Dumai Pos 13 Mei 2009

Page 4

4

EKBIS

Dumai Pos Rabu, 13 Mei 2009

KURS RUPIAH KURS Q USD Q EUR Q YEN Q Dolar Singapura

NILAI (RP) 10.330,00 14.136,61 106,36 6.775,00

Produksi Minyak di Bawah Target

Etalase SAMSUNG ES55

Murah dan Andal KAMERA dengan 10 megapixel serta kemampuan optical zoom hingga 3x yang diusung Samsung ES55, layak dipertimbangkan. Hasilnya cukup bagus meski tak bisa dibilang yang paling bagus di kelasnya. Secara fisik kamera ini memang tak terlalu berbeda dengan kebanyakan kamera compact lainnya. Desain sederhana dan cenderung polos, tak banyak aksesoris atau hiasan yang terlihat pada bagian luar dari kamera ini. Pendek kata, kamera ini dirancang dengan pertimbangan fungsi dan bukannya tampilan. Kamera dijual seharga sekitar Rp1,5 jutaan ini juga tetap mengandalkan tombol mekanik dan bukannya layar sentuh seperti yang belakangan jadi tren. Kualitas hasil bidikan, Samsung ES55 ini juga tak mengecewakan. Gambar terlihat tajam dan cemerlang. Bahkan saat dilihat dalam ukuran maksimalnya pun gambar masih terlihat jernih tanpa ada noise. Warna dapat diterjemahkan dengan baik dan tak terlihat kecenderungan ke satu warna tertentu.(kpl/kar)

SPESIFIKASI Q

Sensor : 1/2.33" CCD (10.2 megapixel) Zoom : 3x optical, 10x digital Q LCD Monitor : 2.5" LCD Q Maximum Aperture: F3.2(W) ~ F5.8(T) Q Flash : Built-in Q Shooting Modes : Beauty shot, portrait, night scene, children, landscape, text, close-up, sunset, dawn, backlight, fireworks, beach & snow Q Photo Effects : Soft, vivid, forest, retro, cool, calm, classic, negative, custom RGB Q Storage Media : 9MB + SD Card Q File Format : JPEG Q Interfaces : USB, AV Q

F:NET

HAMPARAN SAWAH : Petani saat menunggu padi yang menguning. Selama 2008, sektor pertanian memberi kontribusi terhadap perekonomian RI hingga 4,7 persen.

JAKARTA - Sektor migas belum menun- Jawa yang menembus 26.873 BPH atau 106 jukkan kinerja memuaskan hingga awal persen dari target. Produksi tersebut disumbang oleh Lapangan bulan ini. Itu terlihat dari meleSukowati sebesar 23.167 BPH, setnya angka realisasi produksi region Sumatera 17.050 BPH, minyak atau di bawah target. dan Unit Bisnis Pertamina EP Kepala Badan Pelaksana Limau sebesar 11.387 BPH. Kegiatan Usaha Hulu Minyak Produksi minyak anak pedan Gas (BPMigas) R. Priyono rusahaan Pertamina itu menunmengatakan, realisasi produksi jukkan grafik meningkat sejak minyak memang di bawah tar2003 dengan tingkat pertumget APBN yang ditetapkan buhan rata-rata atau capital av960.000 barel per hari (BPH). R. Priyono erage gross ratio (CAGR) 3,1 "Rata-rata produksi saat ini baru persen dari level produksi 95,6 954 ribu barel per hari," ujarnya ribu BPH pada 2003 menjadi 102,2 ribu di Departemen ESDM kemarin (12/5). Menurut dia, melesetnya target BPH pada 2006. Pada 2007, produksi tumbuh 6,7 produksi tersebut disebabkan faktor teknis, seperti rusaknya kompresor di persen menjadi 110,3 ribu BPH dan beberapa lapangan minyak hingga hilang- kembali naik 7,8 persen pada 2008 dengan produksi rata-rata 116,6 ribu BPH. Pada nya alat-alat produksi akibat pencurian. Meski begitu, Priyono tetap optimistis 2009 Pertamina EP mematok pertumbukontribusi sektor migas terhadap penerimaan han produksi minyak sebesar 6,2 persen negara akan tetap tercapai. "Sebab, masih ada dengan target produksi 125,5 ribu BPH. Pertamina EP juga menjadi produsen minyak yang tersimpan di tanki-tanki yang gas terbesar untuk kebutuhan domestik bisa di-lifting (dijual)," katanya. Sementara itu, Pertamina EP mem- dengan tingkat produksi saat ini 1.040 publikasikan pencapaian produksi minyak MMSCFD (juta kaki kubik perhari). Dari per 10 Mei lalu yang mencapai 125.606 BPH. jumlah itu, 28 persen dipasok ke PeruItu berarti sedikit lebih tinggi daripada target sahaan Gas Negara (PGN), 22 persen untsebesar 125.500 BPH. "Ini pencapaian tertinggi uk kebutuhan industri, 18 persen untuk yang pernah diraih," ujar Public Relation Man- industri pupuk, 18 persen untuk memasok pembangkit listrik, serta 14 persen untuk ager PT Pertamina EP M. Harun. Menurut Harun, kontribusi terbesar kebutuhan Kilang Pertamina dan pemaberasal dari produksi minyak dari Region kaian sendiri. (owi/dwi/jpnn)

Minyakita Naik, Menteri Turlap Carrefour Menyangkal Monopoli JAKARTA — Pemberla- pertanyaan mengenai kekuan harga baru Minyakita naikan harga oleh para ibudari Rp6.000 per ibu yang mengliter menjadi Rpantre. 7.000 per liter “Dahulu ibusejak pekan lalu, ibu kan beli Rpmembuat kaum 6.000 karena di ibu jadi kaget. pasar harganya Menyikapi hal Rp8.000. Sekarang tersebut, Menibu beli Rp7.000, teri Perdagangsebab harga paan Mari Elka Pasaran naik menngestu turun lajadi Rp9.000 hingpangan (Turlap) Mari Elka P ga Rp10.000. Ini memberi penjedisebabkan harga lasan. minyak dunia naik. Tapi ibuKekagetan ibu-ibu ter- ibu nggak usah pusingin, itu kan sebut terjadi pada saat pro- lebih murah dari harga pasar,” gram CSR digelar di Johar beber Mari saat menjawab Baru, Jakarta Pusat melalui pertanyaan para ibu-ibu saat produsen minyak goreng melakukan operasi pasar di Wilmar. Mari Elka Panges kantor Kelurahan Johar Baru, tu yang pagi kemarin lang- Jakarta Pusat, Selasa (12/5). sung melakukan pejualan Menurutnya, kenaikan Minyakita, banyak dicecar harga Minyakita tidak terle-

pas dari dampak kenaikan harga minyak sawit mentah (CPO) akhir-akhir ini yang dipicu oleh kenaikan minyak mentah dunia. “Minyakita wujud kerjasama pemerintah dengan produsen minyak goreng, tujuannya untuk stabilitas harga minyak goreng di dalam negeri,” jelas Mari. Pelaksanaan program CSR Minyakita rencananya akan dilakukan setiap minggu termasuk di DKI Jakarta, akan berlangsung sampai bulan Juni 2009. Namun secara keseluruhan kegiatan CSR Minyakita akan masih berlangsung sampai bulan Oktober 2009. Sehingga untuk selanjutnya harga Minyakita akan menerapkan harga komersial atau mengikuti mekanisme pasar.(dtc/kar)

Dugaan KPPU Justru Makin Kuat JAKARTA - Dalam pemeriksaan KPPU, nya. Apalagi KPPU juga telah mendapat Carrefour membantah dugaan monopoli banyak masukan dari berbagai pihak di sektor ritel modern. Namun seperti Depdag dan kalangan hasil pemeriksaan yang sudah pemasok Carrefour. dilakukan selama ini justru "Ya nambahlah dugaannya, menguatkan dugaan KPPU semakin kuat. Karena kita sudah bahwa Carrefour melanggar panggil stakeholder, termasuk aturan persaingan usaha terkait minta keterangan dari Depdag monopoli dan trading term. dan lainnya," katanya. Demikian disampaikan Ketua Dedie menambahkan, hasil Tim Pemeriksa Kasus Dugaan pemeriksaan Carrefour hari ini Monopoli Carrefour Dedie S akan dilaporkan ke rapat pleno Martadisastra ketika dihubungi Dedie S M KPPU yang digelar besok, Rabu detikFinance, Selasa (12/5/2009). (13/5/2009). Rapat pleno ini dige"Pada dasarnya mereka menyangkal lar karena masa pemeriksaan pendahuluan atas apa yang diduga KPPU. Tapi itu kan kasus ini memang sudah berakhir. hak dia untuk menyangkal," katanya "Kita laporkan dulu ke rapat pleno komisi seperti dikutip detik.com. besok. Baru nanti diputuskan apakah akan Meski Carrefour menyangkal dugaan diperpanjang pemeriksaannya atau tidak. monopoli dan penyimpangan trading Kalau rekomendasi kita tim KPPU melanjutterm dalam pemeriksaan hari ini, namun kan pemeriksaan. Membutuhkan 60 hari KPPU justru semakin yakin atas dugaan- untukpemeriksaanlanjutan,"katanya.(dtc/kar)

DUMAI: PT. CAPELLA DINAMIK NUSANTARA Jln. jend Sudirman 371-373 Tel. (0765)31095-31073 Fax. 32745 Channel : AHASS Hanan Rizky Motor Jl. Dumai - Duri Km. 17 HP: 0812 7590455. POS BUKIT KAPUR : PT. CAPELLA DINAMIK NUSANTARA Jl. Utama Dumai - Duri Km 26 HP 081365102021. PT.HONDATAMA MITRA CEMERLANG Jl. Ombak 21 A-B Tel.(0765) 32424. Channel : Aguan Jl. Batu Bintang Purnama HP 08127636648. Hasan Jl. Nerbit Kecil HP 08127650914. Dumai Jaya Service Jl. Cempedak 6 HP 0812 759 4823. Selamat. R Jl. Raya Bukit Timah Km 7 HP 081365506174. Effendi Rambe Jl. Dumai-Pakning HP 081365531546.

DURI : PT. CAPELLA DINAMIK NUSANTARA Jl. Hang Tuah 32 D-E Tel (0765) 598408 Fax. 598410. KANDIS : PT. CAPELLA DINAMIK NUSANTARA Jl. Raya Pekanbaru - Duri Km 74 Tel (0761) 598698 Fax 598690. UJUNG TANJUNG : PT. CAPELLA DINAMIK NUSANTARA Jl. lintas Bagan Siapiapi 9-10 HP 08127504649. BAGANBATU : PT. CAPELLA DINAMIK NUSANTARA Jl. Jend Sudirman (Komp KURA) Tel (0765) 552063 Fax 552076

Bagaimanapun juga Honda selalu lebih unggul !


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.