Waspada, Kamis 15 September 2011

Page 1

Malinda Dee Diserahkan Ke Kejaksaan

Malinda Dee

Antara

JAKARTA (Waspada): Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan, Rabu (14/9) menerima pelimpahan tahap dua atau berkas dan Lanjut ke hal A2 kol. 3

WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan

Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999)

KAMIS, Legi, 15 September 2011/16 Syawal 1432 H

No: 23624 Tahun Ke-65

WN Inggris Selundupkan Sabu Senilai Rp13 M TANGERANG (Antara): Petugas Kantor Bea dan Cukai (BC) Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Kota Tangerang, Banten, menangkap Lanjut ke hal A2 kol. 6 Gareth DC

Terbit 24 Halaman (A1-12, B1-12)

Antara

Harga Eceran: Rp2.500,-

PESAWAT hendak mendarat di bandara Polonia Medan dengan kondisi langit yang putih saat diabadikan dari lantai atas kantor Gubsu, Rabu (14/9). Langit yang tidak lagi biru di siang hari dalam beberapa pekan terakhir di Kota Medan dikarenakan imbas kebakaran hutan di sejumlah titik di pulau Sumatera. MEDAN (Waspada):

Calhaj Sumut Tambah 289 Orang, Aceh 1.152 JAKARTA(Waspada): Menyusul tambahan kuota haji dari pemerintah Arab Saudi sebanyak 10.000 orang, Kementerian Agama (Kemenag) membagi kuota tambahan bagi jamaah haji reguler sejumlah 7.000 disebar keseluruh provinsi di Tanah Air, Sumatera Utara mendapat tambahan 289 orang dan Aceh 1.152 orang. Dengan adanya tambahan

Perceraian Menpera Jadi Perhatian SBY JAKARTA (Antara): Menteri Sekretaris Negara Sudi Silalahi mengatakan, kasus gugatan cerai yang diajukan Carolina binti M Gandhi Kaluku kepada suaminya Menteri Perumahan Rakyat (Menpera) Suharso Monoarfa, jadi perhatian Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY. “Yang jelas sudah jadi atensi Bapak Presiden,” kata Sudi ketika ditemui di kompleks Istana Kepresidenan, Rabu(14/9). Sementara, juru bicara Pengadilan Agama Jakarta Selatan, Tamah, kepada wartawan menjelaskan, gugatan cerai atas Suharso dilayangkan Selasa (12/9). Tamah menjelaskan, persidangan perdana gugatan cerai itu akan berlangsung secara tertutup. Sudi menjelaskan, Suharso sampai saat ini masih menjalankan tugas harian sebagai menteri. Sudi belum bersedia menjelaskan tindakan yang akan dilakukan oleh PresidenYudhoyono terkait gugatan cerai yang sedang dihadapi oleh Suharso. Namun, dia menegaskan, kasus itu bisa mempengaruhi kinerja. Sebelumnya, Suharso mengaku tidak tahu tentang gugatan itu.

kuota haji sebanyak itu, jumlah jamaah calon haji Indonesia yang akan menunaikan ibadah haji tahun 2011, berjumlah 221.000 orang. Hal tersebut dikemukakan Direktur Pelayanan Haji Kementerian Agama RI, H. Zainal Abidin Supi di hadapan Kepala KantorWilayah ( Kanwil ) Kemenag di seluruh Indonesia usai acaraqur’ah(undian)pemondokan jamaah haji di Hotel Mercure, Jakarta Utara, Rabu (14/9). Acara qur’ah dihadiri Menteri Agama H. Suryadharma Ali, sejumlah anggota Komisi IX DPR RI, Ketua MUI , Komjen RI untuk Jeddah, serta wakil dari kedutaaan besar Arab Saudi dan pejabat eselon I dan II Kemenag. Menurut Zainal Abidin Supi, tambahan kuota haji kepada daerah untuk memberikan prioritas kepada calon jamaah

haji yang daftar tunggu nya terlalu lama.” “Terserah daerah saja yang mengatur pembagiannya, dengan mendahului calon jamaah yang daftar tunggunya terlalu lama,” tutur Zainal Abidin Supi. MES: 19 Kloter Pelunasan kuota tambahan Biaya Perjalanan Ibadah Haji (BPIH) akan berlangsung mulai 15 s/d 19 September. Demikian disampaikan Kepala Kantor Kementerian Agama Wilayah Provinsi Sumatera Utara, Drs H Syariful Mahya Bandar MAP, Rabu (14/9) dari Jakarta. Sedangkan pendistribusian kuota ke daerah oleh Kementerian Agama dilakukan secara proporsional, di mana, provinisi yang paling panjang daftar tunggu mendapatkan jumlah

Lanjut ke hal A2 kol. 4

Mendung yang menyelimuti kawasan Medan dan sekitarnya, saat ini belum mengganggu pergerakan penerbangan, baik saat take off maupun landing di Bandara Polonia Medan. Kalau jarak tembus pandang di Bandara Polonia Medan mencapai antara 3.000 hingga 3.500 meter berarti belum mengganggu pergerakan penerbangan, kecuali jarak tembus pandang dibawah 1.000 meter penerbangan pasti terganggu, kata Hartarto, Kepala data dan infromasi (Datin) pada Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) wilayah I stasiun Bandara Polonia Medan. Kepada wartawan Rabu (14/9), Hartarto megatakan, untuk saat ini belum mengganggu penerbangan, artinya penerbangan masih aman di bandara baik pada rute dalam negeri maupun internasional. Sementara titik api yang terpantau melalui satelit NOA (National Oceanografi Asmoferit) untuk kawasan Sumut dan Aceh, saat ini belum ada. Kedua daerah itu sedang dilanda hujan, sejumlah titik api yang tersebar di beberapa daerah sudah padam. Bahkan Menteri Kehutanan Zulkifli Hasan di Jakarta menginformasikan, saat ini terdapat 2000 titik api kebakaran hutan di sejumlah daerah di Indonesia antara lain di Jambi, Riau dan Sumatera Selatan. Sebelumnya Administrator Bandara (Adban) Polonia Medan Ir Razali Abubakar mengimbau kalangan awak pesawat agar pesawat-pesawat berbadan sedang dan lebar lebih aman landing maupun take off melalui ujung landasan pacu (runway) 05 yaitu bagian Selatan Bandara Polonia Medan. Hal tersebut berkaitan di ujung runway 023 bagian utara Bandara Polonia Medan berjejer bangunan-bangunan bertingkat, dikhawatirkan akan mengganggu penerbangan saat mendarat dan terbang dari bandara itu. Lanjut ke hal A2 kol. 1

Waspada/Surya Efendi

Polisi Amankan 17 Sepedamotor, Satu Dikendarai Pelajar SMP MEDAN (Waspada): Razia sepedamotor dengan sasaran pelajar setingkat SMA yang digelar Polsek Pancurbatu dan Polsek Sunggal di wilayah hukum masing-masing, Rabu (14/9), berhasil mengamankan 17 sepedamotor, satu di antaranya dikendarai pelajar SMP. Pantauan Waspada di lapangan, jajaran Polsek Pancurbatu bersama personel Sat Lantas Polresta Medan yang menggelar razia di depan SMAN 1 Pancurbatu menjaring 17 sepedamotor yang dikendarai pelajar SMA. Dari jumlah tersebut, tiga diberikan tindakan langsung (tilang) dan 14 sepedamotor diamankan karena pengendaranya tidak bisa memperlihatkan STNK. Kapolsek Pancurbatu AKP RuruhWicaksono, SIK, SH, MH, didampingi Kanit Lantas AKP

Tony Simanjuntak mengatakan, razia sepedamotor tersebut untuk mengantisipasi Geng Kereta yang meresahkan masarakat. “Pengendara yang tidak bisa memperlihatkan SIM ditilang, pengendara yang tidak bisa memperlihatkan STNK, sepedamotornya diamankan ke Polresta Medan” kata Ruruh. Di tempat terpisah, Polsek Sunggal bersama Polresta Medan menggelar razia sepedamotor di Jln. PDAM Tirtanadi, Jln. Bakul dan Pasar III, Kec. Medan Sunggal. Dalam razia tersebut, polisi menjaring 14 sepedamotor yang dikendarai pelajar SMA dan SMP. Dari hasil pemeriksaan polisi, 10 sepedamotor hanya diberikan tilang karena pengendaranya tidak memiliki SIM. Empat sepedamotor lainnya

Polisi Berhasil Lacak SMS Rusuh Ambon

Tubrukan Beruntun Di Tamora, 2 Tewas

JAKARTA (Waspada): Polri berhasil melacak pengirim pesan pendek provokatif yang mengakibatkan kerusuhan di Ambon, Minggu (11/9). Namun, Polri tak gegabah mengungkap siapa pelaku pengiriman pesan berantai itu. “Kita sudah menemukan orang-orang yang sebenarnya, namun masih dilihat apakah (SMS) yang dikirim sebelum atau sesudah kejadian,” kata Kepala Badan Reserse Kriminal Polri, Irjen Pol Sutarman di Mabes Polri, Jakarta, Rabu (14/9). Menurut Sutarman, waktu penyebaran itu sangat penting diketahui apakah dikirim sebelum atau sesudah terjadi kerusuhan. Oleh karena itu, waktu pengiriman pesan singkat itu harus dilihat kembali. Sutarman mengatakan, pesan pendek itu berasal dari Ambon kemudian di kirim ke Surabaya, Solo dan ke beberapa daerah. SMS tersebut, kata dia tak ada kaitannya dengan Republik Maluku Selatan (RMS). “Jangan sebut RMS. RMS itu gak ada, yang ada separatis,” kata dia.

TANJUNGMORAWA (Waspada): Tubrukan beruntun antar bus Batang Pane Baru BK 7727 dengan Toyota Avanza BK 1938VJ, truk Colt Diesel BK 8523 LC dan Suzuki APV BK 1202 GY di Jalinsum Medan-Tanjungmorawa Km 21-22, Dusun VI, DesaWonosari, Tanjungmorawa, Deliserdang, Rabu (14/9) pukul 06:30, mengakibatkan abangberadik penumpang Avanza tewas, dua luka parah dan dua luka ringan. Korban tewas, pengemudi mobil Avanza Hendy Candra, 28, warga Jalan Tapanuli Dalam, Kel. Pandau Hulu I, Kec. Medan Kota, adiknya, Surya Candra, 26. Kernet truk Colt Diesel, Alinafiah, 43, warga Helvetia, Medan menderita kaki kanan putus, kaki kiri patah. Ilham Santoso, 40, warga Tanjung Mulia, Medan penumpang truk Colt Diesel mengalami tulang rahang patah, luka robek pada wajah dan telinga mengeluarkan darah. Korban luka ringan kernet bus Batang Pane Baru, Safari, 45, warga Gang Rukun, Medan Amplas dan Arifin Siregar, 32, warga Kec. Hamparanperak,

Lanjut ke hal A2 kol. 4

LENTERA

Takut Kematian Oleh Anang Anas Azhar, MA SECARA naluriah manusia ingin lebih hidup lama. Manusia tidak menginginkan umurnya pendek, bahkan kalau bisa hidupnya lebih seribu tahun lamanya. Allah SWT menyatakan, dalam QS: Al Baqaroh: 96, bahwa ada segolongan manusia yang ingin hidup seribu tahun lamanya. “Masing-masing mereka ingin diberi umur seribu tahun, padahal umur panjang itu tidak akan menjauhkan mereka dari azab. Dan Allah Maha melihat, apa yang mereka kerjakan”. Keinginan hidup lama, ternyata tidak hanya ada pada zaman kita sekarang. Namun, sejak pada Nabi Adam AS Lanjut ke hal A2 kol. 6

Waspada/Andi Nasution

BUS Batang Pane Baru penyebab tubrukan beruntun di Jalinsum Medan-Tanjungmorawa Km 21-22, Dusun VI, Desa Wonosari, Tanjungmorawa yang menewaskan kakak-beradik, diderek ke unit Laka Satlantas Polres Deliserdang, Rabu (14/9).

Lanjut ke hal A2 kol. 1

Polisi Gerebek Gudang Penimbunan BBM, Ribuan Liter Solar Disita

Kapal Nelayan Batubara Tenggelam Ditabrak, 2 ABK Hilang

TANJUNGBALAI (Waspada) : Polres Tanjungbalai menggerebek gudang penimbunan solar dan mengamankan ribuan liter BBM (bahan bakar minyak) bersubsidi, Selasa (13/9) sekira pukul 18:00. Informasi dihimpun di kepolisian, penggerebekan berawal dari informasi masyarakat, di sebuah gudang dan rumah di Jalan Pancasila, Lk IV, Kel. Perwira, Kec. Tanjungbalai Selatan, kerap terlihat aktivitas bongkar muat BBM jenis solar. Diduga, tempat yang cukup jauh dari keramaian itu dijadikan tempat penimbunan BBM bersubsidi. Polisi sore itu langsung menggerebek lokasi dan mengamankan tersangka DS, 22, warga Jl. Asuhan, dan MNM, 35, warWaspada/Rasudin Sihotang g a J l . B i n j a i , POLRES Tanjungbalai menggerebek gudang di Jalan Pancasila dan mengamankan ribuan liter BBM jenis solar Lanjut ke bersubsidi, Rabu (14/9). hal A2 kol. 7

BELAWAN (Waspada): Satu buah kapal nelayan 3 GT asal Kualatanjung Kab. Batubara pecah dan tenggelam, diduga akibat ditabrak kapal besar bermuatan kontiner di sekitar perairan Pulau Berahala, Sergai, Selasa (13/7) dinihari. Dari lima awak kapal, warga Kualatanjung, tiga diantaranya yakni Sabri, Nober, dan Abdul Rahman, selamat tanpa luka. Dua lainnya yakni, Abdul Jalil dan Atan hilang dan masih dalam pencarian. Ketiganya selamat, setelah beberapa jam mengapung menggunakan papan pecahan kapal dan ditolong kapal tengker MT Lapin berbendera ThaiWaspada/ Rustam Effendi land yang TIGA nelayan Kuala Tanjung, Kab. Batubara memberikan penjelasan di kantor perusahaan pelayaran PT TCK tentang Lanjut ke hal A2 kol. 3 peristiwa yang menimpa mereka, Rabu (14/9).

diboyong ke komando karena pengendaranya tidak bisa memperlihatkan SIM dan STNK. Pantauan Waspada di lapangan, razia dipimpin Kapolsek Sunggal AKP M. Budi Hendrawan, SH,SIK dibantu Kanit Dikyasa Satlantas Polresta Medan AKP Rosmawati Br Simbolon, SH, dan melibatkan 20 personel.

Lanjut ke hal A2 kol.

Sistem Penyaluran BOS Diubah JAKARTA (Waspada): Menteri Pendidikan Nasional Muhammad Nuh mengatakan, sistem penyaluran dana BOS tahun inidiubahdaritransferkesekolah, menjadi ke APBD daerah. Sementara, ratusan kabupaten/kota diketahui belum menyalurkan dana Bantuan Operasional Sekolah pada triwulan ketiga tahun ini. Hal itu diungkapkan Mendiknas saat memberikan paparan Rencana Kerja Anggaran KementeriandanLembagadidepan Komisi X DPR-RI, Rabu (14/9). “Baru 47,7 persen kab./kota dari sekitar 490 yang salurkan BOS data Kementerian per 12 September,” kata Muhammad Nuh. Keterlambatan penyaluran, menurut Mendiknas, terjadi karena adanya mekanisme baru. Sebelumnya, dana BOS disalurkan langsung oleh pusat ke sekolah. Namun, tahun ini, dana ditransfer melalui anggaran pendapatan belanja daerah masing-masing kab./kota. Dia menambahkan, banyak daerah yang belum dapat menyesuaikan diri dengan perubahan itu. Perubahan itu, katanya lagi, diputuskan atas dasar otonomi daerah. (m11/ti)

Ada-ada Saja Dibedah Karena Mitos Mandi Belut MITOS terkadang memang menarik untuk didengar, tapi bukan berarti harus mempercayainya. Akibat cerita mitos, seorang pria asal China mengalami kesakitan luar biasanya dan akhirnya dibedah. Kejadian bermula saatVain Zhang Nan, 56, mempercayai Lanjut ke hal A2 kol. 2

Serampang - Siap-siap kenduri tepung tawar - He...he...he...


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.