Issue 01

Page 1


Contents

We Are Here 4U

#01

.....................................................................................

on d track

4

>> Dunia Fotografi: Fenomena Kamera Lubang Jarum

.....................................................................................

d’shoot

8

>> Who Is Ray Bachtiar? >> Burning Hate: Kolaborasi Old & New School Metal Salam Hangat, Saat ini media merupakan salah satu factor penting dalam roda kehidupan. Begitupun dengan keberadaan magazine local. Beragam informasi dan liputan dalam bentuk artikel maupun news yang bersifat local tentunya menjadi sesuatu yang beda bagi para pembacanya. Yah, pada edisi perdana ini, KataMu Magazine mencoba mengemas beragam content menarik yang dikemas dalam berbagai rubrik yang kami miliki. Liputan utama kali ini yaitu mengenai sisi lain dunia fotografi, -Kamera Lubang Jarum-. Sebuah istilah dan ide anak negeri, yang kini mulai di gandrungi sebagian komunitas fotografi di beberapa Kota besar di Indoneisa. Tak ketinggalan, dalam rubric plus-plus (tip & trik), kami sajikan cara membuat kamera dari sebuah kaleng bekas, tentunya hal ini memiliki kesan unik & kreatif bagi sebagian orang yang interest dalam dunia fotografi. Di rubrik lain masih banyak lagi konten yang kami sajikan dalam edisi ini. Semoga dapat memberikan manfaat bagi semua pembaca. Selamat menikamti sajian Kaca Mata Anak Muda (KataMu) Magazine. (AB)

General Manager: Abu Bakar ; Editor In Chief: Abe InHere ; Redaktur: Panji Adhi Prasetia ; Kontributor: Alimah, Arip M; Photograper: Jipanx’05 ; Design Layout: Iyan Prahari ; Administration & Finance: D’mans, Syaeful Azis ; Marketing & Publishing: AL-Sano NSF, Heriyanto, Andi Sofyan, Singgih TF, Titis Witjaksana, Syarif On The Fly, Rini, Nine NSF

.....................................................................................

i-teko

12

>> Nokia Berbasis Symbian 3

.....................................................................................

plus +

14

>> Membuat Kamera dari Sebuah Kaleng Bekas

.....................................................................................

what happen now

17

>> Potret World Cup 2010 di South Africa

“...watch, post and share...”


KataMu InHere >>> Testimoni “Hadirnya KaTaMu FREE Magazine mudah2an dapat menjawab kebutuhan informasi bisnis masyarakat Cirebon, sehingga munculnya media yang dikemas berbasis pada content life style dan business ini diharapkan dapat mendorong kreativitas dan produktivitas potensi lokal..Bravo!!!” Ray Bachtiar Dradjat – Profesional Photographer & Pelopor KLJI (Jakarta)

thanks to

“Generasi penerus ga perlu berjuang pake bambu runcing untuk membuat negara ini jadi tambah maju, tapi usaha dan kemauan berjuang untuk segala potensi yang kita punya, bukan hanya omongan atau ‘gertak sambel’ semata, tapi pembuktian nyata!!! Selamat dan sukses untuk KataMu Magazine yang memberikan sesuatu yang beda dari ide cemerlang tangan anak-anak muda gemilang seperti kita, semangatlah untuk mengejar impian...Cirebon punya potensi.........” Natha Kylla – Anouncer & Presenter RCTV (Cirebon)

“Congratulation atas terbitnya free magazine KATAMU, semoga bisa memajukan musik Cirebon dengan info2 musiknya, update dan sukses selalu”

Jepri – Tradisi Band (Cirebon)

“Selamat untuk KataMu Magazine, ini adalah sebuah kreativitas yang patut kita support dan apresiasi bersama...Sukses selalu, dari kita, oleh kita dan untuk kita” Hana Elvariza – Singer (Cirebon)

“Congratulation for KataMu Magazine 1st edition... Moga bisa tetep eksis dikalangan anak muda Cirebon dan jadi the best lifestyle magazine ever!!” Nessa Vetri – Young Enterpreneur (Cirebon)

SPACE FOR RAJAWALI

“Selamat atas terbitnya KataMu Magazine…semoga bisa menjadi wadah anak muda kreatif dalam menyalurkan aspirasinya…Tetap eksis walaupun banyak rintangan yang akan dihadapi..” Suci Mickey – Common Ground Magazine (Malang)


on d track Dunia Fotografi:

Fenomena Kamera Lubang Jarum A

walnya istilah Kamera Lubang Jarum atau KLJ diadopsi dari istilah Pinhole Camera. Sebuah istilah yang cukup melegenda dalam sejarah peradaban dunia fotografi. Pinhole Camera merupakan teknologi tertua dalam prinsip kerja teknologi fotografi sebelum Camera Obscura.. Walaupun pinhole camera merupakan teknologi tertua dalam dunia fotografi, namun di negaranegara maju, pinhole camera dengan segala keterbatasannya masih digunakan sebagai dasar pendidikan fotografi, bahkan menjadi art photography yang memukau. Kamera Lubang Jarum (KLJ) ini dapat dibuat dari berbagai macam perabot, misalnya paralon, kaleng maupun kotak lainnya, asalkan kedap dari cahaya. Paralon, kaleng maupun kotak tersebbut dibuatkan lensa dengan bahan aluminium foil yang memiliki lubang kecil berukuran sebesar ujung jarum. Prinsip kerja dari kamera ini yaitu menangkap “obyek” gambar yang di tembak dari satu arah yang menghadap sumber cahaya dalam satuan jarak dan satuan waktu untuk dapat menghasilkan gambar permanen. Mungkin terdengar aneh bagi seorang awam, namun Leonardo Da Vinci pernah menyatakan bahwa “siapa yang akan percaya dari sebuah lubang kecil kita dapat melihat alam semesta”. Pertanyaan yang muncul adalah, bagaimanakah sebuah lubang dalam sebuah kaleng yang dijadikan kamera dapat merekam sebuah objek gambar?

sep imajinatif khas anak bangsa. Menurut penggagas Kamera Lubang Jarum, Ray Bachtiar Dradjat, “Penggunaan KLJ mampu mengembalikan kita kepada fitrah sebagai manusia sehat dan kreatif, kenapa demikian, karena keterbatasan alat ini mendorong kita untuk lebih mampu melewati kekurangan dengan sebuah eksplorasi pikiran yang kreatif dan imajinatif”.

Kamera Lubang Jarum bekerja dari masuknya cahaya ke lubang lensa seukuran jarum pada kaleng yang ditangkap dan direkam terbalik oleh media yang ada di dalam kaleng, baik kertas foto maupun roll film. Ekspresikan apa yang ada di dalam pikiran serta fokus dan arahkan pada obyek yang akan kita foto, pertimbangkan ukuran kapasitas cahaya (kuat atau lemah), serta ketepatan jarak antara kamera dengan obyek atau benda Kamera Lubang Jarum bukanlah kayang akan kita foto. Dan setelah melalui mera obyektif layaknya kamera-kamera proses cuci cetak maka akan dihasilkan konvensional maupun digital SLR lainnya foto sesuai pada saat kita memotret seyang terumuskan secara paten. Justru KLJ buah objek. Proses dan hasilnya sangat merupakan kamera subyektif dengan renatural, namun terkadang terdapat efekefek tertentu dari hasil yang didapatkan oleh Kamera Lubang Jarum. Oleh karenanya, kerja dari kamera ini san(Leonardo Da Vinci) gat bergantung

“Siapa yang akan percaya dari sebuah lubang kecil, kita dapat melihat alam semesta”


on d track terhadap kekuatan cahaya, semakin besar kekuatan cahaya akan semakin cepat proses pemotretannya dan begitu pula sebaliknya. Selain itu, bergantung pula kepada keuletan, kecerdasan dan kreatifitas sang fotografer menggunakan kamera lubang jarum dengan segala keterbatasannya.

Keraton Kasepuhan

Proses KLJ tak hanya berhenti pada pemotretan saja. Hasil yang telah kita foto dapat kita lihat dengan cara di cuci cetak secara langsung, tentu saja hal ini di lakukan pada tempat yang kedap cahaya (dark room). Di tempat inilah kita akan “bermain” dengan cairan-cairan kimia layaknya cuci cetak pada studio foto konvensional. Proses memotret dengan media KLJ memang cukup melelahkan. Tetapi di balik proses yang melelahkan tersebut justru terdapat rangsangan kepekaan, ketekunan dan keingintahuan dalam mengeksplorasi ide, imaji dan kreatifitas penggunanya. Komunitas Lubang Jarum Indonesia (KLJI) Keberadaan Kamera Lubang Jarum di Indonesia memang masih menjadi barang antik bagi masyarakat umum, namun perkembangan KLJ mengalami kemajuan yang cukup pesat. Hal ini ditandai dengan terbentuknya Komunitas Lubang Jarum Indonesia (KLJI) di Jakarta pada tahun 2002. Kemudian di susul dengan serangkaian workshop-workshop di sekolah dan kampus, baik dalam lingkup akademis maupun non akademis. Selain itu, pameran foto dalam konteks Kamera Lubang Jarum sudah banyak digelar, baik ditingkat daerah maupun nasional.

Guwa Sunyaragi Gunung Jati

Bahkan di Kota-kota besar dan beberapa daerah di Indonesia, virus Kamera Lubang Jarum ini sudah lama mewabah. Diantaranya menjadi mata pelajaran dasar wajib dalam ekstra kulikuler fotografi, baik di tingkat Sekolah Menengah Atas maupun di bangku perkuliahan. Menurut Seno Gumira, KLJ merupakan antitesis dunia fotografi digital dan perkembangannya sudah menjadi semacam “gerakan”. Banyak kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) mahasiswa, kegiatan Lembaga Swadaya Masyarakat Anak yang menggunakan KLJ sebagai media dokumentasi.

Gunung Jati Kejawanan

Tak hanya sebatas itu, dalam menyambut Hari Kamera Lubang Jarum se-dunia atau disebut juga dengan Pinhole Day tanggal 25 April 2010 lalu, beberapa Komunitas Lubang Jarum Indonesia (KLJI) ikut serta dalam perayaan tersebut sebagai komitmen dan konsistensi KLJI dalam penyebarluasan Kamera Lubang Jarum yang telah meng-Indonesia. Kenapa demikian, karena sejarah penyebaran KLJ di Indonesia berbeda dengan negara lain. Di Indonesia, Kamera Lubang Jarum tidak berasal dari “sekolahan”, tapi dimulai dari gerakan “indie” yang pada akhirnya berhasil dijadikan mata pelajaran formal di lembaga-lembaga pendidikan fotografi, klub-klub fotografi, mata pelajaran ekstra kulikuler di sekolah menengah pertama dan atas, hingga mampu melahirkan sarjana-sarjana Kamera Lubang Jarum. Kamera Lubang Jarum pun menjadi semacam gerakan sosial. Gerakan “melek ilmu” yang ditujukan bagi anak-anak, termasuk anak jalanan dan yatim piatu. Semua ini bisa terjadi hanya karena kerja keras dan semangat gerilya yang tak kunjung padam dari pecinta Kamera Lubang Jarum di seluruh Indonesia. Maka, mungkin kini saatnya Komunitas Lubang Jarum Indonesia bisa unjuk diri, bahwa dalam hal kualitas bahkan kuantitas, kreativitas anak Indonesia patut diacungi jempol. Maju Terus Fotografi Indonesia!!!


d’shoot

BURNINGHATE Kolaborasi Old & New School Metal Band metal asal Ciledug, Cirebon Timur ini berdiri sejak tahun 2005. Warna musik yang dimiliki Burninghate terinspirasi musik-musik metal ala Slayer, Testament, Kreator dan Megadeth. Masing-masing personil memiliki influence yang sama terhadap band musik beraliran metal dengan memadukan musik old scholl metal dan New Scholl Metal ala August Burns Reds, Texas In july, menjadikan musik burninghate lebih glam. Dari awal terbentuk, belum ada perubahan dari komposisi personilnya; Dian Mahendra a.k.a Komeng (voc), Devit Prasetyo (bass), Indra Dwi Purnama (Guitar) Andryanto (Lead Guitar), Shofa (drum). “Ini sebagai wujud komitmen dan kosistensi kami dalam bermain musik” ujar Komeng (Voc). Burninghate telah mengeluarkan single hits-nya, diantaranya; Luka (2006); Runtuh (2007), Remember In Pain (2008), serta ikut dalam album kompilasi bertajuk “Berbagi ceria/ugalan Records 07” dan “Noizee/independent records 08”. Rencananya, Burninghate akan mengeluarkan ep/album yang akan dirilis oleh local label setempat dan mereka berharap bisa ikut terlibat dalam setiap pesta headbanger show musik mereka. “See U next mosphit and smokerss metal engine!!” tutup sang vocal yang terlihat santai dan calm.

Also cek new detail info burningahate and free download songs : www. Myspace.com/burninghatehc www.purevolume.com/burninghate Riko 085224716669 email : burninghate_hc@yahoo.co.id

who is Ray Bachtiar Drajat?? Kang Ray, itulah sebutan akrab bagi pria kelahiran Kota Kembang, Bandung, 1959. Ray Bachtiar Drajat berlatar belakang Design Grafis ITB, dikenal sebagai seniman foto multimedia yang mahir berfotomontase. 25 tahun sudah Kang Ray berkiprah dalam dunia fotografi; 7 tahun menjadi fotografer di media-media terkemuka di Indonesia, seperti majalah Femina, Gadis, Fotomedia, Jakarta-Jakarta dan TIARA; 18 tahun menjadi fotografer professional. Kang Ray merupakan pendiri Forum Fotografi Bandung (FFB) pada tahun 1986, dan pernah menjadi pembimbing Minolta Camera Club, 2002. Selain itu mendirikan Yayasan Imaging Centre (I see), 2000-2005. Menulis buku: Memotret dengan Kamera Lubang Jarum, 2001; direspon dengan Komunitas Lubang Jarum Indonesia yang tersebar di lebih 15 kota di Indonesia. Aktif berpameran dan punya perhatian khusus pada artefak – artefak seni budaya Indonesia; menjadi pembicara di seminar – seminar fotografi & budaya; menjadi juri bulanan majalah Chip Foto Vidio Digital; sebagai staf pengajar Darwis Triadi School Photography; menjadi iklan testimonial Kamera Canon 20D; mem-

buat Profil Multimedia Kabupaten Ciamis untuk Pilot Project Peta Budaya Indonesia, Dirjen Seni Budaya dan Film bekerja sama dengan ASEAN Committee On Culture and Information (COCI); membuat kompilasi foto dan video bertajuk “Peace And Democracy” yang di presentasikan dihadapan 150 delegasi UNESCO di Bali Global Forum; dan terakhir membuat konsep Prasasti Mahkamah Konstitusi. (Chip Foto-Video; Ritual Fotografi: Ray Bachtiar D)


VICTORY BAG’S: Sang Pemenang Saat Krisis Moneter Bagi sebagian pengusaha, krisis moneter di Indonesia pada tahun 1998 bisa jadi merupakan momok yang mengerikan bagi dunia industri. Tak terkecuali dampaknya dapat menjadi faktor penentu keberlanjutan kegiatan usaha, baik usaha dalam skala besar maupun usaha kecil menengah. Namun hal ini tidak berpengaruh besar terhadap Udi Mulyadi (39 th), seorang pengusaha pembuatan Tas asal Blok Pertapean Desa Palimanan Timur Kabupaten Cirebon. Pada mulanya, pria kelahiran 1969 ini sempat menjadi tukang potong bahan Tas pada usaha sejenis selama satu tahun. Kemudian selama 3 tahun Pak Udi pernah menjadi bagian pemasaran produksi Tas di tempat ia bekerja. Pengalaman menekuni usaha pembuatan Tas ini, baik mulai dari proses produksi sampai pada tahap pemasaran justru membuat Pak Udi berkeinginan memiliki usaha sendiri. Tahun 1996, merupakan tahun pertama Bapak beranak tiga ini merintis usaha pembuatan Tas dengan label nama produk Victory. Yah,Victory, yang memiliki arti kemenangan, menjadi pilihan Pak Udi menamakan produkproduk tasnya. Mulai dari tas sekolah, tas kantor, tas traveling dan bermacam-macam tas lainnya. Menurut pengakuannya, pada waktu krisis moneter, usahanya memiliki stok barang yang mencukupi, sehingga kegiatan produksi dapat di antisipasi ketika bahan mentah pembuatan tas mengalami kenaikan harga perharinya. “Pada saat krisis moneter, usaha saya justru memiliki pasar yang bagus, karena punya stock barang banyak, bagi pengusaha sejenis yang gulung tikar mungkin disebabkan karena memiliki stock sedikit. Karena pada saat itu untuk satu jenis type, harga modal perlusin sekitar 48.000, besoknya naik menjadi 60.000, besoknya naik lagi, sampai mencapai harga 120.000”. tuturnya. Kini, Pak Udi memiliki 27 karyawan, yang terdiri dari penjahit, tukang potong, packing maupun pamasaran. Pak Udi mengaku dapat memproduksi 350 lusin per bulan. Proses pembuatannya dari tangan ke mesin, dengan beberapa tahapan. Untuk memahami trend pasar, biasanya Pak Udi membuat produk sampel terlebih dahulu, jika respon pasar dianggap bagus untuk sampel tersebut, Pak Udi pun memulai produksi dalam skala yang lebih besar. “Prosesnya dimulai dengan menentukan bentuk dan desain tas (sesuai trend pasar maupun permintaan), masuk ke bagian pemotongan, setelah dipotong dapat ditentukan perlu tidaknya proses sablon, misalnya pake logo, gambar, maupun lainnya, setelah itu baru masuk ke tukang jahit, dan kemudian packing. Setelah itu dipasarkan ke toko-toko maupun PKL di wilayah III Cirebon.” tutur Pak Udi menguraikan tahapannya. Produk tas Victory di bandrol dengan harga per lusin antara Rp.180.000 hingga Rp.850.000, tergantung bahan dan model Tas. Victory pernah mendapat pasanan baik dari kalangan pemerintah maupun wiraswasta lain, seperti Pemerintah Daerah Cirebon, Pemerintah Daerah Majalengka, Pemerintah Indramayu, maupun instansi pendidikan dan perguruan tinggi dan swasta lainnya. Anda berminat memesan produk tas dengan desain dan harga bersaing?? Silahkan hubungi kami atau dapat langsung datang ke Desa Palimanan. (ab)

Victory

VICTORY Bag’s Desa Palimanan Timur Blok Pertapean Cirebon HP: 085224771151


i-teko

Munculnya Nokia Berbasis Symbian 3

A

khirnya, tidak hanya sekedar rumor be­ laka, ponsel Nokia berbasis sistem operasi terbaru Symbian 3 akan tersedia di pasar­ an pada kuartal tiga dengan kisar­ an harga mencapai sekitar Rp. 4,5 juta. Ponsel pertama Symbian 3 milik Nokia ini diberi nama N8. Kelebihan apa yang dimiliki oleh Nokia N8 ini? Kita simak review dan ulasan berikut. Symbian versi 3 merupakan versi terbaru platform buatan Nokia yang paling populer di du­ nia saat ini. Berbagai macam pe­ ningkatan kinerja yang disediakan software ini adalah kemampuan sensor lebih sensitif, seperti fitur multitouch, flick scrolling, dan pinch to zoom. Arsitektur grafis 2D dan 3D di dalamnya didesain menghasilkan user interface yang responsif. Manajemen penggu­

naan memorinya juga ditingkat­ kan sehingga bisa melakukan mul­ titasking dengan lancar. Tak hanya itu, kehadiran Symbian 3 pada Nokia N8 didukung prosesor dengan kecepatan 680 MHz, dan disertai layar sentuh OLED 3,5 inci. Tak tanggung-tanggung, kemampuan kameranya hingga ketajaman 12 megapixel disertai lensa Carl Zeiss dan Xenon flash. Dengan kemampuan seperti ini, kameranya dapat digunakan untuk merekam video dengan kualitas HD (High Density) 720p. Feature edit videopun sudah disertakan dalam system operasi Symbian ini dengan kualitas audio yang mendukung standar Dolby Digital Plus.

Fitur lainnya yang ditanam pada Nokia N8 adalah adanya aplikasi untuk menyiarkan televise berbasis web, seperti CNN. E!Entertainment, Paramount, dan National Geographic, serta layanan web televisi lokal yang dapat diakses melelui content pada software OVI Store. Nokia N8 akan memanjakan penggunanya dengan adanya kemu­ dahan update status social network seperti Twitter dan Facebook yang dipasang pada shortcut di layer de­ pan. Nokia N8 juga sudah dilengka­ pi OVi Maps dengan navigasi buat pejalan kaki dan kendaraan.


plus +

Membuat

S

plus +

Kamera

iapa sangka, sebuah kaleng bekas ternyata masih memiliki manfaat dan kegunaan. Salah satu manfaatnya adalah dapat dijadikan sebagai sebuah media dokumentasi, yaitu sebuah kamera.Yah, unik, menarik dan pastinya tidak membutuhkan modal besar untuk memiliki sebuah kamera bagi kamukamu yang ingin memiliki sebuah kamera dari sebuah kaleng bekas. Bahan dan alat yang kudu kamu persiapkan adalah:  1 Buah kaleng bekas, usahakan ada tutupnya dan mudah dibuka. Aluminium Foil (Soft drink minum­  an kaleng bekas)  Amplas  Solasi/ lakban hitam  Kertas Karton  Gunting  Jarum  Pilok Hitam  Kertas Foto (yang beremulsi seperti yang di gunakan oleh afdurk foto kilat)  Cairan Kimia (Asiffik, Miniggren, dsj) Langkah-langkah Pembuatan: 1. Lubangi kaleng pada bagian te­ ngah, titik tengah diameter kertas foto/film. 2. Semprot bagian dalam kaleng secara merata dengan cat hitam untuk menghindari kebocoran cahaya yang masuk.

dari

Sebuah

Kaleng Bekas

9. Kamera kaleng pun siap untuk digunakan. Asalkan perhatikan waktu pemotretan, ketajaman lensa dan kedap cahaya pada kamera.

3. Siapkan aluminium foil sebagai lensa. 4. Jika lensanya terbuat dari aluminium foil usahakan bagian dalam dan luar rata dan tidak rusak atau sobek. 5. Apabila lensa terbuat dari aluminium foil bekas softdrink maka gosok bagian luar dan dalam untuk hasil yang rata.

Test kamera & Hal Penting Dalam Pemotretan: Memasang kertas film di kamar gelap. Kamera kedap cahaya Ketajaman gambar yang dihasilkan pada lensa KLJ Jam / waktu pemotretan. Sinar Matahari (ULTRAVIOLET). Usahakan kamera atau objek tidak goyang. Foto: http://kameralubangjarum.blogspot.com

Pinholic Day di Alun-alun Kejaksaan Cirebon

6. Lubangi aluminium foil dan gosok dengan amplas atau sebaliknya.

7. Pasang lensa pada kaleng yang dilubangi.

8. Buat potongan kertas karton sebagai penutup dan pembuka lubang pada kamera.

Menerima Pesanan Satuan dan Partai Office Address: *Jl. Sultan Ageng Tirtayasa No. 249 Kedawung CirebonWest Java Indonesia Phone: 0231 - 486482 HP: 081395788411 *Jl. Kayumanis 6 Gg. Jarak 5 Jakarta Timur Indonesia Phone: 021 - 8574604 HP: 08567381969


what happen now

mini page

Potret World Cup 2010 di South Africa APOTEK LESTARI FARMA Sedia Obat-obat Kesehatan. Jln. Raya Plered No. 141 Weru Cirebon. HP: 085324065506

INDOVISION Siap Datang Langsung Ke Rumah Anda. Melayani Jasa Pemasangan INDOVISION Andri 085282663388

PROJECT-V Terima Service Komputer & Lap­ top, Pembuatan Web, Backup Data, Jual Beli Komputer, dll. Hub: 0231-9201945

ROCKET CELL Jln Harapan Kesambi Dalam. Terima Service HP GSM & CDMA All Series. HP. Resha 081321994004

ASTRACO JAYA Anda Ingin Cepat Kerja. Daftarkan diri Anda bersama kami: Pelatihan Teknisi HP; Servis Kulkas, AC, TV; Kursus Menge­ mudi & Menjahit. 0231-236702

PD. BUKIT SHAFA Sedia Aneka Jenis Krupuk Nusantara Jl. Syekh Datul Kahfi No.14-26 Plered Cirebon (0231) 322370

MITSUBISHI LANCER Dijual Cepat Mitsubishi Lancer VO3 Tahun 1997. Nego. Hub: 0231-9201945

PUPUK ORGANIK Pupuk Organik No.1 di Indonesia. Meningkatkan hasil panen sampai dengan 40%. Terbukti!!!. Hub: Iyan 081947000044

Di Jual Tanah 1500 m2 Lokasi Argasunya Harjamukti, SHM. Sertifikat Amdal Hubungi: 081280668491

Anda Mau Pulsa Gratis?? Menjadi agen pulsa dengan keun­ tungan yang LUAR BIASA. GO FREEDOM. Syarif 085724233567

SiWalk

Available: Villa & Resort • Meeting Room • Café & Restaurant • Swimming Pool • Water Boom • Golf Driving Range • Fishing Pool • ATV & ATV Track • Flying Fox • Off Road Track • Horse Riding • Spa & Sauna • Family Off Road • Paint Ball • Waterfall Blok Setupatok, Mundu Cirebon Fatur 081214207644

Berbicara mengenai World Cup atau Piala Dunia tentunya memiliki beragam keunikan menarik yang dapat kita ulas. Hal ini tak hanya terlepas dari Piala Dunia sebagai ajang bergengsi bagi negara-negara peserta yang lolos kualifikasi mengikuti kompetisi sepak bola tingkat dunia, tetapi juga merupakan moment yang istimewa bagi banyak kalangan, khususnya para pecinta sepak bola di dunia termasuk Indonesia. Kini, Piala Dunia 2010 sudah didepan mata. Afrika Selatan dipilih menjadi tuan rumah dalam perhelatan sepak bola dunia ini. 32 negara lulus kualifikasi dalam mengikuti ajang bergengsi ini, termasuk negara-negara yang pernah menjadi juara seperti Brazil, Argentina, Italia, Inggris, Prancis, Uruguay, dll. Seperti moment-moment sebe­ lumnya, untuk menjadi juara dalam event yang berlangsung 4 tahun sekali ini, Negara peserta harus mampu menunjukkan kemampuan dan kepiawaian dalam tiap tahapan pertandingan yang di bagi menjadi beberapa tahap kualifikasi. Piala Dunia 2010 kali ini diadakan di Afrika Selatan, dan berlangsung antara 11 Juni - 11 Juli 2010. Berdasar­kan Komite Eksekutif FIFA, Afrika Selatan dipilih menjadi tuan ru­mah penyelenggara World Cup 2010 de­ngan perolehan suara tertinggi mengelahkan Maroko dan Mesir.

V O C A B

Dari Stadion Hingga Maskot South Africa 2010 10 stadion di 9 kota di Afrika Selatan ditunjuk untuk menyelenggarakan turnamen ini. Salah satunya adalah Stadion Durban di Kota Johannesburg dengan kapasitas 70.000 orang menjadi stadion utama penyelenggaraan Piala Dunia 2010. Sedangkan, Maskot resmi dari turnamen edisi ini adalah Zakumi. Zakumi adalah seekor macan tutul berwarna kuning, dengan rambut “nyentrik” berwarna hijau, mengenakan kaus bertuliskan “South Africa 2010”, dan celana pendek berwarna hijau, dan tengah memegang sebuah bola. Zakumi lahir pada 16 Juni 1994, bertepatan dengan Hari Pemuda di Afrika Selatan sehingga akan dirayakan secara global dengan tajuk Piala Dunia FIFA 2010. Nama Zakumi berasal dari kata “Za”, yang merupakan kode dua huruf untuk Afrika Selatan, dan “kumi”, sebuah kata yang berarti sepuluh dalam berbagai bahasa Afrika.


capricorn Kemampuan Anda dalam bekerja menjadi ancaman bagi rekan kerja. Anda dicalonkan menjadi pemimpin baru. Minggu ini Anda juga akan bertemu orang penting yang membuka mata dan hati Anda. Beban pikiran pun agak berkurang. Pekerjaan: Saingan berat. Keuangan: Masih utang. Asmara: Bertemu orang

aries Masalah Anda akan terpecahkan atas bantuan orang yang lebih tua. Meski kecil, tapi sangat berarti untuk kepentingan kerja. Jangan sepelekan kemampuan dia. Anda bisa banyak belajar dan jalani ide-ide briliannya. Keberhasilan akanmenanti Anda. Pekerjaan: Dibantu orang. Keuangan: Lagi mujur. Asmara: Patah semangat.

cancer Sifat penyayang Anda membuka hubungan asmara dengan orang yang lebih tua. Bukalah pintu hati Anda, jangan pusingkan niat semula ingin menyendiri. Hubungan akan berjalan baik, jika ada niat tulus dari Anda. Pekerjaan: Banyak beban. Keuangan: Lupakan kerugian. Asmara: Penuh kasih.

libra

Room & Hotel Facilities: AC, TV 21�, Mini Bar, Coffe Maker, Hot & Cold Water • Fitness Centre, Coffe Shop, Meeting Room, Karoeke Hall, Welcome Drink, Pick-Up Service, Internet Wifi Reservation: Add. Jl. R.A. Kartini No.86 Ph. 0231 - 232833, 232855 Fax: 0231 - 232844 Cirebon

Ada peluang karier besar di depan mata. Hanya, Anda harus berkorban lebih dulu. Bicarakan dengan keluarga jangan sampai mereka kecewa dengan putusan Anda. Sediakan waktu sedikit saja untuk orang terkasih. Pekerjaan: Peluang karier. Keuangan: Minggu kelabu. Asmara: Putus saja.

aquarius Masalah baru akan muncul karena Anda tidak bersikap terbuka. Selesaikan dulu masalah itu baru Anda bisa beralih kemasalah lain. Jangan menutupi masalah jika ada yang mau menolong Anda. Paling tidak satu masalah terpecahkan. Pekerjaan: Masalah baru. Keuangan: Sedang saja. Asmara: Curiga melulu.

taurus Semakin cepat menyelesaikan masalah, makin besar kemungkinan Anda bergerak maju menjalankan rencana. Selesaikan masalah minggu lalu yang belum terpecahkan. Tidak ada salahnya mencoba bisnis baru, meski tetap waspada. Pekerjaan: Bergerak maju. Keuangan: Masalah lama. Asmara: Jangan ragu-ragu.

leo Anda harus tetap fokus dan bertanggungjawab atas segala rencana kerja. Jika tidak, bisa-bisa Anda tidak dipercaya atasan. Pertemuan dengan seseorang tanpa diduga membuat Anda berpikir panjang. Akankah kembali padanya? Pekerjaan: Harus fokus. Keuangan: Lagi susah. Asmara: Kembali lagi.

scorpio Anda dituntut menyelesaikan beberapa proyek penting dan besar.Kreativitas Anda sangat mengagumkan dan membuat bangga banyak orang. Tapi jangan besar kepala, selalu ingat ada yang lebih tinggi dari Anda. Pekerjaan: Proyek besar Keuangan: Bala bantuan. Asmara: Sedikit kendala.

pisces Minggu yang menyenangkan jika Anda mampu mengorganisir segala rencana dengan baik. Lakukan sosialisai dengan kelompok baru akan mendapatkan teman baru. Siapa tahu Anda menemukan jodoh, bukan? Pekerjaan: Rencana penting. Keuangan: Kurangi belanja. Asmara: Masih ragu.

gemini Karier Anda terus melaju. Jangan pedulikan omongan orang yang meragukan kemampuan. Sebaiknya Anda lakukan pendekatan dengan orang-orang lama. Pekerjaan: Bergerak maju. Keuangan: Stabil. Asmara: Masih trauma.

virgo Minggu yang tepat mencari tahu dan membicarakan masalah keluarga. Keluarga dekat sedang mengalami masalah yang merugikan Anda. Tergantung Anda apakah ikhlas atau tidak memaafkan kesalahannya. Pekerjaan: Ada masalah keluarga. Keuangan: Rugi besar. Asmara: Jalani saja.

sagitarius Perhatian Anda pada keluarga memang patut mendapat acungan jempol. Malah Anda rela berkorban demi menyenangkan mereka. Berbanding terbalik dengan pengorbanan Anda dalam urusan pekerjaan. Sebaiknya seimbang, ya! Pekerjaan: Cuek saja. Keuangan: Berkorban. Asmara: Adem ayem


KaTaMu merupakan singkatan dari Kaca Mata Anak Muda. KaTaMu Magazine merupakan media bulanan yang menyerap informasi dan materi yang bersifat spesifik dan lokal. Ulasan informasi dan beragam rubrik yang dikemas berbasis pada content life style dan business yang informatif dan edukatif. Selain itu editorial dan redaksi yang kami miliki dapat menjawab respon media yang lebih spesifik dan bersifat lokal untuk memenuhi kebutuhan informasi masyarakat, sehingga dapat mendodorong kreativitas dan produktivitas potensi lokal. KataMu Magazine terbit tiap bulan dengan FREE distribution di wilayah Cirebon, Kuningan, Majalengka dan Indramayu.

“.....Belum ada majalah yang membahas topik lokal secara khusus....Di sinilah kami merasa terpanggil untuk membuat satu media yang khusus membahas isu dan content lokal.....”

Premium Double Page

One Page Half Page

Segmenta

si - Readership : 50.000 - 3 - Gender 00.000 : Pria 45%, W - Usia a : 17 – 50 Ta nita 55% hun - Profesi : Profesional Pedagang & Pengusaha & Karyawan, , Tangga, Pel Ib ajar & Maha u Rumah siswa, Masyarakat Um um, dll.

“.....Segmentasi KataMu Magazine adalah seluruh lapisan masyarakat yang berada di wilayah 3 Cirebon.....”

Pick Up Point Provider Komunikasi, Counter, Café, Pub Resto, Bank, Distro And Outlet Store, Campuss, Hotel, Swalayan dan Mall yang tersebar di wilayah Cirebon, Kuningan, Majalengka dan Indramayu.

magazine line Premuim Double Page

32 X 22 cm

One Page

16 X 22 cm

Half Page

16 X 11 cm

Mini Page

Customize

“....kami akan berusaha mempertahankan kualitas tiap edisi, baik cover, isi maupun dalam bentuk cetak...”


>>waiting for next edition...


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.