Lomba 2 th Kepemimpinan ALIS

Page 1

Pedoman Pelaksanaan Teknis Lomba-lomba Dalam Rangka Memperingati 2 Tahun ALIS “SAWAHLUNTO BERGEMBIRA” Tahun 2015 Jenis-jenis Lomba : I. Lomba Jajanan Pasar Berbahan Lokal : Pelaksanaan Lomba : Hari

: Jumat

Tanggal

: 29 Mei 2015

Pukul

: 09.00 WIB sampai selesai

Tempat

: Lapangan Parkir Balaikota Sawahlunto

Ketentuan Lomba : – Peserta

masyarakat

Kota

Sawahlunto

(boleh

laki-laki

atau

perempuan) – Peserta sebanyak 2 (dua) orang – Harga kue yang dibuat Rp 1500,-/buah kue – Dikemas secara modern – Makanan dimasak/dibuat di lokasi lomba – Jenis masakan/kue terdiri dari 3 rasa, ada manis, pedas dan gurih – Masing-masing jenis makanan/kue dibuat minimal 5 buah per macam rasa kue – Peralatan dan perlengkapan dibawa oleh peserta – Makanan di tata rapi dan bersih di piring saji – Waktu 2 jam mulai pengerjaan sampai penyajian dan penataan – Tampilan kue harus menarik (boleh dibungkus pakai daun atau kertas, dsb) – Pendaftaran dimulai sejak diumumkan, dan berakhir satu hari sebelum lomba dimulai


II. Lomba Membuat Nasi Goreng Ketentuan Lomba : – Peserta

MUSPIDA,

Pejabat

Eselon

II,

Pimpinan

SKPD

di

Lingkungan Pemerintah Kota Sawahlunto (berpasangan atau Suami Istri/Laki-laki dan Perempuan) – Bahan dan perlengkapan disiapkan oleh peserta – Waktu diberikan 1 (satu) jam – Penilaian dilakukan dari persiapan sampai penyajian Kriteria Penilaian : – Tepat waktu – Kerjasama dengan pasangan – Kebersihan – Cita rasa – Penyajian Pelaksanaan Lomba : Hari

: Jumat

Tanggal

: 29 Mei 2015

Pukul

: 09.00 WIB sampai selesai

Tempat

: Lapangan Parkir Balaikota Sawahlunto

III. Lomba Penulisan Artikel Ketentuan Lomba : - Tema tulisan yaitu “2 Tahun Kepemimpinan ALIS” selain untuk memotivasi para jurnalis, lomba ini juga sebagai masukan bagi Kota Sawahlunto terkait programa-program pembangunan yang sedang berjalan, sekaligus stimulan untuk Sawahlunto Bangkit. - Peserta adalah masyarakat Kota Sawahlunto dari unsur umum/insan pers/pelajar - Naskah ditulis sendiri oleh peserta, bukan merupakan plagiat atau


karya orang lain dan harus sesuai dengan tema - Peserta harus melampirkan Kartu Pelajar/Kartu Pers/Kartu Tanda Penduduk (KTP) - Pendaftaran dimulai dari tanggal 12 Mei 2015 dan ditutup tanggal 15 Juni 2015 - Penilaian ada 2 (dua) tahap : - Tahap Pertama yaitu penseleksian oleh Dewan Juri yang ahli di bidang jurnalistik dari tanggal 15 s.d 20 Juni 2015 - Tahap kedua yaitu pengumuman pemenang, bagi pemenang akan dihubungi panitia melalui telpon/hp atau melalui website Pemerintah Kota Sawahlunto. – Seorang peserta lomba, hanya dapat mengikutsertakan satu naskah tulisan untuk diperlombakan – Isi naskah tuisan yang diperlombakan berbentuk reportase atau laporan bermaterikan memenuhi bahasa jurnalistik dan tetap berpedoman dengan Ejaan Yang Disempurnakan (EYD), fakta atau data yang dapat dipertanggung jawabkan, analisa, saran dan kesimpulan – Peserta lomba penulisan artikel, bebas menentukan judul tulisan, tetapi harus mencerminkan inti tulisan tentang tema lomba penulisan artikel ini – Naskah tulisan yang diperlombakan ditulis dalam ukuran kertas A4 minimal 5000 karakter, 1,5 spasi, huruf tulisan Times New Roman, 12 font dan disimpan ke dalam CD yang nantinya diserahkan bersama dengan tulisan, dengan spesifikasi penyimpanan Microsoft Word dan mengisi formulir pendaftaran. IV. Lomba Cipta dan Baca Puisi Ketentuan Lomba : - Peserta lomba adalah pelajar SLTP dan SLTA sederajat, berdomisisli


di Kota Sawahlunto (boleh lebih dari satu) - Peserta membuat sendiri puisi dan langsung membacakannya - Puisi hasil ciptaan sendiri dan tidak mencontoh karya orang lain (plagiat) - Tema puisi adalah “ALIS atau ALI YUSUF – ISMED” yang berisi tentang kepemimpinan “ALIS” dalam 2 (dua) tahun - Peserta membawa hasil karyanya sebanyak 3 rangkap untuk diserahkan kepada panitia - Peserta melampirkan biodata lengkap - Busana peserta menyesuaikan dengan puisi/bebas dan rapi Pelaksanaan Lomba : Hari

: Senin

Tanggal

: 8 Juni 2015

Pukul

: 08.00 WIB sampai selesai

Tempat

: Lapangan Parkir Balaikota Sawahlunto

Kriteria Penilaian Naskah Puisi dan baca puisi : – Kesesuaian tema dengan isi – Kedalaman dan Eksplorasi dalam menggali tema – Orisinalitas – Kekuatan dan daya serta kesegaran ekspresi dan perspektif – Ekspresi dan mimik – Performance dan penghayatan – Teknik Vokal dan Intonasi V. Lomba Mars ALIS – Peserta

merupakan

grup

utusan

SKPD,

organisasi, TP

PKK

Desa/Kelurahan/Kecamatan – Khusus utusan TP PKK Desa/Kelurahan peserta diperbolehkan


bergabung dengan unsur masyarakat – Jumlah peserta setiap grup minimal 7 (tujuh) orang dan maksimal 15 (lima belas) orang – Pada saat lomba, peserta diharapkan untuk dapat menggunakan pakaian/atribut berbahan Silungkang ATM (Alat Tenun Mesin) Teknis Lomba : – Pendaftaran tidak dipungut biaya (gratis) – Pendaftaran dilakukan mulai dari sekarang dan ditutup 1 hari sebelum lomba dimulai – Peserta menyanyikan lagu wajib dan salah satu lagu pilihan yang telah ditetapkan oleh panitia – Lagu wajib dinyanyikan dengan 2 x pengulangan (diulang 2 x) sedangkan lagu pilihan dinyanyikan dengan 1 x pengulangan (tanpa pengulangan) – Aransemen vokal dibebaskan sesuai kreatifitas masing-masing grup, namun harus bertanggung jawab pada prinsip-prinsip musikal (nada, ritme, tempo dan harmoni/akoord) – Panitia menyediakan keyboard sekaligus dengan pemainnya – Musik pengiring lagu disesuaikan dengan musik aransemen oleh pemain keyboard – Musik pengiring juga dapat berupa musik pengiring hasil kreatifitas masing-masing grup dengan instrument bebas terkendali – Lomba dibagi menjadi 2 kategori yaitu : - Antar SKPD se Kota Sawahlunto - Antar TP PKK Desa/Kelurahan se Kota Sawahlunto Waktu dan Pelaksanaan Lomba : – Lomba vokal grup antar SKPD dilaksanakan pada hari Selasa tanggal


9 Juni 2015, pukul 08.00 WIB sd. selesai – Lomba nyanyi antar TP PKK Desa/Kelurahan dilaksanakan pada hari Rabu tanggal 10 Juni 2015, pukul 08.00 WIB sd selesai – Lomba dilaksanakan di Lapangan Parkir Balaikota Sawahlunto Teknikal Meeting (Pengambilan Nada) : – Pengambilan nada kategori TP PKK dilakukan pada hari Senin tanggal 8 Juni 2015, pukul 10.00 WIB s/d 14.00 WIB dan pengambilan nada untuk kategori SKPD pukul 14.00 s.d 18.00 WIB (hari yang sama) di Kantor Balaikota Sawahlunto – Diluar jadwal yang telah ditentukan panitia tidak dapat melayani proses pengambilan nada – Dalam pengambilan nada peserta tidak dibenarkan melakukan proses latihan – Bagi peserta yang ingin latihan diharapkan dilakukan secara mandiri (tanpa mengganggu jadwal panitia) di luar jadwal yang ditentukan – Bagi grup yang telah mempunyai standar nada dasar, cukup hanya melaporkan nada dasarnya kepada panitia Lagu Yang Dilombakan : – Lagu Wajib : Mars ALIS, Cipt. Nono Uma – Lagu Pilihan : – Sawahlunto Kota Idaman – Dengkul Maretek – Ndak Ketok-ketok (Waterboom) VI. Lomba MTQ Antar SKPD Ketentuan Lomba : - Peserta utusan SKPD dan Organisasi, TP PKK Kota Sawahlunto


masing-masing 1 (satu) orang, khusus untuk SKPD perserta 2 (dua) orang, 1 (satu) Laki-laki dan 1 (satu) perempuan. - Peserta memilih surat yang ditentukan panitia - Jenis lomba adalah tilawah - Pendaftaran peserta dimulai pada saat diumumkan, dan berakhir satu hari sebelum lomba dimulai. Pelaksanaan Lomba : Hari

: Selasa

Tanggal

: 23 Juni 2015 (Bulan Puasa)

Tempat

: Mesjid Babussalam

Pukul

: 08.00 WIB sampai selesai

Untuk Pendaftaran bisa langsung ke : Sekretariat TP PKK Kota Sawahlunto Balaikota Sawahlunto Jl. Soekarno – Hatta Contact Person : – Ny. Dewi Irzam, Hp. 081363584447 – Ny Ida Subandi, Hp. 081363401395 – Mami Helen, Hp. 081363452296

Sawahlunto, 6 Mei 2015 Organisasi Wanita Kota Sawahlunto Penasehat ,

Ny. Yenny Ali Yusuf


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.