TRIBUN LAMPUNG - 29 JULI 2009

Page 15

cmyk

T

metro region

ribun Lampung

Tundukkan STAIN Metro 3-1 di Final

TRIBUN LAMPUNG/NASHRULLAH HAQIYUDDIN

MENANG 3-1 - Pemain STAIN Jurai Siwo (kiri) menguasai bola dibayangi pemain KFX-Niners. M ETRO , T RIBUN - KFX-Niners masih terlalu perkasa bagi STAIN Metro. Dalam laga final turnamen futsal Ikatan Mahasiswa Pecinta

Olahraga (Impor) STAIN Jurai Siwo Metro, Selasa (28/7), KFXNiners mengalahkan tuan rumah dengan skor 3-1 (1-1).

newsflash Yogyakarta, Banten, Bengkulu, Palembang. Semua tata rias tersebut kita harus menguasainya,” ujar Laila. Seminar ini menghadirkan narasumber Dra Hj Tien Santoso dan Cheny Han dari Jakarta Acara kegiatan tahunan ini bekerjasama dengan produk (rin) kecantikan La Tulipe.(rin)

TRIBUN LAMPUNG/MARZULI ARIWIBOWO

RIAS PENGANTIN - Seorang pemateri mempraktikkan teknik merias pengantin dalam seminar rias pengantin di Balai Keratun, Selasa (28/7). Seminar ini diselenggarakan Himpunan Ahli Rias Pengantin Indonesia Melati Provinsi Lampung.

MELALUI AGAMA - Kesadaran terhadap lingkungan tanah dan hutan dapat dibangkitkan melalui Agama. Hal ini yang ingin dicapai dalam seminar sehari Kepemilikan Tanah dan Fungsi Tanah dalam Perspektif Lintas Agama di IAIN Radin Intan, Selasa (28/7). Seminar hasil kerja sama Institut Dialog Antar Iman Indonesia (DIAN)/Interfidei, Forum Kerja Lintas Agama (FKLA), dan IAIN Raden Intan ini berusaha menggali perspektif agama terhadap lingkungan hidup terkait keadilan hak-hak (ans) manusia.(ans)

SEMINAR RIAS PENGANTIN Sebanyak 300 peserta tata rias pengantin dari seluruh Lampung mengikuti seminar rias pengantin di Balai Keratun, Selasa (28/7). Acara yang diselenggarakan Himpunan Ahli Rias Pengantin Indonesia Melati Provinsi

Lampung ini mengambil tema melestarikan seni dan budaya tata rias pengantin. Ketua panitia acara, Laila Al Khusna, mengatakan tujuan seminar ini untuk menambah ilmu tata rias pengantin. “Nusantara terdiri dari beberapa daerah. Seperti Jawa, Solo,

829 Karateka Junior Bertarung di Lampung

meraih prestasi dunia. Kejurnas ini juga bertujuan menjaring atlet yang akan diproyeksikan untuk mengikuti Pelatnas dalam persiapan WKF Cadet dan Junior 2009. “Untuk membentuk atlet berprestasi, perlu dibangun sistem rekrutmen terpadu, terkoordinasi, serta bersinergi. Kejuaraan adalah urat nadi pembentukan prestasi, tempat mengamati dan

Usia dini 8 dan 9 tahun Pra pemula 10 dan 11 tahun Pemula 12 dan 13

puan Nia mengungkapkan, Kalyana Shira Foundation tertarik menggarap film dokumenter karena ingin membuat film yang tidak memikirkan nilai komersial. Tujuan film ini bersifat mendidik dan diputar gratis sebagai bentuk perhatian terhadap perempuan “Saya sangat prihatin dengan perkembangan film dokumenter di Indonesia yang seperti anak tiri. Padahal, film dokumenter juga bisa membawa nilai positif. Tapi keba-

nyakan produser film lebih tertarik membuat film komersial,” ujar Nia Bandar Lampung menjadi kota kedelapan yang terpilih dari sebelas kota road show Pertaruhan. Pertaruhan diputar di Bioskop 21 Central Plaza Bandar Lampung mulai hari ini (29/7) sampai 1 Agustus 2009 secara gratis. Jam penayangan pukul 09.30 sampai 11.30 WIB Nia Dinata berharap, setelah masyarakat menonton film ini, pola pikir mereka terbuka.(tin)

juta. Apabila mengacu UU no 20 tahun 2003 sistem pendidikan Nasional maka selanjutnya pemenuhan biaya RSBI juga merupakan tanggung jawab pemerintah provinsi dan kota. Untuk pengajuan dana RSBI ini, Haryanto mengatakan Pemprov dan Pemkot mempunyai anggaran berbeda.

“Kami telah ajukan sesuai kebutuhan, yaitu Rp 240 juta ke Pemprov dan Rp160 juta ke Pemkot,” ujarnya. Sementara koordinator RSBI SMAN 2 Bandar Lampung, Supanto, menegaskan biaya RSBI memang sangat besar. “Pembangunan awal saja, kelengkapan kelas bisa mencapai Rp 200 juta,” (ans) ujarnya.(ans)

kung, serta areal bisnis termasuk mikrobisnis. Dalam masterplan WFC, bibir pantai sepanjang teluk Lampung akan dirapikan dengan konsep reklamasi terencana, terkendali, dan terbatas. “Kondisi sekarang kan bibir pantai tidak rata, jadi nanti akan dirapikan,” tutur Maryanto. Langkah selanjutnya adalah pembangunan jalan sepanjang bibir pantai yang telah dirapi kan tersebut. “Gedung-gedung yang nantinya akan dibangun akan dibuat dengan konsep mitigasi bencana,” kata Maryono. Jalan evakuasi, lanjut Maryono,

akan dibangun. Hal ini untuk mempersiapkan apabila terjadi bencana. Wali Kota Bandar Lampung Eddy Sutrisno, Sabtu (25), mengatakan selama pembangunan WFC tidak ada warga pesisir yang akan digusur. “Pembangunan ini untuk kemajuan bersama Kota Bandar Lampung. Masyarakat pun diharapkan akan menikmati hasil pembangunan ini,” ungkapnya. Tenaga Ahli Pemkot Bandar Lampung Ali Kabul Mahi beberapa waktu lalu menjelaskan, selama pembangunan WFC tidak akan mengganggu masyarakat yang sekarang tinggal di pesisir.(rid)

sorak sorai korban bencana. Dengan cekatan, tiga petugas pemadam kebakaran melompat dari mobil, mengeluarkan selang, lantas menyemprotkan air ke gubuik yang terbakar. Api pun padam dalam tempo kurang dari lima menit. Rentetan peristiwa tersebut terjadi dalam pelatihan geladi lapang simulasi gempa bumi dan kebakaran yang diselenggarakan Dinas Sosial Kota Bandar Lampung, Dinas Kesehatan Kota Bandar Lampung, Departemen Sosial, Departemen Kesehatan, Kementerian Koordinator Bidang Kesejahteraan Rakyat, PMI, serta DARE (Disaster and Accident Rescue) Team dariDirektoratSamaptaPolda Lampung. “Semoga kecekatan dan kesi-

gapan para petugas itu tidak hanya dalam simulasi seperti ini, tapi juga saat terjadi bencana sungguhan. Kita semua tahu, petugas selalu datang terlambat menolong jika ada bencana,” kata Abdul Roni, warga yang menjadi sukarelawan dalam simulasi tersebut. Kampung Umbul Asem dipilih sebagai lokasi simulasi bencana karena daerah tersebut rawan bencana. “Daerah ini memang rawan kebakaran dan banjir. Tingkat ekonomi masyarakatnya juga tergolong rendah. Kami harap dengan simulasi ini, kepedulian mereka menjaga lingkungan sendiri, bisa lebih ditingkatkan lagi,” kata Tito dari Dinas Sosial Bandar Lampung.(pen)

dari halaman 9

ini diharapkan bisa menciptakan pola pembinaan karate yang terintegrasi dengan melibatkan seluruh komponen pendukung pencipta atlet andal yang mampu

Pertaruhan yang Memihak Perempuan dari halaman 9

terang Nia. Nia menambahkan, film dokumenter harus berpihak dan tidak perlu objektif. Banyak pembuat film dokumenter berbakat di Indonesia, namun belum tentu semua paham akan permasalahan perem-

Dana Besar dari halaman 9

berbasis Information Communication Teknologi (ICT). Sementara dana yang diterima hanya berasal dari pemerintah pusat berupa biaya pengembangan standar pendidikan sekolah bertaraf Internasional sebesar Rp 300

Tumbuhkan 25 Ribu Mikrobisnis dari halaman 9

“Minggu depan kemungkinan ada lagi investor baru,” ungkap Maryono. Investor yang sudah setuju menanamkan modal tersebut, lanjut Maryono, bernama PT Teluk Wisata Lampung (TWL). Saat ini perusahaan tersebut sedang menyelesaikan administrasi perizinan usaha. TWL akan membangun gedung olahraga serbaguna dan olahraga air, perhotelan pendu-

Semoga Bukan Hanya Saat Simulasi dari halaman 9

ninggalkan kedua gubuk nahas tersebut. “Tolong... tolong... kebakaran... gempa bumi... !” seru para korban sambil berlari. Beberapa ibu menyelamatkan diri sambil menggendong bayinya dan menggamit tangan kedua anaknya yang masih kecil, di sisi kiri dan kanannya. Tak lama, satu unit mobil Penanggulangan Bahaya Kebakaran Bandar Lampung memasuki lokasi bencana dengan kecepatan tinggi. Sirene meraung-raung kencang diiringi tepukan dan

mendeteksi bibit atlet sekaligus penjaringan atlet berprestasi,” tambah Hannibal.(pen)

Kelas tahun

Nomor Kata Putra dan putri perorangan

Kumite Putri -30 kg dan +30 kg, Putra -35 kg, -40 kg, dan +40 kg

15

660 SD Diberi Vaksin Campak

KFX-Niners Juara

Ketua pelaksana turnamen, Yudha Wiratama, mengatakan, sebagai juara, KFX-Niners berhak membawa pulang uang senilai Rp 2,5 juta plus trofi. “Sedangkan tuan rumah sebagai runner-up harus puas meraih uang Rp 2 juta,” ujar Yudha, Selasa (28/7). Sebelum pertandingan final, lebih dulu digelar perebutan juara ketiga antara STOA Metro melawan Bandar Sribawono. Lewat drama adu penalti, STOA akhirnya menang dengan skor 5-3. Adu penalti terpaksa dilakukan karena kedua tim mencatat skor 2-2 dalam waktu normal. Dengan hasil tersebut, STOA memperoleh hadiah Rp 1 juta, sedangkan Bandar Sribawono mendapatkan Rp 500 ribu.(nas)

RABU 29 JULI 2009

SUKADANA, TRIBUN - Sedikitnya 660 SD dan MI di seluruh Lamtim akan diberikan vaksin campak. Itu merupakan bagian dari program Dinas Kesehatan Lamtim dalam rangka Bulan Imunisasi Anak Sekolah (BIAS) Campak. Kasi Pencegahan dan Pengamatan Penyakit Sulistiono yang mendampingi Kadiskes Lamtim mengatakan, program tersebut merupakan kebijakan Departemen Kesehatan. “Kami hanyalah sebagai pelaksana operasional. Sedangkan logistik vaksin langsung dida-

tangkan dari pusat,” kata Sulistiono. Dia menuturkan, tujuan pemberian vaksin tersebut adalah untuk mereduksi penyakit campak dan mengurangi kasus kematian yang diakibatkan penyakit itu. Hal itu juga dilatarbelakangi masih tingginya kasus campak di Indonesia. Namun, sasaran vaksin campak ini hanya siswa kelas satu SD/MI yang jumlahnya 22.708 anak. Jumlah itu meningkat dari tahun 2008 yang hanya mencapai 20.549 anak. Meski demikian, Sulistiono

menegaskan bahwa kemampuan vaksin campak untuk memberikan

kekebalan kepada tubuh manusia tidak mutlak 100 persen.(eka)

Kasus Campak Meningkat BERDASARKAN data Dinas Kesehatan Lamtim, hingga Juli 2009 sudah terjadi 70 kasus campak. Angka tersebut meningkat drastis dibandingkan tahun 2008, di mana hanya terjadi 11 kasus. Kasus tersebut terjadi di beberapa wilayah di Lamtim, seperti Way Jepara, Purbolinggo, Sekampung, Way Mili, Batanghari, Margo Toto, Pekalongan, dan Sukaraja Nuban. Kasi Pencegahan dan Pengamatan Penyakit Sulistiono mewakili Kadiskes mengatakan, untuk itulah pihaknya memberikan vaksin campak kepada 660 SD/MI se-Lamtim. (eka)

Mansur dkk Ancam Boikot Kuliah Mahasiswa IAIN Tolak Biaya Praktikum

BANDAR LAMPUNG, TRIBUN - Sekelompok mahasiswa Institut Agama Islam Negeri (IAIN), Selasa (28/ 7), mengadakan aksi simpatik mengumpulkan tanda tangan rekan-rekan mereka untuk menolak dana praktikum. Dana itu dipungut dalam Sumbangan Pembangunan Pendidikan (SPP). Koordinator lapangan aksi, Mansur, mempertanyakan dana praktikum Rp 200 ribu untuk semua mahasiswa di seluruh jurusan. Padahal, menurutnya selama ini praktikum tidak pernah diadakan. Dana

praktikum juga dikutip dari mahasiswa semester akhir yang tidak lagi mendapatkan perkuliahan. Mansur juga menuturkan, terdapat beberapa jurusan yang dalam mata kuliahnya sudah memiliki pratik sendiri sehingga tidak perlu praktikum Pendidikan Agama Islam, Pendidikan Bahasa Arab, atau lainnya. Menurut Mansur, aksi ini bukan yang pertama dilakukan sejak dana praktikum diberlakukan 2006 lalu. “Uang SPP Rp 600 ribu terasa berat bagi kami bila ditam-

bah dana praktikum Rp 200 ribu,” tuturnya. Aksi simpatik akan dilakukan tiga hari. Bila Surat Keputusan tentang pencabutan dana praktikum tidak dikeluarkan, pada 31 Juli yang bertepatan dengan hari pembayaran, Mansur dkk mengancam akan memboikot perkuliahan. Rektor IAIN Musa Sueb menjawab bahwa surat pembatalan dana praktikum baru akan dibahas Senin (31/7). Ia meminta mahasiswa tetap membayar SPP tepat

waktu. Namun, bila ada keputusan pembatalan dana praktikum, universitas akan mengembalikan dana yang telah dibayar mahasiwa. Ia menjelaskan, selama ini dana yang dibayar mahasiswa tersimpan di bank dan diambil masingmasing fakultas sesuai kebutuhan. Musa berujar, kegiatan praktikum jurusan diserahkan sepenuhnya ke fakultas masing-masing. Ia juga mengaku telah menegur fakultas yang kegiatan praktikumnya belum dilaksanakan maksimal.(ans)

GRPK Desak Kejati Usut Dugaan MarkUp Kedua Kalinya Mendemo PTPN VII BANDAR LAMPUNG, TRIBUN- Aliansi Gerakan Radikal Pemberantas Korupsi (GRPK) kembali mendemo PT Perkebunan Nusantara (PTPN) VII terkait dugaan mark up proyek anggaran periode 2005-2008. Sebelumnya, Aliansi GRPK juga mendemo perusahaan negara itu pada 2 Juli lalu. Aksi unjuk rasa berlangsung di depan kantor PTPN VII dan berlanjut di depan Kejaksaan Tinggi (Kejati) Lampung, Selasa (28/7). Sekitar 40 orang pengunjuk rasa yang merupakan gabungan dari Forum Reformasi Lampung (FOREL) serta Kesatuan Aksi Mahasiswa dan Pemuda untuk Demokrasi (KAMPUD) mendesak pimpinan PTPN VII bertanggung jawab atas penyimpangan keuangan negara. “PTPN VII merupakan BUMN, yang harusnya memberikan sumbangsih pada kas negara. Namun kontribusi itu tidak akan pernah

RSBI Lebih Urgen dari Alkes dari halaman 9

ngan atas Perubahan APBD Kota Bandar Lampung tahun anggaran 2009. Agenda rapat adalah pandangan umum fraksi atas nota keuangan yang disampaikan Wali Kota Eddy Sutrisno pada Senin (27/7). Fraksi Demokrat (FD) melalui juru bicara Septrio Frizo menjelaskan tidak dianggarkannya dana sharing untuk RSBI bisa menjadi kendala bagi pendidikan di Bandar Lampung. “Pelaksanaan sekolah unggulan RSBI belum termuat dalam APBD 2009,” ungkap Septrio. Hayatul Islam yang menjadi juru bicara Fraksi Reformasi (FR)

Harus Berdoa dari halaman 9

Ketua II DPD-HIPKI menjadi ketua pelaksananya. Pinni yang juga pemilik Widya Nusantara Pendidikan Komputer dan Personality Development di Jalan Way Ketibung ini dipercaya memimpin hajatan DPD HIPKI untuk pertama kalinya. Pinni mengungkapkan, dirinya hanya punya waktu dua pekan untuk mempersiapkan salah satu program Depdiknas ini. “Bersama teman-teman di kepanitiaan, kami melakukan segala upaya agar ini terlak-

Putri Terlambat Ditangani Medis dari halaman 9

“Begitu anak saya muntah-muntah, demam dan buang air besar, saya langsung membawanya ke dokter,” ujar Iin, ibunda Putri. Iin berinisiatif membawa putrinya ke rumah sakit karena kondisinya tak juga membaik. Iin mengaku tidak tahu kalau kesehatan cmyk

TRIBUN LAMPUNG/MARZULI ARIWIBOWO

DEMO PTPN VII - Puluhan massa Aliansi Gerakan Radikal Pemberantas Korupsi (GRPK) berunjuk rasa di Kejati Lampung, Selasa (28/7). maksimal jika para koruptor di turbin, boiler, perbaikan dan perusahaan itu belum ditangkap pengadaan lori rebusan, dedan diadili,” ujar Koordinator canter, serta pengadaan dan Lapangan Aliansi GRPK, Seno pemasangan dua unit Juice HeaAji. ter. Total penyimpangan dana Dugaan mark up antara lain mencapai ratusan milyar rupiah. untuk perbaikan Genset Top Kepala Humas PTPN VII, Soni Overhaul (TO/OH), perbaikan Sudiastanto, mengatakan tudu-

han itu tidak benar. Pengadaaan serta perbaikan barang pada anggaran 2005-2008 sudah sesuai mekanisme. “Apa yang mereka (Aliansi GRPK) sampaikan sebenarnya adalah koreksi antara Rencana Kerja Anggaran Perusahaan (RKAP) dengan realisasi anggaran yang telah dilakukan. Padahal, RKAP dibuat setahun sebelumnya, sehingga perubahan harga bisa saja terjadi,” katanya. “PTPN VII kan juga dikontrol lembaga pengawas. Jadi kalau ada dugaan korupsi, bisa dilaporkan ke lembaga-lembaga penegak hukum terkait,” jelasnya.(pen)

Tudingan Dugaan mark up perbaikan Genset

Top Overhaul (TO/OH), perbaikan turbin, boiler, perbaikan dan pengadaan lori rebusan, decanter, serta pengadaan dan pemasangan dua unit Juice Heater. Penyimpangan ratusan milyar rupiah.

mengungkapkan RSBI merupakan salah satu prioritas program pemerintah yang harus mendapat prioritas. FR tidak sependapat bahwa pengadaan alat kesehatan (alkes) untuk Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Bandar Lampung yang meningkatkan jumlah anggaran belanja pada APBD-P. “Masih banyak infrastruktur dan prioritas program untuk pelayanan masyarakat yang mendesak seperti RSBI,” jelas Hayatul. Fraksi Bintang Reformasi Kemerdekaan (FBRK) melalui juru bicara Mikdar Ilyas mengatakan anggaran belanja bisa dialokasikan kepada kegiatan yang lebih mendesak. “Karena, rumah sakit masih dalam tahap pembangunan,” tutur Mikdar. Endang Setianingsih, juru

bicara Fraksi Demokrasi Indonesia Perjuangan (FDIP) mengusulkan kepada Pemkot Bandar Lampung untuk melihat efektivitas dan efisiensi pengadaan alat rumah sakit. “Pengembangan rumah sakit harus dioptimalkan dan disesuaikan dengan kebutuhan di lapangan,” jelas Heri. Pada anggaran pendapatan, FR menyayangkan adanya pengurangan anggaran pendapatan pada APBDP. Walaupun demikian, FR memberi apresiasi atas peningkatan target anggaran pendapatan asli daerah (PAD). “Peningkatan PAD harus diikuti peningkatan pelayanan terhadap masyarakat,” ungkap Hayatul. Heri mengatakan wali kota harus memacu kinerja satuan kerja perangkat daerah (SKPD)

terkait untuk meningkatkan PAD. Beberapa persoalan yang masih terjadi dalam peningkatan PAD adalah kebocoran anggaran, data penghitungan yang belum lengkap, disiplin aparatur yang rendah, dan belum tumbuh ke-sadaran pada wajib pajak. “PAD sebenarnya dapat melebihi yang ada di anggaran sekarang,” tutur Septrio.Hal serupa diungkapkan Mikdar. Menurutnya, PAD masih dimungkinkan untuk dinaikkan lagi. Selesai ketujuh fraksi di DPRD Kota Bandar Lampung menyampaikan pandangan umum, rapat akan dilanjutkan hari ini pukul 10.00 WIB. Adapun, agenda rapat adalah jawaban Wali Kota Bandar Lampung terhadap pandangan umum fraksi.(rid)

sana dengan semaksimal mungkin,” tuturnya. Ia merasa terpanggil untuk bisa membantu terselenggaranya hajatan besar yang diikuti lebih dari 20 stan. Selain pameran juga ada berbagai perlombaan seperti debat bahasa Inggris, fashion design contest, tata rias wajah rambut dan busana, menyanyi, tari PAUD, mewarnai, fotografi, street dancer, dan memasak. “Tujuannya sangat mulia yaitu memperkenalkan masyarakat luas segala sesuatu mengenai pendidikan non formal/informal, sehingga lembaga kursus dapat lebih berkembang,” tuturnya.

Apalagi, ia mengatakan, saat ini ada pandangan di masyarakat bahwa pendidikan non formal dan informal seperti diperuntukkan bagi kalangan menengah ke bawah. Padahal, menurut lulusan Fakultas Hukum Unila ini, dalam dunia kerja sangat dibutuhkan life skill yang hanya didapatkan melalui lembaga itu. Alasan itulah yang dipakai Pinni mendirikan Pendidikan Komputer Widya Nusantara pada 2003 lalu. Awalnya, lembaga itu dinamakan Widyaloka. Cewek kelahiran Bandar Lampung, 9 Juni 1980, ini menceritakan awal ketertarikannya di bidang pendidi-

kan karena memang tergerak ingin meningkatkan keterampilan masyarakat, khususnya di Bandar Lampung. “Kebetulan orangtua saya juga menginginkan anaknya terjun di bidang sosial,” sahutnya. Berkat kegigihannya, Widya Nusantara kini sudah membuka 20 kelas dengan masing-masing 30 orang murid. Mengenai prinsip hidupnya, Pini mengatakan, “Ada yang bilang manusia menentukan sendiri nasibnya. Menurut saya itu tidak salah, hanya kurang benar,” ujarnya. Menurut Pini, sekuat apapun usaha seseorang tidak sukses tanpa (ans) berdoa pada Yang Kuasa.(ans)

Putri kritis karena dokter yang menangani tidak memberitahu atau mengambil tindakan untuk segera merujuk anaknya ke rumah sakit. Warga Palembang yang baru seminggu tinggal di Durian Payung ini kemudian membawa Putri ke RSUDAM, Senin (27/7) sekitar pukul 12.00 WIB. Selama dalam perawatan di Ruang Alamanda, Putri tidak bisa buang air besar dan kecil serta dan buang

angin. Sekitar pukul 20.30 WIB, Putri kejang-kejang, suhu badannya menurun drastis, dan dari mulutnya keluar busa serta darah. Putri akhirnya mengembuskan napas terakhirnya pukul 21.00 WIB. Jenazahnya langsung dibawa ke Palembang malam itu juga. Menurut dokter anak RSUDAM, dr Murdoyo, penyebab kematian Putri adalah karena keterlambatan penanganan me-

dis sehingga mengalami dehidrasi. Gejala-gejala sakit yang dialami Putri, seperti sulit buang air dan buang angin, ungkap Murdoyo, menunjukkan pasien menderita diare dengan penyulit. “Setelah hampir seminggu sakit, pasien baru dibawa ke rumah sakit. Padahal diare harus mendapat penanganan dengan segera agar tidak dehidrasi,” ujarnya, Selasa (28/7).(her)


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.