hub. (0511) 3354370 EXT. 114 / 115

967877

969727

251110B

RENTAL/CARTER

969437

OBAT/JAMU HERBAL DR.BOYKE mngtasi ejakulasi dini,lemari,lemas,loyo,lemah syahwat/ impotensi. Dicar i agen/distr ibutor diberbagai wilayah di Kalsel-Kalteng. 085251726696/(0511) 6418516.

141210B

967745

970126A

SOLUTION TRANSPORT 4 mining pls cps 081351555000 ZMA Rent Car speci 4x4 maintenance full all risk ass.

969201

AYUJA RENTAL hub 0511-6219455/ 0815204 73889 sd Xenia,Avanza, Innova,Jazz,Fortuner,Rush,Terios.Harian/ bulanan.

963526

Jual beli,tkr tmbh,service&prwtn PS one,PSX,PS2,PS3,PSP,X-Box350, Game Boy,Stick+isi Games; PS2,PS3, PSP,NDS Lite X-Box,film,lagu &foto. Upgrade &downgrade,ser vice bs ditgg.Hub 7573838,7248134, 4431547.

967747

969849

BANJARBARU TRANSPORT CAR I n n o v a , K a p s u l , Av a n z a , X e n i a , L 200,Strada,Triton 4x4,For tuner. 7572295/081348467147.

979982

TRI TRANT RENT CAR solusi transpor t-antar jemput bandara.Hub 0811512044/7211180.

MUTIARA RENTAL 7493322/05113257326/7523377/0811519649 sedia Innova,Krista,Avanza,Terios,hrg.sewa nego.

970042

ELEKTRONIK

969787

Rizki Rent Car Kjg,Ter ios,Xenia ,Avanza,Everest & Ranger 4x4, Innova.Hub 7766303/08135131 2790 bisa jam2an.

271110G

Bc.Norsehan MLM SOPHIE MARTIN Paris (0511) 7707235/08195466957 utk jd member bar u dpt diskon keanggotaan.

967607

Agen Voucher Gemscool (Atlantica PointBlank/Free Style)partai/eceran. 7467777/087815004800.

271110D

VERA RENT CAR menyediakan Avanza’10,Innova’10,L-200,Estrada 4x4 dilkp.ass all risk. 0811508748/ 3306342/7434273. DIANA RENTAL CAR sdia Avanza , I n n o v a , L - 2 0 0 , B u s , Fo r t u n e r, H n d Civic,Sdan. 3250017/7400773/ 08115184041/08125100884/ 7443222.

967702

111210J

PERSEWAAN BADUT Upin-Ipin,Mickey Mouse,Bebek,Nar uto,Bear nard Bear,dll.Hub (0511)7411625/ 7429768.

RENTAL/CARTER WILDAN RENTAL CAR tr iton,L200,innova,jazz,avanza,dll.Hub 0511-7556221/081351700756/ 081348716449.BJB-MTP.

969800

DIJUAL RUKO

LOWONGAN

DIKONTRAKKAN

Planet Games dibeli PS2,PS2 hdd,PS3,PSP,TV,LCD,AC,kulkas,dgn kondisi rusak/baik hub 7667787.

SHIDDIQ RENT Avanza,Xenia,Innova, Terios,Jazz,Yaris,Fortuner,Ranger.Antar 7403871/ jemput bandara 08115009615.

AUTO RENT RAISSA Avanza ,Terios, Rush,Innova,Jazz Rs,Fortuner 4x4, Triton 10.Spr/tnp spr swa hr/blnan. 081348174448/7244480.

Dikont.rmh 2KT,1KM,Grs 2 mbl,tmn+pgr hrg.17jt/th Jl.Saptamarga Blok D/II 081251023722/085228455711.

Anita Pet Shop menjual mknn,prnak/ i,kcng Persia & prktk dkter almt Jl.Ir.PM.Moor Komp.Barata No.11 S4 Bjb/0511-6118033/081253246458.

081210M

967817

969768

970044

969844

BANJARMASIN

Rmh Lb105m2 Lt150m2 Jl Kemiri No99C Gatsu 7435332 / 081952927172. Harga Nego V.000-27/12(Alam)

Dikont Rmh 2Lt diKomp Asdi Karya Per mai1Km6,7lkp05117414575/0811512385 Harga Nego V.63016-31/12(Lam)

BANJARMASIN

Rmh BR mnmlis diHook Komp Simp Pon dk Metro K.Tangi 6366090/081348470420 Harga Nego V.9468-14/01(Ktr)

SUZUKI

New Terios Putih . Grey DP 16 jutaan Djl cpt d hook Dpn SD Bunyamin I Km6 Hub 081351522999/081251216999. Harga Nego V.000-26/12(Alam)

Rmh 2lt Jl Banjar Permai III Rt27 No35 dihok 7138787/0811519000. Harga Nego V.000-24/12(Mega)

Xenia DP 13 jutaan

V.000-4/01

Paket murah APV Arena DP 17jt krdt 1-5th Hub Dodit 081348900736. DP Ringan V.8222-30/12

V.000-4/01

Paket Akhir Tahun Nissan Grand Livina Angsuran 4jtan/3th DP 20 Jutaan V.000-11/01

Nissan Frontier Navara Cashback + assesoris DP Nego V.000-11/01

Xenia DP 8jt atau Angs 3jt

Nissan X Trail Cashback Fantastis + free service 30rb km DP 30 Juta V.000-11/01

Nissan March “ Our New City Car“ OTR Mulai 147jtan V.000-11/01

Sirion DP 6,8jt atau Angs 3,6jt

Terios DP 17jt atau Angs 3,6jt

V.9225-10/1

V.9225-10/1

DA I H AT S U / M I T S U B I S H I

Pick Up Putih Angsuran 2 jutaan

Luxio Putih Angsuran 2 jutaan

V.000-4/01

V.000-4/01

Bonus Sarung Jok, Karpet Dasar, Kaca Film & TV Mobil Pkt murah New Xenia,Terios,prsscpt mdh+ c back 05116129899/085248830179. DP 13jtan V.000-28/12

New Pajero Sport,Triton,L300,T120,Truck hdh + cash back 081348018345/7600111 DP Rendah V.000-26/12

New Swift DP16jt APV DP 17jt 05117661225 / 085248063171 krdt 1-5th DP Ringan V.8382-31/12

A Riyadi 085248910127 / 7600340 Lana 7704064 / 081251222662

PROSES CEPAT, TUKAR TAMBAH BENGBENG 081251008854 / 0511-7378073

Pick Up / Minibus DP 9 / 11jtan atau Angs 2,5jtan

V.9225-10/1

V.9225-10/1

HARGA SPESIAL AKHIR TAHUN Proses Cepat, Hadiah Langsung BB, Cash Back Hub 0511-7665118 / 081250729326

AT V

Nissan Grand Livina Paket akhir tahun (cash back+asesoris) New ATV Matic 50cc 4,7jt 110cc R712jt R814,5jt150cc250cc, Trail 082153919194. Harga Pas V.8837-6/1

ATV 50, 110, 150cc,R7,R8 Hub 0511-3272089 / 08125056827. Hrg Mulai 5jt Nego V.9014-7/1

Nissan March DP + bunga ringan

V.000-22/01

V.000-22/01

Nissan X Trail dapatkan cash back+DP+bunga ringan

Nissan Frontier Navara DP + 80 jt / angsuran 7 jtan Navara type baru

V.000-22/01

V.000-22/01

PAKET AKHR & AWAL THN DPT BUNGA RNGAN + CASH BACK HUB D BASUNI 08125014347/7414347

Terios DP 17 jutaan+bonus kaca film sarung jok karpet dasar Angs 3jtan V.000-4/01

Luxio Cash Back 12jt

Pick Up DP 9 jutaaan

Xenia DP 10 Jutaan +bonus kaca film sarung jok karpet dasar Angs 2jtan V.000-4/01

Angs 2jtan

V.000-4/01

Angs 2jtan

HUB NOVI 0511-7559219 / 085249842580 PUTRI 0511-6379793 / 081348601347 PROSES CPT & MUDAH

New Terios Putih, Maron, Grey + TV mobil DP mulai 18jt an

New Xenia Disc 5jt berhadiah Undian Terios dan Blackberry

Terios Putih DP 17 jutaan atau Angsuran 3 jutaan

Xenia Merah DP 13 jutaan atau Angsuran 2,5 jutaan

V.8542-5/1

V.8542-5/1

V.8529-10/1

V.8529-10/1

Pick Up Biru DP 8 jutaan atau Angsuran 2 jutaan

Sirion TDP 7 jutaan atau Angsuran 2,8 jutaan

V.000-4/01

Pick Up Biru DP 9 jutaan

Luxio DP 11 jutaan V.8542-5/1

V.8542-5/1

MELISSA 0811505092 / 0511-6225344

V.8529-10/1

PROSES CEPAT & MUDAH FAISAL ASTRA 081334221897 SALIM ASTRA 08125054532

V.8529-10/1


26 Mimbar Opini

Banjarmasin Post

KAMIS 23 DESEMBER 2010

TAJUK

Mempertahankan Idealisme IDEALISME dalam kamus Bahasa Indonesia adalah aliran ilmu filsafat yang menganggap pikiran atau cita-cita sebagai satu-satunya hal yang benar yang dapat dicamkan dan dipahami. Orang yang berpegang teguh pada prinsipnya sering dianggap idealis. Ia konsisten dengan pendiriannya walau harus berseberangan dengan pihak lain. Dalam proses demokratisasi dan penguatan supremasi hukum di negeri ini banyak mengalami pasang surut, baik di era orde lama maupun orde baru. Bahkan di era reformasi sekali pun. Pemerintah sejak awal ingin menegakkan supremasi hukum, namun hal itu sulit diwujudkan karena ada perbedaan pandangan dan kepentingan dalam menyikapinya. Orang-orang yang dipercaya untuk mengemban tugas itu justru ikut ‘bermain’ di dalamnya. Setelah lebih 11 tahun menghirup udara reformasi, negara ini pun masih dihadapkan pada permasalahan klasik, yakni terkikisnya moral pejabat dan pemimpin bangsa. Mereka justru menyalahkan gunakan jabatan dan kekuasaan untuk kepentingan diri dan golongannya setelah mendapatkan apa yang mereka perjuangkan selama ini. Ironisnya, sebagian dari mereka itu justru yang dulunya memperjuangkan nilai-nilai demokrasi, keadilan dan negara hukum di negeri ini. Mendobrak era orde baru menjadi era reformasi. Setelah menduduki posisi di pemerintahan, perilaku mereka berbanding terbalik. Orasi kritis dan provokatif yang sering dilakukan tak pernah lagi terdengar. Nada-nada kritikan yang ditujukan kepada pengambil kebijakan demi membela rakyat kecil tersumbat sudah oleh jabatan dan kekuasaan. Idealisme yang sebelumnya dipegang teguh, akhirnya luruh juga oleh kekuasaan dan kursi

empuk yang didudukinya. Itukah sebuah bukti bahwa idealisme hanyalah sebuah bualan belaka! Tak sedikit birokrat muda yang dulunya kritis dan sering ‘melawan’ kebijakan pemerintah bahkan tak segan menggerakkan massa untuk menentang kebijakan pemerintah, berubah menjadi lunak setelah mendapatkan posisi di pemerintahan. Jabatan dan kekuasaan seolah mampu meredam aksi para aktivis dan mahasiswa yang idealis. Salah satu contohnya, aktivis lingkungan yang sebelumnya getol mengkritisi aktivitas perusahaan tambang, namun setelah direkrut menjadi karyawan untuk menangani masalah community development, pupus sudah niat awalnya karena sudah terlibat didalamnya. Harga sebuah idealisme memang mahal, bahkan harus ditebus oleh jabatan dan nyawa sekali pun. Memang ada segelintir pejabat di negeri ini yang rela meninggalkan jabatan dan kekuasaannya karena ingin mempertahankan idealismenya. Salah satunya Susno Djuaji yang berani ‘melawan’ atasan dan korpsnya karena tak ingin terbelenggu idealismenya. Pada akhirnya, ia harus kehilangan jabatan dan diseret ke meja hijau. Presiden Susilo Bambang Yudhoyono bertekad untuk memerangi mafia peradilan dan korupsi birokrasi dengan merevitalisasi KPK, institusi peradilan, dan membentuk Satgas Mafia Hukum. Namun program strategis pemerintah itu akan terasa kurang efektif bila tidak didukung oleh aparat penegak hukum, birokrat dan masyarakat luas. Diperlukan birokrat dan penegak hukum yang tangguh dan tahan godaan untuk menciptakan Indonesia yang lebih jujur, kritis dan berwibawa. Dan yang ter penting terbebas dari budaya korupsi. (*)

SUARA REKAN

Menimbang Calon Independen SALAH satu agenda politik yang sedang ditunggu oleh sebagian masyarakat Aceh saat ini adalah uji materi atau judicial review terhadap calon independen. Uji materi tersebut sudah masuk ke Mahkamah Konstitusi (MK), namun lembaga tersebut baru membahasnya satu kali. Ini bisa jadi MK menilai persoalan ini bukan skala prioritas. Misalnya, seperti sengketa Pilkada Kabupaten Tangerang Selatan, yang hanya butuh waktu beberapa hari untuk menyelesaikannya, dengan hasil pemilukada ulang pada akhir Pebruari 2011. Sekali lagi, bisa jadi MK menilai tidak ada pihak yang benar-benar mudharat jika uji materi tersebut tidak tuntas dalam tahun 2010. Kondisi ini semakin jelas setelah Wakil Ketua MPR-RI Ahmad Farhan Hamid menilai tipis kemungkinan calon independen dapat ikut serta dalam pilkada tahun 2011 di Aceh. Soalnya, hingga menjelang berakhirnya tahun 2010 ini, uji materi pasal 256 UUPA yang membatasi calon independen di Aceh hanya dibahas satu kali, masih belum menemui titik terang. Menurut Farhan, prediksi tentang kecilnya peluang calon independen tersebut didasarkan pada pengalaman yang dialami daerah lain saat mengajukan uji materi untuk meminta pemberlakuan calon independen, seperti yang diberlakukan di Aceh pada Pemilukada 2006 lalu. Saat itu kawan-kawan di luar Aceh juga meminta hal yang sama (keikutsertaan calon independen) dengan mengajukan judicial review ke MK terhadap Undang-Undang (UU) Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah. MK

menyetujui gugatan itu, kata Farhan, seperti dikutip Serambi, edisi Selasa (21/12). Maka melihat pengalaman tersebut, rasanya agak pesimis calon independen di Aceh dalam Pemilukada 2011 akan ada. Farhan juga mengatakan, kalau MK melihat Aceh yang memiliki kekhususan, maka calon independen tidak ada. Tetapi, bila dilihat dengan kaca mata hak asasi manusia, maka MK akan mengabulkan calon independen untuk Aceh itu. “Soal ini tergantung MK melihat dari sisi mana,” katanya. Lepas bagaimana nantinya MK bersikap, yang jelas kita melihat tidak ada respon masyarakat yang berlebihan menuntut disetujuinya calon independen di Aceh. Misalnya, kita tidak melihat adanya unjukrasa besar-besaran dari elemen sipil atau dibahas dalam berbagai seminar di sejumlah perguruan tinggi. Ini bisa jadi karena Aceh memang telah diberi peluang oleh Undang-undang untuk membentuk partai lokal yang memang tidak ada di daerah lain di Indonesia. Sehingga bagi mereka (tokoh masyakarat) yang ingin menjadi kontestan dalam pilkada 2011 tinggal bergabung dengan partai lokal, selain memilih par tai nasional yang memang telah duluan ada. Untuk itu, jika kemudian MK lamban memeroses uji materi ini atau bahkan memutuskan berbeda dengan keinginan pihak-pihak yang berkepentingan, maka dalam hal ini jangan dianggap MK tidak aspiratif. Masyarakat Aceh sudah mendapat hak istimewa untuk membentuk partai lokal. (*)

Homepage: http//www.banjarmasinpost.co.id Penerbit SIUPP

: PT Grafika Wangi Kalimantan : SK Menpen No. 004/SK MENPEN/ SIUPP/A.7/1985 tgl 24 Oktober 1985 Sejak Tanggal : 2 Agustus 1971 Direktur Utama : Herman Darmo

e-mail : redaksi@banjarmasinpost.co.id Pemimpin Umum : HG Rusdi Effendi AR Pendiri : Drs H J Djok Mentaya (1939-1994) Drs H Yustan Aziddin (1933-1995) HG Rusdi Effendi AR

Carut Marut Indonesiaku MESKI Indonesia sudah lebih dari setengah abad lepas dari belenggu kolonialisme namun kita belum juga berhasil mewujudkan sepenuhnya negara yang adil, makmur, dan sejahtera. etika negara tetangga Malaysia sudah menargetkan menjadi negara maju pada 2020,Indonesia masih saja digerogoti oleh penyakit kronis yang siap mengancam kelangsungan bangsa dan Republik ini. Berbagai masalah mendera Indonesia, kebebasan beragama yang seyogyanya menjadi manifestasi nilai nilai pancasila masih saja diadang berbagai ancaman. Semangat saparatisme dan disintegrasi bangsa yang tak kunjung tuntas, kemiskinan, pengangguran, kesehatan, pendidikan masih menunggu penyelesaiannya di lini depan. Tak hanya itu, upaya penegakan hukum berjalan terseok - seok akibat kentalnya budaya koruptif. Korupsi telah menjadi sesuatu yang lumrah di negeri. Mereka yang diberi amanah untuk mengelola negeri ini malah membenamkan diri dalam kubangan korupsi. Menurut peneletian Indonesian Corruption Watch (ICW), pada semester I (1 Januari-30 Juni 2009), perkara korupsi yang terbongkar 86 kasus dengan 217 tersangka, kerugian negara senilai Rp 1,17 triliun. Pada periode yang sama pada 2010, perkara korupsi yang terungkap 176 kasus dengan nilai kerugian negara mencapai Rp 2,1 triliun dengan tersangka

K

Manajer Peliputan: Dade Samsul Rais Wakil: Elpianur Achmad Manajer Produksi: M Taufik Redaktur Eksekutif: Muhammad Yamani (Banjarmasin Post), Mulyadi Danu Saputra (Metro Banjar), Irhamsyah Safari (Serambi UmmaH), Ribut Rahardjo (Online/Radio). Manajer Redaksi: Irhamsyah Safari Wakil: Agus Rumpoko Redaktur: M Royan Naimi, Noor Dachliyanie A, Sigit Rahmawan A, Umi Sriwahyuni, Syamsuddin, Sudarti, Alpri Widianjono, R Hari Tri Widodo, Kamardi, Ernawati, Donny Sophandi, Didik Triomarsidi, Mahmud M Siregar. Asisten: Noorjani Aseran, Halmien Thaha, Edi Nugroho, Eka Dinayanti, Sofyar Redhani. Staf Redaksi: Hanani, Burhani Yunus, AM Ramadhani, Syaiful Anwar, Mohammad Choiruman, Aries Mardiono, Anita Kusuma Wardhani, Syaiful Akhyar, Mahdan Basuki,Khairil Rahim, Idda Royani, Ibrahim Ashabirin, Eko Sutriyanto, Aspian, Sutransyah, Faturahman, Irfani Rahman, Jumadi, Budi Arif RH, Anjar Wulandari, Doni Usman, Mustain Khaitami, Siti Hamsiah, Hari Widodo, Ratino, M Risman Noor, Salmah, Murhan, George Edward Pah, Rahmawandi, M Hasby Suhaily, Helriansyah, Nia Kurniawan. Fotografer: Kaspul Anwar, Aya Sugianto. Tim Pracetak: Syuhada Rakhmani (Kepala), M Syahyuni, Aminuddin Yunus, Riduansyah, Syaiful Bahri, Edi Susanto, Sri Martini, Kiki Amelia, Rahmadi, Ibnu Zulkarnain, Achmad Sabirin. Design grafis/illustrator: Ivanda Ramadhani, Derry Hasmi, Agus Setya Dharma. Biro Jakarta: Febby Mahendra Putra (Kepala), Domuara Ambarita, Murdjani, Antonius Bramantoro, Budi Prasetyo, Fikar W Eda, FX Ismanto, Johson Simandjuntak, Rahmat Hidayat, Yulis Sulistyawan, Choirul Arifin, Hendra Gunawan, Sugiyarto

Pemimpin Perusahaan: A Wahyu Indriyanta General Manager Percetakan: D Yusgianto Wakil PP (Bidang Humas): M Fachmy Noor Manajer Iklan & Promosi: Suharyanto (08115002002) Manajer Sirkulasi Fahmi Setiadi (08115003012) Alamat: Gedung HJ Djok Mentaya, Jl AS Musyaffa No 16 Banjarmasin 70111, Telepon (0511) 3354370 Fax 4366123, 3353266, 3366303 Bagian Redaksi: Ext 402-405 ; Bagian Iklan: Ext. 113, 114 ; Bagian Sirkulasi: Ext. 116, 117 Pengaduan Langganan: 08115000117 (0511) 3352050 Biro Jakarta-Persda: Redaksi, Jl Pal Merah Selatan No 12 Lantai II Jakarta 10270, Telp (021) 5483008, 5480888 dan 5490666 Fax (021) 5495358 Perwakilan Surabaya: Jl Raya Jemursari 64 Surabaya, Telp (031) 8471096/ 843428, Fax (031) 8471163 Biro Banjarbaru: Jl Wijaya Kusuma No 11 Telp (0511) 4780356, Biro Palangka Raya: Jl Tjilik Riwut Km.2,5 Palangka Raya, Telp (0536) 3242361 Tarif Iklan: zDisplay Umum: Hitam Putih (BW): Rp 22.500/mmk Berwarna (FC): Rp 45.000/mmk zDisplay Halaman 1: Hitam Putih (BW): Rp 45.000/mmk Berwarna (FC): Rp 90.000/mmk zIklan kolom/Duka Cita: Hitam Putih (BW): Rp 15.000/mmk Berwarna (FC): Rp 30.000/mmk zIklan Kuping: (FC) Rp 100.000/mmk zIklan Baris: (FC) Rp 20.000/baris: (BW): Rp 15.000/baris zIklan Satu Kolom : (FC)Rp 30.000/mmk, (BW): Rp15.000/mmk Catatan: Harga belum termasuk PPN 10%. Harga Langganan: Rp 75.000/bln Percetakan: PT Grafika Wangi Kalimantan Alamat: Lianganggang Km 21 Landasan Ulin Selatan Banjarbaru Telepon (0511) 4705900-01 Isi di luar tanggung jawab percetakan Setiap artikel/tulisan/foto atau materi apa pun yang telah dimuat di harian “Banjarmasin Post” dapat diumumkan/dialihwujudkan kembali dalam format digital maupun nondigital yang tetap merupakan bagian dari harian “Banjarmasin Post”. WARTAWAN “BANJARMASIN POST GROUP” SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER.

441 orang. Fakta di atas menunjukkan penegakan hukum belum mampu membuat efek jera. Jika sudah begitu, sanksi dan penanganan terhadap koruptur harus disikapi lebih serius. Pada saat bersamaan, kita dihadapkan kegamangan besar, rasa persatuan yang selama ini kita agung - agungkan dan merupakan tali temali kuat yang mengikat bangsa Indonesia di tengah pluralisme modern mulai terkoyak. Betapa tidak, banyaknya kasus kerusuhan yang berlatar belakang suku yang menimbulkan korban jiwa menjadi tontonan tiap hari di televisi. Di sektor ekonomi, adanya sistem kapitalis menyebabkan runtuhnya sendi-sendi ekonomi. Siapa yang mem-

rendahnya kualitas pendidikan, serta mahalnya biaya pendidikan membuat hidup rakyat makin terjepit. Di sisi kesejahteraan, persoalan kesejahteraan pendidik tetap tak mau beranjak. Meski sudah ada program sertifikasi guru dengan konsekuensi pemberian tunjangan tambahan, tetapi jumlahnya juga masih sedikit dan terbatas, sebagian besar guru gajinya masih minim bahkan lebih kecil dari buruh cuci Begitulah potret Indonesiaku. Letih memang menjadi Indonesia, berbagai masalah selalu menghiasi kehidupan berbangsa dan bernegara pada saat ini. Memang hidup tak akan indah dan berwarna jika tak ada masalah, tetapi jika masalah datang terus menerus juga akan berdampak buruk bagi kehidupan psikologis bangsa ini. Lalu apa yang bisa kita lakukan untuk menyelesaikan itu semua? Tanpa mau mencari kambing hitam dan menyalahkan siapa pun, perbaikan harus kita mulai dari sekarang. Harapan untuk menjadikan Indonesia negara yang sesuai dengan cita - cita pendiri bangsa tetap bergelora di hati rakyat. Pembenahan di semua sektor harus dilakukan, apa pun kebijakan yang diambil kebutuhan mendasar rakyat, seperti kemiskinan, kesehatan, pangan dan pekerjaan harus diprioritaskan. Selain itu, komitmen utama untuk memberantas korupsi, penegakan supremasi hukum harus tetap digalakkan, bukan sekadar wacana dan retorika belaka. * Pegawai Puskesmas Binuang, Tapin

Tulisan Opini bisa dikirim ke email: redaksi@banjarmasinpost.co.id (Maksimal 5.000 karakter tanpa spasi). Sertakan nama, alamat lengkap, nomor telepon, nomor rekening dan fotokopi (KTP). Opini yang terbit akan kami berikan imbalan ke nomor rekening penulis. Terima kasih. Artikel yang masuk batas waktu pemuatannya maksimal dua minggu.

Banjarmasin ‘Tenggelam’

Kalsel Jakarta Kedua

Banjarmasin Post Group Pemimpin Redaksi: Yusran Pare Wakil: Harry Prihanto Redaktur Pelaksana: Dwie Sudarlan

Ikhwan Norhadi

punyai modal besar maka dialah yang menguasi pasar. Hal itu tentu akan berimbas pada kalah bersaingnya pengusaha lokal yang notabenenya adalah pengusaha kecil. Di tambah lagi kekurang berpihakan pemerintah terhadap pelaku usaha kecil di dalam negeri, membuat usaha mikro makin menjerit. Sulit dan rumitnya prosedur untuk mendapatkan permodalan, mahalnya bahan baku dan biaya produksi, tingginya harga pupuk bagi petani, sepinya pembeli di pasar tradisional menjadi keluhan tiap hari pelaku pasar kita. Di bidang kesehatan, masih tingginya angka kematian ibu dan bayi menjadi momok yang menakutkan di tiap proses kehamilan dan persalinan. Sementara itu prevalensi gizi buruk pada balita juga cenderung meningkat. Hasil pemantauan Direktorat Bina Gizi Masyarakat Kementrian Kesehatan selama 2007-2008 yaitu dari 41.290 jiwa menjadi 56.941 jiwa. Belum selesai sampai di situ, sulitnya mendapatkan akses pelayanan kesehatan yang berkualitas bagi rakyat miskin seakan menambah suram kehidupan rakyat negeri ini. Memang pemerintah telah mengalokasikan dana bagi rakyat miskin untuk mendapatkan pelayanan kesehatan gratis melalui Jamkesmas dan Jamkesda, tetapi pada kenyataaannya pelayanan yang diberikan masih jauh dari yang diharapkan, bahkan tidak jarang salah sasaran. Seakan tidak mau kalah, dunia pendidikan juga banyak menyimpan persoalan yang urgen untuk dituntaskan. Masalah putus sekolah,

Erwin Roesyadi Honorer di SMPN 2 Barabai

HUJAN beberapa jam saja Banjarmasin kebanjiran di sana sini, apalagi kalau saat itu berbarengan dengan air pasang. lalu bagaimana kalau turun hujan selama satu minggu? Sepertinya Banjarmasin tidak jauh beda dengan Jakarta yang mudah banjir kalau hujan, karena tata kotanya kurang tertata dengan baik. Banjarmasin merupakan kota seribu sungai. Andai saja istilah kota seribu sungai masih

ada sampai sekarang, dijamin Banjarmasin tidak akan tenggelam. Faktanya, drainase banyak yang mampet karena banyaknya sampah. Sungai-sungai makin menyempit karena tergusur oleh perluasan jalan. Sementara daerah resapan air makin berkurang karena maraknya pembangunan perumahan dan ruko. Para pejabat tolong perhatikan tata kota ibu

kota Kalimantan Selatan yang kita cintai ini. Masalah tentang Banjarmasin ‘tenggelam’ akan bisa diatasi asal semua pihak mau bekerja sama, seperti biasakan membuang sampah pada tempatnya. Islam saja mengajarkan bahwa kebersihan sebagian dari iman dan sampah itu sumber penyakit. Semoga saja Banjarmasin aman dari ancaman banjir, apalagi sampai tenggelam. (*)

Kerja Sama dan Saling Mendukung TIAP musim hujan tiba, jalan-jalan di Kota Banjarmasin tergenang akibat drainase yang kurang baik. Hal itu juga terjadi karena daratan kita berada di bawah permukaan laut. Sudah menjadi rutinitas, apalagi mereka yang tinggal di bibir sungai tatkala air pasang ditambah hujan, bukan jalan saja yang tergenang, rumah mereka juga tergenang. Ada beberapa hal yang perlu kita benahi bersama, baik itu dari masyarakat sendiri maupun pemerintah yang memiliki kebijakan.

Sebagai warga yang baik, hendaknya menjaga kebersihan, membuang sampah pada tempatnya. Jangan membuang sampah ke sungai karena hal demikian akan mengotori dan menyebabkan pendangkalan sungai. Pemerintah perlu menyediakan fasilitas pembuangan sampah yang terkoordinir. Yang penting ada kerja sama dan saling mendukung. Begitu juga dengan bangunan ruko yang lagi tren saat ini. Harus memperhatikan kelestarian lingkungan,

terapkan bangunan panggung untuk menjaga daerah resapan air. Sudah saatnya pemerintah memperhatikan tata kota agar Banjarmasin tidak menjadi daerah langganan banjir di musim hujan. Bangkitan kembali rumah panggung yang menjadi cirri khas masyarakat Banjar. Jaga kebersihan lingkungan, pelihara drainase, normalisasi sungai, terapkan bangunan rumah panggung sehingga tak mengganggu daerah resapan air. (*)

Yuliarti Rezeki Karyawan Swasta

Tema minggu depan: Menyambut Tahun Baru 2011 SAMPAIKAN komentar Anda maksimal 500 karakter secara santun ke redaksi@banjarmasinpost.co.id, disertai salinan kartu identitas diri dan foto (mohon jangan pasfoto). Komentar terbaik untuk tiap minggunya, mendapat kenang-kenangan manis dari BPost. Jadi, saatnya Anda bicara demi kebaikan bersama.


Layanan Publik 27

Banjarmasin Post KAMIS 23 DESEMBER 2010

PEMBACA setia BPost, silakan sampaikan keluhan, saran dan kritik Anda terhadap public service atau masalah pembangunan di banua kita, secara singkat, cerdas dan santun melalui SMS ke nomor (0511) 7445000 atau 0816215000. Caranya: Ketik HOT <spasi> (isi SMS Anda)

Tukarkan Poin TELKOMSEL Poin sangat mengecewakan. Pada 30 November saya menukarkan poin ke gratis 100 menit bicara sebanyak enam kali, tapi sampai sekarang gratisannya nggak masuk-masuk. Info yang saya terima dari 116 selalu ditunggu maksimum 3 X 24 jam. Tapi pada kenyataannya sudah lebih dari satu minggu belum ada. (085251142xxx)

Tantangan Pemko SALAH satu jalan atau kawasan yang tertata dan bagus adalah di Jalan Hasan Basri dan Kayu Tangi, itu wajar karena memang di sana relatif berkembang belakangan di Banjarmasin, ini justru tantangan buat Pemko menata kawasan-kawasan yang tidak “baru� yang meliputi mayoritas kawasan di kota tua ini, bravo wali kota. (081250733xxx)

Jadi Tergenang KEPADA Dinas Sungai dan Drainase. Mohon bikinkan got atau saluran air di Gatot Subroto Gang Kemiri, Cengkeh, Kayu Manis dan Bawang Putih. Coba pian survei ke tempat ini, bila hari hujan air jadi tergenang, karena tidak ada saluran pembuangannya. Kepada siapa lagi kami mengadu. Jangan hanya proyek semenisasi saja, proyek got atau drainase lebih penting dan mendesak. Tolonglah pak. (081348551xxx)

Pabila Maangkati ABAH wali kota yang kami hormati, pabila maangkati kepala sekolah. Banyak sekolahan nang kada baisi kepala sekolah. Siapa nang tanda tangan ijazah kakanakan? (087816448xxx)

Bikin KTP KEPADA Yth. Wali kota Banjarmasin dan kepala catatan sipil, camat Banjarmasin Timur. Kok bisa ya pak bikin KTP tidak pakai tanda tangan RT dan lurah, langsung menuju tukang parkir kecamatan dan orang yang pakai baju pegawai kecamatan, maka jadi KTP teman-teman saya itu. (082153378xxx)

Tambah Lagi KEPADA Yth. Pertamina Kalsel, tolong persediaan pertamax ditambah lagi stoknya, katanya ingin menyerukan penggunaan BBM non subsidi, tapi kenyataannya Pertamax sulit dicari. (085251886xxx)

Semaunya Turun YTH. Ketua IDI Kalsel. Tolong ditegur pang dokter yang kerja di RSUD Ulin agar hadir tepat waktu, jangan semaunya dan mengutamakan praktek di luar. Kalau begitu terus susah masyarakat yang berobat ke RSUD Ulin sehingga membuat kecewa. (082153748xxx)

Tambah Bungas SUBHANALLAH. Masjid Sabilal Muhtadin tambah bungas lawan pagar nang hanyar. Mudahan taman lawan air mancurnya, tambah tarawat jua. Amin. (085249942xxx)

Tidak Diprioritaskan YTH. Pemerintah Kalimantan Selatan saya ikut prihatin dengan bidang pariwisata yang kurang diperhatikan dan hanya ada di urutan sembilan skala prioritas pemerintah Kalsel. Jadi, tidak akan bisa berkembang apalagi maju pariwisata di daerah kita ini, jika kurang diprioritaskan oleh pemerintah. (08971777xxx)

Jalan Penghubung KOTABARU - Bapak bupati dan kepala Dinas PU Kabupaten Kotabaru, tolong pak jalan ke Desa Sungai Limau Kec. P Laut Timur sepanjang tiga kilometer diperbaiki. Karena jalan tersebut satu-satunya jalan penghubung ke ibu kota Kecamatan dan ibu kota Kabupaten yang dilalui oleh murid SMP dan SMA pergi ke sekolah, juga untuk mengangkut hasil pertanian warga. Semoga bapakbapak senantiasa mendapat petunjuk dari Allah SWT. Amin. (087817194xxx)

Terganggu Bau Ada Perbaikan BANJARBARU - Kepada dinas terkait di Banjarbaru. Tolong ditinjau daerah Jalan Emas, karena di situ ada satu rumah yang mempunyai usaha daging olahan dan sepertinya tidak memiliki izin. Apalagi lingkungan sekitarnya sangat terganggu dengan bau yang ditimbulkan dan lingkungan menjadi kotor karena sampahnya juga. (081251274xxx)

TAPIN - Terima kasih tanggapan bapak kepala Dinas Kabupaten Tapin, ada perbaikan di lintasan tambang batu bara, tapi masih perlu pembenahan lagi antara Eks Pama sampai lintasan arah Miawa Piani masih licin, ingat Menkepmen No.555 2009 tentang jalan tambang adalah kewajiban perusahaan. (081349791xxx)

Razia Bensin

Razia Pembalakan

YTH. Bapak kapolres HSU, tolong suruh anak buah pian razia pom bensin yang ada di Panangkalaan, karena melayani pelangsir yang memakai jeriken. (087716122xxx)

YTH. Kapolres Tapin, Dishut Tapin dan kapolda Kalsel. Tolong dirazia pembalakan liar yang menggunakan sepeda motor di Desa Harapan Masa. Tiap hari mereka operasi kayu tersebut dan mereka menjual ke bansaw di desa setempat. Operasi mereka pukul 17,00 sampai dengan pukul 19.00. Jalur akses dari desa 9B ke Desa Harapan Masa. Jumlah mereka tidak sedikit. kapolsek setempat seakan tutup mata. (081251207xxx)

Ngalih Mencarinya KEPADA Yth. Bapak kapolres Kab. Tala dan pimpinan Pertamina di Banjarmasin, tolong ditegur pimpinan dan petugas SPBU Jorong dan SPBU Asamasam mengutamakan tengkulaktengkulak yang pakai mobil yang di dalamnya banyak jeriken dan setelah itu dijual ke pengecer. Kasihan orang yang terlalu lama antre, padahal harga eceran sudah mencapai Rp 8.000 dan ngalih mencarinya. (081251300xxx)

Timbun Solar PAK polisi saya mau tanya, kalau menimbun solar dan dijual ke industri itu legal atau ilegal. Soalnya di Pematang Km. 2 Gambut ada yang melakukan hal tersebut. (05117702xxx)

Tolong Ditangkap YTH. Bapak kapolresta Banjarmasin. Tolong dirazia, kalau perlu ditangkap pengedar pil koplo dan pemakainya yang berada di Jalan Basirih dekat jembatan tol, beberapa kali pak polisi merazia, tapi tidak berhasil. Ini karena koplo tersebut pemicu meningkatnya kriminal dan bertambahnya preman di sana. Bahkan pemakai koplo sudah semakin parah dari remaja sampai ibu rumah tangga. Kami sangat memohon agar segera ditanggapi demi generasi muda. Kalo bapak tidak percaya, bisa cek langsung. (089691345xxx)

Lubang Menganga TAPIN - Kami warga pengguna ruas jalan Margasari - Sungai Salai merasa kada aman, apalagi nyaman. Hampir tidak ada celah kecuali lubang-lubang yang menganga, di saat hujan banyak korban berjatuhan karena jalan sangat licin. Setiap orang pengendara yang melintasi jalan tersebut harus merogoh kocek untuk bayar jasa pijat dan urut. Dikemanakan uang PAD Tapin yang seharusnya mengayomi masyarakat? Kepada anggota dewan Yth, apa yang sudah anda kerjakan selama ini. Harusnya anda menyelesaikan dengan mengacu pada skala prioritas, mana yang lebih penting, itu yang didahulukan. Anda hanya lebih peduli tampilan tata kota dan tempat-tempat rekreasi, sementara tidak pernah peduli dengan kesejahteraan dan kemaslahatan orang banyak. Lakukan yang terbaik buat banua tercinta ini. (085751630xxx)

Sangat Bervariasi TAPIN - Kepada Yth. Kepala Diknas Kab. Tapin. Sebenarnya berapa jumlah jam pelajaran per minggu yang diperbolehkan? Apakah terserah pihak sekolah saja dengan dalih manajemen mutu berbasis sekolah dan adanya konsep otonomi sekolah? Selama ini sangat bervariasi sekali yang berlaku di sekolahsekolah di wilayah Tapin, karena tidak ada ketegasan dari pihak diknas. Ada yang struktur kurikulumnya cuma 32 jam per minggu, tetapi ada juga yang sampai 42 jam per minggu. Apakah boleh menambah jam pelajaran untuk kepentingan mereka yang sertifikasi agar tidak mengajar bidang studi lain yang belum tentu dikuasainya? Dan juga supaya guru-guru yang sertifikasi tidak mengajar ke sekolah lain? Juga apakah boleh mata pelajaran yang banyak materinya seperti IPA terpadu dan IPS terpadu (team teaching) dijadikan enam jam per minggu? Secara keseluruhan apakah boleh ditambah sampai 42 jam atau lebih per minggu? Mohon penjelasan Diknas. (082148864xxx)

Sakit Sekali TAPIN - Yth. Bapak bupati Tapin. Mohon perbaiki jalan yang rusak, terutama di Jalan Martaghiri, Desa Kalumpang, karena jalannya sakit sekali, banyak yang berlubang. (082153893xxx)

Tata Parkir HULU SUNGAI UTARA Yth. Bupati dan Dinas DLLAJR HSU, tolong pang ditata tempat parkir khusus untuk kendaraan bermotor, jangan sampai memakai jalan atau halaman pasar dan tempat parkir liar atau kada baizin ditindak tegas, beri sanksi, masa tarifnya Rp 2.000? (081933743xxx)

Hentikan Jualan TANAH LAUT - Kepada Yth. Seluruh kaum muslimin, terutama jamaah Mesjid Agung Al-Manar Pelaihari dan lebih khusus para pedagang yang biasa berjualan pada hari Jum’at di halaman masjid. Alangkah indahnya pelaksanaan ibadah Jumat, apabila azan tiba seluruh kegiatan jual beli makanan ringan dihentikan dan semuanya masuk ke dalam masjid. Karena proses jual beli di waktu itu hanya akan mendatangkan bencana dan bala. Semoga kita semua diberikan petunjuk. Amien. (085246171xxx)

2312/B27


28

Trans

Banjarmasin Post

Kalimantan

KAMIS

23 DESEMBER 2010/ 17 MUHARAM 1432 H

www.banjarmasinpost.co.id

Meninggal di Terowongan Terakhir ■ Jamaah Haji Tarakan Disambut Wali Kota

ANTARA/JESSICA WUYSANG

DAYUNG SAMPAN - Kontingen Kabupaten Kapuas Hulu mengayuh dayung saat Lomba Dayung Sampan Bidar Festival Seni Budaya Melayu (FSBM) VI Kalbar di Sungai Kapuas, Pontianak, Kalbar. Lomba yang digelar Majelis Adat Budaya Melayu (MABM) Kalbar itu diikuti 13 utusan kabupaten/kota untuk melestarikan seni budaya Melayu Kalbar yang terancam punah.

Belum Puas Peringkat Pertama SAMARINDA, BPOST - Jaksa Agung Basrief Arief memberi penghargaan terhadap kin e r j a Kejaksaan Tinggi Kaltim yang meraih peringkat pertama dalam mengoptimalisasi penanganan perkara tindak pidana khuNET sus. Dachamer Munthe SH Kepada Kepala Kejati Kaltim Dachamer Munthe SH, Basrief memberikan selamat atas prestasinya selama 2010 dan mengingatkan agar menggunakan hati nurani. “Pak Jaksa Agung memberikan selamat dan mengingatkan agar tetap pakai hati nurani.

Selain menggunakan ketentuan hukum, pakai nurani juga. Itu pesannya Jaksa Agung,” kata Dachamer, Selasa (21/12). Basrief juga berpesan kepada seluruh kajati se Indonesia menjaga kredibilitas institusi kejaksaan di mata masyarakat. “Beliau berharap kepada seluruh kajati menjaga kredibilitas dan kepercayaan masyarakat,” ujar Dachamer. Meski prestasi penanganan perkara korupsi di Kaltim mendapat ranking pertama, lanjut Dachamer, tidak membuat dirinya puas. Dachamer selalu diingatkan istrinya agar hatihati dalam menangani perkara korupsi. “Saya akan tingkatkan lagi kinerjanya lebih cepat lagi. Istri saya selalu bilang hati-hati menjalankan tugas. Karena dengan kinerja saya ini pasti ada yang tidak suka karena terusik. Paling wartawan saja yang senang karena jadi berita,” tutur Dachamer. (TK)

Dewan Terima Laporan Kejanggalan PALANGKARAYA,BPOSTPelaksanaan proses tes rekrutmen calon pegawai negeri sipil (CPNS) di Pemko Palangkaraya 2010 masih dinilai banyak kekurangan, sehingga diharapkan pelaksanaan 2011 harus lebih baik. Wakil Ketua DPRD Kota Palangkaraya, H Sriosako, Rabu (22/12) meminta Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan (BKPP) Pemko Palangkaraya lebih teliti dalam melaksanakan tahapan seleksi serta mengumumkan hasilnya. “Ada laporan menyebutkan pelaksanaan tes CPNS

2010 ada satu formasi yakni pengawas teknik pengairan masuk kategori pelaksanaan tes, tetapi saat pengumuman formasi kosong padahal pelamarnya banyak,” katanya. Menurutnya, saat mereka konfirmasikan hal itu ke BKPP, ternyata formasi itu memang ada tetapi ketinggalan sehingga tidak termuat dalam pengumuman. “Hal-hal seperti ini harusnya jangan terjadi, karena pelaksana seleksi ternyata lalai dalam meneliti tahapan pelaksanaan tes,” katanya lagi. Sementara itu, anggota Fraksi Partai Demokrat,

Mambang I Tubil, mengatakan, dalam menyikapi adanya kejanggalan itu, pihaknya mengusulkan dewan membentuk panitia khusus (pansus) untuk menelitinya. Menurut Mambang, pembentukan pansus tersebut agar informasi berkembang terkait adanya kejanggalan dapat diketahui masyarakat. “Ini untuk transparansi saja,” katanya. Wali Kota Palangkaraya, HM Riban Satia, mengatakan, pencantuman nama tersebut hanyalah kekeliruan kecil yang tidak akan merugikan pihak lain. (tur)

TARAKAN, BPOST - Sukamti, seorang jamaah haji asal Kota Tarakan terus menangis ketika rombongannya tiba di kota itu dna disambut wali kota Tarakan, Selasa (21/ 12). Pasalnya Sukmati baru saja kehilangan suami tercintanya bernama Karno (67) ketika menunaikan ibadah haji tersebut. Sukmati mengaku, suaminya meninggal usai melontar jumrah. Ketika berangkat menuju pelontaran, menurutnya, kondisi Karno biasa saja bahkan dia sempat selesai mengerjakannya. “Usai melontar jumrah suami saya pingsan ketika dalam perjalanan di terowongan terakhir. Dia langsung mendapat perawatan tetapi akhirnya meninggal dunia,” ucapnya sambil menitikan airmata. Perempuan berusia 57 tahun ini mengatakan, ikhlas dengan kepergian suaminya. “Saya dan anak-anak sudah ikhlas dengan kepergian

bapak,” ucapnya yang terus menitikan air mata. Lain lagi dengan cerita Sumirah (63). Dia mengaku kehilangan barang bawaannya ketika penyambutan kedatangan di Kota Tarakan. Padahal di dalamnya ada uang Rp 5 juta, paspor serta sejumlah pakaian. Menurut Sumirah, saat turun dari pesawat ia membawa barang tersebut ke dalam bis, kemudian bis mengantarkan jemaah haji ke kantor Satpol PP untuk berkumpul di sana. Pada saat turun bis Sumirah hendak membawa barangnya, namun salah satu petugas keamanan melarang untuk dibawa, alasannya nanti akan diturunkan petugas. “Ada satu petugas bilang tidak usah dibawa turun, nanti dibawakan saja. Karena petugas bilang seperti itu yah akhirnya saya turun dan langsung duduk di kursi. Tetapi kenyataannya saya tidak menemukan barang tersebut,” ujarnya. (TK)

Tim Diberi Waktu 10 Hari ■ Cek Pelaksanaan Proyek Fisik 2010 PALANGKARAYA,BPOST - Wakil Wali Kota Palangkaraya, H Maryono, memerintahkan tim audit Inspektorat memantau realisasi proyek fisik yang harus selesai akhir Desember 2010. Maryono menegaskan, pihaknya tidak akan membayarkan termin atau dana terakhir untuk pelaksanaan paket proyek kepada rekanan, jika setelah dilakukan audit oleh Inspektorat proyek tersebut bermasalah. “Saya berikan waktu sepuluh hari kepada Inspektorat untuk melakukan pemeriksaan terkait pelaksanaan proyek fisik tersebut. Saya menunggu hasil pemeriksaan yang mereka lakukan,” katanya. Menurut Maryono, bagi proyek fisik yang dikerjakan tidak sesuai ketentuan atau belum seratus persen dikerjakan maka termin tidak akan

kan audit,” katanya. Sebelumnya, Kepala Inspektorat lama, Fahrurrazi yang baru serah terima jabatan, mengatakan, pihak inspektorat Pemko Palangkaraya konsen dalam memantau pelaksanaan proyek di Dinas Pekerjaan Umum,

karena pengerjaanya hanya diberikan waktu dua bulan. “Jangan anggap remeh hasil pemeriksaan yang dilakukan karena sudah banyak rekanan maupun pejabat terkait yang kena sanksi karena proyek yang dikerjakan, asalasalan,” katanya. (tur)

Optimistis Tak Bermasalah BPOST/TUR

H Maryono

dibayar. “Kami tidak ingin kecolongan dalam hal pembayaran proyek tersebut kepada rekanan, sehingga perlu dilaku-

KEPALA Bidang Bina Marga Dinas Pekerjaan Umum Pemko Palangkaraya, Fuzan, meyakini 14 paket proyek fisik di instansinya selesai sesuai target. Dalam proyek anggaran belanja tambahan 2010 Dinas PU mengerjakan 14 proyek fisik dengan dana Rp 34 miliar dari dana perubahan anggaran APBD 2010. Menurut dia, proyek fisik yang harus selesai Desember 2010 tersebut, rata-rata sudah 100 rampung. “Rekanan yang tidak bisa menyelesaikan proyek, pembayaran keuangannya dibayarkan sesuai perkembangan fisiknya,” katanya.(tur)

2312/B28


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.