Waspada, Rabu 19 mei 2010

Page 1

Medan 26-34 C

Berastagi 16-26 C

R. Prapat 26-34 C

Parapat 17-27 0C

P. Siantar 18-290C

Sibolga 20-30 0C

0

0

Berawan

0

Hujan guntur

WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan

Prakiraan Cuaca Rabu (19/5)

BMKG Polonia

Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947 Pendiri : H. Mohd. Said (1905 - 1995) Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) ISSN: 0215-3017

http://epaper.waspadamedan.com

RABU, Pahing, 19 Mei 2010/5 Jumadil Akhir 1431 H

No: 23153 Tahun Ke-64

Terbit 28 Halaman (A1-8, B1-12, C1-8)

Harga Eceran: Rp2.500,-

TNI AL Berantas Pencurian Minyak Di Belawan

Bom Bunuhdiri Taliban Serang NATO, Lima Tentara AS Tewas

BELAWAN ( Waspada): Guna memberantas aksi pencurian minyak pada pipa penyaluran minyak milik Pertamina di kawasan Belawan sekitarnya, TNI AL memperketat pengamanan di sekitar jalur pipa tersebut. Hal itu dikatakan Pjs Kasubagpenum Lantamal I Belawan Mayor (KH) Budiarsa kepada Waspada, Selasa (18/5), menyikapi semakin meningkatnya aksi pencurian minyak dengan cara mengebor pipa Pertamina, belakangan ini. Menurutnya, dalam UU No 34 tahun 2004 tentang TNI terutama pasal 7 ayat 2 disebutkan salah satu tugas pokok TNI mengamankan objek vital nasional yang bersifat strategis

KABUL, Afghanistan (AP): Seorang pengebom mobil bunuhdiri Taliban meledakkan bahan peledaknya di dekat iring-iringan kendaraan NATO di Kabul Selasa (18/5), yang menewaskan enam anggota pasukan Barat, lima di antaranya tentara Amerika, demikian menurut sejumlah pejabat. Duabelas warga sipil Afghanistan turut tewas dalam serangan itu, yang kebanyakan adalah warga yang ingin menaiki bus umum pada jam sibuk pagi hari. Empatpuluh tujuh orang lainnya cedera dalam ledakan tersebut, serangan besar pertama di Kabul sejak Februari ketika sejumlah pengebom bunuhdiri meledakkan bomnya

Lanjut ke hal A2 kol. 1

Waspada/Surya Efendi

CUACA BURUK: Awan hitam menyelimuti langit di kawasan perairan Belawan sejak Senin (17/5) hingga Selasa (18/5), sebelum turun hujan dan angin kencang. Cuaca ekstrim ini harus diwaspadai warga dan berpotensi puting beliung. Kawasan Medan dan sekitarnya dua hari diliputi mendung dan hujan merata. Suhu di bawah 30 derajat Celcius yang selama sebulan terakhir mencapai di atas 35 derajat Celcius. Berita baca halaman B3.

Lanjut ke hal A2 kol. 6

Pemerintah Thai Tolak Berunding

KBRI Evakuasi 43 WNI Menkeu Diumumkan Satu Dua Hari Lagi KUALA LUMPUR (Antara): Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menyatakan akan mengumumkan nama calon menteri keuangan yang baru menggantikan Sri Mulyani Indrawati dalam waktu satu hingga dua hari ke depan. “Tunggu saja dalam satu dua hari ini akan segera saya umumkan. Dalam waktu dekat akan saya tentukan siapa menteri keuangan baru menggantikan Ibu Sri Mulyani Indrawati,” kata Presiden dalam konferensi pers di Hotel JW Marriott Kuala Lumpur, Malaysia, Selasa (18/5) malam.

Kepala Negara mengatakan menteri keuangan baru itu pastinya akan bekerja sekeras dan secakap Sri Mulyani selama lima tahun terakhir. “Tentu tokoh itu yang saya pandang cakap untuk menangani kebijakan fiskal, melanjutkan reformasi pajak, reformasi bea cukai, dan meningkatkan akuntabilitas keuangan negara,” tutur Presiden. Figur yang dipilih untuk posisi Menkeu, lanjut dia, juga harus bisa berkontribusi dalam kerjasama ekonomi global seperti G20 dan APEC.

BANGKOK, Thailand (AP/Antara/Reuters): Pemerintah Indonesia melalui KBRI di Bangkok Thailand mengevakuasi 43 WNI yang berdekatan ‘zona merah’ kerusuhan karena suasana Kota Bangkok terus memanas, menyusul sikap Pemerintah Thai menolak satu usul perundingan damai dengan para pemimpin Baju Merah. Para WNI tersebut dievakuasi di tempat yang lebih aman.

Juru bicara Kementerian Luar Negeri Teuku Faizasyah yang dihubungi di sela-sela kunjungan Presiden Yudhoyono di Malaysia,Selasa (18/5) mengatakan, sementara ini para WNI penghuni apartemen di Pecthburi Road yang berdekatan dengan lokasi kerusuhan dikoordinasikan ke

KBRI.Sedangkan aktivitas di KBRI untuk sementara ditutup berbarengan hari libur yang ditetapkan pemerintah Thailand pada Senin dan Selasa. “ Soal penutupan selama dua hari terakhir adalah karena ada hari libur yang

Lanjut ke hal A2 kol. 3

Lanjut ke hal A2 kol. 3

Warga Sipoholon Serang Rumah Manalu Adapun rumah warga Manalu yang dirusak adalah milik Paris Manalu, Anggiat Manalu, Tamba Hutabarat dan Mulia Hutauruk, masing masing di Dusun Partangga, Desa Hutauruk, Sipoholon (Taput). Dan rumah Anggita Manalu nyaris terbakar . Bentrokan bermula ketika warga melakukan rapat bersama dengan pihak polisi di salah satu gereja. Dalam rapat warga meminta agar pihak pemerintah daerah dan polisi manganulir permintaan warga agar keluarga Manalu beserta anak dan mantunya diusir dari kampung mereka karena diduga memelihara begu ganjang.

Lanjut ke hal A2 kol. 3

AP

SEORANG pemrotes anti-pemerintah berlari menyeberang jalan, Selasa (18/5) di Bangkok, Thailand. Pemerintah Thai menolak satu usul perundingan damai dengan para pemimpin Baju Merah. Menteri Kabinet Satit Wonghnongtaey mengutip pernyataan PM Abhisit Vejjajiva mengatakan, ‘situasi itu akan berakhir hanya bila protes dihentikan.’

Listrik Padam, Isteri Tewas Terbakar Suami Kritis MEDAN (Waspada): Satu rumah semi permanen sekaligus usaha salon kecantikan, perias pengantin dan jualan minyak tanah di Dusun II Simpang Warno, Desa Tanjung Selamat, Kec. Percut Sei Tuan, Senin (18/5) sekira pk 23:30 musnah terbakar. Dalam peristiwa itu, pemi-

lik rumah Dian Erstina, 24, tewas terbakar, sedangkan suaminya Adi, 25, kritis. Berdasar keterangan yang dihimpun, peristiwa kebakaran terjadi sekira pukul 23:30. Saat itu, penghuni rumah baru saja memasang lilin, karena arus listrik PLN padam. Usai meletakkan lilin terse-

Dukun Pemicu Kasus Begu Ganjang DPO Polisi keluarkan surat daftar pencarian orang (DPO) terhadap dukun yang memberi petunjuk bahwa keluarga Bilson Simare-mare memelihara begu ganjang.

Penyerobotan Hutan Paling Banyak Di Sumut

Sejak dua tahun terakhir, 11 pejabat Pemkab Langkat telah ditahan penyidik Kejari dalam kasus korupsi. Tiga di antaranya telah bebas. C1

penyimpanan minyak tanah yang berada di bagian depan rumah korban. Mengetahui adanya kebakaran itu, pasangan suami istri tersebut spontan terbangun dan berusaha keluar dari kamar namun terjebak kobaran api.

Lanjut ke hal A2 kol. 1

Ginting didampingi anggota KPU Divisi Teknis Penyelenggara, Bakhrul Khair Amal bersama anggota KPU lainnya Divisi Hukum dan Humas, Pandapotan Tamba kepada Waspada, Selasa (18/5), malam. Dikatakan Evi, diketahui adanya pelaksanaan SMPTN di USU setelah ada pertemuan dengan Panitia SMPTN USU, Bisru Hafi di gedung KPU Medan. Setelah dikaji, maka ditetapkan hari pemungutan suara Pilkada putaran kedua menjadi 15 Juni.

Lanjut ke hal A2 kol. 3

Waspada/Surya Efendi

GUBSU H Syamsul Arifin, SE bersama beberapa pejabat berdialog dengan ratusan nelayan di Pulau Siba, Kec. Hamparan Perak, Kab. Deli Serdang, Selasa (18/5).

Gubsu Ajak Nelayan Ubah Nasib MEDAN ( Waspada):Gubernur Sumatera Utara, Syamsul Arifin mengajak para nelayan di Sumatera Utara untuk meningkatkan pengetahuan dan wawasan terkait perikanan dan kelautan. Menurut Gubsu, dengan meningkatnya pengetahuan dan wawasan, kesejahteraan nelayan akan dapat ditingkatkan. Lanjut ke hal A2 kol. 6

Lanjut ke hal A2 kol. 1

berantasan Korupsi menunjukkan 48 kelemahan sistem penyelenggaraan ibadah haji berpotensi menimbulkan tindak pidana korupsi. “Harus ada perbaikan terhadap 48 titik lemah dalam pelayanan ibadah haji dan berpotensi menimbulkan tindak pidana korupsi,” kata Wakil Ketua KPK, M Jasin, beberapa waktu lalu. Temuan itu adalah hasil kajian KPK sejak Januari 2009 sampai Maret 2010. Kajian itu dilakukan terhadap penyelenggaraan ibadah haji pada musim haji 1430 Hijriah. KPK mengelompokkan 48 temuan itu dalam empat titik lemah pelaksanaan ibadah haji.

Lanjut ke hal A2 kol. 3

15 Perwira Polri Miliki Rekening ‘Aneh’

MEXICO CITY, Mexico (AP): Para ahli arkheologi di selatan Mexico mengumumkan bahwa mereka telah menemukan satu makam dari seorang terkemuka tempo dulu yang

B3

11 Pejabat Pemkab Langkat Ditahan

but, Dian masuk ke kamar belakang bersama suaminya tidur. Namun, beberapa menit kemudian, lilin yang diletakkan korban terjatuh ke lipatan kain. Api terus membesar dan membakar beberapa kain dan baju busana pengantin. Api terus membesar setelah menyambar tempat

JAKARTA (Antara): Tim Komisi Pemberantasan Korupsi, Selasa(18/5), menyampaikan hasil kajian potensi tindak pidana korupsi dalam pelaksanaan ibadah haji ke Komisi VIII DPR RI. “Itu disampaikan dalam forum rapat dengar pendapat dengan Komisi VIII,” kata Juru Bicara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Johan Budi di Jakarta, Selasa. Johan menjelaskan, rapat dimulai pukul 14.00 di ruang rapat Komisi VIII DPR di Gedung MPR/DPR Senayan, Jakarta. Hadir Wakil Ketua KPK M Jasin didampingi oleh Deputi Pencegahan KPK Eko S Tjiptadi dan anggota tim kajian pelaksanaan ibadah haji. Hasil kajian Komisi Pem-

Makam Tertua Ditemukan Di Mexico

BACA DI HALAMAN DALAM

Dirjen Perlindungan Hutan dan Konservasi Alam Kementerian Kehutanan Darori mengungkapkan, luas hutan yang disalahgunakan mencapai 2 juta hektare dan yang terbanyak di Sumut, Kalimantan dan Papua. A3

MEDAN (Waspada): Pemilihan calon Walikota dan Wakil Walikota Medan periode 20102015 putaran kedua dipercepat satu hari. Pasalnya, pada jadwal yang telah ditetapkan sebelumnya 16 Juni ada pelaksanaan Seleksi Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SMPTN) di USU dan Unimed. “Awalnya kita rencanakan hari pemungutan suara pada 16 Juni, namun terpaksa dimajukan satu hari karena pada saat bersamaan ada pelaksanaan SMPTN di USU,” kata Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Medan, Evi Novida

KPK Sampaikan Kajian Dugaan Korupsi Haji Ke DPR

Isu Begu Ganjang Merebak Lagi

TARUTUNG (Waspada): Bentrok amuk massa akibat isu begu ganjang (hantu) kembali terjadi di Tapanuli Utara, setelah di Kecamatan Muara, Sabtu (15/5) malam yang mengakibatkan tiga orang tewas diamuk massa. Kali ini isu serupa terjadi di Dusun Empat Partangga, Desa Hutauruk, Kec. Sipoholon. Ratusan warga desa sekitar berusaha mengusir keluarga Paris Manalu karena diduga memelihara begu ganjang (hantu). Bentrok terjadi antara warga dengan keluarga Manalu, bahkan satu rumah milik keluarga nyaris dibakar massa, Selasa (18/5) sekitar pukul 12:00.

Pilkada Putaran Kedua Dipercepat Jadi 15 Juni

ilustrasi/AP

Sukses Jadi Pilot Palsu Selama 13 Tahun KEDOK Thomas Salme sebagai pilot palsu terbongkar setelah 13 tahun karirnya sebagai penerbang. Pria asal Swedia ini menerbangkan pesawat hanya berbekal lisensi palsu, tanpa pendidikan dan pelatihan menerbangkan pesawat. Salme tertangkap Maret 2010, saat hendak menerbangkan pesawat Boeing 737 yang membawa 101 orang dari Amsterdam, Belanda ke Ankara, Turki. Dia ditahan dengan tuduhan memiliki lisensi palsu oleh aparat Belanda.

Lanjut ke hal A2 kol. 2

JAKARTA (Waspada): Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) telah menyerahkan hasil analisis terkait Laporan Transaksi Keuangan Mencurigakan (LTKM) kepada Kepolisian RI dan Kejaksaan Agung. Laporan memuat data rinci tentang berbagai transaksi mencurigakan di rekening milik sejumlah perwira kepolisian. Lanjut ke hal A2 kol. 1

erampang Seramp ang - Tepuk dada tanya iman, mau pilih siapa? - He...he...he...


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.