Dibalik Pencalonan Agus Marto

Page 40

profesi radiologi intervensi

Cuci Otak Supaya Segar Dokter Terawan berhasil menyembuhkan penyakit stroke dengan metode cuci otak berbasis radiologi intervensi. Di Indonesia, baru dia yang punya keahlian ini. TEKS Iwan Purwantono foto riset

P

ernah dengar nama dr Terawan Agus Putranto? Bisa jadi tak banyak yang tahu, karena ia tak sepopular dokter lainnya semacam dokter Boyke. Namun, bagi yang pernah merasakan sentuhan tangannya, nama itu pasti akan abadi di benaknya. Dokter Terawan memang tak amat popular, tapi diyakini dialah satu-satunya dokter ahli mencuci otak. Dia praktik di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD) pada pagi hari, sorenya di Rumah Sakit Gading Pluit. DI RSPAD namanya tertulis Letkol CKM dr. Terawan Agus Putranto, Sp.Rad (K) RI. Banyak pasien penyakit stroke berhasil disembuhkannya. Pengobatannya

40

dikenal dengan nama brain wash atau cuci otak berbasis radiologi intervensi. Pengerjaannya menggunakan mesin canggih bernama traction angiogram. Penyumbatan yang terjadi di pembuluh darah bisa dihilangkan sehingga pembuluh darah menjadi baik. “Om teman saya hanya butuh tindakan 25 menit. Setelah itu sembuh. Dia sudah bisa bicara dan tangannya sudah tidak kaku lagi,� cerita Yulia. Informasi di atas memang berasal dari Yulia. Kalimatnya seperti berpromosi. Tapi, kalau mau diteliti, Agus Putranto sebenarnya tidak. Dia ha-

inilahREVIEW 27 Tahun II | 4-10 Maret 2013


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.