06 sabtu 07 2013 tabagsel

Page 4

4

SABTU

6 Juli 2013

TUKANG PARKIR TIKAM KEPONAKAN JAKARTA- Tidak terima lahan parkirnya diserobot orang, Dosak (32), tega menghabisi nyawa saudaranya sendiri di lahan kosong wilayah Tanjung Duren, Jakarta Barat, Jumat (5/7) dinihari sekitar pukul 01.00 WIB. Unang alias Nanang (28) warga RT 11/02

Tanjung Duren Utara, Jakarta Barat tewas dengan luka tusuk

di perut sebelah kanan. Mayatnya dikirim polisi ke RSCM untuk diotopsi. Peristiwanya berawal ketika korban yang berprofesi sebagai karyawan toko buah memarkir kendaraannya di lahan kosong dimana lahan

Simpan di Garasi Vario Kreditan Raib BANGUN- Sepedamotor Honda Vario Hitam BK 4784 TAQ yang masih kredit milik Misriani (38) warga Huta IV, Urung 01, Kelurahan Karang Bangun, Kecamatan Gunung Malela, Simalungun raib dari dalam garasi rumahnya, Jumat (5/7) pukul 09.00 WIB. Korban baru menyadari sepedamotornya raib ketika salah seorang tetangganya Suheri (37) hendak pinjam pakai. Ketika ingin mengambil sepedamotor yang sebelumnya disimpan dalam garasi, korban heran sepedamotor itu sudah tidak ada lagi. Padahal, kunci masih ditangan korban beserta duplikatnya. Selanjutnya, korban langsung bertanya kepada keponakannya Khairani Deri Hatasyah (15) sembari menyuruh untuk membantu mencari di sekitar tempat tinggalnya. Setelah letih mencari ke seluruh lingkungan tempat tinggalnya, korban langsung pergi mengadukan kejaian tersebut ke pihak kepolisian. Sekira pukul 13.00 WIB, korban sam-

pai ke Polsek Bangun dan langsung memberikan laporannya kepada petugas yang berjaga. Ditemui usai memberikan laporan, korban yang tampak seorang diri keluar dari ruangan mengatakan, kehilangan tersebut di luar akalnya. Pasalnya, selain stang sepedamotor dikunci dengan rapi, tidak adanya tanda-tanda kerusakan pada pintu garasi. ”Aku sadarnya setelah jam sembilan pagi. Itupun karena ada tetangga yang mau minjam,” akunya. Selain itu, korban juga mengakui bahwa sepedamotor tersebut masih kredit dan masih masuki bulan ke-7. ”Masih kreditan loh. Baru mau masuk tujuh bulan. Memang maling sekarang tak pandang bulu,” pungkasnya. Sementara itu, Kapolsek Bangun AKP Hitler Sihom-

bing ketika dikonfirmasi mebenarkan laporan itu. ”Kita masih lakukan pemeriksaan kepada saksi-saksi dan kita masih lakukan pengembangan,” ujarnya. (wis)

tersebut tempat parkir yang dikuasai pamannya untuk mencari nafkah sehari-hari. Dosak menegur korban agar memindahkan kendaraannya itu. Namun teguran itu tak terima, bahkan Unang menantang sang paman berkelahi

Tidak terima ditantang oleh saudaranya sendiri, tersangka langsung mangambil pisau dan menusukannya ke perut korban hingga tewas. Sedangkan petugas Polsek Tanjung Duren masih

memburu keberadaan paman korban. Kapolsek Tanjung Duren Kompol Firrman Andre saat di lokasi mengatakan pihaknya yakin bisa meringkus pelaku. (int)

Pengusaha Tertipu Penggandaan Uang Rp 155 Juta Jadi Rp 1 Miliar

JAKARTA- Murdiono (52) ditangkap petugas Polsek Cipayung, Jakarta Timur karena menipu dengan modus penggandaan uang. Tersangka dicokok setelah Rahmansyah Nur (63), pengusaha properti asal Kalimantan Barat melapor. Kapolres Metro Jakarta Timur Kombes Pol Mulyadi Kaharni mengata-

kan, modus penipuan, pelaku mengiming-imingi korban bisa menggandakan uang dengan menyetor Rp155 juta akan mendapat Rp1 miliar. Tapi setelah uang dengan jumlah yang ditentukan oleh pelaku itu diserahkan korban, ternyata di dalamnya hanya tumpukan keras yang atasnya ditutup dengan uang ratusan ribu. Hingga saat ini kata Kapolres pihaknya masih memburu dua orang pelaku lainnya. “Ada dua pelaku

Rebutan Cewek

Dua Warga Korea Duel JAKARTA- Rebutan cewek, dua pria warga negara asing (WNA) asal Korea baku hantam di Apartemen City Home Hawaian Bay, Tower Miami MOI, Kelapa Gading Barat Jakarta Utara, Jumat (5/7). Akibatnya, satu diantaranya terkapar setelah perutnya dihunjam gunting, kursi lipat, panci teplon dan mangkok. Lee Sung Sik, masih dirawat intensif di Rumah Sakit Mitra Keluaraga Kelapa Gading. “Pelaku penusukan sudah kita amankan bernama Ing Kwang Ho. Sementara cewek yang menjadi keributan kabur dan dalam pencarian,” kata Kasat Reskrim Polres Jakarta Utara, AKBP Daddy Hartadi. Peristiwa itu terjadi sekitar pukul 01.30 WIB. Lee Sung Sik saat itu sedang bersama seorang wanita jablay (DPO) di apertemen MOI Kelapa Gading. Tersangka Ing Kwang Ho yang juga tinggal di apertemen yang sama, tidak sengaja

melihat wanita yang disukainya jalan mesra dengan korban. “Ternyata tersangka kenal dan suka dengan wanita yang dibawa korban. Jadi tersangka tersinggung dan marah. Keterangan tersangka masih kita dalami karena dia tidak bisa berbahasa Indonesia,” ujar Daddy. Melihat hal tersebut, tersangka marah lalu mengambil gunting menusuk korban. Tak cukup hingga disitu, tersangkajugamemukultubuhkorbandengankursi lipat, panci teplon, dan mangkok. Melihat korban berlumuran darah, sekuriti apertemen kemudian melarikan korbankerumahsakitMitra KelapaGading.(int)

LOWONGAN KERJA: Butuh Gadis/ janda untuk bekerja sebagai tenaga bersihkan rumah di Medan, gaji Rp. 800rb/bln bersih. Hub: Linda SPd 0813 9713 5559 di Medan

DIJUAL / DIKONTRAKKAN RUMAH : 4 (Empat) kamar tidur, 2 (Dua) kamar mandi, pekarangan luas, pinggir jalan. Lokasi: Jl.Bhakti ABRI / Kampung Sawah Padangmatinggi. P. Sidimpuan, serius Hub. 0852 1 888 0051

DIJUAL: Bahan & Peralatan Chrom yang masih berjalan diberikan pelatihan & alamat Suplier bahan baku, Peminat serius Hub:0617870503 (Jam Kerja)

S U Z U K I BARU 100% •Carry1.5L FD Pick Up (bonus Tape CD) DP17,86Jt-an; Angs 2,43Jt-an •Mega Carry APV Pick Up DP22,26Jt-an;Angs2,478Jt-an •Ertiga DP39,62Jt-an; Angs 4,101Jt-an •Carry Real Van GX DP 36,489Jt-an; Angs 3,614Jt-an •APV GL DP 36,79Jt-an; Angs 3,325Jt-an Proses Cepat Data di Jemput HUB: ARDI 0812 6582 0292

PROMO MOBIL SUZUKI 2013: Ertiga, Carry Pick Up, APV, Swift, Vitara, Dp dan Angsuran super ringan. Hadiah menarik + Undian/ bln. Proses cepat, data dijemput dalam dan luar kota. Hub: AS Sianturi, 0812 6489 8086

100% DIALER RESMI

SUZUKI MOBIL -ERTIGA DP.25JT-AN ANG. 5JT-AN -APV ARENA DP.19JT-AN ANG. 3JT-AN -CARRY PICKUP DP.18JT-AN ANG. 2JT-AN -MEGA CARRY DP.19JT-AN ANG. 3JT-AN -SWIFT ST DP.36JT-AN ANG. 4JT-AN -SPLASH DP.46JT-AN ANG. 3,6JT-AN *SYARAT RINGAN&PROSES CEPAT. HUB: PT. TRANS SUMATERA AGUNG, JL. SM. RAJA KM. 7,3 MEDAN HP: 0812 6037 9028

Mitsubishi Truck Center "PT.Sumatera Berlian Motor" Authorized Dealer di Medan Ready Stock : • Colt Diesel Canter • L300 PU/MB • T120 SS • Fuso • Pajero Sport • Outlander & New Mirage Hub. Sales : KARIM HP 0812 6581 0211

Foto : Darwis Damanik

Misriani saat memberikan laporan di Polsek Bangun terkait hilangannya sepedamotornya, Jumat (5/7)

ASTRA DAIHATSU 100% BARU • Pick Up angs 2.199Jt • Xenia angs 2.392Jt • Terios angs 2.755Jt • Sirion angs 2.764Jt RAHASIA DIBAYAR Hub: HarisFOREXPROFIT Nst HP 0813 6178 8768 TIAP HARI VIA BANK ANDA (PERHARINYA 5 JUTA SELAMA 100 HARI) INFO? WWW.MONEXEL.COM/ SMS"BERMINAT" HP. 0813 7928 5333

lainnya yang masih buron. Kita masih kejar,” kata Kapolres Jaktim Kombes Pol Mulyadi Kaharni didampingi Kapolsek Cipayung Kompol UA Triyanto. Menurut Kapolres, peristiwa itu terjadi Jumat (28/6) lalu. Korban datang ke Jakarta dan menginap di Hotel Sumi Mangga Besar, Jakbar. Sebelum datang korban sudah janjian dengan pelaku untuk ketemu. Esoknya, Kamis (29/ 6) tersangka mendatangi Hotel Sumi dan terjadi perjanjian lisan. Yakni tersangka memberikan pinjaman uang sebeser Rp5 miliar dengan biaya administrasi Rp155 juta. “Setelah disetujui korban dan pelaku kembali bertemu,” ka-

tanya. Pada Senin (1/7) korban dan tersangka bertemu di TMII, tepatnya di samping Bank BNI TMII, Cipayung, Jaktim. Tidak lama datang dua org pelaku lainnya yang mengaku menjadi bos. Yakni SA dan PH buron dengan menggunakan Toyota Avanza hitam . “Setelah ketemuan itulah akhirnya keduanya langsung terjadi transaksi di dalam mobil,” ujarnya. Tanpa curiga sedikitpun kepada pelaku korban yang merupakan pengusaha properti di Kalimantan itu menyerahkan uang tunai sebagai administrasi Rp155 juta. Mendapat uang tunai itu pelaku menyerahkan koper hitam dengan mengatakan kalau isinya adanya uang sebesar Rp1 miliar. Uang itu disimpan di dalam tas dengan keadaan terkunci. “Pelaku juga berjanji kepada korban akan menambah nominal pinjaman menjadi Rp10 miliar dengan sisa Rp9 miliar akan diantar ke Hotel Sumi. Uang tersebut rencanannya akan dibuat membangun properti di Kalimantan,” ujarnya. Setelah itu, ketiga pelaku tersebut langsung pergi. Karena penasaran korban kemudian masuk ke Bank BNI TMII, Cipayung, Jaktim dan membuka koper hitam dari pelaku. Tapi saat korban berusaha membuka ternyata susah. Dengan dibantu security korban membuka paksa. Saat itulah dia baru sadar, ternyata di koper itu memang berisi 10 pak uang mainan dan kertas putih. Hanya di atasnya dilapisi 1 lembar uang pecahan Rp100 ribu asli. Atas kejadian itu, korban lalu melapor ke Polsek Cipatung. Petugas langsung mengejar para pelaku dan berhasil menangkap salah seorang pelakunya. At a s p e r b u a t a n n ya i t u tersangka dikenakan pasal 378 KUHP ancaman pidana di ata s 5 ta h u n penja ra . (int)


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.