SELASA 21 FEBRUARI 2017
16 HALAMAN
Rp 3.000
Aksi 212 Bawa Empat Tuntutan 4 1 Ahok dicopot dari jabatannya sebagai gubernur DKI Jakarta
Tuntutan Aksi 212
2 Hentikan kriminalisasi kepada para ulama
Akan Diikuti Sekitar 10 Ribu Demonstran
3 Polisi agar menghentikan penahanan kepada para mahasiswa 4 Penegak hukum segera menjebloskan Ahok ke penjara
JAKARTA - Aksi damai menentang pengaktifan kembali Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok sebagai gubernur DKI Jakarta berlangsung hari ini (21/2). Tempat yang dipilih para demonstran adalah gedung
DPR/MPR. Ada empat tuntutan yang akan disampaikan. Anggota dewan pun siap menemui perwakilan aksi. Rencana aksi damai itu disampaikan kepada pimpinan DPR yang diwakili
Fadli Zon kemarin (20/2). Sekjen FUI Muhammad Al Khathtath menyebutkan bahwa ada sekitar 10 ribu demonstran yang bakal ikut aksi 212. “Kami datang ke rumah rakyat untuk menyampaikan aspirasi,” kata-
nya saat bertemu dengan anggota dewan kemarin. Usamah Hisyam, ketua umum PP Parmusi, menjelaskan bahwa pihaknya memutuskan datang ke DPR karena tuntutan jutaan umat ke hal 7 kol 1
PILKADA
PDIP Kalah Pilkada di 44 Daerah JAKARTA - Dalam perhelatan pemilihan kepala daerah serentak 2017 ini Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan menderita kekalahan di 44 daerah atau 43,6 persen. Dari 101 provinsi, kabupaten dan kota yang menggelar Pilkada, partai berlambang banteng moncong putih itu menang di 57 daerah ke hal 7 kol 5
PARIPURNA
KOMPAS
PERSETUJUAN - Bupati Semarang Mundjirin (kiri) menyaksikan Wakil Ketua DPRD kabupaten Semarang Asof tengah menandatangani Persetujuan Program Pembentukan Peraturan Daerah 2017, dalam Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Semarang, Senin (20/2) siang.
Dituding Menjiplak Raperda, Bupati Kehilangan Kata-kata UNGARAN - Bupati Semarang Mundjirin kehilangan kata-kata saat memberikan sambutan di dalam Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Semarang dengan agenda Persetujuan Program Pembentukan Peraturan Daerah 2017, Senin (20/2). Mundjirin biasanya tampil prima di atas podium, tetapi kali ini dia sering kali tercekat, seolah kehilangan kata-kata ke hal 7 kol 5
FAJRI ACHMAD NF / BANDUNG EKSPRES
Masyarakat Diajak Bersama-sama Melawan Hoax
Berita Bohong, Silaturahmi Terputus BANDUNG - Pemerintah Kota Bandung mengajak semua lapisan masyarakat untuk bersama-sama melawan keberadaan informasi hoax. Untuk
..............
...........
13,419
............
13,395
16/2
17/2
19/2 SRI PUTJIWATI/RADAR KUDUS
SUMBER : (KURS JUAL) BANK INDONESIA
SELEBRITIS
TERSENDAT - Siswa MA Salafiyah Kajen melaksanakan simulasi UNBK di SMK Salafiyah Kajen, kemarin (20/2).
SimulasiUNBKMasih Bolong-Bolong
Syuting di Sawah Jadi Pengalaman Seram AKTRIS muda Natasha Wilona bicara mengenai pengalamannya syuting di sawah dalam sinetron terbarunya ‘Anak Sekolahan’. Rupanya hal itu jadi yang paling menyeramkan buatnya. “Pulang dari situ merah-merah alergi, bentol, semaleman gatel sekaligus perih. Katanya sih alergi karena tanaman yang kecil-kecil bikin gatel,” ujar ke hal 7 kol 5
ke hal 7 kol 5
ANTI HOAX Ratusan siswa mengikuti gelaran deklarasi #BDGHantamHoax di Taman Alun-alun Bandung, Jalan Asia-Afrika, Kota Bandung, Senin (20/2).
Olah TKP Kecelakaan, Diduga Pengereman Truk Tidak Maksimal
NILAI TUKAR RUPIAH TERHADAP DOLAR 13,396
memproteksinya, Pemkot Bandung pun mendeklarasikan #BDGHantamHoax sebagai pengingat kepada masyarakat arti penting membedakan kebenaran dan kebohongan. “Di zaman sekarang banyak informasi yang tersebar bebas tanpa filter
Giliran untuk Siswa SMA JAKARTA - Pelaksanaan ujian nasional berbasis komputer (UNBK) 2017 masih dihantui masalah. Terlihat dari kegiatan simulasi atau uji coba UNBK untuk siswa SMA yang dilangsungkan kemarin (20/2). Laporan masalah muncul dari sejumlah daerah ke hal 7 kol 1
Jadwal UN 2017 1. UNSMK/MAK : 3-6 April 2. UN SMA/MA : 10-13 April 3. UN SMP/MTs Gelombang I : 2, 3, 4, 15 Mei Gelombang II : 8, 9, 10, 16 Mei Pelaksanan UNBK 2017 SMP/MTs : 11.412 sekolah SMA/MA : 9.666 sekolah SMK/MAK : 9.815 sekolah Total : 30.893 sekolah
Sumber : Kemendikbud
BATANG – Setelah menggelar olah Tempat Kejadian Perkara (TKP) kecelakaan karambol yang melibatkan dua truk dan satu minibus diruas jalan raya Sengon, Kecamatan Subah, Kabupaten Batang. Anggota Satlantas Polres Batang menemukanadanya kesalahan pada sistem kerja pengereman pada truk tronton yang menghantam mini bus dari arah belakang tidak berfungsi dengan normal. “Kita dari anggota Satlantas Polres Batang beserta Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Batang, Senin (20/2) telah menggelar olah TKP terjadinya kecelakaan beruntun yang mengakibatkan dua orang korban meninggal dunia, dan empat lainnya luka-luka pada Minggu (19/2) siang kemarin. Dari hasil olah TKP, kita temukan dugaan adanya kesalahan pada sistem pengereman truk ke hal 7 kol 1
OLAH TKP – Tampak sejumlah anggota Satlantas Polres Batang tengah melakukan proses olah TKP.
M DHIA THUFAIL
Drama Rakyat Mulai Digandrungi di Sekolah-Sekolah
Legenda Asal Usul Pekalongan Menjadi Pentas Menarik Dalam memeriahkan hari ulang tahunnya yang ke 25, SMAN 1 mementaskan drama Bahurekso topo ngalong, legenda berdirinya Pekalongan. Tidak terlalu banyak yang mengetahui cerita rakyat Pekalongan itu seperti apa, atas ide kreatif dari guru-guru SMA 1 Doro, cerita legenda Pekalongan ini menjadi terlihat nyata walaupun berdasarkan tafsir si penulis skenario. Seperti apa, berikut laporannya.
Aksi 212 Bawa Empat Tuntutan
Pilgub masuk putaran II, koordinator aksipun ganti gelombang II... Simulasi UNBK Masih Bolong-Bolong
Rencana pusat yang tidak disesuaikan dengan kemampuan di daerah...
A. ASEP SYARIFUDDIN, Doro
Natasha Wilona
ASAL-USUL legenda Pekalongan memiliki banyak versi. Memang belum ada penelitian yang ilmiah karena DOK KPL
ke hal 7 kol 1
ASEP
RAJA - Pemeran Raja Mataram sedang bersenang-senang dengan para dayang.
Alamat : Jl. Binagriya Raya B1 No. 9 Pekalongan Telp. (0285) 432.234, 790.6360 Fax. (0285) 441.0262
Website: www.radarpekalongan.com
CKMY