Harian Pagi Bangka Pos Edisi 21 Juli 2010

Page 4

tribun persada

RABU 21 JULI 2010

Selebaran Meresahkan Warga MUNTOK, BANGKA POS - Sejumlah warga di Bangka Barat, sejak Minggu (18/7) lalu, resah dengan beredarnya selebaran yang isinya menganggap Pemilukada Bangka Barat 5 Juli 2010 lalu, gagal. Tulisan dalam selebaran itu diduga disampaikan oleh Ketua DPRD Bangka Barat Aryanto. Dalam selebaran itu disebutkan bahwa kegagalan Pilkada Bangka Barat karena faktor minimnya animo masyarakat dalam memberikan hak suara. Selain itu angka masyarakat yang tidak mendapatkan hak memilih mencapai 30 persen, serta angka hak memilih masyarakat yang dihilangkan mencapai 30 persen. “Kalau dewan menilai Pilkada Bangka Barat ini dikatakan gagal, ini sebuah penilaian yang tidak fair, penilaian yang membingungkan, menyesatkan dan meresahkan serta membodohi masyarakat. Penilaian dewan seperti yang dikatakan Aryanto sama saja mengeruh suasana kondusif di tengah masyarakat meskipun sekarang ada pihak-pihak yang sedang menyampaikan gugatan Pilkada ke Mahkamah Konstitusi,” kata Ali Hartono warga Bangka Barat, kepada harian ini, Minggu (18/7). Namun demikian, ia ber-

Alamak Babel Dukung Yusril

daftar di DPT dan menggunakan hak memilihnya mencapai 65 persen lebih. KPU tetap patuh dengan apapun yang diputuskan MK (Mahkamah Konstitusi),” ujar Achmad Koprawi. Sementara itu Ketua DPRD Bangka Barat Aryanto yang sempat menilai Pemilukada Bangka Barat 2010 gagal, ketika dikonfirmasi harian ini, Selasa (20/7), terkait penilaiannya itu, mengatakan, KPU dalam melaksanakan Pemilukada menggunakan anggaran bersumber dari APBD. “Itu kan saya sampaikan sebagai tolak ukur pencapaian kinerja. Kalau tidak mencapai target berarti kurang berhasil. Jadi korelasinya dengan dana APBD itu,” kata Aryanto. Ia menambahkan, tolak ukur Pemilukada Bangka Barat 2010 dapat dilihat dari jumlah mata pilih yang tidak memilih hampir 35 persen. Aryanto menganggap Pemilukada Bangka Barat 2010 mengalami penurunan persentase pemilih jika dibandingkan dengan Pilpres 2009 lalu. “Dibandingkan Pemilihan Umum Presiden, angka itu mengalami penurunan. Jadi persentase kita seharusnya meningkat tetapi malah turun. Kita melihat dari situ,” jelas Aryanto. (yik/k10)

harap agar masyarakat tidak terpancing dengan pernyataan tersebut. Rusdi, pedagang otak-otak di Pasar Parittiga Jebus, mempertanyakan isi selebaran tersebut. “Kalau Aryanto menilai Pilkada Bangka Barat gagal, itu pernyataan yang tidak memiliki kekuatan hukum, apa dia yang mengeluarkan keputusan tetap,” ujar Rusdi. Tidak Terpancing Sekretaris KPU Kabupaten Bangka Barat Achmad Koprawi berharap agar masyarakat di daerah tersebut tidak terpancing dan terprovokasi dengan pendapat-pendapat dari pihak lain, yang dapat menimbulkan keresahan. Achmad Koprawi menjelaskan, partisipasi masyarakat dalam memilih pada Pemilukada Bangka Barat 2010 mencapai sekitar 65 persen lebih dan suara sah mencapai 70 ribu lebih. Menurutnya, jumlah tersebut cukup besar karena tingkat partisipasi masyarakat dalam Pemilukada di daerah lain ada yang di bawah 65 persen. Selain itu, lanjutnya, indikator keberhasilan Pemilukada bukan diukur dari perhitungan angka-angka seperti itu. “Di antara indikator sukses Pemilu, terlaksana sesuai jadwal, masyarakat yang ter-

JAKARTA, BANGKA POS — Puluhan massa Aliansi Masyarakat dan Mahasiswa Bangka Belitung (Alamak Babel) benar-benar mendatangi gedung Kejaksaan Agung (Kejagung) RI, Jakarta, Selasa (20/7). Mereka menuntut penghentian rekayasa dan penzaliman terhadap Mantan Menteri Kehakiman dan HAM Yusril Ihza Mahendra dalam kasus Sisminbakum. Massa yang berjumlah sekitar 50 orang itu menggelar aksinya di depan pintu masuk Kejagung. Mereka membawa spanduk, kertas karton, dan melakukan orasi. Bersamaan dengan aksi tersebut, pihak Kejagung tampak sedang menggelar apel di lapangan utama Kejagung. “Bang Yusril, kamu jangan takut di dalam. Kami di sini Ikatan Masyarakat Belitung datang untuk mendukung. Begitu juga masyarakat Bangka,” ujar salah satu sesepuh masyarakat Belitung saat naik ke atas mobil orasi. “Banyak adik-adikmu, kakak-kakakmu di sini yang mendukungmu,” tambahnya. Sementara itu Mantan Men-

Sejumlah Kades Dilaporkan Kampanye

Panwaslukada Kurang Bukti dan Saksi KOBA, BANGKA POS -Sejumlah kepala desa (Kades) di Kecamatan Lubuk Besar dan Namang dilaporkan ke Panwaslukada Bangka Tengah (Bateng) karena diduga ikut berpartisipasi dalam kampanye salah satu pasangan kandidat Bupati dan Wakil Bupati Bateng periode 2010-2015. Namun demikian, Ketua Panwaslukada Bangka Tengah Dahri mengaku, pihaknya se-

jauh ini kesulitan menindaklanjuti laporan-laporan itu karena disampaikan pelapor ke pihaknya melalui pesan singkat (short message service) maupun telepon. “Kita banyak laporan dari masyarakat terkait Kades ikut partisipasi kampanye salah satu calon. Namun pembuktiannya yang tidak bisa kita dapatkan,” kata Dahri kepada Bangka Pos Group, Senin (19/7).

BANGKA POS

Namun demikian Dahri menegaskan, pihaknya terus berupaya mengumpulkan bukti-bukti terkait adanya laporan sejumlah Kades disinyalir turut berpartisipasi dalam kampanye salah satu pasangan kandidat bupati dan wakil bupati tersebut. “Kalau ada bukti akan kita tindak.Selainituharusadasaksidan yang melapor dan yang dilapor harus jelas,” pungkasnya. (k2)

korupsi biaya akses Sisminbateri Kehakiman dan HAM kum. Oleh karena itu, HendarYusril Ihza Mahendra meminman juga harus membuktita Komisi Pemberantasan Kokannya di hadapan perupsi (KPK) memeriknyidik. sa Jaksa Agung Hen“Enggak bisa orang darman Supandji terkait dugaan suap sebetuduh saya sebelum sar 3 juta dolar AS dari membuktikan di hadaHartono Tanoesoedipan saya. Harus dibukbyo. Menurut Yusril, tikan di depan penyikasus tersebut sudah dik, ya kita tunggu lah WWW.DETIKNEWS.COM dilaporkan ke KPK. Yusril Ihza M kapan KPK memeriksa Oleh karena itu, Hendarman itu,” lanjut Yusril meminta agar KPK Yusril. memanggil terlebih dulu Mengenai informasi adanya para pelapor. Bukan sekadar suap kepada Hendarman, mengonfirmasi kepada HenYusril kembali menjelaskan darman. “Bukan harus membahwa pemberi informasi buktikannya kepada Pak tersebut adalah adiknya HenHendarman, tapi Pak Hendarman sendiri yakni Bamdarman membuktikannya di bang Tri Supandji. Informasi hadapan KPK. Pak Hendartersebut diterima Yusril, jauh man harus dipanggil KPK hari sebelum dirinya ditetapuntuk menjelaskan soal ini,” kan sebagai tersangka. tutur Yusril di Kejagung, Oleh karena itu, jika HendarJakarta, Selasa (20/7). man hendak menuntut siapa Kemarin, untuk kedua penyebar informasi tersebut, kalinya Yusril diperiksa dalam maka Hendarman akan status sebagai tersangka kasus menuntut adiknya sendiri. dugaan korupsi biaya akses “(Bambang) Ketemu sama Sistem Administrasi Badan saya, yang menceritakan soal Hukum (Sisminbakum). isu suap sudah beredar sejak Yusril merasa, tudingan lama. Pak Hendarman mau suap kepada Hendarman sama menuntut siapa yang menyedengan dirinya yang dituduh barkan isu itu, ya siapa yang

menyebarkan, adiknya sendiri,” katanya. Kabinet Gus Dur Untuk melepaskan diri dari jeratan hukum, Yusril akan mengajukan saksi meringankan dari kabinet Presiden (alm) KH Abdurrahman Wahid. Menurut Yusril, mereka di Kabinet Gus Dur paham akan Sisminbakum. “Terutama mereka yang duduk dalam kabinet Gus Dur untuk menjelaskan Sisminbakum ini,” tegas Yusril. Kuasa hukum Yusril yakni Maqdir Ismail menjelaskan bahwa dalam pertimbangan putusan majelis hakim dengan terdakwa Romli Atmasasmita, sama sekali tidak menyinggung turut bersama-sama Yusril dalam perbuatan korupsi Sisminbakum. Serta tidak menyebut adanya keuntungan pribadi yang diterima oleh Yusril dari proyek Sisminbakum tersebut. Menurut Maqdir, Sisminbakum sebenarnya sudah dimulai sejak eranya Presiden BJ Habibie. “Kalau tidak keliru sudah terjadi pada Pak Muladi,” sambungnya. (tribunnews/mun/yog)

Dimana Anda Menginap

?

ALAMAT DAN RESERVASI HOTEL-HOTEL DI BANGKA BELITUNG PU

IH

4

S

RI INSAN A

HOTEL BUMI ASIH PANGKALPINANG

HOTEL

Jl. Soekarno Hatta KM. 5 No. 57 Pangkalan Baru Telp. (0717) 4256888, Fax. (0717) 4256889, email : bangka@santika.com

TANJUNG PESONA BEACH RESORT PANTAI REBO - SUNGAILIAT - BANGKA ISLAND - INDONESIA

Reservation & Information : Ph : (0717) 435560 - 435562, Fax. (0717) 435561, HP. 0812 7123 5999 website : http ://tanjung-pesona.com, E-mail : tanjungpesonabangka@yahoo.co.id

Come and Try our sea view cotteges with complete facilities

Jl. Jend. Sudirman No. 25 Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) 437776, 437778, 437784, 437785, Fax : (0717) 437775

HC

HOTEL CENTRVM

HOTEL CENTRVM P A N G K A L P I N A N G

Jl. Depati Amir No. 8 Pangkalpinang Telp. (0717) 421696, 423047, 436739, 436729, Fax. (0717) 437489 Pangkalpinang 33121

PENGINAPAN SAMPURNA CIPTA Hotel

&

Klub

Jl. Depati Gegedek No. 50 Tanjungpandan - Belitung Telp. (0719) 22887 Fax. (0719) 23377

Way of Life!

JL. RAYA PELTIM, MUNTOK KABUPATEN BANGKA BARAT Phone : 0716-21401, Fax.0716-22124, Hp.08127175909 Email : sampurna_cipta@yahoo.com

BERSAMA MEMBERI ARTI

PASADENA

For Business Travellers & Holiday Maker

HOTEL & RESTAURANT JL. KOMPLEK PEMKAB BANGKA BARAT PAL 4 MUNTOK KAB. BABAR PHONE : (0716) 7002123 / 08127858393, FAX : (0716) 7002111 ( SEKELAS HOTEL BERBINTANG )

OTR 140 JUTAAN

Comfortable Business Hotel

DP. 20 JT

Jalan Laut Kampung Pasir Sungailiat - Bangka Telp. (0717) 92535, Fax. (0717) 95785

BONUS SPOILER, TALANG AIR DAN SARUNG JOK *

PT. JAGORAWI MOTOR

Hubungi :

Main Dealer Mobil Suzuki

Jl. Jend. Sudirman No. 8 (Samping Puncak) Telp. (0717) 437997, 437998, Fax. (0717) 437997 Pangkalpinang - Bangka

Hadi Herdi Remon Afen Sandy Wizan Chamdani

POLYTRON

AC POLYTRON PLE 686

LCD TOSHIBA 40

40AV700E

www.eljohn.co.id

INFORMASI PEMASANGAN IKLAN HUBUNGI : BANGKA POS : TELP. (0717) 437084, FAX (0717) 437082 POS BELITUNG : TELP. (0719) 21033, FAX (0719) 24622

Pastikan Kami Sebagai Media Promosi Usaha Anda

160 Watt

- Auto Power Down - Contrast 50.000 : 1

hB

ola W or ld C u p

DP 0 %

B e r h a di a

Bonu DVD s

Hanya Dgn Rp.75.000,-

Anda Bisa Bawa Pulang LCD 40

Gratis Angs. Pertama

Sisa 17xRp.667ribu

LCD TOSHIBA 32

32AV700E

- Auto Power Down - 4 HDMI Input - Contrast 50.000 : 1 - USB Port - Power Consumpt. Bonu 90 Watt DVD s

DP 0 % hB

ola W or ld C u p

B e rh a dia

Angs. Rp. 477ribu Dapatkan Poin Berhadiah Langsung

- Active Carbon - Ion G

Angsuran Rp. 355.000 LCD POLYTRON PLM 3229 - Nicam - 32" - Subwoofer - HDMI Input

Angsuran Rp. 555.000 B I G B A N D P O LY T R O N BB-3500 - USB Recorder - High Speed Mp3 - Flash RIP - Docker Buat Ipod - Tape

Angsuran Rp. 289.000

MESIN CUCI DENPOO DW-828

TOP JAYA

KULKAS TOSHIBA GRJ-161 BC - 1 Pintu - 160 liter

- 2 Tabung - 8 Kg

OVEN DENPOO DEO 18 - Bisa panggang kue - Bisa panggang ayam - Api atas bawah - Ada temperatur suhu

Rp. 449.900 SHOW CASE DENPOO SC-198 - 4 Rak - 1 Pintu

Angsuran Rp. 306.000

110 Watt

Angsuran

Rp. 174.000 KULKAS TOSHIBA GRK 242 - 2 Pintu - 170 Liter - No Frost

70 Wat t

Angsuran

Rp. 289.000 KULKAS TOSHIBA GR-R 39 E -

2 Pintu No Frost 313 Liter uV Fresh Guard Chilled Room - Hybrid Guard System

Angsuran

LCD 24" 24 K 40 - HDMI - Dual TV (TV & PC) - PC Input - HD Ready

50 Wat t

Angsuran Rp. 124.000

SANYO rh

Rp. 738.000

a dia h B a

- 4 HDMI Input - USB Port

- 1/2 PK - Low watt - Fast Cool

KREDIT

DENPOO

ol

- FULL HD

- Power Consumpt.

Jl. Depati Barin Belinyu - Bangka

(0715) 321133, 321766 Kawasan WisataTelp. PantaiFax. Parai Tenggiri Sungailiat 33201 Bangka (0715) 321128

Be

& 4256582/83

The best service you can get

Telp. (0717)goldendragonbly@gmail.com 94888, Fax.(0717) 94000 email.

: 081368511775 : 085273458600 : 08117177166 : 085273637148 : 085267263636 : 085267457474 : 085267886789

Tersedia Bengkel Mobil Suzuki Dan Suku Cadang Asli Telp . (0717) 431010, 08127177192

TOSHIBA

Jl. Mentok No. 3 Pangkalpinang Telp (0717) 439071, Fax. (0717) 424265 email : hotelmitra@telkom.net

GOLDEN DRAGON HOTEL

Jl. Soekarno Hatta 198 AB Pangkalpinang - Babel Telp. (0717) 437600

www.suzuki.co.id *) Syarat dan ketentuan berlaku

Periode Juli - Agustus 2010

Jl Semabung Lama No 272 Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) 433436, 433437, 433438, 433439

Angsuran Rp. 266.000 PROMO Rp. 2.399.000

AC SANYO 57 GAX - 1/2 PK - Silver Ion Filter - Auto Clean Angsuran Function - Low Batt Rp. 361.000

KULKAS SANYO SRD-245 - 2 Pintu - Nano Ferrite Filter (Anti Bakteri)

Angsuran

Rp. 315.000 AC MITSUBISHI SRK 09 CJ - 1 PK - 9000 BTU

Angsuran Rp. 383.000

MIYAKO MAGIC COM MIYAKO MCM 18 BH - 1,8 Liter - Panci Anti Gores - Memasak, Memanas, Mengukus

Rp. 225.000

KIPAS ANGIN MIYAKO KAS 1637 PL - 2 in 1 Stand Fan Ok! Desk Fan Ok! - Long life Emergency Lamp

Angsuran Rp. 496.000

LAPTOP TOSHIBA L-510

Rp. 250.000 - Hot & Normal - Ekstra Hot

Rp. 149.900

MITSUBISHI AC MITSUBISHI SRK 06 ci

- 1/2 PK - 5000 BTU - Self Clean Operation

Lebih dingin Tidak berisik

LAPTOP ACER 4732 Z - Dual core - 14" - RAM 1GB - HDD 320 GB - Web cam - DVD RW - Card Reader

- Dual core - 14" - RAM 1GB - HDD 250 GB - DVD RW - Web cam - CARD READER

DISPENSER MIYAKO WD 18 EX

Angsuran Rp. 377.000.

& 4256582/83

320 Low tt Wa

Angsuran Rp. 522.000

AXIOO DJV 712

COMPAQ PRESARIO CQ 40-717 TU

- 14" Processor T-4400 (2,2 GHz) - Web cam - HDD 160 GB - RAM 1GB DDR 2 SDRAM (1Dimm) - Baterai 6 Cell - RAM 1GB

Angsuran Rp. 505.000


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.