SELASA
2 AGUSTUS 2016 | 28 SYAWAL 1437 | 40 HALAMAN
ECERAN Rp4.500 LANGGANAN Rp120.000 (Luar Kota Tambah Ongkos Kirim)
HUMAS PEMPROV RIAU FOR RIAU POS
AMBIL SUMPAH: Gubernur Riau Ir H Arsyadjuliandi Rachman (kanan) mengambil sumpah Ahmad Hijazi saat dilantik sebagai Sekdaprov Riau di Balai Pauh Janggi Gedung Daerah Riau, Senin (1/8/2016).
Agustus, Optimis Serapan APBD Capai 50 Persen PEKANBARU (RP) - Ahmad Hijazi menjadi Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Riau pertama yang dipilih melalui seleksi terbuka. Pria kelahiran Indragiri Hilir, 24 September 1967 itu terpilih setelah melewati berbagai tahapan dan menyisihkan para
pesaingnya dalam assesement yang dilaksanakan tim pansel beberapa waktu lalu. Senin (1/8) pagi, Pemprov Riau telah menerima Keputusan Presiden (Keppres) terhadap pengangkatan Ahmad Hijazi melalui Kemendagri.
Siangnya, sekretaris sekaligus Plt Bappeda Riau itu resmi dilantik Gubernur Riau (Gubri) Ir H Arsyadjuliandi Rachman di Balai Pauh Janggi Gedung Daerah Provinsi Riau. Baca Agustus Halaman 3
Presiden Jamin Keamanan Data Amnesti Pajak Laporan JPG, Jakarta
PROGRAM amnesti pajak, data perekonomian terbaru, dan apresiasi di pasar saham sebagai salah satu indikator paling awal atas arah perekonomian memperlihatkan adanya perbaikan di dalam negeri. Dari luar negeri, masih ada tantangan agar tetap waspada terutama akibat kebijakan moneter dunia yang saling bertentangan. Terkait program amnesti pajak, Presiden Joko Widodo (Jokowi) bahkan secara terbuka menjamin keamanan data pajak dalam program itu. Meski masyarakat dan para pemilik modal
SP3 Harus Diteliti Ulang PEKANBARU (RP) - Komisi III DPR RI berkunjung ke Provinsi Riau dengan berbagai agenda. Salah satunya meminta klarifikasi Polda Riau terkait terbitnya Surat Perintah Penghentian Penyidikan (SP3) terhadap 15 perusahaan yang diduga telah melakukan pembakaran hutan dan lahan (karhutla) pada 2015 lalu. Wakil Ketua Komisis III, Benny K Harman mengatakan, pihaknya meminta penjelasan terkait lahirnya SP3 itu. “Kami ingin meminta penjelasan secara rinci, bukan secara keseluruhan. Baca SP3 Halaman 9
Baca Arah Halaman 11
DEFIZAL/RIAU POS
TINJAU LAPAS: Tim Komisi III DPR RI bersama rombongan Kanwil Kementerian Hukum dan HAM meninjau Lapas Kelas II A Pekanbaru, Senin (1/8/2016). Komisi III juga menyorot SP3 terhadap 15 perusahaan yang diterbitkan Polda Riau.
Kurs Rupiah 1 Agus 2016 13.145,00
14.692,17
9.807,51
3.260,98
SUBUH 04.54
ZUHUR 12.20 MAGRIB
ASAR 15.43 ISYA
18.26
19.38
Rengat 6 mnt, Bangkinang +2 mnt, Tembilahan 7 mnt, Pasirpengaraian + 4 mnt, Bengkalis -3 mnt, Selatpanjang 5 mnt, Pangkalankerinci - 2 mnt, Siak SriIndrapura 2 mnt, Bagansiapiapi +2 mnt, Telukkuantan +2 mnt.
Kematian Mike dan Penyakit Jantung di Usia Muda JAKARTA (RP) - Mike Mohede meninggal di usia yang masih terbilang muda. Dia dikabarkan meninggal dunia dalam posisi tidur karena terkena serangan jantung. Hal tersebut menjadi kajian kalangan ahli medis. Berdasar estimasi Kementerian Kesehatan 2013, sebanyak 39 persen penderita jantung di Indonesia berusia kurang dari 44 tahun. Baca Kematian Halaman 2
Anggaran Hanya Cukup 1 Bulan Dah ade, tak pulak dipakai... Gubri: Posisi Wagub Menyusul Orang lah nak Pilgub Pulak lagi... Arah Ekonomi Membaik Harge sembako di pasar masih mahal Ncek!
REDAKTUR: EDWAR YAMAN
Lindungi dari Komersialisasi Badal Haji JAKARTA (RP) - Urusan badal haji (menggantikan haji) menjadi topik utama dalan Mudzakarah Perhajian Nasional 2016. Dalam arahannya Menteri Agama (Menag) Lukman Hakim Saifuddin men1437 H/2016 M gatakan pemerintah perlu masukan untuk menata regulasi badal haji. Forum musyawarah yang diikuti MUI provinsi dan Kanwil Kemenag seluruh Indonesia itu berlangsung sampai Rabu besok (3/8). Lukman menjelaskan urusan badal haji sudah ada regulasinya. Di antaranya adalah jamaah yang badal hajinya ditanggung pemerintah Baca Lindungi Halaman 11
SUMBER:OLAHAN BERITA/GRAFIS:AIDIL ADRI
Rupiah Menguat, Tarif Listrik Turun Tipis JAKARTA (RP) – Perusahaan Listrik Negara (PLN) memastikan, tarif dasar listrik (TDL) yang berlaku selama Agustus turun rata-rata Rp3 per kWh. Penurunan tarif terbatas pada 12 golongan yang tidak mendapatkan subsidi. Sementara itu, pelanggan listrik 450 VA dan 900 VA tidak mengalami perubahan tarif. Manajer Senior Public Relations PLN Agung Murdifi menyatakan, penurunan tarif disebabkan dua di antara tiga komponen tarif yang bergerak positif. Yakni, penguatan nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (USD) serta penurunan harga minyak Indo-
Tarif Listrik (per kWh) Bulan Tegangan Rendah
7/2015
8/2015
12/2015
7/2016
Rp 1.548 Rp 1.547 Rp 1.509 Rp 1.413
Tegangan Menengah
Rp 1.219 Rp 1.218 Rp 1.189
Tegangan Tinggi
Rp 1.087 Rp 1.086 Rp 1.060
Layanan Khusus
Rp1.687
8/2016
Rp 1.410
Rp 1.087 Rp 1.085 Rp 973
Rp 971
Rp 1.685 Rp 1.645 Rp 1.597 Rp 1.594 SUMBER: PLN/GRAFIS: BURHANI ANAS
nesia (Indonesian crude oil price/ICP). Berdasar perhitungan PLN, kurs rupiah menguat Rp64,4
per dilar AS dari Mei ke Juni. Sementara itu, ICP pada Mei ke Juni juga turun 0,18 dolar AS per barel menjadi 44,5 dolar AS per
barel. Satu faktor lagi yang membentuk harga listrik adalah inflasi. Namun, tidak seperti ked-
ua komponen lainnya, inflasi justru meningkat dari 0,42 persen pada Mei menjadi 0,66 persen pada Juni. PLN memang menggunakan perhitungan komponen tarif pada dua bulan sebelum TDL ditetapkan. Agung mengakui penurunan tarif memang tidak signifikan. Tarif golongan tegangan rendah kini menjadi Rp1.410 per kWh, atau turun Rp3 dari tarif pada Juli. Tarif listrik tegangan menengah ditetapkan Rp1.084 per kWh. Di sisi lain, tarif tegangan tinggi menjadi Rp971 per kWh dari sebelumnya Rp973 per kWh. Baca Rupiah Halaman 11
TATA LETAK: MEGA