Banten Raya Koran Pilihan Warga Banten
KAMIS, 22 Januari 2015
Gonzalo Higuaín
Jawa Pos Group
Tahun IX, 16 Halaman, Rp 3.000
Pejabat Pemprov Resah ● Rano Diminta Segera Rotasi Eselon III dan IV SERANG - Wacana Plt Gubernur Banten Rano Karno yang menyerahkan wewenang penempatan pegawai eselon III dan IV kepada kepala SKPD (eselon II) membuat pegawai menjadi galau. Sebab, mereka belum dapat melaksanakan program kegia-
tan karena masih menunggu kepastian rotasi yang masih dalam pemilihan pegawai di tingkat kepala SKPD. Informasi yang diperoleh, ada satu pegawai diperebutkan tiga sampai lima SKPD. Selain itu, banyak kepala SKPD yang belum mengeluar-
kan surat keputusan (SK) pengangkatan pejabat pembuat komitmen (PPK) dan pejabat pelaksana teknis kegiatan (PPTK), sehingga kegiatan program APBD 2015 belum dapat berjalan. Pejabat eselon III yang identitas-
nya tidak mau dipublikasi mengaku bingung karena belum dapat bekerja melaksanakan program yang ada di SKPD-nya. Dia juga mengaku menunggu kepastian apakah dipindah ke SKPD lain atau tidak. “Mau kerja, tapi apa yang dikerjakan. SK (surat keputusan-red) belum ada. Takutnya malah saya dipindah. ● Baca Pejabat Hal 15
NAPOLI VS UDINESE
ADU KEKUATAN Ajang lanjutan Piala Coppa Italia di pekan ini akan menyajilan laga Napoli melawan U d i n e s e . Pertandingan ini menarik lantaran Napoli dan Udinese saat ini sama– sama membuktikan jika timnya layak untuk bisa melaju jauh. Per● Baca Adu hal 15
LIVE JUMAT, 23 JAN 2015 03.00 WIB
Warga membuka Al Quran berukuran raksasa di Majelis AlHikmah di Lingkungan Cigading, Kelurahan Tegalratu, Kecamatan Ciwandan, Kota Cilegon, Rabu (21/1) Cilegon, Rabu (21/1/2015).
HUKUM
Kakek Cabuli Gadis Tuli AS (70) warga Tirtayasa, Kabupaten Serang tega mencabuli anak dibawah umur yang merupakan anak tetangganya, SR (17) di toilet MTs di kampungnya. AS yang berprofesi sebagai petani itupun memberikan uang Rp 5.000 kepada AS agar tutup mulut. Hal itu terungkap dalam sidang di Penga● Baca Kakek hal 15
Julia Perez
DITEROR PACAR BARU GASTON HUBUNGAN asmara Julia Perez dan Gaston Castano sudah lama berakhir. Hal itu terjadi pasca Jupe didiagnosa menderita kanker serviks. Bukannya menemani, Gaston malahan meninggalkan
DITULIS TANGAN OLEH KH BASHARUDDIN ALY
CILEGON PUNYA AL QURAN RAKSASA DATA AL QURAN BERUKURAN JUMBO Karya KH Basharuddin Aly Dibuat Tahun 1970-1990 Panjang 2 x 1,5 meter Berat 50 kilogram Lokasi pembuatan Lingkungan Cigading, Kelurahan Tegal Ratu, Kecamatan Ciwandan, Kota Cilegon
Ternyata di Kota Cilegon mempunyai dua kitab suci Al Quran berukuran jumbo alias raksasa. Tepatnya adalah di lingkungan Cigading, Kelurahan Tegal Ratu, Kecamatan Ciwandan, Kota Cilegon. Yang pertama berukuran sekitar 2 x 1,5 meter dan yang satu lagi berukuran sekitar 1,5 x 1 meter. Kitab suci umat Islam itu merupakan karya KH Basharuddin Aly, Pimpinan Pondok (Ponpes) Pesantren Al-Hikmah di lingkungan setempat. ● Baca Cilegon Hal 15 DONI KURNIAWAN/BANTEN RAYA
Budi Laporkan Pimpinan KPK JAKARTA - Episode baru Cicak vs Buaya tampaknya dimulai. Perlawanan polisi terhadap KPK makin ganas. Setelah menempuh praperadilan, kini Budi Gunawan secara pribadi melaporkan ● Baca Budi Hal 15
● Baca Diteror Hal 15
Andrea Paresthu, Arsitek dan Pengusaha Kopi yang Juga Koki
Awalnya Bikin Jengkel, Selanjutnya Pengunjung Bawa Teman Arsitek dan pengusaha kopi Andrea Paresthu punya hobi unik. Dia senang demo masakan tertentu untuk teman atau pengunjung gourmand atelier, studio masak bagi penggemar makanan, miliknya. Lokasinya yang tidak biasa dan masakannya yang lezat membuat pengunjung ketagihan. JPNN
M SALSABYL A - JAKARTA
Wilayah Banten, 22 Januari 2015
Andrea Paresthu (dua dari kiri) bersama anak buahnya di studio masak Javanegra. Di sini, pengunjung bisa melihat aksi sang koki mengolah makanan.
04:31
12:08
15:31
18:20
SORE itu, hujan cukup deras mengguyur Jakarta. Udara ibukota jadi dingin. Tapi, tidak demikian di studio masak Javanegra yang terletak di sebuah ruko di Jalan Pela Raya, Kebayoran Baru. Udara di situ cukup hangat. Apalagi suguhan kopi hitamnya yang mantap dan makanannya yang lezat. Ruko tersebut berdiri tanpa papan nama atau tanda apa pun yang menunjukkan bahwa tempat itu adalah tempat makan. Masuk ke dalamnya, pengunjung akan bertemu lebih dulu dengan ruangan 3 x 5 meter yang difungsikan sebagai toko kopi ● Baca Awalnya Hal 15
19:34
WIB