Edisi 47 th ii full lowres

Page 44

internasional Perdagangan

PEMIMPIN ANGGOTA tpp: Membawa kepentingan negara sendiri.

Geliat Lilitan TPP Negara-negara yang tergabung dalam Trans Pacific Partnership terus melakukan pertemuan untuk membicarakan berbagai aturan perdagangan antarmereka. Indonesia belum tertarik masuk. TEKS Indah Winarso foto riset

44

p

ertengahan Juli lalu, kota Kinabalu di Malaysia kedatangan ratusan utusan dari 11 negara. Mereka melakukan pertemuan putaran 18 Trans Pacific Partnership (TPP). Para utusan itu berasal dari Amerika Serikat (AS), Selandia Baru, Singapura, dan tujuh negara lain. Pertemuan itu membahas 21 sektor perdagangan.

Masing-masing negara yang tergabung dalam TPP selalu membawa kepentingannya sendiri. Jepang ingin masuk TPP karena beberapa hal, misalnya penghapusan tarif pertanian. Jepang tidak setuju karena ingin melindungi pertanian domestiknya. Begitu juga dengan Australia yang berkepentingan atas gandum dan daging sapi. Di sisi lain, Jepang ingin bebas pajak untuk produk manufaktur mobil dan lainnya. Tapi AS tak mau. Banyak pihak di AS yang tidak setuju ide TPP. Beberapa kelompok terutama di Amerika Utara malah berkampanye untuk menghentikan laju TPP ini. Mereka bilang bahwa TPP berakibat buruk bagi perekonomian, para pekerja dan lingkungan di seluruh dunia. Mereka meyakini bahwa

inilahREVIEW 47 Tahun II | 22-28 Juli 2013


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.