Jogja City Guide 1

Page 69

AgendaJateng2013

Jogja City Guide

69

menampilkan beragam koleksi terutama kain tradisional baik tenun maupun batik. CP: Museum Ronggowarsito Semarang. Telp +6224 7602389

Cahaya dari Surga 5. Pekan Batik International ◗ Tanggal: 3-5 Oktober 2013 ◗ Tempat: Jetayu, Pekalongan. Event yang diselenggarakan sebagai upaya melestarikan dan memperkenalkan batik kepada dunia Internasional serta dimeriahkan dengan serangkaian acara, antara lain: Pameran Batik, Pesta Kuliner, Karnaval Batik, Gelar Seni Budaya, dll. CP. Dinas Pariwisata Kota Pekalongan Telp. 0285 421600

6. International Juggling Festival ◗ Tanggal: 11-12 Oktober 2013 ◗ Tempat: Solo. Perlombaan juggling berskala internasional yang diikuti para bartender professional dari berbagai Negara. CP Dinbudpar Prov.Jawa Tengah Telp.024 3546001 7. Solo International Culinary ◗ Tanggal: 13-15 Oktober 2013 ◗ Tempat: Galabo, Solo. Pameran masakan tradisional Jawa yang dipadukan dengan masakan kontemporer berbasis resep masakan tradisi Jawa yang dikemas secara modern NOVEMBER 1. Suran Cipta Budaya Tutup Ngisor ◗ Tanggal: 30 November 2013 ◗ Tempat: Tutup Ngisor, Magelang. Pergelaran yang berlangsung sejak 1937 setiap 1 Suro (Tahun Baru Jawa) selama 2 hari dengan menampilkan pementasan wayang 2. Jamasan Tosan Aji ◗ Tanggal: 5 November 2013 ◗ Tempat: Museum Tosan Aji, Purworejo. Event khusus yang diselenggarakan setiap tanggal 1 Suro dan dimeriahkan wayang kulit lakon “Murwa Kala” 3. Grebeg Lawu ◗ Tanggal: 14 November 2013 ◗ Tempat: Pasar Wisata Tawangmangu, Karanganyar. Grebeg lawu adalah sebuah rangkaian kegiatan yang menampilkan berbagai kesenian dan upacara adat dari beberapa daerah di Karanganyar, seperti Tarian Mondosio, Dukutan, Toronggo Karyo, dan kirab prosesi 4. International Traditional Ship Festival ◗ Tanggal: 23-24 November 2013 ◗ Tempat: Banjir Kanal Barat, Kota Semarang. Perlombaan membuat perahu tradisional dan menjalankannya di sepanjang Sungai Banjir Kanal Barat kota Semarang. Festival ini diikuti para pencinta perahu tradisional, dan pecinta olahraga dayung. CP. Dinbudpar Prov.Jawa Tengah Telp.024 3546001 DESEMBER 1. Art and Cultural Parade of Blora ◗ Tanggal: 1-15 Desember 2013 ◗ Lokasi: Blora. Pagelaran tari Tayub serta Parade Seni Budaya Blora seperti barongan, kentrung, wayang orang, wayang thengul, hadrah termasuk juga tari kontemporer. 2. Yaqowiyu ◗ Tanggal: 20 Desember 2013 ◗ Tempat: Jatinom Klaten. Upacara Sebaran Apem yang dikumpulkan dari warga masyarakat Jatinom dan sekitarnya dan dibuat menjadi gunungan Lanang dan gunungan Wadon yang diarak dari kantor Kecamatan Jatinom menuju Masjid Agung Jatinom, sebelum disebar disimpan satu malam di rumah pakreman disebelah utara Masjid Agung Jatinom, kemudian disebar dan dibagikan kepada masyarakat setelah salat Jumat. Perayaan ini dilaksanakan pada bulan Jawa Sapar. Sumber: Visit Jawa Tengah 2013, Disbudpar Jateng

TRIBUN JOGJA/OBED DONI


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.