Buletin Sidogiri Edisi 66

Page 26

Prof. Dr. Nur Syam, Mhi. Rektor IAIN Sunan Ampel Surabaya

Dikontrol Agar Seimbang Terlepas dari pro-kontra pandangan terhadap program Keluarga Berencana (KB), adanya population control tampaknya perlu dilakukan karena ada banyak faktor, utamanya faktor ekonomi, ketersediaan sumber daya alam, sumber daya pangan dan lain sebagainya. Hampir semua negara di dunia melakukan control population dengan membatasi angka kelahiran. Bagaimana dengan Indonesia? Sudahkah sesuai harapan? Berikut pemaparan Prof. Dr. Nur Syam. MHi. Rektor IAIN Sunan Ampel Surabaya, saat di wawancarai Alil Wafa dan Abdurrohman Wahid dari Buletin SIDOGIRI, di kantor Rektorat IAIN Sunan Ampel Surabaya.

24

BULETIN SIDOGIRI.EDISI 66.SHAFAR.1433


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.