Tabloid AKLaMASI Edisi 77

Page 9

Tabloid Mahasiswa Edisi: 77/ Jumadil Akhir 1432 H/ Mei 2011

ď † www.aklamasi.com

T GA

9 17

Suplemen Khusus Edisi Wisuda Sarjana

i. n. d. e. k. s Fokus [halaman 12] Para pemuncak [halaman 14]

Ucapan-ucapan [halaman 15-16]

AKLaMASI/ EDISI: 77 [MEI 2011] HALAMAN 9

M.I.M.B.A.R

URGENSI AKREDITASI PROGRAM STUDI Kemajuan Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan Seni (IPTEKS) sangat dipengaruhi oleh perkembangan dan kinerja lembaga pendidikan terutama lembaga perguruan tinggi. Demikian pula kemajuan dan kinerja lembaga perguruan tinggi akan terukur dari sejauhmana sebuah per guruan t ingg i ma mpu melaksanakan fungsinya di bidang pendidi kan, penelit ian dan pengabdian kepada masyarakat (Tri Darma Perguruan Tinggi). Dari aspek k iner ja pendi dika n ak an terukur dari sejauhmana orangorang yang dididik (mahasiswa/i) mampu menguasai teori, mengimplementasikan dan bahkan menghasilkan teori baru melalui has il t elaah aka demik ber upa penelitian dan hasil penelitian itu sendiri dapat berwujud barang dan jasa serta cara peng elol aan (ma najemen). Selanjutny a ha sil penelit ian ters ebut dapat disebarluaskan kepada masyarakat untuk digunakan dan dimanfaatkan mel alui pengabdian lemb aga perguruan tinggi. Unt uk menget ahui apa kah seb uah perg urua n ti nggi tel ah mampu melaksanakan fungsi-fungsi tersebut dari setiap program studi yang ada di perguruan tinggi, maka perlu dilaksanakan evaluasi dan penilaian terhadap setiap program studi yang ada di perguruan tinggi. Evaluasi dan penilaian tersebut berupa akreditasi program studi. Sebagaimana yang dijelaskan dalam

DR. Azharuddin M Amin, M.Sc Pembantu Dekan I Fakultas Pertanian

panduan BAN-PT, akreditasi program studi a dalah proses evaluasi dan penilaian secara komprehensif atas komitmen program studi terhadap mutu dan kapasit as penyeleng gara an program tridarma perguruan tinggi, untuk menentukan kelayakan program akademiknya. Oleh karena itu setiap program studi akan dievaulasi dan dinilai dari aspek (1). Visi, misi, tujuan dan sasaran, serta strategi pencapaian; (2). Tata pamong berupa (Kredibilitas, Transparansi, Akuntabel, Bertanggung Jawab dan Adi l), kepemimpi nan, sis tem pengelolaan, dan penjaminan mutu; (3). Mahasiswa dan lulusan; (4). Sumber day a ma nusi a (a kademik dan non aka demi k); (5). Kur ikul um, pembelajaran, dan suasana akademik; (6). Pembiayaan, sarana dan prasarana, serta sistem informasi; (7). Penelitian dan pelayanan serta pengabdian kepada masyarakat, dan kerja sama. Evaluasi dan penilaian aspek tersebut pada program studi dilakukan oleh tim asesor yang terdiri atas pakar sejawat dan ata u pak ar y ang memahami penyelenggaraan program akademik program studi. Keputusan mengenai mutu didasarkan pada evaluasi dan penilaian terhadap berbagai bukti yang

terkait dengan standar yang ditetapkan dan ber dasa rkan nal ar dan pertimbangan para pakar sejawat. Buktibukti yang diperlukan termasuk laporan tertulis yang disiapkan oleh program studi yang diakreditasi, diverifikasi dan div alidasi mela lui kunjunga n at au asesmen lapangan tim asesor ke lokasi program studi. BAN -PT adal ah l emba ga y ang memilik i kewena ngan unt uk mengeva luas i dan menilai , serta menetapkan status dan peringkat mutu program studi berdasarkan standar mutu yang telah ditetapkan. Dengan demikian, tujuan dan manfaat akreditasi program studi a dala h sebaga i berikut. Memberikan jaminan bahwa program studi yang terakreditasi telah memenuhi standar mutu yang ditetapkan oleh BANPT deng an merujuk pada standar nasional pendidikan yang termaktub dalam Peraturan Pemerintah No. 19 tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidi kan, sehingg a ma mpu memberi kan perli ndung an b agi mas yara kat dari peny elenggar aan program studi yang tidak memenuhi standar yang ditetapkan itu. Mendorong program studi untuk terus menerus mel akuk an perbai kan dan mempertahankan mutu yang tinggi.

Hasil akreditasi dapat dimanfaatkan sebagai dasar pertimbangan dalam transfer kredit perguruan tinggi, pemberian bantuan dan al okasi dana, serta pengakuan dari badan ata u instansi y ang lain. Mutu program studi merupakan cerminan dar i totali tas keadaan dan kar akterist ik masuk an, pros es, keluaran, hasil, dan dampak, atau layanan dan kinerja program studi yang diukur berdasarkan sejumlah standar yang ditetapkan itu. Evaluasi dan penilaian akreditasi program studi sangat membantu perguruan tinggi untuk dinilai dan diakui kinerjanya oleh badan atau instansi lain dan masyarakat sebagai sta keholder peng guna out put per guruan t ingg i, k arena ha sil akr edit asi prog ram studi ak an memudahkan bagi stak ehol der unt uk menent ukan standaris asi SDM yang mereka butuhkan sesuai dengan tingk atan akredita si. Misalnya ketika sebuah badan atau institusi akan merekrut tenaga kerja dia akan menentukan indek prestasi (IP) minimum calon tenaga kerja ses uai deng an nilai akr edit asi program studi yang bersangkutan (IP 2,5 bagi akreditasi A; IP 2,75 bagi akr edit asi B; dan IP 3, 0 ba gi akreditasi C). Oleh karena itu pada masyarakat di inga tkan unt uk memil ih perguruan tinggi dengan melihat nilai akreditasi program studi yang ada di lemba ga t erseb ut demi kemudahan masa depa n ca lon mahasiswa/i serta orang tua.ď Ž


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.