PEDOMAN TEKNISRumah dan Bangunan Gedung Tahan Gempa

Page 17

Bangunan semetris

Bangunan semetris

Bangunan simetris

Bangunan simetris

Bangunan simetris

Celah dilatasi Âą 10 cm

Gambar 10 Denah bangunan gedung yang terdiri dari rangkaian bangunan simetris c.

Penempatan dinding-dinding penyekat dan bukaan pintu / jendela harus dibuat simetris terhadap sumbu denah bangunan.

Gambar 11 Contoh penempatan dinding penyekat

d.

Bidang dinding harus dibuat membentuk kotak-kotak tertutup, seperti gambar 12.

13


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.