waspada jumat 30 oktober 2009

Page 27

Agenda

WASPADA Jumat 30 Oktober 2009

25

Miyabi Berjuang Lepas Imej Bintang Porno Miyabi merasa sedih karena dirinya dilarang datang ke Indonesia. Imej sebagai bintang porno membuat kedatangan Miyabi mendapat kecaman. Miyabi mengaku itu adalah bagian dari masa lalunya. Miyabi/facebook

Julukan sebagai artis porno

sudah sangat melekat dalam diri Miyabi atau Maria Ozawa.Tetapi, kabarnya artis berdarah JepangKanadainiinginmelupakanmasa lalunya itu dan memulai karirnya dari awal. “Dia (Miyabi) juga ngomong jangan kenal saya dari masa lalunya saja. Dia sedang berusaha melupakan masa lalunya,” kata Ody Mulya Hidayat, Produser Maxima Picture saat ditemui di SenayanCity,Jakartaselatan,Senin (26/10) malam. Ody menambahkan Miyabi

sedang berjuang untuk meninggalkan dunia film porno yang selama ini dibintanginya. Alasa itulah membuat Ody tetap bersikeras untuk mengajak Miyabi membintangi film akan diproduksi rumah produksinya. Ody menegaskan film dibuatnya adalah bergenre komedi. Dan dia pastikan di film itu tak akan ada adegan menyimpang.Film‘MenculikMiyabi’tetap akan menggunakan Miyabi sebagai bintang utamanya.(Vivanews)

Bila Arumi Bachsin Putus Asa DEMI mendapatkan peran remaja putus asa yang diidamidamkannya belakangan ini, Arumi Bachsin berani berakting menantang dalam film terbarunya “Putih Abu-Abu dan Sepatu Kets”. Selain berciuman bibir dengan lawan mainnya Adipati Kusmadji – pemeran Adit, artis cantik berdarah campuran Palembang-Belanda kelahiran Jakarta, 19 Februari 1994 ini, mengerahkan ekspresi jiwa terguncang menjelang mengakhiri hidup dengan bunuh diri. “Tak ada pilihan lain, demi memenuhituntutanskenariodan sutradara, sebagai sepasang kekasih dalam film PAAdSK, saya dan Adipati harus berciuman bibir.Yang penting hanya sekejap dan tak ada adegan ulang,” papar

Arumi Bachsin kepadaWaspada selepas preview film produksi BIC Production di Jakarta, baru-baru ini. Menurut pemeran Dea dalamfilmbesutanSutradaraNayato danskenarionyaditulisVivaWesty diputar di bioskop mulai 29 Oktober ini, setelah membintangi sederet judul sinetron dan dua film Bestfriend serta Pocong Jalan Blora dirinya sangat terobesi dapat melakoni peran pelajar SMA yang putus asa berat. “Nah, karakter Dea selama ini saya idam-idamkan. Karena dikisahkansebagairemajaarogan lantaran kaya dan merasa paling cantik di antara siswi di sekolahnya, tiba-tiba nekat ingin bunuhdiri.Pemicunya, diataksanggup menanggung malu karena video mesranya dengan Adit –

dalam sekejap beredar luas akibat keisengan sang kekasih. Terus-terang, adegan meloncat dari atap sekolah benar-benar menantang potensi dan kepiawaian berakting. Saya harus total menampilkanekspresiwajahdan tubuh orang putus asa dimana jiwanya pun terguncang hebat. Pokoknya, yang tampak di film bukan Arumi tapi karakter Dea,” terang bintang iklan berbagai produk itu. Menyinggung adegan lain yang lebih dari sekedar berciuman, Arumi yang digosipkan tengah dekat dengan penyanyi Afgan ini menjamin hal tersebut hanya trik kamera. “Kalau dalam film ada adegan bergumul dan buka-bukaan, itu murni trik kamera dan efek khusus,” jamin bintang sinetron Azizah dan

Chelsea ini. Film PAAdSK antara lain juga dibintangi Filda Elishandi (Flori), Michela Putri (Kemala), Rana Marissa (Icha) dan Stefan William (Dion) dibuat berdasarkan kisah nyata, mencoba menggambarkan tragedi kehidupan remaja akibat sebuah keisengan. “Lewat karya terbaik Nayato – sutradara berlatar belakang pendidikan photografis, kami mencoba memberi pesan moral kepada orangtua para remaja. Bahwa tindakan kaula muda melakukan hal-hal tabu, sesungguhnya bukan akibat kenakalan tapi juga karena keisengan. Hal tersebut dipicu hubungan tak harmonis antar anggota keluarga,” terang Firman Bintang, produser BIC Production. * (AgusT)

Teknik Sipil USU Adakan Malam Temu Kangen DepartemenTeknikSipilUSU merayakan genap berusia 50 tahun akan menyelenggarakan berbagai kegiatan diantaranya temukangenantaralumnidengan menampilkan artis-artis top kota Medan serta seminar sehari maupun pertandingan Golf. Menurut Popon selaku panitia penyelenggara menyebutkan Kamis (29/10), acara 50 tahun kali ini diawali turnamen Golf dan seminar sehari dengan tema Peran Serta Departemen Teknik Sipil USU dan alumni

dalam Pembangunan Nasional dan Regional di hotel Soechi Medan 6 November 2009. Seminar sehari ini akan menghadirkan pembicara antara lain Deputy Regional Bappenas, Dirjen Bina Marga Departemen PU,DirjenPerkeretaapianDepartemen Perhubungan dan Dr Pande Raja Silalahi, Ir Yusianto Lau dan lain lain. Sebagai klimaksnya akan diselenggarakan Malam Temu Kangen Para Alumni Fakultas Teknik Sipil USU dari semua

angkatan 7 November 2009 di Deli Room Hotel Danau Toba Medan.Diacaraininantinyaartisartis top kota Medan bersama band ternama bakal menampilkan atraksi hiburan penuh kenangan buat para alumni. Disebutkannya, sejak didirikan tanggal 26 Agustus 1959, sejarah berdirinya berkaitan erat dengan kebutuhan insinyur Sipil diDepartemenPekerjaanUmum pada akhir lima puluhan, dimana pada saat itu pendidikan tinggi di bidang teknik sipil di Indonesia

ada di Pulau Jawa. Kinisesuaidenganperjalanan yang usianya relatif panjang, DepartemenTeknikSipilUSUtelah berhasil melahirkan 2.567 alumni bertebardiseluruhpelosoknusantara. Sesuai dengan visi, misi dan tujuanberdirinyayaitumendukung terwujudnyaUSUsebagaiUniversity of Industri maka ke depan peran FakultasTeknikSipilUSUmenjadi sangat penting. Informasi bisa menghubungiFakultasTeknikSipil USUJlPerpustakaanKamus USU Medan.(rel/m09)

Pesona Afgan Di Tiara: Afgan mampu membius penggemarnya di Balai Sidang Tiara Medan, akhir pekan lalu. Penyanyi idola remaja ini tampil sangat memikat mendendangkan tembang-tembang romantisnya. Kehadirannya di Medan menjadi pengobat rindu penggemarnya. Afgan menginap di Hotel Tiara Medan diakui selalu didambakan kehadirannya melalui lagulagunya cukup menggelitik telinga. Foto Afgan saat tampil di Balai Sidang Tiara Medan.(m09)

07.00 Siapa Lebih Berani 09.00 Dahsyat 11.00 Silet 12.00 Seputar Indonesia Siang 12.30 Sergap 13.00 Sinema Siang 15.00 Cek & Ricek 15.30 Selebriti Berbagi 16.00 Bedah Rumah 17.00 Seputar Indonesia 17.30 Rumah Hadiah 18.00 Doa Dan Karunia 19.00 Safa Dan Marwah 20.30 Cinta Dan Anugerah 22.00 Almost Married 00.00 Seputar Indonesia Malam 00.30 Film Tengah Malam : Baywatch

CATATAN

07.30 Musik : Inbox 09.30 Hot Shot 10.00 Sinema Pagi 12.00 Liputan 6 Siang 12.30 Sinema Siang 14.30 Status Selebriti 15.00 Playlist 16.00 Kepompong 17.00 Liputan 6 Petang 17.30 Cari Ibu Tiri 18.30 Uya Memang Kuya 19.00 Bayu Cinta Luna 20.00 Cinta Fitri 21.30 Terlanjur Cinta 23.00 Cinemaholic 01.00 Liputan 6 Malam 01.30 Buser

07.00 Cerita Pagi 08.30 Layar Pagi 10.30 Kribo 11.00 Sidik 12.00 Layar Kemilau 13.30 1001 Cerita 14.30 Go Show 15.00 1001 Presenter 17.00 Ninja Warrior 18.00 Si Mamat 19.00 Sinema Spesial 20.30 Sinema Bollywood 00.00 Cerita Malam 01.30 Layar Tengah Malam My Hero 02.30 Cerita Dinihari

07.00 Pororo 07.30 Star Kids 08.30 Espresso 10.00 Heboh 11.30 Topik Siang 12.00 Musik : Klik 13.30 Kartun 14.30 Panji Sang Penakluk 15.00 Djarum Indonesia Super League 17.30 Topik Petang 18.00 Mantap 19.00 Segeerrr.. 20.00 Tawa Sutra 21.30 Movies Spesial 23.30 Mengejar Buronan 00.30 Topik Malam

07.00 Kiss Vaganza 08.30 Halo Polisi 09.30 FTV Drama 11.30 Patroli 12.00 Fokus Siang 12.30 Happy Song 14.30 Intan 15.00 KiSS Sore 15.30 FS My Lovely Sam Soon 17.00 Tangisan Isabella 18.00 Laila 19.00 Di Balik Jilbab Zaskia 20.00 Inayah 22.00 Sinema Malam 00.00 FS The Hospital 01.00 Fokus Malam

Jadwal acara TV di atas bisa diubah sewaktu-waktu oleh stasiun TV yang bersangkutan tanpa pemberitahuan

Arumi Bachsin

BCL Persilakan Ashraf Ganti Kewarganegaraan Bunga Citra Lestari (BCL) membantah kabar kalau suaminya, Ashraf Sinclair, bakal dideportasi. Muncul wacana kalau Ashraf akan menjadi WNI. “Oh itu haknya Ashraf kalau mau pindah kewarganegaraan,” jelas BCL saat ditemui di Studio Penta, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Jumat (23/10). BCL mengungkapkan selama ini adminisBunga Citra Lestari trasiKeimigrasianAshraf Sinclair di Indonesia selalu baik. Sehingga tak mungkin pria asal Malaysia itu dideportasi. BCl juga menolak kabar kalau dirinya mendorong Ashraf menjadi WNI.(dth)

Pasha ‘Ungu’-Okie Cekcok Lagi Pasha ‘Ungu’ kembali terlibat percekcokan dengan mantan istrinya Okie Agustina. namun kali ini percekcokan itu tak sampai melibatkan fisik, melainkan lewat telepon. Hal itu disampaikan Okie saat ditemui di Polresta Bogor, Jawa Barat, Rabu (28/10). Menurut Okie. ia dan mantan suaminya itu telah jarang berkomunikasi. Pasha-Okie Sekalinya mereka berkomunikasi, hanya percekcokan yang terjadi. “Pasha telepon beberapa bulan yang lalu. Kita cekcok di telepon, karena masalah anak. Saya minta pasha untuk menanyakan kabar anak sama saya, bukan pada supir atau pembantu,” ujar Okie. Perempuan berkulit putih itu juga berujar bahwa kini Pasha telah jarang menanyakan kabar anaknya. Menurut Okie, kini Pasha jauh lebih cuek. Kedatangan Okie ke Polresta Bogor adalah karena panggilan pihak kepolisian mengenai kasus pemukulan Pasha terhadapnya beberapa waktu lalu. “Kita hanya memenuhi panggilan. katanya ada yang perlu diselesaikan mengenai kasus beberapa bulan lalu. Untuk lengkapnya tanya saja sama pengacara saya,” ujar Okie yang datang dengan pengacara serta ibundanya.(dth)

Vario Club Ramaikan Pementasan Teater ‘O’ USU Vario Honda Matic Club ( Vanatic ) dan Honda Vario Club ( HVC ) akan turut meramaikan kegiatan pementasan parodi komedi‘RajaTebalek’ pada tanggal 31 Oktober 2009. Bertempat di Taman Budaya Sumatera Utara, parodi yang disutradaraiYusrianto Nasution ini digelar dalam rangka perayaan 18 tahun Teater ‘O’ USU. Kegiatan club yang digagas oleh CV. Indako Trading Co. selaku main dealer sepeda motor Honda di Sumatera Utara ini sendiri akan memberi warna baru bagi kegiatan club terutama dalam mendukung kegiatan seni. “Agar bisa hidup, bertahan dan berkembang, teater perlu pupuk yang bernama tanggung jawab, sikap, disiplin, keteguhan hati,pengetahuan,teknologi, manajemen, kejujuran, keterbukaan ,ketulusandancinta.Melaluiitulah mereka menghidupkan kehidupan‘panggung sandiwaranya dan mengejawantahkan falsafah almamater tri dharma perguruan tinggi”UngkapAgusMulia,editor Buku ‘Raja Terbalek’. “Parodi komedi ‘Raja Terbalek’ merupakan bagian dari buku himpunan 10 naskah teater ‘O’ yangmengkritisipersoalantenaga kerja terutama diarahkan ke persoalan nasib miris tenaga kerja yang dikirim ke luar negeri.” Ungkap Yulhasni, ketua pelaksana pementasan Teater‘O’ didirikan 1 Oktober 1991 di bumi sastra Universitas Sumatera Utara (USU) melalui proses panjang. Dari pelataran kampus padang bulan sampai tempat kost anak-anak rantau di Karya Sembada 206, Medan dirangsang oleh omong–omong sekelompok mahasiswa sastra USU terhadap kelesuan aktivitas dan kreativitas teater kampus saat itu. Diantara mereka yang terlibat dalam pembentukan Teater ‘O’ adalahYusrianto Nasution, Sastra Maulud, Agus Bambang Her-

07.05 Indonesia This Morning 07.30 Metro Xin Wen 08.05 Climate Challenge’ 09.05 Expedition 10.05 Dunia Kita 10.30 Chat Club 12.05 Metro Siang 13.30 Just Alvin 14.30 Metro Sore 15.05 Bisnis Hari Ini 16.05 Inside 17.05 Discover Indonesia 19.05 Suara Anda 20.30 Special Dialogue 21.05 Top Nine News 21.30 Kick Andy 23.05 Secret Operation 23.30 Metro Sports 00.05 Metro Malam

Para Pembicara yang mengupas buku “Raja Terbalek” di Medan beberapa hari lalu manto,Yos Rizal, Syaiful Hidayat, Jumahir, M.Khaidirwan Jamili, Moratua Naibaho, Ibrahim Sembiring, Iskandar, Mukhlis Sinambela, MukhlisWin Ariyoga, Agus Mulia, Didik Luhur Pambudi, Yulhasni, Syaiful Bahri Lubis, Rahmat Efendi Siregar, Sri Wardatul Hayati, Rosliani, Hermansyah Putra dan M. Ali Sadikin. Tidak kurang dari sembilan puluh pementasan yang telah diproduksi teater ini. Dan tidak sedikit penonton menunjuk ‘O’ sebagai‘Koma’ nya Medan, tetapi Teater ‘O’ menolak disamakan dengan teater Koma Jakarta, apalagi dianggap mengekor kepopuleran Koma.Teater‘O’ mengaku lebih berani, lebih actual dan lebih nakal. Kekhasan garapan teater ‘O’ adalah dialeg dan karakter ‘ Ini Medan Bung’ dengan joke yang baru, segar, variatif dan sangat situasional. Komedi tradisional seperti ketoprak, ludruk reog, calung, lenong dan makyong bukan sesuatu yang tabu dikolaborasikan dalam komedi teater ‘O’

07.30 Musik Derings 09.00 Sketsa 09.30 D Show 10.30 Jelang Siang 11.00 Insert 12.00 Reportase 12.30 Bioskop Indonesia 15.30 Missing Lyrics 15.30 Kado Istimewa 16.00 Insert Sore 16.30 Orang Ketiga 17.00 Reportase Sore 17.30 Kejar Tayang 18.00 Suami Suami Takut Istri 19.00 Angel’s Diary 19.30 Bioskop Spesial Trans 21.30 Bioskop Trans TV 23.30 Bioskop Trans TV 01.00 Reportase Malam

Sementara itu, Gunarko Hartoyo, Promotion Head CV. Indako Trading Co. mengungkapkan pihaknya berupaya ikut menyukseskan kegiatan pementasan komedi parodi ini dengan mengajak kerjasama dari club. “Kami berupaya senantiasa meningkatkan kepedulian seni danbudayadimasyarakatsebagai salah satu wujud terima kasih atas pencapaian prestasi Honda termasuk dalam pencapaian 25 juta unit Honda tahun ini yang tidak terlepas dari dukungan berbagai lapisan masyarakat. Saat inikamijugasedangmelaksanakan roadshow ‘Honda Fest’ di 100 titik strategis hingga 31 Desember, yang menampilkan budaya bangsa sebagai ungkapan keprihatinan atas banyaknya budaya bangsa yang dicomot oleh pihak asing.” Ungkap Gunarko Keberhasilanproduksi25juta Honda merupakan prestasi pertama yang diraih oleh produsen sepeda motor di Indonesia dan juga di Asean. Didukung agresifitas peluncuran produk–

08.30 Jejak Islam 09.00 Kabar 9 09.30 Kabar Pasar 10.30 Pariwara BNN 11.00 Opini 12.00 Kabar Siang 13.30 Expose 15.00 Kabar 15 15.30 Kabar Pasar 16.00 Tabligh Akbar 17.00 Telusur 17.30 Kabar Petang 20.00 Negeri Impian 21.00 Apa Kabar Indonesia 22.30 Jalur 259 23.00 On The Border 23.30 Kabar Arena

07.30 Chalkzone 08.00 Tak And The Power Juju 09.00 Obsesi 10.00 Bukan Sinetron 11.00 Bukan Pemimpi 12.00 Abdel & Temon 13.00 Global Siang 15.00 MTV Ampuh 16.00 Obsesi 16.30 Berita Global 17.00 Spongebob 19.00 Awas Ada Sule 20.00 Big Movies 22.00 Big Movies 00.30 Global Malam 01.00 MTV Insomnia

produk terbaru dengan Mesin terbaru 110 cc yang didukung teknologi EFT yang mendukung keiritan pada Honda Blade dan Absolute Revo termasuk kehadiranmatikHondayangmemiliki fitur lengkap seperti pengaman cagak samping yang menjamin keamanan pengendara karena sepeda motor tidak dapat dihidupkan jika cagak samping tidak dinaikkan. Fitur lain yang hanya dimiliki oleh matik Honda adalah tuas pengait rem yang memberikan kenyamanan dan keamanan pengendara jalan di tanjakan. “Keberhasilan Honda mencapai produksi ke 25 juta unit ini juga tidak terlepas dari kepercayaan yang terbangun di masyarakat dengan dukungan jaringan bengkel dan suku cadang yang tersebar luas. Kami terus berupaya meningkatkan pelayanan sebagai ungkapan terima kasih kepada masyarakat khususnya pemakai Honda.” Ungkap Leo Wijaya, marketing manager CV. Indako Trading Co.(adv)

07.30 I Gosip Pagi 08.00 Selamat Pagi 09.00 Bakul Metropolis 10.00 Dengarlah Aku 11.30 Redaksi Siang 12.00 I Gosip Siang 12.30 Bocah Petualang 13.00 Laptop Si Unyil 14.00 Cita-Cita 14.30 Dunia Air 15.00 Koki Cilik 15.30 Asal Usul Flora 16.30 Redaksi Sore 18.30 On The Spot 20.00 Opera Van Java 22.00 Bukan Empat Mata 23.30 Begadang 01.00 Sport 7 Malam

**m30/B


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.